jadwal kuliah surveilans kesehatan masyarakat_2012_final(1)

3
JADWAL KULIAH SURVEILANS KESEHATAN MASYARAKAT Minat : Manajemen Surveilans dan Informasi Kesehatan (MSIK) Semester : 1 (satu) Beban : 3 SKS Hari/Jam : Sabtu, 08.00 – 10.30 WIB (150 menit) PJMK : Atik Choirul Hidajah, dr., M.Kes SESI WAKTU MATERI DOSEN 1 6 Oktober 2012 Kontrak Kuliah Konsep Surveilans ACH 2 13 Oktober 2012 Sumber data/informasi Pengumpulan data/informasi Pengolahan data/informasi Diseminasi informasi BWK 3 20 Oktober 2012 4 27 Oktober 2012 Indikator Kesehatan Dalam Surveilans Surveilans Sentinel Surveilans Generasi Kedua AH 5 3 November 2012 6 10 November 2012 Penerapan International Health Regulation di Indonesia Aspek Hukum dan Etika dalam Surveilans Bio Surveilans OG 7 17 November 2012 8 24 November 2012 Evaluasi Sistem Surveilans Berdasarkan Pendekatan Sistem AH 9 1 Desember 2012 Evaluasi Sistem Surveilans Berdasarkan Atribut Sistem Pengembangan Instrumen Evaluasi Sistem Surveilans Pengembangan Sistem Surveilans ACH 10 8 Desember 2012 11 15 Desember 2012 Kunjungan Lapangan 12 22 Desember 2012 Penyelesaian Tugas Kelompok 13 5 Januari 2013 Presentasi 1 Presentasi 2 Presentasi 3 ACH/AH/BWK/ OG 14 12 Januari 2013 Keterangan: ACH : Atik Choirul Hidajah, dr., M.Kes

Upload: indra-pramesti

Post on 06-Aug-2015

45 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jadwal Kuliah Surveilans Kesehatan Masyarakat_2012_final(1)

JADWAL KULIAH SURVEILANS KESEHATAN MASYARAKAT

Minat : Manajemen Surveilans dan Informasi Kesehatan (MSIK)Semester : 1 (satu)Beban : 3 SKSHari/Jam : Sabtu, 08.00 – 10.30 WIB (150 menit)PJMK : Atik Choirul Hidajah, dr., M.Kes

SESI WAKTU MATERI DOSEN1 6 Oktober 2012 Kontrak Kuliah

Konsep SurveilansACH

2 13 Oktober 2012 Sumber data/informasi Pengumpulan data/informasi Pengolahan data/informasi Diseminasi informasi

BWK3 20 Oktober 2012

4 27 Oktober 2012 Indikator Kesehatan Dalam Surveilans Surveilans Sentinel Surveilans Generasi Kedua

AH5 3 November 2012

6 10 November 2012 Penerapan International Health Regulation di Indonesia

Aspek Hukum dan Etika dalam Surveilans Bio Surveilans

OG7 17 November 2012

8 24 November 2012 Evaluasi Sistem Surveilans Berdasarkan Pendekatan Sistem

AH

9 1 Desember 2012 Evaluasi Sistem Surveilans Berdasarkan Atribut Sistem

Pengembangan Instrumen Evaluasi Sistem Surveilans

Pengembangan Sistem Surveilans

ACH10 8 Desember 2012

11 15 Desember 2012 Kunjungan Lapangan12 22 Desember 2012 Penyelesaian Tugas Kelompok13 5 Januari 2013 Presentasi 1

Presentasi 2 Presentasi 3

ACH/AH/BWK/OG14 12 Januari 2013

Keterangan:ACH : Atik Choirul Hidajah, dr., M.KesAH : Arief Hargono, drg., M.KesBWK : Bambang W. Kartiko, Drs., M.KesOG : Oenedo Gumarang, dr., MPHM

PJMK,

Atik Choirul Hidajah• Mata kuliah ini akan dibagi dalam tiga sesi.

Page 2: Jadwal Kuliah Surveilans Kesehatan Masyarakat_2012_final(1)

- Pada sesi pertama akan disampaikan konsep surveilans epidemiologi dan komponen pelaksanaan sistem yang meliputi sumber data dan informasi, pengolahan data berbasis komputer dan kontrol kualitas data, diseminasi informasi serta peran indikator kesehatan dalam surveilans. Pemaparan mengenai konsep dan komponen sistem surveilans akan diakhiri dengan presentasi mahasiswa yang menerapkan komponen surveilans epidemiologi dalam menggambarkan sistem surveilans yang sedang berjalan sesuai dengan hasil kunjungan lapangan.

- Pada sesi kedua akan dibahas current issues surveilans, yang meliputi surveilans sentinel, surveilans generasi kedua, International Health Regulation (IHR), etika dan aspek hukum dalam surveilans, serta biosurveilans. Sesi ini akan diakhiri presentasi mahasiswa yang membahas salah satu issue berdasarkan telaah pustaka yang dilakukan.

- Pada sesi ketiga akan dipelajari konsep evaluasi sistem surveilans dengan penekanan pada pengertian atribut sistem surveilans, pendekatan evaluasi sistem surveilans dengan menggunakan pendekatan sistem, mengembangkan instrumen evaluasi, dan membuat rencana pengembangan sistem surveilans.

• Untuk kemudahan implementasi, pelaksanaan kunjungan lapangan dapat diatur sendiri oleh mahasiswa. Kunjungan terjadwal secara resmi pada pertenuan ke-11 dan diskusi kelompok untuk menyelesaikan tugas pada minggu ke- 12.

• Penilaian hasil studi pada MK ini adalah dengan melakukan presentasi, yaitu:

- Presentasi untuk menggambarkan sistem surveilans yang sedang berjalan sesuai dengan hasil kunjungan lapangan

- Presentasi mengenai current issues sesuai hasil telaah pustaka dan ata kunjungan lapangan yang dilakukan

- Presentasi penyusunan instrumen evaluasi