integrasi pembangunan daerah dalam …psflibrary.org/catalog/repository/4. presentasi kab sumedang...

18
INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM KERANGKA SATU PERENCANAAN UNTUK SEMUA PERENCANAAN UNTUK SEMUA (Pengalaman Pengintegrasian Perencanaan PNPM ke Dalam Perencanaan Reguler, serta Pengembangan PIK di Kabupaten Sumedang) Oleh : HERMAN SURYATMAN (Staf Ahli Bupati Sumedang Bidang Hukum dan Politik) (Staf Ahli Bupati Sumedang Bidang Hukum dan Politik) Jakarta, Agustus 2011

Upload: lamthien

Post on 07-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM KERANGKA SATU 

PERENCANAAN UNTUK SEMUAPERENCANAAN UNTUK SEMUA(Pengalaman Pengintegrasian Perencanaan PNPM ke Dalam 

Perencanaan Reguler, serta Pengembangan PIK                      di Kabupaten Sumedang)

Oleh :

HERMAN SURYATMAN

(Staf Ahli Bupati Sumedang Bidang Hukum dan Politik)(Staf Ahli Bupati Sumedang Bidang Hukum dan Politik) 

Jakarta,   Agustus 2011

Page 2: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

REALITAS PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAHSEBELUM LAHIRNYA PERDA 1/2007 DAN INTEGRASI 

PEMBANGUNAN DAERAH

• Perencanaan pembangunan daerah belum bersinergi dengan proses p g g g ppenganggaran

• Partisipasi masyarakat dalam perencanaan pembangunan daerah makin menurun

• Perencanaan berbagai program pembangunan diantaranya masih berjalan tumpang tindih, baik di tingkat desa, kecamatan maupun kabupaten

• Perencanaan berbagai program pembangunan belum mampuPerencanaan berbagai program pembangunan belum mampu mensinergikan kepentingan lintas sektor, lintas jenjang dan lintas wilayah

• APBD masih diposisikan sebagai modal utama untuk membiayai berbagai prioritas kegiatan dalam perencanaan pembangunanprioritas kegiatan  dalam perencanaan pembangunan

• Pembangunan daerah dipahami dalam perspektif input‐output ratio, kurang berorientasi pada cost‐benefit ratio

• Pembangunan daerah terlalu mengedepankan pendekatan struyktural• Pembangunan daerah terlalu mengedepankan pendekatan struyktural, dengan mengesampingkan pendekatan kultural 

Page 3: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

SKEMA INOVASI PERENCANAAN PEMBANGUNANDI KABUPATEN SUMEDANGDI KABUPATEN SUMEDANG

PERDA NO. 1 TAHUN 2007 TTG PROSEDUR PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN DAERAH KABUPATEN 

SUMEDANG

ADANYA KESINAMBUNGAN ANTARA PERENCANAAN

TUMBUHNYA PARTISIPASI AKTIF WARGA MASYARAKAT

SINERGI PEMBANGUNAN LINTAS SEKTOR, LINTAS 

ANTARA PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN

AKTIF WARGA MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN

WILAYAH DAN LINTAS JENJANG

SKEMA PAGU INDIKATIF (PI)• PI SKPD

PI KEWILAYAHAN

FORUM DELEGASI MUSRENBANG (FDM)

• DELEGASI SEKTORAL

INTEGRASI PEMBANGUNAN (RKPD TRIPLE TRACK)

• DIBIAYAI APBD KABUPATEN• DIBIAYAI PROV & PUSAT• PI KEWILAYAHAN • DELEGASI KECAMATAN • DIBIAYAI PNPM, CSR & SWADAYA  MASYARAKAT

Page 4: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

SKEMA INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH

MENINGKATKAN

KESEJAHTERAAN RAKYAT

OPTIMALISASI MANAJEMEN

PEMBANGUNAN

SHORT CUT

SHORT CUT

PERENCANAAN DANPENGANGGARAN

PELAKSANAAN PENGAWASAN DANPERTANGGUNGJABN

SISTEM PEMBANGUNAN DAERAH REGULER SEBAGAI

INDUK INTEGRASI

PAMSIMAS, P2KP, PPIP & PROGRAM

LAINYA

PNPM MP DANP2SPP

INDUK INTEGRASI

NILAI LUHUR BUDAYA SUNDA (SPBS)

STARTING POINT

4

( )SEBAGAI LANDASAN SPIRITUAL DALAM

PEMBANGUNAN DAERAH

Page 5: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

SKEMA MUSRENBANG INTEGRASI DAN RKPD TRIPLE TRACK 

Musrenbang Kabupaten RKPD Track 3(Dibiayai PNPM, CSR &

Partisipasi)

RKPD Track 1 & 2

(Dibiayai APBD & APBN)

Forum SKPD Dibiayai dengan PNPMDiusulkan ke Musrenbang Kab

Musrenbang Kecamatan Dibiayai dengan BLMDiusulkan ke Forum SKPD/Musrenbang

Musrenbang Desa Dilaksanakan denganAPBD Desa

Diusulkan ke MusrenbangKecamatan

Diusulkan ke MusrenbangDesa

Penggalian Gagasan diTingkat Dusun Dilaksanakan Swadaya

Waktu PelaksanaanDilaksanakan Tahun Berikutnya

Dilaksanakan Tahun Berjalan

Page 6: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

PERBUP 113 TAHUN 2009 TENTANG SUMEDANG PUSEUR BUDAYA SUNDA

(PENDEKATAN KULTURAL)

NILAI MANAJERIAL(RAWAYAN JATI SUNDA)

NILAI OPERASIONAL(DASA MARGA RAHARJA)

FASE PERENCANAAN• SIRNANING CIPTA• SIRNANING RASA

• TAQWA

NILAI FILOSOFIS“INSUN MEDAL 

INSUN MADANGAN”

• SIRNANING KARSA

FASE PENGORGANISASIAN

• SOMEAH

• SURTI

• JEMBARMADANGAN(AKU LAHIR UNTUK 

MEMBERI PENERANGAN)

• SIRNANING  KARYA

FASE PELAKSANAAN

JEMBAR

• BRUK BRAK

• GUYUB• SIRNANING DIRI• SIRNANING HIRUP• SIRNANING HURIP

• MOTEKAR

• TARAPTI, TALITI, ATI‐ATI

FASEPENGAWASAN 

• SIRNANING WUJUD

• JUNUN JUCUNG

• PUNJUL LUHUNG

Page 7: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

PERDA NOMOR 1 TAHUN 2007 TENTANG PROSEDUR PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG

(PENDEKATAN STRUKTURAL)( )

Penyempurnaan & Penetapan

Rancangan RKPD PerbupRKPD

Musrenbang Kabupaten

Rancangan RKPD

Hasil Musrenbang T hKabupaten

Tahunan

ForumRancangan A al Rancangan

RKPD Tahunan

Forum SKPD

Rancangan Awal Renja SKPD

Rancangan Renja SKPD

NotaMusrenbang Kecamatan

Usulan Kegiatan Wilayah Kecamatan

Nota Kesepakatan

Pagu Indikatif

Musrenbang Desa

Usulan Kegiatan Masyarakat Desa

PAGU INDIKATIF KECAMATAN

PAGU INDIKATIF SKPD KABUPATEN

Page 8: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

DEFINISI DAN FORMULA PAGU INDIKATIF KECAMATAN (PIK)

• PIK adalah sejumlah patokan batas maksimal anggaran dib ik k d k b b i k il h

INDIKATIF KECAMATAN (PIK)

yang diberikan kepada kecamatan berbasis kewilayahan yang penentuan alokasi belanjanya ditentukan oleh mekanisme partisipatif melalui Musrenbang Kecamatan dengan berdasarkan kepada kebutuhan dan prioritas program yang mendesak berdimensi strategis kewilayahan

• PAGU INDIKATIF KECAMATAN (PIK) = PAGU INDIKATIFVARIABEL  (PIV) +  PAGU INDIKATIF CASHBACK DAN STIMULUS (PICS)

PIK = PIV + PICSPIK = PIV + PICS

Page 9: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

Jenis Variabel dan BobotFormula  PIV

PIV = (∑A1 X1+A2 X2+ +A13 X13) x

No Variabel Bobot

1 Jumlah Penduduk 5%

2 Luas Wilayah 5%PIV = (∑A1.X1+A2.X2+............+A13.X13) x     80 % ∑PIK

2 Luas Wilayah 5%

3 APM 5%

4 Buta Huruf 5%

%5 AKB 5%

6 AKI 5%

7 Gizi Buruk 15%X= Skor Nilai Variabel

A= Bobot Variabel

8 Angka LPE 5%

9 Sarana Jalan/Jembatan 5%

10 Sarana Irigasi 5%

1, 2, 3, ….., 13 = Jenis Variabel

g

11 Sarana Ruang Kelas 5%

12 PBB 15%

13 Rumah tangga miskin 20%

Contoh Perhitungan

13 Rumah tangga miskin 20%

JUMLAH 100%

Page 10: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

Formula  PICS

Jenis Indikator Cashback + Stimulus dan Bobot

PICS = (∑B1.X1+B2.X2) x 20 % ∑PIK

X= Skor Nilai Indikator

B= Bobot Indikator No Indikator Bobot1 Jumlah PAD 50%2 Tipologi Kecamatan 50%

1, 2= Jenis Indikator

p gJUMLAH 100%

Contoh Perhitungan PICS Stimulus

MENU

Page 11: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

KAPASITAS PI dan PIK 2010, 2011 dan 2012KAPASITAS  PI  dan PIK 2010, 2011 dan 2012

N0.

PAGU INDIKATIF  2010 2011 2012

PAGU INDIKATIF 76 224 052 701 14 105 119 793 224 00 123 681 753 350 00PAGU INDIKATIF 76.224.052.701,14 105,119,793,224.00  123.681.753.350,00

A. PAGU INDIKATIF SKPD KABUPATEN

36.137.463.601,14 75,661,750,224.00  80,873,710,350.00 

B. PAGU INDIKATIFSKPD KECAMATAN

3.000.000.000,00 3.650.000.000,00 5.000.000.000,00

C. PAGU INDIKATIF KECAMATAN 15.000.000.000,00 15.000.000.000,00 25.000.000.000,00C. PAGU INDIKATIF KECAMATAN 15.000.000.000,00 15.000.000.000,00 25.000.000.000,00

D. PENUNJANG DAN PENDAMPING

22.086.589.100,00 10,808,043,000.00  12,808,043,000.00

Page 12: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

DAMPAK KEBIJAKAN PIK TERHADAP KUALITAS PERENCANAAN PEMBANGUNANPERENCANAAN PEMBANGUNAN

• Perencanaan pembangunan lebih membidik persoalan real di lapangan karena direncanakan secara partisipatif mulai dari tingkatlapangan karena direncanakan secara partisipatif mulai dari tingkat desa dan kecamatan (partisipatif)

• Perencanaan pembangunan lebih membidik target‐target kinerja RPJMD k b l di hk t k k ti l l iRPJMD karena sebelumnya diarahkan secara teknokratis melalui penyampaian arah kebijakan dalam Pra Musrenbang (teknokratis)

• Perencanaan pembangunan bukan hanya didasarkan pada skala prioritas tetapi juga memperhatikan prinsip keadilan dan keseimbangan antar wilayah (berkeadilan)

• Perencanaan pembangunan dijadikan rujukan utama dalam proses p g j j ppenganggaran (konsisten)

• Perencanaan pembangunan memberikan ruang bagi aktualisasi pendekatan politis oleh DPRD maupun Bupati karena PIK disepaktipendekatan politis oleh DPRD maupun Bupati karena PIK disepakti bersama oleh kedua belah pihak (politis)

Page 13: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

KEMUNGKINAN INTEGRASI PEMBANGUNAN DESA DAN KABUPATEN MELALUI KEBIJAKAN PIKDAN KABUPATEN MELALUI KEBIJAKAN PIK

• PIK merupakan instrumen strategis untuk mengintegrasikan pembangunan desa dan kabupatenmengintegrasikan pembangunan desa dan kabupaten dalam spirit partisipatif teknokratis

• Satu sisi PIK dapat menstimulasi partisipasi masyarakat d l k k k i b ddalam kerangka kepentingan pembangunan desa berdasarkan RPJMDes

• Di sisi lain PIK dapat menginisiasi masyarakat agar p g y gmemperhatikan kepentingan teknokratis pembangunan daerah berdasarkan RPJMD

• Karena itu pula PIK bukan hanya mampuKarena itu pula, PIK bukan hanya mampu mengintegrasikan pembangunan daerah dalam perspektif lintas jenjang pemerintahan, tetapi juga lintas sektor (integrasi antar urusan) dan lintas wilayahlintas sektor  (integrasi antar urusan) dan lintas wilayah (integrasi antar desa dan kecamatan)

Page 14: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

ISU ISU TERKAIT YANG RELEVANISU‐ISU TERKAIT YANG RELEVAN

• Kemungkinan perencanaan PIK mengadopsi h t d ti i tif dsepenuhnya metoda perencanaan partisipatif pada 

PNPM Mandiri Perdesaan / PNPM Integrasi• Kemungkinan pengelolaan PIK dilaksanakan melalui g p gskema Bantuan Langsung Masyarakat (BLM) untuk memicu dan mengoptimalkan partisipasi dan swadaya masyarakat y

• Kemungkinan integrasi para pelaku/aktor PNPM (Fasilitator Desa dan Kecamatan) dengan para pelaku reguler (Forum Delegasi Musrenbang)reguler (Forum Delegasi Musrenbang)

• Kemungkikan menjadikan PIK sebagai skema alternatif untuk menggantikan BLM PNPM (program adhoc) pasca PNPM dinyatakan selesai (exit program)pasca PNPM dinyatakan selesai (exit program)

Page 15: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

REKOMENDASI UNTUK TINDAK LANJUT• Proses integrasi pembangunan reguler dengan pembangunan berbasis• Proses integrasi pembangunan reguler dengan pembangunan berbasis 

pemberdayaan (PNPM) di daerah, dengan jembatan antaranya melalui PNPM Integrasi (P2SPP), hendaknya terus diakselerasi dan ditangani secara lebih serius serta dengan memberikan keleluasaan kepadasecara lebih serius, serta dengan memberikan keleluasaan kepada daerah untuk berinovasi sesuai dengan kearifan daerah;

• Kiranya Pemerintah Pusat mempertimbangkan untuk mengembangkan f t PIK b i k bij k ti i tif b b iformat PIK sebagai kebijakan perencanaan partisipatif berbasis kewilayahan yang berlaku secara nasional, diawali pada kabupaten/kota lokasi PNPM Integrasi;

d d d h d• Kiranya disusun peraturan yang dapat memayungi daerah  agar dapat merumuskan pola pendanaan melalui skema BLM dari APBD kepada kelompok masyarakat;

• Pembangunan nasional ke depan agar didesain berdasarkan prinsip dasar pembangunan yang ajeg dan konsisten, tidak lagi diingkari oleh bergulirnya berbagai program yang bersifat adhoc, dengan mengatasnamakan urusan bersama yang faktanya justru seringkali membingungkan daerah

Page 16: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

• Pembangunan nasional hendaknya dikelola secara konsisten berdasarkan urusan pemerintahan antar tingkat pemerintahan berdasarkan kriteria :p g p

‐ Externalitas (spill‐over) : siapa yang terkena dampak, mereka yang berwenang mengurus

‐ Akuntabilitas : yang berwenang mengurus adalah tingkat pemerintahanAkuntabilitas : yang berwenang mengurus adalah tingkat pemerintahan yang paling dekat dengan dampak tersebut

‐ Efisiensi : dapat menciptakan pelayanan publik yang lebih efisien serta meningkatkan skala ekonomimeningkatkan skala ekonomi

• Pembangunan nasional hendaknya dilaksanakan berdasarkan prinsip sharing of power yang profesional dan proporsional : ‐ Pusat: Berwenang membuat norma‐norma standar prosedur MonevPusat: Berwenang membuat norma norma, standar, prosedur, Monev, supervisi, fasilitasi dan urusan‐urusan pemerintahan dengan eksternalitasnasional

‐ Provinsi: Berwenang mengatur dan mengurus urusan‐urusanpemerintahan dengan eksternalitas Provinsi (lintas Kab/Kota) dalamnorma, standard, prosedur yang dibuat Pusat

‐ Kab/Kota: Berwenang mengatur dan mengurus urusan‐urusani t h d k t lit l k l (d l t K b/K t ) d lpemerintahan dengan eksternalitas lokal (dalam satu Kab/Kota) dalam

norma, standard, prosedur yang dibuat Pusat

Page 17: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

IMPLIKASI PEMBAGIAN URUSAN THD ANGGARAN

ACUAN REGULASIUU.32/2004, UU 33/2004           

PP 55/2005, PP 58/2005, PP. 38/2007, PP.7/2008          

LAMPIRAN PP NO. 38 TH 2007

BIDANG DAN SUBBIDANG URUSAN SEBAGAI

BIDANG DAN SUBBIDANG URUSAN SBG KEWENANGAN

DUBURUSAN SEBAGAI 

KEWENANGAN PUSATSBG KEWENANGAN PROV/KAB/KOTADDUB

PMK 168/2009

DEKON DAN

APBD PROV/KAB/KOTAAPBN

PENDAPATAN DAERAH:

DPIDPMK 25/2011DEKON DAN

TP 171. PAD2. DAU, DAK, DBH 3. LAIN2 YG SAH

2011

Page 18: INTEGRASI PEMBANGUNAN DAERAH DALAM …psflibrary.org/catalog/repository/4. Presentasi kab Sumedang fin.pdf · skema inovasi perencanaan pembangunan di kabupaten sumedang perda no

M I I�������� �� ���� ���

H���� N���� �����