jurnal obgyn

Upload: aghniajolanda

Post on 06-Jan-2016

9 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

jurnal

TRANSCRIPT

Tujuan: Tujuan dari penelitian kami adalah mengevaluasi jumlah trombosit dan mean platelet volume yang diperoleh dari serum ibu selama trimester pertama untuk memprediksi PPROM.

Bahan dan Metode: catatan medik dari 318 wanita dengan PPROM dan 384 kontrol yang sehat di sebuah center antara 2009 dan 2013 yang dievaluasi secara retrospektif. Membandingkan jumlah trombosit dan nilai MPV antara usia kehamilan 7 dan 14 minggu. Analisis kurva penerima operator dilakukan untuk mengidentifikasi batasan jumlah trombosit yang optimal dan MPV yang akan memprediksi PPROM.

Hasil: Dibandingkan dengan kontrol, wanita dengan PPROM secara signifikan terjadi peningkatan jumlah trombosit dan penurunan tingkat MPV pada trimester pertama (P