haluan 21 desember 2012

24
TERBIT 24 HALAMAN 079 TAHUN KE 65 JUMA JUMA JUMA JUMA JUMAT MEDIA GROUP 21 DESEMBER 2012 M / 8 SHAFAR 1434 H Harga Eceran Rp3.500/eks, Harga Langganan Rp78.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim) Iklan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 Berlangganan 08116666333 Berlangganan 08116666333 Berlangganan 08116666333 Berlangganan 08116666333 Berlangganan 08116666333 Pengaduan 082388441221 Pengaduan 082388441221 Pengaduan 082388441221 Pengaduan 082388441221 Pengaduan 082388441221 >> Penata Halaman : Syamsul Hidayat >> Editor : Yon Erizon, Syamsu Rizal Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat Harian Umum The Aliga Hotel Disegel..................................... >> 02 >> 09 Harga TBS Anjlok...............................................>> 15 Pembangunan Pasar Inpres Terancam............... Hai orang-orang yang beriman, apabila kamu bertemu dengan orang-orang yang kafir yang sedang menyerangmu, maka janganlah kamu membelakangi mereka (mundur) (Al-Anfaal Ayat : 15) 04.50 12.19 15.45 18.25 19.40 KHAS KHAS KHAS KHAS KHAS >> INDEKS hal 07 Olivia Culpo Miss Universe 2012 ISS Amerika Serikat Olivia Culpo meraih mahkota Miss Universe 2012 dalam malam Grand Final di Planet Hollywood Live theatre, Las Vegas, Kamis (20/12). Miss Universe 2011 Laila Lopes memasang tiara Olivia Culpo Olivia Culpo. Ia mengalahkan pesaingnya Miss Filipina Janine Tugonon. M 3 Polisi Tewas Ditembak SAMPAH MENINGKAT — Sejumlah warga mencari barang bekas di TPA sampah Aia Dingin, Lubuk Minturun, Kecamatan Koto Tangah, Padang, Kamis (20/12). Ternak warga juga banyak mencari sisa makanan di lokasi ini. Produksi sampah terus meningkat setiap tahunnya, pada tahun 2012 Kota Padang menghasilkan 666 ton setiap harinya. Rata-rata penduduk Indonesia menghasilkan 2,5 liter sampah per hari. RIVO SEPTI ANDRIES Indeks Demokrasi Sumbar Turun PADANG, HALUAN — Meskipun tak masuk dalam 6 daerah dengan Indeks Demokrasi (ID) terendah, namun ID Provinsi Sumbar mengalami penurunan. Dari peringkat 8 pada tahun 2009, kini Sumbar turun ke posisi 15 dari seluruh pro- vinsi di Indonesia. Hal tersebut disampaikan Asisten Demokrasi dan Ke- lembagaan Deputi Dalam Negeri Kementerian Politik Hukum dan Keamanan, Jani- rudin, dalam kunjungannya ke kantor Gubernur Sumbar, Kamis (20/12). DPD RI Dukung Berdirinya Kabupaten Renah Indojati >> OLIVIA CULPO hal 07 POSO masih terus bergejolak. Kemarin, satu regu Brimob yang tengah berpatroli tiba-tiba mendapat serangan dari orang tak dikenal. Terjadi saling tembak. Tiga anggota Brimob tewas. (Penum) Mabes Polri Kombes Agus Rianto menyatakan, kon- tak tembak terjadi ketika polisi melakukan patroli. Di lokasi kejadian, ada sekelompok orang. Ketika didekati, ke- lompok tersebut tiba-tiba menembaki polisi. “Tiga anggota Polri meninggal dan 3 lainnya terluka,” kata Agus di kantor Direktorat Tindak Pidana Narkoba Mabes Polri, Jalan MT Haryono, Jakarta Timur. Tiga polisi yang meninggal adalah Briptu Wayan, Briptu Ruslam, dan Briptu Narto. Mereka dibawa ke RSUD Poso. Sementara ketiga korban luka adalah Briptu Eko, Briptu Sis- wandi, dan Briptu Lulu. JAKARTA,HALUAN — Tiga anggota Brimob tewas setelah terlibat aksi baku tembak dengan kelompok tak dikenal di Desa Tambarana, Poso Pesisir dan sekitar Gunung Kalora, Sulawesi Tengah, Kamis (20/12) sekitar pukul 11.00 WIB. Sedangkan 3 Brimob lainnya luka-luka. Kabag Penerangan Umum >> 3 POLISI hal 07 Galodo Solsel Akibat Pembalakan SOLSEL, HALUAN — Bencana banjir bandang atau galodo yang melanda Kabupaten Solok Selatan, Kamis (13/12) lalu disebabkan praktik illegal logging alias pembalakan liar di hutan-hutan hulu sungai. Pem- balakan itu telah berlangsung sejak lama. Sedangkan dampak terparahnya baru di rasakan sekarang. Bukti lapangan, saat galodo terjadi, ditemukan kayu-kayu gelondongan yang diperkirakan ditebang sekitar >> GALODO SOLSEL hal 07 PAINAN, HALUAN — Ketua Komite I Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI), Alirman Sori mengatakan dia mendukung dan berupaya terus mendorong proses berdirinya Kabupaten Renah Indo Jati yang dimekarkan dari Kabupaten Ketua Komite I DPD RI Alirman Sori saat pertemuan dengan Pemkab Pessel Selasa(18/12). DPD RI ikut mendorong pemekaran Pessel. HARIDMAN Pesisir Selatan. Setelah diusulkan oleh DPRD dan Pemprov Sumbar, kini proses pemekaran tersebut berada di DPR RI. Menurut Alirman Sori, saat ini terdapat 33 calon Daerah Otonomi Baru >> DPD RI DUKUNG hal 07 PORPROV RESMI DITUTUP Kota Padang Kembali Juara Umum LIMAPULUH KOTA, HALUAN Kota Padang berhasil kembali menjadi juara umum pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII- 2012 yang dihelat mulai 12 Desember di Kabupaten Li- mapuluh Kota. Kontignen Ko- ta Bingkuang ter- sebut, sukses memboyong total 268 medali, dengan rincian, 102 medali emas, 78 perak, serta 88 medali perunggu. Posisi kedua ditempati oleh tuan rumah Limapuluh Kota dengan raihan 52 medali emas, 51 medali perak, serta 71 medali perunggu. >> KOTA PADANG hal 07 Wakil Gubernur Sumbar, Muslim Kasim, secara simbolis menyerahkan Porprov XIII- 2014 kepada Sekda Kabupaten Dharmasraya Benny Mukhtar. Dharmasraya akan menjadi tuan rumah pada Porprov yang ke-13 dua tahun mendatang. (AG)

Upload: harian-haluan

Post on 24-Feb-2016

441 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

Haluan 21 Desember 2012

TRANSCRIPT

Page 1: Haluan 21 Desember 2012

TERBIT 24 HALAMAN079 TAHUN KE 65

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTTMEDIA GROUP

21 DESEMBER 2012 M / 8 SHAFAR 1434 H

Harga Eceran Rp3.500/eks,Harga Langganan Rp78.000/bulan(Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)

IIIIIklan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700Berlangganan 08116666333Berlangganan 08116666333Berlangganan 08116666333Berlangganan 08116666333Berlangganan 08116666333

Pengaduan 082388441221Pengaduan 082388441221Pengaduan 082388441221Pengaduan 082388441221Pengaduan 082388441221

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : Yon Erizon, Syamsu Rizal

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Harian Umum

The Aliga Hotel Disegel.....................................>> 02

>> 09Harga TBS Anjlok...............................................>> 15Pembangunan Pasar Inpres Terancam...............

Hai orang-orang yang beriman, apabila kamubertemu dengan orang-orang yang kafir yang

sedang menyerangmu, maka janganlah kamumembelakangi mereka (mundur)

(Al-Anfaal Ayat : 15)

04.50 12.19 15.45 18.25 19.40

K H A SK H A SK H A SK H A SK H A S

>> INDEKS hal 07

Olivia CulpoMiss Universe 2012

ISS Amerika Serikat Olivia Culpo meraihmahkota Miss Universe 2012 dalammalam Grand Final di Planet HollywoodLive theatre, Las Vegas, Kamis (20/12).

Miss Universe 2011 Laila Lopes memasang tiaraOlivia Culpo Olivia Culpo. Ia mengalahkanpesaingnya Miss Filipina Janine Tugonon.

M

3 Polisi Tewas DitembakSAMPAH MENINGKAT — Sejumlah warga mencari barang bekas di TPA sampah Aia Dingin, Lubuk Minturun, Kecamatan Koto Tangah, Padang, Kamis (20/12). Ternak warga juga banyak mencari sisa makanan di lokasiini. Produksi sampah terus meningkat setiap tahunnya, pada tahun 2012 Kota Padang menghasilkan 666 ton setiap harinya. Rata-rata penduduk Indonesia menghasilkan 2,5 liter sampah per hari. RIVO SEPTI ANDRIES

Indeks DemokrasiSumbar TurunPADANG, HALUAN —Meskipun tak masuk dalam6 daerah dengan IndeksDemokrasi (ID) terendah,namun ID Provinsi Sumbarmengalami penurunan. Dariperingkat 8 pada tahun2009, kini Sumbar turun keposisi 15 dari seluruh pro-vinsi di Indonesia.

Hal tersebut disampaikanAsisten Demokrasi dan Ke-lembagaan Deputi DalamNegeri Kementerian PolitikHukum dan Keamanan, Jani-rudin, dalam kunjungannya kekantor Gubernur Sumbar,Kamis (20/12).

DPD RI Dukung BerdirinyaKabupaten Renah Indojati

>> OLIVIA CULPO hal 07

POSO masih terus bergejolak. Kemarin, satu reguBrimob yang tengah berpatroli tiba-tiba mendapatserangan dari orang tak dikenal. Terjadi salingtembak. Tiga anggota Brimob tewas.

(Penum) Mabes Polri KombesAgus Rianto menyatakan, kon-tak tembak terjadi ketika polisimelakukan patroli. Di lokasikejadian, ada sekelompokorang. Ketika didekati, ke-lompok tersebut t iba-tibamenembaki polisi.

“Tiga anggota Polri meninggaldan 3 lainnya terluka,” kata Agusdi kantor Direktorat Tindak

Pidana Narkoba Mabes Polri,Jalan MT Haryono, JakartaTimur. Tiga polisi yang meninggaladalah Briptu Wayan, BriptuRuslam, dan Briptu Narto.Mereka dibawa ke RSUD Poso.Sementara ketiga korban lukaadalah Briptu Eko, Briptu Sis-wandi, dan Briptu Lulu.JAKARTA,HALUAN — Tiga

anggota Brimob tewas setelahterlibat aksi baku tembak dengan

kelompok tak dikenal di DesaTambarana, Poso Pesisir dansekitar Gunung Kalora, Sulawesi

Tengah, Kamis (20/12) sekitarpukul 11.00 WIB. Sedangkan 3Brimob lainnya luka-luka.

Kabag Penerangan Umum >> 3 POLISI hal 07

Galodo SolselAkibatPembalakanSOLSEL, HALUAN — Bencanabanjir bandang atau galodo yangmelanda Kabupaten Solok Selatan,Kamis (13/12) lalu disebabkan praktikillegal logging alias pembalakan liardi hutan-hutan hulu sungai. Pem-balakan itu telah berlangsung sejaklama. Sedangkan dampak terparahnyabaru di rasakan sekarang.

Bukti lapangan, saat galodo terjadi,ditemukan kayu-kayu gelondonganyang diperkirakan ditebang sekitar

>> GALODO SOLSEL hal 07

PAINAN, HALUAN — Ketua KomiteI Dewan Perwakilan Daerah (DPD)Republik Indonesia (RI), Alirman Sorimengatakan dia mendukung danberupaya terus mendorong prosesberdirinya Kabupaten Renah Indo Jatiyang dimekarkan dari Kabupaten

Ketua Komite IDPD RI AlirmanSori saatpertemuandengan PemkabPesselSelasa(18/12).DPD RI ikutmendorongpemekaranPessel.HARIDMAN

Pesisir Selatan. Setelah diusulkan olehDPRD dan Pemprov Sumbar, kini prosespemekaran tersebut berada di DPR RI.

Menurut Alirman Sori, saat initerdapat 33 calon Daerah Otonomi Baru

>> DPD RI DUKUNG hal 07

PORPROV RESMI DITUTUP

Kota Padang Kembali Juara UmumLIMAPULUH KOTA, HALUAN— Kota Padang berhasil kembalimenjadi juara umum pada PekanOlahraga Provinsi (Porprov) XII-

2012 yang dihelatmulai 12 Desemberdi Kabupaten Li-mapuluh Kota.

Kontignen Ko-ta Bingkuang ter-sebut, sukses

memboyong total268 medali, dengan

rincian, 102 medaliemas, 78 perak, serta 88 medaliperunggu. Posisi kedua ditempati olehtuan rumah Limapuluh Kota denganraihan 52 medali emas, 51 medaliperak, serta 71 medali perunggu.

>> KOTA PADANG hal 07

Wakil GubernurSumbar, MuslimKasim, secarasimbolismenyerahkanPorprov XIII-2014 kepadaSekdaKabupatenDharmasrayaBenny Mukhtar.Dharmasrayaakan menjadituan rumah padaPorprov yangke-13 dua tahunmendatang.(AG)

Page 2: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Irvand>> Editor : Syamsu Rizal

UTAMA2 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

K I L A SK I L A SK I L A SK I L A SK I L A S

10 Alasan DPD UsulkanAmandemen UUD

DIDUGA TERKAIT KASUS PENCUCIAN UANG

The Aliga Hotel Disegel

Kantongi Sabu, SopirAngkot Terancam20 Tahun PenjaraPADANG, HALUAN — Sopir angkutan kota(angkot) bernama Adek Candra (23) terancamhukuman berat atas kasus kepemilikan 0,29gram sabu-sabu. Dalam sidang perdana diPengadilan Negeri Padang, Kamis (20/12),Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejari Padangmenjeratnya dengan pasal berlapis.

Adek ditangkap 30 Oktober lalu oleh jajaranDirektorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba)Polda Sumbar. Adek sempat memberontakketika diringkus. “Dia mencoba melawan danmembuang barang bukti,” tutur Martadius,anggota Ditresnarkoba Polda Sumbar ketikamemberikan kesaksian di hadapan majelishakim yang dipimpin Asmar.

Menurut Martadius, penangkapan Adekberawal dari informasi masyarakat. Setelahmelakukan pengintaian, Adek diringkus didepan RSUP M Djamil, Jalan PerintisKemerdekaan, Kota Padang. “Dia tidak masukke dalam target operasi. Penangkapan atasterdakwa berawal dari informasi, bukanditargetkan,” sebut Martadius.

Dalam dakwaan, JPU menjerat Adek denganPasal 112, Pasal 114 dan Pasal 127 Undang-undang Nomor 35 tentang PenyalahgunaanNarkotika. Ancamannya maskimal 20 tahunpenjara. “Ia terbukti bersalah telah mengantonginarkotika jenis sabu tanpa izin,” ungkap JPUIra Yolanda.

Disebutkan kalau sabu-sabu yangdikantongi Adek merupakan pemberian Manyang kini masih buron. Sabu-sabu tersebutdiberikan secara gratis, tiga jam sebelumpemuda asal Ampalu Pegambiran, LubukBegalung, diringkus. Adek sendiri mengakuiperbuatannya.

Dikatakannya, sabu tersebut didapatkannyasecara cuma-cuma dari Man. “Bukan saya beli,tapi dikasih. Namun belum sempat memakainya,saya keburu ditangkap,” kata Adek.

Selain menyebut nama Man, Adek jugamengaku pernah mendapatkan sabu dari Edo(35). Dia pernah dua kali diberi sabu gratis.Edo sendiri ditangkap dua jam berselang daripenangkapan Adek.

Dari tangan Edo, petugas menemukan satubuah bong dan sisa paket sabu. Barang haramtersebut ditemukan setelah petugasmenggeledah isi rumahnya. Namun, polisibelum menghadapkan Edo ke persidangan.Berkasnya masih dilengkapi. (h/hel/zal)

Jemput Setoran,Bandar Togel DicidukPADANG PANJANG, HALUAN — Tertang-kap tangan saat menjemput uang setoran hasilpenjualan toto gelap (togel) dari salah seorang“kakinya” di Nagari Tambangan, Kecamatan XKoto, Kabupaten Tanah Datar, seorang bandartogel berinisial RU, diciduk petugas SatreskrimPolres Padang Panjang, Kamis (20/12), sekitarpukul 17.15 WIB.

Informasi yang berhasil dihimpun Haluanmenyebutkan, kedatangan RU yang keseha-riannya berprofesi sebagai tukang ojek itu,memang telah diintai petugas. Bertepatan saattersangka hendak menjemput tagihan dari E,warga Solok Batuang, Nagari Tambangan, polisitak menyia-nyiakan kesempatan.

“Tanpa memberikan perlawanan, tersangkalangsung kita ciduk dan digelandang keMapolres. Dari pengembangan beberapa jamkemudian, kaki tangan tersangka berinisial E,juga berhasil kita ringkus,” kata KapolresPadang Panjang melalui Kasat Reskrim AKPRahmat Natun.

Rahmat menyebutkan, penangkapan bandardan agel togel tersebut, berawal dari informasiwarga yang telah resah dengan peredaran judijenis togel yang berlangsung marak di kampungmereka.

“Dari tangan tersangka, kita berhasilmengamankan uang hasil penjualan togelsebesar Rp 1 juta rupiah, dua unit handphone,satu lembar kertas rekap, dua lembar kertasceklis, buku tafsir mimpi dan satu unit sepedamotor,” terang Rahmat.

Disebutkan, tersangka RU merupakanbandar togel yang sudah lama masuk dalamtarget operasi petugas. Dalam menjalankanbisnis gelapnya, RU dibantu E yang bertugassebagai kaki tangan untuk wilayah penjualanNagari Tambangan. (h/yan/zal)

Tidak hanya itu, satu buahbangunan atau rumah diJalan Beringin 1 Nomor 24Kelurahan Lolong KecamatanPadang Barat juga ikut dise-gel atau disita.

Penyegelan itu sendiriterkait dengan dugaan tindakpidana perbankan dan pencu-cian uang yang dilakukan olehUmar Ali Yanto yang meru-pakan mantan RelationshipManager Private Banking BankCIMB Niaga Tbk Jakarta.

Perbuatan Umar yangsudah ditetapkan sebagaitersangka oleh Mabes Polriini diatur dalam pasal 49 ayat(1) huruf a dan pasal 49 ayat(2) huruf b UU RI Nomor 7tahun 1992 sebagaimanatelah diubah dengan UU RINomor 10 tahun 1998 tentangPerbankan dan pasal 3 ayat(1) huruf a, b, c, g jo pasal2 ayat (1) huruf f UU RI Nomor25 tahun 2003 tentang peru-bahan atas UU RI Nomor 15tahun 2002 tentang tindakpidana pencucian uang danatau pasal 3 jo pasal 2 ayat(1) huruf g UU RI Nomor 8tahun 2010 tentang pence-gahan dan pemberantasantindak pidana pencucian yang.

Sebelum melakukan pe-nyegelan dan penyitaan terha-dap bangunan The Aliga Hoteldan rumah di Jalan Belantitersebut, tanggal 17 Desemberlalu, Penyidik dari DirektoratTindak Pidana Ekonomi danKhusus Bareskrim Polri telahmenyampaikan surat berno-mor R/491/XII/2012/Dit Tipi-deksus kepada Ketua Penga-dilan Negeri Padang untukpermintaan izin khusus penyi-taan kedua objek tersebut.

Kemudian oleh PengadilanNegeri Padang, tanggal 18Desember 2012 atau setidaknyasatu hari setelah surat dariMabes Polri tersebut masuk,langsung direspon dan diberikanizin. Penetapan izin dari PNPadang ini bernomor 744/IS.XII/Pen.Pid/2012/PN. PDG.

Setidaknya hal ini di-benarkan oleh HumasPengadilan Negeri Padang JonEffreddy. “Memang benar,kami sudah menerima suratpermintaan izin khusus untukpenyitaan dari Mabes Polripada tanggal 17 Desember2012 lalu, tanggal 18Desember, surat izin sudahdikeluarkan oleh PN Padang,”katanya. (h/hel/zal)

Sumbar Rebut 2 KategoriAdhikarya Pangan Nusantara

PADANG, HALUAN — Penyidik dariDirektorat Tindak Pidana Ekonomi danKhusus Bareskrim Polri dibantu oleh PoldaSumbar telah melakukan penyegelanterhadap The Aliga Hotel yang beralamat diJalan M. Thamrin Nomor 71 Padang, Rabu,(19/12) kemarin.

PADANG, HALUAN — SumateraBarat kembali meraih penghargaanbergengsi di tingkat nasional. Kaliini 2 dari dari 5 kategori peng-hargaan Adhikarya Pangan Nu-santara yang diperebutkan oleh 33provinsi lainnya di Indonesiaberhasil di raih oleh Sumbar.

Pemberian penghargaan Adhi-karya Pangan Nusantara bertujuanuntuk meningkatkan motivasi danpartisipasi petani atau kelompok tani,pelaku usaha pangan, masyarakatumum dan aparat dalam mewujudkanketahanan pangan. Penghargaan inidiserahkan oleh Presiden RI SusiloBambang Yudhoyono di IstanaNegara, Jumat (14/12) lalu.

Penerima penghargaan Adhi-karya Pangan Nusantara tahun2012 dari Provinsi Sumatera Baratadalah, satu orang kategori peloporketahanan pangan yaitu H Syukridari Kota Solok. Ia dinilai berhasilturut aktif dalam membantupemerintah mewujudkan ketahananpangan di Kota Solok.

Sementara pada kategori pelakupembangunan dan ketahanan pa-ngan, ada 4 kelompok tani dariSumatera Barat yang berhasilmeraih penghargaan Adhikarya

Pangan Nusantara.Keempat kelompok tersebut

adalah, pertama, kelompok keta-hanan pangan, diraih oleh KWTDasawisma Lansek Manih, DesaTalawi Mudiak, Kecamatan TalawiKota Sawahlunto. Kedua, kelompoktanaman pangan, diraih olehKelompok Tani Setia Usaha, NagariTanjung Bonai, Kecamatan LintauBuo, Kabupaten Tanah Datar.

Penghargaan untuk kelompoktanaman perkebunan, diraih olehKelompok Tani Inovasi Desa SungaiTalang, Kecamatan Guguak, Kabu-paten Limapuluh Kota. Untukkelompok peternakan dan keswanberhasil diraih oleh Ermawati S.Pt, sarjana pembangunan (SMD),dari Desa Kebun Sikalot, Keca-matan Padang Panjang Barat, KotaPadang Panjang.

Kepala Badan Ketahanan Pa-ngan (BKP) Provinsi Sumatera BaratIr. Efendi, MP mengatakan, keberha-silan petani, kelompok tani, maupunpelaku usaha pangan di SumateraBarat meraih penghargaan Adhi-karya tidak lepas dari komunikasidan upaya pembinaan yang terusdilakukan secara berkelanjutan.

“BKP terus mengontrol dan

membina dengan baik para petani,kelompok tani, pelaku usahapangan, masyarakat umum, danaparat dalam menjaga ketahananpangan nasional. PenghargaanAdhikarya Pangan Nusantara yangdiberikan pemerintah sangat bagus,dalam memotivasi para petaniuntuk aktif ikut serta dalammenjaga ketahan pangan,” ung-kapnya kepada Haluan, Kamis (20/12) di Padang.

Menurutnya, Adhikarya PanganNusantara merupakan penghargaanpaling bergengsi dari beberapapenghargaan tingkat nasional yanglain. Sebab, Adhikarya PanganNusantara sangat mempengaruhiketahan pangan secara nasional.

“Pangan adalah perkara yangpaling pokok bagi setiap bangsa.Jika ketahanan pangan terganggu,maka akan berpengaruh kepadasektor lain. Pemberian penghargaanoleh pemerintah pusat kepada parapetani sangat tepat. Pada tahunberikutnya Sumatera Barat akanmengusulkan gubernur, walikota,maupun bupati untuk meraihpenghargaan Adhikarya PanganNusantara katagori pembina,”jelasnya. (h/yat/zal)

JAKARTA, HALUAN — Dewan Perwakilan Daerah(DPD) terus berjuang untukamandemen kelima UUD 1945dengan melakukan pendekatandan penjelasan pada semuapihak, baik anggota DPR,pimpinan partai politik, prak-tisi, dan tokoh masyarakat.

“Enam tahun sudah kitaberjuang keras untuk mela-kukan upaya amendemenkelima UUD 1945. Namun,upaya dengan berbagai caradan strategi itu hingga kininyatanya belum membuahkanhasil,” kata Ketua KelompokDPD di MPR, Bambang Soe-roso, Kamis (20/12).

Bambang menyebutkan 10alasan perlunya UUD diamen-demen. Yaitu, untuk mem-perkuat sistem presidensial,memperkuat lembaga perwa-kilan, memperkuat otonomidaerah, calon presiden perse-orangan, pemilihan pemilunasional dan pemilu lokal,forum previlegiatum, opti-malisasilkan peran MahkamahKonstitusi, penambahan pasalhak asasi manusia, penam-bahan bab komisi negara, danpenajaman bab tentang pen-didikan dan perekonomian.

“Forum previlegiatum itusendiri untuk memberikankepastian hukum dengansegera agar seorang pejabatnegara yang karena dugaankejahatan atau pelanggaranmenghadapi proses peradilanyang panjang, tidak terkatung-katung nasibnya sebab padagilirannya akan merugikan

rakyat. Dengan kata lain, baikpejabat maupun rakyat tidaktersandera. MA mengadilipada tingkat pertama danterakhir pejabat negara, selainpresiden dan wakil presiden,yang melakukan tindak pi-dana berat dalam masa ja-batan,” ujarnya.

Sementara soal sistempemerintahan presidensial,sistem pemerintahan yangdiatur UU itu harus diperjelaslagi, misalnya posisi presiden.Saat ini, posisi presidensebagai kepala pemerintahansecara psikologi ternyatatertekan karena tersanderaoleh DPR, seperti dalammenyusun anggaran.

Selain itu, posisi keanggo-taan MPR yang terdiri darianggota DPD dan DPR, kewe-nangan DPD, serta masalahcalon perseorangan atau inde-penden juga akan diperjelas lagi.

Selain memperjelas klausulpasal yang ada, dalam amen-demen juga diusulkan masuk-nya komisi dalam UU danmempertegas yang sudah ada.

“Contohnya, Komisi Pembe-rantasan Korupsi, KomisiYudisial, Komisi NasionalHak Asasi Manusia, danDewan Pers. Posisi merekadalam UU juga harus diper-tegas,” kata Bambang.

“Sekarang usulan amen-demen UUD itu sudah disam-paikan ke MPR dan MPRtelah membuat tim kajianuntuk menyikapi usulan DPDtersebut,” ujar BambangSoeroso. (h/sam/zal)

Universitas BaiturahmahWisuda 102 LulusanPADANG, HALUAN — RektorUniversitas Baiturrahmah, Prof.Ir. Firdaus Rivai, M.Sc, melepaslagi sebanyak 102 wisudawan danwisudawati.

Wisuda ke-46 UniversitasBaiturahmah Padang ini dilakukandi aula pertemuan UniversitasBaiturahmah, di Jalan By PassAir Pacah, Padang. Selain dihadirioleh Rektor Universitas Baiturah-mah beserta dosen pengajar, wisudakali ini turut dihadiri oleh Sekre-taris Kopertis Wilayah X, Hanafi.

Dalam sambutannya, RektorUniversitas Baiturahmah Padang

berharap agar lulusan univer-sitas ini ke depannya bisa mene-rapkan disiplin ilmu yang pernahdipelajari selama masa kuliah ditengah-tengah masyarakat. “Kitaberharap para lulusan ini bisalangsung menerapkan ilmunya di

lapangan,” ujarnya.Tidak hanya itu, rektor juga

memastikan bahwa seluruh lulusanUniversitas Baiturahmah telah siapuntuk bersaing di tengah-tengahmasyarakat.

Rektor mengingatkan wisuda-wan dan wisudawati bahwa kesuk-sesan tidak mungkin dicapai dalamkehidupan tanpa kerja keras,kejujuran, integritas yang tinggi,perjuangan dan menabur sebanyakmungkin kebaikan kepada oranglain. Selanjutnya wisudawan danwisudawati diminta untuk meyakinibahwa kesuksesan ditemui padaorang-orang yang mempunyai sikappeduli, tekad kuat dan berusahadengan ikhlas, santun kepada orangtua, selalu bersyukur kepada AllahSWT dan pemaaf.

Setidaknya ada tiga fakultasyang menelurkan lulusan pada

wisuda kali ini. Dari 102 lulusan,50 diantaranya merupakan dokter,5 orang dengan gelar sarjanakedokderan, 34 dari programkedokteran gigi, 12 lulusan untukfakultas SKM dan 1 orang lulusanlagi dari kebidanan.

Sementara itu, SekretarisKopertis Wilayah X, Hanafi, padasambutannya juga berharap agarUniversitas Baiturahmah tetap bisamempertahankan mutu pendidi-kannya. Baik itu dari segi tenagapendidik (dosen) maupun maha-siswa yang dihasilkan.

“Tahun 2015 sudah tidak adalagi dosen yang bertitel S1, semua-nya harus S2. Untuk itu, standa-risasi dosen tersebut harus bisadicapai oleh Universitas Baiturah-mah. Hal ini bertujuan untukmeningkatkan kualitas pendidikanitu sendiri,” pungkasnya. (h/hel/zal)

Gedung BPKP Sumbar Diresmikan

PENGHARGAAN — Ermawati, S.Pt, seorang Sarjana Membangun Desa (SMD), Desa Kebun Sikalot, Kecamatan Padang Panjang Barat,Kota Padang Panjang, menerima penghargaan Adhikarya Pangan Nusantara Tahun 2012 kategori Kelompok Peternakan dan Keswan dariPresiden RI Soesilo Bambang Yudhoyono. IST

PADANG, HALUAN — Ke-pala Badan PengawasanKeuangan dan Pembangunan(BPKP) Pusat, Prof. DR. Mar-diasmo meresmikan softlaunching Gedung BadanPengawasan Keuangan danPembangunan (BPKP) ProvinsiSumatera Barat, di kawasanAie Pacah, By Pass, Padang,Kamis (20/12).

Soft launching gedungBPKP Sumbar itu sendiriditandai dengan pemukulangendang oleh Mardiasmoserta penandatanganan pra-sasti peresmian gedung baruBPKP tersebut.

Wakil Gubernur SumateraBarat Muslim Kasim didaulatuntuk melakukan pemotonganpita yang diletakkan persisdi depan pintu masuk gedungbaru ini.

Selain Wakil GubernurSumbar Muslim Kasim danKepala BPKP Pusat Prof. DR.

Mardiasmo, turut hadir dalamperesmian gedung baru BPKPini Sekdaprov Sumbar, WakilWalikota Padang MahyeldiAsyarullah, Bupati TanahDatar Shadiq Pasadigue,utusan Kajati, Polda, Danrem,Yayasan Universitas BungHatta serta seluruh jajaranBPKP Provinsi Sumbar.

Mardiasmo mengatakan,bahwa pembangunan gedungkantor BPKP Provinsi Suma-tera Barat menjadi contohstandar kebutuhan pelayananyang berikan oleh BPKPkepada masyarakat, terutamapelayanan pada dinas instansidalam mewujudkan peme-rintahan yang baik dan bersih.

Pembangunan itu sendirijuga merupakan tindak lanjutdari kondisi Sumatera Baratsebagai daerah bencana, se-hingga pembangunan kali inidinilai aman dan ramahgempa.

Lebih jauh Mardiasmomenyampaikan, pembangunangedung kantor BPKP Sumbar,karena melihat kondisi pelak-sanaan tugas pelayanan tidaklayak pasca gempa tahun2009, yang hanya dilakukandi rumah dinas Kepala BPKPSumbar yang hanya dua ka-mar. Pembangunan inimendapat dukungan dariAPBN dan dukungan PemprovSumbar dan Pemko Padang.

“Dalam melihat prospekke depan, lokasi ini juganantinya merupakan pusatkota masa datang Kota Pa-dang. Karena di dekat lokasiini juga tengah di bangungedung Balai Kota Padangserta bangunan kantor lain-nya,” ungkapnya.

Senada dengan itu, WagubMuslim Kasim dalam kesem-patan tersebut menyampaikanrasa syukurnya atas selesai-nya pembangunan gedung

kantor BPKP ini.Muslim Kasim menyam-

paikan harapan kepada setiapjajaran BPKP di Sumbar agarbersinergi lebih baik lagidengan berbagai instansi,maupun pemerintah daerahkab/kota dan provinsi.

“Harapan saya, semogatahun ini atau tahun depan,Pemerintah Daerah SumateraBarat, baik provinsi maupunkab/kota mendapatkan peni-laian Wajar Tanpa Penge-cualian. Untuk kabupaten/kotalainnya yang pernah menda-patkan penilaian WTP, sepertiKabupaten Padang Pariaman,Tanah Datar dan Kota Paria-man, tahun depan diharapkanbisa menular ke kabupaten/kota lainnya. Minimal harus6 atau 8 kab/kota bisa men-dapatkan penilaian WTPtersebut,” urai Muslim Kasim.

Ditambahkan, pihaknyaberharap kepada pemerintah

daerah untuk bersama-samabekerja dengan giat, bersihdan jujur serta selalu berkoor-dinasi dengan jajaran di BPKPuntuk dapat mengetahui sega-la hal yang bisa mewujudkanpenilaian WTP tersebut.

Sementara itu, KepalaBPKP Provinsi Sumbar Achi-diman mengatakan bahwameski saat ini gedung baruBPKP Sumbar belum siapsecara keseluruhan, namununtuk saat ini, kantor baruini sudah bisa dijadikankantor yang respresentatif.

“Ini baru pembangunanuntuk fisik saja, sementarabagian luar sedang dalampengerjaan,” katanya. Pemba-ngunan gedung ini telahdirencanakan selama 2 tahunanggaran, dengan anggaransebesar Rp20 miliar.

Pembangunan KantorBPKP ini akan dilanjutkantahun depan dengan dana

DIPA sebesar Rp 19 miliaruntuk gedung kedua sebagaipembangunan tahap akhir dariperkantoran ini. Tahun 2013,akan dibangun lagi gedungbaru di lahan yang berbatasandengan kampus UBH.

Agustus 2013, diperki-rakan pembangunannya sele-sai, dan diharapkan bisadiresmikan oleh Kepala BPKPPusat sekaligus sebagai pusatacara peringatan perayaanHUT BPKP ke-30. (h/hel/zal)

WAGUB Sumbar Muslim Kasim melakukan pemotongan pita dalam acara peresmiansoft launching gedung BPKP Sumbar, di kawasan Aie Pacah, By Pass, Padang,Kamis (20/12).

Page 3: Haluan 21 Desember 2012

Perjuangan Panjang untukMonumen Bela Negara

3

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : DEVI DIANI

PEMBANGUNAN MONUMEN BELA NEGARA

Menyambung Mata RantaiSejarah yang Terputus

Sumbar Punya Monumen Tinggi 30 meter

anggal 19 Desember,sudah ditetapkan pe-merintah sebagai hari

besar nasional, untuk me-ngenang peristiwa pentingdalam sejarah perjalananbangsa ini dalam memperta-hankan kelangsungan hidupNegara Kesatuan RepublikIndonesia (NKRI). Pemerintahpun menetapkannya sebagaiHari Bela Negara melaluiKepres No.28 tahun 2006.

Tahun 2012, merupakantahun keenam peringatan HariBela Negara. Untuk pertamakalinya HBN diperingati se-cara nasional dan dilanjutkandengan pembangunan Mo-numen dan Tugu Bela Negaradi Jorong Sungai Sirih, NagariKoto Tinggi, Kecamatan Gu-nung Omeh, Kabupaten Lima-puluh Kota. Karena itu gema-nya masih belum luas sepertihari besar nasional lainnya.

Menteri Pertahanan RIPurnomo Yusgiantoro punmengeluarkan Surat EdaranNo.SE/84/M/XII/2012 tanggal6 Desember 2012, yang dituju-kan kepada Menteri/KepalaLembaga Pemerintah NonKementerian, Gubernur se-luruh Indonesia, Pangdamseluruh Indonesia, Kapoldaseluruh Indonesia dan paraBupati/Walikota di tanah airagar melaksanakan peringa-tan Hari Bela Negara setiaptanggal 19 Desember.

Sedangkan bentuk kegiatanyang dilaksanakan, disesuai-kan dengan situasi dan kondisiserta anggaran yang dimilikimasing-masing instansi, sepertiupacara bendera/apel bersama,olah raga, kepanduan, baktisosial, kerja bakti member-sihkan lingkungan, gelar senibudaya dan lainnya.

Mayor Jendral Suwar-no,SIP,MSc bertindak sebagaiInspektur Upacara PeringatanHari Bela Negara di KotoTinggi, Kabupaten LimapuluhKota Rabu (19/12). Perwakilanmasing-masing kementerianterkait juga terlihat hadir,diantaranya Dirjen KesbangpolDepartemen Dalam NegeriDrs.A.Tanribali Lamo,SH,Staf Ahli Menteri DalamNegeri Bidang Hukum, Politikdan Antarlembaga Suhatman-syah, Ketua Front Bela Ne-gara (FBN) Laksamada MudaPurnawirawan Prof Dr Setio

Hernowo, Dr.Suhatmansyah,Dirjen Bela Negara KemenhanLaksamana Pertama KenChaidian, Kasubdit Implemen-tasi Kebijakan, Sri HandokoTaruna,Msi.

Sedangkan rombonganPemprov Sumbar dipimpinWakil Gubernur SumbarMuslim Kasim, Kepala Kes-bangpol Sumbar Irvan KhairulAnanda, Staf Ahli SuryaBudhi dan sejumlah pejabatlainnya. Sebagai tuan rumah,hadir Bupati Limapuluh KotaAlis Marajo bersama unsurMuspida setempat.

Dalam amanatnya, MayjenSuwarno membacakan sam-butan Menteri Pertahanan RIyang menyebutkan, pada 19Desember 1948, PemerintahDarurat Republik Indonesia(PDRI) didirikan di SumateraBarat. Kala itu, NKRI yangbaru 3 tahun memprokla-masikan kemerdekaannyanyaris berakhir.

“Belanda kembali mela-kukan agresi militer yangkedua dan menguasai ibukotanegara, Yogyakarta. Tak ha-nya itu Belanda menahanPresiden, Wakil Presiden dansejumlah menteri Pemerin-tahan RI. Akibatnya peme-rintahan yang sah di Yoya-karta tidak berjalan,” katanya.

Dalam kondisi kritis be-berapa saat sebelum pena-ngkapan, para founding fathertelah mengambil keputusancerdas dengan mengeluarkansurat mandat untuk mem-bentuk PDRI kepada MenteriKemakmuran Mr. SjarifuddinPrawiranegara yang sedangbertugas di Sumbar.

“Mr.Sjarifuddin Prawira-negara berinisiatif membentukPDRI guma menyelamatkankelangsungan hidup NKRI,sekaligus menunjukkan ke-pada dunia bahwa NKRImasih eksis, walau pun suratmandat belum sempat di-terima karena kesulitan ko-munikasi,” katanya.

Menhan melalui MajenSuwarno juga mengajak se-luruh rakyat Indonesia untuksenantiasa menjaga nilai-nilaiBela Negara dalam kehidupansehari-hari. Termasuk men-jadikan kesadaran Bela Ne-gara sebagai gerakan nasionaldengan senantiasa menjagakesatuan dan persatuan NKRI

untuk mencapai masyarakatyang maju, adil dan sejahtera.

Usai upacara, dilanjutkandengan peletakan batu per-tama pembangunan MonumenBela Negara oleh Drs. A.Tanribali Lamo,SH (DirjenKesbangpol), disusul MayorJendral Suwarno,SIP,MSc,Wakil Gubernur Muslim Ka-sim, Laksamana PertamaKen Chaidiman (Dirjen BelaNegara Kemenhan), Dr. Suhat-mansyah (Staf Ahli BidangHukum dan Polhukam).

Lalu diikuti Bupati Lima-puluh Kota Alis Marajo, KetuaDPRD Limapuluh Kota Dar-man Syahlabi, SekretarisPembangunan Monumen BelaNegara Bagindo M.Letter danAmir Syarifuffin.

Harus DisosialisasikanWakil Gubernur Sumbar

Muslim Kasim sebelumnyamenyebutkan, HBN ini hen-daknya dapat lebih diso-sialisasikan di tengah-tengahmasyarakat. Sebab masihbanyak masyarakat yangbelum memahaminya. DalamHBN, ada makna besar yangharus dipahami segenapmasyarakat Indonesia.

Semangat Bela Negara itutak hanya melalui kekuatanmiliter tetapi juga dapat di-wujudkan dalam bentuk lain,yaitu kekuatan nir militer atausoft power, berupa perjuanganpolitik dan diplomasi seperti yangterjadi pada 19 Desember 1948.

Dan diharapkan dengankeluarnya SE Menteri Per-tahanan RI tanggal 6 De-sember 2012, yang ditujukankepada Menteri/Kepala Lem-baga Pemerintah Non Ke-menterian, Gubernur seluruhIndonesia, Pangdam seluruhIndonesia, Kapolda seluruhIndonesia dan para Bupati/Walikota di tanah air, pe-ringatan Hari Bela Negaraakan semakin semarak.

“Khusus untuk di Sum-bar, kami sudah instruksikanseluruh Bupati/Walikota diSumbar agar melaksanakanperingatan HBN di wilayahmasing-masing. Upacara HBNharus dilaksanakan setiaptingkatan sekolah, mulai dariSD, SMP, SMA dan setiaporganisasi pemerintah, swa-sta, BUMN, BUMD dan orga-nisasi masyarakat,” kataMuslim Kasim. (***)

T

ATAS prakarsa PemprovSumbar bersama PemkabLimapuluh Kota dan didukung5 kementerian, masing-masingKementerian Pendidikan danKebudayaan, KementerianPertahanan, KementerianDalam Negeri, KementerianPariwisata dan EkonomiKreatif dan Kementerian

Pekerjaan Umum, peletakanbatu pertama pem-

bangunan Monu-men dan Tugu

Bela Negara diKoto TinggiRabu (19/12),b e r j a l a nlancar.

MenurutSekretar isP a n i t i aPembangunan

Monumen Bela Negara yangjuga tokoh masyarakat Sumbar,Bagindo M.Letter, peringatanHBN yang dilanjutkan denganpembangunan monument, takterlepas dari dukungan penuhseluruh elemen masyarakatSumbar. Pahit getir yangdilalui selama memperjuang-kan HBN seakan terobati.

Meski akhirnya Presiden RImengeluarkan Kepres No.28tahun 2006, tentang HBN, namunperingatan HBN lima tahunlamanya masih bersifat lokal,karena belum ada kementerianyang menaunginya. Lagi-lagibutuh perjuangan dan kegigihanuntuk mendatangani kementerian-kementerian yang terkait.

“Hasil perjuangan panjangselama ini berbuah manis. Iniadalah pengakuan negara yangsangat dinantikan sejak puluhantahun lalu. PDRI bukan pem-berontak tetapi adalah perjuanganuntuk mempertahankan NKRI,”kata Bagindo M.Letterdidampingi Amir Syarifuddin.

Untuk itu, berbagai elemenmasyarakat yang sama-samamemperjuangkan PDRI harusbersatu dan menyamakan lang-kah untuk melanjutkan perjua-ngan di masa datang, menun-taskan pembangunan MonumenBela Negara dan impian besarmenjadikannya sebagai kawasanwisata terpadu, lengkap denganuniversitasnya.

Pada bagian lain terkaitpemberian Award PDRI olehYPP PDRI, menurut M.Letter,hal itu tidak terkait denganagenda yang disusun PanitiaPembangunan Monumen. (***)

MONUMEN setinggi 30 me-ter, berukuran 40x40 m diNagari Koto Tinggi, Keca-matan Gunung Omeh, Kabu-paten Lima puluh Kota, akanmenjadi bangunan sejarahberikutnya di Sumbar, yangmenandai perjuangan rakyatIndonesia memperjuangkankeberadaan negaranya.

Rencananya, daerah lainyang menjadi basis pergera-kan rakyat selama PDRI jugaakan dibangun tugu, yaituKota Bukittinggi sebagaiibukota PDRI, Halaman se-bagai lokasi pembentukanKabinet PDRI, Bidar Alamsebagai lokasi merencanakankegiatan PDRI. Sedangkanrumah yang pernah ditempatiSjarifudin Prawiranegara

untuk istirahat di SumpurKudus juga akan diperbaiki.

“Monumen ini nantinyaakan berbentuk bangunanmodern. Juga dilengkapi lift.Lantai dasarnya akan dihiasaidengan relief perjuangan PDRIdi Sumatera Barat,” kataKepala Biro BIna SosialSetdaprov Sumbar yang jugaWakil Ketua Panitia Peringa-tan Hari Bela Negara 2012Jefrinal Arifin, didampingiSekretaris Panitia Mulyadi.

Selain monumen, di tanahseluas 20 hektar ini jugadibangun perpustakaan, mas-jid, ruang serbaguna dantaman untuk menarik minatmasyarakat berkunjung. Bah-kan untuk jangka panjangjuga akan dibangun sebuah

universitas.“Yang tidak kalah pen-

tingnya, juga direncanakanpembangunan UniversitasBela Negara di kawasantersebut,” kata Jefrinal.

Agar monument ini tidakmenjadi bangunan bersejarahyang tidak diketahui orang,juga dibangun jalan lingkardi sekitar kawasan untukmemudahkan akses daridaerah tetangga. Dengandemikian, jarak tempuh dariBukittinggi ke Koto Tinggi bisamenjadi 36 km. sebelumnya,bisa mencapai 50 km.

Untuk pembangunan mo-numen, perpustakaan, mu-seum, masjid dan gedungserbaguna dibutuhkan danahingga Rp267 miliar. Tahun

2012 sudah dianggarkanKemendikbud Rp5 miliar dantahun 2013 ditambah lagiRp20 miliar. Sedangkan Ka-bupaten Limapuluh Kotamelakukan membebaskanlahan hingga 50 hektar, dansudah disertifikatkan seluas29 hektar dengan dana men-capai Rp20 miliar.

Pemprov Sumbar Provinsijuga mengalokasikan danaRp350 juta untuk pendam-pingan dan biaya operasional.Sedangkan untuk pembangu-nan jalan lingkar dialokasikanlagi dana melalui Dinas Pra-sarana Jalan, Tata Ruang danPemukiman sebesar Rp5miliar. Sebagian besar jalantersebut sudah dikerjakan danhampir selesai. (***)

PELETAKAN batu pertama pembangunan Monumen Bela Negara oleh Dirjen Kesbangpol Departemen Dalam Negeri Drs.A.Tanribali Lamo,SH.

PELETAKAN batu pertama pembangunan Monumen Bela Negara oleh WakilGubernur Sumbar Muslim Kasim

PELETAKAN batu pertama pembangunan Monumen Bela Negara oleh KepalaBadan Diklat Kemenhan Mayor Jendral Suwarno,SIP,MSc.

MAYOR Jenderal Suwarno,SIP,MSc menyalami Wakil Gubernur Sumbar MuslimKasim usai upacara. FOTO bersama usai upacara

FOTO bersama di lokasi pembangunan Monumen Bela Negara

Mayor JenderalSuwarno,SIP,MSc

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

Page 4: Haluan 21 Desember 2012

SUMBAR4 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman: Syamsul Hidayat>> Editor : Maidella Syahni

L INGKAR

Lansek Manih FM (LANIS FM)Frequensi (FM) 93,6 MHz (FM)Power Suport 1000 Watt ( Blues 30 NV)

Alamat Studio/Office :Jl.Sudirman No.191 Muaro Sijunjung, Kabupaten Sijunjung.

Telp. ( 0754) 20173-20553 Fax. 0754.20158Email : [email protected]

LANSEK MANIH FM “Penyampai Informasi Pembangunan dan Penyejuk Hati Anak Nagari”

LANSEK MANIH FM “Penyampai Informasi Pembangunan dan Penyejuk Hati Anak Nagari”

Pencuri di PesantrenDituntut 3 BulanPARIAMAN, HALUAN — Terdakwa ZendraSudirman (16) panggilan Tagak Benderadituntut 3 bulan penjara oleh Jaksa PenuntutUmum (JPU) saat sidang di Pengadilan NegeriPariaman Kamis (20/12). Sidang tersebutdipimpin Hakim Tunggal Mashuri Effendie sertaJPU Tengku Ismael.

Terdakwa ini diseret kepengadilan terkaitkasus pencurian yang dilakukan terdakwa diPondok Pesantren Al Ihsan, Korong KampuangSagik, Kenagarian Limau Puruik, Kecamatan VKoto Timur, Padang Pariaman pada tanggal 20Oktober 2012. “Terdakwa ini telah mengambiluang milik temannya di Pondok Pesantrensebanyak Rp 250 ribu yang terletak didalampeti yang dikunci,” ujar JPU Tengku Ismaelsetelah usai sidang.

Sebelumnya kata JPU, terungkapnyapencurian yang dilakukan oleh terdakwa, karenaterdakwa juga telah mengambil uang milik gurumengaji di pondok pesantren tersebut sebesarRp 170 ribu.

“Diwaktu itu, terdakwa ditanyai oleh gurumengaji tentang uang guru mengaji itu hilang,akhir terdakwa mengakui. Dan disitulahsemuanya terungkap, akhirnya terdakwadilaporkan kepihak kepolisian dan langsungtangkap pada hari Rabu tanggal 24 Oktober 2012,dan sidang dilanjutkan pada tanggal 3 Januari2013 yang akan datang,” terang JPU. (h/bus)

ResidivisDivonis 8Bulan PenjaraPARIAMAN, HALUAN — Yuda PutraSatria (17) divonis oleh hakim delapanbulan penjara saat sidang di PengadilanNegeri Pariaman Kamis (20/12). Putusanyang diberikan hakim lebih ringandibandingkan tuntutan Jaksa PenuntutUmum (JPU) pada sidang sebelumnyayaitu 12 bulan.

“Terdakwa ini adalah resedivis danke empat kalinya disidang, dan sekarangini sampai ke pengadilan terkait kasuspencurian yang dilakukan terdakwa diSMK 2 Kota Pariaman pada bulan Juniyang lalu. Dan terdakwa divonis delapanbulan penjara oleh hakim, pada sidangsebelumnya dituntut dua belas bulan,”terang JPU Ferik Demiral.

Sidang yang pimpin Hakim TunggalM. Irsyad serta JPU Ferik Demiralberlangsung tanpa pengunjung. Danterdakwa hanya terdiam saatmendengarkan putusan yang diberikanhakim.

Setelah selesai Hakim membacakanvonis, Hakim berpesan kepada terdakwa,jadikanlah yang terakhir dan janganulangi lagi perbuatan yang seperti ini,serta Hakim menanyakan apakahterdakwa menerima dengan putusanini, dan terdakwa mengatakan diterimaserta JPU juga menerima. (h/bus)

Pelebaran Jalan Bukan Pidana

PEDULI SDA

PT TKA Bangun PusatRehabilitasi SatwaPADANG, HALUAN — PT Tidar Kerinci Agung(TKA) membangun pusat rehabilitasi satwa untkmenyelamatkan harimau Sumatera di areal per-kebunan PT TKA. Kegiatan ini menelan anggaranRp9 miliar dengan biaya operasional mencapaiRp7 miliar pertahun.

Bekerjasama dengan BalaiKonservasi Sumber Daya Alam(BKSDA) Sumbar, PT TKA telahmendapatkan izin dari Kemen-trian Kehutanan. Kerjasamatersebut ditandatangani langsungoleh Direktur Utama PT TKA,Hashim Djojohadikusumo denganKepala BKSDA Sumbar Sahdin

Zunaidi dan disaksikan DirekturKonservasi KeanekaragamanHayati, Kementerian KehutananNovianto Bambang W Kamis, (20/12) di Hotel Mercure, Padang.

“Ini memang keinginan sayasejak dulunya, sejak kecil sayasangat senang dengan binatang.Untuk sekarang saya sangat inginterlibat untuk melestarikan sumberdaya alam ini. Kebetulan sayamendengar jumlah spesies harimauSumatera sudah hampir punah,makanya kita melakukan kerja-sama ini,”jelas Hashim usai penan-datanganan kerjasama tersebut.

Dikatakannya, pelaksanaanpembangunan pusat rehabilitasitersebut akan menggunakan lahanPT TKA di Kabupaten SolokSelatan dan Dharmasraya. Luas-nya sekitar 10 hektar. Untukpertama kali ini, tempat itu akandiisi sebanyak 7 harimau. Bina-tang buas tersebut didatangkandari Jambi dan beberapa tempatlainnya.

“Nanti setelah kita lakukanrehabilitasi, harimau itu akankita lepaskan kembali diseputardaerah Taman Nasional KerinciSeblat (TNKS),”tambah Hashim.

Menurutnya, tempat tersebutakan memiliki perlengkapan yanglayak untuk pusat rehabilitasiharimau. Seperti dengan menem-patkan dua orang dokter hewan,membangun kontruksi arealrehabilitasi. Untuk pembangunantersebut diperkirakan akan me-nelan anggaran Rp9 miliar danuntuk operasional menelan ang-garan Rp7 miliar pertahunnya.

“Kita sudah sengaja menga-lokasikan anggaran untuk itu,terutama dari dana CorporateSocial Responsibility (CSR).Untuk kita juga berharap teman-teman pengusaha lainnya ikutmelaksanakan kegiatan kon-servasi ini,”sebutnya lagi.

Direktur Konservasi Keane-karagaman Hayati, KementrianKehutanan Novianto Bambangmengatakan, dari tiga spesiesharimau yang ada di Indonesiayakni, harimau Bali dan Jawasudah dinyatakan punah sejak1940 dan 1980. Sedangkanharimau Sumatera juga dinya-takan hampir

punah. Sehingga lahir UU No5 tahun 1990 tentang konservasisumber daya hayati.

“Jadi harimau Sumatera inijuga hampir punah, sementarauntuk melindunginya diperlukanpusat rehabilitasi satwa, yangpelaksanaannya melalui ker-jasama seperti yang kita lakukansekarang ini,”sebut Novianto.

Dikatakannya, belakangan initingkat konflik antara manusiadengan binatang cukup tinggi.Melalui kesepakatan itu dapatmendukung penyelamatan danperlindungan satwa liar, te-rutama harimau.

PT TKA telah beroperasi sejaktahun 1986, mengelola HGUseluas 28.000 hektar. Sekarangmencadangkan area seluas 2.400hektar sebagai area konservasi.Area tersebut dinamakan AreaKonservasi Prof. Dr. SumitroDjojohadikusumo. (h/dla)

TUJUH HARI PASCABENCANA

Jasad Darsinan Belum Ditemukan

PADANG, HALUAN — PakarPidana Fakultas Hukum Uni-versitas Andalas, Yoserwanmenilai Direktur PT PancasonaJaya Pratama, Palindungan SManurung tidak bisa dianggapbersalah terkait pelebaran JalanGarabak Data, Nagari SungaiNanam, Kecamatan LembahGumanti, Kabupaten Solok ka-rena kawasan itu tidak lagitermasuk hutan lindung.

“Pasal 1 ayat 2 KUHP me-negaskan jika sesudah perbuatandilakukan ada perubahan dalamperaturan perundang-undangan,maka yang dipakai adalah atu-ran yang paling menguntungkanbagi terdakwa,” katanya saatmemberikan keterangan sebagaisaksi ahli yang dihadirkan jaksa

penuntut umum dalam sidanglanjutan dugaan tindak pidanakehutanan dengan terdakwa SManurung di Pengadilan NegeriKoto Baru kemarin.

Faktanya, kawasan GarabakData hingga Sungai Lului ter-masuk area penggunaan lain-lain(APL) berdasarkan SK MenteriKehutanan Nomor 304/Menhut-11/2011, yang penggunaannyatidak memerlukan perizinan.

Surat keputusan tersebutmerupakan revisi dari SK Nomor422/Kpts-II/99 yang memangmenyatakan daerah itu dalamkawasan hutan lindung. “Denganperubahan itu terdakwa tak bisadianggap bersalah,” tegas Yoser-wan menjawab pertanyaan pena-sihat hukum Rusdi Zen, Khairus

dan Devika Yuviandra.Toh, keputusan perubahan

status kawasan hutan itu di-kuatkan dengan KeputusanMahkamah Agung No.45/PPU/2011. Keputusan MK ini men-yangkut penetapan status ka-wasan hutan yang harus ber-dasarkan prosedurnya dan tidakmain tunjuk saja. Salah satunyaberdasarkan realita di lapangan.

Faktanya daerah GarabarakData, Sungai Lului hingga keKapujan sudah dihuni masya-rakat secara turun-temurun yangdibuktikan dengan adanya pan-dam kuburan warga setempat.

Dalam sidang sebelumnyaPegawai Dinas Kehutanan Sumbar,Joni Halyan memastikan areajalan dari Garabak Data bukan

termasuk kawasan hutan lindung.Jalan sepanjang 1,7 kilometer itutermasuk dalam area pengunaanlain atau di luar kawasan hutan.Untuk memanfaatkan APL tidakmemerlukan izin.

Hal yang sama juga ditegas-kan Pegawai Dishut Sumbarlainnya, Mgo Senatung. Dijelas-kannya, Jalan Garabak Datamerupakan jalan antar kampungyang kemudian dilebarkan. Ber-dasarkan SK Menteri Kehutanannomor 422 memang beradadalam kawasan hutan llindung,tetapi dinilai ada kekeliruansehingga terbit SK 304 yangmenegaskan jalan itu masuk APL.

Wali Nagari Sungai Na-nam, Misardi Malin Sampo-no yang juga dihadirkan sebagai

saksi menerangkan jalan itu merupakan rekomendasinya ataspermintaan masyarakat GarabakData.

Wali Jorong Garabak Datajuga menegaskan, sebelum dile-barkan di sekitar jalan itu tidakada hutan. Hanya ada tanamanladang masyarakat seperti mar-kisa, tomat, kulit manis danlainnya. Apalagi masyarakat disana sudah turun-temurun ting-gal di daerah tersebut, berladangdi sana, dan punya pandamperkuburan sendiri.

Majelis hakim yang diketuaiYose Ana Roslinda mengundursidang ini hingga Januari 2013mendatang dengan agenda masihmendengarkan keterangansaksi.(h/nas)

SOLSEL, HALUAN — Tujuhhari pasca bencana banjirbandang yang melanda Kabu-paten Solok Selatan, pemu-kiman sudah di evakuasi,bantuan terus berdatangan.Namun, seorang korban galodoyang hilang terseret arussungai belum ditemukan,

Secara prosedural, pen-carian terhadap korban hanyutkarena bencana galodo yangmelanda Kecamatan KotoParik Gadang Diateh, Kamis(13/12) lalu. Darsinan (70)warga Manggis Jorong SapanSalak Nagari Pakan RabaaTimur hanyut dan dinyatakanhilang. Sampai berita inidituliskan memasuki tujuhhari pasca galodo, belum juga

ditemukan warga dan timpersonil suka rela.

Sementara itu, bantuansosial dari berbagai bencanaterus mengalir ke posko uta-ma bencana banjir bandangdi Kantor Camat Koto ParikGadang Diateh. Pada Kamis(20/12) masih berdatanganbantuan dari Bank Nagarisebanyak Rp50 juta, dariBank BRI Kantor CabangPembantu Padang Aro berupasembako mie instan, air mi-neral, dan perlengkapan ke-wanitaan. Selain itu, orga-nisasi TP-PKK Solsel jugamenyerahkan bantuan berupaminyak goreng,

Kepala Cabang BankNagari Muara Labuh Mulyadi

kepada Haluan menyebutkan,Bank Nagari sudah menye-rahkan beberapa bantuantanggap darurat, berupa uangtunai sebesar Rp50 juta. Iaberharap bantuan itu dapatdimanfaatkan untuk mem-bantu korban bencana alam.Kepala cabang bank nagaridisambut oleh Sekda SolselFachril Murad.

Selain itu, Kepala KantorCabang Pembantu Bank BRIPadang Aro Issad Oktafiyantomenyebutkan, bantuan yangdiserahkan kepada korbanbencana, baik yang menjadinasabah maupun masyarakatumum bagi korban bencanabanjir bandang. Harapannya,walaupun bantuan sedikit,

namun hendaknya dapat me-ringankan beban korban ben-cana. Kepala Kantor CabangPembantu Bank BRI PadangAro disambut oleh KepalaBPBD Solsel Hamudis.

Ketua TP-PKK Solok Se-latan Ny. Suriati Muzni Za-karia mengantar bantuan yangdisambut oleh Sekda SolselFachril Murad. “kami menya-lurkan bantuan dari TP-PKKSolsel. Dananya bersum-berkan dari iuran anggota yangmemiliki atensi dan memilikikemampuan untuk menyum-bangkan perlengkapan yangmasih kurang di posko,” ujarny. Suriati Muzni Zakaria.

Pemerintah Kota Solokpun menyusul menghantarkan

bantuan logistik. Dapat di-catat bahwa bantuan logistik,berupa sembako itu meru-pakan daerah tetangga yangpertama menyalurkan ban-tuan logistik.

Selama 7 hari tanggapdarurat bencana itu, turun timrelawan dari berbagai instansidan organisasi di daerah danluar daerah berjumlah 173orang. data sementara dariBPBD Solok Selatan, menim-bulkan kerugian mencapaiRp9,135 miliar dengan rinciankerusakan rumah warga Rp925 juta, fasilitas umumRp6,23 miliar, materi Rp1,5miliar, dan sawah denganluas 150 hektare sebesarRp450 juta. Banyak rumah

yang rusak dengan rincian,sebanyak 32 rumah wargarusak berat, 27 rumah rusaksedang, 80 rumah rusak ri-ngan. Sebanyak 121 rumahterendam dan dua hanyut.Selain kerugian material,banjir bandang ini juga menye-babkan dua orang ikut terseret

aliran sungai, Rajinan (70)dan Simis (35) merupakan ibudan anak warga Jorong Ma-nggih. Simis alias Miswarni(35) sudah ditemukan padaSabtu (15/12) di SikapuakJorong Sapan Salak PakanRabaa Timur sekitar 17 kmdari lokasi hanyut. (h/col).

MENANDATANGANI — Direktur Utama PT TKA, Hashim Djojohadikusumo dan Kepala BKSDA Sumbar Sahdin Zunaidi menandatanganikerjasama pembangunan rehabilitasi satwa, disaksikan Direktur Konservasi Keanekaragaman Hayati, Kementerian Kehutanan NoviantoBambang W Kamis, (20/12) di Hotel Mercure, Padang.IST

SEKDA Solsel Fachril Murad menerima bantuan logistik dari Pemko Solok yangdiserahkan langsung oleh Kabag Kesra Pemko Solok. ICOL

Page 5: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Irvand>> Editor : Syamsu Rizal

OPINI 5JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group). SIUPPNo 014.SK.Menpen.SIUPP A.7

1985 tanggal 19 November 1985.

Pemimpin Umum: H. Basrizal Koto, Wakil Pemimpin Umum/Penanggungjawab: Zul Ef fendi , Pemimpin Redaksi: Yon Erizon, Pemimpin Perusahaan: Syafarudin Ariansyah . Dewan Redaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. HasrilChaniago, Zul Effendi, Yon Erizon, Syafarudin Ariansyah, Ismet Fanany MD, Eko Yanche Edrie, Syamsu Rizal, Redaktur Pelaksana : Ismet Fanany MD, Syamsu Rizal, Koordinator Minggu: David Ramadian, Litbang dan Online Media: EkoYanche Edrie, Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice, Koordinator Liputan: Rudi Antono, Redaktur: Afrianita, Atviarni, Dodi Nurja, Nova Anggraini, Rahmatul Akbar. Asisten Redaktur: Devi Diani, Meidella Syahni, Reporter Padang : Ade BudiKurniati, Nasrizal, Perwakilan Bukittinggi: Haswandi (Plt Kepala) Jon Indra (Non-Aktif), Syamsuardi S, Ridwan, Pariaman/Padang Pariaman: Dedi Salim, Trisnaldi, Payakumbuh/Limapuluh Kota: Zulkifli, Syafril Nita, Sri Mulyati, M Siebert,Pasaman:Atos Indria, Ahdi Susanto, Welina, Agam: Miazuddin, Kasra Scorpi, Padang Panjang: Iwan DN, Rian Syair, Tanah Datar: Yuldaveri, Emrizal, Aldoys, Pasaman Barat: M. Junir, Gusmizar, Pesisir Selatan: Sabrul Bayang, M. Joni,Haridman, Kabupaten Solok/Kota Solok: Syamsuardi Hasan, Riswan Jaya, Alfian, Almito, Marnus Chaniago, Solok Selatan: Icol Dianto, Sawahlunto : Fadilla Jusman, Sijunjung : Azneldi, Dharmasraya: Maryadi, Ferry Maulana, Biro Jakarta:Syafril Amir, Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau: Moralis, Biro Kepri: M Sahdan Tim Kerja Usaha: Efri Hanter (Kabag Sirkulasi), Yursil Masri (Manajer Keuangan), Andiyanto (Koord Asongan), Yunasbi (Kabag Iklan), Tata Letak/Desain: DavidFernanda, Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat, Jefli, HRD : Desmasari, Umum : Nurmi, Kasir : Desy, TI : Teguh. Manajer Cetak: Mardius Caniago , Pra Cetak : Sawal Marjuni HRP, Mai Hendri, Cetak : Mardianto (Koordinator), Afandi, RudiKurniawan, Jecky Jekcson.

Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur: H Desfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. Kebun Kacang XXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021) 3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Iklan dan Sirkulasi: (0751) 4488700, AlamatRedaksi/Bisnis: Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp. (0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax (0751) 4488704 Email: [email protected], [email protected], website: http/harianhaluan.com, Harga Langganan/iklan:Harga langganan bulanan dalam kota Padang Rp57.000, Harga eceran Rp2.500,- Tarif iklan: Tarif Iklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mm kolom, Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom, Displayhalaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC :Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat FC: Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW: Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom, Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000,Iklan Kolom (maks 300 mmk) BW: Rp10.000, Advertorial FC: Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mm kolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama Padang Rek No: 1008.0103.00009.1 PT HaluanSumbar Mandiri Dicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar Mandiri Padang. Klik http://www.harianhaluan.com

Terbit Sejak 1948Pendiri H. Kasoema

SETIAP artikel/opini yang dikirim ke RedaksiHaluan, panjang tulisan minimal 1.000 words (kata)dan maksimal 1.350 words (kata).

Hendaknya artikel tak dikirim secara bersamaanke media lain yang terbit di Kota Padang. Setelah15 hari jika artikel tak dimuat, maka tulisantersebut kami nilai tak layak muat. Terima kasih.

PEMBERITAHUAN

Sumbar terancam kena sanksiditegur Kemenkeu karena APBDtelatSabaaar,….mau studi banding dulu nihsoal sanksi

Didemo perangkat desa, DPRkebut UU DesaPepatah mengatakan, demo dahulubaru dikebut

0 8 2 3 9 0 7 6 5 0 0 0

EKSEKUTIF-LEGISLATIF SUMBAR

Berhentilah TarikMenarik

APBD Sumbar 2013 belum tentu ujung pangkalnya.Bahkan sudah melewati batas waktu yang ditentukanoleh pemerintah pusat yakni tanggal 14 Desember 2012harus sudah ketuk palu. Kalau tidak Sumatera Barat(termasuk DPRD dan Pemprov) akan menerima sanksidari pemerintah pusat. Selain sanksi teguran, juga sanksidikurangi alokasi-alokasi tertentu dari mata anggaran.

Sejak 2007 lalu, DPR sebagai representasi rakyat danbisa juga dikatakan representasi dari DPRD-DPRD di provinsi,kabupaten dan Kota sudah menyetujui adanya pemberiansanksi bagi daerah yang terlambat menyerahkan APBD.

Keterlambatan pengesahan APBD berakibat padaketerlambatan penyerahan kepada pemerintah pusatdan dikhawatirkan menyebabkan ketidaklancaranrealisasi proyek di daerah. Hal tersebut berdampakpada pembangunan daerah, efektivitas pelayanan publik,dan juga pembangunan sektor riil di masyarakat.

Seperti pernah diberitakan, Menteri Keuanganmengancam akan menahan dana alokasi umum yangdialokasikan untuk keperluan bukan gaji bagi daerahyang tak menyerahkan APBD pada pemerintah pusatterpat waktu. Untuk Sumatera Barat, bagaimana maumenyerahkan, sedangkan disahkan saja belum juga hinggakemarin. Bahkan sudah melebihi ketentuan batas waktutanggal 14 Desember 2012.

Ganjaran berupa penahanan dana alokasi umum non-gaji dari Kementerian Keuangan itu sudah merupakan halyang sewajarnya dan tidak usah menjadi perdebatan lagidi kalangan DPRD. Keterlambatan itu tidak bisa dicarikesalahan di antara kedua pihak, DPRD atau Pemprov.Kini justru rakyat yang mesti bertanya, apakah yang ditujupertengkarannya sehingga anggaran terancam ditahan? Sanksijuga akan diterima dari Kementerian Dalam Negeri khususnyadaerah yang telat membahas APBD murni.

Sedangkan soal sanksi ini sudah diingatkan jauh-jauh hari oleh Direktur Jenderal Perimbangan KeuanganKementerian Keuangan Marwanto Harjowiryono, bahwapemerintah pusat akan memberikan sanksi kepadapemerintah daerah yang terlambat menyusun danmenyerahkan APBD 2013.

Keterlambatan pengesahan APBD telah tampak darijauh-jauh hari. Soalnya, hingga menjelang pertengahanDesember, DPRD masih melakukan tarik ulur denganPemprov Sumbar dan masih berdebat pada levelKebijakan Umum Anggaran Plafom Prioritas AnggaranSementara (KUA-PPAS). Penyelesaian APBD sangatpenting karena selain bermanfaat untuk mempercepatproses pengadaan barang dan jasa, namun juga merupakansalah satu syarat bagi pemerintah daerah untukmendapatkan Dana Insentif Daerah (DID).

Jadi itu menjadi sangat penting sekali. Dan aturanbaru ini tidak dibuat begitu saja melainkan untukmendorong daerah juga. Dengan sanksi yang ada di satusisi dan ada ‘reward’ di sisi lain akan mendorong daerahuntuk menyelesaikan APBD-nya tepat waktu.

Ini mesti direspon dengan baik oleh para perencanaanggaran baik di Pemprov maupun di DPRD Sumbar.Pemerintah pusat sudah ada komitmen untuk menyepakatipembahasan anggaran sesuai jadwal. Itu bisa diselesaikandalam format transparan dan akuntabel. Kalau di pusatseperti itu, tentu diharapkan di daerah juga melakukanhal yang sama.

Revisi Peraturan Presiden tentang pengadaan barangdan jasa pemerintah terbaru, yaitu Perpres nomor 70tahun 2012, mewajibkan pengadaan barang dan jasapemerintah daerah dilakukan setelah penetapan APBD.

Padahal, pada Perpres sebelumnya, proses pengadaanbarang dan jasa pemerintah daerah dapat dilakukanwalaupun belum terjadi pengesahan APBD, denganmencantumkan kondisi Daftar Isian PelaksanaanAnggaran (DIPA) yang belum disahkan.

Hal ini yang menjadi perhatian pemerintah pusatkarena masih banyak pembahasan APBD yang cenderungberlarut-larut bahkan hingga pertengahan tahun berjalananggaran, sehingga dapat memperlambat realisasipenyerapan anggaran belanja.

Kini di tengah anggaran yang terlambat disahkanitu, terdengar pula kabar bahwa para anggota dewanakan pergi ke luar negeri. Sebanarnya apa yang merekacari ke luar negeri dihubungkan dengan kepentingandaerah seperti Sumatera Barat ini? ***

OLEH : DONNY SYOFYANDosen Fakultas Ilmu Budaya Universitas Andalas

Keniscayaan Capres Populis

ALAM Dis-kusi PublikCalon Pre-siden 2014 diUnand baru-

baru ini, hasil jajak pendapatoleh Lembaga Survei Indo-nesia (LSI) kembali diulas.Berdasarkan hasil jajak pen-dapat terbaru yang dirilistersebut didapati bahwaKetua Mahkamah Konstitusi(MK) Mahfud MD dan mantanWakil Presiden Jusuf Kalla(JK) adalah kandidat palingpopuler untuk Pemilu Presiden2014. 79 persen dari total 223responden mengatakan bahwaMahfud MD adalah calonpresiden yang dianggap palingpantas dan kuat menyusulreputasinya dalam kecakapanmengambil risiko dan ke-pemimpinan yang tegas, laluJK menyusul dengan 77 per-sen. Selain Mahfud dan JK,kandidat lain dalam lima besarberikutnya adalah DahlanIskan (76 persen), Sri MulyaniIndrawati (72 persen), danHidayat Nurwahid (71 persen).

Mencuatnya nama-namacapres di luar mainstreamparpol dari kalangan rakyatmenunjukkan keniscayaancapres populis pada Pilpres2014 mendatang. Pilihan inibukan saja menunjukkankekecewaan responden terha-dap pejabat dan politisi yangtengah berkuasa dengan sege-nap penyimpangan kronisnya.Tak kalah krusialnya adalahbahwa hasil survei itu sejatinyamenegaskan rontoknya politisiparpol yang selama ini mendo-minasi dan menghiasi jagadperpolitikan Tanah Air.

Pelbagai masalah yangmenerpa partai-partai besar—korupsi di tubuh Partai Demo-krat, friksi internal di tubuhPartai Keadilan Sejahtera,atau terdepaknya Jusuf Kallasebagai capres resmi PartaiGolkar—berimbas pada jatuh-nya pesona politisi parpol yangkebanyakan masih diisi wajahlama. Kecenderungan parpoluntuk mempertahankan po-litisi elit dalam pertarunganpilpres mendatang, semisalterlihat pada figur Megawati

dari PDIP atau Hatta Rajasadari PAN, lagi-lagi mengu-kuhkan betapa parpol arusutama terperangkap padapersonalisasi politik ketimbangmengokohkan kaderisasi partai.

Kaderisasi kepemimpinanpolitisi, yang seharusnyamesin untuk memproduksitalenta-talenta terbaik parpol,ternyata sekadar untuk kebu-tuhan konsolidasi internalpartai alih-alih melapangkanjalan bagi politisi masa depanuntuk bergerak ke luar me-raih simpati rakyat. Boleh jadisementara elit senior parpolkecewa dan berlaku hati-hatimengingat banyak politisimuda partai yang justrutergelincir ke dalam korupsiatau penyalahgunaan jabatansehingga bukan saja mem-bengkakkan kekecewaan parapendiri partai namun mence-mari citra parpol yang sehar-usnya berkarakteristik reformispasca runtuhnya Orde Baru.

Kasus korupsi yang me-nimpa mantan BendaharaUmum Partai Demokrat,Nazaruddin, menjadi contohpaling anyar betapa pemilihankader muda parpol secaraprematur menjadi nila bagiintegritas parpol di matakhalayak. Mengingat pemilubukan ajang trial and error,parpol cenderung memilihwajah lama yang dipersepsimempunyai integritas gunamemperbesar peluang suaradaripada politisi baru yangsepenuhnya tidak memilikinilai jual. Namun demikian,resiko ini tidak serta mampumenutup fakta masih do-minannya paternalisme politikdi tubuh parpol. Banyaknyapolitisi muda yang dulunyasinga podium, pengikut gariskeras, dan vokal tiba-tibamemfosil begitu beroleh kursikekuasaan karena derasnyaarus politik paternalistik dantransaksional.

Kebangunan capres populisjuga tak bisa dilepaskan dariapa yang disebut sebagai‘Jokowi factor.’ Suka tidak suka,masyarakat terhibur dantercerdaskan secara politikdengan profil dan sepak terjang

kepemimpinan dwi tunggalJokowi-Ahok, Gubernur danWakil Gubernur DKI Jakarta.Jatuhnya pilihan respondenpada sosok-sosok seperti JK,Mahfud, Sri Mulyani, HidayatNurwahid sesungguhnya me-nguatnya opini dan kerinduanpublik betapa figur yangsederhana, pemberani, danberani menentang arus yangkini tampak terang padakepempinan Jokowi dan Ahok.

Keberanian JK dalammengambil resiko kebijakan,nyali Mahfud untuk membu-barkan BP Migas demi me-ngembalikan kedaulatan mi-gas kepada rakyat, keberha-silan Sri Mulyani dalamreformasi birokrasi, dan keber-sahajaan Hidayat Nurwahidhidup kembali disebabkanmodel and efek Jokowi-Ahokyang terus naik daun danbertahta di hati masyarakatTanah Air, tidak hanya diJakarta. Segenap capres yangdirilis oleh LSI tersebut bukansaja hadir sebagai issue makerdan trend setter dalam bidangdan pengalaman masing-masing. Mereka hadir mele-wati standar-standar super-fisialitas politisi, semisalkekayaan untuk beroleh posisidi parpol, kecantikan/kegan-tengan demi memainkan emosipemilih, atau ketenaran gunakebutuhan optimalisasi me-dia. Populisme mereka tidak

dinilai dari kecakapan me-muaskan masyarakat tapi darikreativitas yang mumpuni.

Membesarnya tuntutanterhadap de-elitisasi politisidan pejabat publik pula turutmelapangkan jalan bangkitnyacapres populis. Berbeda dengansebagian pejabat dan anggotaDPR/DPRD yang masih sajamempertahankan jarak privat-publik dengan masyarakat,tokoh-tokoh capres keluaransurvei LSI adalah orang-orangyang terbukti sukses menjagakeseimbangan yang indahantara kedudukannya sebagaipejabat negara dan sebagaiteladan publik.

JK adalah mantan wapresyang tegas mengambil kebija-kan walau tidak populer na-mun tetap hangat denganmasyarakat, bahkan selaludinamis meski telah pensiun;Mahfud MD adalah hakimyang berani membuat ge-brakan hukum pro-rakyat tapitetap intens berdialog denganmasyarakat lewat tulisan-tulisan yang dituangkannyadi pelbagai media; dan Hida-yat Nurwahid adalah kala-ngan Islamis yang diterimasemua pihak di tengah me-ningkatnya prasangkaterhadap parpol Islam.

Jembatan hati yang ter-bangun dengan khlayak—sebelum, sewaktu, atau sesu-dah menjabat—seperti yang

dicontohkan oleh tiga tokohdi atas, memang belum men-jadi tradisi di kalangan elitdan politisi kita. Banyak politisinegeri ini yang masih sajamempertahankan kelazimanrangkap jabatan setelah men-jadi pejabat negara. Tak sedikitmantan politisi yang terjangkitipost-power syndrome sehinggacenderung resisten dengankebijakan apapun yang diambilpemerintah begitu berada diluar lingkaran kekuasaan.

Elit di negeri ini perlubelajar bahwa kekuasaan yangditegakkan di atas sokonganelit secara eksponensial bakaltakluk di bawah persatuanrakyat. Rontoknya PresidenPeru Fujimori yang didukungoleh elit ekonomi, politik, danmiliter menjadi bukti takterbantah yang perlu dijadikansebagai cermin.

Sebaliknya, keberhasilanEvo Morales memenangkanPemilu Presiden di Boliviatahun 2005 walau ditentangelit dan asing, atau si kembarKaczynski—Lech Kaczynskidan Jaroslaw Kaczynski—sebagai ikon politik di hatiwarga Polandia menjadi saksibahwa pemimpin populisbakal mengakhiri riwayatheroismenya dengan penuhkecemerlangan, sungguhpunmereka menghadapi tekananpada fase awal dan pertenga-han kepemimpinannya. ***

D

MasalahNikah Siri

ADANYA pernikahan siri,karena salah satu persyaratan tdkterpenuhi. Tidak akan ada perni-kahan siri kalau semua persyaratanterpenuhi. Jadi, pernikahan siri itutidak sah karena dipaksakan.

+6282388114***

PDAM Padang Sarang KKN?

Soal PP 84/1999, PemprovSumbar tak Berdaya

PEMERINTAH pusat dan Pemprov Sumbar betul-betul tidakberdaya saat ini. Masa PP 84/1999 tidak jelas juga duduk tegaknya.Wibawa negara sudah benar-benar hilang.

+6285274080***

PemakamanTidak BolehLebih dari 24Jam?

ADA apa dengan 24 jam? Tidakada pengertian bahwa pemakamantidak boleh lebih dari 24 jam. Yangada: “apotik dibuka selama 24 jam”dan “tamu harap melapor selama2x24 jam”. Pemakaman dilaksa-nakan secepat mungkin, makincepat makin baik.

+6282388114***

Angin SegarBuat Koruptor

ADA-ADA saja angin segarbagi koruptor. Tidak usah tahunama. Williams Shakespeare dalambukunya Romeo and Juliet dan telahdifilmkan: “what is name?”. Apalahartinya sebuah nama. Yang pentingorangnya memang yang ini, tidakdapat dipungkiri lagi. Demikianlahkalau seseorang telah jatuh hati dansangat mencintai seseorangwalaupun yang dicintainya ituseorang penjahat kelas kakap dankoruptor besar.

+6282388114***

SIM denganCara “Ditembak”

KEPADA Yth Bapak KapoldaSumbar, mengapa setiap pem-buatan surat izin mengemudi (SIM)yang tidak lulus tes bisa menda-patkan SIM dengan cara “ditembak”istilahnya? Padahal orang yangmembawa kendaraan ada yang tidaktahu rambu-rambu lantas dan ugal-ugalan membawa kendaraan, tapiternyata bisa juga mendapat SIM.Hal ini adalah salah satu faktorterjadinya kecelakaan. Kalau parapengendara tahu dengan rambu-rambu dan tidak ugal-ugalan mem-bawa kendaraan, pasti akan bisamengurangi kecelakaan. Sayaberharap Bapak Kapolda bisamenertibkan cara mendapatkan SIMdengan cara ditembak tersebut.

+6287792252***

Pelurusan Jalan di LokasiTugu Ayam Kukuak Balenggek

BELAJAR dari peristiwa yang telah berlalu, tidak sekali-dua kaliterjadi kejadian fatal di sekitar lokasi Tugu Ayam Kukuak Balenggek-Jalanmasuk ke kediaman Bupati Solok.

Saya memandang perlu ada pelurusan jalan di lokasi tersebut.Terimakasih atas segala perhatian dan perbaikan untuk kita bersama.Semoga usaha kita diredhai Allah Yang Mahakuasa. +6281374899***

PAK Walikota Padang. Jangan dijadi-kan Kota Padang jadi sarang KKN. Salahsatu contoh PDAM Padang. Mulai daridirektur utama, direktur umum, direkturteknik, kabag keuangan dan banyak bagianpenting lainnya diduduki orang-orangwalikota. Termasuk Ketua Badan Pengawas.Dan Amriono sudah berhenti jadi direktur

umum, diangkat lagi jadi badan pengawas.Semua konco-konco Pak Wali. Bagaimanabapak bisa memberantas korupsi bersamakejaksaan dalam merayakan hari antikorupsi? Semua sudah rapi ya? Kita nontonaja ya? Rakyat marasai. Air PDAM seringmati dan keruh.

+6285365482***

Page 6: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : Dodi Nurja

N O T E SN O T E SN O T E SN O T E SN O T E S

6 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

DITUNTUT 12 TAHUN

Angie Nangis di Persidangan

“Menyatakan terdakwaterbukti bersalah secarameyakinkan melakukan tin-dak pidana korupsi dan memo-hon kepada Majelis Hakimmemutuskan bersalah,” kataJPU saat membacakan tun-tutan di Pengadilan KhususTindak Pidana Korupsi (Ti-pikor) Jakarta, Kamis.

Jaksa juga menuntut man-tan anggota DPR ini mem-bayarkan denda sebesar Rp500 juta subsidair enam bulankurungan.

Jaksa juga menuntut man-tan Wakil Sekjen DPP PartaiDemokrat ini membayar uangpengganti sebesar Rp12,5miliar dan 2,3 juta dolar ASselambatnya satu bulan se-telah putusan berkekuatanhukum tetap. Jika tidakdiganti kurungan dua tahun.

Sebelumnya Angie di-dakwa melakukan tindakpidana korupsi sebagaimanadiatur dan diancam dalampasal 12 ayat a, pasal 5 ayat2, dan pasal 11 Undang-undang (UU) Nomor 31 Tahun1999 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi.

Mantan Putri Indonesia inididakwa menerima uang se-banyak Rp12,58 miliar serta2,35 juta dolar AS dalamkurun waktu Maret 2010hingga November 2010.

Jaksa menyebut uangyang diterima Angie tersebutdiberikan oleh Grup Permaiterkait pengurusan proyek disejumlah universitas di DitjenPendidikan Tinggi Kemdikbud,termasuk program pengadaansarana dan prasarana diKempora.

Sidang akan dilanjutkanKamis (27/12) menengarkannota pembelaan dari kuasahukum terdakwa. Angie tam-pak tenang meski sempatmeneteskan air mata usaimendengarkan tuntutan JPU.

Menurut Juru BicaraKPK, Johan Budi SP,jaksamemiliki beberapa pertim-bangan dalam menuntut

JAKARTA, HALUAN — Jaksa penuntut umum(JPU) dari KPK menuntut Angelina Sondakh(Angie) dengan hukuman 12 tahun penjaraterkait kasus dugaan suap pembahasananggaran proyek Kementerian Pemuda danOlahraga (Kempora) dan Kementerian Pen-didikan dan Kebudayaan (Kemdikbud).

Polisi Sita 1,9 Juta Gram Sabu

MUI IngatkanLagi Umat IslamJAKARTA, HALUAN — Menjelang Hari Natal,Majelis Ulama Indonesia (MUI) kembalimenegaskan agar umat Islam tidak mengikutiritual Natal dan melarang ucapan selamat Natal.“Ya kalau soal Natal, MUI mengimbau agar umatIslam tidak mengikuti ritual Natal. Tetapi harusmenjaga kerukunan dan toleransi,” kata KetuaMUI Pusat Bidang Fatwa Ma’ruf Amin ke-maren, di Kantor LPPOM MUI, Jalan Prok-lamasi No 51 Menteng, Jakarta Pusat.

Larangan umat Islam tidak boleh mengikutiritual Natal, jelas dia, telah tercantum dalamfatwa MUI. Begitu pula dengan ucapan selamatNatal yang difatwakan haram oleh MUI. “Haramuntuk mengikuti ritualnya. Ucapan selamat Nataltetap salah, ya pas Tahun Baru sajalah,” ujarMa’ruf.

Fatwa MUI itu dikeluarkan pada 1981 erakepemimpinan Prof Dr Buya Hamka. Isinyafokus pada haramnya mengikuti perayaan dankegiatan Natal, serta agar umat Islam tidakterjerumus kepada syubhat dan larangan AllahTa’ala.

Oleh karena itu, di dalam hari-hari perayaanNatal yang dijalankan umat Kristen, umat Islamcukup memberikan sikap toleran. Yakni denganmembiarkan umat Kristen merayakannya dantidak mengganggunya. (h/lp6)

Penegakan HAM Masih Buruk

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Anggota Komisi X DPR ter-sebut dengan tuntutan 12tahun penjara dan dendaRp500 juta subsider enambulan kurungan. “Dia (Angie)dianggap kurang kooperatif,”kata Johan Budi SP di kantor-nya, Kamis, 20 Desember2012.

Menurut Johan, tidakkooperatifnya Angie terlihatbaik dalam penyidikan danpersidangan. Dari beberapaketerangannya, Jaksa menilai,istri mendiang Adjie Massaiditu tidak kooperatif. “MisalnyaKPK sudah punya bukti yangcukup kuat, tapi dia berbelit-belit dan tidak kooperatif,”ujar Johan.

TerpukulAngelina Sondakh tampak

terpukul mendengar tuntutanitu. Anggota Dewan Perwa-kilan Rakyat asal FraksiPartai Demokrat itu hanyamenyebut nama Tuhan saatdimintai tanggapan mengenaituntutan jaksa tersebut.”Innalillahi wa inna ilaihi rajiun(bahwa sesungguhnya kitakepunyaan Allah dan kitaakan kembali kepada-Nya).Inna lillahi wa inna ilaihirajiun,” ucap Angie seusaipersidangan dengan matamasih merah dan berkaca-kaca.

Pengacara Angie, TengkuNasrullah, meminta mediamengerti kalau kliennya itusangat terpu=”Angie sangatterpukul, kemungkinan besarAngie dalam kondisi tidakmau komentar apapun. TolongBang, saya tidak ingin ko-mentar apapun, saya sedihmendengar ini,” ucap Nas-rullah menirukan perkataanAngie.

Selain itu, menurut Nas-rullah, Angie menilai ada yangsengaja membentuk opiniuntuk menjatuhkan dan meng-hancurkan popularitas dia.“Apa tujuan mereka di sanadengan mengorbankan saya,mungkin ingin menjadi pre-siden dan wapres,” katanyamenirukan Angie.(h/dn/rol)

MENANGIS — Angelina Sondakh (Angie) menagis usai mendengarkan JPU membacakan tuntutan di Pengadilan Khusus Tindak PidanaKorupsi (Tipikor) Jakarta, Kamis. NET

JAKARTA, HALUAN — Sabu danekstasi muncul sebagai “juara”dalam hal jenis narkoba yang palingbanyak disita selama tahun 2012.Rinciannya, sabu yang disitasebanyak 1,924 juta gram, ataunaik 263,09% dari tahun 2011,sedangkan ekstasi yang disitamencapai 2,835 juta butir atau naik343,65% dari tahun 2011.

Barang-barang haram itu jugadiketahui tak lagi diproduksi diberbagai laboratorium bawah tanahdalam negeri, sebagaimana padatahun-tahun sebelumnya, tetapidiselundupkan dari luar negeridalam bentuk jadi. Antara lainyakni dari China, Malaysia, Iran,India, Thailand, dan Belanda.

Hal ini terungkap dalam rilisakhir tahun Direktorat IV/NarkobaBareskrim Polri, di Cawang, Ja-

karta Timur, Kamis (20/12).Bahkan, beberapa warga negara

dari negara yang disebut di atas,juga terlibat langsung dalam upayapenyelundupan narkoba ke Indo-nesia, di mana ada empat orangyang bahkan telah ditembak mati.Mereka adalah tiga warga negaraIran, dan satu warga Malaysia.

Catatan Bareskrim juga men-yimpulkan anggota polisi pun taksteril dari bahaya narkoba. Armanmenyebutkan selama tahun 2012,ada 217 anggota polisi yang ter-sangkut narkoba, yang berarti naik1,88% dari tahun lalu.

Sementara itu, Polda Jatim munculsebagai “jawara” dalam pengungkapankasus narkoba yang terjadi sepanjang2012. Menyusul berikutnya jajaran PoldaMetro Jaya, Polda Sumut, Polda Jabar,dan Polda Jateng.

Rangking itu sendiri disebutbukan berarti tingginya peredarangelap narkoba di wilayah tersebut,tetapi lebih menunjukkan padaaktivitas kinerja jajaran resersedalam pengungkapan kasus narkobadi daerah masing-masing. “Soalrangking, kita tidak hanya mengukurdari kuantitasnya, tapi juga darikualitasnya. Misalnya, ganja itunarkotika yang secara kelas dia dibawah, tapi kokain dan heroin iniyang paling atas. Ini yang memati-kan,” kata Direktur Narkoba Bares-krim Polri, Brigjen Arman Depari.

Sebagai contoh, menurut Arman,Polda Jatim muncul di peringkatteratas dengan menangani 6.882kasus dengan 7.513 tersangka,sedangkan Polda Maluku dudukdi rangking 30 dengan 36 kasusdan 39 tersangka. (h/bsc)

157 Juta PendudukDiperkirakanTerancam Tsunami

Pesawat Wapres Nyaris Gagal Mendarat

Hari IbuDI Indonesia, Hari Ibu irayakan pada tanggal22 Desember dan ditetapkan sebagai perayaannasional.

Sementara di Amerika dan lebih dari 75negara lain, seperti Australia, Kanada, Jerman,Italia, Jepang, Belanda, Malaysia, Singapura,Taiwan, dan Hong Kong, Hari Ibu atau Mother’sDay (dalam bahasa Inggris) dirayakan pada hariMinggu di pekan kedua bulan Mei. Di beberapanegara Eropa dan Timur Tengah, Hari Perem-puan Internasional atau International Women'sDay (dalam bahasa Inggris) diperingati setiaptanggal 8 Maret. (h/wkp)

JAKARTA, HALUAN — PesawatBoeing 737-400 TNI AngkatanUdara yang membawa WakilPresiden Boediono dan sejumlahmenteri nyaris gagal mendarat diPangkalan Udara TNI HalimPerdanakusumah, Jakarta, karenacuaca buruk dan hujan deras.

Pesawat harus berputar duakali mengelilingi Jakarta sebelumakhirnya berhasil mendarat mulusdengan kondisi landasan pacubasah, pada Kamis (20/12) pukul17.05 WIB.

Berada di dalam pesawatadalah Wapres Boediono, IbuHerawati Boediono, Menteri SosialSalim Segaf Al-Jufrie, MenteriPendayagunaan Aparatur Negaradan Reformasi Birokrasi AzwarAbubakar, Menteri Kesehatan

Nafsiah Mboi, serta Wakil MenteriPendidikan dan Kebudayaan Mus-liar Kasim.

Wapres dan rombongan beradadi Ternate, MalukuUtara, usaimenghadiri puncak Peringatan HariKesetiakawanan Sosial (HKSN)2012.

Pesawat berangkat dari Ternatesekira pukul 13.00 WITA, danselama perjalanan menuju Jakartacuaca cerah.

Namun, saat akan mendaratPangkalan Udara Halim Per-danakusumah cuaca gelap danturun hujan deras, sehingga pesawatyang dipiloti Letkol Pnb. Doddysudah dalam posisi akan mendaratditerbangkan lagi mengelilingilangit Jakarta.

Pilot sempat dua kali mencoba

mendaratkan pesawat, tapi melihatcuaca yang belum memungkinkan,maka pesawat kembali mengudara.

Setelah dua kali mengelilingiJakarta pada pukul 17.05 WIB,pilot berhasil mendaratkan pesawatsecara mulus di landasan yangbasah karena gerimis.

Selama pilot mencoba men-darat, pesawat terasa beberapa kaliterguncang dan penumpang tampakterdiam semua.

Begitu pesawat berhasil men-darat, hampir semua penumpang,termasuk pasukan pengamananpresiden (Paspampres) dan 13wartawan bertepuk tangan.

Saat pesawat berhenti secarasempurna, Wapres Boediono menya-lami pilot dan kopilot pesawat TNIAU tersebut. (h/kbj)

JAKARTA, HALUAN — Mayo-ritas pelaku pelanggaran HAMdalam catatan LBH terdiri darikepolisian, kejaksaan, perusahaanswasta, dan DPR.

Catatan Akhir Tahun (CATA-HU) Lembaga Bantuan Hukum(LBH) Jakarta 2012 yang dilapor-kan Kamis (20/12) menyimpulkansituasi penegakan hukum dan hakasasi manusia di Indonesia masihtetap buruk.

Pembatasan pemberian we-wenang kepada struktur dankelembagaan yang dibangun sertakultur aparat penegak hukum yangbelum mengutamakan hak asasimanusia dalam kerjanya, berkontri-busi pada pelanggaran hak asasimanusia secara terus menerus.

Direktur LBH Jakarta FebyYonesta menjelaskan, Judul“Paradoks Negara Hukum” yangdiberikan kepada Catahu kali inimenggambarkan bertolakbelakang-nya komitmen “Negara hukum”dalam konstitusi dengan praktekdi lapangan yang masih nyatamenunjukkan kegagalan Negaradalam penegakan hukum yang adil.“Padahal, Indonesia selama inidigadang sebagai negara yang paling

demokratis di antara negara-negaratetangga, namun tingkat pelang-garan HAM nya masih tergolongtinggi,” papar Yonesta dalam pidatosambutan.

Secara umum, dari 917 penga-duan langsung yang diterima LBHdalam periode Desember 2011sampai dengan November 2012,kasus-kasus yang menonjol meru-pakan pelanggaran hak sipil-politikdan hak ekonomi, sosial, budaya.

Advokat dan Pengacara PublikLBH Jakarta Muhamad Isnurmenjelaskan, hak ekosob meliputihak atas kesehatan, lingkungan,tanah dan perumahan, serta hakatas mata pencaharian. Sementarahak sipil-politik meliputi hak atasperadilan yang jujur (fair trial),kebebasan beragama, kebebasanberserikat dan berkumpul, sertakebebasan berekspresi.

Dalam ruas tersebut, Isnurmenyoroti pembangkangan hukumoleh pemerintah daerah dalammenangani kasus GKI Yasmin,kasus HKBP Philadelphia, sertapenyerangan terhadap sejumlahjemaat Ahmadiyah.

Mayoritas pelaku pelanggaranHAM dalam catatan LBH terdiri

dari kepolisian, kejaksaan, peru-sahaan swasta, dan DPR.

Dari kasus-kasus yang tertera,LBH mencatat bahwa Negarabeserta aparat kepolisian telahgagal melindungi warganya sebagai-mana tertera dalam Undang-Undang Dasar 1945. Lebih jauhlagi, pemerintah seakan menutupmata akan kasus-kasus yangterjadi sehingga memperburuk citraIndonesia di mata dunia.

Pihak LBH dalam rekomen-dasinya kemudian meminta agaraparat kepolisian berhenti meng-kriminalisasi kaum minoritas dankelompok marginal, agar mengop-timalkan kinerja dan melakukanpenindakan secara tegas terhadapaparat yang melakukan pelanggaranetik dan pidarsa.

Namun demikian, Isnur menilai,telah terjadi peningkatan kesadaranmasyarakat, terutama kaum perem-puan, untuk memperjuangkan haknya. Presentase pengaduan yangdilakukan kaum perempuan tahun2012 naik dari 26% di tahun 2011menjadi 40%. Hal ini tentunyadinilai baik dan diharapkan akanterus meningkat di tahun men-datang. (h/bsc)

JAKARTA, HALUAN —Se-banyak 157 juta pendudukyang hidup di 386 kabupaten/kota, diperkirakan terancambencana gempa bumi dantsunami.

Walau kejadian bencanatersebut tidak dapat dipre-diksi dan sering bersifatmendadak, masyarakat harustetap mewaspadai tanda-tanda kehadirannya di wilayahmasing-masing

“Ratusan kabupaten ter-sebut berada di daerah rawantinggi, dan sangat tinggigempa,” kata Sutopo PurwoNugroho, Kepala Pusat Data,Informasi, dan Humas BadanNasional PenanggulanganBencana (BNPB), Kamis (20/12), saat menyampaikanEvaluasi PenanggulanganBencana 2012, Prediksi danAntisipasi Bencana 2013, diJakarta.

Selain itu, katanya, trenkejadian puting beliung padatahun depan akan terus ter-jadi, bahkan cenderung me-ningkat. Terutama pada pe-riode Maret-April 2013. Pen-yebabnya antara lain mening-katnya pengaruh perubahaniklim global dan antropogenik.

Sutopo menjelaskan po-tensi tsunami terdapat di 233kabupaten/kota, dengan pen-duduk 5 juta jiwa yang be-rada pada daerah rawantsunami.

Mengenai erupsi gunungapi, Sutopo mengatakan tidakdapat diprediksi untuk jangkapanjang. Beberapa watak

letusan gunung api kini sudahberubah.

Menurut dia, yang harusdiperhatikan adalah sebanyak6 gunung berstatus siaga ataulevel III, yaitu Gunung Raung,Rokatenda, Sangeangapi,Lokon, Karangetan, dan Ijen.

Selan itu juga ada 13gunung berstatus waspadaatau level II. Yaitu GunungGamalama, Bromo, Talang,Krakatau, Kerinci, Gamkonora,Ibu, Papandayan, Ili Lewotolo,Sinabung, Dukono, Semeru,dan Marapi.

“Gunung Lokon diperkira-kan masih memiliki energiuntuk terjadi letusan, sepertiyang terjadi selama ini,”ungkapnya.

Hingga saat ini, katanya,belum ada teknologi yang bisamendeteksi secara dini ke-jadian puting beliung, sepertihalnya tsunami.

“Padahal teknologi inisangat diperlukan, mengingatcakupan terjangan putingbeliung hanya kurang dari 2km, waktu kejadian kurangdari 10 menit, dan tidaksemua awan cumulonimbusselalu menimbulkan putingbeliung,” ujarnya.

Dia menjelaskan bahwaBNPB, Badan MeteorlogiKlimatologi dan Geofisika,serta Badan Pengkajian danPenerapan Teknologi, sudahmelakukan diskusi mengenaihal ini. “Hasilnya, memangbelum ditemukan teknologiperingatan dini puting be-liung,” ungkapnya. (h/kbj)

Lapan:Tak AdaBadai Matahari21 DesemberJAKARTA, HALUAN — Kepala LembagaPenerbangan dan Antariksa NasionalBambang S Tejasukmana, mengatakanhingga saat ini aktivitas matahari masihnormal dan belum ada ledakan yang besar.

“Hingga saat ini belum ada ledakan besaryang terjadi,” ujar Bambang usai membukalokakarya Dewan Penerbangan dan AntariksaNasional di Jakarta, Kamis (20/12).

Pernyataan Kepala Lapan tersebutberdasarkan hasil pemantauan “SandberzFotograph” di Tanjung Sari dan satelit.

Jika terjadi letupan, lanjut dia, maka sinyalradio akan mengirimkan peringatan dalamwaktu delapan menit.

Oleh karena itu, lanjut dia, masyarakattidak perlu khawatir dengan isu kiamat 21Desember.

Bambang menjelaskan mataharimempunyai masa tenang dan masa aktif. Masaaktif terjadi berulang setiap 11 tahun danpengulangannya pada 2012.

“Namun hingga Desember, mataharitenang-tenang saja.” Pada saat masa aktiftersebut, terjadi reaksi fisika. Nah, yangmenjadi perhatian adanya lidah api ataubadai,” ucapnya.

Badai tersebut mengeluarkan letupanmaterial yang cukup besar. Meskipundemikian, badai matahari tidak berdampak diIndonesia.

“Dampaknya hanya terjadi di daerahkutub, mengakibatkan trafo mati karenagangguan elektromagnetik,” jelas dia.

Bambang juga mengharapkan masyarakatuntuk tidak terlalu terpengaruh dengan isukiamat 21 Desember tersebut. (h/rol)

Page 7: Haluan 21 Desember 2012

SAMBUNGAN 7

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : Yon Erizon, Syamsu Rizal

JUMAT, 21 DESEMBER 2012JUMAT, 21 DESEMBER 2012JUMAT, 21 DESEMBER 2012JUMAT, 21 DESEMBER 2012JUMAT, 21 DESEMBER 20128 SHAFAR 1434 H

“Daerah lain menyikapi denganlebih cepat dan memperbaiki sejum-lah aspek yang bisa menurunkanID mereka. Dengan kata lain,Sumbar stagnan. Sementara provin-si lain berpacu meningkatkan IDnya,” ujar Janirudin.

Untuk itu, katanya perlu perbai-kan secara signifikan dari PemprovSumbar untuk bisa memperbaikiID, bahkan meningkatkannya.

Salah satu indikator yangmenyebabkan turunnya ID Sumbaradalah minimnya Peraturan Dae-rah (Perda) inisiatif yang di-lahirkan DPRD di daerah. “Selainitu tim ID juga melihat apakahPerda yang dihasilkan tidakmengandung diskriminasi ter-hadap perempuan atau kelompokminoritas,” katanya.

Untuk itu, katanya, Pemprov

Indeks Demokrasi............. Dari Halaman. 1Sumbar, dalam hal ini WakilGubernur Sumbar perlu melakukanevaluasi terhadap Kelompok Kerja(Pokja) Sumbar terkait ID.

Sebelumnya telah diumumkanMenteri Dalam Negeri GamawanFauzi ada dua daerah di Indonesiayang belum memiliki Pokja yangmemantau pelaksanaan demokrasidi daerah. “Salah satunya adalahDKI Jakarta, namun DKI adalahdaerah dengan ID tertinggi saat ini,”katanya lagi.

Ada 28 indikator penilaian IDdi antaranya kemampuan pemerin-tah untuk menjamin kebebasanberkumpul, berpendapat, berkeya-kinan dan diskriminasi.

“ID ini akan mempengaruhipencapaian Rencana PembangunanJangka Menengah Nasional(RPJMN). Pada tahun 2014 kita

menargetkan RPJMN mencapai 73persen, namun ini tidak akan bisatercapai jika daerah tidak mem-benahi ID nya.

Menanggapi hal ini, WakilGubernur Sumbar Muslim Kasimmengaku prihatin dengan penurunanID Sumbar. Katanya, ini disebabkankurang tepatnya penempatan SekdaSumbar sebagai ketua Pokja, yangmembawahi beberapa pimpinaninstansi vertikal di daerah.

“Bagaimana mungkin Sekdamembawahi Kapolda dan Kajati.Ini salah satu yang membuat Pokjabelum maksimal. Untuk itu akankita evaluasi lagi,” ujar Wagub.Pokja yang akan direvisi nanti, kataWagub, harus memiliki pemahamanterkait perannya masing-masingdalam membantu menaikkan IDSumbar. (h/dla)

Sementara itu, perjuangan MissIndonesia Maria Selena di ajangMiss Universe 2012 rupanya belumberhasil setelah gagal lolos ke babak16 besar. Meski tampil anggun disesi pertama, wanita kelahiranPalembang ini belum mampumeyakinkan dewan juri.

Tahun ini kontes diikuti 89peserta dari enam benua. Indonesiamengirim Putri Indonesia MariaSelena. Sayang, Maria gagal loloske babak 16 besar. Tetapi iatermasuk dalam 10 besar kategori

Olivia Culpo................... Dari Halaman. 1kostum nasional terbaik dengankostum bertema Garuda berwarnadominan merah dan putih.

Culpo adalah Miss AS pertamayang meraih gelar Miss Universesejak 1997. Kontestan AS terakhiryang berjaya di ajang ini adalahBrook Lee. Acara Miss Universedisiarkan secara langsung olehjaringan televisi NBC dan disak-sikan di lebih dari 100 negara.

Pembawa acara yang terpilihtahun ini adalah Andy Cohen dariBravo Network dan Giuliana Rancic

dari jaringan televisi berita hiburanE!News. Panel juri terdiri dari 10orang dari berbagai layar belakangtermasuk penyanyi Cee Lo Green,bintang Iron Chef Masaharu Morimo-to dan fotografer Nigel Barker, man-tan juri Americas Next Top Model.

Panitia Miss Universe sebe-lumnya mengatakan tertarik dengankota Punta Cana di RepublikDominika sebagai lokasi kontes tahundepan namun krisis finansial negaraitu membuat mereka memikirkanopsi-opsi lain. (h/dtc/bbc/bi)

(DOB) yang sudah masuk dalamprogram legislasi nasional 2012-2013, beberapa di antaranya sudahdibahas dan disahkan menjadiUndang-Undang.

“Namun DOB Renah Indojatimasih dalam proses administrasidi DPR setelah proposal danpersyaratan teknisnya diserahkanPemprov Sumbar beberapa waktulalu,” katanya Kamis (20/12) diPessel.

Dikatakannya, aspirasi masya-rakat Pessel terkait pemekaranmenjadi DOB terus didorong dandipantau, sehingga diharapkan 2013masuk dalam prolegnas. KomiteI DPD RI mendorong agar DOBKabupaten Ranah Indojati masukdalam prolegnas, dan sebelumnyaakan dilakukan presentasi dihadapan Komisi II DPR RI.

Sebagai mantan Ketua DPRDPessel, Alirman merasa berutangjika proses legislasi di parlementidak berjalan mulus. Makanyasecara moral dia terus mendesaksemua pihak di parlemen baik diDPD maupun di DPR untuk mem-berikan prioritas bagi DOB Ka-bupaten Renah Indojati ini.

“Sesuai dengan konstitusi, DPDdiberi amanat oleh undang-undangsalah satunya adalah fasilitasipemekaran dan penggabungandaerah, termasuk masalah otonomidaerah lainnya,” katanya.

Alirman Sori dalam masa reses

DPD RI Dukung .............. Dari Halaman. 1kali ini melakukan berbagai kegia-tan kunjungan ke daerah pemilihandengan agenda menyerap aspirasimasyarakat, termasuk jajaranpemerintah daerah kabupaten dankota di Sumatera Barat.

Pada Selasa (27/11) lalu, DPRDSumbar dalam sidang paripurnamenyetujui usulan pemekaranKabupaten Pessel dan berdirinyaRenah Indojati sebagai kabupatenbaru. Bukik Buai di KecamatanBasa IV Balai Tapan dicalonkansebagai ibukota kabupaten peme-karan tersebut. Adanya persetujuanDPRD merupakan salah satulangkah yang harus dicapai sebelumusulan kabupaten baru ini dite-ruskan ke DPR RI dan KementerianDalam Negeri.

Gubernur Sumbar Irwan Prayitnopun merasa senang karena sudahadanya izin dari DPRD Sumbar. “Halyang utama sekarang itu adalah izinprinsip. Baik dari Bupati Pessel,DPRD Pessel, dan DPRD Sumbar.Persoalan teknis, seperti bataswilayah, anggaran dan lainnya, akandibicaran kemudian,” katanya.

Sementara Ketua DPRD Sum-bar Yultekhnil mengharapkan timlobi dari DPRD ke DPR RI lebihgencar lagi. Diharapkan awal tahun2013 sudah ada tanda-tandakehidupan di Kabupaten RenahIndo Jati ini. Dari segi anggaranpun, selama dua tahun berturut-turut akan dibiayai oleh APBD

provinsi melalui bantuan khusus.“Termasuk juga biaya untuk pemilukepala daerah,” ucapnya.

Dari 11 faktor yang menjadiindikator pemekaran kabupaten,Renah Indojati memperoleh skor446. Dimana skor untuk 4 faktorutama terdiri dari faktor kepen-dudukan sebesar 100, kemampuanekonomi sebesar 70, potensi dae-rah 69 dan kemampuan keuangandaerah 65. Dengan demikiansesuai PP No 78/2007 KabupatenPessel tergolong sangat mampumemenuhi indikator dan per-sayaratan untuk pembentukandaerah otonomi baru.

Untuk jumlah penduduk, sete-lah dimekarkan Kabupaten RenahIndo Jati akan mencapai 106.713jiwa. Semenatara rata-rata jumlahpenduduk setelah dimekarkan baikuntuk Kabupaten Pessel dan Ka-bupaten Renah Indo Jati beradadi atas Kabupaten KepulauanMentawai yang berbatasan langsungdengan kabupaten tersebut yaitusebanyak 76.173 jiwa. Tetapi dibawah Kabupaten Solok Selatandengan penduduk 144. 281 jiwadengan kepadatan penduduk sebesar43 jiwa/km2. Dari syarat wilayah,ada 6 kecamatan yang akan beradadi dalam Kabupaten renah IndoJati, yaitu Kecamatan Air Pura,Pancung Soal, Basa IV Balai Tapan,Renah IV Hulu Tapan, Lunang, danSilaut. (h/har)

“Anggota yang terluka, kenatembakan di bagian perut, dada,dan dagu. Mereka dilarikan ke RSParigi Poso,” jelasnya.

Kepala Biro Penerangan Ma-syarakat Polri Brigadir JenderalBoy Rafli Amar mengatakan padakejadian itu sebanyak 10 sampai15 anggota Brimob yang sedangmelakukan patroli diserang puluhankelompok bersenjata. Dalam peris-tiwa baku tembak tersebut, pelakujuga berusaha merampas senjatapolisi. Satu senjata SS1 berhasildibawa pelaku.

“Penyelidikan di lapangan,pelaku melarikan diri dan sempatmerampas senjata anggota. Satusenjata SS1 dicuri,” terang KepalaBiro Penerangan Masyarakat PolriBrigadir Jenderal Boy Rafli Amardi Mabes Polri, Jakarta Selatan.

Akibat serangan itu, tiga anggotaBrimob tewas yakni, Briptu Ruslanditembak di bagian kepala, dan BriptuWayan Putu dan Briptu Winarto,ditembak di bagian dada. Selain itu,dua anggota, yakni Briptu Eko danBriptu Siswandi menderita luka beratakibat tembakan di bagian perutdan leher. Satu anggota lainnya,Briptu Lungguh, menderita lukaringan. Saat ini, ketiganya masihdirawat di Rumah Sakit Parigi.

Pelaku penyerangan didugaberjumlah sekitar 10 orang. Satupelaku berhasil ditangkap dalam

3 Polisi Tewas ................ Dari Halaman. 1keadaan hidup yang diduga kelom-pok teroris di Poso. “Upaya penge-jaran terhadap pelaku masihdilakukan. Aktivitas di lapanganmasih berjalan, “ lanjut Boy.

Tiga Pelaku DitangkapPolisi bergerak cepat. Lebih dari

lima orang ditangkap dan diperiksa,karena terlibat dalam penyerangantersebut. “Kelompok pelaku berhasilditangkap dan saat ini dilakukanpengembangan,” kata Kabag PenumMabes Polri Kombes Agus Riantodi kantor Direktorat Tindak PidanaNarkoba Mabes Polri.

“Lebih dari 5 orang ditangkap,”jawab Agus ketika ditanya soaljumlah pelaku. Agus belum bisamemberikan keterangan lebih lanjutmengenai peristiwa tersebut,terutama mengenai identitas pe-laku, motif, dan senjata yangdigunakan. “Kemungkinan senjatalaras panjang, masih berusahadiungkap,” jelasnya.

Wakil Kepala Polri KomjenNanan Sukarna menyebut, gugurnyatiga anggota Brimob merupakanrisiko dari tugas anggota kepolisian.“Maaf saya buka-buka handphone,bukan apa-apa, ini ada kabar tigaanggota polisi meninggal di Poso.Itulah bagian risiko menjadi anggotapolisi,” ucap Nanan tanpa mengu-capkan belasungkawa.

Pernyataan tersebut disam-paikannya saat menjadi pembicara

di seminar ‘Relasi Negara danAgama dalam Sistem Demokrasi,Problematika Ngara Dalam Mena-ngani Intoleransi Agama’, di AulaUniversitas Paramadina, Jl GatotSubroto, Jakarta, kemarin.

Penambahan personel Brimobdari Mabes Polri telah dilakukansebelumnya, untuk membantuoperasi teror yang selama ini kerapterjadi di wilayah Poso. Personelbantuan tersebut, kata Nanan,berada di Sulteng sampai bataswaktu yang tidak ditentukan.“Mereka tetap standby di sana, yaharusnya sampai dengan selesai,”katanya.

Di Desa Kalora memang kerapterjadi baku tembak dan pelem-paran bom terhadap aparat saatakan menangkap kelompok teror,apa tidak dikepung saja kalau alatbuktinya cukup? “Sudah, pasti sudahdikerjakan oleh mereka (personelBrimob). Tapi kan belum ketangkapsemua. Mudah-mudahan ini bisaberhenti,” jawab Nanan.

Nanan menambahkan, pihaknyamembutuhkan dukungan masya-rakat guna menyelesaikan konflikteror yang kerap membayangi Poso.“kita butuh dukungan dari masya-rakat, maksudnya bukan dukungannangkapi, tapi dukungan informasikemudian hal-hal yang bisa me-nyetop mereka berbuat,” kata Nanan.(h/dtc/kcm)

10 sampai 15 tahun lalu di sepan-jang aliran sungai di lokasi bencanagalodo. Yaitu, aliran sungai Bi-nuang, Sungai Pangkua, dan SungaiSapan Salak di Kecamatan KotoParik Gadang Diateh KabupatenSolok Selatan.

Hal itu sudah disurvei olehTim Pemkab Solsel yang diketuaioleh Bupati Solsel Muzni Zakaria,Rabu (19/12). Tim menemukantumpukan kayu gelondongan hasilpenebangan liar.

Menanggapi adanya temuanpembalakan liar sebagai pemicugalodo, anggota DPRD Solsel Zul-hairi, mengatakan, benar adanyapembalakan liar di hutan yangmenjadi hulu sungai tersebut.“Saya sudah turun ke lokasi ben-cana. Memang ada kayu gelon-dongan dan diduga bahwa itu hasilillegal logging,” ujarnya.

Menurutnya pencegahan praktikpembalakan liar di Bumi SarantauSasurambi ini harus dengan ke-tegasan pemerintah daerah. “DinasKehutanan harus tegas, dan ber-sama-sama mengajak aparatpenegak hukum untuk menertibkanpembalakan liar,” katanya.

Selain itu, ada beberapa titikpembalakan di sekitar Pauh Duo.Tepatnya di hutan yang berada diKoto Bira Nagari Pulakek KotoBaru Kecamatan Pauh Duo. “Itujuga ada pengeluaran kayu di KotoBira. Saya sudah panggil DinasKehutanan Solok Selatan. KataKadis Hutbun, ada anggota Poldayang membackup usaha itu, ma-kanya sampai sekarang tidak adasolusi,” terangnya.

Kepala Dinas Kehutanan danPerkebunan Solsel Tri Handoyomenggambarkan, pencegahan pem-balakan liar di daerah itu harusdengan cara-cara persuasive. Karenabanyak pembalakan itu dilakukanoleh pengusaha kayu lokal dandijadikan perkebunan (ladang-red)oleh masyarakat setempat.

Pemicu pembalakan juga dise-babkan oleh Surat Keterangan AsalUsul (SKAU) kayu . WalaupunSKAU secara hukum dibenarkan,namun, banyak pembalakan akibatSKAU. Pengusaha yang memilikiSKAU secara teknis memangberoperasi di hutan rakyat. Akantetapi, hutan rakyat itu beradadekat dengan pemukiman masya-rakat sehingga status hutan adalahkategori hutan penyangga kehi-

Galodo Solsel ................. Dari Halaman. 1dupan. Selain itu, aturan penebanganhutanpun dipertanyakan dalamwilayah SKAU, hutan penyangga,hutan penyangga tebing dan hutanyang berada di kemiringan.

Data dari Dishutbun Solsel, ada27 unit SKAU yang beroperasi.Adapun luas hutan untuk SKAU,ada 162 ha dengan satu ha dapatproduksi 41 kubik pertahun. Atau,sekitar 6.666 kubik kayu di Ka-wasan Hutan Rakyat yang ditebangsetiap tahun.

Adanya pembalakan liar ini,membuat Program PemanfaatanHutan Nagari (PHN) ternyatabelum bisa menjadi solusi untukmencegah pembalakan liar. Karena,PHN hanya memberdayakan masya-rakat yang bermukim di pinggirhutan. Sedangkan pengusaha kayutidak tinggal di lokasi pinggir hutan.Ini menjadi persoalan. Yang jadipertanyaan, apa fungsi polisi hutanyang telah memiliki mobil opera-sional? Di mana fungsi SatuanTugas Pengawas Hutan BerbasisNagari yang dibina oleh Dishutbun.Padahal, keberadaan mereka meng-habiskan anggaran, baik provinsimaupun kabupaten.

Menelusuri Hulu SungaiTim Pemkab Solsel yang dike-

tuai oleh Bupati Solsel MuzniZakaria, Rabu (19/12) menelusurialiran sungai menuju hulu untukmengetahui penyebab terjadinyabanjir bandang atau galodo. Timberangkat pagi sekitar pukul 09.00WIB. Tim Pemkab Solsel mene-lusuri hulu sungai yang mengganaspada Kamis (13/12) malam. Timbermaksud meninjau hulu sungaiuntuk memastikan kondisi huluSungai Batang Binuang, SungaiPangkua, dan Sungai Sapan Salakyang menyebabkan galodo.

Tiga aliran sungai yang menga-muk itu berhulu di Bukit Pangkua,bukit yang membatasi NagariPakan Rabaa dengan Nagari PakanRabaa Timur, Kecamatan KotoParik Gadang Diateh.

Tim berkeliling melewati daerahBatuang Bajawek melaju melewatiPinti Kayu, Sapan Salak, danSungai Lansek. Mobil hanya bisaditempuh sampai Sungai Lansek,atau sekitar 14 km dari jalan rayaPadang- Muara Labuh. Sesampaidi Sungai Lansek, tim berjalan kakikarena jalan bertanah itu dihalangimaterial longsor, dan beberapajembatan putus.

Untuk sampai di puncak BukitPangkua atau di lembah hulusungai, tim harus mendaki tanjakanselama 2,5 jam dengan berjalankaki. Bupati dan anggota timtampak tangguh. Empat kali tanja-kan, setiap tanjakan berjaraksekitar 700 meter, dapat ditempuhhanya dengan dua kali istirahat.

Tim melewati jalan tembus yangdibangun pemerintah daerah. Jalanini menghubungkan Nagari PakanRabaa Timur dengan Pakan Rabaa(induk) untuk menuju pusat perda-gangan di daerah ini. Di sepanjangjalan, di kiri-kanan, dan di setiaplereng bukit yang memiliki alirananak sungai memiliki titik longsor.Titik longsor yang dapat disaksikanmata sangat besar, dengan lebarbidang longsor 50 meter, danketinggian 100 sampai 500 meter.

Sampai di puncak, sekitar 2 kmtim berjalan di medan yang datar.Bupati Solsel Muzni Zakaria me-ngamati pemandangan titik-titiklongsor yang menghiasi lereng-lerengbukit. Tim makan siang di lokasisimpang tiga yang memisahkan arahantara turunan menuju NagariPakan Rabaa dengan Batang Kandiatau bisa sampai di Muara Labuhdan Padang Aro. Tentu medan kearah Muaralabuh ini tidak ada jalanuntuk sampai ke pemukiman warga.

Tujuan tim investigasi untukmengetahui ada tidaknya pemba-lakan, dan melihat kondisi hulusungai sudah memberikan hasilsedikit demi sedikit. Ada beberapadugaan penyebab galodo, yaitupembalakan.

Kadis Hutbun Solsel mengakui,semua penyebab galodo adalahsaling berkaitan, dan pembalakanhutan hanya salah satu faktorpemicu terjadinya galodo. “Memang,pembalakan akan menjadikantutupan vegetative hutan berkurang,sehingga daya tahan tanah untukmenyerap air tidak begitu efektif,”terangnya.

Dari keterangan Kepala BadanPenanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Solok Selatan menyebutkanbahwa banyak titik longsor yangada di lokasi. Yaitu, lokasi longsordi Sungai Binuang ada 25 titik,Sungai Pangkua 21 titik, danSungai Lansek 19 titik. Sedangkandalam perhitungan dinas kehutanandan perkebunan Solok Selatan adapuluhan titik longsor yang berskalabesar. (h/col)

Gubernur Riau Jadi Saksi Kasus SuapPEKANBARU, HALUAN — Se-telah dipanggil dua kali oleh jaksapenuntut umum Komisi Pemberan-tasan Korupsi (JPU KPK), GubernurRiau, HM Rusli Zainal akhirnyadatang ke Pengadilan TipikorPengadilan Negeri Pekanbaru.

Kehadiran Rusli di persidangan,Kamis (20/12) itu sebagai saksidugaan tindak pidana gratifikasirevisi Perda Nomor 6 Tahun 2010dan revisi Perda Nomor 5 Tahun2008 dengan terdakwa Wakil KetuaDPRD Riau Taufan Andoso Yakin,Kamis (20/12).

Awalnya, saksi HM Rusli Zainalditanya Ketua majelis hakim IKetut Suarta SH tentang pemba-ngunan main stadium. DisampaikanRusli, pembangunan main stadiumdianggarkan Rp900 miliar. Di akhirtahun 2011 pembangunan mencapai97 persen, sedangkan realisasipembayaran Pemprov Riau ke KerjaSama Operasional (KSO) sebesar81 persen, sehingga Pemprov Riaumempunyai utang kepada KSOsebesar Rp200 miliar. “Di tahun2011 Pemprov menganggarkansebesar Rp71 miliar untuk MainStadium pak,” kata Rusli.

Ketika ditanyakan hakim,kenapa anggaran main stadiumhanya Rp71 miliar, sedangkanPemprov Riau punya hutang ke KSOsebesar Rp200 miliar. Saksi me-nyampaikan bahwa, kesanggupanPemprov Riau hanya membayar

Rp71 miliar.Terkait dengan teknis pekerjaan,

Rusli menyatakan tidak menge-tahuinya secara pasti, sebab telahdiserahkan kepada PenggunaAnggaran (PA), yakni KepalaDispora Riau untuk melaksanakankegiatan tersebut. Apalagi, ujarRusli, di Pemprov Riau ada 3.200lebih kegiatan yang tidak dapatdihapal semuanya. Kegiatan itu,seluruhnya diserahkan kepadaKepala SKPD terkait untuk me-laksanakannya. “Saya bukan se-bagai pengguna anggaran Pak. PA-nya Kadispora Riau,” Rusli men-jelaskan kepada majelis hakim.

Selanjutnya majelis hakimmenanyakan pertemuan informalyang digelar di rumah dinas (Rum-dis) Ketua DPRD Riau JoharFirdaus. Disampaikan saksi Ruslibahwa, Kepala Biro Hukum danKepala Dispora Riau telah diin-truksikan agar melakukan perce-patan dalam persiapan penye-lenggaraan PON. Sedangkan menge-nai pertemuan informal yang digelardi rumah dinas Wakil Ketua DPRDRiau Taufan Andoso Yakin, Guber-nur mengaku tidak mengetahuinya.

Majelis hakim juga menanyakanpertemuan Gubernur Riau RusliZainal pertemuan informal di rumahdinas Gubernur Riau Jalan Dipone-goro sekitar Februari 2012. Ketikaitu, gubernur mengundang seluruhpimpinan

DPRD Riau, fraksi dan komisidi DPRD Riau. Ada 3 agenda yangdibahas, karena ada informasi yangberedar di media massa. Pertama,Islamic Solidarity Games (ISG),kedua Riau Town Square (Ritos)dan terakhir progres PON. Bahkanundangan dan dokumen pertemuantersebut, kata Rusli, sampai saatini disimpan.

“Itu undangan resmi pak. Sayamenjelaskan kepada anggota Dewantentang tiga isu itu dengan infocus.Dokumen pertemuan itu jugadisimpan,” kata saksi Rusli.

Sebelumnya, JPU KPK RIAnang Supriatna SH MH, EdyHartono SH MHum, Risma AsyariSH MHum, DR Yudhi Kristiana SHMHum, dan I Kadek Wiradan SHmenghadirkan saksi Ketua DPRDRiau Johar Firdaus. Di persidanganitu, Johar Firdaus dihujani perta-nyaan oleh terdakwa Taufan AndosoYakin. Terdakwa Taufan mem-pertanyakan, apakah saksi Joharbersama dengan supir, ketika hadirpada pertemuan di Jalan Sumateranomor 1. Saksi Johar menjawabtidak bersama dengan Supir. SaksiJohar mengatakan bahwa, ia datangsendiri. Taufan juga menanyakankepada Johar pukul berapa berang-ka ke Jakarta untuk pergi konsul-tasi ke Departemen Dalam Negeri(Depdagri). Saksi Johar menjawabbahwa, ia berangka ke Jakartasekitar pukul 07.00 WIB. (h/hr)

Posisi ketiga ditempati oleh KotaBukittinggi denganr raihan 49 medaliemas, 36 perak, serta 63 medaliperunggu. Data tersebut merupakanperolehan medali Porprov hinggaKamis (20/12) pukul 22.00 WIB.

Meski kembali menjadi juaraumum, namun hasil yang diraihkontingen Kota Padang tersebut,masih jauh dari target yang dica-nangkan sebanyak 134 medaliemas. Dibandingkan dengan hasilyang diraih ibukota provinsi ter-sebut, pada Porprov XI-2010, jauhturun. Pada iven yang sama, duatahun lalu, Padang berhasil me-ngumpulkan 256 keping medalidengan rincian, 135 medali emas,49 perak dan 87 perunggu.

Porprov XII yang dilaksanakandi Kabupaten Limapuluh Kota,secara resmi telah berakhir Kamis(20/12) dengan ditutup langsungoleh Wakil Gubernur SumbarMuslim Kasim di Lapangan GORSinga Harau Limapuluh Kota.

Acara ditutup dengan meriah,diawali nonton bareng final cabangolahraga sepak bola antara Ka-bupaten Pasaman Barat dengan

Kota Padang .................. Dari Halaman. 1Kabupaten Padang Pariamandengan skor 0 - 1 tersebut dihadirilebih dari 5000 orang dari undangandan perwakilan masing-masingkontingen pada pukul 17.30 WIB.

Asyirwan Yunus selaku ketuapanitia Porprov XII dalam sam-butannya mengungkapkan rasaterimakasihnya kepada seluruhkontingen, ofisial dan atlet, sertamasyarakat atas partisipasi dalamturut menyukseskan perhelatan duatahunan tersebut.

“Tidak lupa, kami sangat bang-ga dengan keberadaan Media Center(MC) yang selama pekan olahragatingkat provinsi diadakan baru kaliini memakai pusat informasi yang jugasekaligus merupakan “rumah” bagiwartawan. Dimana dengan keberadaanMC tersebut, informasi dan aktifitasyang terjadi selama kegiatan berlang-sung bisa dikumpul dan disiarkanuntuk kesuksesan acara,” terangnya.

Sementara Wakil GubernurSumatera Barat Muslim Kasim,menyampaikan apresiasinya kepadapengurus dan panitia pelaksanaProrprov XII yang telah suksesmenghantarkan Porprov XII hingga

penutupan dan berjalan lancar.“Dengan ditutupnya Porprov,

maka setidaknya ajang pembuktianpembinaan yang dilakukan penggiatolahraga di Sumbar, telah dila-kukan. Terlepas dari adanya kasus,mendatangkan atlet dari luarSumbar, namun jika sebatas, kalaumemang atlet yang diturunkan ituadalah, masyarakat Sumbar, makadimanapun mereka berada, apakahmerantau, ikut orang tua, sekolahatau bekerja, sesungguhnya merekaadalah insan olahraga milik Sum-bar. Jadi kita berharap, jikamemang ada atlit yang tidakmenetap di Sumbar, jika suatu wak-tu dibutuhkan untuk memperkuatnama Sumbar, agar bersedia. Bagiyang tidak bersedia, inilah tan-tangan kita,” tegas Muslim Kasim.

Selama pagelaran Porprov yangsecara resmi dibuka sejak 12Desember lalu, diikuti tidak kurangdari 9700 atlit, pelatih serta ofisial.Sebanya 29 cabang dipertandingkanditambah satu cabang eksebisiyakni golf yang digelar lapangangolf Malibou Anai Padang Paria-man. (h/rio/cw-eep)

Page 8: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : David Ramadian

8 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

PEDAGANG PASAR RAYA PADANG

Andre Rosiade, Gabungan Jokowi dan Syahrul Ujud

ICAL DIPAKSAKAN JADI CAPRES

Golkar akan Berantakan

Ini bisa muncul karena strukturnya tidaksolid sampai ke bawah dan ditambah lagi hampirsemua hasil survei menunjukan elektabilitasIcal sulit terangkat. “Memang Pak Ical harusdiberi kesempatan, tapi kalkulasi politiknyaharus dipertimbangan secara serius. Sebab,kalau dalam berbagai survei namanya jugatidak terangkat, bahkan kecenderungan adapenolakan, maka tidak boleh dipaksakan. Dan,memaksakan Ical, itu bisa menjadikan Golkarberantakan,” kata pengamat politik CSIS J.Kristiadi dalam diskusi ‘Capres Golkar 2014’,di Jakarta, Kamis (20/12).

Menurut Kristiadi, untuk mengusungpresiden dari Golkar, konsekuensinya duakesuksesan harus dicapai, yaitu sukses sebagaipresiden dan sukses pula sebagai organisasipolitik, yaitu Golkar makin kuat dan solid.

Jika dipertimbangkan kemungkinan Golkarakan berantakan dengan pencapresan Ical, makasebaikknya Golkar melakukan konsolidasi untukmemenangkan pemilu, dan tidak terus ngototmaju untuk menjadi presiden. “Paradigma baruGolkar kan sebagai parpol demokratis, maka prosespencapresan itu harus demokratis,” tambah Kristiadi.

Hanya saja Kristiadi menghimbau surveiuntuk meningkatkan elektabilitas tersebut tidak dilakukan oleh Golkar sendiri, melainkanoleh lembaga independen.

“Kalau membuat survei sendiri itu samadengan menggali kubur sendiri. Tapi, kalaunama Akbar Tandjung misalnya lebih kuatdibanding Ical, bukan berarti Akbar harus menjadicapres. Pak Akbar itu cukup menjadi king makerpolitik untuk menyukseskan Golkar. Memangpilihan politik itu tak selalu rasional. Pasti adasentimen-sentimen primordial, ideologi dansebagainya,” tutur Kristiadi lagi.

Munculnya Akbar sendiri dinilai Kristiaditak lepas dari sentimen politik yang melekatpada diri Akbar. Misalnya, sebagai politisi yangmemahami akan pentingnya primordialismekapan harus diapresiasi, pluralisme mestiditegakkan, dan terpenting lagi dia bukan seorangpendendam. Karena itu, politisi dan negarawanitu melakat pada diri Akbar. (h/sam)

JAKARTA, HALUAN — Partai Golkarbisa berantakan jika Ketua UmumPartai Golkar Aburizal Bakrie (Ical)dipaksakan jadi calon presiden(capres) pada Pilpres 2014 nanti.

PADANG, HALUAN — So-sok pengusaha muda KotaPadang, Andre Rosiade, Ka-mis (20/12) menjaring aspirasimasyarakat di Pasar RayaPadang. Pasar yang dulunyamenjadi tumpuan ekonomikota, kini seperti tidak ber-denyut lagi.

Sambutan hangat didapatAndre, saat setiap pedagangyang ditemuinya, ternyatasudah mengenal sosoknya,dan berdialog mengenai nasibmereka.

Seharian, Andre berceng-krama dengan masyarakatpedagang di Jalan Pasar Baru,di penampungan Pasar InpresII, III, IV, Fase VII, Letter U,Sandang Pangan, Lantai IPadang Theatre, Blok I (eksPasar Inpres I), dan beberapatitik pedagang lainnya. Be-ragam keluhan langsung di-terima Andre Rosiade, yangdisertai tim Andre RosiadeCenter.

Menariknya, selama kun-jungan itu, nama Andre selaluditeriakkan oleh para pe-dagang, yang berharap, Andremampu mengurai persoalanpelik di pasar ini. Merekaberharap, Andre menjadi

penyelesai masalah yangterjadi selama lima tahunterakhir ini.

Ketua Pedagang eks PasarInpres II (lantai I), NasrulKancia menyebutkan, sampaihari ini, pedagang belummendapatkan kepastian, ten-tang kondisi Pasar Inpres IIyang telah dirobohkan, di-bangun kembali dan terhenti.Pedagang berharap, pemkokembali mematuhi kesepa-katan yang telah dibuat diKomnas HAM Jakarta, se-tahun lalu.

Nasrul berterima kasih,karena Andre Rosiade sudahberjalan langsung dan me-nemui para pedagang yangsaat ini semua berstatus PKLdi penampungan. Artinya,katanya, Andre Rosiade telahmelihat secara langsung,bagaimana kesemrawutanKota Padang. Dia berharap,jika sukses memenangkanPilkada 2013, dapat menye-lesaikan semua bengkalai.

“Kami selama ini melihat,para pejabat dan wali kotake pasar pakai ajudan ataumewakilkan. Padalah, kamidi pasar tidak akan mela-kukan tindakan anarkis, dan

hanya ingin bicara langsungdengan yang bersangkutan.Kalau Pak Andre turun, kamimelihatnya seperti GubernurDKI Jokowi yang bisa jadicontoh. Atau, seperti PakSyahrul Ujid. Kalau begini,indak tamuek jo tapak tangan,jo niru kami tampungkanuntuk mendukung Andre,”katanya.

Sementara itu, KetuaPedagang Fase VII ArmenSirin menyebutkan, saat ini,kondisi mereka berdagangsudah sangat tidak layak.Bahkan, seharusnya, pemkotidak merobohkan lantai dua,karena telah direkomendasioleh Institut Teknoloti Padang(ITP), jika gedung masih layak.

Ketua Ikatan PedagangKecil (IKP) Sofyan Rambo yangjuga pedagang di Jalan PasarBaru menyebutkan, siapapunyang mau mendatangi merekadi pasar, adalah orang yangakan didukung dalam Pilkadananti. Karena, selama ini,tidak ada yang berani datang,karena melihat terlalu banyakkepentingan, di dalam pasar.

“Kalau Andre serius se-perti ini, jangan ragu untukmenang Pilkada. Puluhan ribu

pedagang, serta kerluarga danlingkungan mereka akanmendukung. Asal, Andremampu bersama kami, sepertiPak Syahrul Ujud 1990-anlalu. Bukan menganggap pe-dagang sebagai musuh,” kata-nya yang setia mendampingikunjungan Andre yang jugamampir ke Musala PemkoPadang untuk Salat Zuhur itu.

Ketua Ikatan PedagangPasar Indonesia (Ikappi) Pa-dang Ahmad Yani menyebut-kan, saat ini para pedagangdi Pasar Raya, hanya inginmendapatkan komitmen dariPemko Padang, untuk kembalimematuhi perjanjian di Kom-nas HAM. Kalau itu dite-rapkan, katanya, maka geliatdi Pasar Raya Blok I, dan II,III, IV yang akan dituntaskanbisa kembali ada.

“Kalau itu tidak dilakukan,maka pasar ini akan terusmati. Selain itu, kami me-minta, akses untuk masukpasar ini dibuka. Jangandibiarkan, pedagang bingungsendiri di dalam pasar. Bah-kan, di penampungan ImpresIV ini, belum ada tanda-tandaakan dialiri listrik,” katanyadidampingi Wakil Ketua

Pedagang Inpres IV, Roni.Menurut Roni, di Pasar

Inpres IV yang tengah diro-bohkan, terdapat 39 kiospedagang. Namun, yang mauberjualan di penampungansaat ini hanya 23 pedagangsaja. “Karena akses kiosdarurat yang tertutup, dantidak akan dilalui pembeli,karena itu banyak pedagangyang enggan ke sini. Kamiberharap, setelah pem -bangunan selesai, kami bisaberjualan seperti biasa,”katanya.

Ketua Pedagang Inpres IIIMasril mengharapkan, sosokAndre mampu menjadi Jokowidan Syahrul Ujud-nya KotaPadang. Dia melihat, adakeseriusan Andre untuk me-nuntaskan polemic PasarRaya. Jokowi, katanya, orangyang peduli nasib pedagangkecil, dan juga merakyat.Begitu juga sosok mantanwako Padang (1983-1993) yangbegitu peduli pedagang pasar.

“Kami berharap, Andremampu mewujudkan visinyauntuk menuntaskan PasarRaya Padang. Apalagi, kamimendengar, Andre berniat,memasukkan program penye-

lesaian Pasar Raya Padangdalam program kerja 100 hari.Semoga ini bisa diwujudkandengan baik,” katanya diharapan belasan pedagangInpres III lainnya.

Sementara itu, AndreRosiade menyebutkan, akanterus memperjuangkan PasarRaya, yang kondisinya begitusemrawut. Menurutnya, Pem-ko Padang, melalui DinasPasar, harus benar-benarturun, untuk memperbaikikondisi yang ada. Saat ini,

katanya, pasar tidak akanbisa menjadi jaminan pere-konomian masyarakat, karenakondisinya.

“Kita sadar, yang taudengan pedagang itu adalahpedagang itu sendiri. Jadi, para pedagang harus dirang-kul dengan baik. Soal per-janjian di Komnas HAM,kami mengharapkan, dapatdilaksanakan. Karena, sebuahperjanjian, adalah harga diribagi sebuah pemerintahan,”katanya. (h/atv)

POLING BURSA CALON WALIKOTA PADANGNo Nama Balon Walikota Persentase1 Alkudri (Ketua DPD REI Sumbar) 12,70%2 Andre Rosiade (Pengusaha) 11,60%3 Firdaus Ilyas (Kadis Perhubungan Padang) 11,42%4 Mahyeldi Ansharullah (Wakil Walikota Padang) 10,21%5 Feriyanto Gani (Pengusaha) 7,14%6 Yonder WF Alvarent (Aktivis Muda) 6,77%7 Desri Ayunda (Dirut PT Igasar Semen Padang) 6,75%8 Wahyu Iramana Putra (Ketua Golkar Padang) 6,59%9 Januardi Sumka (Ketua Partai Demokrat Padang) 6,30%10 Yulteknil (Ketua DPRD Sumbar) 4,10%11 James Hellyward (Ketua IKP) 3,83%12 Surya Budhi (Staf Ahli Gubernur Sumbar) 3,12%13 Yusman Kasim (Mantan Wawako Padang) 3,36%14 Ibrahim (dosen FT UNP) 1,23%15 Veri Yasri (Birokrat) 1,02%16 M Ichlas El Qudsi (Aggota DPR-RI) 0,93%17 Nisfan Jumadil (Tokoh Muda) 0,82%18 Irwan Fikri (Ketua PPP Padang) 0,79%19 Zulhefi Sikumbang (Ketua BAKO IKK di Jakarta) 0,71%20 Emzalmi (Mantan Sekda Padang) 0,62%

Update 19 Desember 2012 Pukul 18.00 WIB

Silakan kirimkan pilihan Anda melalui pesan singkat (SMS) dengancukup mengetik: <nama calon> kirim ke nomor 081277391007 dan082390765000. Kami menampilkan peringkat berdasarkan persentaseperolehan SMS yang ditampilkan setiap hari. Satu nomor SMS kamihitung satu suara. Terima kasih.

ANDRE Rosiade berdialog dengan pedagang Pasar Raya Padang.

PKS Ajak Elit Politik Jadi TeladanJAKARTA, HALUAN — HariKesetiakawanan Sosial yang jatuhsetiap 20 Desember 2012 sudahsemestinya menjadi momentumbagi para elit di pemerintahandan politik untuk menjadi pe-mimpin yang memberi ketau-ladanan bagaimana berperilakuyang baik dalam hidup berbangsadan bernegara.

“Pemerintah bisa memanfaatkanmomentum ini untuk kampanyebetapa pentingnya kesetiakawanansosial ini. Pemerintah harus bisamemberikan contoh yang baikdalam hal kerjasama,” ujar KetuaDPP PKS Bidang KelembagaanSosial, Denny Triesnahadi, diJakarta, Kamis (20/12).

Menurut Denny, kondisi sosialbangsa Indonesia saat ini masihsangat memprihatinkan. Ter-

jadinya konflik sosial yang bela-kangan marak terjadi di tengah-tengah warga disebabkan karenaidak adanya contoh yang baik daripara pemimpin bangsa.

Para pemimpin bangsa saatini justru banyak memberikanatau mempertontonkan perilakuyang tidak baik, seperti salingberdebat, menghujat, danmenjatuhkan yang tidak jarangberbau fitnah.

“Konflik sosial yang terjadidi masyarakat kita karena merekamengalami frustasi. Para pe-mimpin jutru banyak memberikancontoh yang tidak baik, sepertipertengkaran dan perseteruanmasih dominan mereka per-tontonkan kepada masyarakat,”jelas Denny.

Di tengah kondisi ril masya-

rakat Indonesia yang banyakterhimpit krisis ekonomi, menurutDenny, tidak sepantasnya masya-rakat disuguhkan kepemimpinanyang miskin ketauladanan. Him-pitan ekonomi membuat psikologimasyarakat menjadi lebih sensitifdan mudah terprovokasi.

“Masalah-masalah itu mem-buat masyarakat pendek sum-bunya, sehingga mudah tersulut,”kata Denny.

Karena itu, HKSN harusdijadikan momentum yang stra-tegis untuk memicu perbaikankondisi sosial masyarakat. Me-nurut Denny, masyarakat Indo-nesia memerlukan ketauladanandari pemimpinnya yang santundan sederhana. Sehingga merekadapat belajar untuk peduli dengansesama. (h/trn)

Anggota Fraksi PANKembali Nyaleg 2014JAKARTA, HALUAN — Se-bagian besar politisi PAN yangsaat ini duduk di kursi dewanakan kembali mencalonkandiri pada pemilihan legislatifpada 2014 mendatang. Pen-calonan ini, juga disesuaikandengan daerah pemilihannyamasing-masing sama sepertisaat ini.

Meski demikian, para calegtersebut tetap dilakukanproses seleksi yang harusdilalui bagi caleg tersebut.

“Misalnya, setiap bakalcaleg yang sudah mendaftardiberi kewajiban untuk mela-kukan sosialisasi diri danmembuat program peme-nangan pemilu di dapilnyamasing-masing,” kata KetuaDPP Partai Amanat NasionalViva Yoga di Jakarta,kemarin.

Menurut Yoga, di sampingseleksi, setiap bakal caleg

akan dinilai kinerjanya didapilnya masing-masing me-lalui sistem skoring sesuaidengan pedoman organisasitentang pencalegan secaratransparan dan obyektif.

“Bakal caleg juga akan diverifikasi data dan di nilaiintegritas dan kepribadian, sertakapasitas dan track recordkinerjanya selama di PAN,” kataViva Yoga lagi.

Namun, Yoga melanjutkan,kalau bakal caleg yang ter-masuk sebagai kategori tokoh,maka diwajibkan untuk men-dulang suara di luar basiskonstituen PAN dan membuatjaringan sendiri di luar ja-ringan partai.

“Dengan demikian di-harapkan mesin partai akanberjalan dan masyarakatdapat mengenal lebih dekatdengan caleg PAN,” katanya.(h/vid/vvn)

ABURIZAL BAKRIE — Ketua Umum Partai Golkar, Aburizal Bakrie (ARB) atau yang lebih akrab disapa Ical diusung partai berlambangpohon beringin tersebut sebagai Capres 2014. NET

Page 9: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman :Irvand>> Editor : Devi Diany

9JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

185 Pejabat EselonIII dan IV DilantikPADANG, HALUAN — Salah satu ciri suatuorganisasi di tubuh pemerintahan adalah selalumencari orang yang tepat untuk dipromosikansesuai dengan keahlian dan kemampuannya.Karena itu, satu saja pejabat eselon II diganti,maka secara otomatif struktur organisasi darieselon III dan IV akan berobah, karena adanyakekosongan jabatan yang ditinggal pejabateselon II yang mendapat promosi.

Demikian antara lain disampaikan WalikotaPadang, Fauzi Bahar dalam sambutannya padasaat melantik 185 pejabat eselon III dan eselonIV di Palanta Rumah Kediaman Walikota, Kamis(20/12).

Pejabat yang dilantik itu merupakan usulandari usulan atasan masing-masing yangjumlahnya mencapai 85 persen. Dan sisanyasekitar 15 persen merupakan masukan dan saranWalikota,Wakil Walikota dan Sekda. Untuk itu,semua pejabat yang dilantik bekerjalah denganmaksimal dan jangan sekali-kali mengecewakanatasan.

“Jadi, diminta kepada para Kasubag danKasi yang dilantik hari ini harus loyalitas danmenjunjung tinggi amanah serta mau bekerjakeras. Saya tidak ingin menerima laporan dariatas saudara yang tidak baik nantinya dalammelaksanakan tugas,” katanya.

Bila hal ini terjadi, adanya laporan tidakmenyenangkan dari atasan masing-masing,maka pihaknya akan menindak lanjuti sesegeramungkin dengan memberhentikan dari jabatandan melantik pejabat baru.

“Misalnya saja, pekerjaan seorang pejabattidak maksiamal, selalu bertele-tele, banyakbicara dari pada kerja, melecehkan tugas danperintah dari atasannya. Bagi orang sepertiini, tidak ada maaf, harus segera di ganti, agarpekerjaan pelayanan kantoran berjalan sesuaidi harapkan,” katanya. (h/rel)

DANA BELUM JELAS

PembangunanPasar Inpres Terancam

LEMBAGA PENDIDIKAN PARALEGAL

Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Miskin

Walikota Padang Fauzi Bahar melantik 185 pejabateselon III dan IV, Kamis (20/12). HUMAS

PADANG, HALUAN —Ka-sus hukum yang dihadapimasyarakat miskin dan mar-jinal di berbagai daerah masihtergolong tinggi. Fenomena ini, mendorong LBH Kota Padangdan Fakultas Hukum Univer-sitas Andalas didukungYayasan TIFA mendirikanLembaga Pendidikan Para-legal di Kota Padang.

Lembaga pendidikan iniadalah yang pertama di

tanah air.“Pendirian lembaga pen-

didikan hukum ini dilatar-belakangi banyaknya penga-duan masyarakat selamakurun waktu satu tahun.Dimana pada tahun 2011,LBH Padang menerima penga-duan kasus hukum dari mas-yarakat miskin dan marginalsebanyak 276 kasus denganpencari keadilan berjumlahsebanyak 3.148 orang dan 758

Kepala Keluarga (KK),” kataVino Oktaviana, DirekturSekolah Paralegal.

Ditambahkanya, LBHPadang merupakan salah satulembaga yang hadir untukmemperjuangkan hak-hakmasyarakat miskin dantertindas di Sumatera Barat.

Berupaya mengembangkanpemberian bantuan hukumbagi masyarakat miskin danmarjinal melalui Paralegal,

dengan memberikan bantuanhukum secara maksimal ke-pada lapisan masyarakat.

Untuk saat ini, pendi-dikan hukum tersebut diikuti25 orang calon Paralegalyang berasal dari 3 kabu-paten di Sumatera Barat,yaitu Kabupaten Solok,Kabupaten Padang Pariamandan Kabupaten Pesisir Sela-tan dengan 8 orang tenagadidik yang berasal dari

Praktisi Hukum, AkademisiFakultas Hukum UniversitasAndalas dan pimpinan LBHPadang.

Apresiasi yang tinggi me-ngalir dari berbagai institusihukum, seperti kepolisian,kejaksaan, pengadilan, danlembaga hukum lainnya.

Menurut Rafli Zalmus, dariPengadilan Negeri Kota Pa-dang, kehadiran pendidikanparalegal di Kota Padang,

sangat membantu kinerja parapenegak hukum.

Sehingga setiap perma-salahan yang dihadapi mas-yarakat dapat diselesaikansecara bersama, tanpa harusmelalui kepolisian, kejaksaandan pengadilan.

Tanggapan yang samajuga datang dari pihak kepo-lisian. Seperti disampaikanAsisten I Kabag Hukum PoldaSumbar, Jefry.

Menurutnya, dengan ada-nya pendidikan paralegalyang terbuka untuk masya-rakat, sangat membantudinas kepolisian dalammenegakkan hukum di kala-ngan masyarakat, dan diha-rapkan paralegal dapatmemberikan sosialisasi hu-kum yang dapat menciptakanmasyarakat yang sadar hu-kum yang tahu akan hak dankewajibannya. (h/amr)

Walikota Padang Fauzi Baharpun mesti mengajukan kembalibantuan anggaran ke pemerintahpusat, untuk tindak lanjut pem-bangunan Pasar Inpres II, III dan IV.

Karena sampai saat ini, tidakada kepastian alokasi dana untukpembangunan Pasar Inpres II, IIIdan IV di APBN 2013. PemkoPadang sendiri juga tak mengu-sulkan anggaran untuk kelanjutanpembangunan Pasar Inpres diAPBD 2013, karena keterbatasananggaran.

“Saya akan ajukan kembalike pemerintah pusat anggaranpembangunan Pasar Inpres II, IIIdan IV. Karena proposal yangtelah di-usulkan sebelumnya,belum ada juga kabarnya,” kataFauzi Bahar Rabu (20/12).

Fauzi juga berharap, parapedagang lebih mendengarkanpenjelasan Pemko dari pada pihaklain yang biasanya memilikikepentingan dibalik ini semua.Terhambatnya pembangunanPasar Inpres II, III dan IV akibatpedagang tidak memberikandukungan kepada walikota.

“Yang punya Pasar Raya iniadalah Pemko Padang, sayabapaknya pasar bukan orang-orang yang punya kepentingan itu.Lihat saja sekarang, pembangunanPasar Inpres II, III dan IV ter-hambat. Mana orang-orang yangdianggap memperjuangkan pe-dagang, mereka kabur,” tegasKetua DPD PAN Kota Padang ini.

Sangat disayangkan sekali,ketika uang diberi pemerintahtetapi pedagang justru ramai-ramai menolak. Akhirnya, pasartersebut terbengkalai begitu sajaakibat tidak ada dukungan dariberbagai pihak.

Apalagi anggaran tersebutcairnya pertahun anggaran. Dantidak bisa dicairkan sesuka hati.

Ia mengharapkan, ke depan-nya tidak ada lagi polemik ber-kepanjangan soal pasar ini.“Seharusnya ta-hun ini telahtuntas, namun ka-rena penola-kan sekelompok orang, akhirnyapemerintah pusat menarik kem-bali sisa da-na untuk pembangu-nan pasar yang telah dialo-kasikan,” katanya.

Pasar Inpres IIRampung Desember

Menurut Kepala Dinas Pasar,Tasril Tasar, pembangunan PasarInpres terus berjalan. Pasar InpresI telah rampung dan sudahditempati sebagian pedagang,Sedangkan Pasar Inpres II ditar-getkan selesai akhir Desembar ini.Sementara pasar III dan IV masihdalam proses pembangunan.

“Pemerintah Kota Padang

akan terus berupaya bekerjamaksimal menata kembali PasarRaya Padang. PembangunanPasar Inpres II sudah mencapai95 persen, dan ditargetkan akanselesai sebelum tahun 2013,” kataKepala Dinas Pasar Kota PadangTasril Tasar.

Tasril menjelaskan, Pemba-ngunan dilakukan oleh pemerintahprovinsi. Setelah bangunan selesai,kemudian diserah terimakankepada Pemko Padang. Selanjut-nya Dinas Pasar akan mengaturoperasional pasar inpres II.

Pedagang EngganTempati Pasar

Menurut Tasril, meskipunpasar sudah selesai, tidak mudahuntuk mengajak pedagang me-nempati kios di bangunan PasarInpres. “ Dibangunnya PasarInpres I hingga IV untuk peda-gang, bukan untuk pemerintah.Tapi sangat disayangkan jikapedagang enggan menempatinya.Sebagian Pedagang yang engganpindah berasalan harga sewatidak cocok,” jelas Tasril.

Dikatakan Tasril, sulitnya

mengajak pedagang menempatiPasar Inpres memang jadi masalahsampai saat ini. Berkaca denganPasar Inpres I, dari 215 kios hanyaterisi kurang dari separuhnya.

“Untuk memecahkan persolanini Dinas Pasar dalam waktu dekatakan berunding dengan pedagangPasar Raya Padang. Mudah-mudahan melalui pertemuan iniada titik temu antara pemerintahdengan pedagang. Sehingga, seluruhkios yang ada pada Pasar InpresI dan II bisa terisi penuh,” ung-kapnya. (h/ade/yat)

PADANG, HALUAN—Lantaran banyaknyake-pen-tingan di PasarRaya, menyebabkanpem-ba-ngu-nan pasartradisional ter-besar diSumbar ini tersendat.

MEMBUAT MARKA JALAN — Petugas terlihat tengah membuat marka jalan di Jalan Adinegoro, Padang, Kamis (20/12). Markajalan dibuat untuk mengarahkan lalu lintas dan demi kelancaran lalu lintas. RIVO SEPTI ANDRIES

Page 10: Haluan 21 Desember 2012

10 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 HPADANG

>> Penata Halaman: Irvand>> Editor : Devi Diany

LINGKAR PERMINTAAN WAWAKO MAHYELDI KE KPU PADANG

Segera SosialisasikanTahapan Pilkada

Status Kantor Masih Milik Negara

Jalan Pintas Baringin-Bungus Dibuka

Target Akseptor KBBaru Capai 100 PersenPADANG, HALUAN — Kepala Badan KeluargaBerencana Pemberdayaan Perempuan BKB-PPKota Padang, Wedistar mengatakan, hingga akhirDesember 2012, target penambahan AkseptorKB baru telah mencapai angka 21.746 orang.BKB-PP optimis bisa mencapai target 100persen atau sebanyak 23.467.

Meskipun menemui banyak kendala dilapangan, namun target yang sudah ditetapkandapat tercapai sebelum pergantian tahun. Salahsatu kendala yang dihadapi adalah, kurangnyatenaga penyuluh dalam membantu menso-sialisasikan program KB kepada masyarakat.

Menurut Wedistar, salah satu cara mensiasatikekurangan tenaga tersebut, denganmengoptimalkan tenaga lapangan Sub PembantuPembina KB Desa (PPKBD) tingkat RW dankelurahan. Ada Tenaga sekitar 709 orang subPPKBD dan kader 197 dengan total 906 oranguntuk memotivasi masyarakat untuk ikut ber-KB. Orang-orang inilah yang cukup banyakbanyak berperan di lapangan.

“Untuk menarik masyarakat, ada programKB gratis, sasarannya adalah masyarakatmenengah ke bawah. Sosialisasi terus dilakukankepada masyarakat. Sehingga, mereka mema-hami tujuan dari KB bukan menghambatkelahiran, tetapi mengatur kelahiran. Karena, jarakyang ideal sangat bermamfaat. Misalnya, apabilajarak kelahiran anak pertama dan kedua cukupideal, orang tua akan lebih optimal memberikanperhatian, dan pendidikan,” ungkap Wedistar.

Ia menjelaskan, bagi akseptor yang inginmengikuti program KB terdapat beberapa pilihan,di antaranya, MOP (Metoda Operasi Pria) atauvasektomi, MOW (Metoda Operasi Wanita) atautubektomi, implan, suntik, dan pil. “Beberapamotoda tersebut disesuaikan dengan kebutuhan,dan keinginan akseptor. Suntik, pil dan kondomdalam ber-KB, untuk jangka pendek dan menengah.Sementara vasektomi maupun tibektomi, sertaimplant bagi akseptor yang mengingikan jarakkelahiran yang cukup lama. (h/yat)

“Dana Rp22,5 miliar yang dialo-kasikan pada APBD 2013, sudah bisadigunakan. KPUD hendaknya mengacupada beberapa Pilkada di daerah lain,yang tidak menghabiskan dana Rp20miliar. Jadi bukan alasan, sosialisasitahapan Pilkada tidak dimulai.Karena anggaran terbatas,” katanya.

Mahyeldi juga meminta penjelasanKPUD Padang yang mematok angga-ran yang sangat tinggi sebesar Rp59miliar. Kalau memang untuk putarankedua masih membutuhkan tambahan

anggaran, DPRD akanakomodir pada Peru-bahan APBD 2013mendatang.

Sementara itu,Wakil Ketua DPRDKota Padang Budimanmengatakan, memangawalnya ada rencanamemasukkan angga-ran Pilkada pada Peru-bahan APBD 2012sebesar Rp10 miliar,

PADANG, HALUAN—WakilWalikota Padang MahyeldiAnsyarullah mengharap-kan, Komisi PemilihanUmum (KPU) Kota Padang,segera melakukan sosia-lisasi tahapan Pilkada2013. Mengenai kekurangan dana ,hendaknya janganmenjadi alasan.

tapi diurungkan. Sebab jadwalputaran kedua direncanakanDesember, jadi masih bisa diakomodirdi perubahan APBD 2013.

“Saya optimistis, masih bisaditambah pada perubahan anggaran.Karena perubahan APBD sudah mulaidiusulkan pada Juli 2013. Selain itukami di DPRD bertanggungjawabterhadap penganggaran ini,” katanya.

Alasan DPRD mengurangi angga-ran KPUD adalah berdasarkan pertim-bangan efisiensi dan efektivitas.Karena jika diawal disiapkan anggaranpenuh, maka semangat penghematanitu akan berkurang.

Sementara itu Komisioner KPUDKota Padang, M Sjahbana Sjammengakui, KPUD Kota Padang kesu-litan untuk memulai tahapan Pilkada,karena anggaran yang sangat minim.Karena sebelumnya, dari perhitunganKPUD Kota Padang, kebutuhan untukPilkada putaran I mencapai Rp24,7miliar.

“Selanjutnya dana putaran keduaRp10,13 miliar atau jumlah totalRp37,8 miliar. Jadi kami melihatdana awal ini sangat terbatas. Kamisiap, menjelaskan kembali ke DPRDatau ke Pemko Padang,” katanya.

Sedangkan Ketua KPUD KotaPadang Alison mengatakan, selainkebutuhan anggaran Pilkada putaranI dan II, mereka juga membutuhkandana untuk PSU (Pemungutan SuaraUlang). Dana yang dibutuhkan men-capai Rp10,6 miliar untuk PSU 1 danRp10,59 miliar untuk PSU 2. Karenaitu dana yang dibutuhkan KPUD untukPilkada, mencapai Rp59 miliar. Jumlahdana itu, mendapat tanggapan daribanyak pihak, yang mengharapkan KPUDKota Padang lebih efektif. (h/ade)

Profil Kelurahan Padang Pasir

PADANG, HALUAN—Kelu-rahan Padang Pasir beradadi pusat kota. Di kelurahanini banyak terdapat kantor-kantor pemerintahan, sepertiKantor Gubernur SumateraBarat, Kantor Badan Pertana-han Nasional (BPN) danlainnya. Dengan banyaknyagedung pemerintah ini, makaotomatis kelurahan ini seringdisorot masyarakat. Karenaitu kebersihan dan kerapianlingkungan di sekitar kelura-han perlu diperhatikan.

Pasalnya, Kelurahan Pa-dang Pasir termasuk daerah ra-wan genangan air ketika musimhujan datang. Drainase disepanjang jalan sering ter-sumbat sampah yang hanyut.Dengan dasar itulah pihakkelurahan berusaha mem-perbaiki lingkungan, dengan cararutin melakukan gotong royong.

“Kita ingin sekali ikutlomba ini, lomba itu. Tetapiselama ini selalu terkendaladengan masalah-masalah dikelurahan, sehingga kamitidak bisa konsentrasi mengi-kuti lomba-lomba tersebut.Salah satunya soal kepemili-kan kantor lurah,” kata YuliaDewi Hendrawati, SekretarisLurah Padang Pasir.

Menurut Yulia Dewi Hen-drawati, keinginan untuk ikutlomba kelurahan berprestasiada. Akan tetapi, masihterkendala masalah kepe-milikan kantor sehingga tidak

berpartisipasi dalam lombakelurahan terbaik. Dokumen-tasi-dokumentasi kantor jugatidak tertata dengan rapi,sehingga tidak diikutsertakandalam lomba kelurahan ber-prestasi itu.

Saat ini, salah satu men-jadi masalah pokok yangharus diatasi adalah soalkantor lurah. Sebab kepemi-likan kantor lurah ini masihmilik negara yang belumdibebaskan. Namun ada halyang patut di ajungi jempolkepada warga KelurahanPadang Pasir, kesadarandalam melakukan kewajibanlumayan tinggi.

“Karena kebanyakan dariwarga kita bekerja sebagaiPegawai Negeri Sipil (PNS).Maka kesadaran setiap warga

untuk menjaga kebersihantinggi, hanya saja orang-orangyang kurang peduli lingkunganada juga. Membayar pajakdan menjalankan program-program baru baik dari Peme-rintah Kota (Pemko) maupundari kelurahan tidak susah,”ungkap Yulia.

Kelurahan yang mempu-nyai 22 Rukun Tetangga (RW)dan 6 Rukun Warga (RW)tersebut mengontrol semuakegiatan sosial yang ada diRT masing-masing. Peman-taun ini dilakukan denganmenjalin komunikasi yangintensif dengan ketua RT.

Saat ini jumlah pendudukdi Kelurahan Padang Pasirsekitar 5.459 jiwa dengan 1.152Kepala Keluarga (KK) dan 275KK miskin. (h/cw-ows)

SEKRETARIS Lurah Yulia Dewi Hendrawati sedang melayani masyarakat yangberurusan ke Kantor Lurah Padang Pasir. Sampai saat ini Kantor Lurah PadangPasir masih milik Negara. OOS

PADANG, HALUAN — Ba-dan Pengendalian DampakLingkungan Daerah (Bape-dalda) Kota Padang hariKamis (20/12) di Hotel Pange-ran City mengadakan sidangAnalisis Pengelolaan DampakLingkungan (Amdal) terkaitdengan rencana Jalan TembusBaringin-Bungus.

Amdal ini dihadiri olehlembaga swadaya masyarakat(LSM), tim teknis Amdal,konsultan Amdal, serta mas-yarakat terkait yang terkenadampak dari jalan tembusBaringin-Bungus.

“Jalan tembus yang beradadi wilayah Kecamatan LubukKilangan dan KecamatanBungus Teluk Kabung inisudah mulai dibuka. Tujuandiadakan sidang ini untukpembuatan dokumen Amdalyang terdiri dari dokumenKerangka Acuan Andal (KA-ANDAL) Analisi DampakLingkungan (Andal), danRencana Pengelolaan Lingku-ngan (RPL,” kata Tri Har-dianto, perwakilan dari DinasPekerjaan Umum (PU) KotaPadang.

Sebelumnya pada tanggal12 November 2012, dokumenKA-ANDAL ini telah disahkanoleh ketua komisi penilaiAmdal Kota Padang. Tanggal19 Desember 2012 dokumenAndal, RKL, telah disidangkanoleh tim teknis penilai AmdalKota Padang, dan Kamis (20/12) sidang komisi yang meli-batkan semua kalangan yangterkait dengan jalan tembusBaringin-Bungus.

Ia menambahkan, dalamproses pembuatan dokumen

ini harus melibatkan masya-rakat yang berkaitan dengankegiatan pembangunan jalantembus baringin-bungus. Peli-batan masyarakat ini padatahap KA-ANDAL terlihatdalam proses sosialisasi dansidang komisi sedangkandalam KA ANDAL terdapatdalam sidang komisi.

“Dengan melibatkan mas-yarakat yang berada di ling-kungan tersebut ini diharap-kan dapat memberikan inpor-masi yang akurat dan benar,baik mengenai dampak positipdan negatif dari jalan tembusBaringin-Bungus,” ungkap EdiHasymi, Kepala BapedaldaKota Padang.

Jalan Baringin-Bunguspanjangnya13,65 KM. Doku-men Amdal dibuat oleh CV.Jasa Panggaso Consultan.Dalam kegiatan ini jugadilibatkan Pemrakarsah Pe-kerjaan Umum (PU), instansiteknis terkait seperti Bape-dalda Kota Padang, BagianPembangunan Kota Padang,dan instansi lainnya yangberada di sekitar lokasi ke-giatan yang diwakili olehCamat, Lurah dan anggotaKerapatan Adat Nagari (KAN).

Dari beberapa masukandalam sidang untuk mengum-pulkan dokumen Amdal ditulisdan ditindaklanjuti oleh pihakterkait. Salah satu masukandari lembaga swadayamasyarakat (LSM) Ediman,menuntut agar jalan bungus-teluk kabung ini benar- benarsudah terencana dengansistematis supaya dampaknegatif itu bisa dikontroldengan baik. (h-cw-oos)

SIDANG AMDAL — Edi Hasymi selaku pemimpin sidang sedang mempersentasikan dampak Amdal terkait dengan JalanTembus Baringin-Bungus Kecamatan Lubuk Kilangan dan Kecamatan Bungus Teluk Kabung.

Page 11: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Jefli>> Editor : Dodi Nurja

SIGAB 11JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

� RUMAH

DIJUAL RUMAH LT 165 M2, LB88 M2, 3 KT (2 KAMAR 4X4M,1 KAMAR 3X3), 2 KAMARMANDI, GARASI, HALAMAN,PLN, PDAM. KOMPLEKSGRAHA AGUNG PERDANAF.40 KEL. BATIPUH. LEBIHKURANG 20M DARI JLN RAYABYPASS. (TANPA PERANTARA)

085219005301-081363360613

DIJUAL : DUA PETAK RUKO2 LANTAI 8X30 DI JALANPASAR RAYA KOTO BARU/SAMPING CEMPAKAMOTOR CAB. KOTO BARUDHARMASRAYA, HUB :085364749009

KEBAKARAN BPKB MOBILATAS NAMA BASRI BA 8156 VATIPE SUZUKI SUPER CARRY ST1000 JENIS PICK UP/PC TAHUNPEMBUATAN 2003 WARNAHITAM. YANG MENEMUKANLAPOR KE POS POLISI TERDEKAT

PRAKIRAAN BENCANA 2013

Banjir dan Longsor Mendominasi

Jalan Lintas Barat Putus

LONGSOR — Ruas jalan yang longsor di jorong Lubuk Gadang nagari Ampek Koto Palembayan, sampai kini belum diperbaiki dan kondisinyasangat membahayakan bagi pengendara yang melewatinya. KASRA SCORPI

Bencana ini merupakan golonganbencana seperti banjir, longsor,kekeringan, kebakaran hutan danputing beliung.

“Puncak banjir dan longsor yaitu

Januari sampai Februari 2013,”kata Kepala Pusat Data, Informasi,dan Humas BNPB, Sutopo PurwoNugroho, Kamis (20/12).

Sutopo menyampaikan ini da-lam jumpa pers Evaluasi Penang-gulangan Bencana Tahun 2012 diGedung BNPB, Jalan Juanda No36, Jakarta Pusat. BNPB mem-prediksi puting beliung akan mening-kat pada Maret hingga April 2013.Sedangkan banjir dan longsorberpotensi terjadi hingga Maret2013.

Berdasar data BNPB, sebanyak315 kabupaten/kota dengan pendu-duk 60,9 juta jiwa tinggal di daerahrawan banjir di Indonesia. Sedang-

kan longsor terdapat 270 kabupaten/kota dengan penduduk 124 jutajiwa berada di daerah rawan“BMKG menyatakan musimpenghujan normal, hingga Mei 2013kondisi hujan normal sebesar 50persen, El Nino sebesar 32 persen,dan La Nina sebesar 18 persen.Di Sulawesi Tenggara, NTT, danNTB curah hujannya di bawahnormal, sekitar 10-15 persen,”ujarnya.

Dia mengingatkan banjir lahardingin masih menghantui masya-rakat sekitar Gunung Merapi,Gamalama, Bromo, Lokon, danSoputan hingga Maret 2013. “Banjirlahar dingin di Gunung Merapidiperkirakan mencapai 77 meterkubik di tahun 2013,” tambahnya.

Untuk kebakaran hutan ditahun 2013 mengancam 8 provinsiyang memang sering mengalamikebakaran hutan. Kekeringan jugaakan terjadi di daerah yang rawankarena defisit air. “Kebakaranhutan akan terjadi selama musimkemarau di Sumatera Utara, Riau,Jambi, Sumatera Selatan, Kali-mantan Barat, Kalimantan Tengah,Kalimantan Selatan, dan Kali-mantan Timur. Kekeringanberpotensi terjadi selama Agustushingga Oktober 2013 di Jawa, Bali,NTT, dan daerah-daerah defisit air,”ujar Sutopo.

Selain itu, potensi bencanagempa bumi, tsunami, dan erupsigunung berapi tetap mengancamIndonesia sepanjang 2013. Ketigabencana ini sulit diprediksi olehBNPB namun memiliki daerah

rawan yang sangat luas. “Potensigempa terdapat di 386 kabupaten/kota dengan jumlah penduduk 157juta jiwa yang tinggal di daerahrawan. Tsunami sangat tergantungoleh gempa,potensinya terdapat di233 kabupaten/kota dengan pen-duduk 5 juta jiwa berada di daerahrawan. Erupsi gunung api beberapawataknya telah berubah,” ujar

Sutopo.Sutopo menyebutkan perubahan

watak gunung api tersebut mem-persulit prediksi potensi kerawanan.Namun ia mendata 6 gunung sedangdalam status siaga level III, 13gunung berstatus waspada level II,dan satu gunung yang masih me-nyimpan energi luar biasa. “Statussiaga itu Gunung Raung, Rokatenda,

JAKARTA, HALUAN — Jalan LintasBarat (Jal inbar), Tanggamus-Lampung Barat kembali putus. Jalanpenghubung Lampung-Bengkulu ituputus akibat banjir bandang.

Banjir bandang melanda wilayahitu setelah hujan deras yangmengguyur sejak Senin 17 Desember2012 sore. “Jalinbar putus akibatjalan di Pekon Mandiri Sejati ambleshingga 40 meter,” kata Camat PesisirSelatan, Armen Yasir saat dihubungi,Kamis.

Armen menambahkan, banjirbandang terjadi akibat tiga sungai

Sangeangapi, Lokon, Karangetang,dan Ijen. Status waspada adalahgunung Gamalama, Bromo, Talang,Krakatau, Kerinci, Gamkonora, Ibu,Papandayan, Ili Lewotolo, Sinabung,Dukono, Semeru, dan Marapi.Gunung Lokon diperkirakan masihmemiliki energi untuk terjadiletusan seperti selama ini,” tutupSutopo. (h/dtc)

JAKARTA, HALUAN —Bencanahidrometeorologidiperkirakanmendominasi bencanaalam yang kemungkinanterjadi sepanjang 2013 diIndonesia.

BPBD Pessel Tempa Tim SAR dan DamkarPAINAN,HALUAN — Anggota timSAR dan Damkar Pessel terusditempa dengan berbagai pendidi-kan keterampilan melalui pelati-han tanggap darurat oleh BPBDPessel. Perbekalan ini dimaksudagar mereka ketika berada dilapangan dapat bekerja secaraprofessional serta memahami tugasyang diemban di dalam membantumasyarakat korban bencana alam

Peristiwa yang sering terjadidi Pessel antara lain, korbanhanyut dan tenggelam di sungai,kebakaran, badai, longsor, kapaltenggelam, golodo dan air bah,

akibat dari kejadian berpotensimembawa korban serta mengan-cam keselamatan masyarakat didaerah bencana

Kepala BPBD Pessel DoniGusrijal mengakui, Pessel termasukdaerah rawan terhadap bencanaalam, kemudian berbagai peristiwadatang silih berganti membawakorban, maka sebelum terjadimusibah para personil SAR mau-pun Damkar sudah harus memilikiketerampilan dan kemampuankhusus di dalam memberikanbantuan kepada masyarakat

Mengingat kondisi daerah yang

rawan bencana, hal ini jelasmembutuhkan tenaga penyelamatyang professional dan handal sertamampu mengatasi masalah yangterjadi di lapangan, maka kemam-puan anggota tim sangat dituntutserta bertanggung jawab dalammembantu meringankan bebanmasyarakat korban bencana alam

Daerah Pessel secara giorafimemanjang mulai dari batasPadang di Siuguntur Tarusansampai berbatas dengan Bengkuludan Kerinci dengan radius ratusankm, hal ini tentu membutuhkantenaga yang mampu bekerja secara

professional, maka perbekalanpengetahuan terhadap anggota TimSAR maupun Damkar harus dilak-sanakan secara rutin, guna ketikadilapangan mereka betul betulbekerja sesuai dengan yangdiharapkan

Anggota tim SAR dan Damkarharus memiliki kemampuan khususdidalam menangani bencana secaradini seperti, terjadinya musibahkebakaran, orang hanyut danperistiwa lainnya dan setiapkejadian jelas masyarakat akanmengandalkan bantuan para pe-tugas secara dini. (h/mjn)

meluap. “15 pekon (desa) diKecamatan Krui Selatan dan PesisirSelatan terendam banjir setinggi 1,5meter. Tapi kini mulai menyusut,”terus Armen.

Banjir bandang ini terjadi keduakalinya dalam satu bulan terakhir ini.Namun hingga kini belum adalaporan adanya korban.

“Kendaraan yang dari Lampungmenuju Bengkulu diharapkanmemutar arah melalui Liwa atau jalurla in,” demikian di imbau KasatLantas Lampung Barat Ikrar Potawarisaat dihubungi. (h/vvn)

Real Estate PenyebabBanjir dan LongsorJAKARTA, HALUAN — Wargamasyarakat kelurahan Pangajaran,Lampung mengklaim bahwa banjirdan longsor yang terjadi di wilayahnyasejak Kamis, 18 Desember 2008,adalah akibat ulah pengusaha yangmendirikan perumahan real estate dibukit Lungsir Pangajaran.

Tidak hanya itu, keterlibatanpemerintah yang memberikan izinmendirikan usaha real estate jugaharus bertanggung jawab atasmusibah ini. “Belum pernah kaya ginisebelumnya, ini terjadi semenjak bukitLungsir Pangajaran, diubah menjadireal estate,” kata Rosliani salah

seorang warga yang rumahnya hancurtertimbun tanah longsor, Kamis.

Karena itu, usai sholat Jumat,warga akan melakukan aksi menuntutpertanggung jawaban pemerintah danpengusaha atas berdirinya bangunantersebut, yang sebelumnya merupakankawasan hijau terbuka milikw a r g a .

Pemda sendiri belummengeluarkan pernyataan mengenaijumlah kerugian dan korban akibatbencana tersebut. Data sementaramenyebutkan akibat longsor 2 rumahrusak parah dan 60 rumah rusak ringantertimbun longsor. (h/vvn)

Page 12: Haluan 21 Desember 2012

PAYAKUMBUH DAN LIMAPULUH KOTA12 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman : Jefli>> Editor : Dodi Nurja

Pokmaswas Koto BangunRaih Prestasi Nasional

Peringatan HariIbu ke-84 MeriahPAYAKUMBUH, HALUAN- Ratusan Ibu-ibuyang tergabung dalam Organisasi Wanita(GOW), PKK, Dharmawanita Persatuan, IWAPI,Ikade, Bhayangkari, IBI, Bundo Kanduang,Dekranasda, Isbanda (Isteri Bank daerah), KorpPerempuan Majelis Dakwah Indonesia(KPMDI), dan Persit KCK se Kota Payakumbuhmemadati aula Balaikota di Bukik Sibaluik,Kamis (21/12), mengikuti acara puncakperingatan hari Ibu ke-84, HUT Dharmawanitake 13 dan HUT Kota Payakumbuh ke 42.Tampakhadir selain Walikota H. Riza Falepi, Muspidaplus, Ketua TP-PKK Payakumbuh Ny. DR.Henny Falepi, Ketua GOW Ny.RasyidaSuwandel, Ketua DW-P Ny.Khadijah, KetuaBhayangkari Ny.Fuji Rubintoro, sejumlahpimpinan SKPD, Pengurus LKAAM, parapengurus dan anggota organisasi wanita seKota Payakumbuh dan para undangan lainnya.

Ketua Panitia pelaksana Ny. Hj. KhadijahIrwandi yang dihubungi kemarin mengatakan,dari seluruh rangkaian acara hari ulang tahunitu dengan mengambil thema, Mari KitaTingkatkan Peran Perempuan dan Laki-lakidalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanju-tan menuju Kesejahteraan Bangsa. Selainmendorong peran serta kaum ibu dalamberbagai kegiatan sosial dan kemasyarakatansekaligus menjalin kebersamaan dan keakrapanpara kaum ibu di Kota Payakumbuh.

Rangkaian kegiatan tersebut telah dimulaisejak akhir Nopember 2012 lalu diantaranya,kegiatan lomba membuat teh telur, lomba jogetbalon, senam massal, seminar sehari, penyulu-han penyakit lupus, Tausyiah dan terakhir (19/12) lomba karaoke, simpul Khadijah.

Sementara itu, Walikota Payakumbuh RizaFalepi selaku penasehat organisasi wanitamemberikan apresiasi yang tinggi kepada GOW yangtelah menggelar berbagai kegiatan dan juga telahmemperlihatkan peran aktifnya dalam setiap gerakanpembangunan di Kota Payakumbuh. “Kita harusterus berjuang meningkatkan peran perempuanbersama kaum laki-laki dalam membangun bangsatercinta ini, perempuan Indonesia harus dijadikanasset pembangunan, sebutnya. (h/zkf)

B O T I A HB O T I A HB O T I A HB O T I A HB O T I A H

SERAHKANBEASISWA— Ketua TPPKK Kota PayakumbuhIbu Henny Yusnita saatmenyerahkan beasiswakepada siswa berprestasidalam acara peringatanHari Ibu serta HUT DWPtahun 2012. Acara puncakperingatan hari Ibu ke-84,HUT Dharmawanita ke 13dan HUT KotaPayakumbuh ke 42berlangsung semarak danmeriah. ZUL

Pengisian Jabatan Bukan Karena Upeti

Produksi Ubi KayuBerfluktuasiLIMAPULUH KOTA, HALUAN—Kabupaten LimapuluhKota, dikenal sebagai salah satu sentra ubi kayu di SumateraBarat. Namun sulit meningkatkan luas tanam ubi kayu didaerah ini. Sehingga produksi maupun luas tanam ubi kayusetiap tahun berfluktuasi.

Sedangkan kebutuhan ubi kayu jauh lebih banyak untukkebutuhan Kabupaten Limapuluh Kota, maupun KotaPayakumbuh, utamanya sebagai bahan baku usaha makananringan dan makanan ternak yang banyak tersebar di duadaerah bertetangga ini. “Produksi ubi kayu di daerah inimasih jauh dari cukup, disinyalir para petani belum kontiniumengusahakan perkebunan ubi kayu sehinggaperkembangannya belum seperti yang diharapkan,” ungkapKabid Tanaman Pangan Dinas Pertanian Tanaman Pangan,Perkebunan dan Holticultura, Eky HP dalam keterangannyadi kantornya jalan Ade Irma Suryani, Kamis kemarin.

Dikatakan, pada tahun 2011 total luas tanam mencapai1.287 hektare, luas panen 1.228 hektare dengan produksi28.986 ton atau hasil panen ubi kayu sekitar 2,3 hingga2,8 ton ton per hektare. Namun tahun 2012 jumlah produksihampir sama, namun luas tanam menurun menjadi 1.284hektare dengan hasil sekitar 3 ton per hektare.

Menurut dia, kecamatan yang masuk lima besar dalammemproduksi ubi kayu adalah Kecamatan Akabiluru, LarehSago Halaban, Situjuh Limo Nagari, Kecamatan Luak danKecamatan Payakumbuh, kemudian disusul Kecamatan Haraudan Guguk. Kelima kecamatan itu sebagai ujung tombakdalam penghasil ubi kayu. Kendala yang masih membelitpetani ubi kayu diantaranya, kekurangan modal usaha, iklim,harga pasar yang masih jauh dari harapan petani. Meskipunteknologi dalam pengembangan usaha sudah memadai, namunyang lebih dominan faktor harga yang haya Rp 800 per kgdi kebun petani. Disamping itu ditenggarai kenaikan hargasarana produksi utamanya pupuk, sebagai salah satu penyebabpeningkatan produksi mengalami kesulitan.

Dikatakan, kendala lain berkurangnya lahan pertanianproduktif sebagai konsekwensi alih fungsi lahan. Langkalangkah strategis yang diupyakan Dinas Tanaman Pangan,Holticultura dan Perkebunan, percepatan pengolahan lahandengan alsintan, mengembangkan teknologi pertanian ramahlingkungan, menekan biaya produksi dengan mengurangi pupukbuatan dan pestisida. Menekan kehilangan hasil akibatperlakuan pra panen dan pasca panen, sebutnya.(h/zkf)

Payakumbuh LewatiTarget Perolehan MedaliPAYAKUMBUH, HALUAN- Pencapaian target20 emas yang diapungkan KontingenPayakumbuh, dalam Porprov XII/2012, diKabupaten Limapuluh Kota, 12 hingga 20Desember, terlewatkan. Kontingen Bendera Birudipimpin Wakil Walikota Payakumbuh H.Suwandel Muchtar itu, berhasil merebut 22 emas,24 perak dan 30 perunggu. Payakumbuh beradadi urutan kesembilan dalam klasemen perolehanmedali dari 19 daerah peserta. Prestasi yang diukirPayakumbuh dalam Porprov XII/2012, naik satuanak tangga dibandingkan dengan Porprov XI/2010 yang mengantongi 15 emas, 20 perak dan33 perunggu. “Alhamdulillah, target emas tercapaidan kita naik satu anak tangga dalam perolehanmedali,” ungkap Ketua Umum KONI Yunir Yalridan Kadisparpora Rida Ananda, di Payakumbuh,Kamis (20/12).

Dikatakannya, Walikota Payakumbuh H.Riza Falepi dan Wawako H. Suwandel Mukhtar,cukup puas dengan prestasi yang diukirKontingen Payakumbuh. Meski loncatanprestasinya tidak begitu signifkan, tapi pemkobangga, karena atlet yang turun di Porprov XII/2012, asli putera daerah Payakumbuh sendiri.

“Atlit yang berlaga adalah murni produksidalam negeri dari seluruh cabang olahraga,Ketua DPRD Payakumbuh Wilman Singkuan,yang juga Ketua Umum IPSI Payakumbuh, jugalega dengan prestasi Kontingen Payakumbuh.Saya sudah mendapat laporan dari KONI, bahwaatlet Payakumbuh yang turun di Porprov adalahproduksi dalam negeri, bukan atlet impor,”ulasnya. Walikota Riza Falepi yang dihubungi,akan memperhatikan kebutuhan atlit Payakum-buh dalam memacu prestasi olahraga Paya-kumbuh ke depan. “Prestasi ini, membuat kamidari Pemko akan membangun stadion olahragayang reprersentatif ke depan makin terpacu,”tegasnya.

Data yang diperoleh di Disparpora Paya-kumbuh, cabor-cabor yang mendapat medaliitu adalah: senam 5 emas, 4 perak dan 3perunggu, renang (3 – 4 – 1), menembak 3 – 1– 1), judo (2 – 0 -4), kempo (2 – 0 -2), tarungderajat (1 – 5 – 1), wushu (1 – 3 – 4), tinju (1– 3 – 3), balap sepeda (1 – 1 - 1), bola basket(1 – 0 -1), balap motor (1- 1- 1), aero sport (0– 2 – 0), karate (0 – 2 – 4), bola voli ( 0 – 2 –0), futsal (0- 1 – 0), atletik 0 – 3 – 0), tenis (0– 2 – 4), taekwondo (0 – 1 – 0) dan catur (0- 1– 0). Sedangkan, cabang yang belum berun-tung dalam Porprov XII/2012, masing-masingsepakbola, bulutangkis, tenis meja, sepaktakraw, angkat besi dan panjat tebing. (h/zkf)

PAYAKUMBUH, HALUAN—Walikota Payakumbuh H. RizaFalepi, mengingatkan, seluruhpejabat di jajaran pemko takusah resah dan galau dengangelombang mutasi yang telah danakan dilakukan pimpinan daerahke depan.

“Para pejabat yang selamaini dianggap mempunya kinerjabaik dan mampu membaca visidan misi pasangan Walikota danWakil Walikota Payakumbuhterpilih, H. Riza Falepi dan H.Suwandel Muchtar, akan tetapberada dalam gerbong kereta F-Wan, “sebut pasangan kepaladaerah ini di Payakumbuh, Kamiskemarin.

Karena itu lanjutnya, dimintaseluruh pejabat tak resah dangalau dengan adanya pergeseranjabatan atau gelombang mutasi.Mereka yang selama ini punyakinerja baik, akan tetap ter-pakai. Ia menepis isu yangdialamatkan kepada dirinya danWawako Suwandel Muchtar,seolah pengisian jabatan dipemko harus membayar upetikepada orang-orang terdekat

dengan walikota atau wawako.Hal seperti itu tidak benar

hanya rumor yang berkembang.“Saya menjamin, dalam penem-patan PNS pada jabatannya,bukan berdasarkan hal tersebut.Tapi, benar-benar berdasarkankompetensi dan kemapuan mane-gerial PNS bersangkutan,” tegasRiza.

Dikatakan, ia sudah mengan-tongi sejumlah nama yang me-lempar isu tersebut. Malahan,di antaranya, ada dari kalanganorang dalam sendiri (jajaranpemerintahan, Red).

Karena itu, sebagai seorangpimpinan, walikota berharap,pegawai bersangkutan menya-dari kealpaannya, dan kembalike jalan yang benar. “Sebagaiseorang yang berlatar belakangpengusaha dan anggota DPD-RI,sangat naïf, saya makan kutuke kepala. Bagi Saya, kom-petensi dan pengalaman kerjaPNS bersangkutan, merupakanacuan dalam menempatkanseseorang pada sebuah jabatan.Publik boleh bertanya kepadapejabat yang sudah dilantik itu,

apakah pernah yang bersang-kutan diminta uang. Tanyakanlangsung kepada mereka,” te-gasnya.

Dua kali gelombang mutasiyang telah dilakukan pemko,baru-baru ini, lebih banyakmengisi pos jabatan kosong,akibat pejabat lama memasukimasa pensiun. Penempatanpejabat bersangkutan, sesuaimekanisme dan peraturan berla-ku, melewati rapat-rapat Baper-jakat yang dipimpin SekdakoPayakumbuh H. Irwandi, se-butnya.

Namun walikota mengakui,ada sejumlah pejabat impor yangditerima memegang jabatanpenting. Dan itu, sudah diper-timbangkan dari segala aspek,untuk kemajuan organisasipemko. Bukan, karena alasanlike and dislike, ungkapnya. Diatidak akan menerima pejabatimpor tak berkualitas, jika adaditerima, yang berangkutanbersedia ditempatkan di kelu-rahan, guna memperkuat pela-yanan publik sebagai ujungtombak pemerintahan. (h/zkf)

LIMAPULUH KOTA,HALUAN— Pokmawas(Kelompok MasyarakatPengawas), LubuakLarangan SOSA I, NagariKoto Bangun.

pingi Sekretaris dinas setempat,Mohd Siswanto dalam keterang-annya di kantornya di Tarantang,Kamis (20/12) menyebutkan,tanggal 16 Desember malamnyakontingen Limapuluh Kota,menerima ucapan selamat dariMenteri Kelautan dan PerikananRI, Shariff C.Sutardjo.

Dikatakan, ucapan selamatdisampaikan di Hotel LombokRaya NTB, yang dihadir langsungKetua Pokmaswas SOSA I, Azirdidampingi Walinagari KotoBangun, Zarul Khasmi, KadisPerikanan Refilza, Wabup Lima-puluh Kota, Asyirwan Yunus yangikut ke Lombok NTB menjem-put penghargaan dimaksud.

Keberhasilan kelompok itutidak lepas dari peran peme-rintahan nagari yang menelurkanPernag tentang kawasan lubuklarangan. “Berhasilnya kelompokmasyarakat pengawas budidayaperikanan lubuk larangan diperairan umum, maka kelompoktersebut meraih dana tunai sebesarRp25 juta, berikut kamera digital,teropong dari Menteri Kelautan

Kecamatan Kapur IX, Kabu-paten Limapuluh Kota, SumateraBarat merebut juara I tingkatNasional dan meraih penghar-gaan Adibakti Mina Bahari dariMenteri Kelautan dan PerikananRI dalam pelestarian sumberdaya perairan

Penghargaan terhadap juaraI tingkat nasional tersebut,diserahkan oleh Wakil PresidenRI Budiono, yang diterima lang-sung Ketua Pokmaswas KotoBangun, Azir, Senin (17/12) dalamsuatu acara peringatan HariNusantara di Pelabuhan Haji,Lombok Timur, Kabupaten LombokNusa Tenggara Barat (NTB).

Kepala Dinas PerikananLimapuluh Kota, Refilza didam-

Kabupaten Limapuluh Kota, dikenal sebagai salah satu sentra ubi kayu di SumateraBarat.IST

dan Perikanan, “ulasnya.Menurut dia, juara I yang diraih

Pokmaswas SOSA I dalam lombaPokmaswas tingkat nasional bidangpelestarian sumber daya perairanitu, berdasarkan keputusan DirjenPangawasan Sumber DayaKelautan dan Perikanan, nomor315/DI-PSPKP/XI/2012 tanggal 14Desember. Sebelumnya kelompokini menjadi juara propinsi Sumbardalam lomba yang sama.

Walinagari Koto Bangun,Zarul Khasmi yang dimintatanggapannya, kemarin menga-takan, Pemkab Limapuluh Kotaperlu mempunyai komitmen dankonsep yang jelas untuk mem-perbaiki dan memelihara infra-struktur perairan umum, sehinggausaha perikanan berkembang.

Selain itu, hendaknya Pemkabmemprioritaskan pengembanganperikanan di perairan danaubuatan Koto Panjang. Peman-tauannya selama ini di perairandanau buatan bagian dari Lima-puluh Kota, masih minim diman-faatkan untuk pengembanganusaha budidaya ikan keramba.

Sejalan dengan itu diharapkanpula agar Koto Bangun, menjadiicon Limapuluh Kota, dalam

mengembangkan perikanan uta-manya di perairan umum, “ujar-nya. (h/zkf)

Page 13: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Jefli>> Editor : Afrianita

13JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H BUKITTINGGI, AGAM DAN PADANG PANJANG

SDN 18 Silaiang Disegel Pemilik TanahL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RFogging di PerumahanBatang BuoAGAM, HALUAN— Untuk mencegahmerebaknya nyamuk Aedes Aegipty penyebabdemam berdarah, Dinas Kesehatan Agammelakukan fogging atau pengasapan diPerumahan Batang Buo, Kecamatan IVAngkek, Rabu lalu.

Menurut Kabid PMK Dinkes Agam,Dr.Bakhrizal, berdasarkan hasil diagnosa duapasien dari perumahan tersebut positifmengidap penyakit demam berdarah. Olehkarena itu perlu dilakukan penyemprotan ataufogging di lingkungan tempat tinggal mereka,perumahan Batang Buo.

“Berdasarkan hasil PengamatanEpidemiologi (PE) yang dilakukan olehpetugas surveilace Puskesmas Biaro, dari 7rumah yang diperiksa yang lokasinya beradadisekitar rumah penderita, 1 rumah positifada jentik Nyamuk Aides Eigyphty,” ungkapBakhrizal.

Oleh karena foging harus segeradilakukan agar nyamuk penyebab DBDmusnah dan tidak berkembang, dan fogingyang dilakukan berjalan sukses.

”Tapi kendati telah difogging wargadiminta melakukan gerakan 3M Plus denganmenguras bak mandi, menimbun genanganair dan menutup wadah penyimpan air sertamenggunakan kelambu saat tidur. (h/ks)

PADANG PANJANG, HALUAN— BangunanSDN 18 Silaiang Bawah disegel oleh SarifahAmelia Sari yang mengaku sebagai warispemilik tanah.

Pejabat HarusPunya SIMAGAM, HALUAN- Bupati Agam IndraCatri meminta seluruh pejabat yangmenggunakan kendaraan dinas dan pribadimengurus surat izin mengemudi (SIM).

”Mentang-mentang pejabat janganmengendara tanpa menggunakan SIM karenahal itu melanggar peraturan lalu lintas,sementara pejabat harus menjadi contoh disemua lini,”kata bupati.

Dikatakannya juga, perlunya SIM bagipejabat karena walaupun mendapatkendaraan dinas banyak juga yang tidakpunya sopir dinas, kalaupun ada sopir dinaspada saat tertentu pejabat akan menyopirsendiri, apalagi bagi pemegang kendaraandinas roda dua, yang menggunakan pastiyang bersangkutan, oleh karena itu merekaperlu mengurus SIM.

Indra Catri sendiri menurut KadinasPerhubungan Komunikasi dan InformasiAgam Drs. Maryanis telah mengurus SIMA dan C di Satlantas Polres Agam Senin(17/12) lalu.

”Pada hari itu selain mengurus SIMbupati juga meninjau kondisi pelayanan diSatlantas didampingi Kasatlantas PolresAgam Mendrova dan memberikan apresiasiterhadap pelayanan di kantor itu,” kataMaryanis di Lubuk Basung Kamiskemarin.(h/ks)

DISEGEL— Bangunan SDN 18 Silaiang Bawah disegel oleh waris pemilik tanah. Selain juga melakukan aksi pemasangan spanduk menuntutkepastian ganti rugi dari pemko. RYAN SYAIR

400 Guru Ikuti Pelatihan MindmapBUKITTINGGI, HALUAN— Seki-tar 400 guru mengikuti pelatihanmetode mindmap di aula Per-pustakaan Proklamator Bung Hatta,Bukit Gulai Bancah, Kamis (20/12).

Metode mindmap adalah pem-etaan pemikiran dengan meng-gunakan gambar dan tulisan, yangbisa memberikan akselerasi cepatdalam meringkas semua pelajaran.Bisa dikatakan sebagai sebuah caramemaksimalkan potensi otak kiridan kanan secara sinergis.

Pelatihan selama satu hari itudilaksanakan dalam rangka Hari

Jadi ke-228 KotaBukittinggi, d-iikuti oleh unsurguru dari PAUDhingga sekolahmenengah sertapara pengawassekolah.

Kegiatan initerselenggaraatas kepedulianYayasan Bukik84 (alumni SLTA

Bukittinggi tahun 1984), denganmenghadirkan trainer internasionalIr. Drs. Djohan Yoga, MSc MOT BLI.Ed yang juga merupakan alumnusSMA Negeri 1 Bukittinggi.

Walikota H. Ismet Amzis, SHmenyambut baik pelatihan ini.Pelatihan ini selain penting untukmeningkatkan wawasan dan carapikir, juga sejalan dalam mendukungvisi dan misi Bukittinggi sebagaikota pendidikan.

Dalam beberapa tahun ke bela-kang, Pemko Bukittinggi juga terusmeningkatkan mutu pendidikan,baik dengan mengadakan berbagaipelatihan maupun peningkatanfasilitas dan akses untuk pendidikan.

Bahkan dibanding dengan dae-rah-daerah lain, alokasi danapendidikan sesuai UU Pendidikanterus naik, melebihi 20 persen sepertiyang diamanatkan pusat.

“Tahun ini alokasi anggaranuntuk pendidikan di APBD kitahampir 40 persen,” ujar Ismetdisambut tepuk tangan pesertapelatihan. Filosofi pendidikan

berbasis akidah juga menjadiunggulan kita sejak 2005.

Di momen itu, Walikota meng-imbau para peserta untuk me-manfaatkan pelatihan ini secarabersungguh-sungguh. Menurutnya,pola mindmap ini sudah banyakditerapkan di negara-negara maju.Mengingat keefektifan program danpembelajaran mindmap ini, Ismetkemudian meminta agar parapimpinan satuan kerja perangkatdaerah ikut dalam pelatihan ini.

”Saya ingin agar para pimpinanSKPD dan jajaran kepala dinas kitajuga ikut untuk pelatihan mindmapini sehingga merasakan manfaatmetode ini. Itulah mengapa sayajuga mengajak jajaran BKD untukikut menghadiri acara ini,” Wakomenambahkan.

Apalagi instrukturnya DjohanYoga telah memiliki reputasi inter-nasional. Ikut hadir dalam acaraitu antara lain Ketua DPRD RahmatAris, Kadisdikpora Ellia Makmurdan Ketua Yayasan Bukik 84 AdlisKhairunas beserta jajaran. (h/rdw)

LKKS Salurkan BeasiswaAGAM, HALUAN— Dinas SosialTenaga Kerja dan Transmigrasimelalui pengurus Lembaga Koor-dinasi Kesejahteraan Sosial (LKKS)Agam akhir Desember 2012 inimembagikan beasiswa berprestasi kepada 440 orang siswa dari ke-luarga kurang mampu. Total danaRp200 juta.

Menurut Kabid PemberdayaanSosial Dinas Tenaga Kerja danTransmigrasi Kabupaten Agam

Erizal Efendi di sela-sela pembagianbeasiswa tersebut untuk siswakecamatan Tilatang Kamang Kamis,(20/12) kemarin, penyerahan bea-siswa tersebut berlangsung duatahap.

Tahap pertama Juni-Juli 2012lalu, telah dibagikan kepada 907orang, di akhir tahun ini dibagikanlagi beasiswa itu terhadap 440 orangsiswa di berbagai kecamatan, terdiridari siswa SMP 54 orang, SMA 92

orang dan mahasiswa perguruantinggi 294 orang.

Siswa SMP masing-masingnyamenerima Rp300 ribu, SMA Rp400ribu dan mahasiswa Rp500 ribu. Pada penyerahan beasiswa tersebutErizal Efendi mengharapkan agar -bantuan yang diterima diman-faatkan untuk keperluan pendidikansehingga dapat meringankan beban orang tua dalam pendidikan anak-anaknya. (h/ks)

Sarifah melakukan aksipemasangan spanduk danmenyegel gerbang utamasekolah, Kamis (20/12), se-kitar pukul 12.30 WIB. Dite-mani suaminya, Sarifah jugaturut didampingi dua orangmamaknya, Rusli Gindo Mudodan Busri.Aksi pemasanganspanduk berisikan curahanhati, tuntutan, kata-katapengharapan.

Sarifah didampingi kuasahukumnya Yandri Sudarso SHMH dan M Yulis dihadapansejumlah wartawan di kedi-amannya yang berlokasi persisdi belakang SDN 18 SilaiangBawah mengatakan, aksispontan yang dilakukannya itumerupakan buntut darikekecewaan terhadap PemkoPadang Panjang, yang seper-ti terus mengulur-ulur dantidak memberikan kepastianatas ganti rugi tanah miliknya.

“Awalnya pada tahun1977, tanah itu diserahkanorang tua dan mamak kamikepada Pemko Padang Pan-jang, dengan status hakpakai. Tanah tersebut selan-jutnya dipergunakan untukpembangunan SD Inpres padatahun 1978,” kata Sarifah.

Berdasarkan salinan suratperihal pernyataan tanahtertanggal 10 Mei 1977 yangditandatangani pihak pemiliktanah diantaranya RusliGindo Mudo, Roslina (Almh)dan Busri, serta perwakilandari pemerintah daerah yangditandatangani langsungWalikota Padang Panjang DrsRustian Said.

Dalam perjalanannyahingga tahun 2006 ujar Sari-fah, Pemko Padang Panjangtelah melakukan ganti rugiterhadap tanah seluas 216meter, dengan jumlah nom-inal sekitar Rp 50 juta.

Selanjutnya pada tanggal2 Oktober 2006, kedua be-lah pihak kembali menyepa-kati surat pernyataan tanah,yang pada intinya berisikantentang kesepakatan atasganti rugi sisa tanah seluas1.500 meter.

“Jelas, di surat pern-yataan tanah kedua itu,sama-sama telah disepakatibahwa pergantian hak pakaitanah seluas 1.500 meter lagi,akan dilakukan pada 2 Okto-ber 2007. Selain lurah dancamat, walikota juga ikutmenandatangani surat itu,”tandas Sarifah sembarimemperlihatkan salinansurat yang juga ditandatan-gani Walikota Padang Pan-jang dr H Suir Syam itu.

Selang lima tahun per-jalanan surat hingga tutuptahun 2012 jelasnya, pihakn-ya mengaku belum jugamendapatkan kepastian dantitik terang perihal kejela-san status tanah tersebut.

Sarifah mengatakan, pi-haknya juga telah memberi-kan dua opsi kepada pemer-

intah daerah, dengan harapanagar persoalan tersebut bisadiselesaikan sesegera mungkin.

“Kami sudah sampaikan,apakah mau diganti rugi atautanah kami yang tersisa 1.500meter lagi dikembalikan.Namun kenyataannya, kejela-san belum juga kami dapat-kan walau sudah lima tahunkesepakatan itu dijalankan,”pungkas Sarifah.

Sarifah mengakui, sejak2007 hingga 20 hari ke bela-kang, dirinya terus mengkomu-nikasikan persoalan tersebutkepada pihak pemerintahdaerah.Baik melalui kuasa hu-kum Pemko Padang Panjang,Asisten I, hingga SekdakoPadang Panjang. Namun dis-ebutkan Sarifah, dirinya selalumendapatkan jawaban yangtidak sesuai dengan harapan.

Yandri Sudarso selakukuasa hukum Sarifah csmengatakan, persoalan yangtengah dihadapi kliennya,hingga berbuntut kepadapenyegelan pintu pagar uta-ma sekolah, tak lain sebagaiwujud kekecewaan dan rasaputus asa atas sikap PemkoPadang Panjang, yang seper-ti sengaja mengulur-ulur ek-sekusi pembebasan dan pem-bayaran ganti rugi tanahtersebut.

“Kasus ini memang tengahdalam proses hukum. Tapikarena memang tidak dilihatadanya itikad baik pemkountuk melakukan mediasi danmusyawarah untuk menyele-saikan persoalan, maka klienkami juga merasa memilikihak untuk mengeksekusi ta-nahnya. Kami selaku kuasahukum, yang jelas akan ter-us memperjuangkan hak klienkami,” ujar Yandri.

Gembok DibukaAksi penggembokan pagar

sekolah yang dilakukan Sari-fah cs, tak urung membuatpemerintah daerah bergerakcepat. Sekitar pukul 15.00 WIB,Kepala Dinas Pendidikan KotaPadang Panjang Kenedi DtKupiah bersama sejumlahperangkat daerah lainnya,langsung bergerak menujulokasi. Dalam negosiasi singkatyang dilakukan, hampir tidakditemukan adanya kata sep-akat. “Agar tidak menggang-gu proses belajar mengajarsiswa, kami memohon agar Ibu(Sarifah, red) membuka kem-bali gembok itu. Marilahsama-sama kita hormatiproses hukum yang sedang ber-jalan,” pinta Kenedi.

Meski awalnya Sarifah cstetap bersikeras untuk tidakmengabulkan permohonantersebut, namun setelah dime-diasi Kasat Intel Polres KotaPadang Panjang, AKP Yurman,Sarifah cs dengan penuh kesa-daran membuka kembali span-duk dan kertas-kertas berisi-kan tuntutan, serta dilanjutkandengan pembukaan gembokpagar sekolah.(h/yan)

Page 14: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman: Rahmi>> Editor : Atviarni

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H14 WANITA DAN KELUARGA

Resep

Pemerintah menginginkanbukan hanya menghasikan orang-orang pintar tetapi menghasilkanorang-orang yang pintar danmemiliki karakter yang kuat.Sehingga ketika mendudukijabatan dapat menjalankanamanah tersebut dengan baikdan bijaksana.

Mungkin banyak yang berta-nya-tanya, apa sebenarnya dam-pak pendidikan karakter terhadapkeberhasilan akademik? Bebe-rapa penelitian bermunculanuntuk menjawab pertanyaan ini.Ringkasan dari beberapa pene-muan penting mengenai hal iniditerbitkan oleh sebuah buletin,Character Educator, yang diter-bitkan oleh Character EducationPartnership. Dalam buletintersebut diuraikan bahwa hasilstudi Dr. Marvin Berkowitz dariUniversity of Missouri- St. Louis,menunjukan peningkatan moti-vasi siswa sekolah dalam meraihprestasi akademik pada sekolah-sekolah yang menerapkan pen-didikan karakter. Kelas-kelasyang secara komprehensif terlibatdalam pendidikan karaktermenunjukan penurunan drastispada perilaku negatif siswa yangdapat menghambat keberhasilanakademik.

Pendidikan karakter adalahpendidikan budi pekerti plus,yaitu yang melibatkan aspekpengetahuan (cognitive), perasaan(feeling), dan tindakan (action).Menurut Thomas Lickona, tanpaketiga aspek ini, maka pendi-dikan karakter tidak akan efektif,dan pelaksanaannya pun harusdilakukan secara sistematis danberkelanjutan.

Dengan pendidikan karakter,seorang anak akan menjadicerdas emosinya. Kecerdasanemosi adalah bekal terpentingdalam mempersiapkan anakmenyongsong masa depan, karenadengannya seseorang akan dapatberhasil dalam menghadapisegala macam tantangan, terma-suk tantangan untuk berhasilsecara akademis.

Bahan :• daging sapi 1/4 kg• tepung terigu 1/2 kg• kentang 1 /4 kg• telur ayam 2 butir• bawang merah 5 biji• bawang putih 2 siung• garam dan pala secukupnya

Cara Membuat• Adonan dari tepung terigu, telur diaduk-

aduk sampai rata diberi sedikit airsampai dapat dibentuk dan diberi bumbu

pala, garam.• Kentang digoreng lalu dihaluskan,

bawang diiris halus, daging dicincang,bumbu-bumbu dihaluskan dicampur

semua.• Tipiskan adonan, isi dengan perkedel tadi,

rapatkan agar isi (perkedel tidak keluar).Bentuk sedemikian rupa (pastel/bulat/

lonjong dll)• Goreng hingga coklat kekuningan , dan

matang. ***

Pastel Isi Pergedel

Pendidikan KarakterPengaruhi Akademik AnakPENDIDIKAN karaktermerupakan tujuanpendidikan yang mulaidirintis oleh pemerintahkita.

“MUNGKINKAH mengetahui dan memastikanapakah seorang anak itu bermasalah, dalamwaktu 5-10 menit pertama saat kita bertemudengannya?” Jawabannya adalah “mungkin”dan “pasti”. Rahasia tersebut akan dibahassekarang. Rahasia yang sering digunakan untukmenganalisa seorang anak. Apakah diabermasalah, bahkan setelah mempelajarinyadengan seksama kita mampu meramal masadepan seorang anak.

Sebenarnya ada 6 ciri karakter anak yangbermasalah, cukup kita melihat dari perilakunyayang nampak maka, kita sudah dapat melakukandeteksi dini terhadap “musibah besar”dikehidupan yang akan datang (baca: semakindewasa) dan secepatnnya dapat melakukanperbaikan.

Inilah ciri-ciri karakter tersebut :1. Susah diatur dan diajak kerja

samaHal yang paling Nampak adalah anak akan

membangkang, akan semaunya sendiri, mulaimengatur tidak mau ini dan itu. pada fase inianak sangat ingin memegang kontrol. Mulaiada “pemberontakan” dari dalam dirinya. Halyang dapat kita lakukan adalah memahaminyadan kita sebaiknya menanggapinya dengankondisi emosi yang tenang.

Ingat akan kebutuhan dasar manusia? Tigahal diatas yang telah saya sebutkan, nahkebutuhan itu sedang dialami anak. Kita hanyabisa mengarahkan dan mengawasi denganseksama.

2. Kurang terbuka pada padaOrang Tua

Saat orang tua bertanya “Gimanasekolahnya?” anak menjawab “biasa saja”,menjawab dengan malas, namun anehnya padatemannya dia begitu terbuka. Aneh bukan? Iniadalah ciri ke 2, nah pada saat ini dapatdikatakan figure orangtua tergantikan denganpihak lain (teman ataupun ketua gang, pacar,dll). Saat ini terjadi kita sebagai orangtuahendaknya mawas diri dan mulai mengantipendekatan kita.

3. Menanggapi negatifSaat anak mulai sering berkomentar “Biarin

aja dia memang jelek kok”. Ini tanda harga dirianak yang terluka. Harga diri yang rendah, salahsatu cara untuk naik ke tempat yang lebih tinggiadalah mencari pijakan, sama saat harga diri kitarendah maka cara paling mudah untuk menaikkanharga diri kita adalah dengan mencela orang lain.Dan anak pun sudah terlatih melakukan itu,berhati-hatilah terhadap hal ini. Harga diri adalahkunci sukses di masa depan anak.

4. Menarik diriSaat anak terbiasa dan sering menyendiri,

asyik dengan duniannya sendiri, dia tidak inginorang lain tahu tentang dirinya (menarik diri).Pada kondisi ini kita sebagai orangtuasebaiknya segera melakukan upaya pendekatanyang berbeda. Setiap manusia ingin dimengerti,bagaimana cara mengerti kondisi seoranganak? Pada kondisi ini biasanya anak merasaingin diterima apa adanya, dimengerti –semengertinya dan sedalam-dalamnya.

5. Menolak kenyataanPernah mendengar quote seperti “Aku ini

bukan orang pintar, aku ini bodoh”, “Aku nggabisa, aku ini tolol”. Ini hampir sama dengannomor 4, yaitu kasus harga diri. Dan biasanyakasus ini (menolak kenyataan) berasal dariproses disiplin yang salah. Contoh: “masakgitu aja nga bisa sih, kan mama da kasih contohberulang-ulang”.

6. Menjadi pelawakSuatu kejadian disekolah ketika teman-

temannya tertawa karena ulahnya dan anaktersebut merasa senang. Jika ini sesekalimungkin tidak masalah, tetapi jika berulang-ulang dia tidak mau kembali ke tempat dudukdan mencari-cari kesempatan untuk mencaripengakuan dan penerimaan dari teman-temannya maka kita sebagai orang tua harapwaspada. Karena anak tersebut tidak menda-patkan rasa diterima dirumah, kemanakahorangtua? (h/pkr)

Sebuah buku yang baru terbitberjudul Emotional Intelligenceand School Success (Joseph Zins,et.al, 2001) mengkompilasikanberbagai hasil penelitian tentangpengaruh positif kecerdasan emosianak terhadap keberhasilan disekolah. Dikatakan bahwa adasederet faktor-faktor resikopenyebab kegagalan anak disekolah. Faktor-faktor resiko yangdisebutkan ternyata bukan ter-letak pada kecerdasan otak,tetapi pada karakter, yaitu rasapercaya diri, kemampuan bekerjasama, kemampuan bergaul,kemampuan berkonsentrasi, rasaempati, dan kemampuan berko-munikasi.

Hal ini sesuai dengan penda-pat Daniel Goleman tentangkeberhasilan seseorang di masya-rakat, ternyata 80 persen dipe-ngaruhi oleh kecerdasan emosi,dan hanya 20 persen ditentukanoleh kecerdasan otak (IQ). Anak-anak yang mempunyai masalahdalam kecerdasan emosinya, akanmengalami kesulitan belajar,

bergaul dan tidak dapat me-ngontrol emosinya. Anak-anakyang bermasalah ini sudah dapatdilihat sejak usia pra-sekolah,dan kalau tidak ditangani akanterbawa sampai usia dewasa.Sebaliknya para remaja yangberkarakter atau mempunyaikecerdasan emosi tinggi akanterhindar dari masalah-masalahumum yang dihadapi oleh remajaseperti kenakalan, tawuran,narkoba, miras, perilaku seksbebas, dan sebagainya.

Pendidikan karakter di seko-lah sangat diperlukan, walaupundasar dari pendidikan karakteradalah di dalam keluarga. Kalauseorang anak mendapatkanpendidikan karakter yang baikdari keluarganya, anak tersebutakan berkarakter baik selan-jutnya. Namun banyak orang tuayang lebih mementingkan aspekkecerdasan otak ketimbangpendidikan karakter.

Selain itu Daniel Golemanjuga mengatakan bahwa banyakorang tua yang gagal dalam

mendidik karakter anak-anaknyaentah karena kesibukan ataukarena lebih mementingkanaspek kognitif anak. Namun inisemua dapat dikoreksi denganmemberikan pendidikan karakterdi sekolah.

Namun masalahnya, kebi-jakan pendidikan di Indonesiajuga lebih mementingkan aspekkecerdasan otak, dan hanya baru-baru ini saja pentingnya pendi-dikan budi pekerti menjadi bahanpembicaraan ramai. Ada yangmengatakan bahwa kurikulumpendidikan di Indonesia dibuathanya cocok untuk diberikan pada10-20 persen otak-otak terbaik.Artinya sebagian besar anaksekolah (80-90 persen) tidakdapat mengikuti kurikulumpelajaran di sekolah.

Akibatnya sejak usia dini,sebagian besar anak-anak akanmerasa “bodoh” karena kesulitanmenyesuaikan dengan kurikulumyang ada. Ditambah lagi denganadanya sistem ranking yang telah“memvonis” anak-anak yang tidak

masuk “10 besar”, sebagai anakyang kurang pandai.

Sistem seperti ini tentunyaberpengaruh negatif terhadapusaha membangun karakter,dimana sejak dini anak-anakjustru sudah “dibunuh” rasapercaya dirinya. Rasa tidakmampu yang berkepanjanganyang akan membentuk pribadiyang tidak percaya diri, akanmenimbulkan stress berkepan-jangan. Pada usia remaja bia-sanya keadaan ini akan men-dorong remaja berperilaku negatif.Maka, tidak heran kalau kitalihat perilaku remaja kita yangsenang tawuran, terlibat kri-minalitas, putus sekolah, danmenurunnya mutu lulusan SMPdan SMU.

Jadi, pendidikan karakteratau budi pekerti plus adalahsuatu yang urgent untuk dila-kukan. Kalau kita peduli untukmeningkatkan mutu lulusan SD,SMP dan SMU, maka tanpapendidikan karakter adalahusaha yang sia-sia. (h/blg)

“Kata-kata Beracun’ Bagi Anak

SEBAGAI orang tua kadangkalatanpa disadari seringkalimengeluarkan sumpah serapahdan ”Kata-kata Beracun” (The ToxicWords), yang mana kata-katatersebut bisa membunuh karakterdan membentuk masa depan anak-anak. Menuntut anak-anak agarmenjadi anak yang baik dan patuhpada orang tua ada baiknya denganmemberikan teladan yang baik.

Ada sebuah pengalamanDr.Amir Zuhdi, Direktur The GoldenFamily, yang sedang melaksanakantugas program kesehatan anak danremaja di LP Anak Tanggerang,dokter ini sangat kaget ketikamengetahui kalau penghuni LPtersebut adalah anak-anak yangberusia antara 10 sampai 16tahun. Berdasarkan pengamatandokter tersebut, mereka berada diLP itu disebabkan oleh Kata-kataBeracun dari orang tuanya.

Berikut ini saya lampirkanpetikan wawancara antara doktertersebut dengan anak-anakpenghuni LP Tanggerang, dalamsesi program kesehatan berikutnya,berupa konsultasi kesehatan fisikdan psikologi secara langsung, yangsaya kutip dari Fimadani.com :

Apakah anak-anak mengetahuitempat tinggalnya saat ini dan apa

namanya? Sebagian besar merekamengetahui dan menjawab bahwamereka tinggal di penjara anak.

Pertanyaan berikutnya, Mengapaanak-anak harus tinggal di penjaraanak ini? Beberapa anak menjawabbahwa ia melakukan kesalahan dansudah selayaknya kalau ia harustinggal di penjara anak.

Memang, ia di lahirkan untukmenjadi anak yang kurang ajar,pencuri, pencopet, anak yang senangperkelahian dan masih banyak“gelar-gelar” lainnya.

Menurut dokterAmir, ”Gelar-gelar” seperti itulah yang sudahterbenam dibenak mereka, sehinggakata-kata seperti itu selaluterngiang-ngiang dibenak mereka,dan kata-kata seperti itulah padaakhirnya yang semakin membentuk dan membunuh karakter yangsesungguhnya.

Kata-kata buruk yang seringkalidiucapkan orang tua ketika kesaldan marah pada anaknya, hampirrata-rata seperti dibawah ini:

“Dasar kamu! Memang anakpembawa sial!”

“Kamu selalu menyusahkanorangtua!”

“Kamu memang anak terkutuk!Pasti hidupmu akan sengsara!”

Serta masih banyak lagi kata-

kata yang buruk lainnya.Pernahkah Anda sebagai orang

tua mengatakan kata-kata tersebutterhadap anak-anak Anda ? Kalaumemang pernah sebaiknya segeradihentikan, karena kata-kata sepertiitu bisa menjadi do’a yang tanpadisengaja, yang bisa membunuhkarakter sesungguhnya anak Anda,sehingga kata-kata buruk itulahyang pada akhirnya membentukkarakter anak Anda.

Menurut Dr, Amir, manusiamelakukan proses berpikir dengantiga cara yaitu,

1. Berpikir Visual adalahberpikir dengan cara kita membuatgambaran di dalam pikiran kita.

2. Berpikir Auditori adalahberpikir dengan cara kitamelakukan dialog internal (self-talk).

3. Berpikir Kinestetik adalahberpikir dengan cara melibatkanperasaan atau emosi kita.

Gambaran masa depanseseorang ternyata dapat diprediksi dari hal-hal yang dia yakini.Ketika kita meyakini sesuatu makaseluruh ”sumberdaya” dalam tubuhkita sampai level sel terkecil punakan mendukung apa-apa yangtelah kita yakini itu.

Sebagian besar, suatu keyakinandibentuk dari perilaku yang dilihatdan kata-kata yang didengarnyasetiap hari khususnya yangmenyangkut tentang diri kita. Jikaperilaku buruk atau kata-kataburuk yang sering diterimanya,maka bisa dipastikan perlahantapi pasti bahwa perilaku burukpunakan terwujud dan begitu pulasebaliknya. Demikianlah yangdikatakan Dr. Amir Zuhdi lebihlanjut.

“Anak adalah Amanah danTitipan Allah yang dititipkannyapada orang Dia percaya. Adalahkewajiban orang tua untukmemelihara dan membesarkan, sertamemberikan pendidikan yang cukup,karena amanah tersebut akandipertanggungjawabkan di akhiratnanti” (h/pkr)

TipsAnalisis AnakBermasalah

JAKARTA, HALUAN — Maraknya tawuran antarpelajar di kota-kota besar, terutama di Jakartamenjadikan PT SidoMuncul ikut peduli terhadapberlangsungnya pendidikan akhlak bagi generasimuda.

Pendidikan akhlak seharusnya diberikanlangsung kepada para pelajar juga kepada pendidikyang memberikan materi pendidikan akhlaktersebut.

Dalam rangka meningkatkan kapasitas tenagapendidik untuk menanamkan nilai-nilai toleransi,anti kekerasan dan keterbukaan dikalangan pendidik.Bertempat di hotel Alia Jakarta, baru-baru iniSidoMuncul memberikan sumbangan untuk pelatihanpendidikan karakter bagi guru mata pelajaranPendidikan Agama Islam (PAI) dan guru PendidikanKewarganegaraan (PKn) di wilayah DKI Jakarta yangdiselenggarakan Maarif Institute.

Pendidikan karakter merupakan penanaman nilai-nilai karakter kepada warga sekolah yang meliputipengetahuan, kesadaran/kemauan dan tindakan untukmelaksanakan nilai-nilai perilaku manusia yangberhubungan dengan Tuhan Yang Maha Esa, dirisendiri, sesama manusia, lingkungan dan kebangsaanyang terwujud dalam pikiran, sikap, perasaan,perkataan, dan perbuatan berdasarkan norma-normaagama, hukum, tata krama, budaya dan adat istiadat.Tentunya berkaitan dengan peserta didik yaitu muriddan guru, dalam hal ini guru mata pelajaran PAIdan guru PKn.

Maarif Institute sebagai institusi swasta yangpeduli terhadap dunia pendidikan di Indonesiaterutama dalam program pendidikan karakter merasaterpanggil untuk ikut menyumbangkan karyanyaterutama untuk pelatihan tenaga pendidik PAI danPKn dalam mensosialisasikan dan mendeseminasikanbuku materi Pengayaan Pendidikan Karakter AntiKekerasan, Toleransi, dan Keterbukaan.

Demikian juga harapan Direktur Utama PTSidoMuncul Irwan Hidayat bahwa dengan adanyapelatihan pedidikan karakter bagi guru ini akan bisamembantu penguatan karakter bangsa terutamagenerasi muda yang nantinya akan melanjutkanpembangunan bangsa ini.

Pihak swasta juga wajib membantu negara iniuntuk penguatan pendidikan karakter disesuaikandengan kemampuannya.( h/atv)

Sidomuncul PeduliPendidikan Karakter

Page 15: Haluan 21 Desember 2012

EKONOMI BISNIS 15JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman : Jefli>> Editor : Afrianita

IHSG Makin TipisJAKARTA, HALUAN— Indeks HargaSaham Gabungan (IHSG) melemah 21 poinpada perdagangan Kamis (20/12).IHSGterpangkas 21,043 poin atau 0,49 persenmenjadi 4.254,816. Sementara Indeks LQ45terkoreksi 5,398 poin atau 0,74 persenmenjadi 726,356. Indeks Kompas100melemah 5,72 poin menjadi 936,32.

Sektor konsumer tenggelam palingdalam pada perdagangan hari ini, melemah2,4 persen. Sementara sektor anekaindustri melemah 2,3 persen.

Walaupun indeks melemah, parainvestor asing membukukan pembelianbersih sebesar Rp 62,95 miliar. Totalvolume transaksi sebesar Rp 4,3 triliun.Sebagian besar indeks di kawasan Asiaditutup melemah. Indeks KompositShanghai melemah 6,72 poin atau 0,31persen menjadi 2.155,52. Indeks HangSeng turun 103,92 poin atau 0,46 persenmenjadi 22.519,45. Indeks Nikkei 225anjlok 121,07 poin atau 1,19 persenmenjadi 10.039,33. (h/kcm)

Harga TBS Anjlok Hingga Rp900/Kg

Ekonomi Sekilas

DHARMASRAYA, HALUAN— Petani sawitmengeluhkan buruknya harga tandan buahsegar (TBS) yang hanya berkisar Rp900sampai Rp1.200/kg. Bahkan jika petanimenjual di kebun kepada toke akan lebihmurah lagi.

Bank Nagari Salurkan CSR Pendidikan

Harga ini cukup menam-bah beban bagi petani. Kare-nanya banyak juga parapetani yang langsung menjualke provinsi tetangga sepertiJambi dan Riau karena hargalebih bersaing.

Petani sawit warga JorongTrimulya 3 Nagari Panyuba-rangan, Kecamatan Timpeh,Agus Syahbana (37), menye-butkan, turunnya harga terse-but, membuat petani menga-lami berbagai kesulitan.

Mulai dari melunasi cici-lan bank, bayar kredit ken-daraan hingga biaya sekolahanak.

Dijelaskan, sebelumnyaharga TBS sempat beradapada kisaran Rp1.200perkilogram. Kemudian, terusanjlok hingga menjadi Rp900.

Murahnya harga TBStersebut tidak sebanding lagidengan biaya produksi yangharus dikeluarkan. Untuk

pupuk petani mesti meng-eluarkan biaya per enam bulanminimal, jika ingin hasil sawitlebih baik seharusnya tiga kalipemupukan dalam setahun.

“Begitu juga perawatannya,mesti dilakukan tiga kalidalam setahun, sekurang-kurangnya agak dua kalidalam setahun mesti dirawat,”tambahnya.

Banyaknya tengkulak yangmenawarkan harga lebihrendah dari pabrik kelapasawit (PKS), dengan uangtunai, menambah deretanterhadap buruknya harga TBS.

Ini membuat petani lebihcenderung menjual hargasawitnya kepada para teng-kulak. Di samping itu, teng-kulak tidak mempunyai pro-sedur pembelian yang berbelit-belit. Ada barang ada uang.Inipulah menjadi salah satufaktor pengaruh pada kancahharga komoditi sawit. (h/fma)

Kebun sawit. Harga tandan buah segar (TBS) turun, saat ini dikisaran Rp900sampai Rp1.200/kg

BUKITTINGGI, HALUAN— Padadasarnya, lembaga keuangan berupabank itu berdiri untuk ikut men-sejahterakanrakyat.

B e r j a l a ndengan azaspaling bersih,yakni the agentof trust- (kepercayaan).Bagaimana juga, bank mem-butuhkan kepercayaan masyarakatagar tetap bisa memutar rodausahanya.

Atas dasar itu, Bank NagariCabang Bukittinggi, tidak ingin pulamensiasiakan kepercayaan masya-rakat padanya.

Sebagai imbal balik, bank yangtengah maju pesat ini menyalurkandana sebesar Rp110 juta, untukkepentingan pendidikan.

Dana itu diserahkan oleh KacabBank Nagari Bukittinggi, Antonius,pada Walikota Bukittinggi, Ismet

Amzis, Rabu(19/12).

Selanjutnyaa k a nd i t e r u s k a npada parasiswa SLTPdan SLTA di

Bukittinggi, yang berprestasi dandari keluarga tidak mampu.

Penyerahan dana bantuan ituberlangsung disela-sela peringatanHari Bela Negara, di halaman BalaiKota, Gulai Bancah. Disaksikan olehseluruh peserta upacara, termasukjajaran Muspida Bukittinggi.

Menurut Antonius, penyaluran -Corporate Social Responsibility- (CSR), ini adalah bentuk wujudkepedulian Bank Nagari bagi dunia

pendidikan, khususnya Bukittinggi.Dana itu sendiri diberikan tiap

tahun. Proses penyalurannya jugasama, yakni melalui pemerintahdaerah.

Dikatakan Anton, bantuan tidakharus selalu kepada nasabahterkait. Masyarakat yang bukannasabah hendaknya punya rasamemiliki pada Bank Nagari.

Dia berharap, dengan majunyakualitas sumber daya manusia(SDM), akan membawa perubahanyang lebih berarti dimasa men-datang.

Sementara, H. Ismet Amzis,menyampaikan terima kasihnyaatas kepedulian Bank Nagariterhadap dunia pendidikan di kotaJam Gadang ini. Peruntukan danabagi pendidikan dirasa sangatmembantu. Apalagi bantuannyauntuk keluarga miskin.(h/aur)

CSR PENDIDIKAN—Kacab Bank NagariCabang Bukittinggi,Antonius, (kiri) saatmenyerahkan danabantuan untukpendidikan Rp110secara simbolis padaWalikota IsmetAmzis. AULIA RAHMAN

Page 16: Haluan 21 Desember 2012

16 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman: Jefli>> Editor : Afrianita

PONSEL

Pesona Galeri Diskon 40 Persen

Kalahkan Nokia,Samsung RajaPonsel Dunia

JAKARTA, HALUAN- Empat belas tahun sudahNokia memimpin pasar ponsel dunia. Namun,pada tahun 2012 ini, Nokia harus menyerahkangelar tersebut kepada produsen ponsel asalKorea, Samsung.

Pasar ponsel yang dikuasai Samsung inimencakup semua jenis ponsel, baik featurephone maupun smartphone.

Menurut hasil analisis dari lembaga surveiIHS iSuppli, pada tahun 2012 ini, Nokia hanyaberhasil menyumbang 24 persen dari peng-iriman ponsel di seluruh dunia.

N i l a i t e r s e b u t s e c a r a s i g n i f i k a nturun dari angka 30 persen pada tahun2 0 1 1 .

Sedangkan Samsung, berkat produk ponselGalaxy S3, berhasil naik ke posisi pertamadengan nilai 29 persen, meningkat 5 persendari tahun 2011 yang lalu.

Prestasi ini dapat dikatakan sangat istimewabagi Samsung karena ini adalah pertama kalinyabagi perusahaan tersebut menduduki posisipertama.

Selain memimpin pasar ponsel secaraglobal, Samsung juga berhasil menjadipemimpin pasaran ponsel pintar (smartphone).

Pada tahun 2012 ini, Samsung berhasilmenyumbang 28 persen ponsel pintar secaraglobal, meningkat 8 persen dari tahun 2012.

Menurut IHS, pengiriman smartphone -dunia meningkat 35,5 persen pada tahun ini,sedangkan pengiriman ponsel hanya meningkat1 persen.

Dari angka tersebut bisa disimpulkanpenetrasi darismartphone pada tahun iniadalah sebesar 47 persen, meningkat dari 35persen pada tahun 2011 yang lalu.(h/kcm)

INDOSAT MENTARI

Gratis 12 Bulan Whatsapp dan 200 Menit

Galeri UsahaGaleri UsahaGaleri UsahaGaleri UsahaGaleri Usaha

PADANG, HALUAN—-Peso-na Galeri di Jalan RadenSaleh Padang diskon sampai40 persen dalam rangkapromo akhir tahun.

“Jenis furniture yang diskonseperti kursi tamu minimalis,dan kamar set,”ungkap Edipemilik Pesona Galeri padaHaluan, Kamis (20/12).

Adapun harga yang dita-warkan oleh Pesona Galeritentang promo akhir tahun-nya, dimulai dari Rp3 juta-

an. Harga tergantung jenisproduk dan bentuk produk.

Semua produk yang dita-warkan oleh Pesona Galeriberasal dari jati jepara. Peso-na Galeri juga terdapat diLubuk Buaya Jalan Adinegoro.

“Pesona galeri tidak sem-barangan dalam memilihbahan. Kami memang mengu-tamakan kualitas. Karena initergantung dengan selera danhobi.

Ada pelanggan yang ka-

dangkala membeli berdasar-kan hobi.

Kalau sudah hobi biasanyaorang akan memandang hasilkarya itu berdasarkan kua-litas. Maka kami hadir me-ngutamakan kualitas,”tambahEdi.

Semua perlengkapan ru-mah tangga ada di PesonaGaleri. Mulai dari perleng-kapan kamar set, lemaripajang dari beragam jenis danbentuk, lemari pembatas

ruangan, baik ruangan yangkecil maupun ruangan yangbesar, kursi tamu bermacam-macam bentuk, bopet, mejamakan dan semua jenis kursiteras.

Disinggung soal persainganbisnis dengan enteng Edimenjawab tidak cemas meng-hadapi fenomena menjamur-nya furniture di Kota Padang.

Karena soal selera dankualitas karya tidak akan bisadigantikan oleh produk yang

lain. Kalaupun ada tidak akanpersis sama.

“Kami melayani denganhati selain memperbaiki teruskualitas,”tambah Edi.

Target yang akan dicapaioleh Pesona Galeri dalamwaktu dekat ini adalahmembangun jaringan de-ngan mengadakan komu-nikasi dan menerima kri-t ikan serta saran daripelanggan Pesona Galeri.-(h/cw-oos) Koleksi furniture di Pesona Galeri di Jalan Raden Saleh Padang. IST

TelekomunikasiTelekomunikasiTelekomunikasiTelekomunikasiTelekomunikasi

PADANG, HALUAN — Menutupakhir tahun, Indosat melakukangebrakan baru dengan melun-c u r k a nI n d o s a tM e n t a r i ,k a r t up r a b a y a rp r e m i u myang diperun-tukkan bagi pengguna smartphone.

Indosat Mentari hadir denganberbagai paket menarik sepertigratis whatsapp 12 bulan, gratismenelpon 200 menit ke semuaoperator, gratis paket BB full

service/BB gaul dengan kuotasampai 3 GB dan kecepatanhingga 7.2Mbps, gratis SMS

serta dapatm e m i l i hs e n d i r in o m o rM e n t a r iy a n gdiinginkan.

Terdapat 3 paket yang dapatdipiih yaitu paket harian, paketmingguan dan paket bulananmelalui *123*2*#.

Dalam kesempatan yang sama,Indosat juga menghadirkan nama,

logo dan tampilan baru MentariIndosat sebagai bagian dari upayamereposisi layanan Mentari yangselama ini telah melekat di benakpuluhan juta pelanggan setianyadi seluruh Indonesia.

Tampilan dan logo IndosatMentari baru yang lebih moderndan dinamis ini menjadi bagiandari strategi Indosat masuk kepasar pengguna smartphone yangsemakin selektif dalam memilihkartu yang tepat untuk smar-tphone mereka.

Erik Meijer, Director & ChiefCommercial Officer PT Indosat

dalam siaran persnya menga-takan dengan paket menariktersebut dan tampilan logo baru-nya, Indosat Mentari akan men-jadi solusi smartphone multiplatform yang lebih optimalpenggunaannya.

Brian Acton, Co-founderWhatsApp mengatakan sangatsenang dapat bermitra denganIndosat untuk memberikanpenawaran yang menarik bagipara pelanggan Indosat sekaligususer WhatsApp.

Pelanggan yang menikmatiIndosat Mentari juga akan sema-

kin dimanjakan dengan kualitasjaringan yang handal karenadidukung oleh Indosat Super WiFiyang memberikan kecepatanhingga 20 Mpbs tanpa pelangganIndosat harus memasukkan user-name dan password.

Saat ini tersedia 3500 accespoint yang tersebar di berbagaipusat bisnis dan ekonomi diPulau Jawa dan Bali. Jumlah iniakan semakin bertambah sesuaidengan komitmen Indosat untukterus mengembangkan jangkauanjaringan dengan akses cepat danmudah. (h/atv)

MEGAH— Dealer Proton mobil keluaran Malaysia di Jl. Dr Sutomo Padang tampak megah. CITRA

TELKOM SUMBAR

Salurkan Dana Kemitraan Rp563,7 JutaPADANG, HALUAN— PT Telkom Sumatera Baratmenyalurkan dana kemitraan untuk triwulan IV/2012sebesar Rp563.700.000 kepada 36 mitra binaan baru.

Penyerahan dana kemitraandiserahkan secara simbolis olehKordinator Program Kemitraan danBina Lingkungan(PKBL) TelkomSumbar, Risman diGedung Telkom Jl. KHAhmad Dahlan,Kamis (20/12).

Dengan demikianuntuk 2012 iniTelkom Sumbar telahmenyalurkan dana kemitraan sebagaibagian dari program Coorporate SocialResponsibility (CSR) lebih dari Rp4Miliar.

Pada triwulan I dana kemitraanyang dibagikan Rp1,22 Miliar untuk42 mitra binaan, triwulan II Rp925.-000.000 untuk 38 mitra, dan triwulanIII Rp1,376 Miliar untuk 56 mitra.

“Sedangkan sejak tahun 2002sampai triwulan IV/2012 ini penya-luran dana kemitraan Telkom Sum-bar mencapai Rp39,309 Miliar untuk1.744 mitra,” tambah Risman.

Dikatakannya, program kemitraandimulai tahun 2008 lalu denganbunga pinjaman sebesar 6 persenper tahun berlaku flat untuk pinja-man Rp1 Juta sampai Rp100 Juta.

“Harapan kita, semakin tinggitingkat kesadaran mitra binaan dalampengembalian pinjaman yang menjadi

kewajibannya, makinbanyak pula dana yangdisalurkan kembali.

S e h i n g g akesempatan calon mitrabinaan baru yang akanmemperoleh pinjamanakan bertambah sesuaidengan tujuan kita yaitu

meningkatkan usaha kecil karena danakemitraan ini adalah dana bergulir,”terang dia lagi.

Dikatakannya lagi, PT TelkomSumbar memiliki komitmen untukmenjalankan peran GCG (Good Coor-porate Citizenship) melalui penye-lenggaraan PKBL sebagai tanggungjawab moral kepedulian.

Program kemitraan untuk mening-katkan kemampuan usaha kecil agarmenjadi tangguh dan mandiri, se-dangkan bina lingkungan untukpemberdayaan kondisi sosial masya-rakat.

Untuk program Bina Lingkungandari tahun 2004 sampai 2012 ini,Telkom Sumbar sudah menyalurkansebanyak Rp5,620 Miliar.(h/ita)

Page 17: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : Rio Surya Wijianto

17JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

LINTAS ARENA TAKLUKKAN PASAMAN BARAT

Padang PariamanRaih Emas Bergengsi

Satu-satunya gol yangtercipta pada partai puncakcabang olahraga bergengsitersebut, disumbangkan olehPutra pada menit ke-30. Satugol tersebut menjadi begitumenyakitkan bagi Pasbar,pasalnya sebelumnya Pasbarsukses mengalahkan juarabertahan Porprov XI-2010Pasaman.

“Kami sangat bersyukur,sepakbola Padang Pariamanmampu mengukir sejarah bagidunia sepakbola Sumbar. Inisemua berkat perjuangan parapemain dan dukungan masya-rakat Padang Pariaman, sertaPemkab,” terang manejerPadang Pariaman DasrilDhani Pasya dididampingipelatih kepala Aminudin,asisten pelatih Wawan danArif, usai laga final.

Laga puncak antara Pa-dang Pariaman dengan Pasbarberlangsung menarik. Sejakkick off kedua tim silih ber-ganti melakukan tekanan.Padang Pariaman yang men-dapat mendukung langsungdari Bupatinya, Ali Mukhnitampil sangat percaya diri.Buktinya, beberapa menitjalannya pertandingan PadangPariaman sudah mendapatkanpeluang, namun karena penye-lesaian akhir yang kurangsempurna peluang emas itu

Bukittinggi Juara Umum MenembakLIMAPULUH KOTA,HALUAN — Para petembakKota Bukittinggi berhasilkelaur sebagai juara umumcabang olahraga menembakdengan mengantongi tujuhmedali emas, enam perak danlima perunggu, dilapangantembak Perbakin kabupatenLimapuluh Kota desa TobekPanjang Koto Baru Sima-langgang Kamis ( 20/12 ).

Bukittinggi dibuntuti tuan-rumah Kabupaten LimapuluhKota dengan empat medaliemas, empat perak, serta limaperunggu. Tempat ketiga,dihuni Kabupaten PadangPariaman dengan 3 medaliemas, satu perak, serta duaperunggu, Kota Payakumbuhtiga medali emas, satu perak,dan satu perunggu, sertakabupaten Pasaman dengansatu emas dan tiga perak.

Kabupaten Tanah Datardicabang menembak ini haruspuas menghuni posisi enambesar dengan meraih satuemas, satu perak, dan dua

perunggu.Tujuh medali emas yang

diraih Kota Bukittinggi dariair rifle putri senior beregudengan berintikan YenitaJaya, Nidia Rahmadani, Apriz-zuni Putri F dengan nilai1059 .Tuanrumah kabupatenLimapuluh Kota dengan ma-teri jago tembaknya MutiaDwi Putri, Putri Yanti, sertaNovia Dwi Putri harus puaspada peringkat II nomorberegu ini dengan mengantonginilai 1025.

Posisi tiga nomor air rifelematch putri senior beregu inidibuntuti kabupaten PadangPariaman dengan kekuatanS.Maidelina, Ulfah Aulia, danNana Yanti Rusda.

Medali emas lainnya dire-but Bukittinggi dari nomorair pistol putra senior pe-rorangan, Rahmad Fajri,nomor air rifle hunting putrasenior beregu, air refle huntingputri putri yunior perorangan,air rifle hunting putri juniorberegu, air pistol putra yunior

perorangan.Medali emas yang berhasil

dikantongi tuanrumah Lima-puluh Kota dari nomor air airrifle match putra senior pe-rorangan atas Night Iklasiadengan nilai 650, air reflematch putri senior melaluipetembaknya Mutia Dwi Putri,junior perorangan air pistolputri lewat Puti Mardhatillahnilai 334, air pistol putrijunior beregu dengan materipetembak Puti Mardatillah,Mutia Dwi Putri, serta AuliaDwi Putri dengan nilai 742.

Kota tetangga Payakum-buh yang menghuni peringkatIV dengan mengoleksi 3 emas,dipersembahkan dari nomorberburu perorangan, lewatBambang Suhariyanto nilai194. Uniknya dalam nomorberburu perorangan, Paya-kumbuh juga memborong perakdan perunggu lewat Indrawadinilai 192, dan Agus T.Mdengan mengantongi nilai 190.

Dua emas Kota Paya-kumbuh lainnyadidapat dari

nomor berburu beregu denganmateri Harmen, Agus T.M,dan Bambang Suhariyantodengan nilai 408, serta medaliemas untuk Payakumbuhlainnya dari nomor “ berburueksekutif dengan nilai 124.

Medali perak dan ope-runggu eksekutif dibagi tuan-rumah kabupaten LimapuluhKota nilai sama – sama 118.Kontingen Kota padang daricabang menembak ini gagalmeraih emas, sekedar untukpengobat hati meraih 1 perakdan perunggu. Tim menembakkontingen lainnya yang belumberuntung meraih emas, Pa-dang Panjang dengan 1 perak,Kota Solok 1 perak dan 2perunggu, serta Darmasrayamenduduki peringkat 10 de-ngan 1 perunggu

Sebanyak 3 medali emasyang direbut kabupaten Pa-dang Pariaman ditambangdari air pistol putra seniorberegu,air pistol senior pe-rorangan, air pistol putrajunior beregu. (h/snt)

LIMAPULUH KOTA, HALUAN – KabupatenPadang Pariaman akhirnya sukses me-mastikan medali emas pada cabang sepak-bola Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII-2012, setelah mampu menaklukkan PasamanBarat dengan skor tipis 1-0 (1-0) Kamis (20/12) di GOR Singa Harau Limapuluh Kota.

gagal menghasilkan gol.Termotivasi dengan pe-

luang emas itu, para pemainanak asuh Aminudin, sema-kin meningkatkan gempuran-nya. Pada menit ke-30, penye-rang andalan Padang Paria-man yang lepas dari penga-lawanan lini belakang Pasbarberhasil melesatkan gol.

Pasbar coba mengambilkendali serangan. Usaha itucukup berhasil dengan ter-ciptan beberapa peluang.Namun penjaga gawang Pa-dang Pariaman masih cukuptangguh untuk menahan gem-puran tersebut. Hingga turunminum usaha keras para parapemain Pasbar tak mampumenuai hasil.

Memasuki 45 menit babakkedua permainan semakinmenarik. Padang Pariamanyang ingin menambah ke-unggul terus melakukan te-kanan. Sebaliknya, Pasbaryang berusaha membalas jugameningkatkan tempo per-mainan. Usaha kedua tim inicukup berhasil dengan ter-ciptanya beberapa peluang.Namun, karena penyelesaianakhir yang kurang sempurnapeluang emas itu gagal meng-hasilkan gol. Hingga lagaberakhir kedudukan 1-0 untukkeunggulan Padangpariamantetap tidak berubah. (h/rio)

Payakumbuh Lampaui TargetPAYAKUMBUH, HALUAN —Target 20 emas yang diapungkanKontingen Payakumbuh dalamPorprov XII/2012, di KabupatenLimapuluh Kota, 12-20 Desember2012, terlewatkan. KontingenBendera Biru tersebutmampumemboyong 22 medali emas, 24perak dan 30 perunggu. Paya-kumbuh berada di urutan kesem-bilan dalam klasemen perolehanmedali dari 19 daerah peserta.

Prestasi yang diukir Paya-kumbuh dalam Porprov XII/2012,naik satu anak tangga dibandingkan

dengan Porprov XI/2010 yangmengantongi 15 emas, 20 perak dan33 perunggu. “Alhamdulillah, targetemas tercapai dan kita naik satuanak tangga dalam perolehanmedali,” ujar ketua Umum KONIYunir Yalri dan Kadisparpora RidaAnanda di Balaikota Payakumbuh,Kamis (20/12).

Dari data yang diperoleh diDisparpora Payakumbuh, cabor-cabor yang mendapat medali ituyakni, senam 5 emas, 4 perak dan3 perunggu, renang (3 – 4 – 1),menembak 3 – 1 – 1), judo (2 –

0 -4), kempo (2 – 0 -2), tarungderajat (1 – 5 – 1), wushu (1 –3 – 4), tinju (1 – 3 – 3), balap sepeda(1 – 1 - 1), bola basket (1 – 0 -1), balap motor (1- 1- 1), aero sport(0 – 2 – 0), karate (0 – 2 – 4),bola voli ( 0 – 2 – 0), futsal (0-1 – 0), atletik 0 – 3 – 0), tenis(0 – 2 – 4), taekwondo (0 – 1 –0) dan catur (0- 1 – 0). Sedangkan,cabang yang belum beruntungdalam Porprov XII/2012, masing-masing sepakbola, bulutangkis,tenis meja, sepak takraw, angkatbesi dan panjat tebing. (h/net)

Padang Panjang Juara Umum Cabor TinjuPADANG PANJANG,HALUAN — Tiga medali emas,tiga perak dan tiga perunggu,berhasil dibukukan atlet tinjukontingen Kota Padang Panjangpada helat Porprov Sumbar XIId Kab Limapuluh Kota.Sementara di cabang olahragavolley putra, tim Kota PadangPanjang harus puas dengan hanyamemboyong medali perunggu.

“Alhamdulillah, selaintarget perolehan medali ter-capai, Padang Panjang jugaberhasil mempertahankan gelarjuara umum untuk cabang

tinju,” kata Ketua PengcabPertina Kota Padang PanjangSukma didampingi SekretarisDavid Nover Martin.

Sukma menyebutkan, me-dali emas diantaranya ber-hasil disumbangkan LembangJamal yang turun di kelas 52kg, Nanta Alfarisi kelas 60kg dan Veronica Malau dikelas 60 kg putri. Sementaramedali perak diperoleh DiraAgustimar di kelas 48 kg, EviSasnita di kelas 51 kg danFebriadi Aswanto ayang turundi kelas 46 kg.

Sedangkan untuk perunggu,masing-masingnya dipersem-bahkan Feni Hariani di kelas54 kg, Julia Nelza Hidayatikelas 64 kg dan Ucok Masaidi kelas 49 kg,” terang Sukma.

Sementara cabor bola voliKota Serambi Mekah, hanyamampu meraih medali perunggu.Ketua Umum Pengcab PersatuanBola Voli Seluruh Indonesia(PBVSI) Asrul didampingi KetuaHarian Akang Kasman danPembina PBSI Padang PanjangMak Etek Rasyidin mengatakan,Porprov XII tahun 2012, meru-

pakan momentum palingbersejarah bagi perjalanan PBSIKota Padang Panjang sejak be-berapa tahun terakhir. Karena,baru kali ini Padang Panjangberhasil membawa pulang medali,sebagai lambang supremasi danprestasi pada cabang olahragabola voli.

“Meski hanya medali pe-runggu, tapi kami sangatpuas dengan hasil yang ber-hasil diraih anak-anak. Se-moga bisa menjadi motivasiuntuk ke depan,” ujar AkangKasman. (h/yan)

Wushu PadangPanjang Boyong15 MedaliPADANG PANJANG, HALUAN – Atlet wushuKota Padang Panjang sukses memboyong 15medali pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov)Sumbar XII-2012, yang dilaksanakan di KabLimapuluh Kota. Dari 15 medali tersebut,empat diantaranya medali emas, delapan medaliperak dan tiga medali perunggu.

Ketua Pengcab Wushu Kota PadangPanjang Dt. Tanmudo kepada Haluan kemarinmengatakan, meski jumlah perolehan medaliemas masih sama dengan tahun sebelumanya,namun pihaknya mengaku puas dengan hasildan prestasi yang berhasil ditorehkan anakasuhnya pada helat Porprov XII tahun ini.

“Alhamdulillah, wushu Padang Panjanghampir tak pernah absen dalam menyum-bangkan medali emas dalam setiap perhelatanPorprov. Semoga prestasi ini bisa dijadikanbahan evaluasi,” terangnya.

Dt Tanmudo yang ikut didampingi Sekre-taris Pengkot Wushu Padang Panjang Syaifulmengatakan, tiga atlit wushu yang berhasilmenyumbangkan medali emas untuk KotaPadang Panjang itu diantaranya M Irfan (cabangsanda), Palatehans (cabang sanda) dan dua emasoleh Rahmat Fajri (cabang taolu). Sementaramedali perak disumbangkan Yelvira, Yelvina,Septia Wahyudi, Dion Saputra, Eko Azriwantosdan Almukmin. “Alhamdulillah, kami sangatpuas dengan hasil yang telah diraih tahun ini.Semoga bisa lebih motivasi anak-anak untukmemperoleh hasil yang lebih baik lagi untuk kedepan,” harap Dt Tanmudo.

Padang Panjang Turun 10 AngkaSementara melalui informasi yang dihim-

pun dari Media Center Porprov XII-2012, hasilyang mencengangkan terlihat pada perolehanmedali Kota Padang Panjang. Dimana merekaharus turun sepuluh peringkat dari prestasisebelumnya. Pada Porprov XI-2010, salah satutuan rumah pelaksanaan Porprov yangdipusatkan di Agam itu, Padang Panjang beradadiurutan 2 dengan, 41 emas, 36 perak dan 37perunggu. Namun hasil tahun ini, merosot darisebelumnya yang hanya meraih 15 medaliemas, 42 perak dan 44 perunggu.

Begitu juga dengan Kabupaten Pasaman.Kabupaten yang dimekarkan menjadi duabersama Pasaman Barat itu, tahun 2010berhasil, berada diurutan 3 dengan perolehan37 emas, 32 perak dan 39 perunggu.

Tidak saja dua daerah diatas, sejumlahkabupaten/kota juga mengalami hal yang sama.Kabupaten Pesisir Selatan yang sebelumnyadiurutan enam dengan 21 emas, 17 perak, dan25 perunggu, kini berada diurutan sebelasdengan torehan 17 medali emas, 15 perak, serta16 perunggu. (h/yan/rio)

GAGAL — Tim sepakbola Pasaman Barat, gagal meraih medali emas pada cabang bergengsi sepakbola Porprov XII-2012, setelah ditaklukkandengan skor tipis 0-1 oleh Kabupaten Padang Pariaman, Kamis (20/12). SURYA ANDIKA

Page 18: Haluan 21 Desember 2012

OLAHRAGA18 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman : Syamsul Hidayat>> Editor : Rio Surya Wijianto

Dispora SumbarBagikan Bonus

Butragueno:Hadapi United akanBeri Motivasi Lebih

Barcelona Hormati AC Milan

DRAWING 16 BESAR LIGA CHAMPIONS

Final Dini TerjadiNYON, HALUAN – UEFA telah selesai melakukandrawing untuk menentukan penentuan grupklub-klub yang akan bersaing dalam babakknockout pertama Liga Champions 2012/13,pada Kamis (20/12) sore WIB di Nyon, Swiss. Timyang akan saling jegal di babak 16 besarakhirnya ditentukan.

Juara dari setiap grup akanbertemu dengan runner up darigrup lain, kecuali mereka berasaldari satu negara. Dengan RealMadrid, AC Milan dan Arsenal

finis sebagai runner up, akanbanyak pertandingan besar yangsiap digelar.

Para runner up harus siapmelawan juara grup seperti

Barcelona, Manchester United,Juventus atau Bayern Munich.Potensi big match sudah tak bisadielakkan.

Disamping itu, ada ‘final dini’yang harus terjadi pada laga yangakan dimulai pada Februari2013 mendatang. Diantaranyaraksasa Spanyol Real Madrid,maupun Barcelona, akan meng-hadapi laga berat lebih awal.Namun seperti yang selaludikatakan semua pesepakbola,tidak ada tim yang mudahdikalahkan di Liga Champions.

Barcelona, akan bertemudengan juara Liga Champions

sebanyak tujuh kali, AC Milan.Dua klub beda negara inisudah saling mengenal denganbaik. Mereka adalah lawanklasik di Eropa dan sudahbertemu 15 kali. Pertemuanterakhir keduanya terjadi padaperempat final musim lalu.Saat itu Barca menang agregat3-1.

Raksasa Spanyol lainnyayakni pemegang gelar Cham-pions terbanyak (sembilan kali)Real Madrid, akan berhadapandengan Manchester United. Lagatersebut sekaligus sebagai ajang“reunian” bagi penyerang Real

Madrid Christiano Ronaldo yangsudah tidak lama “bersua”dengan mantan timnya tersebut.Madrid dan United pertama kalibertemu pada April 1957 denganLos Blancos menang 5-3 saat itu.Namun kemudian mereka barubertemu tiga kali dalam lagakompetitif UEFA setelah lagaitu.

Selain duel para raksasatersebut, masih banyak duelyang akan terjadi, pasalnyatim-tim yang telah sukses loloske babak 16 besar, merupakantim-tim terkuat Liga Eropasaat ini. (h/net/rio)

SP Jamu Negeri Sembilanpada “Derby Minang”

PADANG, HALUAN — Atletperaih medali pada KejurnasPPLP se-Indonesia, PekanOlahraga Pelajar Wilayah(Popwil), serta Pekan OlahragaPelajar Nasional (Popnas),akan menerima bonus yangakan diserahkan Kepala Di-nas Pemuda dan Olahraga(Kadispora) Sumbar, Jumat(21/12) siang ini di GedungSerbaguna KONI Sumbar.

Dispora Sumbar telahmenganggarkan bonus untukatlet tersebut sebanyak 372juta rupiah kepada para atletperaih medali emas, perak,dan perunggu, pada tiga ivenberbeda tersebut.

Perinciannya untuk medaliemas perorangan akanmendapat bonus empat jutarupiah, medali perak tiga jutarupiah, serta perunggu duajuta rupiah. Bonus peraihemas di nomor ganda, yaknilima juta rupiah untuk peraihemas, empat juta rupiah untukperaih perak, dan tiga jutarupiah untuk peraih perunggu.

Selanjutnya dinomor be-regu tiga sampai lima atletakan mendapat bonus masing-

masing 1,5 juta rupiah untukperaih emas, satu juta rupiahuntuk peraih perak, serta 750ribu rupiah untuk peraihperunggu. Peraih emas di-nomor regu enam sampaisepuluh orang mendapat uang1,5 juta rupiah, medali perak700 ribu rupiah, serta medaliperunggu 450 ribu rupiah.

Untuk bonus pelatih. Dis-pora Sumbar akan mem-berikan bonus berdasarkanjumlah uang dari medali yangdidapat dikali 40 persen.

Hal ini diungkapakan Ke-tua Pelaksana penyerahanbonus atlet, Rasydi Sumetrididampingi Kasi Tenaga Ke-olahragaan Dispora SumbarAdmondantes kepada war-tawan Kamis (20/12).

“Sesuai hasil rapat yangdilaksanakan dengan Ka-dispora Sumbar SyahrialBakhtiar. Kami memutuskanbonus akan diserahkan Ju-mat siang. Bonus tersebutdibagikan kepada para atletutusan Dispora yang suksesmeraih medali pada tiga ivenberbeda tersebut,” tukasnya.(h/rio)

Ibra Terancam Sanksi

PADANG, HALUAN — SemenPadang FC akan menjajal ke-kuatan tim asal Malaysia, NegeriSembilan FA. Duel bertajukderby Minang ini akan digelardi Stadion Agus Salim, Padang,Minggu (23/12) sore.

Laga derby Minang itu bakaldigelar dalam format kandang,tandang. Pada Minggu (30/12)mendatang giliran Semen Padangyang bertandang ke StadionTuanku Abdul Rahman, Paroi,Seremban, Negeri Sembilan.Sementara disebut derby Minangkarena kesebelasan Negeri

Sembilan pada awalnya dibentukoleh perantau Minangkabau.

Laga melawan Negeri Sem-bilan ini akan menjadi ujianpenting bagi skuad baru SemenPadang sebelum turun menga-rungi ketatnya musim depan.

“Ini merupakan pertandingankandang pertama Semen Padangdengan skuad terbaru. Sekaligus untukmengukur kekuatan sebelum turundi IPL musim depan dan AFC Cuptahun depan,” jelas Media OfficerSemen Padang, Ronny Suhatril.

Saat ini Semen Padang be-rada di Banda Aceh untuk me-

ngikuti Turnamen Piala GubernurAceh. Usai mengalahkan Se-langor FC 3-1 di babak semifinal,Sabtu (22/12) malam Elie Aiboydkk akan berhadapan denganAtjeh FC di babak final.

Semen Padang tak bisa ber-leha-leha usai melakoni babakfinal Piala Gubernur Aceh. Keeso-kan harinya, mereka dijadwalkanmenjamu Negeri Sembilan diPadang. Melihat jadwal padatini, Ronny menegaskan jikaSemen Padang tetap berko-mitmen untuk tampil maksimaldi dua laga tersebut. (h/net/rio)

KedatanganHamilton,“Tekanan”bagi MercedesBRACKLEY, HALUAN — Mercedesmengakui kedatangan Lewis Hamiltonakan menambah tekanan pada tim dimusim depan. Mereka harus menyiap-kan mobil yang kompetitif agar Ha-milton bisa bersaing di Formula 1 musim2013 mendatang.

Setelah enam tahun memperkuatMcLaren, Hamilton hengkang keMercedes untuk menggantikan posisiMichael Schumacher. Juara dunia tahun2008 itu diikat kontrak selama tigatahun.

Mercedes gagal bersaing di musimlalu. Selama musim 2012, hanya tigakali pebalap Mercedes naik podium.Kemenangan Nico Rosberg di GP Chinamenjadi satu-satunya podium teratasyang pernah didapat pebalap Mercedesdi musim lalu.

CEO Mercedes, Nick Fry, sadar betuljika merekrut pebalap seperti Hamiltonakan menambah tekanan pada timnya.Mereka pun harus menyiapkan mobilterbaik untuk Hamilton agar bisabersaing.

“Saya pikir ini adalah indikasi yangjelas dari aspirasi tim. Kami mungkinmemiliki salah satu pebalap terhebatyang membalap untuk kami, yang sudahtidak terlalu muda ketika bergabungdengan kami,” ujar Fry kepada Autosport.

“Untuk bertarung di Formula 1, Andaharus bagus di semua hal. Anda haruspunya teknologi terbaik, kerja sama timterbaik, manajemen terbaik dan pebalapterbaik.”

“Kedatangan Hamilton sangatmenarik bagi tim dan juga memberibanyak tekanan karena Ross Brawn(prinsipal tim,-red.) harus memberinyamobil yang sangat bagus.”

“Kami tidak bisa menang denganmobil yang buruk. Dia bisa menangdengan mobil yang tidak terlalu bagus,tapi kompetisi sedemikian rupa hinggaAnda tidak bisa menjembatani kesen-jangan yang besar,” tukasnya. (h/net)

Kejurda InvitasiRenang DibukaPADANG, HALUAN — Kota Padang, danPayakumbuh, sukses raih medali emas perdanapada Kejuaraan Daerah (Kejurda) InvitasiOlahraga Massal cabang renang yang dihelatDispora Sumbar mulai Kamis (20/12) di KolamRenang Teratai, Komplek GOR Haji Agus SalimPadang.

Medali emas perdana tersebut, diraih padanomor 100 meter gaya bebas. Pada kategoriputra, medali emas diraih oleh wakil KotaPadang Alvred dengan catatan waktu 00.57.82mengalahkan pesaingnya yang juga dariPadang, Aprian Adinyoman (perak) yangmencatatkan waktu 00.59.47. medali perunggudiraih perenang asal Pasaman Barat, Rezi yangsukses mencatatkan waktu 01.01.41.

Sementara pada kategori putri, perenangasal Kota Payakumbuh, Wimbi Filliani suksesmeraih medali emas dengan catatan waktu01.11.98. mengalahkan perenang Payakumbuhlainnya Grafelani Oraghuci yang meraih perakdengan catatan waktu 01.16.69. sedangkanmedali perunggu diraih oleh Paska Rina dariPadang dengan catatan waktu 01.18.58.

Kejuaraan yang diikuti oleh sebanyak 130atlet dari 10 kab/kota di Sumbar tersebutsebelumnya, dibuka secara resmi oleh KabidPeningkatan Prestasi Olahraga Dispora Sumbar,Astronel. Dalam sambutannya Astronel ber-pesan agar para perenang muda Sumatera Barattersebut, maksimal dalam melakoni setiappertandingan.

“Kejurda renang ini, merupakan programterakhir Dispora Sumbar pada tahun 2012 ini.Untuk invitasi, ada sekitar enam cabor yangdilaksanakan. Kami berharap pada porprovmendatang yg akan dihelat di dharmasraya,renang bisa dipertandingkan, mengingat saatini masih belum ada spot yang memadai untukstadion renang disana. Terimakasih DisporaPadang atas sarana yang kita pakai untukinvitasi. Semoga para peserta bisa bertandingdengan maksimal,” terangnya.

Sementara ketua panitia pelaksana Admon-dates, mengungkapkan selain memperebutkanmedali, kejurda invitasi renang yang mem-pertaningkan masing-masing sepuluh nomoruntuk kategori putra maupun putri ini, akanmemperebutkan hadiah dengan total 35 jutarupiah.

Disamping itu, Ketua harian PengurusProvinsi (Pengprov) Persatuan RenangSeluruh Indonesia (PRSI) Sumbar, Maidisonberharap, kegiatan ini dapat berlangsung setiaptahunnya. “Dengan demikian, tentu nantinyaakan lahir perenang-perenang andalan SumateraBarat, yang akan mengharumkan nama TuahSakato baik ditingkat nasional, maupuninternasional,” tukas Maidison. (h/rio)

BARCELONA, HALUAN – WakilPresiden Barcelona FC Josep MariaBartomeu mengatakan bahwaklubnya akan menghadapi ACMilan dengan respek yang tinggi.Barca memang akan bertemuMilan dalam babak 16 besar LigaChampions.

Musim lalu Barca berhasilmengandaskan Milan dengan skor3-1 di perempat final Liga Cham-pions. Namun kini milan sudah

bertransformasi dan melakukanperubahan skuad besar-besaran.

Meski performa Milan juga tidakterlalu cemerlang musim ini, Barcatetap tak akan meremehkan mereka.Milan adalah tim kaya pengalamandan bisa saja menghadirkan kejutanbagi Barca nantinya.

“Milan adalah salah satu timterbesar di Eropa dan klub sepertiitu patut mendapat respek. Merekamungkin sedang mengalami ke-

sulitan tetapi terus menunjukkanperubahan positif dari pekan kepekan. Nama mereka saja sudahcukup menakutkan, tetapi kamiakan bermain dengan keinginankuat untuk menang,” ujar Bartomeu.

Sementara Wakil PresidenBarca menambahkan bahwa Milanmemiliki pemain-pemain yangberkualitas. Karenanya, salah besarjika ada yang meremehkankekuatan Il Diavolo. (h/net)

PARIS, HALUAN — Aksi ZlatanIbrahimovic menginjak kepala bekLyon, Dejan Lovren akhir pekanlalu berbuntut panjang. Selainterancam sanksi, ia juga memicuperang terbuka antara Paris Saint-Germain dan Lyon.

Penyerang raksasa asal Swediaitu tampak mendaratkan kakinyake kepala Lovren sesaat sebelumlaga babak pertama di Parc desPrinces yang berakhir untuk ke-menangan 1-0 PSG itu. Akibatnyabek Lyon asal Kroasia itu harusmengalami luka di kepalanya.

Tak ayal presiden Lyon, Jean-Michel Aulas pun mencak-mencakdan menuding Zlatan melakukanhal itu dengan sengaja. Pernyataanitu dibalas dengan sengit olehdirektur PSG, Leonardo yangmengatakan Aulas harusnya ‘takmengganggu Zlatan!’

Yang jelas aksi Ibra itu tam-paknya bakal berujung sanksi.Panel Video Liga Prancis (LFP)

sudah meneliti rekaman insidentersebut dan diyakini bakal men-yeret Ibra bersaksi di depan Komisi

Disiplin, meski jadwal dengarpendapat tersebut sendiri belumditetapkan tanggalnya. (h/net)

MADRID, HALUAN — Di-rektur Real Madrid EmilioButragueno mengaku klub-nya memiliki motivasi lebihketika harus berhadapandengan Manchester United.Madrid memang baru ‘dipa-sangkan’ dengan Uniteddalam babak 16 besar LigaChampions.

Butragueno mengatakanbahwa Madrid-United akanmenjadi laga dengan prestisetinggi. Namun Butraguenomengakui bahwa ia akanlebih senang jika Madridbertemu tim selain United.

“Saya akan lebih senanguntuk bertemu United di faseselanjutnya, namun saya yakinUnited juga tak suka berjumpa

kami saat ini. Ini akan men-jadi pertandingan indah .Sebuah kehormatan bisa ber-tarung melawan tim sehebatUnited,” ujar Butragueno.

Ia melanjutkan denganmengatakan bahwa tak adalawan mudah di fase knockoutLiga Champions. Siapa punyang dihadapi harus disambutdengan persiapan matang dankesungguhan hati.

Bagi Butragueno, melawanUnited akan menjadi ujiansesungguhnya bagi karakterEl Real. Ekspektasi yangtinggi dari segenap fans di-yakini eks penyerang ini akanmenjadi motivasi tersendiribagi Iker Casillas dan kawankawan. (h/net)

Page 19: Haluan 21 Desember 2012

19JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman : Rahmi>> Editor : Nova Anggraini

LUAR NEGERIN O T E SN O T E SN O T E SN O T E SN O T E S

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Di antara mereka termasuk dua wanitayang sedang hamil.

Para korban terdiri dari lima pria danlima wanita. Mereka diyakini sebagai imigrangelap asal Indonesia yang bertolak dari negarabagian Johor, Malaysia untuk kembali keke Indonesia.

“Kami menemukan 10 jasad — lima priadan lima wanita. Para korban adalah wargaIndonesia dan kami yakin mereka tengahmenuju ke Pulau Batam, Indonesia,” katapejabat kepolisian laut Malaysia MohammadMuhi kepada kantor berita AFP, Kamis (20/12/2012).

Dikatakan Mohammad, mayat-mayatWNI tersebut serta kapal kayu mereka yangreyot ditemukan setelah terseret ke pinggirpantai. Tidak disebutkan identitas parakorban.

Diimbuhkan Mohammad, hingga saatini operasi pencarian dan penyelamatankorban masih berlangsung. Sebabnya,diduga kapal tersebut mengangkut hinggasekitar 35 orang.

Diperkirakan sekitar dua juta imigrangelap tinggal di Malaysia. Kebanyakan daripara imigran tersebut adalah WNI yangmencoba mencari nafkah di negeri Jiranitu. Mereka umumnya bekerja diperkebunan, pabrik, proyek konstruksiataupun menjadi pembantu rumah tangga.(h/dtc)

NEW YORK, HALUA — Majalah Timemenamakan Barack Obama sebagai ‘TokohTahun Ini’ untuk 2012, dengan menyebutpemilihan dirinya sebagai presiden Amerikauntuk kedua kalinya sebagai simbol perubahandemografis ke arah Amerika yang lebih mudadan bhineka.

Dalam pengumumannya Rabu (20/12)waktu setempat, majalah berita tersebutmenyebut Obama “Arsitek Amerika Baru.”

“Kita berada di tengah perubahan-peru-bahan budaya dan demografis yang bersejarah,dan Obama adalah simbol dan dalam beberapa hal arsitek Amerika versi baru ini,”ujar pemimpin redaksi Time Rick Stengel, yangmenambahkan bahwa Obama terpilih sebagaiTokoh Tahun 2008 saat menjadi presiden kulithitam pertama di Amerika.

Obama mengalahkan penantangnya dariPartai Republik, Mitt Romney, bulan laludengan pemilih mayoritas dari warga keturunanAmerika Latin dan kelompok minoritas lainserta orang dewasa muda. Hal ini mendorongkelompok konservatif untuk mengkaji ulangposisi kebijakan dan strategi politiknya.

Ada banyak alasan Obama menang kembali,“namun faktor terbesar adalah perubahandemografi negara ini dan kemampuan Obamayang unik untuk mengkapitalisasi hal tersebut,”ujar kontributor majalah Time Michael Schererdalam artikel yang menyertai pemilihantersebut.

Penghargaan “Tokoh Tahun Ini” diberikanpada seseorang atau sesuatu yang palingmempengaruhi budaya dan berita dalamsetahun terakhir, baik atau buruk.

Penghargaan dari majalah Time ini tidakdisertai medali atau hadiah uang, dan hampirsetiap presiden Amerika telah dipilih sejakmajalah ini berdiri pada 1927. Obama telahmemenangkan penghargaan lain, termasukHadiah Nobel untuk Perdamaian pada 2009.

Selain Obama, kandidat untuk penghargaanTime ini adalah Malala Yousafzai, gadis remajaPalistan yang ditembak di kepala oleh Talibankarena mengkampanyekan pendidikan remajaputeri, CEO Apple Inc Tim Cook, Presiden MesirMohamed Morsi dan ahli fisika Fabiola Gianotti.

Pemenang tahun lalu adalah “Demons-tran”, yaitu orang-orang yang melakukan protesdi seluruh Timur Tengah, dan menyebar keEropa dan Amerika, yang dianggap mengubahpolitik global.

Pemenang tahun-tahun sebelumnyatermasuk pendiri Facebook Mark Zuckerberg,penyanyi Bono dan mantan presiden AS GeorgeW. Bush. (h/AP/Reuters)

21 DESEMBER 1898 — Marie Curie danPierre Curie menemukan radium. Radiumadalah sebuah unsur kimia yang mempunyaisimbol Ra dan nomor atom 88 (lihat tabelperiodik).

Radium berwarna hampir putih bersih,namun akan teroksidasi j ika tereksposkepada udara dan berubah menjadihitam.Radium mempunyai tingkat radioaktivitas yangtinggi. Isotopnya yang paling stabil, Ra-226,mempunyai waktu paruh selama 1602 tahundan kemudian berubah menjadi gas radon.

Marie Curie dan Pierre Curie adalahpasangan suami istri. Marie Curie merupakansatu-satunya orang yang memenangkanHadiahNobel dalam dua bidang sains yang berbeda.Putri Pierre dan Marie Curie, Irène Joliot-Curie, serta menantu mereka, Jean Joliot-Curie juga adalah fisikawan-fisikawan yangterlibat dalam penelitian radioaktivitas. (h/wkp)

Radium Ditemukan

Obama TokohTahun ini Versi Time

10 WNI Tewas Tenggelamdi Malaysia, 2 Wanita HamilKUALA LUMPUR, HALUAN —Sebanyak 10 WNI ditemukantewas setelah kapal yangmereka naiki tenggelam diwilayah perairan lepas pantaiselatan Malaysia.

PRESIDEN WANITA — Presiden terpilih Park Geun-hye melambaikan tangan pada pendukung di ibu Kota Seoul, Rabu (19/12). AP/Kim Jae-hwan

WASHINGTON, HALUAN —Penembakan yang menewaskanpuluhan bocah SD di Connecticutbeberapa waktu lalu memicu

Tas Anak Anti Peluru Laku Keras di Amerika

KORSEL, HALUAN — Presidenterpilih Korea Selatan, Park Geun-hye,mengatakan kemenangannya akanmembantu pemulihan ekonomi.

Park, anak dari mantan diktator,Chung-hee, mengalahkan saingannyaMoon Jae-in. Ia akan menjadi pemim-pin perempuan pertama di negeri itu.

Suara masih dihitung namun Moontelah mengakui kekalahannya. Jumlahpemilih yang menggunakan hak merekacukup besar. Pemilihan presiden kaliini diwarnai isu-isu perekonomian dankesejahteraan sosial.

Park, 60, akan menggantikan rekansatu partainya Lee Myung-bak.

Ia mundur sesuai yang disyaratkanundang-undang setelah menjabatselama lima tahun.

Angka kombinasi dari berbagai

kekhawatiran para orang tua diAmerika Serikat. Berbagai caradilakukan untuk melindungi buahhati, termasuk membekali me-

reka dengan perangkat perta-hanan diri yang cukup merogohkocek.

Salah satu alat pertahanan

yang laris manis pasca penem-bakan itu adalah tas sekolah antipeluru. Bentuknya seperti tasanak sekolah kebanyakan, ber-gambar princess maupun Avengers,namun bahannya dilapisi kevlaryang mampu menahan pelurudari senapan apapun.

Salah satu perusahaan yangmenjual tas model ini adalahAmendment II. Presiden peru-sahaan Derek Williams me-ngatakan bahwa setelah penem-bakan, produk mereka laku keras.“Saya tidak bisa mengatakanjumlah pastinya, namun penju-alan dalam seminggu samadengan jumlah penjualan sebulansebelum insiden. Naik tiga kalilipat,” kata Williams.

Tas yang bisa dijadikantameng saat terjadi penembakanini dibanderol seharga US$300atau sekitar Rp2,9 juta per buah.Ada tiga model yang ditawarkan,mulai dari untuk remaja, hinggaanak kecil.

Selain tas, perusahaan ini jugamenjual rompi kevlar untuk anak-anak. Jika ingin yang lebihmurah, orangtua bisa membelipapan anti peluru yang bisadimasukkan ke dalam tas. TapiWilliams mengatakan, keluaruang lebih banyak lebih baikdemi anak anda.

Selain Amendment II, peru-sahaan lainnya yang menanggukuntung dari penjualan perangkatpertahanan ini adalah BulletBlocker yang membanderol tasanti peluru mereka US$224 atausetara Rp2,1 juta.

“Tas ini bisa menghentikanpeluru, termasuk dari pistol 357Magnum dan 44 Magnum,” tulisperusahaan ini dalam situsnya.Selain tas, Bullet Blocker jugamenjual panel anti peluruseharga US$174,99, papan antipeluru seharga US$124,99,jaket anti peluru US$1.289 dankursi anti peluru US$244,99.(h/vvn)

KUALA LUMPUR, HALUAN — Setelahmenghina BJ Habibie, mantan MenteriPenerangan Malaysia Zainudin Maidinkini menyinggung Abdurrahman Wahidatau Gus Dur. Ia menyebut Presiden RIkeempat itu melakukan konspirasi padareformasi Indonesia tahun 1998.

Maidin bahkan menyebut Gus Durtak sendirian melakukan konspirasi itu.“Demonstrasi reformasi hasil konspirasiHabibie, Amien Rais, dan Gus Dur,”kata Maidin dalam blog pribadinyazamkata.blogspot.com, Rabu 19 Desem-ber 2012. Ini adalah kali kedua Maidinmenghina Habibie, sekaligus kalipertama ia menyertakan nama Gus Durdan Amien Rais dalam tulisannya.

Dalam blognya itu, Maidin menye-rukan kepada rakyat Malaysia untuktidak meniru reformasi di Indonesia.“Sadarlah! Insaflah masyarakat CinaMalaysia! Adakah ini (reformasi) yangAnda mahu? Adakah ini yang Andakejar?” tulis Maidin.

Di bawah tulisan singkat yangmenuding Habibie, Amien Rais, dan GusDur melakukan konspirasi itu, Maidinpun menyertakan foto-foto demonstrasiBERSIH di Malaysia yang ricuh.

Foto-foto itu antara lain menun-

LONDON, HALUAN — Namun,Cameron mengatakan, t idak semuatentara akan ditarik. Sebagian keciltentara Inggris akan tetap ditugaskandalam misi pelatihan dan logistik. “Kamiakan bisa melihat tentara kembali keTanah Air dalam dua tahap, 2013 dan2014,” kata Cameron.

Sebelumnya, Juli lalu saat mengunjungiAfganistan, Cameron berjanji target penarikanpasukan 2014 akan dipenuhi. Sejak 2001,sebanyak 438 tentara Inggris terbunuh diAfganistan.

Menteri Pertahanan Inggris, PhilipHammond, mengatakan bahwa walaupunpasukan ditarik, komitmen Inggris untukkemajuan Afganistan tidak akan luntur. Jugakepada parlemen, Hammond mengatakanbahwa Inggris akan memberikan bantuandana sebesar 250 juta pound sterling (Rp3,9triliun).

Namun, ada syarat yang harus dipenuhipemerintahan Kabul sebelum dana itu cair.“Pemerintah Afganistan harus memberantaskorupsi yang masih merusak, dan menjadiancaman bagi stabilitas jangka panjangnegara,” kata Hammond.

Sementara itu, Amerika Serikat masihbelum mengumumkan penarikan tentaramereka dari Afganistan. Rencananya, Januaritahun depan, di masa kerja kongres baru,nasib 60.000 tentara AS di negara itu akanditentukan. (h/vvn)

PENJUALAN meningkat pasca penembakan di SD Connecticut pekan lalu.

Park Geun-hye, Presiden PerempuanPertama di Korsel

jaringan televisi yang dirilis setelahpemungutan suara resmi ditutupmenunjukkan Park unggul 50,1% danMoon memperoleh suara 48,9%.

“Ini adalah kemenangan bagi rakyatyang berharap mengatasi krisis danmemulihkan ekonomi,” kata Park padapara pendukungnya di ibukota KoreaSelatan, Seoul. Pertumbuhan ekonomijatuh 2% setelah beberapa dekadeselalu berada di angka 5,5%.

Nama Besar AyahSejak pemungutan suara dibuka

pada 06:00 waktu setempat Rabu (04:00WIB), jutaan rakyat Korea Selatanmengantre untuk menggunakan hakpilih mereka di tengah udara dingin.

Para pendukung Park yangmengenakan syal partai berwarnamerah, bersorak sorai saat angka dari

penghitungan suara muncul di layar.Park tertolong dan juga terbebani

oleh nama besar ayahnya yang dikenalsebagai tokoh berjasa dalam pem-bangunan ekonomi Korea Selatan danjuga dikenal sebagai diktator yangkejam. Ia meminta maaf pada Septem-ber lalu untuk pelanggaran hak asasiyang dilakukan ayahnya.

Moon dari Partai Bersatu Demokratadalah mantan pengacara HAM yangpernah menjabat sebagai staf mantanPresiden Roh Moo-hyun. Ia sempatdipenjara oleh ayah Park pada 1970an.

Kedua kandidat memilik kebijakanyang sama, berjanji untuk memperbesardana kesejahteraan sosial, mengikis jurangantara orang kaya dan miskin serta me-ngendalikan konglomerasi keluarga yangdikenal dengan istilah chaebol. (h//voa)

Mantan Menteri Penerangan MalaysiaKini Sentil Gus Dur

jukkan polisi Malaysia yang cedera dikepala akibat terkena lemparan batudemonstran, jurnalis media yang terlukadi kepala akibat diserang demonstran,dan kendaraan polisi Malaysia yangdirusak gerombolan demonstran.

Maidin juga menyinggung ucapanPresiden Susilo Bambang Yudhoyonoketika berkunjung di Malaysia seharisebelumnya, Selasa 18 Desember 2012.“’Berhentilah memprojekkan identitasglobal yang bukan jati diri sendiri.’ Inilahmesejnya yang jelas kepada masyarakatIndonesia yang sedang tenggelam dalameuphoria demokrasi,” tulis Maidin.

“Indonesia mahu menghentikannya(reformasi) dan kita mahu memulakannyadengan ajaran Anwar Ibrahim. Orang Cinatelah mulai meniru budaya ini danakibatnya suatu masa nanti akanmenimpa diri mereka sendiri. Sayangilahperniagaan Anda!” kata Maidin lagi.

Hujat HabibieSebelumnya, di harian Utusan

Malaysia, Maidin menyindir Habibie danAnwar secara bersamaan. Menurutnya,kedua tokoh itu memiliki persamaan:sama-sama musuh dalam selimut bagipemimpin kedua negara saat itu, Soehartodan Mahathir Mohamad. Maidin pun

menghujat Anwar yang telah mengundangHabibie ke Malaysia.

“Apa tujuan Anwar menjemputpengkhianat bangsa Indonesia ini keMalaysia? Dia tidak mempedulikanperasaan rakyat Indonesia, karenamungkin mereka sama-sama inginmenunjukkan kebesaran dan keagunganmereka di masa lalu, untuk melindungidosa besar mereka,” ujar Maidin.

Maidin juga geram dengan sikapHabibie yang menurutnya tidak meng-hormati pemimpin Malaysia. Saat itu,kenangnya, Habibie membuat PMMalaysia Mahathir Mohamad menunggukedatangannya selama lebih dari duajam dari Jakarta ke Kuala Lumpur untukmendengarkan pidatonya. Padahal, saatitu Habibie belum menjadi presiden.

“Saya tidak tahu bagaimana tersik-sanya para hadirin di Unisel mendengarucapan manusia yang egonya amat tinggi.Apalagi dia (Habibie) mendapatkesempatan menyampaikan pidato dihadapan orang yang dianggapnya bodohsetelah sekian lama tidak didengarkandan dihormati lagi oleh rakyat Indonesia.Pada hakikatnya mereka berdua (Anwar-Habibie) tidak lebih dari The Dog ofImperialism,” ujar Maidin. (h/vvn)

TAHUN 2013

3.800 TentaraInggris Ditarikdari Afganistan

Page 20: Haluan 21 Desember 2012

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H20

>> Penata Halaman:Rahmi>> Editor : Atviarni

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Sejak dibuka pameran pem-bangunan dan promosi olehWalikota Solok Sabtu 15 Desem-ber , hanya beberapa malam sajamasyarakat mengunjungi pame-ran pembangunan itu. Dari sorehingga malam cuaca tidak lagibersahabat, hujan sering turunmembuat masyarakat urungkeluar rumah.

DPD PAN DiharapSegera ProsesPAW AfrijonSOLOK, HALUAN — Dewan PimpinanDaerah Partai Amanat Nasional (DPD-PAN)Kota Solok harus segera memprosesPergantian Antar Waktu (PAW) Afrijon DtGaning Sati sebagai anggota DPRD Kota Solokke Yasmarni, menyusul keluarnya suratpemberhentian yang bersangkutan dari partaidan mencabut kartu keanggotaannya.

“DPD PAN Kota Solok jangan bermain-main dan berleha-leha apalagi mengabaikanpersoalan pemberhentian Afrijon Dt GaningSati, karena PAN lahir di era reformasi danmantan ketua umumnya Amin Rais salahseorang lokomotif menumbang orde baru keera reformasi,” jelas beberapa sumber “Haluan”di Kota Solok.

Seperti diberitakan “Haluan” sebelumnya,Afrijon Dt Ganing Sati melalui keputusan DPPPAN Nomor PAN/A/Kpts/KU-SJ/066/X/2012tertanggal 19 oktober 2012 memberhentikanAfrijon Dt Ganing Sati sebagai anggota partaiPAN dan mencabut Kartu Tanda Anggota(KTA)nya, SK pemberhentian itu ditandatanganiKetua Umumnya M Hatta Rajasa dan SekretarisJendral Taufik Kurniawan.

Pemberhentian Afrijon itu menyusulgugatan Yasmarni calon anggota legislatifDPRD Kota Solok daerah pemilihan LubukSikarah yang kehilangan suara pada Pemilihanumum 2009 lalu. Suara Yasmarni yangseharusnya 321 hanya ketemu 314 pada hasilakhir di Komisi Pemilihan Umum (KPU) KotaSolok dan suara Afrijon yang hanya 314malahan menjadi 321.

Lantaran merasa dizalimi bekerjasamadengan berbagai pihak, termasuk orangberpengaruh di Kota Solok saat itu, mantanguru STM N Solok mengadukan ke MahkamahKonstitusi dan DPP PAN, akhirnya kebenaranitu datang juga sehingga DPP PANmemutuskan memecat Afrijon Dt Ganing SatiOkotber 2012

“Kalau memang sudah dipecat DPD PANharus menindaklanjuti dengan memprosesPergantian Antar Waktu Afrijon Dt Ganing Satike Yasmarni karena yang duduk di DPRD KotaSolok itu merupakan perwakilan Partai,sekarang Afrijon sudah diperhentikan, otomatisbukan lagi perwakilan partai, makanya DPD PANKota Solok harus mensikapi dengan baik,” ujarmantan Ketua DPRD Kota Solok Noviardi Syamketika menjawab “Haluan” di kediamannyabeberapa waktu lalu.

Hal senada juga dikemukakan tokohmasyarakat Kota Solok M Dt Ganjie, DPD PANKota Solok harus segera memproses tanpaberleha-leha ataupun tak peduli saja denganmengabaikan surat DPP PAN, ingat katapenghulu suku Nan Balimo itu, DPD PAN harustunduk pada DPP karena partai memiliki hirarkidan komando.

Jika proses diundur-undur yang rugi itubukan Yasmarni saja sebagai orang yangdizalimi, melainkan PAN itu sendiri. Nama baikPAN yang saat ini masih berada di papan atasakan anjlok ulah pengurus DPD PAN KotaSolok yang sengaja mengulur-ngulur waktu,apalagi hanya tinggal 1,5 tahun lagi menjelangPemilihan umum 2014.

Ketua DPD PAN Kota Solok melalui WakilKetuanya Irman Yefri Adang yang dihubungi viahandphonenya mengakui sudah mensikapi suratDPP PAN pusat tentang pemberhentian AfrijonDt Ganing Sati. Berdasarkan hasil rapat 5 harilalu sudah diputuskan untuk menindaklanjuti.

“Kami sudah mengirim surat ke KPUD KotaSolok, DPRD dan Pemerintah Kota Solok agardilakukan pergantian antar waktu sesuaimekanisme dan UU yang erlaku, mudah-mudahan dalam waktu tidak terlalu lama KPUDdan DPRD bisa melaksanakan amanah yangdiberikan(h/alf)

SOLOK, HALUAN — Kepala DinasPU Kota Solok melalui Kepala bidangBina Marga Jaralis mengakui bebe-rapa proyek fisik yang ditangani banyakterlambat sesuai jatuh tempo. Namunrekanan yang mengerjakan proyek itutetap berupaya menyelesaikan.

Keterlambatan beberapa proyekdiantaranya pembangunan trotoar dijalan Pandan Puti Kelurahan KTK,terhadap paket proyek itu rekanansudah dipanggil agar bisa menyele-saikan sampai akhir anggaran, jelasjaralis menjawab “Haluan” melaluitelepon tangannya Rabu(19/12).

Terjadinya keterlambatan peker-jaan karena adanya faktor tertentudi lokasi proyek, akibatnya rekanankesulitan melaksanakan kegiatan,namun faktor itu tidak bisa dijadi-kan alasan lambannya proyek pembu-atan trotoar. “Kita akan beri sanksipada rekanan jika tidak bisa menun-taskan sesuai batas waktu,” tegasnya.

Pembangunan trotoar melaluiproses tender merupakan kelanjutandari proyek tahun sebelumnya,hanya saja rekanan yang menger-jakan berbeda, dilaksanakannya

COCOK DUA JALUR — Jalan Solok-Singkarak di Tanah Garam cukup mulus dan indah, jalan nasional itu cocok dijadikan dua jalur, tentu sangat dituntut kreativitas kepala Dinas PU Kota Solok. ALFIAN

Pameran PembangunanSepi PengunjungSOLOK, HALUAN — Tingkat kunjunganmasyarakat ke lokasi pameran pembangunandan promosi memeriahkan hari Jadi Kota Solokke-42 yang di pusatkan di terminal Bareh Soloksedikit sepi malam hari, karena hujan yangsering mengguyur Kota Solok dan sekitarnya.

Dari pantauan “Haluan” dilapangan terlihat hampir seluruhSatuan Kerja Perangkat Daerah(SKPD) ikut ambil bagian mem-promosikan instansinya sesuaivisi dan misi yang diemban.Selain dari SKPD juga adaperbankan, BUMD dan BUMN,pengrajin dan industri rumahtangga, areal terminal angkutan

kota yang dijadikan pusat pa-meran terpakai habis bahkanmeluas ke areal lainnya.

Pada tahun sebelumnya,pameran pembangunan jugadilaksanakan di lokasi terminalBareh Solok bahkan dari sorehingga larut malam mendapatkunjungan dari masyarakat, baikKota dan Kabupaten Solokbahkan daerah tetangga sepertiSawah Lunto dan Sijunjung.Namun pada pameran Hut KotaSolok ke-42 ini kunjungan dido-minasi sore hari, dan malamnyasepi lantaran sering turun hujan.

Beberapa orang penjaga standyang dijumpai “Haluan” di lokasipameran mengaku tingkat kun-jungan masyarakat malam hari

jauh menurun dibanding pame-ran sebelumnya. Jika tahunsebelumnya keramaian masya-rakat luar biasa, sampai pukul23.00 WIB masih terlihat antu-sias apalagi diselingi denganhiburan rakyat.

Namun pada pameran dipenghujung tahun 2012 ini jauhberkurang kunjungan masya-rakat, kalaupun ada mungkinseparuh dari tahun sebelumnya,walau tiap malam tetap dia-dakan pagelaran seni budaya dipentas terbuka namun jumlahmasyarakat yang hadir tidakmembludak. Sore hari langitsudah mendung menandkan hujandan masyarakat mulai malaskeluar rumah.

Keluhan itu bukan hanyadatang dari penjaga stand SKPDnamun juga dari produk industrirumah tangga. Biasanya padaarena pameran pendapatannyanaik apalagi harga spesial,namun karena cuaca kurangbersahabat, produk yang dijualtidak begitu laris. Walau begitu,pedagang kue itu sangat me-maklumi yang penting ikutberpartisipasi memeriahkan HUTKota Solok. “Walau produk tidakbanyak terjual yang penting bisatanpil mempromosikan usahanyakarena melalui kegatan pameransangat besar manfaat yangdiperoleh,” jelas Ema seorangpeserta pameran dengan produkindustri rumah tangga.(h/alf)

Pengusutan IjazahPalsu Dapat DukunganSOLOK, HALUAN — Statemen mantanKapolres Solok Kota Lutfi Martadian yangdisiarkan Haluan Jumat lalu tentang pengu-sutan dugaan ijazah palsu oknum anggotaDPRD Kota Solok Das disambut gembiraberbagai pihak di Kota Solok, baik dari eksekutifmaupun legislatif sendiri.

“Kita menyambut baik dan sangat legarasanya dituntaskannya penggunaan ijazahpalsu Das oknum anggota DPRD Kota Solokitu sehingga supermasi hukum itu betul-betulsama dimata masyarakat,” jelas berbagai sumber“Haluan” di Kota Solok Selasa (18/12).

Seperti diberitakan sebelumnya, Dasoknum anggota DPRD Kota Solok sudahditetapkan penyidik Polres Solok sebagaitersangka penggunaan ijzah paslsu untuk calonlegislatif anggota DPRD Kota Solok 2009-2014,Dalam proses penyelidikan dan penyidikan olehSatreskrim Polres Solok Kota ditemukan buktiawal sehingga sejak 3 tahun lalu dietapkansebagai tersangka.

Namun berkas pemeriksaan dikembalikanJaksa (p.19) karena ada yang belum lengkap,sampai sekarang kasusnya mengendap di PolresSolok Kota, namun diakhir masa tugas KapolresSolok Kota Lutfi martadian, berjanji menun-taskan dan memerintahkan Satreskrim mengge-lar perkara di Polda Sumbar,

Perintah Kapolres mengusut kasus itumendapat reaksi positif dari berbagai pihak diKota Solok, dan meminta polisi seriusmenangani termasuk kejaksaan N Solok .

“Kami sangat gembira dan menyambut baikada niat baik polisi menuntaskan kasustersebut, dan Kejaksaan juga harus seiramadengan kepolisian, bersalah tidaknya seseorangbiarlah pengadilan yang memutuskan. Hakimmemiliki integritas yang tinggi, jelas salahseorang pejabat di pemda Kota Solok yangenggan ditulis namanya oleh “Haluan”.(h/alf)

CIPTAKAN RASA AMAN

Kapolres Minta Dukungan MasyarakatSOLOK, HALUAN — KepalaKepolisian Resort (Kapolres)Solok Kota yang baru AjunKomisaris Besar Polisi (AKBP)Guntur Hindarsyah, Sik., me-minta dukungan dan kerjasamasemua pihak di Kabupaten danKota Solok dalam mengembantugas sebagai Kapolres gunameningkatkan pelayanan danrasa aman bagi masyarakat.

“Saya berharap sangat padasemua elemen masyarakat mem-beri masukan dan informasidalam pelaksanaan tugas sehar-hari, sehingga demikian hubunganbaik timbal balik dapat terjadindan terwujud sebagai manaharapan semua pihak, jelasGuntur Hindarsyah ketika pisahsambut antara dirinya denganKapolres yang lama AKBP Lutfi

Martadian di Mapolres SolokKota Kamis(20/12).

Sebagai orang baru yangbertugas di Solok dan RanahMinang umumnya, Guntur siapmenerima kritikan yang sehatdan membangun sehingga antarapolisi dan masyarakat terjalinhubungan kemitraan. Selakuinstitusi penegak hukum, Gunturmengaku siap menjalankanamanah dan kepercayaan yangdberikan.

Menurut pria asal Kota Ban-dung yang sebelumnya bertugas diPolisi daerah (Polda) Bengkulu itu,apa yang diberikan pada Kapolrestayang lama hendaknya juga sejalandengan yang baru, sebalknya Guntursiap membantu pemerintah daerahyang membawahi 5 kecamatan diKabupaten Solok dan Kota Solok

dalam pelayanan dan perlindunganhukum.

Sementara itu Wakil BupatiSolok Desra Ediwan atas namaBupati/Walikota Solok dalamsambutannya sangat berterimakasih pada Kapolres yang lamaLufi Martadian dalam melak-sanakan tugas di Kabupaten danKota Solok. Sebaliknya kepadaKapolres yang baru siap menerimadan bekerjasama dari berbagaibentuk.

Desra Ediwan mengaku banaksuka dan duka bersama Kapolresyang lama apalagi saat masukKota Solok sedang dilaksanakanPemilihan kepala daerah (Pilka-da), semua proses demokrasiPilkada dapat berjalan denganbaik dan aman, terang DesraEdiwan.(h/alf)KAPOLRES Solok Kota yang baru Guntur Hindarsyah

SOLOK, HALUAN — PihakUniversitas Mahaputra Mu-hammad Yamin (UMMY) Soloksegera menelusuri kembalikemungkinan perubahan statusUMMY Solok dari PerguruanTinggi Swasta ke PerguruanTinggi Negeri (PTS ke PTN)karena sebelumnya sudah ada‘sinyal’ dari pemerintah pusat.

“Ketika Rektor UMMY dijabat almarhum Rasul Ha-midi, berkas perubahan statusdari PTS ke PTN sudah adabahkan penjajakan ke Jakartauntuk konsultasi sudah dilak-sanakan. Namun berkas itutidak dijumpai dan kita diUMMY mencari kembali,kapan perlu dimulai lagi darinol,” ujar Rektor UMMYSolok Prof DR Elfi Sahlan Ben,Apt menjawab Haluan dikampus UMMY Koto BaruSolok Rabu(19/12).

Secara geografis maupunpotensi daerah, kemungkinanUMMY Solok berubah status

UMMY TelusuriKemungkinan Jadi PTN

dari PTS ke PTN sangat besarapalagi pemerintah pusatmemberi jalan untuk itu, hanyasaja untuk perubahan statusitu sangat diperlukan dukungandari pemerintah daerah, tokohmasyarakat dan pihak lain.

Di sisi lain, UMMY Solokjuga memiliki kampus yangrepresentatif, ada 2 kampusyakni kampus I di pusat KotaSolok dan kampus II di ekskomplek kantor bupati lamaKoto Baru. Luas lahan untukkampus II sangat memadaisekali, sejumlah perkantoranpemerintah daerah banyakyang bisa dimanfaatkan un-tuk rektorat.

Di bagian lain mantanWakil Bupati Solok di eraBupati Gamawan Fauzi men-jelaskan, saat ini UMMY Soloksudah memiliki 12 Programstudi (Prodi) dan 10 diantaranya sudah terakreditasi,2 program studi lagi masihmenunggu Surat keputusan

(Sk) dari Badan AkreditasiNasional (BAN) dan tahun2012 ini juga segera terealisasi.

Melihat potensi yang adadan aspirasi masyarakat,UMMY Solok segera menam-bah 12 program studi lagi. Dari12 program studi itu sesuaidengan permintaan pasarkarena makin hari kemajuanilmu pengetahuan dan tek-nologi terus menggeliat. Ma-kanya tidak ada pilihan bagiUMMY dan harus menambahprogram studi.

“Dari 12 Prodi yang adadi UMMY Solok, kita hanyamendapat nilai C Gemuk” halitu dikarenankan kurangnyakreatifitas dosen di UMMY,penelitian dan pengabdianmasyarakat belum dilaksa-nakan secara optimal, maka-nya dari hasil penilaian BANhanya memperoleh C Gemuk,”terang Elfi Sahlan yang jugaPembantu rektor (Purek) IIBung Hatta Padang.(h/alf)

Penyelesaian ProyekFisik Banyak Terlambat

pembangunan trotoar karena selainmempercantik ruas jalan jugasebagai fasilitas untk pejalan kaki.

Jalan Pandan Puti Kelurahan KTKitu padat penduduk dan di kawasanitu juga berdiri SMP N 5 Kota Solok,selama ini pelajar pergi maupun pulangsekolah masih berjalan menggunakanbadan jalan, disisi lain jalan sangatsempit, makanya dengan adanyapenambahan trotoar bisa dimanfaatkanpejalan kaki.

Sementara itu pada pembangu-nan jalan ingkar utara dapatdiselesaikan sesuai jatuh tempo.Walau sebelumnya rekanan dipang-gil karena dikuatirkan terlambatdari jadwal, dari hasil kesepakatan,rekanan bisa menuntaskan walaubekerja siang malam.

Sementara itu kalangan DPRDKota Solok dalam pendapat akhir-nya terhadap APBD Kota Solok 2013juga mempersoalkan tentang bebera-pa proyek yang terlambat dari jatuhtempo, kalangan parlemen KotaSolok meminta Pemerintah KotaSolok memberi sanksi pada rekananyang lalai itu. (h/alf)

KOTA SOLOK Bareh Tanamo

Page 21: Haluan 21 Desember 2012

21FIGURA

>> Penata Halaman: Rahmi>> Editor : Nova Anggraini

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

MENGELOLAsebuah instansipemerintahyangberhubunganerat denganmasalahkeuangan danaset daerahmerupakantantangantersendiribagi seorangKepala DinasPengelolaanKeuangandan AsetDaerah(DPKAD),Syahrul.

Lelakiyang ramah

ini lahir padatanggal 3

Januari 1966dan memiliki

seorang anak.Dengan semuakesibukan yang diageluti selama 1tahun 6 bulanmenjabatsebagai kepaladinas diDPKAD tidakmembuat diamengeluh.

“Pekerjaanini adalah

amanah. Kalaukita bisa

menjalankandengan

ULAN madu sepertinyamenjadi kegiatan wajibbagi pasangan yangbaru saja menikah.Seperti halnyapasangan pengantin

baru Olla Ramlan danAufar.

Keduanya pun memilih tempatyang cukup unik untuk berbulan madu.Ke mana ya?

“Insya Allah mau ke Turki,” tuturAufar usai acara akad nikah diMasjid Kubah Emas, Cinere, Depok,

ANGGUN C Sasmi senang sekaligusgugup menjadi juri X Facktor Indonesia,bersama Ahmad Dhani, Bebi Romeo,dan Rossa.

“Aku baru pertama kali jadi juriuntuk singing contest. Dulu pernah jadijuri pemilihan Miss France di Perancis,2 tahun lalu,” ujar Anggun di RCTI,Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Rabu (19/12).

Penyanyi yang lama tinggal diPerancis ini pun punya tanggung jawab

SYAHRUL

Enjoy Urus Uang dan Asetsepenuh hati akan terasaringan. Sewaktu sayabekerja sebagai staf dulu,pekerjaan saya memangmonoton. Masuk jam 08.00wib pulang jam 17.00 wib.Itu saja setiap hari.Dengan perubahan yangsaya geluti sekarang,otomatis kehidupan sayasedikit berubah, namunsaya enjoy saja. Karenasaya pikir perubahan ituperlu. Apalagi ke arah yanglebih baik,” ungkapnya.

Tambahnya lagi, ketikamenjabat sebagai kepaladinas, otomatis kehidupany a n g monoton itu

akanberubah100

persen. Dahulu dia bisabekerja di belakang mejasaja, sekarang tidak lagi.“Sekarang saya baru bisatidur, ketika staf sudahtidur,” katanya,mengibaratkan polahidupnya saat ini.

Disinggung soal waktuuntuk keluarga, denganenjoy pria ini menjawabbahwa keluarganya mengertidengan profesinya saat ini.

“Bagi mereka (keluarga)bukan pertemuan yangsering yang merekainginkan, akan tetapibertemuan yang ber-kualitas, itu yang penting.Dengan jarang bertemu,saya benar-benar meman-faatkan waktu ketika adakesempatan bersamamereka,” tam-bahnya. (h/cw-oos)

Turki Jadi TujuanBulan MaduOlla & Aufar

Kamis (20/12/2012).Aufar mengungkapkan, Turki

merupakan negara yang sangat tepatuntuk berbulan madu. Sedangkan sangistri, Olla pun seolah menurut sajadengan keinginan suaminya.

“Katanya bagus banget, Aufar mauke sana, dan saya juga mau ke sana,”jelas Olla.

Aufar menambahkan, resepsi akandihelat setelah bulan madu usai.Namun, sampai saat ini merekabelum menentukan kapan dan dimana resepsi itu akan digelar. (h/dtc)

BBBBB

Anggun Gugup Jadi Juri ‘X Factor’ Indonesiabesar memilih salah satu kontestanterbaik. Tak heran, Anggunmerasa gugup.

“Seru, antaraaneh, takut, se-nang, dan exci-ted,” ungkapnya.

X FactorI n d o n e s i amerupakana j a n g

pencarian penyanyi, yang bukan hanyaberkualitas vokalnya, tapi juga

memiliki satu faktor kele-bihan di atas pang-

gung, agar menjadipenghibur sejati. X

F a c t o r m u l a itayang di RCTI,

28 Desember2012. (h/inl)

DEWI Perssik dikenalsebagai penyanyidangdut. Namun apajadinya jika mantanistri Saipul Jamiell itumenyanyikan lagu rock?Ini pun terjadi saatdirinya berkolaborasidengan RoyJeconiahdalam singleberjudul Mata Hati.

“Saya nggak tahu kedepannya apakah akanterus menyanyikanmusik cadas. Sayadapat tawarandengan Roy Jeconiah,saya dapat peluang dansaya sangat suka,”ujar penyanyi yangakrab disapa Depe inisaat ditemui dipeluncuranalbum KOMPILASISPEKTAKULER diTee Box cafe,Wijaya, Jakarta,

NYANYI LAGU ROCK

Dewi Perssik Kolaborasidengan Roy Jeconiah

Rabu (19/12) malam.Apa yang

dilakukan Depe diakuisebagai sebuahkesempatan yang takboleh disia-siakan.“Pastinya peluangnyabagus banget bisaduet, dengan legend.Benefitnyadengan Ipung, saya

bisa bikin bahagia diasudah senang banget,”kata Dewi.

Lalu, adakahkesulitan yang dialamioleh Depe dalammenyanyikan lagu rock?“Tingkat kesulitannyadalam memahami jalurrock. Sampai keringetansaya nggak apa-apa,

karena saya maubelajar. Minimal saya

bisa diterimakolaborasi

dengan Roy,”pungkasnya. (h/

kpl)

Page 22: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman: Rahmi>> Editor : Atviarni

22 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Ranah SaiyoPASAMAN

Perumusan Ranperda ini merupakan hasildari prakarsa dari para anggota dewan itusendiri.

Bupati Pasaman, Benny Utama di Lubuk-sikaping, menyampaikan apresiasi danpenghargaan kepada segenap pimpinan dananggota dewan terkait pembahasan Ranperdayang diusulkan atas prakarsa anggota DPRDPasaman tersebut. “Berdasarkan catatan kamitiga Ranperda prakarsa atau inisiatif dariDewan itu baru pertama kali terjadi dalamsejarah kedewanan di Pasaman. Oleh sebabitu, pantas dibanggakan dan diapresiasi” kataBupati Benny, Kamis (20/12).

Menurutnya, terkait ke tiga Ranperda itumasih banyak yang harus digarisbawahi danditanggapi untuk dilakukan penyempurnaansebelum disahkan menjadi Perda. ”Seperti,penambahan bab dan pasal pada Ranperdatentang perlindungan dan pengelolaan ling-kungan hidup sehingga tidak bertentangandengan peraturan perundang-undangan yangberlaku,” katanya.

Selanjutnya, Ranperda tentang Transparansi,Partisipasi Masyarakat dan Akuntabilitas dalamPenyelenggaraan Pemerintahan Daerah harusseiring sejalan dengan Undang-undang Nomor14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan InformasiPublik. Demikian juga halnya dengan Ranperdatentang Tata Cara Pembentukan danPengelolaan BUM-Nagari, perlu kajiankomprehensif sehingga tidak ada kerancuandalam pelaksanaan dan pembentukan BadanUsaha Milik Nagari nantinya. (h/ndi)

PASAMAN, HALUAN — UnsurPimpinan Sekolah Tinggi Agama Islam(STAI) Yayasan Dakwah Islamiah (YDI)Lubuk Sikaping merumuskan programkerja periode 2013-2015, di RuangSidang Pimpinan Sekolah Tinggi AgamaIslam tersebut, Kamis (20/12).

Ketua STAI YDI Lubuk Sikaping,Drs. Yulinasri saat membuka acaratersebut mengatakan bahwa rapat kerjayang dilaksanakan saat itu, merupa-kan pondasi awal untuk menjalankanamanah yayasan yang sudahdiembankan kepada seluruh unsurpimpinan untuk tiga tahun ke depan.Lebih kongkrit, program ini merupakanpenjabaran visi yang sudah ia cetuskanyakni Islami dalam kepribadian,profesional dalam pekerjaan danmandiri dalam kehidupan.

Yulinasri juga berharap, programyang dibuat adalah program aplikatifsehingga keberadaan STAI sebagai

Pendidikan JadiPrioritas PemkabLUBUK SIKAPING, HALUAN — WakilBupati Pasaman Daniel mengimbau kepadamasyarakat setempat untuk melaporkan jika adaanak yang tidak mendapatkan pendidikan karenaketerbatasan biaya.

“Peningkatan sektor pendidikan merupakanbagian dari prioritas program yang tengahdilakukan oleh Pemkab Pasaman, jadi setiapanak mesti berkesempatan untuk mengecapdunia pendidikan,’’ kata Wabup di LubukSikaping, Rabu (19/12).

Ia menyebutkan, saat ini Pemkab telahmenyediakan berbagai bantuan untuk beasiswatermasuk melalui Badan Amil Zakat (BAZ)Pasaman yang setiap tahun di kumpulkan darikalangan PNS dan masyarakat umum lainnyabagi anak kalangan kurang mampu untukmendapatkan pendidikan yang lebih baik.

”Jadi, tidak ada cerita untuk tidak memilikikesempatan untuk mengecap dunia pendidikan.Asal ada laporan yang jelas untuk diajukan kePemkab setempat,” ujar Daniel.

Ia menambahkan, secara bertahap PemkabPasaman juga sudah melakukan perbaikan sertapeningkatan pada sarana dan prasaranapenunjang pendidikan melalui APBD Pasamandan bantuan dari provinsi serta Pusat.

Perbaikan berbagai fasilitas tersebut, jelasWabup dimaksudkan agar proses belajar danmengajar siswa di seluruh jenjang pendidikandapat berjalan dengan suasana yang kondusif.

Menurut dia, dengan meningkatnya fasilitassekolah terutama ruangan belajar maka secarabertahap Pemerintah setempat juga akan mulaimengejar untuk meningkatkan kualitas danmutu pendidikan itu sendiri. Salah satu langkahnyata dalam mendukung hal tersebut, Pemkabsudah menganggarkan pada tahun depan untukmelaksanakan bimbingan belajar gratis,terutama bagi siswa yang akan mengikuti ujiannasional agar lebih matang dalam menjawabsoal yang akan diujikan nanti.(h/wel/tos)

Bupati ApresiasiGerakan PenanamanSatu Miliar PohonLB SIKAPING, HALUAN — Bupati PasamanH Benny Utama, SH.MM menyampaikan apresiasiyang luar biasa kepada sejumlah elemen yangtelah mendukung program pemerintah yakniGerakan Penanaman Satu Miliar Pohon.

Apreasiasi tersebut disampaikan bupati dalamsambutannya pada peringatan Hari Menanam Po-hon Indonesia (HMPI) dan Bulan Menanam Na-sional (BMN) di Lubuk Sikaping, Selasa (18/12).

Apresiasi tersebut disampaikan kepada KetuaForum Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)Kabupaten Pasaman Ny.Hesti Benny Utama yangtelah menggagas program 1 PAUD 2 pohon.

Apresiasi serupa juga disampaikan BupatiPasaman kepada Ny.Lin Joko Purnomo (KetuaBhayangkari Cab Pasaman) atas peran aktifmelakukan aksi penanaman pohon diberbagailokasi tanam dan BEM STIH Yappas yangmampu menggerakkan mahasiswa dan civitasakademi untuk melakukan penanaman pohon.

Lebih lanjut Bupati mengajak seluruhlapisan masyarakat Kab Pasaman untukmembudayakan menanam pohon.

Sementara itu saat membacakan sambutanMenteri Kehutanan RI Zulkipli Hasan, disebut-kan bahwa minat masyarakat untuk menanampohon sangat tinggi. Menanam pohon telahmembudaya di masyarakat dan menjadi salahsatu alat pemersatu bangsa Indonesia.

Dikatakan, secara nasional capaian realisaigerakan penanaman pohon selama tiga tahunterakhir telah melebihi target penanamanminimal satu milyar pohon setiap tahun.

Dalam lomba Penghijauan dan KonservasiAlam (PKA) dan Wana Lestari Tingkat Sumbartahun 2012, Kab Pasaman meraih juara pada tigakategori. Yakni, Armayulis (Ketua Kt.Tunas Muda)meraih juara I kategori Kelompok Tani Hutan(KTH), Panyahatan Ritonga (SDN 04 MakmurPadang Gelugur) memperoleh juara I KategoriKecil Menanam Dewasa Memanen (KMDN), danAmridal (Dishut Pasaman) meraih juara I kategoriPolisi Kehutanan. (h/wel/tos)

Seminar PNPM-MPDuntuk TanggulangiKemiskinan

PASAMAN,HALUAN — Kepala KantorPemberdayaan masyarakat Nagari YanniHabbaintis mengatakan, kegiatan seminarlokakarya para SKPD yang dilaksanakan dalamprogram PNPM-MPD bertujuan memperkuatkomitmen SKPD dalam rangka penanggu-langan kemiskinan.

Hal itu dikatakan Yanni Habbaintis kepadaHaluan Kamis (20/12), di ruang kerjanya.

Disebutkan, program ini juga memper-kuat koordinasi lintas sektoral dalam programpemberdayaan masyarakat, menyusun rencanastrategis program penangulangan kemiskinandaerah dan memperkuat forum SKPD dalammenyusun rencana kerja pembangunan daerah.

Tentunya hasil yang diharapkan dlamsemiloka itu adalah memperkuat komitmenpenangulangan kemiskinan, memperkuatkomitmen pengembangan sistem pembangu-nan daerah yang berpihak pada masyarakat,terintegtasinya program-program pember-dayaan serta terumuskan kesepakatan bersamauntuk mensukseskan pengentasan kemiskinanmelalui pemberdayaan masyarakat.

Semiloka itu dilaksanakan di aula BadanPemberdayaan Masyarakat diikuti olehseluruh SKPD. Dimana semiloka ini dilaksa-nakan melalui dana DIPA PNPM-MPD tahun2012. (h/tos)

PASAMAN, HALUAN — PolisiResort (Polres) Satuan LaluLintas (Satlantas) Pasamanmenggelar sosialisasi peloporkeselamatan lalu lintas sebagaiPolisi Mitra Kampus di Pergu-ruan Tinggi STIH-STIE YappasLubuksikaping Kabupaten Pasa-man, Senin (17/12).

Acara yang bertempat diper-guruan tinggi STIH-STIE Yappastersebut dihadiri Kepala SatuanLalu Lintas Pasaman AKP.Yuhendri, SH, Kepala JasaRaharja, Ketua Yayasan ShalehLubis, Ketua STIH, Wakil Ketua1 STIH, Wakil Ketua III Hab-

Beberapa RanperdaSegera Disahkan Jadi Perda

Polisi Mitra Kampus Disosialisasikanbibullah, para mahasiswa sertaundangan lainnya.

Kasat Lantas Pasaman Yu-hendri dalam paparannya menga-takan, tentang garis besar rencanaumum nasional keselamatan(RUNK), tata cara berlalu lintasutk mewujudkan kader peloporkeselamatan berlalu lintas ten-tang Jalan, Marka, Apil, Rambu,Laka lantas, dan Pelanggaran.

“Seperti pedoman RUNKharus meningkatkan manajemenkeselamatan llaj (safe mana-gement), meningkatkan jalan yangberkeselamatan (safer road), peningkatan kendaraan yang

berkeselamatan (safer vehicles),peningkatan perilaku penggunajalan yang berkeselamatan (saferpeople), serta peningkatan per-watan pasca kecelakaan (post cr),”ucap Yuhendri.

Ia menambahkan, pada saatini faktor-faktor yang banyakmenyebabkan kecelakaan lalulintas seperti sistem yang adatidak teratur, faktor alam, faktorkendaraan yang tidak mendu-kung, manusia yang berkendaraan,jalan dan infrastruktur.

“Selain faktor penyebab kece-lakaan Lalu lintas, para pengen-dara kendaraan bermotor juga

sering melakukan pelanggaranyang mengakibatkan kecelakaanlalu lintas seperti para kenda-raan bermotor sering melanggaratraffic light dan melanggar markastop,” ujarnya.

Selain itu, juga mengendaraikendaraan bermotor dengan caramelawan arus, dalam kecepatantinggi tidak menjaga jarak dengankendaraan lainnya, berpindaharah, balik arah memotong me-dian, dan tidak menggunakanhelm, serta berbonceng lebih dari1 orang.

Untuk mengatasi semua itu,Yuhendri menerangkan agar

para pengemudi yang akanmelewati kendaraan lain harusmempunyai pandangan yangbebas dan menjaga ruang yangcukup bagi kendaraan yangdilewatinya, mengambil jalursebelah kanan kendaraan yangdilewati, dalam keadaantertentu boleh sebelah kiri jikalajur kanan macet.

“Budayakan keselamatansebagai kebutuhan, karena kece-robohan setiap pengendara ken-daraan bermotor akan berakibatfatal bagi pengemudi dan masya-rakat sekitar,” pungkas Yuhendri.(h/tos/wel)

PASAMAN, HALUAN — BeberapaRanperda diantaranya, Ranperdatentang Perlindungan dan Penge-lolaan Lingkungan Hidup, Ran-perda tentang Transparansi,Partisipasi Masyarakat dan Akun-tabilitas dalam PenyelenggaraanPemerintahan Daerah serta Ran-perda tentang Tata Cara Pem-bentukan dan Pengelolaan Ba-dan Usaha Milik Nagari (BUM-Nagari) dalam waktu dekat akandisahkan menjadi Perda Kabu-paten Pasaman.

LB SIKAPING, HALUAN — Ketua ForumPendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KabupatenPasaman Ny.Hesti Benny Utama menggagasprogram 1 PAUD 2 pohon. Gagasan tersebutdibuat dalam rangka mendukung programpemerintah yakni Gerakan Penanaman SatuMiliar Pohon.

Ny Hesti Benny Utama dalam perbin-cangannnya dengan wartawan menyebutkan,bahwa pohon merupakan salah satu mahlukhidup yang dapat menyelamatkan bumi daripemanasan global. Pohon mempunyai banyakmanfaat yang dihasilkan salah satunya adalahmenyerap karbondioksida dan menghasilkanoksigen sebagai udara untuk bernafas.

“Untuk itu sangatlah penting untuk kitamenanam pohon dan sekaligus kita ikutberpartisipasi dalam menyelamatkan ling-kungan dan bumi kita ini,” jelas Hesty.

Hesti sangat menyadari, pendidikan harusmenanamkan kecintaan lingkungan hidupkepada jiwa para murid sejak usia dini denganmemperlihatkan fenomena yang terjadi secaralangsung. Dengan begitu, mereka akan mem-punyai komitmen, kepedulian, dan rasa memilikilingkungan sekitarnya. Sebab, mereka paham,lingkungan itu mendukung kehidupannya.

“Ramah lingkungan dan perilaku sehat harus menjadi kebiasaan dalam kehidupansehari-hari,” ujar Hesti.

Dikatakan, makanya setiap ada pendiriansekolah Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)selaku Ketua Forum PAUD selalu menyarankanminimal untuk menanam dua pohon padalingkungan tersebut, jelas Hesti. (h/wel/tos)

Satu PAUD DuaPohon Digagas

KETUA STAI Yulinasri bersama unsur pimpinan merumuskan program kerja untuk periode 2013-205. AHDI SUSANTO

PASAMAN,HALUAN — Dewan Perwa-kilan Rakyat Daerah (DPRD) KabupatenPasaman menggelar rapat paripurnadalam penyampaian laporan PansusRanperda Badan Usaha Milik Nagari,laporan Pansus Ranperda PenyertaanModal Pemerntah Daerah kepadaPDAM, Laporan Pansus RanperdaPenyertaan Modal Pemerintah Daerahkepada PT Equator Pasaman, danLaporan Pansus Ranperda PenyertaanModal Pemerintah Daerah kepada BankNagari.

Rapat paripurna yang diseleng-garakan di ruang sidang DPRD Kabu-paten Pasaman, Jum’at (14/12) laludihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabu-paten Pasaman Drs. Syamsurizal, KetuaDPRD Pasaman Drs. Syahrizal Yusuf,Wakil Ketua DPRD Adri Umar, WakilKetua DPRD Irian Nofri serta paraundangan lainnnya.

Sehubungan dengan pembahasanRanperda tentang Badan Usaha MilikNagari Pansus DPRD Pasaman dalamlaporannya menyampaikan bahwa legalformal Pansus Ranperda Badan UsahaMilik Nagari Kabupaten Pasamanbekerja berdasarkan Keputusan DewanNomor 19/KPTS/PIMP/DPRD/PAS-2012

STAI YDI Lubuk Sikaping,Islami dan Profesional

sekolah tinggi yang terletak diPasaman mampu memberikankontribusi untuk mensyiarkan agamaIslam, membangun dan mencerdaskanmasyarakat. Selain sebagai bentukpengabdian, program yang dirumuskanjuga mampu memperkuat STAI YDILubuk Sikaping sebagai sekolah tinggiyang dilengkapi dengan segala keaka-demikannya (penelitian dan berbagaikarya, baik dosen maupun mahasis-wanya).

Dari pantauan Haluan saat prosesperumusan program kerja tersebutterlihat suasana alot, panas dan penuhkekeluargaan tercipta. Menarik lagiadalah saat nilai-nilai ibadah tertanamoleh semua hadirin yang hadir saatitu.

Pantauan Haluan sehubungandengan keberadaan STAI YDI LubukSikaping itu sebagai sebuah sekolahtinggi yang sudah terakreditasi B sudah

layak dan sama saja dengan sekolahtinggi besar lainya yang ada di Sumbar,hanya saja letaknya berada diKabupaten. Kampusnya megah beradadiatas tanah yang sudah menjadi hakmilik yayasan sekolah tersebut. Ruangbelajar, perpustakaan, mesjid,perkantoran, halaman kantor dantaman tertata rapi di atas tanah lebihkurang dua hektar itu. Kampusnya jugastrategis, terletak di tepi jalan rayalintas Sumatra berdekatan pula dengangedung dan bangunan pemerintahseperti dinas Perhubungan, kantorpengadilan, Mapolsek Lubuk Sikaping,Tama Kota dan Bangunan SMA RSBILubuk Sikaping.

Sekarang, tahun 2012 ini kampustersebut juga sudah dilengkapi denganruang mikroteaching dan bangunanserbaguna yang menambah keleng-kapan sekolah tinggi yang dipimpinoleh Yulinasri itu.(h/ndi)

DPRD Bahas Ranperda Badan Usaha Milik Nagaritanggal 5 Desember 2012.

“Sesuai amanah dan tugas yangdiberikan oleh Pimpinan DPRD Kabu-paten Pasaman kepada Pansus, MakaPansus telah melaksanakan kegiatanseperti Rapat Internal Pansus mem-bahas materi Ranperda Badan UsahaMilik Nagari dan menyusun jadwalkegiatan pada tanggal 5 Desember 2012,”ucapnya.

Selain itu, juga untuk rapat Pansusdengan SKPD terkait pada tanggal 6desember 2012, Kunjungan Kerja Pansuske Kabupaten Bulendeng dan KabupatenBadung Propinsi Bali tanggal 9 – 12Desember 2013, serta rapat kerjainternal Pansus tanggal 14 Desember2012 guna menghimpun dan menyim-pulkan bahan-bahan masukan gunapenyempurnaan materi Ranperda sertamenyusun laporan pansus ranperdatentang Badan Usaha Milik Nagari.

Mengingat Perda Badan Usaha MilikNagari ini merupakan Ranperdaprakarsa DPRD dari Komisi B, dan telahmelalui pengkajian dari Balgda DPRD,maka untuk penyempurnaannya pansustelah melakukan perubahan yang dirasaperlu sebagaimana yang kami sam-paikan tadi, maka bersama in disam-

paikan Ranperda BUMnag tersebutkepada rapat paripurna ini untuk dapatdilakukan pembahasan selanjutnyasesuai dengan mekanisme yang ada.

Sementara itu, tentang penyertaanmodal Pemerintah Daerah kepadaPerusahaan Daerah Air Minum (PDAM)Kabupaten Pasaman, panitia khususDPRD Pasaman dalam laporannyamenuturkan bahwa secara legal formalpansus ranperda tentang penyertaanmodal pemerintah daerah kepada PDAMPasaman bekerja berdasarkan keputu-san dewan nomor : 16/KPTS.PIMP/DPRD/PAS-2012 tanggal 5 November2012.

Selanjutnya, rancangan PerdaPasaman tentang penyertaan modalPemda kepada PDAM Pasaman setelahmenjadi peraturan daerah diikuti olehperaturan bupati pasaman yang menga-tur secara teknis hal-hal yang belumdiatur dalam peraturan daerah tentangpenyertaan modal Pemda kepada PDAMPasaman.

Serta, Pansus Ranperda tentangpenyertaan modal Pemda kepada PDAMPasaman meyerahkan kepada sidangparipurna untuk diproses sesuai denganmekanisme yang berlaku. (h/tos/wel)

Page 23: Haluan 21 Desember 2012

>> Penata Halaman : Irvand>> Editor : Rudi Antono

23JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H R IAU DAN KEPRI

BERYL COPY CENTREGrosir & Retail

Sales, Service, Spare Part & RentalMesin dari USA

Menyediakan Mesin Foto Copy Bermacam Tipe :

BARU DATANGMESIN CANON IR 5000& CANON IR 6000 DARI JEPANGDRUM BARUHARGA NEGO

CANON IR 8500

= Rp. juta28

Hubungi :

Jl. Veteran No. 50 Padang Telp. (0751) 32666Jl. Nangka No. 40 Pekanbaru Telp. (0761) 61360Jl. Sutan Agung No.07 Jambi Telp. (0741) 32495

BERYL COPY CENTRE

PERSEDIAAN

TERBATAS

Gubernur Kepri Serahkan DIPA

Namun pada penyerahan itu,tidak tampak kehadiran BupatiNatuna dan Bupati Lingga.

Pada kesempatan itu, gubernurmeminta kepada seluruh penerimaDIPA agar anggaran dapat diguna-kan secara efektif, tepat sasaran,merata dan adil. “Semoga tentunyamemberikan dampak positif bagibergeraknya perekonomian masya-rakat Kepri,” kata Sani.

Masih kata Sani, diringa sangatgembira dengan kenaikan DIPAyang diterima oleh Kepri. Diharap-kan dapat meningkatkan kinerjaseluruh pemerintah kabupaten-kotadan instansi vertikal. “Artinya dapatmeningkatkan kesejahteraan danpertumbuhan ekonomi di Kepri,”harapnya.

Saat ini, pemerintah pusatmenargetkan angka pertumbuhanekonomi Kepri dua digit. Sedangkan

capaian rata-rata pertumbuhanekonomi Kepri selama ini sebesardelapan persen. “Keinginan Presiden,angka pertumbuhan ekonomi kitabisa 10 persen. Saat ini sudahhampir delapan persen. Tugas kitasemua adalah mencapai angka 10persen tadi,” kata Gubernur.

Sebelunya, Plt Kepala KantorWilayah Direktorat Jenderal Per-bendaharaan Provinsi Riau, Iskandarmengatakan bahwa untuk tahunini, Kepri mendapat total DIPAsebesar Rp10,35 triliun. Angka inimeningkat sebesar 24 persen daritahun sebelumnya yang “hanya”sebesar Rp7,88 triliun.

“Adapun dana transfer sebesarRp7,282 triliun pada awal tahunanggaran 2013 ini telah dialokasikandana sebesar Rp3,068 triliun yangtelah ditetapkan ke dalam 373DIPA. Sehingga totalnya sebesar

Rp 10,35 triliun” urai Iskandar.Rincian 373 DIPA itu terdiri

antara lain Kantor Pusat (KP) danKantor Daerah (KD) sebanyak 264DIPA dengan total nilai Rp2,78triliun. Untuk dana Dekosentrasidialokasikan sebanyak 64 DIPAdengan total sebesar Rp172,6 miliar.DIPA tugas pembantuan sebanyak36 DIPA dengan nilai Rp 65,1 miliar.Dan terakhir, DIPA urusan bersamasebanyak 9 DIPA dengan total pe-nyaluran dana sebesar Rp50,5 miliar.

Dalam kesempatan itu, Iskandarjuga meminta kepada seluruhpenerima DIPA agar dapat segeramenyalurkan dana tersebut. Berda-sarkan pengalaman, serapan angga-ran paling banyak dilakukan diakhirtahun. Sehingga, dalam penger-jaannya tidak terlalu optimal dantergesa-gesa.

Iskandar juga sangat mendukungupaya mewujudkan good governancedan meningkatkan layanan kepadamasyarakat, yang sejalan denganreformasi birokrasi di bidangkeuangan. “Untuk itu, perlu komit-men bersama semua pihak untukmelaksanakan APBN dengan profe-sional, transparan dan akuntabel,”pungkasnya. (h/hk)

TANJUNGPINANG, HALUAN — Gubernur KepulauanRiau, Drs. Muhammad Sani menyerahkan Daftar IsianPelaksanaan Anggaran (DIPA) tahun anggaran 2013ke bupati, walikota dan seluruh perwakilan instansivertikal yang ada di Kepri.

K I L A SK I L A SK I L A SK I L A SK I L A S AKLI Beri Solusi AtasiKorsleting ListrikAPBD Terlambat,

DID HilangPEKANBARU, HALUAN — PemerintahProvinsi Riau, kembali mengingatkan kepadakabupaten dan kota yang belum menyelesaikanAPBD tahun 2013, untuk segera menyelesaikandan diserahkan ke Pemprov Riau, sebelumtanggal 31 Desember 2012.

Dari 12 kabupaten dan kota di ProvinsiRiau, baru Kabupaten Kampar dan Rokan Hulusudah dievaluasi APBD tahun 2013. Jika tidakdiselesaikan hingga tanggal 31 Desember 2012,maka daerah yang tidak menyelesaikan APBDtidak akan mendapatkan Dana Insentif Daerah(DID), atau skor akan berkurang untukmendapat insentif.

Demikian disampaikan oleh Kepala BiroKeuangan Povinsi Riau, Hardy Djamaluddin,Kamis (20/12). Dijelaskannya, selain Kampardan Pelalawan, masih ada tiga kabupaten/kotalainnya yang menyusul, yakni Kabupaten Siak,Pelalawan dan Kota Pekanbaru.

“Baru dua Kampar dan Rohul yang telahdievaluasi, sedangkan Siak, Pekanbaru, danPelalawan masih dalam proses, sedangkanKabupaten yang lain belum juga menye-lesaiknnya, dan batas waktu akhir sampaitanggal 31 Desember,” terang Hardy. (h/hr)

SERAHKAN DIPA — Penyerahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) tahun anggran 2013 kepada bupati/walikota, Satker, intansi vertikaldan SKPD dilingkungan Pemprov Kepri yang dilaksankan di Aula Kantor Gubernur Kepri, Kamis (20/12). Terlihat Gubernur Kepri HM Sanimenyerahkan DIPA kepada Walikota Tanjungpinang Suryatati A Manan. HK

Bupati IndraIngatkan BahayaFilariasisTEMBILAHAN, HALUAN — Bupati Indra-giri Hilir, H Indra Muchlis Adnan, Kamis (20/12) mengingatkan bahaya penyakit filariasis.Penyakit yang oleh sebagian orang dianggapkutukan nabi itu bisa dicegah, namun tidak bisadiobati begitu sudah terinfeksi.

Peringatan itu disampaikan mantan KetuaDPD Golkar Riau tersebut, saat menghadiriIstighosah 1434 Hijriah di Gedung VenueFutsal, Sungai Beringin, Tembilahan. Jikaselama ini banyak pihak beranggapan penyakityang dikenal sebagai kaki gajah itu hanyamenyerang bagian kaki saja. Dalam kenyataandi lapangan penyakit itu bisa menyerah bagiantubuh mana saja.

Ketika memaparkan penyakit filariasis, Indrajuga menyertakan foto pendukung. Karuan sajasuasana istghosah menjadi semarak. Menurutdia, sampai saat ini masih terdapat warga yangterinfeksi penyakit yang disebabkan oleh cacingitu. “Kalau penyakit itu sudah parah dan bagiantubuh susah untuk digerakan, ya terpaksadiamputasi. Penyakit ini bisa dicegah, tapi jikatelah terinfeksi tidak dapat lagi diobati” ucapIndra Muchlis Adnan.

Pada saat bersamaan dilakukan jugapenyerahan secara simbolis E KTP. Penyerahanini menandai segera didistribusikannya dokumenkewarganegaraan yang sudah selesai diterbitkan.Kepada warga yang sudah melakukan perekamanE KTP diminta untuk bersabar sebelumdokumennya dapat langsung diambil. (h/hr)

PEKANBARU—Korsletinglistrik kerap menjadi masalahyang selalu menggangu mas-yarakat, terutama dilingkuprumah tangga. Pasalnya, jikalistrik sudah mengalami kors-leting, tentu hal itu menye-babkan terganggunya aktifitasdi rumah tangga apalagi yangbergantung pada arus listrik.

Namun, semua masalahitu ternyata tidaklah terlalusulit diatasi bila masyarakatsudah mengetahui teknis-teknis mengatasinya. Bebera-pa teknik mengatasi korsle-ting listrik itulah yang dipa-parkan oleh Ketua AsosiasiKontraktor Listrik dan Meka-nikal Indonesia (AKLI) Pekan-baru, Yosrizal saat menjadinarasumber dalam seminaryang digelar di Sekolah TinggiTeknologi Pekanbaru (STTP),Kamis (20/12) pagi.

Dalam kegiatan yang jugadiikuti oleh 16 guru matema-tika dan sains dari SMP seKecamatan Tampan ini, Iamengusung tema “memahamidan mengatasi instalasi listrikdalam rumah”. Yosrizal mene-rangkan, ketika menghadapikorsleting listrik, seringkalimasyarakat merasa panikdan takut. Bahkan akibatterlalu panik, terkadang adajuga masyarakat yang sampaimemanggil orang yang ahlilistrik untuk mengatasi kors-leting yang dialaminya. “Kalauteknis mengatasinya sudahdipahami, masyarakat mau-pun ibu rumah tangga sebe-narnya juga bisa menghadapimasalah tersebut dengantenang,”ujarnya.

Dijelaskannya lagi, kors-leting listrik itu terjadi,karena kerusakan ringan ataukerusakan berat pada sebuahjaringan listrik yang beradadi rumah. Menurutnya adabeberapa cara dalam menga-tasi kerusakan tersebut.“Mengatasi kerusakan-kerusa-kan ringan, misalnya, lampuputus yang dapat mengaki-batkan korsleting, masyarakatawan dapat memulai penye-lesaiannya dengan mematikanseluruh sambungan listrik.

lalu semua perangkat dinya-lakan satu persatu. Kalausaat menyalakan perangkatterjadi korsleting, berarti adamasalah dengan perangkatlistrik yang bersangkutan,”ungkapnya.

Di samping itu, korsletingitu juga bisa disebabkan olehmasalah sederhana. Misalnyakarena debu, basah dan hallain yang luput dari perhatian.

Dia menambahkan, jikamasyarakat sudah pahamdengan masalah korsletinglistrik yang dialami, makasetiap orang pasti bisa mem-perbaikinya sendiri. “Tapi jikakerusakannya dirasa cukupberat, barulah disarankanmemanggil tenaga yang sudahahli di bidang kelistrikan.Karena korsleting jika takdiatasi dengan benar bisaberakibat fatal dan menye-babkan kebakaran,” imbuhnya.

Melihat masalah-masalahitu, AKLI merasa terpanggiluntuk menyampaikan pen-tingnya memelihara instalasilistrik. Selain itu, AKLI jugaingin langkah-langkah antisi-pasi ini dapat mengurangiangka kebakaran. Yosrizaljuga mengaku ingin menyam-paikan pada masyarakattentang keberadaan AKLI.Sehingga, kapan pun dibutuh-kan, AKLI bisa memberitahu-kan pentingnya listrik dinipada masyarakat. Terutamaguna mengurangi resiko keba-karan yang akhir-akhir inisering terjadi karena kurangpahamnya masyarakat ten-tang kelistrikan.

Yosrizal menilai, listriksudah menjadi suatu kebutu-han primer masyarakat. Arti-nya, listrik tidak bisa lepasdari kehidupan siapapun.Karena itu, masyarakat perlumemahami masalah-masalahyang berkaitan dengan listrik.“Kita memang fokus menso-sialisasikan hal ini denganlembaga pendidikan, karenaguru bisa membantu me-nyampaikan pada siswa. Lalusiswa menyampaikan kekeluarganya di rumah masing-masing,” tutupnya. (h/hr)

Page 24: Haluan 21 Desember 2012

24 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT,,,,, 21 DESEMBER 2012 M8 SHAFAR 1434 H

>> Penata Halaman: Rahmi>> Editor : Nova Anggraini

PUSAT KEGIATAN — Kawasan GOR H Agus Salim Padang tak hanya dimanfaatkan masyarakat sebagai pusat kegiatan berolahraga tapi juga tempatberkumpul bagi generasi muda untuk menyalurkan kreativitas mereka. HASWANDI

Sebelumnya jumlah paket soal yangdiujikan sebanyak 5 paket. Pra UN 2013yang berjalan di Sumatera Barat pun tetapmenggunakan 5 paket soal ujian.

“Awalnya ada wacana, pengawasandilakukan guru SMP. Karena jumlah sekolahSMP dan SMA tidak linear, hal ini pundibatalkan,” demikian dikatakan RektorUniversitas Andalas, Werry Darta Taifur,Kamis (20/12).

Dikatakan Werry, hal ini sudah menjadikeputusan yang ditetapkan Majelis Rektorse-Indonesia, Rabu (19/12) lalu.

Diberlakukannya, 20 paket soal ujian ini,diharapkan mampu meminimalisir kecura-ngan yang seringkali terjadi.

“Bagi sekolah yang curang dalam pelak-sanaan UN, sekolah tersebut akandihapus da lam daf tar pener imaanmahasiswa baru untuk Unand dan UNP,”tambah Werry.

Kecurangan ini sendiri katanya, bisadideteksi secara otomatis. Denganmembandingkan data yang terdapat dalamPangkalan Data Sekolah dan Siswa denganhasil UN itu sendiri.

Sementara Federasi Serikat GuruIndonesia (FSGI) berdasarkan berita Tempo19 April 2012, mencatat adanya kecuranganyang bersifat struktural pada Ujian Nasionaldi sekolah menengah atas (SMA) dan sekolahmenengah kejuruan (SMK) di tujuh daerah,yaitu Sumatera Utara, Brebes-Jawa Tengah,Pulau Muna-Sulawesi Tenggara, Bekasi-JawaBarat, Pandeglang-Banten, Jawa Timur, danDKI Jakarta.

Sedangkan data dari Pusat Informasi danHumas Kementerian Pendidikan danKebudayaan mengungkapkan, terdapat 254aduan dari masyarakat.

Jenis laporan tersebut beragam, baikterkait dengan isu kebocoran, soal rusak,hingga jual beli naskah. Untuk isu kebocoransoal UN terdapat 27 laporan, 6 isu jualbeli soal, 20 isu bocor kunci jawaban, danlainnya.

Berdasarkan data Pra UN yang diseleng-garakan November lalu, tercatat sekitar49 ribu siswa yang mengikuti ujian.diperkirakan jumlah peserta UN tahun2013, tidak akan jauh berbeda denganjumlah ini. (h/cw-eni)

JAKARTA, HALUAN — Hinggasaat ini, Koalisi Pendidikanbersama dengan Indonesia Cor-ruption Watch (ICW) masihmenanti dukungan publik untukmenandatangani petisi terkaitpenolakan perubahan kurikulum.Munculnya gagasan petisi inidiakibatkan dari langkah Kemen-terian Pendidikan dan Kebuda-yaan yang dianggap tergesa-gesa

Ada Beasiswa MBAuntuk Para ManajerJAKARTA, HALUAN — Nanyang Techno-logical University (NTU) kembali membukakesempatan beasiswa bagi kandidat dari seluruhdunia untuk meraih gelar MBA. Hanya saja,syaratnya, kandidat harus sudah memiliki gelarpascasarjana dari berbagai bidang ilmu palingtidak delapan tahun, termasuk pengalamanmanajerial selama lima tahun.

Kandidat harus memiliki kualitas kepemim-pinan dalam organisasi yang bergerak dibidang pelayanan masyarakat dan kemampuanberbahasa Inggris yang baik. Tentu saja,kandidat juga harus memperoleh rekomendasidari pimpinan perusahaan, organisasi ataukementerian asal.

Beasiswa ini hanya berlaku selama 1 tahun.Penerimanya akan memperoleh beasiswapenuh atau sebagian di NTU, MIT, dankunjungan studi lintas benua lainnya. Beasiswaini juga meliputi biaya hidup sebesar 1.200dolar Singapura dan tiket pesawat pergi danpulang ke MIT untuk peserta program yangberprestasi.

Untuk program yang dimulai pada Julitahun depan, aplikasi beasiswa akan ditutupsampai 31 Januari 2013. Aplikasi bisadilakukan secara online melalui laman resmiNTU. (h/kcm)

UN 2013

20 Paket Soal untuk Satu LokalPADANG, HALUAN — Paket UjianNasional (UN) tahun 2013 dite-tapkan sebanyak 20 paket untuksatu lokal. Sementara penga-wasan terhadap berlangsung-nya UN tetap dilaksanakan olehguru-guru dari SMA dengansistem silang.

Perubahan Kurikulum Baru Akan Ditolak Lewat Petisidan tak mempunyai alasan kuatdalam merombak kurikulum.

Anggota ICW, Siti Juliantari,mengatakan bahwa petisitersebut sudah ditandatanganisekitar 500 orang sejak mulaidilempar ke publik melalui situschange.org pada awal Desemberlalu. Ia juga menjelaskan bahwaajakan untuk ikut dalam petisiini juga disuarakan melalui sosial

media yaitu twitter.“Target awal sekitar 5.000.

Saat ini masih sekitar 500.Kami bergerak melalui jaringandan juga media twitter,” kataTari, saat dihubungi, Kamis (20/12/2012).

Sayangnya, petisi ini masihbelum diketahui kapan segeraakan dirilis dan diserahkan padaKementerian Pendidikan dan

Kebudayaan. Ia mengaku hinggasaat ini pihaknya masih terusmembicarakan waktu rilis yangtepat dan terus menggalangmassa.

“Masih dibicarakan terusuntuk waktu rilisnya. Inginnyamemang lebih cepat, jadi bisabuat orang lain tergerak,” jelasTari.

Seperti diketahui, Koalisi

Pendidikan bersama dengan ICW,Federasi Serikat Guru Indonesia(FSGI) dan Persekutuan GerejaIndonesia (PGI) menentang peru-bahan kurikulum yang dianggapmendadak ini. Untuk itu, terce-tuslah membuat petisi onlineyang ditujukan bagi pihak ke-menterian dan dapat diaksesmasyarakat sejak tanggal 5Desember. (h/kcm)

PADANG, HALUAN — AnggotaKomisi IV DPRD Sumbar Sitti IzzatiAziz mengaku kecewa dengan alokasianggaran pendidikan pada RAPBD2013. Karena, anggaran yangdialokasikan tidak sesuai denganamanah undang-undang, yangmengharuskan anggaran untukpendidikan minimal 20 persen, daritotal Anggaran Pendapatan danBelanja Daerah (APBD).

Untuk tahun 2013, ungkapnya,anggaran untuk urusan pendidikanhanya Rp98 miliar, atau kurang 10persen dari total RAPBD yang mencapaiRp3 triliun lebih. Jika ditarik lebih dalamlagi, maka anggaran yang dikelola

RAPBD TAHUN 2013

Alokasi untuk Pendidikan di Bawah 10 Persenlangsung oleh Dinas Pendidikan, hanyasekitar 5,4 persen.

“Karena urusan pendidikan itu jugatertumpang di SKPD lain atau tidakhanya di dinas terkait,” kata politisiPartai Golkar itu.

Lebih mengecewakan lagi, katanyamelanjutkan, untuk mencukupi angka20 persen, anggaran sertifikasi guru dandana BOS dihitung menjadi anggaranpendidikan. Padahal dana tersebutbukan berasal dari APBD, melainkandari APBN. Artinya, tidak alasanmenjadikan anggaran sertifikasi gurudan dana BOS, untuk memenuhi angka20 persen untuk pendidikan Sumbardi APBD.

“Ketika ditanyakan, dinas terkaitmalah mengatakan itu kebijakan kepaladaerah (gubernur-red). Tentu sajamasalah seperti ini tidak sejalan denganRPJPSumbar, yang ingin Sumbar inimenjadi daerah industri otak. Kecualikalau ingin melihat masyarakatsemakin susah membiayai anaknyasekolah,” tutur Sitti.

Ia berharap, masalah ini menjadiperhatian gubernur, apalagi dengankapasitasnya sebagai seorang guru besar.Tentu akan memberi perhatian lebihterhadap sektor pendidikan danpeningkatan kualitas pendidikan.“Mestinya seperti itu,” ucapnya pendek.(h/cw-eni)

Pemerintah“Ogah-ogahan”Benahi GuruJAKARTA, HALUAN — Masalah pendidi-kan di Indonesia tak ada habisnya. Guru dinilaisebagai masalah utama pendidikan di Indo-nesia. Kompetensi dan kualitas para pendidiktidak merata.

Sebagian besar guru-guru Indonesia saatini dinilai hanya mengutamakan kewajibanuntuk mengajar dan mendidik secara kognitif,namun tidak bisa menghadirkan inspirasi agarpara siswanya bisa meraih sesuatu.

Rektor Universitas Paramadina, AniesBaswedan menegaskan bahwa dirinya tidakmenyalahkan guru. Pemerintah melaluikementeriannya sebagai penjamin kualitasgurulah yang harus bertanggung jawab.

“Secara umum, kualitas guru tidak terlalubaik. Kalau kita membereskan guru, kita bisaselesaikan porsi terbesar masalah pendidikan.Tapi sayangnya, pemerintah enggak mau,”tuturnya kepadaKompas.com, pekan lalu.

Anies mengatakan, ada lebih dari 200 ribuinstitusi sekolah di seluruh nusantara. Upaya untukmembenahi kompetensi dan kualitas guru tentumembutuhkan daya dan dana yang sangat besar.

“Usaha akan besar, waktu lama, tapipemerintah maunya jalan yang cepat saja,”tambahnya.

Oleh karena itu, menurut Anies, utak-atikkurikulum bukanlah jalan keluar untukmembenahi pendidikan Indonesia. KetuaProgram Indonesia Mengajar itu mengatakanmateri dan mekanisme penerapan kurikulumtidak jauh berbeda. Meski datang dengankemasan yang berbeda, jika kualitas guru yangmenerapkannya tetap sama, maka mustahilmencapai kemajuan yang signifikan.

“Problemnya bukan pada ubah kurikulumatau tidak tapi pada kompetensi (guru). Ini(mengubah kurikulum) seperti mencari obatyang minumnya paling enak, bukan obat yangpaling efektif menyembuhkan. Kita melihat(pemerintah) cenderungnya mau gampangnyasaja,” tuturnya.

Anies mencontohkan, para guru yangterlibat dalam program Indonesia Mengajaryang digagas dan dijalankannya sampai saatini bergerak dengan acuan Kurikulum TingkatSatuan Pendidikan (KTSP). Namun, tak adakeluhan dari anak didik di daerah-daerah mitra.

“Pengajar Muda pakai kurikulum nasional,tapi enggak ada anak yang mengeluh beratkarena gurunya menyenangkan. Jadimasalahnya pada materi atau orangnya?”tandasnya kemudian. (h/kcm)