just e-magazine 3rd issue

75

Click here to load reader

Upload: just-e-magazine

Post on 10-Mar-2016

291 views

Category:

Documents


31 download

DESCRIPTION

issue rd extraordinary e-magazine

TRANSCRIPT

Page 1: JUST E-Magazine 3rd Issue

3issue

extraordinary e-magazine

rd

Page 2: JUST E-Magazine 3rd Issue

JUST lalalala :D Hey hey.. We’re come back (walau ngaret). Bukannya niat, tapi banyak banget kendala yang bikin kita hadir nggak ON TIME. Sorry ya semuanya. Kita usahain nggak gitu lagi deh.. Wew, udah 3rd issue aja. Nggak kerasa ya? Hehe.. Kali ini kita ngangkat MUSIK sebagai tema. Banyak banget yang bisa dibahas dengan tema yang luas ini. JUST nyoba ngambil sedikit-sedikit dari tiap sub-bahasan dan kita mix jadi komposisi yang menarik untuk kalian baca.Semoga harmonisasi JUST 3rd issue ini bisa indah dan di-cerna sama kalian(haha.. apa coba?!)

Ngomong-ngomong soal musik nih..Tiap saat berbagai orang dimanapun berada pasti dengerin musik. Sama kayak milih baju, tiap orang punya selera dan taste yang beda soal musik pilihannya. Entah itu dari genrenya, penyanyinya atau mungkin lirik lagunya. Dan sebenernya pilihan itu ternyata bisa jadi cerminan sifat dan pribadi seseorang lho.Karenanya,tiap pilihan dari tiap watak mesti bisa saling kompromidan dikolaborasiin layaknya dua jenis musik.Haduh.. apa sih.. omongannya makin nggak jelas, haha..Ya pokoknya nikmatin deh JUST kali ini. Sambil dengerin lagu favorit elo, seru juga.Nggak bosennya kita minta TOLONG untuk mengcopy dan nyebarin majalah ini ya.. :)

JUST take it.JUST read it.JUST spread it.

((redaksi))

justUS

3issue

extraordinary e-magazine

rd

COVER STORYDJ’s Art by YUSTIN ([email protected])Musik penuh warna, penuh inspirasi, juga penuh dengan keindahan berseni. Dari sebuah alat, kita bisa menciptakan, memadukan dan mendapatkan musik yang berwarna-warni. Musik dan seni berkaitan dan saling melengkapi. Pasangan yang serasi kan?? (D)

Desti (D) - layout&design, penulis, editor([email protected] / [email protected])

Fareed (FD) - layout&design, reporter([email protected])

Dhita (Dh) - reporter , penulis ([email protected])

extraordinary e-magazine

Page 3: JUST E-Magazine 3rd Issue

extraordinary e-magazine

showbiz hobbygallery

event

whatever!

5 7

43

reviewshealthy

hang out

fashion

info

8

34music

Kontributor Yustin, Beiby,

Avan, Fuckonx, Jaka, Echa,

Irfan, Ami, Zoel topic

hot issue

JUST E-Magazine menerima semua jenis kontribusi. Bisa berupa tulisan, karya atau liputan.. Jangan lupa sertakan biodata dan foto. Kalo kontribusi elo dimuat, bisa jadi ajang narsis juga kan? :p Kirim aja ke :

[email protected] atau [email protected]

topic2

music2music3

snapshotJUST-5

indiehi-tech idea

horoscope

i think

music4

maret2009

3rd issue content

lifestyle 252830

4044

4647 48

5054 5657 62

62

64 6566

66

6870

Page 4: JUST E-Magazine 3rd Issue

1st

issue

FREE

www.justextra.blogspot.com

Downloadsesuka hati di

3issue

extraordinary e-magazine

rd

Page 5: JUST E-Magazine 3rd Issue

inbox

>> Rubrik tentang ekonomi & olahraga?

Nanti kita usahain ya.. Atau elo mau

jadi kontributornya? Hehe..

Sok atuh.. Kirim aja :)

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

>> Betul banget, kreativitas emang nggak boleh mati!!! Support kita terus ya :)

>> Thanks atas pujiannya ya..

SEMANGAT terus!!!

extraordinary e-magazine

>> Sip.. kualitas materi majalah-

nya bakal terus kita tingkatin

kok. Terus kasih masukan ya :)

extraordinary e-magazine

>> Yup.. kita pasti terus

berjuang untuk terus berkembang!

extraordinary e-magazine

>> Thank you so much :)

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

extraordinary e-magazine

>> Semoga selalu lebih

bagus tiap edisinya hehe..

kita nerima kritikan, saran, ide, pujian dan celaan elo semua.

Apa pun itu, kita terima dengan senang hati. Kirim aja ke :

[email protected]

Page 6: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 7: JUST E-Magazine 3rd Issue

showbiz

5

Cameron yang akrab di-sapa Camie berencana

mau menikah. Katanya dia dan kekasihnya, Paul Sculfor lagi sibuk nyiapin pernikahan yang akan digelar di Ing-gris. Belum ketahuan kapan tanggal pastinya, tapi Camie udah pengen cepat-cepat menikah dan punya anak sama Paul yang udah dipa-carinya 9 bulan belakangan ini. Menurut sebuah sumber, Camie ingin pernikahan ber-nuansa serba putih dan akan menggelar pesta yang besar nanti. Perancang Karl Lager-field disebut-sebut sebagai perancang yang akan mem-buat gaun pengantinnya. (D)

Cameron Diaz Akan Menikah

Itulah asyiknya jadi pasangan bin-tang film. Apalagi kalo dua-dua-

nya masuk nominasi penghargaan film paling bergengsi Oscar. Brad Pitt dan Angelina Jolie bergabung dengan club eksklusif saat keluar bareng di red carpet Oscar 22 Fe-bruari lalu. Sebelumnya, hanya ada 7 pasangan yang pernah sama-sama jadi nominasi di tahun yang sama. Dan yang terakhir terjadi 42 tahun lalu.

Brad Pitt yang dinominasikan un-tuk kategori aktor terbaik di film

THE CURIOUS CASE OF BENJAMIN BUTTON. dan Angelina Jolie dinomi-nasikan untuk kategori aktris ter-baik di film CHANGELING. Sayang-nya, mereka berdua mesti pulang dengan tangan kosong. (D)

Brad Pitt - Angelina Jolie Bareng Jadi Nominasi

OSCAR

Pada 18-19 Februari lalu, Menteri Luar Negeri Amerika

Serikat, Hillary Clinton datang berkunjung ke Indonesia.

Ini adalah kunjungan ke-duanya di tanah air dan

merupakan kunjungan perta-manya ke negara-negara lain setelah diangkat menjadi Men-teri Luar Negeri. Masyarakat In-donesia dibuat heboh karena kedatangannya. Selain ke In-donesia, beliau juga mengun-jungi China, Korea Selatan dan Jepang. Kunjungan ini dalam rangka membahas beberapa hal penting seperti krisis ekono-mi global dan masalah perang Timur Tengah antara Irak dan Palestina. (D)

Heboh Kunjungan Hillary Clinton

Si seksi Rihanna jadi korban pe-mukulan yang dilakukan oleh

sang pacar, Chris Brown. Bahkan sampe mesti dirawat di rumah sakit lho. Chris sendiri kabarnya lang-sung ditahan.

Akibat insiden itu semua jadwal konsernya termasuk di Indone-

sia terpaksa batal. Walaupun begi-tu, tetep aja banyak fans-nya disini yang kecewa berat. Soalnya ini bukan yang pertama kali. Konser dalam rangka promo album Good Girl Gone Bad ini awalnya dige-lar pada November 2008 lalu, tapi karena travel warning dan Rihanna meragukan keamanan di Indone-sia, makanya jadi batal. Huh, pa-dahal kan negara kita aman ya hehe.. Cepet sembuh Rihanna biar jadi konser (lagi) disini :) (D)

Rihanna Nggak JadiKonser (Lagi)

Page 8: JUST E-Magazine 3rd Issue

hobby

7

Jadi Penyanyi Dadakandi Tempat Karaoke

Trend berkaraoke ria kembali menjamur. Dan sekarang

mewabah ke anak-anak muda. Hobi yang satu ini jadi salah satu alternatif cara

untuk ngisi waktu luang atan jadi acara untuk hang-out lho. Bisa seru-seruan bareng

teman-teman, keluarga bahkan pacar. Selain buat senang-senang, ternyata karaoke bisa

jadi ajang dimana elo yang pada suka nyanyi, jadi bisa nyalurin bakat terpendam. Hehe.. jadi

nggak cuma bisa nyanyi di kamar mandi aja. Dengan mengasah suara di tempat karaoke, kita bisa

ngerasa jadi penyanyi beneran atau bergaya seperti penyanyi favorit kita. Seru kan? Untuk jadi penyanyi

profesional emang banyak syaratnya. Tapi di karaoke, yang penting kita bisa lepas bawain lagunya dan bisa ngikut-

in irama lagu. Hehe.. Pokoknya just for fun deh. Yang penting, NEKAD TAMPIL!

Selain buat hura-hura, karaoke juga bisa jadi terapi lho. Salah satu obat untuk ngilangin stres adalah dengan musik

dan bernyanyi. Elo bisa ngeluapin perasaan elo, baik itu lagi kesel, happy, sedih, patah hati, jatuh cinta atau lagi

pengen gila-gilaan. Dengan nyanyiin lagu yang feeling dan beat-nya pas, elo bisa mengeksperesikan perasaan di

dalam tadi. Lagu yang bisa dinyanyiin itu variatif banget. Dari lagu lokal, barat atau juga lagu bahasa asing kayak lagu

Mandarin, Korea dan Jepang. Tergantung tempat karaoke nyediain list lagunya. Berbagai genre juga tersedia. Dari pop,

rock, hip-hop, r&b, sampe dangdut. Nah, untuk gila-gilaan dan nyanyi seru dan heboh, biasanya genre yang disebut

terakhir kadang jadi pilihan. Hehe.. biar bisa goyang rame-rame. Tapi, mostly sih rata-rata mereka milih lagu yang lagi hits

sekarang ini atau lagu favorit.

Karena lagi menjamur, makanya bermunculan deh tempat-tampat karaoke. Tempat dan harganya disesuaiin sama kantong

kita kok. Rata-rata setiap tempat berkisar antara Rp 25.000,- sampe Rp 50.000,- per jamnya. Tapi itu juga tergantung jenis

ruangan yang elo pilih. Ada pula yang bikin promosi Happy Hour dengan harga yang lebih murah. Jenis tempatnya booth

kecil kayak untuk fotobox, ada yang deluxe, homy, wah macem-macem pokoknya. Ada juga yang nyediain fasilitas

recording. Jadi selama kita karaoke, suara kita direkam ke CD dan CD itu bisa dibawa pulang. Serasa punya album

sendiri kan? Hehe.. Suka nyanyi tapi gengsi atau masih malu untuk nyanyi di depan orang banyak? Ke karaoke aja.. dan bergayalah seperti bintang :) (D)

Beberapa waktu lalu, situs yang lagi digandrungi, Facebook (FB)

berulang tahun yang kelima lho. Situs yang dibuat Mark Zuckerberg waktu

dia berumur 19 tahun ini bikin Mark jadi orang kaya dengan pemasu-kan US$ 1,5 miliar. Wow.. nggak nyangka ya ternyata situs yang awal-nya dibuat hanya untuk ikatan mahasiswa di Harvard, malah nguntungin dan jadi fenomena di dunia. Menurut survey,15juta user dari 150juta pemilik account di FB di seluruh dunia meng-update statusnya setiap hari. Haha.. termasuk elo yang baca kan? Selain jadi miliarder termu-da, hebatnya si Mark juga jadi 1 dari 100 orang berpengaruh di muka bumi di 2008 oleh majalah Time. Ckckck.. Dan kayaknya FB bakal tetep menjamur nih paling nggak untuk setahun mendatang. (D)6

Suatu kebanggaan kalo karya kita bisa tampil

dan diapresiasi oleh ba-nyak orang. Apalagi di luar negeri. Pada tanggal 5 -15 Februari 2009 lalu 5 film Indonesia diputar di Ber-lin, Jerman dalam Festival

Film Berlinale ke-59. Laskar Pelangi (Riri Reza) dan At Stake (Nia Dinata) dalam kategori Panorama (audience award), Generasi Biru (Garin Nugroho) di kategori film dokumenter, serta Trip to the Wound (Edwin) dan Musafir (BW Purba Ne-gara) di kategori film pendek.

Sambutan yang diterima sangat hangat dari para pe-ngunjungnya. Hal ini ditandai dengan terjual habisnya

tiket film Indonesia tiga hari menjelang pertunjukan. Ke-rennya, gambar Laskar Pelangi dan At Stake dipasang di sampul buku program Berlinale 2009 sebagai wakil film-film Asia di ajang yang udah diselenggarain sejak 1951 ini. Si-neas Asia lainnya yang hadir di antaranya dari Cina, India, Jepang, Malaysia, dan Taiwan. (D)

5 Film Indonesia Diputar di Jerman

78 List Para Pemenang OscarBest Motion Picture : Slumdog Millionaire

Best Actor : Sean Penn (Milk)

Best Actress : Kate Winslet (The Reader)

Best Supporting Actor : Heath Ledger (The Dark Knight)

Best Supporting Actress : Penélope Cruz (Vicky Cristina Barcelona)

Best Director :Danny Boyle (Slumdog Millionaire)

Best Adapted Screenplay : Slumdog Millionaire (Simon Beaufoy)

Best Original Screenplay : Milk (Dustin Lance)

Best Cinematography :Slumdog Millionaire

Best Original Song : “Jai Ho” - Slumdog Millionaire (Music by A.R. Rahman, Lyric by Gulzar)

Best Original Score : Slumdog Millionaire (A.R. Rahman)

Best Film Editing :Slumdog Millionaire (Chris Dickens)

Best Costume Design : The Duchess

Best Art Direction : The Curious Case of Benjamin Button

Best Animated Feature Film : WALL-E

Best Animated Short Film : La Maison en Petits Cubes

Best Live Action Short Film : Spielzeugland (Toyland)

Best Documentary Feature : Man on Wire

Best Documentary Short Subject : Smile Pinki

Best Foreign Language Film : Departures - Japan

Best Visual Effects : The Curious Case of Benjamin Button

Best Makeup : The Curious Case of Benjamin Button (Greg Cannom)

Best Sound Editing : The Dark Knight

Best Sound Mixing : Slumdog Millionaire

Sumber : MTV.com

Page 9: JUST E-Magazine 3rd Issue

hobby

7

Jadi Penyanyi Dadakandi Tempat Karaoke

Trend berkaraoke ria kembali menjamur. Dan sekarang

mewabah ke anak-anak muda. Hobi yang satu ini jadi salah satu alternatif cara

untuk ngisi waktu luang atan jadi acara untuk hang-out lho. Bisa seru-seruan bareng

teman-teman, keluarga bahkan pacar. Selain buat senang-senang, ternyata karaoke bisa

jadi ajang dimana elo yang pada suka nyanyi, jadi bisa nyalurin bakat terpendam. Hehe.. jadi

nggak cuma bisa nyanyi di kamar mandi aja. Dengan mengasah suara di tempat karaoke, kita bisa

ngerasa jadi penyanyi beneran atau bergaya seperti penyanyi favorit kita. Seru kan? Untuk jadi penyanyi

profesional emang banyak syaratnya. Tapi di karaoke, yang penting kita bisa lepas bawain lagunya dan bisa ngikut-

in irama lagu. Hehe.. Pokoknya just for fun deh. Yang penting, NEKAD TAMPIL!

Selain buat hura-hura, karaoke juga bisa jadi terapi lho. Salah satu obat untuk ngilangin stres adalah dengan musik

dan bernyanyi. Elo bisa ngeluapin perasaan elo, baik itu lagi kesel, happy, sedih, patah hati, jatuh cinta atau lagi

pengen gila-gilaan. Dengan nyanyiin lagu yang feeling dan beat-nya pas, elo bisa mengeksperesikan perasaan di

dalam tadi. Lagu yang bisa dinyanyiin itu variatif banget. Dari lagu lokal, barat atau juga lagu bahasa asing kayak lagu

Mandarin, Korea dan Jepang. Tergantung tempat karaoke nyediain list lagunya. Berbagai genre juga tersedia. Dari pop,

rock, hip-hop, r&b, sampe dangdut. Nah, untuk gila-gilaan dan nyanyi seru dan heboh, biasanya genre yang disebut

terakhir kadang jadi pilihan. Hehe.. biar bisa goyang rame-rame. Tapi, mostly sih rata-rata mereka milih lagu yang lagi hits

sekarang ini atau lagu favorit.

Karena lagi menjamur, makanya bermunculan deh tempat-tampat karaoke. Tempat dan harganya disesuaiin sama kantong

kita kok. Rata-rata setiap tempat berkisar antara Rp 25.000,- sampe Rp 50.000,- per jamnya. Tapi itu juga tergantung jenis

ruangan yang elo pilih. Ada pula yang bikin promosi Happy Hour dengan harga yang lebih murah. Jenis tempatnya booth

kecil kayak untuk fotobox, ada yang deluxe, homy, wah macem-macem pokoknya. Ada juga yang nyediain fasilitas

recording. Jadi selama kita karaoke, suara kita direkam ke CD dan CD itu bisa dibawa pulang. Serasa punya album

sendiri kan? Hehe.. Suka nyanyi tapi gengsi atau masih malu untuk nyanyi di depan orang banyak? Ke karaoke aja.. dan bergayalah seperti bintang :) (D)

Beberapa waktu lalu, situs yang lagi digandrungi, Facebook (FB)

berulang tahun yang kelima lho. Situs yang dibuat Mark Zuckerberg waktu

dia berumur 19 tahun ini bikin Mark jadi orang kaya dengan pemasu-kan US$ 1,5 miliar. Wow.. nggak nyangka ya ternyata situs yang awal-nya dibuat hanya untuk ikatan mahasiswa di Harvard, malah nguntungin dan jadi fenomena di dunia. Menurut survey,15juta user dari 150juta pemilik account di FB di seluruh dunia meng-update statusnya setiap hari. Haha.. termasuk elo yang baca kan? Selain jadi miliarder termu-da, hebatnya si Mark juga jadi 1 dari 100 orang berpengaruh di muka bumi di 2008 oleh majalah Time. Ckckck.. Dan kayaknya FB bakal tetep menjamur nih paling nggak untuk setahun mendatang. (D)6

Suatu kebanggaan kalo karya kita bisa tampil

dan diapresiasi oleh ba-nyak orang. Apalagi di luar negeri. Pada tanggal 5 -15 Februari 2009 lalu 5 film Indonesia diputar di Ber-lin, Jerman dalam Festival

Film Berlinale ke-59. Laskar Pelangi (Riri Reza) dan At Stake (Nia Dinata) dalam kategori Panorama (audience award), Generasi Biru (Garin Nugroho) di kategori film dokumenter, serta Trip to the Wound (Edwin) dan Musafir (BW Purba Ne-gara) di kategori film pendek.

Sambutan yang diterima sangat hangat dari para pe-ngunjungnya. Hal ini ditandai dengan terjual habisnya

tiket film Indonesia tiga hari menjelang pertunjukan. Ke-rennya, gambar Laskar Pelangi dan At Stake dipasang di sampul buku program Berlinale 2009 sebagai wakil film-film Asia di ajang yang udah diselenggarain sejak 1951 ini. Si-neas Asia lainnya yang hadir di antaranya dari Cina, India, Jepang, Malaysia, dan Taiwan. (D)

5 Film Indonesia Diputar di Jerman

78 List Para Pemenang OscarBest Motion Picture : Slumdog Millionaire

Best Actor : Sean Penn (Milk)

Best Actress : Kate Winslet (The Reader)

Best Supporting Actor : Heath Ledger (The Dark Knight)

Best Supporting Actress : Penélope Cruz (Vicky Cristina Barcelona)

Best Director :Danny Boyle (Slumdog Millionaire)

Best Adapted Screenplay : Slumdog Millionaire (Simon Beaufoy)

Best Original Screenplay : Milk (Dustin Lance)

Best Cinematography :Slumdog Millionaire

Best Original Song : “Jai Ho” - Slumdog Millionaire (Music by A.R. Rahman, Lyric by Gulzar)

Best Original Score : Slumdog Millionaire (A.R. Rahman)

Best Film Editing :Slumdog Millionaire (Chris Dickens)

Best Costume Design : The Duchess

Best Art Direction : The Curious Case of Benjamin Button

Best Animated Feature Film : WALL-E

Best Animated Short Film : La Maison en Petits Cubes

Best Live Action Short Film : Spielzeugland (Toyland)

Best Documentary Feature : Man on Wire

Best Documentary Short Subject : Smile Pinki

Best Foreign Language Film : Departures - Japan

Best Visual Effects : The Curious Case of Benjamin Button

Best Makeup : The Curious Case of Benjamin Button (Greg Cannom)

Best Sound Editing : The Dark Knight

Best Sound Mixing : Slumdog Millionaire

Sumber : MTV.com

Page 10: JUST E-Magazine 3rd Issue

Buat yang mau karyanya muncul di rubrik ini, boleh banget.... Asal kreatif, orisinil dan nggak menjiplak karya orang lain, pasti kita tampilin kok.

.

Kirim karya elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

extraordinary e-magazine

Gallery photograph

9

Age :20 Depok Advertising LSPR [email protected]

Benazir BABY Amira

1,2,3 Cheese :) JEPRAT-JEPRET yang ditekuni sama Beiby ini selalu punya cerita tersendiri. Tiap FOTO yang dihasilkan

punya KONSEP dan MAKNA .Kecintaannya pada

FOTOGRAFI membuat beiby peka terhadap apa yang dilihatnya. Setiap hal bisa jadi objek yang

MENARIK

Page 11: JUST E-Magazine 3rd Issue

Buat yang mau karyanya muncul di rubrik ini, boleh banget.... Asal kreatif, orisinil dan nggak menjiplak karya orang lain, pasti kita tampilin kok.

.

Kirim karya elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

extraordinary e-magazine

Gallery photograph

9

Age :20 Depok Advertising LSPR [email protected]

Benazir BABY Amira

1,2,3 Cheese :) JEPRAT-JEPRET yang ditekuni sama Beiby ini selalu punya cerita tersendiri. Tiap FOTO yang dihasilkan

punya KONSEP dan MAKNA .Kecintaannya pada

FOTOGRAFI membuat beiby peka terhadap apa yang dilihatnya. Setiap hal bisa jadi objek yang

MENARIK

Page 12: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 13: JUST E-Magazine 3rd Issue

11

obrolan singkat

Sejak kapan memulai kegiatan ini?

Suka fotografinya sih dari masih SMA, tapi

mulai serius ngejalanin awal tahun 2008.

Awal tau fotografi dari mana?

Berhubung ngambil jurusan broadcast waktu

SMA, gue dapet pelajaran fotografi. Gue

belajar tentang teknik dasar fotografi, jenis

jenis kamera, penataan cahaya sampai cara

nyetak foto hitam putih di kamar gelap. Dari

situ, gue mulai menemukan serunya dunia

fotografi dan tertarik banget untuk belajar

lebih dalam.

Karya-karya elo ini termasuk dalam kategori

apa?

Apa yaaa? Sejujurnya sih gue bukan

pengambil gambar yang spesifik seperti

fotografer landscape, fashion, produk, corpo-

rate atau apapun itu. Tapi gue lebih memba-

hasakan diri gue sebagai pengambil gambar

yang eksperimental.. heheee

Page 14: JUST E-Magazine 3rd Issue

Hal apa yang jadi inspirasi untuk karya foto elo?

Apapun yang ada di kehidupan gue sehari hari.

Contohnya setiap hari gue pergi ke kampus selalu

ngelewatin daerah yang banyak pohon-pohon tingginya, dari situ

gue berfikir ih lucu juga pohon-pohon ini untuk gue potret. Atau keadaan langit

di hari itu, misal agak mendung gue jadi tertarik untuk motret orang kaya dengan

baju mereka yang rapi tapi bermuka kusut, pas langit cerah gue terinspirasi untuk

motret sepasang orang yang lagi bersenang senang. Pokoknya segala sesuatu

yang gue lihat atau rasain di kehidupan gue sehari-hari.

Siapa tokoh fotografi favorit elo?

Banyak! Tapi kalau sekarang gue paling suka

Dorothy Shoes, dia fotografer cewek asal Perancis

yang karya-karyanya dahsyat banget. Kenapa gue

bilang dahsyat? Karena dia mengambil gambar

yang nyata dari kehidupan sehari-hari. Dan cerita

dari foto-fotonya menarik banget! Konsepnya juga

nggak ribet tapi jadinya sadis keren parah.

Page 15: JUST E-Magazine 3rd Issue

Hal apa yang jadi inspirasi untuk karya foto elo?

Apapun yang ada di kehidupan gue sehari hari.

Contohnya setiap hari gue pergi ke kampus selalu

ngelewatin daerah yang banyak pohon-pohon tingginya, dari situ

gue berfikir ih lucu juga pohon-pohon ini untuk gue potret. Atau keadaan langit

di hari itu, misal agak mendung gue jadi tertarik untuk motret orang kaya dengan

baju mereka yang rapi tapi bermuka kusut, pas langit cerah gue terinspirasi untuk

motret sepasang orang yang lagi bersenang senang. Pokoknya segala sesuatu

yang gue lihat atau rasain di kehidupan gue sehari-hari.

Siapa tokoh fotografi favorit elo?

Banyak! Tapi kalau sekarang gue paling suka

Dorothy Shoes, dia fotografer cewek asal Perancis

yang karya-karyanya dahsyat banget. Kenapa gue

bilang dahsyat? Karena dia mengambil gambar

yang nyata dari kehidupan sehari-hari. Dan cerita

dari foto-fotonya menarik banget! Konsepnya juga

nggak ribet tapi jadinya sadis keren parah.13

beibyamira.deviantart.comLensa wide atau tele?

Wide, karena gue belom beli tele.

hehehe Doain yaaa biar bisa beli!

Kalo hunting foto biasanya kemana?

Wah kalo ditanya kemana, tempat

yang gue datengin beda-beda.

Tapi intinya gue suka dengan tempat

yang punya bangunan lama atau

yang aneh dari biasanya dan banyak

pohonnya. I just love trees so much!

Kalo nggak mood untuk foto-foto

biasanya elo ngapain?

Biasanya gue istirahatkan peralatan

fotografi gue di rumah. Paling gue

mulai ada mood lagi setelah gue lihat

karya-karya orang lain yang bagus-

bagus, rasanya pasti tangan gue

gatel, pengen cepet cepet motret

hehe..

Makasih beib.. (FD)

Foto-foto ini diambil waktu Beiby lagi liburan di Eropa.. Asyik ya?

Page 16: JUST E-Magazine 3rd Issue

14

Fajar Triyadia.k.a

Fuckonx

Age :20 Jakarta D1 Desain Grafis Interstudi [email protected]

stencil

Kalo ditangkep sih itu udah jadi resiko... Tapi syukurnya, gue belom pernah

ditangkep. Hehehe..

Fajar.. Kasih tau dong.. Apa sih stencil itu?

Stencil itu teknik gambar dengan teknik cutting paper..

obrolan singkat

Cara bikinnya gimana tuh? Ceritain prosesnya dong?

Caranya sih, pertama kita buat gambar dulu. Terus dipotong bagian yang

mau diwarnain terus disemprot deh pake aerosol.. Nggak susah sih

sebenernya, tapi butuh ketelitian yang cukup hehehe..

Bukannya itu ngerusak fasilitas umum ya?

Kita nggak bermaksud ngerusak tapi menghiasi kota dengan kritikan-

kritikan pedas aja...

Kenapa elo suka bikin stencil?

Kalo gue sih suka buat stencil sebagai bentuk perlawanan terhadap

pemerintahan di negara kita...

Badung juga ya elo,hehe.. Ngomong-ngomong, nggak takut ditangkep polisi tuh?

Do art is (not) a crime! VANDALISM yang dilakukan sama cowok gondrong dan PARTNER IN CRIME-nya ini jangan dianggap

dari segi negatifnya aja. Liat dan pahami dulu setiap

PESAN yang diekspresiin lewat

stencil propagandanya. Butuh usaha dan yang pasti keberanian!

Page 17: JUST E-Magazine 3rd Issue

14

Fajar Triyadia.k.a

Fuckonx

Age :20 Jakarta D1 Desain Grafis Interstudi [email protected]

stencil

Kalo ditangkep sih itu udah jadi resiko... Tapi syukurnya, gue belom pernah

ditangkep. Hehehe..

Fajar.. Kasih tau dong.. Apa sih stencil itu?

Stencil itu teknik gambar dengan teknik cutting paper..

obrolan singkat

Cara bikinnya gimana tuh? Ceritain prosesnya dong?

Caranya sih, pertama kita buat gambar dulu. Terus dipotong bagian yang

mau diwarnain terus disemprot deh pake aerosol.. Nggak susah sih

sebenernya, tapi butuh ketelitian yang cukup hehehe..

Bukannya itu ngerusak fasilitas umum ya?

Kita nggak bermaksud ngerusak tapi menghiasi kota dengan kritikan-

kritikan pedas aja...

Kenapa elo suka bikin stencil?

Kalo gue sih suka buat stencil sebagai bentuk perlawanan terhadap

pemerintahan di negara kita...

Badung juga ya elo,hehe.. Ngomong-ngomong, nggak takut ditangkep polisi tuh?

Do art is (not) a crime! VANDALISM yang dilakukan sama cowok gondrong dan PARTNER IN CRIME-nya ini jangan dianggap

dari segi negatifnya aja. Liat dan pahami dulu setiap

PESAN yang diekspresiin lewat

stencil propagandanya. Butuh usaha dan yang pasti keberanian!

15

“ We work in the DARK, we do what we can, we give what we have. Our DOUBT is our PASSION

And our PASSION is our TASK.

The rest is

the MADNESS of ART.”

Page 18: JUST E-Magazine 3rd Issue

16

Seberapa sering elo bikin stencil? Udah di tembok mana aja?

Sering sih nggak... Biasanya sih gue buat kalo lagi ada berita-berita yang heboh di negara

ini. Tembok dimana aja ya?? Udah lumayan banyak juga sih... ckckck sampe lupa hehehe..

Yang gue inget sih di Pondok Indah, deket gedung Trans TV, Barito, Kebayoran...

Punya pengalaman seru nggak pas lagi berkarya?

Ada... Pas lagi buat stencil di Pondok Indah itu, gue ditungguin sama polisi jadi mau

nggak mau gue tungguin sampe polisinya pulang dulu deh... Abis itu buru-buru bikin..

Inspirasi untuk karya elo, dapet dari mana aja nih?

Inspirasi gue tuh.. BANKSY!!! Dia tuh seniman dari London, Inggris. Karyanya tuh

selalu fenomenal. Keren bangetlah pokoknya. Dan gue banyak belajar dari dia.

Rencana ke depan mau bikin lagi? Temanya apa nih kalo boleh tau?

Ya ada sih rencana mau buat stencil lagi... Temanya mensosialisasikan golput...

Sama tentang Ponari, si dukun cilik dari Jombang... Hehehe..

Hahaha dasar.. Sip deh.. Selamat berkarya ya. Semoga nggak

ditangkep sama pak polisi ya.. Hehehe :) (D)

sugemahripahlohjinawi.blogspot.com

Page 19: JUST E-Magazine 3rd Issue

16

Seberapa sering elo bikin stencil? Udah di tembok mana aja?

Sering sih nggak... Biasanya sih gue buat kalo lagi ada berita-berita yang heboh di negara

ini. Tembok dimana aja ya?? Udah lumayan banyak juga sih... ckckck sampe lupa hehehe..

Yang gue inget sih di Pondok Indah, deket gedung Trans TV, Barito, Kebayoran...

Punya pengalaman seru nggak pas lagi berkarya?

Ada... Pas lagi buat stencil di Pondok Indah itu, gue ditungguin sama polisi jadi mau

nggak mau gue tungguin sampe polisinya pulang dulu deh... Abis itu buru-buru bikin..

Inspirasi untuk karya elo, dapet dari mana aja nih?

Inspirasi gue tuh.. BANKSY!!! Dia tuh seniman dari London, Inggris. Karyanya tuh

selalu fenomenal. Keren bangetlah pokoknya. Dan gue banyak belajar dari dia.

Rencana ke depan mau bikin lagi? Temanya apa nih kalo boleh tau?

Ya ada sih rencana mau buat stencil lagi... Temanya mensosialisasikan golput...

Sama tentang Ponari, si dukun cilik dari Jombang... Hehehe..

Hahaha dasar.. Sip deh.. Selamat berkarya ya. Semoga nggak

ditangkep sama pak polisi ya.. Hehehe :) (D)

sugemahripahlohjinawi.blogspot.com

21

“stencil is my life :)”

Page 20: JUST E-Magazine 3rd Issue

MunAVAN Yanu Wijaya

Age : 22

Depok

S1 DKV Interstudi

Karya elo ini namanya apa sih?

Apa yah,namain sendiri aja pak..hehe..

Dibilang manual,nggak semuanya gue kerjain manual..

Dibilang vector,tapi sebagian gue kerjain manual..

Dibilang plagiat,yah sah-sah aja. Gue juga nggak

menampik. Gue masih terpengaruh desainer-desainer

handal..tapi bukan njiplak,cuma gaya desain aja

mungkin yang sama..

Sejak kapan mulai ngutak-atik beginian?

Kalo yang model kayak gini-ginian baru sekitar 6

bulanan. Sebelumnya sempet maen vector art, pixel

art, karakter.. Ya ikutan musim para masyarakat

urban,haha.. Tapi ujung-ujungnya capek sendiri kalo

ikut-ikutan mulu..

Awalnya liat karya-karya siapa?

David Foldvari. Dia itu desainer luar lah.. Gue lupa

asalnya dari mana, hahahaha... Dia emang blom

seterkenal Andy Warhols, Dali dan lain-lain..

obrolan singkatdesign

MENIRU gaya desain seorang seniman handal adalah hal yang wajar

dilakukan oleh para DESAINER pemula. begitu juga avan yang meniru

gaya desain David Foldvari seniman grafis terkenal dari mancanegara. pasti butuh

proses yang panjang ditahap PENCARIAN JATI DIRI dalam

berSENI, hingga menemukan gaya yang menjadi cerminan kepribadiannya

18

Page 21: JUST E-Magazine 3rd Issue

MunAVAN Yanu Wijaya

Age : 22

Depok

S1 DKV Interstudi

Karya elo ini namanya apa sih?

Apa yah,namain sendiri aja pak..hehe..

Dibilang manual,nggak semuanya gue kerjain manual..

Dibilang vector,tapi sebagian gue kerjain manual..

Dibilang plagiat,yah sah-sah aja. Gue juga nggak

menampik. Gue masih terpengaruh desainer-desainer

handal..tapi bukan njiplak,cuma gaya desain aja

mungkin yang sama..

Sejak kapan mulai ngutak-atik beginian?

Kalo yang model kayak gini-ginian baru sekitar 6

bulanan. Sebelumnya sempet maen vector art, pixel

art, karakter.. Ya ikutan musim para masyarakat

urban,haha.. Tapi ujung-ujungnya capek sendiri kalo

ikut-ikutan mulu..

Awalnya liat karya-karya siapa?

David Foldvari. Dia itu desainer luar lah.. Gue lupa

asalnya dari mana, hahahaha... Dia emang blom

seterkenal Andy Warhols, Dali dan lain-lain..

obrolan singkatdesign

MENIRU gaya desain seorang seniman handal adalah hal yang wajar

dilakukan oleh para DESAINER pemula. begitu juga avan yang meniru

gaya desain David Foldvari seniman grafis terkenal dari mancanegara. pasti butuh

proses yang panjang ditahap PENCARIAN JATI DIRI dalam

berSENI, hingga menemukan gaya yang menjadi cerminan kepribadiannya

18 19

Page 22: JUST E-Magazine 3rd Issue

Sampe kapan mau berkarya kayak gini?

Sampe gue muak liat karya gue sendiri yang mirip

David Foldvari. Dan mungkin beralih jadi mirip

Andy Warhols atau Shepard Fairey..

Yang jelas sih gue masih dalam masa pencarian jati

diri, sampe ketemu karya original gue yang

sebenarnya sih pasti..

Page 23: JUST E-Magazine 3rd Issue

Sampe kapan mau berkarya kayak gini?

Sampe gue muak liat karya gue sendiri yang mirip

David Foldvari. Dan mungkin beralih jadi mirip

Andy Warhols atau Shepard Fairey..

Yang jelas sih gue masih dalam masa pencarian jati

diri, sampe ketemu karya original gue yang

sebenarnya sih pasti..

[email protected]

21

Page 24: JUST E-Magazine 3rd Issue

Siapa orang yang jadi sumber inspirasi elo?

Nggak harus orang sih, kehidupan sosial sehari-hari,

kehidupan cinta-cintaan..

Jangan munafik, banyak kan desainer yang buatin

desain buat orang yang dia sukain.. Ibarat puisi dari

sang pujangga,

Trus kehidupan persahabatan..

Musik, juga banyak jadi inspirasi gue..

Kalo nggak mood berkarya, biasanya elo ngapain?

Menunggu waktu pagi bersama orang-orang lanjut usia

di sebuah tempat berukuran 2x3m, memukul-mukulkan

kayu pada seonggok bambu besar dan meneriakan

suatu kampanye sosial..Rooondaaaaa..Rooonndaaaa..

Berkarya terus sampe menemukanjati diri elo.. (Fd)

22

Page 25: JUST E-Magazine 3rd Issue

Siapa orang yang jadi sumber inspirasi elo?

Nggak harus orang sih, kehidupan sosial sehari-hari,

kehidupan cinta-cintaan..

Jangan munafik, banyak kan desainer yang buatin

desain buat orang yang dia sukain.. Ibarat puisi dari

sang pujangga,

Trus kehidupan persahabatan..

Musik, juga banyak jadi inspirasi gue..

Kalo nggak mood berkarya, biasanya elo ngapain?

Menunggu waktu pagi bersama orang-orang lanjut usia

di sebuah tempat berukuran 2x3m, memukul-mukulkan

kayu pada seonggok bambu besar dan meneriakan

suatu kampanye sosial..Rooondaaaaa..Rooonndaaaa..

Berkarya terus sampe menemukanjati diri elo.. (Fd)

22

Let’s friends with

in Facebook

extraordinary e-magazine

[email protected]

Page 26: JUST E-Magazine 3rd Issue

"Musik mempunyai kemampuan mendamaikan

hati yang gundah, mempunyai terapi

rekreatif dan menumbuhkan jiwa patriotisme."

Aristoteles

Page 27: JUST E-Magazine 3rd Issue

w

25

topic

ClassicKalo denger kata musik klasik, ke-banyakan orang langsung kepikir Beethoven, Mozart, Chopin dan jenis musik orkestra. Walau biasanya ha-nya berupa instruman, musik “pin-tar” ini bisa dibilang musik kelas atas yang berkualitas. Dan sering dipakai di bidang medis.

Ska dikenal sebagai musik dansa rakyat Jamai-ka. Tahun 60an, pemuda-pemuda disana menciptakan kelompok ‘Rude Boy’ (sebuah trend dikalangan pemuda yang pernah terjadi pada periode awal tahun 40’an). Gaya dansa ska para Rude Boy memiliki ciri khas tersendiri, lebih pelan, dengan tingkah seakan-akan meninju seseorang. Gaya penampilan berpakaian Rude Boy adalah celana panjang yang ngatung semata kaki. musik ska identik dengan alat musik terom-pet. band yang mempopolerkan antara lain The Specials, Trojans, dan dari dalam negeri adalah band Tipe-X.

Rock ‘n’ roll adalah genre musik yang berkembang di Amerika Serikat di akhir tahun 1940-an, dan mencapai puncak kepopuleran di awal tahun 1950-an. Dari AS, genre musik ini tersebar ke seluruh dunia. Rock ‘n’ roll melahirkan berbagai macam subgenre yang secara keseluruhan dikenal sebagai musik rock. Rock ‘n roll menggunakan beat yang didasarkan salah satu ritme musik blues yang disebut boogie woogie ditambah aksen backbeat yang hampir selalu diisi pukulan snare drum. Kepopuler-an rock ‘n’ roll secara massal dan mendunia ternyata menimbulkan dampak sosial yang nggak terduga. Rock ‘n’ roll bukan hanya ngaruhin gaya bermusik, tapi sekaligus gaya hidup, gaya berpakaian, dan bahasa. The Beatles, The Ramones, Elvis Presley adalah musisi rock’n’ roll yang terkenal pada masa itu. dari dalam negri yaitu The Tielman Brothers.

GenreationofMusic

Page 28: JUST E-Magazine 3rd Issue

Keroncongberasal dari sejenis musik Portugis yang dikenal sebagai fado yang diper-kenalkan oleh para pelaut dan budak kapal niaga bangsa itu sejak abad ke-16 ke Nusantara. Sekitar abad ke-19 bentuk musik campuran ini sudah populer di banyak tempat di Nusantara, bahkan hingga ke Semenanjung Malaya. Masa keemasan ini berlanjut hingga sekitar tahun 1960-an, dan kemudian meredup akibat masuknya gelombang musik populer (musik rock yang berkembang sejak 1950, dan berjayanya musik Beatle dan sejenisnya sejak tahun 1961 hingga sekarang). Meskipun demikian, musik keroncong masih tetap dimainkan dan dinikmati oleh berbagai lapisan masyarakat di Indonesia.

Electronika adalah banyak jenis musik elektronik. Asal mulaistilah ini mungkin dari majalah Melody Maker pada pertengahan 1990-an untuk menggambarkan kelompok Republica. Istilah ini kemudian juga diterapkan pada musik dari artis-artis seperti The Chemical Brothers dan The Prodigy. Saat ini penggunaannya juga meluas ke artis-artis seperti Björk, Goldfrapp, Autechre, Aphex Twin, dan Boards of Canada.

Funk adalah sebuah aliran musik yang me- ngandung unsur musik tarian Afrika- Amerika. Umumnya musik funk dapat dike nali lewat ritme yang sering terpotong singkat, bunyi gitar ritme yang tajam, perkusi yang dominan, pe-ngaruh jazz yang kuat, irama-irama yang dipengaruhi musik Afrika, serta kesan gembira yang didapati saat mendengar-nya. Akar funk dapat ditelusuri hingga jenis rhythm and blues dari daerah Louisiana pada tahun 1960-an. Aliran musik ini terkait dekat dengan musik soul serta jenis musik turunan l lainnya seperti P-Funk dan Funk Rock.

JazzJuga merupakan aliran musik yang berasal dari AS pada awal abad ke-20 dengan akar2 dari musik Afrika dan Eropa. Sekarang ini jazz bukan lagi cuma untuk orang dewasa, anak muda pun mulai melirik genre ini. Bahkan acara2 festival musik jazz peminatnya kebanyakan anak muda. Duke Elling-ton, Miles Davis, Bob James adalah nama2 musisi jazz yang terkenal. Di Indonesia sendiri, musisi jazz kita cukup banyak. Ada Bing Slamet, Benny Liku-mahua, Indra Lesmana, Tompi dan Maliq & D’essentials.

Page 29: JUST E-Magazine 3rd Issue

Reggae merupakan irama musik yang berkembang di Jamaika. Reggae mungkin jadi bekas di perasaan lebar ke menunjuk ke sebagian terbesar musik Jamaika, termasuk Ska, rocksteady, dub, dancehall, dan ragga. Barangkali istilah pula berada dalam membeda-bedakan gaya teliti begitu berasal dari akhir 1960-an. Reggae berdiri di bawah gaya irama yang berkarakter mulut prajurit tunggakan pukulan, dike-nal sebagai “skank”, bermain oleh irama gitar, dan pemukul drum bass di atas tiga pukulan masing-masing ukuran, dikenal dengan sebutan “sekali mengeluarkan”. Karakteris-tik, ini memukul lambat dari reggae pendahuluan, ska dan rocksteady. Sekitar tahun 1986 musik Reggae mulai dikumandangkan di Indo-nesia, band tersebut adalah Black Company Beberapa nama yang terkenal dalam dunia musik Reggae di Indonesia antara lain Tony Q, Ras Muhammad, Steven & Coconuttreez.

CountryGenre ini adalah campuran dari unsur musik AS Bagian Selatan dan Pegu-nungan Appalachia. Musik ini berakar dari lagu rakyat Amerika Utara, musik kelt, musik gospel, dan berkembang sejak tahun 1920-an. Istilah musik coun-try mulai dipakai sekitar tahun 1940-an untuk ngegantiin istilah musik hillbilly yang berkesan merendahkan. Pada tahun 1970-an, istilah musik country te-lah menjadi istilah populer. Di Britania Raya dan Irlandia, genre ini juga dis-ebut country and western. Dan musik country ini identik sama musik western yang biasa digunakan dalam film ko-boi. Penyanyi country yang terkenal Shania Twain dan di Indonesia ada Tan towi Yahya.

Pop mulai terkenal di era 50an. Ciri khas musik pop adalah melodinya yang catchy. Pop sering dipasangin sama disco. Di era 80an, genre yang satu ini mengalami masa ke-jayaan. Buktinya, banyak banget penyanyi beraliran pop yang muncul. Untuk seka-rang ini, musik pop kebanyakan dikolabo-rasiin sama jenis musik lainnya. Yang mengusung aliran musik ini ada ABBA dan Michael Jackson.

R&BMusik yang mulai dikenal sejak era 40an ini dulunya dipopulerin sama Nat King Cole. Musik ini banyak dipengaruhin sama musik funk, ska dan hip-hop. Penyanyi yang terke-nal ada Beyonce dan KC&Jojo. Di Indonesia ada Soul ID dan Neo. 27sumber : wikipedia

Page 30: JUST E-Magazine 3rd Issue

lifestyle

28

Tattoo adalah sebuah karya seni menghias bagian tubuh dengan gambar-gambar tertentu untuk membuat bagian tubuh tersebut tampak indah. Di beberapa daerah di dunia, seperti di Hawaii, India atau bahkan di Kalimantan, tattoo digunakan sebagai lambang atau penanda kedewasaan seseorang, terutama bagi kaum pria di daerah tersebut.

Banyak sebagian masyarakat yang menganggap tattoo sebagai sebuah hal yang negative, karena melanggar norma agama. Namun sekarang ini tatto semakin banyak digunakan oleh masyarakat mulai dari anak berumur belasan tahun sampai yang udah paruh baya sekalipun.

Berbicara soal gender pengemar tattoo bukan hanya dari kalangan pria saja, tapi udah merambah kejiwa para kaum hawa, contohnya beberapa selebriti kita yaitu Ratu Felisha dan Melanie Subono. Para selebriti ini menggunakan tattoo sebagai aksesoris pada tubuh mereka sekaligus sebagai gaya hidup.

Namun banyak masyaakat biasa yang bertattoo mengatakan bahwa itu adalah sebuah seni karena tattoo nggak mengganggu orang disekitarnya namun dapat dinikmati oleh para pecinta tattoo. Tertarik untuk mengukir tattoo di tubuh elo?? (Zoel)

Tattoo seni atau gaya hidup ?

Page 31: JUST E-Magazine 3rd Issue

Be The Contributor of

if you dare!!!extraordinary e-magazine

kirim artikel, berita, karya, info acara, tulisan apapun itu ke [email protected]

extraordinary e-magazineextraordinary e-magazine

lifestyle

28

Tattoo adalah sebuah karya seni menghias bagian tubuh dengan gambar-gambar tertentu untuk membuat bagian tubuh tersebut tampak indah. Di beberapa daerah di dunia, seperti di Hawaii, India atau bahkan di Kalimantan, tattoo digunakan sebagai lambang atau penanda kedewasaan seseorang, terutama bagi kaum pria di daerah tersebut.

Banyak sebagian masyarakat yang menganggap tattoo sebagai sebuah hal yang negative, karena melanggar norma agama. Namun sekarang ini tatto semakin banyak digunakan oleh masyarakat mulai dari anak berumur belasan tahun sampai yang udah paruh baya sekalipun.

Berbicara soal gender pengemar tattoo bukan hanya dari kalangan pria saja, tapi udah merambah kejiwa para kaum hawa, contohnya beberapa selebriti kita yaitu Ratu Felisha dan Melanie Subono. Para selebriti ini menggunakan tattoo sebagai aksesoris pada tubuh mereka sekaligus sebagai gaya hidup.

Namun banyak masyaakat biasa yang bertattoo mengatakan bahwa itu adalah sebuah seni karena tattoo nggak mengganggu orang disekitarnya namun dapat dinikmati oleh para pecinta tattoo. Tertarik untuk mengukir tattoo di tubuh elo?? (Zoel)

Tattoo seni atau gaya hidup ?

Page 32: JUST E-Magazine 3rd Issue

topic2

Kariernya di dunia musik dimulai dengan

bergabung dalam Band SABDA NADA di ta-

hun 1968. Setelah beberapa lama, Chrisye

memutuskan bersolo karier dan menghasil-

kan album-album rekaman dengan materi

lagu-lagu yang ditulisnya sendiri maupun oleh

teman-teman dekatnya. Sang legenda yang

populer dengan lagu “Lilin-Lilin Kecil” men-

jadi pemenang MTV Video Music Award Asia

Viewer’s Choice Award untuk video klip “Kala

Cinta Menggoda”nya di Los Angeles tahun

1998. Chrisye wafat tahun 2007 lalu karena

kanker paru-paru yang dideritanya.

Anggun Cipta Sasmi adalah

penyanyi Indonesia yang seka-

rang memiliki kewarganegaraan

Perancis. Hingga saat ini ia masih

satu-satunya penyanyi Indonesia

yang berhasil menerobos pasar

musik dunia dan menjadikannya

artis Asia paling sukses di luar Asia.

A - Z MUSISI INDONESIA

AAnggun

AAAAABunga atau BCL mengawali karirnya dari dunia

sinetron. Kiprah pelantun “Pernah Muda” di dunia

tarik suara ini dimulai pada tahun 2004 ketika dia

diajak berduet oleh PAS Band dalam lagu Kumerin-

du. Istri dari Ashraf Sinclair ini juga ngebawain lagu

Saat Kau Pergi yang jadi OST Dealova. Di 2006 BCL

merilis album perdana-

nya, Cinta Pertama,

yang melambungkan

single Cinta Pertama

(Sunny) dan di 2008

a l b u m k e d u a n y a

Tentang Kamu dirilis.

BBBBBBBBB

Bunga Citra Lestari

Chrisye

D’Masiv

DDDDDDDDDDDDDDDDDDDDD

Salah satu band yang

pa-ling bersinar di 2008.

Nama D’Masiv melam-

bung setelah mereka

menjuarai ajang kom-

petisi A Mild Live Wanted.

Album perdana berjudul

Perubahan yang berisikan

lagu-lagu easy-listening

dan mendayu-dayu

seperti Cinta Ini Mem-

bunuhku, Cinta Sampai

Disini, Merindukanmu,

dan Diantara Kalian ini

sukses di pasaran dan

Masivers, sebutan untuk

fans mereka, jumlahnya

banyak banget.

Endank SoekamtiCiri khas trio ini adalah lirik lagunya yang

nyeleneh. Band asal Jogja ini mulai dikenal

masyaraka setelah mereka mengeluarkan

single pertama mereka yang berjudul “Bau

Mulutmu”.

E

30

CCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCC

EEEEEE

Fariz Rustam Munaf atau Fariz RM ini pop-

uler dengan lagu Barcelona dan Sakura-

nya. Walau beberapa waktu yang lalu

sempet kelibet kasus narkoba, tapi ng-

gak menyurutkan semangatnya untuk

terus berkarya. Tahun 2009 penyanyi

yang terkenal di era 80an ini berencana

menulis sebuah buku dan bikin album

baru.

Fariz RM

FFFFF

Page 33: JUST E-Magazine 3rd Issue

topic2

Kariernya di dunia musik dimulai dengan

bergabung dalam Band SABDA NADA di ta-

hun 1968. Setelah beberapa lama, Chrisye

memutuskan bersolo karier dan menghasil-

kan album-album rekaman dengan materi

lagu-lagu yang ditulisnya sendiri maupun oleh

teman-teman dekatnya. Sang legenda yang

populer dengan lagu “Lilin-Lilin Kecil” men-

jadi pemenang MTV Video Music Award Asia

Viewer’s Choice Award untuk video klip “Kala

Cinta Menggoda”nya di Los Angeles tahun

1998. Chrisye wafat tahun 2007 lalu karena

kanker paru-paru yang dideritanya.

Anggun Cipta Sasmi adalah

penyanyi Indonesia yang seka-

rang memiliki kewarganegaraan

Perancis. Hingga saat ini ia masih

satu-satunya penyanyi Indonesia

yang berhasil menerobos pasar

musik dunia dan menjadikannya

artis Asia paling sukses di luar Asia.

A - Z MUSISI INDONESIA

AAnggun

AAAAABunga atau BCL mengawali karirnya dari dunia

sinetron. Kiprah pelantun “Pernah Muda” di dunia

tarik suara ini dimulai pada tahun 2004 ketika dia

diajak berduet oleh PAS Band dalam lagu Kumerin-

du. Istri dari Ashraf Sinclair ini juga ngebawain lagu

Saat Kau Pergi yang jadi OST Dealova. Di 2006 BCL

merilis album perdana-

nya, Cinta Pertama,

yang melambungkan

single Cinta Pertama

(Sunny) dan di 2008

a l b u m k e d u a n y a

Tentang Kamu dirilis.

BBBBBBBBB

Bunga Citra Lestari

Chrisye

D’Masiv

DDDDDDDDDDDDDDDDDDDDD

Salah satu band yang

pa-ling bersinar di 2008.

Nama D’Masiv melam-

bung setelah mereka

menjuarai ajang kom-

petisi A Mild Live Wanted.

Album perdana berjudul

Perubahan yang berisikan

lagu-lagu easy-listening

dan mendayu-dayu

seperti Cinta Ini Mem-

bunuhku, Cinta Sampai

Disini, Merindukanmu,

dan Diantara Kalian ini

sukses di pasaran dan

Masivers, sebutan untuk

fans mereka, jumlahnya

banyak banget.

Endank SoekamtiCiri khas trio ini adalah lirik lagunya yang

nyeleneh. Band asal Jogja ini mulai dikenal

masyaraka setelah mereka mengeluarkan

single pertama mereka yang berjudul “Bau

Mulutmu”.

E

30

CCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCCC

EEEEEE

Fariz Rustam Munaf atau Fariz RM ini pop-

uler dengan lagu Barcelona dan Sakura-

nya. Walau beberapa waktu yang lalu

sempet kelibet kasus narkoba, tapi ng-

gak menyurutkan semangatnya untuk

terus berkarya. Tahun 2009 penyanyi

yang terkenal di era 80an ini berencana

menulis sebuah buku dan bikin album

baru.

Fariz RM

FFFFF

JJJJJJJ

31

Gita GutawaThe next diva ini sempat dinilai

hanya mendompleng nama te-

nar ayahnya, Erwin Gutawa. Tapi

hal yang nggak bener ini dibuk-

tikan sama Gita. Dengan suara

falseto-nya, dia berhasil menyihir

para penikmat musik Indonesia.

Prestasi cewek mungil ini juga

membanggakan lho, bahkan

sampai ke luar negeri.

G

Joeniar Arief

GGGGGGGGGGGGGGG

HHHHHHHHHHHHDuo Eki Puradiredja

( EQ ) dan Rediyanto

Heru Nurcahyo ( HERU )

ini ngetop banget di

era 90an. Sebelumnya

mereka bersahabat

karena nimba ilmu

bareng di Sidney. Pada

awal kemunculannya

Humania dianggap membawa aliran yang berbeda

karena kental dengan nuansa elektronik. Walau sekarang

udah bubar, tapi para pendengar musik Indonesia pasti

masih inget sama duo ini.

Humania

II

Kahitna selalu bisa bikin kita klepek-klepek sama lagu-lagu

mereka yang selalu bertema cinta. Walau personilnya udah

pada matang, tapi lagu-lagu mereka tetep asyik didenger sama kita

yang muda, hehe.. Grup musik asal Bandung ini dibentuk pada tahun

1986 dan dimotori oleh Yovie Widianto. Walaupun kebanyakan men-

gusung tema cinta dalam liriknya, Kahitna terkenal bisa memadukan

unsur musik jazz, pop, fusion, latin dan bahkan etnik ke dalam aliran

musik yang khas.

IIwan FalsSatu lagi legenda di belantika musik In-

donesia. Pelantun lagu Bento ini terkenal

dengan lirik-lirik lagunya yang mencer-

minkan keadaan sehari-hari termasuk

mengkritik para pemimpin bangsa. Baru-

baru ini, Iwan Fals mendapat gelar seba-

gai Class Music Heroes karena

lagu-lagunya telah menjadi

inspirasi bagi para jutaan

penggemarnya.

Mantan salah satu personil grup R&B Tofu ini kini bersolo karier dengan single

pertamanya berjudul Rapuh yang akhir-akhir ini diputar dimana-mana.

Sekilas gaya dan cara menyanyinya sih mirip sama Babyface dan BoysIIMen.

Tapi Joeniar Arief emang punya peluang untuk jadi solois pria yang sukses

nantinya nih.

Kahitna

KKKKKK

Grup musik asal kota Gudeg

ini beranggotakan Noe se-

bagai vokalis, Patub sebagai

gitaris, Arian sebagai bassis,

dan Dhedot sebagai drum-

mer. Vokalis Letto, Noe, ada-

lah putra penyair Emha Ainun

Najib. Anggota grup musik ini

telah bersahabat sejak masih

sekolah di SMU 7 Yogyakarta.

Setelah berpisah akibat ke-

sibukan kuliah, mereka ak-

hirnya bertemu kembali dan

berkarya bersama.

LettoLLLLLL

Page 34: JUST E-Magazine 3rd Issue

Maliq & D’EssentialsMMMMMMM

Maliq&d’essentials dibentuk pada 15 mei 2002 terdiri dari 8

orang pesonil yang mengusung musik yang di sebut soulful.

Nama Maliq adalah kepanjangan dari music and live instru-

ment quality yang di buat konsepnya oleh Angga dan Widi

dan Indra Sulisto yang pada saat itu menjadi executive pro-

ducer sekaligus manager dari band Maliq&d’essentials saat

itu. D’essentials adalah sebuatan untuk personil lainnya yang

telah menjadi kesatuan dan nggak bisa dipisahkan. Awalnya

mereka adalah band cafe. Lagu hits mereka yang terkenal

ada Terdiam, Untitled dan Dia.

Naif terkenal dengan gaya nyentrik

retro 70an-nya. Grup ini terdiri dari

David sebagai vokalis, Pepenk se-

bagai drummer, Emil sebagai bassis

dan Jarwo sebagai gitaris. Formasi

Naif berubah di akhir 2003 ketika

keyboardis Chandra mengundurkan

diri untuk meneruskan karir sesuai

dengan pendidikan akademisnya.

Jikalau, Posesif,Aku Rela dan Benci

Untuk Mencinta adalah hits mereka.

NaifNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNNN

32

Opie Andaresta

O

Opie Andaresta is back deng-

an lagu “Single Happy”nya.

Cewek yang pernah dijuluki

sebagai ‘Gadis Pemimpi’ ber-

kat singlenya ‘Andai’ yang

ngetop pada 1997 itu, ada-

lah sedikit diantara penyanyi

yang menyuarakan tentang

lingkungan dan lagu penuh

lirik kritik sosial.

PPPP

PadiPadi adalah salah satu band dari Surabaya. Personil Padi terdiri dari

Ari (gitar), Fadly (vokal), Yoyo (drum), Rindra (bas), dan Piyu (gitar).

Kelompok ini mulai malang-melintang di dunia musik Indonesia di

penghujung tahun 1990-an melalui single “Sobat” dalam album

keroyokan indie ten dan dianggap membawa warna baru dalam

dunia musik Indonesia. Jalur musik yang dipilih adalah pop-rock. Hits

mereka lainnya yang terkenal adalah Kasih Tak Sampai, Mahadewi,

Semua Tak Sama dan yang terbaru Harmoni.

RAN (Rayi-Asta-Nino) bisa dibilang grup yang anak muda banget.

Lagu-lagunya yang catchy, seru dan dandanan mereka yang color-

ful emang selalu bikin penampilan RAN meriah. Siap-siap digebrak

dengan album kedua mereka tahun ini. Pandangan Pertama adalah

hits awal mereka dalan album RAN FOR YOUR LIFE, selain itu ada

Nothing Lost Forever dan Warna Warni Dunia. RAN

RRRRRR

Page 35: JUST E-Magazine 3rd Issue

Ungu

SSherinaCewek kelahiran Band-

ung, 11 Juni 1990 ini telah

bermetamorfosa dari

seorang gadis imut yang

menyanyikan lagu Andai

Aku Besar Nanti menjadi

sesosok dara cantik yang

menggebrak dunia musik

Indonesia dengan album

Primadona di awal 2007.

Dulunya populer banget

karena film Petualang

Sherina-nya dulu. Dia

pun juga diprediksi jadi

the next diva nantinya.

SSSSSS

Teuku Adifitrian adalah nama aslinya.

Dokter Bedah Plastik ini dulunya per-

nah belajar nari, nyanyi dan main

gendang. Selain nyanyi, Tompi juga

suka mencipta lagunya sendiri. Tompi

dulunya adalah vokalis BALI LOUNGE

yang warna musiknya cenderung et-

nis modern. Kemampuan olah vokal

Tompi pun banyak terasah di sini, seh-

ingga kini Tompi memiliki warna suara

sengau yang sangat khas.

TTompi

TTT

UUUUUSalah satu band papan atas ini udah tur

kemana-mana. Fans Ungu yang sebutan-

nya Cliquers ini banyak banget. Selain itu,

Ungu juga ngeluarin album-album religi yang

sukses banget di pasaran. Vokal Pasha yang

unik bikin suaranya jadi ciri khas band ini. Hits

yang terkenal ada Melayang, Kekasih Gelap

dan Para Pencari-Mu.

Vina PanduwinataWanita berdarah Sunda-Manado-Ambon yang akrab disapa Mama Vina

ini memulai kariernya dengan album Citra Biru tahun 1981. Dari situlah

Vina mulai dikenal. Pelantun lagu “September Ceria” dan “Di Dadaku

Ada Kamu” ini terkenal dengan sebutan ‘Vina si Burung Camar’ karena

lagu “Burung Camar”nya.

VVVVVVVVVV

WWWWWWWhite Shoes&The Couples Company

White Shoes&The Couples Company adalah sebuah band

yang sedikit dipengaruhi oleh semangat akustik para musisi

classic jazz di tahun 30-an. Dengan classic strings arrange-

ment yang dibubuhi sedikit retro disco, easy listening accous-

tic ballads & sedikit sentuhan nada dari keyboard mainan

anak-anak keluaran akhir 70-an. Windu Defrina dan Pelan

Tapi Pasti adalah lagu mereka yang terkenal.

33

Proyek sampingan Yovie Widianto ini awalnya ber

nama lengkap Yovie & The Nuno dengan lagu Indah,

Kuingat Dirimu. Setelah itu, ditambah kehadiran Gery sebagai vokalis dan muncul album

baru yang memuat lagu Lebih Dekat Denganmu,Nanti (Juwita) dan Inginku. Setelah itu, ng-

gak lama Gery cabut. Lalu masuklah Dygta sebagai vokalis. Lalu rilislah album The Spe-

cial One yang berisi lagu-lagu hits mereka seperti Menjaga Hati, Dia Milikku, Janji Suci dan

Bunga Jiwaku.

Yovie&Nuno

Zeke & The Popo awalnya adalah side project dari Zeke yang merupakan

vokalis band LAIN di 2003. 3 lagu mereka jadi OST di film Janji Joni dan bikin

mereka digandrungi banyak fans. Selain itu, mereka juga nyumbang lagu

buat OST film 6:30 dan KALA. Zeke & The Popo terkenal karena sound, ar-

rangement & performance panggung mereka yang unik dan jadiin mereka

sebagai salah satu visual sound band di Indonesia.

Zeke & The Popo

Page 36: JUST E-Magazine 3rd Issue

Banyak di antara kita, khususnya anak muda yang menganggap remeh bahkan me-mandang lemah sama musik dangdut. Musik yang dicap sebagai musik “kampung-an” ini padahal bisa dibilang asli dari Indonesia lho walaupun berakar dari musik Melayu tempo dulu dan ada pengaruh unsur musik India dan Arab. Dan ternyata, musik yang selalu identik dengan goyangan ini udah tua juga lho, udah berkem-bang dari tahun 1940-an. Hingga sekarang, musik dangdut semakin berkembang dan populer juga makin beragam warnanya karena di-mix sama aliran musik lain, mulai dari pop, keroncong, rock bahkan house music.

Kenapa disebut dangdut? Hal ini dikarenakan karena jenis aliran musik tersebut menggunakan alat musik gendang yang didominasi oleh suara khasnya yang ber-bunyi “dang” dan “ndut”. Jadi deh tercipta kata dangdut yang sebenernya nggak sengaja nempel karena awalnya merupakan sebutan sinis dalam sebuah artikel majalah di awal 1970-an untuk musik melayu saat itu

Mungkin diantara kita nama-nama kayak A. Rafiq, Rhoma Irama, Elvy Sukaesih, Mansyur S., Camelia Malik, dan Meggy Z itu udah nggak asing lagi. Yup, mereka ini-lah yang mempopulerkan musik dangdut di era 1970-an. Dan terbukti kan, di antara mereka banyak yang masih eksis walau umur udah nggak lagi muda. Bahkan Rho-ma Irama dan Elvy Sukaesih terkenal sebagai Raja dan Ratu Musik Dangdut. Seiring

20

Hot Issue

Asal Mula Musik Dangdut

Artis Dangdut Populer di Indonesia

34

hot issue

Page 37: JUST E-Magazine 3rd Issue

berkembangnya jaman, para senior juga harus bersaing sama pendangdut junior alias pendatang. Ada Evie Tamala, Ikke Nurjanah, Kristina, Cici Paramida, Inul Daratista, Anisa Bahar dan bahkan yang seka-rang paling banyak bikin sensasi Dewi Perssik. Untuk grup-nya atau yang nggak solo, ada Trio Macan, Kembar Srikandi, dan masih banyak lagi.

Musik dangdut tanpa diiringi goyangan udah kayak sayur tanpa garam hehe.. Nah, goyangan para pendangdut kita juga bervariasi. Ada yang wajar aja, seksi, tapi ada juga yang kesannya seronok dan mengundang nafsu para penontonnya, terutama cowok2. Inilah sisi negatif dari musik dangdut yang suka bikin heboh di berita. Dan ujung2nya menyebabkan pencengkalan beberapa penyanyi sampe nggak boleh manggung di sejumlah daerah di tanah air. Tapi kreatif banget lho mereka dalam men-ciptakan koreografinya. Ada goyang “ngebor”nya Inul, goyang “gergaji”nya Dewi Perssik, Uut Permata Sari dan goyang “ngecor”nya dan goyang unik lainnya. Lucu ya.. kenapa semuanya berhubungan dengan teknik yang dipake tukang bangunan ya? Hahahaha..

Ayo Goyang..

35

Page 38: JUST E-Magazine 3rd Issue

36Sumber : Wikipedia

Lestariin dong!!!

Peminatnya banyak.. Untuk urusan honor, wah.. ini nih yang bener-bener bikin kita nggak boleh nyepelein para artis dangdut. Honor manggungnya banyak yang mencapai milyaran rupiah lho hanya untuk sekali manggung. Makanya, banyak orang yang berbondong-bondong untuk menjajal ke- mampuannya menyanyi dangdut, bahkan di kalangan artis. Nggak heran, di televisi pun sering kita lihat bermacam acara pen- carian bakat penyanyi dangdut, dimulai untuk anak-anak, remaja sam- pe orang dewasa. Kebukti kan, peminatnya nggak kalah sama aliran mu- sik lain. Eits, tapi nggak sembarang orang bisa bagus nyanyi dangdut lho. Diperluin keahlian bernyanyi yang khusus lho yang biasa disebut cengkok dangdut. Dan ini nggak semua orang bisa nguasainnya. Ehm.. ternyata susah juga kan nyanyi dangdut?

Untuk melestari kan dan ngembangin musik dangdut supaya lebih catchy dan modern di kuping anak muda, banyak penyanyi yang nyampurin aliran musiknya sama musik dangdut. Pasti tahu lagu “Dangdut is the music of my country”nya Project Pop kan? Lagunya seru banget dan lebih berwarna. Terus lagu “Ingin Bercinta”nya Dewa diselipin cengkok dangdut juga. Itulah ben- tuk apresiasi para pemusik Indonesia untuk musik nege- rinya. Dan para pendangdut kita juga terkenal lho dan sering dapat tawaran manggung di luar negeri. Bule aja ngehargain musik negeri kita, masa’ kita kalah sih? Jadi, jangan nganggap remeh musik dangdut lagi ya.. (D)

Page 39: JUST E-Magazine 3rd Issue

36Sumber : Wikipedia

Lestariin dong!!!

Peminatnya banyak.. Untuk urusan honor, wah.. ini nih yang bener-bener bikin kita nggak boleh nyepelein para artis dangdut. Honor manggungnya banyak yang mencapai milyaran rupiah lho hanya untuk sekali manggung. Makanya, banyak orang yang berbondong-bondong untuk menjajal ke- mampuannya menyanyi dangdut, bahkan di kalangan artis. Nggak heran, di televisi pun sering kita lihat bermacam acara pen- carian bakat penyanyi dangdut, dimulai untuk anak-anak, remaja sam- pe orang dewasa. Kebukti kan, peminatnya nggak kalah sama aliran mu- sik lain. Eits, tapi nggak sembarang orang bisa bagus nyanyi dangdut lho. Diperluin keahlian bernyanyi yang khusus lho yang biasa disebut cengkok dangdut. Dan ini nggak semua orang bisa nguasainnya. Ehm.. ternyata susah juga kan nyanyi dangdut?

Untuk melestari kan dan ngembangin musik dangdut supaya lebih catchy dan modern di kuping anak muda, banyak penyanyi yang nyampurin aliran musiknya sama musik dangdut. Pasti tahu lagu “Dangdut is the music of my country”nya Project Pop kan? Lagunya seru banget dan lebih berwarna. Terus lagu “Ingin Bercinta”nya Dewa diselipin cengkok dangdut juga. Itulah ben- tuk apresiasi para pemusik Indonesia untuk musik nege- rinya. Dan para pendangdut kita juga terkenal lho dan sering dapat tawaran manggung di luar negeri. Bule aja ngehargain musik negeri kita, masa’ kita kalah sih? Jadi, jangan nganggap remeh musik dangdut lagi ya.. (D)

Dijual Low-Rider

Bike

021-99366696

JUST nyediain tempat

buat kalian yang pengen

pasang iklan harganya

cuma Rp. 50.000/kolom

info hub. Farid

021-94778577

extraordinary e-magazine

circle ad

Dijualsepeda

ontelgazelle

021-94778577

Dijualwarwick

bass6 strings

021-94778577

mau LANGSING

dan SEHAT??08128894554

Mau beli Sarung Bantal,

Bed Cover, Bantal Cinta yang lucu-lucu?

klik :

anakku.multiply.com

Page 40: JUST E-Magazine 3rd Issue

fashion

38

Page 41: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 42: JUST E-Magazine 3rd Issue

ditambah pula dengan koreografi mereka yang energik dan keren.

Grup dibawah manajemen SM Entertainment di Korea dan Avex Trax di Jepang ini sekarang lagi

sibuk rekaman album baru mereka. Setelah sebelum-nya, album Mirotic dirilis bulan Oktober lalu, mereka akan menghibur para fans-nya dengan album baru. Blom ketahuan konsep materi album barunya seperti apa, yang pasti ditunggu aja di tahun 2009 ini. Album-album mereka sebelumnya ada Triangle, Rising Sun, O (Jung Ban Hap) dan Mirotic dalam bahasa Korea. Se-dangkan untuk bahasa Jepang ada album Heart,Mind & Soul, Five In The Black, T album dan lainnya kebanyakan berupa single yang wara-wiri di chart musik.

Selain bakat bernyanyi dan menciptakan lagu yang me-reka punya, bermain film atau miniseri juga dijajal sama TVXQ. Beberapa judul Banjun Drama mereka bintangi kayak First Love (Parts 1 and 2), The Masked Fencer, The King’s Men, Tokyo Holiday, Dangerous Love, Finding Lost Time, Uninvited Guest, dan Unforgettable Love. Ada pula Vacation yang berisi 4 cerita berbeda di tahun 2006. Selain itu ada sebuah drama berjudul Dating On Earth yang diperankan sama Yoochun dan Jaejoong. Sayangnya drama ini nggak jadi dirilis.

Penghargaan yang mereka dapat juga udah banyak banget sampe nggak keitung. Hebat kan mereka? Prestasi yang gemilang ini pasti akan terus bersinar karena mereka nggak pernah mau berhenti berkarya. Hwaiting* :) Kapan mereka konser di Indonesia ya? Hehe (D)

*) Semangat! sumber : wikipedia dan tambahan sumber lainnya40

music Korean Number 1 Bandiii

TVXQ!Kuintet dari Korea Selatan ini emang bukan bintang baru. Apa-

lagi buat para penggemar musik Asia, khususnya Korea. Debut me-reka dimulai pada tahun 2004, dan saat ini TVXQ, kepanjangan dari Tong Vfang Xien Qi (Nama Mandarin mereka), adalah satu dari grup terpopuler di Asia, bahkan sudah merambah ke Eropa dan Ame-rika. Karier mereka melesat bak roket hanya dalam waktu singkat. Bahkan jumlah fans mereka yang resmi tergabung dengan CASSIOPEIA terhitung merupakan jumlah fans terbanyak sedunia. Blom ditambah dengan fans mereka yang nggak tergabung dalam fans club. Wew, banyak banget deh pokoknya. Saking suksesnya, setiap mereka mengadakan konser atau tampil di berbagai acara, pasti para fans yang datang membludak.

TVXQ yang terdiri dari Hero Jaejoong, Micky Yoochun, U-Know Yunho, Xiah Junsu dan Max Changmin ini punya beberapa nama

berbeda. Di Korea mereka dikenal dengan Dong Bang Shin Ki (DBSK) sedangkan di Jepang adalah Tohoshinki(THSK). TVXQ sendiri adalah akronim nama mereka dalam bahasa Mandarin yaitu Tong Vfang Xien Qi dan nama ini dipake untuk nama komersil mereka. Keren-nya, semua nama mereka punya arti yang sama, yaitu : Para dewa dari timur.

Walaupun sebelumnya terkenal sebagai grup akapela,tapi sebenernya mereka mengusung musik pop. Hampir se-

mua genre mereka gabungan di musik mereka. R&B, ballad, reggae dan rock ada dibeberapa lagu mereka. Pastinya

Page 43: JUST E-Magazine 3rd Issue

ditambah pula dengan koreografi mereka yang energik dan keren.

Grup dibawah manajemen SM Entertainment di Korea dan Avex Trax di Jepang ini sekarang lagi

sibuk rekaman album baru mereka. Setelah sebelum-nya, album Mirotic dirilis bulan Oktober lalu, mereka akan menghibur para fans-nya dengan album baru. Blom ketahuan konsep materi album barunya seperti apa, yang pasti ditunggu aja di tahun 2009 ini. Album-album mereka sebelumnya ada Triangle, Rising Sun, O (Jung Ban Hap) dan Mirotic dalam bahasa Korea. Se-dangkan untuk bahasa Jepang ada album Heart,Mind & Soul, Five In The Black, T album dan lainnya kebanyakan berupa single yang wara-wiri di chart musik.

Selain bakat bernyanyi dan menciptakan lagu yang me-reka punya, bermain film atau miniseri juga dijajal sama TVXQ. Beberapa judul Banjun Drama mereka bintangi kayak First Love (Parts 1 and 2), The Masked Fencer, The King’s Men, Tokyo Holiday, Dangerous Love, Finding Lost Time, Uninvited Guest, dan Unforgettable Love. Ada pula Vacation yang berisi 4 cerita berbeda di tahun 2006. Selain itu ada sebuah drama berjudul Dating On Earth yang diperankan sama Yoochun dan Jaejoong. Sayangnya drama ini nggak jadi dirilis.

Penghargaan yang mereka dapat juga udah banyak banget sampe nggak keitung. Hebat kan mereka? Prestasi yang gemilang ini pasti akan terus bersinar karena mereka nggak pernah mau berhenti berkarya. Hwaiting* :) Kapan mereka konser di Indonesia ya? Hehe (D)

*) Semangat! sumber : wikipedia dan tambahan sumber lainnya

Page 44: JUST E-Magazine 3rd Issue

Milih jadi gitar. Karena dengan suara gitar yang merdu

bisa membahagiakan hati orang yang sedih :)

Wawan (Alumni SMK Broadcast Cakra Buana)Jadi gitar dong. Suaranya merdu,bodinya wow..

banyak di peluk orang hahaha..Pokoknya enak deh jadi gitar.

Dan suara gitar bisa mengali ide2 gue hehe..Galih (Desainer Grafis)

Jadi piano. Soalnya punya berbagai macam bunyi, jadi kalo dikolaborasiin salah

satunya bisa jadi suatu bunyi yang merdu. Gitu juga dalam hidup.Kalo tiap manusia bisa nyatu dengan perbedaan yang ada pasti bakal

lebih indah.

Zulfy (Ekonomi Trisakti)

i think

Gue mau jadi biola aja.

Keliatannya anggun trus kalo dimainin bisa buat orang kagum..

Lisa (D1 Desain Grafis Interstudi)

Biola dong, enak digesek2 hehe.. Alat musiknya juga

berkelas!Echa (Advertising IISIP)

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Gue pilih piano..

Karena bagus melodinya. Suaranya

tuh bikin suasana tenang, damai

trus kesannya feminin juga.

Fani(DMM Interstudi)

Gitar dong, hehe simpel tapi bisa ngeluarin banyak not2.

Adi (Desainer Grafis)

Gue pengen jadi piano karena dipencet2..Asik kali kayak dipijit hehe..

Cipta (DKV Interstudi)

42

CNUT! adalah kependekan dari Cacat Nada Untuk Temuanya yang merupakan sebuah komunitas pecinta musik

chiptune dari band asal Jogjakarta yang bernama Cacat Nada. CNUT! juga merupakan kumpulan anak2 penyuka

musik 8bit yang dihasilkan oleh Nintendo Gameboy dan sejenisnya. Sampai sejauh ini, CNUT! sementara ini punya

beberapa program yang bertujuan untuk mengumpulkan anggotanya untuk bersenang2 dan menjalin persahabatan

yang baru dengan anggota yang lain, antara lain : PEANUT! (PErtemuan Anak cNUT!), HOLIDUT! (HOLIDay ma

cnUT!), BUAS RENGUT! (BUka puASa baRENG cnUT!) dan KETUMBAR LAUK! (KETemu ngUMpul BAReng LAgi iUK!)

CNUT! merupakan komunitas bentukan gue sejak akhir tahun 2007. Awalnya gue lagi ngobrol sama Mas

Pandu, personil dari Cacat Nada! Trus kepikiran deh bikin CNUT! ini. Akhirnya gue buat deh ntuh grup

langsung, makin lama ntuh grup makin banyak membernya, ngelebihin groupnya Cacat Nada yang udah

ada duluan. Akhirnya gue buat deh fans-clubnya di Friendster (FS). Untuk ngerekrut member yang banyak,

gue buat deh contest photo, yang gue kasih nama CNUT! CONTEST VOL.1 dimana setiap kontestannya ntuh

musti buat sign dengan nama CNUT!, terserah mo ditaro di mana aja, dipegang sama siapa, dibuat kayak apa,

TERSERAHLAH!! ntuh temanya. Gue bakalan milih yang paling kreatif dari yang kreatif nanti, kontestan ntuh ngirim

photo hasil jepretannya ke FS CNUT! biar ntuh FS juga idup trus sering diliat sama orang. Dananya ya dari anak-anak yang mau mere-

lakan diri menyumbangkan dana mereka buat contest ini. Mereka jugalah yang ngebantu gue dalam proses penarikan kontestan, per-

tama yang ikutan dikit banget tapi beberapa hari setelah publikasi menyebabkan banyak banget yang daftar trus makin banyak photo2

yang KREATIFF!! kacau deh!! (Hasil dari CNUT! CONTEST VOL.1 bisa diliat di alamat blog di bawah ya :), -red)

Event yang bakal dibuat dalam waktu dekat ada CNUTENDO! yaitu acara ulang tahun CNUT! yang pertama. Acaranya bakal full musik chip-

tune dan blom tau nih rencananya bakal digelar kapan dan dimananya. Buat yang suka musik chiptune dan mau gabung sama CNUT! tinggal

kirimin data diri elo ke 085697531471 dan ngobrol deh sama Kia. Kalo udah, tinggal dateng deh ke PEANUT! di KFC Bulungan, Jakarta Selatan..

tempat basecamp CNUT! hehe.. (D)

whatever!

43diambil dan diedit dari :

goblognyakia.blogspot.com

Page 45: JUST E-Magazine 3rd Issue

Milih jadi gitar. Karena dengan suara gitar yang merdu

bisa membahagiakan hati orang yang sedih :)

Wawan (Alumni SMK Broadcast Cakra Buana)Jadi gitar dong. Suaranya merdu,bodinya wow..

banyak di peluk orang hahaha..Pokoknya enak deh jadi gitar.

Dan suara gitar bisa mengali ide2 gue hehe..Galih (Desainer Grafis)

Jadi piano. Soalnya punya berbagai macam bunyi, jadi kalo dikolaborasiin salah

satunya bisa jadi suatu bunyi yang merdu. Gitu juga dalam hidup.Kalo tiap manusia bisa nyatu dengan perbedaan yang ada pasti bakal

lebih indah.

Zulfy (Ekonomi Trisakti)

i think

Gue mau jadi biola aja.

Keliatannya anggun trus kalo dimainin bisa buat orang kagum..

Lisa (D1 Desain Grafis Interstudi)

Biola dong, enak digesek2 hehe.. Alat musiknya juga

berkelas!Echa (Advertising IISIP)

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Kalo bisa jadi alat musik, enaknya jadi apa ya???

Gue pilih piano..

Karena bagus melodinya. Suaranya

tuh bikin suasana tenang, damai

trus kesannya feminin juga.

Fani(DMM Interstudi)

Gitar dong, hehe simpel tapi bisa ngeluarin banyak not2.

Adi (Desainer Grafis)

Gue pengen jadi piano karena dipencet2..Asik kali kayak dipijit hehe..

Cipta (DKV Interstudi)

42

CNUT! adalah kependekan dari Cacat Nada Untuk Temuanya yang merupakan sebuah komunitas pecinta musik

chiptune dari band asal Jogjakarta yang bernama Cacat Nada. CNUT! juga merupakan kumpulan anak2 penyuka

musik 8bit yang dihasilkan oleh Nintendo Gameboy dan sejenisnya. Sampai sejauh ini, CNUT! sementara ini punya

beberapa program yang bertujuan untuk mengumpulkan anggotanya untuk bersenang2 dan menjalin persahabatan

yang baru dengan anggota yang lain, antara lain : PEANUT! (PErtemuan Anak cNUT!), HOLIDUT! (HOLIDay ma

cnUT!), BUAS RENGUT! (BUka puASa baRENG cnUT!) dan KETUMBAR LAUK! (KETemu ngUMpul BAReng LAgi iUK!)

CNUT! merupakan komunitas bentukan gue sejak akhir tahun 2007. Awalnya gue lagi ngobrol sama Mas

Pandu, personil dari Cacat Nada! Trus kepikiran deh bikin CNUT! ini. Akhirnya gue buat deh ntuh grup

langsung, makin lama ntuh grup makin banyak membernya, ngelebihin groupnya Cacat Nada yang udah

ada duluan. Akhirnya gue buat deh fans-clubnya di Friendster (FS). Untuk ngerekrut member yang banyak,

gue buat deh contest photo, yang gue kasih nama CNUT! CONTEST VOL.1 dimana setiap kontestannya ntuh

musti buat sign dengan nama CNUT!, terserah mo ditaro di mana aja, dipegang sama siapa, dibuat kayak apa,

TERSERAHLAH!! ntuh temanya. Gue bakalan milih yang paling kreatif dari yang kreatif nanti, kontestan ntuh ngirim

photo hasil jepretannya ke FS CNUT! biar ntuh FS juga idup trus sering diliat sama orang. Dananya ya dari anak-anak yang mau mere-

lakan diri menyumbangkan dana mereka buat contest ini. Mereka jugalah yang ngebantu gue dalam proses penarikan kontestan, per-

tama yang ikutan dikit banget tapi beberapa hari setelah publikasi menyebabkan banyak banget yang daftar trus makin banyak photo2

yang KREATIFF!! kacau deh!! (Hasil dari CNUT! CONTEST VOL.1 bisa diliat di alamat blog di bawah ya :), -red)

Event yang bakal dibuat dalam waktu dekat ada CNUTENDO! yaitu acara ulang tahun CNUT! yang pertama. Acaranya bakal full musik chip-

tune dan blom tau nih rencananya bakal digelar kapan dan dimananya. Buat yang suka musik chiptune dan mau gabung sama CNUT! tinggal

kirimin data diri elo ke 085697531471 dan ngobrol deh sama Kia. Kalo udah, tinggal dateng deh ke PEANUT! di KFC Bulungan, Jakarta Selatan..

tempat basecamp CNUT! hehe.. (D)

whatever!

43diambil dan diedit dari :

goblognyakia.blogspot.com

Page 46: JUST E-Magazine 3rd Issue

K : 6 kali deh..

44

Buat para penggemar musik Jepang, mungkin udah banyak yang nggak asing sama Shiroi Hana.

Band asal Bandung ini udah sering ngisi acara untuk acara-acara Festival Jepang dan semacamnya lho.

Kenalan yuk sama mereka lewat interview singkat ini. Douzo Yoroshiku* :)

music2

Jaka (J) : Kapan sih Shiroi Hana dibentuk?

Kyu (K) : Yang pertama mencanangkan nama itu ya...saya..Kyu! (nyebut2 nama sendiri dengan narsisnya hehe) Pertama memben-tuk band ini karena pada awalnya emang kita mau bikin band yang influencenya Zone (Salah satu band beraliran musik Jepang), Shiroi Hana itu adalah salah satu lagunya Zone, trus kita juga ngeliat image dari Shiroi hana sendiri adalah sosok sebuah band dengan 2 vokalis yang cute dan kawaii**.

Nachi (N) : Shiroi Hana dibentuk 19 maret 2004 di Bandung.

J : Apa arti Shiroi Hana? Siapa sih yang pertama mencanangkan?

N : AKB48 dan Morning Musume. Lebih ke mereka sih sebenernya.

J : Selain Zone, band apalagi yang menginfluence Shiroi Hana?

J : Shiroi Hana udah berapa kali bongkar pasang personil dari mulai terbentuk sampe sekarang?

J : Kalo dari Shiroi Hana sendiri pernah nggak sih ngalamin hal

yang aneh-aneh pas manggung?ato yang seru-seru?

N : Kalo dari penonton sih pasti macem-macem, dari mulai yang paling rame sampe yang paling sepi itu pernah. Dari sebagai band yang ditunggu sampe band yang paling nggak didengerin. Tapi setiap manggung tuh pasti performance kita beda-beda dan kalo sekarang diliat-liat kalianlah penonton hebat! hehe..Shiroi Hana

Page 47: JUST E-Magazine 3rd Issue

K : 6 kali deh..

44

Buat para penggemar musik Jepang, mungkin udah banyak yang nggak asing sama Shiroi Hana.

Band asal Bandung ini udah sering ngisi acara untuk acara-acara Festival Jepang dan semacamnya lho.

Kenalan yuk sama mereka lewat interview singkat ini. Douzo Yoroshiku* :)

music2

Jaka (J) : Kapan sih Shiroi Hana dibentuk?

Kyu (K) : Yang pertama mencanangkan nama itu ya...saya..Kyu! (nyebut2 nama sendiri dengan narsisnya hehe) Pertama memben-tuk band ini karena pada awalnya emang kita mau bikin band yang influencenya Zone (Salah satu band beraliran musik Jepang), Shiroi Hana itu adalah salah satu lagunya Zone, trus kita juga ngeliat image dari Shiroi hana sendiri adalah sosok sebuah band dengan 2 vokalis yang cute dan kawaii**.

Nachi (N) : Shiroi Hana dibentuk 19 maret 2004 di Bandung.

J : Apa arti Shiroi Hana? Siapa sih yang pertama mencanangkan?

N : AKB48 dan Morning Musume. Lebih ke mereka sih sebenernya.

J : Selain Zone, band apalagi yang menginfluence Shiroi Hana?

J : Shiroi Hana udah berapa kali bongkar pasang personil dari mulai terbentuk sampe sekarang?

J : Kalo dari Shiroi Hana sendiri pernah nggak sih ngalamin hal

yang aneh-aneh pas manggung?ato yang seru-seru?

N : Kalo dari penonton sih pasti macem-macem, dari mulai yang paling rame sampe yang paling sepi itu pernah. Dari sebagai band yang ditunggu sampe band yang paling nggak didengerin. Tapi setiap manggung tuh pasti performance kita beda-beda dan kalo sekarang diliat-liat kalianlah penonton hebat! hehe..Shiroi Hana

K : Soal aliran baru, untuk sementara ini kayanya nggak dulu karena kita bakal tetep di Zone, AKB48 sama Hello Project. Tapi ya kita sih udah cukup lama,sekitar 5 tahun begini, jadi kita harus mulai untuk mengurangi bawain lagu orang dan mulai untuk progress ke lagu sendiri yang lebih ke komersil. Jadi kita ngeliat ke yang realnya.

J : Ke depannya kira-kira Shiroi Hana bakal mencoba aliran baru nggak?

Shiroi Hana : Sama-sama!Yosh****!

J : Visi misi ke depan apa nih?K : Pengennya sih bisa jadi profesional, bikin album sendiri. Kalo untuk influence mungkin kita nggak bakal terlalu banyak nambah tapi mungkin kita lebih progresske arah yang lebih professional.

J : Kalo gitu cukup segini aja deh, makasih buat kerjasamanya, sukses terus buat Shiroi Hana! Ganbarou***!

45

K : Karena dari awalnya kita influencenya Zone dan Zone jarang yang tau disini. Kebanyakandari mereka nggak tau kita bawain musik apa, jadi ya perhatian dan penghargaan dari penonton itu ya ala kadarnya aja. Tapi sekarang Alhamdulillah udah banyak yang kenal Zone dan itu juga salah satu misi dari Shiroi Hana yang pengen ngenalin Zone,walau banyak band-band lain yang enak,gitu.

J : Karena kebanyakan band-band indonesia yang bawain lagu band-band luar setelah dikagumi dan bisa berkarya sendiri banyak yang dibilang terlalu meniru-niru, plagiat, copycat dan semacamnya tuh.. Gimana pendapat Shiroi Hana tentang mereka yang suka dibilang meniru-niru band luar?

K : Dari kita sendiri, yang namanya meniru-niru itu pasti pencarian jati diri,dan pada awalnya kita emang niruin Zone juga. Nggak dari performance banget tapi dari vokal dan lain-lain memang tidak nggak dipungkiri awalnya kita pasti meniru untuk sesuatu yang bisa menjadi panutan buat kita dan nantinya kalo kita bisa maju terus dan akhirnya kita nemu style kita sendiri, syukur-syukur kita bisa ngeblend berbagai macam aliran dan influence biar nggak dicap jelek dari komunitas dan juga dari luar.

*) Douzo Yoroshiku : Senang berkenalan

dengan kamu/kalian.

**) Kawaii : Cantik, manis

***) Ganbarou : Semangat

****) Yosh : Kata penyemangat gitu deh..

Page 48: JUST E-Magazine 3rd Issue

ui

Kalo ada yang mau berbagi cerita seru waktu lagi hang out, ayo kirim aja ke kita..Sekalian bisa ngasih rekomendasi kan buat temen lain.46

hang out

FISIP

Hey.. Kali ini gue pengen ngajak elo semua buat ikutan hang out

bareng gue. Yaitu ke Restoran Korea di FISIP UI, Depok. Bisa dibilang sih ini

termasuk tempat makan favorit gue bareng temen-temen gue yang gila

Korea juga. Lumayan sering juga gue kesini, makanya mbak-mbaknya

(pelayannya,-red) udah ngenalin muka gue,hehe.. Walau tempatnya tuh di

tengah-tengah kampus orang (secara gue bukan anak UI :p ), tapi cozy kok.

Nggak terlalu rame juga.

Yang bikin tempat ini beda sama resto korea lain yang ada, yaitu

harganya paling terjangkau. Sayangnya disini, nggak terlalu lengkap menu-

nya. Nggak ada bulgogi set (daging bakar Korea) dan jajangmyeon (mie ke-

cap Korea). Tapi nggak apa-apa, masih banyak makanan lain yang harus elo

coba. Ada bibimbap (nasi campur Korea), kimchi (semacam asinan Korea),

kimbap (sejenis sushi Korea) dan lainnya.

kimchi

kimbap

rapokki

Walau warna makanannya keliatan merah dan

pedas banget, tapi nggak segitunya kok. Punya sensasi

sendiri deh. Tapi kali ini yang gue pesen yaitu rapokki. Enak

banget lho. Rapokki itu kue beras yang dimakan pake mie

dan telur rebus trus disiram pake saus manis pedas. Untuk

minumnya, gue sih suka es kopi ala Korea. Ada teh khas Ko-

rea juga lho. Banyak menu yang harus dicoba pokoknya.

Range harganya sih antara Rp 15.000 - Rp

35.000,-. Tapi porsinya besar dan bikin kenyang deh se-

harian. Di dekat kasir, ada juga lho pernak-pernik asli dari

Korea Selatan sana yang lucu-lucu kayak kipas, gantungan

HP, pulpen dan lain-lain. Buat yang ngaku gila Korea, coba

deh hang out di sini. (Echa)

Nggak cuma untuk didengerin aja, ternyata musik juga bisa dipake untuk terapi kesehatan. Ketika kita den-

gerin musik, gelombang listrik yang ada di otakkita bisa diperlambat atau dipercepat. Kinerja sistem tubuh

pun mengalami perubahan. Musik juga mampu mengatur hormon2 yang mempengaruhi stres seseorang,

juga bisa ningkatin daya ingat. Karena itu, musik bisa mempengaruhi mood kita dalam waktu yang singkat.

Selain itu, musik juga punya kekuatan untuk mempengaruhi denyut jantung dan tekanan darah sesuai

dengan frekuensi, tempo, dan volumenya. Makin lambat tempo musik, denyut jantung semakin lambat dan

tekanan darah menurun. Jadi, pendengar pun terbawa dalam suasana rileks, baik itu pada pikiran maupun

pada tubuh. Makanya, sejumlah rumah sakit di luar negeri mulai menerapkan terapi musik pada pasiennya

yang mengalami rawat inap. Dan mungkin juga di Indonesia terapi musik bakal dilirik juga.

Sum

ber

: b

erb

ag

ai s

umb

er

healthy

47

1. Nyembuhin Sakit Punggung Kronis Musik bekerja pada sistem saraf otonom yaitu bagian sistem saraf yang bertanggung jawab mengon-trol tekanan darah, denyut jantung dan fungsi otak, yang mengontrol perasaan dan emosi yang juga sensitif terhadap musik. Ketika kita merasa sakit, ratusan otot menegang dalam punggung. Dengerin musik klasik secara teratur membantu tubuh relaks secara fisik dan mental, sehingga ngebantu nyem-

buhin dan mencegah sakit punggung.

2. Meningkatkan olahragaPara ahli bilang kalo dengerin musik selama olahraga bisa bikin acara olahraga kita lebih baik, dian-taranya ningkatinn daya tahan dan mood. Jenis musik terbaik untuk olah raga adalah musik dengan

musik tempo cepat atau musik dansa.

3. Memberi rasa santai dan nyaman juga meningkatkan motivasi Kadang saat pikiran kita lagi bete, bingung dan linglung, dengan ngedengerin musik, segala pikiran bisa kembali segar. Hasilnya, kita jadi termotivasi bersemangat kembali mengerjakan

sesuatu yang tertunda.

4. Meningkatkan intelegensiaEfek yang bisa dihasilin sebuah musik adalah punya kemampuan untuk ningkatin intelegensia

seseorang. Musik Mozart udah terbukti bisa lho dan disarankan untuk didengerin oleh para ibu hamil biar kelak sang anak lahir dengan intelegensia yang tinggi. Dengan cara tertentu, otak pun akan

distimulasi untuk “belajar” segala sesuatu lewat nada-nada musik.

5. Menyembuhkan depresiMusik terbukti bisa menurunkan denyut jantung. Ini membantu menenangkan dan merangsang bagian

otak yang terkait ke aktivitas emosi dan tidur. Peneliti dari Science University of Tokyo nunjukin bahwa musik membantu nurunin tingkat stress dan gelisah. Penelitian menunjukan bahwa jenis musik

klasik adalah terbaik dalam membantu mengatasi depresi.

6. Meningkatkan konsentrasi dan merangsang kreativitas Seringkali waktu kita ngerjain aktivitas atau lagi belajar, otak dipaksa bekerja ekstra keras dan

nuntut konsentrasi yang penuh. Kalo udah buntu, konsentrasi ilang dan ujungnya jadi males. Selain itu, mati ide juga jadi efeknya. Nah, dengan ngedengerin lagu-lagu favorit

terutama yang ceria, bisa ngatasin masalah ini semua lho.

Tuh kebukti kan kalo musik juga mempengaruhi tubuh dan sistem kerjanya. Jadi, jangan bosen-bosen deh denger musik yang berkualitas. (D)

Musik & Kesehatan

Page 49: JUST E-Magazine 3rd Issue

ui

Kalo ada yang mau berbagi cerita seru waktu lagi hang out, ayo kirim aja ke kita..Sekalian bisa ngasih rekomendasi kan buat temen lain.46

hang out

FISIP

Hey.. Kali ini gue pengen ngajak elo semua buat ikutan hang out

bareng gue. Yaitu ke Restoran Korea di FISIP UI, Depok. Bisa dibilang sih ini

termasuk tempat makan favorit gue bareng temen-temen gue yang gila

Korea juga. Lumayan sering juga gue kesini, makanya mbak-mbaknya

(pelayannya,-red) udah ngenalin muka gue,hehe.. Walau tempatnya tuh di

tengah-tengah kampus orang (secara gue bukan anak UI :p ), tapi cozy kok.

Nggak terlalu rame juga.

Yang bikin tempat ini beda sama resto korea lain yang ada, yaitu

harganya paling terjangkau. Sayangnya disini, nggak terlalu lengkap menu-

nya. Nggak ada bulgogi set (daging bakar Korea) dan jajangmyeon (mie ke-

cap Korea). Tapi nggak apa-apa, masih banyak makanan lain yang harus elo

coba. Ada bibimbap (nasi campur Korea), kimchi (semacam asinan Korea),

kimbap (sejenis sushi Korea) dan lainnya.

kimchi

kimbap

rapokki

Walau warna makanannya keliatan merah dan

pedas banget, tapi nggak segitunya kok. Punya sensasi

sendiri deh. Tapi kali ini yang gue pesen yaitu rapokki. Enak

banget lho. Rapokki itu kue beras yang dimakan pake mie

dan telur rebus trus disiram pake saus manis pedas. Untuk

minumnya, gue sih suka es kopi ala Korea. Ada teh khas Ko-

rea juga lho. Banyak menu yang harus dicoba pokoknya.

Range harganya sih antara Rp 15.000 - Rp

35.000,-. Tapi porsinya besar dan bikin kenyang deh se-

harian. Di dekat kasir, ada juga lho pernak-pernik asli dari

Korea Selatan sana yang lucu-lucu kayak kipas, gantungan

HP, pulpen dan lain-lain. Buat yang ngaku gila Korea, coba

deh hang out di sini. (Echa)

Nggak cuma untuk didengerin aja, ternyata musik juga bisa dipake untuk terapi kesehatan. Ketika kita den-

gerin musik, gelombang listrik yang ada di otakkita bisa diperlambat atau dipercepat. Kinerja sistem tubuh

pun mengalami perubahan. Musik juga mampu mengatur hormon2 yang mempengaruhi stres seseorang,

juga bisa ningkatin daya ingat. Karena itu, musik bisa mempengaruhi mood kita dalam waktu yang singkat.

Selain itu, musik juga punya kekuatan untuk mempengaruhi denyut jantung dan tekanan darah sesuai

dengan frekuensi, tempo, dan volumenya. Makin lambat tempo musik, denyut jantung semakin lambat dan

tekanan darah menurun. Jadi, pendengar pun terbawa dalam suasana rileks, baik itu pada pikiran maupun

pada tubuh. Makanya, sejumlah rumah sakit di luar negeri mulai menerapkan terapi musik pada pasiennya

yang mengalami rawat inap. Dan mungkin juga di Indonesia terapi musik bakal dilirik juga.

Sum

ber

: b

erb

ag

ai s

umb

er

healthy

47

1. Nyembuhin Sakit Punggung Kronis Musik bekerja pada sistem saraf otonom yaitu bagian sistem saraf yang bertanggung jawab mengon-trol tekanan darah, denyut jantung dan fungsi otak, yang mengontrol perasaan dan emosi yang juga sensitif terhadap musik. Ketika kita merasa sakit, ratusan otot menegang dalam punggung. Dengerin musik klasik secara teratur membantu tubuh relaks secara fisik dan mental, sehingga ngebantu nyem-

buhin dan mencegah sakit punggung.

2. Meningkatkan olahragaPara ahli bilang kalo dengerin musik selama olahraga bisa bikin acara olahraga kita lebih baik, dian-taranya ningkatinn daya tahan dan mood. Jenis musik terbaik untuk olah raga adalah musik dengan

musik tempo cepat atau musik dansa.

3. Memberi rasa santai dan nyaman juga meningkatkan motivasi Kadang saat pikiran kita lagi bete, bingung dan linglung, dengan ngedengerin musik, segala pikiran bisa kembali segar. Hasilnya, kita jadi termotivasi bersemangat kembali mengerjakan

sesuatu yang tertunda.

4. Meningkatkan intelegensiaEfek yang bisa dihasilin sebuah musik adalah punya kemampuan untuk ningkatin intelegensia

seseorang. Musik Mozart udah terbukti bisa lho dan disarankan untuk didengerin oleh para ibu hamil biar kelak sang anak lahir dengan intelegensia yang tinggi. Dengan cara tertentu, otak pun akan

distimulasi untuk “belajar” segala sesuatu lewat nada-nada musik.

5. Menyembuhkan depresiMusik terbukti bisa menurunkan denyut jantung. Ini membantu menenangkan dan merangsang bagian

otak yang terkait ke aktivitas emosi dan tidur. Peneliti dari Science University of Tokyo nunjukin bahwa musik membantu nurunin tingkat stress dan gelisah. Penelitian menunjukan bahwa jenis musik

klasik adalah terbaik dalam membantu mengatasi depresi.

6. Meningkatkan konsentrasi dan merangsang kreativitas Seringkali waktu kita ngerjain aktivitas atau lagi belajar, otak dipaksa bekerja ekstra keras dan

nuntut konsentrasi yang penuh. Kalo udah buntu, konsentrasi ilang dan ujungnya jadi males. Selain itu, mati ide juga jadi efeknya. Nah, dengan ngedengerin lagu-lagu favorit

terutama yang ceria, bisa ngatasin masalah ini semua lho.

Tuh kebukti kan kalo musik juga mempengaruhi tubuh dan sistem kerjanya. Jadi, jangan bosen-bosen deh denger musik yang berkualitas. (D)

Musik & Kesehatan

Page 50: JUST E-Magazine 3rd Issue

Boyce Avenue

Boyce Avenue

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce AvenueBoyce AvenueBoyce AvenueAvenue

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce AvenueBoyce AvenueBoyce Avenue

48

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce Avenue

music3

merilis lagu tulisannya sendiri yang berjudul “Find Me”. Mulai deh

dari situ mereka sering manggung di Sarasota, kampung halaman

mereka.

Nah, baru deh setelah Alejandro lulus sekolah dan kuliah di kam-

pusnya Fabia, mereka mulai tampil lengkap. Apalagi nggak lama,

Stephen Hatker, teman mereka ikutan gabung walau cuma bantu-

bantu. Di bulan Oktober 2006, mereka rekaman 3 single pertama di

Nickel and Dime Studios dekat Atlanta, Georgia dan diarahin sama

Kris Sampson dan diproduseri oleh Don McCollister.

Di 2007 dan 2008, Boyce Avenue dikenal lewat beberapa kompetisi

menulis lagu. Beberapa penghargaan yang Boyce Avenue pernah

dapat itu antara lain, sebagai Southeast Semifinalist di kompetisi IMWS

2007, lagu “All The

While” terpilih

sebagai semi-

finalis Internatio-

nal Songwriting

Competition

2007 juga

sebagai satu

dari 12 peme-

BoyBand asal Florida ini cukup terkenal karena permainan

akustik mereka yang keren banget. Melodi dan harmo-

ni-yang sedikit nge-rock dari lagu-lagu yang mereka

bawain emang enak banget didenger. Boyce Avenue

ini terdiri dari 3 kakak-beradik Alejandro, Fabian, dan

Daniel Manzano, serta Stephen Hatker.

Terbentuk pertama kali tahun 2000 dimana saat itu

Alejandro (lead vocal, gitar, piano) dan Fabian (gitar,

vocal), yang masih berusia 14 dan 16 tahun, mulai suka

main-main gitar. Setelah 3 bulan, Alejandro dan Fabian

mulai tampil di panggung bareng kakak mereka yaitu

Daniel (bass, perkusi, vocal), yang waktu itu berumur 20

tahun, di depan para 350 penonton di acara SMA Pine

View. Tapi setahun kemudian, mereka terpaksa kepisah

karena mereka ngelanjutin studi mereka di tempat yang

berbeda.

Di tahun 2004, mereka berusaha mulai bermusik lagi.

Daniel, yang udah lulus dari kuliah hukumnya, gabung

lagi sama band ini sebagai bassis. Trus si Alejandro,

www.boyceavenue.com

Page 51: JUST E-Magazine 3rd Issue

Boyce Avenue

Boyce Avenue

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce AvenueBoyce AvenueBoyce AvenueAvenue

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce AvenueBoyce AvenueBoyce Avenue

48

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce Avenue

music3

merilis lagu tulisannya sendiri yang berjudul “Find Me”. Mulai deh

dari situ mereka sering manggung di Sarasota, kampung halaman

mereka.

Nah, baru deh setelah Alejandro lulus sekolah dan kuliah di kam-

pusnya Fabia, mereka mulai tampil lengkap. Apalagi nggak lama,

Stephen Hatker, teman mereka ikutan gabung walau cuma bantu-

bantu. Di bulan Oktober 2006, mereka rekaman 3 single pertama di

Nickel and Dime Studios dekat Atlanta, Georgia dan diarahin sama

Kris Sampson dan diproduseri oleh Don McCollister.

Di 2007 dan 2008, Boyce Avenue dikenal lewat beberapa kompetisi

menulis lagu. Beberapa penghargaan yang Boyce Avenue pernah

dapat itu antara lain, sebagai Southeast Semifinalist di kompetisi IMWS

2007, lagu “All The

While” terpilih

sebagai semi-

finalis Internatio-

nal Songwriting

Competition

2007 juga

sebagai satu

dari 12 peme-

BoyBand asal Florida ini cukup terkenal karena permainan

akustik mereka yang keren banget. Melodi dan harmo-

ni-yang sedikit nge-rock dari lagu-lagu yang mereka

bawain emang enak banget didenger. Boyce Avenue

ini terdiri dari 3 kakak-beradik Alejandro, Fabian, dan

Daniel Manzano, serta Stephen Hatker.

Terbentuk pertama kali tahun 2000 dimana saat itu

Alejandro (lead vocal, gitar, piano) dan Fabian (gitar,

vocal), yang masih berusia 14 dan 16 tahun, mulai suka

main-main gitar. Setelah 3 bulan, Alejandro dan Fabian

mulai tampil di panggung bareng kakak mereka yaitu

Daniel (bass, perkusi, vocal), yang waktu itu berumur 20

tahun, di depan para 350 penonton di acara SMA Pine

View. Tapi setahun kemudian, mereka terpaksa kepisah

karena mereka ngelanjutin studi mereka di tempat yang

berbeda.

Di tahun 2004, mereka berusaha mulai bermusik lagi.

Daniel, yang udah lulus dari kuliah hukumnya, gabung

lagi sama band ini sebagai bassis. Trus si Alejandro,

nang Lennon Award Winners dalam John Lennon Song-

writing Contest 2007, lagu “Find Me” terpilih sebagai finalis

dalam kategori Pop untuk U.S.A. Songwriting Competition,

dan lagu “Hear Me Now (piano acoustic)” terpilih juga

sebagai finalis dalam kategori Best Group/Duo untuk IAMA

songwriting competition. Kebukti kan mereka itu emang

hebat dan karyanya bagus-bagus..

Abis itu mereka rehat dan mutusin nggak tampil dulu di

depan publik. Mereka mau fokus banget buat nyiapin

debut album. Di Juli 2007, Boyce Avenue balik lagi muncul

di Atlanta, Georgia, dan kali ini tujuannya buat rekaman 3

lagu mereka di Electron Gardens Studio yang letaknya di

Biltmore Hotel yang bersejarah itu. Mereka memproduseri

lagu ini sendiri lho.

Dan di bulan Oktobernya, mereka nyelesaiin tracking untuk

debut album dengan rekaman 2 lagu juga di RMP Studio di

Orlando, Florida. Jadi deh 3 lagu mereka “Dare To Believe,”

“On My Way,” dan “Hear Me Now (piano acoustic)”. Baru

beberapa bulan kemudian Stephen Hatker, resmi gabung

sama Boyce Avenue sebagai drummer, dan mereka

pindah lagi ke Sarasota, Florida. Debut album mereka

diberi judul “All You’re Meant To Be” dan dirilis tepat tanggal

25 Maret 2008.

Selain lagu punya mereka sendiri, Boyce Avenue juga suka

mendaur ulang lagu penyanyi atau band lain. Hasilnya?

Kita jadi bisa denger lagu-lagu itu dengan versi dan warna

musik yang bener-bener beda. Dari lagu “Iris”nya Goo

Goo Dolls, “Umbrella”nya Rihanna sampe “Where Is The

Love?”nya Black Eyed Peas.

Menurut JUST, buat elo yang suka denger musik yang easy

listening, mesti nyari lagu-lagu mereka. Nggak gonjrang-

ganjreng tapi nggak terlalu mellow juga.

Buktiin sendiri kalo nggak percaya:) (D)

Boyce AvenueBoyce AvenueBoyce Avenue

Boyce AvenueBoyce Avenue

Boyce AvenueBoyce AvenueBoyce Avenue Boyce Avenue

Boyce AvenueBoyceAvenueBoyce Avenue

Boyce Avenue

2149

Page 52: JUST E-Magazine 3rd Issue

Pemain : Kate Winslet - Ralph Fiennes - David Kross - Lena OlinSutradara : Stephen Daldry

Masih inget sama film Titanic yang legendaris? Berarti masih pada inget sama Kate Winslet, si pemeran Rose dong? Nah, Kate Winslet main di film The Reader ini lho. Dan di film ini juga, dia berhasil mendapat piala OSCAR.

Berlatar tahun 1950, film ini bercerita tentang affair antara lelaki 15 tahun dengan wanita berumur 36 tahun. Hanna Schmitz (Kate Winslet) adalah seorang wanita misterius yang bekerja sebagai konduktor yang senang bila men-

dengarkan Michael Berg membacakan sebuah buku. Tiba-tiba saja, Hanna menghilang dari pandangan Michael. Setelah 8 tahun, akhirnya Michael mengetahui bahwa Hanna dipenjara karena dianggap sebagai penjahat perang. Selanjutnya, kita bakal ngeliat bagaimana Michael menemani hidup Hanna dipenjara. Dan saat itu juga Michael mengetahui rahasia yang disimpan oleh Hanna sepanjang hidupnya. (Dh)

The Reader

50

moviereviews

Pemain : Chris Pine - Eddie Kaye Thomas - Jane Seymour - Anjali Jay - Jennifer Alden - Sean HammondSutradara : James KeachProduser : Joy MellinsProduksi : Fox Search Light Pictures - Brighlight Pictures

Pernah ikutan kencan buta? Nah, gimana kalo yang ikutan tuh orang buta beneran? Hehe.. Pasti banyak kejadian seru dan nggak disangka-sangka. Itulah yang dialami sama Danny di film ini.

Dengan bantuan saudaranya yang jadi supir limo, Larry, Danny yang pengen mencari cinta sejatinya ikutan kencan buta. Tapi, hasilnya gagal terus walau rencananya udah dibuat sematang mungkin. Belum jodoh kali ya.. Nah, ternya-

ta si Danny ini sebenernya tuh jatuh cinta sama cewek India yang kerja di klinik tempat Danny sering berobat. Berhasilkan Danny ngedapetin cinta sejatinya lewat kencan buta yang penuh resiko? Atau dia akan mengejar cinta yang lain?(D)

Blind Dating

Pemain : Dan Fogler - George Lopez - Christopher Walken - Maggie Q - James Hong Sutradara : Robert Ben GarantProduser : Derek Evans - Ron SchmidtProduksi : Rogue Pictures

Gimana ceritanya ya kalo mantan atlit jadi seorang agen FBI? Pe-ngalaman seru Randy Daytona yang mantan atlit ping-pong ini jadi

cerita yang segar untuk diikuti.

Karena misi rahasia yang diberikan agen FBI Rodriguez inilah yang bikin Randy mesti kembali dihadapkan sama masa lalunya dan juga

pembunuh sang ayah yang kini jadi buronan FBI. Bisa nggak ya Ran-dy kembali menunjukkan kehebatannya bermain ping-pong setelah 2 dekade nggak main sekaligus nyelesaiin misi rahasia tersebut? Nonton sendiri ya :) (Dh)

Balls of Fury

Page 53: JUST E-Magazine 3rd Issue

Pemain : Kate Winslet - Ralph Fiennes - David Kross - Lena OlinSutradara : Stephen Daldry

Masih inget sama film Titanic yang legendaris? Berarti masih pada inget sama Kate Winslet, si pemeran Rose dong? Nah, Kate Winslet main di film The Reader ini lho. Dan di film ini juga, dia berhasil mendapat piala OSCAR.

Berlatar tahun 1950, film ini bercerita tentang affair antara lelaki 15 tahun dengan wanita berumur 36 tahun. Hanna Schmitz (Kate Winslet) adalah seorang wanita misterius yang bekerja sebagai konduktor yang senang bila men-

dengarkan Michael Berg membacakan sebuah buku. Tiba-tiba saja, Hanna menghilang dari pandangan Michael. Setelah 8 tahun, akhirnya Michael mengetahui bahwa Hanna dipenjara karena dianggap sebagai penjahat perang. Selanjutnya, kita bakal ngeliat bagaimana Michael menemani hidup Hanna dipenjara. Dan saat itu juga Michael mengetahui rahasia yang disimpan oleh Hanna sepanjang hidupnya. (Dh)

The Reader

50

moviereviews

Pemain : Chris Pine - Eddie Kaye Thomas - Jane Seymour - Anjali Jay - Jennifer Alden - Sean HammondSutradara : James KeachProduser : Joy MellinsProduksi : Fox Search Light Pictures - Brighlight Pictures

Pernah ikutan kencan buta? Nah, gimana kalo yang ikutan tuh orang buta beneran? Hehe.. Pasti banyak kejadian seru dan nggak disangka-sangka. Itulah yang dialami sama Danny di film ini.

Dengan bantuan saudaranya yang jadi supir limo, Larry, Danny yang pengen mencari cinta sejatinya ikutan kencan buta. Tapi, hasilnya gagal terus walau rencananya udah dibuat sematang mungkin. Belum jodoh kali ya.. Nah, ternya-

ta si Danny ini sebenernya tuh jatuh cinta sama cewek India yang kerja di klinik tempat Danny sering berobat. Berhasilkan Danny ngedapetin cinta sejatinya lewat kencan buta yang penuh resiko? Atau dia akan mengejar cinta yang lain?(D)

Blind Dating

Pemain : Dan Fogler - George Lopez - Christopher Walken - Maggie Q - James Hong Sutradara : Robert Ben GarantProduser : Derek Evans - Ron SchmidtProduksi : Rogue Pictures

Gimana ceritanya ya kalo mantan atlit jadi seorang agen FBI? Pe-ngalaman seru Randy Daytona yang mantan atlit ping-pong ini jadi

cerita yang segar untuk diikuti.

Karena misi rahasia yang diberikan agen FBI Rodriguez inilah yang bikin Randy mesti kembali dihadapkan sama masa lalunya dan juga

pembunuh sang ayah yang kini jadi buronan FBI. Bisa nggak ya Ran-dy kembali menunjukkan kehebatannya bermain ping-pong setelah 2 dekade nggak main sekaligus nyelesaiin misi rahasia tersebut? Nonton sendiri ya :) (Dh)

Balls of Fury

51

New In TownWell, pasti semua udah pada tau Renee

Zellweger kan? Yup, dia yang main Bridget Jones Diary. Kali ini, Zellweger main di film New In Town.

Film ini menceritakan kehidupan Lucy Hill, wanita karir yang dimutasi dari kota Mi-

ami yang besar, ke kota kecil Minnesota. Di perjalanannya dalam meniti karir itu, dia harus berhadapan dengan sekretaris-nya yang berisik, Blanche Gunderson, serta “musuh”nya, Ted.

Apa yang terjadi selanjutnya di kehidupan Lucy di Minnesota? Udaah.. daripada kita

penasaran, buruan serbu film ini! Dijamin, kita enggak bakal kecewa dengan akting para pemain film New In Town ini. (Dh)

Pemain : Renee Zellweger - Harry Connick Jr - Siobhan Fallon - J.K. SimmonsSutradara : Jonas Elmer

Pemain : Chris Evans - Dakota Fanning - Ming Na Camilla Belle - Djikon Hounsou Sutradara : Paul McGuiganProduser : Bruce Davey - William VinceProduksi : Summit Entertainment

Bisa melihat masa depan pasti asyik ya? Tapi lain ceritanya kalo ternya-

ta kemampuan ini nggak disukai sama orang lain yang ingin memusnahkannya. Sekelompok pemuda Amerika dengan kemampuan melihat masa depan harus bersembunyi dari kejaran seorang agen mata-mata Amerika. Untuk mengatasi masalah ini mereka harus menggabung-kan semua kekuatan yang mereka punya. Bisakah mereka keluar, melarikan diri den-gan selamat?

Film ini bertabur banyak aktor dan aktris muda berbakat. Ada Dakota Fanning

juga Chris Evans yang main di Fantastic Four. Selain itu, efek yang dihasilkan keren banget. Seru ditonton rame-rame (D)

PUSHCONFESSIONS OF A SHOPAHOLICMungkin hampir semua cewek tuh doyan

banget ya sama yang namanya belanja? Tapi kalo kesenangan ini membawa banyak bencana? Wah..pasti bikin pusing. Tema inilah yang bikin So-phie Kinsella menulis cerita ini ke dalam sebuah novel. Dan sekarang diangkatlah jadi sebuah film berjudul sama.

Rebecca Bloomwood, cewek yang baru lulus sekolah ini mutusin untuk pindah dan kerja

di Manhattan. Alasannya, di kota ini merupakan sebuah surga belanja untuknya. Karena hobinya itu, dia kelibet banyak hutang. Dan ironisnya, Rebecca adalah seorang kolumnis penasehat keuangan untuk majalah New York. Apakah nase-hat yang ia tulis di majalah bekerja untuk dirinya sendiri? (D)

Pemain : Isla Fisher - Hugh Dancy - Krysten Ritter - Joan Cusack - John Goodman Sutradara : P.J. Hogan

Page 54: JUST E-Magazine 3rd Issue

52

Kisah cinta terlarang itu emang udah biasa. Apalagi kalo cuma cinta antara dua manusia biasa. Lain halnya kalo cerita mengenai cinta

seorang gadis biasa dengan seorang vampir. Yup, inilah inti cerita dari keempat novel laris karangan Stephenie Meyer yang jadi best-seller dimana-mana.

Bella Swan yang baru pindah ke Forks, bertemu dan jatuh cinta dengan Edward Cullen, cowok yang sangat mempesona namun ternyata ada-lah seorang vampir. Namun, karena cintanya yang amat dalam dan tak bersyarat inilah yang membuat Bella bertahan dan membela pera-sannya. Walaupun setiap detiknya, bahaya selalu berusaha mendekati Bella. Dikejar sekumpulan vampir, ditentang oleh sang ayah, dan ba-nyaknya perbedaan diantara Bella dan Edward inilah yang bikin kisah cinta mereka makin berliku. Hingga suatu hari Edward terpaksa me-ninggalkan Bella.

Di saat Bella menjalani hidupnya yang “setengah” itu, kemudian dia dekat dengan Jacob, anak dari teman ayahnya. Kedekatan mereka itu kemudian berkembang terus dan berbunga menjadi sebuah cinta yang lain. Lagi-lagi Bella mencintai “makhluk” istimewa lainnya. Ternyata Ja-cob adalah seorang werewolf!

Ketika Edward kembali, Bella yang bingung akan perasaannya, sangat dilema. Dia begitu mencintai Edward tapi juga membutuhkan Jacob. Dan disinilah Edward sang vampir dan Jacob sang werewolf yang me-mang dalam legenda adalah musuh bebuyutan, harus bersaing menunjukkan cinta siapa yang lebih dalam.

Lalu, siapakah yang akhirnya akan Bella pilih? Apakah Edward? Atau Jacob? Baca aja bukunya. Dan elo pasti bakal hanyut kebawa cerita serunya (D)

bookreviews

Vampir & Werewolf

Page 55: JUST E-Magazine 3rd Issue

52

Kisah cinta terlarang itu emang udah biasa. Apalagi kalo cuma cinta antara dua manusia biasa. Lain halnya kalo cerita mengenai cinta

seorang gadis biasa dengan seorang vampir. Yup, inilah inti cerita dari keempat novel laris karangan Stephenie Meyer yang jadi best-seller dimana-mana.

Bella Swan yang baru pindah ke Forks, bertemu dan jatuh cinta dengan Edward Cullen, cowok yang sangat mempesona namun ternyata ada-lah seorang vampir. Namun, karena cintanya yang amat dalam dan tak bersyarat inilah yang membuat Bella bertahan dan membela pera-sannya. Walaupun setiap detiknya, bahaya selalu berusaha mendekati Bella. Dikejar sekumpulan vampir, ditentang oleh sang ayah, dan ba-nyaknya perbedaan diantara Bella dan Edward inilah yang bikin kisah cinta mereka makin berliku. Hingga suatu hari Edward terpaksa me-ninggalkan Bella.

Di saat Bella menjalani hidupnya yang “setengah” itu, kemudian dia dekat dengan Jacob, anak dari teman ayahnya. Kedekatan mereka itu kemudian berkembang terus dan berbunga menjadi sebuah cinta yang lain. Lagi-lagi Bella mencintai “makhluk” istimewa lainnya. Ternyata Ja-cob adalah seorang werewolf!

Ketika Edward kembali, Bella yang bingung akan perasaannya, sangat dilema. Dia begitu mencintai Edward tapi juga membutuhkan Jacob. Dan disinilah Edward sang vampir dan Jacob sang werewolf yang me-mang dalam legenda adalah musuh bebuyutan, harus bersaing menunjukkan cinta siapa yang lebih dalam.

Lalu, siapakah yang akhirnya akan Bella pilih? Apakah Edward? Atau Jacob? Baca aja bukunya. Dan elo pasti bakal hanyut kebawa cerita serunya (D)

bookreviews

Vampir & Werewolf

MusicReviews A Vacant Affair Reasons To Leavemusicreviews

53

Take That The CircusTake That is back!!! Nggak diragukan lagi, Take That emang nggak ada

matinya. Dengan album The Circus, Take That kembali nunjukin bahwa mereka tetap eksis di dunia vokal. Dengan lagu pembuka “The Garden” dengan rasa yang berbeda, dan ditutup dengan lagu “Hold Up A Light” yang penuh kejutan. “Patience” juga enak kok lagunya. Nggak diragu-kan lagi, The Circus emang amazing banget! (Dh)

Kita jarang mendengar penyanyi asal Singapura kan? Nah, A Vacant Affair (AVA) salah satunya. Menawarkan musik yang beda, mereka

meluncurkan album berjudul “Reasons To Leave”. Mungkin emang musik yang rada susah kita terima pas pertama denger, tapi pas kedua kalinya, nggak aneh kalo kita jadi suka. Coba denger lagu Reasons To Leave deh, dan rasain sensasinya! (Dh)

Amy Macdonald This Is The LifeAlbum ini cisa dibilang cerminan kepribadian Amy Macdonald punya

banyak sisi lho! Bisa jadi Amy yang melankolis, Amy yang dinamis, dan banyak lagi sisi dari Amy yang dibuka di album ini. Bener-bener contoh dari cewek yang super. Coba dengerin lagu “Run”, “Let’s Start A Band” dan “Bar-rowland Ballroom” deh! Mari jatuh cinta dengan Amy Macdonald XD (Dh)

Kanye West 808s & HeartbreakWah... Di album ini kerasa banget kalo Kanye West sedih karena pu-

tusnya tali pertunangannya dengan Alexis Phifer, serta meninggal-nya sang ibu tercinta. Lagu “Welcome To Heartbreak” dan “Heartless” benar-benar ngegambarin patah hatinya. Sedangkan lagu “Coldest Win-ter” ditujukan untuk ibunya. Sediih banget deh! (Dh)

Dido Safe Trip HomeSetelah “Life For Rent” pada tahun 2003, Dido kembali ngeluarin album

baru berjudul “Safe Trip Home”. Mengusung lagu-lagu yang sederhana namun damai, Dido kembali bermain di “zona”nya dengan baik. Safe Trip Home benar-benar hadiah untuk para penggemar Dido yang setia menung-gu. Lagu “Quiet Times”, “Look No Further”, “Let’s Do The Things We Normally Do” bener-bener enak buat kita dengerin sebelum tidur :) (Dh)

Page 56: JUST E-Magazine 3rd Issue

54

music4

Make Your Momma Proud

Pernah denger lagu lamanya “Especially For You”nya

Kylie Minogue atau “Crazy For You”nya Madonna dalam

versi berbeda? Yup, itulah lagu yang MYMP nyanyiin.

Mungkin nama MYMP atau Make Your Momma Proud

blom terlalu akrab di telinga kalian. Grup musik ini asal-

nya dari Filipina, satu kampung sama Christian Bautista

hehe.. Kolaborasi yang sangat indah dari permainan

gitar Chin Alcantara dan suara merdu Juris Fernandez

emang benar-benar sempurna. Dengan 5 personilnya,

MYMP sukses merebut perhatian dan mencuri hati

penggemarnya dari lagu-lagu dan musik mereka yang

dibawain secara akustik dengan keren tapi berkesan

hangat.

MYMP juga bisa dibilang sebagai band akustik yang

suka mengcover lagu lama punya penyanyi atau band

lain. Aransemennya diubah sesuai warna musik mereka

yang lembut dan bikin lagu-lagu tersebut emang jadi

beda tapi tetep enak. Lagu-lagu yang sukses mereka

“ciptain” ulang selain “Especially For You” dan “Crazy For

You” tadi antara lain yaitu, “Baby,Now That I’ve Found

You”nya The Foundations dan Alison Krauss, “Sway”nya

Bic Runga, “Emotion”nya Samantha Sang dan the Bee

Gees, “Till They Take My Heart Away”nya Clair Marlo,

“Eternal Flame”nya the Bangles, “It Might Be You”nya

Stephen Bishop dan masih banyak lagi. Sebelumnya

kenalan dulu yuk sama mereka lebih dalam, hehe :)

MYMP

Page 57: JUST E-Magazine 3rd Issue

54

music4

Make Your Momma Proud

Pernah denger lagu lamanya “Especially For You”nya

Kylie Minogue atau “Crazy For You”nya Madonna dalam

versi berbeda? Yup, itulah lagu yang MYMP nyanyiin.

Mungkin nama MYMP atau Make Your Momma Proud

blom terlalu akrab di telinga kalian. Grup musik ini asal-

nya dari Filipina, satu kampung sama Christian Bautista

hehe.. Kolaborasi yang sangat indah dari permainan

gitar Chin Alcantara dan suara merdu Juris Fernandez

emang benar-benar sempurna. Dengan 5 personilnya,

MYMP sukses merebut perhatian dan mencuri hati

penggemarnya dari lagu-lagu dan musik mereka yang

dibawain secara akustik dengan keren tapi berkesan

hangat.

MYMP juga bisa dibilang sebagai band akustik yang

suka mengcover lagu lama punya penyanyi atau band

lain. Aransemennya diubah sesuai warna musik mereka

yang lembut dan bikin lagu-lagu tersebut emang jadi

beda tapi tetep enak. Lagu-lagu yang sukses mereka

“ciptain” ulang selain “Especially For You” dan “Crazy For

You” tadi antara lain yaitu, “Baby,Now That I’ve Found

You”nya The Foundations dan Alison Krauss, “Sway”nya

Bic Runga, “Emotion”nya Samantha Sang dan the Bee

Gees, “Till They Take My Heart Away”nya Clair Marlo,

“Eternal Flame”nya the Bangles, “It Might Be You”nya

Stephen Bishop dan masih banyak lagi. Sebelumnya

kenalan dulu yuk sama mereka lebih dalam, hehe :)

MYMP Jacques “Chin” Alcantara mulai ngebentuk band ini di akhir 1996.

Nama MYMP itu sendiri ternyata diciptain sama kakak cowoknya

Chin yang bernama Julius untuk mengenang sang Mama yang

udah meninggal karena kanker. Dulunya Make Your Momma Proud

adalah sebuah rock band yang beranggotakan 4 orang, yang

ngebawain lagu-lagu seperti punya Jimi Hendrix, The Doors dan

sedikit alirannya Mr. Big. Dan waktu itu Chin masih tercatat sebagai

mahasiswa di Miriam College jurusan Advertising. Bakat bermusik

Chin ternyata diturunkan oleh sang Mama yang jago main piano.

Sayangnya Mamanya Chin blom sempet ngeliat anaknya ini jadi

musisi profesional. Chin sempat belajar gitar sama seorang guru. Tapi

setelah sebulan, dia berhenti lalu belajar sendiri secara otodidak.

Hasilnya? Bisa elo nilai sendiri di lagu-lagunya MYMP.

Awal sejarah MYMP

Setelah mengalami beberapa kali pergantian personil juga aliran

musik, akhirnya pada tahun 2001, Chin bikin audisi untuk nyari

vokalis cewek. Terpilihlah Julie Iris Fernandez yang akrab dipanggil

Juriz. Abis itu MYMP baru tampil sebagai trio bareng Mike Manahan

sebagai perkusi. MYMP mulai terkenal karena lagu “A Little Bit” jadi

hits dan menang sebagai People’s Choice “Favorite Song” dalam

Awit Awards di akhir 2004. Selain lagu itu, lagu-lagu aransemen ulang

mereka“Every Little Thing” milik Sting; “Waiting in Vain” yang aslinya

dinyanyiin sama Annie Lennox, dan lagu “asli” mereka“Miss You” dan

“Could Be Wrong” juga dapat penghargaan. Kekompakan trio MYMP

saat itu nggak bertahan lama. Mike ninggalin band di tahun 2003

setelah putus sama Juriz. Wah.. nggak profesional banget ya, hehe..

Tapi walau tinggal berdua, nggak bikin MYMP lantas bubar. Mereka

tetap melanjutkan impian mereka untuk sukses dalam bermusik.

Gonta-Ganti Personil

Nggak lama, setelah Juriz dan Chin manggung kemana-mana

sebagai duo, Andrew dan John gabung sama MYMP sebagai

bassis dan pemain kahonista. Abis itu 2 album dirilis dalam

setahun itu. Lagu-lagu mereka “Tell Me Where It Hurts”, “Talaga

Naman”, “Kailan”, “Get Me”, “Especially For You”, “Eternal

Flame”, laku dipake untuk theme songs beberapa TV seri dan

iklan. Setelah itu, mereka ganti personil lagi dan masuklah

Edward Jimenez sebagai keyboardist, Dexter John Angeles me-

gang perkusi dan Aimiel Rivas sebagai bassis. Berlima mereka

merilis album New Horizon di 2006.

Pindah LabelPindah label mungkin jadi hal lumrah buat para musisi. Begitu

juga yang dialami sama MYMP. Tahun 2008, MYMP pindah label

rekaman dari Ivory Records ke Star Records. Alasannya, mereka

kesel karena lagu “Tell Me Where It Hurts” nggak dibikinin video

klip. Karena menurut mereka hal ini bakal bikin album terakhir

mereka di Ivory Records berjudul Now kurang sukses di pasaran.

MYMP juga bisa dibilang sebagai band akustik yang suka

mengcover lagu lama punya penyanyi atau band lain. Aranse-

mennya diubah sesuai warna musik mereka yang lembut dan

bikin lagu-lagu tersebut emang jadi beda tapi tetep enak. Lagu-

lagu yang sukses mereka “ciptain” ulang antara lain, “Crazy

for You”nya Madonna, “Baby,Now That I’ve Found You”nya

The Foundations dan Alison Krauss, “Sway”nya Bic Runga,

“Emotion”nya Samantha Sang dan the Bee Gees, “Till They Take

My Heart Away”nya Clair Marlo, “Eternal Flame”nya the Bangles,

“It Might Be You”nya Stephen Bishop dan masih banyak lagi.

Penasaran denger lagu-lagu tadi yang mungkin udah akrab di

telinga elo jadi beda? Coba aja denger lagu-lagu MYMP :) (D)

55

MYM

PM

YMP

MYM

P

MYM

P

MYM

PM

YMP

MYM

P

www.mympband.com

Page 58: JUST E-Magazine 3rd Issue

56

JUST-5 Film musikalWajib Ditonton!!!

“The sound Of music”

“Petualangansherina”

“August Rush”

“High school musical 1-2-3”

“Drumline”

Film jadul yang emang keren banget ini nggak

ada matinya. Tetep seru ditonton kapanpun.

Cerita suster Maria yang mengasuh anak2 dari

seorang jenderal ini emang bagus banget. Suster

Maria pun ngajarin kita untuk mencintai musik.

So, nonton trus ikutan deh belajar nyanyi

DOREMIFASOLASIDO :)

Punya ibu yang jago main cello

dan punya ayah yang seorang

pemain band pasti seru banget.

Apalagi kalo bakat musiknya

nurun ke sang anak. Yup, itulah

inti cerita film ini. Sang anak

yang terpaksa harus dipisahkan oleh orang tuanya

ini punya bakat yang istimewa. Setiap bunyi yang dia

dengar bisa jadi inspirasi dalam menciptakan musik.

Karena keistimewaannya yang luar biasa dalam

musik inilah yang akhirnya bikin dia bisa ketemu

sama kedua orang tuanya. Film ini BAGUS BANGET!

Siapa sih yang dulu nggak nonton film musikal ini? Hehe

film ini booming banget dan sampe sekarang masih pu-

nya kesan yang tertinggal di dalamnya. Cerita tentang

Sherina dan Sadam ini dihiasi dengan lagu2 yang jujur

aja sampe sekarang masih banyak yang hapal kan?

Hehe.. Ayo, bernostalgia lagi.. Balik ke jaman anak2 :)

Film ini emang berhasil banget dan jadi trend-setter,

bahkan di kalangan anak2. Tema cerita remaja di bang-

ku SMA emang selalu menarik untuk diangkat. Ada

cinta2annya, sirik2annya, persahabatannya dan berbagai

konfilk. Saking hebohnya, film ini dibuat hingga sekuel ke-3.

Dan bikin Zac Efron dan teman2nya (masih) jadi ikon

remaja saat ini. Lagu2nya seru dan pastinya jadi hits.

Main musik itu emang nggak gampang ya. Nggak

cuma mesti punya bakat aja, tapi juga kemam-

puan yang lainnya.. Apalagi kalo kita ikutan drumband atau marching band. Butuh

kekompakan yang solid. Begitu juga di film Drumline ini. Asyik banget deh ngeliat

mereka latihan main musik disini. Apalagi pas mereka bertanding sama grup lain-

nya. Uuuh.. bikin merinding. Yang pasti film ini WAJIB DITONTON (berulang2)!!

Page 59: JUST E-Magazine 3rd Issue

56

JUST-5 Film musikalWajib Ditonton!!!

“The sound Of music”

“Petualangansherina”

“August Rush”

“High school musical 1-2-3”

“Drumline”

Film jadul yang emang keren banget ini nggak

ada matinya. Tetep seru ditonton kapanpun.

Cerita suster Maria yang mengasuh anak2 dari

seorang jenderal ini emang bagus banget. Suster

Maria pun ngajarin kita untuk mencintai musik.

So, nonton trus ikutan deh belajar nyanyi

DOREMIFASOLASIDO :)

Punya ibu yang jago main cello

dan punya ayah yang seorang

pemain band pasti seru banget.

Apalagi kalo bakat musiknya

nurun ke sang anak. Yup, itulah

inti cerita film ini. Sang anak

yang terpaksa harus dipisahkan oleh orang tuanya

ini punya bakat yang istimewa. Setiap bunyi yang dia

dengar bisa jadi inspirasi dalam menciptakan musik.

Karena keistimewaannya yang luar biasa dalam

musik inilah yang akhirnya bikin dia bisa ketemu

sama kedua orang tuanya. Film ini BAGUS BANGET!

Siapa sih yang dulu nggak nonton film musikal ini? Hehe

film ini booming banget dan sampe sekarang masih pu-

nya kesan yang tertinggal di dalamnya. Cerita tentang

Sherina dan Sadam ini dihiasi dengan lagu2 yang jujur

aja sampe sekarang masih banyak yang hapal kan?

Hehe.. Ayo, bernostalgia lagi.. Balik ke jaman anak2 :)

Film ini emang berhasil banget dan jadi trend-setter,

bahkan di kalangan anak2. Tema cerita remaja di bang-

ku SMA emang selalu menarik untuk diangkat. Ada

cinta2annya, sirik2annya, persahabatannya dan berbagai

konfilk. Saking hebohnya, film ini dibuat hingga sekuel ke-3.

Dan bikin Zac Efron dan teman2nya (masih) jadi ikon

remaja saat ini. Lagu2nya seru dan pastinya jadi hits.

Main musik itu emang nggak gampang ya. Nggak

cuma mesti punya bakat aja, tapi juga kemam-

puan yang lainnya.. Apalagi kalo kita ikutan drumband atau marching band. Butuh

kekompakan yang solid. Begitu juga di film Drumline ini. Asyik banget deh ngeliat

mereka latihan main musik disini. Apalagi pas mereka bertanding sama grup lain-

nya. Uuuh.. bikin merinding. Yang pasti film ini WAJIB DITONTON (berulang2)!!

snapshot

ITS DIFFERENT CLASSITS DIFFERENT CLASSITS DIFFERENT CLASS

exclusive photos by HARI MAHARDHIKA a.k.a AMI

57

Page 60: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 61: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 62: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 63: JUST E-Magazine 3rd Issue

61

Page 64: JUST E-Magazine 3rd Issue

62

“VALENTINE DIE AT BREWWW! KEMANG”

14 Februari 2009

event

Event musik di hari kasih sayang biasa

disuguhi dengan lagu-lagu mellow dan

romantis. Tapi lain ceritanya

kalo event ini namanya

VALENTINE DIE!

63

Acara ini dimulai dari sore, banyaak banget muda-mudi para maniak gigs hadir di sana..band-band yang tampil juga tambah memeriahkan acara yang dibarengi hujan rintik-rintik..Band yang tampil diantaranya adalah the bikinies, old paper, innocenti, servis motor, its

different class, dan masih banyak lagi..

Hari semakin malam semakin banyak juga tuh penonton yang dateng..Mayoritas anak maha-

siswa IKJ..Terdapat insiden-insiden kecil yang terjadi, kayak pada saat its different class tampil

satu lampu penerang jatuh dan pecah namun acara terus berlangsung hingga pukul 3 dini hari.

hehehe..NIce event (Fd)

Foto by : Irfan & Fareed

Page 65: JUST E-Magazine 3rd Issue

62

“VALENTINE DIE AT BREWWW! KEMANG”

14 Februari 2009

event

Event musik di hari kasih sayang biasa

disuguhi dengan lagu-lagu mellow dan

romantis. Tapi lain ceritanya

kalo event ini namanya

VALENTINE DIE!

63

Acara ini dimulai dari sore, banyaak banget muda-mudi para maniak gigs hadir di sana..band-band yang tampil juga tambah memeriahkan acara yang dibarengi hujan rintik-rintik..Band yang tampil diantaranya adalah the bikinies, old paper, innocenti, servis motor, its

different class, dan masih banyak lagi..

Hari semakin malam semakin banyak juga tuh penonton yang dateng..Mayoritas anak maha-

siswa IKJ..Terdapat insiden-insiden kecil yang terjadi, kayak pada saat its different class tampil

satu lampu penerang jatuh dan pecah namun acara terus berlangsung hingga pukul 3 dini hari.

hehehe..NIce event (Fd)

Foto by : Irfan & Fareed

Page 66: JUST E-Magazine 3rd Issue

64

indieSALLY IS STUPID was formed in July

2007 in BANDUNG, West Java of In-

donesia. And the member at present is

R-LAND as Vox/Guitar, IVAN as Vox/

Bass and TEGUH as Drums.

Our genre is POP PUNK, simple and

catchy sounds. We love to play and

have fun together.So invite us to your

gigs and we’ll have some fun together.

Contact :

http://myspace.com/sallyisstupiders

+62 856 5922 2978 or +6222 7628 5787

Discography :

Master V adalah sebuah kelompok anak muda yang berkeinginan membuat

kebiasaan baru yang tak lazim dengan bermusik, yang digawangi oleh Dika

( vocal ), Aiz ( gitar ), Aji ( gitar ), Punto ( bass ), Wawan ( etnik perkusi ), dan

Anto’ ( drum ). “master’ yang mempunyai arti ahli, tinggi, yang menjadi motiva-

tor dan landasan berkarya, dan “ V “ adalah dari kata Venus, nama sebelumnya

yang diartikan sebagai dewi cinta, yang merupakan semangat dalam berkarya

dengan rasa cinta dan kasih sayang. Sejak lahirnya, tahun 2001 sampai seka-

rang, kelompok musik ini berjuang untuk memadukan 2 karakter yang sangat

berbeda dan bertolak belakang. Hingga akhirnya mengeluarkan mahakarya

yaitu album ’Modern Rock Ethnic” Desember 2008. Musik yang dipersembahkan

merupakan pencampuran dari karakter musik etnik tradisional dan musik mo-

dern aliran rock, se- hingga terciptalah nuansa Rock Modern yang unik

dan etnis, yang masih tergolong easy listening dan fresh, da-

pat dinikmati untuk semua golongan.

Semoga ini merupakan masalah satu

perubahan yang bersifat positif bagi semua.

Dengan harapan dapat menghibur

dan memberikan suatu wacana musik

baru bagi masyarakat Indonesia.

Contact : Ryan

0274 - 3311511 / 085739084440

[email protected]

[email protected]

www.master-v-band.com

Title : Make Better Life With Accoustic

Compilation/2008

Record : Revost/Bdg

Song : That’s Enough

will release soon :

Title : Does This Look Like a Punk

Compilation/2009

Record : Eazy Record/Jkt

Song : That’s Enough

Title : Keep Stand To Punk Rock

Compilation/2009

Record : Darah Muda Kolektif/Ptk

Song : Jadilah

Title : Does This Look Like a Punk

Compilation/2009

Record : Eazy Record/Jkt

Song : That’s Enough

Title : Keep Stand To Punk Rock

Compilation/2009

Record : Darah Muda Kolektif/Ptk

Song : Jadilah

Master V

Page 67: JUST E-Magazine 3rd Issue

64

indieSALLY IS STUPID was formed in July

2007 in BANDUNG, West Java of In-

donesia. And the member at present is

R-LAND as Vox/Guitar, IVAN as Vox/

Bass and TEGUH as Drums.

Our genre is POP PUNK, simple and

catchy sounds. We love to play and

have fun together.So invite us to your

gigs and we’ll have some fun together.

Contact :

http://myspace.com/sallyisstupiders

+62 856 5922 2978 or +6222 7628 5787

Discography :

Master V adalah sebuah kelompok anak muda yang berkeinginan membuat

kebiasaan baru yang tak lazim dengan bermusik, yang digawangi oleh Dika

( vocal ), Aiz ( gitar ), Aji ( gitar ), Punto ( bass ), Wawan ( etnik perkusi ), dan

Anto’ ( drum ). “master’ yang mempunyai arti ahli, tinggi, yang menjadi motiva-

tor dan landasan berkarya, dan “ V “ adalah dari kata Venus, nama sebelumnya

yang diartikan sebagai dewi cinta, yang merupakan semangat dalam berkarya

dengan rasa cinta dan kasih sayang. Sejak lahirnya, tahun 2001 sampai seka-

rang, kelompok musik ini berjuang untuk memadukan 2 karakter yang sangat

berbeda dan bertolak belakang. Hingga akhirnya mengeluarkan mahakarya

yaitu album ’Modern Rock Ethnic” Desember 2008. Musik yang dipersembahkan

merupakan pencampuran dari karakter musik etnik tradisional dan musik mo-

dern aliran rock, se- hingga terciptalah nuansa Rock Modern yang unik

dan etnis, yang masih tergolong easy listening dan fresh, da-

pat dinikmati untuk semua golongan.

Semoga ini merupakan masalah satu

perubahan yang bersifat positif bagi semua.

Dengan harapan dapat menghibur

dan memberikan suatu wacana musik

baru bagi masyarakat Indonesia.

Contact : Ryan

0274 - 3311511 / 085739084440

[email protected]

[email protected]

www.master-v-band.com

Title : Make Better Life With Accoustic

Compilation/2008

Record : Revost/Bdg

Song : That’s Enough

will release soon :

Title : Does This Look Like a Punk

Compilation/2009

Record : Eazy Record/Jkt

Song : That’s Enough

Title : Keep Stand To Punk Rock

Compilation/2009

Record : Darah Muda Kolektif/Ptk

Song : Jadilah

Title : Does This Look Like a Punk

Compilation/2009

Record : Eazy Record/Jkt

Song : That’s Enough

Title : Keep Stand To Punk Rock

Compilation/2009

Record : Darah Muda Kolektif/Ptk

Song : Jadilah

Master V

•Alat musik petik: gitar, kecapi, ukulele, harpa, gambus•Alat musik gesek: biola, rebab, cello•Alat musik ketuk: organ, piano, harpsichord,•Alat musik tiup: seruling, terompet, harmonika, pianika, •Alat musik pukul: tamborin, jidor, rebana, gamelan,•Alat musik modern: gitar listrik, organ, akordeon, drum,

Ukulele adalah alat musik petik sejenis gitar berukur-an kecil, sekitar 20 inci, dan ternyata adalah alat

musik asli Hawai yang ditemuin sekitar tahun 1879.

Ternyata alat petik gitar itu namanya “plektrum” lho..

Di dalam bahasa Indonesia, orang yang mainin biola disebut pemain biola atau violinis (Inggris: Violinist - bukan “violis” yang berarti pemain viola). Sedangkan orang yang bisa bikin atau betulin alat musikberdawai disebutluthier.

Nama alat musik cello ternyata lengkapnya adalah “violoncello”, yang merupa-kan sebuah alat musik gesek anggota dari keluarga biola. Trus orang yang mainin cello disebut “cellis”.

Ternyata Raja Rock ‘N Roll dunia, Elvis Presley awal-nya mainin musik berira-ma country lho. Bahkan, dia punya nama julukan The Hillbilly Cat.

sedikit Tentang Musikinfo

65

Page 68: JUST E-Magazine 3rd Issue

Nge-DJ pake HP? Sekarang bisa dan mudah!! HP Samsung M7600 ini siap bantu elo untuk nge-remix lagu layaknya DJ beneran! Dengan layar “raksasa”nya yang super gede bikin elo puas deh sama Beat DJ Handphone ini. Quad-band GSM / HSDPA music phone ini didukung 2.8-inch AMOLED touchscreen display, GPS, 3 mpx camera, dan Bang & Olufsen amplifier. Dilengkapi juga codec untuk DivX and XviD. MicroSDHC card-nya juga berkapasitas 16GB. Lumayan kan buat nyimpen lagu-lagu favorit elo. Ada pula FM radio dan 3.5mm headphone jack yangdijamin oke. Dan yang utama yaitu DJ features-nya, terinspirasi dari turntable “Disc UI” yang make spin wheel untuk navigasinya juga lengkap sama software buat elo nyiptain musik sendiri yang bisa diremix sama lagulain dengan ditambahin efek dan filter. (D)

Samsung M7600

LG KM330

66

hi-techUntuk para penggemar HP musik, pasti yang dicari adalah suara yang jernih. SE W395 siap menuhin itu. Apalagi HP ini emang ditujukan buat anak muda. Dengan music control keys, memory card 1GB, FM radio dan Favorite TrackID yang bantu kita nemuin lagu yang mau diputar, pastinya bikin kita puas dengerin musik berlama-lama. W395 ini bisa tahan 20 hari dalam posisi stand by lho. Dilengkapi dengan layar 2 inch, kamera 2 mpx, dan 2 pilihan warna casing yang dinamis yaitu Dusky Grey dan Blush Titanium. Pokoknya kita banget deh :) (D)

SE W395 Walkman

Nggak mau kalah sama merk lain, LG juga ikutan ngeluarin Music Phone. LG KM330 bisa jadi pilihan buat elo yang doyan dengerin musik. Elo bisa muter lagu hingga 29 jam non-stop dengan HP yang beratnya cuma 84gr ini. Dipenuhi fitur seru seperti layar gede 2 inch dengan 262K warna, 3.15 mpx digital camera, MP3 dan media player yang powerful, juga FM Radio yang bisa direkam. Buat yang sering kehilangan HP, ada nih fitur Anti-theft Mobile Tracker yang unik. Caranya gampang kok. Elo masukkin 2 nomor HP alternatif ke dalam menu Tools mobile tracker yang udah elo set ulang passwordnya. Jadi, kalo nanti yang ngambil HP ini mau menukar SIM Card, oto-matis 2 nomor alternatif tadi akan mendapat SMS peringatan gitu beserta lokasi dimana HP yang hilang berada. Selain hebat, anti maling pula. Keren kan? (D)

Page 69: JUST E-Magazine 3rd Issue

BlackBerry Curve 8900

Satu lagi XpressMusic Phone keluaran Nokia setelah Nokia 5800. Inilah si langsing Nokia 5630! Dengan bodi tipis 12 mm-nya dan 3.5mm headset jack, HP ini bisa menampung hampir 3.000 lagu lho karena dilengkapi sama 4GB microSD memory card yang bisa diupgrade hingga 16GB. Nokia 5630 juga menerapkan fitur ’say and play’ dimana elo tinggal nye-butin nama penyanyi atau judul lagunya dan langsung deh lagunya diputar. Keren kan? Selain itu masih banyak fitur canggih lainnya seperti HSUPA connectivity yang cepat hingga 2mbps, 3.2 Mpx Camera dengan dual-LED Flash dan 4x Zoom, video recorder, Ovi Share yang bisa dishare online ke Flickr danFacebook, Nokia Messaging, dan yang paling seru yaitu fitur game sekelas N-Gage gaming device. Harganya sekitar $258 dan akan dirilis pertengahan tahun 2009 ini. (D)

Nokia 5630

Desain dan warnanya yang elegan dan modern jadi daya tarik untuk BlackBerry(BB) yang menggunakan sistem operasi BB OS 4,6 ini. BB Curve 8900 ini emang ok banget. Layar yang jernih dengan resolusi 480x360 px, di-lengkapi akses Wi-Fi, daya tahan baterai dua hari dan yang unik adalah tombol trackball-nya yang terbuat dari bahan “atomic” dan mirip mouse di komputer yang bisa diputar untuk menggerakkan kursornya. Walau sayangnya, BB Curve 8900 ini nggak dilengkapi teknologi 3G, cuma 2,5G. Selain itu, smartphone full fungsi ini juga dilengkapi dengan keyboard Qwerty, kamera 3,2 mpx serta autofocus, zoom digital dan flash. Elo juga bisa nampung data samapai 16GB dalam slot microSD-nya. Canggih kan? Oh iya, si hitam manis ini juga dikenal lho dengan nama BB Javelin. (D)

Page 70: JUST E-Magazine 3rd Issue

Buat yang mau nuangin ide, pikiran, mimpi atau juga khayalan di rubrik ini, boleh banget.... Asal bisa memotivasi pembaca yang lain dan nggak pake kata-kata yang “aneh”, pasti kita tampilin kok.

Kirim tulisan elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

Buat yang mau nuangin ide, pikiran, mimpi atau juga khayalan di rubrik ini, boleh banget.... Asal bisa memotivasi pembaca yang lain dan nggak pake kata-kata yang “aneh”, pasti kita tampilin kok.

Kirim tulisan elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

Everybody loves music!

Buat yang mau nuangin ide, pikiran, mimpi atau juga khayalan di rubrik ini, boleh banget.... Asal bisa memotivasi pembaca yang lain dan nggak pake kata-kata yang “aneh”, pasti kita tampilin kok.

Kirim tulisan elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

Nah, mungkin dari fungsi sebagai peng-ingat itu juga, semua film yang beredar

di masyarakat juga nggak lupa untuk mem-buat OST (Original SoundTrack).Nggak ada film yang nggak punya OST deh! Malah, terkadang banyak orang yang lebih inget sama OST, daripada filmnya sendiri. Contoh nih, lagu “Dealova” yang dibawain Once lebih terkenal daripada film “Dealova” itu sendiri kan? Nggak salah kalo musik meru-pakan jalan yang dipilih banyak orang buat mengekspresikan dirinya. Baik itu dari me-nyanyi, menciptakan lagu (baik untuk di-nyanyiin sendiri ataupun dinyanyiin orang lain), dan mengaransemen lagu.

Musik bisa dijadiin mata pencaharian. Buktinya, banyak banget kan penyanyi

yang lalu lalang di stasiun tv.. Tapi sayang-nya, kebanyakan mereka cuma terkenal di satu single awal aja, setelah itu mereka teng-gelam. Lalu digantiin sama penyanyi yang lain deh! Sayang ya?Tapi, itu semua bukti kalo musik sampai kapan pun tetap asyik. Bisa dinikmati, bisa didaur ulang, bisa dija-diin penyemangat, bisa dijadiin temen pas lagi sendirian, dan sejuta kebisaan musik yang lainnya. Makanya, tetap cintai musik ya! Biar semua musik itu tetap bisa menga-lun.. Hehe.. (D-Dh)

Musik dalah bagian dari hidup yang nggak bisa dipisahkan. Coba bayangin

kalo sehari aja kita nggak denger musik, rasanya hampa kan? Musik nggak selalu berupa lagu. Alam pun bermain dan men-ciptakan musiknya sendiri. Tetesan air hujan yang membasahi bumi, angin yang bertiup kencang dan menggoyangkan dedaunan, petir yang menggelar dan masih banyak lagi bentuk dari musik.

Musik itu juga punya banyak peranan dan pengaruh yang penting banget lho! Dan

yang pasti punya ikatan sama perasaan dan suasana hati kita. Musik bisa ngasih sema-ngat, bikin kita senyum dan bahagia, kesal, ataupun berlarut-larut sedih dan bikin nangis hanya dengan mendengarnya. Semua orang pasti suka dengerin musik. Bohong banget kalo ada yang bilang “Gue nggak suka musik!”. Pasti seenggaknya ada dong 1 lagu yang dia suka dan hapal. Entah itu cuma lagu Selamat Ulang Tahun hehe..

Setiap momen dalam hidup kita juga terka-dang punya theme song-nya kan? Misal-

nya, elo putus sama pacar,trus elo denger lagu-lagu sedih bertema patah hati saat itu. Nantinya, mungkin 5-10 tahun kemudian, be-gitu denger lagu itu lagi, pasti elo bakal lang-sung inget sama kejadian itu deh. Intinya, musik juga bisa berfungsi sebagai pengingat kan?

idea

68

Page 71: JUST E-Magazine 3rd Issue

Buat yang mau nuangin ide, pikiran, mimpi atau juga khayalan di rubrik ini, boleh banget.... Asal bisa memotivasi pembaca yang lain dan nggak pake kata-kata yang “aneh”, pasti kita tampilin kok.

Kirim tulisan elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

Buat yang mau nuangin ide, pikiran, mimpi atau juga khayalan di rubrik ini, boleh banget.... Asal bisa memotivasi pembaca yang lain dan nggak pake kata-kata yang “aneh”, pasti kita tampilin kok.

Kirim tulisan elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

Everybody loves music!

Buat yang mau nuangin ide, pikiran, mimpi atau juga khayalan di rubrik ini, boleh banget.... Asal bisa memotivasi pembaca yang lain dan nggak pake kata-kata yang “aneh”, pasti kita tampilin kok.

Kirim tulisan elo ke [email protected] Jangan lupa kirim foto dan biodata elo juga ya :) Ditunggu...

Nah, mungkin dari fungsi sebagai peng-ingat itu juga, semua film yang beredar

di masyarakat juga nggak lupa untuk mem-buat OST (Original SoundTrack).Nggak ada film yang nggak punya OST deh! Malah, terkadang banyak orang yang lebih inget sama OST, daripada filmnya sendiri. Contoh nih, lagu “Dealova” yang dibawain Once lebih terkenal daripada film “Dealova” itu sendiri kan? Nggak salah kalo musik meru-pakan jalan yang dipilih banyak orang buat mengekspresikan dirinya. Baik itu dari me-nyanyi, menciptakan lagu (baik untuk di-nyanyiin sendiri ataupun dinyanyiin orang lain), dan mengaransemen lagu.

Musik bisa dijadiin mata pencaharian. Buktinya, banyak banget kan penyanyi

yang lalu lalang di stasiun tv.. Tapi sayang-nya, kebanyakan mereka cuma terkenal di satu single awal aja, setelah itu mereka teng-gelam. Lalu digantiin sama penyanyi yang lain deh! Sayang ya?Tapi, itu semua bukti kalo musik sampai kapan pun tetap asyik. Bisa dinikmati, bisa didaur ulang, bisa dija-diin penyemangat, bisa dijadiin temen pas lagi sendirian, dan sejuta kebisaan musik yang lainnya. Makanya, tetap cintai musik ya! Biar semua musik itu tetap bisa menga-lun.. Hehe.. (D-Dh)

Musik dalah bagian dari hidup yang nggak bisa dipisahkan. Coba bayangin

kalo sehari aja kita nggak denger musik, rasanya hampa kan? Musik nggak selalu berupa lagu. Alam pun bermain dan men-ciptakan musiknya sendiri. Tetesan air hujan yang membasahi bumi, angin yang bertiup kencang dan menggoyangkan dedaunan, petir yang menggelar dan masih banyak lagi bentuk dari musik.

Musik itu juga punya banyak peranan dan pengaruh yang penting banget lho! Dan

yang pasti punya ikatan sama perasaan dan suasana hati kita. Musik bisa ngasih sema-ngat, bikin kita senyum dan bahagia, kesal, ataupun berlarut-larut sedih dan bikin nangis hanya dengan mendengarnya. Semua orang pasti suka dengerin musik. Bohong banget kalo ada yang bilang “Gue nggak suka musik!”. Pasti seenggaknya ada dong 1 lagu yang dia suka dan hapal. Entah itu cuma lagu Selamat Ulang Tahun hehe..

Setiap momen dalam hidup kita juga terka-dang punya theme song-nya kan? Misal-

nya, elo putus sama pacar,trus elo denger lagu-lagu sedih bertema patah hati saat itu. Nantinya, mungkin 5-10 tahun kemudian, be-gitu denger lagu itu lagi, pasti elo bakal lang-sung inget sama kejadian itu deh. Intinya, musik juga bisa berfungsi sebagai pengingat kan?

idea

68

extraordinary e-magazine

Siap - siap

bernoStlagiaBareng

di

4th issue

we’ll be back to

the CHILDHOOD

Page 72: JUST E-Magazine 3rd Issue

Tepati janji yang udah pernah elo buat. Inget.. janji itu hutang lho! Jadi ya mesti dipenuhin, daripada jadi dosa hehe.. Oia, ada juga temen yang lagi bu-tuh bantuan tuh..

Pisces

Rp

Putus nyambung kayak lagu BBB aja nih :p.

Traktirlah mumpung lagi dapet rezeki..

Makanya jangan suka gegabah dalam ngam-bil keputusan. Pikir jauh kedepan baik-buruknya. Kebukti kan, omongan orang tua itu ngaruh bange??

Leo

Rp

Cari pacar terus pantang mundur :DPas-pasan..

Jangan suka mencamp-ur-adukin semua masalah elo ke dalam hal-hal pent-ing. Ayo berusaha lebih fokus. Jarang lho kesem-patan bagus ini.

Aries

Rp

Ciee.. lagi berbunga-bun-ga nih yee..

Kalo serius, hobi bisa jadi ladang uang tuh..

Temen-temen lama elo

pada nyariin tuh. Pada

kangen semua hehe..

Luangin waktu sebentar

dong untuk mereka. Ja-

ngan punya temen baru,

yang lama ditinggalin gitu

dong..

Taurus

Rp

Mantan emang lebih baik

daripada pacar elo yang

sekarang. Pilih yang mana

jadinya??

Wow.. rezeki nomplok :)

Kalo ngerjain suatu hal,

serius dong. Jangan miki-

rin hal lain yang bisa bikin

elo jadi males atau nggak

konsen. Kasian kan te-

men-temen elo lainnya?

Gemini

Rp

Jangan gangguin pacar

orang. Masih banyak

yang lain!!!

Nabung..nabung :)

Alihin perhatian elo deh. Have fun aja sementara. Masalah yang terlalu banyak dipikirin juga ng-gak bakal bisa selesai kalo emosi elo masih naik turun gini.

Cancer

Rp

Awet banget sama si dia. Banyak yang jealous tuh..

Duitnya cepet banget abis. Hayoo, diirit dong!

70

horoscope

Page 73: JUST E-Magazine 3rd Issue

Tepati janji yang udah pernah elo buat. Inget.. janji itu hutang lho! Jadi ya mesti dipenuhin, daripada jadi dosa hehe.. Oia, ada juga temen yang lagi bu-tuh bantuan tuh..

Pisces

Rp

Putus nyambung kayak lagu BBB aja nih :p.

Traktirlah mumpung lagi dapet rezeki..

Makanya jangan suka gegabah dalam ngam-bil keputusan. Pikir jauh kedepan baik-buruknya. Kebukti kan, omongan orang tua itu ngaruh bange??

Leo

Rp

Cari pacar terus pantang mundur :DPas-pasan..

Jangan suka mencamp-ur-adukin semua masalah elo ke dalam hal-hal pent-ing. Ayo berusaha lebih fokus. Jarang lho kesem-patan bagus ini.

Aries

Rp

Ciee.. lagi berbunga-bun-ga nih yee..

Kalo serius, hobi bisa jadi ladang uang tuh..

Temen-temen lama elo

pada nyariin tuh. Pada

kangen semua hehe..

Luangin waktu sebentar

dong untuk mereka. Ja-

ngan punya temen baru,

yang lama ditinggalin gitu

dong..

Taurus

Rp

Mantan emang lebih baik

daripada pacar elo yang

sekarang. Pilih yang mana

jadinya??

Wow.. rezeki nomplok :)

Kalo ngerjain suatu hal,

serius dong. Jangan miki-

rin hal lain yang bisa bikin

elo jadi males atau nggak

konsen. Kasian kan te-

men-temen elo lainnya?

Gemini

Rp

Jangan gangguin pacar

orang. Masih banyak

yang lain!!!

Nabung..nabung :)

Alihin perhatian elo deh. Have fun aja sementara. Masalah yang terlalu banyak dipikirin juga ng-gak bakal bisa selesai kalo emosi elo masih naik turun gini.

Cancer

Rp

Awet banget sama si dia. Banyak yang jealous tuh..

Duitnya cepet banget abis. Hayoo, diirit dong!

70

horoscope

Plin-plan dan gampang

berubah pikiran bisa ber-

akibat buruk lho. Sering-

sering curhat kalo lagi ada

masalah. Nggak mesti

nyelesaiin sendiri kan?

Aquarius

Rp

Jangan terus mikirin dia.

Biarin dia pergi. Life goes

on, right?

Tabungan nggak nam-

bah-nambah tuh ka-

yaknya..

Asyik kan ngerasain hasil dari jerih payah sendiri? Jadi bisa lebih banyak bersyukur juga. Elo bisa ngebuktiin ke semua orang, kalo elo mampu nyelesaiin kerjaan tu.

Virgo

Suit..suit.. baru jadian. Lagi seneng-senengnya nih..

Rp Bolehlah ngorek celengan dikit kalo butuuuh banget.

Semua orang pada ng-gak ngerti jalan pikiran elo. Makanya kasih pen-jelasan dong. Jangan sampe elo dianggap kelewat idealis tanpa makna!

Scorpio

Rp

Hei.. hidup itu bukan han-ya ada elo dan dia.

Bagi-bagi rejeki dong!

Jaga kesehatan itu HA-

RUS! Jangan cuma ka-

rena faktor “nggak enak”,

elo jadi ngorbanin kese-

hatan. Kasian mereka

yang mikirin elo kan?

Libra

Senang sendiri :)

Rp Keuangan membaik bu-

lan ini. Keep it up!

Jangan maruk! Ambil

hak elo aja, jangan pu-

nya yang lain diembat

juga. Serakah itu naman-

ya. Mesti diilangin. Kalo

nggak, kebiasaan lho

nanti!

Sagitarius

Hehe.. jomblo nggak

masalah kan? Tapi jangan

kelamaan juga dong!

Nyari duit emang susah

kan? Ayoo semangat!Rp

Ilustrasi oleh REED

Sekali merengkuh dayung, dua tiga pulau terlewati. Kalo elo serius, semuanya pasti beres dan hasilnya sangat memuaskan lho!

Capricorn

Rp

Emang susah ngelupain orang yang kita sayang. Tapi elo pasti bisa :)Usaha yang keras biar bisa jadi orang kaya, hehe..

71

Page 74: JUST E-Magazine 3rd Issue
Page 75: JUST E-Magazine 3rd Issue