jepang masa pendudukan amerika serikat

9
JEPANG MASA PENDUDUKAN AMERIKA SERIKAT DISUSUN OLEH : DIAN NITA HAPSARI K4409016 ERVINA NUR HIDAYATI K4409021 NUR FATAH ABIDIN K4409037 TEA LIMOSTIN K4409055 UMI ROSYIDAH K4409059 YUSINTA WINDHA SARI K4409067

Upload: umi-rosyidah

Post on 30-Jun-2015

1.394 views

Category:

Education


27 download

DESCRIPTION

Jepang pada saat pendudukan Amerika Serikat setelah dikalahkan oleh pihak sekutu...

TRANSCRIPT

Page 1: Jepang masa pendudukan amerika serikat

JEPANG MASA PENDUDUKAN AMERIKA SERIKAT

DISUSUN OLEH :

•DIAN NITA HAPSARIK4409016•ERVINA NUR HIDAYATIK4409021•NUR FATAH ABIDINK4409037•TEA LIMOSTINK4409055•UMI ROSYIDAHK4409059•YUSINTA WINDHA SARIK4409067

Page 2: Jepang masa pendudukan amerika serikat

Tanggal 2 September 1945, piagam penyerahan Jepang dengan resmi ditanda tangani oleh wakil-wakilnya pemerintah Jepang dan Sekutu di Kapal Missouri yang berlabuh di Teluk Tokyo. Jepang resmi masuk masa pendudukan Amerika Serikat kurang lebih 6 tahun yaitu 1945-1951. Politik Amerika Serikat di Jepang dijalankan dengan keras, tetapi juga lunak.

Page 3: Jepang masa pendudukan amerika serikat

Terbagi menjadi tiga periode, yaitu :1.Periode Reform ( 1945-1948 )2.Periode Penetapan ( 1948-1950 )3.Periode Peninjauan Kembali / Ratifikasi ( 1950 – 1951 )

Page 4: Jepang masa pendudukan amerika serikat

1. Periode Reform ( 1945-1948 )

• Dalam periode ini, pendudukan Amerika Serikat berhasil baik.

• Pembaharuan undang-undang, yang berhasil dirancang oleh pemerintah pendudukan.

• Perubahan terpenting adalah pemindahan kedaulautan dari kaisar kepada rakyat.

• Periode ini secara umum dikatakan sukses, namun di bidang ekonomi dikatakan belum berhasil.

Page 5: Jepang masa pendudukan amerika serikat

2. Periode Penetapan ( 1948-1950 )

Ditetapkan oleh pemerintah pendudukan Amerika Serikat bahwa kekuasaan dan kekayaan golongan militer secara merata.

Setelah Perang Dunia II, Jepang tidak memiliki politik luar negeri sendiri.

Page 6: Jepang masa pendudukan amerika serikat

3. Periode Peninjauan Kembali / Ratifikasi ( 1950 –

1951 )• periode ini adalah peninjauan kembali atau ratifikasi

• Pertengahan September 1950, Presiden Trumen memerintahkan untuk mengadakan perjanjian perdamaian.

• Kedaulatan diberikan kepada Jepang tanggal 28 April 1952, setelah sejumlah sertifikasi yang diperlukan terpenuhi. Sejak tahun 1952, secara resmi Jepang telah memperoleh kemerdekaannya secara penuh.

• Sesudah masa pendudukan Amerika Serikat berakhir, maka dimulailah zaman baru bagi Jepang.

Page 7: Jepang masa pendudukan amerika serikat

 Hasil Masa Pendudukan

Pembaharuan-pembaharuan dalam bidang politik.

Memberikan kebebasan pada pers. Pembaharuan dalam bidang pendidikan. Pemberian hak pilih kepada wanita. Pembentukan organisasi persatuan buruh. Pembaharuan agrarian.

Page 8: Jepang masa pendudukan amerika serikat

Beberapa catatan yang berkaitan dengan hasil pendudukan Amerika Serikat di Jepang, yaitu :

Bidang Politik / Pemerintahan Bidang Ekonomi Bidang Sosial Bidang Pendidikan Bidang Militer

Page 9: Jepang masa pendudukan amerika serikat

SEKIANDAN

TERIMA KASIH