hasil rancangan - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_bab_6.pdf ·...

19
200 BAB 6 HASIL RANCANGAN 6.1 Desain Konsep Dasar Konsep dasar rancangan yang mempunyai beberapa fungsi antara lain: 1. Primer sebagai pusat informasi dan edukatif, 2. Sekunder merupakan penjabaran fungsi primer secara lebih terperinci yang termasuk fungsi sekunder adalah rekreatif seperti Menyediakan bahan-bahan yang dapat digunakan untuk rekreasi yang mendidik., 3. Tersier merupakan fungsi yang mendukung jalannya fungsi primer dan sekunder. Fungsi tersier juga disebut dengan fungsi penunjang yang dibedakan menjadi fungsi pelayanan/servis (kamar mandi, pantry, cafeteria, loading dock,gudang, gudang kebersihan, ruang lift barang, ruang lift, ruang parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas kemudian dipadukan dengan kandungan QS. Al- Alaq 1-5 yang mempunyai 4 prinsip menjadi tolak ukur di dalam perancangan Perpustakaan bernafaskan Islam, antara lain: 1. Kesahajaan (tidak sombong): bangunan menggunakan bentuk persegi panjang dan lingkaran menjadikan bangunan terasa bersahaja. Sedangkan bentuk segitiga menyebabkan terdapatnya ruang negative. Hal ini bertolak belakang dengan konsep Islam yang menekankan tidak adanya ruang negatif atau ruang sisa. 2. Pelestarian alam: terdapat ruang terbuka hijau (RTH), biopori serta penggunaan tanaman rambat

Upload: lethu

Post on 18-Jul-2018

240 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

200

BAB 6

HASIL RANCANGAN

6.1 Desain Konsep Dasar

Konsep dasar rancangan yang mempunyai beberapa fungsi antara lain: 1.

Primer sebagai pusat informasi dan edukatif, 2. Sekunder merupakan penjabaran

fungsi primer secara lebih terperinci yang termasuk fungsi sekunder adalah

rekreatif seperti Menyediakan bahan-bahan yang dapat digunakan untuk rekreasi

yang mendidik., 3. Tersier merupakan fungsi yang mendukung jalannya fungsi

primer dan sekunder. Fungsi tersier juga disebut dengan fungsi penunjang yang

dibedakan menjadi fungsi pelayanan/servis (kamar mandi, pantry, cafeteria,

loading dock,gudang, gudang kebersihan, ruang lift barang, ruang lift, ruang

parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset).

Dari ketiga unsur diatas kemudian dipadukan dengan kandungan QS. Al-

Alaq 1-5 yang mempunyai 4 prinsip menjadi tolak ukur di dalam perancangan

Perpustakaan bernafaskan Islam, antara lain:

1. Kesahajaan (tidak sombong): bangunan menggunakan bentuk persegi

panjang dan lingkaran menjadikan bangunan terasa bersahaja. Sedangkan

bentuk segitiga menyebabkan terdapatnya ruang negative. Hal ini bertolak

belakang dengan konsep Islam yang menekankan tidak adanya ruang

negatif atau ruang sisa.

2. Pelestarian alam: terdapat ruang terbuka hijau (RTH), biopori serta

penggunaan tanaman rambat

Page 2: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

201

3. Ukhuwah (adanya interaksi): penggunaan hijab pada ruang baca, ruang

loker, serta kolom depan sebagai simbolisasi awal adanya hijab

(pemisahan)

4. Keilahian (kekuasaan ALLAH) : penggunaan atap miring sebagai wujud

simbolisasi dari pengharapan yang tunggal kepada ALLAH SWT,

permainan suasana gelap terang, ruang ibadah diposisikan ditempat yang

strategis (mudah dijangkau), penggunaan ornamen kaligrafi serta kolom

yang menjulang tinggi.

Gambar 6.1 Tampak kawasan (Sumber: Hasil rancangan, 2010)

Kondisi site yang terletak di daerah kawasan pengembangan di bidang

pendidikan, juga menjadi salah satu alasan dalam perancangan perpustakaan

sehingga diharapkan dapat mewujudkan sebuah bangunan tanpa mengubah fungsi

utama sebagai pusat informasi dalam meningkatkan kualitas pendidikan

khususnya di Kota Pasuruan.

Permukiman Penduduk

Jl. Dr. R. Soedarsono

Lahan Pertanian

Lahan Pertanian

Lahan Pertanian

Page 3: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

202

6.2 Konsep Tapak

6.2.1 Desain Vegetasi

Vegetasi yang digunakan pada desain kali ini terdiri dari beberapa jenis

antara lain: jenis pengarah, peneduh dan penghias. Pohon pengarah terletak

disamping sebelah luar bangunan sedangkan di depan bangunan dipilih vegetasi

jenis penghias.

Gambar 6.2 Vegetasi Sumber: Hasil rancangan, 2010

6.2.2 Desain pemanfaatan angin dan matahari

Pemanfaatan angin diantisipasi melalui perbedaan ketinggian vegetasi.

Sedangkan hasil rancangan tentang matahari menggunakan shading device berupa

kantilever dan tanaman rambat.

Gambar 6.3 Desain pemanfaatan angin dan matahari Sumber: Hasil rancangan, 2010

Tanaman pada kolom pengarah menuju main entrance Lansekap taman Lansekap pada pintu masuk

Page 4: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

203

6.2.3 Desain pencapaian dan sirkulasi

Sirkulasi pada kawasan terdiri dari beberapa jenis antara lain:

1. Sirkulasi kendaraan,

2. Pejalan kaki (Pedestrian ways)

Sirkulasi kendaraan yang melintas di area Perpustakaan Islam terdiri dari

beberapa jenis, antara lain: Bus, kendaraan roda empat dan kendaraan roda dua.

Lebar jalan 7 meter, terkecuali untuk area parkir bus selebar 10 meter. Selain itu,

terdapat jalan darurat atau pintu keluar 2 untuk keluar dari area Perpustakaan

Islam dengan memanfaatkan jalan kampung yang ada setelah mengalami

pelebaran jalan dari 3 meter menjadi 7 meter.

Gambar 6.4 Desain Sirkulasi Sumber: Hasil rancangan, 2010

Area Parkir Bus

Pintu keluar 2

Pintu Masuk

utmana

Pintu keluar utama

Jalur Pedestrian Ways

Page 5: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

204

Area parkir kendaraan roda 4 dan roda 2 terletak di semi-basement. Sedangkan

sirkulasi untuk pejalan kaki terletak di depan bangunan.

Jalur sirkulasi bus

Jalur sirkulasi kendaraan roda empat

Jalur pedestrian

Jalur sirkulasi kendaraan roda

empat atau roda dua.

Gambar 6.5 Desain Sirkulasi Sumber: Hasil rancangan, 2010

6.2.4 Desain Perencanaan Ruang Luar (Eksterior)

Gambar 6.6 Desain Perencanaan Ruang Luar (Eksterior) Sumber: Hasil rancangan, 2010

Grouncover diharapkan dapat menyerap air. Penggunaan pagar rendah memberikan

simbol kesahajaan.

Adanya Ruang terbuka hijau yang luas

sebagai lahan resapan

Penggunaan tanaman rambat pada kantilever

sehingga terasa lebih menyatu dengan alam

(Ekologi)

Halte

Penggunaan ornament

tanaman di sela-sela

beton sebagai wujud

dari pelestarian alam

Page 6: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

205

6.2.5 Desain Perencanaan Ruang Dalam (Interior)

Perencanaan ruang dalam disini lebih menekankan pada adanya hijab

(antara laki-laki dan perempuan) yang terletak pada ruang baca. Ruang baca

merupakan suatu tempat paling lama dikunjungi/ lebih sering ditempati oleh

pengunjung sebab setelah mencari bahan yang diinginkan pengunjung langsung

menempati meja kursi yang telah disiapkn. namun prmasalahan timbul ketika

hubungan antara laki-laki tidak dibatasi langkahnya karena dikhawatirkan akan

terjadi kemaksiatan. Oleh sebab itu, perlu pemisahan antara lain jenis sehingga

diharapkan tujuan dari perancangan Perpustakaan Islam dapat terwujud dengan

maksimal.

Gambar 6.7 Desain Perencanaan Ruang dalam (Interior)

Sumber: Hasil rancangan, 2010

Ruang baca laki-laki

Ruang baca Perempuan

Suasana ruang koleksi

Page 7: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

206

Gambar 6.8 Desain Perencanaan Ruang dalam (Interior) Sumber: Hasil rancangan, 2010

6.3 Desain Bangunan

6.3.1 Bentuk Dan Massa Bangunan

Gambar 6.9 Desain Bentuk Dan Massa Bangunan

Sumber: Hasil rancangan, 2010

BENTUK DASAR PERSEGI

PENGURANGAN

PENAMBAHAN DENGAN TABUNG

Ruang baca anak-anak

Ruang baca dewasa/ umum

Suasana Ruang Library Security

Meja baca dengan hijab kaca

Elemen geometri pada kaca sebagai wujud

aplikasi dari unsur Islami

Page 8: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

207

6.3.2 Fasad Dan Tampilan

Bentuk atap lengkung yang saling membelakangi merupakan simbol orang

berdoa, tangan memohon ampunan, memohon hajat kita supaya terkabul, dan lain-

lain menurut niat masing-masing.

Tampak depan mengambil tranformasi dari bentuk

lembaran buku.

TANGAN KIRI TANGAN KANAN

TRANFORMASI DARI LEMBARAN BUKU

Gambar 6.10 Desain Fasad Bangunan Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 9: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

208

6.4 Desain Sistem Utilitas Dan Struktur

6.4.1 Plumbing dan ME (Mechanical Electrical)

Adapun skema desain Plumbing dapat dilihat di bawah ini:

SUMUR

PDAM

Meteran

Tandon Bawah

Pompa Air Ruang

Ruang Dalam

Hydran Luar

Tandon Atas

Toilet

Sprinkler

Hydran dalam

Air Kotor

Air Hujan

Closed

Limbah rumah tangga

Septic tank

Bak kontrol

Resapan Bak kontrol

drainase Lubang biopori

Tanah

Tabel 6.1 Desain Penyediaan Air Bersih Sumber: Hasil rancangan, 2010

Tabel 6.2 Desain Penyediaan Air Kotor Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 10: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

209

Gambar 6.11 Desain plumbing Dan ME (Mechanical Electrical) Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 11: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

210

6.4.2 Desain Sistem Keamanan

1. Pengaman Dan Penanggulangan Kebakaran

Desain pengamanan dan penanggulangan kebakaran dapat dilihat pada

tabel dibawah ini:

Tabel 6.3 Desain Fire Protection

Sumber: Hasil rancangan, 2010

Panel Listrik Panel Utama Pengendali

Kebakaran

Alarm manual

Fire detector

PDAM Tangki Bawah

Hydran luar

Pompa Tangki atas

Hydran dalam Sprinkler

Page 12: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

211

Pintu Darurat Pintu Darurat

Tangga Darurat Tangga Darurat

Ramp Ramp

Gambar 6.12 Desain Penanggulangan Kebakaran Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 13: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

212

2. Penangkal Petir

Desain Penangkal Petir dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

3. Pengamanan Koleksi

Desain pengamanan terhadap koleksi dapat dicapai dengan melakukan

beberapa cara, antara lain:

Petir Batang Logam

Elektroda

Kabel Logam

Elektroda Ground (pembumian)

Tabel 6.4 Desain Penangkal Petir

Sumber: Hasil Rancangan, 2010

camera Layar Monitor Video recorder

Gate detector

gesek

Gate detector

Tegak

Keluar ruangan

Tabel 6.5 Desain Pengamanan Koleksi Sumber: Hasil Rancangan, 2010

GATE DETECTORE CAMERA CCTV

Gambar 6.13 Desain Pengamanan Koleksi Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 14: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

213

4. Persampahan

Desain persampahan dapat dilihat dibawah ini:

Tong Sampah

Gambar 6.14 Desain Sistem Pengolahan Sampah

Sumber: Hasil rancangan, 2010

TPS KAWASAN

TPS kawasan

Pemisahan sampah

TPA

Sampah Tong sampah

Sampah Organik Tong sampah

Shaft sampah

Tempat Pengolahan Sampah

Lubang Biopori

Pengolahan Alami

Pupuk Kompos

Page 15: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

214

5. Desain Sistem Transportasi Dalam Bangunan

Transportasi yang terdapat didalam bangunan terdiri dari ramp dan lift. Seperti

yang terlihat digambar dibawah ini:

RAMP

LIFT PENGELOLA

LIFT

RAMP DARURAT

RAMP RAMP

Gambar 6.15 Desain Sistem Transportasi Dalam Bangunan

Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 16: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

215

6.5 Desain Sistem Lingkungan Bangunan

6.5.1 Pencahayaan

Bangunan Perpustakaan Islam ini sengaja dirancang menggunakan void

dengan tujuan memasukkan semaksimal mungkin cahaya terang langit (Skylight).

Demi meminimalisir cahaya buatan. Void tersebut dibagi menjadi 2 bagian, antara

lain: bagian ke-1 berbentuk lingkaran dan bagian ke-2 persegi panjang berbentuk

T.

Void 1 Void 2

Void 2

Void 1

Gambar 6.16 Desain Bukaan Void Sumber: Hasil rancangan, 2010

Gambar 6.17 Pencahayaan Buatan

Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 17: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

216

Gambar 6.18 Denah Instalasi Listrik

Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 18: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

217

6.5.2 Penghawaan

Desain penghawaan alami dengan menggunakan jendela yang terbuat dari

kaca, seperti yang terlihat didalam gambar dibawah ini:

JENDELA

Gambar 6.19 Desain Penghawaan

Sumber: Hasil rancangan, 2010

Page 19: HASIL RANCANGAN - etheses.uin-malang.ac.idetheses.uin-malang.ac.id/1376/10/05560006_Bab_6.pdf · parkir, ruang pompa) dan fungsi mekanikal elektrikal (Genset). Dari ketiga unsur diatas

218

6.6 Desain Perencanaan Struktur

Rencana struktur cenderung pada pemilihan sistem rangka kaku/ Rigid

frame (beton bertulang). Rangka atap menggunakan bahan Galvalom, baja.

RIGID FRAME

RANGKA BAJA

GALVALOM

TWEENLITE

Gambar 6.20 Desain Perencanaan Struktur

Sumber: Hasil Rancangan, 2010