harian andalas

16
andalas Harian L L Lugas & C ugas & C ugas & C ugas & C ugas & Cer er er er erdas das das das das Jumat, 9 April 2010 | No: 1564/Tahun V | E-Mail:[email protected] Terbit 16 Halaman | Harga Rp 2.500 ( Luar Kota + Ongkos Kirim ) Harian andalas membantu Anda untuk mendapatkan informasi tentang berbagai jenis kendaraan/mobil yang Anda butuhkan. Baca informasinya di Harian andalas setiap edisi Rabu. Proyek Senilai Rp 1,75 M Raib di Bina Marga BERSAMBUNG KE HAL. 15 Idham tak Layak jadi Walikota Binjai BERSAMBUNG KE HAL. 15 BERSAMBUNG KE HAL. 15 APBD Telah Disahkan DPRD Labuhanbatu Laporan Armen D– L Batu Ketua Komisi D DPRD Kabupaten Labuhanbatu H Ali Akbar Hasibuan SE didampingi rekannya mengatakan, dua paket proyek fisik yang akan dikerjakan tahun 2010 senilai total mencapai Rp.1,75 miliar lenyap. ngan dan Energi Pemkab Labuhanbatu tersebut telah dianggarkan di APBD tahun 2010 dan telah disahkan oleh DPRD setempat. Dikatakan Ali Akbar saat ditemui di ruang kerjanya, kemarin kepada wartawan, kedua paket proyek tersebut yakni Pembangunan Beronjong Sungai Bilah di Dusun Purba Bangun, Kecamatan Bilah Barat dengan volume panjang 200 meter senilai Rp.430 juta, serta Pembangunan Beronjong Sungai Bilah di Dusun Tanjung Makmur, Desa Tanjung Harapan, Kecamatan Pangkatan volume panjang 300 meter senilai Rp.645 juta. Sebelumnya tambah Ketua Komisi D DPRD itu, dalam Rencana Kegiatan Anggaran (RKA) Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang disahkan pada APBD tahun 2010 jelas disana jelas diterangkan dan dianggarkan. Namun dalam penjabaran APBD yang mereka terima, dua paket proyek yang bertujuan untuk kesejahteraan masyarakat, sama sekali tidak dite- mukan. “Dua paket itu raib dan lenyap, kita tidak tahu dikemanakan SKPD yang menanganinya. Kebijakan menghilangkan dua proyek itu sama saja dengan mengangkangi pengesahan APBD yang lalu. Perma- salahan ini sudah kita tanyakan dengan memanggil kepala Dinas Bina Marga, Pengairan, Pertambangan dan Energi beberapa waku lalu, namun hingga kini tidak diindahkan. Kita minta bupati agar menyikapi hal ini secepatnya,” tegas Ali. Satu proyek Pembangunan PADAHAL, dua paket proyek yang dinaungi Dinas Bina Marga, Pengairan, Pertamba- Anggaran di KPID Sumut Terindikasi Korupsi Kurs Rupiah Terhadap Mata Uang Asing JUAL 9,048.00 6,455.50 1,156.08 13,701.67 BELI 9,078.00 6,500.45 1,178.98 13,771.02 MATA UANG USD SGD HKD GBP JUAL 8,341.39 97.01 12,015.01 BELI 8,398.90 97.65 12,084.35 MATA UANG AUD JPY EUR Sumber: Bank Danamon-Medan Jakarta-andalas Jaksa Agung Hendarman Supanji mengung- kapkan ada 15 jaksa yang menjadi tersangka dalam kasus penggelapan pajak Gayus Tam- bunan. "Ada 15 jaksa yang diduga terlibat dalam kasus ini," kata Hendarman saat ber- kunjung ke Gorontalo, Kamis (8/4). Kelima belas jaksa tersebut diduga terlibat dalam proses perkara Gayus, mulai dari pra penuntutan hingga perkara itu dilimpahkan kepada pengadilan. Menurut dia, polisi sebelumnya telah mene- tapkan kasus Gayus sebagai korupsi, pencucian uang dan penggelapan, namun oleh jaksa dalam surat dakwaan kasus itu hanya dinilai sebagai pencucian uang dan penggelapan. "Jaksa yang berperan disitu bukan hanya empat orang. Bukan pula hanya peneliti, tapi ada juga atasan yang memberikan persetujuan," tambahnya. Ia menegaskan pihaknya akan memberikan sanksi kepada seluruh jaksa yang terlibat dalam kasus tersebut, sesuai aturan yang berlaku. 15 Jaksa Jadi Tersangka Kasus Gayus BERSAMBUNG KE HAL. 15 Siap Ikut Pilkada MASIH ingat Maria Eva? Ya, dialah artis yang pernah menghebohkan gedung DPR RI di Senayan setelah kabar skandalnya dengan salah seorang anggota DPR dari Partai Golkar. Setelah Julia Perez, artis seksi ini yang siap ikut meramaikan Pemilihan Kepala Dae- rah (Pilkada). Dia ada- lah bintang 'Film Ho- ror,' Maria Eva yang ba- ru saja meraih gelar S-2. "Aku siap saja karena pendidikan yang aku dapatkan sudah ada," ujar Maria saat ditemui di Warung Daun, Jl. Pa- kubuwono, Jakarta Se- latan, Kamis (8/4). Artis yang pernah menghebohkan setelah maria eva BERSAMBUNG KE HAL. 15 Medan-andalas Oknum mantan Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Langkat, M Idham, dinilai tak pantas menjadi calon Walikota Binjai. Pa- salnya, Idham yang 'didu- dukkan' Gubsu Syamsul Ari- fin menjadi Kadis Pertama- nan Kota Medan beberapa waktu lalu dan kini sibuk sosialisasi atas pencalonan- nya sebagai Walikota Binjai, sejauh ini terindikasi korup- tor dan menyalahgunakan jabatan dan wewenang. Selain hal di atas, M Id- ham juga dinilai sebagai or- ang yang paling bertang- gungjawab atas pengang- katan CPNS/PNS karyawan Akper Pemkab Langkat for- masi 2007/2008. Ketika itu Idham menjabat Kepala BKD, dirinya disebut menyodorkan beberapa nama karyawan yayasan Akper Pemkab Langkat menjadi tenaga ho BERSAMBUNG KE HAL. 15 Medan-andalas Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Sumut dinilai kurang transparan. Selain itu, anggaran untuk lembaga ini juga terkesan tak jelas penggunaannya hingga terindikasi terjadinya korupsi bersumber dari APBD. Hal di atas ditegaskan ang- gota Komisi A DPRD Sumut dan Sekjen Forum Independen Transparansi Anggaran (Fi- tra), Elfanda serta beberapa aktifis anti korupsi Sumut yang ditemui secara terpisah di Medan, Kamis (8/4). Dikatakan anggota Komisi A DPRD Sumut, Enda Mora Lubis, pihak KPID Sumut sejauh ini tak diketahui mela- kukan pembahasan soal pe- nyiaran dengan para wakil rakyat di Sumut. Pasalnya, tiap kali ke gedung dewan, KPID hanya bertemu dengan Ketua Komisi A. Apa yang dibahas dan bagaimana peng- gunaan anggaran yang dialo- kasikan bersumber dari APBD untuk KIPD Sumut, sama andalas/ronny muharman PERESMIAN RADAR–Gubenur Sumatera Utara, Syamsul Arifin mendengarkan penjelasan soal cara kerja radar cuaca gematronik tiga dimensi seusai meresmikan gedung kalibrasi alat BMKG dan penggunaan radar cuaca gematronik tiga dimensi tersebut di kompleks kantor BMKG Wilayah I Jalan Ngumbang Surbakti, Medan. PLN Ancam Tuntut Gubernur Sumut Jakarta-andalas PT PLN (Persero) sedikit gerah dengan lambatnya per- izinan tanah pembangunan PLTA Asahan III oleh Gu- bernur Sumatera Utara (Gub- su). Karenanya PLN mengan- cam akan menuntut Gubsu, H Syamsul Arifin SE. "Kalau dalam bulan ini Gubernur belum juga menge- luarkan izin tanah untuk pem- bangunan Asahan III, maka PLN akan menuntut Guber- nur," kata Direktur Utama PLN (Persero), Dahlan Iskan di Jakarta, Kamis (8/4). Dikatakan Dahlan, PLN BERSAMBUNG KE HAL. 15 BERSAMBUNG KE HAL. 15 Medan-andalas Debat kandidat Walikota Medan yang dilaksanakan "Radio Pilkada" Starnews , Kompleks Griya Riatur In- dah, Medan, Kamis (8/4), berlangsung sukses, tertib dan lancar. Pasangan kandidat yang dihadapkan, secara gamblang bersaing dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Kota Medan. Debat kandidat yang di- siarkan secara langsung (live) di frekuensi 102.6 FM itu, di hari pertama menghadirkan tiga pakar yang bertindak selaku panelis yaitu, Ketua Dewan Pendidikan Kota Me- dan, Matsyuhito MPd Solin, Wakil Direktur LBH Medan, Muslim Muis SH dan Guru Besar Fakultas Ekonomi USU, Prof. Dr. lie. rer. reg. Sirojuzilam Hasyim SE Debat tersebut seharus- nya dihadiri dua pasang Calon Walikota Medan ber- sama wakilnya masing- ma- sing, dr Sofyan Tan–Ir Nelly Armayanti SP MSP dan pa- sangan Ajib Shah-Dr Ir Bin- sar Situmorang MSi. Infor- masi diterima andalas, Ajib Debat Kandidat Pilkada Medan di Starnews 102.6 FM Sofyan Tan dan Binsar Bersaing Bangun Ekonomi Debat kandidat Walikota Medan yang dilaksana- kan “Radio Pilkada” Star News di Kompleks Griya Riatur Indah, Medan, Kamis (8/4). andalas/ronny muharman Medan-andalas Puluhan mahasiswa tergabung dalam Forum Mahasiswa dan Masyarakat Bersatu (FM2B) menggeruduk kantor Kejaksaan Tinggi Suma- tera Utara (Kejatisu) di Jalan Abdul Haris Na- sution Medan, Kamis (8/4). Mereka menuntut ok- num-oknum aparat Kejaksaan di sana jangan menjadikan kasus korupsi sebagai 'ATM berjalan'. "Sejumlah kasus korupsi dilaporkan ke Kejatisu selama beberapa tahun belakangan hingga sekarang. Tapi kasus-kasus itu jadi tum- pukan administrasi. Ada kesan kalau kasus korupsi yang dilaporkan ke Kejatisu ini hanya akan menjadi ATM berjalan," teriak para maha- siswa tersebut. Dan dalam pernyataan sikapnya, aksi yang dikoordinir Rozi itu menilai banyak instansi pemerintah yang terlibat dalam kasus dugaan korupsi di Sumut dan terkesan tak terjamah hu- kum. Ini diduga akibat adanya kongkalikong de- ngan oknum-oknum jaksa penyidik. Apalagi kasus yang dilaporkan itu terbukti pada akhirnya tak di- tindaklanjuti. Sebab itu pula, massa FM2B mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sumut (Kajatisu) Kasus Korupsi jadi ‘ATM Berjalan’ Massa Mahasiswa Geruduk Kejatisu

Upload: harian-andalas

Post on 01-Mar-2016

359 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Harian Andalas

TRANSCRIPT

Page 1: Harian Andalas

andalasHarian

LLLLL u g a s & Cu g a s & Cu g a s & Cu g a s & Cu g a s & C e re re re re r d a sd a sd a sd a sd a sJumat, 9 April 2010 | No: 1564/Tahun V | E-Mail:[email protected] Terbit 16 Halaman | Harga Rp 2.500 ( Luar Kota + Ongkos Kirim )

Harian andalas membantu Anda untuk mendapatkan informasi tentang berbagai jenis kendaraan/mobil yang Anda butuhkan. Baca informasinya di Harian andalas setiap edisi Rabu.

Proyek Senilai Rp 1,75 M Raib di Bina Marga

BERSAMBUNG KE HAL. 15

Idham tak Layak jadi Walikota Binjai

BERSAMBUNG KE HAL. 15

BERSAMBUNG KE HAL. 15

APBD Telah Disahkan

DPRD Labuhanbatu

Laporan Armen D– L Batu

Ketua Komisi D DPRDKabupaten Labuhanbatu HAli Akbar Hasibuan SEdidampingi rekannyamengatakan, dua paketproyek fisik yang akandikerjakan tahun 2010senilai total mencapaiRp.1,75 miliar lenyap.

ngan dan Energi PemkabLabuhanbatu tersebut telahdianggarkan di APBDtahun 2010 dantelah disahkanoleh DPRDsetempat.

Dikatakan AliAkbar saatditemui di ruangkerjanya, kemarin kepadawartawan, kedua paketproyek tersebut yakniPembangunan BeronjongSungai Bilah di Dusun PurbaBangun, Kecamatan Bilah

Barat dengan volumepanjang 200 meter

senilai Rp.430 juta,serta PembangunanBeronjong SungaiBilah di DusunTanjung Makmur,Desa TanjungHarapan,

KecamatanPangkatan volume

panjang 300 meter senilaiRp.645 juta.

Sebelumnya tambahKetua Komisi D DPRD itu,dalam Rencana Kegiatan

Anggaran (RKA) SatuanKerja Perangkat Daerah(SKPD) yang disahkan padaAPBD tahun 2010 jelasdisana jelas diterangkan dandianggarkan. Namun dalampenjabaran APBD yangmereka terima, dua paketproyek yang bertujuan untukkesejahteraan masyarakat,sama sekali tidak dite-mukan.

“Dua paket itu raib danlenyap, kita tidak tahudikemanakan SKPD yangmenanganinya. Kebijakan

menghilangkan dua proyekitu sama saja denganmengangkangi pengesahanAPBD yang lalu. Perma-salahan ini sudah kitatanyakan dengan memanggilkepala Dinas Bina Marga,Pengairan, Pertambangandan Energi beberapa wakulalu, namun hingga kini tidakdiindahkan. Kita mintabupati agar menyikapi hal inisecepatnya,” tegas Ali.

Satu proyek PembangunanPADAHAL, dua paket proyekyang dinaungi Dinas BinaMarga, Pengairan, Pertamba-

Anggaran di KPID SumutTerindikasi Korupsi

Kurs Rupiah Terhadap Mata Uang AsingJUAL

9,048.00

6,455.50

1,156.08

13,701.67

BELI

9,078.00

6,500.45

1,178.98

13,771.02

MATA UANG

USD

SGD

HKD

GBP

JUAL

8,341.39

97.01

12,015.01

BELI

8,398.90

97.65

12,084.35

MATA UANG

AUD

JPY

EUR

Sumber: Bank Danamon-Medan

Jakarta-andalasJaksa Agung Hendarman Supanji mengung-

kapkan ada 15 jaksa yang menjadi tersangkadalam kasus penggelapan pajak Gayus Tam-bunan. "Ada 15 jaksa yang diduga terlibatdalam kasus ini," kata Hendarman saat ber-kunjung ke Gorontalo, Kamis (8/4).

Kelima belas jaksa tersebut diduga terlibatdalam proses perkara Gayus, mulai dari prapenuntutan hingga perkara itu dilimpahkankepada pengadilan.

Menurut dia, polisi sebelumnya telah mene-tapkan kasus Gayus sebagai korupsi, pencucianuang dan penggelapan, namun oleh jaksa dalamsurat dakwaan kasus itu hanya dinilai sebagaipencucian uang dan penggelapan.

"Jaksa yang berperan disitu bukan hanyaempat orang. Bukan pula hanya peneliti, tapiada juga atasan yang memberikan persetujuan,"tambahnya.

Ia menegaskan pihaknya akan memberikansanksi kepada seluruh jaksa yang terlibat dalamkasus tersebut, sesuai aturan yang berlaku.

15 Jaksa Jadi TersangkaKasus Gayus

BERSAMBUNG KE HAL. 15

Siap Ikut PilkadaMASIH ingat Maria Eva? Ya,dialah artis yang pernahmenghebohkan gedung DPRRI di Senayan setelah kabarskandalnya dengan salahseorang anggota DPR dariPartai Golkar. Setelah Julia

Perez, artis seksi ini yangsiap ikut meramaikanPemilihan Kepala Dae-rah (Pilkada). Dia ada-lah bintang 'Film Ho-ror,' Maria Eva yang ba-ru saja meraih gelar S-2.

"Aku siap saja karenapendidikan yang akudapatkan sudah ada,"ujar Maria saat ditemuidi Warung Daun, Jl. Pa-kubuwono, Jakarta Se-latan, Kamis (8/4).

Artis yang pernahmenghebohkan setelah

maria eva

BERSAMBUNG KE HAL. 15

Medan-andalasOknum mantan Kepala

Badan Kepegawaian Daerah(BKD) Langkat, M Idham,dinilai tak pantas menjadicalon Walikota Binjai. Pa-salnya, Idham yang 'didu-dukkan' Gubsu Syamsul Ari-fin menjadi Kadis Pertama-nan Kota Medan beberapa

waktu lalu dan kini sibuksosialisasi atas pencalonan-nya sebagai Walikota Binjai,sejauh ini terindikasi korup-tor dan menyalahgunakanjabatan dan wewenang.

Selain hal di atas, M Id-ham juga dinilai sebagai or-ang yang paling bertang-gungjawab atas pengang-

katan CPNS/PNS karyawanAkper Pemkab Langkat for-masi 2007/2008. Ketika ituIdham menjabat Kepala BKD,dirinya disebut menyodorkanbeberapa nama karyawanyayasan Akper PemkabLangkat menjadi tenaga ho

BERSAMBUNG KE HAL. 15

Medan-andalasKomisi Penyiaran

Indonesia Daerah (KPID)Sumut dinilai kurangtransparan. Selain itu,anggaran untuk lembagaini juga terkesan tak jelaspenggunaannya hinggaterindikasi terjadinyakorupsi bersumber dariAPBD.

Hal di atas ditegaskan ang-gota Komisi A DPRD Sumutdan Sekjen Forum IndependenTransparansi Anggaran (Fi-tra), Elfanda serta beberapaaktifis anti korupsi Sumutyang ditemui secara terpisahdi Medan, Kamis (8/4).

Dikatakan anggota KomisiA DPRD Sumut, Enda MoraLubis, pihak KPID Sumutsejauh ini tak diketahui mela-kukan pembahasan soal pe-nyiaran dengan para wakilrakyat di Sumut. Pasalnya,tiap kali ke gedung dewan,KPID hanya bertemu denganKetua Komisi A. Apa yangdibahas dan bagaimana peng-gunaan anggaran yang dialo-kasikan bersumber dari APBDuntuk KIPD Sumut, sama

andalas/ronny muharman

PERESMIAN RADAR–Gubenur Sumatera Utara, Syamsul Arifin mendengarkan penjelasan soal cara kerja radar cuaca gematronik tiga dimensi seusaimeresmikan gedung kalibrasi alat BMKG dan penggunaan radar cuaca gematronik tiga dimensi tersebut di kompleks kantor BMKG Wilayah I Jalan NgumbangSurbakti, Medan.

PLN AncamTuntutGubernurSumutJakarta-andalas

PT PLN (Persero) sedikitgerah dengan lambatnya per-izinan tanah pembangunanPLTA Asahan III oleh Gu-bernur Sumatera Utara (Gub-su). Karenanya PLN mengan-cam akan menuntut Gubsu, HSyamsul Arifin SE.

"Kalau dalam bulan iniGubernur belum juga menge-luarkan izin tanah untuk pem-bangunan Asahan III, makaPLN akan menuntut Guber-nur," kata Direktur UtamaPLN (Persero), Dahlan Iskandi Jakarta, Kamis (8/4).

Dikatakan Dahlan, PLN

BERSAMBUNG KE HAL. 15

BERSAMBUNG KE HAL. 15

Medan-andalasDebat kandidat Walikota

Medan yang dilaksanakan"Radio Pilkada" Starnews,Kompleks Griya Riatur In-dah, Medan, Kamis (8/4),berlangsung sukses, tertib danlancar. Pasangan kandidatyang dihadapkan, secaragamblang bersaing dalammeningkatkan pertumbuhanekonomi di Kota Medan.

Debat kandidat yang di-siarkan secara langsung (live)di frekuensi 102.6 FM itu, dihari pertama menghadirkantiga pakar yang bertindakselaku panelis yaitu, KetuaDewan Pendidikan Kota Me-dan, Matsyuhito MPd Solin,Wakil Direktur LBH Medan,Muslim Muis SH dan GuruBesar Fakultas EkonomiUSU, Prof. Dr. lie. rer. reg.

Sirojuzilam Hasyim SEDebat tersebut seharus-

nya dihadiri dua pasangCalon Walikota Medan ber-

sama wakilnya masing- ma-sing, dr Sofyan Tan–Ir NellyArmayanti SP MSP dan pa-sangan Ajib Shah-Dr Ir Bin-

sar Situmorang MSi. Infor-masi diterima andalas, Ajib

Debat Kandidat Pilkada Medan di Starnews 102.6 FM

Sofyan Tan dan Binsar Bersaing Bangun Ekonomi

DebatkandidatWalikotaMedan yangdilaksana-kan “RadioPilkada”Star News diKompleksGriya RiaturIndah,Medan,Kamis (8/4).

andalas/ronny muharman

Medan-andalasPuluhan mahasiswa tergabung dalam Forum

Mahasiswa dan Masyarakat Bersatu (FM2B)menggeruduk kantor Kejaksaan Tinggi Suma-tera Utara (Kejatisu) di Jalan Abdul Haris Na-sution Medan, Kamis (8/4). Mereka menuntut ok-num-oknum aparat Kejaksaan di sana janganmenjadikan kasus korupsi sebagai 'ATMberjalan'.

"Sejumlah kasus korupsi dilaporkan keKejatisu selama beberapa tahun belakanganhingga sekarang. Tapi kasus-kasus itu jadi tum-pukan administrasi. Ada kesan kalau kasuskorupsi yang dilaporkan ke Kejatisu ini hanyaakan menjadi ATM berjalan," teriak para maha-siswa tersebut.

Dan dalam pernyataan sikapnya, aksi yangdikoordinir Rozi itu menilai banyak instansipemerintah yang terlibat dalam kasus dugaankorupsi di Sumut dan terkesan tak terjamah hu-kum. Ini diduga akibat adanya kongkalikong de-ngan oknum-oknum jaksa penyidik. Apalagi kasusyang dilaporkan itu terbukti pada akhirnya tak di-tindaklanjuti.

Sebab itu pula, massa FM2B mendesakKepala Kejaksaan Tinggi Sumut (Kajatisu)

Kasus Korupsijadi ‘ATM Berjalan’

Massa Mahasiswa Geruduk Kejatisu

Page 2: Harian Andalas

PENERBIT : PT. Star Media InternusaPEMIMPIN UMUM : Iskandar STWAKIL PEMIMPIN UMUM : H BaharuddinPEMIMPIN REDAKSI/PENJAB : Hasiholan SiregarREDAKTUR PELAKSANA : Agus Salim UjungKOORDINATOR LIPUTAN : Gusliadi RitongaASS. KOORDINATOR LIPUTAN : UliansyahSEKRETARIS REDAKSI : Cut YuliantiREDAKTUR : Hamdani Nasution,

Raja P Simbolon,Eti Hidayat

STAF REDAKSI : Boy Prasetia,Asril Tanjung,Asiong,Hermawan,Endra Harianto,Syafrizal Anwar,A Syukri Lubis,Jupri Simalango,Robenson Sidabariba,Rabial Rafli.

FOTOGRAPHER : Rony MuharrmanPEMIMPIN PERUSAHAAN : Hasan ChandraMANAGER SIRKULASI : Eddy H. TambunanIKLAN : SaripahPENASEHAT HUKUM : Syahril SH SpN,

Nur Alamsyah SH MH,Abu Bokar Tambak SH MHum,A Herwan Bispo SH

ALAMAT REDAKSI/ TATA USAHAJalan T Amir Hamzah

Ruko Kompleks Griya Riatur Indah No. 182-184-186 Medan

NOMOR REKENINGBCA KCP Tomang Elok a/n Hasan Insja

No. Rekening 7865044917BRI KCP Kapten Muslim a/n Hasan Insya

No. Rekening 0635-01-012885-50-4Iklan Warna (FullColour) Rp. 15.000/mm kolom

Iklan Hitam Putih Rp 10.000/mm kolomIklan Keluarga/Ucapan Selamat Rp 3.500/mm kolom

TELEPON(061) 8449800

FAKSIMILE(061) 8462800

[email protected]

PENCETAKBaliscan.

Isi di Luar Tanggungjawab Pencetak

MEDAN KITAJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 2

Antara Realitasdan Persepsi Politik

REALITAS keberlangsungan hidup manusia dalam

wadah kebersamaan sebuah masyarakat adalah

fakta politik yang tak terbantahkan. Meski didalamnya terjadi konflik, pertempuran menang-

kalah, hidup-mati, tetap saja pada dasarnya semua

itu alami saja, buah dari berbagai interaksi

antarmanusia yang naluriah saja. Lalu, seiring

perkembangan kecerdasan manusia, akal budi

turut memberi arti bagi segenap interaksi ini danmasyarakat yang terbentuk pun semakin

berkembang.

Kalau kita pilah-pilah, interaksi antarmanusia itu

dapat bersifat sebagai interaksi ekonomi (dari

barter hingga jual beli), interaksi sosial (bertetangga,

saling menolong), dan interaksi politik berhubungandengan siapa memimpin siapa, siapa mengatur

siapa dengan aturan apa, siapa berkuasa dan

ditaat).

Itulah fakta politik dalam kehidupan

bermasyarakat. Jika ada masyarakat, politik pun

muncul mengiringinya sebagai interaksi yangniscaya. Sebab, dalam sebuah masyarakat pasti

akan ada yang jadi pemimpin dan dipimpin, ada

kebijakan dan mekanisme kekuasaan untuk

mengatur kehidupan bersama demi tercapainya

tujuan masyarakat tersebut.

Berdasarkan fakta tersebut, pakar politikRamlan Surbakti menyatakan, "Kita tidak bisa lepas

dari politik, baik secara sengaja terlibat atau

sengaja tidak terlibat dalam kehidupan

bermasyarakat.” Hal ini pun sejalan dengan

simpulan Aristoteles, bahwa manusia adalah

makhluk politik atau makhluk berpolitik (zoonpoliticon). Artinya, makhluk yang senantiasa

berinteraksi (saling mengatur dan memimpin) satu

sama lain.

Yang menjadi masalah kemudian adalah

ketidaksesuaian antara realitas berpolitik dengan

persepsi politik tiap warga. Jika yang pertama(realitas politik) bersifat objektif, yang kedua

(persepsi politik) bersifat subjektif. Subjektivitas ini

dimungkinkan karena persepsi politik kita

bergantung pada dua hal.

Pertama, konsep kita tentang politik. Pada

konsep inilah subjektivitas terletak, sebab hal inibergantung pada keyakinan dan ideologi

seseorang. Kedua, kecermatan kita mengenali

realitas politik sebagai sebuah kenyataan hidup

manusia.

Pemahaman tentang konsep politik dapat

ditingkatkan melalui pembelajaran terhadap bukuatau literatur politik. Adapun kecermatan atas

realitas politik dapat dicapai melalui pengamatan

intens atas realitas tersebut. Dengan melakukan

keduanya diharapkan dapat dicapai kesesuaian

antara realitas politik dengan persepsi politik kita.

Hal itu penting dilakukan karena persepsi politiksalah akan melahirkan perilaku politik yang salah

pula, sebaliknya persepsi benar melahirkan

perilaku yang benar pula.

Karena itu, bisa dipahami, ketika Khalifah Umar

bin Khaththab RA berkata, “Tafaqqahuu qabla an

tashuduu, ‘pahami oleh kalian (konsep politik)sebelum kalian berkuasa (berpolitik)’.” Pesan

Khalifah tersebut tentu saja berkenaan dengan

konsekuensi, bahwa pemahaman keliru tentang

politik akan melahirkan tindakan politik yang salah

pula. (**)

andalasL u g a s & C e r d a s

E D I T O R I A L

Banjir di Tapsel AkibatPembalakan LiarMedan-andalas

Aparat penyidik dinilai sudah berkonspi-rasi dengan pengusaha untuk mengaburkanhasil pengusutan dugaan pembalakan hutandi Kabupaten Tapanuli Selatan dan Man-dailing Natal yang dilaporkan WahanaLingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Suma-tera Utara. Padahal, akumulasi pembalakanhutan itu sudah menyebabkan empat bencanabanjir bandang dalam enam bulan terakhir ini.

"Jika tidak serius diusut, besar kemung-kinan bencana berikutnya menyusul. Iniyang kita khawatirkan bakal terjadi bilaantara aparat penyidik terus berkonspirasidengan pengusaha," kata Divisi AdvokasiWalhi Sumut, Muhrizal Syahputra, SHkepada wartawan di Medan, Rabu (7/4)terkait pengusutan dugaan pembalakanhutan yang belum serius dilakukan aparat.

Banjir bandang disusul longsor yangmenghantam tiga desa di Kecamatan SayurMatinggi, Tapsel pada Sabtu malam (3/4)pukul 22.00, disinyalir memang berasal dariaktivitas pembalakan hutan. "Walau ska-lanya lebih kecil ketimbang penebanganhutan melalui konsesi Hak PengelolaanHutan (HPH) ataupun Izin Penebangan KayuTanah Milik (IPKTM), tapi tetap saja tegakanhutan yang dirambah. Dan ini sudah ber-langsung lima tahun lalu yang akumulasinyadirasakan sekarang ini," paparnya.

Muhrizal mengaku, selama beberapatahun terahkhir, pihaknya telah berulangkalimembuat laporan ke aparat hukum terkait.Namun, laporan itu tak pernah diseriusiuntuk ditindaklanjuti. Contohnya, dugaanpembalakan hutan di kawasan Suaka MargaSatwa Barumun. Walhi Sumut sudah mela-porkannya kepada Balai Konservasi Sum-ber Daya Alam (BKSDA) Sumut. Sayangnyalaporan itu hanya ditindaklanjuti denganpemeriksaan sejumlah pihak, namun taksatupun yang dikenakan sanksi pidana.Demikian juga dugaan pembalakan hutanoleh PT PLS (Panei Lika Sejahtera) di Tapsel.

"Laporan dugaan ini sudah kita sam-paikan kepada penyidik Polda Sumut.Tindak lanjutnya, tim Polda Sumut sudahturun ke lapangan melakukan pengecekan,namun tetap saja tidak ada sanksi pidanayang diberikan kepada oknum pelakunya,"tandasnya. (BEN)

Suhu di MedanMakin Menyengat

"Cuaca ekstrem diperkirakan akanmuncul sepanjang bulan April 2010.Suhu udara makin naik pada bulanini terbukti suhu udara telah men-capai 35 derajat celcius yang ber-

langsung 3 jam lebih dalam satu hari.Wajar masyarakat dimana-manamengeluh karena sinar mataharisangat menyengat dan sampai ma-lam pun udara terasa gerah sehinggabanyak yang susah tidur," kata KasieData dan Informasi BMKG FirmanAmg S Com kepada wartawan me-lalui seluler, Kamis (8/4).

Firman mengemukakan, kenaikansuhu udara sekarang ini akibatpenyinaran matahari yang tinggiditambah udara lembab dan kan-dungan uap air tinggi. Hal itumenyebabkan udara terperangkapyang akhirnya udara terasa panasyang biasa terjadi antara pukul12.00-14.00 WIB. Kemudian udaraterasa gerah hingga malam hari,karena energi panas yang terserap

bumi sepanjang siang kemudiandilepas ke udara pada sore danmalam hari.

Diakuinya, bulan ini peluanghujan memungkinkan terjadi. Biasa-nya hujan akan terjadi sore hinggamalam hari. "Sebelum hujan bia-sanya ditandai gerah pada siang danmalam hari," ujar Firman.

Firman menambahkan, udarapanas ini juga bisa disebabkan ada-nya efek rumah kaca terutama diperkotaan.

"Selama cuaca panas ini diha-rapkan warga banyak mengonsumsiair dan buah-buahan. Kalau bisakurangi keluar rumah untuk meng-hindari berbagai penyakit, sepertigangguan pada tenggorokan danlainnya," ujar Firman. (RIL)

Tuding Kapoltabes tak Adil

Massa PP Demo MapoldasuMedan-andalas

Puluhan massa Pemuda Pancasila(PP) menggelar aksi demo di MarkasKepolisian Daerah (Mapolda) Sumut,Kamis (8/4) sekira pukul 11.00 WIB.Mereka memerotes perlakuan tidakadil yang dilakukan Poltabes Medanterhadap Ketua Pimpinan AnakCabang (PAC) PP Kecamatan MedanDenai, Wan Nazmi Barus.

Disebutkan, Wan Nazmi adalahkorban insiden berdarah di lahan eksPTPN III Jalan Datuk Kabu, Kamis(15/10) tahun lalu, yang menye-babkan seorang anggota KOTI PPopname di rumah sakit. Anehnya,menurut pendemo, Nazwi yang jugakorban ditahan polisi pascaoperasitangannya yang terluka dan dirawatdi RS Permata Bunda. Dia ditangkapdan akhirnya diantarkan ke RSBrimob. Sedangkan korban lainnya,Agus Indrawan alias Membol, hinggakini tidak ditahan.

Dalam aksinya, massa berseragamloreng ini mengusung sejumlah posteryang intinya mendesak Kapoldasu

mencopot Kapoltabes Medan. Massajuga mendesak agar dibentuk timindependen guna mengusut indikasiadanya dugaan makelar kasus (Mar-kus) di Mapoltabes Medan. Ini ter-indikasi dari tidak ditangkapnyaAgus Indrawan alias Membol. "Se-gera periksa aliran dana ke rekeningKapoltabes MS Kombes Pol ImamMargono," ujar pendemo dalamorasinya.

Informasi di kepolisian menye-butkan, peristiwa tragis antara se-sama kader PP tersebut disebutmelibatkan mantan Ketua PP KotaMedan, RHT, yang kini sedang dalamproses persidangan. Disebutkan, RHTmenyuruh tiga anggotanya masing-masing Wan Barus, Ronal Nainggolandan Hendrik Tampubolon menga-niaya korban Agus Indrawan. Korbandibacok dan disiram dengan soda apihingga wajahnya mengalami lukabakar dan menghitam.

Tiga jari tangan korban putusdibacok sedangkan kaki kiri korbanpatah. Setelah kejadian tersebut,

Unit Jahtanras Poltabes Medanberhasil meringkus tiga pelaku ma-sing-masing Wan Barus, Ronal Na-inggolan dan Hendrik Tampubolonalias Babe.

Kapoldasu Irjen Pol Drs Oeg-roseno SH yang menerima peng-unjukrasa menegaskan, akan me-respon laporan dari PP tersebut.Dikatakan, dalam waktu dekatkasusnya akan digelar di MapoldaSumut, karena tidak ada yang na-manya kebal hukum dan Poldasuakan mengundang seluruh jajaranpengurus Pemuda Pancasila ke Ma-poldasu dalam waktu dekat ini untukmenceritakan kronologis kejadiantersebut agar segera ditindaklanjuti.

Di tempat terpisah, KapoltabesMedan yang dikonfirmasi soal tu-dingan markus itu, sangat menya-yangkan tudingan tersebut danmembantahnya. "Mereka kok tidaklangsung datang ke saya, rekeningmana dan apa laku dengan sayatentang rekening tersebut," bantahImam. (SUK)

Medan-andalasGubsu H Syamsul Arifin, SE meres-

mikan operasional radar cuaca dankalibrasi Badan Metereologi Klima-tologi dan Geofisika (BMKG) WilayahI Medan, Kamis, (8/4).

Gubsu menyatakan, keberadaan unitsistem peralatan radar cuaca dankalibrasi sangat dibutuhkan untukmemberikan informasi mengenai pra-kiraan cuaca yang up to date setiapsaat. Keberadaan unit sistem peralatanradar cuaca juga diperlukan gunamendukung upaya pemerintah untukmengantisipasi, sekaligus memper-siapkan penanggulangan bencana yangmungkin terjadi di Sumut.

Informasi yang didapatkan daripemantauan cuaca melalui radar ituakan dapat diinformasikan kepadaseluruh perangat SKPD, baik provinsimaupun kabupaten dan kota di Sumut.Keberadaan unit sistem peralatan ra-dar cuaca juga dinilai sangat pentingkarena berkaitan dalam memantauperubahan iklim yang sedang terjadi.

Apalagi perubahan iklim itu telahmenjadi isu internasional yang telahmenyebabkan terjadinya pemanasanglobal. Gubsu menyatakan, seringnyapemanasan global terjadi menyebab-kan tingkat kelembaban udara semakintinggi karena terjadinya evaporasi ataupenguapan yang juga tinggi.

Kondisi itu dapat menimbulkanterbentuknya gumpalan awan cumu-lonimbus yang berpotensi terhadapterjadinya intensitas curah hujan yangtinggi yang disertai angin kencang danpetir.

Padahal intensitas hujan yang tinggi,apalagi dalam jangka waktu yanglama akan menimbulkan berbagairesiko seperti bahaya tanah longsor,meluapnya sungai dan banjir bandang.

Sesuai dengan fakta yang terjadi,kondisi itu telah dialami Sumut pada 4April 2010 dengan terjadinya banjirbandang di Kecamatan Sayur MatinggiKabupaten Tapanuli Selatan yangmenimbulkan korban jiwa dan harta.

Karena itu Pemprov Sumut sangatmengharapkan semua pihak terkaitdapat memanfaatkan keberadaan unitsistem peralatan radar cuaca milikBMKG, kata Gubsu. Kepala BMKGPusat, DR. Ir Sri Woro B Harijonomengatakan, perubahan iklim yangterjadi belakangan ini menyebabkansering terjadinya perubahan kondisiseperti pergeseran awal musim.

"Dalam hasil telaahan BMKG ter-lihat juga kenaikan temperature rata-rata di Indonesia dalam 100 tahunterakhir yang mencapai 1,14 derajatCelsius. Selain itu permukan air lautjuga mengalami peninggian sebesar 18sentimeter," katanya. (RIL)

Gubsu Resmikan Operasional Radar Cuaca BMKG

Medan-andalasSuhu udara sepanjang bulan

April makin menyengat kulitpada siang hari dan membuatkegerahan masyarakat KotaMedan sekitarnya pada malamhari. Dalam kondisi cuacaseperti ini masyarakat jugadiingatkan untuk mewaspadaicuaca ekstrem yang ditandaidengan petir dan angin kencangmengawali hujan lebat. DPRD Medan Desak Dinas TRTB

Cabut Izin Tower Jalan LogamMedan-andalas

DPRD Medan mendesak Dinas Tata Ruangdan Tata Bangunan (TRTB) Kota Medanmencabut izin tower komunikasi di lingku-ngan Jalan Logam, Kelurahan Sei RengasII, Kecamatan Medan Area. Pasalnya, keber-adaan tower komunikasi milik Telkom Fleksiitu sangat meresahkan warga sekitar.

"Jika memang ternyata tower tersebutberbahaya dan meresahkan warga, makaDinas TRTB Medan harus mencabut izintower dan menghentikan aktivitas towertersebut," kata Salman Alfarisi, anggotaKomisi B DPRD Medan.

Salman menegaskan, pendirian towerharus memperhatikan faktor keselamatanterutama warga sekitar. Pihak pengelola,katanya, diingatkan memperhatikan stan-darisasi pendirian tower. "Tower tidak bolehberdiri di pemukiman yang padat penduduk,"tegas Salman kepada wartawan, kemarin.

Menindaklanjuti keluhan tersebut, Sal-man menjanjikan akan memanggil instansiterkait. "DPRD Medan akan segera berkoor-dinasi dengan Dinas TRTB Medan danmeminta mereka agar meninjau ulang toweryang telah berdiri di Jalan Logam," ujarnya.

Kepala Lingkungan di Kelurahan SeiRengas II, Kecamatan Medan Area, Salehmengaku tidak mengetahui berdirinya towertersebut. "Saya 20 tahun menjadi kepling disini, tiba-tiba tower itu sudah berdiri,"katanya. Menurutnya, rumah nomor 8 yangdijadikan fondasi tower, tidak lagi ditempatipemilik rumah asli. "Rumah itu sudahdisewakan," jelas Saleh.

Ironisnya, penyewa rumah, sambung Saleh,pernah mengungkapkan kerisauannya akankeberadaan tower yang berdiri di lantai tigarumah itu. "Penyewa mengadukan, rumahberlantai tiga itu sekarang retak-retak dibagian dindingnya sehingga meresahkan sipenghuni. Saya juga langsung dinding yangretak-retak itu," ungkap Saleh. Keluhanwarga tersebut, aku Saleh tidak dapatdirespon dan sebagai Kepala Lingkungan,dirinya tidak bisa berbuat apa-apa.

Protes keberadaan tower komunikasi itu,pertama dilontarkan Koh Ah Yong,penduduk Jalan Logam. Koh Ah Yongmengecam keras berdirinya tower tersebutkarena tidak memperhitungkan aspekkeamanan dan keselamatan bagi warga."Kontruksi bangunan rumah yang dijadikantempat pendirian tower tidak sesuai. Inirentan ambruk bila terjadi bencana alamseperti gempa," katanya. (MU)

andalas/rony muharrman

PERBAIKAN-Sejumlah pekerja tengah memperbaiki sebuah perangkat aliran listrik di Jalan Sudirman Medan, Kamis (8/4). Ini tidak ada hubungandengan kejadian gempa Rabu kemarin, melainkan perawatan rutin.

Page 3: Harian Andalas

8 Bulan Air Genangi Jalan

KILAS

Jumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 3MEDAN KITA

Pemilik Toko EmasNgadu ke DPRD MedanMedan-andalas

Rusdi Faisal Nasution, pemilik toko emas di JalanAR Hakim No 1Medan, mengadu ke DPRD Medan,Kamis (8/4). Pasalnya, para Pedagang Kali Lima(PKL) menggelar dagangan di depan toko yang jugarumahnya, mengakibatkan masyarakat yang hendakbelanja di tokonya terhalang.

"Sebenarnya sudah lebih empat kali sayamenyurati Pemerintah Kota (Pemko) Medan.Pertama tanggal 7 Januari 2010, lalu tanggal 2Februari diterima oleh bagian umum Pemko Medan,kemudian tanggal 10 Maret, namun sampai hari iniPemko Medan tidak juga punya sikap," kata Rusdikepada wartawan di gedung dewan, kemarin.

Karenanya, Rusdi kembali menyurati PemkoMedan dengan tembusan Gubernur Sumatera Utara(Gubsu), Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)Medan, Inspektorat Kota Medan, Camat Medan Area,dan Lurah Tegal Sari I Medan.

Surat tertanggal 8 April 2010 ini, kata pemiliktoko emas tersebut, guna menindaklanjutipengaduan terdahulu. Sebab, Kepala Satuan PolisiPamong Praja (Kasat PP) Medan telah meresponnyadengan mengeluarkan surat peringatan No 5331/24tanggal 11 Januari 2010 yang dikirim kepada paraPKL. Namun para PKL tetap membandel. "Kalaupunmereka pergi, namun dalam hitungan jam kembalilagi berjualan di depan toko saya, dengan membawameja besar dan payung jualan," ujar Faisal serayaberharap, DPRD Medan menjembatani keluhannya.

Menyikapi ini, Ketua Komisi C DPRD MedanAripay Tambunan meminta Pemko Medan bersikaptegas. "Pengaduan masyarakat ini harus disikapidengan tegas, jangan bertindak secara setengah-setengah. Kita juga sudah menerima pengaduan ini,untuk itu diminta kepada Pemko Medan khususnyapihak terkait berindak tegas, tertibkan PKL yangberjualan di depan rumah orang tersebut," ujarAripay kepada wartawan di gedung dewan. (MU)

Sumut Buka LowonganCalon Praja IPDNPendaftaran Dimulai 19 - 23 AprilMedan-andalas

P e m e r i n t a hProvinsi SumateraUtara (Pemprov-su) kembali mem-buka lowonganpenerimaan calonpraja Institut Pe-merintahan Da-lam Negeri (IPDN)Tahun Akademik2010/2011. Bagimereka yang ber-minat, silakan mendaftarkan diri dikantor bupati/walikota setempatmelalui Badan Kepegawaian mulaitanggal 19 sampai 23 April 2010.

Sekretaris Daerah Provsu, RENainggolan didampingi Kepala BKDSumut Suherman, Kamis (8/4) me-rincikan syarat calon peserta sesuaiSurat Edaran Mendagri Nomor892.1/1055/SJ tanggal 22 Maret 2010adalah lulusan SMA sederajat tahun2008, 2009, dan 2010, atau berijazahpaket C SMA dengan usia maksimal21 tahun per 1 September 2010.

"Syarat lainnya, nilai minimalijazah SMA sederajat atau paket Crata-rata 7,00, tinggi badan 160 cen-timeter untuk pria, dan 155 centi-meter untuk wanita. Belummenikah/kawin/hamil/melahirkan,berbadan sehat, tidak cacat jasmanidan rohani, serta melampirkan pasphoto hitam putih menghadap kemuka dan tidak pakai kaca matadengan ukuran 3 x 4 sebanyak 7lembar," jelasnya.

Khusus untuk peserta yang masihduduk di kelas XII, Nainggolanmengaku dapat mendaftarkan diridengan wajib menyerahkan suratketerangan dari Kepala Sekolahdengan ketentuan bila di kemudianhari ternyata nilai peserta tersebuttidak sampai 7,00 atau tidak lulus,maka secara otomatis dinyatakangugur.

Peserta yang memenuhi syaratakan mengikuti tahapan seleksiberupa tes syarat administrasi, tespsikologi, tes kesehatan, tes kese-mamptaan, tes akademis berupagabungan materi mata pelajaranPancasila, UUD 1945, pengetahuanumum, bahasa Indonesia, bahasaInggris, dan matematika dengansistem gugur, hingga penentuanakhir (pentukhir) di Kampus IPDNJatinangor, Sumedang, Jawa Barat.

"Lokasi penyaringan dilakukan diMedan dengan tahapan tes psikologi17-19 Mei, tes kesehatan dan teskesemamptaan 21-22 Juni, tes aka-demis (ujian tertulis) 6 Juli, danpentukhir yang ditentukan kemudianoleh pusat tanggal 4 Agustus 2010,"urai Nainggolan.

Dijelaskan juga, pengambilantanda nomor peserta ujian asal Me-dan, Binjai, Tebingtinggi, Deliserdang,Serdangbedagai, dan Langkat dila-kukan di kantor bupati/walikotamasing-masing. "Sedangkan pesertadari daerah lain, dilakukan di KantorBKD Provsu Jl Pangeran DiponegoroNomor 30 Medan," katanya. (REL)

Tirtanadi Tetapakan Naikkan TarifMedan-andalas

Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) TirtanadiSumatera Utara (Sumut) tetap akan menaikkan tarifantara 20-30 % meski Pemerintah Sumatera Utara(Pemprovsu) akan memberikan tambahan modalsebesar Rp40 miliar pada tahun ini.

Hal tersebut disampaikan Kepala Bidang (Kabid)Publikasi dan Komunikasi PDAM Tirtanadi Sumut,Joni Mulyadi saat ditemui di ruang kerjanya, JlSisingamangaraja No. 1 Medan, Kamis (8/4), sore.

Joni mengatakan, bahwa dana yang diberikanPemerintah Sumatera sebesar Rp40 miliar dari Rp200miliar yang dicicil dalam kurun waktu lima tahuntersebut merupakan investasi yang akan digunakanuntuk membangun satu unit produksi pengolahan airminum di PDAM Tirtanadi Sunggal dan menambahkapasitaas produksi. Dokumen-doukumenpengadaannya juga masih dalam pembuatan.

"Dana yang akan diberikan sebesar Rp40 miliardari APBD Sumut itu merupakan investasi, dan danatersebut akan digunakan untuk membangun satuunit produksi pengolahan air minum Sunggal danmenambah kapasitas produksi sebesar 500 liter/detik, dab dokumen-dokumennya masih dalampembuatan,"jelasnya.

Joni juga menjelaskan bahwa tarif yang dikenakansaat ini hanya cukup untuk biaya operasional saja,dan untuk menutupi kebutuhan lain diantaranyadidapat dari instalasi pemasangan PAM ditiap-tiaprumah dan denda dari konsumen. (SBC)

sekitar delapan bulan. Dibalik jalan yang tergenangair itu juga banyak lubang-lubang yang cukup dalam,dan sering membuat orang-orang yang lalu-lalang ter-perosok ke dalam genangan.Air yang menggenangi ruasjalan itu bisa mencapaitinggi 50 cm, dan sudahpasti para pengendara yangmelintas tak mengetahuiseberapa dalam lubangyang ada.

Warga setempat telahmengajukan perihal ter-sebut kepada Kepala Ling-kungan kemudian ke LurahTanjung Selamat, namunhingga kini tidak juga adaperbaikan di badan jalan

ataupun pembangunansaluran air. Bahkan sempatsanter terdengar perbaikanjalan dan saluran air akandilakukan pemerintah ta-hun 2011 mendatang.

"Pemerintah setempattidak peduli dengan ke-adaan jalan ini. KepalaLingkungan sudah kamidesak agar segera mela-porkan hal ini ke camat danseterusnya, namun jawabanyang kami dapatkan per-baikan jalan dan saluran airakan dikerjakan pada tahun2011. Apa harus menunggutahun depan agar jalan inidiperbaiki? Lama-lamadaerah ini seperti kenalumpur Lapindo," ungkap

Menurut salah seorangwarga setempat, genanganair tersebut sudah ada

Medan-andalasJalan Flamboyan Raya

Kelurahan TanjungSelamat tepatnyasekitaran Pasar SimpangMelati Kota Medanmemang telah lamadigenangi air. Sumber airyang utama berasal dariguyuran air hujan, namunkarena tidak adanyasaluran air di ruas jalantersebut, maka genanganair pun tetap berada didalam badan jalansepanjang 50 meter.

warga Komplek Griya NusaIII kepada andalas , (8/4)siang.

Saat hendak dikonfir-masi, Kepala LingkunganIII Mustapa Kamal tidakberada di tempat. Namun,anggota keluarganya me-ngatakan, kalau masalahperbaikan jalan telah di-ajukan ke pihak berwenang.

"Kalau mengenai ma-salah itu, bapak telah me-ngajukannya ke Pak Ca-mat dan data-datanya te-lah masuk ke anggota de-wan. Hasilnya, jalan ituakan diperbaiki bulan Ap-ril ini. Tidak jelas memangtanggal berapa," pung-kasnya. (RR)

Facebooker Kutuk PLNMedan-andalas

Puluhan Facebooker Medan me-nyayangkan kebijakan PT PLN yangkembali melakukan pemadamanbergilir pascagempa, Rabu (7/4).Padahal, ketika gempa dan tsunamidi Aceh dan Nias tahun 2004, tak adapemadaman listrik.

Demikian tertulis disalah seorangfacebooker, Rahma, yang terlihatkesal dan mempublikasikan kejenu-hannnya melalui jejaring sosial duniamaya terhadap kebijakan yang dila-kukan PLN.

Lain halnya dengan pengguna lainyang mengutuk kebijakan PLN ter-sebut, dia sempat mengeluarkanpernyataan segala hal yang dikelolaoleh pemerintah tidak ada yang becus.

Hampir senada, ungkapan ke-kecewaan dan kekesalan terhadap PTPLN dan buruknya pelayanan publikdinegeri ini juga dilakukan face-booker lainnya. Dan diperkirakan,kondisi demikian akan terus ber-tambah, jika PLN lamban mena-ngani persoalan pemadaman listrikbergilir. (MU)

FFFFFenomena Penomena Penomena Penomena Penomena PolisiolisiolisiolisiolisiAneh di MedanAneh di MedanAneh di MedanAneh di MedanAneh di Medan0811632XX XPLN kembali melakukan pemadaman listrik termasuk lampu pengatur lalulintas (traffic light).Anehnya, di sepanjang Jalan SM Raja hingga simpang Jalan Tritura Medan, tidak ada polisiyang menjaga, sementara di persimpangan yang traffic light-nya hidup dijaga tiga atau lebihpetugas polisi lalulintas. Aneh, bukan? Saya sendiri tidak dapat menjelaskan kepada anaksaya yang masih duduk di bangku SD perihal fenomena aneh yang kerap kita jumpai dipersimpangan jalan di Kota Medan yang kita cintai ini.

andalas/rafdial rafli

TERENDAM-Jalan Flamboyan Raya Kelurahan Tanjung Selamat Kota Medan sudah terendam air selama delapan bulan. Sumber air berasal dari guyuranair hujan, namun karena tidak adanya saluran air di ruas jalan tersebut, sehingga air tetap merendam jalan jalan mencapai 50 meter.

Ratusan Pelajar AksiCoret SeragamMedan-andalas

Kebiasaan coret-coret tetap berlaku padasejumlah siswa SMP seusai melaksanakan ujianbaik Ujian Nasional (UN) dan Ujian Akhir Sekolah(UAS). Setelah melaksanakan aksi coret-corettersebut, biasanya sejumlah siswa ini 'menyerbu'objek wisata.

Pemandangan ini dapat dilihat di salah satu obyekwisata di Sibolangit, Kamis (8/4). Terlihat ratusanpelajar baik itu dari Kota Medan, Binjai danPancurbatu memadati obyek wisata tersebut.Ratusan pelajar yang baru saja usai mengikuti UNtersebut dan masih mengenakan pakaian seragamsekolah masing-masing dipenuhi corat coret, catpilox. Tak hanya pakaian, rambut juga tak terlewatkanoleh warna warni cat yang disemprotkan.

Para pelajar terlihat asik dan bergembiramenikmati hari terakhir mereka duduk di bangkusekolah dan akan melanjutkan ke jenjang yang lebihtinggi.

Para pelajar mendatangi tempat wisata denganmenyarter sejumlah angkot, mobil pribadi dansepeda motor. Para pelajar dijalanan bersorak ria danterlihat ugal-ugalan di jalan raya. Mereka seolah takmempedulikan keselamatan dirinya. Padahal pihaksekolah mereka masing-masing telah melaranguntuk melaksanakan aksi corat-coret seragamsekolah.

Ricky salah seorang pelajar mengatakan, aksicorat-coret dan berkunjung ke lokasi rekreasi iniadalah dalam rangka merayakan hari terakhir ujianyang mereka jalani dan juga dianggap sebagaipertemuan terakhir kepada sesama teman sekolah."Kita rayakan ini untuk kemenangan usai ujianbang, mengenai lulus atau tidak kami optimis ajabang" ujar Ricky. (SBC)

085260907X XXPak Kapoldasu, petugas Satlantas yang bertugas di perbatasanAceh-Besitang Langkat, hanya pura-pura melakukan razia, tapiujung-ujungnya mereka minta duit. Salah satu oknum polisi yangdoyan minta duit dengan modus razia itu adalah berinisial WBO.Tolong ditertibkan, Pak Kapolda.

Pura-pura RaziaPura-pura RaziaPura-pura RaziaPura-pura RaziaPura-pura RaziaUjung-ujungnUjung-ujungnUjung-ujungnUjung-ujungnUjung-ujungnyyyyyaaaaaMinta DuitMinta DuitMinta DuitMinta DuitMinta Duit

Medan-andalasProduk Crude Palm Oil

(CPO) yang banyak dihasil-kan dari Provinsi SumateraUtara, harus diriset danhasilnya direkomendasikankepada pemerintah. Pro-gram ini menjadi tugas uta-ma Dewan Riset Daerah(DRD) Sumut tahun 2010-2014 yang baru dilantik.Karena dengan riset, produkyang dihasilkan di masadepan bisa sampai turunanketiga yang benefitnya bisameningkatkan perekono-mian daerah.

"Dari banyak proyek-proyek riset yang akan di-kerjakan DRD Sumut, makariset produk turunan CPOsaya kira yang palingprosfektus. Karena produkini paling banyak dihasilkanSumut," ucap Sekjen DewanRiset Nasional (DRN), DR IrTusie A Hadibroto di sela-sela pelantikan 28 anggotaDRD Sumut 2010-2014 diBina Graha Pemprovsu,Kamis (8/4). Pelantikandipimpin langsung GubsuSyamsul Arifin.

Ada pun 28 anggotaDRD Sumut 2010-2014yang dilantik itu, antara lainProf Dr Chairuddin P Lubis,Prof Ir Zulkifli Nasution,Prof Ir Abdul Rahim Maton-dang, Prof Dr Hj Ritha FDalimunthe, Prof DR IngJohannes Tarigan, Prof DrDjanius Djamin, Dr Ir Sa-bam Malau, Prof Dr Ir HZulkarnain Lubis, Drs HArmansyah, Prof Dr SyahrinHarahap, Ir Hervian Taher,Ir Tohar Suhartono, Ir HAlwin MSi, Ir Riadil AkhirLubis, Drs Ardjoni Munir dan

lainnya. Komposisi 28 ang-gota DRD Sumut ini terdiridari 22 orang sebagai aka-demisi, dua dari kalanganbisnis, dan empat dari unsurpemerintah.

Di hadapan para aka-demisi senior Sumut, Tusieyang berbicara atas namaKetua DRN, Prof DR Andi-anto Handoyo mengaku,tugas DRD Sumut adalahmemberikan masukan ke-pada pemerintah daerahuntuk menyusun arah, prio-ritas, serta kerangka kebi-jakan dalam bidang iptek,serta mendukung pemerin-tah daerah melakukan koor-dinasi di bidang iptek de-ngan daerah lainnya.

"Karena tugas dan peranseperti inilah, makanya pe-ngembangan dan penelitian

soal turunan produk CPO iniperlu diprioritaskan. Karenadengan demikian, pereko-nomian Sumut ke depanbisa meningkat lebih sig-nifikan," yakin Tusie.

Paparan Tusie ini didu-kung Gubsu Syamsul Arifin.Karena, Syamsul menyadariperkembangan Sumut se-cara menyeluruh di masadepan, salah satu beradapada kelembagaan DRD.Namun begitu, Syamsuljuga mengingatkan 28 ang-gota DRD yang dilantik itu,untuk tidak melupakan sek-tor pendidikan.

Sebab, tanpa campurtangan para anggota DRDSumut, maka pembangunansektor pendidikan yang kinisudah ditopang 20 persenanggaran dari total APBD

Sumut 2010 senilai Rp3,8triliun, akan menjadi sia-siabelaka.

Selain itu, Syamsul jugamengingatkan Kepala Ba-dan Perencanaan Pemba-ngunan Daerah (Bappeda)Sumut untuk memprogram-kan tambahan alokasi ang-garan kepada DRD Sumutpada P-APBD 2010.

"Kalau kemarin ang-garannya masih Rp2,5 mi-liar, kiranya bisa ditambahhingga menjadi Rp5 miliar.Karena peranan riset sangatdibutuhkan untuk mewu-judkan visi misi RakyatBertagwa Kepada TuhanYME, Rakyat Tidak Sakit,Rakyat Tidak Bodoh, Rak-yat Tidak Lapar, dan Rak-yat Punya Masa Depan,"beber Syamsul. (TIM)

28 Anggota DRD Sumut Dilantik

Diminta Meriset Turunan Produk CPO

andalas/ist

DILANTIK-Gubsu Syamsul Arifin membacakan sumpah dan janji kepada 28 anggota DRD Sumut 2010-2014 yangdilantik, Kamis (8/4) di Bina Graha Pemprovsu.

Page 4: Harian Andalas

KOMUNITAS MUSLIMJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 4

Pertamina Latih Keterampilan Narapidana WanitaMedan–andalas

Pertamina Pemasaran Region I berkerja sama denganKementerian Hukum dan HAM Kanwil Sumut memberikanpelatihan keterampilan tatarias, kerajinan pembuatan tas, danpembuatan manisan buah pada narapidana wanita di AulaLembaga Pemasyarakatan Wanita Kelas II A Medan, belumlama ini.

latihan keterampilan adalah ben-tuk kepedulian Pertamina padanarapidana agar nantinya diteri-ma kembali di masyarakat sete-lah bebas. Untuk kemudian bisamengembangkan keterampilan-nya dan tidak lagi mengulangiperbuatan buruknya.

Kepala Lapas Wanita Kelas IIA, Etty Nurbaiti, berterima kasihkepada Pertamina PemasaranRegion I yang telah peduli kepa-da narapidana, khususnya di LPyang dipimpinnya. Dari 405

narapida wanita penghuni LPWanita Kelas II A Medan, hanya32 peserta yang bisa mengikutipelatihan. Pelatihan tata rias di-laksanakan tanggal 7-13 April,pelatihan pembuatan tas danmanisan buah tanggal 14-19 April2010.

Sebelumnya, Pertamina me-lalui Program Kemitraan BinaLingkungan juga memberikanbantuan peralatan keteram-pilan kepada LP Kelas I A Me-dan. (GUS)

Pelatihan dibuka Kepala Divi-si Kantor Wilayah DepartemenKementerian Hukum dan HAMSumut, Zuraini Sulaiman yangdalam kata sambutannya menga-takan, narapidana di LP Wanita

Kelas II A Medan membutuhkanpelatihan keterampilan serta do-rongan terhadap moral dan ma-teril, seperti dilakukan Pertamina.

Asisten Bina Lingkungan Per-tamina Region I, Chairuddin, pe-

Kemunduran Umat IslamSINYALEMEN kemunduran umatIslam pada saat ini sangat tepat dan ber-alasan, karena kondisi umat Islam sam-pai hari ini belum bisa tampil sebagaiumat terbaik sebagaimana pernah dita-mpilkan generasi sebelum kita.

Kalau kita kembali kepada Al Qur’anbahwa Allah SWT mewariskan ke-pemimpinan di muka bumi ini hanyalahdiserahkan Allah kepada umat Islamdan orang-orang yang shaleh.“Sungguhtelah Kami catat sejak dari dalam Tau-rat, bahwasanya kepemimpinan di mukabumi ini hanya diserahkan Allah kepa-da hamba-hamba-Nya yang shaleh“.

Tidak boleh kepemimpinan di mukabumi ini diserahkan kepada orang-or-ang kafir, karena jika dipimpim olehorang-orang kafir akan merusak, me-ngalami kehancuran dan pertumpahandarah dimana-mana. Namun sayangkepemimpinan yang semestinya di-wariskan kepada umat Islam itu sam-pai hari ini belum kita raih justru kitamelihat adanya kemunduran umat Is-lam yang semakin menjadi-jadi dansangat sulit untuk bangkit.

Kalau kita baca dalam sejarah dahu-lu 7 abad lebih umat Islam pernahtampil untuk memimpin dunia, dimulaiabad pertama sampai menjelang perte-ngahan abad 8 Hijriah. Masa kejayaanIslam dulu yang mendapat julukan“khoiru ummah”, umat yang terbaik. Didalam Al qur’an surat Ali Imran ayat110 menjelaskan tentang umat yangterbaik dengan melakukan amal ma’rufdan mencegah yang munkar. Kamudahulu tampil sebagai umat yang ter-baik dan generasi yang pertama itumendapatkan gelar khairu ummah, kare-na memang mereka di dalam beragamaIslam ini ada penyerahan yang total.Apa yang telah diamanahkan Rasulull-ah SAW kepada mereka tidak ada yangdiabaikan.

Hal itulah yang mengantarkan ge-nerasi yang pertama ini disebut juga se-bagai generasi qur’ani, karena setiap fir-man-firman Allah di dalam al Qur’andapat mereka aplikasikan dalam ke-hidupan sehari-hari, sehingga merekadiangkat derajatnya menjadi umat yangterbaik. Yakni melaksanakan amarma’ruf dan nahi munkar.

Nabi Muhammad SAW mensinyalir,dengan berjalannya waktu, umat Islamakan mengalami penurunan kondisi se-cara berangsur. Adapun proses dekadensiitu diawali dengan runtuhnya institusiformal kenegaraan umat tempat te-gaknya hukum Allah.

Sikap sahabat-sahabat RasulullahSAW merupakan generasi yang perta-ma masuk Islam sehingga mereka men-capai gelar khairu ummah, karena mere-ka itu bersaksi tidak ada Tuhan kecualihanya Allah SWT dan nabi MuhammadSAW adalah utusan Allah. Yang kemu-dian diaplikasikan secara bersungguh-sungguh dan menyerahkan seutuhnyasecara total kepada agama Islam.

Seorang muallaf mengatakan bahwaketika akan melakukan ikrar padatahun 1991, dia ikhlas untuk mening-galkan seluruh sisa ajaran dan keyaki-nan yang dianut, itu kemudian dia be-ralih kepada agama Islam dan tidak adakeraguan sedikitpun. Pada saat diamenyerahkan secara total terhadapagama Islam insya Allah diberikan ke-mudahan dan akan terus menambahtaufiq hidayahnya.

Hal ini pernah dicontohkan generasiyang pertama, cobalah kita lihat seper-ti contoh Sahabat Rasulullah SAWUmar bin Khatab Ra, ketika masih ja-hiliyah adalah orang yang sangat be-ringas dan berusaha ingin membunuhnabi Muhammad SAW, karena ke-bodohannya tetapi ketika dia tersentuholeh Al qur’an yang dibacakan adikkandungnya sendiri Fatimah bintiKhatab maka ketika Umar mendengarbacaan surat Thaha, karena keindahanayat qur’an itu menyentuh perasaannyalalu dia bersyahadat mengucapkan“Asyhadu An laailaaha illallah wa asy-haduanna Muhammaddarrasulullah”.

Begitu masuk agama Islam kecintaanbeliau terhadap Nabi Muhammad SAWdan Islam melebihi cinta pada semua-nya. Dalam sejarah, pada suatu hariUmar Bin Khatab Ra ketika tawaf, ka-lau sahabat-sahabat yang lain bahwatawaf hanya sebatas mencium Hajaraswad saja, karena itu yang disunahkanRasul, tetapi pada saat Umar binKhatab ingin mencium Hajar aswadbatu itu diajak dialog olehnya. “Wahaibatu sesungguhnya kau hanya batu hi-tam biasa, engkau tidak bisa menda-tangkan manfaat sedikitpun kepadakudan tidak bisa memberikan mudhorot.Kalaulah bukan karena aku lihat Rasulmenciummu niscaya aku tidak menci-um engkau”.

Demikian juga dalam satu kisah padasuatu hari Rasulullah SAW pernahmelamar seorang gadis bernama Zaen-ab binti Za’sin Ra untuk dijodohkan ke-

pada anak angkat Rasul, Zaid binKharisah, rupanya Zaid ini karena or-ang Negro yang warna kulitnya hitam,tidak tampan, tidak punya materi apa-apa. Zaenab bin Za’sin menginginkancalon suami yang gagah, tampan, kayadan lain-lain maka ketika Rasul me-lamar kemudian ditolak Zaenab.

Setelah Rasul ditolak Zaenab, makaturunlah wahyu dalam surat Al Ahzabayat 36 yang artinya “Tidak pantas bagilaki-laki yang mukmin dan perempuanyang mukmin, apabila Allah dan Rasul-Nya telah menetapkan suatu ketetapan,akan ada pilihan bagi mereka tentangurusan mereka. Dan barangsiapa men-durhakai Allah dan Rasul-Nya, makasungguh dia telah tersesat yang nyata“.

Kemudian sikap Zaenab yang tadi-nya menolak lamaran Rasulullah, begi-tu mendengar ayat itu dibacakan nabi,dia spontan mengatakan kami dengardan mentaati perintah Allah SWT danRasul-Nya. Memang ini luar biasa sikapsahabat setelah mendengarkan ayat Alqur’an dibacakan mereka tidak bisamembantah, inilah sebenarnya yangmengangkat derajat hingga sampaikhairu ummah adanya penyerahan yangtotal terhadap agama Islam.

Kalau umat terdahulu bangkit sam-pai kepada khairu ummah atau umatyang terbaik karena ada penyerahantotal kepada Islam maka sudah dipas-tikan kemunduran itu bisa terjadi kare-na ketika ber-islam tidak adanya penye-rahan yang total terhadap agama Islamalias kita tidak rela diatur hukum-hu-kum Islam dan tidak rela kita diaturoleh Al Qur’an dan Sunnah nabi, kalau-pun kita mengamalkan ajaran Islam inibentuknya hanya parsial saja manayang mudah untuk kita amalkan dankita pakai tetapi bila ada yang sulitmaka kita tinggalkan.

Ada beberapa hal yang menyebab-kan kemunduran ummat Islam dianta-ranya, lemahnya akidah dan iman. Adapertanyaan kenapa lemahnya akidahdan keimanan bagi umat Islam, karenakita dari dahulu senantiasa mengabai-kan ajaran agama Islam, mengabaikanilmu-ilmu Islam dan mengutamakanilmu-ilmu yang lain dan ilmu agamaIslam kita jadikan urutan-urutan seki-an saja, yang penting kita makmur se-cara dunia agama kita singkirkan darikehidupan.

Kita sesungguhnya kalau sadar ada-

lah termasuk yang kufur nikmat, dahu-lu kita sebelum merdeka merengek teri-ak-teriak dan mengadu kepada Allahsetiap malam kita berdoa sambil duduk,berdiri dan berbaring, tetapi setelahmerdeka kemudian kita singkirkan hu-kum-hukum Islam, syariat-syariat Is-lam dan ajaran Islam dari kehidupankita, inilah yang mengakibatkan umatIslam mundur dari hari ke hari hinggahari ini.

Selain itu, lunturnya aplikasi nilaiukhuwah Islamiyah. Kita terpecah be-lah dan berkeping-keping, kita dipecahbelah oleh aliran kepercayaan, aliran-aliran dalam Islam, organisasi-orga-nisasi dan dipecah partai-partai hinggasampai hari ini umat Islam menjadiberkeping-keping sehingga kita tidakpunya kualitas apa-apa.RasulullahSAW mensinyalir yang artinya “hampirtiba masanya dimana bangsa-bangsalain itu akan mengeroyok dan menyer-bu umat Islam seperti makanan di atasmeja hidangan”.

Lalu sahabat merasa heran kemudi-an bertanya kepada Rasul “apakah jum-lah kami waktu itu sedikit, sehinggakami dikeroyok dan diserbu sedemiki-an rupa seperti makanan yang mau di-hidangkan ? “.

Kemudian nabi menjawab “tidak,bahkan jumlah kamu ketika itu banyakdan mayoritas tetapi jumlah kamutidak memiliki kwalitas dan terpecahsatu dengan yang lain, akhirnya kondisisemacam ini hanya banyak tetapi tidakmempunyai kualitas seperti buih yangada di lautan”.

Ternyata penyebab utama kata Ra-sul adalah “di dalam dada umat Islamitu tertancap penyakit wahn, sahabatbertanya apa penyakit wahn itu ya Ra-sul, kemudian di jawabnya dengan “cin-ta dunia dan takut mati”.

Kalau hal ini masih ada pada diriumat Islam maka sampai pada hari ki-amat pun kita tidak akan meraih yangnamanya khairul ummah, namun mes-kipun umat Islam belum bisa bangkitdan belum bisa menjadi teladan-te-ladan tetapi bersyukur kita justru or-ang-orang non muslim terus mening-katkan kajian-kajian dan mengkaji aja-ran Islam dan setelah itu mereka ber-bondong-bondong masuk agama Islam.Mudah-mudahan lewat para muallafini mereka bisa memberikan motivasikepada umat Islam untuk menuju ke-jayaan Islam dan menjadi khoirul um-mah, amin ya Robbal alamin. (ULI/IM, EDI-

SI 516)

Gubernur dan Kapoldasu

Terima Kunjungan Imam Besar Syekh Muhammad Saad NomaniMedan-andalas

Gubernur dan Kepala KepolisianDaerah (Kapolda) Sumatera Utaramenyambut positif misi diemban Ma-jelis Zikir Az-Zikra Sumatera Utara,dalam meningkatkan ukuwah isla-miyah di tengah-tengah masyarakatSumut utamanya Kota Medan.

Sambutan positif tersebut disampai-kan secara terpisah oleh Gubsu, Syam-sul Arifin dan Kapoldasu Irjen Pol Oeg-roseno ketika menerima kunjungan ke-luarga besar Az-Zikra Sumut dan Pen-gajian Keluarga Imbalo Nasution, ke-marin.

Rombongan Zikir Az-Zikra dipim-pin Ketua Majelis Zikir Az-Zikra Su-mut Rizal Maha Putra. Kunjungan ter-pisah ke rumah pribadi Gubsu JalanSTM Medan dan ke rumah dinas Kapol-dasu tersebut juga melibatkan Ketu-runan ke 26 Imam Abu Hanifah, ImamBesar Syekh Muhammad Saad Nomani

(30) dari Masjid Nabawi Madinah AlMunawarah Saudi Arabia, Syekh Bur-han Mektar, Syekh Iqbal yang juga be-rasal dari Australia, Wakil Ketua Maje-lis Zikir Az-Zikra John Hendrik, H.Zuber, H. Isfandi Nasution dan H. Hen-

dra Nasution (Pengurus Pengajian Ke-luarga Imbalo Nasution) serta sejum-lah pengurus Az-Zikra Sumut lainnya.

Dalam kunjungan ke rumah pribadiGubsu di kawasan Jalan STM, SyamsulArifin secara khusus minta didoakan

agar senantiasa sehat dan tetap diberi-kan kekuatan menjalankan tugas se-hari-hari, baik sebagai Gubsu maupunsebagai Pj Walikota Medan serta ke-giatan lainnya. Sementara, di rumahdinas Kapoldasu yang dilaksanakan Se-lasa (6/4) malam, selain diisi shala Mag-hrib berjamaah, juga penyampaiantausyiah selama kurang lebih 10 menitdan diakhiri dengan doa dan makanmalam bersama.

Rizal Maha Putra dalam kesempa-tan itu mengemukakan, selama beradadi Medan, Imam Besar Syekh Muham-mad Saad Nomani menjadi imam sha-lat shubuh di masjid Raya Al MashunMedan dan imam Isya di masjid Al Mus-abbihin Tasbi. Imam Besar Syekh Mu-hammad Saad Nomani, juga akanmenjadi imam dan khatib shalat Ju-mat (9/4) di Masjid Agung Medan ser-ta imam shalat Isya dan pembacaanayat Al Quran. (RIL/REL)

Orang-orang yang Dijamin Masuk Surga (I)Keinginan menjadi penghuni

surga tidak cukup hanya berdo’a,tapi harus berusaha memiliki sifatdan amal calon penghuninya danusaha itu sekarang dalam kehidu-pan kita di dunia ini.

ingin mendapat jaminan masuk surga,salah satu yang harus kita lakukandalam hidup ini adalah memberi makankepada orang yang membutuhkannya.

Rasulullah saw bersabda: “SembahlahAllah Yang Maha Rahman, berikanlahmakan, tebarkanlah salam, niscaya kamumasuk surga dengan selamat ” (HR. Tirmidzi).

Selain hal tadi, upaya yang bisadilakukan adalah dengan tetap me-nyambung silaturrahim. Hubunganantar sesama manusia harus dijalindengan sebaik-baiknya, antara sesamasaudara dalam iman, terutama yangberasal dari rahim ibu yang sama yangkemudian disebut dengan saudaradalam nasab. Bila ini selalu kita per-kokoh, maka kita mendapatkan jaminan

surga dari Rasulullah saw, sedangkanbila kita memutuskannya, maka kitapunterancam tidak masuk surga. Rasulullahsaw bersabda: “Tidak akan masuk surgaorang yang suka memutuskan, Sufyanberkata dalam riwayatnya: yaknimemutuskan tali persaudaraan ” (HR.Bukhari dan Muslim). “Ketika Rasulullahsaw bertanya kepada para sahabattentang maukah aku beritahukan kepadakalian tentang orang yang akan menjadipenghuni surga? diantaranya beliaumenjawab: Seorang laki-laki yangmengunjungi saudaranya di penjuru kotadengan ikhlas karena Allah ” (HR. IbnuAsakir, Abu Na’im dan Nasa’i).

Tak cukup sampai disitu, usahalainnya yang harus dilakukan dalam

mencapai kebahagian suraga, adalahdengan melaksanakan Shalat Tahajjud.Tempat terpuji di sisi Allah SWT adalahsurga yang penuh dengan kenikmatanyang tiada terkira, karenanya salah satucara yang bisa kita lakukan untuk bisadiberi tempat yang terpuji itu adalahdengan melaksanakan shalat tahajjudsaat banyak manusia yang tertidurlelap, Allah swt berfirman: “Dan padasebahagian malam hari bersembahyangtahajudlah kamu sebagai suatu ibadahtambahan bagimu; Mudah-mudahanTuhan-mu mengangkat kamu ke tempatyang Terpuji ” (QS Al Isra [17]:79).

Memudahkan Orang Lain. Dalamhidupnya, ada saat manusia mengalamikesenangan hidup dengan segala kemuda-

hannya, namun pada saat lain bisa jadi iamengalami kesulitan dan kesengsaraan.

Karena itu, sesama manusia idealnyabisa saling memudahkan, termasukdalam jual beli. Manakala kita sudahbisa memudahkan orang lain, makasalah satu faktor yang membuatmanusia mendapat jaminan surga telahdiraihnya. Rasulullah SAW bersabda:Sesungguhnya seorang lelaki masuksurga. Dia ditanya: “Apa yang dulukamu kerjakan?”. Dia menjawab, diaingat atau diingatkan, dia menjawab:“Aku berjual beli dengan manusia laluaku memberi tempo kepada orang yangdalam kesulitan dan mempermudahurusan dengan pembayaran dengandinar atau dirham”. (bersambung)

Diantara usaha yang bisadilakukan dengan memberimakan. Makan dan minum

merupakan kebutuhan manusia yangharus dipenuhi masing-masing orang,namun karena berbagai persoalan dalamkehidupan manusia, maka banyak orangyang tidak bisa memenuhinya atau bisamemenuhi tapi tidak sesuai denganstandar kesehatan, karena itu, bila kita

Telkomsel GelarNonton BarengMedan-andalas

Pelanggan Telkomsel di Binjai, kebagianundangan Nonton Bareng (Nobar) film “DibawahLangit” bersama sejumlah pelanggan Telkomseldari berbagai komunitas. Nobar gratis ini diikutisekitar 200 peserta. “Acara itu merupakanprogram loyalti bagi pelanggan Telkomsel, sertamerupakan wujud nyata dari Telkomsel sebagainilai tambah disamping layanan seluler yangberkualitas,” ungkap Manager Branch TelkomselMedan, Kurnia Hadhi, di dampingi HumasTelkomsel Sumbagut, Henni Purweni di kan-tornya Jalan Diponegoro, Kamis (8/4)

Nobar gratis itu, jelas Hadhi dikhususkan untukpelanggan yang tergabung dalam sejumlahkomunitas Telkomsel seperti simPATIZone, Gen’Asik termasuk Telkomsel School Community,Telkomsel Outlet Community yang berdomisili diBinjai dan sekitarnya. Selain itu anggota komu-nitas harus mengaktifkan NSP lagu yang mejadiTheme Song film – Di Bawah Langit. Pelangganyang hadir juga berhak memperoleh T-shirt ekslusifyang khusus dibagikan pada acara ini.

Peserta Nobar tidak hanya menikmati filmreligi dibintangi OPICK, tetapi lebih dari pada itu,pelanggan diberikan kesempatan ramah tamahdengan beberapa pemain dan pendukung film ini.

Hadhi menambahkan, Kami harap kegiatan inidapat menjadi satu bentuk kedekatan emosionalTelkomsel dengan pelanggannya, maupunkedekatan sesama anggota komunitas Telkomselterutama yang ada di Binjai. (EH)

Nina Gym dan Fitnes Centre

Ajarkan MasyarakatHidup SehatMedan-andalas

Mengajak masyarakat membiasakan hidupsehat adalah moto Nina Gym dan Fitnes Centre.Pusat kebugaran yang terletak di Jalan Flam-boyan Raya Tanjung Selamat ini didirikan sejak 2tahun lalu, dan pendirinya adalah Yaser Arafat.

Komplek pertokoan yang tak jauh dari pasarSimpang Melati ini disusun dengan rapi danmemiliki suasana kondusif. Dengan membandroltarif sebesar lima ribu rupiah per hari untuk nonmember dan tiga rupiah per hari untuk member,masyarakat sudah dapat mencoba alat-alat yangdidatangkan dari luar negeri ini. Suplemen yangdisediakan disini juga beragam, dari harga tiga riburupiah sampai lima ribu rupiah. .Untuk anggotaNina Gym dan Fitnes Centre ini sedikitnya adaseribu orang. Sedangkan, pemain yang bukananggota bisa mencapai seratus orang per harinya,bahkan bisa mencapai dua ratus orang per hari.

Atlet-atlet berbakat juga banyak berasal daritempat kebugaran ini. Beberapa penghargaanjuga pernah singgah disini, seperti dari kelas 55kg dan 75 kg. instruktur yang mengajar juga dariorang yang berpengalaman di bidangnya.“Disinikami memberikan yang terbaik kepada pe-langgan. Mereka dapat berolahraga disini dandapat juga mengikuti kejuaraan-kejuaraan diluardengan membawa nama gym ini. Kami mengajakmasyarakat membiasakan diri untuk hidup sehatsekaligus berprestasi,” ungkap Raj instruktur diNina Gym dan Fitnes Centre. (RR)

DITERIMA GUBSU :Usai diterima Gubsu,Keluarga Besar Az-Zikra Sumut danPengurus PengajianKeluarga ImbaloNasution diabadikanbersama Gubsu danImam Besar SyekhMuhammad SaadNomani, di rumahpribadi Gubsu,Kamis (8/4).

(Andalas/Asril Tanjung) (Andalas/Asril Tanjung) (Andalas/Asril Tanjung) (Andalas/Asril Tanjung) (Andalas/Asril Tanjung)

Page 5: Harian Andalas

POLITIKJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 5

Masyarakat Indonesia secara umumdan warga Sumatera Utara secarakhusus semakin cerdas dan kritis.

Silahkan kirim komentar Anda soalcalon walikota/bupati yang layakuntuk membangun daerah Anda.Komentar dapat dikirim ke Email

redaksiandalas@gmail. com

Pemko Medan Segera CairkanAnggaran PanwaslukadaMedan-andalas

Kapoltabes MS Kombes Imam Margonomengatakan tugas Poltabes Medan bersinergidengan tugas Panwas yakni menjaga stabilitaskekondusifan pelaksanaan Pilkada dari awal hinggaakhir termasuk menjaga rasa aman masyarakat.

“Selain itu, pihak kepolisian juga menjagakeamanan kampanye, para pasangan calon,Anggota KPU Medan dan Panwaslukada Medan.Kita juga akan bekerja sama dengan Panwas untukmengantisipasi adanya intimidasi terhadap petugasPanwaslukada yang bertugas di Pilkada tahun ini,"katanya di hadapan Panwaslukada Kecamatan se-Kota Medan dalam Rapat Kerja PanwaslukadaKecamatan, 7-8 April 2010 di Hotel Grand Antares,Medan.

Plt Sekda Kota Medan, Fitriyus menjelaskan,terkendalanya pencairan dana karena terkaitkurang tanggapnya pemerintah ke Panwas di waktulalu, disebabkan belum pastinya keberadaanPanwaslukada Medan. Namun, dengan adanyaputusan Mahkamah Konstitusi (MK), PemkoMedan menyambut terbuka kehadiranPanwas.”Dan terkait hak Panwaslukada ataukewajiban pemerintah termasuk anggaran Panwasakan segera dicairkan setelah ditandatangani PjWalikota Medan,” ungkapnya.

Kepada wartawan, dia mengatakan dana hibahtelah ditandatangani kedua belah pihak dan akandicairkan dalam beberapa hari. Terkait adanya kabarpemotongan, ia menegaskan pemotongan tidakada, tetapi berapa anggaran yang dibutuhkan pihakPanwas, sebesar itu yang dicairkan. "Pemotongandana Panwas tidak ada, tapi pencairan dana sesuaidengan kebutuhan dan tahapan Pilkada," katanya.

Selanjutnya Fitriyus meminta Panwas Kota danKecamatan melaksanakan tugasnya dengan baik.Terkait, netralitas PNS, ditegaskannya berdasarkansurat edaran pemerintah pusat, PNS harus netral."PNS harus netral pada Pilkada ini," katanya serayamengharapkan agar pelaksanaan Pilkada iniberjalan sukses, aman, dan lancar.

Ketua Panwaslukada Medan M Aswinmenjelaskan, pihaknya telah mengajukan Rp2,5miliar dari Rp7,4 miliar. Dana awal ini untukhonorarium Panwas Kota, Panwas Kecamatan,sekretariat, pelantikan, dan sejumlah kebutuhanlainnya."Keseluruhan anggaran telah diajukan,tetapi diputuskan secara bertahap pencairannya,”katanya seraya mengharapkan dana ini segeradicairkan karena mendesaknya kebutuhanpengawasan tahapan Pilkada Kota Medan.

Selanjutnya Aswin mengatakan, AnggotaPanwas Kecamatan yang bertugas kali inidiwajibkan yang telah berusia 35 tahun ke ataskarena dibutuhkan petugas yang bertanggungjawab penuh atas kinerjanya. Selain itu, PanwasKecamatan juga harus memiliki integritas dankomitmen yang tinggi dalam melaksanakantugasnya mengabdi untuk mengawasi pelaksanaanPilkada Medan.

Sementara Ketua KPU Medan Evi NovidaGinting memamparkan secara singkat tahapan-tahapan Pilkada Kota Medan yang akanberlangsung 12 Mei 2010, dari awal hingga akhir."KPU Medan mengharapkan Panwaslukada mampumengawasi berbagai tahapan-tahapan Pilkadahingga hasil akhir pemungutan suara dimulai dariKPPS, PPS, PPK hingga KPU Medan. (MU)

KILAS

Pertahankan Gedung Bersejarah"BUAT walikota yang

terpilih diharapkan lebihmengutamakan penataantata ruang kota yang lebihbaik dan mempertahankangedung-gedung bersejarahyang merupakan LandmarkKota Medan."

Andi RambePewarta Foto

Tolong Atasi Listrik"KEPADA bapak

walikota yang terpilih danakan memimpin Medan limatahun ke depan, imbauansaya tolong perhatikantentang listrik kita, jangansampai pemadaman listrikini berlarut-larut."

PhilipsWirausahawan

Perhatikan Tarif Parkir"SIAPAPUN yang

akan terpilih menjadiWalikota Medan, mohonperhatikan tarif parkir disejumlah pusatperbelanjaan di Medanyang mencekikmasyarakat kecil."

Aulia ArifandiKaryawan Bank

Tertibkan Angkutan Umum"BUAT Pak Walikota

Medan nanti, sayaberharap agar bapak bisamenertibkan angkutan-angkutan umum yangsering sembrono dalammenaikkan danmenurunkan penumpang,

sehingga sering terjadi kemacetan."

Aznan AraziPelajar

Demikian dikatakan Kepala Kejati-su, Sution Usman Adjie kepada warta-wan, Rabu (8/4). Kata Usman, Kejatisutelah memerintahkan kepada Kajari

dan jajarannya agar dalam pelaksa-naan tahapan Pilkada menunjuk tigaorang jaksa untuk menangani sengketaPilkada.

Menurut Sution, tim yang sudahdibentuk tersebut minimal sebanyaktiga orang langsung bekerja dan me-nangani kasus pelanggaran Pilkadakhususya unsur kriminal atau pidanayang terjadi dalam pelaksanaan ta-hapan Pilkada.

“Jadi nantinya, proses pelanggaranPilkada langsung ditangani secara cepatdari proses penyidikan di kepolisian,penuntut di kejaksaan hingga sampaipada proses persidangan,” kata Sution.

Dijelaskan Sution, dalam penegakandisiplin kinerja para jaksa juga sangatdiperlukan, untuk meningkatkan profe-sionalitas dalam penegakan hukum.

Selain itu, pentingnya sektor peng-awasan untuk melaksanakan tugas dankewenangan mampu mewujudkankepastian hukum, ketertiban hukum,keadilan, dan kebenaran berdasarkanhukum yang mengindahkan normakeagamaan.

“Dalam fungsi pengawasan yangdilakukan, jika ada oknum-oknum jaksayang menyalahi dari ketentuan dankoridor yang berlaku, akan langsungditindak,” tegas Sution usai acara serah

terima jabatan Asisten Pengawasan(Aswas) Kejatisu dari Hilver S PurbaSH kepada Nulis Sembiring SH.

Untuk penegakan disiplin, tindakantegas kepada para oknum yang me-lakukan tindakan pelanggaran disiplinini, pihak Aswas telah memberikansanksi berupa teguran, pencopotan darijabatan hingga sanksi pemecatan.

Dalam penegakan hukum ini, tidakpandang bulu. Siapa yang terbuktibersalah langsung dikenakan sanksi.“Artinya tidak ada toleransi yangdiberikan. Apabila terbukti melakukankesalahan langsung diambil tindakan,”katanya mengakhiri.(BY)

Tim Jaksa Siap Tangani Pelanggaran PilkadaMedan-andalas

Jelang pelaksanaan Pilkada yangberlangsung di beberapakabupaten/kota Sumatera Utara,pihak Kejaksaan Tinggi SumateraUtara (Kejatisu) telah membentuktim jaksa khusus menanganiperkara sengketa atau pelanggaranyang terjadi selama tahapanPilkada berlangsung.

Medan-andalasKetua Tim Pemenangan Calon Wali-

kota-Wakil Walikota Medan Rahud-man-Eldin, HM Syaf Lubis, memintaPanitia Pengawas (Panwas) PilkadaKota Medan menindaklanjuti soalhilangnya puluhan spanduk milikRahudman-Eldin.

Menurutnya dari laporan berbagaielemen masyarakat banyak spandukRahudman-Eldin hilang atau dirusakorang yang tak bertanggung jawab.

"Ini kami minta agar segera ditin-daklanjuti. Kami sudah menyuratiPanwas Pilkada Kota Medan dan mintaperhatian mereka," kata HM Syaf Lubiskepada wartawan, Kamis (8/4).

Menurut Syaf, hilangnya atributsosialisasi milik Rahudman-Eldin inisangat disesali mengingat atribut itumembantu Komisi Pemilihan Umum(KPU) Kota Me- dan mela-

kukan sosialisasi Pilkada Kota Medan,12 Mei 2010.

Untuk itu, Syaf meminta agar dila-kukan penyelidikan terhadap masalahini oleh Panwas yang melibatkan pihakKPU Kota Medan dan Pemko Medan.

"Masalah ini sebenarnya serius. Kamijuga akan buat tim yang mengawasimasalah ini," kata Syaf yang jugaKetua DPD Golkar Medan.

Terkait dengan SMS Center Rahud-man-Eldin di nomor 085-6-580-66666,Syaf mengucapkan terima kasih atasrespon yang sudah diberikan masya-rakat. Ia juga mengatakan saat ini,pengelola SMS Center baru menerimamasukan dari masyarakat. "Kami me-mang belum membalas SMS itu satu persatu. Tapi kami mencermati dan menin-daklanjuti SMS yang memang segeraharus ditindaklanjuti. Terima kasih atasresponnya," kata Syaf lagi.

Puluhan Spanduk Rahudman-Eldin Hilang

andalas/rony muharrman

SILSILSILSILSILAAAAATURAHMI–TURAHMI–TURAHMI–TURAHMI–TURAHMI– Calon Walikota-Wakil Walikota Medan periode 2010-2015, Rahudman Harahap-DzulmiEldin saat bersilaturahmi dengan warga Perumnas Mandala, Medan, Kamis (8/4).

Balon WabupNisel Kampanyedi GerejaTelukdalam-andalas

Suhu politik jelang Pilkada diKabupaten Nias Selatan yang sudahdi ambang pintu, semakin mengha-ngat. Para bakal calon bupati danwakil bupati sudah mulai menam-pakkan diri melalui pemasanganbaliho ucapan Selamat Hari Paskahdi tiap persimpangan jalan ibu kotaKabupaten Nias Selatan.

Bahkan salah seorang balon wakilbupati berinisial HN, yang akanberpasangan dengan ID sebagaibalon bupati, tak sungkan mengam-panyekan dirinya pada acara peraya-an Paskah di salah satu gereja diKecamatan Amandaya, Rabu lalu.

Dengan penuh percaya diri HNmengatakan di depan jemaat gereja,bila ID dan dirinya terpilih sebagaiBupati dan Wakil Bupati Nias Sela-tan, mereka tidak akan KKN, akanmenggrastiskan pendidikan dari SDhingga SLTA, hingga akan mengalo-kasikan anggaran pembangunangereja dalam APBD.

Menyikapi kehadiran HN dalamacara Paskah tersebut, beberapajemaat yang hadir saat itu mengakutidak percaya dengan janji-janjipolitik HN. Bahkan seorang ibu yangduduk di bagian belakang dengannada ketus menyatakan pernyataanHN di perayaan itu sebagai bahasayang sombong.

Menurut sumber andalas yang takingin disebutkan namanya, denganmakin dekatnya pelaksanaan Pilka-da, setiap balon kepala daerah yangtampil hendaknya berkompetisi de-ngan sehat, karena masyarakat meng-inginkan adanya perubahan ke arahyang lebih baik. "Kita berharap kepa-da pihak terkait seperti KPUD danPanwaslu saat pesta demokrasi nantibenar-benar menjalankan fungsinyasehingga kejadian seperti pesta demo-krasi pemilihan legislatif tahun lalu,tidak terulang," kata sumber.

Sementara itu Anggota DPRDNisel Yurisman Laia kepada andalas,Kamis (8/4 ) menyebutkan tindakanHN sudah melanggar aturan Pemilu.Sebagaimana yang diatur dalam UUNo 10 Tahun 2008, setiap Calon Bupatidan Wakil Bupati Dilarang Memper-gunakan Fasilitas Pemerintah, GerejaSebagai Sarana Kampanye. (EZ)

Kejatisu Diminta ProsesCalon KDh Terindikasi KKNMedan-andalas

Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu)diminta memroses oknum-oknum calon kepaladaerah (KDh) yang terindikasi terlibat kolusikorupsi, dan nepotisme (KKN).

“Pemimpin yang bersih merupakan salah suatusyarat mutlak dalam pembangunan yang jugamerupakan tuntutan reformasi. Makanya kitaminta Kejatisu ikut andil untuk lahirnya pemimpindaerah yang bersih melalui proses Pilkada.”

Demikian dikatakan Ketua Gerakan MahasiswaNusantara (Gema Nusantara) Abdul Thaib Siahaandidampingi Wakil Ketua Badan Pengurus PusatSentral Monitoring Indonesia (SMI) Syahrul kepadaandalas, Kamis (8/4).

Diterangkan Abdul, Kejatisu dan Poldasudiharapkan berperan aktif melalui tupoksi-nyauntuk mewujudkan lahirnya pemimpin yang bersihlewat pesta demokrasi Pilkada yang akan digelar diberbagai daerah di Sumut.

Peran yang harus dilakukan Kejatisu danPoldasu adalah segera melakukan prosespenyidikan terhadap siapapun oknum calon kepaladaerah yang terindikasi terlibat dalam praktik KKN.“Kami sebagai generasi penerus bangsa akanberada di garda terdepan mendukung sepenuhnyalangkah Kejatisu dan Poldasu,” tandas Abdul.

Syahrul menambahkan, pihaknya siapmendukung penegak hukum untuk secepatnyamelakukan penyidikan terhadap oknum-oknumcalon kepada daerah yang terindikasi terlibat KKNdan berlindung di bawah payung kekuatan politik.

Apabila penegak hukum tidak melakukannya,dikhawatirkan akan lahir pemimpin-pemimpin atauwalikota/bupati korup di Sumatera Utara. “Tentunyaini sangat buruk terhadap kelangsunganpembangunan di daerah ini,” tegasnya.(EH)

andalas/rony muharrman

BERI KETERANGAN–BERI KETERANGAN–BERI KETERANGAN–BERI KETERANGAN–BERI KETERANGAN–Anggota Bawaslu, Widya Ningsih memberikan keterangan kepada sejumlah wartawan terkait adanya laporan pelanggaran oleh KPUMedan terhadap pasangan bakal calon Walikota-Wakil Walikota Medan, Rudolf Pardede dan Afifuddin Lubis, di Hotel Polonia Medan, Kamis (8/4).

Rantauprapat-andalasSebanyak 12 Lembaga Swadaya

Masyarakat (LSM) di Labuhanbatumenganugerahi Dr Amarullah Nasuti-on SE MBA sebagai Tokoh Pendidikandi kabupaten yang merupakan peng-hasil sawit terbesar di Sumut itu.

Koalisi 12 LSM tersebut terdiri atasLSM Ampera, Tumpas, Kiblat, Lingkari,Lipan, BIN, GAPENTA, P3N, LPPN,LKKI, KOMID, dan FP HAM RI. Peng-anugerahan berlangsung di Aula RantauPrapat Hotel (RPH) Jalan A YaniRantauprapat, Selasa (6/4).

Penganugerahan itu dituangkandalam Surat Keputusan (SK) Koalisi 12LSM yang dibacakan H Arcis. Dalam SKmereka dinyatakan bahwa anugerah

yang diberikan merupakan hasil darievaluasi, seleksi, observasi, dan investi-gasi serta rasa kagum, bangga, dan ucap-an terima kasih terhadap Amarullah.

Koalisi LSM Labuhanbatu jugameminta DPRD dan Pemkab Labuhan-batu agar memperkuat anugerah ter-hadap Amarullah itu berpayung hukum.

Turut hadir dalam acara tersebut,Ketua DPRD Labuhanbatu Hj EliyaRosa Siregar mewakili unsur MuspidaLabuhanbatu, tokoh masyarakat, tokohagama, tokoh adat, dan pengurusorganisasi kemasyarakatan, pemuda,dan pengurus partai politik serta pela-jar SLTA, dan ratusan mahasiswa Uni-versitas Labuhan Batu (ULB).

Ketua panitia yang juga Ketua

Koalisi LSM Labuhanbatu, BernatPenjaitan SH MHum menyatakanKoalisi LSM Labuhanbatu lahir pada10 Maret 2010 merupakan aspirasi paraaktivis LSM dalam rangka mencarifigur pendidikan di Labuhanbatu.

Amarullah Nasution dalam sambut-annya mengucapkan syukur dan berte-rima kasih kepada seluruh komponenkoalisi LSM Labuhanbatu yang telahmemberikan penilaian dan piagampenghargaan kepada dirinya sebagaitokoh pendidikan di Labuhanbatu.

"Penganugerahan piagam penghar-gaan yang diberikan rekan-rekan LSMini akan menambah motivasi sayadalam meningkatkan dunia pendidikandi Labuhanbatu," ucap Amarullah. (HD)

Amarullah DianugerahiTokoh Pendidikan Labuhanbatu

Page 6: Harian Andalas

EKONOMI harian andalas | Hal. 6KILAS

Medan-andalas

Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura) memilikipotensi pertambangan yang sangat potensial untukdikembangkan. Dari hasil investigasi yang telah dilakukan,dalam bumi Labura banyak terkandung endapan mineraldan bahan galian tambang, di antaranya batubara, batugranit, biji emas, batu kapur, dan minyak bumi.

Penanggungjawab stan Pemerintah Kabupaten Laburadi Pekan Raya Sumatera Utara (PRSU) ke-39, SyahrulAhmad Hasibuan mengatakan, sampai saat ini potensipertambangan tersebut belum dikelola atau dieksploitasisecara profesional. Melalui event PRSU ini diharapkan adainvestor yang mau berinvestasi di Labura khususnya dibidang pertambangan.

“Dari hasil penampakan dan analisis laboratoriumdisimpulkan bahwa batu granit yang ada di Laburamempunyai mutu cukup baik dan mempunyai nilai jualyang tinggi. Begitu juga dengan endapan batubara, kadarkalorinya mencapai 5.600 sampai 6.100 kalori,” kataSyahrul, Selasa (6/4) di arena PRSU Jalan Gatot Subroto,Medan .

Dikatakan, segala potensi pertambangan yang adadiharapkan dapat dieksplorasi untuk selanjutnyadiekspoloitasi guna kemajuan pembangunan diKabupaten Labura serta meningkatkan kesejahteraanmasyarakat.

“Semua potensi itu masih membutuhkan ulurantangan dari para investor untuk dapat dikelola,”ujarnya. Untuk saat ini, lanjut Syahrul, masyarakatLabura pada umunya masih mengandalkan potensipertanian dan perkebunan. Namun sebagian kecil adayang bertumpu pada sektor industri kecil dan dari hasilusaha kecil menengah. Sektor pertanian meng-andalkan tanaman padi, sedangkan di sektorperkebunan adalah sawit dan karet.

“Tapi ke depan kita akan mengandalkan per-tambangan. Karena kandungan batubara dan batugranit yang terdapat di beberapa kecamatan cukupluas,” tandasnya. (BEN)

Potensi Batubaradan Granit LaburaTunggu Investor

Jakarta-andalas

PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) bersama PTMedco Power Indonesia, anak usaha PT Medco EnergiInternational Tbk, segera merealisasikan proyekpembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas bumi(PLTP) Sarulla, Kabupaten Tapanuli Utara, menyusuldisepakatinya harga jual listrik sebesar US$0,0679 per kWh.Direktur Utama PLN Dahlan Iskan mengungkapkan soalharga jual listrik pembangkit berkapasitas 330 MW tersebuttelah disepakati pada 1 April 2010, setelah perseroanmemberikan ultimatum kepada Medco.

“Kami (PLN) telah mengultimatum mereka. Kalau dalamsatu bulan tidak tercapai kesepakatan harga dengan PLN,maka proyek itu akan diambi-alih oleh PLN. Pada 1 Aprilkemarin, pas 1 bulan setelah ultimatum, harga disepakatiUS$0,0679 per kWh,” ujarnya di Kantor KementerianBUMN, Kamis (8/4).

Besaran harga jual listrik panas bumi tersebut, kata dia,sesuai dengan harga yang ditawarkan oleh BUMN listrik itusebelumnya. Sesuai dengan kesepakatan, dia melanjutkan,Medco bersama mitra konsorsium Ormat Technologies AS,Kyushu Electric, dan Itochu Corporation Jepang segeramerealisasikan pembangunan PLTP Sarulla sesuaikomitmen. “Sekarang Sarulla sudah merdeka dan tidak adapersoalan lagi.”

Menurut Dahlan, penandatanganan kontrak jual-belilistrik (power purchase agreement/PPA) pembangkit diTarutung tersebut disepakati untuk jangka waktu 30 tahun.Dia menjelaskan proyek tersebut ditargetkan mulaiberoperasi pada 2012.

Seperti diketahui, pengembangan proyek PLTP Sarullayang ditaksir menelan investasi sekitar US$600 jutatersendat cukup lama akibat tidak adanya kesepakatan soalharga jual listrik dengan PLN. Medco bersama mitradiketahui meminta harga listrik sekitar US$0,08-US$0,09per kWh, tetapi PLN hanya sanggup membeli US$0,06 perkWh. Dalam proyek itu, Medco memiliki 37,5 persen saham,Itochu Corporation 25 persen, Kyushu Electric Power Inc 25persen, dan Ormat International Inc 12,5 persen. Sebagianbesar dana proyek tersebut diketahui berasal dari pinjamanJapan Bank for International Cooperation. (JBIC)

PLN dan MedcoRealisasikan PLTP Sarulla

Jumat9 April 2010

Kepala Bidang (Kabid) Hu-mas Poldasu Kombes Pol Baha-rudin Djafar kepada wartawanketika dikonfirmasi melalui HPmengatakan, dalam penanga-nan peredaran upal ini, kepo-lisian dan BI terus mening-katkan koordinasi dan sudahada kerja sama mengantisi-pasinya.

“Kami belum ada menemu-kan kasus peredaran uang palsu,

mungkin BI sudah ada temukandan kami akan telusuri per-edaran upal tersebut,” kataBaharudin.

Ia meminta partisipasi war-ga segera melaporkan bilamenemukan upal. Terlebih lagimemasuki masa pemilihankepala daerah. Dengan adanyalaporan, akan memudahkanpenyelidikan dan memutuskanmata rantai peredaran upal

Baharudin menegaskan, da-lam memutus mata rantai pere-daran upal peran masyarakatharus aktif. Bila ada mene-mukan atau menjadi korban,sebaiknya segera melaporkanke kantor polisi terdekat.

“Jadi kami minta masya-rakat juga harus aktif, selainpetugas kepolisian terus mene-lusurinya, masyarakat yangmengetahui diharapkan jangantakut untuk melaporkannya”pinta Baharudin.

Upaya mengantisipasi pe-nyebaran upal jelang Pilkadaoleh orang-orang tidak ber-tanggung jawab termasuk timsukses para calon kepala daerah,sudah menjadi atensi Polda

Sumut dan jajarannya.“Kita selalu mengantisipasi

adanya kerawanan penyebaranupal jelang Pilkada di Sumut,”terang Kasubbid Dokliput Pol-da Sumut, AKBP MP Naing-golan, kepada wartawan diruang kerjanya, Kamis (8/4)siang.

Antisipasi tersebut, tambahNainggolan, dilakukan denganmelakukan pengintaian kepa-da kelompok-kelompok terten-tu maupun tim sukses yangdicurigai akan menyebarkanupal.

Sementara itu, pihak BImembantah adanya peredaranupal menjelang Pilkada. Ban-tahan itu disampaikan pihak BI

Poldasu dan BI Antisipasi Peredaran UpalMedan-andalas

Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Poldasu) belumada menemukan kasus peredaran uang palsu (upal)meski Bank Indonesia (BI) Regional Sumut dan Acehmelansir data adanya peningkatan peredaran upal diSumut menjelang Pilkada.

ketika Poldasu melakukankunjungan ke BI Cabang Me-dan. “Pihak BI mengaku tidakada mengeluarkan statemenadanya peningkatan peredaranuang palsu menjelang Pilkada,”kata Baharudin.

Sebelumnya, pihak BI ke-pada wartawan menyatakan,peredaran upal tahun ini ke-mungkinan meningkat danlebih besar lagi menjelangPilkada.

Berdasarkan data pada 2010,peredaran upal meningkat. Se-dikitnya ditemukan upal beredarsetiap hari enam lembar, sehing-ga menandakan pada awal 2010cenderung meningkat. Inilahyang terus diantisipasi. (SUKRY)

Kesepakatan iniditandatanganitanggal 7 April 2010

di Jakarta oleh Sidarta Sidikselaku Direktur Intercarier,Regulatory dan GovernmentRelations Tri dan FadzriSentosa, Director & ChiefWholesale and InfrastructureOfficer Indosat.

Kesepakatan kedua belahpihak meliputi perjanjiansewa menara komunikasiIndosat yang berlangsungselama 12 tahun.

“Tri akan melanjutkaninisiatif menara bersamaguna lebih memfokuskanpada pertumbuhan pelangganyang didukung inovasimarketing dan peningkatankualitas layanan,” ujarManjot Mann PresidenDirektur Tri.

Menurutnya kerja sama inisangat bermanfaat bagi Triuntuk meningkatkan layananpelanggan khususnyamengembangkan cakupanlayanan ke seluruh pelosokIndonesia dan meningkatkankualitas jaringan.

Kerja sama dalampenggunaan infrastrukturtelekomunikasi inimerupakan bagian dariupaya Indosat mendukungkebijakan penggunaanmenara bersama sesuai

dengan imbauan pemerintah,sehingga tercipta efisiensidalam industritelekomunikasi maupun dimasing-masing operator.

"Lebih dari itu kerja samaini tentu saja dapat saling

memberikan manfaat dalammengoptimalkanpenggunaan infrastruktursecara bersama di antarapara operator," kata FadzriSentosa.

Mann menambahkan,

selain peningkatan jaringandan perbaikan cakupanlayanan, kerja sama ini bisamengefisiensikan investasiinfrastruktur di daerah yangsudah matang saranatelekomunikasinya dan

mengalihkannya ke daerahlain yang masih terbatasbahkan belum dijangkausarana telekomunikasi.

Efisiensi investasi tersebutjuga bisa dialokasikan untukpeningkatan layanan kepadapelanggan denganmemberikan promosi-promosi yang lebih efektif.

Selama tiga tahunberoperasi, Tri telah melayaniwilayah-wilayah penting diSumatera Utara, KepulauanRiau, Aceh, Lampung, DaerahIstimewa Yogyakarta, JawaTimur, Jawa Tengah, JawaBarat, Jambi, DKI Jakarta,Banten, Bengkulu, KepulauanBangka Belitung, Bali, NusaTenggara Barat,Banjarmasin, Banjar, BaritoKuala, Banjar BaruSamarinda, KutaiKertanegara, Balikpapan,Sulawesi Selatan, danSulawesi Utara. Dalamwaktu dekat jaringan Tri jugaakan menjangkauPalangkaraya.

Sementara Indosat sendirisampai akhir tahun 2009telah beroperasi di 33provinsi mencakup hampir100 persen wilayahkabupaten dan lebih dari 70persen kecamatan di seluruhIndonesia.

Sejalan dengan programpemerintah, perluasancakupan juga dilakukanhingga ke berbagai wilayahterpencil di Indonesia sepertiMuara Teweh-pedalamanKalimatan, dan Ereke-pedalaman SulawesiTenggara.

Hal ini bertujuan untukmemperluas layanan Indosatkepada masyarakat yangpada akhirnya dapat mendo-rong laju pertumbuhan rodaperekonomian di wilayah-wilayah terpencil tersebut.

Demikian dikemukakanDeputy General Manager ofNothern Sumatera Region PTHutchison CP Telecomu-nications Haris Tri Wibowomelalui Humas Esther Saingdi Medan, Kamis (8/4). (GUS)

Tri dan Indosat Sepakat Gunakan Menara BersamaPT Hutchison CPTelecommunicationpemilik operatorjaringan GSM 3 (baca:Tri) dan PT Indosat Tbk(Indosat)menandatanganikesepakatan kerja samauntuk penggunaanmenara telekomunikasiIndosat bagi BTS Tri.Upaya ini dilakukansebagai wujudkomitmen Trimemperluas cakupandan meningkatkankualitas jaringan.

andalas/ist

MENARA BERSAMA - Sidarta Sidik Direktur ICGR Tri (kiri) dan Fadzri Sentosa, Director & Chief Wholesale and Infrastructure Officer Indosat(kanan) bersalaman usai menandatangani kesepakatan penggunaan menara telekomunikasi Indosat oleh Tri dengan sistem perjanjiansewa selama 12 tahun, Rabu (7/4).

Page 7: Harian Andalas

BISNIS harian andalas | Hal. 7Jumat9 April 2010

SPECIALIST

ACSPLIT & CENTRAL

JASA MULTI SARANASERVICE AC, ISIFREON, BONGKARPASANG, REPARASI

PASANG BARU & BEKASHubungi : JSM45110070813 7575 1960

ACKULKAS

Hub:

KING SERVICE

776516150812 6395 1615

Hari Libur Buka

Cuci AC Rp. 20.000BONGKAR/PASANGAC, Kulkas, M. Cuci, Dispenser, TV

Jual/Beli AC baru/bekas

UD. ADIL AIR CONDSERVICE CENTERA

- Jual Beli AC Baru/Bekas

- Ganti Compressor AC / Kulkas

- Service Cuci AC / Isi Freon

- Bongkar / Pasang AC Split/Window

- Pasang Instalasi AC

- Pasang Instalasi Listrik

- Rental AC / Genset

- Acara Pesta, dll

Jl. Bromo Gg. Adil 154

Telp. 061 7346 603 Medan (Sumut)

Email : [email protected]

Zoel Hp. 0811 6021 178 – 061 7751 0227SIAP

DITEMPAT

GARANSI

FAJAR TEKNIK

AC– Service, Freon– Bongkar / pasang– Spare part– Jual Beli AC bekas

KULKAS – MESIN – CUCI – INSTALASI LISTRIKH U B U N G I

0813 7020 0524061 – 6991 4688

ACKARYA TEKNIK

Jl. Sempurna (Setia Budi)No. 15 Medan

Hub. 0813 7040 9999

S E R V I C E

G A R A N S ISIAP DITEMPAT

M. CUCI, KULKAS,

SERVICE

ACCUCI AC, ISI FREON,BONGKAR PASANG,REPARASI, KULKAS,M E S I N C U C I

Hub.

DIFA SERVIS0813 9735 7061061 - 69644786

AKIRAAUX

LENGKAP PASANG+ GARANSI 3 THN 2 Jt, an( (LENGKAP PASANG+ GARANSI 3 THN 2 Jt, an( (

300

WA

TT

S

(BERHADIAH PARFUM OTOMATIS + DVD)JUAL - BELI/TUKAR - TAMBAH BERBAGAI MEREKREPERASI/BGKR - PSG/CUCI/ISI OBAT / GARANSI

TOKO BERDIKARIH U B U N G I :

Almt: Asia Raya Blok H No. 3A (Comp. A. MMAS)HP. 081165 3635 / Flexi: 7732 0638 / IWAN TAN

ACMADINAS E R V I C EService - reparasi -sparepart - bongkarpasang - isi freonAC - KULKAS - MESIN CUCISiap Ditempat & Bergaransi

Hub.

061 – 7797 20650812 63262099

C 2 COLDReparasi, Cuci Bongkar,

Bongkar Pasang, Isi Freon,

Tukar Tambah, Jual AC Bekas.

Service AC 18.000.

HUBUNGI :

0812 6399 6308, 0813 9777 8790

Evolution GAME

Jl. AH. Nasution No. 8C Titi Kuning MedanTelp. 061-7688 9988, 0812 6569 9860

Terima pasang Hdd slim tebalSERVICE SIAP DITEMPAT

- PS1

- PS2 slim

- PS2 tebal Hdd

Rp 300 rb

Rp 600 - 850 rb

Rp 1,5 jt - 1,8 jt

DIBELI DENGAN HARGA TINGGI

Hub. CV. GRIYA ELEKTRONIK/BABEJl. Gaperta B6 Tel. 8450085, FL. 76660300

TV - PS - DVD - Sound System- Laptop - AC - Kulkas, Dll

PROTON JAYA ELECTRONICCash & Credit

Hub. AHUAT0811 654758

Jl. KL. Yos Sudarso No. 60 M

Glugur Kota - Medan

061 – 6613174

R E PA R A S IELEKTRONIKKami sudah berpengalamanuntuk reparasi/service TV,sound system, amplie, cd dans e j e n i s e l e k t r o n i k .

Jl. Gajah No. 40/94

0812 6019 887, 77569887

Hubungi :

A Tak / Hui Elektronik Service

SINAR JAYA ELECTRONIC

Hub. (061) 7380 408 - 0813 9707 7171Jl. Medan Btg. Kuis No. 48

Pasar IX Tembung Medan - SumutSamping Showroom Yamaha

Cash & Credit

(TV, KULKAS, AC, MESIN CUCI DLL)

Proses Cepat - Syarat Ringan

370 PERTANDINGAN

Lengkap di

LIGA ITALIA Full LIGA INGGRISdan

Gratis 2 bulan film HBO dan Star Movies

Hub. 0852 9741 7701

Pasang 1 bulan gratis 1 bulan

Instalasi jaringan internet dan

wireless untuk WARNET,

KANTOR dan RUMAH.

Instalasi ROUTER atau

SERVER dengan MIKROTIK.

BIAYA TERJANGKAUMELAYANI LUAR KOTA

Office:061 – 8227613

061 – 66976552

HENDRA081396972074

081264720005

SETTING

MIKROTIKFor Warnet dan Perusahaan

Service Computer

Rp.

Rp.

800.000,-

20.000,-Hubungi:

061 – 6965 6822

untuk Warnet

Proses Cepat

Hub. 0813 7566 6689

MultiSpeedInternetan Tanpa Batas Sepuasnya

hanya195 rb/bln

– Gratis Registrasi– Gratis Modem– Pasang Baru Telepon

Hubungi :

7777 91777743 4277

Data

Dijemput

Melayani reservasi t. pswt dmtk &

Int. T. Kapal Laut, Ren. Mobil & V

Hotel.

Jl. Jamin Ginting No. 300 P. Bulan-

Medan (Spng. Stasiun BTN) Telp.

061-8217970, 0815 3020 522.

Buka pkl. 08.00 - 22.00 WIB

PT. MULIA TOUR & TRAVEL

NEOMA DRESSMAKERKebaya Pengantin - Bustler -

Gaun Pesta - Payet dll.

Bersedia dipanggil ke

tempat untuk mengukur

Hubungi :

0813 9612 2077

ACCOUNTING & TAX– Mengatasi semua masalah pembukuan &

perpajakan.– Internal audit (financial, operation &

manajemen)– In house training (system, accounting & tax,

internal audit)– Berpengalaman ± 25 tahun, rahasia terjamin,

kepercayaanandakomitmenkami.

0813 9758 8080 / 0857 6207 9988 /061 – 50118199

Hub. KIM HOK / GUNAWAN

JASA PEMBUKUAN- Pembukuan Internal Perusahaan- Pembukuan eksternal perusahaan(perpajakan, laporan bank, dll)

HUBUNGI :

061 - 91010828

KONSULTAN PERBANKANMelayani: Proses KPR, KMK,

Pinjaman Bank, Kredit Macet,

Kredit Bermasalah.

Hub. Wanto

081361630900

WEDDING FOTO & VIDEO(3 Jam Video + 120 Lbr Foto)

Rp. 2.000.000,-IP Production

061-8447873, 081263538384

Mitra Studio

– Liputan Video Digital penuh bukan perjam– 220 lbr Photo Digital 4R / Jumbo + Design

– 2 set DVD Original + Cover & 2 DVD Master Photo– 1 Lbr Photo 12” x 12” Design & 1 Lbr Photo 8 x 12– 1 Album Photo Eksekutif & 1 Set Master Mini DV

Best Quality, Murah dan BerpengalamanJuga terima Transfer & Edit Kaset ke DVD / VCD

WEDDING VIDEO & PHOTORp. 2.500.000,-

061 – 77517888 – 081264078888

Irza FloristMenyediakan :

- Papan Bunga

- Bunga Meja Parcel

- Bunga Bouquet

Jl. Karantina No. 11 MedanTelp. 061 77243260 Hp. 0812 602 4520

Cetak UndanganGratis Wedding BannerINDOOR / OUTDOOR PRINTING – DIGITAL OFFSET PRINTINGCUTTING STICKER – MERCHANDISE – NEONBOX – PLANK MEREKLETTER TIMBUL – SABLON – PIN ID CARD – PLAKAT – BORDIR, DLL

Stempel WarnaStempel MasakX Banner Mulai

Rp. 45.000,-Rp. 18.000,-Rp. 75.000,-

Materi / Data bisa Diantar - Jemput9108511277122690

081 2646 8112

SOLUSINDOProduction

HM. YAMIN 41 G MEDAN

SABLON DIGITALUKURAN GAMBAR

A4 / FOLIO1sisi Rp. 900,-2 sisi Rp. 1.400,-

PER

PCSNEGO

CP. M. NUR (061) 77686643Untuk PARTAI/PILKADA

F U L LCOLOR

MARIPHOTO STUDIO

- Jl. Asrama No. 21c Helvetia-Medan

Telp. (061) 8455567

- Jl. Gaperta Ujung No. 15 Medan

Telp. (061) 8440463

- Photo Digital Studio- Pas Photo- Pra Wedding- Kidding- Wisuda- Glamour

- Product- Panorama- Editing- Design- Cuci Cetak Foto

RENTALSOUNDSYSTEM

STAGGING - RIGGINGBARRICADESARNAVILLE

H U B U N G I

Jl. Sei Serayu No. 7h Medan061 8221158, 0819206560

HENDRA

HENDRA/ASIONG

0813 6227 5675 – 0878 6962 4842 – 0852 6195 5515

Melayani Antar Jemput:- TK, SD, SMP, SMA Methodis II, Budi Murni II

Jurusan: Pancing, Serdang, Mandala, Aksara,

Denai, Sutrisno, Asia, Wahidin, Sumatera.

- Karyawan/i, mahasiswa/i, IBBI, Mikro.

- Carteran hari libur.

JASA ANTAR JEMPUTDalam & Luar Kota

KIJANG KRISTA

Hubungi :

0813.9671.2339

JASA PINDAHANRUMAH, KANTORDomestik & International

Hubungi :

061 7766 [email protected]

KOMPUTER ANDA BERMASALAHHang, Padam, Virus, Install,Upgrade, Kontrak Servis, Dll.Bergaransi atau ingin belikomputer tetapi malas keluarrumah. Hubungi saja PusatServis Komputer. SJC (061)77559800 / 08566181633

SERVICE LAPTOP/PC/PRINTER

BERSEDIA DIPANGGIL

Hub : REFI COMJl. Tombak N.26 B

061-501 365 87 / 0888 793 1978

Install, Scan Virus,Recovery Data, DllInstalasi Jaringan Warnet

+ Router / Office

KREDIT LAPTOPPROSES GAMPANG

Selama 15 bulan

Laptop Acer Rp. 550.000/bln

Hubungi: AWAN

0857 6162 2672 / 0813 9781 9633

SAL COMPUTERMenjual komputer 2-nd & Baru,

CPU, Monitor, Printer-Laptop,

Accessories. Juga menerima

Service Monitor & CPU. Alamat Jl.

Pelangi No. 32 Teladan Barat

Medan. HP. 0813.7696.0010.Flexi 061.7665.1630

SERVICE 2010KOMPUTER & LAPTOP

INSTALL, HANK, PADAM, BERVIRUS,SETTING JARINGAN (LAN)/WI-FI,GAME, INFUS, PRINTER, BACKUP DATAHILANG, PEMROGRAMAN WEBSITEPA S A N G I N T E R N E T K A N T O R /RUMAHAN, PENGURUSAN JASADOMAIN. CONTACT ME (JERRY) at : XL– 087-8696-70287 BERGARANSI

4 UNIT KOMPUTERPENTIUM – IVbeserta Printer

Hub. 0812 6554 453169619555

DIJUAL

HARGA MURAH dan NEGO

RYAN TONER

Hub. 061-766990020878 682 44474

DIBELI CATRIDGE : CANON, HPCANON 40, 41, 50, 51, 830, 831,

HP 21, 22, 60B, 60C, 27, 28, 56, 57Laserjet. HP 12A, HP 35A dll.

Baru/bekas DENGAN HARGA TINGGI

WEBSITE DESIGN& PROGRAMMING

- Web Company Profile, Email & Hosting- Katalog Online, Toko Online, Travel (Booking

online)- Portal untuk Universitas, sekolah (KHS online)- Portal perusahaan (stok, order, sales online,

sistem kepegawaian)

Hub. ANDI ONG (0812 6032 526)

SERVICE COMPUTER/ LAPTOP / PRINTERBersedia dipanggil / siap ditempat

printer, terima komputer P. IV

Hub. RAJACOM

061-7663 5768 / 0813 6222 2572

OBRAL OBRAL OBRALBARU GARANSI FULL 1 TAHUN

PIV INTEL DUO CORE 1.8 GHZ M.M

PIV INTEL DUO CORE 2.2 GHZ M.M

PIV INTEL DUO CORE 2.6 GHZ M.M

PIV INTEL DUO CORE 2.7 GHZ M.M

PIV INTEL CORE 2 DUO 2.9 GHZ M. M

PIV INTEL 3.0 GHZ M. MEDIA Rp. 2.458.000

Rp. 2.518.000

Rp. 2.558.000

Rp. 2.618.000

Rp. 2.678.000

Rp. 3.128.000

SEKEN GARANSI 1 BULAN

PIII - 800 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

PIV - 1,7 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

PIV - 1.8 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

PIV - 2.0 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

PIV - 2.4 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

PIV - 2.6 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

PIV - 2.8 256 MB/10GB/CDROOM/M.M

Rp. 958.000

Rp. 1.058.000

Rp. 1.188.000

Rp. 1.228.000

Rp. 1.288.000

Rp. 1.328.000

Rp. 1.328.000

MONT 15” 17” FLAT PUTIH/HITAM MULUS (DELL, LG, SAMSUNG) MURAH ....

Spec. Case USB, 512 MB, HD 80 GB, DVD, RW (Black), Mont

17 SAMSUNG, Key, Mouse, Speaker, Plus BONUS

Mon 15” DIG, Case USB, Keyboard, Mouse, Speaker BARU.

NB: TERIMA VISA & MASTER CARDTERIMA SERVICE COMP & PRINTER

ADHIKA COMP. (4150371)JL. M. IDRIS 23 (77426432)

ALPHA OMEGA TRADE- Menjual komp. baru & bekas. Terima

service komp., printer, monitor, dll.- Jual kompor gas & elpiji, tungku

masak, regulator, sparepart, lampuemergency dll. (Grosir & Eceran).Terima service kompor gas.

Hub. 061 456 2282 – 7656 2900Jl. Ayahanda 2 F Medan

TERIMA KOSTLUX LENGKAP

085658033680 / 08566390033

AC, TV, Spring bed dorong,

bebas kunci

VILLA GADING MAS IIIBlok R No. 6

Medan-andalasBank OCBC NISP bekerja

sama dengan Visa Internasio-nal meluncurkan Kartu Kre-dit OCBC NISP Liquid Plati-num di OCBC NISP Tower,Kamis, (8/4).

Acara ini dihadiri DirekturConsumer Banking - BankOCBC NISP Rudy N Ham-dani, Group Lifestyle & Pay-ment Products Regional Head- OCBC Bank Lynn Gaspar,dan Country Manager Visa In-ternational Ellyana Fuad.

Rudy N Hamdani menje-laskan, kebutuhan masyarakatmodern kini semakin beragamtermasuk kebutuhan gayahidup yang kian meningkat.Untuk itu, Bank OCBC NISPberusaha menjawab kebutu-han nasabahnya denganmenghadirkan kenyamanandan berbagai kemudahan me-lalui kartu kredit Platinumdengan berbagai fitur danbenefit yang kompetitif.

Salah satu fitur utamayang ditawarkan adalah ke-mudahan dan kenyamanandalam aktivitas travellingnasabah, baik untuk perja-lanan domestik maupun man-canegara. ”Perjalanan domes-tik maupun ke mancanegara

Kepala Seksi PemasaranEkspor dan Kerja SamaLuar Negeri, Dinas Perin-dustrian dan PerdaganganSumut Irsan Lubis yangmenghadiri pagelaran ter-sebut mengatakan, kulinerkhas Sumut seperti soto,lontong, sate, dan nasi pa-dang, cukup diminati ma-

andalas/Ist

PELUNCURAN - Direktur Consumer Banking - Bank OCBC NISP, Rudy N Hamdani, Group Lifestyle & Payment Products Regional Head -OCBC Bank, Lynn Gaspar dan Country Manager Visa International Ellyana Fuad, saat acara peluncuran Kartu Kredit OCBC NISP LiquidPlatinum, Kamis (8/4).

OCBC NISP Luncurkan Kartu KreditLiquid Platinum

menjadi lebih mudah dan nya-man dengan hadirnya KartuKredit OCBC NISP LiquidPlatinum,” ungkapnya.

Selain kenyamanan dankeselamatan dalam melaku-kan perjalanan, Kartu KreditOCBC NISP Liquid Platinumjuga menawarkan nilai lebihuntuk setiap transaksi di luarnegeri.

“Saat ini wisatawan seringkhawatir mengenai nilai kursyang tinggi. Kini dengan hadir-nya Kartu Kredit OCBC NISPLiquid Platinum selain peme-gang kartu mendapatkan keun-tungan dari tingkat konversimata uang yang kompetitif,pemegang kartu juga akanmemperoleh point reward gan-da dari setiap transaksi inter-nasional,” kata Rudy N Ham-dani melalui surat elektro-niknya kepada andalas.

Beragam benefit dan keun-tungan lain yang ditawarkanKartu Kredit OCBC NISPLiquid Platinum diantaranya;jaringan Visa International diseluruh dunia, pemegang kar-tu dapat bertransaksi di lebihdari 29 juta merchant VISA,mendapatkan akses 24 jamdari Visa Platinum Concierge,dan penawaran menarik dari

merchant-merchant yang be-kerjasama dengan Visa sepertidiscount green fees di 200 golfcourse terbaik di dunia, hinggakemewahan untuk menikmativilla pribadi dan yacht sertaberagam keuntungan lainnya.

Guna meningkatkan usagedan menambah jumlah peme-gang kartu kredit tersebut,Bank OCBC NISP menggelarprogram Spend & Gift, ber-langsung hingga 15 Juni 2010.

Melalui program tersebutnasabah berkesempatan me-meroleh hadiah langsung be-rupa Iphone, Blackberry Onyx,dan Voucher Belanja sertatravel package. Total transaksipemegang kartu kredit OCBCNISP Liquid Platinum akandiperhitungkan untuk menda-patkan kesempatan berliburgratis ke mancanegara.

“Kami optimis dengan ha-dirnya Kartu Kredit OCBCNISP Liquid Platinum yangdidukung Visa Internasional,Bank OCBC NISP bisa mem-berikan layanan terbaik bagikebutuhan nasabah dan se-jalan dengan komitmen kamiuntuk menjadi “Your PartnerFor Life” bagi nasabah danstakeholder kami,” tambahRudy N Hamdani.(SIONG)

syarakat di sana.“Pada hari pertama saja

jumlah pengunjung di stanSumut hampir mencapai5.000 pengunjung. Padaumumnya lebih banyakmenikmati komoditas pa-ngan khas Sumatera,” kataIrsan kepada andalas, Ka-mis (8/4) di Medan.

Dikatakan, selain mem-bawa dan memamerkanmakanan khas Sumut, be-berapa seni dan budayaSumut juga ditampilkandalam pagelaran pasar ma-lam yang kali pertama di-gelar di Belanda.

“Seperti seni budaya To-ba, Nias, Melayu, dan lainnyacukup menarik perhatianwarga di sana saat ditam-pilkan,” ujarnya. Dari hasilpagelaran tersebut, lanjut-nya, peluang pasar eksporSumut ke Belanda diyakiniakan semakin membaik khu-susnya dari hasil laut sepertiudang dan ikan.

Sedangkan komoditasekspor hasil pertanian se-perti kopi, coklat, CPO danturunannya, dan karet yangselama ini tengah dipa-sarkan di Belanda jugaakan semakin membaik.

“Dibanding tahun 2008,nilai ekspor Sumut ke Be-landa tahun 2009 memangada penurunan, yakni dariUU$427,8 juta menjadiUU$251,3 juta. Itu terjadimerupakan dampak darikrisis global awal tahun2009. Tahun ini kita yakinpencapaian ekspor Sumutke Belanda akan terusmembaik,” katanya. (BEN)

Belanda MinatiKuliner Khas SumutMedan-andalas

Dari hasil Pagelaran Pasar Malam Negara Indone-sia di Denhaag, Belanda pada tanggal 1 sampai 5April lalu, sejumlah komoditas kuliner khasSumatera Utara (Sumut) menjadi perhatian wargaNegara Belanda dan Indonesia yang hadir dalampagelaran itu.

Jakarta-andalasPT Telekomunikasi Indone-

sia Tbk (TLKM) akhirnya ber-hasil memperbaiki kinerjanya.Perusahaan halo-halo platmerah ini berhasil mencetakkenaikan laba bersih sebesar6,71 persen dari Rp10,6 triliunmenjadi Rp11,33 triliun.

Kenaikan laba bersih iniakibat pendapatannya naik.Pada 2009 lalu, Telkom berha-sil membukukan pendapatanRp64,59 triliun. Artinya, pen-dapatan TLKM ini naik 6,44persen dari torehan tahun laluyang mencapai Rp60,68 triliun.

Pendapatan yang melonjakini akibat jumlah pelangganyang naik. Jumlah pelangganwireless naik dari 12,7 jutamenjadi 15,13 juta atau se-banyak 18,97 persen. Semen-tara, jumlah pelanggan selulernaik 24,96 persen dari 65,3 jutamenjadi 81,6 juta.

Direktur Utama TLKMRinaldi Firmansyah menga-takan kinerja Telkom yangsemakin baik ini membuatkondisi keuangannya menjadikokoh. Dengan laba yangbesar ini, dia mengatakanTelkom optimis menghadapitantangan bisnis di tahun ini.

"Yang lebih penting lagi,hasil ini memperkuat lan-dasan pertumbuhan peru-sahaan yang berkelanjutan,sustain dan profitable," im-buhnya. (KPS)

Laba BersihTelkomRp11,33 Triliun

Awal Mei, Yamaha Luncurkan Skutik Xeon

Jakarta-andalasPersaingan antara Garuda Indonesia

dan Lion Air tidak hanya terjadi dalammemperebutkan penumpang domestik.Karena keduanya juga masuk dalamkelompok tiga maskapai yang palingbanyak menerbangkan penumpang keluar negeri.

Dari total 866.327 pax jumlah pe-numpang rute internasional, Garudamenerbangkan 34,1 persen di antaranyaatau 295.565 pax. Sementara Lionmemiliki pangsa pasar 14,2 persendengan jumlah penumpang 123.170 pax.

"Tapi untuk penerbangan interna-sional, Garuda dan Lion tidak menjadiyang teratas. Karena Indonesia AirAsiamenerbangkan penumpang lebih banyak

406.571 pax atau 46,9 persen," tandasDirektur Angkutan Udara Tri S Sunoko.

Direktur Umum Lion Air Edward Siraitberdalih, jumlah penumpang internasionalmaskapainya tidak lebih tinggi dari AirAsiamaupun Garuda karena frekuensi pener-bangan internasional Lion masih kalahbanyak dibanding keduanya.

Untuk dapat meningkatkan jumlahpenumpang, Lion berencana menambahfrekuensi penerbangan internasionalnya.Salah satunya rute Jakarta-Singapurayang tadinya dilayani dua kali sehariakan ditambah menjadi empat kalisehari. Mulai Februari lalu, Lion jugasudah menambah frekuensi rute Jakarta-Jeddah menjadi lima kali seminggu darisebelumnya dua kali seminggu. (KTN)

Lion Air dan Garuda Bersaingdi Rute Internasional

Jakarta-andalasPT Yamaha Motor Kencana Indonesia

(YMKI), agen tunggal pemegang merekYamaha di Tanah Air, akan meluncurkanproduk skuter bertransmisi otomatis(skutik) terbarunya, Xeon, pada awal Mei.

Produk terbaru ini akan melengkapijajaran skutik Yamaha selain Mio dan MioSoul. Presdir YMKI Dyonisius Beti menga-takan sebelum diluncurkan di pasardomestik, Yamaha Xeon akan diperke-nalkan secara terbatas ke kalangan mediadi tanah air pada akhir bulan ini.

"Kami akan kenalkan Xeon akhir bulanini kepada wartawan supaya mencoba dulu.Kami akan mulai produksi pada akhir Aprilini," katanya seusai menghadiri YamahaMarketing Idea Competition 2010, hari ini.

Terkait harga dan kapasitas mesin yangakan diusung Xeon, Dyonisius, engganmembocorkan lebih lanjut. Persiapan

produksi sudah dilakukan PT Yamaha Mo-tor Manufacturing Indonesia dengan izinproduksi tipe 44DD.

"Ada dua pilihan engine, 135 cc dan 125cc, kami belum bisa sampaikan akanmemakai yang mana. Jadi tunggu saja ya,"ujarnya. Yamaha telah meluncurkan produksejenis dengan nama Mio125 di pasar Thai-land pada awal tahun ini. Motor tipe skutiktersebut dilengkapi dengan sistem pen-dingin air (water cooled) dengan dapur pacu124 cc, 4 tak SOHC.

Merujuk data Asosiasi Industri SepedaMotor Indonesia (AISI), pabrikan motorberlambang garputala ini mencatatpenjualan model skutik sebesar 120.000unit per bulan. Kehadiran Yamaha Xeondiharapkan mendongkrak penjualan skutikYamaha menjadi 150.000 unit per bulan.

"Kami harap bisa menambah menjadi150.000 unit per bulan. (BIO)

Page 8: Harian Andalas

IKLAN harian andalas | Hal. 8

F O R T I C OS u s u B u b u k S k i mColostrum, Gratis InfoPeluang Usaha Buat Anda.Hub. ARDI 0812 659 7981,061-68788455.Bersedia Antar Sampai Tempat

Kami pe r usahaan yangbergerak di bidang Agencymembutuhkan karyawan/ti, IRT,pensiun yang berjiwa bisnis.

Hub. 4511727 – 0813 7674 9345Hub. LIA

atau datang langsung ke :Jl. Pemuda Baru No. 4

SEBUAH PABRIK DI TEBING TINGGIMembutuhkan :

MEKANIK LISTRIK 3 PHASE,Mengerti Elektro Motor,

Disediakan Tempat Tinggal

Hub. 0813 700 37456

DIBUTUHKANWanita (gadis/janda) dipekerjakan daerahMedan untuk jaga anak & perawat gaji Rp.600.000 rb s/d Rp. 1.200.000 rb / bulanbersih + 50 rb bonus.Fasilitas: Makan, asrama, pendidikan gratis.NB : - Menerima pindahan dari yayasan lain

- Sampai di Medan dijemput.- Gaji disesuaikan.

Hub. PUTRI NESIATelp. 061 – 6992 1199 ; HP. 0812 6463 504

LOWONGAN KERJAWanita bebas tamatan, Gadis/Jandauntuk ditugaskan sbg Pr. Jompo,Baby Sitter, Pr. pribadi, bebas kontrakHonor 650 rb s/d 1.2 jt / bln bersih.As rama , makan , keseha t anditanggung.

(pelamar sampai diMedan dijemput)

Hub. YAYASAN / KLINIK24 JAM MITRA S Jl. Jamin Ginting848 Telp. (061) 821 5126, 08139666 4664

Telah hadir di Kota Medan produk Teh

Mengkudu untuk mengobati berbagai

penyakit.

Juga mencari agen-agen penyalur di

seluruh Indonesia.

Hub. PT. KUSUMA INDONESIA Group

www.kusumaindonesiagroup.com

HP. 0812 748 99927 – (061) 69934705

Lowongan KerjaDibutuhkan: Wanita (Gadis/Janda)Untuk dipekerjakan menjaga anakatau Jompo di Medan Gaji Rp.600.000 – 1 Jt / Bln + Bonus Rp.50.000 / bulan.H YAYASAN HANUBAub.Jl. Parang I No. 5 Pasar 8 Padang Bulan0812 6572 348 / 77983678

Dibutuhkan Wanita (Gadis/janda)

untuk dipekerjakan menjaga

Anak/Jompo di Medan Gaji Rp.

650.000,- + 50 rb bonus/bulan.

Hub. Bapak HERI Jl. Setia BudiNo. 440 Tj. Sari Medan Telpn.061-76491870,HP.08126394197

LOWONGAN KERJA

CATERING 77RANTANGAN UNTUK RUMAHTANGGA DAN PERKANTORANTersedia Harga Ekonomis.Tersedia Harga Ekonomis.

Hub.

(061) 69491772, 0812 6078 2200

CHINESE FOODC A T E R I N G

RUDY / AKIONG

0852 6120 5542 ; 061 - 9126 6995

Hub.

Menyediakan Ketringdan pesanan untuksegala jenis pesta

D i b u t u h k a n W a n i t a(Gadis/janda) untuk dipekerja-kan jaga anak & orang tua, gajiRp. 650.000,- s/d 1,2 jt / bulanbersih + bonus Rp. 50 rb.

LOWONGAN KERJA

Hub. Ibu Demi061 – 8471 104, 061 – 773 77059

RAJA CATERINGPaket Rumah Tangga,Kantoran, Nasi Kotak,

Paket Anak Kost

081396 375417Hub.

Rumah Makan

DARA MINANGMENERIMA PESANAN/KATERING NASI KOTAK

Tersedia :Ayam Bakar, Ikan, Gulai, dll.

Jl. K.L. Yos Sudarso Km. 6,9Tg. Mulia Medan - Belawan

HP. 0813 7074 0044

SUZUKI BARU

Ready Stock !!!G. Vitara, 5 x 4, Swift, Splash

Bunga MURAH, Proses CEPAT

Hub. 0812 6444 526 / 77476756

Carry pick up

Carry pick up

APV Arena

DP 5 Jt-an

DP 8 Jt-an

DP 9 Jt-an

ang. 3 Jt-an

ang. 2,7 Jt-an

ang. 5,2 Jt-an

P.S. NEW CITRA CAFÉSegera kunjungi T.S. New CitraCafé,tempat nyaman, aman, menarikdan indah dengan harga murah, meriah.Sekal i datang pasti ketagihan.Pokoknya enjoy bersama kami, dihiburoleh penyanyi yang handal. KunjungiP.S. New Café di Jl. Pantai Indah(belakang Tirtanadi Sunggal)

Hub. 0813 75100 887

DAIHATSU 100% BARUReady : Xenia, Terios,Luxio, & Granmax PU

DAPATKAN :

Cash back + discount + hadiah menarikbunga ringan DP 10%

TERIMA TUKAR TAMBAHHub. EDY ASTRA

HP. 7772 3699 – 0819 851688

JENIS MOBIL

KEMBAR MOBIL

HARGA

Jl. Tritura No. 8 K.0812 6058 6666

- Mits. Colt Diesel PS. 120

-

-

-

-

Mits. Colt Diesel PS. 120 HD

Mits. Colt Diesel PS. 125 Conter

Mits. Colt Diesel Dump

Mits. Colt Diesel 02 PS 100

04

06

07

07

Rp. 156 JT

176Rp. JT

Rp. 190 JT

Rp. 217 JT

Rp. 125 JT

CARRY PICK UP

TAHUN ‘85

CARRY PICK UP

TAHUN ‘85

Hub. 0812 6418 4656Hub. 0812 6418 4656

MITSUBISHI BARUReady Stock II Pajero Sport,Colt Diesel, L-300, FusoTronton.

DP Murah, Bunga Ringan,Proses Cepat

Hub. PUTRAHP. 0812 658 2004

TOYOTA READY STOCK AKHIR BULANBuruan stock terbatas, DP

mulai16 jutaan,AVANZA, INOVA,

YARIS, RUSH, FORTUNER.

Hubungi:

0813 8510 1791

Avanza, Inova, Rush,Fortuner, HiLux, Camry,Altis, Alphard, DLL

TOYOTA BARU(All Type)

CASH & CREDIT(Proses Cepat)

Hub. 0813 6164 5461Atau kunjungi : http://medan_toyota_online.uni.cc

TOYOTA DP RINGAN

Hubungi : ARI – 061 – 77338911

Avanza, Innova, Rush, Yaris

READY STOCK

Bunga Ringan

NISSAN PROMOX-Trail, Grand Livina,Livina XR, X-Gear, Serena,N a f a r a . D a p a t k a ndiskon/bonus menarik.Hub. 0811 604 1862 -061 7633 0079

Bakso Mas Kamto

Hub. MAS KAMTO

Serba Rp. 5.000,-

MENYEDIAKAN BAKSO,MIE AYAM DAN ANEKA JUICE

Jl. Satria No. 64 Medan

Jl. Gurilla No. 60 Medan

TOYOTA HARI INIReady:

New Camry, New Altis, Yaris,

Innova, Avanza, Rush, dll

PROSES CEPAT SYARAT MUDAHHub. 77758012 (Tek Chiang)

ORIGINAL / CIA LIAW CAIBersih - Lezat Oke

Rantang Rp. 700.000 Kotak Rp. 8000

NB. Khusus Kotak Kertas

Tiap Hari Ganti² Menu Ayam/Ikan

Call: 061 - 69916161

PROMO DAIHATSU

085270294200 / 91148252085270294200 / 91148252Hub. : ESTY Capella

XeniaLuxioPick UpTersedia juga TERIOS, GRAN MAX, SIRION

DPDPDP

10 jt an5 jt an5 jt an

DAIHATSU GEBYAR SUPER RINGAN- Pick Up

- Xenia

- Terios

- Luxio

Miliki : Cash Back + Discount + hadiahPROSES SUPER CEPAT, PASTI OK !NIMROT Astra, 0813 9611 6308, 7798 7389

Dp. 5 Jtan

Dp. 12 Jtan

Dp. 14 Jtan

Dp. 7 Jtan

angs. 2 Jtan

angs. 3 Jtan

angs. 4 Jtan

angs. 4 Jtan

#DAIHATSU 100% BARU#READY STOCK

Hub: EFRIZAL, ST081370518388, 77384534

# XENIA LI VVT-I, DLXDp : 12 Jt(AC-Tape/Power Steering/Window)# PICK UPDp : 5,7Jt# TERIOS TS EXTRADp : 15 Jt

D I JUALChevrolet New CaptivaDiesel, Okt’ 09. Hitam, DVDTV, sensor parkir, sgtmulus, km. 5xxx, bk pil.Harga Rp. 325 jt/nego

Hub. 0819 2006088. TP

SAATNYA BERDAIHATSU BARU

08126316330 / 061 – 6647008008126316330 / 061 – 66470080

XeniaPick UpLuxioTeriosMinibus

Hub. : Manda Astra

DP 10 jtan / Angs. 2 jtanDP 5 jtanDP 5 jtanDP 15 jtanDP 8 jtan DAPATKAN HADIAH MENARIK

DAIHATSU BARU READY STOCKPick UpXeniaTeriosLuxio

24 JamON LINE

DP 6 jtanDP 12 jtanDP 15 jtanDP 9 jtan

Ang s/d 5 thn, full cashback + discountdan lain-lain. Untuk informasi Hub.KAMAL 0813 6165 6010 / 77764009

DAIHATSU 100% BARU- Luxio- Xenia- Pick Up- Terios

Dp. 6 JtanDp. 10 JtanDp. 6 JtanDp. 20 Jtan

Hubungi :

JEVRI PURBA 0813 6222 2890

DAIHATSU 100% BARUPick Up Gran MaxXeniaTerios

DP 5 jtanDP 10 jtanDP 14 jtan

Angs. 2 jtan (4 thn)Angs. 2 jtan (5 thn)Angs. 4 jtan

DATA DIJEMPUT

Hub. RUDI

0815 3462 6624

Paket Super Murah

Hub. SIMBUR – 0813 1899 9612 – 69626460

Pick UpXeniaTeriosSirion

DP. 5 JtanDP. 12 JtanDP. 14 JtanDP. 9 Jtan

FULL CASH BACK + DiskonPROSES SUPER CEPAT

Data dijemput, pasti OK !

ASTRA DAIHATSU

DAIHATSU ASTRA BARU 100%Xenia LILuxioTeriosPick Up

DP 17 Jt-anDP 8 Jt-anDP 26 Jt-anDP 6-7 Jt-an

Stock Ready, data dijemputdan FULL DISCOUNTAyo Telp. ke AHMAD ARIF NST 24 jamDijamin Puas. 0812 6005 2465

Proses

Cepat

ASTRA DAIHATSU READY STOCKXenia XI SportyXenia LI DLXTerios TX M/TLuxio

Hubungi:061 – 779431750852 6112 6250

DP 13 jt-anDP 11 jt-anDP 13 jt-anDP 5 jt-an + DiscountBISA TUKAR TAMBAHProses

CepatProses

Cepat

RASYID

DAIHATSU BARU READY STOCK- XENIA Li Family

- Pick Up

- Terios TX

Hub. REY ASTRA061 - 77867605 - 08126088314

DP 13 jt-an

DP 6 jt-an

DP 22 jt-an

SIAP MEMBANTU ANDA 24 JAM

0813.7012.4210 / 76866008

ASTRA DAIHATSU READY STOCK(All Type)

XENIATERIOSPick-Up

DP 11 jt-anDP 14 jt-anDP 6 jt-an

HUB : BOYKE SIAHAAN

TERIMA TUKAR TAMBAH

PAKET AWAL TAHUN 100% BARU

Hub. TOMO CAPELLA0812 6549 002

7632 39090812 6549 002

7632 3909

XENIA

TERIOS

Tersedia juga LUXIO, PU, MB

DP 9 jt-an / angs 2 jt-an

DP 13 jt-an / angs 4 jt-an

RG R Cent ar(0813 7678 8399 – 76779799)

Xenia, Avanza, Luxio, APV Arena,

Inova, Honda Jazz

Sedia :

Harga Rp 200 - 300/hr

RENT A CARTOYOTA INNOVA,

XENIA, PANTHER,

PER HARI, MINGGUAN

Harga Murah

Hub. 77758811 / 0819628811

MANALU’SRENT A CARS & TOURS

Melayani : Rental Car (KijangKapsul LGX, Innova, Avanza,Terios, Xenia, APV, Fortuner,Alphard, Bus Pariwisata, dll) –Ticketing Service – Tour Packing –

ERLAN M. Telp. 061-77944423,081260328002

SAMUDRA MOTORR E N T A L M O B I L

INNOVA + KAPSUL + AVANZA

Non BBM + Supir

Hubungi: AAN

0816 3160 777, 061– 77610777,061 – 77268808

FAMILY RENTAL MOBIL (PT)APV Kj. Kapsul pkt hmt 10jam, Altis, L-300, Innova, L.Cruiser, N-Eyes, Bus, Hrn,Mgn, Bln, Utk dlm dan di luarkota. Hotline: 7734 2359 /0819 3328 4540

RENTAL MOBIL MURAHAvanza Rp. 195.000 +

Supir, Non BBM (Hr. Kerja).

Ada Inova, Bus, dll. Hub.76656593 – 0812 6427595 – 0819 720 1521

SORAKE TRAN’STaxi jasa layanan transportasi

wisata eksekutive class tujuan

Medan - Sibolga (P.P)

Pesan Tiket. No. Telp. 061-7659 5109, Hp. 0812 63760909 atau 0852 7504 0123

W I R I N GAUDIO

Jl. Sei Batang Hari

No. 120 Medan

CIPTA061-777869890813 6243 0475

KARYA SERVICE

B E R G A R A N S I

AHLINYA SHOCKMOBIL DAN KERETA

SHOCK BREAKERS MINYAK DAN GAS

GANTI SEAL, BOCOR, BANTING, DLLMenyediakan shock bekas yang siap pakaiAlamat: Jl. Karya No. 300 (depan kuburan)

HP. 0852 9712 7212

SERVICE

SHOCK BREAKERAHLINYA SERVICE SHOCK MOBIL

DAN SEPEDA MOTOR

JL. PANCING NO. 271

TELP. 0812 6369 2212

B E N G K E L

SBMENERIMA TEMPAHAN

BAK BESI MOBILRoda 4, 6 dan 10

Jl. Metal No. 293

KUALITAS TERJAMINHARGA TERJANGKAU

HP. 0812 634 204877610327

SPECIAL TRANSMISI AUTOMATICCEMARA SERVICE

Jl. Cemara No. 29

Telp. 061 7728 8681061 7714 1565

0813 977 033 03

DICARIMitra Usaha Jasa Cleaning diseluruh kota di Aceh dan Sumut.Prospek bagus dan bep cepat.Hub. 0813 9293 0808

AHLI MEMBERSIHKAN KERAMIK,PORCELEIN, STEINLESS & KACADijamin bersih seperti baru kembali.

Hub. 0813 9293 0808

Jadikan kebiasaan merokokanda menjadi penghasiluang melalui rokok herbal,terbuat dari daun teh, daunsirih, siwak, madu &seigunggu.

Hub. Rudi 0813 7612 1088

PELUANG USAHA BARU

Hub. Johan 0813 9647 9488

Dicari distributor minuman klorofil daridaun mulberry rasa mint yang segar,tersedia dalam bentuk serbuk dengankemasan sachet sehingga lebih praktis danekonomis. Min. 1 sachet chlorofil ini =memakan 2 kg sayuran. Penyembuhanberbagai macam penyakit. Produk inibelum beredar di pasar.

Hubungi:

Marta : 0813 9731 03150813 6102 2032

Dicari Distributor dalam dan luarkota untuk produk:- Kopi Moca Ginseng, sangat

bagus untuk stamina, membantukesuburan pria dan wanita.

- Pupuk organik

Yang punya toko strategis,kawasan Medan atau luarkota. Usaha bingkai foto,lukisan/kaca, dan profil kayu.B i s a k e r j a s a m a / b a g ihasil/mandiri.

DICARIMITRA USAHA

08126077658 /(061) 7862167

BISNIS 2010Agen Pulsa Elektronik

di Seluruh Indonesia

Syarat MudahHubungi :

087868808058

BISNIS DI TAHUN 2010(PERSONAL FRANCHISE / NETWORK MARKETING)

Untuk keterangan lebih lanjut

Jl. Selam I Gg. Setia No. 17 MedanBelakang Yuki Sukaramai

Anda orang yang kami cari ???- Jujur, komitmen, bekerja dalam tim, serius.- Mempunyai modal relatif sedikit hanya sekali min. 3 jt/bln.- Mempunyai semangat untuk berjuang/sukses.- Harus dapat menghadiri di setiap pertemuan / acara- Garansi min. 40 jt dalam 1 tahun.

NB.- Anda akan dibantu 100% jika anda serius menjalankan

usaha ini.- Raihlah impian anda untuk menjadi orang yang sukses akan

financial, kesehatan, jalan2 ke luar negeri.- Buatlah penghasilan keluarga anda supaya anda tidak susah

dalam keuangan.

JAM KONSULTASI09.00 – 12.00 WIB (Senin – Jumat)19.00 – 21.00 WIB (Senin – Jumat)

BUSINESS CONSULTANT (HENRY, ST)

Bukan MLM/Money Game penggandaan uang

Metode bisnis yang sederhana dengan modal625 rb bisa hasilkan potensi 1,2 jt/hari atau 61jt/bulan tanpa meninggalkan pekerjaan rutinanda. Presentasi gratis setiap hari, Sesi I Jam14 dan Sesi II Jam 17 sore di Jl. Sekip No. 101C (dekat rel kereta api). SMS nama, no. HP,Sesike 0812 6390 2299.

BUTUH DANA TUNAI CEPATJAMINAN BPKB KENDARAAN

SEMUA TAHUN YANG TERBARUHADIR DI MEDANBUNGA RENDAH

Hubungi :

REED’S 0812 6316 00990878 6954 5149

BUTUH DANATUNAI DAN CEPAT

JAMINAN BPKB MOBILHITUNGAN TERBUKADAN TERPERINCI, AMAND A N T E R P E R C AYA

Hub. AWIE0852 7083 9899

DANA CEPATJAMINAN BPKBSEMUA TAHUN

Proses Cepat, Syarat Ringan.

Hub.(061) 770520320815 3476 7327

BUTUH DANATANPA AGUNAN

Syarat Ringan,

Proses Cepat

HUB.

(Ganie)

085762355329

DANA TUNAISpesialis Surat Tanah, SHM/SK Camat

Khusus Kotamadya Medan, Bunga

rendah, 1 hari cair, terima take over

bank, kredit macet dan bantu kredit bank.

TERPERCAYA, AMAN DAN TERJAMINHub. JONO

0812 6095 5531, 061-7685 4885

BUTUH DANA TUNAISpesial BPKB mobil, truk, SPD MTR

(dlm/luar kota). Juga terima mobil kredit,

over leasing dan pelunasan BPKB. Bunga

rendahdan terjamin.Cair 1hari.

Hub. SQF Finance (Sdr. RAY)061 – 84457160813 7044 6633

DANAKILAT

BPKB / SHMSK CAMAT

0813 970 262636 9 4 8 4 2 8 1

DANA CEPATProses cepat langsung cair.Jaminan BPKB Sepeda MotorMulai Tahun 2003, Data Dijemput.( K r e d i t P l u s )

Hubungi :

061-76551484 / 0878 6848 4318ANCA

PROSES 3 JAM CAIR

ANDA BUTUH DANA ???Kami Solusinya !!!Pinjaman tanpa Agunan. Syaratmudah, proses cepat, bungaringan. Pinjaman mulai dari 30 jt -150 jt. Syarat : Copy KTP + kartukredit.Hubungi: Jenny Wijaya ,S.Kom.

0819 7423 023

DANA CEPATTARIK TUNAI KARTU KREDIT

CHARGE 2,5%NB. BANTU PELUNASAN KARTU KREDIT

77489255

7347169HUB:

KOPERASI SERBA USAHADengan jaminan BPKB sepeda motor, mobil pribadi,

angkot, betor (beca bermotor) semua tahun.

PROSES CEPAT SYARAT RINGANHubungi : KSU YOGA SALA PIDEJl. Pertempuran No. 41 Brayan

lewat Titi Sungai Deli sebelum jembatan layang

Telp. 061 – 6628116

Anda Butuh Dana Cepat ??

BNI

Multifinance

J A M I N A N B P K Bmobil tahun 1993 keatas. Mau beli mobil(perludanacash)Bunga ringan, proses

cepat, aman dan

terjamin.

Hub.

08126564 9494

DANA CEPAT 500 JTBergaransi, khusus SHM, HGB, SK

Camat, Akte Notaris, via Dana

Pribadi/perusahaan proses on time

1 hr cair, daerah Medan – Binjai,

data dijemput.

(simpan iklan ini untuk selamanya)

Hub. SINAGA – 0812-6303887

BUTUH DANA CEPATJAMINAN BPKBSEMUA TAHUN

Hub. EDY HS0813 7607 2779YOGA FINANCE

Jl. Gat-Su Simp. Sei Kambing

BUTUH DANA/KREDIT MOBIL?JAMINAN BPKBMobil, Truk

Hub. 0813 7000 0055PT. F

irst F

inan

ceJL.

BA

MB

UII

MED

AN

BUTUH UANG KONTANTidak Ribet & Tidak Jelimet.

Proses 3 Hari Setelah Survei,

SK Camat: 10 jt s/d 100 jt.

Sertifikat Hak Milik (SHM) -->

100 Jt keatas.

Hub. 0812 643 7095

AYO BELAJAR FOREX !Cuma Rp. 200 Rb, Dpt. ModalTrading 1000 Cent, Diajar CaraTransaksi, Depo/Trk. Dana, Dll, BsPrft 1% – 5% Per Hr, Lbh. Seru dariMain Poker di FB, Dtg ke B&Q Net.Jl. Pancing 73 (WiFi Gratis), HP.081 987 7709, 7749 4190

GURU MANDARINBersertifikat A

Pengalaman 10 Thnuntuk segala usia

HUBUNGI :

0857 6132 7748

LPP Saint MarkJl. Aksara No. 135 - 136 Medan

Telp. (061) 7355303

TEST TOEFL

PAKET PROGRAM LAINNYA : Computer +

Internet, Teknisi Computer, Accounting, Myob,

Photoshop + C. Draw + Page Maker, Autocad,

Mandarin, Hokkien, German, Jepang, Franch

CONVERSATION SAMPAI SUKSES+ GRATIS BELAJAR TOEFL

HOME VISIT THERAPY“ANAK-ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS”

TerapisDatang

Ke Rumah

(Sprt: Autis, Terlambat Bicara, DownSyndrome, Kesu l i t an Be laka r,Gangguan Konsentrasi, Hyperaktif, dll).Privat Khusus Anak Usia 2 - 8 Tahun

Menyediakan Tenaga Terapis / PengajarYang Berpengalaman Hub. IBU SANDRA(0813 9668 6762 / 0857 6137 4368)

CONVERSATION SAMPAI MAHIRMahir berbahasa Inggris dlm 3 bln. Garansi

mengulang jika belum mahir Plus Gratis les

komputer - Mandarin

Jika berminat segera datang ke:

GEMILANG EDUCATION CENTREJl. Aksara No. 130 - 131 MedanTelp. (061) 7356625(depan Ramayana Aksara)

1989 ENGLISH PRIVATESusah ngomong & sulit mempelajariBhs. Inggris ? Kami siap mendidik andasampai mahir

Ruang pr iva te nyaman. Hargaterjangkau. ! Terbuka untuk umum, TK,SD, SMP, SMA, mahasiswa, dewasa,

Juga menerima murid untuk persiapanujian nasional dan private semua matapelajaran sekolah.Kami siap meningkatkan prestasi anakanda !

"BERI BUKTI, BUKAN SEKEDAR JANJI”

TERSEDIA PAKET CONVERSATION.

Kami percaya, bahwasanya masadepan anda/anak anda lebih bermaknahanya disini!

Lokasi Balige "Area Medan Kota”Khusus Chinese

Hub. PHILIP 0812 6566 751,061 – 7622 5095

PUSAT PENDIDIKAN

TEKNISI HANDPHONE

Masuk setiap hari:

Biaya Pendidikan Rp. 1.500.000

Segera Daftar ke LPK MICRO SAINTJl. William Iskandar No. 113 Medan

Telp. 061 7790 2515 / 0813 6111 1667

Menerima siswa/i untuk dididik menjadi teknisi HP yanghandal, di jamin bisa, ada sert i f ikat, InstrukturberpengalamanLama Pendidikan 1½ Bulan = (30x Pertemuan)

- Kelas Pagi- Kelas Sore- Kelas Malam

= Jam 09.00 - 13.00 WIB==

Jam 14.00 - 17.00 WIBJam 18.00 - 21.00 WIB

Materi Pendidikan Software dan HardwareSyarat Pendaftaran - FC Ijazah Terakhir - FC KTP

(Identitas) - Pasphoto 3x4 = 2 lembarSiswa dari luar kota disediakan Mess

K U R S U S T E K N I S I

HANDPHONE

HUBUNGI :

GLOBAL TRAINING CENTER - GTCJl. Gedung Arca No. 27 Medan76757417 – 0813 9751 9979

MATERI : HARDWARE & SOFTWARE

Dengan metode belajar yang mudah

dan hasilnya DAHSYAT ....

Dalam waktu singkat sudah bisa

perbaiki HP (dijamin)

Start Belajar Gelombang III :15 Maret 2010

TERSEDIA TEMPAT TINGGAL BAGI MURID LUAR KOTA

Kelas Reguler

Kelas Intensive

Rp. 1.350.000

Rp. 2.500.000

Telah Dibuka !!!H O T E L

PANCORAN EMASDengan fasilitas yang memuaskan dan

harga yang terjangkau. Terletak di Pusat

Pasar Batang Toru Tap. Selatan.

Hubungi :

0812 741 9175 / 0812 600 13638

LINDUNGI GINJAL ANDAKontrol Tensi & Gula Darah secarateratur. Sedia tensi digital, alat pengukurgula/as Urat / Kolesterol, dll. Pesanantar/kirim (area Sumatera). Klikwww.alkesmedan.com atau call/SMSke: 0819870215 / 061 -76844481 / 0812 6479168Regar (alkesmedan.com)

TURUN / NAIK BERAT BADANDengan Nutrisi Protein Buah – buahan

Konsultasi dan Sample Gratis Hubungi :

ERNI 0813 7600 3715061 – 76763296

GaransiHasil

Solusi Tepat Mengatasi:

- Gemuk pada Anak-anak

- Gemuk setelah melahirkan

- Susah BAB / Perut Buncit

- Terlalu Kurus & Gampang Cape

HP. 0812 6582 3788

PIJAT TRADISIONAL

H U B U N G I :

Bisa Dipanggil

ke Hotel/Rumah

IBU WAHYU

PIJIT DAN LULURMenyediakan tenaga pijit wanita/pria

yang berpengalaman dan ramah tamah

TEMPAT NYAMAN DAN FULL AC

Jl. Sei Kera No. 225 samping Gg. Seri I(dekat Titi Sampali)

Hubungi :

081370777968, 0812 600 19503,0812 6582 5545, 0813 9646 4475

LONG MASSAGEHub.

GUNAWAN

0852 7093 1138 / 0878 6913 7846Khusus Panggilan ke rumah/hotelSERVICE MEMUASKAN

TRADISIONAL MASSAGE

“CAHAYA”Jl. Brigjend. Katamso Dalam No. 90-K

(Belakang Ace Hardware) Medan

Telp. 061 – 91344306

PIJAT TRADISIONAL UTK PRIA & WANITA

PARKIR LUAS

PIJATKhusus Pria/Tenaga Pria,

Bersedia DipanggilKe Rumah/Hotel, dll

TARIF EKONOMIS

Hubungi :

0857 3914 7408 RAFLI

Raih Hidup Sehat dan SejahteraSegera bergabung di

KIG COMUNITYJl. Mistar No. 23 Ayahanda

M E D A N

Hub. CV. KUSUMA INDONESIA GROUP(061) 7626 6745 – 0813 9677 8655

MAU DIJUAL CEPAT PRABOT

Hub. Segera HP. 0812 6091 2422

LEMARI 5 PINTU TINGKATUkuran tinggi 3 mTempat tidur 6 kakiNakas 2 unitMeja rias 1 unitBove TV 1 unitTV Sony Bravia uk. 32 inciMatras merek Serta

.............Rp............Rp.

......................Rp..................Rp.

..................Rp.Rp.

..........Rp.

15.000.000/nego6.000.000/nego2.000.000/net--2.500.000/net2.500.000/net6.000.000/net5.000.000/net

--------

REPERASI SPRINGBEDTERIMA GANTI KAIN + BUSA + KERAS KHUSUS

UNTUK TULANG PUNGGUNG, TEMPAHAN BARUSEGALA UKURAN

(061)77591638 - 081 3766 56288Antar Jemput GRATIS Hub : Hock Hwa

A N D

Khusus WanitaHub. ASIN

0852 2053 4474

SINAR MASSpesialis Reparasi Kursi

Sofa, Kursi Makan, Kursi

Jepara, dan Menerima

Tempahan Baru. Hub. 08126319 6183 (Acai / Joni)

TEMPAHAN MURAH- Lemari pakaian 3 pintu

sungkai asli- 1 set sofa kain/kulit- Kitchen set

atas bawah sungkai asli

Hub. 061-6616802 - 061-6618116

Rp.

Rp.Rp.

1.500.000

1 Jutaan1.500.000/mtr

SPRING BED DIJUAL

Garansi Per 10 Tahun. Hub. 061-6616802

Spring Bed 6 kaki 2 lapisSpring Bed 5 kaki 2 lapisSpring Bed 4 kaki 2 lapisSpring Bed 3 kaki 2 lapisSpring Bed 3 kaki 2 dorong

Rp.Rp.Rp.Rp.Rp.

1.100.0001.075.0001.100.000

900.0001.000.000

d’ DESIGN

MARINUS L S, ST

061 - 91032196bersedia keluar kota

Spesialis desain interior. MengerjakanKitchen set, dinding partisi, masterroom, kantor, warnet, toko, dll.

furniture

AHLI PASANG GIGI

Jl. Karya Gg. Perdamaian No. 213 B

Karang Berombak – Medan

HP. 0819 854 380 ; 06 – 685337

Menerima Pasang Gigi

Segala Usia Tua dan Muda

ARSITEK / DESIGNER INTERIORDesign rumah/perabot interiormewah dan lux saat ini.K o n s e p m i n i m a l i s ,mediterania, klasik bangunbaru/renovasi

Hub. 0812.6397.8887 – 0882.6168.3118

KRISSSPECIAL BANGUNAN & RENOVASI RUMAHPemasangan keramik, granit, dsb.Instalasi Air/Listrik, Design Taman,

Pengecatan, dsb. Designer byAustralia. NB. Harga Terjangkau &

Memuaskan. Ketelitian

H 0812 656 6346UB.

ARCHITECTURE & FURNITUREMenerima tempahan perabot/interior(Bed set, Kitchen set, Buffet TV, SekatRuangan, dll)Mendirikan bangunan / exterior(Pasang keramik, plafon, rehabbangunan, dll)

ALENG: 061 - 7752 9954A R C H I T E C T

anuttaraARCHITECTURE AND INTERIOR DESIGN

Harga Bersaing

DALAM DAN LUAR KOTAHubungi :

061-77816890, 0813 7026 8888

Arsitektur, interior, furniture, renovasi

rumah, ruko, kantor dll dgn design

2D, 3 D. Arsitek berpengalaman

serta harga terjangkau.

QQ Design

0813 6102 2171Hub.

EDFAN JAYA(ANAMER / PEMBORONG)

Menerima rehab rumah, catrumah, pasang keramik,sekat ruang, instalasi air &listrik.

Hubungi :

Telp. 061 77395078,0813 6128 5078, 0819 885078

TUKANG REHAB RUMAHKhusus memperbaiki atap

genteng, bocor, pasang

keramik, kamar mandi,

talang air, tumpat, WC,

saluran air,dll.

Hub.085260617716.ATAN

BANGUN/RENOVASIPerusahaan kami memberi jasaberupa membangun/renovasi ruko,ruko tinggal, struktur baja/aluminium/composit,interior,perabot,kitchensetdsb.Hasil pekerjaan rapi dan memuaskanDimana harga bersaing dan kontraktorberpengalaman.

Dapat langsung hubungi :

0812.605.2013 – 0815.3386.9898

JAYARAPPemasangan kuda²Baja RinganKubah Mesjid

Hub. RUSMINJl. Karya No. 234 Medan

HP. 0812 6545 4894 ; 0816 3154 953

Cerobong AsapTalang AirDadting AC, Dll

KONSTRUKSI / RENOVASI RUMAHMengerjakan pemasangankeramik, plafon, instalasi airdan listrik, sekat ruangan Dll.Juga mendirikan bangunandan furniture.

Hub. 061-77937794

PANGLONG SETIA BARUMenjual Segala Jenis Alat² Bangunan, Batako

Menerima Tempahan Kusen

Dijamin OK ...Murah dan Bagus !!!

Jl. K.L. Yos Sudarso Km. 12,5 No. 74Simp. Doby Titipapan - Medan Sumut

HP. 0812 6565 881

Toko Kaca LUTFHIMenerima tempahan steling, rakpiring, lemari pakaian, jemuranbaju, sekat kaca, sliding window /door, jendela cosmet, rolling door,kaca pentin, grafir, dll

Alamat :Jl. Veteran NO. 1 A Desa Manunggal HelvetiaHP. 0813 9751010 – 0853 1762002

Kami yang bergerak di bidang jasabangunan menawarkan jasa bangunansesuai impianAnda.

Hub. R. BUDI

0813 7543 1894 – 0813 6199 9354Dusun II Medan Krio

INDAH WULAN JAYA

- rumah baru- renovasi / rehab- motif minimalis- pasang gipsum

- pasang keramik- cat exterior / interior- instalasi listrik / air- anti bocor, dll

AHLI BASMI RAYAP

CV. MAREINDO91256464, 0812 65999628KONSULTASI & SURVEY GRATIS

BOR & INJEKSI.Dijamin Tuntas sampai ke sarang ... !!!

Harga termurah di Medan & kualitas lebih unggul

Dan melayani juga pengendalian Pest Control

DIJUAL MURAHRumah Baru, Type D-31/90,Jl. Duku 2 No. 211 PrumnasTaman Putri Deli, LT/LB31/90, Fas. SHM, Listrik,PAM, Lokasi sudah ramai.Harga 65 Jt/Nego. Hub.0812 652 8610

DIJUAL MURAH1 Unit Rumah 2½ Tkt, 4 x 14M di Jl. Juanda Baru Gg.Usaha I, Rp. 260 Jt Nego.

0852 7523 75676875 7078

HUBUNGI :

DIJUAL CEPATRUMAH/TANAH

0812.6077.6061H U B U N G I

- Uk. Tanah Kosong 36 x 31m ada

rumah kontrakan 5 pintu

- Uk. 10 x 25m, SHM Jl. Amal

Luhur Gg. Sejahtera Medan

Jumat9 April 2010

Page 9: Harian Andalas

OLAHRAGAJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 9

Daud Cino tak Silau Kemilau Gelar CaballeroCaballero merupakan

petinju kelahiranPanama, 21 Juni

1976 atau 10tahun lebihtua dari Ci-no. Awal per-jalanan Ca-ballero di du-nia tinju pro-fesional tergo-long lancardan berhasil

menyandang li-ma sabuk juara di

kelas bulu yu-nior.

Kel i-m a

g e -l a r

tersebutadalah The

P a n a m a n i a n ,WBA Fedecentro, WBA

Fedelatin, WBO Latino

dan NABA. Dia juga mampumengukir rekor takterkalahkan selama 17 lagasampai akhirnya dipukuljatuh Jose Rojas pada 16 Mei2003. Rojas merupakanmantan lawan super cham-pions asal Indonesia, ChrisJohn.

Gelar dunia Caballeromulai dijajaki lewat perebu-tan gelar juara dunia in-terim versi WBA, 15 Oktober2005. Dalam duel ini, Cabal-lero dinyatakan menangangka mutlak atas YoberOrtega. Dia selanjut-nya berha- s i lm e m -

perta-hankan gelar

ini dari incaran Roberto

Bonila, 4 Februari 2006.Pada 6 Oktober 2006, Ca-

ballero akhirnya berhasilmerebut gelar juara duniapenuh dengan mengalahkanpetinju Thailand, SomsakSithchatchawal. Dalam duelyang digelar di Thailand ini,Caballero berhasil meng-anvaskan Somsak tiga kalidi ronde 3 sebelum akhirnyadinyatakan menang TKO.

Hingga saat ini, Cabal-lero telah mempertahankangelarnya sebanyak 8 kali dandinobatkan sebagai superchampions oleh WBA. Taksampai di situ, Caballero

juga berhasil merebut ge-lar IBF untuk kelas

yang sama denganm e n g a l a h k a n

Steve Molitor.M o l i t o rsebelum-

n y aa d a -l a hpeme-g a n gg e l a rini danb e l u mt e r k a -

l a h k a ns a m p a i

pertemuandengan Ca-

ballero. Dalam duel ini Cabal-

lero berhasil memaksaMolitor mencium kanvas dantak mampu bangkit hinggahitungan ke-10. Namun, gelarCaballero akhirnya dicopotsetelah tidak bersedia me-lakoni duel wajib lawanTakalani Ndlovu pada 5Februari lalu.

Secara fisik, Caballeroyang sudah mengukir rekorbertanding 33 menang (23KO) dan 2 kali kalah (1 KO)merupakan petinju jang-kung.

Pelenchín -julukannya-memiliki tinggi 180 cmdengan jangkauan 183 cm.Meski demikian, Caballeroyang juga penyanyi reggaeini bukanlah petinju berga-ya boxer.

Sebaliknya, Caballeroadalah fighter yang bersediajual beli pukulan denganlawannya.

"Dia mungkin bisa ber-main seperti itu saat ber-temu lawan-lawannya dikelas bulu super. Namun saatbertemu saya, kondisinyaakan beda," kata Cino me-ngomentari sang lawan."Kalau dia (Caballero) tetapmain seperti itu, justru akanmenguntungkan saya. Se-bab, saya merupakan petinjuyang senang dengan jual belipukulan," tandas Cino. (VN)

Jakarta-andalasPetinju Indonesia Daud

'Cino' Yordan sangat yakinmampu mengalahkanpetinju Panama, CelestinoCaballero pada perebutangelar juara dunia interimkelas bulu WBA, Minggu(11/4) mendatang.Namun, bukan berartis a n g la-

wanpetinju

sembarangan.

Tebingtinggi-andalasDisaksikan ratusan Peng-

urus Daerah (Pengda) danPengurus Cabang (Pencab)dari berbagai cabang olahraga di Kota Tebingtinggi,Ketua Umum Komite Olah-raga Nasional Indonesia(KONI) Sumut H Gus Ira-wan SE Ak MM melantikPengurus KONI Kota Te-bingtinggi masa bakti 2010- 2014, Rabu (7/4) di GedungBalai Kartini kota itu. Pe-lantikan ditandai penye-rahan pataka KONI kepadaketua terpilih HM DanielSultan SE.

Gus Irawan dalam sam-butannya mengatakan, pe-lantikan KONI Tebingtinggimerupakan yang termegahdari berbagai pelantikanKONI di Sumut. Diharapkanhal itu menujukkan komit-men seluruh pengurus untukmengembangkan prestasiolahraga di masa men-datang.

"Apa yang dilakukan KO-NI Tebingtinggi malam ini,

dengan membuat MoU ber-sama pihak-pihak terkaitguna pengembangan olah-raga merupakan inspirasibagi KONI Sumut. Namunbagaimana action selanjut-nya harus tetap ditindak-lanjuti," pintanya.

Sementara pada kesem-patan yang sama, WalikotaTebingtinggi Ir H AbdulHafiz Hasibuan berharap,dengan dilantiknya pengu-rus KONI Tebingtinggi, pres-tasi olahraga yang pernahberjaya di masa lalu akanmampu bangkit kembalidan membawa nama baikKota Tebingtinggi.

Sebelumnya, Ketua KO-NI Tebingtinggi yang baru,HM Daniel Sultan SE me-ngatakan, dalam sejarahkeolahragaan, Kota Tebing-tinggi pernah mencatatprestasi yang cukup baik dangemilang di tingkat nasio-nal maupun internasional.Tahun 2004 sampai sekarangatlet Kota Tebingtinggi ba-nyak menghasilkan medali

emas.Untuk itu, ia memohon

dukungan seluruh kompo-nen masyarakat dan peng-cab serta pihak swasta da-pat secara bersama-samaberpartisipasi membang-kitkan olahraga di KotaTebingtinggi. Dalam kesem-patan itu, Daniel Sultanmenyerahkan cenderamatakepada Ketua Umum KONISumut Gus Irawan dan ke-pada mantan Ketua UmumKONI Tebingtinggi Ir HAbdul Hafiz Hasibuan.

Selain itu, dilakukan pe-nandatanganan MoU antaraKONI Tebingtinggi denganmanajemen PT Sumber Ka-rindo Sakti (Ir H SyafriudiSatriyo), Ravi Group (HFaisal Azhari SE Ak), PincabBank Sumut Tebingtinggi (HKhairil Anwar SE), PT Jam-sostek Tanjung Morawa(Edy Syahrial SE), PY Yaska1002 FM (Endang Juliati),Dinas Kesehatan Tebing-tinggi (dr Syawaluddin Na-sution M Kes), Dinas Pen-

didikan (Drs PardameanSiregar MAP), RSU Dr Kum-pulan Pane Tebingtinggi (drVive Kananda Sp THT), PTPLN (Anggiat Purba SE), PTPaya Pinang (Ir H Yan Bino),BMPD (Gunawan) danBrimobdasu Detasemen BTebingtinggi Kompol Suheri.

Juga dilakukan penye-rahan sertifikat kepesertaanJamsostek kepada KONITebingtinggi oleh KakanwilI Jamsostek kepada Wali-kota Ir H Abdul Hafiz Hasi-buan dan Ketua Umum KO-NI Tebingtinggi Daniel Sul-tan. Dilanjutkan denganpenyerahan piagam peng-hargaan kepada atlet ber-prestasi dan insan olahraga.

Hadir dalam acara pelan-tikan itu, Kajari TebingtinggiLumumba Tambunan SH,Kapolresta AKBP RobertHaryanto W, SH S.Sos, Dan-dim 0204/DS Letkol Heryan-to Syahputra, Plt SekdakoAgussalim Purba, para kepalaSKPD dan pengurus Pengcabyang ada di Kota T. Tinggi. (SRK)

Gus Irawan Kukuhkan KONI TebingtinggiDzumafo BawaPSPS MenangLawan PersijaPekanbaru-andalas

PSPS Pekanbaru berhasil naik satuperingkat ke posisi tujuh klasemen ISL 2009/2010 setelah mengalahkan Persija Jakartadengan skor tipis 1-0. Gol semata wayangPSPS dilesakkan oleh Dzumafo Epandi. PSPStelah mengoleksi 41 poin dari 28 laga telahmenggeser posisi Persiwa di posisi tujuh.Sedangkan Persija masih bertahan di papantengah klasemen sementara dengan 37 poin.

Bermain di Stadion Kaharudin Nasution,Pekanbaru, Kamis (8/4), pada babak pertamakedua tim hanya bermain imbang. Sejak menitawal Tim Kemayoran langsung melakukantekanan lewat skema serangan lini tengah yangdilakukan oleh Firman Utina dan FahrudinMustafic ke jantung pertahanan Askar Bertuah .

Namun karena rapatnya barisan bertahananPSPS, duet lini depan Persija yang ditempati olehMushfry dan Emanuelle Serge belum mampumerobek jala PSPS yang dikawal Dede Sulaiman.Memasuki babak kedua, tuan rumah rupanyatidak ingin hanya berbagi angka. Serangan demiserangan yang dibangun oleh skuat AbdurrahmanGurning akhirnya membuahkan hasil. (VN)

Target Tim Futsal FWAAbdya Tembus FinalBlangpidie-andalas

Tim Futsal Forum Wartawan Aceh BaratDaya (FWA-FC) yang sebelumnya menangtelak 10 - 0 atas tim Futsal Harian Aceh dipertandingan awal turnamen Futsal MediaSe-Aceh terlihat mulai optimis menar-getkan masuk ke babak final. Beberapapersiapan juga telah dilakukan dengan tar-get raih kemenangan di partai semifinalyang akan digelar dua pekan mendatang.

Manajer Tim Futsal FWA-FC Chairan MAdidampingi pelatih Faisal kepada andalaskemarin menyatakan, kesiapan tim FWAmengikuti turnamen Futsal Media se-Acehpada awalnya tanpa memiliki target apa-apa, namun ketika kejutan terjadi setelahmeraih kemenangan telak dan meyakinkanatas tim futsal dari ibukota kutaraja tentusemakin membangkitkan spirit tim futsalasal kota Blangpidie itu. Persiapan seriuspun kini mulai dilakukan seperti mengasahteknik para pemain dan menyiapkanstrategi khusus ketika menghadapi timlawan yang umumnya lebih berpengalaman.

"Kita sudah memiliki trik khusus untukmenuju pertandingan selanjutnya, insyaAllah seluruh pemain menyatakan sangatsiap dan fit, apalagi setelah meraih keme-nangan besar di laga awal, itu menjadimodal besar bagi tim dengan target menujufinal,"kata Chairan.

Sementara itu pelatih tim futsal FWA-FC,Faisal juga menyatakan rasa optimisnyamenjelang pertandingan semifinal mendatang,pemain-pemain pelapis seperti Lismadi (Me-dia-Nad), Jufri (Suara Rakyat) dan Darman(Waspada) dianggap sudah memilikikemampuan yang sangat optimal sehinggabisa mendukung para pemain inti seperti ZulIrfan (Suara Rakyat), Misriadi (Fatali-FM),Albert (Rakyat Aceh) dan Opan (RCTI).

"Punggawa utama kita saat ini yaitukiper Helmi (Fatali-FM) serta kiper ca-dangan Nijar (andalas) sudah teruji ampuh,hanya beberapa masalah non teknis yangharus kita selesaikan sebelum menuju arenadua pekan mendatang. Namun kita sangatyakin bisa menembus babak selanjutnya jikapermainan tim bisa dipertahankan danditingkatkan seperti pada pertandinganpembuka kemarin," kata Faisal. (USN)

RUMAH DIKONTRAKKANPerumahan Tasbih II, Lt. 200

m, 4 Kmt, 2 Kmd, Kitchen,

Baru renovasi, Bersih, Cantik,

Aman dan Tenang. Min. 2 th.

Hub. 0819 6246 30

DIKONTRAKKAN RUMAHDi Jln. Sei Alas No. 11-A, DaerahJln. Darussalam Medan Baru, AdaTelp, PAM, Listrik, KT 4, KM 2,Garasi, dekat ke Medan Fair,Berastagi Swalayan , LB. 200 M,LT. 526 M, LT. 526 M, Cocok utkPBF, Distributor, Sewa Min. 2 Thn.Hub. 0852 9600 0871, 08126097 2061

DIKONTRAKKAN1 Satu Pintu Rumah di Jln.

K.L. Yos Sudarso Lr. 14-C

No. 36-A. Yang berminat

Hub. Tel. 061 7763 4621,0812 6509 9343

DIJUALRumah Baru lengkap dengan

perabotan, 2½ lt, 3 KT, 3 KM,

SHM, PLN. Jl. Eka Rasmi (Komp.

Johor Town House) Blok C No. 12.

Hub. Ibu Catherine Tel. 061-76377778, HP. 081260645000

RUMAH / TANAH DIJUAL1. Tanahdijual Jl.MerpatiNo.60;berikut

15 unit rumah dikontrakkandiatasnya,harganego.

2. Tanah dijual Jl. Merpati No. 81 ;berikut 2 unit rumah diatasnya,harga nego.

Hub. 0812 6566 5599 / 0812 6510 240 /0819 3420081

RUMAH/TANAH DIJUALUk. 14x13 m², R. Tamu, R.Keluarga, 3 K. Tidur, 2 K.Mandi, Garasi, Pagar KelilingJl. Binjai Km. 12.5 / Ampera INo. 7 / 81 Muliorejo Sunggal

Hub. 0812.6378.5370 (TP)

DISEWAKAN / DIJUALRumah 2 Tgkt, Komp. Tasbih

QQ/2, 6 KT, 6 KM, 1 Unit AC,

Furniture, Baru Renovasi,

Garasi Luas,BisauntukKantor.

Hub. 0819 724 4225 (TP)

DIJUAL RUMAH / TANAHLB : 6x9 permanen LT: 13x24,

sudah tembok tinggi keliling, siap

huni, SHM, lokasi Perumahan

Dharma Deli/Saentis Psr. I, harga

68 Jt/nego.

Kec. Percut Sei Tuan

Hub. 0813 9731 3156,061-77007956

RUMAH DIJUAL/DISEWAKANBeberapa rumah di Komp. JatiIndah Jalan Jati Krakatau,LT/LB, 150/110 M, SHM, PLN,Full Keramik, Siap huni, Harga

Nego. TP. Hub. 0813 75330374, 0812 630 1914

DISEWAKAN / DIJUALRumah, SHM, Lt/Lb ± 400/160 m²,

terdiri dari rumah induk (4 KT, 2 KM, RT,

RM) & Rumah belakang (6 KT/WC,

cocok kost²an), tepi jalan cocok rumah

tinggal, kantor, mess. Lok. Jl. PabrikTenun 99 Simp. Sekip/Ayahanda.Serius hub. 081533747400 & 061 –4561804 (maaf TP)

DIJUAL CEPAT RUMAHPerum. Ray Pendopo 2 No. 47Jl. Darmais (dekat Jl. Meteo-rologi Pancing), LT. 13 x 10 m,LB 10 x 10, 2 KT, 2 KM, PAM,PLN. Interior menarik, 210 JtCash/KPR. Hub. 0813.6168.9447 – (061) 9117.7184

DIJUAL RUMAH CEPATSHM, lt/lb 170/120, air, PLN,telp, siap huni, lks, eko prona1, Gedung Johor Medan, KPRBank 120%. Hub. VICTORTAMBUNAN HP. 0813 76078078

OVER CREDIT / B.URumah baru tipe 36 Hook,luas tanah 11 x 14 m, GriaNabila D/16 Jl. Sei MencirimMedan Krio Sunggal, DP Rp.20 jt nego (bisa cicil), sisakredit 175 bulan x Rp. 1,2 jt.

Hub. 0812 6477 1874

DIJUAL RUMAHKomp. Padang Hijau Blok F-

79, PLN, PAM, Telp. 3 KT, 2

KM, Carport, Harga 285

Jt/Nego. Serius Hub. 08136211 6789, 0813 6146 3815

DIJUAL RUMAHLt. 153 m, LB 221 m, KT 3, KM

2, Teras/Garasi, Pagar, Full

Keramik, SHM, Jl. Pinus 11

No. 3 A P. Simalingkar. HP.0812 6414 2004 Harga Nego.

DIJUAL RUMAHFasilitas: PLN, PAM, Telp. Full

Keramik, 4 KT, 1 KM, R. Makan, R.

Tamu. Dekat Jl. Besar Medan Sunggal

Bisa masuk mobil. Harga nego.

Hub. 0819 6232 37 / 8467113

DIJUAL RUMAHDi Jln. Polonia Gg. Mesjid / Gg.

A. No. 53 Luas tanah 20 x

50m. Harga nego.

Hub. Ida Putri

Setia Putra

08126032462 / 0813 7347 09610812 7123 4119

:

:

DIJUAL RUMAHUkuran 4,5 x 30 M

0811647789087868116497

Jl. Gandi(dekat Jl. Singapura)

Jl. Asia Baru

Rp. 525 jt

Rp. 800 jt

DIJUAL RUMAHCompleks Cemara Hijau

Blok FF No. 19, SHM. 2 KMT,

2 KM, Siap Huni. Peminat

Langsung ke Lokasi atau

Hub. HP. 0812 603 3052

DIJUAL RUMAH 2½ TKTJl. B. Katamso Gg. Rapi Blok D No.7 Komplek Permata Pr imaBelakang Sekolah Harapan Mandiriuk. 4 x 14 M, SHM, PAM, Listrik, 2AC, Water heater, sofa, 2 KM, 2 KT,siap huni. Harga Nego (TP).

Hub. 061 – 77375552 , 0878 6888 0279

DIJUAL RUMAH B.U.Krakatau Sidorukun Jln. Damar

Raya 1 No. 16 B. Bangunan Baru.

LB 7 x 18,5 m, LT 7 x 20 m. Fas.

Telp, PLN, PAM.

Hubungi:

0813 6164 4401 / 061 6643545

DIJUAL RUMAHDi Komp. Setia JadiResidence (Krakatau),Uk. 4 x 12 M, 2½ Tkt, 3KM, Air, Listrik. Hub.6 9 6 6 6 1 1 1 1

RUMAH DIJUAL1) Type 36, Uk. ± 8 x 20 M, Keramik,

SHM, KT 2, KM 1, Daerah Komp. Tamora

Indah I (Tg. Morawa), Harga Rp 140

Jt/Nego, 2) Type 45, Uk. ± 200 M,

Keramik, KT 2, KM 1, SHM, Telepon,

Daerah Komp. Tamora Indah I (Tg.

Morawa), Harga Rp. 150 Jt/Nego. Hub.0812 6040 1980 (TP).

RUMAH DIJUAL2½ Tkt, SHM, LT. 8 x 15, 3Kmr Tidur, 1 Kmr Pembantu,1 Ruang Karaoke, KitchenSet, Daerah Jemadi Komp.Villa Mega Jemadi.

Hubungi : Telp. 6875 1799

RUMAH DIJUALDi Komplek Beo Mas Blok CNo. 80 G, 2 Tk, 3 KT, SHM,Sei Sikambing (B) 6 x 30.

Hubungi :0815.3386.7111

DIJUAL RUMAHJl. Samosir Dekat Jl.Sumatera, Fas. Listrik,Telp, PAM, Gas Negara.Hub. TP061 6968 9163.

RUMAH DIJUAL4 x 16, 2½ Tkt, Komplit

AC, Prabot, TV, Komplex

Graha Sunggal Block L

No. 11. Hub. Mr. LEE,0813 7698 7884

RUMAH DIJUAL- Jl. Mergat No. 5 Uk. 4 x 16, hadap

Selatan, 4 tgkt, siap huni.- Komp. Johor Print House Jl. Eka

Rasmi, uk. 4 x 15,2 tgkt, siap huni.- Komp. Tasbi 2 Blok VI No. 64, hadap

Utara, uk. 12 x 25, siap huni.- Taman Aquarius Jl. Besar Sunggal,

hadap Timur, uk. 7 x 18, kosong.Hubungi : 061 7639 1804

http://ongproperty-ongproperty.blogspot.com

RUMAH DIJUALuk. 7,5 x 13 M, SHM,

keramik, berpagar, di Jl. Bejo

depan Nazri Water masuk dari

Jl. Benteng Hilir Letda Sujono

/ Titi Sewa

Hub. 061 6991 8188

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL3 Lantai (Hook), Luas Tanahsbb: Luas Tanah 132 M², LuasBangunan 113 M², Siap Huni,Jl. Veneto II Blok GG No. 8Kompl. Cemara Asri (Med-iterania Cluster). Hub. RAWI,HP. 0813 7569 6888

RUMAH DIJUALLT. 18,5x22,5 (400m), LB. 250 m, SHM,4 KT, 4 KM, Garasi bisa 2 mobil, tamanada di depan belakang, listrik 1300 W,PAM atap genteng, KT utama 5x5, 5m,Siap huni Jl. Sutrisno Gg. Sehati No.15/767 Medan, gang lebar bisa dilalui 2mobil, Harga murah/nego

Hub. 0813.6114.2514

RUMAH DIJUAL1 Unit Rumah Baru di PerumBougenville Indah Residence, Jl.Sei Mencirim Desa Suka Maju,Kec. Sunggal LT. 9 x 17 M, LB. 9 x10,5 M, KT. 3, KM. 2, R. Tamu, R.Kel. + Dapur, Tipe 70. Telah Reno-vasi, Minimalis. Harga terjangkau,siap huni. Peminat Serius Hub.0812.650.1450

RUMAH DIJUALUB. 13x7m, Permanen ada

garasi, UT. 13 x 11, SK Camat

Rp. 69 Jt. Jl. M. Anwar Psr. 4

Barat Terjun Marelan (061)77100.200 / 0812.6400.800

RUMAH DIJUAL CEPATHanya 200 m dari Gatsu Km.

6, Jl. Aluminium, Lt. 12 x 28

LB 300 m, SHM, KT 5, KM 3,

Garasi 3 mbl, 560 jt/nego.

Hub. 0852 611 64010(061) 77669267

RUMAH DIJUAL CEPATLT. 10 x 15 M, SHM, IMB, 3KT, 1 R.Tamu, 1 GarasiMobil, Jln.Menteng IndahVI G No.22 Medan, HargaRp.375 jt/Nego. Hubungi081 963 0583, 0813 76875783

RUMAH DIJUAL CEPATJL. SENDOK 39

Hub. (061) 4522.980HP. 0813.6212.2378

Ayahanda - Medan

Luas Tanah ± 1000 m

RUMAH DIJUAL CEPATGriya Marelan, Kmr Tidur

3, Kamar Mandi 3, Siap

Huni. Hubungi Kami 061457 0670, 0813 70951888

MANUNGGAL TOWN SHOPKawasan Bisnis Medan UtaraJl. Veteran Raya - Medan- Siap huni- 2½ tingkat- SHM Total 32 unit

Harga Hanya

400 jtan

Hub: 061 7632 0059 – 777235820813 6220 8429 – 69953337

KRAKATAU ANGGREKHarga 300 Jtan, Lokasi di JalanPembangunan II, 2 Tkt, 2x cor, PAMdan PLN.– 5 menit ke Thamrin– 2 menit ke Indomaret– Area Komplek (Row 8 M)– NB. Sisa 8 unit

Hub. 061 7665 1660 / 081 161 9299

DIJUALVilla LUX di Inti Kota

Jalan Malaka, 2½ Tingkat, SHM,

Ukuran 16 x 35 M, Siap Huni

Hub. YUSUF

0812.652.5943

RUKO DISEWAKAN2 Unit Ruko @ 4.5 x 17.75 M,

Komp. Citra Garden 1 Pintu

setelah Toko Roti Majestik,

Kondisi Kosong. Hub. 08126515 320 / 061 – 77828211

DIKONTRAKKAN RUKORuko ex. toko emas, komplit,

steling, brankas, siap operasi.

Lokasi Jl. Veteran, Belawan.

Hub. 061 694 1468

0812 741 9175

RUKO DIJUAL / SEWALT. 4 x 22, LB. 4 x 20 m, SHM,

3 Lantai Full Keramik 350 Jt.

Bisa KPR di Jl. Besar Medan

Bt. Kuis Sei Rotan.

Serius ??Hub. 0813.6203.5221

DISEWAKANRuko 3½ Tk. Perabot, Cocok

untuk kantor, Bank, Komp.

Multatuli Indah Blok C-51.

Hubungi: 0812.605.6168(T.P.) 91105020

DIJUAL / DIKONTRAKKANRuko siap huni, Jalan Amal No.

13-A Medan Sunggal, Luas

tanah 23 x 6,5 M, 3 LT, PDAM,

Listrik, SHM, No. Telp.0813.9767.3436 (Pemilik) T.P.

DIJUAL RUKO- 3½ tingkat, Jl. Merdeka No.

5-C dan 5-E (dekat Brayan)

- Rumah petak, Jln. Platina 7

No. 26 (Titipapan)

Hub. 0813 6109 2555

DIJUAL CEPAT 3½ TKTUkuran 4 x 18 M, Jl.Pancing. Lokasi usahadekat Bank, full keramik,gypsum, siap huni. TP.Nego. Hub. 061 69927938

DIJUAL RUKO 2½ TINGKAT- Bambu II, uk. 4,1 x 35, SHM, 4 kt, 4

KM, 3 AC, kitchen set, tangki air, lux,siaphuni.

- Jl. Pasar Inpres (depan GedungPasar Pendidikan) Krakatau uk. 4 x21, 4 kt, 3 km, SHM, cocok bukausaha, lingkungan Tionghoa.

Hub. 061 – 7781 9201, 0813 7565 7088 (TP)

DIJUAL RUKO 2½ TKTJl. Batu 5 dkt. Aksara

dan dkt. Jl. Letda SujonoTANPA PERANTARA

Hubungi :

061 – 7652 3742

D I J U A L- 1 unit Ruko 3½ tkt 4 x 17 mtr Komp.

Berlian Sari No. 69 F. Siap Huni.Disewakan 1 unit Ruko 3½ tkt 4x20 mtrJl.MerdekaNo.2AP.Brayan.SiapHuni.

- Disewakan 1 unit Ruko 3½ tkt Jl. K.L.Yos Sudarso No. 118 D. Siap Huni.

- Disewakan 1 unit rumah/gudang Jl.Aluminium Raya No. 52.

Hub. 0812 6460 898 / 77246800

DIJUAL5 U N I T R U K O 3 ½TINGKAT JLN. BESARS U N G G A L D E P A NSOMMERSET (SPRINGCENTER), LB. 4 X 16, LT 4X 25Hub.

0812 2641 0521061 7749 0258061 7630 5599061 7654 5474

DIJUAL 2 PINTU RUKO GANDENG3½ Tingkat, Ukuran 8 M x 17 M, 5

Kmr Tidur, 4 Kmr Mandi, Keramik,

Kitchen Set, AC, Air, Listrik, Telpon 2

line, SHM, Tempat Jemuran, Luas +

Keramik + Jerjak, Lokasi di Komplek

Aksara Baru, Harga Nego.

Hub. 081 165 7988

DIJUAL/DISEWAKAN- Gedung dijual 3 Lt, SHM, LT. 700

M (10x70), LB. 500 M. Lokasisangat strategis, Ramai, langka,Hoek, Cocok untuk bisnis, Bank,supermarket, Sekolah, Klinik,Restoran, dll. Harga 10 M(Nego)

- Ruko disewakan 3 Lt, SHM, LT.700 M (10x70), LB. 500 M.Lokasi sangat strategis, Ramai,langka, Hoek, Cocok untukbisnis, Bank, supermarket,Sekolah, Klinik, Restoran, dll.Harga 250 Jt/Thn (Nego).

Hub. 0812 6508 3972Jl. Prof. HM. Yamin SH

- , 1 unit villasudut, uk. 22 x 25 M, dgn3 kapling rumah, 2½lantai, cor semua, air,listrik, tel. 2 line, MaafTanpa Perantara.

- , 3 pintu rukoNibung Raya, uk. 12 x 18M , c o c o k u n t u kshowroom, restaurantdan hotel.

Villa T. Polonia

Ruko Nibung

Maaf TanpaPerantara.

Hub. 061 – 76388338

D I J U A LVILLA & RUKO

KILAS

Gresik Target Sapu BersihGresik-andalas

Gresik Petrokimia tak mau menyia-nyiakan kesempatan sebagai tuan rumah.Skuad Qi Nixia target sapu bersih dalamPutaran 2 Seri 2 ini.

Gresik sebagai tuan rumah penyeleng-gara Proliga 2010 Putaran 2 Seri 2 akanmenghadapi dua tim asal Ibu kota yaknitim Jakarta TNI AU pada hari Sabtu (10/4)dan Jakarta BNI 46 pada hari Minggu (11/4). Qi, pelatih tim putri Gresik menyatakantarget timnya untuk laga di kandang iniadalah sapu bersih. "Target kami sebagai timtuan rumah tentu menyapu bersih semuapeluang kemenangan di seri ini," tegas Qi.

"Memang tidak ada porsi latihan tam-bahan selama dua minggu rehat Proligayang lalu, tapi latihan rutin tetap kamijalankan seperti biasa," lanjut arsitek asalChina itu dalam rilis yang didapat okezone,Kamis (8/4). (OKZ)

Page 10: Harian Andalas

OLAHRAGAJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 10

KILAS

Barcelona-andalasSalah satu pertandingan pada babak

penyisihan Grup F lalu akan terulangpada semifinal Liga Champions. Bar-celona kembali diuji Inter Milan padadua pertandingan, 22 dan 30 Aprilmendatang. Kedua tim bermain imbangtanpa gol pada leg pertama babakpenyisihan grup. Namun Barcelonamenundukkan Narazzurri 2-0 pada legkedua di Camp Nou.

Bebicara kualitas tim, maka El Barcalebih diunggulkan melangkah ke final.Menariknya, penyerang Barcelona Lio-

PROGRAM KEJUTAN AKHIR MARETDP angsuran paling murah dijamin100% baru. Gratis service 3 thn.- Revo

- Supra X 125

- Vario

- Beat

- Dan lain-lain (data lengkap pasti OK)

Dp. 500 rb angs 486 rb - 35 bln

Dp. 500 rb angs 586 rb - 35 bln

Dp. 1.250 rb angs 610 rb - 35 bln

Dp. 750 rb angs 518 rb - 35 bln

Hub. HOMBINK - 061 – 7656 99460813 6208 8849 – 0878 6964 1864

DIJUAL2 (dua) bidang Tanah/Rumahberdampingan, ukuran L. 19 Mx P. 34 M. Terletak di Jl. PoloniaNo. 32-A dan No. 32-C Medan.Sertifikat Hak Milik. Harga 1,6M. Hub. HP. 0811659199

KREDIT PASTI DARI HONDAPasti Ok, Pasti Puas

Supra X 125 CW

New Beat jari-jari

New Beat CW

Vario Racing

Vario Techno

Supra X 125 CW

New Beat jari-jari

New Beat CW

Vario Racing

Vario Techno

DP 1,2 JT

DP 1 JT

DP 1 JT

DP 1 JT

DP 2 JT

DP 1,2 JT

DP 1 JT

DP 1 JT

DP 1 JT

DP 2 JT

ANGS. 632 RIBU

ANGS. 516 RIBU

ANGS. 534 RIBU

ANGS. 647 RIBU

ANGS. 641 RIBU

ANGS. 632 RIBU

ANGS. 516 RIBU

ANGS. 534 RIBU

ANGS. 647 RIBU

ANGS. 641 RIBU

Tersedia Angsuran Murah untuk PNS dan Karyawan Swasta

Hub. ANGEL MOTOR (0813 6127 3959)

TAMORA INDAH IIBLOK A NO. 33

Hub. 0812 650 7474 / 0813 75335858

DISEWAKAN - DIJUALTANAH - RUMAH (SHM)

JOHOR INDAH PERMAI I/BLOK INo. 6,7,8 Mdn

DISEWAKAN / DIJUAL

TANAH DIJUALDi Jl. Pancing Ujung / Pasar IV

Mabar Hilir Kec. Medan Deli, Lebar

13, Panjang 43, SHM. Luas ± 550

m², Harga Nego.

HUBUNGI :

0812.6451.8921

TANAH MURAHLuas 28 x 30, SHM, COCOKRUKO atau RUMAH MEWAH,J l . L i z a r d i d i s a m p i n gPerumahan Setia Budi Viesta,Hrg. 485 Rb/M. Siapa CepatPasti Untung. Hub. 08136107 902 / 0813 76200077

TANAH DIJUALUk. 16 M x 26 M, Sertifikat HakMilik. Jln. Pendidikan masuk dariJln. Mestika – Mandala. Cocokuntuk perumahan dan industri.Lingkungan Tionghoa dan Aman,Lebar jalan dilewati Truk.

Hub. 0812 652 2691, 7739 6550

TANAH DIJUAL DI TANJUNG SARI1.Jl. Pasar I, Gg. Pribadi V No. 1 dekat

Ringroad,25x20m,tanahkosong,SHM2.Jl. Sempurna Gg. Kenanga dkt Kantor

Kopertis Luas 1179m², SHM.3.Jl. Pasar I Gg. Bersama dekat Peruma-

han Puri, Uk. 20x 27,5 m, surat Camat

Hub. HP. 0813.6144.62250878.6859.9084 – (061) 7714.1273

DIJUAL TANAHUk. Luas 45 panjang 18

m e t e r l e t a k d i J l n .

Sempurna Lubuk Pakam.

Hub. Bapak Sinulingga(Nego) 0812 6417 4198

DIJUAL TANAHSHM, lok. KomplekTamah Perkasa Indah(TPI) Blok I No. 12.

Hub. 77100 4890812 2600 26171

TANAH STRATEGISUntuk kantor, showroom dan

Gudang dijual 32 M x 98 M di

Jln. Kapt. Sumarsono dekat

Griya Riatur, SHGB, Harga 8

Milyar, Telp. 0812 6016 697

DIJUAL TANAH4 Kapling, Harga/Kapling Rp.20.000.000, Uk. 9½ x 14, Jl.Dr. Wahidin Gg. Sawah BinjaiTimur. Hub. 0813 7086 6944,(061) 7633 3664, HargaBisa Nego

TANAH DIJUAL CEPATUkuran 11x17,7m, tempat strategis

untuk rumah sewa ataupun rumah

pribadi, terletak di Jl. Rawa Cangkuk

Gg. Siti Khadijah, dekat sekolah Islam

An-Nizan, Al-Hira, Hikmmatul Fadilah,

SHM,Bagi yang berminat hub. Langsung

Hp/Rumah0813.9681.7849 - (061) 785.2036 (TP)

TANAH DI MARELAN- LT 6000 M², LB 500 M² di Terjun,

Marelan

- LT 2700 M², LB 300 M², di Titi Payung

Pinggir jalan, tembok keliling, harga

nego. Berminat hub. langsung pemilik.

(Lingkungan Tionghoa).

HP. 0811 632885

TANAH DIJUAL1.Uk. 13 x 50m, Sertifikat Jl.

Panglima Denai Seb. Terminal

Amplas depan Pom Bensin.

2.Ukuran 59 x 102,60 Jl. Jermal 15

Hub. 0813.7698.9125

DIJUAL CEPATTanah luas ± 2000

m SHM terletak di

Jl. Thamrin (dlm

kota) Lubuk Pakam

Cocok utk hotel,

swalayan, gudang.

Hub. 0812.600.1268

TANAH DIJUALLuas 865 M² (24x36),

SHM Jl. Pembangunan

USU Lorong Kabung

Hub. 0812 672 1213

PELUANG USAHAPemasangan depot air minum isi ulang

1. Depot RO s/d 400 galon/hari.

2. Depot air mineral pegunungan

PALING MURAH

TERIMA SIAP UNTUK JUALANLengkap Sertifikat Depkes

Hub. UD. RIZKY ABADI JAYATelp. 061-76401678 ; 0813 7580 8866

Spesialis Rekondisi AlatBerat :– Under Carriage / Kolong– Pengecatan Alat– Engine, Hydraulic Pump, dll

081 2658 7928HUBUNGI

HERINDOworkshop

DIJUAL

Produk PERA PERAALAT² TERAPHY, MAKANANKESEHATAN, HARGA PROMOSI

Hub. PESAN

0812 600 70000812 609 7000

DIJUAL1 UNIT MITSUBISHID U M P T R U C K ,TRONTON INTER-COOLER, 8 DC 11,THN 1998, WARNAH I J A U , K O N D I S ISEHAT, SIAP KERJA

Hubungi :

0813 7008 3110

MATI LISTRIKRumah Tetap Terang

(Garansi)H U B U N G I

0812 6573 5000 ALI LIM

DIJUAL TANAH BUDijual tanah seluas 29Ha. Surat Konversi HakMilik. Cocok untukkavlingan, lokasi DesaPematang Lalang PercutSei Tuan. Bisa KerjaSama. Peminat Seriushubungi :

0812 6392 4750Tengku Amri

DIJUAL TANAHUkuran 1.488 M² Jl.

Ampera 11 (Jl. Medan -

Binjai Km. 12) jalan telah

aspal, SHM.

Hub. 0831 9721 3455

DIJUAL TANAHUntuk lahan sawit ± 10 Ha.Ada dua rumah 2 sumur bordan telah dibenteng keliling,Paluh Kurau Batang Sereidekat Benteng P.U. Paluh Babi.Hub. Bpk. Imbaho

0812 6506 041 – 061.7683 0009

JUAL BELI/TUKAR TAMBAH

Jl. Ahmad Yani No. 70

081264189807 - 4537203

Dan menerima reperasi segalajenis (Merk) mesin ketik, mesinstencil, brankas, filling cabinet,lemari arsip, menerima senapanangin dll

Hubungi: Toko PUAS

PELUANG USAHAGampang cari duit 15 jt s/d 42 jt. dapat air

minum isi ulang air pegunungan + RO.

Menyediakan :

Perlengkapan depot isi ulang

Jl. Marelan Raya

depan Kompleks Griya Medan

061 – 6961 4148 ; 0812 6497 72660812 6567 5900

PELUANG USAHADepot mini air minum isi ulang

untuk rumah, toko, kedai.Hasil 10 s/d 400 galon.Harga mulai Rp. 3,5 jt

Hub. RAHMAT AIR SEHATTelp. 0852 6140 4533 – 76808066

DALAM DAN LUAR KOTA

3 JAM LANGSUNG JUALAN

CASH & CREDITSyarat & ketentuan berlaku untukkredit pembuatan depot air minumisi ulang 10 jt s/d 75 jt. SystemR O / A i r p e g u n u n g a n / PA M .

BERLIAN WATER GROUPJl. A.H. Nasution No. 28 A

Telp. 061 – 77223097 / 0813 9666 9995

SULAP/ILLUSIONISIngin seper ti Demian/DeddyCorbuzier? Kami ajarkan kepadaAnda puluhan teknik/trik ilusi, pastimenakjubkan, dibimbing sampaibisa. Hanya Rp. 250 Rb. Hub.0813 6165 7799. Jl. Gn. Singga-mata No. 26 Krakatau (DekatUMSU)

D I J U A LMENYEDIAKAN

Bibit ikan gurami

uk. 1 inci

Hub. 77778810

GN MOBILEMelayani upgrade, memperbaikisoftware HP Smar tphone, BB,computer, PSP anda, Xperia X1,Xperia X2, Satio, Yari, Aino, BB, dll.Hubungi 061 7775 5503, AlamatKompleks Permata Prima, Jl. BZ.Hamid Gg. Rapi No. C5 Medan(Kantor Satkom Mandala, Lantai 2)

GAS 3 KG(ANTAR DI TEMPAT)

Susah cari minyak tanah, harga mahalgunakanlah pengganti minyak tanah, gasukuran 3 kg.Pemesanan hubungi :

ABADI GASJl. Selam I Gg. Setia No. 17

Telp. 061–7365167 / 0811 6020 828

DIJUAL PULSA MURAHM-KIOS dan All Operator5 : 4.350

20 : 19.35010 : 9.35025 : 24.350

15 : 14.35050 : 47.350

100 : 91.350Hubungi :

0812 3793 5676

KREDIT HANDPHONEBARU SEMUA MERK

PEDAGANG/KARYAWAN

KTP MEDAN

0852 6215 1898 /0857 6533 5176

Hubungi :

P E T I R* Stock a la t ground ing +

pemasangan grounding system* Surge Arresters / Protector:

Listrik, Data, Telekomunikasi. dllSole Agent: pt. L’PROTECH

Telp. 061-7772 2201 / 77865449.Fax. 061 - 4151337

MEJA BILLIAR SETBARU, LENGKAPHARGA LANGSUNG PABRIK

ACUAN

0852 70 500 988

RUNNING TEXTPaket Hemat

0812 6055 88779160 8899

DIJUAL ANGGREK BATANG(Douglas)

Jim Story, Apple Pink, dll. KI.

4000 btg, harga Rp. 4000/btg

(nego).Hub. Telp. (061) 7876227

Hp. 0812 6536 992

DISEWAKAN TEMPAT JUALANAyam Penyet – Nasi Sop – PecelLele – Nasi Soto – Nasi Ayam –Nasi Sayur – Bubur Ayam –Lontong – Bihun Bebek, Bakso, Dll

LOKASI STRATEGISHub. 0812 6098 1111

WAHYU PESTA

0813 9797 6669Jl. Bhayangkara Gg. Sosial No. 408 D

Menyediakan:Pe r l e n g k a p a n

pesta, dekorasi

pelaminan dan

dokumentasi.

Bibit sawit Marihat, umur 18bulan sebanyak ± 13.000PKK (sertifikat), tahan hama.Lokasi bibit Medan dan Binjai.Harga Nego.

Hub. 0813 7572 36250878 6836 8305

DIJUAL BIBIT SAWIT

nel Messi tidak sepen-dapat dengan prediksitersebut. Barca melawanInter kali ini sangat ber-beda.

"Inter adalah tim yangtangguh. Ini akan menjadi masalah yangsama sekali berbeda dengan pertan-dingan penysihan grup. Seluruh ceri-tanya pasti lain," kata Messi kepadaBarcelona TV seperti dilansir Goal,Kamis (8/4).

"Ini akan menjadi pertempuran mena-rik antara kami," tegas pemain yang

memborong empat gol kalaBarcelona membantai Arse-nal 4-1 pada leg kedua per-empatfinal.

Setelah gol tersebut dicip-takan, banyak kalangan menilaiMessi berada di puncak ka-riernya sebagai pemain pro-fesional. "Saya harus terus me-ningkatkan kemampuan. Selalumenyenangkan mencetak gol da-lam pertandingan penting. Tapiyang utama adalah tim mencapai tuju-an," pungkasnya. (OKZ)

Messi: Inter-Barca Dahulu Berbeda

Lionel Messi

INGGRIS'GAME OVER'

Medan-andalasSetelah beberapa musim belakangan klub-klub Inggris merajai Liga

Champions Eropa dan membuat para penggemarnnya 'jumawa' dimana-mana, maka musim ini bisa dikatakan sebagai antiklimaks, bahkan tidakberlebihan dikatakan tragis.

Bayangkan, da-lam beberapa mu-sim terakhir, domi-nasi klub-klubInggris begitu

kuat. Jangan- kansekedar p e r -

empatf i n a l ,

semi fi-nal pun

m e n j a d ilangganan

k l u b - k l u bInggris pa-

mer kekuat-an (minimal

tiga klub sela-lu hadir) dan

hampir selaluhadir di final.

Lalu apayang terjadi

musim ini?Fakta yangterjadi cu-

kuplah mem-buat penggemar

klub-klub Inggris mena-ngis 'bombay'.

Satu persatu klub Inggristereliminasi, dimulai dari

Liverpool yang bahkan ti-dak lolos fase grup. Dilan-jutkan dengan Chelsea yangtersingkir di babak perde-

lapan final.Lalu puncaknya, dua

tim Inggris yang ber-tahan hingga perem-

pat final, ManchesterUnited dan Arse-

nal, akhirnya tu-rut andil dalamk e h a n c u r a nera keemasanklub sepakbola Inggris.Arsenal 'dise-

lesaikan de-

ngan sukses' oleh Barcelona yang me-mang sangat difavoritkan juara musimini. Sementara Manchester United'disuruh pulang' dengan cara lumayanmenyakitkan oleh Bayern Muenchen.

Terlalu dini mengatakan, bahwa erakekuasaan klub-klub Inggris di pentasEropa sudah berakhir. Namun palingtidak, sinyal ke arah itu sudah mulaitampak dengan fakta yang sudah terjadidi musim ini.

Atau The Big Four (MU, Liverpool,Chelsea, dan Arsenal) saja yang sudahmulai goyah? Karena di Liga Primerpun, klub-klub 'lapis dua' semacamManchester City, Tottenham Hotspur,dan lainnya, sudah mulai sering 'meng-ganggu' dominasi The Big Four ini.

Kembali ke Liga Champions, me-mang publik sepakbola selama ini selaluberharap, agar dalam perhelatan se-pakbola antarklub ter-akbar sedunia itu, adapemerataan dalamperwakilan negara, se-tidaknya di semifinal.Namun tentu saja takseorang pun berharap,Inggris akan absen di-sana. Kenyataannya, yang munculadalah klub asal Perancis Lyon setelahmenumbangkan 'saudaranya' Bor-deaux.

Dalam hal ini, Perancis bisa dika-takan beruntung, karena dalam per-empatfinal barusan, dua klub merekasaling berhadapan, sehingga menjaminsatu tempat bagi klub Perancis di semifinal.

Mungkin akan lain ceritanya, kalaukedua klub tadi berhadapan denganklub asal Italia, Spanyol, Jerman, atauInggris misalnya.

Tapi apa pun yang terjadi, semuasudah berlalu. Sekarang mari kitaalihkan perhatian menatap laga semi-final mendatang, yang akan mem-pertemukan Inter Milan VS Barcelonadan Bayern Muenchen VS OlympicoLyon. (RAJA P SIMBOLON)

Kartu Merah RafaelMengubah PermainanManchester-andalas

Manchester United resmi tersingkir dari LigaChampions. Tapi, gelandang Nani masih melakukanpembelaan. United sempat unggul 3-0 saatmenjamu Bayern Munich di leg keduaperempatfinal Liga Champions dini hari tadi.Sayang, tiket ke semifinal melayang setelah IvicaOlic dan Arjen Robben mencetak gol. Meskimenang 3-2, United kalah agregat gol tandang.

Menurut Nani, kartu merah (dua kartu kuning-red) yang diterima Rafael Da Silva di babak keduamerupakan biang kegagalan The Red Devils kesemifinal dan sebaliknya menjadi keuntungan bagiFC Hollywood.

“Mereka lebih beruntung, karena pengusiransatu pemain adalah masalah besar bagi kami.Keputusan itu membuat tim sedikit menurun. Disanalah letak perbedaannya,” ujar Nani kepadaMUTV.

“Kami merasa kecewa karena tim main bagus dibabak pertama, kami mencetak tiga gol dan sayapikir itu salah satu penampilan terbaik kami. Maka,kami kecewa dengan hasil ini,” lanjut wingerPortugal, disitat Goal, Kamis (8/4). (OKZ)

Wasit memberikan kartu merah kepada Rafael Da Silva.

Cuaca DinginKendala UtamaRenault di GP ChinaEnstone-andalas

Renault sukses menorehkanhasil apik di tiga seri perdana For-mula One musim 2010 ini. Namun,memasuki seri keempat di GPChina, Renault dikabarkan akanmelakoni balapan yang sulit.Benarkah?

Prediksi di atas terlontar lang-sung dari mulut race engineerRenault, Alan Permane. Menurut-nya, yang membuat GP Chinalebih sulit dari tiga seri sebelum-nya adalah masalah temperatur.Permane menilai, temperaturrendah (dingin) yang akan tersajidi Sirkuit Shanghai akan mem-buat timnya kesulitan untukmenemukan settingan terbaik.

“Shanghai sangat berlawanandengan Sepang dalam hal tempe-ratur cuaca. Di Shanghai kamiakan balapan dalam temperatur13-14 derajat celsius. Sementaraitu, kami akan menggunakankompon ban yang sama sepertiyang kami gunakan di Malaysia(cuaca panas). Tapi, kami tetapberharap mendapat hasil lebihatau minimal sama seperti di Ma-laysia,” ungkap Permane. (OKZ)

Wenger SegeraCari Bek AnyarLondon-andalas

Setelah melihat timnya dikalahkan Barcelona 4-1, pelatih Arsenal Arsene Wenger menyatakanbahwa di akhir musim nanti, timnya akan segeramendatangkan defender baru.

Namun, pelatih asal Prancis ini menolakanggapan dirinya akan merombak skuad yang ada,menyusul kegagalan di perempatfinal LigaChampions, dini hari tadi. Wenger hanya inginmencari bek muda untuk menjadi pelapis parapemain belakangnya yang sudah uzur.

"Pertanyaan ini adalah pertanyaan yang sangatsulit dijawab. Sebab, saya sama sekali tidakmenjadikan Liga Champions sebagai prioritas.Prioritas yang ada saat ini adalah kembali bangkitdari kekalahan,” jelas Wenger menjawabpertanyaan soal perombakan skuad.

Menurut The Professor, pemainnya cukupbermain baik melawan Barcelona. Namun, linibelakang banyak melakukan termasukmemberikan ruang gerak kepada Lionel Messi yangdengan mudah mencetak empat gol.

“Terlalu banyak kesalahan di lini belakang.Mikael Silvestre dan Sol Campbell adalah duapemain bagus. Tapi mereka sudah berusia dan sulitmemberikan kawalan kepada Messi," lanjutWenger kepada situs resmi Arsenal. (OKZ)

Arsene Wenger

Fry: Jangan RemehkanMercedes GP!Munich-andalas

Hasil kurang bagus yang dituaiMercedes GP pada tiga seri awalFormula One 2010 ditanggapimiring banyak kalangan. Skuadyang notabene metamorfosa dariBrawn GP ini dinilai takkanmampu bersaing memperebutkantrofi juara dunia musim ini.

Sepanjang musim ini, Merce-des GP yang diperkuat pembalaplegendaris Michael Schumachermemang belum mampu unjukgigi sebagai salah satu kandidatkuat juara musim ini. Schumiyang digadang-gadang bakalmendominasi balapan ternyatamelempem. Justru pembalapmuda Nico Rosberg yang mampuunjuk kebolehan. Rosberg menye-lamatkan muka Mercedes dengankeberhasilannya naik podium(juara tiga) pada seri GP Malay-sia, akhir pekan kemarin. (OKZ)

Page 11: Harian Andalas

HUKUM & KRIMINAL harian andalas | Hal. 11

Pancurbatu-andalas

Pelaku pembacokan terhadap janda beranak satuakhirnya berhasil diringkus Unit Reskrim PolsektaPancurbatu, dipimpin langsung Kapolsekta PancurbatuAKP Jhon S Purba, Kamis (8/4) sekitar pukul 18.15 WIB.

Tersangka Anto Lubis (30), warga Perumahan GrahaTanjung Anom, Kecamatan Pancurbatu Deliserdangberstatus DPO Polsekta Pancurbatu.

Informasi dihimpun andalas di MapolsektaPancurbatu, tersangka Anto merupakan pelaku kasuspembacokan terhadap Rasdi br Marbun (40) wargaperumahan yang sama beberapa waktu lalu.Tersangkayang selama ini telah diburu Polsek Pancurbatu, akhirnyaberhasil dibekuk di salah satu rumah di Perumahan SaptaMarga Desa Sei Mencirim Kecamatan KutalimbaruKabupaten Deliserdang.

Saat ditangkap, tersangka sedang berada di dalamrumah yang diketahui milik orang tuanya sedang asyiktidur-tiduran menonton tv di ruang tamu. Polisi yangsebelumnya sudah mendapat informasi keberadaantersangka langsung melakukan pengepungan danpenyergapan terhadap Anto.

Saat dilakukan penyergapan, Anto sempat takmengakui kalau dirinya adalah Muslim. Namun setelahpolisi menginterogasi Anto, akhirnya dirinya mengakukalau ia benar bernama Anto yang menjadi TO petugas.Saat diringkus tersangka terlihat ketakutan dan gugup.

Kepada petugas di Polsekta Pancurbatu, tersangkamengaku kalau dirinya benar melakukan pembacokanterhadap br Marbun tersebut. "Iya pak, aku memangmembacoknya,aku sakit hati sama dia, padahal sudahbeberapa kali aku menemui secara baik- baik untukmengingatkan utang piutang antara ibuku sewaktu masihhidup. Aku sempat diusir dari rumahnya, aku sakit hati kalisampai-sampai ibuku pernah menagih utang sama dia,padahal ibuku saat itu sakit-sakitan," tutur Anto.

Kepada andalas di ruang juru periksa, Anto mengakumengetahui utang korban kepada ibunya dari suratperjanjian pinjaman sepeninggal ibunya. "Aku tahu darisurat perjanjian pinjaman utang piutang ibuku, dia pernahminjam uang Rp 15 juta dan ada yang dibayar cicil.Namun sampai saat ini masih ada sisanya, itu yang akutahu. Makanya aku minta sisanya. Aku tahu yangkulakukan ini salah, tapi bagaimana lagi, aku emosimelihatnya," kata Anto.

Tersangka Anto yang sempat bersembunyi empatbulan sebelum tertangkap polisi, kerap berpindah-pindahtempat tinggal. "Aku sempat menginap di rumah teman-teman, malam ini tempat teman aku yang satu dan besokdi tempat teman yang lain," sebutnya. KapolsektaPancurbatu AKP Jhon S Purba SH saat ditemuimengatakan, tersangka saat ini masih dalam prosespemeriksaan untuk mengetahui motif sebenarnya. "Kinitersangka telah kita amankan dan kasus ini masih dalamproses penyelidikan,"ujarnya. (JUP)

Pelaku PembacokJanda Dibekuk

KILAS

Medan-andalasTerkait raibnya uang gaji guru SMP

15 dari brankas penyimpanan sebesarRp 25. 268.000. Pihak kepolisianhingga kini masih melakukan penye-lidikan, dan pelakunya belum dike-tahui. Artinya belum ada titik terangterkait pembobolan uang gaji gurutersebut

Dalam Kasus ini Polsek Patumbak,masih mengumpulkan keterangansaksi-saksi. Sebelumnya, penjagasekolah diperiksa untuk dimintaiketerangan. Kini giliran oknum guruyang dikabarkan mengetahui penyim-panan uang tersebut akan diperiksa.

"Hingga kini kita masih selidikikehilangan uang gaji guru sekolah itu.Ada tambahan saksi yang kita panggil,

yaitu kepala sekolah dan mantanpenjaga sekolah yang kini menjadi gurudi sekolah itu," terang Kapolsek Patum-bak AKP Wahyuddin, Kamis (8/4).

Bertambahnya saksi yang dipanggildan diperiksa tersebut masih dalamlingkungan sekolah yang beralamat diJalan M Nawi Harahap, Gang SukaKelurahan Sitirejo Kecamatan MedanAmplas, berdasarkan hasil olah tempatkejadian perkara (TKP).

Hal ini dikarenakan tidak adanyakerusakan pintu atau jendela ruangankepala sekolah tempat penyimpananuang gaji para guru tersebut. "Hanyakerusakan asbes dan brankas saja yangada. Sedangkan atap yang dirusak,ditutupi pelaku agar tidak diketahui,"ujar Wahyuddin.

Alasan lainnya, keterangan daripara saksi tersebut menyebutkan,bahwasanya selama ini tidak pernahmenyimpan uang di sekolah dalamjumlah besar. Namun, peristiwa naasmenimpa sekolah tersebut dikarenakanUjian Akhir Nasional (UAS) tingkatSMP dan sederajat pada pekan laluditambah lagi libur nasional Paskah,sehingga uang yang diperuntukkan gajipara guru untuk bulan April ini pundisimpan di sekolah.

"Selama ini uang disimpan tidakpernah dalam jumlah besar seperti itu.Namun, karena ujian dan libur Paskahjadi uang disimpan di sekolah," tutur-nya. Sebenarnya, polisi telah men-curigai adanya indikasi orang dalampasca pencurian tersebut. Namun, harus

didapatkan bukti cukup.Sebelumnya anggota DPRD Medan

menaruh curiga akan aksi pembobolanberankas tersebut. ”Ini aneh. Soalnya,selain kepala sekolah dan bendahara,tidak ada pihak yang tahu di manabrankas itu disimpan,” ujar anggotaKomisi B DPRD Medan, Yusuf, ke-marin.

Sekadar mengingatkan, BendaharaSMPN 15 Medan, Zuhartini, Sabtusekitar pukul 08.30 WIB bermaksudakan membayar gaji guru untuk bulanApril. Namun, saat membuka brankasyang terletak di ruang kepala sekolah,brankas tersebut terlihat rusak. Uangsebesar Rp 25.268.000 yang rencana-nya untuk membayar gaji guru punraib, sehingga guru tak gajian. (SUK)

Rp 25 Juta Gaji Guru SMP 15 Disikat Maling

Medan – andalas

Seorang pemuda yang ditengarai sebagai pelaku pencurisepeda motor (curanmor), Kamis (8/4) sekira pukul 04.00WIB babak belur dihajar massa setelah tertangkap tanganketika berusaha mencuri sepeda motor Diki Prima (24)warga Jalan Sei Blutu Medan, di kawasan Pasar III SetiaBudi persisnya di warnet Blester.

Selanjutnya dalam kondisi babak belur bersama barangbukti tersangka Misdi Ramadhan, (25) warga Jalan MarelanPasar I Medan Labuhan, langsung diserahkan warga kepetugas Reskrim Unit I Jahtanras Poltabes Medan untukdilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

Kanit Jahtanras Poltabes Medan AKP Faidir Chan SHkepada wartawan membenarkan kejadian tersebut.Dikatakan Faidir, menurut laporan korban saat itu dirinyamemarkirkan kendaraan di depan warnet Blester.

Saat korban main internet, pelaku bersama temannyayang masih buron dengan mengendarai sepeda motor jenisbebek datang. Kemudian tersangka Misdi denganmenggunakan kunci T berusaha menghidupkan kendaraankorban jenis Jupiter Z BK 3407 US .

Ketika sedang merusak kunci sepeda motor korban,warga sekitar mengetahuinya dan langsung meneriakipelaku. Awalnya tersangka berusaha kabur, namun Misdisudah terkepung dan akhirnya berhasil ditangkap massa .

Sementara temannya langsung bergegas lari. Wargayang sudah kesal dan geram karena sering kali terjadi hilangsepeda motor, maka tanpa ada yang mengomandoilangsung menghajar tersangka hingga babak belur.

Petugas yang saat itu sedang melintas di TempatKejadian Perkara (TKP) melihat kejadian itu langsungmenghampirinya. Lalu warga menyerahkan tersangka kepadapetugas. (HER)

Curanmor Babak BelurDihajar Massa

Jumat9 April 2010

Medan-andalas

Polda Sumut tengah berupaya untuk mengungkapkeberadaan puluhan gadis remaja yang hilang karenamengikuti aliran sesat diduga jaringan teroris, dantampaknya membutuhkan kinerja lebih.

Sebab, lebih dari satu aliran di Sumatera Utara memilikikegiatan untuk merekrut wanita-wanita di bawah umurmeninggalkan rumah. Hal itu diketahui, setelah PoldaSumut melakukan koordinasi dengan Majelis UlamaIndonesia (MUI) Sumut.

“MUI menyatakan, terdapat beberapa aliran yang hampirsama dengan kegiatan orang yang mengajak gadis-gadisremaja pergi dari rumah,” ungkap Kabid Humas PoldaSumut, Kombes Pol Drs Baharudin Djafar kepada wartawandi Medan, Rabu (7/4).

Untuk menyikapi permasalah itu, imbuh Baharudin,Polda Sumut telah membentuk dua tim guna menyelidikikeberadaan aliran sesat tersebut. Kerjasama dengan PoldaNanggroe Aceh Darussalam (NAD) juga merupakan suatuupaya untuk mengungkap kasusnya.

Namun, hingga kemarin, Polda Sumut dan Polda NADbelum berhasil mengendus keberadaan lokasi aliran sesatyang diduga jaringan teroris tersebut. “Selain dengan MUISumut, kita juga sudah melakukan koordinasi dengan PoldaNAD. Semoga segera terungkap,” harapnya.

Dua tim yang dibentuk Polda Sumut akan berbagi tugas.Satu tim bergabung dengan Polda NAD, sedangkan satu timlagi melakukan koordinasi dengan MUI dan orang tuakorban. Koordinasi dengan para orang tua korban inisangat dibutuhkan untuk memberikan informasi kepadakepolisian. Informasi tersebut juga akan disampaikan kePolda NAD. Sejauh ini, Polda Sumut telahmengumpulkan keterangan para orang tua korban.( S U K )

Poldasu Bentuk TimUngkap Ajaran Sesat

Keterangan diterimawartawan di lokasikejadian, pegawai

hotel menyebutkan, Yuslinapada Kamis dinihari sekitarpukul 01.30 WIB, chek inbersama teman kencannyaberstatus DPO ke hotel Budi,untuk menginap.

Keduanya masuk kamar211, seperti suami istri.

Seperti biasa, pada pukul08.00 WIB pegawai hotelmelakukan pergantian spraitempat tidur. Namun, saatmenuju kamar 211, pegawai

hotel Abdul Gani terkejut,saat melihat pintu kamartak dikunci dan melihat Yus,tergeletak dalam keadaantanpa busana. Dengan segeradia melaporkan hal itu kepemilik hotel.

Budi Panjaitan, selakupemilik hotel, juga terkejutmendengarkan laporananggotanya. Selanjutnya diamelaporkan kejadian itu kePolsekta Belawan.Kapolsekta Belawan AKP BPasaribu bersamaanggotanya mendapat

laporan itu langsungmelakukan olah tempatkejadian perkara (TKP).

Saat itu juga anggotaPolsekta Belawan memeriksamayat korban. Barang -barang milik korban sepertirantai emas kalung dankerabu ditemukan di atastempat tidur. Korban dalamkondisi bugil berada di atastempat tidur. Sementara hpmilik Yus, hilang. Saat itujuga petugas memboyongjenazah korban ke RSPirngadi Medan untukdilakukan visum.

Petugas Polsekta Belawanyang mendapat informasi,kalau korban sebelumyabersama temannya Dewi,teman sekerja korban yangbekerja sebagai karyawancafe, langsung diamankandan diboyong petugas keMako Polsekta Belawanuntuk dilakukanpemeriksaan. Dalam

pemeriksaan, Dewi mengakudirinya dan korban temansekerja di cafe.

Dewi juga menuturkan,sebelum kejadian itu dia dankorban sekitar pukul 22.00WIB, Rabu malam sedangbercanda. Lalu, sekitar pukul01.00 dinihari, korbanbersama teman kencannyapergi entah ke mana. Dewibaru mengetahui korbantewas setelah mendapatberita dari tetangganya, Yustewas bugil di kamar hotel.

Keterangan diterimawartawan dari ibu korban,Lasmi yang mengetahuikalau putrinya tewas bugil dikamar Hotel Budi sangatkaget. Lasmi bersamacucunya, Lili Andayani (9)putri korban bergegas keKantor Polsekta Belawan.Yus, anak kelima dari tujuhbersaudara dan bersuamikanHaidir alias Buyung (34),yang kini mendekam

dipenjara akibat kasus inex.Buyung, ayah dari Lili

Andayani, baru pada bulanJuni, nanti akan keluar daripenjara karena sudahsetahun di dalam penjara.Lasmi juga mengatakanputrinya memang bekerja disalah satu cafe. Temandekatnya yang selalumenjemput ke rumah adalahDewi. "Jadi, hanya Dewiyang mengetahui bagaimanasebenarnya kehidupan Yus,"kata Lasmi, yang mengakukaget dan sedih dengankejadian itu.

Kapolsekta Belawan BPasaribu, yang dikonfirmasimembenarkan adanyakejadian itu. "Kita masihmelakukan pemeriksaanterhadap Dewi selaku temankerja dan pegawai HotelBudi. Tanda-tanda peng-aniayaan belum ada. Kitamasih menunggu hasilvisum," katanya.(BIN)

Suami di Penjara, Istri Tewas di Kamar HotelSungguh mengenaskan, suami meringkuk dipenjara, istri ditemukan tewas bugil di kamarHotel. Yus (30), ibu satu anak, warga Jalan KayuBesar Lingkungan Kolam Kelurahan BelawanBahagia Kecamatan Medan Belawan, Kamis (8/4)pukul 9.15 WIB, tewas dalam kondisi tanpa busanadi kamar 211, Hotel Budi Jalan Yos Sudarso km20,5 Belawan.

Usut, Aktor

Pembunuh PutriKetua PP BatangkuisBatangkuis- andalas

Empat puluh hari sudah berlalu. Kisah pilutragedi tewasnya Salsabila Angguningtias (10),Sabtu 27 Febuari lalu, putri ketiga dari empatbersaudara pasangan Warsito alias Anto Lembu(38) dan Suprawati (34), yang menjadi korban bommolotov seminggu sebelumnya, sampai kini belumjuga terungkap aparat hukum.

Polres Deliserdang tampaknya sangat berhati hatimengusut siapa aktor intelektual di belakang rentetankerusuhan itu. Seharusnya, sejak kejadian pembomanmolotov, Polres DS sudah berhasil mengidentifikasipelaku sesuai keterangan saksi “Suprawati” istri AntoLembu. Karena ibu korban ini yang melihat langsungwajah tersangka “EK” saat melempar bom molotovke rumah korban, setelah terlebih dahulu meme-cahkan kaca jendela rumah mereka yang ber-sebelahan dengan kantor Desa Sena.

“Saya lihat langsung wajahnya “EK”, malah sayasempat memakinya,” ujar Suprawati di sela-selaacara tahlilan 40 hari wafatnya Salsabila, Rabumalam (7/4), di kediaman mereka di Desa Sena, yangturut dihadiri Ketua MPC Pemuda Pancasila Deliserdang, H Dahril ‘Top’ Siregar, serta sejumlah tokohmasyarakat dan pemuda setempat.

Suasana kediaman Warsito alias Anto Lembuyang juga Ketua PAC Pemuda Pancasila Kec.Batangkuis, malam itu tampak sendu. Keluargakorban masih saja meneteskan airmata saat doademi doa dikumandangkan, semoga anak yang takberdosa itu diterima Allah SWT di pangkuanNyadengan sebaik-baiknya.

Anto Lembu, yang terlihat sangat terpukuldengan kepergian putri kesayangannya itutampak tak kuasa menjawab beberapa pertanyaanwartawan. Ia hanya mengungkapkan harapannyayang begitu besar kepada Kapoldasu, Irjen PolOegroseno agar turut mengupayakan pihakkepolisian segera mengungkap dan menangkappelaku pembunuhan terhadap anaknya.

Sementara, Ketua MPC PP Deliserdang DahrilSiregar ketika ditanya wartawan juga mengakusangat sedih melihat kondisi Anto Lembu yangdinilainya belum juga mendapat keadilan atasperistiwa mendera keluarganya itu. Bang Top, begitupanggilan akrabnya, merasa terpanggil untukmemberikan semangat baru bagi rekannya satu korpsdi PP untuk mencari keadilan di bumi pertiwi ini.

Seluruh kader Pemuda Pancasila, khususnya diDeliserdang, sangat mengutuk aksi bejat pelakupemboman itu. Top minta agar pelaku segeraditangkap dan dihukum seberat-beratnya.“Inisudah tidak manusiawi, apapun persoalannya,anak-anak sudah menjadi korban keganasanoknum pelaku pemboman itu. Karena itu, aparathukum harus bertindak cepat, jangan sampaipersoalan ini membuncah dan meledak. Aktor dibelakang aksi ini harus segera ditangkap. Bila perlu,kader PP siap membantu aparat kepolisianmenangkap pelaku,” katanya.

Top mengaku sudah memerintahkan seluruhjajarannya untuk bersikap tenang dan tidakterpancing hasutan pihak tertentu untuk berbuatanarkis dan main hakim sendiri menghadapi kasusini. Begitupun, Top menegaskan, tingkat kesabarananggota PP juga ada batasnya, dan suatu saatbukan tidak mungkin mencapai klimaksnya. (FT)

Polisi Curigai Orang Dalam

Diketahui, mayat laki-lakibernama Massa Alias GendutSinuhaji, (39) ini, sebelum di-bunuh terlebih dahulu diculik darikediamannya di Desa Juma po-rum, Kelurahan Medan Tuntungandan dibunuh di kawasan SimpangSelayang. Setelah “dieksekusi”mayat korban dibuang begitusaja ke jurang di kawasan Sem-bahe.

Hal tersebut terungkap se-telah petugas Reskrim Unit IJahtanras Poltabes Medan ber-hasil mengungkap identitas parapelaku dan menangkap satu daritiga orang tersangka setelah 4tahun lama memburu tersangka,Kamis, (8/4) sekitar pukul 04.00WIB, kemarin

Modusnya sangat sederhana,korban dituduh mencuri tape olehketiga pelaku lalu diculik dan

Kanit Jahtanras Poltabes AKP Faidir Chan SH (kiri) sedang menginterogasi tersangka (tengah).

Pelaku Pembunuhan di Sembahe 2006 Diringkus

Setelah Dibunuh, SinuhajiDibuang ke Jurang

dianiaya hingga tewas dan mayatkorban baru ditemukan wargakeesokan harinya.

Kepala Polisi Kota Besar (Ka-poltabes) Medan Kombes Pol DrsImam Margono ketika dikon-firmasi andalas melalui KepalaUnit Kejahatan Disertai Keke-rasan (Kanit Jahtanras) AKPFaidir Chan SH, Kamis, (8/4)membenarkan pengungkapan danpenangkapan tersebut.

“Identitas tersangka yanghingga saat ini masih dalamproses pengembangan pencariandua tersangka lainnya berinisialJNG alias Junet, (35) warga JalanBunga Rinte, Simpang Selayang.Dia masih dilakukan pengem-bangan,” kata Faidir sembarimengatakan bahwa laporan peng-aduan tersebut berada di Mapol-seta Delitua dan Pancurbatu.

Lebih lanjut Faidir men-jelaskan bahwa penyebab terjadi-nya kasus penculikan dan pembu-nuhan tersebut berawal daripelaku menuduh korban mencuri.

“Pelaku menuding korbanmencuri tape. Sekitar tanggal 18Mei 2006 puku 03.00 WIB lalupara pelaku menculik korban darirumahnya lalu memukuli korbanmenggunakan kayu balok hinggatewas diareal perladangan dikawasan Simpang Selayang, Me-dan,” sambung Faidir sembarimengatakan bahwa dua oranglagi tersangka yang belum di-tangkap berinisial S dan T.

Sementara itu di MapoltabesMedan tersangka mengaku sela-ma dalam pelariannya dirinyabersembunyi bersama kedua te-mannya ke kawasan Pekan Baru-Riau. Mungkin karena dianggapsudah tidak ada masalah, ter-sangka pun memberanikan diriuntuk pulang ke rumahnya.

Namun sesampai di rumah,Petugas Reskrim Unit I JahtanrasPoltabes Medan yang terus me-lakukan perburuan langsung me-ringkus tersangka. (HER)

Medan – andalasTeka-teki penemuan mayat laki-laki di jurang kawasan

Sembahe, Bandar-Baru, Kabupaten Deli-Serdang, pada 19 Mei2006 lalu terkuak sudah. Terbongkarnya kasus tersebutsekaligus mengungkap “tabir misteri” motif di balik aksi kejisang pelaku.

andalas/iwan

Page 12: Harian Andalas

SUMATERA UTARAJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 12

Sistem InformasiPublik dan Sensus2010 DisosialisasikanNias Selatan-andalas

Undang-Undang No 14 Tahun 2008 tentangtransparansi informasi publik dan SensusPenduduk 2010 disosialisasikan di KabupatenNias Selatan, berlangsung di Aula Paroki BintangLaut Telukdalam, Rabu, (7/04). “UU tersebut akandiberlakukan mulai Bulan Mei mendatang diseluruh wilayah Nusantara,” kata KadisKomunikasi dan Informatika melalui Drs JaramenPurba MAP sekaligus sebagai pemakalah padaacara itu di hadapan sejumlah pimpinan SKPD,tokoh masyarakat, pers dan para undangan lainnya.

Jaramen memaparkan, UU tersebut dibuat gunamendorong transparansi dan akuntabilitaspenyelenggaraan negara, membuka peluangpartisipasi masyarakat dalam mengawasipenyelenggaraan negara dan pelayanan publik,mencegah praktik tindak pidana korupsi sertamemberi kontribusi pada reformasi birokrasi dalammewujudkan 'good governance'. “Di era reformasiini, diperlukan sistem transparansi, partisipasi danakuntabel sehingga penyelenggaraanpemerintahan bersih bebas dari KKN dapatterwujud,” ujarnya.

Selain itu katanya, ada dua hal prinsipketerbukaan informasi publik tersebut yakniinformasi rahasia serta informasi terbuka. “Namuninformasi rahasia itu dilakukan melalui metode'consequential harm' dan 'balancing public' sertapembatasan waktu pemberlakuan kerahasiaan,”paparnya. Dia juga memaparkan cara memperolehinformasi publik yang benar serta penyelesaiansengketa bila terbentur masalah.

Oleh sebab itu, dia berharap agar inti sosialisasitersebut dapat dipahami seluruh elemenmasyarakat yang hadir untuk selanjutnyaditeruskan kepada 'stokeholder' lain sehinggapenerapan UU tersebut nantinya tidak menjadipolemik di tengah-tengah masyarakat. (EZ)

KILAS

ATICAKUDATIREB3780637,8231637,3055437.PLETNADEM4-2.ONAJAW.LJARUPASGNANAMAYAMESREPIALAB

kolB amaN )nhT(rumU tamalA )maJ/lgT(laggnineM )maJ/lgT(takgnareB tapmeT/nagnareteK

A-PIV GNOSAMEIL 101 nadeM42.oNVImaleS.lJ BIW54.0001-40-80 nakimubekiD

C-PIV NALUJGNAUC 64 nadeM25.oNaraskA.lJ BIW55.9101-40-50 BIW00.2101-40-01 nakubarepiD

1 NEILUISUAC 46 nadeMgninuKitiTD6.oNhadnIiamaD.pmoKdimaHnieZ.B.lJ BIW00.3001-40-70 BIW00.1101-40-90 nakubarepiD

2 YDRAP/NEJTGNUHTGNAC 67 nadeMnaleraMA8.oNnignireB.gGanuGabreS.lJ BIW03.2101-40-60 BIW00.2101-40-01 nakimubekiD

3 AUHGNOCEIL 66 nadeMB61.oNgnaureB.lJ BIW51.7101-40-50 BIW00.2101-40-90 nakubarepiD

4 GNAUKGNEPGNA 46 nadeMnayarB.PR191.oNI.kLosraduSsoY.L.K.lJ BIW52.5001-40-70 BIW00.4101-40-01 nakubarepiD

5 IOMAHET 18 nadeMB07.oNsaroH.lJ BIW53.1201-40-60 BIW00.3101-40-01 nakubarepiD

6 GNIIEMAIJT 47 nadeM62.oN21.mKiajniB-nadeM.lJ BIW03.0101-40-60 BIW00.0101-40-90 nakimubekiD

7 EILNEWMIL 97 nadeME1.oNIBIIV.kLosraduSsoY.L.K.lJ BIW53.6001-40-70 BIW00.0101-40-01 nakimubekiD

8 IEOSGNAKGN 47 nadeM8.oNLkolBIVmelaP.lJ BIW91.8101-40-70 BIW00.2101-40-01 nakimubekiD

ATICAKUDATIREB9539637-9337637)160(.PLTNADEM1.ONUTABNARAKAB.LJAYAJIWYRNEHLAISOSIALABNASAYAY

kolB amaN )nhT(rumU tamalA )maJ/lgT(laggnineM )maJ/lgT(takgnareB /nagnareteK tapmeT

1 OGNNUHCMIL 58 ipaipaiSnagaB82.oNayaJ.H.lJ BIW04.2001-40-80 BIW00.3101-40-11 nakimubekiD

2 AYRUS/GNOFKEJGNOY 66 nadeM01/22.oNabmuS.lJ BIW03.0001-40-80 BIW00.3101-40-01 nakubarepiD

UNJUK RASA–UNJUK RASA–UNJUK RASA–UNJUK RASA–UNJUK RASA–Tampak para buruh dengan membawa berbagai spanduk sedang melakukan orasi di depan Kantor Bupati Deliserdang.

anda

las/

th

Pasalnya, DPRD dan Di-nas Tenaga Kerja (Disnaker)dianggap tidak memperlihat-kan kinerja yang maksimal,terkait permasalahan yangmereka alami. “Hampir duabulan ini kami menginap diDPRD tetap saja tak adahasil. Kami ingin hak-hakkami diberikan sesuai UUtenaga kerja,” kata Togi, salahsatu pengunjuk rasa.

Dalam orasinya, massameminta ketegasan PemkabDeliserdang agar mengupa-yakan mengubah status bu-ruh PT MIB dari perjanjiankerja waktu tertentu (PKWT)menjadi perjanjian kerja wak-tu tidak tertentu (PKWTT).

Selain itu, menindak tegas PTMIB sebab telah melakukanpelanggaran UU Tenaga Ker-ja. Di antaranya tidak mem-berikan hak cuti, Jamsostekdan upah yang tidak sesuai.

Aksi dorong di pagar ma-suk kantor bupati pun sempatterjadi, setelah massa ber-upaya masuk dihadang ketatoleh personil Sat Pol PP. Keri-cuhan itu berhasil diamankan,setelah pihak disnaker ber-sedia menerima massa beralihke kantornya, yang berlokasidi Kompleks Perkantoran Bu-pati. Dengan maksud meng-gelar dialog bersama.

Di hadapan massa, Kadis-naker Pemkab Deliserdang

Drs Rukman Pane mengung-kapkan, sejak Maret 2010 lalu,pihaknya telah menerbitkansurat perintah penyelidikan.“Ini sebagai tindaklanjut ke-luhan para buruh. Jadi kamitetap merespon keluhan kali-an,” tegas Rukman Pane.

Lewat surat No 560/551./DTKTR/2010, sebanyak enampersonil disnaker diterjunkan.Mulai dari pengawas, media-tor hingga PHI, dengan tar-get penyelidikan terhadapadanya indikasi tindak pida-na pelanggaran UU TenagaKerja di PT MIB. “Selama duabulan ini administrasi di PTMIB sudah diobrak-abriktim kita,” tegasnya.

Staf Pengawas DisnakerAli Akbar Harahap menam-bahkan, selain PT MIB, penye-lidikan juga dilakukan terha-dap PT Tri Karya, PT JayaUtama, dan PT Aditya, selakutiga perusahaan penyalur te-naga kerja ke PT MIB. Na-

mun, Disnaker menyatakanproses itu butuh waktu. Kare-nanya, buruh juga ikut aktifmengadukan lewat jalur PP-HI. “Daftarkan ke PPHI, yangdaftarkan itu kalian. Kalautidak, sampai kiamat kasusini tak juga selesai-selesai,”timpal Kabid PembinaanHubungan Industrial (PHI)Disnaker Deliserdang R Si-morangkir.

Sehari sebelumnya, paraburuh PT MIB yang di-PHKitu menolak digusur dari pe-karangan kantor DPRD se-tempat. Alasan penggusurankarena selama menginapsebulan, mereka mengganggukinerja dewan, bahkan ba-rang-barang inventaris kan-tor rakyat tersebut banyakyang rusak. Namun PasukanPengendalian Massa (Dal-mas) Polres Deliserdang eng-gan mengevakuasinya karenaseluruh buruh menangis saathendak digusur. (TH)

Eks Buruh PT MIB KembaliDatangi Kantor BupatiLubukpakam-andalas

Setelah gagal 'diusir' dari pekarangan kantorDPRD, puluhan eks buruh PT Mahakarya Inti Buana(MIB) yang sudah melakukan aksi nginap sebulanlebih, kemarin kembali unjuk rasa di Kantor BupatiDeliserdang.

Anak tersebut mengaku bernamaAdinda Irawan alias Adi denganciri-ciri tinggi badan 130 cm, warna

kulit sawo matang, rambut pendek,memakai sandal jepit warna putih,mengenakan kaus berkerah warna birubertuliskan 'playball' dan celana panjangjeans warna biru. Ayahnya benama Iwan,sedangkan ibunya Saminem Siregar (Ram)asal Kerinci Kanan Simpang Lima

Menurut pengakuannya, pada HariMinggu 4 April 2010 yang lalu dia diajakseorang pria dewasa naik mobil box untukdiajak berkeliling. Hingga pada Hari Selasa,

Anak Kerinci Terdampar di Langkat6 April 2010, mereka sampai di DesaPerdamaian Kecamatan Binjai dan Adi punditurunkan di satu tempat.

Saat itu Adi hanya mampu menangis.Selanjutnya Adi bertemu dengan KadusNgatimin. Setelah itu dia pun dibawa kePolsek dan sekarang berada di Kantor SosialPemkab Langkat. “Untuk itu, diharapkankepada keluarga atau pihak yang mengenalanak tersebut agar menjemput denganmenghubungi nomor 06177610246 a/n HjRusferi (KTU Kansos) atau 081263159803a/n Suparjo (Koordinator Tagana),” ujarKakan Sosial Drs TM Auzai.

Sesuai arahan Bupati Langkat NgogesaSitepu, saat ini Auzai pun tetapmenempatkan anak tersebut di kantornyasembari terus mencari alamat yang jelasataupun nomor keluarga yang bisadihubungi. “Kita patut merasa iba melihatanak itu yang kerap menanagis karenateringat dengan keluarganya,” ujar Auzaisembari meminta bantuan pers untukmenginformasikannya secara luas. (BD)

Kantor Sosial Pemkab Langkatmenemukan anak di bawah umuryang tersesat dan saat ini masihberada di Kantor tersebut.Keberadaan anak berusia 11 tahundiantar oleh petugas KepolisianSektor Binjai kemarin.

andalas/budi zulkifli

ANAK DITEMUKAN–ANAK DITEMUKAN–ANAK DITEMUKAN–ANAK DITEMUKAN–ANAK DITEMUKAN–Kakan Sosial Drs TM Auzai diabadikan bersama anak yang ditemukan,bernama Adinda Irawan alias Adi di Kantor Sosial Langkat, Kamis (8/3).

SURAT BANTAHAN

Medan, 7 April 2010

Kepada THBapak Pimpinan RedaksiBapak Pimpinan RedaksiBapak Pimpinan RedaksiBapak Pimpinan RedaksiBapak Pimpinan RedaksiHarian andalasHarian andalasHarian andalasHarian andalasHarian andalasdi Medan

Dengan Hormat,Sehubungan dengan pemberitaan di Harian

andalas pada tanggal 24 Maret 2010, mengenaiBupati Batubara OK.Arya Zulkarnain SH.MM, diperik-sa oleh KPK selama 4 jam pada tanggal 23 Maret2010 di Polres Deliserdang.

Saya selaku Kabag Humas Pemkab Batubara,Efrianis SH,mengetahui persis yang mana padatanggal 23 Maret 2010,saya dengan Bapak BupatiKabupaten Batubara berada di Jakarta dalamrangka mengikuti konfrensi PNPM Mandiri di HotelBorobudur, Jakarta yang dibuka Bapak SBY,PresidenRI.

Pada tanggal 1 April 2010 saya sudah lakukancross and chek kepada Kapolres Deliserdang AKBPPranyoto SIK.Beliau dengan jelas membantahadanya pemeriksaan terhadap Bupati Batubara,OK.Arya Zulkarnain SH.MM oleh KPK di Aula PolresDeliserdang.

Demikian surat penjelasan dan pernyataan inisaya perbuat untuk mengklarifikasi pemberitaan iniyang telah dimuat di Harian andalas pada tanggal24 Maret 2010.

Hormat SayaKabag Humas BatubaraKabag Humas BatubaraKabag Humas BatubaraKabag Humas BatubaraKabag Humas Batubara

dtoEfrianis SHEfrianis SHEfrianis SHEfrianis SHEfrianis SH

NB: NB: NB: NB: NB: Bantahan serupa sudah diterbitkan oleh Harianandalas Edisi Jumat, 26 Maret 2010, (berita utamahalaman 12). Berita dibuat berdasarkan keteranganKabag Humas Batubara Efrianis SH kepada warta-wan Harian andalas. (redaksi)

Bupati LangkatImbau Pedagang IkutMenata TanjungpuraTanjungpura-andalas

Keberadaan Kota Tanjungpura sebagai kotayang memiliki sejarah bagi berdirinya KabupatenLangkat, sekaligus sebagai salah satu pusatpenting perdagangan di masa Kesultanan Langkatdiharapkan akan segera bangkit kembali denganpemindahan lokasi pasar tradisional. “Kitaharapkan dukungan penuh pedagang untukpenataan Kota Tanjungpura," kata Bupati NgogesaSitepu memberikan arahan kepada tim sosialisasiyang dipimpin Sekdakab Langkat, Selasa (6/4).

Sementara itu dalam pertemuan dengansejumlah perwakilan pedagang dan beberapaelemen masyarakat terkait rencana pemindahanlokasi pasar tradisional Tanjungpura yangberlangsung di Aula Kantor Camat setempat, SekdaDrs H Surya Djahisa MSi memaparkan keinginanPemkab Langkat untuk menata Kota Tanjungpurasecara lebih baik, karena lokasi pasar yang saat iniberada tepat di lintas jalinsum kondisi areaterbatas dan selalu rawan kemacetan.

Surya menyampaikan harapan Bupati Langkatagar tim sosialisasi tidak gegabah dan olehkarenanya sosialisasi ini dilakukan tiada lain untuksecara bersama membangun kesadaran akanpentingnya penataan Kota Tanjungpura secarapermanen dan diharapkan lebih memaksimalkankesempatan warga dalam meningkatkanpendapatan dengan tidak mengganggu sektorlainnya terutama kenyamanan para penggunajalan.

Tim yang hadir terdiri dari lintas instansi, diantaranya Disperindag, Bappeda, Bagian Tapem,Bagian Hukum, Bagian Humas dan MuspikaTanjungpura di bawah koordinator Asisten TataPemerintahan Drs H Astaman, dalam kesempatantersebut juga mengharapkan agar masyarakatmemahami maksud relokasi pasar tradisional kedaerah Simpang Pekubuan semata-mata untukperluasan area pasar, sekaligus penataan kota.

Sementara itu, Syaiful dan Marwan, dua daripuluhan pedagang yang berjualan di pasartradisional Tg Pura menyambut baik niat PemkabLangkat yang akan merelokasi pasar tradisional TgPura, karena saat ini ketersediaan lahan memangsudah tidak memadai lagi. Karena itu, pasartradisional itu pun terkesan semrawut dankumuh. (BD)

Petani MintaPenyaluran PupukSeperti Era Orde BaruSidikalang-andalas

Agar hasil panen meningkat setiaptahun serta penjualannya mampu memberiperubahan hidup, petani Sitinjo Dairiberharap pemkab memperhatikan mereka."Sebaiknya penyuluh pertanian dimintamengajari kami agar dapat bertani mo-dern, pupuk juga dikembalikan penjualan-nya seperti di zaman orde baru, di manapetani bebas membeli pupuk dimanapum,"kata T Siregar, salah seorang petani Sitinjodalam acara dialog interaktif yangdilakukan sebuah radio swasta di Sidika-lang, Selasa (6/4).

Dipandu 'host' RSB Tongam, petani ituminta pemkab melalui dinas pertaniamlebih peduli lagi kepada mereka. Karenasaat ini mereka sudah kehabisan modal dantrik untuk menyuburkan tanah pertanianmereka. Karenanya bila pemkab meleng-kapi kebutuhan mereka dengan menyedia-kan penyuluh pertanian dan juga pupukyang dapat ditemukan di toko-toko pupuk,maka hasil panen pasti sesuai target.(SS)

Page 13: Harian Andalas

SUMATERAUTARAJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 13

KILAS

Famak Tuntut Kakandepag Asahan Mundur

Buruh Lepas Minta Dijadikan Karyawan Tetap

Kisaran–andalasPuluhan mahasiswa yang ter-

gabung dalam aliansi bersamaIkatan Senat Mahasiswa HukumIndonesia dan Forum MahasiswaAnti Korupsi (Famak) datangiKantor Departemen Agama PemkabAsahan guna pertanyakan dugaankorupsi yang terjadi di tubuhDepartemen Agama KabupatenAsahan.

tan," ungkap Ismahi saat melakukanorasi di depan Kantor Depag Asahan,Kamis (8/4).

Setelah satu jam melakukan orasi,lima utusan Famak diperkenankan ma-suk untuk bertemu Kepala Depag Asa-han Syahrial Naim. Dalam pertemuanyang berlangsung singkat tersebut Is-mahi selaku penanggung jawab orasiini mempertanyakan beberapa halyang dinilai telah terjadi dugaanpenyelewengan seperti, dugaan pe-nyelewengan Dana Biaya OperationalPegawai (BOP) yang diduga melibat-kan salah satu oknum pegawai DepagAsahan berinisial K selaku Kasi UraisDepag Asahan.

Lanjutnya, dana yang seharusnya di-terima Ka KUA Rp3 juta perbulannya,namun kenyataannya yang diterimahanya Rp2.150.000,- dengan potongan

sebesar Rp850 ribu per Ka KUA, yangtidak jelas utuk apa. "Berarti bila ada20 Ka KUA di Asahan mendapatkanpemotongan Rp850 ribu, maka hasil-nya Rp17 juta masuk ke kantong pri-badi para oknum tersebut," katanya.

Tingginya biaya nikah hingga men-capai ratusan ribu rupiah dari hargayang ditetapkan Departemen Agamasebesar Rp30 ribu juga menjadi sasa-ran empuk bagi pialang korupsi yangada di tubuh Depag Asahan.

Ditambahkannya, dari hasil inves-tigasi lapangan yang dilakukan Famakdidapati oknum Depag berinisial Kyang juga merangkap jabatan sebagaiPjs KUA Kecamatan Air Batu memin-ta sejumlah P3N untuk menyetorkansejumlah uang dari hasil menikah war-ga sebesar Rp180 ribu.

Menanggapi berbagai tudingan

yang disampaikan aktivis Famaktersebut, Kepala Kantor DepartemenAgama Pemkab Asahan SyahrialNaim yang juga didampingi KUAMeranti Faisal Sadat S Harahap, Ka-subag TU Slamat Nst dan Staf Kan-depag Safrizal SE mengatakan, ting-ginya biaya nikah yang diberikan P3Nitu yang mencapai ratusan ribu terse-but di luar dari tanggung jawab mere-ka. "Pasalnya biaya yang dibebankandari depag hanya Rp30 ribu dan danatersebut dimasukkan ke kas negara,"ujar Naim. Naim juga menambahkan,jika memang benar terdapat ada pe-jabat KUA setempat yang menaikkanharga menikahkan tersebut dari keten-tuan yang telah ditetapkan, diimbaukepada masyarakat setempat untukmelaporkannya kepada KandepagAsahan agar dapat ditindak lanjuti. (FAS)

"Dugaan tindak pidana korupsi yangterjadi di tubuh Depag Asahan initidak dapat lagi ditolerir dan sudahsaatnya untuk dibasmi dan para pe-lakunya harus ditangkap. Karena ko-rupsi ini sudah menjamur dan dapatberdampak sistemik di tatanan biro-krasi maupun di sosial kemasyaraka-

(andalas/FAS) (andalas/FAS) (andalas/FAS) (andalas/FAS) (andalas/FAS)

DEMO-Aliansi bersama Ikatan Senat Mahasiswa Hukum Indonesia dan Famak Asahan demo di depan Kandepag Asahan, menuntut Syahrial Naim mundur dari jabatannya sebagai Kakandepag Asahan.

Pemkab LangkatSiap TertibkanWarung ProstitusiStabat-andalas

Meningkatkan komitmen dalam mewujudkanvisi Langkat yang religius, Bupati Langkat NgogesaSitepu menginstruksikan agar penertiban terpaduterhadap warung prostitusi di kawasan JalanLintas Sumatera (Jalinsum) di KecamatanBesitang dapat segera dilaksanakan. Keinginantersebut merupakan upaya dalam menuntaskanpermasalahan prostitusi di wilayah perbatasanKabupaten Langkat yang kerap terjadi. Pernyataantersebut mengemuka saat rapat persiapanpenertiban warung remang-remang di RuangRapat Sekdakab Langkat, Senin (5/4).

Rapat persiapan yang dipimpin SekdakabLangkat Drs H Surya Djahisa MSi itu turut dihadiriAsisten Adm Pemerintahan Drs H Astaman,Asisten Adm Ekbangsos Drs H Amir Hamzah MSi,Asisten Adm Umum Drs Sura Ukur, Pasi IntelKodim 0203 Langkat B Manik SH, Kasatpol PPEdy Sahputra SH, Dan Sub Denpom Lettu TriBagja, Kakan Sosial Drs TM Auzai, Kabag HukumAlders SH, serta anggota Polres Langkat.

Dalam kesempatan itu, Sekda mengakui adanyastagnasi kebijakan dalam mengambil langkah-langkah kongkrit guna menuntaskan keberadaanwarung remang-remang di Kecamatan Besitang.Untuk itu Surya mengharapkan agar instansi terkaitdapat segera mempersiapkan urusan administrasipendukung sebelum dilaksanakan pembongkaranwarung prostitusi tersebut, termasuk memberikansurat peringatan terakhir yang dirampungkan padaminggu ini. Lebih lanjut Surya menjelaskan bahwaPemkab Langkat tidak pernah mengeluarkan izinmendirikan bangunan maupun izin mendirikanusaha terhadap warung yang diduga menjajakanbisnis haram tersebut. Karena itu, Surya mene-gaskan pula jika hingga surat peringatan ketigapihak pengelola warung tidak mengindahkanperingatan itu, maka Pemkab Langkat akanmelakukan upaya pembongkaran.

Sementara itu Camat Besitang Mawardi NatsirSSos melaporkan bahwa pihak Muspika Besitangtelah memberikan surat peringatan kedua padatanggal 25 Januari 2010 lalu kepada 52 orangpengelola warung. Dikatakan Mawardi, saatdilakukan pendataan ditemui adanya 175 orang

wanita tuna susila (WTS) dan bukan penduduk asli

Kecamatan Besitang.

Pada kesempatan tersebut Pihak Kodim 0203

Langkat maupun Polres Langkat menyampaikan

dukungannya atas upaya terpadu yang dilakukan

Pemkab Langkat. Namun dikatakannya, tahapan

maupun langkah yang akan diambil nantinya dapat

dilakukan secara tepat serta mempersiapkan langkah

solusi terhadap dampak yang mungkin akan

ditimbulkan.

Sementara itu, Kakan Sosial Drs TM Auzai me-nyatakan akan melakukan koordinasi dengan DinasSosial Provinsi Sumatera Utara, terutama dalampembinaan PSK di lokasi warung remang-remangitu.Sedangkan Wakil Bupati Langkat Budiono saatbincang-bincang dengan andalas di ruang kerjanyabeberapa waktu yang lalu mengaku optimis, walaupunpada kenyataannya rencana razia yang dilakukansering bocor sebelumnya. “Biasanya yang namanyarazia itu sering bocor sebelum dilaksanakan, karenaada oknum petugas yang bermain. Karena itu, kali inihendaknya semua petugas dapat bersikap ‘bersih’ danjujur,” ujarnya. ((BD)

Bupati Pakpak BharatLantik Pejabat EselonII dan IIIPakpak Bharat-andalas

Bupati Pakpak Bharat H Makmur Berasa, Rabu(7/4) melantik delapan pejabat setingkat Eselon IIdan III. Acara pelantikan dan pengambilan sumpahjabatan berlangsung di Aula Pemkab Pakpak BharatKompleks Panorama Indah Dlleng Sindeka Salak.

Bupati menyebutkan, pelantikan atau perge-seran jabatan merupakan hal yang biasa padalingkungan birokrasi kepemerintahan. Hal inimerupakan perwujudan yang bertujuan untukimplementasi pelayanan terhadap masyarakatsecara optimal. Hanya saja, sebutnya, upayarestrukturisasi yang dilakukan supaya tidak dinilaisebagai suatu penghukuman bagi seorangpegawai negeri sipil (PNS), tapi mutasi ataupergeseran jabatan itu merupakan upaya penye-garan di tubuh birokrasi. Makmur Berasa ber-pesan, hendaknya para pejabat yang baru dilantiksupaya segera berbenah diri di unit kerja dan dapatmenjalankan tupoksinya (tugas pokok dan fungsi)masing-masing.

Tiga dari delapan pejabat yang baru dilantikmerupakan pejabat Eselon II yaitu, Ir MahadiSimanjuntak MM MSi, yang sebelumnya menjabatsebagai Kepala Dinas (Kadis) Pekerjaan Umummenempati posisi baru sebagai Kadis Perin-dustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha MikroKecil dan Menengah (Perindagkop UMKM), DrsHoller Sinamo (Kadis Pendidikan) menjadi KepalaBadan Perencanaan Pembangunan (Bappeda) danTumpak Banurea SH (Ka Bappeda) menjadi KadisPendidikan.

Selanjutnya, Nasip Mungkur SH (sebelumnyaKabag Perundang-Undangan Risalah dan Per-sidangan pada Sekretariat DPRD) dilantik menjadiSekretaris Badan Pemberdayaan Masyarakat,Pemerintahan Desa, Perempuan dan KeluargaBerencana, Drs Jilid Ginting (Kabag Naker)menggantikan posisi Nasip Mungkur SH.

Kemudian Ragat Manik SPd (sebelumnya stafdi Bagian Ekbang) menjadi Kabid Sosial Naker danTransmigrasi, Josep Manik ST (staf pada BagianKesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat)menjadi Kabid Pengairan di Dinas PU, David AKarosekali ST (Kabid Pengairan) menempati posisibaru sebagai Kabid Naker. Kedelapan pejabat yangbaru dilantik akan diberikan tunjangan jabatanstruktural sesuai dengan ketentuan yang berlakuuntuk pejabat Eselon II dan III. (RBM)

Ternyata masih ba-nyak perusahaan perke-bunan menggunakanburuh harian lepas(BHL) atau yang lebihdikenal 'outsourching'hingga puluhan tahun.Padahal sesuai UU No 13tentang ketenagakerjaan,pemakaian BHL diang-gap ilegal.

Rantauprapat, mereka sudahtahunan bekerja di BUMN itu,namun tak kunjung diangkatjadi karyawan tetap.

“Kami dipekerjakan sudahkurang lebih delapan tahun.Tapi ginilah, seakan perusa-haan tidak menghargai jasakami,” ungkap salah satu BHLberdarah Jawa itu. Merekapun mengaharapkan agarpihak perusahaan dapatmengangkat mereka menjadikaryawan tetap denganharapan, pekerja dan keluar-ganya akan mendapatkansejumlah fasilitas berupaperumahan, jaminan kesela-

matan kerja, hingga tunja-ngan kesehatan.

Kabid Pengawasan TenagaKerja DisnosnakertransPemkab Labuhanbatu IrNgarak Karokaro, menangga-pi banyaknya BUMN yangmenggunakan BHL menjelas-kan, soal itu, bisa saja terjadikesepakatan antara pihakperusahaan dengan karyawan."Namun tidak boleh dipeker-jakan untuk waktu yang lamadan harus diberikan upahsesuai UMR," katanya.

Dirinya juga mengakuheran, masih ada buruh harianlepas pada perusahaan

perkebunan yang dipekerja-kan selama puluhan tahun,apalagi yang mempekerjakanitu merupakan perusahaannegara. “Setiap karyawantenaga harian lepas bekerjaselama tujuh jam perhari dandalam satu bulan tidak bolehbekerja lebih dari 20 hari.Upah yang dibayarkan punharus sesuai dengan standarminimum Kabupaten Labu-hanbatu, sebesar Rp923 ribuperbulan,” tegasnya serayaberharap, adanya laporanatau masukan atas per-masalahan-permasalahanperburuhan yang ada di

Kabupaten Labuhanbatu.Sementara itu, dari data

dan informasi yang dihimpunwartawan, maraknya perusa-haan menggunakan BHLadalah akibat hitunganekonomis. Sebab untukmenggunakan karyawantetap, perusahan harusmemberikan berbagai tunjan-gan dan fasilitas. Walaupunmenggunakan BHL mengelu-arkan gaji lebih tinggi, tapibila diperhitungkan 'cost'keseluruhan, pengeluaranuntuk karyawan tetap masihlebih tinggi dibanding BHL.(ONE)

Seperti diungkapkanbeberapa tenaga BHL diPTPN 4 Kebun Ajumu kepadawartawan, Selasa (6/4), di

Oknum Ketua DPRDNisel BertindakSemena–mena

Ranperda RPJD dan RPJMDDeliserdang PerluPengkajian Tim AhliLubukpakam-andalas

Rancangan PeraturanDaerah (Ranperda) Renca-na Pembangunan JangkaPanjang Daerah (RPJPD)Deliserdang tahun 2005-2025, dan Rencana Pem-bangunan Jangka Mene-ngah Daerah (RPJMD) 20-09-2014 dipersoalkan frak-si-fraksi DPRD. Alasannya,masih perlu pengkajian le-bih dalam terhadap materipokok yang menjadi sasa-ran rencana pembangunandalam kurun waktu ber-jalan, sehingga harus di-lakukan pengkajian ulang.

“Kami mengusulkanagar pengesahan ranperdaini di jadwal ulang dan ter-sisimatis,” sebut perwakilanFraksi Hanura GerindraReformasi Indonesia Ber-satu (HAGRIB) dalam si-dang paripurna yang di-pimpin Ketua DPRD HjFatmawati, didampingiSekdakab Deliserdang Az-war, kemarin.

Fraksi HAGRIB danFraksi Partai Keadilan Se-

jahtera (PKS) tegas mende-sak agar DPRD perlu me-lakukan 'workshop' danmendatangkan tenaga ahlidalam proses ini. Merekameminta 'workshop' yangdigelar terbuka itu nanti-nya melibatkan komponenmasyarakat, baik civitasakademis, tokoh agama,tokoh masyarakat, sertaunsur muspida. Dengan tar-get, peraturan daerah (per-da) yang dihasilkan nantitelah berstandar ukur danberkualitas, serta kesefaha-man dan kesatuan sikapseluruh komponen masya-rakat di RPJMD dan RP-JPD tersebut.

Fraksi Partai Demokra-si Indonesia Perjuangan(PDI-P) juga menuntut ke-seriusan pembahasan halini. Karenanya, merekameminta agar pembahasanini hendaknya dilakukanintensif. Di sesi yang berbe-da, Fraksi Partai DamaiSejahtera (PDS) dan Frak-si Partai Amanat Nasional(PAN) sama-sama mene-

kankan, bahwa kedua per-da itu harus mampu mewu-judkan masyarakat De-liserdang yang mandiri dansejahtera.

Sedangkan Fraksi De-mokrat menyentil, standarukur dari rancangan itunantinya harus mampumengakomodir peningka-tan terutama di bidang in-frastruktur, pendidikan dankesehatan. Serta, tidak me-lupakan pengembanganekonomi kerakyatan. Se-mentara itu, Fraksi Deliser-dang Membangun (F-DSM)tidak berkomentar banyak.Dengan alasan, urusanpembahasan ini diserahkansepenuhnya kepada panitiakhusus (pansus). Begitujuga Fraksi Golkar. Dalamkesempatan itu merekamenyentil bahwa point RP-JMD dan RPJPD tidak ha-nya sebatas janji dan lobipolitik, melainkan kerja kerasdan pembangunan nyatayang menyentuh langsunghingga ke elemen masya-rakat paling bawah. (TH)

Nias Selatan–andalasKeberangkatan Ketua DPRD

Nias Selatan Effendi beserta se-jumlah anggotanya ke Bali dalamrangka 'workshop' atau bimbinganteknik (bimtek), dinilai hanya meng-hambur-hamburkan keuangan ne-gara. Pasalnya, keberangkatanmereka itu tidak diagendakan mela-lui badan musyawarah (bamus)DPRD setempat sebagaimana yangtertuang pada tata tertib (tatib).

“Seharusnya, setiap ada kegia-tan 'workshop' atau bimtek, ter-lebih dahulu dibahas melalui ba-mus. Dan itu juga telah tertuang ditata tertib (tatib) DPRD,” TegasKetua Fraksi Furai Wisnu Duhadidampingi Sekertaris Fraksi De-mokrat Rendu H Halawa serta be-berapa anggota dewan lainya, Se-lasa kemarin di ruang sidang DP-RD Nisel.

Tindakan semena–mena oknumKetua DPRD Nisel itu juga mem-buat kekecewaan sejumlah anggo-ta DPRD lainya. Mereka menga-takan oknum Ketua DPRD Efenditelah melakukan tindakan semena–mena di lembaga itu. Sehingga be-berapa anggota DPRD menilaibahwa efendi lebih mengutamakanacara 'workshop' keluar daerah

dari pada melakukan acara pem-bahasan APBD.

Hal senada disampaikan olehanggota DPRD dari Komisi B Ka-marudin Laia, bahwa akibat ok-num ketua DPRD meninggalkankantor, rembesanya adalah kepa-da kinerja dewan itu sendiri. Se-mentara Ketua Fraksi Partai De-mokrat Nurasnah Larosa menye-butkan, seharusnya oknum ketuaDPRD jangan gara–gara selembarsurat dari swasta langsung ditang-gapi, kemudian meninggalkan kan-tor. Namun Nurasnah tidak men-jelaskan apa surat dari swasta yangdimaksudkannya. Beberapa anggo-ta DPRD Nisel meminta kepadaKetua DPD Partai Demokrat danKetua DPC Partai Demokrat un-tuk mempertimbangkan hal terse-but di atas. "Jika pemberangkatanoknum Ketua DPRD Efendi beser-ta anggotanya ke Bali tidak sesuaidengan aturan maka baiknya, Efen-di segera ditindak," ketus mereka.

Ketika hal ini dikonfirmasi ke-pada Ketua DPRD Efendi, Selasakemarin, melalui ponselnya, iamembenarkan dia memang ke Bali."Benar saya dari Bali dan tidakperlu saya beritahu kepada mere-ka (anggota DPRD - red). (EZ)

Wartawan Daerah :Belawan: Binsar Simatupang,Langkat : Hasrizal, Budi Zulkifli, Syaiful Amri Binjai : M Kamil Ismail, Kabanjahe: Sudi Sinulingga alias Mangkok (koordinator),Ilham Supandi,Ngataren Tarigan,Brastagi: Nampati Tarigan,Dairi : Sondang Silalahi, Pakpak Bharat : Robert BoangManalu,Humbang Hasundutan: Marganda Lumbangaol,Deli Serdang : Bobby Lusaka Purba, Firdaus Tanjung, TH Sihombing,Siantar/Simalungun : Agus Salim HT Haean, Kisaran : Hamdan Rangkuti, Batu Bara:Zulkifli Nasution,Labuhan Batu:Harmaini Dalimunte, Rantau Prapat: Iwan Kesuma,Samosir: Marihot Simbolon,T Nickson Simbolon,Sibolga/Tapteng : Edi Irawan, Taput: Marihot Sirait,Nias : Yamobaso Giawa, Nias Selatan : Edi Gunawan Zebua, Bireuen: H Suherman Amin,M Husin Spd,Juanda Iskandar, Kutacane : Alwahidi, Malik Hamdani,Sigli: Afrizal,Blang Pidie: Yusnizar,Meulaboh:IskandarMuda.

andalasHarian

Lugas & Cerdas

Page 14: Harian Andalas

ACEH MEMBANGUNJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 14

KILAS

PLN Blangpidie Dinilaitidak Manusiawi

Jalan Kuala Ma’Leuge LongsorIdi-andalas

Ruas jalan menuju Kuala Ma’ Leuge Peureulak,Aceh Timur, mengalami longsor di sejumlah titik. Bilajalan ini tidak segera diperbaiki akan menyebabkantransportasi ke sana terputus, sehingga mengancamaktivitas nelayan dan petani tambak di kawasantersebut. Amiruddin (45) tokoh masyarakat Leugekemarin mengatakan, jalan menuju ke kuala dariDesa Leuge tersebut dibangun secara swadayabeberapa tahun lalu. Setelah itu Pemkab Aceh Timurikut membantu melakukan perkerasan pada jalanselebar tiga meter lebih itu. “Jalan ini dimanfaatkanoleh nelayan dan petani tambak setiap hari. Memanglongsoran masih terjadi di beberapa titik saja.Namun sangat membahayakan bagi kendaraan rodaempat melintas,” ungkap Amir. Dikatakan, jalan yangterancam longsor berat terdapat pada sisi ujungdekat dengan pantai kuala, sementara pada sisi awalsepanjang 3 km jalan masih belum begitu rusak.

Ia menyarankan, sebaiknya pemerintah mem-bangun talud sehingga badan jalan tidak longsor.Apalagi Kuala Ma’ Leuge salah satu kawasanManggrove Lestari yang dicanangkan pemerintahserta lokasi wisata di Aceh. (S)

Jadwal PenyaluranADG belum JelasBireuen-andalas

Jadwal penyaluran Alokasi Dana Gampong (ADG)sebesar Rp 10 juta per desa di Kabupaten Bireuenhingga saat ini belum jelas. Padahal, sebelumnyaBupati Bireuen, Nurdin Abdul Rahman telah berjanjiakan menyalurkan dana tersebut pada April ini.Karena itu, aparat desa dari sejumlah kecamatan dikabupaten tersebut mempertanyakan masalah itu.

“Kami keuchik di Peusangan dan Gandapuraingin menanyakan kapan ADG akan disalurkan.Karena sebelumnya Bupati menjanjikan akanmenyalurkan dana itu pada bulan April ini. Tapi,mengapa sampai sekarang jelas tanggal penya-lurannya,” kata seorang keuchik di Peusangandidampingi dua kades dari Gandapura.

Muhammad Nur, seorang perangkat desa diGandapura mengharapkan ADG itu segera disalur-kan, mengingat perangkat desa kini sedang kesuli-tan menutupi belanja proyek dan keperluan lain didesanya dengan harapan bisa diganti saat ADG cair.

Sekdakab Bireuen, Nasrullah Muhammad me-ngatakan, pihaknya harus duduk kembali denganBupati dan bagian keuangan untuk mencari sumberdana agar ADG itu bisa segera disalurkan. “Rencanaawal kita untuk meminjam uang dari Bank BPD Acehsupaya bisa menyalurkan ADG belum disetujui dewankarena APBK saat ini sedang dibahas. Karena itu,kami minta aparat desa bersabar,” harap Sekda. (SA)

Boat Spesialis Pembom Ikan Dilumpuhkan

Group Seni BudayaAceh Galang DanaBireuen-andalas

Mas Yoga dan Sanggar Seni Budaya Magic Aceh(SBMA) Bireuen, mengelar penggalangan danadengan menunjukkan kebolehannya dengan atraksimaut di Aula Sekdakab lama Bireuen, kemarin.Dalamacara tersebut, ternyata masíh ada warga menjerit,akibat atraksi maut Mas Yoga, melakukan peni-kaman diri, dalam penampilan Mas Yoga Show diAula Setdakab Bireuen. Menurut informasi yangdiperoleh andalas Atraksi tersebut dilakukanSanggar SBMA untuk menggalang dana keba-rangkatan Mas Yoga ke Jakarta melakukan atraksi diempat tv swasta, akhir April mendatang.

Manejer SBMA Bireuen Asnawi Spd di sela-selakegiatan tersebut mengatakan, kegiatan sengajadilaksanakan mengundang seluruh elemenmasyarakat serta pemerhati seni budaya Aceh diBireuen untuk menggalang dana keberangkatanMas Yoga ke Jakarta. “Ini kita laksanakan untukmengggalang dana keperluan Mas Yoga ke Jakarta,dan rencananya akan berangkat 18 April men-datang, dan kita mengharapkan dukungan semuapihak, sehingga seni budaya Aceh tetap eksis dantidak sirna”, katanya. Tanpa kita promosikan, kataAsnawi, lambat laun, seni budaya Aceh ini akanpunah serta hilang, sehingga pihak SBMA berusahauntuk bangkit dan melakukan terobosan. Kebe-rangkatan Mas Yoga ke Jakarta direncanakanmelibatkan 12 personil termasuk manajer, denganharapan ada pihak donatur sukarela membantukeberangkatan grup “Mas Yoga.” Pada atraksipenampilan Group Mas Yoga, dalam penggalangandana yang digelar di Aula Setdakab lama Bireuendihadiri sekitar 30 persen dari 400 undangan.Sedangkan undangan pemerintah setempatkebanyakan tidak hadir, kemungkinan sibuk. (HERA)

Guru Lomba Kemampuan Mengajar

Satu tim berisi 3personil Pos Polisi Air(pospolair) Polda NAD diAceh Barat Daya (Ab-dya), dibantu 19 nela-yan dari Panglima LaotAbdya serta dua stafDinas Kelautan danPerikanan (DKP) Abdya,Rabu (7/4) berhasilmelumpuhkan satu boatikan asal Sibolga, yangselama ini diklaimsebagai perusak terumbukarang karena melaku-kan penangkapan ikanmenggunakan bahanpeledak.

ton. Turut diamankan 7 AnakBuah Kapal (ABK), satu diantaranya tewas tertembakkarena mencoba melarikandiri, padahal sebelumnya polisisudah berkali-kali melakukantembakan peringatan.

Sarifuddin, Panglima Laotasal Kecamatan Tangan-tangan yang ikut serta dalampengejaran itu mengatakan,aktivitas illegal boat asalSibolga tersebut sudah terlihatselama sepekan terakhir. Barupada Selasa kemarin, beberapanelayan di perairan Susohmelihat secara jelas ke-beradaan kapal penangkapikan yang selama ini dianggapsangat meresahkan itu. Lalu,pada Rabu (7/4) pagi sekitarpukul 08.30 WIB, sebuah kapaldengan nama lambung“shogun” milik salah seorangnelayan di Abdya melakukanpengejaran di lepas pantai

Susoh hingga ke pantai LhokPawoh Kecamatan Manggeng.

Kapal Shogung berisi timPospol Air, DKP Abdya danPanglima Laot berhasilmenghadang boat penangkapikan illegal asal Sibolga yangbertuliskan “Elang Laut” itusetelah sebelumnya terjadiaksi kejar-kejaran selamahampir 2 jam lebih. Walautelah dilakukan tembakanperingatan berkali-kali, tapiboat asal Sibolga tersebutmasih terlihat nekad melari-kan diri dan sempat terlihattidak mengindahkan temba-kan peringatan dilepaskanpersonil polisi air. Boat ikanillegal asal sibolga tersebutbaru berhenti dan menyerahsetelah salah seorang ABKmereka tertembak.

"Mereka tergolong sangatnekad, padahal polisi sudahberkali-kali melepaskan

tembakan peringatan,” kataSarifudin. Dari keteranganberhasil dihimpun andalasdari beberapa sumber,diketahui 7 ABK boat ikanasal Sibolga berhasil diaman-kan masing-masing berinisialLtf (35), Shd (27), Ub (21)ketiganya berasal dari Bau-bau Sulawesi Tenggara,kemudian Jun (27), YR (36),AS (33) dan At (28) yangsemuanya berasal dariSibolga – Sumatera Utara.

Beberapa nelayan ditemuiandalas di sela-sela dermagaSusoh sesaat setelah kapalboat illegal tersebut disan-darkan menyatakan, rasasyukur atas tertangkapnyaboat penangkap ikan illegaltersebut. Selama ini boattersebut dianggap sudahsangat merusak serta mere-sahkan. Selain sering me-ngusik keberadaan nelayan

lokal, aktivitas penangkapanmereka lakukan denganmenggunakan bom diterumbu karang, juga diang-gap sangat merugikan,sehingga hasil tangkapannelayan lokal selama inimenjadi berkurang.

“Kami sangat bersyukurkarena aktifitas merekasudah dihentikan, selama inipara nelayan sangat tergang-gu dengan aksi mereka yangdengan sengaja merusakterumbu karang, sehinggahasil tangkapan kita seringminim, belum lagi merekajuga sering meneror paranelayan diperairan, kita lihattadi di fiber mereka semuapenuh dengan ikan karangdan juga ada terumbu-terumbu karang yang ikutmereka angkut,”kata Asril,salah seorang nelayan asalSusoh. (USN)

Selain menahan satuboat berikut hasiltangkapan berupa

ikan karang sebanyak 4 buahfiber dengan kapasitas isi 1,5

Usai UN, DuaPelajar SMAJambret Tas IRTBlangpidie-andalas

Dua pelajar SMA yang baru saja selesaimengikuti Ujian Nasional (UN) nekad men-jambret tas seorang ibu rumah tangga (IRT)di Jalan nasional Blangpidie, Meulaboh. Te-patnya di Desa Padang Sikabu, KabupatenAceh Barat Daya (Abdya) hanya karena ke-habisan uang jajan. Namun baru menikmatihasil rampasan, kedua pelajar itu keburu di-amankan anggota Polsek Kecamatan KualaBatee.

Kedua tersangka masing-masing Ron (19)pelajar SMU Babahrot, warga Desa BlangRaja Kecamatan Babahrot Abdya, dan teman-nya Afu (19) pelajar salah Satu SMU di Meu-laboh, warga Desa Leuhan Kecamatan,JohanPahlawan Aceh Barat tertangkap pihak ke-polisian sektor Kuala Batee saat sedang meni-kmati hasil jarahan di salah satu warung diDesa Pante Rakyat Babahrot, kemarin.

Setelah dipastikan, keduanya bersamabarang bukti uang sebanyak Rp 1.335.000, taskecil warna hitam dan sepeda motor yang di-gunakan pelaku jenis RX King tanpa plat ke-mudian diboyong ke Mapolsek Kuala Bateeuntuk diproses lebih lanjut.

Kapolres Abdya APBP Eddy Djunaidi SIkmelalui Kapolsek Kuala Batee Aipda Irfan Is-mail, Kamis (8/4) mengatakan, kedua pelajaritu melakukan aksi jambret saat IRT yangmenggunakan sepeda motor Mio melintas dijalan. Ron berhasil menarik tas berwarna hi-tam dari tangan Khaidar (40) warga Desa Se-unaloh Kecamatan Blangpidie., lalu melari-kan diri ke arah Maulaboh.

Mendapat laporan dari Khaidar bersamatemannya yang singgah ke Polsek Kuala Ba-tee. Anggota Polsek melakukan pengejaran kearah Meulaboh. Hanya berselang dua jam ke-dua pelajar itu berhasil ditangkap saat sedangmakan mie di salah satu warung Pasar BuahBabahrot.

Untuk memastikan pelaku penjambretan,pihak kepolisian mendatangkan korban keMapolsek Babahrot tempat kedua pelaku dia-mankan sementara. Ibu setengah baya itumembenarkan bahwa kedua pelajar yang barumenyelesaikan mengikuti UN di sekolah mas-ing-masing adalah pelakunya. "Untuk proseslebih lanjut keduanya kita amankan diMapolsek Kuala Batee," kata Irfan.

Afu bersama Ron temannya yang sedangmendekam di Sel Mapolsek Kuala Batee mem-benarkan, melakukan penjambretan tas IRThanya karena kehabisan uang jajan."Kami ke-habisan uang saat pulang dari Blangpidie keMeulaboh," ungkap mereka.

Selain itu Afu yang sedang menunggu hasilUN menyebutkan aksi yang dilakukan itutimbul dengan tiba-tiba, bukan direncanakan.Itupun karena saat itu, ada ibu yang memega-ng tas melintas di depannya sehingga timbulpikiran untuk mengambil."Kami hanya inginuang untuk isi minyak dan makan sebanyakRp 50 ribu saja," ceritanya.

Afu yang datang dari Meulaboh ke rumahRon di Kecamatan Babahrot Abdya mengakumembawa uang sebanyak Rp 200 ribu. Sete-lah diisi minyak sepeda motor tinggal seratusribu. Setelah menginap di Blangpidie uang ditangan habis."Saya baru kali ini melakukan,"katanya.(USN)

Kutacane-andalasSebanyak 178 guru tingkat Sekolah

Dasar (SD) dan Madrasah Iftidaiyah(MI) di Aceh Tenggara, mengikuti lom-ba kemampuan mengajar di SD Per-contohan Tanah Merah dan SDN Mu-hammadiyah Trandam Kutacane,Rabu (7/4). Kegiatan itu langsung di-pantau Kepala Dinas Pendidikan Pe-muda dan Olahraga (Dikpora) Agara,Ali Basrah Spd MM. Kegiatan itudalam rangka memperingati Hardik-nas, 2 Mei 2010 mendatang.

Kepala Dinas Pemuda dan Olah-raga Agara, Ali Basrah, mengata-

kan, tujuan kegiatan itu untuk men-gevaluasi sejauh mana persiapanguru dalam mengajar, baik secaraadministrasi atau proses belajarmengajarnya dan memberikan apre-siasi bagi guru yang berprestasi.

Selain itu, juga untuk bahan eval-uasi dinas Pendidikan terhadap gurutersebut dan juga langkah apa sajake depan yang akan dilakukan. Disini nantinya akan diketahui ke-lemahan yang dialami guru dan kitaakan memperbaiki kelemahan itudengan maksud untuk meningkat-kan mutu pendidikan dan prestasi

peserta didik. Kegiatan lomba men-gajar tersebut juga, sekaligus untukmengetahui kemampuan kepala se-kolah dalam memimpin dan men-jalankan kerja dengan bawahannya.

Bagi guru yang berhasil meraihjuara I, II dan III akan diikutserta-kan lomba tingkat Kabupaten. Ka-dis Pendidikan menambahkan, sela-ma ini bukan saja guru yang ber-prestasi, tapi siswa/inya banyakyang telah meraih prestasi baiktingkat Provinsi Aceh maupun Na-sional dengan berbagai event yangdiselenggarakan. (S)

Blangpidie-andalas

Warga asal Kecamatan Lembah Sabil danKecamatan Manggeng kabupaten Aceh BaratDaya (Abdya) menyatakan sikap kekecewaanmereka terhadap pelayanan Perusahaan ListrikNegara (PLN) Ranting Blangpidie yang dinilaitidak adil (tidak manusiawi) dan semena-menadalam melakukan pemadaman bergilir.

aba tersebut. Selain itujadwal pemadaman bergi-lir dilakukan PLN jugasering tidak menentu. Bilasebelumnya terjadi pema-daman dua kali seminggu,beberapa hari terakhir inimalah bisa terjadi pema-daman dua hingga tigakali dalam sehari.

“Pernah kami tidak bisaberbuat apa-apa karenalistrik mati dari pagi hing-ga tengah malam, tapianehnya tidak ada konpen-sasi apapun dari PLN. Apa-lagi mendapatkan katamaaf, mungkin jauhlahbisa kita dengar, yang adakalau telat bayar rekeningmalah sering ditegur. Pe-layanan seperti ini tentusebuah sikap yang harusdievaluasi, kenapa parapejabat PLN kok bisa seza-lim ini,” gerutunya.

Terkait keluhan terse-but, Manajer PLN Blang-pidie T Achyarudin,ST ya-ng dihubungi mengaku,tidak bisa berbuat banyakterhadap kondisi mesinpembangkit di PLTD SuakSetia yang hingga saat ini,menurutnya masih “sakitberat”. Bahkan kapasitasmaksimal yang harus di-bebankan ke PLTD seringtidak bisa diakomodir, aki-batnya beberapa kompo-nen di pembangkit ikut-ikutan mengalami kerusa-kan.

“Kami mohon perha-tian dan kerjasamanya,karena adanya gang-guan bearing generatoryang berkapasitas 1900KW, sehingga pemada-man tambahan harus di-lakukan,”harap Achya-ruddin.(USN)

Menurut pengakuanmereka seperti diungkapNy Wanty (30) kepada an-dalas, Kamis (8/4) dalamsatu hari listrik bisa matidua hingga tiga kali, bah-kan sering mati tanpaadanya pemberitahuansama sekali.“Kami seringmengalami pemadamanlistrik tanpa ada pembe-ritahuan apapun dari P-LN. Bahkan dalam seharisering mati dari pagi sam-pai tengah malam. Seda-ngkan di lokasi lain seper-

ti daerah kota Blangpidiekami dapatkan info darikawan-kawan malah ter-ang benderang alias tidakterjadi pemadaman, initentu sangat tidak fa-ir,”ujarnya.

Sikap senada juga diu-tarakan Rita Zahara (39),salah seorang warga asalDesa Meurandeh, yangmengaku beberapa pera-latan elektronik di ru-mahnya telah mengalamikerusakan akibat pema-daman listrik tanpa aba-

NGEBOR PERUT-Salah seoranganggota Mas Yogasedang beraksi,mengebor perutnyasendiri saatpenggalangan danadi Aula Setdakablama Bireuen.

(andalas/ Suherman Amin )(andalas/ Suherman Amin )(andalas/ Suherman Amin )(andalas/ Suherman Amin )(andalas/ Suherman Amin )

SERAHKANBLANKO-Petugaslapangan DinasPerhubunganBireuenmenyerahkanblanko karcissecara simboliskepada petugasparkir di Jalan THamzah,Bendahara usaimensosialisasikantentangketentuan parkir,kemarin.

(and

alas

/ M H

usen

)(a

ndal

as/ M

Hus

en)

(and

alas

/ M H

usen

)(a

ndal

as/ M

Hus

en)

(and

alas

/ M H

usen

)

PLAZA-1

18.30-20.20PALLADIUM-4

13.00-14.50-16.40BINJAI ST-3

18.00-19.50-21.40

SUN-3

12.00-13.50DOLBY 3D WITH

I N D O N E S I A

S U B T I T L E D

PRESIDENT

13.00-15.15-17.30-19.45SUN-2

12.30-14.40-16.50-19.00-21.10

SUN-1 PALLADIUM-1

THAMRIN-1

12.00-14.10-16.20-18.30-20.40

SUN-3

15.40-17.40-19.40-21.40DOLBY 3D WITH

I N D O N E S I A

S U B T I T L E D

SUN-4 THAMRIN-2

13.00-15.10-17.20-19.30-21.40

PLAZA-4

11.40-14.00-16.20-18.40-21.00THAMRIN-4

12.50-15.10-17.30-19.50-22.10BINJAI ST-4

12.15-14.05-16.55-17.45-19.35-21.25

PLAZA-1

12.00-14.10-16.20PALLADIUM-2

13.00-15.10-17.20-19.30-21.40BINJAI ST-3

12.00-14.00-.16.00

THAMRIN-3

12.00-14.20-16.40-19.00-21.20

PLAZA-2

13.10-15.30-17.50-20.10BINJAI ST-1

12.45-14.55-17.05-19.15-21.25

PLAZA-3

12.30-14.30-16.30-18.30-20.30

PALLADIUM-3

11.30-13.30-15.30-17.30-19.30-21.30BINJAI ST-2

12.30-14.40-16.50-19.00-21.10

PALLADIUM-4

18.30-20.40

Page 15: Harian Andalas

SAMBUNGANJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 15

Proyek Senilai Rp 1,75 M Raib di Bina Marga...(Dari Hal. 1)

maria evaSiap Ikut Pilkada...(Dari Hal. 1)

Kasus Korupsijadi ‘ATM Berjalan’...(Dari Hal. 1)

Idham tak Layak jadi Walikota Binjai...(Dari Hal. 1)

Anggaran di KPID Sumut Terindikasi Korupsi...(Dari Hal. 1)

PLN Ancam Tuntut Gubernur Sumut...(Dari Hal. 1)

15 Jaksa Jadi Tersangka Kasus Gayus ...(Dari Hal. 1)

punya skandal dengan man-tan anggota DPR YahyaZaini itu memang baru sajadinyatakan lulus S-2 dariUniversitas Krisnadwipaya-na, Jatiwaringin, JakartaTimur. Di universitas ter-sebut ia menempuh pendi-dikan S-1 jurusan mana-jemen sumber daya manusia,kemudian dilanjutkan de-ngan S-2, jurusan marketing.

"Aku lulus S-2, 2,5 tahun,padahal target 2 tahun,"tutur Maria yang juga ber-niat melanjutkan kuliah S-3 itu.

Aktris yang memulai ka-rirnya sebagai penyanyidangdut itu kini bisa ber-napas lega setelah gelar S-2

didapatkannya. Ia pun tidakragu lagi menerima pina-ngan sejumlah partai untukmengikuti Pilkada.

"Ada tawaran yang da-tang ke aku dan itu ada tigapartai. Aku ditawarkan bu-kan untuk calon legislatiftetapi sebagai calon kepaladaerah," ungkap perempuanyang kini sibuk bisnis ma-najemen artis itu.

Namun saat ini, artis kela-hiran Sidoarjo, Jawa Timur,31 tahun lalu itu tidak mauterburu-buru langsung me-ngikuti Pilkada. "Semua adawaktunya. Kalau sekadarmasuk partai sangat gam-pang, aku punya massa ba-nyak," ucapnya optimistis.(DH)

Beronjong yakni yangberada di TanjungMakmur, Desa TanjungHarapan diterangkan AliAkbar untuk mengan-tisipasi semakinmelebarnya tanah wargayang terkena gerusan airsungai.

“Proyek di TanjungHarapan yang berdekatandengan tragedi getektenggelam waktu lalu

untuk menahan tanahwarga yang terkikis airsungai, ini kita perjuang-kan agar masyarakat tidakresah namun mengapadihilangkan dan APBDyang ada untuk menunjangkesejahteraan rakyat.Proyek yang hilang ini akankita telusuri kemana raibnya,”tambah Ali Akbar.

Kepala Dinas BinaMarga, Pengairan, Pertam-

bangan dan Energi PemkabLabuhanbatu Ir M Safrinketika hendak dikonfir-masi di hari yang sama dikantornya, tidak berhasilditemui.

Menurut beberapasumber dan pagawai disana, Safrin sedang keluardaerah dalam rangkatugas. Sedang Setdakab HHasbn Ritonga selakuKetua Tim Anggaran

Pemerintah Daerah (TAPD)saat dihubungi melaluitelepon selular, nada nomorselularnya terdengarsedang dialihkan.

Ketua DPRD KabupatenLabuhanbatu yang jugasebagai Ketua BadanAnggaran (Banggar) HjElya Rosa Siregar ketikadikonfirmasi melaluihandphone mengatakan,akan memanggil kepala

dinas terkait guna mem-pertanyakan hal itu.

“Kita panggil dulu siSafrin, apa cerita proyekitu sebenarnya. Kalausekarang saya belummengetahui pasti danbelum dapat mengatakankepastiannya. Kita perluklarifikasi dan pemberita-huan yang jelas dari dinasyang menanganinya,”terang Elya Rosa.(**)

sekali tak transparan."KPID Sumut tidak per-

nah mau ngobrol sama kita(anggota dewan). Merekahanya menemui Ketua Ko-misi A saja. Jadi saya tidakbisa memberi komentar yanglebih jauh," kata Endah Mora.

Terkait hal di atas, KetuaKomisi A DPRD Sumut, MNuh, yang dicoba dikonfir-masi soal apa saja yang dibi-carakannya dengan KPIDselama ini, belum berhasil. MNuh dikatakan staf komisisedang ada tugas luar.

Terpisah, Sekjen FitraSumut, Elfanda yang dimin-ta tanggapannya mengenaikeberadaan KIPD Sumutyang tiap tahun mendapatalokasi anggaran dari AP-BD namun tak jelas kegiat-annya selain terkesan men-

cari-cari kesalahan pihakmedia atau penyiaran, de-ngan tegas mengatakan kalauKPID Sumut memang terke-san mempersulit masuknyapengusaha yang ingin ber-bisnis penyiaran di daerahini. Tindakan pihak KPIDtersebut justeru terkesanbertolakbelakang denganfungsi dan anggaran yang dia-lokasikan pada lembaga itu.

"KPID Sumut diberikananggaran hingga ratusanjuta rupiah. Tapi kita lihatbelum ada kinerjanya yangmenonjol," kata Elfanda.

Bahkan Elfanda mene-gaskan kalau KPID Sumutbelum mampu melaksana-kan tugasnya dengan baik.

"Kita tidak tahu peng-awasan seperti apa yangsudah dilakukan PKID Su-

mut, baik terhadap radiomaupun industri pertele-visian di daerah ini. KPIDSumut selama ini juga ter-kesan tertutup," ucapnya.

Terpisah, beberapa aktifismahasiswa dan anti korupsiyang ditemui andalas me-ngatakan, sebaiknya aparatpenegak hukum mulai me-nyelidiki penggunaan ang-garan di KPID Sumut.

"Jangan-jangan ada in-dikasi korupsi di KPID Su-mut yang selama ini lepasdari pantauan pihak Kejak-saan dan Kepolisian," ucapMuhammad Isya, Ketua Ba-dan Eksekutif Mahasiswa(BEM) Universitas TengkuAmir Hamzah Medan.

"Kejaksaan harus ber-tindak dan menunjukkankalau lembaganya adalah

lembaga anti korupsi. Seli-diki penggunaan anggaran diKPID Sumut," pungkasnya.

Masa Tugas BerakhirDalam kasus lain, dila-

porkan kalau masa tugasKPI Pusat periode 2007-2010 sudah berakhir pada 31Maret lalu. Ini diketahuiterkait adanya kasus tudi-ngan rekayasa kasus oleh TVOne.

Dengan berakhirnya ma-sa tugas KPI, semua komi-sionernya sudah tidak men-jabat lagi. Karena itu, KPItidak dapat mengambil ke-bijakan apapun berkaitandengan dugaan merekayasamakelar kasus yang dilakukanTV One dalam program 'ApaKabar Indonesia Malam'.

"Kami tidak dapat meng-ambil kebijakan apapun.

Paling kami hanya dapatmemediasi pihak-pihakyang bermasalah, itu punkalau diminta," ujar FettyFajriati, anggota KPI perio-de 2007-2010 kepada warta-wan di Jakarta, Kamis (8/4).

Kalaupun KPI akan me-lakukan sesuatu, lanjut Fet-ty, harus ada surat perpan-jangan tugas dari Presiden.Tetapi, sampai sekarangtidak ada surat perpanja-ngan itu.

Menurut Fetty, sepengeta-huannya belum pernah adarekayasa seseorang yangmengaku markus dalam pro-gram televisi. Yang lebihsering terjadi adalah se-seorang merasa keberatandengan sebuah berita yangditayangkan stasiun tele-visi. (MU/STARBERITA/IHC)

Shah tidak dapat hadir ka-rena masih sibuk dan pa-datnya acara.

Tiga panelis mengemaspertanyaan komparasi daneksplorasi di bidang eko-nomi, kemasyarakatan, pen-didikan dan lainnya.

Baik dr Sofyan Tan dan DrIr Binsar Situmorang me-nanggapi pertanyaan pane-lis secara beragam. Ketikamenyingkapi konsep pem-bangunan ekonomi, dr Sof-yan Tan mengatakan, setiap

kebijakan pemerintah yangbersifat untuk memfasilitasiusaha ekonomi, harus dapatdiakses dan dirasakan olehseluruh elemen warga KotaMedan.

Bagi pelaku usaha kecil,harus diberi jaminan men-dapatkan modal usaha, baikmelalui lembaga keuanganmikro, bank pemerintah,swasta maupun dari dana –dana CSR perusahaan swas-ta maupun Negara.

Sedangkan untuk pelaku

usaha menengah dan besar,harus diberi jaminan untukmemperoleh pelayanan per-izinan yang mudah, transpa-ran tanpa dibebankan sega-la bentuk pungutan nonfor-mal yang mengakibatkanlahirnya ekonomi biaya tinggi.

“Pelaku usaha ekonomimenegah dan besar juga ha-rus dirangkul sebagi mitrasehat untuk memperkuatpara pelaku ekonomi usahakecil ke bawah,”ujarnya.

Dr Ir Binsar Situmorang

MSi mengatakan, akanmembangun perekonomianmantap dengan tingkat per-tumbuhan yang pesat yangartinya,peningkatan inves-tasi didukung suasana bisnisyang kondusif, melibatkansemua golongan usaha,yaitupengusaha besar dan kecildan pembangunan pereko-nomian yang ditujukan agarbarang dan jasa yang diha-silkan Kota Medan mampubersaing dalam era glo-balisasi

Sementara dikatakan,Direktur PT Star Indonesiayang juga pemilik Star News,Iskandar ST, kegiatan debatCalon Walikota dan WakilWalikota Medan periode2010-2015 ini merupakansebuah pembelajaran politikbagi masyarakat.

"Lewat acara debat inidiharapkan masyarakat da-pat menilai, mana pasangancalon kepala daerah yangpantas mereka pilih," ujar-nya. (SIONG)

Sofyan Tan dan Binsar Bersaing Bangun Ekonomi...(Dari Hal. 1)

sudah lama mengajukan izinlokasi pembangunan PLTAAsahan tersebut. bahkanpengajuan sudah dilakukansebanyak 12 kali. Namunsampai sekarang izin takkunjung dikeluarkan Guber-nur yang juga merangkap PjWalikota Medan. "PLN sudahmenghabiskan dana hampirRP100 miliar. Tetapi izin belumjuga keluar," katanya.

Bahkan guna mengatasikrisis listrik, Dahlan Iskanmenjaminkan jabatannya.Dia siap mundur untuk me-yakinkan akhir bulan Juni diseluruh Indonesia akan be-

bas pemadaman bergilir."Jangankan tunggu itu,

sekarang pun siap. Caranya(menghilangkan pemada-man) dengan memperbaikiyang rusak, ada akses poweryang ditambah. Itu harussudah selesai paling lambat30 Juni (mendatang)," kataDahlan Iskan.

Saat ini jaminan bebaspemadaman baru dapat di-lakukan di pulau Jawa. Un-tuk itu di luar Jawa masihada beberapa daerah yangmasih terancam pemada-man bergilir. Hal itu terjadidi Mentawai, Serulah Su-

matera Barat, Palu, Toli-toli,Luwu maupun di Flores.

Namun janji bebas pema-daman bergilir dibayang-bayangi rencana kenaikanTarif Dasar Listrik (TDL).Dari isu yang beredar dimasyarakat, kenaikan TDLitu juga akan terjadi sekitarbulan Juni.

Sebelumnya, DirekturOperasional Indonesia Ba-rat, Harijaya di Jakartamengatakan, PT PLN (Per-sero) fokus melakukan pe-nguatan sistem kelistrikanSumatera, guna mengatasiterjadinya pemadaman ber-

gilir yang masih saja terjadidi wilayah tersebut. "PLNfokus mengatasi kekurangandefisit listrik di Indonesiautamanya saat ini PLN me-ningkatkan cadangan operasisehingga tidak terjadi pema-daman bergilir," kata Harijaya.

Saat ini daya mampu sis-tem Sumatera Bagian Utara(Sumbagut) masih samabeban puncak sehingga ra-wan terjadi kekurangan su-plai listrik. Sumatera bagiantengah juga kekurangan pa-sokan sehingga saat bebanpuncak harus dilakukan pe-madaman bergilir. Hanya sis-

tem kelistrikan Sumatera Sela-tan yang beroperasi normal.

Ia melanjutkan, guna me-ngatasi defisit listrik pada2010, PLN melakukan bebe-rapa langkah penyelesaian.Diantaranya penanggula-ngan kemampuan pembang-kit, yakni melakukan per-baikan pada pembangkitatau bahkan membangunpembangkit baru.

Adapula penanggulangankemampuan transmisi, yak-ni dengan memasang garduinduk, melakukan upratingtransmisi dan membangunpembangkit. (IHC)

norer sebagai salah satusyarat agat dapat diangkatmenjadi PNS. Disamping itu,Idham dituding terganjalkasus penyelewengan uangKoperasi Pegawai Negeri(KPN) Langkat sebesar Rp200 juta dari Rp 400 jutayang ia pinjam.

Penegasan di atas disam-paikan Ketua LSM ForumKarya Putra (FKP), Firman-syah. Katanya, kasus inibeberapa waktu lalu me-mang sempat dilaporkan keKejari Stabat dan Kejatisu.Namun setahu bagaimana,kasusnya raib begitu saja.

“Setelah sempat disorotkarena tidak memiliki sta-tus yang jelas, Akper danAkbid Pemkab Langkatkembali disorot berkaitandengan temuan pengang-katan CPNS dari kalangankaryawan Akper dan AkbidPemkab Langkat beberapawaktu lalu. Kasus itu tentupatut untuk dibuka kembali,dimana M Idaham ditudingsebagai pihak yang bertang-gungjawab terhadap peng-angkatan tersebut,” kataFirmansyah, Kamis (8/4).

Dikatakan Firmansyah,

kasus ini bahkan sempatdisoroti Ketua DPRD Lang-kat beberapa waktu lalu, HSyafruddin Basir. Anehnya,kasus ini tiba- tiba mencairdan sampai saat ini tidakjelas penyelidikannya.

Terpisah, tokoh masya-rakat Binjai yang juga Ke-tua LSM P3 H (Peduli Po-litik Pemerintahan dan Hu-kum), Syamsuddin Damanik,bahkan dengan tegas me-ngatakan kalau M Idahamsangat tidak layak dan takpantas maju menjadi calonWalikota Binjai. Penegasanitu disampaikan Syamsud-din saat dikonfirmasi anda-las di Binjai, pada hari yangsama.

Ditegaskannya, Idahamtidak layak dipilih dan men-jadi calon Walikota Binjaikarena diduga telah mela-kukan berbagai macam pe-langgaran, baik saat menja-bat sebagai Kadis Pertama-nan Kota Medan maupunsaat menjadi Kepala BKDLangkat.

“Selama ini masyarakathanya tahu kalau Idahamitu adalah tokoh yang bersihdan bermoral. Karena itu,

perlu juga disosialisasikankepada masyarakat agarmereka faham bahwa sebe-narnya Idaham juga banyakmelakukan kesalahan, se-hingga tidak pantas dan taklayak untuk dipilih sebagaiWalikota Binjai,” tegasSyamsuddin.

Hal senada disampaikanpula oleh Bopal (40), wargaKelurahan Pahlawan Keca-matan Binjai Utara. Kata-nya, Idaham tidak layak jadiWalikota Binjai karena bu-kan tokoh yang bersih.

“Katanya M Idaham ituadalah tokoh yang bersihdan bermoral, tapi kok se-perti itu ya,” kata Bopal,dengan nada tanya.

Akan DiusutTerpisah, Kejaksaan Ting-

gi Sumatera Utara (Kejati-su) di bawah pimpinan Ke-pala Kejatisu, Sution UsmanAdji SH MH menegaskanakan menangani kasus duga-an penyimpangan prosedurpenerimaan pegawai hon-orer dan Pegawai Negeri Si-pil (PNS) formasi tahun2007-2008 di Pemkab Lang-kat diduga melibatkan man-tan bupati dan mantan Ke-

pala BKD daerah setempat.Hanya saja, Kejatisu ber-

harap agar laporan kasus inisegera mereka temukan danbila perlu diperbuat laporansusulan oleh masyarakatmaupun LSM serta aktifis.Hal ini ditegaskan SutionUsman SH MH melalui jurubicara Kejatisu, Edi IrsanTarigan SH saat dikonfir-masi andalas di kantornya diJalan Abdul Haris Nasution,Medan, Kamis (8/4).

“Kejatisu belum beranimemberi komentar banyakdan melakukan tindakanterhadap kasus dugaan pe-nyimpangan prosedur pene-rimaan pegawai honorer danPNS formasi tahun 2007-2008 serta penggelapan uangpinjaman Koperasi PegawaiNegeri (KPN) Langkat sebe-sar Rp 200 juta dari rp 400juta yang terindikasi meli-batkan mantan KepalaBKD, Idham SH. Laporan-nya belum kita temukan danakan diceking dulu," kataEdi Irsan.

Meski demikian, Edi Irsanmenegaskan kalau Kejatisutidak akan main-main da-lam menyikapi dan menin-

daklanjuti kasus dugaankorupsi dan penyelewenganjabatan yang merugikankeuangan negara.

Sedangkan juru bicaraKomisi Pemberantasan Ko-rupsi (KPK) Johan Budi yangdikonfirmasi apakah dalampenyelidikan dan pemerik-saan pada sejumlah SKPDterkait dugaan korupsi AP-BD Langkat Rp 102,7 miliartermasuk melibatkan man-tan Kepala BKD, Idham SH,dikatakan boleh jadi benar.Pasalnya, hampir semuamantan dan pejabat SKPDLangkat diperiksa tim KPKdi aula Pemkab Langkat sa-at tim mengumpulkan datadan keterangan terkait du-gaan korupsi yang meli-batkan mantan BupatiLangkat yang kini menjabatGubsu, H Syamsul Arifin SE

"Boleh jadi iya. Tapi nantisaya ceking dulu. Dalamwaktu dekat akan kita ka-bari," kata Johan Budi, sera-ya menyampaikan kasus du-gaan korupsi APBD LangkatRp 102,7 miliar tidak akandihentikan KPK atau dilim-pahkan sepenuhnya ke Kejak-saan Tinggi Sumut. (MU/BY/BD)

yang baru, jangan terkon-taminasi dan bahkan mene-ruskan ketidakbecusan ki-nerja Kajatisu sebelumnya.Bila itu terjadi, massa ma-hasiswa menyatakan tidakakan segan-segan melaku-kan aksi yang lebih besarmemaksa Kajatisu meletak-kan jabatan.

"Kami meminta selidikisemua kasus korupsi yangdilaporkan dan telah dite-rima pihak Kejaksaan ini.Khususnya korupsi di bidangpendidikan," kata Rozi.

Ditegaskannya, Kejatisusebaiknya mengambil alihsemua kasus dugaan korupsidari Kejari Medan yang didu-ga dijadikan 'sumber mem-perkaya diri' oleh oknum-oknum jaksa di sana. Salahsatunya, dugaan korupsi diDinas Pendidikan Medanyang terindikasi melibatkanoknum Kadis Pendidikan,Drs Hasan Basri.

"Kami meminta periksaKadisdik Medan atas indi-kasi korupsi pengadaan ge-dung kelas internasionalSMAN-1 senilai Rp1,4 mili-ar tahun anggaran 2007.Selain itu, kasus pengadaanbaju sekolah tahun anggaran2009 di sana. Kami jugameminta tangkap dan perik-sa Kadisdik Kabupaten Ser-gai yang sudah dinyatakansebagai tersangka terkaitindikasi korupsi," tegas Rozi.

Ditambahkannya, sampaikini sejumlah kasus dugaankorupsi di berbagai instansi

pemerintahan juga dituntutagar segera ditindaklanjuti.Diantaranya indikasi korup-si di Dinas Perhubungan(Dishub) Kota Medan, yaknisoal tender fiktif pengadaanpaku media jalan senilai Rp2miliar, kasus dugaan penye-lewengan dan korupsi subsi-di minyak goreng yang didu-ga dilakukan oknum pejabatDinas Perindustrian danPerdagangan (Disperindag)Sumut.

Selain itu massa jugameminta kepada pihak terkaituntuk membongkar indikasikorupsi yang terjadi di jajaranDinas Pendapatan Daerah(Dispenda) kota Medan sertamenuntut agar pihak Keja-tisu mengusut tuntas danmenangkap Kepala DinasPerumahan dan Pemukimanyang terkesan kebal hukum.

Tak hanya itu. Massa jugamendesak agar Kejatisu me-manggil dan memeriksa ok-num calon Walikota Binjai,Idham SH yang terindikasimelakukan penggelapanuang Koperasi Pegawai Ne-geri (KPN) Pemkab Langkatsenilai Rp 200 juta dari 400juta. Apabila kasus-kasuskorupsi tak segera ditun-taskan Kejatisu, massa me-ngancam akan melaporkanhal ini kepada KejaksaanAgung di Jakarta untuk se-gera memerikasa seluruhjajaran jaksa di Kejatisu ser-ta memaksa Kepala Ke-jaksaan Sumut tersebut me-letakkan jabatan. (BY)

"Sanksinya bisa ringan,sedang dan berat tergantungalat bukti yang ada. Jika hanyaikut-ikutan maka sanksinyabisa sedang," tambahnya.

Lebih lanjut ia mengatakantidak menutup kemungkinankelima belas jaksa tersebutakan dipecat secara tidakterhormat, bila benar-benarterbukti membantu meri-ngankan kasus Gayus.

Terpisah, disebutkan ka-lau sebelum melarikan dirike Singapura, Gayus Tambu-nan sempat membeberkanaliran dana yang diserah-kannya ke Kejaksaan. Na-mun Tim Jamwas menga-takan belum ada bukti.

"Tim Jamwas telah ber-koordinasi dengan PusatPelaporan dan Analisa Tran-saksi Keuangan (PPATK).Namun hingga kini belumditemukan bukti," ujar JaksaAgung Muda bidang Penga-wasan Hamzah Tadja dalamjumpa pers Kamis siang.

"Kami akan mencari apabetul ada aliran dana atautidak. Kami akan cari siapayang bersalah dan melang-gar penanganan perkarayang tidak sesuai ketentuan.Itu kan belum jelas siapa.Kalau memang ada indikasisiapa yang menerima, de-ngan sendirinya akan dise-rahkan pada pihak yang ber-wenang," ujar Hamzah Tadja.

Dia menambahkan, darihasil pemeriksaan terhadapCyrus Sinaga dan Poltak Ma-nullang ditemukan unsur kese-ngajaan. Hanya saja sampai se-karang belum diketahui motifnya.

700 PegawaiSedangkan Direktorat

Jendral Pajak justeru meng-klaim telah mempidanakan700 pegawai pajak berma-salah di 2009-2010. Merekadihukum karena terbukti me-lakukan pelanggaran pidana.

Hal itu disampaikan Ke-

tua Dirjen Pajak M Tjiptarjodalam Rapat Dengar Pen-dapat (RDP) dengan KomisiIX, di Gedung DPR, Sena-yan, Jakarta. Mereka yangdipidanakan karena berbagaipelanggaran seperti pemalsuanberkas-berkas pajak.

"Pada tahun 2009 telahdihukum 516an orang danditahun 2010 ini sudah dihu-kum 200-an lebih. Pelang-garan mereka dengan ber-bagai modus seperti pemal-suan berkas-berkas pajak,"kata Tjiptarjo.

Jumlah tersebut akan te-rus berkembang dan ber-tambah. "Belum lagi saat inisudah ada dua orang yangakan lebih hebat dari Gayusseperti yang diungkapkanoleh Pak Mahfud," lanjutnya.

Menanggapi gagalnya refor-masi birokrasi di tubuh DirjenPajak, Tjiptarjo beranggapanreformasi tetap harus jalanterus. Reformasi adalah pro-ses jangka panjang, meski-pun masih ada kekurangan.

Markus Setingkat DirjenSementara anggota ko-

misi III dari Fraksi PartaiGolkar Bambang Soesatyodi sela-sela Rapat DengarPendapat Umum tertutupdengan mantan Kabares-krim Komjen Susno Duadjimenyatakan ada praktekmakelar kasus lebih tinggidari Gayus yang dilaporkanSusno. "Ada beberapa kasuslain yang Susno sampaikan, diantaranya yang senilai Rp1,4triliun dan Rp1,5 triliun," ung-kapnya, di gedung DPR, Se-nayan, Jakarta, Kamis (8/4).

Diungkapkan Bambangbahwa Susno menyatakan un-tuk level kasus pajak tersebuttidak lagi ditangani oleh ma-kelar kasus setingkat Gayus.

"Ini semua bukan sekelasGayus. Ini setingkat Dirjendan Menteri Keuangan,"ungkap Bambang.

Ia menyatakan mengapre-siasi Susno, karena telah meng-ungkap yang lebih besar yaknidengan kata lain menepatijanjinya. Hal itu termasukmemberikan identitas Mr. X.

DieksaminasiSementara itu, buntut

dicopotnya Cirus Sinagadari jabatan fungsional di

Kejagung berimbas padakasus yang pernah ditanga-ninya. Salah satunya kasusAntasari Azhar. Kubu Antasarimeminta berkas tuntutannyadiuji kembali dengan alasanberkaca pada kiprah Cirus dikasus Gayus Tambunan.

"Kenapa di kasus Anta-sari tidak dilakukan peneliti-

an kembali, eksaminasi. Adapeluang besar terjadinyakesalahan," kata pengacaraAntasari, Ari Yusuf Amir saatdihubungi, Kamis (8/4).

Alasan untuk dilakukaneksaminasi pun kuat, Arimengemukakan alasan de-ngan melihat kasus Gayus.Soal perkara Antasari yang

sudah divonis pun bukanpersoalan. "Kasus Gayus ju-ga sudah inkrah, sudah vo-nis tapi kemudian dilakukaneksaminasi," terangnya.

Ari mengemukakan sejum-lah argumen, misalnya jaksapeneliti yang menangani kasusitu tidak teliti dalam melihatberkas dengan langsung se-

tuju P21 kasus tersebut."Misalnya kejadian di

rumah Sigid Haryo masihbanyak keganjilan dan lain-nya," tambahnya.

Rencananya pada hari initim pengacara bersama Anta-sari akan membahas terkaitkemungkinan untuk memintaeksaminasi kasus.(RAM/DT)

Page 16: Harian Andalas

ACEHJumat9 April 2010 harian andalas | Hal. 16

Kunjungi dan baca e-paper Harian andalas dan Mingguan KPK POS di ht tp://www.starberi ta.com

Dioptimalkan, Penanganan PascabencanaWagub AcehKunjungiKorbanGempaSimeulueSimeuleu-andalas

Wagub MuhammadNazar selaku Ketua Pelak-sana Harian SatkorlakAceh, Kamis (8/4) berkun-jung ke Kabupaten Simeu-lue, kawasan pusat gempaberkekuatan 7,2 SR yangmengguncang hampirseluruh wilayah Aceh padapukul 05.15 WIB, Rabu.Selain melihat langsungkondisi korban, WagubNazar juga menyalurkanbantuan uang Rp 100 jutauntuk keperluan penanga-nan darurat pascabencana.

Dalam kunjungan men-dadak itu, Wagub Aceh di-dampingi sejumlah pejabatterkait di jajarannya, sepertiIr Yusmadi (Dinas Bina Margadan Cipta Karya), Drs Bus-tami Usman SH (Kepala Ba-dan Kesbangpol dan Linmas),Drs Saiba Ibrahim (KepalaBiro Isra), dan Dr M Dir-hamsyah selaku Direktur Pu-sat Penelitian Tsunami danMitigasi Bencana (TDMRC).Wagub bersama rombonganberangkat sekitar pukul 11.00WIB dari Lanud SIM Blang-bintang dengan mengguna-kan pesawat khusus.

Selama sekitar tiga jam diSimeulue, Wagub Aceh me-lihat langsung kondisi korbandan kerusakan bangunan diSinabang (ibukota Kabu-paten Simeulue) serta men-dengarkan laporan dari Bu-pati Simeulue diwakili SekdaDrs Mohd Riswan R. Wagubjuga melihat langsung kondisikorban luka-luka yang dira-

wat di RSUD Simeulue seka-ligus memberikan arahankepada pejabat setempatagar melakukan penanganandarurat sebaik mungkin. “Se-belum berangkat ke Simeulue,saya juga sudah memberikanarahan melalui telepon kepa-da Bupati Aceh Singkil untukbekerja maksimal dalam pe-nanganan pascabencana,”kata Nazar.

21 LukaDilaporkan, tercatat kor-

ban luka akibat gempa ber-kekuatan 7,2 SR tersebut seba-nyak 21 orang. Dari jumlahtersebut, empat orang lukaberat selebihnya luka ringan.Semua korban luka dirawat

di RSUD Simeulue. KadisSosial Simeulue, Zul Muftimengatakan, dari delapankecamatan di Kabupaten Si-meulue, tiga kecamatan diantaranya, yaitu Tepah Sela-tan, Tepah Barat, dan SimeulueTimur merupakan kawasanterparah dihantam gempa.“Ke-21 korban luka-lukaberasal dari tiga kecamatantersebut,” kata Zul Mufti.

Selain korban luka, 28rumah juga rusak, delapan diantaranya rusak berat. Seba-nyak tujuh kepala keluargadari Desa Ulul Mayang, Keca-matan Tepah Selatan terpak-sa tinggal di tenda karenarumah mereka tak bisa digu-

nakan lagi. Di Sinabang, ter-catat tiga kantor pemerintahrusak berat, yaitu Dinas Pen-didikan, DP2KKD, dan ge-dung perkantoran pelabuhanpenyeberangan. “Menurutlaporan yang saya terima,semua kantor yang rusakberat itu dibangun oleh BRR,”kata Wagub Aceh.

Gempa juga menyebabkanterputusnya aliran listrik kehampir seluruh kecamatan diSimeulue karena tumbang-nya 25 tiang ke arah TepahSelatan. Akibatnya, suplaiarus dari mesin pembangkit diLasikin terhenti. Laporanlainnya yang diterima me-nyebutkan, di antara korban

luka-luka akibat gempa diSimeulue, seorang di antara-nya yang belum diketahuiidentitasnya, terluka karenaditimpa tiang listrik.

Mengenai penanggulang-an masalah listrik, pihak PLNAceh dilaporkan sudah me-ngirimkan tim teknis ke Si-meulue, namun sekitar pukul16.00 WIB kemarin, sejumlahkawasan sudah bisa teralirikembali kebutuhan listriknya.

“Secara umum kondisimasyarakat sudah berangsurnormal. Pemkab Simeulueterus berkonsentrasi untukmelakukan penanganan pas-cabencana,” kata Sekda Si-meulue, Mohd Riswan.(SN)

Banda Aceh-andalasHampir setahun ini, pe-

nantian bantuan beasiswabelum juga dicairkan Pem-kab Aceh Utara. Imbasnya,mahasiswa melakukan aksiunjukrasa di kantor GubernurAceh karena mendengar Bu-pati Aceh Utara, Ilyas A Ha-mid menghadiri rapat koordi-nasi Muspida tingkat I dan II.

"Kita telah ditipu, seha-rusnya cair tahun lalu,namun hingga kini belumada kejelasan. Kami men-desak Bupati Aceh UtaraIlyas A Hamid, untuk me-nandatangani pengesahanbantuan beasiswa bagimahasiswa yang menuntutpendidikan di luar Kabu-paten Aceh Utara.

Seharusnya beasiswa itutelah kami terima padaakhir Desember 2009 lalu,tapi sampai sekarang be-lum juga ada," tegas Koor-dinator Aksi, MuhammadFazil diamini puluhan maha-siswa yang tergabung dalamSolidaritas Mahasiswa Kor-ban Beasiswa Pemkab AcehUtara (SO-KAB), di KantorGubernur Aceh, kemarin.

Dikatakan MuhammadFazil, para mahasiswa telahditipu oleh Pemkab AcehUtara. Pihak Pemkab AcehUtara menjanjikan akanmencairkan dana beasiswapada tahun 2009 lalu."Tapisampai saat ini beasiswa itubelum juga kami terima.Padahal kami telah bebe-rapa kali mencoba beraudi-ensi dengan Bupati, namuntidak pernah berhasil.

Makanya pada hari ini,begitu mengetahui Bupatimengikuti rapat di kantorGuburnur, kami langsungmeminta pertanggungja-waban Bupati Ilyas A Ha-mid," tegasnya seraya menje-laskan, dana beasiswa dike-tahui berjumlah Rp 2,8 miliar.

Tak puas menyuarakanaspirasinya di luar KantorGubernur Aceh, akhirnya

puluhan mahasiswa itumerangsek masuk ke da-lam kantor orang nomorsatu di Aceh tersebut. Ha-nya saja, desakan masukmahasiswa dapat dihalauaparat keamanan, karena didalam kantor Gubernursedang berlangsung rapatyang dihadiri seluruh kepaladaerah tingkat dua dan parakepala dinas dan badan.

Dijelaskan, pada Mei2009 lalu, Pemkab AcehUtara, melalui SekretarisDaerah Kabupaten (Setda-kab) membuat pengumum-an kepada mahasiswa ku-rang mampu untuk meng-ajukan permohonan beasis-wa. Pada Desember 2009dikeluarkan pengumumansiapa saja dinyatakan ber-hak mendapatkan beasis-wa yang jumlahnya men-capai 1.800 mahasiswa.

"Mahasiswa dinyatakanlulus seleksi diminta me-nandatangani tanda teri-ma mulai tanggal 18 hing-ga 21 Desember, Panitiamenjanjikan bahwa danaakan cair dalam waktu duaminggu. Pada 30 Desembertahun lalu, bupati pernahberkomentar di media, danabeasiswa itu akan cair dalamjangka waktu dua hari. Na-mun hingga hari ini belum adakejelasan, dan terkesanberbelit - belit," ujarnya.

Kemudian, pada Ja-nuari 2010 lalu, pihaknyakembali mempertanyakanpencairan kepada pihakpanitia dan mereka me-minta untuk bersabar kare-na masih dalam tahappengamprahan di DinasPengelolaan Keuangan danKekayaan daerah (DPKKD)Aceh Utara, namun saatmahasiswa mendatanganiDPKKD, salah seorang stafmengatakan dana tidakdapat dicairkan, karenamahasiswa tidak me-lampirkan nomor reke-ning.(RA)

Pemkab Aceh UtaraDituding Tipu Mahasiswa

Subulussalam-andalasJudi toto gelap (togel)

akhir-akhir ini disinyalirmulai marak di wilayahKota Subulussalam, bah-kan sudah merambah kedesa-desa. Kondisi inisungguh meresahkanmasyarakat, terutamapara kaum ibu dan men-desak semua pihak yangberwenang agar bertin-dak memberantasnya.

Informasi dihimpundari sejumlah sumbermenuturkan, kegiatanperjudian dengan carabermain dalam uji nasibmelalui tebak angka-angka itu belakanganini semakin marak diberbagai lokasi. Tidakhanya di ibukota Subu-lussalam, indikasi ma-raknya judi togel dankim itu dilaporkan mu-lai merambah hingga kedesa-desa seperti di wila-yah Kecamatan Run-

ding dan Kecamatan Pe-nanggalan. Kondisi inibahkan dikhawatirkan da-pat merambah pada anak-anak remaja atau pelajaryang ingin mendapat uangdengan cara pintas.

Beberapa sumber me-nyebutkan sejumlah lo-kasi yang diduga men-jadi lokasi kegiatan per-mainan judi togel. “Ka-rena seharusnya uanghasil kerja untuk belanjatapi dibelikan togel de-ngan maksud mendapatuang lebih banyak pada-hal membuat semakinmelarat,” kata salah se-orang warga yang tidakingin disebutkan namanya

Secara terpisah, Ke-tua Majelis Permusya-waratan Ulama (MPU)Kota Subulussalam DrsTgk H QaharuddinKombih juga mengakumendapat informasi da-ri masyarakat terkait

penyakit masyarakatyang semakin meresah-kan. Menurutnya, bukanhanya masalah judi to-gel, tapi berbagai penya-kit masyarakat lainnyaseperti minuman kerasdan perempuan nakal.Karena itu, dalam waktudekat ini, MPU Kota Subu-lussalam menyatakanakan melayangkan suratkepada Walikota Subu-lussalam yang intinyameminta penertiban pe-

nyakit masyarakat se-perti judi, miras dan sertaperempuan nakal.

Tgk Qaharuddin jugamengatakan bahwa prak-tik judi togel tidak hanyaterjadi di seputaran KotaSubulussalam melainkanmulai merambah ke de-sa-desa. Sehingga jikatidak segera disikapi akanmenimbulkan masalah besardi tengah masyarakat.

Dikatakan, judi togeldapat memicu angka

perceraian dan krimina-litas. Karenanya, semuapihak diminta mendu-kung pemberantasan ter-sebut. “Kami di MPUjuga sudah mendapatinformasi dan didesakterus, makanya kamiakan segera menyuratipemko untuk segera me-nertibkan masalah ini.bukan hanya togel tapijuga kasus lain sepertimiras dan penyaki sosiallainnya,”ujarnya.(SN)

Judi Togel Marak di Subulussalam

Idi Rayeuk-andalasAkibat longsor di empat sisi

sudut jembatan jalan negaralintas Madan –Banda Aceh,persisnya di jembatan kawa-san Desa Titi Baro KecamatanIdi Rayeuk Aceh Timur teran-cam putus. Bahkan lubang disisi barat jembatan kini kondi-sinya menganga bagaikan me-nunggu mangsa.

Pantauan kemarin, keempatsudut jembatan itu persisnya diujung sayap jembatan timurdan barat kini telah berlubang,

yang sangat parah terlihatlubang di ujung sayap kanandari arah barat. Kelebaranlubangnya kini mencapai duameter lebih dan hanya berjaraksekitar 20 centimeter denganbadan jembatan.

Kondisi lubang tersebutmempunyai kedalaman sekitar1,5 meter, sehingga sangatdikawatirkan sayap jembatanlepas dari badan jalan, danmengancam putusnya badanjalan tersebut. "Kita sangatkhawatir terhadap pengguna

jalan saat malam hari, karenalubang yang menganga itutidak nampak dan tidak adatanda apapun, salah-salahsepeda motor atau mobil bisaterperosok ke sana,” ucap Us-man (45), warga Idi Rayeuk.

Menurutnya, kondisi lubangdi jembatan tersebut diakibat-kan oleh longsornya tanah dipinggir ujung jembatan persis-nya di depan sayap jembatan.Keadaan itu tidak bisa dibiar-kan begitu saja, karena sangatberakibat fatal terhadap pu-

tusnya jembatan, dan beraki-bat terhadap arus transportasiMedan- Banda Aceh.

“Untuk itu pemerintah me-lalui dinas terkait, agar segeramemperbaiki jembatan terse-but, agar arus lalulintas bisaberjalan lancar. Dan diha-rapkan kepada seluruh peng-guna jalan untuk berhati-hatisaat melewati jembatan TitiBaro tepatnya di depan proyekpembangunan perkantoranpusat Pemerintahan Aceh Ti-mur,” tegas Usman.(RA)

Longsor, Jalan Negara Terancam Putus

reuters

Seorang wanita memegang bayinya di luar sebuah rumah sakit di Sinabang setelah daerah tersebut dihantam gempa berkekuatan 7,2 pada Skala Richter. Para pasienyang berobat di rumah sakit tersebut lebih memilih dirawat di luar rumah sakit karena takut gempa susulan yang sewaktu-waktu dapat meruntuhkan bangunan.