janji wisudawan universitas pendidikan ganesha

1
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA JANJI WISUDAWAN KAMI PARA WISUDAWAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA, DENGAN PENUH KESADARAN, KETULUSAN HATI SERTA TEKAD YANG BULAT DENGAN INI BERJANJI: 3. BAHWA KAMI AKAN TETAP MENJAGA MARTABAT DAN NAMA BAIK ALMAMATER SERTA SENANTIASA BERBAKTI KEPADANYA; 4. BAHWA KAMI, DALAM MENGABDIKAN DIRI KEPADA RAKYAT, BANGSA DAN NEGARA, AKAN SELALU BEKERJA DENGAN TEKUN, TERTIB, DAN PENUH TANGGUNG JAWAB, MEMUPUK RASA PERSATUAN DAN KESATUAN SERTA MENEMPATKAN KEPENTINGAN BANGSA DAN NEGARA DI ATAS KEPENTINGAN PRIBADI ATAU GOLONGAN; 5. BAHWA KAMI, AKAN SENANTIASA MENINGKATKAN MUTU PENGETAHUAN DAN KEMAMPUAN DEMI PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI, DAN SENI DALAM RANGKA PEMBANGUNAN BANGSA DAN NEGARA. 1. BAHWA KAMI SENANTIASA TAAT DAN SETIA KEPADA PANCASILA, UNDANG-UNDANG DASAR 1945, NEGARA DAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA; 2. BAHWA KAMI AKAN MENGAMALKAN ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI, DAN SENI, DEMI KEPENTINGAN RAKYAT, BANGSA DAN NEGARA;

Upload: bang9381

Post on 10-Aug-2015

70 views

Category:

Education


19 download

TRANSCRIPT

Page 1: Janji wisudawan UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAANUNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

JANJI WISUDAWANKAMI PARA WISUDAWAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA, DENGAN PENUH KESADARAN, KETULUSAN HATI SERTA TEKAD YANG BULAT DENGAN INI BERJANJI:

3. BAHWA KAMI AKAN TETAP MENJAGA MARTABAT DAN NAMA BAIK ALMAMATER SERTA SENANTIASA BERBAKTI KEPADANYA;

4. BAHWA KAMI, DALAM MENGABDIKAN DIRI KEPADA RAKYAT, BANGSA DAN NEGARA, AKAN SELALU BEKERJA DENGAN TEKUN, TERTIB, DAN PENUH TANGGUNG JAWAB, MEMUPUK RASA PERSATUAN DAN KESATUAN SERTA MENEMPATKAN KEPENTINGAN BANGSA DAN NEGARA DI ATAS KEPENTINGAN PRIBADI ATAU GOLONGAN;

5. BAHWA KAMI, AKAN SENANTIASA MENINGKATKAN MUTU PENGETAHUAN DAN KEMAMPUAN DEMI PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI, DAN SENI DALAM RANGKA PEMBANGUNAN BANGSA DAN NEGARA.

1. BAHWA KAMI SENANTIASA TAAT DAN SETIA KEPADA PANCASILA, UNDANG-UNDANG DASAR 1945, NEGARA DAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA;

2. BAHWA KAMI AKAN MENGAMALKAN ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI, DAN SENI, DEMI KEPENTINGAN RAKYAT, BANGSA DAN NEGARA;