harmonisasi hukum al-bai' dan perdagangan internasional di

21
LAPORAN HASIL PENELITIAN DISERTASI DOKTOR TAHUN ANGGARAN 2010 Judul : Harmonisasi Hukum Al-Bai’ dan CISG Di Bidang Kontrak Jual Beli Barang Peneliti :: Syaugi Dibiayai Oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementerian Pendidikan Nasional sesuai dengan Surat Perjanjian Penugasan Dalam Rangka Pelaksanaan Penugasan Penelitian Disertasi Doktor Tahun Anggaran 2010 Nomor : 492/SP2H/PP/DP2M/VI/2010, tanggal 11 Juni 2010. Universitas Brawijaya Malang 2010 BIDANG ILMU : HUKUM

Upload: phungdiep

Post on 12-Jan-2017

250 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

LAPORAN HASIL PENELITIAN DISERTASI DOKTOR

TAHUN ANGGARAN 2010

Judul : Harmonisasi Hukum Al-Bai’ dan CISG Di Bidang Kontrak Jual Beli Barang

Peneliti :::: Syaugi

Dibiayai Oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementerian Pendidikan Nasional sesuai dengan Surat Perjanjian Penugasan Dalam Rangka Pelaksanaan

Penugasan Penelitian Disertasi Doktor Tahun Anggaran 2010 Nomor : 492/SP2H/PP/DP2M/VI/2010, tanggal 11 Juni 2010.

Universitas Brawijaya Malang 2010

BIDANG ILMU : HUKUM

Page 2: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di
Page 3: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

RINGKASAN

SYAUGI, Program Doktor Ilmu Hukum Pascasarjana Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Brawijaya, Nopember 2010. Harmonisasi Hukum Al-Bai' dan Contracts for the International Sale of Goods (CISG) Di Bidang Kontrak Jual Beli Barang. Promotor : Thohir Luth, Ko-Promotor : Abdul Rachmad Budiono, Sukarmi.

Upaya harmonisasi hukum merupakan topik yang banyak dibicarakan para

sarjana hukum dan pelaku bisnis. Upaya harmonisasi hukum terhadap aturan-aturan substantif hukum perdagangan internasional dipandang cukup efisien untuk memungkinkan terhindarnya konflik di antara sistem-sistem hukum yang dianut oleh masing-masing negara. Tujuan utama harmonisasi hukum berupaya mencari keseragaman atau titik temu dari prinsip-prinsip yang bersifat fundamental dari berbagai sistem hukum yang ada (yang akan diharmonisasikan).

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan, mempelajari dan menganalisis serta menemukan konsep harmonisasi hukum al-bai' (jual beli) dan CISG di bidang kontrak jual beli barang. Teori yang dipergunakan untuk menganalisis dalam penelitian ini adalah Teori Maslahah Yang Berkeadilan sebagai Grand Theory, dan didukung oleh teori akad dan perjanjian sebagai Middle Range Theory serta teori harmonisasi hukum sebagai Applied Theory. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum normatif dengan pendekatan maslahah, pendekatan perundang-undangan, pendekatan filsafat hukum, pendekatan konseptual, pendekatan perbandingan hukum, pendekatan Hermeneutika hukum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Al-bai' tidak hanya sekedar obligatoir, tetapi juga sekaligus levering. Akad al-bai' tidak hanya cukup secara faktual, tetapi juga harus sah secara syar'i. Hukum kontrak syari'ah, termasuk akad al-bai' sangat ketat terhadap keabsahan suatu akad, khususnya yang berkaitan dengan objek akad. Larangan jual beli yang bendanya tidak ada dipahami dalam konteks objek tidak bisa dipastikan dapat diserahkan kepada pembeli. Objek akad terkait dengan tujuan akad. Suatu kontrak jual beli dinyatakan sempurna dan valid jika barang dan harga jual dilakukan pada saat terjadinya kontrak penjualan. Dalam kontrak jual beli, maka para pihak mempunyai kepemilikan penuh atas objek dan objek tersebut tidak ada sangkut pautnya dengan pihak ketiga. Kontrak jual beli barang dalam CISG tidak hanya sekedar obligatoir, tetapi juga sekaligus levering. CISG dalam mengatur kontrak semata-mata dilihat dari asas konsensualisme, sehingga ketiadaan barang pada saat kontrak jual beli tidak mempengaruhi keabsahan kontrak. CISG tidak mengatur tentang hubungan hukum antara sahnya akad dengan implikasinya. Kontrak jual beli dalam CISG di samping memerlukan persetujuan kedua belah pihak, juga memerlukan tindakan nyata. Dalam hal kejelasan harga, maka CISG kelihatannya menerapkan standar ganda, di mana di satu sisi mensyaratkan adanya kesepakatan mengenai harga untuk sahnya suatu kontrak, namun di sisi lain terbentuknya suatu kontrak secara sah tanpa adanya suatu harga yang ditetapkan (open price). Barang yang diperjualbelikan harus bebas dari setiap hak dan tuntutan pihak ketiga, kecuali pembeli setuju untuk menerima barang dengan tunduk kepada hak dan tuntutan tersebut.

Norma-norma hukum al-bai' jiika dikaitkan dengan hukum kontrak jual beli barang internasional, yaitu CISG, selain ditemukan persamaannya, ada juga perbedaanya. Persamaan dari kedua norma tersebut antara lain adanya pemindahan hak milik pada saat kontrak, adanya ketegasan jumlah dan harga pada saat kontrak, adanya hubungan kausalitas antara penawaran dan penerimaan, lebih mengutamakan tindakan nyata dalam penerimaan (kabul), penawaran dapat ditarik (khiyar ruju'), syarat tambahan dalam kontrak, dan adanya perlindungan hukum yang

Page 4: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

seimbang antara para pihak (penjual dan pembeli). Sedang perbedaannya antara lain tentang keabsahan kontrak khususnya yang terkait dengan kehalalan barang, akibat yang ditimbulkan dari penggunaan barang, keberadaan objek pada waktu akad, adanya ketentuan bunga, kontrak yang melibatkan pihak ketiga, dan bolehnya ketidaktegasan harga dalam kontrak. Perbedaan-perbedaan yang ada di dalam norma al-bai' dan norma CISG perlu diharmonisasikan agar tidak menimbulkan problem hukum (syari') antara kedua norma tersebut. Adapun metode harmonisasi hukum yang dilakukan adalah melalui harmonisasi ketentuan substantif, yakni dengan menyeragamkan norma-norma substantif dari hukum kontrak yang terdapat dalam al-bai' dan CISG.

Sejalan dengan adanya upaya pembaruan hukum kontrak, perlu juga mengakomodasi hukum kontrak syari’ah dalam rangka memberi warna hukum perjanjian Indonesia, khususnya tentang jual beli dikaitkan dengan perdagangan internasional. Beberapa hal yang perlu dipertimbangkan dalam hukum kontrak syari’ah untuk diakomodasi sebagai upaya positivisasi hukum Islam dalam rangka pembaruan hukum perjanjian Indonesia adalah: (1) al-bai' dalam hukum Islam tidak hanya menganut prinsip konsensual, tetapi juga prinsip riil; (2) kontrak syari’ah menekankan aspek tujuan akad (causa) berkaitan dengan objek akad; (3) kontrak syari’ah memberikan perlindungan yang berimbang kepada kedua belah pihak dalam akad jual beli; (4) kontrak syari’ah sekalipun berangkat dari ajaran Islam, namum norma-norma hukum yang mengatur di dalamnya bersumber pada ajaran Islam yang berkaitan dengan muamalat, di mana secara prinsip aturan-aturannya bersifat terbuka, tidak seperti ajaran Islam di bidang ibadah yang aturan-aturannya tertutup, dapat mengakomodasi norma-norma baru sepanjang tidak bertentangan dengan prinsip syari’ah.

Page 5: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

SUMMARY SYAUGI, Post Graduate of Law - Faculty of Law Brawijaya University, November 2010. Harmonization of Law of Al-Bai’ and CISG in the Contract of Selling and Buying, Promoter: Thohir Luth, Vice Promoter: Abdul Rachman Budiono, Sukarmi.

The means of law harmonization is a very popular topic discussed by law scholars and business practitioners. The means of law harmonization through the substantive rules of the law of international trading is regarded efficient to prevent conflicts among systems of law which are subscribed by each country. The main goal of law harmonization is to look for homogeneity from fundamental principles through all of systems of law available (which will be harmonized).

This research is aimed to describe, learn, analyze and find the concept of al-bai’ (selling and buying) law and CISG in the contract of selling and buying things. Theory administered to analyze this observation is the Theory of Fair Mashlahah as the Grand Theory, and supported by Theory of Covenant and Treaty as the Middle Range Theory and also Theory of Law Harmonization as the Applied Theory. Method administered in this research is the research of normative law with mashlahah approach, legislation approach, philosophy of law approach, conceptual approach, comparison of law approach, and hermeneutics of law approach.

The result of the research shows that al-bai’ is not only an obligatoir, but also a levering. The covenant of al-bai’ is not only enough by factuality, but also it should be acceptable according to syar’i. The law of syari’ah contract, including al-bai’ covenant is really tight through the validity of a covenant, especially relating to the object of covenant. The ban of selling and buying whose things cannot be understood in the context of object cannot be given to the buyers. The object of covenant is related to the goal of covenant. A contract of selling and buying can be regarded as valid and perfect if the things and the price of selling are done through the contract of selling. In the contract of selling and buying, all sides have full ownership through the object and the object does not have any business with the third side.

The contract of selling and buying things in CISG is not only an obligatoir, but also a levering. CISG in arranging the contract is viewed from the principle of consensus so that the absence of the things will not affect the validity of the contract. CISG does not arrange the relationship of law between the validity of a covenant and its implications. The contract of selling and buying in CISG, instead of requiring an agreement between two sides, requires real actions. In a matter of price clarity, CISG applies double standard, where one side requires an agreement about price to make a contract valid, and one other side requires a valid contract without any open price. The things being sold and bought must be free of rights and demand of the third side, expect the buyer who agrees to receive the things and complies to the rights and demands. The law norms of al-bai’ if it is related to the law of international selling and buying contract, which is CISG, besides having been found the similarity, also have differences. The similarity between the two norms is that there are a displacement of ownership in the contract, a firmness of amount and price through the contract, a causal relationship between offer and demand; it prioritizes true actions in the acceptance (kabul), the offer can be withdrawn (khiyar ruju’), additional prerequisites in the contract, and there is also a balance legal protection between the sides (sellers and buyers). The differences are about the validity of the contract especially related to the halal of things, the cause resulted from the use of the things, the availability of object in the covenant, a contract including the third side, the rules of interest, and the

Page 6: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

allowance of price indecision in the contract. The differences in the norm of al-bai’ and CISG norms should be harmonized so that it will not cause problems of law (syari’) between the two norms. Method of law harmonization that should be done is by harmonizing the substantive rules, which is by uniforming substantive norms from the law of contract in al-bai’ and CISG.

Along with the means of reformation of law contract, it is needed to accommodate the law of syari’ah contract in a matter of giving colors to the Indonesia law treaty, especially regarding to selling and buying related to the international trading. Some things that should be considered in the law of syari’ah contract to be accommodated as a means of Islamic law positivistic through the reformation of Indonesia law treaty are: (1) al-bai’ in Islamic law does not only apply the principle of consensus, but also principle of reality; (2) syari’ah contract emphasizes the aspect of covenant goal (cause) related to the object of covenant; (3) syari’ah contract gives a balance protection to both sides in the covenant of selling and buying; (4) syari’ah contract starts from Islamic study, but the law norms arranging it sources from Islamic study relating to muamalat, where according to its principles, the rules are open, and they are different from Islamic study in a matter of praying which rules are closed, it can accommodate the new norms as far as it is not against the syari’ah principles.

Page 7: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

DAFTAR PUSTAKA

BUKU TEKS KITAB FIKIH (HUKUM ISLAM) Abdurrahman al-Jaziri, Kitab al Fiqh ‗Ala Madzahahibil Arba‘ah, Beirut:Dar al-Fikr),

Jilid 2. Al-Hanafi, lil Imam a'la ad-Din Abi Bakr bin Mas'ud al-Kasani, Badai'u al-Shana'i Fi at-

Tartibi as-Syaro'i, Beirut: Dar Ehia al-Tourath al-Arabi, 2000. al-Hamd ,Abdul Qadir Syaibah, Fiqhul Islam:Syarah Bulughul Maram, terjemahan, Muhammad Iqbal, Jakarta:Darul Haq, 2005, Jilid 5.

Al-Maliki, lil Imam Sayyidi Muhammad bin Abdul Baqi bin Yusuf az-Zurqony al-Mishri

al-Azhari, Syarah az-Zurqony 'ala Muwattha' Imam Malik, Beirut: Dar Ehia al-Tourath al-Arabi, 2000.

Al-Maqdisy, Abi Muhammad 'Abdullah bin Ahmad bin Muhammad Ibn –Qudamah, Al-

Kafi fi al-fiqh 'alᾱ mazhabi al-imᾱm al-mubajjala Ahmad bin Hanbal, Beirut:Dar al-Kitab al-'Rabiy, t.th.

An-Nawawi, Lil Imam Abi Zakaria Muhyi ad-Din bin Sharf, Kitab al-Majmu', Syarah al-

Muhajjab Li as-Syairoji, li Tahqiq Muhammad Najib al-Mufi'i, Beirut: Dar Ehia al-Tourath al-Arabi, 2001.

Al-Qardᾱgi, Ali Muhyἶ ad-Dἶn Ali, Mabda ar-Ridᾱ Fἶ al-Uqῡd Dirᾱsah Muqᾱranah Fἶ al-

Fiqh al-Islamἶ wa al-Qanῡn al-Madᾱni (ar-Rumᾱni wa al-Faransi wa al-Injilἶjiy wa al-Mishriy wa al-'Irᾱqy), Beirut: Dᾱr- al-Basyᾱir al-Islᾱmiyyati, 1985, Jilid I. Ass-Syathibi, Li Abi Ishaq, Al-Muwᾱfaqat Fi al-Uṣῡl asy-Syari'ah, Beirut: Dar al-Kutub al-'Alamiyah, 2003.

Al-Buti, Muhammad Taufiq Ramadhan, Al-Buyῡ' al-Syai'ah Wa Aṡar Dawabit al-Mabi'

'ala Syar'iyyatihi, Beirut: Dar- al Fikr al-Mu'ashir, t.th. Ayyub, Fadhilah asy-Syaikh Hasan, Fiqh al-Mu'ᾱmalat al-Mᾱliyati Fἶ al Islᾱm, t.tp: Dar

as-salam, t.th. Al-Ramli, Syamsud ad-Din Muhammad Abi al-Abbas Ahmad bin Hamzah Ibn Syihab

ad-Din, Nihayah al-Muhtaj Ila Syarh al-Minhaj Fi al-Fiqh 'Ala Mazhabi al-Imᾱm asy-Syafi'i Radiyallah 'Anhu, Beirut: Dar al-Kutub al-'Alamiyah, 2002.

Asy-Syafi'i, Lil Imam Muhammad bin Idris, Al-Um, t.tp: Dal al-Wafa, t.th. ‗Azam, Abd al-Aziz Muhammad, Qawã‘id Fiqhiyyah Dirãsah Minhajiah Tathbiqiyah

Syamilah, Cairo:Maktab al-Risãlah ad-Dauliyah ath-Thiba‘ah wa al-Kombyuter, 1988.

Az-Zuhaili, Wahbah, Al-Fiqh al-Islᾱmiy wa Adillatuhu, Damsyik: Dar- al-Fikr, 2006. Az-Zarqa, Ahmad Mustafa, al-Fiqh al-Islᾱm fi Ṡaubihi al-Jadἶd, Damaskus:Mathabi‘

Alifba al-Adib, 1967-1968.

Page 8: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Al-Asykar, Muhammad Sulaiman 'Abdullah, Al-Mujalla Fi al-Fiqh al-Hanbaliy, Jeddah:

Dar al-Basyir, 1998. Bin Taimiyah, Li Syaikh al-Islam Taqiyyuddin Ahmad, Majmu'ah al-Fatawa, Beirut:

Dar al-Wafa, 1999. Ibn Rusd, Bidayah al-Mujtahid wa an-Nihayah al-Muqtashid, Tahqiq oleh :Ali

Muhammad dan Adil Ahmad, Beirut: Dar al-Kitab al-Alamiyah, 1996. Ibn Qudamah, al-Mughni, Li Tahqiq Abdullah Abdul Muhsin at-Turky dan Abdul Fatah

Muhammad al-Halu, Saudi: Dar- Alimul Kutub, 1999. Khalaf, Abdul Wahab, Ilmu Uṣul Fiqh,Bandung: Gema Risalah Press, 1996. Muhammad as-Syarbini as-Syafi‘i , Mugnil Muhtaj, Beirut: Dar Ehia al-Tourath al-

Arabi, 2001. Syubair, Muhammad Usman, Al Mu‘ᾱmalatul Mᾱliyah al Mu‘ashiroh fil Fiqhil Islamy,

Yordania: Darun Nafais Lin Nasyri wat Tauzi, 2007. Syalthout, Mahmud, al-Islᾱm Aqidah wa al-Syari‘ah, Dar al-Qalam, 1966. Zahrah, Muhammad Abu, Uṣul al-Fiqh, Cairo: Dar al-Fikr al-Arab, 1958. HUKUM/ILMU HUKUM/BIDANG LAINNYA Abd. Salam Arief, Ushul Fiqh Dalam Kajian Bisnis Kontemporer, dalam Ainurrofiq

(ed.), "Mazhab" Jogja Menggagas Paradigma Ushul Fiqh Kontemporer, Djogjakarta: Ar-ruzz Press, 2002.

Abdul Ghofur Anshori, Gadai Syari'ah di Indonesia Konsep, Implementasi Dan

Institusionalisasi, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press, 2006. ---------------------------, Hukum Perjanjian Islam Di Indonesia (Konsep, Regulasi, Dan

Implementasi), (Yogyakarta:Gadjah Mada University Press, 2010) ---------------------------, Peradilan Agama di Indonesia Pasca Undang-undang N0.3

Tahun 2006 (Sejarah, Kedudukan dan Kewenangan), Yogyakarta:UII Press, 2007.

Abdul Halim, Peradilan Agama Dalam Politik Hukum di Indonesia dari Konservatif

menuju Konfigurasi Demokrasi-Responsif, Jakarta:RajaGrafindo Persada, 2000.

Abdul Manan, Reformasi Hukum Islam di Indonesia, Jakarta: PT RajaGrafindo

Persada, 2006. ----------------, Aspek-Aspek Pengubah Hukum, Jakarta:RajaGrafiondo Persada,2006. Abdul Rachmad Budiono, Peradilan Agama dan Hukum Islam di Indonesia,

Malang:Bayumedia, 2003.

Page 9: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Abdul Wahab Khalaf, Ilmu Ushul Fiqh, diterjemahkan oleh Masdar Helmy,

Bandung:Gema Risalah Press,1996. Adi Sulistiyono, Reformasi Hukum Ekonomi Indonesia, Surakarta: LPP dan UNS

Press, 2007. Djazuli, Kaidah-Kaidah Fikih Kaidah-Kaidah Hukum Islam dalam Menyelesaikan

Masalah-masalah yang Praktis, Jakarta:Kencana Prenada Media Group, 2006. Djazuli, "Beberapa Aspek Pengembangan Hukum Islam di Indonesia", dalam Eddi

Rudiana Arief, dkk, dalam Hukum Islam di Indonesia Pemikiran dan Praktek, Bandung:Remaja Rosdakarya,1994.

Ade Maman Suherman, Pengantar Perbandingan Sistem Hukum, Jakarta: PT.

RajaGrafindo Persada. ------------------------------------, Aspek Hukum Dalam Ekonomi Global, Bogor:Ghalia

Indonesia, 2005. Afzalur Rahman, Doktrin Ekonomi Islam, Jilid. 4, terj. Soeroso, Nastangin Doktrin

Ekonomi Islam:PT.Dana Bhakti Wakaf, Yogyakarta. Agus Yudha Hernoko, Hukum Perjanjian Asas Proporsionalitas Dalam Kontrak

Komersial, Yogyakarta: Laksbang Mediatama, 2008. Ahmadi Hasan, Adat Badamai Interaksi Hukum Islam dan Hukum Adat pada

Masyarakat Banjar, Banjarmasin:Antasari Press, 2007. Akhmadi Miru dan Sakka Pati, Hukum Perikatan Penjelasan Makna Pasal 1233

sampai 1456 BW, Jakarta:Rajawali Pers, 2009. Rahmat Rosyadi dan Rais Ahmad, Formalisasi Syariat Islam dalam Perspektif Tata

Hukum Indonesia, Bogor:Ghalia Indonesia, 2006. Rahman I Doi, Penjelasan Lengkap Hukum-Hukum Allah (Syari'ah), terjemahan oleh

Zainuddin dan Rusydi Sulaiman, Jakarta:PT RajaGrafindo Persada, 2002. Arif Hoetoro, Ekonomi Islam Pengantar Analisis Kesejarahan dan Metodologi,

Malang: Bayumedia Publishing, 2007. Ahmad Kamil dan M. Fauzan, Kaidah-Kaidah Hukum Yurisprudensi, Jakarta:

Kencana, 2008. Adiwarman Karim, Ekonomi Mikro Islami, Jakarta: RajaGrafindo Persada, 2007. Ahmad Azhar Basyir, Asas-Asas Hukum Muamalat (Hukum Perdata

Islam),Yogyakarta: UII Press Yogyakarta, 2000. Ahmad Syafi‘i Maarif, Islam dan Politik : Teori Belah Bambu Masa Demokrasi

Terpimpin (1959-1965), Jakarta:Gema Insani Press, 1996.

Page 10: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Al-Haritsi, Jaribah bin Ahmad, Fikih Ekonomi Umar bin Khathab, terjemahan, Asmuni

Solihan Zamakhsyari, Jakarta: Khalifa, 2006. Ali Imron, Perubahan Keadaan dan Fungsi Iktikad Baik Dalam Pelaksanaan

Perjanjian, Malang:Bayumedia, 2008. Amak F.Z., Proses Undang-undang Perkawinan, Bandung: Al-Ma‘arif, 1976. Amir Mu‘allim dan Yusdani, Konfigurasi Pemikiran Hukum Islam, Yogyakarta: UII

Press, 2001. Amir Syarifuddin, Meretas Kebekuan Ijtihad Isu-Isu Penting Hukum Islam

Kontemporer Di Indonesia, Jakarta: Ciputat Press, 2022. ----------------------, Garis-Garis Besar Fiqh, Bogor:Kencana,2003. Anis Ibrahim, Legislasi Dan Demokrasi Interaksi Dan Konfigurasi Politik Hukum

Dalam Pembentukan Hukum Di Daerah, Malang: In-TRANS Publishing, 2008. Qadri Azizy, Eklektisisme Hukum Nasional Kompetisi Antara Hukum Islam dan

Hukum Umum, Yogyakarta: Gama Media, 2002. Asis Safioedin, Beberapa Hal Tentang Burgerlyk Wetboek, Bandung:Alumni, 1977. Asjmuni Abdurrahman, Manhaj Tarjih Muhammadiyah, Yogyakarta: Pustaka Pelajar,

2007. Asjmuni A Rahman, Qa'idah-qa'idah Fikih, Jakarta: Bulan Bintang, 1975. Asafri Jaya Bakri, Konsep Maqashid Syai‘ah Menurut al-Syatibi, Jakarta: Raja

Grafindo Rosada, 1996. Asis Safioedin, Beberapa Hal Tentang Burgerlyk Wetboek, Bandung:Alumni, 1977. Bachsan Mustafa, Sistem Hukum Indonesia Terpadu, Bandung; Citra Aditya Bakti,

2003. Bambang Sunggono, Metodologi Penelitian Hukum, Jakarta: PT. RajaGrafindo

Persada, 2003. Bruno Zeller, CISG and the Unification of International Trade Law, New York: Taylor

and Francis e-Library, 2008. Burhanuddin S, Hukum Kontrak Syariah, Yogyakarta: BPFE, 2009. Carlo Alfonso Nallino, dkk, Fikih Islam Dan Hukum Romawi Refleksi atas Pengaruh

Hukum lama terhadap hukum Baru, editor, Muhammad hamidullah, dkk, Yogyakarta:Gama Media,2003.

Chairuman Pasaribu dan Suhrawardi K. Lubis, Hukum Perjanjian Dalam Islam,

Jakarta:Sinar Grafika, 2004.

Page 11: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

CFG Sunaryati Hartono (ed.), Business and the Legal Profession in an Age of

Computerization and Globalization, Bandung: Alumni, 2000. Cik Basir, Penyelesaian Sengketa Perbankan Syari‘ah Di Pengadilan Agama &

Mahkamah Syar‘iyyah, Jakarta, Kencana, 2009. Daniel S. Lev, Hukum dan Politik Di Indonesia : Kesinambungan dan Perubahan,

Jakarta:LP3ES, 1990. Daud Rasyid, Islam dalam Berbagai Dimensi, Jakarta:Gema Insani Press, 1998. Dawam Rahardjo, Eksiklopedi Al-Qur'an Tafsir Sosial Berdasarkan Konsep-konsep

Kunci, Jakarta: Paramadina, 2002. Deliar Noer, Gerakan Modern Islam di Indonesia 1900-1942, Jakarta:LP3ES, 1988. Elsi Kartika Sari dan Advendi Simangunsong, Hukum dalam Ekonomi, Jakarta:

PT.Gramedia Widiasarana Indonesia, 2005. Euis Amalia, Keadilan Distributif Dalam Ekonomi Islam Penguatan Peran LKM dan

UKM di Indonesia, Jakarta: RajaGrafindo Persada, 2009. Etty Susilowati, Kontrak Alih Teknologi Pada Industri Manufaktur, Yogyakarta: Genta

Press, 2007. Elsi Kartika Sari dan Advendi Simangunsong, Hukum dalam Ekonomi, Jakarta: PT.

Gramedia Widiasarana Indonesia, 2005. Erfaniah Zuhriah, Peradilan Agama Di Indonesia dalam Rentang Sejarah dan Pasang

Surut, Malang:UIN-Malang Press, 2008. Fathurrahman Djamil, Metode Ijtihad Majelis Tarjih Muhammadiyah, Jakarta :Logos,

1995. ----------------------------, ―Hukum Perjanjian Syari‘ah‖, dalam Kompilasi Hukum

Perikatan oleh Mariam Darus Badzrulzaman, et.al., Bandung: Citra Aditya Bakti, 2001.

Fazlur Rahman, Islam, Bandung:Pustaka,1984. Fuad Mahsun, Hukum Islam Indonesia: dari nalar Partisipatoris Hingga

Emansipatoris, Yogyakarta: LKiS, 2005. Fuad Zein, Aplikasi Ushul Fiqh Dalam Mengkaji Keuangan Kontemporer, dalam

dalam Ainurrofiq (ed.), "Mazhab" Jogja Menggagas Paradigma Ushul Fiqh Kontemporer, Djogjakarta: Ar-ruzz Press, 2002.

Gemala Dewi, et.al., Hukum Perikatan Islam di Indonesia, Jakarta: Kencana, 2007. --------------------------, Aspek-aspek Hukum dalam Perbankan dan Perasuransian

Syari‘ah di Indonesia, Jakarta:Kencana Media Group, 2006.

Page 12: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Ghufron A Mas‘adi, Fiqh Mu‘amalah Kontekstual, Jakarta: RajaGrafindo Persada,

2002. Gabriel Moens and Peter Gillies, International Trade and Business: Law, Policy and

Ethics, Sidney: Cavendish Publishing (Australia) Pty Limited, 1998. Gunawan Widjaya, Memahami Prinsip Keterbukaan (Aanvullend Recht) dalam Hukum

Perdata, Jakarta:PT. RajaGrafindo Persada, 2006. Gunawan Widjaja dan Kartini Muljadi, Jual Beli, Jakarta: PT RajaGrafindo Persada,

2003. Gunawan Widjaya dan Kartini Muljadi, Kebendaan Pada Umumnya, Jakarta:

Kencana, 2003. Gunawan Widjaya dan Kartini Muljadi, Perikatan Yang Lahir dari Perjanjian, PT

RajaGrafindo Persada, 2004. Gunawan Widjaja dan Kartini Muljadi, Kedudukan Berkuasa dan hak Milik (dalam

Sudut Pandang KUH Perdata), Jakarta:Prenada Media, 2005.. Gunawan Widjaja dan Ahmad Yani, Transasksi Bisnis Internasional (Ekspor Impor &

Imbal Beli), Jakarta:RajaGrafindo Persada, 2003. H M Treasury, The Development of Islamic Finance in the UK: the Government‘s

Perpfevctive, London, 2008. Hamzah Ya‘kuf, Etika Islam, Bandung:CV. Diponegoro, 1996. Hatta, Perdagangan Internasional Dalam Sistem GATT Dan WTO Aspek-Aspek

Hukum Dan Non Hukum, Bandung: Refika Aditama, 2006. H.A Jazuli, Ilmu Fiqh Penggalian, Perkembangan, dan Penerapan Hukum Islam,

Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2006. ------------, Kaidah-Kaidah Fikih, Jakarta:Prenada Media, 2006. Hendi Suhendi, Fiqh Muamalah, Jakarta: PT RajaGrafindo Persada, 2007. Hirsanuddin, Hukum Perbankan Syari'ah Di Indonesia Pembiayaan Bisnis Dengan

Prinsip Kemitraan, Yogyakarta, Genta Press, 2008). Huala Adolf, Dasar-Dasar Hukum Kontrak Internasional, Bandung: PT. Refika

Aditama, 2008. -----------------, Hukum Perdagangan International Prinsip-Prinsip dan Konsepsi Dasar,

Jakarta: Pt. RajaGrafindo Persada, 2006. Husnul Khatimah, Penerapan Syari'ah pada Sistem Aplikasi Syari'ah Zaman Nabi,

Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2007.

Page 13: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Ibnu Rochman, Hukum Islam Dalam Persfektif Filsafat, Yogyakarta: Philosophy

Press, 2001. Idri dan Titik Triwulan Tutik, Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam, Jakarta: Lintas Pustaka,

2008. Iwan Triyuwono Perspektif, Metodologi, dan Teori Akuntansi Syari'ah, Jakarta:

RajaGrafindo Persada, 2006. J.A Pointer, Penemuan Hukum, terjemahan B. Arief Sidharta, Bandung: Jendela Mas

Pustaka, 2008. J.J.H. Bruggink, Refleksi Tentang Hukum, terjemahan. Arief Sidharta, Bandung:Citra

Adiya Bakti, 1996. J.H. Niewenhuis, Pokok-Pokok Hukum Perikatan, terjemahan, Djasadin Saragih,

Surabaya, 1985. Jajim Hamidi, Hermenutika Hukum Teori Penemuan Hukum Baru dengan Interpretasi

Teks, Yogyakarta: UII-Press, 2005. Jazuni, Legislasi Hukum Islam Di Indonesia, Bandung: PT. Citra Daditya Bakti, 2005. Jimly Asshiddiqie, Konstitusi Ekonomi, Jakarta:Kompas, 2010. Johannes Ibrahim, Pengimpasan Pinjaman (Konpensasi) Dan Asas Kebebasan

Berkontrak Dalam Perjanjian Kredit Bank, Bandung:CV. Utomo, 2003. John Gilissen dan Frits Gorle, Sejarah Hukum Suatu Pengantar, Bandung: PT.Rafika

Aditama, 2007. Johnny Ibrahim, Teori Dan Metodologi Penelitian Hukum Normatif, Malang:

Bayumedia Publishing, 2006. Joseph Schacht, An Introduction to Islamic Law, London:Oxford University Press,

1971. ---------------------, Pengantar Hukum Islam, terj. Joko Supomo, Yogyakarta: Islamika,

2003. J. Rawls, A Theory of Justice, New York: Oxford University Press Inc., 1973. J.N.D Andrson, Hukum Islam Di Dunia Modern, terjemahan, Machnun Husein,

Surabaya:Amarpress, 1991. Juhaya S Praja, Filsafat Hukum Islam, Bandung: Pusat Penerbitan Universitas Islam

Bandung, 1995. Kusnu Goesniadhie, Harmonisasi Hukum Dalam Perspektif Perundang-undangan (lex

Spesialis Suatu Masalah), Suarabaya: JP Bokks, 2006. Liek Wilardjo, Ilmu dan Teknologi, bunga rampai, Yogyakarta:Universitas Sanata

Dharma,1996

Page 14: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Manuel G. Velasque, Etika Bisnis Konsep dan Kasus, diterjemahkan, Ana

Purwaningsih, dkk, Yogyakarta:ANDI, 2005. M.Ali Yafie, dkk, Fikih Perdagangan Bebas, Jakarta: Teraju, 2003. Mariam Darus Badrulzaman, Aneka Hukum Bisnis, Bandung: Alumni, 1994. ----------------------------------, Kompilasi Hukum Perikatan, Bandung:Citra Aditya Bakti,

2001. M. Arifin Hamid, Hukum Ekonomi Islam (Ekonomi Syariah) Di Indonesia Aplikasi dan

Prosfektifnya, Bogor: Ghalia Indonesia, 2007. MacPherson, The Rice and Fall of Economic Justice, t.tp: Oxford, 1985. Melda Kamil Ariadno, Hukum Internasional Hukum Yang Hidup, Jakarta: Diadit Media,

2007. Marvyn K. Lewis dan Latifa M. Algaoud, Perbankan Syariah Prinsip, Praktik, dan

Prospek, diterjemahkan oleh, Burhan Subrata, Jakarta:PT. Serambi Ilmu Semesta, 2007.

Mohammad Hasyim Kamali, Islamic Commercial Law An Analysis of Futures and

Options, Kuala Lumpur: Ilmiah Publishers, 2002. Moh. Mahfud MD, Perdebatan Hukum Tata Negara Pasca Amandemen Konstitusi,

Jakarta: LP3ES, 2007. Mochtar Kusumaatmadja, Hukum, Masyarakat dan Pembinaan Hukum Nasional:

Suatu Uraian tentang Landasan Pokok Pikiran, Pola dan Mekanisme Pembaharuan Hukum di Indonesia, Bandung:Lembaga Penelitian Hukum dan Kriminologi FH Unpad, 1976.

Mochtar Kusumaatmadja dan B. Arief Sidharta, Ilmu Hukum: Suatu Pengenalan

Pertama Ruang Lingkup Berlakunya Ilmu Hukum, Buku I Bandung:Alumni, 2000.

M. Rusli Karim, Berbagai Aspek Ekonomi Islam, Yogyakarta, Tiara Wacana Yogya,

1992. M. Rusli Keraf, Etika Bisnis, Yogyakarta: Kanisius, 1993. M. Hasbi Umar, Nalar Fikih Kontemporer, Jakarta: Gaung Persada Press, 2007. Muhammad Amin Suma, Himpunan Undang-Undang Perdata Islam dan Peraturan

Pelaksanaan Lainnya Di Negara Hukum Indonesia, Jakarta:RajaGrafindo Persada, 2004.

----------------------------------, Hukum Keluarga Islam di Dunia Islam,

Jakarta:RajaGrafindo Persada, 2004. Muhammad Ismail Yusanto, dan M. Karebat Widjajakusuma, Menggagas Bisnis

Islami, Jakarta: GIP, 2002.

Page 15: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Muhammad Abdul Mannan, Ekonomi Islam : teori dan praktik (dasar-dasar ekonomi

Islam), terj. M. Nastangin, Yogyakarta: Dana Bhakti Wakaf, 1993. Muhammad Muslehuddin, Filsafat Hukum Islam dan Pemikiran Orientalis, terjemahan,

Yudian Wahyudi Asmin, Yogyakarta: Tiara Wacana, 1999. Muhammad, Model-Model Akad Pembiayaan Di bank Syariah (Panduan Teknis

Pembuatan Pada Bank Syari'ah), Yogyakarta:UII Press, 2009. ---------------, Aspek Hukum dan Muamalat, Jakarta: Kencana, 2007. M. Umer Chapra, The Future of Economics:An Islamic Perspektif Landscape Baru

Perekonomian Masa Depan, terjemahan, Amdian, dkk, Jakarta: Shari‘ah Economics and Banking Institute, 2001.

Muhyar Fanani, Membumikan Hukum Langit Nasionalisasi Hukum Islam dan

Islamisasi Hukum Nasional Pasca Reformasi,Yogyakarta:Tiara Wacana, 2008. Mubyarto, Sistem dan Moral Ekonomi Indonesia, LP3ES: Jakarta, 1998. Mohammad Atho Mudzhar, Fatwa-Fatwa Majelis Ulama Indonesia Sebuah Studi

tentang Pemikiran Hukum Islam di Indonesia 1975 – 1988, Jakarta, INIS, 1993. Muhammad Hamidullah, dkk, Fikih Islam Dan Hukum Romawi Refleksi atas Pengaruh

Hukum lama terhadap hukum Baru, Yogyakarta:Gama Media,2003. Muhammad Djumhana, Asas-Asas Hukum Perbankan Indonesia, Bandung:Citra

Aditya Bakti, 2009. Muhammad Daud Ali, Hukum Islam Pengantar Ilmu Hukum dan Tata Hukum Islam di

Indonesia, Jakarta:RajaGrafindo Persada, 1989. --------------------------, Hukum Islam Dan Peradilan Agama (Kumpulan Tulisan),

Jakarta, RajaGrafindo Persada, 2002. Muhammad Djakfar, Etika Bisnis Islam Tataran Teoritis dan Praktis, Malang:UIN

Press, 2009. Munir Fuady, Hukum Kontrak (Dari Sudut Pandang Hukum Bisnis), Bandung: PT.Citra

Aditya Bakti, 2007. ---------------, Perbandingan Hukum Perdata, Bandung:Citra Aditya Banti, 2005.

M. Yatimin Abdullah, Pengantar Studi Etika, Jakarta:RajaGrafindo Persada, 2006.

Nasution, Mustafa Edwin, Pengenalan Eksklusif Ekonomi Islam, Jakarta: Kencana, 2007.

Neil Lucas, Law of Contract, second edition, London: Blackstone Press Limited, 1996.

Norman Anderson, Law Reform in the Muslim World, Cambridge, The University Printing House, 1976.

Panggabean, Samsu Rizal dan Taufik Adnan Amal, Politik Syariat Islam Dari

Indonesia hingga Nigeria, Jakarta:Pustaka Alvabet, 2004.

Page 16: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Peter Stone, EU Private International Law Harmonization of Laws, UK: Edward Elgar

Pbulishing, Inc., 2006. Philip K. Hitti, Islam a Way of Life, Minneapolis:University of Minnesota Press, 1971.

Pound, Roscoe, An Intoduction to the Philosophy of Law, New Heaven:Yale University Press, 19954

. Pusat Pengkajian dan Pengembangan Ekonomi Islam (P3EI) Universitas Islam

Indonesia Yogyakarta, Ekonomi Islam, Jakarta: PT.RajaGrafindo Persada, 2008.

Ratna Lukito, Pergumulan Antara Hukum Islam dan Adat di Indonesia, Jakarta: INIS,

1998. Richard A. Posner, The Economics of Justice, Harvard University Press, Cambridge,

1981. Rifyal Ka‘bah, Hukum Islam di Indonesia, Jakarta:Universitas Indonesia, 1999. Romli Atmasasmita, Pengantar Hukum Kejahatan Bisnis, Jakarta:Kencana, 2003. Ronald A. Anderson, et.al., Business Law Principles and Cases, Ohio: South Western

Publishing CO, 1971. Robert N. Corley & Robert, William J, Principles of Business law, London: Printice-

Hall International-Inc, 1971. Roy Goode, et.al, Transnational Commercial Law International Text, Cases, and

Materials, 2007, New York, Oxfotd University Press Inc. ----------------------, Transnational Commercial Law International International

Instruments And Commentary,2004, New York, Oxfotd University Press Inc. R. Subekti, dan R. Tjiptrosudibjo, Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, 1995,

Jakarta, PT. Pradnya Paramita. R. Subekti, Aneka Perjanjian, Bandung, Citra Aditya Bakti, 1995. -------------, Aspek-Aspek Hukum Perikatan Nasional, Bandung:Citra Aditya Bakti,

1992. Said Sa'ad Marthon, Ekonomi Islam: Di Tengah Krisis Ekonomi Global, Jakarta: Zikrul

Hakim, 2004. Saidus Syahar, Asas-asas Hukum Islam (Himpunan Kuliah), Bandung, Alumni, 1979.

Salim HS, Pengantar Hukum Perdata Tertulis (BW), Jakarta: Sinar Grafika, 2003.

---------------, Perkembangan Hukum Kontrak Innominaat Di Indonesia, Jakarta: Sinar

Grafika, 2008. Satjipto Rahardjo, Ilmu Hukum, Bandung:Citra Aditya Bakti, 2006. Setianingsih Suwardi, Pengantar Hukum Organisasi,Jakarta:UI Press, 2004.

Page 17: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Shihab, M. Quraish, Tafsir Al-Misbah Pesan, Kesan dan Keserasian Al-Qur'an,

Jakarta:Lentera Hati, 2002. Soetandyo Wignyosoebroto, Kumpulan Perkuliahan dalam Mata kuliah Penulisan

Disertasi Program Doktor Ilmu Hukum Departemen Pendidikan Nasional Iniversitas Diponegoro Semarang, 2000.

Soedjono Dirdjosiswono, Pengantar Hukum Dagang Internasional, Jakarta: Refika

Aditama, 2006. Soerjono Soekanto, Pengantar Penelitian Hukum, Jakarta: UI. Press, 1986. Sony Keraf, Etika Bisnis, Yogyakarta: Kanisius, 1993. Sofyan Hasan, Hukum Islam Bekal Pengantar Ilmu Hukum Dan tata Hukum Islam Di

Indonesia, Jakarta: Literata Lintas Media, 2004. Sri Redjeki Hartono, Hukum Ekonomi Indonesia, Malang: Bayumedia Publishing,

2007. Suhrawardi K Lubis, Hukum Ekonomi Islam, Jakarta: Sinar Grafika, 2000. Sudargo Gautama, Hukum Dagang Internasional, Bandung:Alumni, 2004. Surojo Wignyodipuro, Pengantar dan Asas-Asas Hukum Adat, Bandung, Alumni,

1973. Sutan Remy Sjahdeini, Kebebasan Berkontrak dan Perlindungan Yang Seimbang

Bagi para Pihak Dalam Perjanjian Kredit Bank Indonesia, Jakarta:Pustaka Utama Grafiti, 2009.

--------------------------------, Perbankan Islam Dan Kedudukannya dalam Tata Hukum

Perbankan Indonesia, Jakarta:Pustaka Utama Grafiti, 1999. Syamsul Anwar, Pengembangan Metode Penelitian Hukum Islam, dalam Ainurrofiq

(ed.), "Mazhab" Jogja Menggagas Paradigma Ushul Fiqh Kontemporer, Djogjakarta: Ar-ruzz Press, 2002.

----------------------, Hukum Perjanjian Syari'ah Studi tentang Teori Akad dalam Fikih

Muamalat, Jakarta: Rajawali Press, 2007. ----------------------, Studi Hukum Islam Kontemporer, Yogyakarta:Cakrawala, 2006. Taryana Soenandar, Prinsip-Prinsip UNIDROIT Sebagai Sumber Hukum Kontrak dan

Penyelesaian Bisnis Internasional, Jakarta: Sinar Grafika, 2004. Taqyuddin an-Nabhani, Membangun Sistem Ekonomi Alternatif Perspektif Islam,

terjemahan, Moh. Magfur Wachid, Surabaya:Risalah Gusti, 2009. Tegus Sulistia, Aspek Hukum Usaha Kecil Dalam Ekonomi Kerakyatan, Padang,

Andalas University Press2006.

Page 18: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Teungku Muhammad Hasbi Ash-Shiddieqy, Memahami Syari‘at Islam, Semarang:

Pustaka Rizki Putra, 2000. Thomas L. Friedman, Memahami Globalisasi Lexus dan Pohon Zaitun, Bandung:

Penerbit ITB, 2002. Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen

Pendidikan dan Kebudayaan, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta:Balai Pustaka, 1995.

Tulus Tambunan, Perdagangan Internasional dan Neraca Pembayaran Teori dan

Temuan Empiris, Jakarta: Pustaka LP3ES, 2000. -------------------------------------------------, Falsafah Hukum Islam, Semarang: PT.Pustaka

Rizki Putra, 2001. Van Dunne, Wanprestasi dan Keadaan Memaksa, Ganti Kerugian, terjemahan oleh

Lely Niwan, Yogyakarta: Dewan Kerjasama Ilmu Hukum Belanda dengan Proyek Hukum Perdata, 1990.

Wael B Hallaq, Sejarah Teori Hukum Islam Pengantar Untuk Ushul Fiqh Mazhab

Sunni, Jakarta: PT RajaGrafindo Persada, 2001. Warkum Sumitro, Perkembangan Hukum Islam di Tengah Kehidupan Sosial Politik di

Indonesia, Malang, Bayumedia Publishing, 200. Wirjono Prodjodikoro, Asas-Asas Hukum Perjanjian, Bandung: Mandar Madju, 2000. Yudha Bhakti Ardhiwisastra, Hukum Internasional Bunga Rampai, Bandung,

Alumni,2003. Yusuf Qardhawi, Peran Nilai dan Moral dalam perekonomian Islam, diterjemahkan,

Didin Hafidhuddin, dkk, Jakarta:Robbani Press, 1995. Zainuddin Ali, Hukum Ekonomi Syari‘ah, Jakarta: Sinar Grafika, 2008. Zamir Iqbal dan Abbas Mirakhor, An Intrduction Islamic Finance, Singapore: Saik Wah

Press, 2007. KAMUS/ENSIKLOPEDI/KITAB UNDANG-UNDANG Abdul Azis Dahlan, (et.al.) "Al-Ahkam Al-'Adliyyah Majallah," Ensiklopedi Hukum

Islam, 1996, Jakarta, PT Ichtiar Baru Van Hoeve. Ahmad Kamil dan M. Fauzan, Kitab Undang-Undang Hukum Perbankan dan Ekonomi

Syariah, Jakarta:Kencana, 2007. Al-Ba'labakiy, Munir, Al-Maurid Qamus Injiliji Arabi, 2005, Beirut, Dar al-Ilm. Al-Munjid Fi al-Lughoti Wa al-A'lam, 1973, Beirut, Dar al-Masyrik. Fathurrahman Djamil, "Fikih Muamalah," Ensiklopedi Tematis Dunia Islam Ajaran,

2002, Jakarta, PT Ichtiar Baru Van Hoeve.

Page 19: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Henry Campbell Black, Black‘s Law Dictionary, 1979, t.t, West Publishing Company. Ibn Manzhur ,Lisanul Arab, 1999, Beirut, Dar Ehia al-Tourath al-Arabi. Soewartoyo, B, "Perdagangan Internasional," Ensiklopedia Ekonomi, Bisnis, &

Manajemen, 1992, Jakarta, PT.Cipta Adi Pustaka. Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahan, Kamus Besar

Bahasa Indonesia, Jakarta:Balai Pustaka: 1989. ARTIKEL JURNAL / MAKALAH / PIDATO /TESIS / DISERTASI Abd. Shomad, "Prinsip Syari'ah Dalam Hukum Perbankan Syari'ah", 2008, Disertasi,

Program Doktor Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Airlangga. Abdul Ghani Abdullah, ‚Peradilan Agama Pasca UU No.7/1989 dan Perkembangan

Studi Hukum Islam di Indonesia‛ dalam Mimbar Hukum No. 1 tahun V Jakarta: al-Hikmah & Ditbinpera Islam Depag RI.

Dewi Astuty Mochtar, "Harmonisasi Hukum Pada Konteks Perjanjian Dalam Sistem

Common Law Dan Civil Law", 2009, Pidato Pengukuhan Guru Besar, Fakultas Hukum Universitas Merdeka.

Ginandjar Kartasasmita, ―Mewujudkan Demokrasi Ekonomi Dengan Koperasi,‖

2007, makalah pada diskusi nasional ICMI, Jakarta,Bapenas. Johannes Gunawan, ―Reorientasi Hukum Kontrak di Indonesia,‖ 2003, Jurnal

Hukum Bisnis, Yayasan Pengembangan Hukum Bisnis (YPHB), Volume 22, N0. 6.

L.M. Gandhi, "Harmonisasi Hukum Menuju Hukum Responsif", 1995, Pidato Pengukuhan Guru Besar, Fakultas Hukum Universitas Indonesia.

-------------------------------------, 1997, Konvensi PBB tentang Kontrak Jual-beli Internasional, Jurnal Hukum Bisnis, yayasan Pengembangan Hukum Bisnis (YPHB), Volume 2.

Mahmoud Amin El Gamal, A Basic Guide Contemporary Islamic Banking and

Finance, Houston, Rice University, 2000. Mariam Darus Badrulzaman, 1999, "Harmonisasi Hukum Bisnis di Lingkungan

Negara ASEAN," Jurnal Hukum Bisnis, Yayasan Pengembangan Hukum Bisnis (YPHB), Volume 7.

-------------------------------------,1997, "Konvensi PBB tentang Kontrak Jual Beli

Internasional", Jurnal Hukum Bisnis, Yayasan Pengembangan Hukum Bisnis (YPHB), volume 2.

M. Isnaeni, ―Perkembangan Prinsip-prinsip Hukum Kontrak Sebagai Landasan

Kegiatan Bisnis,‖ 2000, Pidato Pengukuhan Guru Besar, Fakultas Hukum Universitas Airlangga.

Muhammad Hasyim, "Hukum Islam:Menguak Kembali Landasan Filosofis Struktur

Dasar Pemikiran Fiqh", Jurnal Hukum dan Pemikiran, Fakultas Syari‘ah.

Page 20: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Mohammad Ridwan, Teori Dasar Tentang Perjanjian Internasional Bagi Bagian Dari

Wilayah Kedaulatan Negara, Makalah Seminar "Perjanjian Internasional dalam Teori dan Praktek, kerjasama Bagian Hukum Internasional FH. Universitas Brawijaya dengan Direktorat Perjanjian Internasional Deplu RI, Malang, 22 April 2009.

Muslimin, "Kebijakan Pemerintah Indonesia Tentang Perbankan Islam", 2003,

Disertasi, Program Doktor Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. Rahmani Timorita Yulianti, 2006, "Asas-Asas Perjanjian (Akad) dalam Hukum Kontrak

Syari'ah ",dalam La Riba Jurnal Ekonomi Islam, Volume 2, N0.1. Sunarjati Hartono, "Pembinaan Hukum Nasional Pada Pembangunan Jangka panjang

Tahap II dalam Konteks Hukum Islam", Mimbar Hukum, N0.8, Th. 1993, hal. 4-10.

Syaugi, 2005, ―Dealektika Muhammadiyah dan Budaya Lokal:Studi Reorientasi

Manhaj Tarjih Muhammadiyah tentang Budaya Lokal‖,Tesis, Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.

.........., "Metode Penemuan Hukum Islam Melalui Interpretasi Teleologis Kajian

Terhadap Maqashid al-Syari'ah, 2006, Jurnal Hukum dan Pemikiran, Fakultas Syari‘ah, N0.2.

Taufiqurrahman, 2008, "Karakter Pilihan Hukum Di Bidang Kontrak Jual-Beli Barang

Internasional Dalam Kerangka Pembaruan Hukum Nasional", Disertasi, Program Doktor Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Brawijaya,Malang.

PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN Republik Indonesia. Undang-Undang tentang Pangan UU Nomor 7 Tahun 1996.

Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 99. Republik Indonesia. Undang-Undang tentang Perlindungan Konsumen. UU Nomor 8

Tahun 1999. Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 42. Republik Indonesia. Undang-Undang Tentang Hubungan Luar Negeri. UU Nomor 37

Tahun 1999. Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 3882. Republik Indonesia. Undang-Undang tentang Perjanjian Internasional. UU Nomor 24

Tahun 2000. Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 4169. Republik Indonesia. Undang-undang tentang Larangan Praktik Monopoli dan

Persaingan Usaha Tidak Sehat. UU Nomor 5 Tahun 1999. Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 3817. Republik Indonesia. Peraturan Presiden tentang Pengesahan Statute of The

International Institute For The Unification of Private Law. Perpres Nomor 59 Tahun 2008.

Page 21: Harmonisasi Hukum Al-Bai' Dan Perdagangan Internasional Di

Republik Indonesia. Peraturan Mahkamah Agung tentang Kompilasi Hukum Ekonomi

Syari'ah. Per-MA Nomor 2 tahun 2008. Republik Indonesia. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia tentang

Pencantuman Tulisan "halal" Pada Label Makanan. Kepmen Nomor 82 Tahun 1996.

Rancangan Undang-undang tentang Jaminan Produk Halal KONVENSI / PERJANJIAN INTERNASIONAL United Nations Commision on International Trade Law (UNCITRAL), United Nations

Convention on Contracts for the International Sale of Goods, 1980.(edisi Bahasa Arab).

United Nations Commision on International Trade Law (UNCITRAL), United Nations

Convention on Contracts for the International Sale of Goods, 1980. (edisi Bahasa Inggris)