hasil dan pembahasan

3
HASIL DAN PEMBAHASAN Pemeriksaan hemoglobin ini dilaksanakan pada Rabu, 10 Desember 2014 di laboratorium gizi fkm undip pada jam 13.00 dengan menggunakan alat hemocue Hb 201. Adapun sampel darah kapiler yang digunakan adalah dari Novita Haloho yang berusia 18 tahun, berjenis kelamin perempuan dan diperoleh kadar hemoglobinnya sebesar 9,7%. Menurut WHO, nilai normal kadar hemoglobin adalah sebagai berikut : 1. 6 bulan-5 tahun = >11 gr% 2. 5 tahun- 11 tahun = >11,5 gr% 3. 12 tahun-13 tahun = >12 gr% 4. Laki-laki = >13 gr % 5. Wanita Hamil = > 11 gr% 6. Wanita tidak hamil =>12 gr% Berdasarkan dari sampel pemeriksaa, Novita Haloho masuk dalam kategori wanita tidak hamil, dapat disimpulkan bahwa kadar Hb nya kurang dari nilai normal. Hal-hal yang dapat mempengaruhi kadar Hb turun atau dibawah nilai normal adalah, kurang istirahat, tidak makan atau pada wanita yang sedang menstruasi dan gizi makanan. adapun hal-hal lain yang dapat mempengaruhi kadar hemoglobin adalah : Ras Merokok Ketinggian Penyakit tertentu Infeksi parasit HIV AIDS Inflamasi Hemoglobinopaty Kekurangan Hemoglobin menyebabkan terjadinya anemia Anemia merupakan keadaan menurunnya kadar hemoglobin, hematokrit dan jumlah sel darah merah di bawah nilai normal yang dipatok untuk perorangan

Upload: nadya-naibaho

Post on 21-Dec-2015

214 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

BIOLOGI

TRANSCRIPT

Page 1: Hasil Dan Pembahasan

HASIL DAN PEMBAHASAN

Pemeriksaan hemoglobin ini dilaksanakan pada Rabu, 10 Desember 2014 di laboratorium gizi fkm undip pada jam 13.00 dengan menggunakan alat hemocue Hb 201. Adapun sampel darah kapiler yang digunakan adalah dari Novita Haloho yang berusia 18 tahun, berjenis kelamin perempuan dan diperoleh kadar hemoglobinnya sebesar 9,7%.

Menurut WHO, nilai normal kadar hemoglobin adalah sebagai berikut :1. 6 bulan-5 tahun = >11 gr%2. 5 tahun- 11 tahun = >11,5 gr%3. 12 tahun-13 tahun = >12 gr%4. Laki-laki = >13 gr %5. Wanita Hamil = > 11 gr%6. Wanita tidak hamil =>12 gr%

Berdasarkan dari sampel pemeriksaa, Novita Haloho masuk dalam kategori wanita tidak hamil, dapat disimpulkan bahwa kadar Hb nya kurang dari nilai normal.Hal-hal yang dapat mempengaruhi kadar Hb turun atau dibawah nilai normal adalah, kurang istirahat, tidak makan atau pada wanita yang sedang menstruasi dan gizi makanan.

adapun hal-hal lain yang dapat mempengaruhi kadar hemoglobin adalah : Ras Merokok Ketinggian Penyakit tertentu Infeksi parasit HIV AIDS Inflamasi Hemoglobinopaty

Kekurangan Hemoglobin menyebabkan terjadinya anemiaAnemia merupakan keadaan menurunnya kadar hemoglobin, hematokritdan jumlah sel darah merah di bawah nilai normal yang dipatok untuk perorangan(Arisman, 2008). Tanda-tanda anemia adalah dengan gejala kelelahan, sesak napas, pucat dan pusing.

Anemia dapat dicegah atau diobati dangan banyak mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung zat besi seperti Hati, daging sapi,kuning telur, buah-buahan yang dikeringkan, kangkung, daun katuk, bayam,daun ubi jalar, daun singkong, buncis, kacang panjang.

Page 2: Hasil Dan Pembahasan

Kelebihan Hemoglobin akan menyebabkan terjadinya kekentalan darah jika kadarnya sekitar 18-19 gr/ml.yang dapat mengakibatkan stroke. Kadar hemoglobin dapat dipengaruhi olehtersedianya oksigen pada tempat tinggal, misalnya Hb meningkat pada orang yangtinggal di tempat yang tinggi dari permukaan laut. Selain itu, Hb juga dipengaruhioleh posisi pasien (berdiri, berbaring), variasi diurnal (tertinggi pagi hari)(detikhealt, 2011)

KESIMPULAN

Hemoglobin adalah suatu protein dalam sel darah merah yang mengantarkanoksigen dari paru-paru ke jaringan di seluruh tubuh dan mengambilkarbondioksida dari jaringan tersebut dibawa ke paru untuk dibuang ke udarabebas ( Evelyn, 2000 )Kadar hemoglobin yang kurang dari nilai normal menyebabkan terjadinya anemia.Dan kadar hemoglobin yang lebih dari nilai normal dapat menyebabkan kekentalan darah yang mengakibatkan strok.

SARAN

untuk mencegah kekurangan kadar hemoglobin maka perlu menjaga pola hidup sehat dengan istirahat yang cukup dan mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung zat besi.