karangan ilmiah

20
Karangan Ilmiah adalah karangan yang disusun secara logis, rasional, sistema tis dan empiris

Upload: aisa-kusbardini

Post on 13-Jul-2015

1.465 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Karangan Ilmiah

Karangan Ilmiah adalahkarangan yang disusun secaralogis, rasional, sistematis dan empiris

Page 2: Karangan Ilmiah

JENIS KARANGAN ILMIAH

Makalah

Laporanpenelitian

Tesis

Buku2 IlmiahDesertasi

Skripsi

Proposal penelitian

Page 3: Karangan Ilmiah

SISTEMATIKA PENULISANKARANGAN ILMIAH

Karangan ilmiah sesuai denganformat baku terdiri atas 5 BAB yaitu:

BAB I

BAB II

BAB III

BAB IV

BAB V

Page 4: Karangan Ilmiah

1.1 Latar Belakang Masalah

1.2 Identifikasi Masalah

1.3 Pembatasan Masalah

1.4 Perumusan Masalah

1.5 Tujuan Penelitian

1.6 Kegunaan Penelitian

Page 5: Karangan Ilmiah

Pengaruh Pengajaran BahasaIndonesia MenggunakanMedia IT terhadap Hasil

Belajar Siswa Kelas XII IPS Semester 1

SMA N 52 Jakarta

Page 6: Karangan Ilmiah

BAB IPendahuluan

1.1 Latar Belakang Masalah

latar belakang masalah merupakanmasalah-masalah yang melatarbelakangikarangan ilmiah. Masalah-masalah tersebutlah yang akan dijadikan sebagaibahan kajian penulisan karangan ilmiah.

Page 7: Karangan Ilmiah

(identifikasi masalah disebut juga denganpengelompokan masalah. Masalah dikelompokan dalambentuk pertanyaan sesuai dengan bahan kajianpenulisan yang terdapat di dalam latar belakangmasalah. Cara penulisannnya adalah seperti di bawahini)

Berdasarkan Latar Belakang Masalah di atas makamasalah diidentifikasikan sebagai berikut:1. ………………2. ……………....3. ………………4. ………………5. ………………

Page 8: Karangan Ilmiah

1. Apakah yang dimaksud dengan pengajaranbahasa Indonesia menggunakan IT?

2. Apakah yang dimaksud dengan hasil belajarsiswa SMA N 52 Kelas XII IPS?

3. Adakah pengaruh pengajaran bahasa Indonesia menggunakan IT terhadap hasil belajar siswaSMA N 52?

4. Bagaimana pengaruh pengajaran bahasaIndonesia menggunakan IT terhadap hasilbelajar siswa SMA N 52?

Page 9: Karangan Ilmiah

1.3 Pembatasan Masalah

Berdasarkan Identifikasi Masalah di atas makamasalah dibatasi sebagai berikut:

1. ………………….

2. ………………….

3. ………………….

Masalah dibatasi sesuai dengan variable penelitian yang akan dikaji dan diteliti sertadibahas.

Pembatasan masalah ditulis dalam bentukkalimat tanya maksimal 3 pertanyaan.

Page 10: Karangan Ilmiah

1.3 Pembatasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas makamasalah dibatasi sebagai berikut:

1. Apakah yang dimaksud dengan pengajaranbahasa Indonesia menggunakan IT?

2. Apakah yang dimaksud dengan hasil belajarsiswa SMA?

3. Bagaimanakah pengaruh pengajaran bahasaIndonesia menggunakan IT terhadap hasilbelajar siswa SMA N 52 Jakarta?

Page 11: Karangan Ilmiah

1.4 Perumusan Masalah

Berdasarkan Pembatasan Masalah di atasmaka masalah dirumuskan sebagai berikut:

1. Pengajaran bahasa Indonesia menggunakan IT

2. Hasil belajar siswa SMA N 52 Jakarta

3. Pengaruh Pengajaran Bahasa Indonesia Menggunakan IT terhadap hasil Belajar siswakelas XII IPS SMAN 52 Jakarta

.

Page 12: Karangan Ilmiah

1.5 Tujuan Penelitian

• Penelitian ini bertujuan :

1. Untuk Mengetahui sejauh mana efektivitaspengajaran media IT terhadap hasil belajar siswaSMA N 52

2. Untuk mengetahui bagaimana pengaruhPenggunaan media IT terhadap hasil belajar siswaSMA N 52

Page 13: Karangan Ilmiah

1.6 Kegunaan Penelitian

Penelitian ini berguna untuk:

1. Mencari media yang efektif dalampembelajaran bahasa Indonesia

2. Menjadikan media IT sebagai media pembelajaran bahasa Indonesia untukmendapatkan hasil belajar yang maksimal

3. Memanfaatkan media IT sebagai saranapembelajaran

Page 14: Karangan Ilmiah

BAB II

Landasan Teori dan Landasan Berfikir2.1 Landasan Teori2.1.1 Teori tentang Pembelajaran Bahasa

Indonesia Menggunakan media IT2.1.2 Teori tentang Hasil Belajar siswa SMA N 522.1.3 Teori tentang Pengaruh pembelajaran

bahasa Indonesia menggunakan media IT terhadap Hasil Belajar Siswa SMA N 52

2.2 Landasan Berpikir

Page 15: Karangan Ilmiah

BAB IIIMetodelogi Penelitian

3.1 Tempat Penelitian3.2 Waktu Penelitian3.3 Metode Penelitian3.4 Populasi3.5 Sample3.6 Teknik Pengambilan sample3.7 Data3.8 Teknik pengumpulan Data3.9 Teknik Pengolahan Data

Page 16: Karangan Ilmiah

BAB IV Hasil Penelitian

4.1 Pembelajaran Bahasa Indonesia Menggunakan Media IT

4.2 Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa KelasXII IPS SMA N 52 Jakarta

4.3 Pengaruh Pembelajaran Bahasa Indonesia Menggunakan Media IT terhadap Hasil BelajarSiswa kelas XII IPS SMA N 52 Jakarta

Page 17: Karangan Ilmiah

BAB VKesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan1. Terdapat pengaruh yang signifikan pengajaran bahasa

Indonesia menggunakan media IT terhadap hasilbelajar bahasa Indonesia siswa kelas XII IPS SMA N 52 Jakarta

2. Hasil Belajar Bahasa Indonesia menggunakan media IT jauh lebih bagus dibandingkan dengan menggunakanmedia lain

3. Hasil belajar bahasa Indonesia siswa SMA N 52 dengan menggunakan media IT jauh lebih bagusdibandingkan dengan menggunakan metode ceramah

Page 18: Karangan Ilmiah

5.2 Saran

1. Sebagai guru harus bisa memilih media yang tepat untuk mendapatkan hasil pembelajaranyang maksimal

2. Guru Bahasa Indonesia yang kreatif daninovatif akan menggukan media IT dalamproses pembelajaran .

3. Untuk mendapatkan hasil belajar bahasaIndonesia yang maksimal sebaiknyagunakanlah media IT.

Page 19: Karangan Ilmiah

Sekian dan Terima kasih

Semoga Anak bunda mengerti

dan bisa menyusun karya tulisberdasarkan sistematika penulisan

karya tulis yang baku

Semoga bermanfaat! Apabila kurangpaham silakan konsultasi ulang pada

bunda, asal

Page 20: Karangan Ilmiah

Disusun olehDra. Eliya Anwar, M.Pd

Guru Bahasa dan Sastra IndonesiaKelas XII IPS

SMA N. 52 JAKARTA