haluanriau 2016 05 10

25
HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM) EDISI : No 07/05 Tahun Ke-16 Harian Umum MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT SELASA 10 Mei 2016 3 Syakban 1437 H Koran Lokal Terbaik REDAKTUR: SISWANDI LAYOUT: MUHARMI LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579 .riaumandiri.co Haluan Riau haluan_riau PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam - 1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m. SUBUH 04:41 ZUHUR 12:06 ASHAR 15:28 MAGRIB 18:10 ISYA 19:22 di Indonesia PENGUSAHA BUAT SIMBOL HARUS DIPROSES PKI tak Boleh Hidup di RI Hal itu ditegaskan Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacu- du, di sela-sela upacara pelepa- san prajurit TNI ke perbatasan RI-Papua Nugini di Pelabuhan Kolinlamil, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin (9/5). Pernyataan keras itu dilon- tarkannya menanggapi kondisi yang terjadi belakangan ini. Hal itu menyusul beredarnya broad- cast soal kegiatan berbau Partai Komunis Indonesia (PKI). Isi pesan yang tersebar itu mem- beri peringatan kebangkitan PKI dan rapat-rapat yang digelar. Tidak hanya itu, pada Senin kemarin juga disebut-sebut sebagai hari lahirnya PKI. "Saya ingatkan yang PKI- PKI ini ya, saya ini Menteri Pertahanan, saya tidak ingin terjadi keributan di negara ini," tegasnya. Pernyataan tak kalah tegas juga dilontarkan Pangkostrad Letjen Edy Rahmayadi. "PKI tak boleh hidup di RI," tegasnya, ketika dikonfirmasi di lokasi yang sama. Ditegaskan Menhan Ryami- zard, pihaknya mengingatkan orang-orang yang menganut pa- ham PKI tak usah coba-coba me- ngusik kedamaian di Tanah Air. Dijelaskan, ancaman nega- ra saat ini banyak sekali, ter- masuk paham JAKART JAKART JAKART JAKART JAKARTA (HR) (HR) (HR) (HR) (HR)-Partai Komunis Indonesia tak boleh hidup di Republik tercinta ini. Sebab, Indonesia adalah negara Pancasila. Jika tak suka, silakan angkat kaki dari Tanah Air. Tidak hanya itu, pihak-pihak yang sengaja membuat simbol partai terlarang itu, juga harus diproses secara hukum. JAKARTA (HR)-Sebanyak 450 personel TNI AD dari Satgas Yonif Para Raider 330 Inf 1 Kostrad, di bawah pimpinan dan Komandan Satgas Mayor (Inf) Kamil Bahren Pasha, me- nantu H Basrizal Koto, dilepas untuk misi pengamanan perbatasan RI-Papua Nugini di Kabupaten Merauke. Pasukan akan bertugas menjaga kawasan perbatasan selama sembi- lan bulan ke depan. Mereka direncanakan kembali ke Jakarta pada Februari 2017. Menantu Basko Pimpin Satgas Pengamanan Perbatasan RI-PNG PEKANBARU (HR)-Hari pertama pelaksanaan Ujian Nasional tingkat SMP sederajat, Senin (9/5), umumnya berjalan dengan lancar. Namun di Bengkalis, ditemukan ada empat siswa yang tidak mengikuti ujian. PEKANBARU (HR)-Seleksi pejabat tinggi madya atau calon Sekretaris Daerah Provinsi Riau, terus berlanjut Senin (9/5). Sebanyak 19 peserta meng- ikuti ujian manajerial yang langsung ditangani Pusat Penilaian Kompetensi Badan Kepegawaian Nasional (BKN). PANGKOSTRAD LEPAS 450 PERSONEL TNI AD PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN Satgas Pamtas RI-Papua Nugini Yonif Para Raider 330 Kostrad melakukan upacara pelepasan di Kolinamil TNI AL, Jakarta, Senin (9/5). Di tempat tugas, mereka akan disebar di 16 pos yang berada di sepanjang Kabupaten Merauke dan Kabupaten Boven Digoel. Insert Insert Insert Insert Insert: Mayor Kamil Bahren Pasha bersama anak, istri, kedua orangtua dan mertua sebelum berangkat memimpin Pasukan Satgas Pamtas RI-Papua Nugini. DINILAI HINA NAMA BAIK HMI Saut Ramai-ramai Dilaporkan ke Polisi Hujan Deras, Pekanbaru Tergenang Lagi PEKANBARU (HR)-Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi, Thony Saut Situmo- rang, akhirnya dilaporkan ke Kepolisian, Senin (9/5). Hal itu terkait pernyataannya di salah satu televisi nasional be- berapa waktu lalu, yang dini- lai telah melakukan penghi- naan dan pencemaran nama baik terhadap keluarga besar PEKANBARU (HR)-Hujan deras disertai petir kembali mengguyur Kota Pekanbaru, Senin (9/5) sore. Meski tidak begitu lama, namun air kem- bali tergenang di banyak titik di Kota Bertuah. Kejadian serupa, sebelum- nya juga pernah melanda Pe- kanbaru beberapa waktu lalu. Hujan deras dalam waktu sing- kat, mampu membuat Kota Bertuah menjadi berkuah. HARI PERTAMA UN SMP BERJALAN LANCAR Di Bengkalis, 4 Siswa tak Ikut Ujian 19 CALON SEKDAPROV IKUTI UJI MANAJERIAL Bakalan Ada Peserta yang Gugur BADKO BADKO BADKO BADKO BADKO HMI Riau-Kepri dan KAHMI Riau beserta kuasa hukum, melaporkan Wakil Ketua KPK Saut Situmorang ke Polda Riau. KAWASAN KAWASAN KAWASAN KAWASAN KAWASAN Jalan Sudirman ujung tergenang ketika hujan deras mengguyur Pekanbaru, Senin (9/5) sore. Hal.7 Hujan .... Hal.7 Bakalan .... Hal.7 Di Bengkalis.... Hal.7 Saut .... Hal.7 Menantu .... Hal.7 PKI .... HALUAN RIAU/DODI HALUAN RIAU/DODI HALUAN RIAU/DODI HALUAN RIAU/DODI HALUAN RIAU/DODI HALUAN RIAU/INT HALUAN RIAU/INT HALUAN RIAU/INT HALUAN RIAU/INT HALUAN RIAU/INT HALUAN RIAU/IST HALUAN RIAU/IST HALUAN RIAU/IST HALUAN RIAU/IST HALUAN RIAU/IST

Upload: haluan-riau

Post on 29-Jul-2016

330 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Haluanriau 2016 05 10

HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)nnnnn EDISI : No 07/05 Tahun Ke-16

Harian Umum

MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT

SELASA

10 Mei 20163 Syakban 1437 H

Koran Lokal Terbaik

nnnnn REDAKTUR: SISWANDI nnnnn LAYOUT: MUHARMILANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579 .riaumandiri.co Haluan Riau haluan_riau

PEKANBARU DAN SEKITARNYA

Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.

SUBUH04:41

ZUHUR12:06

ASHAR15:28

MAGRIB18:10

ISYA19:22

di Indonesia

PENGUSAHA BUAT SIMBOL HARUS DIPROSES

PKI tak Boleh Hidup di RIHal itu ditegaskan Menteri

Pertahanan Ryamizard Ryacu-

du, di sela-sela upacara pelepa-

san prajurit TNI ke perbatasan

RI-Papua Nugini di PelabuhanKolinlamil, Tanjung Priok,

Jakarta Utara, Senin (9/5).

Pernyataan keras itu dilon-

tarkannya menanggapi kondisi

yang terjadi belakangan ini. Hal

itu menyusul beredarnya broad-

cast soal kegiatan berbau Partai

Komunis Indonesia (PKI). Isi

pesan yang tersebar itu mem-

beri peringatan kebangkitan PKIdan rapat-rapat yang digelar.

Tidak hanya itu, pada Senin

kemarin juga disebut-sebut

sebagai hari lahirnya PKI.

"Saya ingatkan yang PKI-

PKI ini ya, saya ini MenteriPertahanan, saya tidak ingin

terjadi keributan di negara ini,"

tegasnya.

Pernyataan tak kalah tegasjuga dilontarkan Pangkostrad

Letjen Edy Rahmayadi.

"PKI tak boleh hidup di RI,"

tegasnya, ketika dikonfirmasi

di lokasi yang sama.

Ditegaskan Menhan Ryami-zard, pihaknya mengingatkan

orang-orang yang menganut pa-

ham PKI tak usah coba-coba me-

ngusik kedamaian di Tanah Air.Dijelaskan, ancaman nega-

ra saat ini banyak sekali, ter-

masuk paham

JAKARTJAKARTJAKARTJAKARTJAKARTAAAAA (HR) (HR) (HR) (HR) (HR)-Partai Komunis Indonesiatak boleh hidup di Republik tercinta ini.Sebab, Indonesia adalah negara Pancasila.Jika tak suka, silakan angkat kaki dari TanahAir. Tidak hanya itu, pihak-pihak yangsengaja membuat simbol partai terlarang itu,juga harus diproses secara hukum.

JAKARTA (HR)-Sebanyak 450 personel TNI

AD dari Satgas Yonif Para Raider 330 Inf 1

Kostrad, di bawah pimpinan dan KomandanSatgas Mayor (Inf) Kamil Bahren Pasha, me-

nantu H Basrizal Koto, dilepas untuk misi

pengamanan perbatasan RI-Papua Nugini di

Kabupaten Merauke. Pasukan akan bertugas

menjaga kawasan perbatasan selama sembi-lan bulan ke depan. Mereka direncanakan

kembali ke Jakarta pada Februari 2017.

Menantu Basko PimpinSatgas Pengamanan

Perbatasan RI-PNG

PEKANBARU (HR)-Hari pertamapelaksanaan Ujian Nasional tingkat

SMP sederajat, Senin (9/5), umumnya

berjalan dengan lancar. Namun di

Bengkalis, ditemukan ada empat siswa

yang tidak mengikuti ujian.

PEKANBARU (HR)-Seleksi pejabat

tinggi madya atau calon Sekretaris

Daerah Provinsi Riau, terus berlanjutSenin (9/5). Sebanyak 19 peserta meng-

ikuti ujian manajerial yang langsung

ditangani Pusat Penilaian Kompetensi

Badan Kepegawaian Nasional (BKN).

PANGKOSTRAD LEPAS 450

PERSONEL TNI AD

PASUKANPASUKANPASUKANPASUKANPASUKAN Satgas Pamtas RI-Papua Nugini Yonif Para Raider 330 Kostrad melakukanupacara pelepasan di Kolinamil TNI AL, Jakarta, Senin (9/5). Di tempat tugas, mereka

akan disebar di 16 pos yang berada di sepanjang Kabupaten Merauke dan KabupatenBoven Digoel. Insert Insert Insert Insert Insert: Mayor Kamil Bahren Pasha bersama anak, istri, kedua orangtua

dan mertua sebelum berangkat memimpin Pasukan Satgas Pamtas RI-Papua Nugini.

DINILAI HINA NAMA BAIK HMI

Saut Ramai-ramai Dilaporkan ke Polisi

Hujan Deras, Pekanbaru Tergenang Lagi

PEKANBARU (HR)-Wakil

Ketua Komisi Pemberantasan

Korupsi, Thony Saut Situmo-

rang, akhirnya dilaporkan ke

Kepolisian, Senin (9/5). Hal ituterkait pernyataannya di salah

satu televisi nasional be-

berapa waktu lalu, yang dini-

lai telah melakukan penghi-

naan dan pencemaran namabaik terhadap keluarga besar

PEKANBARU (HR)-Hujan

deras disertai petir kembali

mengguyur Kota Pekanbaru,

Senin (9/5) sore. Meski tidakbegitu lama, namun air kem-

bali tergenang di banyak titik

di Kota Bertuah.

Kejadian serupa, sebelum-

nya juga pernah melanda Pe-kanbaru beberapa waktu lalu.

Hujan deras dalam waktu sing-

kat, mampu membuat Kota

Bertuah menjadi berkuah.

HARI PERTAMA UN SMP

BERJALAN LANCAR

Di Bengkalis, 4Siswa tak Ikut Ujian

19 CALON SEKDAPROV

IKUTI UJI MANAJERIAL

Bakalan AdaPeserta yang Gugur

BADKO BADKO BADKO BADKO BADKO HMI Riau-Kepri dan KAHMI Riau beserta kuasa hukum,melaporkan Wakil Ketua KPK Saut Situmorang ke Polda Riau.

KAWASAN KAWASAN KAWASAN KAWASAN KAWASAN Jalan Sudirman ujung tergenang ketika hujan derasmengguyur Pekanbaru, Senin (9/5) sore. nnnnn Hal.7Hujan ....nnnnn Hal.7Bakalan ....

nnnnn Hal.7Di Bengkalis....

nnnnn Hal.7Saut ....

nnnnn Hal.7Menantu ....

nnnnn Hal.7PKI ....

HALUAN RIAU/DODIHALUAN RIAU/DODIHALUAN RIAU/DODIHALUAN RIAU/DODIHALUAN RIAU/DODI

HALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INT

HALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/IST

Page 2: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI

2SELASA10 Mei 2016Nasional-Internasional

PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Cabang Perawang melalui Kantor PelayananKekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Dumai akan melaksanakan Lelang Eksekusi berdasarkanpasal 6 Undang-Undang Hak Tanggungan Nomor 4 Tahun 1996, terhadap objek jaminan atas namadebitur sebagai berikut:

1. RAHMAN SYAMSebidang tanah seluas 140 m2, berikut segala yang ada diatasnya, sesuai dengan SHM No.1329tercatat atas nama Rahman Syam, terletak di Jalan Dewi Sartika Kel.Duri Barat Kec.Mandau Kab.Bengkalis Duri Propinsi Riau, harga limit Rp 650.000.000,- dengan uang jaminan lelangRp 130.000.000,-

2. CV PULAU MUDA INDAHSebidang tanah seluas 150 m2, berikut segala yang ada diatasnya, sesuai dengan SHGB No. 11(dahulu SHGB no 751) tercatat atas nama Wilis Suko Wiranto, terletak di Komplek BTN Alam RayaNo. A.49, Kelurahan Tualang, Kec Perawang (dahulu Kec Siak), Kabupaten Siak Propinsi Riau,harga limit Rp 100.000.000,- dengan uang jaminan lelang Rp 20.000.000,-

3. PT. MAHARAJA PERSADA NUSANTARASebidang tanah seluas 500 m2, berikut segala yang ada diatasnya, sesuai dengan SHM No. 678tercatat atas nama Hariono , terletak di Jalan Sutomo, Kel Kampung Dalam, Kec Siak, Kab SiakPropinsi Riau, harga limit Rp 750.000.000,- dengan uang jaminan lelang Rp 150.000.000,-

4. NURSAL PUTRA ARSIHSebidang tanah seluas 268 m2, berikut segala yang ada diatasnya, sesuai dengan SHM No. 9tercatat atas nama Nursal Putra Arsih, terletak di Desa Tualang Perawang, Kecamatan Siak,Kabupaten Siak, Propinsi Riau, harga limit Rp 1 10.000.000,- dengan uang jaminan lelangRp 22.000.000,-

5. CV. DETRA NUSA PERSADASebidang tanah seluas 840 m2, berikut segala yang ada diatasnya, sesuai dengan SHM No. 1012tercatat atas nama Dody Eka Putra, terletak di Jl. Kandis No.70, Kelurahan Perawang, Kec Tulang,Kabupaten Siak, Propinsi Riau, harga limit Rp 574.000.000,- dengan uang jaminan lelangRp 115.000.000,-

Pelaksanaan Lelang akan diselenggarakan pada:

Hari / Tgl : Selasa, 24 Mei 2016Pukul : 10.00 WIB s.d selesaiTemp at : Kantor PT . BRI (Persero) Tbk Cabang Perawang

Jalan Raya Perawang KM 6 Perawang, Kab Siak

Syarat-syarat lelang :1. Peserta lelang diwajibkan menyetorkan uang jaminan lelang sesuai daftar diatas ke Rekening

KPKNL Dumai Nomor : 0123746471 p ada PT. BNI (Persero) Cabang Dumai an. RPL 120KPKNL Dumai untuk lelang paling lambat 1( satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang,dengan ketentuan biaya yang timbul akibat transaksi perbankan (biaya kliring atau RTGS)dibebankan kepada calon peserta lelang.

2. Calon peserta lelang yang telah menyetorkan uang jaminan agar mendaftarkan diri ke BendaharaPenerima/Pejabat Lelang KPKNL Dumai pada saat lelang dengan membawa asli bukti setoran danfotocopy identitas (KTP/SIM) dan NPWP.

3. Bagi peserta lelang yang tidak ditunjuk sebagai pemenang lelang, uang jaminan akan dikembalikantanpa potongan dan dapat diambil pada hari dan jam kerja bertempat di KPKNL Dumai denganmembawa asli bukti setor uang jaminan lelang dan identitas diri (KTP/SIM).

4. Cara penawaran dilakukan secara lisan dengan harga semakin meningkat5. Pembayaran hasil lelang dilakukan secara tunai paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan

lelang, tidak memenuhi ketentuan tersebut Pembeli Lelang yang ditunjuk dinyatakan WANPRESTASI.6. Ketentuan-ketentuan pelaksanaan lelang lebh lanjut akan disampaikan pada saat lelang oleh

pejabat-pejabat lelang KPKNL Dumai7. Untuk informasi lebih lanjut hubungi PT. BRI (Persero) Kantor Cabang Perawang, Jalan Raya

KM 6 Perawang, Kabupaten Siak - Riau Telp. (0761) 91415 dan Kantor Pelayanan KekayaanNegara dan Lelang (KPKNL) Dumai, Jalan Sultan Syarif Kasim No. 55 Dumai Telp. 0765-43993

PENGUMUMAN LELANG II EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk

KANTOR CABANGJalan Raya KM 6 Perawang Kab. Siak - Riau

Telepon : ( 0761 ) 91415, Facsimile : (0761) – 91044

Perawang, 10 Mei 2016PT. BANK RAKY AT INDONESIA (Persero) Tbk.

KANTOR CABANG PERA WANG

Cecep AndrianaPemimpin CabangKPKNL DUMAI

Haluan Riau memanggil Anda yang tertarik untuk mengembangkandiri di dunia jurnalistik menjadi : WARTAWAN untuk ditempatkan diDuri, Kab. Kampar, Kuantan Singingi, Meranti, Rokan Hilir.

Kualifikasi:- Lajang, usia maksimal 28 tahun, sehat dan tidak buta warna- Pendidikan Min. S1 semua jurusan- Mandiri, tangguh, menyukai tantangan, kreatif dan berinisiatif

tinggi- Analitis, antusias, sanggup bekerja cepat dan akurat- Lebih disukai jika memiliki pengalaman menulis atau aktivis pers

kampus- Bersedia mengikuti pendidikan wartawan Haluan Riau- Familiar dengan sosial dan digital media

Bila Anda merasa terpanggil untuk memenuhi panggilan ini sertamemenuhi seluruh kualifikasi, kami tunggu surat lamaran Andapaling lambat dua minggu sejak pengumuman ini diterbitkan. Lamarandilengkapi dengan curriculum vitae (disertai foto terbaru), KTP danSIM, transkrip nilai dan ijazah pendidikan terakhir, dan contoh tulisan(bila ada).

Lamaran dikirim ke:Bagian HRD Haluan Riau,

Gedung Riau Pers,Jalan Tuanku T ambusai No 7, Pekanbaru.

Atau melalui email ke:

[email protected]

1.SYARAT PENDAFTARAN- Copy Ijazah dan Nilai Akhir (UN) SMA/SMK/

MA/sederajat yang dilegalisir.- Fotocopy KK/KTP- Pas foto 2x3, 3x4 & 4x6 masing-masing 4 lbr- Fotocopy Rapor bagi siswa yang berprestasi

1-5 (bebas uang pendaftaran)- Tidak buta warna- Tamatan SPK di atas tahun 2000- Surat keterangan anak atau saudara kandung

TNI (diskon uang pembangunan 20%)- Materai Rp6.000,- sebanyak 2 buah- Membayar uang pendaftaran Rp. 150.000,-

dan tes kesehatan Rp. 100.000,-

2.WAKTU PENDAFTARANGelombang I : 01 Desember - 24 April 2016

Gelombang II : 25 April - 26 Juni 2016

Gelombang III : 27 Juni - 21 Agustus 2016

Telp/Fax. (0761) 863603

e-mail : [email protected]

Website : www.dharmahusada.com

Facebook : akbid&akper dharmahusada

Contact Person :

081261303415,

085374459332Biaya AKBID hanya 12 jt-an

Biaya AKPER hanya 7 jt-anPendaftaran dapat dilakukan

langsung, online dan via telpon.FASILITAS Tersedia Asrama di lingkungan

kampus dan WiFi 24 jam.

BIAYA BISA DIANGSUR 3 KALI

PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGANBerdasarkan Pasal 6 Undang-Undang Hak Tanggungan Nomor 4 Tahun 1996, PT. BANK MEGA, Tbk Kantor Cabang Pembantu Bengkalis akanmengadakan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru denganobjek Lelang sebagai berikut :

Bengkalis, 10 Mei 2016

TTD

BANK MEGA, Tbk KCP BengkalisKPKNL Pekanbaru

Pelaksanaan Lelang akan diselenggarakan pada :Hari/Tanggal : Selasa, 24 Mei 2016Pukul : 13.00 Wib - SelesaiTempat Lelang : Kantor PT. Bank Mega, Tbk. Pekanbaru Jln. Jend. Sudirman Pekanbaru

Syarat-syarat Lelang :1. Peserta Lelang diwajibkan menyetor uang jaminan untuk setiap objek lelang tersebut di atas, yang disetorkan melalui rekening Bendahara

Penerimaan KPKNL Pekanbaru pada PT. BRI (Persero), Tbk, Cabang Pekanbaru No. Rek. 1079-01-000182-30-7 yang harus efektif selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang

2. Peserta Lelang yang telah menyetorkan uang jaminan diwajibkan untuk melapor ke Bendahara Penerimaan/ Pejabat lelang KPKNL Pekanbarupaling lambat pada saat sebelum pelaksanaan lelang dengan membawa fotokopi identitas diri (KTP/SIM) yang masih berlaku serta bukti aslislip setoran uang jaminan.

3. Peserta Lelang wajib melakukan penawaran paling sedikit sama dengan harga limit, jika tidak maka akan dikenakan sanksi tidak diperbolehkanmengikuti lelang selama 6 (enam) bulan berikutnya.

4. Lelang dapat dibatalkan oleh pejabat lelang apabila Debitur menyelesaikan dan atau melunasi kewajiban hutangnya, serta sebab lain yang sahyang diatur dalam Peraturan Lelang

5. Pemenang Lelang harus menyelesaikan pelunasan pembayaran harga lelang berikut bea lelang paling lambat 5 ( lima ) hari kerja setelahspelaksanaan lelang

6. Peserta lelang yang tidak memenangkan lelang dapat mengambil uang jaminan tanpa potongan apapun dengan menunjukkan bukti setoran dankartu identitas diri (KTP/SIM) yang masih berlaku.

7. Syarat-Syarat Lelang Lainnya Ditentukan Pada Saat Lelang.8. Untuk Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi PT. BANK MEGA, Tbk, atau KPKNL Pekanbaru Jl. Jend. Sudirman No. 24

Contact Person : ANDI : 0812 7775 4373HERMANTO : 0852 7828 3434

No.

1.

DEBITUR

AMIR SYAHRUDIN(SHT I No. 823/2013)Tgl. 06 Maret 2013

(SHT II No. 1295/2014Tgl. 08 April 2014

OBJEK LELANG

Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya seluas 120 M², yang terletakdi Perum. Duta Mas, Jl. Flamboyan 3 Blok F-3/12, Kelurahan/DesaTanah Merah (d/h Desa Baru), Kecamatan Siak Hulu, Kab. Kampar,Provinsi Riau sesuai dengan SHGB No. 3526/Desa Baru an . AMIRSYAHRUDIN

UANG JAMINAN(Rp)

HARGA LIMIT(Rp)

Rp. 164.000.000,- Rp. 49.200.000,-

PERSONEL AL INGGRIS DICURIGAI

GABUNG KE ISIS

Bisa Bocorkan

Dokumen RahasiaINGGRIS(HR)– Seorang anggota Angkatan Laut

Kerajaan Inggris diketahui pergi ke Suriah dan

bergabung bersama kelompok militan Daulah Islami-yah Irak dan al-Syam. Hal ini kemudian memunculkan

kekhawatiran dari para ahli mengenai kemungkinan

ancaman terhadap kawasan perairan internasional.

Dilansir dari laman Metro, Senin (9/5), Ali

Alosaimi lahir di Kuwait namun besar di SouthShields di mana ia menjalani tiga tahun pelatihan

di sekolah marinir. Data mengenai Alosaimi terkuak

melalui sebuah dokumen milik ISIS yang bocor

melalui internet.

Diberitakan oleh Metro, Alosaimi bergabungdengan mengisi formulir yang dibuat ISIS untuk

mengumpulkan para pejuang asing. Dalam formulir

tertulis bahwa Alosaimi telah terlatih sebagai

seorang anggota AL di Inggris. "Hal ini menimbulkan

kekhawatiran ISIS akan menyerang jalur pengiri-man laut. Seseorang dengan pengetahuan yang

dimilikinya membuka kesempatan baru bagi teroris

dimana mereka bisa bertindak," kata mantan

Laksamana Lord West.

Ia berpendapat, hal yang paling berbahayaadalah jika ISIS berhasil mendapatkan Cairan Gas

Natural yang mudah terbakar dan meledak. Inggris

dan Amerika Serikat, kata West, sama-sama

khawatir mengenai hal ini.

Saat ini AL Inggris memiliki 1.500 kapal dan30.000 anggota. Alosaimi

mengklaim ia tertarik

bergabung dengan ISIS

karena terinspirasi oleh

video pembunuhan di Su-riah yang dilakukan oleh

militer pemerintahan Ba-

shar al-Assad. Menurut

informasi, pria berusia 28tahun itu tidak menye-

lesaikan pendidikannya

ataupun mengikuti ujian

akhir untuk mendapatkan

sertifikat kelulusan.Namun menurut ke-

luarganya, Alosaimi telah

lama hilang. Hingga saat

ini keluarganya mengaku

belum pernah sekali punmendengar kabar darinya

sejak tahun 2013. Mereka

bahkan tidak tahu

apakah Alosaimi masih

hidup atau tidak.(vnc/esi)

PROPROPROPROPROTES TTES TTES TTES TTES TAMBANG PAMBANG PAMBANG PAMBANG PAMBANG PASIR ASIR ASIR ASIR ASIR - Sejumlah nelayan dariPesisir Utara Banten berunjuk rasa menolak tambang pasirlaut di depan Kantor Kantor Gubernur Banten, Senin (9/5), di Serang.

HALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INT

10 Ribu Dolar AS Disita dari Brankas SanusiJAKARTJAKARTJAKARTJAKARTJAKARTAAAAA (HR)- (HR)- (HR)- (HR)- (HR)-Komisi Pemberantasan Korupsi menemukanuang pecahan dolar Amerika Serikat (AS) di dalam brankas dirumah M Sanusi. Jumlahnya mencapai 10 ribu dolar AS. Sepertidiketahui, anggota DPRD DKI Jakarta itu telah ditetapkan sebagaitersangka dalam kasus dugaan suap reklamasi pantai Jakarta.

"Dari brankas itu dite-mukan uang sebesar 10ribu dolar AS pecahan 100dolar," ucap Plh KabiroHumas KPK Yuyuk An-driati, Senin (9/5).

Dikatakan, uang itudisimpan dalam brankasyang turut disita KPK usaimelakukan penggeleda-han di rumah M Sanusi

pada 4 Mei lalu. Terkaittemuan uang itu, penyidikKPK akan mengonfirmasiperuntukan duit tersebutkepada M Sanusi.

"Penyidik akan mengon-firmasi uang tersebut kepa-da tersangka," ujar Yuyuk.

Dalam kasus ini, KPKtelah menetapkan 3 orangtersangka yaitu M Sanusi

selaku Ketua Komisi DDPRD DKI, Presiden Di-rektur PT Agung Podo-moro Land (PT APLN)Ariesman Widjaja, dananak buahnya, TrinandaPrihantoro. M Sanusi di-duga menerima duit seca-ra bertahap dari Aries-man yang jumlahnya men-capai Rp 2 miliar.

Suap tersebut didugaterkait pembahasan Ran-cangan Peraturan Daerah(Raperda) tentang RencanaZonasi Wilayah Pesisir danPulau-pulau Kecil ProvinsiDKI Jakarta 2015-2035 danRaperda tentang RencanaKawasan Tata RuangKawasan Strategis PantaiJakarta Utara. (dtc)

Page 3: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN LAYOUT: WINqqqqq RED RED RED RED REDAKAKAKAKAKTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELYYYYYAAAAATITIT IT IT I

3SELASA10 Mei 2016 Iklan

Page 4: Haluanriau 2016 05 10

ngembangkan kemampuan

dan kehidupan sosialnya,sesuai dengan kebudayaan

dan kepribadian bangsa,

untuk menjadi warga negara

yang baik dan berguna. Anak

berhak atas pemeliharaandan perlindungan, baik se-

masa kandungan maupun

sesudah dilahirkan. Anak

berhak atas perlindungan

terhadap lingkungan hidupyang dapat membahayakan

atau menghambat pertum-

buhan dan perkembangan

dengan wajar (Huraerah,

2006: 21)

Sedangkan dalam pasal 4

ayat 1 disebutkan, anak yang

tidak mempunyai orangtuaberhak memperoleh asuhan

oleh negara atau orang atau

badan. Kemudian pasal 5

ayat 1 menyebutkan, anak

yang tidak mampu berhakmemperoleh bantuan agar

dalam lingkungan keluar-

Penguatan Peran Keluargadalam Pendidikan Anak

qqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI

4SELASA

10 Mei 2016GagasanISSN

DITERBITKAN SEJAK :DITERBITKAN SEJAK :DITERBITKAN SEJAK :DITERBITKAN SEJAK :DITERBITKAN SEJAK :

1 AGUSTUS 2000 (RIAU MANDIRI)

PEMIMPIN UMUM

H Basrizal Koto

WAKIL PEMIMPIN UMUM

Zico Mardian Utama

WAKIL PEMIMPIN UMUM

Sofialdi

PEMIMPIN PERUSAHAAN

PEMIMPIN REDAKSI /

PENANGGUNGJAWAB

Mohammad Moralis

Wakil Pemimpin Redaksi

Doni Rahim

Wakil Pemimpin Perusahaan

Irman Sasrianto

Redaktur Pelaksana

Elpi Alkhairi

Asisten Redaktur Pelaksana

Siswandi Syofyan

Manajer Edisi Minggu

Edhar Darlis

Koordinator Liputan

Dara Fitria

Manajer Pracetak/Grafis

Zul Pramana S

HALUANMEDIA GROUP

Manager Sirkulasi: Efridel, Koor-dinator Sirkulasi Kota: Safari StafSirkulasi: Arman. Manager Iklan:Jefry Zein. Manager HRD/UmumAgus Salim Siregar. Kabag HRD : AndriSurya Ningsih. Adm Sirkulasi:Yelidawati. Account Executive:Alimudin, Nursadik. Kabag Keuang-an: Netu Okta Fera. Accounting: SriEsti Arora. Penagihan: Hendrik PancaAbdi, Agus Salim Harahap. Iklan &Sirkulasi: Hp 081276770033, 081365574027. Kantor Haluan MediaGroup Jakarta: Jl. Kebon KacangXXIX. No 2A Jakarta. Telp. (021)3161472-3161056. Faks. (021)3153878 dan 3915790.

Penerbit: PT IKMR - Terdaftar sebagaianggota Serikat Penerbit Surat Kabar(SPS) dengan No. 308/2002/06/A/2002.Direktur Percetakan: H. DheniKurnia. Manajer Percetakan: IrmanSasrianto. Staf Percetakan: Ramalius(Koordinator), Heru, Rudi, Hamzah,Zulfadly, Syahratul, Rahmad, Wido,Hendra Saputro. Dicetak oleh PTIKMR Pekanbaru Riau. Isi di luartanggung jawab percetakan.

Direktur Haluan Media Grup: H.Desfandri Majid. Dewan Redaksi: H. DheniKurnia (Ketua), H. Basrizal Koto, H. Djufri HasanBasri, H. Hendri Mulya, Mohammad Moralis,Doni Rahim. Ombudsman: H Hendri Mulya,SH Alhendri Tanjung, SH MH. Redaktur: Eri-na Djohar, Erma Sri Melyati, Imelda Vinolia,Nursyamsi, Arlen Ara Guci, Perdana Putra,Hendra Saputra. Sekretaris Redaksi: WidyaAyuni Staf Redaksi: Jhoni Hasben, Nurmadi,Rudi Yanto, Anom Sumantri, Renny Rahayu,Dodi Ferdian, Suherman. Redaktur Foto:Azwar. Fotografer: Andika. Manager TI &Web: Budhy Prasetyo. Staf IT/Website/Litbang: Ivan Ihromi, M. Ivan Aditama. Lay-out: Muharmi (Koordinator), Wiwin Hariadi,Jumailis, Taufik Hidayat, Zel Afriadi, Doni Jas.Desain Iklan: Alwin Hasan, Tengku Afrizal.

Perwakilan Daerah: Inhil: Ramli Agus(Plt Kepala), Ramadana. Kuansing: Efridel(Plt Kepala) Robi Susanto. Inhu: Eka BuanaPutra (Kepala), Efril Reza. Kampar: JefryZein (Plt Kepala), Ari Amrizal, KhairuddinDomo, Herman Jhoni. Rokan Hulu:Agustian (Kepala), Yusrizal. Rokan Hilir:Azmi (Pjs Kepala). Bengkalis: Usman Malik(Kepala). Siak: Abdus Salam (Plt Kepala),Sugianto. Pelalawan: Zulkarnaidi Zola (PltKepala), Supendi. Meranti: Johanes Sinaga(Kepala). Dumai: Nazwarman (Plt Kepala),Zulkarnain. Jaringan HMG Jakarta: H.Desfandri Majid, Sumatera Barat: YonErizon. Kepulauan Riau: Aldi Samjaya.

Jaringan HMG di Luar Negeri: Hari-murti Dika Utama (Los Angeles, USA),Nina Fitri Kurnia (Melbourne, Australia),Dirman Haji Mustafa, Eko Hero (KualaLumpur, Malaysia). Alamat Redaksi:Gedung Riau Pers Jalan Tuanku TambusaiNo. 7 Pekanbaru 28282.

REDAKSI menerima tulisan dalambentuk artikel, laporan perjalanan,opini, diketik dua spasi maksimal 5

halaman kwarto. Redaksi jugamenerima foto-foto menarik. Tulisan

harus orisinil dan belum pernah dikirimke media lain. Redaksi berhak mengedit

tanpa mengubah subtansi.

Bundling halaman satuRp.80.000,-/mmk

Bundling halaman dalam BWRp.40.000,-/mmk

Bundling halaman dalam FCRp.60.000,-/mmk

WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKANMEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DANSELALU DIBEKALI KARTU PERS

TARIF IKLAN

Full Colour Rp.40.000,-/mmk

Black White Rp.25.000,-/mmk

Halaman Satu Rp.60.000,-/mmkAdvertorial Rp.50.000,-/mmk

Pengumuman Rp.20.000,-/mmkIklan Kreatif Rp.60.000,-/mmk

T A J U K

qqqqq LA LA LA LA LAYYYYYOUTOUTOUTOUTOUT: T: T: T: T: TAAAAAUFIKUFIKUFIKUFIKUFIK

Perekonomian Terpuruk, Buruh Tereliminir

Pelajaran dari Rencana Deregulasi 3.000 PerdaPelajaran dari Rencana Deregulasi 3.000 PerdaPelajaran dari Rencana Deregulasi 3.000 PerdaPelajaran dari Rencana Deregulasi 3.000 PerdaPelajaran dari Rencana Deregulasi 3.000 Perda

Muhardi Yance

MENURUT The Minimum

Age Convention Nomor 138 ta-hun 1973, pengertian anak,

adalah seseorang yang ber-

usia 15 tahun ke bawah.

Sebaliknya dalam Conven-

tion on The Right Of the Childtahun 1989 yang telah di-

ratifikasi Pemerintah Indo-

nesia melalui Keppres Nomor

39 Tahun 1990 disebutkan,

anak adalah mereka yangberusia 18 tahun ke bawah.

Sementara itu, UNICEF

mendefenisikan anak se-

bagai penduduk yang berusia

antara 0 sampai dengan 18tahun.

Undang-undang RI No-

mor 4 Tahun 1979 tentang

Kesejahteraan Anak menye-

butkan, anak adalah merekayang belum berusia 21 tahun

dan belum menikah. Sedang-

kan Undang-undang Perka-

winan menetapkan batas

usia 16 tahun (Huraerah,2006: 19).

Maka, secara keseluru-

han dapat di lihat bahwa

rentang usia anak terletak

pada skala 0 sampai dengan21 tahun. Penjelasan me-

ngenai batas usia 21 tahun

ditetapkan berdasarkan per-

timbangan kepentingan usa-

ha kesejahteraan sosial, ke-matangan pribadi dan kema-

tangan mental seseorang

yang umumnya dicapai se-

telah seseorang melampaui

usia 21 tahun.Menurut Undang–undang

No 23 Tahun 2002 tentang

Perlindungan Anak, hak anak

adalah bagian dari hak asasi

manusia yang wajib dijamin,dilindungi dan dipenuhi oleh

orangtua, masyarakat, pe-

merintah dan negara.

Undang Undang Tentang

Kesejahteraan Anak Dalampasal 2 Undang-undang No-

mor 4 Tahun 1979 tentang

kesejahteraan Anak, dise-

butkan Anak berhak atas

kesejahteraan, perawatan,asuhan dan bimbingan ber-

dasarkan kasih sayang, baik

dalam keluarganya maupun

dalam asuhan khusus untuk

tumbuh dan berkembangdengan wajar. Anak berhak

atas pelayanan untuk me-

ganya dapat tumbuh dan

berkembang secara wajar. Di

samping menguraikan hak-

hak anak melalui Undang-

undang Nomor 4 tahun 1979di atas, Pemerintah Indone-

sia juga telah meratifikasi

Konvensi Hak Anak PBB

melalui Keppres Nomor 39

Tahun 1990. Menurut KHAyang diadopsi dari Majelis

Umum PBB tahun 1989, se-

tiap anak tanpa memandang

ras, jenis kelamin, asal-usulketurunan, agama maupun

bahasa, mempunyai hak-hak

yang mencakup empat bi-

dang: Hak atas kelangsungan

hidup, menyangkut hak atastingkat hidup yang layak dan

pelayanan kesehatan.

Hak untuk berkembang,

mencakup hak atas pendi-

dikan, informasi, waktu lu-ang, kegiatan seni dan bu-

daya, kebebasan berpikir,

berkeyakinan dan beragama,

serta hak anak cacat (berke-

butuhan khusus) atas pe-

layanan, perlakuan dan per-

lindungan khusus. Hak per-

lindungan, mencakup per-lindungan atas segala bentuk

eksploitasi, perlakuan kejam

dan sewenang-wenang dalam

proses peradilan pidana. Hak

partisipasi, meliputi kebe-basan utnuk menyatakan

pendapat, berkumpul dan

OLEH: ERMA SRI MELYATI, SPD, MH

PRESIDEN Joko Widodo menginstruksikan

kepada Kementerian Dalam Negeri untuk

menghapus (deregulasi) sebanyak 3.000

peraturan daerah (Perda) yang dinilai

menghambat masuknya investasi dan arus

perekonomian masyarakat. Penghapusan

Perda 'bermasalah' ini ditarget tuntas pada

Juli 2016 mendatang. Penegasan ini

disampaikan Presiden saat penutupan In-

donesia Investment Week 2016, di JI Expo

Kemayoran, Jakarta, Sabtu (7/5) lalu.

Instruksi Presiden ini patut kita beri

apresiasi dan didukung, terkhusus oleh

pemerintah daerah. Hal ini sekaligus menjadi

pembelajaran ke depannya bagi daerah

agar benar-benar memperhitungkan

dengan matang dan seksama mengeluarkan

peraturan daerah. Instruksi ini juga

mengisyaratkan kepada daerah agar

mengeluarkan Perda yang benar-benar

berkualitas. Berkualitas dari segi cakupan,

dasar hukum, kebutuhan yang terpenting

bisa memberi kemaslahatan sebesar-

besarnya bagi semua pihak. Bukan hanya

menitikberatkan pada elemen tertentu atau

sektor tertentu, tapi justru berefek negatif

bagi kepentingan secara umum.

Jika melihat ke belakang, tidak di-

pungkiri, sejak keran otonomi daerah

dibuka banyak daerah berlomba-lomba

mengeluarkan Perda dengan tujuan demi

kepentingan daerah masing-masing dan

didasari motivasi bermacam-macam.

Belakangan baru disadari Perda yang

dikeluarkan berdampak negatif bagi

sejumlah sektor, terutama sektor investasi

dan pergerakan perekonomian masya-

rakat. Tak ayal, banyak masyarakat dan

pelaku usaha merasa kian tercekik dengan

keberadaan Perda tersebut. Tidak dipungkiri

pula motivasi dikeluarkannya Perda di

antaranya untuk meningkatkan pen-

dapatan asli daerah (PAD) tapi sudut

pandang ini ternyata kebablasan tanpa

mempertimbangan secara mendalam

dampak yang dihasilkan. Namun, kita juga

menyayangkan sikap dari pemerintah

pusat. Selaku supervisi serta pihak yang

menyaring dan berwenang membatalkan

Perda-perda tersebut tidak menjalankan

tugasnya dengan baik. Penilaian ini bukan

tanpa alasan, jika menilik banyaknya perda

yang bermasalah di atas.

Dalam konteks di Riau, juga ada

beberapa Perda yang menjadi sorotan dan

dipermasalahkan banyak pihak. Terakhir,

Perda Parkir yang dikeluarkan oleh Pemko

Pekanbaru. Perda yang dilatarbelakangi

tujuan untuk meningkatkan PAD, namun

besaran tarif parkir yang ditetapkan dinilai

ABDUS SALAM

Wartawan Haluan Riau

B E R A N D A

'gila' oleh sebagian besar kalangan. Hal hasil

banyak pihak keberatan dengan Perda ini.

Banyaknya Perda yang bermasalah

dan akan dideregulasi juga

menggambarkan kualitas SDM

penyelenggara negara ini. Dalam konteks

ini, jika oknum SDM eksekutif dan legislatif

yang mengeluarkan Perda bermasalah itu

berpikir dan memandang dari sudut

pandang yang komprehensif dan

pertimbangan yang lebih matang, tentu

tidak akan sebanyak ini Perda yang sudah

dikeluarkan yang ujung-unjungya akan

dihapuskan. Bayangkan juga berapa

besar kerugian negara akibat Perda-perda

tersebut akan dihapus. Padahal satu

Perda itu membutuhkan anggaran pem-

bahasan yang besar baik di tingkat

eksekutifnya apalagi di tingkat legislatif

(dalam hal ini panitia khusus DPRD).***

berserikat, serta hak untuk

ikut serta dalam pengambilankeputusan yang menyangkut

dirinya.

Selain hak anak yang ha-

rus dipenuhi oleh orangtua,

keluarga dan negara, anakjuga memiliki kebutuhan-

kebutuhan dasar yang me-

nuntut untuk dipenuhi se-

hingga anak dapat tumbuh

dan berkembang secara sehatdan wajar. Menurut Katz,

kebutuhan dasar yang pen-

ting bagi anak adalah adanya

hubungan orangtua dan anak

yang sehat dimana kebutuhananak, seperti : perhatian dan

kasih sayang yang kontinue,

perlindungan, dorongan, dan

pemeliharaan harus dipenuhi

oleh orangtua (Huraerah,2006: 27)

Sedangkan, Huttman me-

rinci kebutuhan anak adalah,

Kasih sayang orangtua, Sta-

bilitas emosional, Pengertiandan perhatian, Pertumbuhan

kepribadian, Dorongan krea-

tif, Pembinaan kemampuan

intelektual dan keterampilan

dasar, Pemeliharaan kese-hatan, Pemenuhan kebutu-

han makanan, pakaian, tem-

pat tinggal yang sehat dan

memadai, Aktivitas rekrea-

sional yang konstruktif danpositif, Pemeliharaan, pe-

rawatan dan perlindungan

(Huraerah, 2006: 28).

Kegagalan dalam proses

pemenuhan kebutuhan terse-but akan berdampak negatif

pada pertumbuhan fisik dan

perkembangan intelektual,

mental dan sosial anak. Anak

bukan saja akan mengalamikerentanan fisik akibat gizi

dan kualitas kesehatan yang

buruk, melainkan pula me-

ngalami hambatan mental,

lemah daya –nalar dan bah-kan perilaku-perilaku ma-

ladaptif. Seperti, autism,

‘nakal’, sukar diatur, yang

kelak mendorong mereka

menjadi manusia ‘tidak nor-mal’ dan perilaku kriminal

(Huraerah, 2006: 27). (ber-

sambung).

*) Pemerhati Masalah

Pendidikan di Riau &

Jurnalis di Provinsi

Riau

+ Wako sebut pelaksanaan UN SMP hari

pertama Lancar

- Semoga aman damai hingga hari terakhir, pak cik+ Bayi 9 bulan ditemukan terlantar di Pasar

Kodim

- Sampai hati betol orang tua macam ni.

POKOK HALUAN

MembangunSekolah Madani

KETERPURUKAN melanda ke

hampir semua sektor ekonomi,

kondisi ini memaksa banyak per-

usahaan makin mengencangkan

ikat pinggang, bahkan pengu-

rangan tenaga kerja banyak dila-

kukan sehingga menimbulkan

gejolak dikalangan buruh.

Ini menjadi gambaran

bahwa lapangan pekerjaan

semakin menyempit, ber-

banding terbalik dengan per-

tumbuhan penduduk. Lantas

bagaimana dampak sosial

yang akan muncul jika angka

pengangguran semakin me-

ningkat? Kita sama-sama

mendengarkan kabar ba-

nyaknya buruh sub kontraktor

perusahaan migas yang ke-

hilangan pekerjaan secara

masal, mereka dieliminasi oleh

perusahaan tempat mereka

mencari nafkah. Upaya mem-

berontak tidak lagi bisa dila-

kukan, karena perusahaan

tempat bekerja memiliki argu-

men jelas, yakni volume pe-

rkerjaan yang diberikan oleh

perusahaan migas berkurang.

Dengan demikian secara

otomatis kebutuhan tenaga

kerja juga berkurang. Seperti

halnya nasib buruh perusahaan

yang bergerak dibidang pe-

nyedia makanan di BOB-BSP-

Pertamina Hulu Zamzud, meski

53 karyawan telah mengadukan

masalah tersebut ke Dinas

terkait, namun separoh dari

jumlah karyawan kini telah

kehilangan pekerjaan. Hal yang

sama juga dilakukan oleh sup-

kontraktor lainnya, baik itu

penyedia jasa pekerjaan ber-

sing-bersih hingga ke temag

kerja yang bersentuhan lang-

sung dengan teknis pengambila

minyak.

Informasi yang dirangkup

penulis, perusahaan minyak

Internasional yakni CPI juga

melakukan hal yang sama, ini

menandakan pundi-pundi Per-

ekonomian mulai goyang. Apa

yang di paparkan di atas beru-

pakan gambaran sektor usaha

minyak dari perut bumi, semen-

tara kondisi sektor usaha minyak

nabati hasil pertanian kelapa

sawit juga mengalami penu-

runan. Banyak pabrik kelapa

sawit saat ini mulai kekurangan

bahan baku, ada yang sebagian

beroprasi 2 kali sehari, dan

sebagian beroperasi hanya

beberap jam dalam sehari.

Fenomena ini juga me-

maksa buruh bongkar muat

dan angkutan kelapa sawit

kehilangan pekerjaan, atau

volume pekerjaan mereka

POKOK PIKIRAN

ABDUL JAMALKepala Dinas Pendidikan

Kota Pekanbaru

UNTUK

sekolah

terpadu

madani, tak

lagi dilakukan

pembangunan

gedung baru,

melainkan satu

sekolah yang

ada di

kecamatan

akan dijadikan

sekolah

madani."

jauh menurun dibanding

kondisi normal. Kekurangan

bahan baku pabrik kelapa

sawit ini jelas dampak dari

merosotnya hasil pertanian,

bisa dipastikan pendapatan

petani menurun karena hasil

panennya anjlok, dampak-

nya perusahaan pengolah

kelapa sawit juga mengalami

penurunan produksi.

Banyak pihak yang ber-

pendapat kondisi ini terjadi

akibat pemanasan global dan

kemarau panjang yang terjadi

merata di seluruh Riau. Ter-

lepas dari faktor penyebabnya,

yang pasti rantai sektor usaha

dibidang perkebunan kelapa

sawit saat ini sedang mendapat

cobaan, baik itu usaha ang-

kutan, buruh perkebunan,

buruh PKS dan usaha jual beli

pupuk juga terkena imbas,

karena petani tidak mampu

membeli pupuk untuk merawat

kebunnya karena hasil kebun

merosot. ***

Page 5: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WINqqqqq REDAKTUR: DARA FITRIA REDAKTUR: DARA FITRIA REDAKTUR: DARA FITRIA REDAKTUR: DARA FITRIA REDAKTUR: DARA FITRIA

SELASA

10 Mei 2016 5HukrimADIK KANDUNG M NAZARUDDIN DAN M NASIR

Usai Assessment, MNHDikembalikan ke Penyidik

PROGRAM DIII & STRATA 1 (S1)ASM (AKADEMI SEKRETARIS & MANAJEMEN)

SK. MENDIKBUD RINo. 017BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/X/2011

Terakreditasi :SK NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002

JURUSAN : 1. Sekretaris Eksekutif (D1, D2, D3)2. Manajemen Administrasi

Perkantoran Modern (D1, D2, D3)

ABA (AKADEMI BAHASA ASING)SK.Mendikbud RI

No. 001/BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/IV/2010

Terakreditasi : SK No : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002

JURUSAN : 1. Bahasa Inggris (1 & D3)STIE (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI)SK.Mendikbud RI

No. 049/BAN-PT/Ak-XII/S1/III/2010Terakreditasi :

SK No : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002JURUSAN : 1. Manajemen (S1)

2. Manajemen Pemasaran (D3)3. Akuntansi (D3)

STIBA (SEKOLAH TINGGI ILMU BAHASA ASING)SK.Mendikbud RI

No. 042/BAN-PT/Ak-XV/S1/XI/2010JURUSAN : 1. Bahasa dan Sastra Inggris (S1)

SK.Mendikbud RI No. 004/BAN-PT/Ak-XV/S1/IV/2012

Terakreditasi : SK No. 027/BAN.PT/AK-XII/SI/XI/2009

JURUSAN : 1. Ilmu Hukum (S1)

2. Hukum Bisnis (S1)

3. Hukum Udara (S1)

STAI (SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM)DK. DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM

No. DJ.1/495/2007JURUSAN : 1. Pemikiran Islam (S1)

2. Ekonomi Islam (S1)3. Perbankan Syriah (S1)

Persada BundaMENERIMA MAHASISWA BARU

STISIP (SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL ILMU POLITIK)

SK.Mendiknas RI No. 173/D/O/2000JURUSAN : 1. Administrasi Negara (S1)

2. Administrasi Niaga (S1)3. Ilmu Komunikasi (S1)

STIH (SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM)

SYARAT PENDAFTARAN1. Berijazah SMU/SMK/MAN atau

sederajat2. Pria/Wanita yang sehat jasmani

dan rohani3. Mengisi Formulir Pendaftaran4. Foto Copy Ijazah/STTB atau

sederajat, dilegalisir (3 lbr)5. Foto Copy NEM/Nilai,

dilegalisir (3 lbr)6. Pas Foto 3 x 4 = 4 lbr7. Membayar Uang Pendaftaran

Rp. 500.000,-8. Mengikuti Ujian Saringan Masuk

Kampus :Jl. Diponegoro No. 42 Pekanbaru 28116

Telp. (0761) 23181 Fax. (0761) 40218

Call: 0812 755 3848 /0761-7082525

Home Page :

http:/www.persadabunda.co.id

KETUA YAYASANHAZNIL ZAINAL, SE, MM

SEKRETARIS YAYASANDIDI. Y. FIKRI, SE

DEWAN PEMBINAProf. Drs. H. ZAINAL ZEIN

Dengan Iptek dan Imtaq Kita Wujudkan Visi Riau 2020

PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-Badan NasionalNarkotika Provinsi Riau telah mengem-balikan seorang pengusaha asal Jakarta,inisial MNH, yang ditangkap karena me-miliki narkoba kurang dari satu gram, kePenyidik Kepolisian Resor Indragiri Hilir.

Hal tersebut dilakukansetelah MNH yang dikabar-kan merupakan adik kan-dung dari mantan Benda-raha Umum DPP Partai

Demokrat, M Nazaruddin,dan anggota DPR RI, M Na-sir, menjalani assessment diBNNP Riau.

"Untuk MNH sudah dila-kukan assesment, dan su-dah kita kembalikan kepihak penyidik Polres Inhil

(Indragiri Hilir,red)," ungkapKabid Rehabilitasi BNNPRiau, Agung H Wijanarko,Senin (9/5).

Dikatakan Agung hasil

assessment tersebut telahdikantongi oleh penyidik

kepolisian. Namun dirinyatidak bisa memberitahukanhasil assesmen tersebutkepada media. "Kalau hasil-nya, tidak bisa saya beritahu.Silahkan tanya kepada pe-nyidiknya," lanjutnya.

Dari informasi yang di-

rangkum, MNH ditangkapoleh pihak kepolisian di Ho-tel DuBest, Kota Tembi-lahan, Inhil, Jumat (29/4)sekitar pukul 22.00 WIB.Dalam penangkapan itu,selain MNH, pihak kepoli-sian juga mengamankan dua

orang rekannya, berinisial Udan S. Keberadaan MNH diKota Tembilahan tersebutdisinyalir diduga sedangmelakukan lobi-lobi sejum-lah proyek yang didanaiAPBN.

Oleh pihak kepolisian,

MNH tidak ditahan. Haltersebut dikarenakan ba-rang bukti yang ditemukankurang dari 1 gram.

"Karena barang bukti-

nya di bawah 1 gram, kitalakukan assesmen ke BNNP

Riau. Untuk perkara tetapmaju, hanya karena anca-man hukuman di bawah 4tahun tidak dilakukan pena-hanan," jelas Kapolres Inhil,AKBP Hadi Witjaksono,beberapa waktu lalu.

Kabid Pemberantasan

BNNP Riau, AKBP H Hal-dun, juga menjelaskan halyang sama. "Iya. Sekarang ini

berdasarkan Surat EdaranMakamah Agung Nomor 4

tahun 2014, pengguna Nar-koba, dengan barang bukti dibawah 1 gram, harus men-jalani rehabilitasi. Namunproses hukum tetap jalan,"tegas Haldun.

Atas perbuatannya ter-sebut, MNH dijerat Pasal

127 Undang undang Nomor35 Tahun 2009 tentang Nar-kotika.***

nnnnn LAPORAN: DODI FERDIANLiputan Pekanbaru

Dua Pelaku CurasDiamankan PolsekBagan Sinembah

BAGAN BATU (HR)- Ku-rang dari 24 jam, Tim Ops-nal Polsek Bagansinembah

Rohil berhasil meringkuspelaku curas terhadap kor-bannya berinisial WY (21)warga Dusun Ampaian Ro-tan Makmur Kecamatan

Bagan Sinembah Raya,Jumat (6/5) pukul 18.00WIB di Jalan Jalutung.

Pelaku mengancam kor-bannya menggunakan sebi-lah belati, selanjutnya me-rampas tas sandang warnamerah berisikan uang.

Kapolsek Bagansinem-bah, AKP Eka Ariandy Put-ra SH SIK melalui KasubagHumas Polres Aiptu Yus-

ran Pangeran Chery, Senin(9/5) menerangkan, TimOpsnal Polsek Bagansi-nembah langsung mela-kukan penyelidikan danpengumpulan informasibegitu mendapat laporan.

Akhirnya pelaku yang

masing-masing berinisialSH (21) dan MR (20) kedua-nya warga Kecamatan Ba-gansinembah Raya berha-sil ditangkap kurang dari24 jam setelah melakukankejahatannya. Turut jugadiamankan dari tangan pe-

laku berupa satu tas san-dang warna merah dan ua-ng tunai sebesar Rp6.400.-000,- saat ini kedua pelakutelah ditahan di RTP Pol-sek Bagansinembah untukpenyidikan lanjut.(rtc/ara)

Page 6: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI qqqqq LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI

SELASA

10 Mei 2016

PARLEMENTARIA6

P E L A L A W A N

PARIPURNA LKPJ TAHUN ANGGARAN 2015

Wabup Sampaikan Jawaban Terhadap Pandangan Umum FraksiPANGKALAN KERINCI (HR)PANGKALAN KERINCI (HR)PANGKALAN KERINCI (HR)PANGKALAN KERINCI (HR)PANGKALAN KERINCI (HR) ----- Setelahmendengarkan pandangan umum FraksiDPRD Pelalawan terhadap LaporanKeterangan Pertanggungjawaban (LKPj)Kepala Daerah tahun anggaran 2015 yangdisampaikan lewat Sidang Paripurna DPRDPelalawan yang dilaksanakan pada 3 Meipekan lalu, Senin (9/5) kembali digelarsidang paripurna DPRD Pelalawan denganagenda mendengarkan jawaban Peme-rintah terhadap pandangan umum Fraksiterkait LKPj kepala Daerah tahun ang-garan 2015 yang disampaikan oleh WakilBupati Pelalawan Drs Zardewan MM.

Rapat yang dipimpinlangsung Ketua DPRD Pela-lawan Nasarudin, SH.MHdidampingi oleh unsur pim-pinan ini juga diramaikanoleh seluruh pejabat terasPemkab Pelalawan dananggota DPRD Pelalawanmewakili Fraksinya masing-masing.

Dalam kesempatan itu,Wakil Bupati sebelum me-nyampaikan jawaban peme-rintah terkait pandangan

umum Fraksi dirinya atasnama pemerintah me-nyampaikan penghargaandan terima kasih kepadaAnggota Dewan PerwakilanRakyat Daerah KabupatenPelalawan yang telah me-nyampaikan tanggapan,baik dalam bentuk perta-nyaan maupun saran danpendapat serta informasiyang kami nilai dari kese-luruhan tanggapan tersebutpada hakikatnya mengan-dung nilai-nilai yang sangatkonstruktif untuk kemajuandaerah, bangsa dan negara.

Dikatakan Zardewan,dari 6 Fraksi di DPRD Pela-lawan hanya lima Fraksiyang memberikan tanggapandan saran, secara implisitdirasakan telah mewakiliaspirasi seluruh AnggotaDewan yang terhormat. Se-mua tanggapan, saran danpenilaian yang disampaikanoleh Fraksi justru membe-rikan nilai dan makna ter-sendiri bagi kami selakupengemban tugas di bidangPemerintahan, Pembangu-nan dan Kemasyarakatan diDaerah yang kita cintai ini.

Menanggapi pertanyaan,saran dan masukan AnggotaDewan saudara Rinto S.Sosmewakili Fraksi Golkar,Wakil Bupati Zardewanmenyampaikan terkait be-lum maksimalnya pelak-sanaan Program PendidikanGratis dalam upaya mendu-

kung kebijakan PelalawanCerdas, karena masih terda-pat pungutan-pungutan da-lam penerimaan siswa barubaik di tingkat SD, SMP danSMA terutama di Pangka-lan Kerinci.

Dalam hal ini dijelaskanbahwa sepengetahuan Pem-da dalam pelaksanaan pene-rimaan siswa baru tidakdibenarkan adanya pungu-tan karena sudah ditang-gung oleh Pemerintah Dae-

rah melalui Dana Penyeleng-garaan Sekolah dan BOSPusat. Namun informasiyang disampaikan anggotaDewan yang terhormat padapandangan umum fraksi,dalam hal ini diucapkanterima kasih karena infor-masi ini sangat berhargabuat Pemerintah Daerah.Untuk itu Pemerintah Dae-rah melalui Dinas Pendi-dikan akan melakukan pe-ninjauan dan evaluasi ter-hadap sekolah-sekolah yangdisinyalir melakukan pu-ngutan.

Terkait peningkatan ki-nerja RSUD Selasih, Peme-rintah Kabupaten Pelala-wan terus melakukan ber-bagai upaya peningkatankinerja sehingga dapatmemberikan pelayananmaksimal kepada masya-rakat. Mengenai pertanyaantentang perlunya Tim Workyang kuat dalam mengelolaRSUD Selasih antara ma-najemen dengan komite me-dik RSUD Selasih, dalamhal ini dijelaskan bahwamanajemen dan komite me-dik telah melakukan koor-dinasi dengan baik dansetiap minggu pihak mana-jemen dan komite medikmengadakan rapat koor-dinasi dan evaluasi, sertamengenai tarif ruangan VIPsaat ini sudah ditetapkanwalaupun sampai saat iniPerbup yang mengatur soal

itu masih tahap sosialisasi.Masih kata Zardewan,

Berkenaan dengan adanyainformasi dari Anggota De-wan tentang pungutan biayapengurusan administrasikependudukan, dikatakanWabup bahwa berdasarkanUndang-undang Nomor 24Tahun 2013 tentang Admi-nistrasi Negara PelayananKependudukan dan Kese-jahteraan, semua pelayananadministrasi kependudukanyaitu pengurusan dan pener-bitan dokumen kependudu-kan tidak dipungut biaya.

Sehubungan dengan ma-sih adanya temuan dan pe-ngaduan masyarakat ten-tang pungutan yang muncul,hal ini kemungkinan dise-babkan ada dugaan mas-yarakat menggunakan jasacalo yang tidak dibenarkanoleh Pemerintah.

Selanjutnya menanggapisaran tentang penataanterhadap pegawai honorer diSKPD Kabupaten Pelala-wan, maka dapat dijelaskanbahwa Pemerintah Daerahtelah membentuk Tim Eva-luasi Pegawai Honorer da-lam rangka melakukan eva-luasi kinerja sekaligus me-ngevaluasi kebutuhan riel

masing-masing SKPD.Saat ini jumlah pegawai

honorer berjumlah 5.744 or-ang. Terdapat beberapacatatan diantaranya seba-gian Tenaga Honorer inibelum menunjukkan kinerjayang maksimal dalam mem-berikan dukungan pada pe-laksanaan fungsi SKPD.Pada masa yang akan da-tang kondisi tersebut harusdiperbaiki, melalui pem-binaan disiplin yang ketatdan pembinaan bidang tu-gas secara berjenjang danberkelanjutan.

Bagi yang tidak bisadibina tentu harus dilaku-kan tindakan memberhen-tikannya. Langkah ini meru-pakan solusi yang tepatuntuk saat ini. Dan Pemerin-tah Daerah secara terusmenerus melakukan eva-luasi dan pembinaan yangketat terhadap Tenaga Hon-orer, agar tujuan menutupikekurangan Aparatur SipilNegara di Pelalawan benar-benar terwujud.

Sedangkan Menanggapipertanyaan, saran dan ma-sukan Anggota Dewan Rus-tam Sinaga dari Fraksi Ge-rindra Plus mengenai asetdaerah yang masih belumterdata, hal ini dapat kamijelaskan bahwa berdasar-kan Permendagri Nomor 17Tahun 2007 tentang Penge-lolaan Barang Milik Daerahpada Pasal 27 disebutkan

bahwa Pengelola dan Peng-guna Barang melakukansensus Barang Milik Daerahsetiap lima tahun sekaliuntuk menyusun buku in-ventaris dan buku indukbarang beserta rekapitulasi.

Dalam hal ini Peme-rintah Kabupaten Pelala-wan telah melakukan sen-sus tersebut yaitu Tahun2013, maka sensus berikut-nya akan dilakukan Tahun2018. Pemerintah Daerahterus melakukan penataandan pembinaan terhadapPengurus dan PenyimpanBarang di SKPD agar aset-aset Pemerintah Daerahtercatat dengan tertib.

Selanjutnya menanggapipertanyaan, saran dan pen-dapat Anggota Dewan ”MARDEMIS” Fraksi PANPlus yakni mengenai hara-pan agar Pemerintah Dae-rah melakukan pembinaandan peningkatan SDM ma-syarakat pada sektor indus-tri kreatif, industri rumahtangga, kerajinan tangan danusaha kecil, maka hal inidapat dijelaskan bahwaPemerintah Daerah melaluiDinas Perindustrian Perda-gangan dan Pasar dan DinasKoperasi dan UMKM telahmelakukan pembinaan se-cara terus menerus.

Sedangkan mengenaikeberadaan Gedung PusatLayanan Usaha Terpadu(PLUT) pada Dinas Koperasidan UMKM Kabupaten Pe-lalawan saat ini, masihdalam proses pengurusanHibah dari KementerianKoperasi dan UMKM kepa-da Pemerintah kabupatenPelalawan.

Selain itu menaggapihimbauan Anggota Dewanberkaitan dengan penyu-luhan bahaya Narkoba danpergaulan bebas maka da-lam hal ini dapat dijelasbahwa Pemerintah Daerahmelalui Badan KesatuanBangsa dan Politik telahbeberapa kali melaksana-kan Penyuluhan PencegahanPeredaran/Penggunaan mi-numan keras dan narkobamulai tahun 2013 sampaidengan 2016 yang peser-tanya melibatkan komponenmasyarakat pada dua belaskecamatan. Dari tahun 2013sampai dengan tahun 2015jumlah peserta yang telahmengikuti penyuluhan seba-nyak 350 orang.

Untuk tahun 2016 pe-nyuluhan mengenai bahayanarkoba difokuskan padapelajar dengan jumlah diren-canakan sebanyak 250 pe-lajar. Disamping itu Peme-rintah Daerah melalui Ba-dan Kesatuan Bangsa dan

Politik bekerjasama denganBNN Daerah KabupatenPelalawan sudah melak-sanakan kegiatan fasilitasipencegahan penyalahgunaanNarkoba dengan melakukantes urine kepada 1.378 PNSdi lingkungan PemerintahDaerah Kabupaten Pelala-wan.

Begitu juga dengan per-tanyaan, saran dan penda-pat Anggota Dewan “JU-NAIDI PURBA, ST” dariFraksi MADANI PELALA-WAN terkait sulitnya bagipasien yang menggunakanfasilitas BPJS dalam pengu-rusan administrasi persya-ratan untuk pasien kontrolulang, maka dapat dijelas-kan bahwa RSUD Selasihdalam pelaksanaan BPJSmengacu kepada PermenkesNomor 28 Tahun 2014 danSurat Edaran Direktur Pela-yanan BPJS Kesehatan No-mor 52 Tahun 2015 tentangpenggunaan identitas tam-bahan untuk memperolehpelayanan kesehatan bagipeserta BPJS yang mengha-ruskan pasien membawapersyaratan yang dimintasetiap kali berobat meski-pun pasien tersebut kontrolulang.

Selanjutnya berkaitandengan pertanyaan tentanglampu isyarat lalu lintasyang terletak di simpangempat ujung jalan Langgamdan pangkal Jalan Lingkar

depan pos dua RAPP dapatdijelaskan bahwa pada ta-hun anggaran 2015 telahdilaksanakan pemeliharaanterhadap lampu isyarat lalulintas pada lokasi tersebut,namun pada bulan Oktober2015 salah satu tiang traffic

light tersebut ditabrak olehpengguna jalan yang tidakdiketahui identitasnya. Ka-rena kejadian tersebut ter-jadi pada malam hari.

Akibat tabrakan terse-but terjadi kerusakan padatiang dan kabel induk dibawah tanah. Pada tahunanggaran 2016 PemerintahDinas Perhubungan, Komu-nikasi dan Informasi Kabu-paten Pelalawan telah me-nganggarkan perbaikan ter-hadap traffic light tersebut(saat ini dalam proses pe-ngadaan barang/jasa).

Menanggapi pertanyaan,saran dan masukan AnggotaDewan “SANIMAN, SE”dari Fraksi Partai DemokrasiIndonesia Perjuangan dije-laskan Wabub bahwa ter-kait Standar PelayananMinimal sekolah yang ada diKabupaten Pelalawan, da-pat dijelaskan bahwa untuksekolah yang berada di Ibu-kota Kecamatan rata-ratatelah memenuhi StandarPelayanan Minimal yangditetapkan oleh Kemen-terian Pendidikan.

Pada sekolah-sekolahyang berada di perdesaanmemang perlu upaya yangmaksimal agar Standardimaksud dapat dipenuhi.Alokasi anggaran pendi-dikan pada APBD Pelalawanyang cukup besar selama inimerupakan upaya kita me-wujudkan agar seluruh se-

kolah yang ada sudah me-menuhi Standar yang diper-syaratkan.

Terkait dengan adanyakeluhan tentang pelayanandi Puskesmas hal ini dapatdijelaskan, bahwa Puskes-mas-puskesmas yang bera-

da di Kabupaten Pelalawanjam pelayanannya sudahditingkatkan yaitu dibukaselama dua puluh empatjam, yang disejalankan de-ngan peningkatan kwalitasdan kesejahteraan SumberDaya Manusia pengelolaPuskesmas.

Dan menanggapi ten-tang sinyalemen adanya pro-gram Dinas PekerjaanUmum yang mubazir, teru-tama terkait dengan peker-jaan Pemeliharaan JalanKM 55 – Simp. Kualo, dapatdijelaskan bahwa ruas jalantersebut merupakan jalankabupaten yang sangat vitaldi Pangkalan Kerinci yangjuga menjadi wajah daerah.Untuk itu perlu dilakukanpemeliharaan yang ekstra,sehingga fungsinya tetapterjaga.

Terkait besaran pena-waran yang bervariasi (dibawah 10 persen, 15 persenatau lebih besar dari 20persen) dalam Perpres pe-ngadaan barang/jasa hal inibelum diatur secara tegaskarena dalam prinsip lelangitu harus menguntungkanNegara.

Penawaran yang turun-nya lebih besar dari 20 per-sen akan dilakukan klari-fikasi kewajaran harga sa-tuan. Dan apabila ternyataharga satuan yang diajukandalam penawaran dapatdipertanggungjawabkan se-suai dengan harga pasar danharga satuan tersebut tidaktimpang, maka penawarantersebutlah yang diusulkansebagai pemenang.

Disamping itu calon pe-menang harus menaikanjaminan pelaksanaan men-jadi 15 persen dari nilai to-tal Harga Perkiraan Sendiri(HPS) yang dihitung olehPejabat Pembuat Komit-men.

Setelah penyampaianjawaban pemerintah terha-dap pandangan umumFraksi terhadap LKPJ Ke-pala Daerah tahun ang-garan 2015 selesai diba-cakan oleh Wakil BupatiPelalawan maka bagianRisalah Persidangan lang-sung membacakan tim Pa-nitia Khusus (Pansus) DP-RD Pelalawan terhadapjawaban Pemerintah dae-rah terkait LKPJ KepalaDaerah yang nantinya akandisampaikan hasil reko-mendasinya lewat paripur-na DPRD untuk di reali-sasikan hasil rekomendasitersebut oleh Excekutif. ***

WABUP WABUP WABUP WABUP WABUP Drs H Zardewan MM menyampaikan jawaban Pemerintah terhadap PandanganUmum Fraksi.

SEJUMLAH SEJUMLAH SEJUMLAH SEJUMLAH SEJUMLAH Anggota DPRD saat mengikuti Paripurna Jawaban Pemerintah terhadapPandangan umum Fraksi terhadap LKPj Bupati tahun 2015.

SEJUMLAH SEJUMLAH SEJUMLAH SEJUMLAH SEJUMLAH Kepala SKPD menghadiri Sidang Paripurna DPRD dengan agendaPenyampaian Jawaban Pemerintah terhadap Pandangan Umum Fraksi.

Page 7: Haluanriau 2016 05 10

7SELASA10 Mei 2016 Sambungan

nnnnn REDAKTUR: S ISWANDI REDAKTUR: S ISWANDI REDAKTUR: S ISWANDI REDAKTUR: S ISWANDI REDAKTUR: S ISWANDI qqqqq LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN

KONDISI ini terjadi diduga

karena saluran air yangtidak berfungsi dengan baik.

Dari pantauan lapangan

Senin sore kemarin, kondisi

di Jalan Sudirman ujung,

tepatnya sekitar kawasanHotel Furaya, menjadi salah

satu tempat yang paling

parah parah dilanda gena-

ngan banjir. Di tempat ini,

genangan air diperkirakanmencapai satu meter. Se-

hingga bila dilihat dari dae-

rah yang lebih tinggi, badan

jalan di seolah berubah men-

jadi anak sungai. Sejumlahkendaraan yang melintas,

tampak cukup banyak yang

mogok, khususnya sepeda

motor.

Sering banjir di sini,apalagi kalau hujan lebat

kayak begini," sebut Siti,

salah seorang karyawan toko

seluler di kawasan itu.

Tidak hanya itu, kondisiserupa juga terjadi di Jalan

Ahmad Yani ujung, yang

berdekatan dengan lokasi

Pasar Bawah. Di kawasan

ini, genangan air juga cukuptinggi dan membuat belasan

sepeda motor mogok. Meski

demikian, ada beberapa

pengendara mobil yang tetap

nekat menerobos air.Meski tidak terlalu pan-

jang, namun air yang me-

ngalir cukup deras, mem-

buat kendaraan roda dua

banyak yang mogok. Airmengalir melewati badan

jalan karena gorong-gorong

yang ada, sudah tak sanggup

menampung debit air. Bah-

kan sejumlah toko yangberada di kawasan itu, juga

kemasukan air.

Kondisi dimanfaatkan

anak-anak untuk bermain

air. Beberapa di antara mere-ka tampak membawa pe-

lampung dan bermain air di

badan jalan. Sementara

warga lainnya, memungut

sumbangan bagi pengendarayang mogok kendaraannya.

Sama saja, kondisi seru-

pa juga terjadi di Jalan

Ahmad Dahlan. Banjir terja-

di mulai dari persimpanganJalan Durian dan terus ber-

lanjut hingga ke Kampus

Universitas Islam Negeri

Sultah Syarif Kasim. Penye-

babnya juga sama, karenasaluran air tak sanggup me-

nampung air yang muncul

dari curahan hujan.

"Kondisinya memang

seperti ini. Kalau hujan lebat,sebentar saja pasti sudah

tergenang di sini. Parit yang

ada di sini tak sanggup lagi

menampung air. Lihat itu,

semua selokan sudah pe-nuh," ujar Eri, warga Jalan

Mangga.

Tak hanya di kawasan

pusat kota, genangan air

juga terjadi di sejumlahtitik lain. Di antaranya

Jalan Arifin Achmad dan

Jalan Soebrantas Panam.

Sama dengan kondisi sebe-

lumnya, sejumlah saluranair yang ada, juga tidak

bisa menampung debit air

yang tinggi. (bbs, grc, sis)

RADIKALISME kiri dankanan. Radikalisme kanan

yang dimaksudnya adalah

agama, sedangkan kiri ko-

munis. Kedua paham itu

bertentangan dengan Pan-casila.

"Negara kita ini negara

Pancasila. Pancasila itu

tidak ke kiri tidak ke kanan.

Tidak ada paham apa punyang radikal. Kalo enggak

mau Pancasila, ya keluar

dari negara ini. Paham Pan-

casila luar biasa. Itu bukan

dibuat orang, kalo liberal,komunis, radikal, sosialis itu

dibuat orang. Tapi kalau

Pancasila siapa yang buat?

Yang buat Tuhan," jelasnya.

Ryamizard juga mene-gaskan, jangan ada yang

coba-coba membangkitkan

PKI di Tanah Air. Dia me-

minta agar semua mas-

yarakat tak menimbulkanpolemik yang bisa mengga-

nggu kepentingan nasional.

"Pancasila itu budaya

kita. Enggak ada budaya

kita musuh-musuhan, bu-

nuh-bunuhan. Budaya kitaitu gotong royong bersama-

sama. kalo enggak mau

gotong royong keluar saja

dari negara ini. Kita mau

negara ini makmur, ten-teram. Jadi PKI udahlah,

kenapa mau timbul-timbul

lagi. Nanti marah loh rakyat.

Yang sudah lalu sudah lah.

Kita mau membangun, kasi-han dong Bapak Presiden

(Joko Widodo) tiap hari

mengurus masalah ekonomi,

kok mau diganggu masalah

beginian. Ini kan menggang-gu pembangunan," ujarnya.

Diberi Sanksi

Tidak hanya itu, Ryami-

zard juga mengatakan, pe-

ngusaha yang ikut mempro-duksi barang yang memuat

simbol PKI, bisa diproses

hukum.

"Harus diproses, mereka

ikut juga, ikut menghasut.Ada tuh undang-undang ikut

menghasut, kena itu. Ini kan

berarti ikut mengembang-

kan kebencian," terangnya.

Ryamizard juga meng-

imbau seluruh masyarakattidak menggunakan kaos

dan segala macam atribut

berbau PKI. Dia mengimbau

agar barang-barang yang

berbau PKI segera dimus-nahkan.

"Komunis di Rusia, Cina,

baik untuk dia. Pancasila di

Cina enggak baik, ya biar aja.

Di sini Pancasila, komunisenggak baik. Coba kita kem-

bali ke jati diri, yang seka-

rang anak-anak itu waktu

PKI berontak belum ada

apa-apanya. Di perut jugabelum ada, kok ujuk-ujuk

galakan dia," tegasnya.

Sementara itu, Pang-

kostrad juga mengingatakan

prajurit TNI selalu waspada."Kalau mengganggu kedau-

latan negara ini, kalo ganggu

ideologi negara, tentaralah.

Kalau ganggu ideologi nggak

ada alasan. Ideologi kan mi-lik kita, kalau bukan kita

yang jaga siapa lagi?" te-

gasnya.

Kita Pantau

Tidak hanya itu, Kadiv

HIMPUNAN Mahasiswa

Islam di Tanah Air. Mena-

riknya, proses laporan ter-

sebut dilakukan secara se-rentak di seluruh Tanah Air.

Tidak hanya di Jakarta, hal

serupa juga dilakukan para

kader dan keluarga serta

alumni HMI.Seperti di Pekanbaru,

Saut dilaporkan Badko HMI

Provinsi Riau-Kepri, ber-

sama Presidium Korps

Alumni Himpunan Maha-siswa Indonesia (KAHMI)

Provinsi Riau ke Mapolda

Riau. Laporan juga disam-

paikan kader HMI ke Ma-

polresta Pekanbaru.Saut Situmorang diduga

melakukan tindak pidana

dugaan fitnah, penghinaan,

pencemaran nama baik,

perbuatan tidak menyenang-kan, dan atau penyebaran

kebencian.

Saat membuat laporan

di Mapolda Riau, pihak

pelapor didampingi tim kua-sa hukumnya yang terdiri

dari Zahirman Zabir, Joki

Mardison, Suharmansyah,

Zulfikri Toguan, Nasaruddin,

Sugiharto, Rahmat Zaini danBambang Rumnan.

Dikatakan Zahirman

Zabir selaku ketua tim, per-

nyataan Saut tersebut di-

lontarkannya saat menjadipembicara pada sebuah aca-

ra talkshow di sebuah sta-

siun televisi swasta, Kamis

(5/5) lalu. "Ketika itu Saut

Situmorang mengatakan ka-lau orang yang baik di

negara ini menjadi jahat

ketika sudah menjabat,"

ungkap Zahirman kepada

Haluan Riau di sela-selapembuatan laporan.

Tidak sampai disitu,

lanjut Zahirman, Saut Situ-

morang menyatakan kalau

tokoh-tokoh politik itu pintardan cerdas. "Saya selalu

bilang kalau di HMI, mini-

mal dia ikut LK 1, iya kan?

Lulus itu. Yang anak-anak

mahasiswa itu. Pinter. Tapi

begitu dia menjabat jadi

jahat, curang, greddy (sera-

kah,red). Itu karena

apa?,"lanjut Zahirman me-nirukan perkataan Saut

Situmorang kala itu.

Menurut Zahirman, per-

kataan Saut Sitomorang

tidak sepantasnya diucap-kan. Apalagi dia merupakan

pejabat negara. "Dia sudah

bicara dan merendahkan,

serta menghina kelemba-

gaan HMI," lanjut Zahirman.Untuk itu, sebutnya, saat

ini samua eksponen HMI di

seluruh Indonesia, membuat

laporan ke pihak Kepolisian.

"Untuk di Riau, diwakilkanoleh Badko HMI Riau-Kepri

membuat laporan ke Polda

Riau," tegasnya.

"Kalau minta maaf, dia

(Saut Situmorang,red) su-dah meminta maaf. Namun,

karena negara ini negara

hukum, hukum harus dite-

gakkan, dan laporan ini ha-

rus diproses," sambungnya.Sementara itu, Kahmi

Provinsi Riau yang terdiri

dari Yulisman, Koko Iskan-

dar, Masyur HS, Jhony Setia-

wan Mundung, MuhammadSahal, dan Sadriah Lahamid,

menyampaikan laporan pe-

ngaduan secara tertulis ke-

pada Kapolda Riau, Brigjen

Pol Supriyanto.Sementara di Mapol-

resta Pekanbaru, laporan

serupa juga disampaikan

kader HMI lainnya. Sebelum

menyampaikan laporan,sejumlah massa HMI terle-

bih dahulu menggelar aksi,

yang isinya menyayangkan

sikap Saut tersebut.

"Saut seharusnya tidakpantas berbicara seperti itu

di media. Pernyataan itu

sangat melecehkan orga-

nisasi HMI. Kami ingin Saut

diproses secara hukum danmeminta maaf di depan

publik," ujar Wirianto Aswir,

selaku koordinator aksi.

"Jabatan Saut Situmo-

rang sebagai salah satu

pimpinan KPK semestinya

direvisi kembali. Melalui

laporan yang kami sam-

paikan ke polisi, kami jugameminta agar Saut bisa

diproses secara hukum sam-

pai dia benar-benar menarik

kata-katanya kembali dan

meminta maaf dimedia ma-sa," tambahnya.

Terkait laporan itu, Ka-

bid Humas Polda Riau,

AKBP Guntur Aryo Tejo

mengatakan laporant ter-sebut diterima SPKT Polda

Riau, dengan Surat Tanda

Penerimaan Laporan Nomor

: LP/283/V/2016/SPKT/Riau,

tertanggal 9 Mei 2016."Bertindak sebagai pela-

por adalah saudara Mu-

nawir, dan terlapor adalah

saudara TSS (Thony Saut

Situmorang,red). Dia me-rupakan Wakil Ketua KPK,"

sebut Guntur.

Dalam laporan tersebut,

lanjut Guntur, terlapor di-

duga melakukan tindakpidana pencemaran nama

baik dan atau fitnah, seba-

gaimana dimaksud dalam

Pasal 310 KUHP Jo Pasal

311 KUHP."Polisi pasti menerima

setiap laporan atau penga-

duan dari masyatakat. Se-

lanjutnya, laporan tersebut

akan didalami untuk men-cari alat bukti. Jika dinya-

takan cukup, maka bisa

ditingkatkan ke tahap penyi-

dikan," pungkas Guntur.

Sementara itu di Ja-karta, laporan terhadap

Saut disampaikan Ketua PB

HMI, Muhammad Fauzi, ke

Mabes Polri. Laporan itu

kemudian diterima dengannomor TLB/337/V/2016/

Bareskrim dan nomor LP/

479/V/2016/Bareskrim.

"Saya kira ini bukan

pernyataan biasa, tapi per-nyataan over generalisasi

yang harus ditindak oleh ke-

luarga besar HMI," kata

Fauzi.

Fauzi memastikan bah-

wa organisasinya akan terus

mengusut pernyataan Saut

tersebut.

"Saya kira, kami di HMIsecara tegas akan mengusut

dan melakukan proses hu-

kum. Tidak ada proses da-

mai dalam urusan ini,"

katanya.Selain itu, kata Fauzin,

PB HMI akan melaporkan

permasalahan ini kepada

Dewan Etik KPK agar dapat

ditindaklanjuti. "Saya kiradewan etik bisa memproses

secara etik terhadap pim-

pinan KPK," ujarnya.

Menanggapi laporan itu,

Kadiv Humas Mabes PolriBrigjen (Pol) Boy Rafli Amar

mengatakan, pihaknya akan

menindaklanjuti laporan

tersebut. "Nanti akan dipro-

ses, artinya penerimaanlaporan dipelajari aspek

hukumnya," terangnya.

Tak Dilanjutkan

Sementara itu, Saut Si-

tumorang mengatakan pi-haknya sudah meminta ma-

af kepada HMI. Ia pun ber-

harap persoalan itu tak di-

lanjutkan ke ranah hukum.

"Saya inginnya tidak ditin-daklanjuti," ujarnya di Ge-

dung KPK.

Saut menyebut bahwa

telah terjadi kesalahpaha-

man dalam mengartikanpernyataannya tersebut.

Menurut Saut, pada per-

nyataannya tersebut, dia

menyoroti mengenai pem-

benahan sistem di HMI."Saya imbau sistem di-

bentuk agar orang-orang ba-

ik ini tidak salah dalam

mengambil kebijakan, ka-

rena gak gampang jadi LK-1," kata Saut. Sebagai tin-

dak lanjut dari klarifika-

sinya tersebut, Saut me-

nyebut pihaknya akan mela-

kukan pertemuan denganHMI dalam waktu dekat.

"Untuk menjalin silaturah-

mi agar menjaga hubungan

yang lebih baik," ujarnya.

(dod, nom, rep, dtc,kom)

PANJANG perbatasan RI-

Papua Nugini yang akan

dijaga kurang lebih 250 kilo-meter. Di perbatasan itu,

prajurit TNI akan dibagi da-

lam 16 pos. Sedangkan per-

jalanan dari Jakarta menuju

Merauke akan ditempuh da-lam waktu 12-14 hari, de-

ngan rute Jakarta-Makas-

sar-Ambon-Tual-Merauke.

"Kegiatan di sana ada

intelijen, operasi menjagaperbatasan, sweeping darat

dan kegiatan bidang teritori-

al seperti menyejahterakan

rakyat, kesehatan dan pendi-

dikan. Di bawah pimpinandan komandan satgas Mayor

Inf Kamil Bahren Pasha (Ko-

mandan Batalyon Infanteri

(Yonif) Lintas Udara (Linud)

330/Tri Dharma)," ujar Pang-kostrad Letjend Edy Rah-

mayadi, saat upacara pelepa-

san pasukan di Pelabuhan

Kolinlamil, Tanjung Priok,

Jakarta Utara, Senin (9/5).

Hadir dalam upacara

pelepasan pasukan Satgastersebut, istri Kamil, Lidya

Basko bersama anak, kedua

orangtua Mayor Kamil, H

Muslim Kasim, Hj Ida Mus-

lim Kasim, mertua Kamil, HBasrizal Koto, Ny Elita Bas-

ko, Bernando Basko, me-

nantu Basko, Rizky Fahrur-

rozi, SH, MH, dan David.

Sementara itu, inspek-tur upacara, Pangdivif 1

Kostrad, Brigjen TNI Agus

Suhardi, dalam amanatnya

berpesan kepada para pra-

jurit untuk terus mening-katkan keimanan kepada

Tuhan selama bertugas.

Tidak hanya itu, para pra-

jurit juga diharapkan selalu

meningkatkan profesiona-lisme dalam bertugas, serta

meningkatkan kepekaan

dari ancaman yang bisa me-

rongrong kedaulatan bangsa.

"Selalu jaga nama baik

Kostrad, selanjutnya tegak-

kan solitidas dalam kesa-tuan. Dan terakhir ting-

katkan kepedulian ling-

kungan sekitar," ingatnya.

Dalam kesempatan itu,

Agus Suhardi juga meng-ingatkan bahwa di Papua

kondisinya masih labil dan

mudah berubah. Oleh sebab

itu, para prajurit harus

menyakapi kondisi itu deng-an melakukan pembinaan

teritorial agar mendapat du-

kungan dari masyarakat

untuk mendapatkan infor-

masi."Lakukan dengan se-

baik-baiknya tugas di sana.

Tunjukkan bahwa TNI se-

bagai tentara nasional dan

tentara masyarakat. Ja-ngan mudah terpancing

provokasi. Kami menunggu

keberhasilan kalian," tu-

tupnya. (dtc/ral)

Menantu ... nnnnn Dari Hal. 1

TERUNGKAPNYA empat

siswa yang tidak mengikuti

UN tersebut, terungkap

dalam sidak yang digelarWakil Bupati Bengkalis,

Muhammad. Keempat sis-

wa tersebut diketahui ada-

lah siswa SMP Negeri 2

Bengkalis, yang berada diJalan Kelapa Pati Tengah,

Kota Bengkalis.

Kondisi itu dibenarkan

Plt Kepala SMP 2 Bengkalis,

Yusnidarwati. Kepada Wa-bup Bengkalis Muhammad,

Yusnidarwati menjelaskan,

keempat siswa itu tidak me-

ngikuti UN karena ada per-

soalan keluarga.Sebelum UN digelar,

pihaknya juga sudah me-

lakukan pendekatan kepada

siswa maupun orangtua.

Namun upaya itu belummembuahkan hasil.

Menangapi hal tersebut,

Wabup Muhammad berha-

rap, supaya anak yang tidak

mengikuti UN tersebut mu-dah-mudahan bisa memgi-

kuti ujian susulan dan pihak

sekolah dan Dinas Pendi-

dikan bisa mengatasinya.Lancar

Dari Pekanbaru, Kepala

Dinas Pendidikan Riau,

Kamsol mengatakan, secara

umum pelaksanaan UNSMP sederajat hari pertama

di Riau, berjalan lancar.

Pihaknya juga tidak ada

menerima laporan soal yang

bocor atau ataupun kuncijawaban soal yang beredar.

Pada Senin kemarin,

Kamsol juga menyempatkan

diri meninjau pelaksanaan

UN di empat sekolah diPekanbaru. Yakni SMPN 1

Pekanbaru dan SMP Cen-

dana Rumbai, yang menggu-

nakan ujian berbasis kom-

puter, serta SMPN 14 SMP

dan SMP Ijtihad yang me-

laksanakan ujian berbasiskertas.

"Alhamdulillah dari

pantauan kita di beberapa

sekolah di Pekanbaru semua

berjalan lancar. Begitu jugadi kabupaten/kota lain, kita

juga tidak ada menerima

laporan beredarnya kunci

jawaban," ujar Kamsol.

UN kata Kamsol, tidaklagi menjadi momok bagi

siswa untuk kelulusan. Ke-

lulusan siswa ditetapkan

oleh sekolah, kelulusan bisa

diambil dari akumulasi ni-lai-nilai yang ada serta

penilaian sikap dan prilaku,

akhlak dan budi pekerti.

Sementara itu, Kepala

SMPN 1 Pekanbaru, Armia-ti, mengatakan UN di seko-

lah berjalan lancar. Seban-

yak 243 siswanya hadir

mengikuti ujian, dan dibagi

menjadi tiga sesi, denganmenggunakan tiga ruangan

labor. Sementara itu, salah

seorang siswa SMPN 12

Pekanbaru, Zahid, menga-takan ia tidak terlalu susah

dalam menjawab soal-soal

ujian. Sesuai dengan arahan

dari guru dan orangtuanya

percaya diri dan berdoa."Soalnya gampang-gam-

pang susah, saya percaya

dengan apa yang saya pela-

jari. Berdoa dan belajar,

Insya Allah berhasil," kataZahid.

Ujian di Lapas

Dari Lapas Klas IIA Pe-

kanbaru, sebanyak 10 orang

warga binaan yang terdaftarmengikuti Ujian Nasional

Paket B, juga bisa mengikuti

ujian pada hari pertama

dengan baik.

Menurut Kasi Pembi-

naan Lapas Klas IIA Pe-

kanbaru, Yusup Gunawan,secara keseluruhan, ada 12

orang warga binaan yang

mengikuti ujian.

"Namun, dua warga bi-

naan kita telah bebas, dansaat ujian tidak datang

meski telah dipanggil. Jadi

untuk hari ini selanjutnya

ada 10 yang mengikuti uji-

an," terangnya.Dikatakan, seluruh pe-

serta UN tersebut meru-

pakan murni warga binaan

Lapas Klas IIA Pekanbaru.

Pihaknya juga merasa yakin,warga binaan tersebut bisa

mengikuti ujian dengan ba-

ik. Apalagi mereka telah

mendapat pembekalan ma-

teri selama lebih kurangdelapan bulan dari Dinas

Pendidikan Kota Pekanbaru.

Dalam ujian tersebut,

peserta melaksanakan di

ruang aula dengan diawasipetugas dari Disdik Pekan-

baru. "Sementara untuk

pengamanan selama ujian,

tetap dilakukan oleh petugasLapas," sebut Yusup.

Lebih jauh, Yusup men-

jelaskan bahwa rata-rata

warga binaan yang mengi-

kuti ujian merupakan taha-nan atas perkara narkoba.

"Ada empat orang warga

binaan terkait perkara nar-

koba, dan tiga orang terkait

perkara asusila. Sedangkanperkara pembunuhan ada

dua orang. Sisanya perkara

pencurian. Rata-rata mereka

telah menjalani tahanan

lebih dari satu tahun deng-an usia antara 26 hingga 32

tahun," tegas Yusup lebih

lanjut.(man, nur, dod)

Hujan ... nnnnn Dari Hal. 1

Di Bengkalis ... nnnnn Dari Hal. 1

Saut .... nnnnn Dari Hal. 1

PKI .... nnnnn Dari Hal. 1

Humas Mabes Polri BrigjenBoy Rafli Amar, juga meng-

aku sudah mendengar infor-

masi serupa. Dikatakan,

Polri juga memantau gera-

kan-gerakan PKI di Indonesia.Pihaknya mengingatkan

masyarakat bahwa Indone-

sia merupakan negara hu-

kum yang memiliki aturan

hukum. "Negara kita negarahukum, ada terkait dengan

masalah pelarangan, terkait

dengan paham-paham ko-

munisme, marxisme, secara

tegas di dalam peraturannegara kita," ujarnya.

"Kalau kita merujuk du-

lu ada TAP MPR Bo 25 tahun

1966, kemudian juga ada

produk hukum nomor 27tahun 1999, yaitu berkaitan

dengan adanya perubahan

pasal 107 dan 108 KUHP,"

sambungnya.

Artinya, Boy menegas-kan, ada ketentuan hukum

yang berlaku di Indonesia

dan harus dihormati seluruh

warga negara Indonesia.

(bbs, kom, dtc, ant, ral, sis)

DARI beberapa peserta

yang ditemui usai ujian,

semua mengaku optimisbisa menjawab seluruh soal

yang diberikan panitia.

Seperti disampaikan

Masperi, yang juga Asisten

II Setdaprov Riau. Menu-rutnya, untuk tesk psikologi,

tidak ada yang sulit. Namun

untuk pembuatan makalah,

peserta diharuskan memfor-

mulasikan buah pikiranmenjadi sebuah tulisan.

"Dari ujian ini tampak

kompetensi, kualifikasi dan

attitude serta IQ seorang

pejabat. Kalau ditanya opti-mis tentu semua peserta

optimis, yang jelas kita men-

jalaninya dengan baik,

mempresentasikan pengala-

man kerja dan apa yang

akan diperbuat jika menjadi

Sekda," ujarnya.Hal yang sama juga di-

sampaikan peserta lainnya,

Ramli Walid. Menurutnya,

ujian untuk pejabat eselon I

ini tidak jauh berbeda den-gan ujian assessment eselon

II. Perbedaannya hanya pa-

da bagaimana seorang

memberikan masukan dan

ide sebagai seorang Sekda."Kita mempresentasi-

kan bagaiman menjadi seo-

rang Sekda dalam pemban-

gunan Riau, dengan masalah

yang ada. Selain itu bagai-mana mengoptimalkan pe-

nggunaan APBD Riau. Dan

berkoordinasi dengan pim-

pinan serta bawahan. Kalau

saya ikhtiar saja untuk lulus

atau tidaknya," ujar Ramli

Walid, yang saat ini men-jabat sebagai Kepala Bada

Perbatasan, Setdaprov Riau.

Bakal Gugur

Sementara itu, Kepala

Badan Kepegawaian Pela-tihan dan Pendidikan (BK-

PPD) Riau, Asrizal, me-

ngatakan ujian manajerial

oleh BKN dengan materi 14

kompetensi dasar, akanberlangsung selama tiga

hari. Selanjutnya dari hasil

test ini akan ada peserta

yang gugur.

"Dari hasil tes tahapkedua ini, kemungkinan

akan ada yang gugur. Tim

bekerja dulu dalam bebera-

pa hari ini, siapa yang layak

Bakalan .... nnnnn Dari Hal. 1

untuk masuk ketahap selan-

jutnya. Sesuai jadwal hasil

tes ini akan diumumkantanggal 25 Mei nanti oleh tim

Pansel," kata Asrizal.

Untuk tahapan berikut-

nya, bagi peserta ujian yang

dinyatakan layak akan me-ngikuti ujian tahap ketiga,

yakni uji kompetensi bidang

oleh tim Pansel. Seteleh

dilakukan uji Kompetensi

tim Pansel akan menetaptiga nama untuk diajukan ke

Pejabat Pembina Kepega-

waian (PPK).

"Hanya tiga nama yang

akan diberikan kepada PPK.Penilaiannya dari semua

komponen ujian yang telah

dijalani peserta," jelas

Asrizal. (nur)

13 RUMAH HANGUS, 3 PENGHUNI ALAMI LUKA BAKAR

Asrama Polisi Payakumbuh TerbakarPAYAKUMBUH (HR)-Keba-

karan hebat kembali melanda

kompleks asrama polisi Bivak

Payakumbuh, SUmatera Baratm

Senin (9/5) sekitar pukul 13.30

WIB. Terakhir, musibah serupa

pernah terjadi tahun 1985 silam.

Dalam peristiwa itu, belasan

petak rumah yang ada dalam

kompleks tersebut musnah dilalap

api. “Ada 13 petak rumah yang

terbakar. Untuk memadamkan

api, kita kerahkan sembilan unit

damkar,” ujar Ahdion, Kepala

UPTD Pemadam Kebakaran Kota

Payakumbuh. Musibah itu juga

membuat tiga orang penghuni

asrama, ikut jadi korban. Mereka

adalah Bripka Friandi Setiawan

serta istrinya Dayana dan satu

penghuni lainnya bernama Lisa.

Tiga korban dalam kebakaran

tersebut, langsung dilarikan ke

RSUD Adnan WD yang berada di

sebelah lokasi kebakaran untuk

perawatan sementara. Namun

beberapa saat kemudian, Friandi

dan istrinya dibawa ke RSUP M

Djamil Padang, karena luka bakar

yang mereka alami cukup parah.

Api diduga berawal dari

bagian atap di salah satu rumah.

Dalam hitungan menit, api terus

menyebar hingga menghan-

guskan rumah lainnya. Kapolsekta

Payakumbuh AKP Russirwan

belum bisa memastikan darimana

sumber api. Kapolres Payakum-

buh, AKBP Yuliani mengatakan,

pihaknya menduga kuat penye-

bab kebakaran karena kompor

gas meledak dari salah satu

rumah di asrama polisi tersebut.

"Menurut info yang saya

dapat, sempat terdengar ledakan

dari salah satu rumah sesaat

sebelum terjadi kebakaran,"

terangnya. Namun demikian,

petugas kepolisian masih mela-

kukan penyelidikan terkait penye-

bab kebakaran. Dugaan semen-

tara, selain karena kompor mele-

dak, juga konsleting listrik.

Belasan rumah yang terbakar

tersebut, dihuni hampir 50 jiwa.

Kerugian akibat kebakaran

tersebut, diperkirakan mencapai

Rp1,3 miliar. Peristiwa terbakar-

nya asrama polisi Bivak Paya-

kumbuh sempat jadi tontonan

warga. Hampir selama 30 menit,

kobaran api berhasil dipadamkan.

Sementara penghuni lainnya,

korban kebakaran terpaksa di-

evakuasi ke tempat lain. Para kor-

ban kebakaran ini sudah men-

dapatkan bantuan dari berbagai

pihak, seperti dari keluarga besar

Bhayangkari Polres Payakumbuh

dan Bank BRI. “Bantuan yang

kami terima berupa sembako dan

bahan makanan lainnya," tukas

Kapolres wanita tersebut.

60 Persen

Pantauan Haluan di ruangan

IGD Rumah Sakit M Djamil Padang,

luka bakar yang dialami Bripka

Friandi mencapai 60 persen. Tak

ada kata-kata yang terucap dari

mulut Friandi. Hanya rintihan diba-

rengi tubuh yang bergemetar

menahan sakitnya luka yang

membakar sebagian tubuh sebe-

lah kanannya. Sedangkan sang

istri dirawat di ruangan sebelah

mengalami luka bakar 30 persen.

Orang tua Friandi, Ibnu

Hajar (64) mengaku kaget atas

kejadian yang menimpa anaknya

dalam peristiwa kebakaran ini

setelah diberitahukan oleh

kerabatnya di Payakumbuh sekitar

pukul 15.00 WIB.

Informasi yang ia dapatkan,

Friandi baru saja pulang ke rumah

pada pukul 10.00 WIB setelah

dinas malam dan langsung keti-

duran sendirian. Sedangkan sang

istri menemani buah hatinya di se-

kolah PAUD dekat rumah. Melihat

kobaran api dari arah rumahnya,

istri Friandi langsung berlari ke

rumah dan menitipkan anaknya

ke guru-guru di sekolah. Setelah

berada di depan rumah, ia tidak

melihat suaminya di antara keru-

munan orang dan nekat menero-

bos kobaran api dan masuk ke ru-

mah untuk menyelamatkan Frian-

di. (h/ddg/mg-adl/mg-ang)

Page 8: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI qqqqq LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM

L e n s a8SELASA

10 Mei 2016

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha foto bersama istri, anak, kedua orangtua, mertua H Basrizal Koto-Elita Basko dan adik-adik.

JAKARTA (HR)-Sebanyak 450 personel TNI AD

dari Satgas Yonif Para Raider 330 Inf 1 Kostrad di

bawah pimpinan dan Komandan Satgas Mayor Inf

Kamil Bahren Pasha, menantu H Basrizal Koto, di-

lepas untuk misi pengamanan perbatasan (Pamtas)

RI-PNG (Papua Nugini) di Kabupaten Merauke. Pa-

sukan akan menjaga perbatasan selama 9 bulan ke

depan dan direncanakan kembali ke Jakarta pada

Februari 2017.

Panjang perbatasan RI-Papua Nugini

yang akan dijaga sepanjang kurang

lebih 250 KM dan akan dibagi dalam

16 pos. Perjalanan dari Jakarta me-

nuju Merauke sendiri akan ditempuh

dalam waktu 12-14 hari dengan

rute Jakarta-Makassar-Ambon-

Tual-Merauke.

"Kegiatan di sana ada inteli-

jen, operasi menjaga perba-

tasan, sweeping darat dan ke-

giatan bidang teritorial seperti

menyejahterkan rakyat, ke-

sehatan dan pendidikan. Di

bawah pimpinan dan koman-

dan satgas Mayor Inf Kamil

Bahren Pasha (Komandan

Batalyon Infanteri (Yonif)

Lintas Udara (Linud) 330/Tri

Dharma)," ujar Pangkostrad

Letjend Edy Rahmayadi di

Pelabuhan Kolinlamil, Tanjung

Priok, Jakarta Utara, Senin (9/5).

Hadir dalam upacara pelepa-

san pasukan Satgas tersebut, istri

Kamil, Lidya Basko bersama anak,

kedua orangtua Mayor Kamil, H Mus-

lim Kasim, Hj Ida Muslim Kasim, mertua

Kamil, H Basrizal Koto, Ny Elita Basko,

Bernando Basko, menantu Basko, Rizky

Fahrurrozi, SH, MH, dan David. Bertindak

sebagai inspektur upacara, Pangdivif 1

Kostrad, Brigjen TNI Agus Suhardi. ***

450 PERSONEL 450 PERSONEL 450 PERSONEL 450 PERSONEL 450 PERSONEL TNI-AD dari Satgas Yonif Para Raider 330 inf 1Kostrad dilepas untuk misi pengamanan perbatasan RI - PNG(Papua Nugini) di Kabupaten Merauke.

PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN Satgas Pamtas RI-Papua Nugini Yonif Para Raider330 Kostrad melakukan upacara pelepasan menuju perbatasanRI-Papua Nugini.

PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD Letjen Edy Rahmayadi menyalami paraprajuritnya.

PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN Satgas Pamtas RI-Papua Nugini Yonif Para Raider 330 Kostrad dilepas oleh PangkostradLetjend Edy Rahmayadi di Pelabuhan Kolinlamil, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin (9/5).

BERNANDO BERNANDO BERNANDO BERNANDO BERNANDO Basko (kanan) dan David (kiri)bersama Pangkostrad Letjend Edy Rahmayadi.

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha mendapatpelukan dari anak tercinta.

PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD Letjend Edy Rahmayadi, istriMayor Kamil, Lidya Basko dan H Basrizal Koto.

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha bersama mertuaH Basrizal Koto.

H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL Koto berbincang akrab denganPangkostrad Letjend Edy Rahmayadi.

H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL Koto salam komando denganPangkostrad Letjend Edy Rahmayadi usaipelepasan pasukan Satgas Pamtas RI-PapuaNugini Yonif Para Raider 330 Kostrad.

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha bersama anak dan istritercinta, Lidya Basko.

DIPIMPIN KOMANDAN SATGAS MAYOR INF KAMIL BAHREN PASHA

PANGKOSTRAD LEPAS

PASUKAN SATGAS PAMTAS RI-PNG

Page 9: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI qqqqq LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM

L e n s a8SELASA

10 Mei 2016

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha foto bersama istri, anak, kedua orangtua, mertua H Basrizal Koto-Elita Basko dan adik-adik.

JAKARTA (HR)-Sebanyak 450 personel TNI AD

dari Satgas Yonif Para Raider 330 Inf 1 Kostrad di

bawah pimpinan dan Komandan Satgas Mayor Inf

Kamil Bahren Pasha, menantu H Basrizal Koto, di-

lepas untuk misi pengamanan perbatasan (Pamtas)

RI-PNG (Papua Nugini) di Kabupaten Merauke. Pa-

sukan akan menjaga perbatasan selama 9 bulan ke

depan dan direncanakan kembali ke Jakarta pada

Februari 2017.

Panjang perbatasan RI-Papua Nugini

yang akan dijaga sepanjang kurang

lebih 250 KM dan akan dibagi dalam

16 pos. Perjalanan dari Jakarta me-

nuju Merauke sendiri akan ditempuh

dalam waktu 12-14 hari dengan

rute Jakarta-Makassar-Ambon-

Tual-Merauke.

"Kegiatan di sana ada inteli-

jen, operasi menjaga perba-

tasan, sweeping darat dan ke-

giatan bidang teritorial seperti

menyejahterkan rakyat, ke-

sehatan dan pendidikan. Di

bawah pimpinan dan koman-

dan satgas Mayor Inf Kamil

Bahren Pasha (Komandan

Batalyon Infanteri (Yonif )

Lintas Udara (Linud) 330/Tri

Dharma)," ujar Pangkostrad

Letjend Edy Rahmayadi di

Pelabuhan Kolinlamil, Tanjung

Priok, Jakarta Utara, Senin (9/5).

Hadir dalam upacara pelepa-

san pasukan Satgas tersebut, istri

Kamil, Lidya Basko bersama anak,

kedua orangtua Mayor Kamil, H Mus-

lim Kasim, Hj Ida Muslim Kasim, mertua

Kamil, H Basrizal Koto, Ny Elita Basko,

Bernando Basko, menantu Basko, Rizky

Fahrurrozi, SH, MH, dan David. Bertindak

sebagai inspektur upacara, Pangdivif 1

Kostrad, Brigjen TNI Agus Suhardi. ***

450 PERSONEL 450 PERSONEL 450 PERSONEL 450 PERSONEL 450 PERSONEL TNI-AD dari Satgas Yonif Para Raider 330 inf 1Kostrad dilepas untuk misi pengamanan perbatasan RI - PNG(Papua Nugini) di Kabupaten Merauke.

PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN Satgas Pamtas RI-Papua Nugini Yonif Para Raider330 Kostrad melakukan upacara pelepasan menuju perbatasanRI-Papua Nugini.

PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD Letjen Edy Rahmayadi menyalami paraprajuritnya.

PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN PASUKAN Satgas Pamtas RI-Papua Nugini Yonif Para Raider 330 Kostrad dilepas oleh PangkostradLetjend Edy Rahmayadi di Pelabuhan Kolinlamil, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin (9/5).

BERNANDO BERNANDO BERNANDO BERNANDO BERNANDO Basko (kanan) dan David (kiri)bersama Pangkostrad Letjend Edy Rahmayadi.

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha mendapatpelukan dari anak tercinta.

PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD PANGKOSTRAD Letjend Edy Rahmayadi, istriMayor Kamil, Lidya Basko dan H Basrizal Koto.

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha bersama mertuaH Basrizal Koto.

H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL Koto berbincang akrab denganPangkostrad Letjend Edy Rahmayadi.

H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL H BASRIZAL Koto salam komando denganPangkostrad Letjend Edy Rahmayadi usaipelepasan pasukan Satgas Pamtas RI-PapuaNugini Yonif Para Raider 330 Kostrad.

MAMAMAMAMAYYYYYOR OR OR OR OR Inf Kamil Bahren Pasha bersama anak dan istritercinta, Lidya Basko.

DIPIMPIN KOMANDAN SATGAS MAYOR INF KAMIL BAHREN PASHA

PANGKOSTRAD LEPAS

PASUKAN SATGAS PAMTAS RI-PNG

Page 10: Haluanriau 2016 05 10

Z NA PEKAN 9SELASA

10 Mei 20163 Sya’ban 1437 H

K o t a M a d a n i

nnnnn REDAKTUR: ELPI ALKHAIRI nnnnn LAYOUT: WINLANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579 .riaumandiri.co Haluan Riau haluan_riau

advertorial Pemko Pekanbaru

Wako .... nnnnn Hal. 15

GUNAKAN DOKUMEN KEPENDUDUKAN PALSU

WNA Iran DitetapkanSebagai Tersangka

nnnnn LAPORAN: DODI FERDIANLiputan Pekanbaru

DUKUNG PROGRAM WUJUDKAN SMART CITY

Pemko akan Buka Sekolah Madani di Tiap Kecamatan

PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-Direktorat ReserseKriminal Umum Kepolisian Daerah Riaumenetapkan seorang Warga Negara Asingasal Iran, Behzad Sheydaei alias Behnam,sebagai tersangka kasus dugaan pemalsuandokumen kependudukan. Saat ini, Penyidiktelah melimpahkan berkas perkaranya kepihak Kejaksaan untuk ditelaah.

Demikian di-

ungkapkan Ka-

bid Humas Pol-

da Riau, AKBPGuntur Aryo Te-

jo, Senin (9/5).

Dikatakan Gun-

tur, Behnam di-

duga memalsu-kan dokumen ke-

pendudukan un-

tuk mengajukan

kredit di Pekan-

baru.Dokumen kependudukan

tersebut, termasuk Kartu

Tanda Penduduk.

"Sudah tahap I

(pelimpahan ber-

kas perkara ke pi-hak kejaksaan,-

red). Dugaan me-

nggunakan doku-

men palsu," ung-

kap Guntur ke-pada Haluan Riau

di ruangannya.

Lebih lanjut,

Guntur menyebut

kalau dalam proses penyidi-kan, Penyidik telah memintai

keterangan sejumlah saksi.

Saksi tersebut di antaranya

termasuk Ketua RT dan RW

sesuai tempat KTP Behnam

diterbitkan.Dalam kesempatan ter-

sebut menyebut kalau proses

penyidikan masih terus ber-

jalan, dan tak menutup ada-

nya pihak lain yang ditetap-kan sebagai tersangka baru.

"Ya, bisa saja (ada tersangka

baru)," sebutnya. Sebelum-

nya, Haluan Riau pernah

mengangkat persoalan ini.

KETUA PGRI RIAU: GURU HARUS IKUTI KEMAJUAN TI

60 Orang Guru Dilatih Tim MicrosoftPEKANBARU(HR)-Guna

mempersiapkan pendidikan

bagi guru agar mampu bersai-

ng di era cloud first, mobile fir-st, Persatuan Guru Republik In-

donesia (PGRI) Riau bersama

Microsoft menjalin kerja sama.

Kerja sama yang dilakukan

dalam bentuk pemberian Office365 Education kepada anggota

PGRI. Sebanyak 60 anggota

PGRI dari perwakilan kabu-

paten/kota, Senin (9/5) dilatih

dalam oleh tim Microsoft, diGedung Guru Riau, Jalan Jen-

deral Sudirman, Pekanbaru.

Pemberian Office 365 Edu-

cation kepada PGRI mencakup

seluruh layanan Office 365, se-perti e-mail, pengolah kata

(word processing), pengolah

data (data processing), kon-

ferensi video, dan lainnya. Mic-

rosoft menyediakan pelatihandan konsultasi teknis kepada

PGRI agar dapat meningkat-

kan kapasitas para guru da-

lam menguasai teknologi infor-masi dan komunikasi, khu-

susnya untuk pemanfaatannya

dalam dunia pembelajaran.

Ketua PGRI Riau, Dr Syah-

ril SPd MM mengatakan, gurusebagai pendidik, sejatinya

adalah pembelajar sepanjang

hayat. Untuk itu, penting bagi

para guru untuk memahamidan mengikuti kemajuan

teknologi komunikasi, serta

informasi sebagai basis pe-

ngembangan kapasitas diri,

60 Orang .... nnnnn Hal. 15

PEKANBARU (HR)-Dewan Perwakilan Rakyat

Daerah (DPRD) Kota Pekanbaru, menggelar RapatParipurna Istimewa dengan Agenda Pengucapan

Sumpah Janji Pergantian Antar Waktu (PAW)

Anggota DPRD Pekanbaru, fraksi PDI-P Heri

Pribasuki, Senin (9/5) di Ruang Paripurna, Kantor

DPRD Kota Pekanbaru.Rapat itu sendiri dipimpin Wakil Ketua DPRD

Pekanbaru Sondia Warman, dihadiri oleh

Gubernur Riau, yang diwakili staf ahli Bidang

Ekonomi, Joni Irwan, Wakil Walikota Pekanbaru,Ayat Cahyadi dan unsur Muspida Kota Pekan-

baru.

Dalam rapat paripurna istimewa tersebut PAW

Heri Pribasuki, mengantikan Wakil Ketua DPRD

Pekanbaru, Almarhum Rustam Panjaitan dariPDI-P, yang meninggal satu tahun yang lalu.

RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA

PAW DPRD PEKANBARU

Heri PribasukiResmi Jabat Anggota

DPRD Pekanbaru

Heri Pribasuki.... nnnnn Hal. 15

WALIKWALIKWALIKWALIKWALIKOOOOOTTTTTAAAAA, H Firdaus saat meninjau UN hari pertama di SMP Bhayangkari, Senin (9/5).

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

WNA Iran .... nnnnn Hal. 15

PEKANBARU (HR)-Dalamrangka mendukung program

mewujudkan kota pintar,

Pemerintah Kota Pekanbaru

berencana membuka sekolah

terpadu Madani di tiap keca-matan yang ada. Wacana ter-

sebut sebagai pilot project un-

tuk penyelenggaraan pendi-

dikan berkualitas sehingga tak

terjadi penumpukan sekolahfavorit karena akan ada di

setiap kecamatan.

"Sekolah terpadu ini akan

dilengkapi dengan sarana tek-

nologi seperti komputer, se-hingga dalam pelaksanaan

Ujian Nasional diselenggara-

kan dengan sistem berbasis

Komputer. Untuk sekolah ter-

padu madani, tak lagi dilaku-kan pembangunan gedung

baru, melainkan satu sekolah

yang ada di kecamatan akan

dijadikan sekolah madani,"

kata Kepala Dinas PendidikanKota Pekanbaru, Abdul Jamal.

Diharapkan dengan adanya

sekolah terpadu Madani, ta-

hun depan pelaksanaan Ujian

Nasional Berbasis Komputer(UNBK) jelas akan bertambah.

Artinya sekolah dua sekolah

nanti akan bertambah 12sekolah lagi. Bahkan kemung-

kinan untuk UNBK juga akan

diikuti sekolah lain yang ada

di Kota Pekanbaru. Karena

program tersebut sejalan danjuga mendukung program

Walikota Pekanbaru, H Fir-

daus dalam mewujudkan Pe-

kanbaru menjadi Smart City.

Sebelumnya Walikota Pe-kanbaru, Firdaus, menyebut,

Pemerintah Kota Pekanbaru

terus berupaya melakukan

terobosan dalam membangun

Sumber Daya Manusia (SDM)dibidang pendidikan berbasis

masyarakat madani. Diharap-

kan dapat membentuk pemba-

ngunan karakter akhlak bagi

anak didik di sekolah yang adadi Kota Pekanbaru.

Diwujudkan dengan melak-

sanakan pembangunan Seko-

lah Menengah Pertama mada-

ni setara dengan pondok pe-santren, hal itu juga sekaligus

sebagai langkah menjawab

minimnya Sumber Daya Alam

yang dimiliki di Kota Pekan-

baru. Kurikulum yang dipakaidirencanakan menggunakan

kurikulum terpadu, artinya

akan ditambah dengan mua-

tan-muatan ilmu agama yang

lebih padat. Bukan sepenuh-nya pesantren, melainkan

lebih mengacu kepada SMP

Madani, karena kurikulum

SMP tetap digunakan penuh.

Pembangunan sarana danprasarana sekolah dimak-

sudkan juga untuk mening-

katkan daya tampung dalam

memberi peluang semakin

besar bagi anak usia sekolah.Lebih khusus, untuk para

hafiz agar dapat membangun

generasi muda berkhlak baik,

mantap iman, baik ibadah,

dan cerdas, dalam ilmupengetahuan, serta teknologi

.(adv/humas)

GUNTUR ARYO TEJO

DI BAWAH JEMBATAN LEIGHTON III

Bayi 9 Bulan Ditemukan Terlantar

RAK KORAN-RAK KORAN-RAK KORAN-RAK KORAN-RAK KORAN-Kabag Sirkulasi dalamKota Syahfari kembali menyerahkan rakkoran kepada Sales & Marketing Man-ager Hotel Fave Pekanbaru, RettaSimanjuntak, Senin (9/5).

H A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S T

SUDAH BERKOORDINASI

DENGAN KASN

BKPPD SiapkanDraf Pansel danDraf Mutasi

BKPPD .... nnnnn Hal. 15

PEKANBARU (HR)-Badan Kepaga-

waian Pelatihan dan Pendidikan Dae-

rah Riau, mulai berkoordinasi deng-

an Komite aparatur Sipil Negara (KA-SN) untuk menyiapkan rencana mu-

tasi pejabat dati eselon III, IV dan ese-

lon II atau pejabat tinggi pratama, di

lingkungan Pemerintah Provinsi Riau.

Kepala BKPPD Riau Asrizal, me-ngatakan, secara lisan koordinasi de-

ngan KASN sudah dilaksanakan, un-

tuk rencana pembentukan tim Pani-

tia seleksi (Pansel) assessment. Dan

saat ini pihaknya sedang mempersiap-kan secara tertulis untuk pemben-

tukan Pansel assessment.

PANTAU BEBERAPA

SEKOLAH

Wako sebutPelaksanaan UNSMP Hari PertamaLancarPEKANBARU (HR)-Memastikankelancaran pelaksanaan Ujian Nasio-

nal tingkat Sekolah Menengah Per-

tama (SMP) hari perdana, Senin (9/5),

Walikota Pekanbaru, H Firdaus meng-

unjungi beberapa sekolah yang ada diKota Pekanbaru.

SMPN 1 menjadi target utama

kunjungan yang dilakukan lantaran

sekolah tersebut untuk pelaksanaan

ujian menggunakan sistem Ujian Na-sional Bebrasis Komputer (UNBK),

dilanjutkan dengan kunjungan ke SMP

Bhayangkari.

"Saya bersama tim pengawas dari

Kementerian Pendidikan meninjaupelaksanaan UN di SMP 1 Pekanbaru

PEKANBARU (HR)-Sesosok

bayi perempuan mungil yang

diperkirkan berusia 9 bulanditemukan Basri (46), warga

Jalan Yos Sudarso, Gg Jaya,

Pekanbaru saat akan berbe-

lanja di Pasar Kodim, Jumat

(6/5) subuh.Bayi mungil tersebut dite-

mukan dalam kondisi sehat di

bawah Jembatan Leigthon III.

Sementara orang tua si bayi

tak berdosa itu sendiri tak di-temukan sama sekali di lokasi

temuan. Pria yang sehari-se-

hari bekerja sebagai pedagang

petai di Pasar Kodim tersebut

menceritakan bahwa selain

menemukan si bayi, waktu itu

dirinya juga hanya mendapatisebuah tas gendong bayi.

"Awalnya saya mau ber-

jualan ke Pasar Kodim. Sekitar

pukul 05.30 WIB subuh. Saat

melintas di Jembatan siak III,saya awalnya melihat tumpu-

kan seperti sampah. Setelah

berjarak lima meter melewati

TKP, saya merasa ada yang

ganjil terhadap tumpukan ter-sebut. Saya balik lagi, kemu-

dian saya periksa dan ternyata

di dalam tumpukan itu saya

menemukan seorang bayi pe-

rempuan," paparnya di Ma-

polsek SKP, Senin (9/5)siang.

Selanjutnya, kaget denganapa yang ditemukannya, ba-

pak satu anak itupun mencoba

menunggu sambil mencari

tahu keberadaan orang tua

sang bayi. Sayang, usahanyatak membuahkan hasil, meski

sudah ditunggu namun orang

tua bayi tersebut tetap tak

diketahui keberadaannya.

"Kaget, saya langsung men-dekat dan membawa bayinya

ke Polsek Senapelan.BASRI (40)BASRI (40)BASRI (40)BASRI (40)BASRI (40) warga Rumbai menggendong bayi 9 bulanyang ditemukannya di Leighton III, Senin (9/5).

H A L U A N R I A U / A N O MH A L U A N R I A U / A N O MH A L U A N R I A U / A N O MH A L U A N R I A U / A N O MH A L U A N R I A U / A N O M

PARAPARAPARAPARAPARA guru terlihat serius mendengarkan pelatihan yang diberikanMicrosoft. Kegiatan ini bekerjasama dengan PGRI Riau, di GedungGuru Riau, Senin (9/5).

H A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S TH A L U A N R I A U / I S T

Bayi 9 .... nnnnn Hal. 15

Page 11: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI

10SELASA10 Mei 2016Zona Riau

qqqqq LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI

Jl. Dirgantara No.4 Pekanbaru Telp/Fax: (0761) 61815, 081268276468Website : http://www.sttp-yds.ac.id email: [email protected]

Persyaratan penerimaan mahasiswa- Lulusan SMA, SMK dan MAN- Sehat jasmani dan rohani- Lulus seleksi penerimaan

Persyaratan Administrasi- Foto copy Ijazah yang telah dilegalisir- Foto copy Transkrip Nilai- Foto Copy KTP- Pas photo 4 x 6 = 2 lbr, photo 3 x 4 = 4 lb r

Seleksi Ujian masukBagi Pendaftar yang telah memenuhipersyaratan administrasi akan mengikutiseleksi ujian masuk berupa ujian tertulis.

Pratikum Metalurgi Pelatihan CAD & CAM Teknologi Robotic Mikroskop Metalurgi

Ketua Sekolah Tinggi TeknologiPekanbaru

Dr. Ir. H. Harnedi Maizir, MT

Ketua Yayasan Dwisejahtera

Ir. H. Chairuddin Abbas, MM

nnnnn LAPORAN: DODI FERDIANLiputan Pekanbaru

20 KASUS LAKALANTAS SELAMA LONG WEEKEND

Lima Nyawa Melayang di JalananPEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-PEKANBARU (HR)-Direktorat LaluLintas Kepolisian Daerah Riau men-catat 20 kasus kecelakaan lalu lintasselama libur panjang yang dimulai sejak5 hingga 8 Mei 2016 kemarin. Dariangka tersebut, 5 orang dinyatakanmeninggal dunia.

"Selama libur panjangkemarin, di wilayah hu-

kum Polda Riau tercatat20 kasus laka lantas, de-

ngan korban meninggaldunia sebanyak 5 orang.

Sementara, korban lukaberat dan luka ringan

masing-masing 20 orangdan 16 orang," ungkap

Direktur Lalu Lintas Pol-da Riau, Kombes Pol Gu-

ritno Wibowo, kepada Ha-luan Riau, Senin (9/5).

Lebih lanjut, Guritnomenyebut kalau kawasan

Siak tercatat sebagai pe-nyumbang lokasi kecela-

kaan lalu lintas tertinggi,dengan 4 kasus. Disusul,

Indragiri Hulu dan RokanHilir, masing-masing 3

kasus. Sedangkan, KotaDumai terdapat 2 kasus

laka lantas"Sementara, Kota Pe-

kanbaru, Kampar, Indra-giri Hilir, Bengkalis, Pela-

lawan, Rokan Hulu, Kuan-tan Singingi, dan Kepu-

lauan Meranti, tercatatmasing-masing 1 kasus,"

lanjut Guritno.Selain itu, lanjut Gu-

ritno, terdapat 25 unitsepeda motor yang menga-

lami kecelakaan, disusulmobil penumpang seba-

nyak 8 unit, truk 3 unit,dan bis 1 unit.

Menurut Guritno, lakalantas disebabkan banyak

faktor. Yang paling do-minan karena disebabkan

kelalaian pembawa ken-daraan akibat melanggar

rambu-rambu lalu lintasdan memacu kendaraan di

atas kecepatan normal."Ada juga yang dise-

babkan faktor keadaaanjalan," sebut Guritno.

Atas keadaan ini, Gu-ritno menghimbau peng-

guna kendaraan di Riausupaya menaati rambu

lalu lintas dan menguta-makan keselamatan da-

lam berkendara. "Jadilahpelopor keselamatan lalu

lintas," pungkas Gu-ritno.***

UJIAN PAKET BUJIAN PAKET BUJIAN PAKET BUJIAN PAKET BUJIAN PAKET B-Penghuni Lapas Klas II A Pekanbaru mengikuti ujian Paket B, Senin (9/5).

HALUAN RIAU/ANDIKAHALUAN RIAU/ANDIKAHALUAN RIAU/ANDIKAHALUAN RIAU/ANDIKAHALUAN RIAU/ANDIKA

Dewan Minta Pemko JelaskanKelanjutan Pasar Cik Puan

PEKANBARU (HR)-

Pembangunan Pasar CikPuan hingga saat ini be-

lum ada kejelasan kelan-jutan pembangunan. Bah-

kan pada tahun 2015 ini,tidak ada anggaran di

APBD Kota Pekanbaruuntuk kelanjutan pemba-

ngunan pasar yang terle-tak di Jalan Tuanku Tam-

busai.Untuk itu, anggota DP-

RD Kota Pekanbaru me-minta agar Pemerintah

Kota Pekanbaru menje-laskan secara gamblang

permasalahan yang terjadidi Pasar Cik Puan kepada

masyarakat terutama parapedagang Pasar Cik Puan.

"Pemko harus mene-rangkan kepada masya-

rakat, apa permasalahan,

sehingga terbengkalai be-berapa tahun ini. Karena

memang perlu disadari,pembangunan ini sangat

ditunggu para pedagang,"sebut anggota DPRD Kota

Pekanbaru, H Darnil, padawartawan, Senin (9/5).

Politisi Partai Hanuraini juga berharap dengan

penjelasan dari Pemko Pe-kanbaru terhadap kondisi

yang terjadi bisa membantuagar pemerintah tidak di-

salahkan masyarakat danpedagang. "Kalau ada ren-

cana diserahkan kepadapihak ketiga, jelaskan sia-

pa pihak ketiga terse-but,"sebut Darnil.

Selain itu kata Darnilpermasalah yang terjadi di

Pasar Cik Puan ini terkait

permasalahan lahan yangdibangun di atas pasar.

"Masalahnya mau ti-dak Pemerintah Provinsi

menghibahkan lahan ter-sebut kepada Pemko, ka-

rena saat ini tidak adaperaturan yang membe-

narkan hal tersebut," te-rangnya.

Untuk itu diharapkanPemerintah Kota Pekan-

baru dan Pemerintah Pro-vinsi bersinergi menye-

lesaikan permasalahanini."Tergantung mereka

lagi, mau tidak menyele-saikan permasalahan ini.

Kita bersama tentu ber-harap permasalahan ini

bisa diselesaikan,"imbuh-nya. (ben)

Dua Kecamatan Belum Terima Insentif RT/RWPEKANBARU (HR)-Duadari 12 kecamatan yang adadi Kota Pekanbaru, hinggakini belum menerima insen-tif Rukun Tetangga danRukun Warga. Hal itu ter-jadi lantaran kecamatanyang dimaksud belum me-masukkan usulannya keBadan Pengelola Keuangandan Aset Daerah (BPKAD)Pekanbaru.

Pelaksana Tugas (Plt)Kepala BPKAD Pekanbaru,Alek Kurniawan, dikonfir-masi, Senin,(9/5), mengaku,masih ada dua kecamatanyang insentif RT/RWnyabelum cair hingga saat ini.Namun saat ditanya keca-matan mana saja yang be-

lum menerima insentif ,Alek menjawab, tidak ingat,dan mengusulkan mena-nyakan langsung ke pihakkecamatan.

"Coba tanya ke keca-matan, prinsipnya ang-garan tersedia di kecama-tan, tapi memang masihada dua kecamatan yangbelum, tadi baru masuk,"kata Alek, menjelaskan.

Untuk prosesnya, kataAlek, saat ini anggaranuntuk insentif RT dan RWberada di pihak Kecama-tan, selanjutnya kecama-tan yang mengajukan ang-garan tersebut kepadaBPKAD untuk dicairkan.

"Barang tu di keca-

matan, mereka yang aju-kan, misalnya masuk hariini, sore sudah bisa cair,besok paginyalah palinglambat bisa keluar,"kataPlt Kepala BKA.

Ditanyakan kembali,apakah masih ada insentifRT/RW yang bulan Desem-ber tahun lalu yang belumcair, Alek kembali menja-wab tidak mengetahui, ka-rena menurut Dia data itubisa ditanyakan langsung keBagian Tata Pemerintahan.

"Saya kurang tau ka-lau yang itu, coba tanya kebagian pemerintahan, ka-rena data tahun lalu kansama mereka," jawabnya.

Sementara itu, Kepala

Bagian Tata Pemerinta-han, Hazli, menyebut, un-tuk honor yang belum cairtahun lalu, pihaknya su-dah berkonsultasi denganBadan Pengawadan Ke-uangan dan Pembangunan(BPKP). Solusi yang dibe-rikan, honor RT dan RWyang belum cair tahun lalubisa diajukan pada Ang-garan Pendapatan danBelanja Daerah-Peruba-han tahun 2016.

"Tahun lalu itu, jum-lahnya Rp 340 juta, kitakonsultasi kepada BPKP,kita mencari dasar hu-kumnya, jadi bisa diang-garkan di APBD-P 2016,"sebutnya.(her)

DIGELAR MINGGU

KKS Jalan Sehat Jalin Silaturahmi, Bertabur HadiahPEKANBARU (HR)-Untuk

meningkatkan jalinan silaturah-

mi, Ikatan Keluarga Kuantan

Singingi (IKKS) Pekanbaru

menggelar Jalan Sehat Basa-

mo Masyarakat Kuantan Singi-

ngi Pekanbaru, Minggu (15/5)

mendatang di Car Free Day

Jalan Gajah Mada Pekanbaru.

Dalam iven itu nantinya

akan disediakan berbagai ha-

diah doorprize sebagai daya

tarik peserta untuk mengikuti

kegiatan "Jalan sehat basamo

IKKS".

"Kami siap mensukseskan

pelaksanaan kegiatan jalan

sehat ini. Dan kami telah

melakukan berbagai upaya

untuk itu, baik teknis pelaksa-

naan maupun dengan me-

nyiapkan berbagai doorprize

menarik, seperti TV, dispenser,

tabungan dari Bank Danamon,

dan hadiah menarik lainnya

sumbangan dari para dona-

tur," kata Ketua Panitia Pelak-

sana, Zulfahmi Adrian kepada

wartawan, Senin

(9/5).

Z u l f a h m i

Adrian yang juga

Kepala Satpol PP

Kota Pekanbaru ini

menyebutkan, ke-

giatan ini juga akan

diikuti Gubernur

Riau, Walikota

Pekanbaru, serta

unsur Pemkab

Kuansing. Untuk

rute yang akan dilalui adalah

Jalan Gajah Mada-Jalan Dipo-

negoro. Bagi 1.000 pendaftar

pertama akan mendapatkan

kaos cantik dengan mendaftar-

kan diri terlebih dahulu melalui

ketua-ketua kecamatan untuk

mendapatkan kupon kegiatan

sebagai tanda keikutsertaan.

“Kami menargetkan ke-

giatan ini diikuti minimal oleh

1.500 peserta. Dengan target

masing-masing kecamatan

mengirimkan 100 peserta dari

15 kecamatan yang ada,”

harapnya.

Sedangkan En-

drianto Ustha se-

laku Ketua Harian

IKKS Pekanbaru

yang didampingi

Sekretaris Umum,

Asnaldi kepada

media ini mengim-

bau kepada selu-

ruh warga Pekan-

baru asal Kuansing

agar ikut berpartisi-

pasi pada kegiatan ini agar

terjalin hubungan silaturahmi

sesama warga Kuansing.

“Diperkirakan masyarakat

Kuansing yang berada di Pe-

kanbaru mencapai 20 ribu or-

ang. Maka, dengan adanya

acara ini akan dapat menjadi

ajang saling kenal antarsesama

warga Kuansing yang berada

di Pekanbaru, dan kepada

warga Pekanbaru asal Kuansing

untuk dapat ikut berpartisipasi

pada kegiatan ini baik diundang

maupun tidak.(rls/hai)

ZULFAHMI ADRIAN

Page 12: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI

11SELASA10 Mei 2016 Rokan Hulu

Negeri Seribu Suluk

qqqqq LAYOUT:ZEL AFRIADI LAYOUT:ZEL AFRIADI LAYOUT:ZEL AFRIADI LAYOUT:ZEL AFRIADI LAYOUT:ZEL AFRIADI

advertorial

WAKILWAKILWAKILWAKILWAKIL Bupati Rokan Hulu H Sukiman meninjau pelaksanaan Ujian Nasional.

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

RANPERDA PILKADES BELUM DISAHKAN

55 Desa Definitif di Rohul Masih Dijabat PjsPASIR PENGARAIAN

(HR)-Dari 144 desa

defenitif yang ada di

Kabupaten Rokan Hu-

lu, 55 di antaranya

masih dijabat pejabat

sementara (Pjs) yang

direkrut dari kalangan

Pegawai Negeri Sipil

(PNS). Hal itu disebab-

kan karena masa tugas

Kepala Desa (Kades)

yang lama sudah ber-

akhir. Untuk mengisi

kekosongan, seraya menunggu

Pemilihan Kades (Pilkades) se-

rentak, dan oleh Pemerintah

Kabupaten Rokan Hulu, menunjuk

Pejabat sementara (Pjs).

Kondisi ini sebenarnya sedikit

memprihatinkan karena diantara

55 Pjs Kades, sebagian diantara-

nya ada yang diperpanjang masa

tugasnya hingga satu tahun. Itu

disebabkan lantaran Rancangan

Peraturan Daerah (Ranperda)

tentang Pemilihan Kepala desa

(Kades) serentak yang dijadwal-

kan tahun 2016 belum dibahas

dan disahkan oleh DPRD Rohul.

“Ranperda Pilkades ini sudah

diserahkan pada bulan Nofember

tahun 2015 lalu ke DPRD. Dan saat

ini tinggal menunggu pembahasan

di DPRD. Kemudian, dalam aturan,

masa bakti Pjs Kades hanya tiga

bulan. Namun, bisa diperpanjang

sebelum adanya Kades

defenit if. Mengenai

perpanjangan masa

tugas Pjs Kades hing-

ga satu tahun, itu

harus dilakukan su-

paya kegiatan peme-

rintah ditingkat desa

tetap berjalan,”ung-

kap Abdul Haris, Ke-

pala BPMPD Rohul,

menjawab HaluanRiau, diruang kerjanya

Senin (9/5).

Ditambahkan Abdul Haris,

jumlah desa defenitif di Kabupaten

Rokan Hulu, sebanyak 144 desa,

dan jumlah desa persiapan se-

banyak 30. Khususnya desa

persiapan, katanya lagi, belum bisa

melaksanakan Pilkades karena

sarat untuk ikut Pilkades harus

defenitif. “jadi, Pilkades ini hanya

berlaku bagi desa defenitif saja.

untuk 30 desa persiapan, me-

nunggu defenitif dulu,”terangnya.

Ditempat terpisah, Ketua DPRD

Rohul, Kelmi Amri, SH membenarkan

bahwa Rancangan Pemilihan Kepala

Desa (Kades) serentak sudah

diterima pada bulan Nofember 2015

lalu. Adapun Ranperda yang dite-

rima adalah, Ranperda desa dan

Ranperda Pilkades. Namun karena

DPRD Rohul sibuk mengurus APBD

sampai molor beberapa bulan, se-

hingga pembahasan Ranperda

Pilkades serentak tidak bisa dilak-

sanakan.

Tetapi, setelah disahkannya

APBD Rohul ini, lanjutnya Kelmi

Amri, SH Ranperda Pilkades ini

akan menjadi prioritas DPRD. Dan

mungkin, bulan Juni 2016 nanti

akan dilaksanakan Paripurna. Dan

saat ini menunggu jadwal Badan

Musyawarah (Banmus). “pada

intinya, DPRD akan melaksanakan

Paripurna penyampaian Ranperda

Pilkades oleh Pemerintah dalam

waktu dekat. Setelah itu baru

dilakukan pembahasan”ujarnya.

Disinggung mengenai ada isu di-

tingkat desa yang telah membentuk

panitia pemilihan kepala desa tanpa

ada payung hukum karena Ranperda

Pilkades belum disahkan hingga hari

ini, Politisi Partai Demokrat ini

menghimbau kepada Badan Pe-

merintahan Desa (BPD) untuk menga-

wasi persoalan Pilkades serentak.

“Kalau sudah ada yang mem-

bentuk panitia Pilkades, harus

mengacu kepada perda yang sudah

disepakati, karena dalam perda

memuat sarat dan ketentuan. Ini

kan amanah dari undang-undang

tentang desa. Dan ini harus dipatuhi

oleh masyarakat. Maka dari itu,

sebagai prioritas pembahasan kita

saat ini adalah, Perda desa dan

Perda Pemilihan Kepala desa,”tutup

Ketua DPRD Rohul.(gus)

TINJAU UN TINGKAT SLTP

Sukiman Ingatkan PelajarTentang Kejujuran

Wabup Ingatkan ASN Pegang Teguh dan Amalkan Panca Satya KorpriPASIR PENGARAIAN

(HR)-Wakil Bupati Rokan

Hulu H. Sukiman mengingat-

kan kepada seluruh Aparatur

Sipil Negera (ASN) selalumemegang teguh serta me-

ngamalkan Panca Satya Kor-

pri. Wabup mengimbau se-

luruh ASN tidak hanya meng-hafalkan Panca Satya Korpri,

namun juga mngamalkannya

dalam rutinintas sehari-hari.

Imbauan tersebut disam-

paikan Wabup Rohul, H.Sukiman saat memberikan

arahan kepada ribuan ASN

pada apel gabungan di ha-

laman kantor Bupati Rohul

Pasir Pengaraian, Senin (9/5).

Dengan memegang teguhPanca Satya Korpri diharap-

kan bisa menjadi landasan

bagi seluruh Aparatur, dalam

menjalankan tugas sesuaidengan koridornya masing-

masing, menegakan kedisipli-

nan, jujur , profesional, serta

tidak di rong-rong nafsu pri-

badi yang dapat merugikandaerah dan keluarga.

"Sebagai seorang PNS,

harus kita hayati Panca Sat-

ya Korpri, sehingga kita se-

lalu aman dan tidak menge-

depankan nafsu kepentinganpribadi, kerja yang wajar-

wajar saja, tidak usah neko-

neko, sehingga tidak meru-

gikan instansi dinas dankeluarga," seru Wabup.

Dalam kesempatan itu,

Wabup juga mengingatkan

seluruh ASN untuk mening-

katkan loyalitas kepada pim-pinan, serta melupakan hing-

ar bingar pemilihan kepala

daerah yang bisa menyulut

perpecahan.

"Saya masih dengar ada

upaya dari orang per orangyang menginginkan bupati

dan wakil bupati pisah, saya

tegaskan, pertarungan Pil-

kada sudah berakir, bupatidan wakil bupati itu tidak

bisa dipisahkan, saya orang

militer, seorang milter itu,

harus patuh kepada koman-

dannya, meskipun beliaumasih muda, kita harus loyal

dan patuh kepada pimpi-

nan," pesanya.

Dalam apel terebut, Wa-

kil Bupati Rohul H Sukiman

juga menginstruksikan se-luruh kepala SKPD, untuk

memberikan pengarahan

khusus kepada seluruh staf-

nya setelah selesai apel. Ke-giatan seperti ini merupakan

hal yang baru dilakukan,

dengan tujuan untuk me-

ningkatkan koordinasi serta

membangun loyalitas ke-pada pimpinan.(gus)

Babinsa SukaMaju Turunke Sawah

Bantu PetaniRAMBAH (HR)-Bintara Pembina Desa (Ba-

binsa) Koramil 02 Rambah Kodim 0313 Kampar

Kopda Dedy Nofery Samosir turun ke sawah

membantu petani membersihkan gulma (hama

tanaman) rumput di lahan petani di Rimbo

Hapar, Desa Suka Maju, Kecamatan Rambah,

Kabupaten Rokan Hulu, Minggu (8/5) sore.

Kopda Dedy Nofery menjelaskan gulma

merupakan salah satu kendala utama dalam

memperoleh hasil yang tinggi dalam budidaya

padi sawah. Persaingan gulma dengan padi

dalam stadia pertumbuhan hingga masa

pematangan sangat besar sekali pengaruhnya

terhadap penurunan hasil panen.

“gulma juga dapat menurunkan hasil

panen karena adanya persaingan antara

gulma itu sendiri dengan padi, dalam pengam-

bilan unsur hara, air dan cahaya. Di samping

itu ada beberapa gulma yang dapat dijadikan

tanaman inang oleh hama dan penyakit

tanaman padi, sehingga kalau kita mem-

biarkan gulma tumbuh tanpa dikendalikan,

jelas kerugian akan kita dapatkan termasuk

kerugian akibat peledakan hama dan penya-

kit," terang Kopad Dedy Nofery, Senin (9/5).

Menurut Dedy, dengan adanya kegiatan

tersebut diharapkan tanaman padi milik

petani akan tumbuh subur dan hasil panen

padi maksimal. Dan apa yang menjadi target

nasional tentang swasembada pangan akan

tercapai. Maka dari itu, Ia menghimbau

kepada semua pihak yang terlibat dida-

lamnya supaya proaktif dalam memberikan

yang terbaik kepada petani.

Ditempat yang sama, Nahar, seorang pe-

tani yang tergabung dalam Kelompok Tani Rim-

bo Hapar, mengaku senang dengan turunnya

Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam men-

sukseskan kegiatan pemerintah. Menurutnya

dengan kehadiran TNI dapat memberikan mo-

tivasi kepada petani lebih giat lagi.(gus)

PPPPPASIR PENGARAIAN (HR)ASIR PENGARAIAN (HR)ASIR PENGARAIAN (HR)ASIR PENGARAIAN (HR)ASIR PENGARAIAN (HR)- Sebanyak9,129 pelajar dari 153 SLTP/MTS baik negerimaupun swasta se-Rokan Hulu mengikutiUjian Nasional yang digelar serentak, Senin(9/5). Untuk memastikan kelancaran pelak-sanaan Ujian Nasional di hari pertama itu,Wakil Bupati Rokan Hulu H Sukiman me-ninjau langsung pelaksanaan UN di MTSN 1Pasir Pengaraian dan SLTP 1 Rambah.

Dalam kesempatan ter-

sebut Wabup Rohul Sukiman

mengatakan, dari hasil tin-

jauan yang dilakukan-

nya, seluruh pelajar tampak

siap dalam melaksanakan

UN tahun ini. Ujian juga

berjalan da-

lam kondisi tertib dan pelajar

bisa mengerjakan soal Bidang

Studi Bahasa Indonesia."Saya mengharapkan uji-

an nasional tahun ini bisa

lebih baik hasilnya dari tahun

kemarin,” tutur Wabup Rohul

H Sukiman, Senin (9/5) usaimeninjau pelaksanaan ujian

nasional di SLTPN 1 Rambah.

Lebih l a n j u t

Wabup

menje-laskan, m e s -

k i p u n U N

tahun i n i ,

b u - k a n -

lah syarat kelulusan, namun

hasil UN ini sangat mene-

tukan siswa untuk melan-jutkan pendidikan ke SMA

favorit, serta pemetaan ke-

lemahan pendidikan. Untuk

itu, Wabup mengharapkan

seluruh siswa dapat tenangdalam melaksanakan Ujian

Nasional ini dan yang ter-

penting melaksanakanya

dengan penuh rasa kejujuran.

“Segala sesuatu yangdikerjakan dengan te-

nang pasti hasilnya

baik, apalagi pada

prinsipnya, soal-soal

yang di ujikan da-l a m

ujian nasional itu sudah di-

pelajari jadi tinggal kejelian

siswa memahami soal yangdiujikan,” sambungnya.

Sementara itu, Kadisdik-

pora Rohul Muhammad Zen

menyebutkan, jumlah peserta

UN Tingkat SLTP 2016, se-banyak 9, 129 dengan rincian

untuk SMP Negeri 5.813,

SMP Swasta 924, MTS Negeri

683, MTS Swasta 1.231,

Paket B 478."Untuk rayon I

sebanyak 5.153 pe-

lajar dengan seko-

lah penyelenggara

70 sekolah denganjumlah murid 4594

pelajar, dan se-

kolah yang berga-

bung 21 dengan

559 pelajar, ke-mudian untuk

Rayon II se-

banyak 3.498 pelajar dengan

rincian sekolah penyelenggara

43 sekolah sebanyak 3152 mu-rid dan sekolah yang berga-

bung 19 dengan jumlah 346

pelajar," urainya.

Muhammad Zen mengim-

bau kepada para orang tuapara pelajar yang mengikuti

UN supaya tidak membiar-

kan anak-anak keluyuran,

apalagi menjelang ujian, pe-

ngawasan harus lebih di-tingkatkan lagi.

"Kita sendiri persiapan

sudah matang, meskipun de-

ngan manfaatkan apa adanya,

seperti kita melakukan tam-bahan belajar, kemudian bim-

bingan UN sendiri," tukasnya

(adv/humas)

BUPATI 0764-20200, 322120SEKRET DPRD (0762) 91460

BUPATI 0764-20200, 322120KEJARI (0762) 91226

BUPATI 0764-20200, 322120PENGADILAN (0761) 7050303

POLRES (0762) 91110

ABDUL HARIS

PENYEBERANGAN MAHALPENYEBERANGAN MAHALPENYEBERANGAN MAHALPENYEBERANGAN MAHALPENYEBERANGAN MAHAL - Warga mengeluhkan mahalnya tarif rakit penyeberangandi salah satu daerah Rokan Hulu. Tampak sejumlah warga menggunakan rakit untukmelakukan penyebrangan.

HALUAN RIAU/YUSHALUAN RIAU/YUSHALUAN RIAU/YUSHALUAN RIAU/YUSHALUAN RIAU/YUS

Page 13: Haluanriau 2016 05 10

12SELASA

10 Mei 2016KuansingKota Jalur

qqqqq REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA qqqqq LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM

advertorial

TKD Didesak Bekerja Seriusnnnnn LAPORAN: ROBI SUSANTO

Liputan Teluk Kuantan

TELUK KUANTTELUK KUANTTELUK KUANTTELUK KUANTTELUK KUANTAN (HR)-AN (HR)-AN (HR)-AN (HR)-AN (HR)-Bupati H Su-karmis telah menginstruksikan supayaSekretaris Daerah, Asisten Pemerin-tahan, Kepala Bagian Pemerintahan danKepala Bagian Hukum Setda Kuansingserius menelaah dan mengkaji proposalusulan pembentukan daerah otonombaru, Kabupaten Kuantan.

Dimana ada 6 kecama-

tan di wilayah hilir Kabu-

paten Kuantan Singingi

yang mengusulkan pem-

bentukan kabupaten baru,

masing-masing Logas Ta-

nah Darat, Pangean, Kuan-

tan Hilir, Kuantan Hilir

Seberang, Inuman dan

Cerenti.

Hasilnya, Pemkab

Kuansing pun membentuk

Tim Kajian Daerah (TKD)

untuk mengkaji usulan

DOB ini. Dan karena

mendapat dukungan dari

orang nomor satu di

Kuansing, maka Badan

Pekerja Pembentukan

Kabupaten Kuantan

(BPPKK) mendesak agar

TKD bekerja serius,

segera mempercepat

proses dan

menyampaikan apabila

ada kekurangan.

"Kami minta tim ini

bekerja serius. Sampaikan

mana yang kurang, dan

kami akan melengkapinya,

sehingga kami bisa mela-

porkan proses usulan ini

kepada tokoh masyarakat

dan seluruh elemen masya-

rakat di 6 kecamatan yang

memang mau mekar," kata

Ketua BPPKK, Musliadi

didampingi pengurus lain-

nya, seperti Maspar Mah-

mur, Sarjan, Mutiara dan

Rosi Atali, usai sidang pa-

ripurna pandangan umum

fraksi, Senin (9/5).

Ketua Komisi A DPRD

Kuansing ini memperta-

nyakan kinerja tim yang

dibentuk Pemkab Kuan-

sing. "Kalau di DPRD ti-

dak ada masalah, seka-

rang kami mintak tim

bentukan pemerintah itu

yang serius, aturannya kan

sudah jelas. Kami masya-

rakat enam kecamatan

menunggu itu,"tegasnya.

Selanjutnya, Wakil

Ketua BPPKK, Maspar

Mahmur berharap, supa-

ya usulan DOB ini dipro-

ses dengan serius oleh

Pemkab, dan diharapkan

tuntas di masa kepemim-

pinan Bupati H Sukarmis.

"Pak Bupati mendukung

pembentukan DOB ini.

Oleh karena sudah ada

instruksi dari beliau, ten-

tu kami mendesak agar

tim yang telah dibentuk

itu bekerja serius dan

cepat,"katanya.***

SAMPSAMPSAMPSAMPSAMPAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAN- AN- AN- AN- AN- BUPBUPBUPBUPBUPAAAAATI TI TI TI TI H Sukarmis, Sekda Muharman, Kepala Bank Riau Kepri M Affan sampaikan sambutan pada Hardiknas di lapanganLimuno Teluk Kuantan, Minggu lalu.

PERINGATI ISRA MIKRAJ

Sekda Ajak Pererat SilaturahmiTELUK KUANTAN (HR)-Sekretaris Daerah Kuan-

sing Muharman mengajak

semua elemen masyarakat

agar senantiasa memper-

erat tali silaturrahim. Haltersebut disampikan Sek-

dakab Kuansing Muhar-

man saat memperingati

Isra Mikraj Nabi Besar

Muhammad SAW 1437 H,bertempat di masjid Agung

Teluk Kuantan, Senin (9/5)."Israk mikraj adalah

salahtu hari besar Islam

yang merupakan peristiwa

bersejarah dalam perada-

ban manusia. Banyak hik-mah yang bisa kita ambil

dari peristiwa itu, namun

yang terpenting, silaturrah-

mi sesama harus terus kita

pererat,"kata Sekda Mu-harman.

Disampaikan Muhar-man, israk mikraj adalah

peristiwa bersejarah di

dunia. Israk Mikraj meru-

pakan perjalanan malam

yang dilakukan Nabi Mu-hammad SAW menuju la-

ngit ketujuh, hanya untuk

menerima perintah Sholat

5 waktu dari Sang Pen-

cipta.Selain itu, hikmah dari

peringatan israk mikraj iniadalah memberikan pesan

mengenai keutamaan sese-

orang yang selalu bersho-

lawat kepada Nabi Mu-

hammad SAW. "Denganperingatan ini semoga

menjadikan kita semakin

mencintai Rasulullah dan

terus menteladani apa yang

dicontohkannya dalamkehidupan apapun,"ka-

tanya.Oleh sebab itu, Sekda

Muharman mengajak ma-

syarakat Kuansing untuk

menteladani Rasulullah.

Salahsatu yang terpentingadalah dengan senantiasa

berbuat terhadap sesama

dan selalu pererat silatur-

rahmi. "Silaturrahmi itu

wajib dijaga,"katanya.(adv/humas)

TELUK KUANTAN (HR)-Fraksi PAN me-

nilai terhadap kualitas pelayanan di RSUD

masih lemah, terutama masih kurangnya

maksimal pelayanan medis yang diberikan

sebagaimana tuntutan masyarakat dan

juga ketersediaan obat yang menjadi

kebutuhan.

Sebab, di tengah keprihatinan

banyak pihak terkait pelayanan keseha-

tan di RSUD Teluk Kuantan yang tidak

berjalan semestinya akibat tidak terse-

dianya obat-obatan bagi masyarakat

umum terutama pasien BPJS.

Hal ini menjadi sorotan saat sidang

paripurna di DPRD Kuansing agenda pan-

dangan umum fraksi terhadap LKPj Bupati

Kuansing TA 2015. Fraksi PAN melalui juru

bicaranya Maspar Mahmur, menilai ter-

hadap kualitas pelayanan di RSUD masih

lemah.

Hal ini dapat dilihat ujar Maspar, dari

permasalahan pelayanan BPJS tidak ber-

jalan dikarenakan penganggaran tidak se-

suai dengan kebutuhan dan ini sangat

tersa sekali pada tahun 2016 ini,"

pelayanan BPJS untuk RSUD lumpuh dan

tidak berjalan termasuk juga pelayanan

kesehatan masyarakat umum di RSUD

padahal ini merupakan urusan dasar pe-

merintahan dan urusan wajib peme-

rintahan,"katanya.

Kemudian kata Maspar, untuk pemba-

ngunan tiga pilar dilakukan sesuai dengan

Visi misi kepala daerah yang dijabarkan

dalam RPJMD mulai dari perencanaan

pelaksanaan dan pemanfaatan namun

demikian sampai saat ini pelaksanaan

pembangunan masih bermasalah dan

tampak dari luar belum selesai.

"Terhadap permasalahan ini fraksi

PAN ingin mengetahui apa langkah-

langkah yang dilakukan kepala daerah

selaku perencana visi misi 2011-2016

untuk penyelesaiannya,"ujarnya.

Disamping itu untuk pembangunan

infrastruktur lainnya terutama yang

bersekala besar kita tidak hanya menar-

getkan penyelesaian pembangunannya

tetapi juga pemanfaatnya yang sangat

penting sehingga tidak terkesan sia-sia.

Selanjutnya, untuk bidang pendidi-

kan kita masih perlu membenahi sarana-

dan prasarana pendidikan terutama yang

jauh dari ibukota kecamatan datu ibukota

kabupaten dan terpenting adalah kualitas

hasil pendidikan itu sendiri. (rob)

TELUK KUANTAN (HR)-Meskipun sudah berulang kali

dingatkan, Fraksi PBB kembali meminta Dishub tertibkan truk

yang melebihi tonase.

Sebab,mobil truk yang melebihi kapasitas muatan masih

begitu bebas melintas terutama di jalan Nasional dan Provinsi

di Kuansing. Akibatnya, kondisi ruas jalan yang dilalui

masyarakat umum setiap hari cepat rusak dan mengancam

keselamatan pengendara.

Ironis, puluhan mobil bermuatan melambung ini seakan

kebal hukum bebas melintas di ruas jalan Nasional di Kuansing.

Dan ini hanya dibiarkan meskipun terkadang muatan mobil

tersebut tumpah dijalan raya.

"Untuk dinas perhubungan kami mengharapkan perhatian

terhadap mobil truk yang melebihi kapasitas muatan untuk di

tertibkan, demi terawatnya jalan yang dibangun baik

pemerintah daerah, pemerintah provinsi maupun pemerintah

pusat. Dan hal ini telah berulang kali kami ingatkan,"ujar

Fraksi PBB melalui juru bicaranya Mutiara saat sidang pari-

purna pandangan umum fraksi, Senin (9/5).

Selain itu Fraksi PBB juga mengharapkan, kepada peme-

rintah daerah untuk tetap memperhatikan infrastuktur yang

telah di bangun dan melakukan pemeliharaaan secara rutin

agar infrastruktur ini bermanfaat dalam jangka waktu yang

lama. (rob)

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

SELAIN PEMBANGUNAN

Pemkab Berhasil Sukseskan Pelaksanaan PilkadaTELUK KUANTAN (HR)-

Fraksi Golkar melalui juru

bicaranya Fitri Fita mem-berikan apresiasi kepada

Pemerintah Kabupaten Kuan-

sing atas semua program

pembangunan yang sudah

dicapai selama tahun 2015,walupun dengan kondisi pe-

ngurangan anggaran dikare-

nakan menyesuaikan dengan

kondisi keuangan negara.

Kemudian Fraksi Golkar

juga menilai Pemda juga

telah berhasil mengawal dan

mensukseskan pelaksanaanpemilihan Kepala daerah

serentak tahun 2015, sehing-

ga sampai saat ini tidak

terjadi kekacauan seperti

yang dikhawatirkan banyakpihak.

Ini menandakan, Pemkab

Kuansing dengan program-

programnya berhasil menso-

sialisasikan dan menum-

buhkan kehidupan berdemo-

krasi dan menghargai perbe-

daan pendapat dalam kehi-dupan masyarakat.

Demikian disampaikan

juru bicara Fraksi Golkar

Fitri Fita pada sidang pari-

purna agenda penyampaianpandangan umum fraksi ter-

hadap Laporan Keterangan

Pertanggungjawaban (LKPj)

Bupati Kuansing Tahun Ang-

garan 2015, Senin (9/5).

Sidang paripurna dipim-

pin Ketua DPRD Kuansing

Andi Putra, dihadiri segenapanggota DPRD Kuansing,

Bupati Kuansing, Sekda Mu-

harman, unsur Muspida dan

pejabat dilingkungan Pem-

kab Kuansing serta unda-ngan lainnya.

Disampaikan Fitri Fita,

secara umum pelaksanaan

pemerintahan dan pemba-

ngunan pada tahun 2015 yang

lalu, pemerintah daerah te-

lah berusaha untuk melaku-

kan semua kegiatan pemba-ngunan yang telah direnca-

nakan sehingga fraksi golkar

menilai prestasi pemerintah

daerah dalam pelaksanaan

pemerintahan yang menjadikewenangannya cukup baik

dan apresiasi diberikan un-

tuk semua yang telah dicapai

pada tahun 2015 lalu,"ka-

tanya. (rob)

FRAKSI PAN

Sorot Pelayanandi RSUD Lumpuh

dan tak Jalan

Pelaku Pembacokan akan Jalani Tes KejiwaanTELUK KUANTAN

(HR)-WN (21) pelaku

pembacokan yang mene-

waskan korbannya TatangWinarna (35) yang dike-

tahui merupakan pegawai

honor pada Dinas Cipta

Karya dan Tata Ruang

Pemkab Kuansing terjadidi Dusun I, Desa Dusun

Tuo, Kecamatan Kuantan

Hilir terjadi Kamis lalu

akan dites kejiwaannya.

Hal tersebut, dilaku-kan karena informasinya

pelaku ini diduga menga-

lami gangguan kejiwaan

sehingga tega membacok

tetangganya hinga tewasbersimbah darah.

"Diduga pelaku alami

gangguan kejiwaan, untuk

membuktikannya ter-

sangka harus menjalanites kejiwan di rumah sakit

RSJ Tampan terlebih da-

hulu,"ujar Kapolres Kuan-

sing AKBP Edy Sumardhi

P melalui Kasat Reskrim

Akp Imron Teheri yang

dikonfirmasi wartawanbeberapa hari lalu.

Dikatakan Kasat, un-

tuk proses pemeriksaan

kejiwaan akan berlangsung

cukup lama, dimana akandilakukan selama 14 hari.

"Jika hasil pemerik-

saan dokter di rumah sakit

nantinya mengatakan ter-

sangka itu benar-benarmengalami gangguan keji-

waan. Maka sesuai dengan

mekanisme yang berlaku,

apabila hasil pemeriksa-

an mengatakan pelakugila maka tersangka tidak

bisa dituntut menurut

hukum dan akan dilaku-

kan penghapusan pidana.

Sebab, tidak dapat dihu-kumnya pelaku, berhu-

bung perbuatannya tidak

dapat dipertanggung ja-

wabkan,"ujar Kasatres-

krim.

Sementara, Kapolsek

Kuantan Hilir AKP Efrionketika dikonfirmasi mela-

lui Kanit Reskrim Bripka

Wawan menjelaskan, saat

ini pelaku sudah dititip-

kan di sel tahanan Mapol-res Kuansing, dengan ala-

san keamanan tersangka.

Bripka Wawan menga-

takan, dalam waktu dekat

tersangka akan dibawa kePekanbaru, dalam rangkai

tes kejiwaanya.

Pemberitaan sebelum-

nya, kejadian yang memi-

lukan ini terjadi padaKamis (5/5) lalu sekira

pukul 09.00 Wib, korban

tewas mengenaskan aki-

bat dibacok tetangganya

sendiri. Ironisnya lagi,korban mengalami nasib

nahas tersebut di depan

istri, serta anak dan mer-

tua tercinta

Menurut Kapolres

Kuansing AKBP Edi Su-

mardhi P, sebelum keja-dian, korban bersama

sang istri, Yuli (33), anak

korban Yuda Pranata (8)

dan mertua korban Buyun

(60) sedang berada dida-lam rumah. "Tiba-tiba

pelaku melempari rumah

korban menggunakan ba-

tu dan korban pun mene-

gur pelaku, "ujar Kapolres.Namun pelaku bukan-

nya berhenti malah me-

ngambil pisau ke rumah-

nya dan mengejar korban

dan mendobrak pintu te-ngah yang sedang terkun-

ci. "Akibat kuatnya dobra-

kan, pintu terlepas,"ujar

Musabi.

Pelaku ujarnya, kemu-dian masuk ke rumah kor-

ban sambil mengacungkan

sebilah pisau dan lang-

sung menghujamkan pisau

dibagian pundak sebelah

kiri dan leher menembus

sebelah kanan hingga kor-ban terkapar.

"Istri korban saat itu

berusaha menahan pelaku

dan memegang pisau pela-

ku yang mengakibatkan te-lapak tangan kiri istri kor-

ban terluka sobek,"ujarnya.

Saat itu juga ujar Mu-

sabi, istri dan mertua kor-

ban berteriak minta tolongke warga sekitar, dan mem-

buat pelaku kemudian

melarikan diri dan mem-

buang pisau dihalaman

rumah warga. " Korbandibawah ke Puskesmas

Baserah, namun korban

tidak bisa tertolong dan

meninggal dunia,"ujar Mu-

sabi. Informasi terakhiryang dihimpun Haluan

Riau, pelaku diduga menga-

lami gangguan jiwa.(rob)

BUPATI 0764-20200, 322120BUPATI 0760 561616

BUPATI 0764-20200, 322120SEKRETARIAT DPRD 0760 561604

BUPATI 0764-20200, 322120FAX KANTOR BUPATI 0760 561617

MAPOLRES 0760 561604

KEBAKARAN 0760 20957

RSUD 0760 561858

TELAH BERULANG KALI DIINGATKAN

FBB Minta DishubTertibkan Mobil Truk

Page 14: Haluanriau 2016 05 10

13SELASA10 Mei 2016 Pelalawan

qqqqq LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN LAYOUT: WIN

DIDUGA MINTA RP35 JUTA URUS SERTIFIKAT TANAH WARGA

Bupati Diminta Pecat Kades PalasPEKANBARU(HR)PEKANBARU(HR)PEKANBARU(HR)PEKANBARU(HR)PEKANBARU(HR)-Bupati Pelalawan,HM Harris, diminta segera memecatKades Palas, Syamsari. Hal ini se-hubungan dengan dugaan permintaanuang sebesar Rp35 juta kepada wargauntuk mengurus sertifikat tanah wargaseluas masing-masing 2 hektare.

Hal ini ditegaskan R

Adnan, praktisi hukum

dari Kantor Pengacara R

Adnan SH dan Rekan,

yang juga Direktur Ekse-kutif Indonesian Monitor-

ing Development, Senin (9/

5). "Jika Bupati tidak

segera bertindak dan

mencopot Kades tersebut,patut dicurigai Bupati

juga terlibat dalam perse-

kongkolan itu. Agar ke-

curigaan ini tidak muncul,

maka Bupati harus segerabersikap," tambahnya.

Dikatakannya, permin-

taan uang sebesar Rp35 juta

untuk pengurusan sertifikat

tanah itu sudah sangatketerlaluan, karena biaya

pengurusan sertifikat tanah

sesuai ketentuan hanya

sebesar Rp50 ribu per luas

tanah 2 hektare.

"Sebelumnya ada pe-

ngaduan kepada Presiden

Jokowi bahwa warga di-

mintai uang Rp1 juta un-tuk pengurusan sertifikat

tanah warga. Presiden

sangat marah dan meminta

oknum pejabatnya dipecat.

Ini sampai Rp35 juta. Inisudah sangat keterlaluan

dan akan saya laporkan ke

Presiden," ujarnya..

Seperti diberitakan

sebelumnya, masyarakatDesa Palas, Kabupaten

Pelalawan, mengaku re-

sah, karena sertifikat ta-

nah seluas 2 hektare ma-

sing-masing untuk 67 war-ga hingga saat ini tak

kunjung selesai. Padahal

warga sudah membayar

hingga Rp65 juta.

''Sedari kecil memang bakat Zata sudah tampak.

Zata suka corat coret dinding. Begitu di belikan

crayon, Zata mulai pandai mewarna di kertas.

Sudah tidak terhitung crayon yang dihabiskan Zata

untuk hobinya ini. Umur empat tahun Zata sudah

mendapat piala pada lomba mewarnai tingkat keca-

matan,'' ungkap ayah Zata sambil mengenang Zata

kecil waktu itu.

Zata memang tergolong anak yang berpostur

kecil dan imut. Postur tubuh yang kecil dan manis

cocok untuk menggambarkan dia sebagai si Kecil

Cabe Rawit. Sejak lomba pertama itulah Zata mulai

percaya diri untuk mengikuti bermacam lomba yang

diadakan di kotanya Pangkalan Kerinci. Mulai dari

lomba resmi yang diadakan instansi formal hingga

non formal seperti lomba yang ditaja Yamaha,

Honda, Toyota, dan Suzuki. Tak lelah Zata

mengikutinya.

Semua piala dikoleksi di rumahnya di jalan Se-

jahtera no 9 Pangkalan Kerinci. ''Zata paling suka

piala juara satu lomba mewarnai dalam acara

Pemecahan Rekor Muri dari Tanoto group,'' kata

Zata tersenyum manis.

Sementara itu, Pembina ekstrakurikuler seni

rupa SDN Bernas, Rara Fadila, S.Pd SD menga-

takan di sekolah, Zata termasuk anak yang cukup

pendiam namun diam diam meghanyutkan. Tidak

sulit untuk memberi pengarahan dalam melukis pada

Zata. Dia anak berbakat dan penurut.(grc/hen)

ZATA DINI, UTUSAN PELALAWAN UNTUK FLS2N GAMBAR BERCERITA TINGKAT PROVINSI RIAU

Walau Kecil Orangnya tapi Pialanya Banyak

Salah satunya diung-kapkan Tamam, warga

Desa Palas, kepada Ha-

luan Riau, Sabtu (26/3)

lalu. Dikatakannya, sebel-

umnya 67 warga desa eksPIR Transmigrasi PT Sur-

ya Bratasena Plantations,

dijanjikan sertifikat hak

milik atas lahan masing-

masing seluas 2 hektare.Untuk pengurusan itu,

warga harus membayar

sejumlah uang. "Saya sen-

diri sudah habis Rp65

juta. Pertama sekitarRp19 juta, kemudian Rp16

juta. Kemudian saat Ke-pala Desa dijabat Syam-

sari, saya bayar lagi Rp35

juta yang dikoordinir oleh

Arif. Tapi nyatanya hingga

saat ini sertifikat saya danwarga lainnya tak juga

selesai," ujar

Tamam.

Dikatakannya, ia su-

dah menemui petugas diBPN Kabupaten Pelala-

wan, menanyakan serti-

fikat warga desa tersebut.

Namun menurut petugas

belum ada terdaftar. "Ka-mi betul-betul resah. Uang

sudah habis puluhan juta,tapi sertifikat tak juga

selesai. Kami mohon pe-

jabat yang ada jangan

mempermainkan kami.

Mohon segera dituntaskansertifikat kami," ujarnya.

Terkait hal ini, Syam-

sari, Kepala Desa Palas, ke-

tika dikonfirmasi, membe-

narkan adanya pengurusansertifikat tanah milik

warga tersebut. Menurut-

nya, saat ini tinggal me-

nunggu proses dari BPN

untuk menyelesaikannya.Terkait adanya pungutan

PANGKALANKERINCI-

Pemerintah Kabupaten

Pelalawan,nihil klaimpembayaran tagihan ja-

minan kesehatan daerah

dari dua kabupaten te-

tangga, tahun 2015 lalu.

Dikatakan Kepala Di-nas Kesehatan Pelalawan,

dr Endid RP, Senin (9/5),

Kabupaten Pelalawan te-

lah ada kejasama Jam-

kesda dengan KabupatenKarimun dan Kabupaten

Indragiri Hulu (Inhu).

"Untuk klaim pemba-

yaran Jamkesda tahun

2015 lalu nihil. Baik klaimtagihan dari RSUD Ka-

rimun maupun RSUD In-

drasari, keduanya nihil

tagihan," ungkap Endid,

kepada GoRiau.com.

Menurut Endid, kedua

rumah sakit di kabupaten te-

tangga tersebut benar-benarselektif dalam menerima

dan menangani pasien dari

Kabupaten Pelalawan.

"Jamkesda digunakan

berobat ke daerah tetang-ga, untuk kasus-kasus

yang sifatnya emergensi

(Darurat). Kalau sifatnya

tidak emergensi, penanga-

nan tetap di RSUD Se-lasih," tegasnya.

Diungkapkan Endid, ter-

akhir pembayaran klaim

tagihan Jamkesda dila-

kukan pada tahun 2014lalu. "Kita bayar klaim ta-

gihan tahun 2014 lalu me-

mang cukup besar," sebut

Endid, meski tak menyebut

jumlahnya.(grc/hen)

2015, PelalawanNihil Tagihan

Jamkesda

KECIL-KECIL cabe rawit.

Ungkapan ini sangatlah tepat

untuk salah seorang siswi

SDN Bernas Pangkalan

Kerinci Kabupaten Pelalawan.

Dialah Zata Dini Ghassani,

putri dari pasangan Musril,

SE dan Nini Prasetyowati,

SPd. Hingga saat ini Zata

(begitu panggilan sehari-

harinya) sudah mengantongi

13 piala dari berbagai lomba

mewarna dan menggambar.

nnnnn LAPORAN: HENDRA SAPUTRALiputan Pekanbaru

hingga Rp35 juta di masadirinya menjabat kades,

Syamsari membantahnya.

"Itu pandai-pandai warga

saja. Siapa orangnya," ujar

Syamsari.Sementara Bayu Wis-

nu, petugas Badan Per-

tanahan Nasional Kabu-

paten Pelalawan, ketika

dikonfirmasi secara ter-pisah, mengakui adanya

permohonan sertifikat

tanah seluas 2 hektare

masing-masing untuk 67

warga Desa Palas. "Se-belumnya, Kepala Desa

Palas meminta agar serti-fikat ini dibuat meng-

gunakan prona, tapi saya

tolak, karena saya lihat

pemilik ini merupakan or-

ang mampu," ujarnya.Sementara mengenai

dana yang mencapai Rp35

juta per warga itu dirinya

mengaku tidak tahu, ka-

rena hingga saat ini belumada pembayaran ke BPN.

"Berapa besarannya yang

harus dibayar untuk pe-

ngurusan nantinya, itu

tergantung harga NJOP disana," ujar Bayu.***

ZAZAZAZAZATTTTTA A A A A Dini, foto bersama Kadis Pendidikan Kabupaten Pelalawan dan Pembina Ekskul.

HALUAN RIAU/GRCHALUAN RIAU/GRCHALUAN RIAU/GRCHALUAN RIAU/GRCHALUAN RIAU/GRC

Page 15: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUMqqqqq REDAKTUR: DONI RAHIM REDAKTUR: DONI RAHIM REDAKTUR: DONI RAHIM REDAKTUR: DONI RAHIM REDAKTUR: DONI RAHIM

14SELASA

10 Mei 2016KamparNegeri Serambi Mekkah

BUPATI 0764-20200, 322120RSUD (0762) 7000029

BUPATI 0764-20200, 322120DPRD (0762) 20572

BUPATI 0764-20200, 322120BUPATI (0762) 20016

POLRES 0811 9415883

advertorial

Hearing Warga Terantang-Diskop 'Panas'nnnnn LAPORAN: ARI AMRIZAL

Liputan Bangkinang

BANGKINANG (HR)-BANGKINANG (HR)-BANGKINANG (HR)-BANGKINANG (HR)-BANGKINANG (HR)-Hearing antaraDPRD Kabupaten Kampar, ratusanmasyarakat Desa Terantang dan pejabatdari Dinas Koperasi dan UKM Kabu-paten Kampar serta Camat Tambangmembahas persoalan Koperasi UnitDesa Iyo Basamo, Senin (9/5) berlang-sung panas.

Saling tuding terjadidalam hearing yang dipim-

pin Wakil Ketua DPRD

Kabupaten Kampar M

Faisal, ST di ruang Bang-

gar DPRD Kampar terse-but. Ratusan masyarakat

Terantang tampak hadir

pada hearing ini. Sebagian

besar ibu-ibu menggu-

nakan pakaian dan jilbab

serba hitam.

Di antara anggota DP-

RD Kampar yang ikutdalam hearing ini adalah

Syahrul Aidi Maazat, Re-

pul, Suharmi Hasan, Fah-

mil, H M Kasru Syam, Yuli

Akmal, Hj Hermiati, Ar-nauli Hutajulu dan Triska

Felly. Dari utusan Pemkab

Kampar tampak hadir

Kadis Koperasi dan UKM

Heri Afrizon, Kepala Bi-dang Koperasi Ibrahim

dan Sekretaris Camat

Tambang M Salim.

Panasnya jalan hea-

ring berlangsung sejakawal. Ketua KUD Iyo Ba-

samo berdasarkan rapat

anggota luar biasa pada

11 April 2016 lalu, Hen-

drizal minta Dinas Kope-

rasi dan UKM Kabupaten

Kampar mengesahkan

dan melegalkan hasil ra-pat anggota luar biasa

pada 11 April 2016 lalu

karena rapat anggota luar

biasa ini sudah berjalan

menurut AD ART dan Pe-raturan Menteri Koperasi

Nomor 19 Tahun 2015

tentang tata cara rapat

anggota luar biasa.

Hendrizal juga menye-salkan keberpihakan Di-

nas Koperasi UKM Kam-

par yang cenderung me-

mihak kepada kubu Her-

mayalis, mantan KetuaKUD Iyo Basamo. Ia juga

menyebutkan, ada skena-

rio melengserkan dia sela-

ku ketua KUD.

Kecaman dan kekesa-

lan disampaikan bebera-

pa anggota DPRD Kampar

pada hearing ini. DPRDKampar menilai Pemkab

Kampar terkesan sengaja

membiarkan persoalan di

Terantang berlarut-larut

dan ada kesan keberpi-hakan Pemkab kepada

kubu Hermayalis yang

memiliki kekuasaan dan

uang.

Anggota DPRD Kam-par asal Kecamatan Tam-

bang Yuli Akmal mengaku

kecewa dengan Dinas Ko-

perasi UKM. "Sifatnya tak

melayani. Persoalan min-ta uang harus diklarifi-

kasi. Tolong jangan zalimi

orang yang sedang ber-

masalah yang butuhkan

pelayanan," tegas Yuli.

Dinas Koperasi dan

UKM diminta meninjau

ulang keberadaan pengu-rus KUD Iyo Basamo yang

lama. "Kalau sudah ter-

sangkut hukum, sudah

inkrah dan dipenjara tak

boleh lagi memegang pe-ngurus koperasi," ujar

politisi Hanura itu.

Dia juga minta Dinas

Koperasi dan UKM me-

ngesahkan pengurus KUDyang baru kalau syarat-

syarat pelaksanaan rapat

anggota luar biasa telah

terpenuhi.

Menanggapi tudinganmasyarakat dan anggota

DPRD Kabupaten Kam-

par, Heri Afrizon yang

sesekali menyampaikan

jawaban dengan nada ting-

gi pada pertemuan itu

menyampaikan beberapa

klarifikasi.Ia mengaku tak pernah

terima surat sebagaimana

yang disampaikan.

Heri juga menyetujui

usulan pelaksanaan rapatanggota luar biasa yang

ditawarkan anggota

DPRD Kampar dan ma-

syarakat Terantang yang

dilaksanakan hari ini Se-lasa (10/5) pukul 09.00

WIB di Kantor DPRD

Kampar.

Dia juga mengusulkan

kepada pengurus terpilihdan mantan pengurus du-

duk bersama di Dinas Ko-

perasi dan UKM untuk

mencari solusi.***

DIIKUTI 13.083 SISWA

Bupati Jefry Noer Tinjau UN SMP

BANGKINANG (HR)-Dalam pe-

laksanaan Ujian Nasional (UN)

tahun pelajaran 2015/2016, untuk

tingkat SMA/MA/SMK, di Kabu-

paten Kampar, Madrasah Aliyah

(MA) mendapat peringkat pertama

atau nilai tertinggi. Nilai tertinggi

ini diraih oleh Madrasah Aliyah

Swasta (MAS) PP AT Taufiq di

Tapung dengan perolehan nilai

74,79. Sementara itu nilai tertinggi

sekolah SMA, diraih oleh SMAN 1

Kuok dengan perolehan nilai 65,59.

Demikian disampaikan Kasi

Pendidikan Madrasah Kantor Ke-

menterian Agama Kabupaten Kam-

par Muhammad Yamin, Senin (9/

5). “Berdasarkan jurusan, MA juga

mendapatkan nilai tertinggi tahun

ini, yang mana untuk jurusan IPA

diraih oleh MA Assafiah Air Tiris

dengan perolehan nilai 70,30,”

ujarnya.

Sedangkan untuk SMA diraih

oleh SMA 2 Koto Kampar Hulu

dengan perolehan nilai 69,25.

Sementara itu, untuk jurusan IPS

diraih oleh MA MAS Hikmatul Um-

mah dengan perolehan nilai 67,17.

Sedangkan untuk SMA diraih oleh

SMAN 1 Kuok dengan perolehan

nilai 65,51.

Dari data tersebut, ternyata,

MA saat ini sudah bisa bersaing,

bahkan sudah bisa mengalahkan

mutu pendidikan disekolah umum

lainnya. “Untuk itu, kita sangat

bangga dengan prestasi-prestasi

yang diraih oleh MA-MA, bahkan

saat ini dalam penerimaan murid

barupun, juga banyak MA kita yang

sudah menolak pendaftaran,” ujar-

nya.(oni)

BATU BERSURAT (HR) -Berawal

dari keresahan masyarakat terkait

maraknya kegiatan perjudian,

Jajaran Polsek XIII Koto Kampar

menangkap 4 tersangka pelaku judi

dengan media kartu remi di dusun

V desa Ranah Sungkai, Kecamatan

XIII Koto Kampar, Senin (9/5) dini-

hari.

Keempat pelaku judi yang di-

ringkus adalah RD (45), MS (36),

SA (28) dan IW (25), semuanya

warga desa Ranah Sungkai.

Selain mengamankan keempat

tersangka, polisi juga mengaman-

kan sejumlah barang bukti antara

lain 2 set kartu remi merk gold fish

serta uang taruhan sebesar Rp106

ribu.

Kapolsek XIII Koto Kampar AKP

Handoko Sujarwanto saat dikonfir-

masi membenarkan kejadian ini.

"Para tersangka beserta sejum-

lah barang bukti yang ditemukan

petugas terkait kasus ini telah

diamankan di Polsek XIII Koto

Kampar untuk menjalani peme-

riksaan lebih lanjut," ujar Kapol-

sek.(ari)

Nilai UNTertinggi

Diraih MA

Asyik MainJudi, 4 Pemuda

Ditangkap

BANKINANG KOTA (HR)-Saat ini kita harus mulaiberpikir untuk tidak saja mempertanggungjawabkan

kegiatan, melainkan ada manfaat yang didapat dari

pelaksanaan kegiatan.

Demikian dikatakan Asisten Bidang Ekonomi Set-

dakab Kampar, Nurbi saat membuka pelatihan pening-katan keterampilan dan profesional Dewan Hakim MTQ

Kampar di Hotel Bangkinang, Senin (9/5).

Nurbit dalam sambutan pembukaan menyampaikan

dewan hakim, peserta merupakan elemen yang tidak

terpisahkan. Untuk itu peserta pelatihan harus seriusdalam mengikuti pelatihan.

"Materi pelatihan dan materi penilaian tidak berubah,

Yang menjadi kerisauan kita bersama adalah penurunan

ranking dalam perhelatan MTQ tingkat Provinsi Riau,

selama ini peningkatan kualitas prestasi MTQ KabupatenKampar cenderung terus menurun," ujarnya.

Karena itu perlu peremajaan di tubuh dewan hakim.

Apalagi saat ini masih masih banyak dewan hakim yang

berusia lanjut dan masih aktif. Diharapkan pelatihan inimampu melahirkan dewan Hakim yang lebih muda dan

memiliki pengalaman di bidangnya.(rls/ari)

Perlu PeremajaanDewan Hakim MTQ

BPMPD Gelar Pembekalan bagi 48 KadesPETAPAHAN (HR)-Badan

Pemberdayaan Masyarakat

dan Pemerintahan Desa (BP-MPD) menggelar pembekalan

bagi kepala desa di Kantor

Camat Tapung, Senin (9/5).

Acara dibuka Kepal BPM-

PD Kampar Surya Budhi SH.Menurut Surya Budhi kegia-

tan ini digelar bertujuan me-

nambah wawasan dan penge-

tahuan kepada desa. Terlebih

dengan adanya Undang-Un-dang Desa, banyak keperca-

yaan dan amanah yang dibe-

rikan Pemerintah Pusat ke-

pada desa, serta banyaknya

dana yang dikucurkan ke de-

sa. Tentu diperlukan SDM

yang andal untuk melak-sanakan amanah dan men-

jalankan anggaran tersebut.

Acara pembekalan diikuti

sebanyak 48 kepala desa

terpilih pada Pilkades Se-rentak yang digelar beberapa

waktu lalu.

"Supaya apapun yang di-

lakukan kepala desa mulai

dari perencanaan, pelaksa-naan dan pengawasan dan

dana yang didapat mulai dari

DD, ADD, dana dari Provinsi

betul-betul digunakan untuk

kepentingan masyarakat,"

ujar Surya Budhi.

Kepala BPMPD juga men-jelaskan bahwa pembekalan

ini dilakukan secara berge-

lombang dan berlangsung di

2 kecamatan.

"Ini gelombang ke-2 ber-langsung selama 3 hari sam-

pai 11 Mei. Gelombang per-

tama sudah berlangsung di

Kecamatan Tambang," ujar

Surya Budhi.Dari pantauan Haluan

Riau, para kepala desa terli-

hat antusias menyimak ma-

teri pembekalan yang disam-

paikan Roni Abu Hasan dari

Balai Pemberdyaan Masya-

rakat Desa (PMD) Lampung.Dalam penjelasannya Ro-

ni memaparkan tentang se-

jarah bangsa dan undang-un-

dang desa.

Menurut salah seorangKepala Desa, pelaksanaan

pembekalan yang digelar

sangat bagus dan sangat

diharapkan oleh mereka.

"Pelaksanaan pembekalanini sangat bagus, karena kami

yang baru terpilih ini akan

rawan tersandung masalah

hukum, untuk itu kami menilai

pembekalan ini sangat positif,"ujar Muhammad Yani, Hs

Kepala Desa Muara Jalai.(ari)

KEPKEPKEPKEPKEPALA ALA ALA ALA ALA BPMPD Kampar Surya Budhi menyematkan tanda peserta kepada salah seorang kepaladesa.

HALUAN RIAU/ARIHALUAN RIAU/ARIHALUAN RIAU/ARIHALUAN RIAU/ARIHALUAN RIAU/ARI

BANGKINANG KOTA(HR)-Sebanyak 13.083 sis-

wa-siswi Sekolah Menengah

Pertama (SMP) sederajat di

Kabupaten Kampar mengi-

kuti ujian nasional tahun pe-lajaran 2015-2016. Ujian

yang dijadwalkan dilaksa-

nakan selama empat hari

ini diharapkan dapat berja-

lan dengan lancar dan bisalulus seratus persen.

Harapan itu dikatakan

Bupati Kampar, Jefry Noer

saat meninjau langsung

pelaksanaan Ujian Nasionaldi Sekolah Menengah Perta-

ma Negeri 1 Bangkinang.

Saat itu Bupati didampingi

Kepala Dinas Pendidikan dan

Kebudayaan Kabupaten Kam-par, Nasrul Zein, Senin (9/5)

Ditambah Jefry, kunci

utama untuk keberhasilan

pelaksanaan UN adalah ke-

percayaan diri. Karena bilakita sudah percaya pada diri

sendiri dalam menjawab

soal-soal ujian tersebut,

maka Insya Allah apa yang

kita laksanakan akan ber-hasil, dan tentunya akan

mendapatkan nilai yang me-

muaskan.

"Saya berharap kepada

seluruh peserta Ujian Na-sional agar serius mengikuti

ujian ini, jangan ada yang

mencontek, percayalah pada

diri sendiri, insya Allah

dengan usah dan doa semuaupaya yang dilaksankan

akan berhasil," ujar Jefry

Pada kesempatan terse-

but Jefry juga berpesan ke-

pada pengawas ujian dan gu-ru, jangan sekali-kali mem-

berikan bocoran jawaban

kepada siswa-siswi kita ke-

rena sesungguhnya itu sama

saja memperbodoh anak-anak didik.

Hasil Ujian Nasional

tidak mentukan kelulusan,

tetapi hanya untuk peme-

taan kompetensi siswa, danpenentuan kelulusan diten-

tukan oleh standar kelulu-

san dari sekolah, budi peker-

ti dan rapat dewan guru.

Sementara itu, saat me-ngunjungi pelaksanaan UN

di SMPN 3 Bangkinang, Ke-

pala Dinas Pendidikan dan

Kebudayaan Kampar, Nas-

rul Zein mengimbau kepadaseluruh peserta Ujian Na-

sional untuk teliti dalam

menjawab setiap soal.

Untuk itu sebelum men-

jawab soal peserta harusmemahami soal terlebih

dahulu sehingga diharapkan

akan mendapatkan jawaban

yang benar.(adv/humas)

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

BUPBUPBUPBUPBUPAAAAATI TI TI TI TI Jefry Noer didampingi Kadis P dan K Kampar Nasrul Zein saat melakukan peninjauan pelaksanaan UN tingkat SLTP di SMPN 1 Bangkinang Kota,Senin (9/5).

Page 16: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA qqqqq LA LA LA LA LAYYYYYOUTOUTOUTOUTOUT: T: T: T: T: TAAAAAUFIKUFIKUFIKUFIKUFIK

15SELASA

10 Mei 2016 Sumut-Kepri

20 Pegawai Lingga DipecatLINGGALINGGALINGGALINGGALINGGA (HR) (HR) (HR) (HR) (HR)-Bupati Lingga AliasWello, telah menandatangani SK pe-mecatan 20 Aparatus Sipil Negara baikpegawai negeri maupun pegawai tidaktetap di jajaran Pemerintah KabupatenLingga.

Seperti dikemukakan

Syamsudi, Kepala Badan

Kepegawaian dan Diklat(BKD) Kabupaten Lingga,

SK pemecatan tersebut

sudah ditandatangani

Bupati seiring momen

Hardiknas, pada 1 Mei2016 lalu.

"Totalnya bertambah

dari 12 menjadi 20 orang.

8 PNS diberhentikan ti-dak hormat. 4 PNS dengan

hormat dan tidak men-

dapat pensiun dan 8 orang

PTT indispliner," kata dia,

dihubungi dari Lingga,Senin (9/5).

Menurut Syamsudi,

sanksi tersebut, dijatuh-

kan sesuai dengan kasus-

nya berdasarkan PP 53tentang Kedisiplinan

PNS. Rata-rata kasusnya

karena tidak disiplin, ber-

laku semena-mena dalam

mengemban tugas negaraBKD dan tidak masuk

kantor, sehingga diberi-

kan sanksi berat.

"SK yang sudah ditan-

datangani bupati dise-rahkan langsung kepada

dinasnya masing-masing,"

sambung Syamsudi.

20 PNS dan PTT ini,lanjutnya lagi, bisa saja

ke depan akan bertambah.

Sanksi ini menjadi pe-

lajaran bagi PNS dan PTT

Lingga, untuk menjalakan

pekerjaannya sesuai de-ngan tupoksi.

"Ini menjadi pembe-

lajaran. Kita lihat nanti,

60 Orang .... nnnnn Dari Hal. 9

MAUPUN pengembangan

peserta didik.

Seperti yang diketahui,

sambungnya, teknologi

informasi menyajikan ke-

majuan ilmu pengetahuan

dan praksis pembelajaran

yang sangat luas. "Yang

pastinya guru yang maju

akan menjadi inspirasi

bagi peserta didik dan

menjadi generasi penerus

yang unggul serta kom-

petitif," ungkapnya ke-

pada Riau Pos.

Disebutkannya, pem-berian Office 365 Educa-

tion sangat membantu

PGRI untuk mengasah

kecakapan teknologi in-

formasi dan komunikasipara guru. Dimulai dari

Riau kegiatan pelatihan

ini juga bakal dilaksa-

nakan seluruh Indonesia.

"Kami juga akan terusmensosialisasikan peng-

gunaan Office 365 Educa-

tion di pulau-pulau Indo-

nesia lainnya. PGRI ber-

harap kerja sama ini da-pat membawa Riau lebih

dekat dengan pemerataan

akses teknologi," jelasnya.

Sementara itu, Trai-

nner Microsoft, Gres Can-dra menambahkan, da-

lam implementasi peng-

gunaan Office 365 Educa-

tion bisa berguna bagi guru

yang ada di Indonesia,khususnya Riau. Microsoft

dan PGRI akan bahu

membahu untuk menyuk-

seskan program ini.

"Dunia sekarang tidakberbatas karena disam-

bungkan oleh kemajuan

teknologi digital. Microsoft

percaya pemberian Office

365 Education kepadaanggota PGRI dapat men-

dukung proses belajar

mengajar menjadi sema-

kin menarik, menyenang-

kan, produktif, dan efek-tif," kata Gres.(rls/hai)

kalau masih ada yang ti-

dak disiplin akan dikenai

sanksi berat. Tapi mudah-mudahan dapat mengam-

bil hikmahnya," tutur

Syamsudi. (ant/ivi)

Wako.... nnnnn Dari Hal. 9

YANG menggunakan sis-

tem UNBK, sejauh ini se-

mua berjalan lancar. Dari

tiga kelas yang disediakan

sekolah negeri ini, terlihatsarana dan prasarana yang

tersedia semuanya bagus.

Saya berharap anak-anak

bisa mengikuti ujian na-

sional dengan baik," kataFirdaus.

Wako menyebut, Ujian

Nasional yang dilaksa-

nakan tahun 2016 ini bu-

kan merupakan ujian me-nentukan kelulusan, me-

lainkan untuk mengukur

tingkat kualitas dari pen-

didikan di sekolah yang

ada di daerah-daerah."Dengan adanya ujian

seperti ini, Pak Menteri

juga ingin mengetahui

bagaimana membangun

integritas dan karaktergenerasi muda mulai dari

kejujuran maupun tek-

nologi. Dengan harapan

tentu harus diikuti dengan

baik diberikan hari yangterang dan pikiran yang

jernih kepada siswa siswi

agar menjadi lulusan yang

baik nantinya," harapnya.

Sementara itu Inspek-

torat Jendral Kemente-

rian Pendidikan dan Ke-

budayaan RI, Fuad Wi-yono, yang turut hadir da-

lam peninjauan tersebut

mengatakan, pihaknya

menginginkan integritas

kejujuran menjadi modalutama. Sehingga pelak-

sanaan UN betul-betul

bisa dikawal dengan lan-

car dan yang terpenting

adalah saat penyimpanannaskah UN yang dibuka

pukul 05.00 WIB di Dinas

Pendidikan Pekanbaru.

"Untuk itulah kami

perlu melihat keluar ma-suk naskah ujian yang

diserahkan ke pihak per-

wakilan sekolah, sehingga

dikethui yang menerima-

nya adalah benar- benardari pihak sekolah. Karena

naskah ujian merupakan

dokumen negara yang sa-

ngat rahasia. Ini penting

bagi kita, selain dari me-lihat proses persiapannya.

Untuk kita laporkan ke-

pada menteri terkait pe-

laksanaan ujian di da-

erah," jelasnya.

Pada hari Jumat nan-

ti, kata Fuad, dirinya ber-

sama instansi terkait yangterdiri dari Dinas Pen-

didikan, BPKP dan In-

spektorat Jenderal akan

menyelenggarakan Focus

Gruop Discussion (FGD)untuk menyampaikan ten-

tang pelaksanaan ujian

tersebut. Setiap tahunnya

Inspektorat Jendral Ke-

mendikbud selalu turunmelakukan tinjauan pe-

laksanaan ujian nasional.

"Gambaran ujian saat

ini sangat baik dan cukup

memuaskan, selain itusekolah yang diwakilkan

untuk mengambil soal,

harus menggunakan surat

kuasa. Kita tak meng-

inginkan ada orang lainyang mengambil soal uji-

an, maka dari itu perlu

surat kuasa, bila memang

harus diwakili, harus di-

seleksi lebih dahulu, siapadan dari mana orang yang

mengambil soal itu," jelas

Fuad.(her)

TIGA TERPIDANA MATI

Dipindah ke NusakambanganCILACAP (HR)- Tiga ter-

pidana mati kasus narkobadipindah dari Lembaga Pe-

masyarakatan Tembesi,

Batam, Kepulauan Riau,

ke Lapas Batu, Pulau Nusa-kambangan, Cilacap, Jawa

Tengah.

Dari pantauan Antara

di Dermaga Wijayapura,

Cilacap, Minggu (9/5), tigaterpidana mati yang di-

angkut menggunakan mo-

bil Transpas Lapas Cilacap

tiba di tempat penyebe-

rangan khusus Pulau Nusa-kambangan itu pada pukul

19.14 WIB setelah dijem-

put dari Bandara Adisut-

jipto Yogyakarta.

Selanjutnya tiga ter-pidana mati tersebut di-

pindahkan dari mobil Tran-

spas ke Kapal Pengayoman

III yang akan menyeberang-

kan mereka ke DermagaSodong di Pulau Nusakam-

bangan dengan pengawalan

personel Brimob.

Kapal Pengayoman IIIselanjutnya diberangkat-

kan ke Dermaga Sodong

pada pukul 19.18 WIB

dengan diapit dua kapal

patroli Satuan Polisi AirKepolisian Resor Cilacap.

Saat dihubungi war-

tawan dari Cilacap, Kepala

Lapas Batu Abdul Aris

mengakui adanya tiga ter-pidana mati kasus narkoba

yang dipindah dari Batam

ke Nusakambangan.

"Tiga terpidana mati

kasus narkoba itu terdiriatas Suryanto (53), Agus

Hadi (53), dan Pudjo Les-

tari (42)," katanya.

Menurut dia, tiga ter-

pidana mati tersebut akanditempatkan di Blok C

Pengendalian Lingkungan

Lapas Batu.

Kendati demikian, hing-ga berita ini diturunkan,

belum diketahui apakah

tiga terpidana mati ter-

sebut masuk atau tidak

masuk dalam daftar terpi-dana mati yang akan diek-

sekusi dalam waktu dekat.

Kejaksaan Agung da-

lam waktu dekat akan me-

ngeksekusi sejumlah ter-pidana mati kasus narkoba

di Pulau Nusakambangan.

Akan tetapi hingga sa-

at ini, Kejaksaan Agung

belum merilis nama-namaterpidana mati kasus nar-

koba yang akan diekse-

kusi. (ant/ivi)

Heri Pribasuki .... nnnnn Dari Hal. 9

RAPAT dimulai dengan

pembacaan salinan Surat

Keputusan perihal Pe-

ngangkatan Pengganti An-

tar Waktu anggota DPRDPekanbaru, yang dibaca-

kan oleh Wakil Ketua DP-

RD Kota Pekanbaru, Son-

dia Warman, dan dirang-

kaikan Pengucapan Sum-pah Janji anggota DPRD

Pekanbaru dan Penan-

datanganan SK PAW oleh

Heri Pribasuki, selaku

anggota DPRD yang baru.

Wakil Walikota Pekan-

baru, Ayat Cahyadi, dalam

kata sambutannya menga-

takan, selaku anggota DP-RD Kota Pekanbaru, khu-

sunya pada Heri Pribasuki

yang baru dilantik, di-

harapkan menjalankan

fungsi selaku anggota DP-RD, sesuai dengan amanah

yang telah ditetapkan ber-

dasarkan ketetapan.

"Ketiga fungsi selaku

anggota DPRD Kota Pe-

kanbaru, hendaknya men-

jadi pegangan bagi ang-

gota DPRD, menjalankan

amanah, demi mewujud-kan Kota Pekanbaru yang

sejahtera," kata Ayat

Cahyadi.

Selain itu Ayat Cah-

yadi berharap, Heri Pri-basuki selaku anggota

DPRD yang baru dilantik,

dapat mekasimalkan visi

Pekanbaru, dalam melak-

saakan tugas dan fungsi

sebagaimana mestinya.

"Saya berharap kepada

anggota DPRD yang baru,

Bapak Heri Pribasuki, ti-dak saja mengucapkan

sumpah dan janji, agar

segera dapat menyesuai-

kan diri terhadap suasana

kerja dan lingkup tugasyang diemban dan melak-

sanakannya dengan baik

dan penuh rasa tanggung

jawab," katanya.(ben)

BKPPD .... nnnnn Dari Hal. 9

"PADA intinya KASN

membolehkan kita untuk

mempersiapkan Pansel.Asal sesuai dengan ad-

ministrasi yang berlaku,

membentuk draf pansel,

draf mutasi ke KASN,"

ujar Asrizal, Senin (9/5).

Dijelaskan Asrizal,

persiapan pembentukanPansel assessment sesuai

dengan rencana mutasi

pejabat tinggi pratama,

dalam evaluasi kinerja

kepala SKPD selama men-

jabat dan menjalankan

APBD. Sedangkan untukeselon III dan IV untuk

mengisi jabatan yang

kosong di beberapa SKPD.

"Memang ada evaluasi

penilaian berdasarkan pen-

capaian kinerja. Bisa jadi

mengisi jabatan yang ko-song seperti di Bappeda dan

Biro umum, diisi dari pe-

jabat yang ada atau pejabat

senior," jelasnya.(nur)

WNA Iran .... nnnnn Dari Hal. 9

DI saat ada sebagian war-

ga Indonesia sulit men-

dapatkan dokumen ke-

pendudukan, malah warga

asing bisa mendapatkan-nya. Setelah diusut, ter-

nyata dokumen yang di-

kantongi disinyalir palsu.

Dia, imigran asal Iran

bernama Behzad Shey-daei diketahui memiliki

KTP atas nama Behnam,

dengan alamat Jalan Aur

Kuning, Kelurahan Sim-

pang Tiga, Kecamatan

Bukit Raya, Pekanbaru.

KTP itu terbit 25 Oktober

2013.Behzad Sheydaei alias

Behnam pria ini meme-

gang paspor bernomor

K30803398 yang diterbit-

kan pada tanggal 7 Sep-tember tahun 2014 dengan

kewarganegaraan Iran.

Berdasarkan penyi-

dikan diketahui jika KTP

tersebut dibuat di Ban-

dung. KTP tersebut digu-

nakan untuk kepentingan

finansial yang bersang-kutan.

"(KTP ini) diduga per-

nah digunakannya untuk

kegiatan finansial," terang

Guntur.Terhadap Behnam, pe-

nyidik menyangkakan pa-

sal 263 ayat 2 KUHP Junc-

to pasal 264 dengan an-

caman hukuman maksi-

mal 6 tahun penjara. "Sa-

at ini kita menunggu pe-

tunjuk Jaksa. Jika di-nyatakan lengkap maka

bisa dilanjutkan ke taha-

pan berikutnya. Jika, di-

nyatakan masih ada ke-

kurangan, Penyidik akansegera melengkapi ber-

dasarkan petunjuk Jak-

sa," pungkasnya.***

Bayi 9 .... nnnnn Dari Hal. 9

BERSAMA polisi, usai

melapor kami lalu kem-

bali ke sana (TKP) untuk

mencari orang tua si bayi.Tapi setelah 3 jam ditung-

gu, hasilnya sama saja.

Kami tetap tak mene-

mukannya," lanjutnya.

Lebih jauh, merasa

kasihan melihat bayi tan-

pa orang tua tersebut,

Basri pun selanjutnya

berinisiatif untuk mera-watnya. Niat baiknya itu

bahkan didukung oleh is-

trinya, Winda dan seorang

anak perempuan semata

wayangnya.

Sementara itu, Kapol-

sek SKP, AKP Nusirwan

kepada awak media, Senin

(9/5) mengatakan terkaittemuan bayi tersebut, ia

pun mengimbau bagi ma-

syarakat yang merasa ke-

hilangan anggota keluarga

atau anaknya agar segera

memberitahukannya ke

Polsek Senapelan atau ke

Polsek SKP. Disinggung

mengenai apakah bayi itusengaja dibuang atau ti-

dak, dirinya belum bisa

berkomentar karena ma-

sih dalam penyelidi-

kan.(nom)

MIMPIN RAPMIMPIN RAPMIMPIN RAPMIMPIN RAPMIMPIN RAPAAAAATTTTT - Wakil Walikota Medan, Ir Akhyar Nasution Msi didampingi Asisten Ekonomidan Pembangunan, Qamarul Fatah dan Asisten Umum, Ikhwan habibi Daulay saat memimpinrapat penataan Jalan Sutomo dan sekitarnya di Balai Kota Medan, Senin (9/5).

HALUAN RIAU/BSCHALUAN RIAU/BSCHALUAN RIAU/BSCHALUAN RIAU/BSCHALUAN RIAU/BSC

Page 17: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WINqqqqq RED RED RED RED REDAKAKAKAKAKTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELTUR: ERMA SRI MELYYYYYAAAAAT IT IT IT IT I

16SELASA

10 Mei 2016SiakNegeri Istana

LANGGANAN 081275628886

BUPATI 0764-20200, 322120

POLRES 0764-20110

BUPATI 0764-20200, 322120

BUPATI 0764-20200, 322120DPRD 0764-322019

PLN 0764-320755

PENGADUAN Warga Kelangkaan LPG

085363688000

infotorial

Pemkab Canangkan Gerakan Wakaf UangSIAK (HR)-SIAK (HR)-SIAK (HR)-SIAK (HR)-SIAK (HR)-Ratusan ASN dan masyara-kat menghadiri pencanangan GerakanWakaf Uang di Kabupaten Siak, yangdilaksanakan sempena peringatan IsraMikraj 1437 Hijriah bertempat di IslamicCenter Madinatul Ulum Sultan SyarifHasyim, Senin (9/5).

nnnnn LAPORAN: SUGIANTOLiputan Siak

Turut hadir pada aca-

ra tersebut Bupati Siak

Syamsuar, Wakil Bupati

Siak Alfedri, Dewan Per-

timbangan Wakaf Indone-

sia Pusat Syibli Syarjaya

dan para Asisten beserta

pimpinan SKPD terkait.

"Wakaf tidak hanya be-

rupa bangunan atau pun

tanah, akan tetapi uang

pun sekarang juga sudah

bisa di wakafkan sebagai

amal jariyah bekal kita

nantinya,” kata Syamsuar

mengawali sambutannya.

Lebih lanjut kata

Syamsuar, Kabupaten

Siak merupakan daerah

yang mayoritas pendu-

duknya beragama islam.

Karena itu, apabila gera-

kan wakaf uang ini bisa

berjalan dengan baik di

siak, diharapkan dapat

berdampak pada pening-

katan kesejahteraan mas-

yarakat.

"Badan Wakaf Perwa-

kilan Kabupaten Siak

yang baru saja dilantik

beberpa waktu yang lalu,

perlu bekerja keras men-

sosialisasikan wakaf uang

ini hingga ke desa-desa.

Sebab, masyarakat kita

belum semuanya paham

tentang gerakan wakaf

uang ini,” jelasnya.

S e b e l u m n y a , k a t a

Syamsuar, wakaf yang

ada dan dikenal masyara-

kat selama ini masih

terbatas pada wakaf

tanah dan bangunan, yang

hanya mungkin dilakukan

oleh kaum muslimin yang

memiliki kemampuan

ekonomi yang baik. Syam-

suar menyambut gembira

terobosan Badan Wakaf

Indonesia, yang meng-

gulirkan Gerakan Wakaf

Uang sebagai terobosan

baru, sekaligus tafsir yang

amat luas mengenai

wakaf.

"Melalui gerakan wa-

kaf uang ini, kita yang be-

lum memiliki kelebihan

tanah dan bangunan juga

sudah bisa ikut berwakaf.

M u d a h - m u d a h a n

nantinya gerakan wakaf

ini dapat dikelola dan

dikembangkan untuk peni-

ngkatan kesejahteraan

dan kemajuan produkti-

fitas bangsa,” harapnya.

Selain Tabligh Akbar

sempena Isra Miraj dan

Pencanangan Gerakan

Wakaf Uang, acara juga

diisi dengan penandatan-

ganan MoU dukungan

Gerakan Wakaf Uang

antara Badan Wakaf Indo-

nesia Perwakilan Siak

dengan Badan Pertanahan

Nasional serta Bank Riau-

Kepri Syariah sebagai

mitra pelaksana. Serta

penyerahan sertifikat Wa-

kaf Uang kepada Bupati

Siak Syamsuar oleh Badan

Wakaf Indonesia Perwaki-

lan Kabupaten Siak yang

diketuai Wakil Bupati

Siak Alfedri.***

TERKAIT SENGKETA LAHAN

Warga SabakPermai DiharapkanMelapor kePenghulu

SIAK (HR)-Antisipasi agar tidak

terjadi pertikaian antara warga

terkait sengketa lahan milik

warga Sabak Permai dengan warga

Muara Dua Bengkalis, penghulu

mengimbau, kepada warganya agar

dapat melaporkan ke pemerintah

kampung terkait lahannya yang

masuk di kawasan Siak Kecil

Bengkalis, agar bisa dicarikan

solusinya dan tidak terjadi

pertikaian.

"Kami sebagai warga Sabak

Permai tentunya sangat khawatir

dengan adanya informasi lahan

kami yang diatas masuk daerah

muara dua Siak Kecil. Untuk itu

apapun resikonya kami akan

pertahankan lahan kami itu agar

tidak direbut warga muara dua.

Kami berharap pemerintah bisa

membantu kami dalam

menyelesaikan masalah ini,"

ungkap salah satu warga Sabak

Permai dengan cemas.

Menanggapi hal itu, Penghulu

Sabak Permai Suparlin, Senin (9/

5) menjelaskan, benar warganya

saat ini sedang risau dengan lahan

miliknya yang berada di atas atau

perbatasan antara Kampung

Sabak Permai dan Muara Dua.

Namun, masalah tersebut sudah

ada solusinya dan sudah ada kese-

pakatan antara Pemerintahan

Sabak Permai dengan muara dua

dan bahkan di setujui oleh camat

Siak Kecil.

"Kemarin sempat heboh

masalah lahan ini, karena ada

sekitar 60 hektare lebih lahan

masyarakat kita yang masuk

kewilayah Siak kecil. Kita sudah

bicarakan dengan memerintahan

disana dan kita juga sudah mem-

buat kesepakatan. Intinya, dari

kesepakatan itu tidak menghi-

langkan hak masyarakat yang

sudah mengarap lahan di atas dan

bagi yang sudah menggarap lahan

di atas dan sudah ada tanamannya

mereka agar dapat mengurus

administrasi di desa tersebut.

Sedangkan sebaliknya, jika warga

muara dua memiliki lahan di

wilayah Kampung Sabak Permai

mereka juga harus mengurus

atministrasi dikampung ini," jelas

Suparlin.

Namun, kata Suparlin, dalam

kesepakatan tertulis tersebut juga

dikatakan, status kemilikan

perdata dengan skala kecil pada

desa-desa perbatasan Kabupaten

Siak tetap diakui dan akan di-

susaikan kembali adminis-

trasinya berdasarkan wilayah ad-

ministrasinya yang telah dise-

pakati.(gin)

PENYERAHAN PENYERAHAN PENYERAHAN PENYERAHAN PENYERAHAN Sertifikat Wakaf Uang kepada Bupati Siak Syamsuar oleh Badan Wakaf Indonesia Perwakilan Kabupaten Siak.A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

H A L U A N R I A U / G I NH A L U A N R I A U / G I NH A L U A N R I A U / G I NH A L U A N R I A U / G I NH A L U A N R I A U / G I N

BUPBUPBUPBUPBUPAAAAATI TI TI TI TI Syamsuar memberikan sambutan pada acara Pen-canangan Wakaf Uang dan peringatan Isra Mikrajbertempat di Islamic Center Madinatul Ulum Sultan SyarifHasyim.

Tiga Instansi Teken MoU Gerakan Wakaf UangSIAK (HR)-Pemerintah Ka-

bupaten Siak menggelar Ta-

bligh Akbar sempena Isra

Miraj 1437 H dan Pencanan-

gan Gerakan Wakaf Uang diIslamic Center Madinatul

Ulum Sultan Syarif Hasyim,

Senin (9/5). Dalam momen ini

tiga instansi, yakni Badan

Wakaf Indonesia PerwakilanSiak dengan Badan Pertana-

han Nasional serta Bank

Riau-Kepri Syariah menan-

datangani MoU dukungan

Gerakan Wakaf Uang dankesepakan bermitra dalam

realisasi Wakaf uang.

Usai itu dilanjutkan deng-

an penyerahan sertifikat Wa-

kaf Uang dari Ketua BadanWakaf Indonesia Perwakilan

Kabupaten Siak yang dike-

tuai Wakil Bupati Siak Alfed-

ri kepada Bupati Siak Syam-

suar disaksikan langsung

oleh ratusan PNS dan ja-maah. Tampak hadir Dewan

Pertimbangan Wakaf Indo-

nesia Pusat Syibli Syarjaya

dan para Asisten beserta

pimpinan SKPD terkait."Wakaf tidak hanya

berupa bangunan atau pun

tanah, akan tetapi uang pun

sekarang juga sudah bisa di

wakafkan sebagai amaljariyah bekal kita nantinya,”

kata Syamsuar mengawali

sambutannya.

Kata orang nomor satu di

'Negeri Istana' ini, KabupatenSiak merupakan daerah yang

mayoritas penduduknya ber-

agama Islam. Apabila

gerakan wakaf uang ini bisa

berjalan dengan baik di siak,

diharapkan dapat berdam-pak pada peningkatan

kesejahteraan masyarakat.

"Badan Wakaf Perwaki-

lan Kabupaten Siak yang

baru saja dilantik beberpawaktu yang lalu, perlu be-

kerja keras mensosialisasi-

kan wakaf uang ini hingga ke

desa-desa. Sebab, masyara-

kat kita belum semuanyapaham tentang gerakan

wakaf uang ini," jelasnya.

Sebelumnya, kata dia,

wakaf yang ada dan dikenal

masyarakat selama ini ma-sih terbatas pada wakaf ta-

nah dan bangunan yang

hanya mungkin dilakukan

oleh kaum Muslimin yang

memiliki kemampuan eko-

nomi yang baik. Syamsuarmenyambut gembira tero-

bosan Badan Wakaf Indone-

sia yang menggulirkan Ge-

rakan Wakaf Uang sebagai

terobosan baru, sekaligustafsir yang amat luas menge-

nai wakaf.

"Melalui gerakan wakaf

uang ini, kita yang belum

memiliki kelebihan tanahdan bangunan juga sudah

bisa ikut berwakaf. Mudah-

mudahan nantinya gerakan

wakaf ini dapat dikelola dan

dikembangkan untuk pening-katan kesejahteraan dan

kemajuan produktivitas

bangsa,” harapnya.

Sore harinya kegiatan

dilanjutkan dengan Rapat

Koordinasi PengelolaanWakaf di gedung Tengku

Mahratu, mengankat tema

'Revitalisasi peran Nazir

Wakaf untuk peningkatan

kesejahteraan umat'. Rapatini dipimpin oleh Ketua

Badan Wakaf Perwakilan

Siak Alfedri dihadiri oleh

Penghulu se-Kabupaten

Siak, Camat, Sekcam, tokohmasyarakat dan pegawai.

Selain rapat kegiatan diisi

dengan kajian tentang wakaf

disampaikan oleh Direktur

Eksekutif BWI Pusat AhmadDjunaidi.(adv/hms)

8.048 PELAJAR SMP IKUTI UN

Bupati Tinjau UN di SMP MempuraMEMPURA (HR)-Bupati Syam-

suar meninjau pelaksana Ujian

Nasional (UN) di SMPN 1 Kampung

Benteng Hulu dan SMPN 2 Mem-

pura, Kampung Merempan Hilir,

Senin (9/5). Turut mendampingi

Bupati Kepala Pendidikan dan Ke-

budayaan Kadri Yafis, anggota

DPRD Siak Sujarwo, Camat Mem-

pura Hendi Derhavin, Penghulu

Merempan Hilir dan pejabat terkait

lainnya.

Setia di sekolah Bupati lang-

sung menyapa sekaligus mem-

berikan doa kepada pelajar yang

sedang UN. Selain itu, Syamsuar

juga menempatkan diri berbincang

dengan pengawas ujian.

"Selamat ujian anak-anak,"

ucap Syamsuar. Perbincangan

Bupati dengan pengawas tidak

jauh seputar asal tugas pengawas

itu. Tujuannya untuk memastikan

agar pengawas dari internal se-

kolah, sehingga tidak ada kepen-

tingan untuk membantu anak

yang sedang ujian.

Bupati berharap, pihak

sekolah bisa meningkatkan penghi-

jauan di sekolah, baik itu dengan

hiasan bunga dan tanaman

lainnya.

"Kalau di sini sudah banyak

pohon-pohon dan lingkungannya

bersih dan sehat, nanti bisa ikut

sekolah Adiwiyata tingkat na-

sional," harap Bupati.

Kepala Dinas Pendidikan dan

Kebudayaan Kadri Yafis melalui

Kasi Kurikulum SMP Fachrurozi

mengatakan, jumlah pelajar SMP/

MTs yang mengikuti UN di

Kabupaten Siak sebanyak 8.048

orang, dari 94 SLTP, SMPLB 1

sekolah dan MTs sebanyak 35

sekolah."UN dilaksanakan dari 9-

12 Mei 2016. Sebelum pelaksa-

naan UN dilakukan, seluruh siswa

sudah diberi persiapan seperti

melakukan uji coba UN atau pra

ujian nasional," katanya.

Pengumuman kelulusan SMP/

MTs tanggal 11 Juni 2016. Untuk

hari pertama pelajar mengikuti UN

dengan mata pelajaran Bahasa

Indonesia. Hari kedua dengan

mata pelajaran Matematika, hari

ketiga dengan mata pelajaran

Bahasa Inggris dan hari keempat

dengan mata pelajaran IPA.

Kepala SMPN 2 Merempan Hilir

Rizaphora peserta UN di sekolah-

nya berjumlah 45 orang terdiri dari

dua kelas, masing dibagi menjadi

tiga ruangan.(adv/hms)

122 Pelajar SMPN 01 Sungai Apit Ikuti UNSUNGAI APIT (HR)-Pelak-sanaan Ujian Nasional (UN)

di SMPN 1 Sungai Apit hari

pertama yang diikuti 122 pe-

lajar berjalan lancar tanpa

ada kendala. Dalam pelak-saan tersebut, para pelajar

terlihat sangat antusias dan

serius untuk mengerjakan

soal yang diberikan kepa-

danya, sehingga membuat

pengawas tidak perlu lagimenegur dan berjalan mon-

dar mandir untuk memper-

ketat pengawasan.

"Alhamdulillah di hari

pertama ini belum adakendala yang berarti. Untuk

jumlah pelajar kita yang

mengikuti UN 2015/2016 ini

ada sekitar 122 orang dan

mereka hadir semua. Seda-

ngkan untuk masalah soalujian aman tanpa ada kenda-

la berarti. Begitu pula dengan

pengawas UN semua hadir

dan lengkap," jelas Kepala

Sekolah SMPN 1 Sungai ApitDaud Ade, Senin (9/5)

Lebih lanjut Daud juga

berharap, agar anak-anak

dapat mengerjakan soal

dengan sungguh-sungguh dan

mendapatkan hasil yangmemuaskan.

"Saya harapkan anak-an-

ak betul-betul mengutama-

kan kejujuran, karena yang

terpenting bagi manusia ada-lah kejujuran. Selain itu ka-

lau soal pintar itu relatif,

pasti semua manusia pintar

tinggal kita mau tekun bela-

jar atau tidak,"ungkapnya.

"Di hari pertama pelak-sanaan Ujian Nasional di

sekolah kita berjalan lancar

dan aman, saya berharap,

sampai hari terakhir nanti

bisa tetap berjalan lancardan aman seperti hari

pertama ini, dan semoga

anak-anak kami bisa lulus

s e m u a n n y a , " p u n g -

kasnya.(gin)

Page 18: Haluanriau 2016 05 10

17SELASA

10 Mei 20163 Sya’ban 1436 H SK R

nnnnn REDAKTUR: PERDANA PUTRA nnnnn LAYOUT: ZEL AFRIADILANGGANAN HUBUNGI : 0823 808080 35 / IKLAN :0853 3081 2579 .riaumandiri.co Haluan Riau haluan_riau

V2LR bertujuan untuk merangsang pembentukan kolagen

baru pada mukosa vagina sehingga terjadi pengencangan

dinding vagina dan penyempitan vagina

lll Manfaat V2LRl Salah satu solusi bagi dinding vagina yang mulai kendur/longgarl Mempersempit dan mengencangkan dinding vaginal Meningkatkan dan memperbaiki kualitas hubungan suami istril Memperbaiki keluhan inkontiensia (sering beser, susah mengendalikan kencing

lll Keunggulan V2LRl Tanpa rasa sakit, tanpa pembedahan/operasil Tanpa pendarahan/jahitanl Tanpa Penggunaan analgesik (bius)l Pemulihan sangat cepat, langsung bisa melakukan aktifitas sehari-hari

Informasi lebih lanjut hubungi :(0761) 33612

Marketing : 0812 7553 2789www.rsiandini.com

Beras AnakDaroRp. 11.500

Beras PandanWangiRp. 12.250

Beras AA

Rp. 10.075

Kedelai

Rp. 7.900

Cabe Merah

Rp. 23.000

BawangMerahRp. 31.000

BawangPutihRp. 27.000,

Kol Bunga

Rp. 12.500

Wortel

Rp. 9.600

Jagung Pipilan

Rp. 7.100

Kacang Hijau

Rp. 18.000

Kacang Tanah

Rp. 19.250

Kentang

Rp. 7.500

Jeruk Manis

Rp. 18.000

Nenas

Rp. 5.000

Pepaya

Rp. 6.000

Tomat

Rp. 8.800

Kol Gepeng

Rp. 5.300

SUMBER : DINAS PERTANIAN DAN

Tgl : 06-05-2016 PETERNAKAN PROV. RIAUHARGA BORONGAN KOMODITI PERTANIAN DI PEKANBARU

Pesta Perpisahan The HammersWEST HAM (HR) -WEST HAM (HR) -WEST HAM (HR) -WEST HAM (HR) -WEST HAM (HR) - Sebuah laga krusialdan emosional akan tersaji pada per-tandingan Premier League yang jatuhpada tengah pekan nanti. West HamUnited akan menggelar laga terakhirmereka di Boleyn Ground menjamuManchester United pada hari Rabu (11/5) dini hari nanti.

Seperti diketahui, mu-sim ini adalah musim te-rakhir West Ham Unitedmenempati BoleynGround sebagai homeground mereka. Terhitungmusim depan, The Ham-mers akan pindah keOlympic Stadium me-ninggalkan BoleynGround yang sudah112 tahun menjadimarkas mereka.

Untuk itu dalamlaga kandang terak-hir mereka musim iniyang notabene menjadilaga terakhir mereka diBoleyn Ground, anak asuhSlaven Bilic ingin meraihkemenangan penuh atastamu merekas e b a g a ip e s t aper-

pisahan yang layak bagiBoleyn Ground.

Berkat kekalahanatas Swansea City padaakhir pekan lalu mem-buat jarak antara TheHammers dengan zonaEropa League yang

saat ini dite-mp-

ati oleh United m e l e -bar menjadi empat poin.Jika mereka bisa menga-lahkan Setan Merah padatengah pekan nanti, maka

selisih poin mereka de-ngan zona Eropa akankembali menjadi satupoin. Untuk itu laga inimenjadi laga yang wajibdimenangkan oleh DimitriPayet dan kawan-kawandemi mewujudkan ambisimereka bermain di EuropaLeague musim depan.

Akan tetapi Manches-ter United datang ke Bo-leyn Ground bukansebagai 'pe-nonton' darip e s t aper -

pis-a h a n

The Hammers.Hal ini dikarena-kan anak asuhLouis van Gaalmasih mengusungmisi bermain di

Liga Cham-pions mu-

s i m

depan. Dengan hasil im-bang antara ManchesterCity dan Arsenal padaakhir pekan lalu, mem-buat jarak United denganzona Liga Champions ha-

nya terpaut dua poinsaja. Untuk itu

k e m e n a -ngan kon-

tra TheHam-

mers

ini wajib dicapai jika Se-tan Merah masih inginbermain di Liga Champi-ons musim depan.

Jika menilik sejarahpertemuan kedua tim,Manchester United cukupmendominasi pertemuankontra West Ham. Dienam pertemuan terakhirkedua tim, Wayne Rooneydan kawan-kawan mam-pu menang sebanyak tigakali dan meraih hasil im-bang di tiga laga lainnya.Selain itu United juga

belum pernah mencicipikekalahan di

enam lawatan mereka keBoleyn Ground. Untuk itulaga ini diprediksi akanberjalan sangat ketat,karena kedua tim mem-butuhkan kemenangandengan tujuan berbeda.

Di kubu tuan rumah,

Pelatih Slaven Bilic tidakpunya masalah cederabaru pada timnya. Hanyaada dua pemain The Ironsyang tidak bisa dimainkanpada laga nanti, yaitusang penjaga gawang uta-ma mereka Adrian danCarl Jenkinson yang ma-sih mengalami cedera lu-tut dan cedera ACL. Se-lain kedua pemain ini,seluruh punggawa WestHam siap turun untukmengamankan kemena-ngan kontra Setan Merah.

Dengan Formasi 4-2-3-1 , Slaven Bilic

kemung-k i n a nb e s a ra k a nk e m b a l imemain-

kan DarrenRandolph sebagai peng-ganti Adrian di bawahmistar gawang West Ham.Striker jangkung AndyCarroll akan kembali di-plot sebagai ujung tombakThe Hammers pada lagaini. Di belakang Carrollada tiga gelandang kreatifThe Hammers yaitu Di-mitri Payet, Manuel Lan-zini, dan Enner Valenciayang akan membantu se-rangan West Ham, se-dangkan duet Mark Nobledan Ceikhou Kouyateakan mengatur aliran bolaThe Hammers.

Di lain pihak, Louisvan Gaal datang ke kotaLondon dengan kondisicedera yang cukup mem-prihatinkan. Pada per-tandingan kontra NorwichCity akhir pekan lalu, VanGaal harus kehilangan duapemainnya yang mende-rita cedera yaitu AnthonyMartial dan Matteo Dar-mian. Absennya keduapemain ini menambahpanjang daftar cederaUnited yang sebelumnyadihuni oleh BastianSchweinsteiger, Will Kea-ne, dan Luke Shaw. Selainitu pada laga ini, Unitedjuga tidak bisa diperkuatMarouane Fellaini yangdihukum tiga laga atasinsiden sikutannya ke Ro-bert Huth.

Dengan kondisi terse-but, Louis van Gaal dipre-diksi akan melakukansejumlah pergantian padapertandingan penting ini.Beberapa pemain yang iaistirahatkan pada lagakontra Norwich City se-perti Marcus Rashford danDaley Blind diprediksiakan kembali menjadistarter pada laga ini. Seba-gai ujung tombak, Ra-shford akan dibantu olehpergerakan Memphis De-pay, Wayne Rooney danJuan Mata di posisi ge-landang serang, sedang-kan Morgan Schneiderlindan Michael Carrick akankembali menjadi pengaturtempo serangan SetanMerah di Boleyn Ground.(bln/esi)

MARCUS RASHFORD

Page 19: Haluanriau 2016 05 10

18SELASA10 Mei 2016Arena

KLASEMEN SEMENTARAKLASEMEN SEMENTARA

1 Leicester City 37 23 11 3 67-35 802 Tottenham 37 19 13 5 68-30 703 Arsenal 37 19 11 7 61-36 684 Manchester City3719 8 10 70-40 655 MU 36 18 9 9 44-31 636 Southampton 37 17 9 11 55-40 607 WHU 36 15 14 7 61-47 598 Liverpool 36 16 10 10 61-48 589 Chelsea 36 12 12 12 57-51 4810 Stoke City 37 13 9 15 39-54 4811 Swansea City 37 12 10 15 41-51 4612 Everton 36 10 14 12 56-52 4413 Watford 36 12 8 16 36-44 4414 Crystal Palace 37 11 9 17 38-47 4215 WBA 37 10 12 15 33-47 4216 Bournemouth 37 11 9 17 44-64 4217 Sunderland 36 8 11 17 43-60 3518 Newcastle United378 10 19 39-64 3419 Norwich City 36 8 7 21 35-62 3120 Aston Villa 37 3 8 26 27-72 17

Hasil Pertandingan Minggu (9/5)Liverpool 2 - 0 Watford

Manchester City 2 - 2 ArsenalTottenham Hotspur 1 - 2 Southampton

1 Barcelona 37 28 4 5 109-29 882 Real Madrid 37 27 6 4 108-34 873 Atlético Madrid37 27 4 6 61-18 854 Villarreal 37 18 10 9 44-33 645 Celta de Vigo 37 17 9 11 51-57 606 Athletic Club 37 17 8 12 55-44 597 Sevilla 37 14 10 13 50-47 528 Málaga 37 11 12 14 34-34 459 Real Sociedad 37 12 9 16 44-48 4510 Las Palmas 37 12 8 17 44-49 4411 Valencia 37 11 11 15 46-47 4412 Eibar 37 11 10 16 47-57 4313 Deportivo La Coruña378 18 1145-594214 Real Betis 37 10 12 15 32-51 4215 Espanyol 37 11 7 19 36-72 4016 Granada 37 10 9 18 46-66 3917 Getafe 37 9 9 19 36-65 3618 Sporting Gijón 37 9 9 19 38-62 3619 Rayo Vallecano37 8 11 18 49-72 3520 Levante 37 8 8 21 36-67 32

Hasil Pertandingan Minggu (9/5)

Getafe 1 - 1 Sporting GijónEibar 1 - 1 Real Betis

Villarreal 0 - 2 Deportivo La CoruñaReal Madrid 3 - 2 Valencia

Real Sociedad 2 - 1 Rayo VallecanoCelta de Vigo 1 - 0 MálagaBarcelona 5 - 0 Espanyol

Levante 2 - 1 Atlético MadridSevilla 1 - 4 Granada

Las Palmas 0 - 0 Athletic Club

1 München 33 27 4 2 77-16 852 Dortmund 33 24 5 4 80-32 773 Leverkusen 33 17 6 10 53-38 574 M'gladbach 33 16 4 13 65-50 525 Mainz 05 33 14 7 12 46-42 496 Hertha BSC 33 14 7 12 42-42 497 Schalke 04 33 14 7 12 47-48 498 Wolfsburg 33 11 9 13 44-48 429 Köln 33 10 12 11 36-40 4210 Ingolstadt 33 10 10 13 31-39 4011 Augsburg 33 9 11 13 41-49 3812 Hamburger 33 10 8 15 37-45 3813 Darmstadt 33 9 11 13 38-51 3814 Hoffenheim 33 9 10 14 38-50 3715 Eintracht 33 9 9 15 34-51 3616 Werder 33 9 8 16 49-65 3517 Stuttgart 33 9 6 18 49-72 3318 Hannover 33 7 4 22 30-59 25

1 Juventus 37 28 4 5 70-20 882 Roma 37 24 7 6 76-32 793 Napoli 37 22 11 4 80-40 774 Internazionale 37 20 7 10 49-35 675 Fiorentina 36 17 10 10 56-40 616 Milan 37 15 12 10 48-40 577 Sassuolo 36 14 13 9 45-39 558 Lazio 37 15 9 13 50-48 549 Chievo 37 13 10 14 43-45 4910 Genoa 37 13 7 17 44-46 4611 Torino 37 12 9 16 51-53 4512 Empoli 37 11 10 16 38-48 4313 Atalanta 37 10 12 15 39-46 4214 Bologna 37 11 8 18 33-45 4115 Sampdoria 37 10 10 17 48-56 4016 Udinese 37 10 9 18 34-58 3917 Palermo 37 9 9 19 35-63 3618 Carpi 37 8 11 18 35-56 3519 Frosinone 37 8 7 22 35-72 3120 Hellas Verona 37 5 13 19 32-60 28

Hasil PErtandingan Senin (9/5)Hellas Verona 2 - 1 Juventus

Torino 1 - 2 Napoli

Hasil PErtandingan Minggu (8/5)Carpi 1 - 3 Lazio

Fiorentina 0 - 0 PalermoSampdoria 0 - 3 Genoa

Frosinone 0 - 1 SassuoloAtalanta 1 - 1 Udinese

Roma 3 - 0 ChievoBologna 0 - 1 Milan

LIGA INGGRIS

qqqqq REDAKTUR: PERDANA PUTRA REDAKTUR: PERDANA PUTRA REDAKTUR: PERDANA PUTRA REDAKTUR: PERDANA PUTRA REDAKTUR: PERDANA PUTRA

LIGA SPANYOL

LIGA JERMAN

qqqqq LA LA LA LA LAYYYYYOUTOUTOUTOUTOUT: T: T: T: T: TAAAAAUFIKUFIKUFIKUFIKUFIK

LIGA ITALIA

PIALA THOMAS DAN UBER

Atlet dalam Kondisi Puncak

Sebanyak 20 pebulutang-

kis terbaik Tanah Air bakal

bertanding di Kunshan

Sports Center Stadium, Chi-na untuk merebut lambang

supremasi beregu putra dan

putri tersebut pada 15-22

Mei 2016 mendatang.

“Hingga saat ini kesia-pan tim sudah 100 persen,

kami memperbaiki keku-

rangan di turnamen ter-

akhir di BAC (Badminton

Asia Championships 2016),kami juga akan fokus me-

lakukan penyegaran serta

recovery fisik mereka se-

telah mengikuti begitu ba-

nyak turnamen. Mengenaikesiapan mental saya rasa

tidak ada masalah, karena

anak-anak sudah tahu sia-

pa saja yang akan mereka

hadapi,” ujar Rexy Mainaky

selaku Manajer Tim PialaThomas dan Uber Indone-

sia 2016, yang dilansir

Badminton Indonesia.

“Melihat history di kua-

lifikasi Piala Thomas 2016,tim kami bisa mengalah-

kan Jepang yang merupa-

kan juara bertahan yang

turun dengan kekuatan pe-

nuh. Sedangkan kami me-nurunkan pemain-pemain

muda, jadi kami optimis

tim Thomas bisa menjadi

juara di putaran final kali

ini, namun kami tidak mauover-confidence,” kata Rexy

dalam sesi konferensi pers

Pelepasan Tim Thomas dan

Uber 2016 di Pelatnas Ci-

payung, Senin 9 Mei 2016.

Sedangkan untuk timUber mereka juga kehor-

matan skuad putri Tanah

Air dan tetap akan ber-

juang sampai titik darah

penghabisan. Tak diper-kuat dua pemain senior,

Nitya Krishinda Mahes-

wari dan Linda Wenifanetri,

kekuatan tim Uber memang

otomatis berkurang.“Bukannya mengecilkan

Tim Uber, namun menjadi

juara grup dan menang dari

Thailand memang agak be-

rat, karena Thailand punyapemain tunggal yang bagus-

bagus. Setidaknya kami

bisa menjadi runner-up

grup dan lolos ke babak 8

besar,” tutur Rexy.

Tim Uber akan bertan-ding lebih dulu pada Minggu

(15/5) melawan Bulgaria di

grup C, pada pukul 08.30

waktu Kunshan. Tim Tho-

mas baru akan bertandingmalam harinya pada pukul

19.00, melawan tim Hong

Kong.

Rombongan tim Indone-

sia akan berangkat menujuKunshan via Shanghai pada

Rabu (11/5) dengan meng-

gunakan maskapai pener-

bangan Garuda Indonesia

(GA 894), pada pukul 23.50WIB.(vnc/esi)

JAKARTJAKARTJAKARTJAKARTJAKARTA(HR)A(HR)A(HR)A(HR)A(HR)– Mengemban misi besardalam perhelatan Piala Thomas Uber 2016,skuad Indonesia kini tengah dalam kondisisiap tempur. Sejumlah persiapan puntelah memasuki tahap akhir dalampematangan performa para pilar MerahPutih tersebut.

THOMAS DAN UBER

ATLANTA(HR)–C leve landCavaliers sukses meraih keme-nangan atas Atlanta Hawksdalam lanjutan semifinal WilayahTimur dalam playoff NBA, Senin(9/5) siang WIB. Atas keme-nangan ini, Cavaliers berhakmelaju ke final wilayah.

Pada game 4 yang berlangsungdi Philips Arena, Cavaliers sebe-narnya mengawali laga dengankurang baik. Mereka tertinggal 27-36 pada kuarter 1, akan tetapiberhasil menipiskan jarak dengantambahan 29 poin di kuarter 2.

Cavaliers kian meningkatkanperformanya di kuarter 3 denganunggul 25-19 atas Hawks, danakhirnya memastikan keme-nangan usai menambah 19 poindi kuarter terakhir. LeBron Jamesdan kawan-kawan pun akhirnyamenang 100-99.

Kemenangan ini membuatkedudukan menjadi 4-0 untukCavaliers, dan mereka sukses

melaju ke final wilayah. KevinLove menjadi bintang keme-nangan Cavaliers dengan sum-bangan 27 poin dan 13 rebound.

LeBron James mencetak 21poin, 10 rebound, dan sembilanassist, sedangkan Kyrie Irvingmenambahkan 21 poin. DennisSchroder menjadi penyumbangangka terbanyak untuk Hawksdengan 21 poin, disusul PaulMillsap dengan 19 poin.

Pada babak final WilayahTimur nanti, Cavaliers akanmelawan pemenang laga Toron-to Raptors kontra Miami Heat.Saat ini, Raptors sementaramasih memimpin 2-1 atas Heatdi babak semifinal.

Pada pertandingan lainnya,Oklahoma City Thunder mengalah-kan San Antonio Spurs 111-97 diGame 4 semifinal Wilayah Barat diChesapeake Energy Arena, Okla-homa City. Kedua tim pun semen-tara sama kuat 2-2. (dtc/esi)

TUMBANGKAN HAWKS

Cavaliers ke Final

MADRID(HR)- KeberhasilanNovak Djokovic menjuarai tur-namen Madrid Terbuka 2016makin memantapkan posisinya ditabel ATP dengan raihan 16.550

poin. Perubahan justru terjadidi peringkat kedua dan ketiga.

Kekalahan Andy Murrayatas Djokovic di final MadridTerbuka dengan 6-2, 3-6, dan

6-3, berakibat fatal. Pasalnyaposisinya di peringkat kedua ATPterpaksa diserahkan kepadaRoger Federer.

Ini merupakan kali ketigaFederer menginjakkan kakinya diposisi kedua ATP sejak Mei 2013dan Oktober 2014 lalu. Seka-rang petenis berkebangsaanSwiss itu hanya terpaut 9.025poin dari raja tenis Djokovic.

Kendati demikian, posisiFederer masih belum aman.Sebab Murray bisa saja merebutperingkat kedua setelah raihanpoin mereka sama. (dtc/esi)

LAS VEGAS (HR)- Floyd Mayweat-her Jr bersedia kembali dari pe-riode pensiun dan naik ring lagi.Jika bayarannya sesuai May-weather mau saja berduel denganjuara petarung UFC (UltimateFighting Championship), ConorMcGregor.

Wacana pertarungan May-weather dengan McGregor sudahtersiar sejak beberapa hari lalu.Meski McGregor merupakan pe-

tarung MMA (Mixed Martial Arts)di UFC, duel mereka berdua akandilakukan di atas ring tinju danakan menjadi pertarungan tinju.

"Ada sebuah nama yang di-teriakkan ke arah saya, tapi rumoritu kalian semua sudah mende-ngarnya. Rumor yang saya mulai,mungkin bukan sebuah rumor, jaditetaplah berharap," ucap May-weather dikutip dari DailyMail.

"Itu mungkin akan menjadi

seorang petinju menghadapi pe-tarung MMA, Anda tidak akanpernah tahu," lanjut petinju yangsudah pensiun tanpa sekalipunterkalahkan itu.

Rumor soal tarung Mayweatherdengan McGregor berebus sejakjumat lalu di Las Vegas. Isu tersebutdiperkuat sehari kemudian saatayah Mayweather meyakini kalauanaknya akan mau menjalani dueltersebut.

Sementara itu, meski belumtercapai kesepakatan dan belumada konfirmasi apapun, McGregorsudah memanas-manasi suasanadengan memposting posterpertarungan antara merekamelalui akun Twitternya.

Conor Anthony McGregor saatini berusia 27 tahun. Dia sudahterjun di pertarungan MMA sejak2008 lalu dan dikenal sebagai salahsatu petarung terbaik yang adakini.

Pria kelahiran Dublin itu kiniberlaga di kelas bulu UFC, dan saatini memegang sabuk juara dunia dikelas tersebut. Rekornya di MMAadalah 22 pertarungan, 19 menang,

dan tiga kali kalah.Untuk mewujudkan per-

tarungan itu, Mayweather memintabayaran sangat besar. Dia akannaik ring jika diberi kontrak senilaiUS$ 100 juta, atau setara denganRp 1,3 triliun.

Sebagai pembanding, saatbertarung dengan Manny Pac-quiao tahun lalu, dia juga disodorikontrak pertarungan senilai US$100 juta. Mayweather padaakhirnya mengantongi uang de-ngan nilai lebih banyak (se-tidaknya US$ 220 juta) karenahak siar duel tersebut laku kerasmeski dijual dengan harga sangatmahal.(dtc/esi)

MAYWEATHER

Naik Ring Demi Rp1,3 T

1. Novak Djokovic 165502. Roger Federer 75253. Andy Murray 75254. Stanislas Wawrinka 63805. Rafael Nadal 56756. Kei Nishikori 42907. Jo-Wilfried Tsonga 34008. Tomas Berdych 29409. David Ferrer 292010. Milos Raonic 274011. Marin Cilic 272512. Richard Gasquet 268013. David Goffin 257014. Gael Monfils 246015. Dominic Thiem 234016. John Isner 210017. Roberto Bautista 201518. Gilles Simon 194519. Kevin Anderson 184020. Nick Kyrgios 1795

Berikut daftar 20 petenisperingkat dunia versi ATP

NOVAK DJOKOVIC

Juarai Madrid Terbuka

NOVAK

Page 20: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI

19SELASA10 Mei 2016 Indragiri Hilir

Bumi Sri Gemilang

qqqqq LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM LAYOUT: JUM

BUPATI 0764-20200, 322120KANTOR BUPATI 21010 - 21182

BUPATI 0764-20200, 322120KEJAKSAAN 21501

BUPATI 0764-20200, 322120PENGADILAN 24684

POLRES 22110

advertorial

WAKIL WAKIL WAKIL WAKIL WAKIL Bupati Rosman Malomo, meninjau pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingat SMP tahun 2016.

PELAKSANAAN UN SMP

Wabup Tinjau Sejumlah SekolahTEMBILAHAN (HR)-TEMBILAHAN (HR)-TEMBILAHAN (HR)-TEMBILAHAN (HR)-TEMBILAHAN (HR)-Digelarnya pelaksanaanUjian Nasional serentak se-Indonesia tingkatSekolah Menengah Pertama sederajat yang di-ikuti 11.124 orang siswa di Kabupaten IndragiriHilir, wakil Bupati Rosman Malomo, melakukanpeninjauan bersama rombongan, Senin (9/5).

Dalam tinjauannya ter-

sebut, Wakil Bupati (Wa-

bup) Indragiri Hilir (Inhil)

Rosman Malomo, yang di-

dampingi Asisten I Sekre-

taris Dinas Pendidikan ser-

ta perwakilan dari Kemen-

terian Agama (Kemenag)

Inhil meninjau sejumlah

sekolah di Kota Tembilahan,

dan juga menyempatkan

diri meninjau pelaksanaan

UN di lapas Tembilahan

yang diikuti salah seorang

warga binaan yang tersan-

dung kasus narkoba.

Diwawancarai usai penin-

jauan, Wabup mengatakan

dari hasil peninjauan yang

dilaksanakan ada satu orang

siswa yang mengundurkan

diri, namun tidak ditemukan

permasalahan yang berarti

saat ini.

"Semua berjalan lancar

kita berharap semoga hasil-

nya juga tidak ada masalah,"

sebut Rosman.

Dijelaskannya, untuk pe-

laksanaan UN tingkat SMP

saat ini menggunakan sis-

tem sampel, dengan soal

ujian yang diterima semua-

nya dalam kondisi baik dan

tidak ada yang tertukar.

(adv/hms)

TEMBILAHAN (HR)-Sukirno

(45), warga Desa Saka RotanKecamatan Telok Belengkong dite-

mukan tewas mengapung di kanal

PT GHS Sambu grup, yang sebe-

lumnya turun dari rumahnya

untuk pergi kerja memanen buahkelapa sawit.

Berdasarkan data kepolisian

dari hasil keterangan saksi ber-

nama Sarmin (45), yang merupa-

kan adik ipar korban yang sebelumkejadian dirinya Minggu (8/5)

sekira pukul 06.00 WIB, pergi ke

kebun kelapa sawit milik PT STI

GHS II untuk memanen kelapa

sawit secara terpisah."Namun setelah adik iparnya

selesai memanen sekira pukul

14.00 Wib, korban tak kunjung

datang," ungkap Kapolres Inhil

melalui Paur Humas Iptu WarnoAkman, Senin (9/5).

Lanjut Paur Humas, saksi

sempat mencari korban yang

merupakan buruh PT, namun tak

membuahkan hasil. "KemudianSarmin pulang dan menemui

isteri korban, dan menanyakan

keberadaan korban yang ternyata

korban tidak ada di rumah," jelas

Warno.Sekira pukul 16. 30 WIB, saksi

bersama warga mencari korban

ditempat Korban bekerja dan

sekira pukul 17. 30 WIB wargamenemukan korban di dalam ka-

nal dengan posisi mengapung

sudah tidak bernyawa.

"Dari hasil visum pihak medis,

tidak ditemukan tanda-tandakekerasan, korban diduga me-

ninggal dunia akibat lemas dalam

air dikanal milik PT GHS," pung-

kasnya. (dan)

TEMBILAHAN (HR)-Meski berada jauh dari ibukota Kabupaten

Inhil, namun prestasi siswa SMK An-Nur Kuala Selat, Kecamatan

Kateman tidak kalah dengan siswa yang mengenyam pendidikan di

kota. Buktinya, seluruh siswa kelas XII di sekolah itu lulus 100 persen.

''Alhamdulillah, seluruh siswa SMK An-Nur lulus 100 persen, kami

pihak sekolah merasa bahagia karena selama ini kami masih bisa

memberikan yang terbaik buat anak-anak didik,'' ujar Kepala Sekolah

SMK An-Nur, Dani Sartika, Senin (9/5).

Dani juga berterimakasih kepada para orangtua dan wali murid

siswa yang selama ini terus memberikan dukungan. ''Khususnya

orangtua dan wali murid, karena berkat kerjasama kita semua, baik

kami di sekolah dan orangtua mau saling mengingatkan begitu

pentingnya pendidikan untuk mencapai kesuksesan,'' tambahnya.

Meskipun pengumuman kelulusan baru diumumkan pada Sabtu

(7/5), namun dikatakan Dani, sebagian siswa sudah ada yang

bekerja dan mendaftarkan diri untuk mengikuti SMPTN.

''Salah satu tujuan para siswa itu kuliah di UGM, semoga mereka

yang ikut SMPTN bisa lulus untuk masuk perguruan tinggi yang mere-

ka inginkan. Harapan kami dari pihak sekolah semoga kelak mereka

bisa membanggakan nama sekolah, orangtua dan nama alumni yang

sudah mereka sandang saat ini,'' tukasnya. (grc/aag)

PASCA UJIAN NASIONAL

SMK An-NurKuala Selat Lulus

100 Persen

DI KANAL PERUSAHAAN

Buruh Tani

Ditemukan

Tewas

BUKA PELUANG INVESTASI

Pemkab Pameran Apkasi di JakartaTEMBILAHAN (HR)-Da-lam rangka mendorong in-

vestasi dan potensi bisnis

daerah, Pemkab Inhil berpar-

tisipasi dalam ajang pame-ran Apkasi International

Trade and Investment 2016

di Jakarta. Melalui pameran

itu para peserta pameran,

khususnya dari masing-ma-sing daerah mampu meman-

faatkan potensi ini untuk

investasi, bukan lagi sekadar

pameran potensi industrikreatif.

“Kita ingin mengenalkan

kepada masyarakat dan pela-

ku usaha lainnya tentang ber-bagai potensi dan kesem-

patan untuk berinvestasi,”

kata Bupati Inhil HM War-

dan, saat mengikuti kegia-

tan.Dijelaskan, Inhil sejauh

ini dikenal sebagai daerah

memiliki banyak potensi di

bidang pertanian, perkebu-nan, pariwisata, kelautan

dan perikanan bahkan di

bidang industri lainnya, baik

yang berskala besar, kecil,menengah terutama dari ko-

moditi kelapa. Maka itu iven

dan pameran tersebut akan

menghasilkan berbagai tran-

saksi bisnis, merangsangberbagai kegiatan usaha,

serta terjalinnya komunikasi

antara para pelaku usaha

dengan daerah.“Terutama pada bidang

dan sektor perkelapaan, ka-

rena daerah kita dikenal

dengan negeri hamparan ke-lapa dunia,” tutur mantan

Kadisdik Riau ini. Pemkab

Inhil juga memberikan ke-

sempatan kepada investor,

baik dari dalam maupunluar negeri untuk berin-

vestasi. Pada prinsipnya,

AITIS 2016 menjadi salah

satu ajang percepatan pem-bangunan daerah dan men-

dukung upaya pemerintah

dalam meningkatkan in-

vestasi.Ditambahkan, untuk itu

kualitas eksebitor harus be-

nar-benar mencerminkan out-

put yang Apkasi inginkan,

yaitu investasi skala mene-ngah dan besar. Supaya dapat

ditindak lanjuti dengan cepat

melalui investasi. (iun/aag)

SISWA SISWA SISWA SISWA SISWA SMK An-Nur Kuala Selat berfoto bersama saatmengambil nomor kelulusan.

HALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INTHALUAN RIAU/INT

TUNTUT SAUT

HMI Tembilahan Gelar AksiTurun ke Jalan

TEMBILAHAN (HR)-Bela-

san kader Himpunan Maha-

siswa Islam cabang Tembi-

lahan Kabupaten IndragiriHilir, menggelar aksi turun

kejalan menuntut pernya-

taan wakil Ketua Komisi

Pemberantasan Korupsi yang

melakukan pelecehan terha-dap HMI, Senin (9/5).

Dalam aksi damai HMI

cabang Tembilahan yang dika-

wal ketat pihak keamanan

mendatangi Mapolres IndragiriHilir (Inhil) yang menyuarakan

agar Saut Situmorang, yang

merupakan pejabat negara

meminta maaf atas aksi pelece-

han terhadap HMI. "KarenaHMI bukan koruptor, yang

melakukan korupsi itu hanya

oknum," ujar M Guntur salah

seorang kader HMI.

Dikatakannya, atas pele-

cehan yang dilakukan terse-

but, HMI seluruh Indonesia

mengecam keras dan menun-tut wakil ketua Komisi Pem-

berantasan Korupsi (KPK)

untuk dicopot dari jabatan-

nya sekarang. "Sebagai peja-

bat negara itu bukan contohyang baik, yang berani mele-

cehkan HMI yang merupakan

organisasi tertua di Indone-

sia," sebutnya.

Senada dengan tuntutanGuntur, Perwakilan BADKO

HMI RiauKepri, Sultan menga-

takan hari ini, Senin (9/5) mulai

dari Sabang hingga Maruke

seluruh kader HMI Indonesiamengelar aksi menuntut agar

pelecehan tersebut diusut tun-

tas secara hukum.

"Hari ini seluruh kader

HMI, PBHMI dan KAHMI,

sedang mengepung KPK men-

cari keberadaan Saut atas

pelecehan yang dilakukan-nya," sebut Sultan. Menyika-

pi orasi belasan Kader HMI

cabang Tembilahan, Kasat

Intel Mapolres Inhil Edi Suto-

mo, mengatakan akan mene-rima laporan yang disampai-

kan HMI.

"Kami akan terima, yang

kemudian laporan ini akan

disampaikan Mapolda Riauuntuk dilakukan pengusu-

tan," sebutnya. Tak puas

sampai disitu, belasan Kader

HMI cabang Tembilahan me-

lanjutkan aksinya ke DewanPerwakilan Rakyat Daerah

(DPRD) Inhil sebagai wakil

rakyat dalam menyampaikan

orasinya. (dan)

HMI HMI HMI HMI HMI Tembilahan menggelar aksi turun ke jalan.HALUAN RIAU/DANHALUAN RIAU/DANHALUAN RIAU/DANHALUAN RIAU/DANHALUAN RIAU/DAN

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

Page 21: Haluanriau 2016 05 10

20SELASA10 Mei 2016Sumbar

Jl. Samratulangi No. 45Pekanbaru Telp. (0761) 32080,33461 Fax. (0761) 31870

HOME STAYTaman Sari Syariah

Room Fasilitas:- Bed, AC, TV LED- Kamar mandi di dalam- Shower- Free Wi-fi 24 jam

Promo Rp. 100. 000,-semua type kamar

Homestay a ( Airport 5 menitsampai)

Alamat : Jl. Taman Sari No. 35Pekanbaru Telp. (0761) 853249

HP. 0812 7609 485,0853 7604 1880

Bimbel Padjadjaranmembutuhkan tenaga pengajar,Staf Marketing, Supir, danOffice Boy. Antar lamaran ke :

BIMBEL PADJADJARAN- Jl. Durian No. 43 Sukajadi- Jl. Kapling/Samarinda No. 9MGobah

HP. 0822 8555 2550

Jl. M. Ali No. 118Telp. (0761) 23588 /

0853 7697 5588Pekanbaru - Riau

HOTEL

LIDOJl. Nangka No. 124 A - B

Telp. +62 761 21288Pekanbaru - Riau

Jl. Arifin Achmad No.8Pekanbaru Telp. 0761 -

857007 Fax. 0761 - 856667email : [email protected]

- Restaurant- Meeting Room- Cafe

Jl. Tenku Umar No. 18 A-B Pekanbaru -Riau. Telp (0761) 24115. Fax (0761)34203.

email: [email protected]

HOTEL

BINTANG LIMA

Jl. Yos Sudarso No. 12-APO. Box 1129 Pekanbaru 28154

Telp.62-761-31272, 32526Fax. 62-761-32959

Gedung Plaza The Central Lantai 3Jl. Ahmad Yani No. 43 Pekanbaru - Riau

Telp. 0761 - 7870 200Fax. 0761-78702001

www.ameerahotelpekanbaru.com

Jl. Kuantan Raya No.120Telp. (0761) 46883 - 46884Fax . (0761) 46884 Pekanbaru

Jl.Samanhudi No.9Telp. (0761)33953/28635

Pekanbaru - Riau

WISMA

INDAH

HOTEL

Jl. Sudirman No. 419BPekanbaru - Riau

Telp. 0761 - 862 872

AKASIA

Komplek Riau Business Centre,Jl. Riau Pekanbaru 28292, Riau

Telp. 0761-860988,Fax.0761-860999

Dibutuhkan tenagaReceptionist. Persyaratansudah ada pengalaman, jujur,mau bekerja keras.

Lamaran langsung diantarke : Hotel Sri Indrayani.

Jl. Samratulangi No.45Telp. (0761) 32080, 33461

Fax. (0761) 31870 Pekanbaru

HOTELJl. Jend Sudirman No.72-74

Telp. 0761 26688Pekanbaru - Riau

FURAYA

qqqqq LAYOUT:ZXEL AFRIADI LAYOUT:ZXEL AFRIADI LAYOUT:ZXEL AFRIADI LAYOUT:ZXEL AFRIADI LAYOUT:ZXEL AFRIADIqqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI

UJIAN NASIONAL SMP

Gubernur Tinjau UNBKSMP Padang Panjang

PPPPPADANG PADANG PADANG PADANG PADANG PANJANG (HR) - ANJANG (HR) - ANJANG (HR) - ANJANG (HR) - ANJANG (HR) - GubernurSumatera Barat Irwan Prayitno, meninjaupelaksanaan Ujian Nasional BerbasisKomputer tingkat Sekolah MenengahPertama di Kota Padang Panjang.

"Semoga UNBK yang di-

laksanakan ini bisa berjalan

dengan lancar," kata Guber-

nur, ketika mengunjungi pe-

laksanaan UNBK di SMPN 2Padang Panjang, Senin (9/5).

Gubernur bersama rom-

bongan dijamu oleh Wali

Kota Padang Panjang, Hen-

dri Arnis, dan Kepala Dinas

Pendidikan Desmon, sertainstansi terkait lainnya.

Irwan berharap, UNBK

tingkat SMP yang dilaksa-

nakan oleh SMPN 2 Padang

Panjang itu bisa menjadicontoh bagi sekolah yang ada

di daerah itu dan Sumbar

serta Indonesia. "Semoga

daerah lain bisa melaksa-

nakan UNBK yang dilak-sanakan oleh SMPN 2 ini,"

ujar Gubernur.

Sementara Kepala Dinas

Pendidikan Padang Panjang

Desmon, mengatakan UNBKyang dilaksanakan di SMPN

2 tersebut diikuti sebanyak

148 orang. Ia menambahkan,

ujian berbasis komputer

tersebut untuk SMPN 2 su-dah dilaksanakan sebanyak

dua kali. "Pertama dilaksa-

nakan pada tahun ajaran

2014/2015 dan yang kedua

tahun ini," ujarnya.Pelaksanaan UN CBT

itu, tambahnya, merupakan

program Kementerian Pen-

didikan dan Kebudayaan

untuk mengurangi resikokebocoran soal. Pelaksanaan

UN CBT itu juga tergantung

dari kesiapan sekolah yang

bisa menyediakan sarana

dan prasarana komputerselama pelaksanaan UN.

"SMPN 2 dari segi pera-

latan sudah memadai seba-

gaimana tahun sebelumnya,"

lanjutnya. Pada ujian nasio-nal berbasis komputer atau

CBT, siswa akan menger-

jakan soal ujian dengan me-

nggunakan komputer yang

akan berlangsung 9 sampai12 Mei 2016. (ant/aag)

SAMPSAMPSAMPSAMPSAMPAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAIKAN SAMBUTAN -AN -AN -AN -AN - Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, memberikan sambutan pada kegiatan penyelamatan air di Kota Padang, baru-baru ini.

HALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/ISTHALUAN RIAU/IST

SEMPENA ISRA MIKRAJ

Bupati Dharmasraya Ajak Warga Perbaiki SalatDHARMASRAYA (HR)-Ja-

dikan peringatan Isra Mikraj

sebagai momentum untuk

memperbaiki pelaksanan

salat. Hal ini sampaikanBupati Dharmasraya di-

wakili Staf Ahli Bupati

Dharmasraya bidang kema-

syarakatan dan sumber daya

manusia Syahril. Kegiatanini digelar di Pondok Pesan-

tren Nurul Islah, Nagari

Kurnia, Koto Salak.

Dikatakan, peristiwa Isra

Mikraj adalah diterimanya

perintah pelaksanaan iba-

dah salat lima waktu sehari

semalam oleh MuhammadRasulullah SAW langsung

dari Allah SWT. "Oleh ka-

renanya pelaksanaan salat

harus terus menerus kita

perbaiki menjadi lebih baik,baik dari segi ketepatan

waktunya melaksanakan

sholat, maupun terkait kwa-

litasnya dan ke khusukannya

yang akan membawa dam-

pak positif kepada tingkah

laku dan perbuatan kita di

masa datang," ujarnya.Dikatakan, kalaulah seki-

ranya salat yang merupakan

pencegah perbuatan keji dan

mungkar tersebut telah da-

pat dilaksanakan dengantepat waktu, baik kualitas-

nya serta khusuk sudah ba-

rang tentu akan dapat mem-

perbaiki sikap dan tingkah

lagi manusia menjadi lebih

baik, sehingga tidak akan

terjadi lagi perbuatan kejam

dan tidak beradabnya ma-nusia.

Ikut memberikan sambu-

tan pada kesempatan itu,

Kepala Kantor Kemenag

yang diwakili oleh Sukardi,dan juga sambutan dari pe-

ngasuh pontren Nurul Islah

Mohamad Salikul Hadi Al-

qowi.

Dalam acara peringatan

tersebut, juga dihadiri para

wali santri dan tokoh ma-

syarakat setempat, dan di-meriahkan dengan berbagai

penampilan kesenian dan

kebolehan santri. Selain itu

penyerahan hadiah kepada

santri berprestasi dalamberbagai kegiatan yang telah

dilaksanakan sebelumnya.

(gsc/aag)

KEBAKARAN ASRAMA POLRI

KerugianDiperkirakanHingga 1,3Miliar RupiahPAYAKUMBUH (HR)- Kerugian akibat

kebakaran hebat yang melanda asrama Polri

di Kota Payakumbuh, Senin (9/5) diperkira-

kan hingga 1,3 miliar rupiah.

Sebagaimana diberitakan sebelumnya,

Asrama Polri BIVAK Polres Payakumbuh

terbakar dan menghanguskan sebanyak 13

pintu sekitar pukul 12. 45 WIB.

Api baru bisa dipadamkan petugas Damkar

Kota Payakumbuh dibantu dari Damkar Bukit-

tinggi, 50 Kota, Padang Panjang dan Batu sang-

kar dan masyarakat, sekitar pukul 14.20 WIB.

Kerugian akibat kebakaran ini diperkirakan

sekitar Rp1.3 miliar dengan korban jiwa nihil.

Namun korban luka bakar 3 orang. Tak hanya

itu, 1 unit mobil sedan juga ludes dimakan api.

Korban yang mengalami luka bakar

adalah anggota Polsek Payakumbuh bernama

Bripka Priandi Setiawan dengan luka bakar

serius. Sedangkan istrinya Dayana luka bakar

dibagian muka dan lengan sebelah kanan.

Keduanya kemudian dirujuk ke Rumah

Sakit M Djamil Padang, dan istri Bripka Riki,

bernama Lisa Reptianti mengalami luka bakar

dibagian kaki sebelah kanan, saat ini dirawat

di UGD Rumah Sakit Adnand WD Kota

Payakumbuh. (gos/aag)

TATA KOTA LEBIH BAIK

Wako Padang:PKL BolehBerdagang, AsalDisiplinPADANG (HR)-Guna menata kota ke arah

yang lebih baik serta membentuk karakter para

pedagang kaki lima, pemerintah Kota Padang

akan mendisiplinkan pedagang dalam berjualan.

Pemko bertekad konsisten membenahi para

pedagang yang menggunakan fasilitas umum

sewaktu berdagang.

"Pedagang maupun warga lainnya perlu

diarahkan untuk mematuhi peraturan yang telah

ditetapkan untuk fasilitas umum," sebut Walikota

Padang Mahyeldi Dt Marajo, Jumat (6/5).

Para PKL akan terus diawasi, terutama

mereka yang melakukan pelanggaran.

Tindakan tegas diberlakukan bagi PKL yang

berjualan di atas trotoar, selokan atau

tempat terlarang lainnya.

Dalam menegakkan kedisiplinan itu, Pemko

Padang melalui Satuan Polisi Pamong Praja akan

"bagurila", merazia PKL setiap harinya. Semua

wilayah Kota Padang akan ditelusuri. PKL yang

kedapatan berjualan di fasilitas umum akan

ditindak tegas. Meski terkesan cukup keras dan

ketat, kinerja satuan penegak Perda tersebut

telah berdasarkan instruksi dan arahan

pemerintah. "Upaya mendisiplinkan PKL ini juga

kami iringi dengan pemberian reward atau

hadiah," ujar Walikota.

Pemberian reward atau hadiah kepada

PKL ini berupa pengakuan sebagai "PKL

Hebat". Reward tersebut diperuntukkan bagi

pedagang yang berjualan mematuhi

peraturan, disiplin dan juga peduli terhadap

lingkungan. Salah satu bukti konkrit, beberapa

waktu lalu Pemko Padang telah memberikan

penghargaan kepada tiga "PKL Hebat" yang

telah memenuhi karakteristik tersebut.

"Beberapa PKL juga dibina bahkan

diberikan kesempatan untuk membuka usaha

lebih luas," tukas Mahyeldi. Sebagai contoh

PKL yang berjualan di tepi pantai saat ini

telah dipindahkan lokasinya dan diberikan

tempat lebih layak semisal rumah makan.

Tentunya hal ini memperkuat pengembangan

PKL menjadi Usaha Mikro Keci l dan

Menengah, yang diharapkan keuntungannya

akan lebih meningkat.(gsm/aag)

Page 22: Haluanriau 2016 05 10

Dumai-Inhu-Meranti 21SELASA10 Mei 2016

qqqqq LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADI LAYOUT: ZEL AFRIADIqqqqq REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI

Menyewakan: Pelaminan,Tenda, Pentas, Kursi, OrgenTunggal, Video Shooting.Alamat : Jl. Suka Karya Perm.Bumi Tarai Damai Blok HNo.17. Telp. 0812 7577 1970 /0852 6505 7777 (Yani)

SALSABILLA WEDDING

Spectacels & Lenses Centre-Menyediakan frame & lensa terkenaldengan harga terjangkau-Menerima resep dokter, periksa mata &BPJS KesehatanAlamat : Jl. Durian No. 53B(simp. Serayu) Telp: (0761) 38057 - Hp.081365618893 Pekanbaru.Cab. Rengat & Tembilahan

OPTIK JAILANA

Distributor mesin kangenwater. Kangen water (PH 8.5-9.5), beauty water, strongkangen (PH 11.5). Change YourWater Change You Life!. Jl.Balam No.18D (depan SD)Sukajadi, Pekanbaru. HP. 08132000 0328

BALAM KANGEN WATER CENTER

Laptop anda rusak ? LCD Pecah?keyboard rusak? virus? untuk kantor bisadijemput. Service printer & PC. Jual PC& Laptop harga promo. Jl. M. YaminNo. 43 Pekanbaru Telp. 0761 21178 -08127011501

BERJAYA TECH KOMPUTER

Jl. Paus No. 99B PekanbaruTelp. 0823 8881 5636

PRATAMA DAFFAKLINIK

Jl. Garuda Sakti KM. 2 Panam,Pekanbaru, Riau Phone 0821 7171 1999

DOKTER BASTIAN

KLINIK

RSUDARIFIN ACHMADJl. Diponegoro No.2 Pekanbaru 28285Telp. (0761) 21618 Fax. (0761) 20253

email: [email protected]

Jl. Puyuh Mas, Pekanbaru, RiauPhone 0852 6345 0047 Tangkerang

BERTUAH MEDIKAKLINIK

Menyediakan tiket pesawat,voucher hotel dan tour domestikdan internasional dengan hargaterbaik untuk Anda. Alamat Jl.Riau No. 75 (sebelah BankMandiri Syariah) PekanbaruTelp. 0761-42827, 085274003175, 085284436767, Pin BB7C69FD04

GUTI TRAVEL

Cleaning Menu Treatment : Canvas :Rp 25.000, Nubuck : Rp 25.000, Suede:Rp 25.000, Leather : Rp 45.000. Alamat:Jl. Belimbing No. 17 Pekanbaru - Riau.Telp/Hp : 0853-7523-4007

SHOES HOLIGAN

Menyediakan : Velg & ban baru/second (semua jenis), service,cat velg, spesialis velg & Bansecond.

Jl. Paus Ujung, PekanbaruTelp. 0823 8888 4780, 0828 83039113 Pin BB 5945C898

BENS WHEELSSolusi cepat & Tepat untukmelancarkan Haid secarateratur dalam waktu singkat 3jam haid kembali lancarsenormalnya aman tanpaefek samping. TERBUKTI !!

ANDA TELAT BULAN ??

HUB: 0852-0404-4422

Menerima penyedotan tinja danmelancarkan saluran air tanpabongkar & zat kimia. Bisadipanggil luar dan dalam kota.

Hub: 085272977775,085271152003

CAHAYA TINJA

Menyediakan paket tourdomestik Lombok,Bali, Jogja, Jakarta danBandung dan Interna-tional Malaysia, Singa-pura dan Thailand.

Alamat :Jl. Dr. Sam Ratulangi No. 30

Pekanbaru0812 7662 4389,0852 7128 0334BB : 7EAE3733

KURNIA TOUR & TRAVEL

SOLUSI MAMPET & TINJA

Spesialis Mengatasi : WC MAMPET,Saluran air, Westafel, Cucian Piringtersumbat. Sedot Tinja/Septik Tanktanpa Bongkar, Tanpa Kimia.Bergaransi 1 bulan atau jangan bayarjika Anda tidak puas dengan hasil kerjakami !!!

Hubungi RUDY :0813 7822 6199/

0852 6526 0402

By : Sonak Malela Group

Menjual : Kaos Polos, Kostum OlahRaga, Topi, Baju Melayu Sekolah,Sarung, Kopiah, dll. Alamat : Jl. ImamBonjol No.107 A Telp. 0812 7642 372 -0852 7453 5066 Pekanbaru

RATNA GROSIR

Dijual cepat rumah type 36 diJl. Cipta Karya Jl. LingkunganPerum Yepupa, luas tanah 104m2, rumah standard, SHM,harga Rp. 90 jt (nego). Minathub. : 0812 6639 2424. Maaftanpa perantara

DIJUAL CEPAT

Servis AC, pasang baru, bongkarpasang, kulkas, mesin cuci.Hub : 081378742889 / (0761)7727781Menyewakan blower untukpesta & AC standing.

MAJU TEKNIK

Jaminan BPKB mobil dan motoranda. Proses cepat, syaratmudah, BPKB aman, pajakmati bisa diproses, jugamelayani take over dari leasinglain. (mobil dari tahun 1997).Hub Dani : 0812 7545 2232

BUTUH DANA CEPAT

Menerima servis AC, blower, kulkas,mesin cuci, kipas angin.Juga menyewakan ACuntuk berbagai acara pestadll. Hub : Jl. Fajar No. 34Pekanbaru.HP. 0812 761 5578, 08537484 8458, 0852 6429 2811.

PELANGI ELEKTRONIK++

Telah hilang BPKB mobil Mitsubishitype FE 349, No. Polisi BM 8517 LC,No. BPKB L10858049, No. RangkaMHMFE349E1R023029, No. Mesin4d34173031, atas nama DamawantaGinting, alamat Desa Silikuan Hulu, RT01 RW 01, Kec. Ukui. Yang menemukanhubungi, 081372497965.

KEHILANGAN BPKB MOBIL

RS BERSALINANNISA

Jl. Garuda Ujung No. 66Telp. (0761) 848652 Pekanbaru

Jl. Jenderal Sudirman No.134Pekanbaru 28282 Telp. (0761)

856517 Fax. (0761) 41887

KLINIKSYAHBUDINJl. Adi Sucipto No. 171/1

Telp. (0761) 5666676 Pekanbaru

RS SANTA MARIAPEKANBARU

Jl. A. Yani No.68 Pekanbaru 28127Telp. (0761) 22213. Fax. (0761) 26071

email: [email protected]

Jl. Lembaga PermasyarakatanNo. 25 Gobah Pekanbaru 28131Telp. (0761) 848100 Fax. (0761)

859510 email :[email protected]

RSU PEKANBARUMEDICAL CENTERPraktek Dokter Umum:

dr. Novita Riza. Sip:BPT/441/S1-DU/IV/2013/119.Buka setiap hari.

Praktek Dokter Gigi :drg. Fika Fajar.Sip:8/05.06/BPTPM/I/2015.Praktek : Hari Senin s/d Sabtu,Pukul: 16.30 s/d 20.30 WIB.Alamat : Jl. Cendrawasih No.88ATangkerang Tengah - Pekanbaru

PRAKTEK DOKTER

Jl. Sekolah No.53 Rumbai - PekanbaruTelp. (0761) 53171

JMB

RUMAH SAKIT

RUMAH SAKITJIWA TAMPAN

Jl. H.R. Subrantas KM. 12,5

Pekanbaru Telp. (0761) 63240

Fax. (0761) 63239

email : [email protected]

Jl. Tuanku Tambusai No.55Telp. (0761) 33850 / 33612

Fax. (0761) 33649 Pekanbaru - Riau

INFO RUMAH SAKIT

Jl. Soekarno-Hatta Km. 6.5Pekanbaru 28282

Telp. (0761) 698 99 44

Mau ganti oli? Aki Anda ngadat?Hubungi Shop & Drive Astra Otopartsdi 0761-571203 (Free Delivery)HP. 081266998772 (Andri)

Telah hilang sebuah BPKB dan STNKmobil Toyota Vios, an. PT. (Persero)Pelabuhan Indonesia I Cabang Siak,No. Pol : BP 1232 KA, warna hitam met,No. Rangka : MR053HY9379004998,thn pembuatan 20007, No. Mesin :1NZX633104, No. BPKB E 7521409.Bagi yang menemukan hubungikantor/pos polisi terdekat.

KEHILANGAN BPKB

Kehilangan Sertifikat Tanah atasnama Bosur Maruli Matondangdengan Nomor Sertifikat M404lokasi Jalan Seroja Kec.Tenayan Raya.

KEHILANGAN

Pengusaha Meranti DiimbauManfaatkan Kredit Usaha Rakyat

nnnnn LAPORAN: JOHANES SINAGALiputan Selatpanjang

SELASELASELASELASELATPTPTPTPTPANJANG (HR)-ANJANG (HR)-ANJANG (HR)-ANJANG (HR)-ANJANG (HR)- Anggota DPRRI Dapil Riau, Jon Erizal berharapkepada para pengusaha KepulauanMeranti agar memanfaatkan pinjamankredit lunak dari pemerintah. KreditUsaha Rakyat (KUR) saat ini telahmemberikan kemudahan bagi parapengusaha dengan pinjaman uang dibawah Rp25 juta tanpa agunan.

Sedangkan jika parapedagang membutuhkan

permodalan di atas Rp25

juta, maka anggota dapat

menggunakan lembaga

penjamin yang tentunyaakan didukung oleh Jon

Erizal. Hal ini dimaksud-

kan agar para pedagang

yang ada di Kepulauan

Meranti bisa meningkat-

kan usahanya dengan me-

lakukan pinjaman dari

perbankan.

Demikian antara lainpenjelasan yang disam-

paikan Jon Erizal, saat

melakukan pertemuan de-

ngan puluhan pedagang

yang berasal dari RanahMinang, yang tergabung

dalam Ikatan Keluarga

Minang Riau (IKMR) Ka-

bupaten Kepulauan Me-

ranti, bertempat di Ru-mah Makan Asia Baru

Selatpanjang Senin ma-

lam kemarin.

Jon Erizal menambah-

kan, dalam menghadapi

era perdagangan MEA,

pedagang atau saudagar

Minang Kabau harus mam-

pu mengikuti perkemba-ngan. Sebab perdagangan

bebas yang akan terjadi

sangat membutuhkan ke-

terampilan dan produk

yang harus bisa bersaing.Untuk itu para peda-

gang anggota IKMR ter-

sebut dan juga pedagang

lainnya di Meranti me-

nurut Jon harus mampumeningkatkan kapabi-

litas. Baik dari SDM itu

sendiri maupun dari pro-

duk yang akan dijual.

Dengan masuknya ba-

rang-barang dari luar ne-

geri dengan bebas nanti-

nya, harus bisa kita sikapi

dengan persiapan yangmatang. Untuk itu, kepa-

da para pedagang diha-

rapkan agar terus me-

ningkatkan kemampuan

finansial maupun man-agement.

Di sisi lain, pedagang

yang ada di Meranti yang

umumnya dari keluarga

besar IKMR itu berharapkepada Jon Erizal agar

memfasilitasi pembangu-

nan transportasi menuju

Selatpanjang. Pedagang ini

mengeluhkan sayur mayur

yang sengaja dibawa dari

Sumbar tapi sampai di

Selatpanjang sudah layu.

Pedagang ini berharapagar pembangunan jalan

Alai Mengkikip untuk

mendukung operasional

kapal roro Tanjung Buton

Kampung Balak. Jika ka-pal roro itu sudah ber-

operasi maka, arus barang

sembako ke Selatpanjang

akan lancar.

Pedagang ini berharapagar Jon Erizal dalam

kunjungannya yang seka-

ligus bernostalgia di Se-

latpanjang itu berharap

agar memberikan perha-

tian khusus mengenai

pembangunan sarana

transportasi tersebut.

Terakhir para peda-gang Kepulauan Meranti

berharap agar ada per-

hatian khusus dari peme-

rintah pusat. Sebab letak

wilayah yang berada diperbatasan memiliki ber-

bagai kendala geografis

dan kendala lainnya. tam-

bah pedagang ini lagi.

Pertemuan tersebutjuga dihadiri Sekretaris

IKMR Provinsi Riau, Mar-

joni dan para undangan

lainnya. ***

PANEN PADI - PANEN PADI - PANEN PADI - PANEN PADI - PANEN PADI - Dandim 0302/Inhu Letkol Inf Edison S. Sinabutar. S.Sos yang diwakili oleh Pasiter Kodim 0302/Inhu Kapten Inf PT. Situmorangmelaksanakan Panen Padi Kartika 1-82 yang bekerja sama dengan Dinas Pertanian dan Kelompok Tani Mekar Jaya Desa Tanjung Sari Kec.Kuala Cinaku, beberapa waktu lalu.

HALUAN RIAU/EKAHALUAN RIAU/EKAHALUAN RIAU/EKAHALUAN RIAU/EKAHALUAN RIAU/EKA

Disduk Capil Meranti Jemput Bola Layani MasyarakatSELATPANJANG (HR)-Setelah melakukan pener-bitan akte lahir gratisbagi masyarakat Kepu-lauan Meranti tahun 2016ini, Disdukcapil kembalimembuat terobosan barudalam melayani masya-rakat.

Khusus untuk pela-yanan penerbitan suratkematian, keluarga yangkemalangan tidak perludatang ke kantor Disduk-capil untuk mendapatkansurat kematian.

Cukup memberitahu-kan kepada pemerintahsetempat, RT atau RWmaka selanjutnya akanmenghubungi petugas Dis-dukcapil yang ada di keca-

matan. Kemudian olehpetugas akan mendatangikeluarga yang kemala-ngan, sekaligus untuk me-nerima data orang yangmeninggal tersebut, untukdiproses di kabupaten.

Tak lama kemudian,surat kematian dimaksudakan diterbitkan kemu-dian kartu tanda pendu-duk yang telah meninggaldunia tersebut akan di-tarik.

Dan semua proses pe-ngurusan itu tidak dipu-ngut bayaran. Jadi jikadiantara keluarga adayang kemalangan, pihakkeluarga tidak perlu repot-repot untuk mendapatkansurat kematian, tapi cu-

kup dengan melaporkanhal itu kepada RT atauRW setempat.

Dan petugas kita akansegera meluncur,"ungkapJonizar SH, MSi, KepalaDinas Kependudukan danCatatan Sipil KabupatenKepulauan Meranti baru-baru ini.

Jonizar mengatakanprogram jemput bola ter-sebut sebagai bentuk pe-layanan kepada masya-rakat dalam rangka mem-bantu masyarakat untukmendapatkan dokumensurat kematian.

Sebab surat kematianmenjadi dasar untuk pe-ngurusan lainnya dalamrumah tangga. Terutama

bagi keluarga yang memi-liki harta warisan yangakan dibagikan bagi ketu-runannya.

Surat kematian inilahyang menjadi dasar untukpenerbitan surat wasiatterhadap anak-anak yangditinggalkannya. Jadi su-rat kematian menjadi ba-gian yang tidak terpisah-kan bagi keluarga. Cepatatau lambat kematian ituakan terjadi bagi setiapmanusia.

Bahkan di lain negaraseperti negara tetanggakita Malaysia, untuk aca-ra penguburan di pema-kaman haruslah menun-jukkan surat kematianterlebih dahulu. Dan jika

itu tidak bisa ditunjuk-kan, maka jenazah belumbisa dikebumikan.

Ini menunjukkan bah-wa surat kematian tidakbisa dianggap sepele. Un-tuk itulah pemerintah Ka-bupaten Kepulauan Me-ranti senantiasa berupayamemberikan berbagai ke-mudahan bagi masyarakatterkait dokumen –dokumenkependudukan itu.

Kita berharap, peluangini hendaknya dimanfaat-kan sebaik-baiknya olehseluruh lapisan masyara-kat. Sehingga tidak perlurepot-repot mengurusnya,biarlah kita yang jemputbola, dan tidak dipungutbiaya,”tambah dia.(jos)

SISWA SMA SEDERAJAT LULUS 100PERSEN

Wawako SebutPelaksanaanUN Lancar

DUMAI (HR)-Kendati dijumpai sejumlah insiden kerusakan

lembar jawaban komputer serta ketidakhadiran pelajar,

namun pelaksanaan UN tingkat SMP sederajat di Kota Dumai

diklaim lancar.

Hal ini disampaikan Wakil Walikota Dumai, Eko Suharjo,

usai meninjau pelaksanaan UN tingkat SMP sederajat hari

pertama di sejumlah sekolah yang ada di Kota Dumai. Seperti

SMPN 2, MTs Al Huda dan SMP Budi Dharma, Senin (9/5). "Tidak

ada kendala selama ujian. Baik dari segi pelaksanaan dan juga

naskah UN. Kita meninjau sejumlah sekolah dan UN berjalan

lancar," ujarnya, usai meninjau pelaksanaan UN, kemarin.

Pernyataan orang nomor dua di Kota Dumai itu sesuai apa

yang disampaikan dengan yang disampikan Kepala SMPN 2

Dumai, Rosmawati. Menurut Rosmawati, pelaksanaan Ujian

Nasional secara Computer Based Test (CBT) di SMPN 2 Dumai

dipastikan tanpa kendala. Sebanyak 253 siswa ikut dalam ujian

berbasis komputer ini menjalani UN dalam tiga shift berbeda.

"Saat ini dipastikan tidak ada kendala. Apalagi siswa

sudah mempersiapkan diri. Begitu juga fasilitasnya," ujarnya

di sela-sela pelaksanaan ujian.

Diterangkannya, untuk UN secara CBT disediakan empat

ruang ujian dan satu ruang cadangan. Setiap ruangan

terdapat 20 orang dengan total 90 unit komputer. Hanya

saja, berdasarkan penelusuran di lapangan, terdapat

sejumlah insiden kecil pada hari pertama pelaksaan UN

tersebut. Dua peserta Ujian Nasional (UN) Tingkat SMP 2016

di SMPN 1 Dumai tidak hadir pada hari pertama UN. Satu

diantaranya dinyatakan drop out (DO) atau mengundurkan

diri. Siswa tersebut bernama Lion Jospin Pangaribuan. "Ada

satu siswa yang DO dan satu lagi tidak ada keterangan," beber

Zahlia, Kepala SMPN 1 Dumai, di tempat terpisah.

Dijelaskannya bahwa keseluruhan peserta UN di SMPN 1

284 siswa. Mereka ujian di 15 ruang ujian. Setiap ruangan

terdapat 20 peserta. Selain itu, panitia menemukan satu

Lembar Jawaban Komputer (LJK) sobek di SMPN 1 Kota

Dumai. LJK tersebut tampak sobek pada bagian pinggir,

tepatnya pada sisi kanan LJK.

Guru pengawas UN di sekolah tersebut langsung melaporkan

ini kepada panitia sekolah. Setelah diperiksa, ternyata bagian

yang robek hanya bagian pinggir. Sedangkan kondisi kertas pada

bagian data peserta dan jawaban masih utuh.

"Terdapat sobek sedikit pada bagian pinggir LJK tersebut.

Tapi setelah diperiksa, kita pastikan tidak ada masalah," kilah

Misdiono, Ketua Panitia UN 2016 di Dumai. UN digelar di Kota

Dumai sejak Senin kemarin rencananya berlangsunf selama

empat hari. Setiap harinya satu mata pelajaran diujikan, yakni

Bahasa Indonesia, Matematika, Bahasa Inggris dan IPA.

Pada tahun pelajaran 205/2016 ini, di Kota Dumai ada

tiga sekolah yang menggelar UN secara CBT. Yakni SMPN 2

Dumai, SMP Santo Tarcisius dan SMP Binaan Khusus.

Sedangkan peserta UN tahun pelajaran 2015/2016 tingkat

SMP di Dumai pada tahun ini sebanyak 4.618.(zul)

Page 23: Haluanriau 2016 05 10

22SELASA

10 Mei 2016Rokan HilirNegeri Seribu Kubah

qqqqq LAYOUT: TAUFIK LAYOUT: TAUFIK LAYOUT: TAUFIK LAYOUT: TAUFIK LAYOUT: TAUFIKqqqqq REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA

advertorial

Plt Sekda Tinjau Pelaksanaan UN

"Kita tidak mau mengganggu

siswa dengan kehadiran kita melaku-

kan peninjauan pelaksanaan UN,

makanya kita hanya melihat dari jen-

dela dan depan pintu. Kecuali SMPN

2 Bangko, yang sebagian siswanya

mengadakan UN di luar ruangan,

karena keterbatasan RKB pasca ter-

jadinya kebakaran sekolah beberapawaktu lalu," ujar Surya Arfan, di sela-

sela meninjau pelaksanaan UN di Ba-

gansiapiapi, Senin (9/5).

Ia menjelaskan, dalam peninjauan

di hari pertama pelaksanaan UNmasih aman dan berjalan lancar tanpa

adanya kesalahan soal-soal yang

diberikan. Kendati demikian, dirinya

meminta siswa maupun guru pe-

ngawas jika ada kesalahan soal untuksegera berkoordinasi dengan pihak

Dinas Pendidikan atau UPTD, serta

kepala sekolah agar bisa diperbaiki.

"Jangan sampai kesalahan pada

soal, pengawas justru diam, karenadampaknya akan berpengaruh dengan

nilai yang akan diraih oleh siswa

tersebut. Guru pengawas itu harus ber-

sikap jeli, kalau ada kesalahan pada

soal segeralah berkoordinasi dengankepala sekolah, UPTD dan Disdik agar

bisa diperbaiki," pesan Surya Arfan.

Sementara itu, Kadisdik Rohil, H

Amiruddin, mengatakan peserta UN

tingkat SMP tahun ini diikuti seba-nyak 11.417 siswa, yang terdiri dari

SMP Negeri sebanyak 5.783 siswa dan

SMP Swasta sebanyak 5.634 siswa da-

ri 186 sekolah sebagai pelaksana UN.

Ia berharap pelaksanaan UN tahun2016 ini khususnya tingkat SMP bisa

meraih nilai yang tinggi dengan hasil

yang memuaskan dari tahun lalu.

"Kalau untuk tingkat SMA

tahun lalu kita hanya mendapatkanurutan terakhir dari 12 kabupaten/

kota di provinsi Riau. Alhamdulillah

tahun ini kita mendapatkan urutan

ke-9," ujarnya bangga.

Adapun lima sekolah yangditinjau Plt Sekda, yakni SMPN 1

Bangko, SMPN 2 Bangko, SMPS Mu-

hammadiyah, SMPS Setia Budi dan

SMPS Bintang Laut.(adv/humas)

BAGANSIAPIAPI(HR)BAGANSIAPIAPI(HR)BAGANSIAPIAPI(HR)BAGANSIAPIAPI(HR)BAGANSIAPIAPI(HR)-Plt Sekretaris DaerahKabupaten Rokan Hilir meninjau pelaksanaan UjianNasional tingkat Sekolah Menengah Pertama di limasekolah di Bagansiapi-api. Ia meminta peserta UNtidak terganggu dalam mengisi soal. Selain iturombongan juga hanya melakukan pemantauan dariluar ruangan kelas.

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

DENGARKAN ASPIRASI MASYDENGARKAN ASPIRASI MASYDENGARKAN ASPIRASI MASYDENGARKAN ASPIRASI MASYDENGARKAN ASPIRASI MASYARAKAARAKAARAKAARAKAARAKATTTTT - Bupati Rohil, Suyatno, mendengarkan aspirasi masyarakat nelayan. Tampak keakraban antara pemimpin dan masyarakat biasa.

BAGANSIAPIAPI(HR)-

Pasca terbakarnya gedung

SMPN 2 Bangko yang ter-

letak di Jalan Pelabuhan

Bagan Hulu, April tahun

2015 lalu, membuat pihak se-

kolah terpaksa menempati

gedung baru yang masih be-

lum selesai dibangun oleh

Pemkab Rokan Hilir.

Gedung sekolah yang

terletak di jalan kecamatan,

Batu Empat, Bagansiapiapi

itu ditempati oleh ratusan

siswa dengan jumlah Ruang-

an Kelas Belajar sangat ter-

batas. "Gedung baru yang kita

tempati hanya memiliki 8

RKB, sementara jumlah sis-

wa ratusan. Mau tidak mau

sebagian siswa menumpang

belajar di SDN 008 dan SDN

010 Kelurahan Bagan Punak.

Parahnya lagi, sebanyak 268

siswa kelas IX terpaksa

mengikuti UN di lobi dan di

teras sekolah," ujar Kepsek

SMPN 2 Bangko, Sariana,

Senin (9/5), di Bagansiapiapi.

Ia mengaku kalau jumlah

RKB di sekolah yang dipim-

pinnya itu tidak cukup untuk

menampung jumlah siswa

kelas IX sebanyak 268 yang

saat ini sedang mengikuti

UN. "Seharusnya jumlah sis-

wa sebanyak itu kita harus

memiliki minimal 14 RKB,

sementara saat ini kita ha-

nya memiliki 8 RKB. Nah,

dengan kondisi ini mau tidak

mau kita terpaksa menem-

patkan sebagian siswa untuk

mengikuti UN dilobi dan di-

teras sekolah," jelasnya.

Sariana berharap kepada

pemkab Rohil melalui Dinas

Pendidikan Rohil mau mem-

bangun kekurangan RKB yang

ada di SMPN 2 Bangko ini.

"Kita telah mengajukan

kepihak Disdik Rohil untuk

membangun sebanyak 20

RKB baru di SMPN 2 Bang-

ko. Namun, hingga saat ini

permintaan kita itu belum

dipenuhi oleh disdik Rohil,"

ketusnya.

Menanggapi hal tersebut,

Kadisdik Rohil, H Amiruddin,

mengaku permintaan pihak

SMPN 2 Bangko itu dulunya

sudah pernah dimasukkan di

dalam anggaran. Namun,

karena tahun ini terjadi

defisit anggaran sebesar

Rp812 miliar membuat

seluruh anggaran yang ada di

satuan kerja perangkat

daerah dipangkas termasuk

anggaran di Disdik Rohil.

"Insya Allah pada pem-

bahasan APBD-P Rohil,

nanti akan kita usulkan kem-

bali," harapnya.(zmi)

Pasca Kebakaran SMP N 2 Bangko Butuh Tambahan RKB

UJUNGTANJUNG (HR)-

Waka Polres Rohil, Kompol

Danni Ardiantara, mengikuti

Sekolah Staf dan Pimpinan

Polri di Lembang, Bandung,

Jawa Barat. Posisinya di-

gantikan Kompol Kurnia

Setiyawan, yang sebelumnya

Kasubag Dalpres Polda Riau.

Posisi penting itu diserti-

jabkan, Sabtu (7/5), di Aula

Tunggal Panaluan Polres

Rohil oleh Kapolres Rohil,

AKBP Subiantoro, bersama

tujuh posisi lainnya. Data

yang dihimpun wartawan di

lapangan, tujuh posisi lain

itu, Kabag Ops, Kompol Setia-

wan Eko Prasetyo, pindah tu-

gas ke Dit Propam Polda

Riau, digantikan Kompol M.

Idris SIK.

Kasat Reskrim AKP Eka

Ariandy Putra SH SIK pindah

tugas jadi Kapolsek Bagansi-

nembah digantikan oleh AKP

Awaluddin Syam SIK sebe-

lumnya menjabat sebagai Ka-

sat Binmas Polres Kuansing.

Kapolsek Panipahan

AKP Wahariyana pindah

tugas jadi Kapolsek Sinaboi,

Kapolsek Sinaboi AKP Sawa-

ludin Pane pindah tugas di

Objek Vital Polda Riau.

Kapolsek Bangko Kompol

Nurhadi Ismanto, SH, SIK

pindah tugas jadi Kasi SIM

Polda Riau digantikan oleh

AKP Agung Triadi SIK yang

sebelumnya Kasat Binmas

Kota Dumai.

Kapolsek Bangko Pusako

AKP James Sibarani SH

pindah tugas jadi Panit II Dit

Narkoba Polda Riau, digan-

tikan oleh AKP TL Fredes Lum-

ban Gaol SH yang sebelumnya

menjabat sebagai Dit Krimsus

Polda Riau.(rtc/hen)

Wakapolres RohilIkuti Sespim Polri

DistanakTingkatkan

KinerjaBAGANSIAPIAPI(HR)-Pasca disahkan-

nya Perda tentang perlindungan lahan

pertanian secara berkelanjutan oleh DPRD

Rohil beberapa waktu lalu, membuat Dinas

Pertanian dan Peternakan Rohil harus

meningkatkan kinerjanya.

Pasalnya, Perda itu disahkan tujuannya

untuk meningkatkan hasil produksi pertanian

dalam rangka menuju swasembada pangan

pada tahun 2017 mendatang.

Demikian hal ini ditegaskan oleh Anggota

DPRD Rohil, Bachied Madjhid, Senin (9/5), di

Bagansiapiapi. Dikatakannya, Pemkab Rohil

melalui instansi terkait harus bisa bertang-

gungjawab dalam meningkatkan hasil pro-

duksi pertanian, serta terus memperhatikan

para petani dalam menggesa Negeri Seribu

Kubah untuk menuju swasembada pangan.

"Mulai saat ini Distanak harus

memperhatikan para petani. Baik itu dari

pengadaan benih, pupuk, pengendalian

hama hingga hasil panen petani. Jangan

sampai petani itu terkesan dibiarkan, apa-

lagi sampai hasil panennya gagal total,

karena itu telah menjadi tanggungjawab

pihak distanak Rohil," ungkap Bachied.

Politisi Partai Persatuan Pembangunan

Rohil ini juga meminta PPL Pertanian, selain

rajin, juga harus senantiasa turun ke

lapangan melihat kondisi para petani dari

jumlah lahan yang telah ditetapkan di

Perda tersebut.(zmi)

LANGGANAN 0853 15953208

BUPATI 0764-20200, 322120

DAMKAR 0767-21130

SEKRET DPRD 0767-24567

AMBULANCE 0767-21040

0852 78808222

POLSEK BANGKO 0767-21110

HALUAN RIAU/RTCHALUAN RIAU/RTCHALUAN RIAU/RTCHALUAN RIAU/RTCHALUAN RIAU/RTC

SERTIJABSERTIJABSERTIJABSERTIJABSERTIJAB perwira di lingkungan Mapolres Rohil.

Page 24: Haluanriau 2016 05 10

SELASA

10 Mei 2016

qqqqq LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WINqqqqq REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI REDAKTUR: NURSYAMSI

Hiburan 23GRACIA INDRI

Kabur DitanyaCurhat SuamiJAKARTJAKARTJAKARTJAKARTJAKARTA(HR)- A(HR)- A(HR)- A(HR)- A(HR)- Rumah tangga artiscantik Gracia Indri diterpa isu kere-takan. Hal tersebut bermula dari cur-hatan sang suami, David Kurnia Albert,di sosial media.

"Pelajaran tentang di-khianati adalah salah satu

pelajaran yang sulit. Tapi

itu akan membuat hati

lebih besar dan lebih kuat

untuk memaafkan," tulisDavid NOAH di Twitter-

nya pada tanggal 27 April

lalu.

"Dengan kekuatan ma-nusia saja sepertinya mus-

tahil. God helps us to do

what U want us to. Tak ada

yang mustahil bagi Dia.

Amin!," tambahnya.

Bukan cuma itu saja,ada juga sebuah komentar

dari akun Instagram yang

diduga milik David di salah

satu postingan Gracia. Da-

lam postingan tersebut,akun dengan nama @dor-

vel_dave ini bertanya apa-

kah Gracia masih ingat

untuk pulang ke rumahatau tidak.

Banyak yang menduga

beberapa postingan David

di Twitter dan komentar

misterius di Instagram itu

merupakan keluh kesah

David buat istrinya. Sa-

yangnya, belum ada konfir-

masi resmi apapun perihalkabar keretakan rumah

tangga ini dari mereka

berdua.

Saat coba dikonfirmasi,

wanita kelahiran Pasuruanini lebih memilih untuk

menghindar dari awak me-

dia.

"Nanti ya," kata Gracia

singkat seraya memasukimobil Hyundai hitam milik-

nya dan menutup pintu ra-

pat-rapat.

Tak ingin target kabur,awak media pun coba me-

nghadang mobil dari sisi

depan. Namun Gracia ti-

dak kalah cerdik, ia mem-

buka jendela seolah-olah

akan memberi klarifikasi.

Nyatanya, ia hanya meng-

ucap terima kasih ketika

kameramen TV sudahbergerak ke sisi pintu kiri.

"Thank you. Dadaaah,"

tambah kakak Gisela Cin-

dy itu seraya melambai-

kan tangan dan tersenyumcantik.

Mobil yang ditumpangi

Gracia dan ibunya, Nevos

Setyaningrum, segera me-

ninggalkan basement par-kiran gedung Global TV,

Jakarta Barat, Senin sia-

ng (9/5).

Meninggalkan berjutapertanyaan mengapa pre-

senter acara Ada Ada Aja

itu tak memberi klari-

fikasi jika tidak ada masa-

lah apa-apa.(klc/esi)

PELUNCURAN ALBUM KETIKA

Dihadiri Pujangga Riau dan Ketua PWI RiauPEKANBARU (HR)- Dalam

rangka memperingati launch-

ing Album perdana penyanyiyang telah mengharumkan

nama Riau, Diana Halmayana

atau yang akrab dikenal de-

ngan Diana Vietola yang ber-

judul 'Ketika' , beberapa kese-nian Riau menyumbangkan

bacaan puisinya pada acara

yang bertepatan dengan ulang

tahun Diana Viertola yang ke-

49 di Public House, Jalan Di-ponegoro, Pekanbaru.

Acara dibuka dengan me-

nyanyikan lima lagu dalam al-

bum 'Ketika', yang dibawakan

langsung oleh Diana Viertola.Kelima lagu judul tersebut

ialah The Sun, Jumpa Perta-

ma, Lepaskanlah, Janji kasih

dan Ketika yang menjadi judul

dalam album perdana Diana,Senin (2/5) malam.

Usai menyanyikan kelima

lagunya, acara yang dinanti

oleh para hadirin selanjutnya

adalah pembacaan puisi yangdibacakan beberapa seniman

dan budayawan Riau.

Di antaranya H Dheni Kur-

nia, Ketua Umum Persatuan

Wartawan Indonesia Riau, ArisAbeba penyair Riau yang telah

melanglang buana ke seluruh

benua, beserta anaknya Qori

Islami yang juga telah go inter-

nasional dalam dunia puisi.Hadir juga Fakhrunnas MA

Jabbar MIkom, budayawan

Riau.

Dheni menyumbangkan 2puisinya yang ditujukan ke-

pada Diana. Kepiawaian Dheni

dalam membuat dan mem-

bacakan puisi, ketua PWI ini

tidak diragukan lagi. Tampakhadirin yang saat itu menyak-

sikan larut dalam keadaan.

Tidak hanya membaca pui-

si, Dheni juga membuat sua-

sana jadi pecah. Apalagi me-nyanyikan sebuah lagu yang

berjudul Bang Toyib dan di-

sambut dengan goyangan tamu

undangan.

Selain Dheni, Aris Abebajuga ikut membaca puisi.

"Saya pertama kali me-

langkah ke luar negeri sejak

tahun 1978, dan sampai saat

ini tidak terhitung lagi sudahberapa negara yg telah saya

dikunjungi," ujar Aris yang

merupakan alumni Gontor.

Qori Islami, anak dari pe-

nyair Riau ternama juga me-nyumbang dua puisinya. Qori

yang jatuh cinta kepada dunia

sastra menyebutkan, dirinya

telah menginjakkan kakinya di

tujuh negara di dunia."Negara pertama yang saya

kunjungi awalnya Malaysia

tahun 2000, saat itu saya ma-

sih kelas 3 SMP," jawab Qori

usai membacakan puisi.Fakhrudin MA Jabbar usai

membacakan puisi miliknya

mengharapkan kepada pecinta

seni yang masih muda-muda

semoga terinspirasi dengankegiatan ini, mengingat para

budayawan telah tua.

"Kita mencoba irama keki-

nian dengan mencoba meng-kolaborasikan musik jazz deng-

an Melayu, serta memasukkan

nilai sastra ke dalam lagu ke-

giatan ini. Karena raja dari ka-ta-kata adalah puisi," ujarnya.

Ditambahkan Fakhrunnas,

pembacaan puisi oleh para

pecinta puisi dalam peluncuran

album 'Ketika' adalah bentuksolidaritas kepada sesama pe-

cinta seni, sastra dan budaya.

Diana menyebutkan pecinta

seni atau penyanyi yang berada

di Riau sebenarnya memilikipotensi yang tidak kalah baik

dari provinsi lain. Hanya apre-

siasi penyanyi tidak sesuai

dengan apa yang mereka ke-

luarkan dari usaha merekaselama ini.

"Honor penyanyi tidak se-

suai dengan pengeluaran artis,

di Pekanbaru masih kurang

memahami honor artis," sebutwanita kelahiran Muara Lem-

bu, Kuantan Singingi 49 tahun

lalu.

Ditambahkan Diana, diri-

nya telah menjadi penyanyi

profesional sejak tahun 1987,dengan bergabung di band

Juwita, lalu di Hotel Indrapura

dan dikontrak 15 tahun Hotel

Mutiara.

Diana menyebutkan kelimalagu dalam album 'Ketika'

diciptakan oleh dirinya dan

Beni Riaw.

"Lagu-lagu yang tercipta

semuanya berawal dari ke-galauan dan pengalaman kisah

dalam hidup saya," ujar Diana

lirih.

Harapan Diana dengan

launching album Ketika inibisa menjadikan inspirasi bagi

muda-mudi Riau, dan termo-

tivasi melakukan aksi dalam

menyuarakan kebudayaan Ri-

au yang dituangkan dalam lagu."Diana mengatakan, ke

depannya dia akan melakukan

duet dengan anak gadisnya,"

jawab Diana.(mg4)

PELUNCURANPELUNCURANPELUNCURANPELUNCURANPELUNCURAN album Ketika dihadiri para pujangga Riau danKetua PWI Riau, H DHeni Kurnia.

BINTANG 'VEERA' BAHAGIA

Sapa Fans Tiga KotaBOGOR(HR)- Mi-

nggu (8/5) Kota Bo-

gor dibikin heboh

dengan kedatanganbintang dari India.

Mereka adalah Shi-

vin Narang dan Di-

gangana Suryavans-

hi, bintang serialVeera versi dewasa.

Dua seleb India

ini menyapa seluruh

penggemarnya di

Mako Brimbob Ke-dunghalang, Bogor,

Jawa Barat. Menu-

rut Monica Deside-

ria, Shivin dan Di-

gangana dibawa keKota Hujan itu lan-

taran mereka belum

pernah ke sana.

Sebelum ke Bo-

gor, Digangana danShivin sudah ter-

lebih dahulu men-

yapa penggemar di

Semarang dan Su-

rabaya. Ada banyakpengalaman yang mereka alami di dua kota tersebut, dan

mereka takjub dengan sambutan dari fans Indonesia.

"Kami sangat senang di Indonesia. Penggemar di sini

sangat banyak. Di Surabaya, Semarang dan di sini (Bogor).

Kami tidak menyangka memiliki penggemar sebanyak inidi Indonesia. Kami jadi punya energi lebih banyak untuk

menghibur mereka," ujar Digangana. Dua bintang serial

India ini dijadwalkan berada di Indonesia selama sepuluh

hari lamanya. Selain mengadakan jumpa fans, Dingan-

gana dan Shivin Narang juga mengisi program ANTV.Dingangana dan Shivin tiab di Jakarta beberapa hari

yang lalu. Dari Ibukota, mereka terbang ke Surabaya,

tepatnya di Maspion Square pada 5 Mei lalu. Setelah itu

mereka terbang ke Semarang pada 6 Mei, dan menutup

perjalanan jumpa fans di Bogor.(klc/esi)

JULIA PEREZ

Mobil Diseruduk TrukJAKARTA(HR)- Mungk-

in kamu sempat terheran-

heran ketika Julia Perez

sempat telat di salah satu

acara musik live di te-levisi swasta. Ternyata,

Jupe telat karena mo-

bilnya diseruduk dari be-

lakang.

Tak tanggung-tanggu-

ng, yang menyeruduk mo-

bil Toyota Alphard mulus

milik Jupe adalah sebuah

truk! Beruntung tak ada

korban jiwa dalam kece-lakaan tersebut.

Ya, Jupe yang sedang

dalam perjalanan untuk

mengisi acara harus me-

nerima kenyataan jika

bagian belakang mobilnya

penyok karena diseruduk

truk. Penyebabnya sejauh

ini adalah rem blong.

Kendati demikian, Ju-pe tak memperpanjang

masalah tersebut. Dia

hanya meminta data-data

supir dan tanda tangan

untuk berkas asuransi

mobilnya.

"Iya mobilnya ada asu-

ransi, saya cuma minta

masnya ini (sopir truk)

untuk ikut saya ke RCTIbertanggung jawab dan

menandatangani berkas-

berkas asuransi," kata

Jupe kepada polisi yang

saat itu sedang bertugas,

seperti diperlihatkan da-

lam video di akun Ins-

tagram-nya.

Sontak, Jupe pun men-

dapatkan banyak pujiandari netizen. Rata-rata

mereka memuji keputu-

san Jupe untuk tidak

memperpanjang masalah

ini.(klc/esi)

Page 25: Haluanriau 2016 05 10

qqqqq REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA REDAKTUR: IMELDA VINOLIA

24SELASA10 Mei 2016Bengkalis

qqqqq LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN LAYOUT:WIN

advertorial

BUPATI 0764-20200, 322120BUPATI 0766-21258

BUPATI 0764-20200, 322120DPRD 0766-7008003

BUPATI 0764-20200, 322120KADIN 0766-24100

KEJAKSAAN 0766-21122

Bupati Tinjau UN di Mandau

3 LAGI QARI DAN QARIAH

Bengkalis Ikuti TC MTQ Nasional

Yanto Yosep, Kepsek SMP MutiaraAnita Sofya menjelaskan semua

peserta UN hadir.

"Peserta UN tahun 2016 ini 138

orang. Alhamdulillah semuanya ha-

dir," ujar Anita kepada Amril sesaatbaru tiba di kompleks yayasan yang

salah seorang kepala Sekolah Da-

sarnya pernah menjabat sebagai

Wakil Bupati Bengkalis 2010-2015,

H Suayatno.Dari Pinggir Amril yang juga

didamping istri Kasmarni, meninjau

UN di SMP Negeri 4 Mandau di Ja-

lan Jenderal Sudirman, Kelurahan

Gajah Sakti Duri.Di SMP Negeri 4 Mandau ini,

Amril sedikit agak lama berada. Ka-

rena di sekolah inilah dahulu orang

nomor satu di kabupaten berjuluk

Negeri Junjungan ini mengeyam danmenyelesaikan pendidikan untuk

tingkat SMP. Kepada para guru di

SMP Negeri 4 yang menerima kun-

jungan dan mendampinginya mela-kukan meninjau, Amril sempat me-

nanyakan sejumlah nama guru yang

pernah mendidiknya dahulu.

"Kami dahulu SMP-nya di sini,"

ujar Amril bernostalgia kepada

BENGKALIS (HR)-BENGKALIS (HR)-BENGKALIS (HR)-BENGKALIS (HR)-BENGKALIS (HR)-Hari pertama pelaksana UjianNasional Sekolah Menengah Pertama sederajat tahunajaran 2015/2016, Senin (9/5), Bupati Bengkalis AmrilMukminin, meninjau pelaksanaan UN 8 sekolah didua kecamatan, Pinggir dan Mandau.

Di Pinggir, sekolah pertama yangditinjau SMP Negeri 1 di Jalan Pakih

Betua No 37 Muara Basung. Dari

Kepala Sekolah 657:49 PM 5/9/

2016Syahniar, mantan Kepala

Muara Basung ini memperoleh in-formasi bahwa peserta UN sebanyak

226 orang dan hadir semua.

Amril dan rombongan yang tiba

di SMP Negeri 1 sekitar pukul 08.00

WIB ini tidak lama di sana. Usaimemberikan arahan dan berdialog

sejenak dengan majelis guru, Amril

langsung menuju SMP Negeri 2 di

Jalan Balai Raja. Kedatangan Amril

juga disambut Kepsek Zulkfli S. DiSMP Negeri 2 peserta UN sebanyak

137 orang dan hadir semua.

Dari SMP Negeri 2, peninjauan

dilanjutkan ke SMP Santo Yosep di

Jalan Gajah Mada yang jumlah pe-serta UNnya 155 siswa. Di SMP

Santo Yosep, Amril disambut Kep-

sek Albertus Sanga Kelang dan ma-

jelis guru.Sekolah terakhir di Pinggir yang

tinjau Bupati Bengkalis adalah SMP

Mutiara di Komplek Yayasan Pen-

didikan Islam Terpadu Kompleks Se-

banga Duri. Sebagaimana di SMP

sejumlah majelis guru yang sebagian

besar 'wajah baru' yang memang ti-

dak mengetahui kalau dia pernah se-

kolah di sana. Tentunya hal itudisampaikannya dengan rasa bang-

ga dan disambut perasaan sama oleh

majelis guru di sana.

Dari Kepala SMP Negeri 4 Man-

dau, Amril memperoleh penjelasanbahwa peserta UN tahun ini 396 or-

ang. Semuanya juga hadir. Usai dari

SMP Negeri 4 Mandau, peninjauan

dilanjutkan ke SMP Negeri 16 di Ja-

lan Sejahtera, Kelurahan Air Jam-ban. Dari Kepsek SMP Negeri 16

Mandau H Syahbudin, Amril men-

dapat penjelasan jumlah peserta

UN sebanyak 204 orang dan hadir

semuanya.Dua sekolah terakhir yang di-

tinjau Amril di hari pertama ini

adalah SMP Al Kautsar di Kelurahan

Babussalam dan Madrasah Tsana-

wiyah (MTs) Hubbul Wathan di Ja-lan Jenderal Sudirman Duri. Ma-

sing-masing peserta UN di kedua se-

kolah ini 102 dan 64 siswa dan se-

muanya hadir.

Namun demikian, berbeda de-ngan 7 sekolah lainnya. Saat Amril

tiba di MTs Hubbul Wathan sekitar

pukul 09.55 WIB, pelaksanaan UN

di sana telah usai. Karena batas ak-hir pelaksanaan UN Pukul 09.30

WIB. Kedatangan Amril di MTs

Hubbul Wathan langsung disambut

ketua Yayasan Pondok Pesantren

Hubbul Wathan Duri yang menaungi

MTs tersebut, Buya Hamka Riau.

Sedangkan di SMP Al-Kautsar dia

disambut Kepsek H Agusmar.

Dalam melakukan peninjauan disekolah-sekolah tersebut, kecuali di

MTs Hubbul Wathan yang memang

sudah selesai, Amril tidak sekalipun

memasuki ruangan. Dia hanya me-

mantau dari jauh atau melihat daf-tar nama-nama siswa yang mengi-

kuti UN yang ditempel di pintu

masuk ruangan ujian.

"Aturannya memang begitu.

Selain peserta ujian dan mengawasdilarang masuk. Karena itu siapapun

harus mematuhinya. Kami kan

bukan peserta ujian atau pengawas.

Jadi tentunya tak boleh masuk juga,"

ujar Amril, dengan nada canda.Amril menjelaskan, dari 8 se-

kolah yang ditinjaunya, pelaksanaan

UN hari pertama semua berjalan

lancar dan tidak ada kendala. "Al-

hamdulillah, dari keterangan ma-sing-masing Kepsek dan majelis

guru, semua peserta UN hadir. Tidak

ada yang tidak hadir. Kami harapan

untuk UN tiga hari ke depan, juga

demikian. Termasuk juga seluruhsekolah lainnya di Kabupaten

Bengkalis dan 100 persen peserta

UN tahun 2016 lulus," ujarnya.

Ditambahkan Amril, jumlahpelajar SMP sederajat di daerah

ini yang akan mengikuti UN

sebanyak 10.684 siswa. Terdiri

2.226 siswa MTs dan 8.458 siswa

SMP.(adv/hms)

BUPBUPBUPBUPBUPAAAAATI TI TI TI TI Bengkalis Amril Mukminin melihat daftar peserta ujian saat meninjau pelaksanaan Ujian Nasional hari pertama di SMP Al-Kautsarm KelurahanBabussalam, Duri, Senin (9/5).

A D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A SA D V / H U M A S

BENGKALIS (HR)–Setelah sebelum-

nya 8 qori dan qoriah terbaik Kabu-

paten Bengkalis diberangkatkan untuk

mengikuti training center Musabaqah

Tilawatil Quran Nasional Tahun 2016

di Nusa Tenggara Barat, kini 3 putra

dan putri Negeri Junjungan kembali di-

panggil untuk mengikuti TC. Artinya,

ada 11 orang qori dan qoriah Kabu-

paten Bengkalis mengikuti TC yang

digelar di Pekanbaru.

“Alhamdulillah, berkat izin Allah

SWT, 3 orang qori kita asli anak Kabu-

paten Bengkalis dipanggil penyeleng-

gara TC Provinsi Riau untuk disiapkan

menghadapi MTQ Nasional ke-25 di

Provinsi Nusa Tenggara Barat,” ujar

Ketua Harian Lembaga Pengembangan

Tilawatil Quran (LPTQ) Kabupaten

Bengkalis, H Arianto, Senin (9/5).

Adapun 3 qori yang dipanggil untuk

mengikuti TC adalah Suhaimi (Tafsir

Bahasa Inggris) yang meraih juara II

pada MTQ Provinsi Riau 2015 di Kabu-

paten Siak. Kemudian Yuni Kartika

(Hifdzil Quran 5 Jus Tilawah Putri) me-

raih juara III pada MTQ Riau tahun lalu.

Dan Ananda Trie Dieza (Hifdzil Quran 1

Juz Tilawah Putri) meraih juara harapan

1 pada MTQ Riau.

Disampaikan Arianto, secara pasti

dirinya tidak mengetahui kenapa

dipanggilnya 3 qori asli anak watan

Negeri Junjungan ini. Mengingat keti-

ganya belum mendapatkan peringkat

tertinggi pada MTQ Provinsi Riau tahun

lalu.

“Tetapi yang jelas kita mendapat

surat panggilan atas tiga anak kita

tersebut, supaya mengikuti TC di

Pekanbaru. Alhamdulillah sudah kita

sampaikan juga kepada yang ber-

sangkutan. Insya Allah mereka akan

kita berangkatkan ke Pekanbaru, Kamis

(12/5),” terang Arianto yang juga

Kepala Dinas Pertanian dan Pertenakan

Kabupaten Bengkalis.

Dengan bertambahnya qori

Kabupaten Bengkalis yang mengikuti

TC, ia menegaskan bahwa hal ini tidak

ada campur tangan atau permainan

politik siapapun. “Ini pemanggilan

secara murni dari pihak penyelenggara

TC. Kita sangat bersyukur sekali atas

hal itu,” katanya.

“Mudah-mudahan dengan

kesempatan seperti ini seluruh putra-

putri Kabupaten Bengkalis yang bakal

menjadi duta Provinsi Riau itu dapat

mengharumkan nama dirinya, keluarga

dan daerah kita. Tentunya hal ini kami

mengharapkan doa dan dukungan dari

semua pihak,” ujar Arianto.

Sebelumnya, keberangkatan 8 qori

dan qoriah Kabupaten Bengkalis dilepas

Bupati Bengkalis Amril Mukminin usai

peringatan Hari Pendidikan Nasional di

Lapangan Tugu Bengkalis, Senin (2/5).

Delapan qori dan qoriah tersebut

adalah Anim Falahudin (cabang Tilawah

Anak-Anak Putra, dari Kecamatan

Bengkalis), Azwan (Tilawah Dewasa

Putra, Bantan), Dewi Hariyanti (Khattil

Quran Naskah Putri, Mandau) dan

Satria Efendi (Khattil Quran Hiasan

Mushaf Putra, Bengkalis).

Kemudian Muhammad Yafizh (Khattil

Quran Kontemporer Putra, Bengkalis),

Nurul Nadia (Syarhil Quran Beregu, Be-

ngkalis), Khomariah (Quran Beregu, Ke-

camatan Bantan) dan Aidil Fitra (Syarhil

Quran Beregu, Bengkalis). (man)

Peringkat Kelulusan UNSMA dan SMK MeningkatBENGKALIS (HR)-Sebagai-

mana di daerah lain, di Kabu-

paten Bengkalis hasil Ujian Na-

sional ingkat Sekolah Menengah

Atas sederajat juga telah di-

umumkan, Sabtu (7/5), dua hari

lalu. Selain lulus 100 persen,

peringkat kelulusan untuk SMA

maupun Sekolah Menengah

Kejuruan di daerah ini juga

membanggakan, meningkat

dibandingkan tahun 2015.

"Alhamdulillah, sesuai pen-

jelasan Pelaksana Tugas Kepala

Dinas Pendidikan (Plt Kadisdik),

untuk SMA, jika tahun lalu di

peringkat 10, tahun 2016 ini naik

menjadi 7 dari 12 kabupaten/

kota di Provins Riau. Sedangkan

untuk SMK bahkan lebih baik

lagi. Dari rangking 10 di tahun

2015, menjadi 6 pada 2016 in,"

jelas Bupati Bengkalis, Amril

Mukminin, Senin (9/5).

Didampingi Plt Kadisdik dan

Kepala Bagian Humas Johan-

syah Syafri, hal itu dikatakan

Amril saat berada di Madrasah

Tsanawiyah Hubbul Wathan,

Duri, usai meninjau pelaksanaan

UN tahun 2016 tingkat Sekolah

Menengah Pertama (SMP)

sederajat di hari pertama di

Kecamatan Pinggir dan Mandau.

Atas keberhasilan itu, man-

tan Kepala Desa Muara Basung,

Pinggir ini menyampaikan terima

kasihnya kepada seluruh lapisan

masyarakat Kabupaten Beng-

kalis yang sudah mendukung ke-

majuan pembangunan dan pe-

ningkatan kualtas pendidikan di

kabupaten berjuluk Negeri Jun-

jungan ini.

Meskipun tahun ini hasil UN

SMA sederajat rangkingnya

lebih baik dari tahun sebe-

lumnya, Amril tetap mengajak

seluruh pemangku kepentingan

terkait di daerah ini agar tidak

boleh cepat merasa puas.

Karena tantangan pemban-

gunan dan peningkatan kualitas

pendidikan di daerah ini ke

depan, akan semakin berat.

Karenanya, imbuh suami Kas-

marni ini, semua pemangku ke-

pentingan terkait, bukan hanya

harus terus bahu membahu se-

perti selama ini. Tetapi mesti te-

rus meningkatkan kuantitas dan

kualitas kontribusi yang telah

disumbangsihkan sebelumnya.

"Baik itu keluarga, masyara-

kat, lembaga pendidikan swas-

ta, perusahaan dan sebagai-

nya.Karena keberhasilan pemba-

ngunan bidang pendidikan

sebagaimana juga keberhasilan

perbaikan peringkat kelulusan

tersebut, bukan hanya keberha-

silan Disdik atau Pemerintah Ka-

bupaten Bengkalis. Tetapi keber-

hasilan kita semua. Berkat jerih

payah kita semua," tegas Amril.

Dia juga mengatakan, mes-

kipun tahun ini adanya per-

baikan rangking, tetapi itu bu-

kan tujuan utama. Namun de-

ngan adanya peningkatan rang-

king itu bisa menjadi indikator

bahwa mutu pendidikan di Ka-

bupaten Bengkalis semakin

maju.

"Tentunya perbaikan peri-

ngkat itu akan menjadi suatu

tolak ukur untuk bisa memberi-

kan yang terbaik lagi di masa

mendatang. Minimal rangking-

nya tahun depan semakin mem-

baik. Bukan malah menurun,"

pungkas Amril yang menamat-

kan pendidikan tingkat menen-

gah pertama di SMP Negeri 4

Mandau. Ketika ditanya SMA

atau SMK mana dengan

kelulusan terbaik di daerah ini,

Heri Indra Putra belum bisa

memberikan penjelasan rinci.

"Saat ini masih dalam tahap

rekapitulasi. Insya Allah sore ini

data tersebut sudah dapat

diketahui," ujar Heri Indra Putra

yang juga Asisten Perekonomian

dan Pembangunan Sekretariat

Daerah Bengkalis ini.

Selain MTs Hubbul Wathan,

adapun sekolah lain di Mandau

yang ditinjau Amril pada

pelaksanaan UN hari pertama ini

adalah SMP Negeri 4, SMP Negeri

16 dan SMP Al-Kautsar. Sedang-

kan sebelumnya peninjauan

dilakukan di Pinggir. Yaitu SMP

Negeri 1, SMP Negeri, SMP

Santo Yosep dan SMP Mutiara.

Selain isteri Kasmarni, Ke-

pala UPTD Disdik Pinggir Kholijah,

dan sejumlah pejabat di ling-

kungan Pemerintah Kabupaten

Bengkalis, beberapa anggota

DPRD Bengkalis ikut mendam-

pingi Amril melakukan penin-

jauan. Diantaranya Hendri,

Rianto Abi Bahrum, Thamrin Mali

dan Fransiska.(man)

BENGKALIS (HR)- Satu bulan

menjelang Ramadan, harga sejumlah

kebutuhan pokok di Bengkalis mulaimerangkak naik, terutama gula pasir.

Seperti disampaikan Kepala

Dinas Perindustrian dan Perdagan-

gan Kabupaten Bengkalis melalui Ke-

pala Bidang Perdagangan DalamNegeri, Raja Erlangga kepada war-

tawan, Senin (9/5), secara umum harga

sembako satu bulan jelang Ramadan

masih relatih stabil, namun ada

beberapa yang memgalami kenaikanterutama gula pasir."Kenaikan ini

dipicu stok gula pasir yang berkurang

di Bengkalis," ujar Raja.

Selain gula pasir, beberapa harga

kebutuhan pokok yang mengalamikenaikan diantaranya adalah kacang

hijau naik 5%, bawang putih naik 23%

dan begitu juga dengan bawang merah

dari 26.000 menjadi 32.000 atau naik

46%. Sementara, kebutuhan pokokyang masih relatif stabil adalah beras

dan telor, dan ada juga yang meng-

alami penurunan seperti cabe raket

dan tomat.

"Kenaikan sudah mulai terlihatdari sekarang dan diperkirakan pun-

caknya terjadi seminggu jelang

Ramadan dan akan terjadi kembali

seminggu jelang Lebaran," kata Raja.

Guna menekan agar kenaikan har-ga sembako tidak terlalu tinggi, Raja

juga mengimbau kepada masyarakat

harus bisa menjadi konsumen yang

bijak dan cerdes, yaitu berbelanjasesuai dengan kebutuhan. (man)

SEBULAN JELANG

RAMADAN

Harga SejumlahKebutuhan PokokMerangkak Naik

KETUA PKK INGATKAN

PEDAGANG MAKANAN

Tak GunakanBahan PengawetDURI (HR)-Ketua Tim Penggerak

PKK Kabupaten Bengkalis Kas-

marni Amril mengingatkan, kepada

seluruh pedagang makanan danminuman, tidak kecuali yang

berjualan di sekolah-sekolah agar

tidak menggunakan bahan pengawet

dan dan zat-zat berbahaya.

Harapan itu disampaikanmantan Camat Pinggir ini usa

berdialog dengan seorang peda-

gang yang biasa mangkal di Kom-

plek Pondok Pesanteren Hubbul

Wathan, Duri, Kecamatan Man-dau, Senin (9/5).

Dialog itu dilakukan first lady

kabupaten berjuluk Negeri Jun-

jungan ini di sela-sela mendampingiBupati Bengkalis melakukan

peninjauan Ujian Nasional tingkat

Sekolah Menengah Pertama

sederajat di Madrasah Tsanawiyah

Hubbul Wattan."Penjual makanan yang ada di

sekolah-sekolah di daerah ini kami

ingatkan agar tidak menggunakan

bahan pengawet maupun bahan

berbahaya lainnya dalam makananatau minuman yang dijual, seperti

borax atau formalin. Karena bahan

tersebut sangat tidak baik dan

berbahaya bagi anak-anak serta

dilarang untuk dikonsumsi," ujarKasmarni.

Kekhwatiran istri Bupati

Bengkalis tersebut, mengingat di

daerah lain kerab ada pemberitaan

di media yang mewartakan adapedagang menjajakan berbagai

macam makanan dan minuman

yang menggunakan bahan pengawet

atau pewarna yang dilarang untuk

dikonsumsi, seperti borax dan for-malin.

Selain merupakan pintu rezeki,

katanya, menjual makanan untuk

anak-anak sekolah itu merupakan

amal ibadah. Misalnya, membantuorang tua siswa yang tidak sempat

menyiapkan makanan atau minu-

man untuk dibawa anaknya ke

sekolah.(man)

KETUA KETUA KETUA KETUA KETUA TP PKK Kabupaten Beng-kalis Kasmarni Amril berdialog deng-an seorang pedagangan makanandi Komplek Pondok PesanterenHubbul Wathan, Duri, KecamatanMandau, Senin (9/5).

HALUAN RIAU/MANHALUAN RIAU/MANHALUAN RIAU/MANHALUAN RIAU/MANHALUAN RIAU/MAN