instalasi moodle di windows.docx

Upload: yunizaekasetyaputri

Post on 09-Feb-2018

236 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 Instalasi Moodle di Windows.docx

    1/2

    Instalasi Moodle di WindowsPosted by baharudin

    Instalasi Moodle di Windows pada dasarnya setelah kita membuat localhost dan menempatkan

    moodle pada folder htdocs. Untuk simulasi belajar online tidak mesti harus pakai server. salah

    satu komputer kita install moodle, yang bisa diakses melalui komputer lain dalam jaringan dengan

    internet explorer dengan mengetikkan alamat IP nya

    Berikut langkah-langkah instalasi moodle di windows :

    1. Membuat Localhost

    Download program freeware : XAMPPLITE-WIN32-1.7.3 yang merupakan paket server Apache dan

    PHPMyAdmin dari alamat :

    http://www.apachefriends.org/en/xampp-windows.htmlInstall freeware tersebut dengan

    mengekstrak dan menempatkan paa dalah satu drive. Untuk mengecek apakah localhost kita

    sudah berjalan. Terlebih dahulu aktifkan apache server kemudian buka browser dan ketikkan

    alamat berikut:

    http://localhost/

    Jika menampilkan halaman seperti halaman internet pada umumnya berarti instalasi sudah

    berhasil.

    2. Menginstal Moodle

    Download moodle dari internethttp://download.moodle.org/versi terbaru saat ini moodle 1.9.x

    kemudian ekstrak ke folder mana saja. Setelah itu hasil ekstrak dalam hal ini direktori moodle

    beserta isinya kita copy dan kemudian paste di direktory berikut:

    C:\xampp\htdocs

    Lokasi ini tidak mengikat. Tergantung dari dimana meletakkan hasil ekstak xampp.

    Direktori moodle diletakkan di :

    C:\xampp\htdocs\moodle

    nama direktori moodle bisa dirubah dengan nama lainnya, seperti : kuliah, belajar, dan

    sebagainya. Terserah dari masing2 administrator.

    Untuk instalasi moodle alamatkan browser pada:

    http://localhost/moodle

    Selanjutnya ikuti proses installasi hingga selesai

    http://www.apachefriends.org/en/xampp-windows.htmlhttp://www.apachefriends.org/en/xampp-windows.htmlhttp://download.moodle.org/http://download.moodle.org/http://download.moodle.org/http://baharudin.web.id/wp-content/uploads/2010/07/xampp.jpghttp://download.moodle.org/http://www.apachefriends.org/en/xampp-windows.html
  • 7/22/2019 Instalasi Moodle di Windows.docx

    2/2

    3. Instalasi bahasa Indonesia

    Download paket bahasa indonesia id_utf8.zip dari alamat berikut:

    http://download.moodle.org/lang16/

    Kemudian ekstrak paket tersebut pada suatu direktori yang kita tentukan dengan cara mendouble

    klik file id_utf8.zip dan arahkan pada direktori yang kita inginkan agar mudah ditemukan.

    Proses unzip file id_utf8.zip akan menghasilkan direktori id_utf8 yang berisikan beberapa file danfolder. Letakkan pada :

    C://xampp/htdocs/moodle/lang/

    Jika anda baru akan menginstall moodle, setelah extract file moodle dan sebelum proses instalasi

    moodle dilakukan, anda dapat mengcopy folder id_utf8. Untuk informasi lengkap cara instalasi

    Moodle dapat dibaca dihttp://docs.moodle.org/en/Installing_Moodle

    Diunduh dari : http://baharudin.web.id/instalasi-moodle-di-windows.html

    http://download.moodle.org/lang16/http://download.moodle.org/lang16/http://docs.moodle.org/en/Installing_Moodlehttp://docs.moodle.org/en/Installing_Moodlehttp://docs.moodle.org/en/Installing_Moodlehttp://docs.moodle.org/en/Installing_Moodlehttp://download.moodle.org/lang16/