haluan 13 mei 2016

24
Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvand 13 Mei 2016 /6 Sya’ban 1437 H / Edisi: 206, Tahun ke-68 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim) Jumat www.harianhaluan.com “Ya Tuhan kami, sesungguhnya Engkau mengumpulkan manusia untuk (menerima pembalasan pada) hari yang tak ada keraguan padanya”. Sesungguhnya Allah tidak menyalahi janji. (Ali Imran Ayat : 9) >> PANSUS MINTA hal 07 >> KAPOLDA hal 07 Wisata Sumbagut Miliki Peluang Besar RI Bidik Peringkat 20 Besar Dunia Publik Masih Inginkan Duet BH - BG JAKARTA, HALUAN —Masyarakat menilai kepolisian pada masa pemerintahan Jokowi- JK yang dipimpin Jenderal Badroddin Haiti (BH) dan Jenderal Budi Gunawan(BG) telah berhasil dalam meningkatkan kinerja kepo- lisian dalam memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Adapun Kamtibmas itu mencakup pembarantasan terorisme, pemberantasan narkoba, pemberantasan penyakit mas- yarakat, pemberantasan minuman keras, JIHAD MORAL Perampokan Libatkan Oknum Polri Kapolda Bangga Sekaligus Kecewa PADANG, HALUAN — Kapolda Sumbar Brigjend Pol Drs Basarudin mengaku bangga sekaligus kecewa pascaterungkapnya kasus perampokan di Muaro Kalaban, Kota Sawahlunto yang melibatkan tiga oknum Polri sekaligus. Ketiga pelaku yang oknum, masing- masing Bripka MP, RI, dan YU kini masih mendekam di tahanan Polda Sumbar bersama seorang pelaku lain, “R” yang bersatus warga sipil. Hal itu dikatakan Kapolda Sumbar kepada Haluan, usai menghadiri HUT Bhayangkari di Gedung Tuah Sakato, Kamis (12/5). Mantan ajudan Wakil Presiden Boediono ini menyebutkan, ia bangga dengan jajarannya yang berhasil mengungkap kasus perampokan ini dalam waktu singkat. Ini, kata Basarudin lagi, menunjukkan instrument tanggap laporan kriminal berjalan baik. PADANG, HALUAN —Ke- menterian Pariwisata (Kemenpar) RI menargetkan Pansus Minta Hibah dan Bansos Dianggarkan PADANG, HALUAN— Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggung- jawaban (LKPj) Kepala Daerah 2015 mere- komendasikan Pemprov Sumbar mengang- garkan kembali belanja bantuan sosial (Bansos) dan belanja bantuan hibah (Hibah). Mereka menilai bantuan tersebut sangat dibutuhkan masyarakat, kelompok masyara- kat, lembaga sosial dan rumah ibadah. Ketua Pansus LKPJ Kepala Daerah 2015 Saidal Masfiyuddin melalui Wakil Ketua Pansus LKPJ 2015 H.M Nurnas mengata- kan, Pemprov Sumbar dan Dewan Perwa- kilan Rakyat Daerah harus membangun kesamaan persepsi terkait dengan proses perencanaan kegiatan, penganggaran dan pelaksanaan Bansos dan bantuan hibah. Hal ini menimbang, Bansos dan hibah tersebut sangat diperlukan oleh masyarakat. “Karena pengelolaan bantuan hibah dan Bansos selama dua tahun belakangan tidak masksimal, padahal masyarakat, rumah- rumah ibadah masih sangat membutuhkan bantuan keuangan yang berasal dari dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD),”ungkapnya. Nurnas menambahkan, apa yang menjadi rekomendasi Pansus itu sudah merupakan peringkat pariwisata Indo- nesia menduduki posisi 20 besar dunia pada 2017 men- datang. Saat ini, Indonesia berada di posisi 50 dari 141 negara. “Tahun 2011 kita masih peringkat 80, tahun 2015 pe- ringkat 50 dan 2017 kita bidik posisi 20 besar dunia,” ujar Menteri Pariwisata Arief Yahya saat Diskusi Nasional Kepari- wisataan di Hotel Grand Inna Padang, Kamis (12/5). Dikatakan mantan Di- rektur Utama Telkom terse- but, Indonesia masih ter- tinggal dari negara tetangga seperti Malaysia di posisi 25 dan Thailand pada posisi 35 berdasarkan ranking World Economic Forum (WEF). “Untuk jadi pemain kelas dunia, tentu kita juga harus menggunakan ukuran dunia, membandingkan diri dengan pesaing dan menggunakan angka sebagai tolak ukur,” ujarnya. Dikatakannya lagi, tahun 2016 ini Kemenpar menar- getkan jumlah kunjungan wisa- tawan nusantara (wisnu) seba- nyak 260 juta sedangkan untuk >> PUBLIK MASIH hal 07 >> JIHAD MORAL hal 07 Pimpinan DPRD Padang di Kejati Diduga Terkait Pengadaan Tanah PADANG, HALUAN — Ke- tua DPRD Kota Padang, Erisman dan ketiga orang wakilnya yakni Asrizal, Wah- yu Iramana Putra dan Mu- hidi, Kamis (12/5) sekitar pukul 09.00 WIB, secara tiba- tiba datang ke Gedung Ke- jaksaan Tinggi (Kejati) Sum- bar di Jalan Raden Saleh Nomor 4, Padang. Kehadiran mereka jadi pusat perhatian wartawan yang rela menunggu peme- riksaan keempat pimpinan DPRD Padang itu hingga 3 jam. Begitu selesai, mereka kaget sudah disambut bela- Oleh: DUSKI SAMAD >> DIDUGA hal 07 EMIMPIN Padangparia- man telah menjalankan satu perannya, dan tu- gas kita memberikan wawasan keislaman dan peringatan kepada umat agar Peraturan Bupati ini lebih efektif.... Alhamdulillah...contoh yang baik bagi kab.kota yang lain.. biasanya Pergub lebih efektif jika ulama dan ustad basurau dan keliling memahami juga isi pergub tersebut ...dikuatkan dengan dalil-dalil syari’i dalam khutbah dan ceramahnya. Dua paragraf di atas adalah sampel dari sekian puluhan dukungan atas kinerja Bupati P Dibandingkan dengan Malaysia dan Thailand, peringkat pariwisata Indonesia masih jauh tertinggal. Menpar RI, Arief Yahya menargetkan, Indonesia akan bisa menduduki peringkat 20 besar dunia pada 2017 nanti. >> BIDIK hal 07 PARIWISATA SUMATERA — Menteri Pariwisata Arief Yahya saat memberikan materi tentang langkah memajukan pariwisata nasional di Hotel Inna Muara, Padang, Kamis (12/5). Dalam acara yang bertema “Sinergitas Strategi Pemasaran Pariwisata” dihadiri oleh sejumlah Gubernur se Sumatera. RIVO SEPTI ANDRIES BEBERAPA orang pimpinan DPRD Padang termasuk ketua Erisman menuju mobil yang parkir di Kejati Sumbar, Jalan Raden Saleh, Padang, Kamis (12/5). Sebanyak empat anggota DPRD Padang diduga diperiksa Kejati terkait pengadaan tanah untuk Sat Pol PP. RIVO SEPTI ANDRIES

Upload: harian-haluan

Post on 29-Jul-2016

460 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Haluan 13 Mei 2016

TRANSCRIPT

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvand

13 Mei 2016 /6 Sya’ban 1437 H / Edisi: 206, Tahun ke-68 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)Jumat

www.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

“Ya Tuhan kami, sesungguhnya Engkaumengumpulkan manusia untuk (menerima

pembalasan pada) hari yang tak ada keraguanpadanya”. Sesungguhnya Allah tidakmenyalahi janji. (Ali Imran Ayat : 9)

>> PANSUS MINTA hal 07

>> KAPOLDA hal 07

Wisata Sumbagut Miliki Peluang Besar

RI Bidik Peringkat 20 Besar Dunia

Publik Masih InginkanDuet BH - BGJAKARTA, HALUAN — Masyarakat menilaikepolisian pada masa pemerintahan Jokowi-JK yang dipimpin Jenderal Badroddin Haiti(BH) dan Jenderal Budi Gunawan(BG) telahberhasil dalam meningkatkan kinerja kepo-lisian dalam memelihara keamanan danketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Adapun Kamtibmas itu mencakuppembarantasan terorisme, pemberantasannarkoba, pemberantasan penyakit mas-yarakat, pemberantasan minuman keras,

JIHAD MORAL

Perampokan Libatkan Oknum Polri

Kapolda BanggaSekaligus KecewaPADANG, HALUAN — Kapolda Sumbar Brigjend PolDrs Basarudin mengaku bangga sekaligus kecewapascaterungkapnya kasus perampokan di MuaroKalaban, Kota Sawahlunto yang melibatkan tiga oknumPolri sekaligus. Ketiga pelaku yang oknum, masing-masing Bripka MP, RI, dan YU kini masih mendekamdi tahanan Polda Sumbar bersama seorang pelaku lain,“R” yang bersatus warga sipil.

Hal itu dikatakan Kapolda Sumbar kepadaHaluan, usai menghadiri HUT Bhayangkari di GedungTuah Sakato, Kamis (12/5).

Mantan ajudan Wakil Presiden Boediono inimenyebutkan, ia bangga dengan jajarannya yangberhasil mengungkap kasus perampokan ini dalamwaktu singkat. Ini, kata Basarudin lagi, menunjukkaninstrument tanggap laporan kriminal berjalan baik.

PADANG, HALUAN —Ke-menterian Pariwisata(Kemenpar) RI menargetkan

Pansus MintaHibah dan BansosDianggarkanPADANG, HALUAN— Panitia Khusus(Pansus) Laporan Keterangan Pertanggung-jawaban (LKPj) Kepala Daerah 2015 mere-komendasikan Pemprov Sumbar mengang-garkan kembali belanja bantuan sosial(Bansos) dan belanja bantuan hibah (Hibah).Mereka menilai bantuan tersebut sangatdibutuhkan masyarakat, kelompok masyara-kat, lembaga sosial dan rumah ibadah.

Ketua Pansus LKPJ Kepala Daerah 2015Saidal Masfiyuddin melalui Wakil KetuaPansus LKPJ 2015 H.M Nurnas mengata-kan, Pemprov Sumbar dan Dewan Perwa-kilan Rakyat Daerah harus membangunkesamaan persepsi terkait dengan prosesperencanaan kegiatan, penganggaran danpelaksanaan Bansos dan bantuan hibah. Halini menimbang, Bansos dan hibah tersebutsangat diperlukan oleh masyarakat.

“Karena pengelolaan bantuan hibah danBansos selama dua tahun belakangan tidakmasksimal, padahal masyarakat, rumah-rumah ibadah masih sangat membutuhkanbantuan keuangan yang berasal dari danaAnggaran Pendapatan dan Belanja Daerah(APBD),”ungkapnya.

Nurnas menambahkan, apa yang menjadirekomendasi Pansus itu sudah merupakan

peringkat pariwisata Indo-nesia menduduki posisi 20besar dunia pada 2017 men-

datang. Saat ini, Indonesiaberada di posisi 50 dari 141negara.

“Tahun 2011 kita masihperingkat 80, tahun 2015 pe-ringkat 50 dan 2017 kita bidikposisi 20 besar dunia,” ujarMenteri Pariwisata Arief Yahyasaat Diskusi Nasional Kepari-wisataan di Hotel Grand InnaPadang, Kamis (12/5).

Dikatakan mantan Di-rektur Utama Telkom terse-but, Indonesia masih ter-tinggal dari negara tetanggaseperti Malaysia di posisi 25dan Thailand pada posisi 35berdasarkan ranking WorldEconomic Forum (WEF).

“Untuk jadi pemain kelasdunia, tentu kita juga harusmenggunakan ukuran dunia,

membandingkan diri denganpesaing dan menggunakanangka sebagai tolak ukur,”ujarnya.

Dikatakannya lagi, tahun2016 ini Kemenpar menar-getkan jumlah kunjungan wisa-tawan nusantara (wisnu) seba-nyak 260 juta sedangkan untuk

>> PUBLIK MASIH hal 07

>> JIHAD MORAL hal 07

Pimpinan DPRD Padang di Kejati

Diduga Terkait Pengadaan TanahPADANG, HALUAN — Ke-tua DPRD Kota Padang,Erisman dan ketiga orangwakilnya yakni Asrizal, Wah-yu Iramana Putra dan Mu-hidi, Kamis (12/5) sekitarpukul 09.00 WIB, secara tiba-tiba datang ke Gedung Ke-jaksaan Tinggi (Kejati) Sum-bar di Jalan Raden SalehNomor 4, Padang.

Kehadiran mereka jadipusat perhatian wartawanyang rela menunggu peme-riksaan keempat pimpinanDPRD Padang itu hingga 3jam. Begitu selesai, merekakaget sudah disambut bela-

Oleh:DUSKI SAMAD

>> DIDUGA hal 07

E M I M P I NPadangparia-man telahmenjalankan

satu perannya, dan tu-gas kita memberikanwawasan keislamandan peringatan kepada

umat agar Peraturan Bupati ini lebihefektif....

Alhamdulillah...contoh yang baik bagikab.kota yang lain.. biasanya Pergub lebihefektif jika ulama dan ustad basurau dankeliling memahami juga isi pergub tersebut...dikuatkan dengan dalil-dalil syari’i dalamkhutbah dan ceramahnya.

Dua paragraf di atas adalah sampel darisekian puluhan dukungan atas kinerja Bupati

P

Dibandingkan dengan Malaysia dan Thailand,peringkat pariwisata Indonesia masih jauhtertinggal. Menpar RI, Arief Yahya menargetkan,Indonesia akan bisa menduduki peringkat 20besar dunia pada 2017 nanti.

>> BIDIK hal 07

PARIWISATA SUMATERA — Menteri Pariwisata Arief Yahya saat memberikan materi tentang langkah memajukan pariwisata nasional di Hotel Inna Muara, Padang, Kamis (12/5). Dalam acara yangbertema “Sinergitas Strategi Pemasaran Pariwisata” dihadiri oleh sejumlah Gubernur se Sumatera. RIVO SEPTI ANDRIES

BEBERAPA orang pimpinan DPRD Padang termasuk ketua Erisman menuju mobilyang parkir di Kejati Sumbar, Jalan Raden Saleh, Padang, Kamis (12/5). Sebanyakempat anggota DPRD Padang diduga diperiksa Kejati terkait pengadaan tanah untuk SatPol PP. RIVO SEPTI ANDRIES

2 Utama

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Widewww.harianhaluan.com

Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

175 Personel DitlantasPolda Tes UrinePADANG, HALUAN — Sebanyak 175 personelDitlantas Polda Sumbar mengikuti tes urine diPalanta Ditlantas Polda Sumbar, Kamis (12/5)sekitar pukul 06.00 WIB. Dir Lantas PoldaSumbar, Kombes Pol Eddy Djunaedi kepadaHaluan mengatakan, tes urine ini antisipasipenyalahgunaan narkoba dalam lingkunganPolri, karena Sumbar sudah dikategorikandarurat narkoba.

Sebelum melaksanakan tes urin, parapersonel diberikan penyuluhan tentang bahayadari narkotika. Tidak ketinggalan, 16 orangPolisi Wanita (Polwan) Dit Lantas PoldaSumbar juga diwajibkan untuk ikut tes tersebut.

Sementara itu Kabid Propam, AKBP SurantaPinem mengatakan bahwa pihaknya bekerjasama dengan Dirlantas Polda Sumbar, KombesPol Eddy Djunaedi melakukan tes urine secaramendadak. “Kami mendampingi dan mengawaljika ada anggota yang terbukti positif akan dibawake Polda Sumbar untuk diperiksa di Bid PropamPolda Sumbar,” ujar Suranta. (h/mg-dil)

Dua PenjualMaterai PalsuDiadili

Sekretaris Irjen Kemenag RI Pantau Seleksi

Petugas Haji Harus Profesional

Sisi Lain Perampokan di Muara Kalaban

Kapolres LangsungMenginterogasi Pelaku

Deklarasi Saat Ulang Tahun ke-88

Tarbiyah-Perti Bersatu

Keramba Apung BisaSejahterakan NelayanPADANG, HALUAN — Wakil GubernurSumatera Barat Nasrul Abit kehabisan ideuntuk melihat kemajuan nelayan. Namun,Nasrul Abit terus mencari cara agar nelayanbisa sejahtera seperti usaha yang lainnya salahsatu dengan keramba apung.

Wagub yang hobi memancing itu me-ngakui, sekitar 15 tahun Ia menjadi kepaladaerah di Kabupaten Pesisir Selatan, dan lebihdari 15 tahun ia berlayar di lautan, belummenemukan adanya nelayan yang sejahtera.

“Bingung saya, apa yang perlu saya lakukanlagi. Padahal bantuan-bantuan seringdiberikan kepada nelayan, terutama untuknelayan tradisional,”katanya, Kamis (12/5).

Bantuan yang selama ini diberikan olehpemerintah kepada nelayan melalui programGerakan Penyejahteraan Ekonomi MasyarakatPesisir (Gepem), seperti long tail, mesin, jala, danlain-lain, kelihatannya tidak berhasil. “Targetprogram Gepem itu untuk mensejahterahkannelayan, tapi belum terwujud,” tegas. Menurutnya,saat ini Pemerintah Provinsi Sumbar tengahmencari solusi, agar nelayan menjadi sejahterah.

“Yang terpikir oleh saya saat ini, sepertikeramba apung akan mampu mensejah-terahkan nelayan di Sumbar, seperti yangdilakukan di Kabupaten Pesisir Selatan, danDanau Maninjau Kabupaten Agam,” ujarNasrul Abit. Daerah di Sumbar yang perluuntuk membuat keramba apung menurutNarsul Abit, di Kota Padang, Pesisir Selatan,Pariaman, dan Pasaman Barat. (h/ows)

PADANG, HALUAN — Setelah sekian lamaterpisah, Tarbiyah Islamiyah Sumbar danPersatuan Tarbiyah Islamiyah (Perti) akanbersatu. Deklarasi bersatunya dua saudarakandung yang terpisah oleh kepentinganpolitik itu, akan dihelat Sabtu (14/5), di AsramaHaji Padang bersamaan dengan peringatanulang tahun Tarbiyah – Perti yang ke-88.

Meski demikian, secaraaturan organisasi keduanyamasih terpisah karena dipusat masih berdiri sendiridan belum dilakukan peru-bahan AD/ART. Oleh sebabitu, deklarasi bersatunyaTarbiyah dan Perti akandiakomodir dengan memb-entuk sebuah forum yangnantinya akan memfasilitasipersatuan keduanya sesuaifitrahnya.

Ketua Tarbiyah Isla-miyah Sumbar, Syekh Sa-hibbul Fadillah Boy LestariDt Palindih, didampingipengurus Tarbiyah Sufyar-ma Marsidin, Dasril, Japeridan pengurus Perti JamarisAmir Tuanku Sutan danDafril kepada wartawan,Rabu (11/5) menyebutkan,bersatunya kedua ormas inimerupakan sejarah pentingbagi Tarbiyah-Perti.

“Tarbiyah-Perti lahir diSumbar tahun 1928. Namundalam perjalanannya berpi-sah karena kepentingantertentu saat itu. Namunpada ulang tahun ke 88tahun ini, dengan keinginanyang kuat kami sepakatuntuk kembali bersatu mes-ki masih secara kultural,”katanya yang diamini pe-ngurus lainnya.

Selain agenda deklarasi,pada ulang tahun Tarbiyah-Perti yang mengusung tema‘Bersama Mengayomi Umatuntuk Kemajuan Agama,Bangsa dan Negara’, juga akan

digelar seminar nasional.Seminar ini menghadirkannarasumber mantan PanglimaTNI Moeldoko dengan ma-teri mewujudkan nasiona-lisme anak nagari. Selan-jutnya, Komjen Budi Wasesodengan topik selamatkananak negeri dari narkoba danMenteri Agama RI LukmanHakim Syaifuddin.

“Seminar ini sekaligusmenyikapi keprihatinankita terhadap kasus perko-saan dan pembunuhan yangmenimpa anak-anak. Initerkait masalah moral danpengaruh buruk narkoba,”katanya.

Ditambahkan Dasril,keinginan untuk bersatu initargetnya tak hanya di Sum-bar tetapi hingga ke pimpinanpusat di Jakarta. Karena inisudah menjadi kebutuhanuntuk ‘mengembalikan sirihke gagangnya dan pinang ketampuknya’. MengembalikanTarbiyah-Perti ke prinsipdasarnya yang bergerak dibidang pendidikan, dakwahislamiyah dan sosial kema-syarakatan.

“Namun saat ini, kitahormati konstitusi. Tarbi-yah-Perti bersatu masihsebatas di Sumbar. Namunsikap untuk bersatu ini akanberlanjut melalui forumyang nanti akan bergerakhingga ke kabupaten/kotadan juga memfasilitasi pe-nyatuan di tingkat pusat,”katanya. (h/vie)

PADANG, HALUAN — Pe-ngadilan Negeri (PN) Pa-dang kembali menggelarsidang dugaan kasus jual-beli materai palsu denganterdakwa Asmuliadi danAmril dengan agenda peme-riksaan saksi dan barangbukti berupa 850 lembarmaterai palsu, Rabu (11/5).

Sidang yang dipimpinoleh Hakim Sri Hartatidengan anggota Sutedjo danLeba Max Nandoko tersebutberjalan alot karena JaksaPenuntut Umum (JPU),Tanti Taher, menghadirkantiga orang saksi.

Menurut dua saksi, Adedan Yusrial, saat terdakwadiringkus petugas kepo-lisian, mereka melihat ma-terai, stempel, printer dantelpon genggam disita. Se-dangkan alat untuk men-cetak materai tidak didapatidi lokasi tersebut.

“Saya tinggal di kos disamping toko fotokopi mi-lik terdakwa Amril, Pak.Saat polisi datang, saya di-minta untuk ikut masuk danmenyaksikan. Yang sayalihat ada materai, stempeldan printer,” ucap saksiAde.

Sedangkan saksi lain-nya, Basril, yang merupakankaryawan fotokopi milikterdakwa Amril, mengakutidak tahu bahwa materaiyang dijualnya palsu. “Me-mang saya berkerja di fotokopi itu,tetapi pemilik darifoto kopi itu adalah ter-dakwa Amril. Saya tidaktahu kalau materai itu palsu,namun tetap saya jual ka-rena bentuknya hampir mi-rip,” ujar Basril.

Sebagai karyawan di to-ko salah seorang terdakwa,saksi Basril tak mengelakketika hakim meminta pen-jelasan terkait harga materaipalsu yang dijual tersebut.“Materai 6.000 dijual se-harga Rp8.000, sedangkanmaterai 3.000 dijual sehargaRp4.000,” ucap Basril lagi

Terdakwa Amril punmengaku bahwa dirinya me-ngetahui bahwa materai yangdijualnya adalah materai

palsu. Ia memutuskan men-jual materai palsu tersebutkarena harganya yang murah.

“Saya membelinya darisaudara Asmuliadi. Sudahtiga kali saya memesan ma-terai palsu pada Asmuliadi.Ide untuk menjual materaipalsu dari teman saya, yangsama-sama membuka usahafotokopi,” jelas Amril.

Dalam persidangan ter-sebut, terdakwa Asmuliadi didampingi oleh PenasihatHukum (PH). Baik ter-dakwa maupun PH menga-ku tidak keberatan denganketerangan saksi dan jugapengakuan terdakwa Amril.

Dalam berkas JPU di-jelaskan, penangkapan ter-jadi pada 25 Maret 2016lalu, di depan FotokopiIntan, Jalan S. Parman,Lolong,Kecamatan PadangUtara . Saat itu, terdakwaAmril tertangkap tanganmenjual materai palsu kepa-da petugas kepolisian. Saatditanyai, Amril mengakumendapatkannya dari ter-dakwa Asmuliadi.

Petugas kemudian me-nyuruh terdakwa menghu-bungi terdakwa Asmuliadi.Beberapa saat kemudian,Asmuliadi datang ke lokasidan keduanya langsung di-tangkap oleh petugas. Ber-sama keduanya, diamankanbarang bukti berupamaterai palsu sebanyak 850lembar.

Petugas kemudian mem-bawa Asmuliadi ke rumah-nya di dekat SMA 2 Padang.Di tempat tersebut polisikembali menemukan ma-terai palsu yang diakui ter-dakwa Asmuliadi didapat-kan dari Toni yang kini men-jadi buron.

Sidang tersebut akandilanjutkan pekan depan.Kedua terdakwa didakwapasal 13 Huruf B Undang-Undang Republik Indo-nesia nomor 13 tahun 1985tentang bea materai, juntopasal 253 ke1 KUHP juntopasal 257 KUHP. Pada si-dang berikutnya, JPU akanmenghadirkan ahli di per-sidangan. (h/isq)

Seribuan KendaraanDiperiksa BPKAROSUKA, HALUAN — Sekitar seribuankendaraan pelat merah milik Pemkab Solokdiperiksa Badan Pemeriksa keuangan (BPK)RI, Kamis (12/5) kemarin. Pemeriksaan inidilakukan untuk mengetahui kondisi fisikkendaraan dinas yang dipakai sebagaikendaraan operasional di masing-masingSKPD. “ Pemeriksaan ini sekaligus untukmenertibkan keberadaan kendaraan Dinas ditiap SKPD,” kata Kabid Asset Dinas pengelolapendapatan Keuangan dan Asset (DPPKA)Kab. Solok Jasra Anoda, SH,MH di selapemeriksaan kendaraan di Lapangan ParkirKantor Bupati Solok, Arosuka.

Jasra menyebutkan, dari data yang ada diBidang Aset, saat ini ada sebanyak 1.048kendaraan pelat merah milik Pemkab Solok.Kendaraan itu terdiri dari roda 4 sebanyak 152kendaraan, roda 2 sebanyak 815 kendaraan dankendaraan operasional khusus sebanyak 81kendaraan. Dijelaskan, kendaraan operasionalkhusus ini seperti ambulans, truk sampah,mobil damkar dan truk operasional lainnya. “Untuk pemeriksaan kendaraan ini kitalakukan selama 2 hari. Nanti dari laporan hasilpemeriksaan (LHP) ini akan ketahuan apakahmasih ada atau tidak dan bagaimana pulakondisinya,” terang Jasra. (h/ndi)

Kemenag Ikhlas Beramal

PADANG, HALUAN — Usaiseleksi petugas haji tahun2016 tahap I di kab/kota,Kanwil Kemenag Sumbarmelanjutkan seleksi tahap IItingkat Sumatera Barat, Ka-mis (12/5). Seleksi ini di-pantau langsung SekretarisIrjen bersama timnya diAsrama Haji Padang.

Menurut Kepala BidangHaji dan Umrah (PHU)Kemenag Sumbar, Syamsuir,peserta seleksi petugas hajitahun ini berjumlah 43 orang,terdiri dari 16 orang TPIHI(Tim Pembimbing IbadahHaji Indonesia), 16 orangTPHI (Tim Pemandu HajiIndonesia) atau disebut juga

petugas kloter dan 11 lainnyaPPIH (Petugas PemanduIbadah Haji) Arab Saudi.

Dilanjutkan Syamsuir,tes petugas haji tahun inisedikit berbeda dibandingtahun sebelumnya. Tahunini, tahapan seleksi ditam-bah dengan psikotes beker-jasama dengan tim dariUNP. Terakhir peserta akanmengikuti tes performanceatau wawancara.

“Dari seleksi ini, hanya 21petugas yang akan ditetapkansebagai petugas haji tahun2016. Masing-masing 8 oranguntuk TPIHI, 8 orang untukTPHI dan 5 orang untukPPIH Arab Saudi,” katanya.

Kakanwil KemenagSumbar, Salman dihadapanpeserta berharap, agar me-ngikuti ujian dengan penuhkejujuran dan kedisiplinan.Dengan kejujuran, tentuakan menghasilkan petugasyang berkualitas dan ber-tanggung jawab serta mem-

berikan pelayanan yang baikkepada jemaah selama men-jalankan ibadah haji.

Tes petugas haji ini, lan-jutnya, hanya salah satumedia menuju tanah suci.Tetapi yang terpenting ada-lah panggilan Allah untuksemua. Jika tahun ini belumberhasil lulus tes, mungkinAllah akan memberikankesempatan di waktu lain.

“Untuk itu, ikutilah se-leksi ini dengan baik dansesuai tata tertib yang telahditetapkan panitia,” harapKakanwil.

Sementara SekretarisIrjen, Hilmi Muhamma-diyah menyebutkan, tespetugas haji ini merupakanrekruitmen terbuka dantransparan. Para petugasdiharapkan lebih profe-sional dan mematuhi pe-raturan perundang-unda-ngan, terutama kedisiplinanjemaah.

“Jangan lagi ada jemaah

yang berada diluar tendasesaat akan melempar jum-rah,” katanya.

Ditanya tentang evaluasipelaksanaan haji tahun sebe-lumnya, Hilmi menjelas-kan, perlunya peningkatandalam perumahan atau pe-mondokan, peningkatanpenyediaan katering dantransportasi. Sehingga bus-bus yang membawa jemaahlebih baik lagi.

Kemudian, lanjutnya,ketika di Padang Arafah, iaberharap tenda-tenda jemaahtidak terlalu jauh jaraknyadari pemukiman. Ketigaelemen ini, akomodasi,transportasi dan konsumsihal yang harus diperhatikanuntuk jemaah haji Indonesia.

Diakuinya, saat ini timsedang memantau persiapanpelayanan yang akan digu-nakan, mulai dari peru-mahan, fasilitas kesehatan,penyediaan katering danperumahan. (h/vie)

SEBANYAK 43 peserta seleksi petugas haji tahun 2016 tingkat Sumbar,tengah serius mengikuti tahapan seleksi. IST

SAWAHLUNTO,HALUAN — Kasusperampokan nasa-bah Bank SyariahMandiri Muara Ke-laban Sawahlunto,yang melibatkantiga oknum kepoli-sian, Senin (9/5)lalu, memberikanbekas tersendiri,bagi Kapolres Sa-wahlunto, AKBP.Djoko Ananto,SIK.

Kejadian itu ti-dak hanya menyitabanyak tenaga, namun jugamenguras pikiran DjokoAnanto yang akan mengakhirimasa jabatannya di PolrestaSawahlunto, akhir pekan ini,dalam mengungkap pelakuperampokan yang menggu-nakan senjata api tersebut.

“Lelah memang, sebab pe-ngakuan tersangka terbilangsangat sulit untuk didapatkan,”ujar pria yang akan mengem-ban amanah sebagai KapolresPasaman Barat itu, di hadapanpara wartawan, Rabu (11/5)malam.

Titik terang sendiri, lanjutDjoko Ananto, baru didapat-kan ketika ayah satu anak ituterjun langsung melakukaninterogasi terhadap dua pelakudari oknum kepolisian tersebut.

Dengan pengalaman yangdimilikinya, dalam hitungantidak lebih dari tiga menit,Djoko Ananto bisa menda-patkan pengakuan dari parapelaku. Pengakuan itu menjadititik terang dalam pengung-kapan dua kawanan pelakuperampokan lainnya.

Ketika berbagi informasidengan wartawan di kawasanGedung Pusat Kebudayaan

Sawahlunto, DjokoAnanto mengakusangat lega. Apalagi,pelaku terakhiryang ditengarai se-bagai eksekutor pe-rampokan juga ber-hasil diringkus.

Secara garis be-sar, ungkapnya, jaja-ran kepolisian ‘Ko-ta Arang’ sangat ti-dak menyangka, de-ngan kejadian yangberlangsung sangatcepat itu. Apalagi,ketika itu kepolisian

juga tengah berkonsentrasi ataspenemuan mayat yang jugaterjadi di Muara Kelaban Sa-wahlunto.

Meski perampokan diMuara Kelaban melibatkantiga oknum kepolisian, namunujar Djoko Ananto, pelayanankepolisian terhadap masya-rakat akan terus dilakukandengan baik.

“Pelayanan masyarakat darikepolisian tetap akan berjalan,dan tidak akan terganggu de-ngan kejadian ini. Sebab, tugaskepolisian tetaplah membe-rikan pengayoman dan perlin-dungan terhadap masyarakat,”ujar Djoko yang didampingWaka Polres dan beberapaKasat Polresta Sawahlunto.

Meski kesuksesan pe-ngungkapan aksi perampokanbersenjata api itu berujung rasakecewa baik oleh masyarakatmaupun kepolisian sendiri,namun Djoko meyakini, se-mangat polisi dalam mengung-kap kasus kriminal terbilangsangat tinggi.

Selain proses penangkapanpelaku yang terbilang cepat, pe-ngungkapan kasus perampokanbersenjata api ini, secara tidak

langsung mengungkapkan,bahwa kepolisian tidak tebangpilih dalam menangani pelakutindak kriminalitas, baikumum maupun aparat, akantetap ditindak secara tegas.

Walau tidak menjelaskansecara rinci, Djoko Ananto me-ngakui, permasalahan eko-nomi dan gaya hidup menjadisalah satu pendorong terjadinyatindak kriminal yang melibat-kan oknum jajarannya tersebut.

“Saya menghimbau, baikdiri saya sendiri dan seluruhjajaran kepolisian yang sayapimpin untuk menerapkanhidup sederhana dan men-syukuri apa yang menjadi hakdiri sendiri,” pungkasnya.

Yang tidak kalah penting-nya, Djoko Ananto juga beren-cana mengajukan warga ma-syarakat yang turut berperandalam penangkapan pelakuperampokan, ke Polda Sumbar,untuk diberikan penghargaan.

Djoko Ananto juga meng-apresiasi warga masyarakat,yang mau dan memiliki kebe-ranian dalam mengikuti parapelaku kejahatan. Sumbangsihyang diberikan masyarakatbernama Jeri itu, memberikankemudahan bagi polisi dalammenangkap pelaku.

Djoko Ananto sendiri me-mimpin Polresta Sawahluntoselama satu tahun 4 bulan.Dirinya akan digantikanAKBP. Riyadi Nugroho, yangsebelumnya menjabat Kabag-dalpresro SDM Polda Sumbar.

Diawali dengan menanganikelanjutan kasus ledakan tam-bang batu bara, Djoko Anantomenutup masa jabatannya diKota Sawahlunto dengan pe-ngungkapan kasus perampokanyang melibatkan oknum polisidi jajarannya.(h/dil)

Kapolres Sawahlunto

AKBP. DJOKOANANTO, SIK.

TES URINE — Dirlantas Polda Simbar, Kombes Pol Eddy Djunaedi memantau pelaksanaan tes urine bagi jajaran Ditlantas PoldaSumbar, Kamis (12/5). MUHAMMAD AIDIL

Redaktur: Holy Adib Layouter: Ilham Taufiq

3Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

www.harianhaluan.com

Ekbis

Layanan Data PicuPertumbuhan Indosat Ooredoo

Jelang Ramadan,XL Uji KesiapanJaringanJAKARTA, HALUAN — Sebulan jelangRamadan, XL memastikan kesiapanjaringannya di seluruh wilayah layanan diIndonesia. Pasalnya, saat Ramadan danLebaran, intensitas komunikasi dengansanak keluarga, kerabat, teman, dan relasiakan meningkat.

Menurut Vice Presiden Service OperationManagement XL, I Gede Darmayusa dalamsiaran pers yang diterima Haluan, Rabu (11/5), untuk memastikan kesiapan tersebut, XLmelakukan uji jaringan di sebagian besararea yang setiap tahun rutin mengalamikenaikan trafik secara signifikan. Ujijaringan tersebut sekaligus menjadi saranaXL mengidentifikasi kendala apa saja yangada untuk dilakukan perbaikan.

“Target kami memasuki Ramadan,jaringan XL sudah sepenuhnya siap mela-yani kebutuhan pelanggan, termasuk jikaterjadi lonjakan trafik,” katanya.

Direktur/Chief Service ManagementOfficer (CSMO) XL, Yessie D. Yosetyamengatakan, pihaknya secara khusus mem-persiapkan jaringan XL menghadapi Ra-madan dan Lebaran yang diikuti pulangkampung bersama.

“Meski ini adalah rutinitas setiaptahun, namun ini adalah masa yang krusialkarena puluhan juta pelanggan sangatmembutuhkan koneksi dengan kualitasterbaik,” ujarnya.

Ia memperkirakan, kenaikan terbesartrafik layanan selama Ramadan dan Leba-ran akan terjadi pada layanan data men-capai 30 persen hingga 40 persen. Se-mentara untuk trafik layanan percakapandan SMS cenderung stabil, meski tidaktertutup kemungkinan akan mengalamikenaikan antara 5 persen sampai 15 persendibandingkan kondisi trafik pada hari biasa.Kenaikan trafik ini terutama akan terjadidi Pulau Jawa.

Trafik penggunaan layanan akan menga-lami kenaikan karena diperkirakan pelang-gan akan lebih aktif menggunakan semualayanan saat Ramadan dan libur panjangLebaran. (h/rel/vie)

BEI Nobatkan PT TelkomSebagai Emiten TerbaikJAKARTA, HALUAN —Bursa Efek Indonesia (BEI)mengumumkan PT Telkomsebagai “Top PerformingListed Companies 2016”dalam ajang Investor Award2016 di Jakarta, Selasa (3/5).

PT Telkom meraih posisisebagai emiten terbaik kare-na kinerja fundamental se-panjang 2015-2016 yangunggul dari total 524 emitendi BEI saat ini. Selain kiner-ja fundamental, Telkom jugadinilai memiliki likuiditastinggi yang ditunjukkan dariharga sahamnya naik signi-fikan selama April 2015-Maret 2016.

Pemeringkatan emitentahun ini mengambil tema“Capturing Opportunities

and Creating Values in TheDigital Era”. Tema tersebutditetapkan Tim Juri untukmenggali pemahaman ma-najemen emiten atas tan-tangan dunia bisnis pada eradigital saat ini. Sesuai tema,Dewan Juri ingin mengenalitantangan terkini, mana-jemen emiten diharapkanbisa menetapkan strategiantisipatif terhadap perkem-bangan dunia bisnis modern,sekaligus berinovasi untukmenangkap peluang padaera digital.

“Kami berterimakasihatas kepercayaan pemangkukebijakan, di antaranya ada-lah masyarakat dan pelang-gan setia Telkom. Keperca-yaan yang diberikan pe-

mangku kebijakan selamaini adalah salah satu factorpenting yang memengaruhikinerja perseroan,” ujarDirektur Keuangan Telkom,Harry M. Zen dalam siaranpers yang diterima Haluan,Kamis (12/5).

Seperti tahun sebelum-nya, Dewan Juri memper-tahankan pengelompokanberdasarkan nilai kapitali-sasi, dalam rangka pene-tapan EmitenTerbaik 2016.Dua kelompok besar yangdisepakati, yakni emitendengan kapitalisasi pasar diatas Rp 10 triliun dan dibawahRp 10 triliun. KetuaDewan Juri, Roy Sembelmenegaskan, pengelompo-kand ibuat agar persaingan

lebih berimbang. Pertim-bangan lain, karakteristikperusahaan dengan ukuranusaha besar relative berbe-da daripada yang sedangdan kecil.

Setelah melalui prosesseleksi berdasarkan kriteriayang telah dirumuskan, yangdidahului dengan seleksiawal, Dewan Juri mene-tapkan Telkom sebagai salahsatu dari lima emiten ter-baik. Selain proses penilaiandari sisi kinerja fundamentaldan teknikal, penetapanEmitenTerbaik dipadukandengan hasil penilaian dariresponden melalui angketserta wawancara Dewan Juridengan manajemen emiten.(h/dj)

Semen Padang VS Persipura Jayapura

IM3 Ooerdoo Beri PelangganTiket NontonPADANG, HALUAN Menyambutpertandingan laga ketigaTorabikaSoccer Championship yang diper-sembahkan oleh IM3 Ooredoo,antara Semen Padang melawanPersipura Jayapura, Sabtu (14/5),Indosat Ooredoo Padang membukakesempatan kepada masyarakatuntuk mendapatkan tiket nonton distan Indosat Ooredoo di depanstadion nantinya.

Dalam siaran pers yang diteri-

m a Haluan, Rabu (11/5), dise-butkan, IM3 Ooerdoo memberikanpenawaran menarik kepada parapenggemar pertandingan sepakbolayang ingin menonton langsungpertandingan ini. Tiket pertan-dingan akan didapatkan denganmembeli Paket data Internet IM3Ooredoo seharga 50 ribuu ntuk1tiket Regular Paket data InternetIM3 Ooredoo seharga 120 ribuuntuk 1 tiket VIP. Penawaran ini

dibatasi untuk 100 orang pelangganpertama.

Bagi yang belum mendapatkesempatan ini, Indosat Ooredoojuga menyediakan hadiah undianmenarik lainnya, berupa ponselcerdas 4G bagi pelanggan yangmengisi ulang pulsa minimalRp10 ribu di stan Indosat saatpertandingan berlangsung. Ha-diah itu akan diundi setiap 2bulan. (h/rel)

Perusahaan itu mencatatpertumbuhan untuk penda-patan sebesar 11,8 persenterhadap periode yang samatahun sebelumnya, denganmembukukan pendapatankonsolidasian sebesar Rp6,8triliun untuk triwulan pertama2016.

Pertumbuhan pendapatanini didukung oleh pendapatanseluler yang meningkat sebe-sar 15,8 persen pada triwulanpertama 2016, utamanya dise-babkan peningkatan penda-patan Data, SMS, Telepondan VAS yang diimbangi de-ngan penurunan dari penda-patan interkoneksi. Jumlahpelanggan seluler pada akhirtriwulan pertama 2016 menca-pai 69,8 juta pelanggan, me-ningkat 3,3 juta pelanggandibandingkan triwulan per-tama 2015 karena kampanyeakuisisi yang agresif setelahpersepsi kualitas jaringanmeningkat. Penambahan pe-langgan utamanya didominasioleh pengguna data.

Selain itu, EBITDA jugatumbuh 13,7 persen menjadiRp2,9 triliun (TW1 2015:Rp2,6 triliun), dengan marjinEBITDA sebesar 43,5 persen.Beban mengalami pening-katan sebesar 6,7 persen men-jadi Rp5,9 triliun (TW1 2015:Rp5,6 triliun). Pendapatan

seluler, data tetap (MIDI) dantelepon tetap masing-masingmemberikan kontribusi sebe-sar 82 persen, 14 persen, dan4 persen terhadap pendapatankonsolidasian Perusahaan.

Alexander Rusli, Presi-dent Director and CEO Indo-sat dalam siaran pers yangditerima Haluan, Rabu (11/5), mengatakan, setelah me-lalui 2015 dengan hasil yangsangat baik, pihaknya sangatoptimistis dengan pencapaianpada 2016 yang mulai terlihatdalam triwulan pertama ini.Walaupun industri pada tri-wulan pertama ini secaramusiman sedikit melemah,namun hal ini tidak mele-mahkan semangat pihaknyauntuk tetap menjadi yangterbaik. Pihaknya akan jalan-kan strategi dengan segenapkekuatan untuk memenang-kan pertempuran.

Khusus Pendapatan DataTetap (MIDI) meningkat se-besar 1,0 persen dibandingkantriwulan pertama 2015, uta-manya disebabkan adanyapeningkatan kapasitas fixedinternet. Pendapatan TeleponTetap (Telekomunikasi Tetap)turun sebesar 21,4 persendibandingkan triwulan perta-ma 2015 yang disebabkanturunnya trafik dan menguat-nya nilai tukar rupiah terha-

dap dólar AS.Hutang perusahaan

Per 31 Maret 2016, totalhutang Indosat naik sebesar4,8 persen dibandingkan de-ngan 31 Maret 2015. Pemba-yaran yang dilakukan dalamtahun tersebut adalah pemba-yaran cicilan Pinjaman SEKTranche A, B, dan C sebesarUSD45,0 juta, cicilan Pinja-man HSBC Coface dan Sino-sure sebesar USD20,1 juta, ci-cilan Pinjaman Komersial 9tahun dari HSBC sebesarUSD4,1 juta, percepatan pe-lunasan GN 2020 sebesarUSD650 juta, pelunasan Obli-

gasi VI seri B sebesar Rp320,0miliar, pembayaran fasilitasRCF BSMI sebesar Rp250 mi-liar, pembayaran fasilitas kre-dit investasi BCA sebesar Rp-100,0 miliar dan pembayaranpinjaman dari kepentingannon-pengendali APE** sebe-sar Rp15,75 miliar. Penamba-han hutang sepanjang 31 Ma-ret 2015 sampai 31 Maret2016 adalah penarikan fasili-tas RCF BCA sebesar Rp-1.600,0 miliar, penarikan fasi-litas RCF BNI sebesar Rp-600,0 miliar, penarikan fasi-litas RCF BTMU sebesar Rp-250,0 miliar, penarikan fasi-

litas RCF BNPP sebesar Rp-50,0 miliar, penerbitan Obli-gasi Berkelanjutan Indosat ITahap II sebesar Rp2,68 tri-liun, penerbitan Sukuk IjarahBerkelanjutan Indosat I TahapII sebesar Rp416,0 miliar,penerbitan Obligasi Berke-lanjutan Indosat I Tahap IIIsebesar Rp794,0 miliar, pe-nerbitan Sukuk Ijarah Berke-lanjutan Indosat I Tahap IIIsebesar Rp106,0 miliar, USDRCF Mizuho sebesar USD-30,0 juta, USD RCF DBSsebesar USD50,0 juta sertaUSD RCF ANZ sebesarUSD100,0 juta. (h/rel)

JAKARTA, HALUAN — PT Indosat (IndosatOoredoo) mengawali 2016 dengan pertumbuhankuat yang dipicu oleh layanan data.Pertumbuhan trafik data awal tahun ini sebesar52,5 persen dibandingkan tahun sebelumnya.

KERAJINAN RAJUT — Perajin memasang hiasan pada sepatu rajut di salah satu sentra kerajinan rajut di KotaBlitar, Jawa Timur, Kamis (12/5). Sepatu berbahan dasar rajutan benang yang dipasarkan hingga ke beberapakota besar seperti Surabaya, Jogja, Bali, dan Batam tersebut, dijual Rp10.000 - Rp300.000 per pasang tergantungukurannya. ANTARA

Ekonomi

PADANG,

4 Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Redaktur: Holy Adib Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

Telkom AkanPerketat KeamananJaringan InternetJAKARTA, HALUAN — PT Telkom akanmemperketat keamanan jaringan internetmiliknya setelah terjadinya pencurianbandwidth oleh pihak-pihak tak ber-tanggung jawab.

“Dalam cyber security itu selalu ada tigaisu utama, yakni manusia, teknologi, danproses. Kami sudah punya kontrol ke-amanan. Kalau tidak punya, kami tidak tahuada masalah. Sekarang kami mengevaluasitiga isu utama terkait cyber security itu diinternal, dan melihat letak kekurangannya,”beber VP Corporate CommunicationTelkom, Arif Prabowo, Selasa (10/5).

Ia menuturkan, perseroan sudah memi-liki standar keamanan yang tersertifikasi.“Hal sederhana saja, misalnya kata sandi,kami ganti secara berkala. Ini kan ada darisisi manusianya. Kami akan mengecek keseluruh wilayah layanan, apa ada kejadiansama. Kalau peristiwa kemarin yang ter-tangkap di Jakarta, Medan, dan Bandung.Kami mau sisir ke Kawasan Timur In-donesia,” ujarnya.

Seperti diketahui, Kepolisian telahmenetapkan sembilan orang sebagai ter-sangka kasus pencurian bandwidth inter-net Telkom dengan melakukan akses ilegaldan perubahan ke sistem atau jaringanmilik operator pelat merah itu.

Sembilan tersangka itu ditangkap diempat lokasi terpisah di wilayah TangerangSelatan, Bandung, Tanjungpinang, danMedan, sejak 1 April hingga 15 April 2016.Lima pelaku orang sipil berasal dari luarTelkom. Pelaku memasang iklan pening-katan bandwidth di media sosial. Merekamengaku orang PT Telkom. Ada dua pelakulainnya menghubungi para pelangganmenyatakan kegiatan itu legal dan bekerjasama dengan Telkom.

Pelaku lainnya melakukan perubahanterhadap layanan pelanggan, baik dari sisifront-end maupun back-end sistem Telkomatas permintaan pelaku orang sipil danmenerima transfer uang dari pelaku orangsipil sebagai upah.

Telkom menderita kerugian sebesarRp 15 miliar selama kurun waktu 2015akibat pencurian bandwidth tersebut.Telkom melaporkan kejadian merugikanitu ke Polda Metro Jaya pada 18 Maret2016. “Tentu kami rugi. Bayangkan,layanan 10 mbps ditawarkan bayar 2Mbps,” kata Arif.

Ia menambahkan, Telkom mengambilsisi positif dari peristiwa tersebut. “Satu,kami harus terus mengevaluasi dan mem-perketat keamanan. Kedua, masyarakatmembutuhkan layanan internet berkualitas.Sekarang kami mengedukasi masyarakatuntuk mendapatkan internet berkualitas,jangan cepat percaya dengan penawaranmurah dari pihak tak bertanggung jawab,”tutupnya. (h/id)

Bangun Packing Plant di Bengkulu

Semen Padang TargetkanPeningkatan Penjualan

Ratu Bordir Berikan Harga PromosiPADANG, HALUAN — UsahaRatu Bordir di Jalan Andalas,Padang menghadirkan hargapromosi kepada konsumen danpromosi gratis untuk anak yatim.

M Firdaus, pemilik RatuBordir mengatakan, Ratu Bordirmerupakan cabang kedua dariBordir Computer Center (BCC)yang berlokasi di Kampung JawaDalam. Sementara cabang lainberada di Payakumbuh.

“Ratu Bordir mulai dibukapada awal Januari 2016. Sebagai

pemula, kami mengahadirkandiskon yang mengejutkan kon-sumen karena mulai dari Januarisampai Juni, kami memberikandiskon 50 persen kepada kon-sumen yang memesan 50 helaibaju,” ujarnya kepada Haluan ditoko tersebut, Kamis (12/5).

Selain itu, Ratu Bordir jugamemberikan harga gratis padasetiap anak yatim yang mem-butuhkan baju, papan nama atauapa saja yang tersedia di sana.Promo ini berlaku mulai 6 Juni

sampai 3 minggu menjelangpuasa.

Usaha Ratu Bordir melayanisetiap konsumen yang memesanalmamater dengan kisaran hargaRp130 ribu sampai Rp 150 ribu,baju kaus mulai dari harga Rp110 ribu, baju kemeja kerja dibuat dengan menggunakan bahanjapan drill yang berkualitas de-ngan kisaran harga Rp 130 ribuhingga Rp 150 ribu, selempangharga Rp 100 ribu, topi, rompidan jaket dengan kisaran harga

tertinggi Rp 250 ribu.Putri Wahyuni, Resepsionis

Ratu Bordir menuturkan, RatuBordir sangat ramai dikunjungikonsumen. Apalagi dengan ada-nya harga diskon yang diha-dirkan sekarang, begitu banyakpemesanan yang datang. Saat inikonsumen banyak memesanbaju kaus, kemeja kerja danalmamater.

“Kebanyakan mahasiswa yangsekarang ini memesan baju bor-diran,” tambahnya. (h/mg-ina)

5

“Alhamdulillah, padaRUPS kemarin hasil kinerjakami menggembirakan, se-hingga pemegang saham men-dukung program kami. Padakuartal pertama tahun ini,kami mencapai pertumbuhanlaba sekitar 46 persen ataumencapai Rp178,9 miliardibandingkan periode yangsama tahun sebelumnya Rp-137,5 miliar. Pertumbuhanini juga tak lepas dari efisiensiyang kami lakukan,” ujarDirektur Utama PT SemenPadang, Benny Wendry ter-kait langkah strategis PTSemen Padang ke depan usaipelaksanaan RUPS PT Se-men Padang Tahun Buku2015 di Jakarta, Rabu (11/5).

Direktur Keuangan TriHartono Rianto menambah-kan, terkait laba dan efisiensi,PTSP terus melakukan upayaefisiensi di semua bidangsehingga bisa mendorongprovit lebih tinggi lagi. Peng-hematan dilakukan pada pe-ngurangan biaya programsekitar Rp87 miliar dan peng-hematan biaya program Rp 10miliar atau lebih kurang se-kitar Rp100 miliar.

“Gunanya untuk men-dorong mendukung pema-saran bisa bersaing lebih baiklagi. Penghematan, misalnyabiaya rapat yang selama inicukup besar ke Jakarta seka-rang menggunakan V-Con(vidio cenference). Kemudian

untuk biaya lembur dan seba-gainya,” jelasnya.

Terkait peningkatan pen-jualan di Bengkulu, Bennydidampingi Direktur Ke-uangan, Tri Hartono Rianto,Direktur Komersial PudjoSuseno dan Direktur Pro-duksi, Indrieffouny Indra,Kepala Departemen Pema-saran Bernas Azari, KepalaDepartemen KSU, AmpriSatyawan dan Kepala BiroHumas, Iskandar Z. Lubismenambahkan, Semen Pa-dang sudah menyampaikanpembangunan packing plantBengkulu tersebut ke groupdan tinggal menunggu perse-tujuan.

“Sekarang yang sedangdibahas untuk pelabuhan de-ngan PT Pelindo. Apakah ka-mi yang membangun, atauPelindo yang membangun.Kami kontrak dengan merekakarena di Bengkulu kamimemakai pelabuhan di sanayang dikelola Pelindo, samaseperti di Teluk Bayur,” jelasBenny.

Menurutnya, pembangu-nan packing plant Bengkuludengan kapasitas produksiditargetkan 300.000 ton pertahun itu untuk mening-katkan penjualan Semen Pa-dang di provinsi tetanggatersebut, seiring hasil positifpenjualan Semen Padang dikawasan Sumatera. Packingplant Bengkulu akan menam-bah kekuatan pasar semen dikawasan Sumatera karenasebelumnya pabrik pengan-tongan itu sudah berdiri diAceh, Sumut, Lampung, Ja-karta, Banten dan CementMill di Dumai.

Direktur Pemasaran, Pud-jo Suseno menambahkan,meskipun pasar semen saatini lesu, namun untuk wila-yah Sumatera berdasarkandata asosiasi industri semennasional, pangsa pasar SemenPadang meningkat 3,11 per-sen. Ke depan ia optimistispenjualan dapat terus diting-katkan dengan meningkatkankualitas produk serta pem-bangunan proyek insfratruk-tur seperti jalan tol.

Sementara itu, DirekturProduksi Indrieffouny Indramenambahkan, sebagai direk-si baru yang dipercaya mena-ngani produksi tetap melan-jutkan program-program yangsudah dilaksanakan oleh di-rektur produksi sebelumnya.

“Namun pada prinsipnyayang terpenting saat ini adalahmendukung pemasaran, me-ngefisienkan biaya produksisehingga bisa meraih keuntu-ngan lebih besar. Apalagi, saatini produk semen cukup ba-nyak sehingga tidak saja me-nuntut persaingan kualitas,namun juga perang harga,”paparnya.

Biaya Indarung VInaik jadi Rp4 triliun

Sementara itu, pada pro-yek pembangunan IndarungVI terjadi revisi pembiayaanyang sebelumnya Rp3,8 tri-liun naik menjadi Rp4 triliun.“Kami sudah mengajukanrevisi biaya ini dan sudahdisetujui pemegang saham.Kenaikan terjadi karena kursS$ Dollar dan beban biaya pe-kerjaan,” jelas Benny Wendry.

Tri Hartono Rianto me-nambahkan, meskipun terjadikenaikan, namun pembiyaanproyek Indarung VI berjalanlancar. Biaya yang digunakantetap mengacu efisiensi yaitumengutamakan dana sendiridan dana group (holding)dalam hal ini Semen Indo-nesia Group.

“Sebenarnya untuk Inda-rung VI ini kita punya danasiap, yaitu dana kredit inves-tasi sebesar Rp1,9 triliun.Sementara yang baru dipakaisekitar Rp 300 miliar. Jumlahkredit terpakai cukup kecil,karena dalam pembangunanIndarung VI lebih mengu-tamakan dana sendiri dangroup,” jelasnya.

Harapannya, sampai akhirproyek selesai dana kreditinvestasi itu tidak terpakaisemua, melainkan cukupsekitar Rp 1 sampai Rp1,2triliun saja. Sisanya bisa diper-gunakan untuk program stra-tegis lain untuk mendukungpemasaran.

Pabrik Indarung VI ter-sebut ditargetkan selesai se-suai rencana yaitu Q3 tahunini dan uji coba produksi(commissioning) pada Q4.Hanya saja pada RUPS laluyaitu terjadi perubahan biayadari Rp3,8 Triliun menjadiRp4 triliun. Perubahan terja-di karena kurs Dolar AS naikdan beban biaya pekerjaan.(h/vid)

PADANG, HALUAN — PT Semen Padang segeramembangun packing plant di Bengkulu untukmenambah kekuatan pemasaran di provinsitersebut dan daerah sekitarnya. Menurutrencana, pembangunan dimulai Q3 tahun inidan dijadwalkan selesai Q3 tahun depan.

HARGA IKAN TERI —Seorang pekerja menjemurikan teri yang sudahdirebus di tempatpengolahan teri, Cilincing,Jakarta, Kamis (12/5).Harga ikan teri di tingkatnelayan kini Rp40.000 perkg. ANTARA

Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H 5

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

Opini

SETIAP artikel/opini yang dikirim ke Redaksi Haluan, panjang tulisan minimal 1.000 words (kata) dan maksimal 1.350 words (kata). HENDAKNYA artikel tak dikirimsecara bersamaan ke media lain yang terbit di Kota Padang. Setelah 15 hari jika artikel tak dimuat, maka tulisan tersebut kami nilai tak layak muat. Terima kasihPEMBERITAHUAN

Terbit Sejak 1948Pendiri: H. Kasoema

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group).SIUPP No 014.SK.Menpen.

SIUPP A.7 1985Tanggal 19 November 1985

CEO:H. Basrizal Koto

Pemimpin Umum/Penanggungjawab:

Zul EffendiPemimpin Perusahaan:

David RamadianRedaktur Pelaksana:

Ismet Fanany MDRakhmatul Akbar

Koordinator Minggu:Devi Diany

Koordinator Liputan:Nasrizal

Kabag Produksi:Mai Hendri

Direktur Haluan Media Group: H Desfandri. DewanRedaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. HasrilChaniago, Zul Effendi, Yon Erizon, Ismet Fanany MD,Rakhmatul Akbar, Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice,Redaktur: Afrianita, Dodi Nurja, Atviarni, Ryan Syair,Nova Anggraini, Ramadhani, Rudi Antono. AsistenRedaktur: Ade Budi Kurniati, Heldi Satria, Holly Adib.Reporter Padang: Rivo Septi Andreas, Osniwati.Perwakilan Bukittinggi: Yursil Masri (Kepala),Haswandi, Ridwan Pariaman/Padang Pariaman: DediSalim, Trisnaldi, Bustanul.Payakumbuh/LimapuluhKota: Zulkifli, Dadang Pasaman: Icol Dianto, AhdiSusanto, Agam: Rahmat Hidayat, Kasra Scorpi,Padang Panjang: Iwan DN. Tanah Datar: Yuldaveri,Emrizal, Ferry Maulana Pasaman Barat:Suryandika,Gusmizar. Pesisir Selatan: M. Joni,Haridman, Kabupaten Solok/Kota Solok: Alfian,Marnus Chaniago, Eri Satri. Solok Selatan: Jefli,

Sawahlunto : Fadilla Jusman, Sijunjung: Azneldi, Ogi.Dharmasraya : Maryadi. Biro Jakarta: Syafril Amir,Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau: Moralis, Biro Kepri:Andi. Tim Kerja Usaha: Kabag Iklan: Yunasbi, KabagSirkulasi : Nofriza, Kabag Keuangan: Gustirahmita, TataLetak/Desain: Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat, WideIlyas, Ilham Taufiq, HRD:Nia, Umum : Nurmi, Kasir :Desy, TI : Teguh, Pra Cetak : Sawal Marjuni HRP, Cetak: Mardianto (Koordinator), Afandi, Rudi Kurniawan.

Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur:H Desfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. KebunKacang XXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021)3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Iklan danSirkulasi: (0751) 4488700, Alamat Redaksi/Bisnis:Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp.(0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax (0751)

4488704 Email: [email protected],[email protected],website: http/harianhaluan.com, Harga eceran Rp3.500,-Tarif iklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mmkolom, Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom,Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom, Displayhalaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC:Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat FC:Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW:Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom,Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000, Iklan Kolom(maks 300 mmk) BW: Rp10.000, Advertorial FC:Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mmkolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama Padang RekNo: 1008.0103. 00009.1 PT Haluan Sumbar MandiriDicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar MandiriPadang. Klik http://www.harianhaluan.com

Tarbiyah-Perti BersatuTentunya makin kuat

Usai UN, 11 PelajarKedapatan Main KoaPanggil orang tuanya

Tajuk

Pojok

YTH. Bapak Kasatpol PP Kota Padang, mohonperhatiannya. Jalan di tepi Banjir Kanal Banda

Bakali masuk dari Jembatan Taman Siswa arah keSimpang Haru kondisi jalannya sudah sempit akibat

ulah PKL yang makin mempersempit badan jalan.Sangat membahayakan warga yang melintasi jalantersebut. Kemana lagi kami harus mengadu Pak?

Pengirim: 085263826***JawabanTerima kasih atas pengaduannya dan informasi yang

kami terima. Kami menyelidiki terlebih dahulukeberadaan lapak tersebut apakah memiliki izin atautidak. Kami juga akan melayangkan terlebih dahulu

surat pemberitahuan kepada pemilik lapak agartidak berjualan hingga mengenai badan jalan.

Terima kasih.Firdaus Ilyas, Kasatpol PP Padang

Jalan Tepi Banda BakaliSempit UIah PKL

Menguji Efektivitas Penggusuran PKLB

Dalam konteks masya-rakat Minang, berdagang punsudah menjadi ciri khas. Bah-kan, ketika di daerah rantaupun berdagang masih menjadisalah satu pilihan masyarakatMinang untuk mencari naf-kah. Terkenalnya masakanPadang hingga Sate Pariamandi seantero nusantara mejadibukti. Dari yang memilikirestoran, rumah makan hing-ga pedagang kaki lima (PKL)menjadi bagian yang tak terpi-sahkan dalam hal usaha da-gang masyarakat.

Berbicara PKL, kita teri-ngat penataannya yang sem-rawut. Lokasi dagang merekayang terkadang memakai fa-silitas umum, sehingga meng-ganggu keindahan dan ke-nyamanan lingkungan men-jadi persoalan. PersoalanPKL dalam tataran wilayahperkotaan seperti menyabitrumput di halaman rumah.Setelah disabit, namun bebe-rapa waktu kemudian rum-put akan meninggi danhalaman rumah malahterlihat tidak terawat.Ini yang akan terjadijika tidak mengana-lisis suatu persoalansampai ke akarnya.Rapi, namun sua-tu saat akan kem-bali berantakan.

Tidak terta-tanya PKL me-ngakibatkanpenggusuranm e n j a d ilangkahy a n gd i -

ambil pemerintah. Alasansederhananya, PKL itu tidaktertib, berjualan di tempatyang tidak seharusnya ber-jualan, mengotori lingkungandan mengganggu kenyama-nan serta keindahan lingku-ngan. Sekali dua kali peri-ngatan dan himbauan pindahtidak ditanggapi pedagang,penggusuran menjadi langkahyang diambil oleh aparatpemerintah daerah untukmenanganinya.

Dalam hal penggusuran,jamak kita saksikan bagai-mana kekerasan terjadi. Ba-gaimana tidak, mana ada pe-dagang yang rela barang da-gangannya disita dan lokasi-nya digusur? Sehingga, perla-wanan menjadi langkah yangdiambil pedagang. Perlawa-nan-perlawanan dari peda-gang tentu men- jadialasan bagi apa-rat untuk ber-s i k a p

koersif. Akibatnya bisa kitatebak, korban akan berjatu-han, baik dari pihak pedagangmaupun pihak pemerintahyang diwakili aparat.

Dalam banyak hal, peng-gusuran yang dilakukan apa-rat hanya menimbulkan keru-suhan. Pedagang bersikerasberdagang dan aparat ber-sikeras melakukan penggu-suran dengan cara penertiban.Kedua belah pihak sama-sama keras, sehingga kalaudiadu, yang kuat lah yang akanmenang. Kalaupun pedagangtergusur, saya fikir itu hanyasementara. Karena layaknyarumput, mereka akan tumbuhlagi. Karena, berdagang meru-pakan mata pencaharian,digunakan untuk menafkahikeluarga, untuk susuap nasiataupun menyekolahkan anakmereka. Sehingga, resikopuntidak akan difikirkan dua kalikalau itu demi keluarga. Wa-jar jika pedagang itu keras jikapenggusuran dilakukan peme-rintah, terlebih penggusuranyang tidak memiliki solusiatau relokasi yang salingmenguntungkan.

Dan bisa kita lihat, peda-gang akan keras dan anarkisjika kebutuhan pokoknyaterganggu, terlebih tidak adasolusi konkreat dari peme-rintah daerah setelah peng-

gusuran tersebut. Penggusu-ran menjadi sim-

b i o s i s

yang tidak menguntungkan pi-hak pedagang, sehingga wajarmereka tidak menerimanya.

MerangkulMelihat kebiasaan berda-

gang masyarakat Minang,tentu penggusuran tidak akanefektif karena bersifat koersif.Sehingga bentrokan atau ri-cuh tak dapat dielakkan anta-ra kedua belah pihak. Harusada cara-cara cerdas dan halusuntuk melakukan penertiban,dan tentu tidak merugikanmasing-masing pihak. Kalauada yang merugi, ketidak-sepakatan lah yang akan mun-cul atau pembatalan sepihak.Akibatnya, PKL dengan pe-merintah daerah akan jalansendiri-sendiri, tidak adasinergitas sama sekali.

Saya pikir, penggusuranmerupakan salah satu contohbahwasanya pemerintah da-erah dan PKL itu jalan sen-diri-sendiri. Pemerintah inginketertiban, dan PKL inginmencari nafkah dengan ber-jualan. Jika PKL menggangguketertiban, maka pemerintah

daerah melaluiaparatnya akan

menertibkan PKLtersebut. Keras ber-

hadapan dengan kerastidak akan efektif, ma-

lah akan patah ataupunterbentur, sehingga

harus adayang

melunak namun efektif.Namun, belakangan ini

kita mendengar di Kota Pa-dang mengenai PKL Hebatyang digagas Bapak MikoKamal. Bahkan, Jumat (22/4)Pemko Padang bersama Saha-bat Komunitas PKL Hebattelah memberi penghargaankepada tiga PKL di kota Pa-dang, tepatnya PKL yangberjualan di wilayah Keca-matan Padang Barat. Ketigapedagang tersebut dinilaimerupakan PKL yang me-ngindahkan aturan, merekaberjualan tidak menempatilokasi yang dilarang, menjagakualitas pelayanan, menye-diakan daftar harga dan tentumenjaga kebersihan lingku-ngan. Sehingga wajar jikaketiga PKL ini kemudiandiharapkan menjadi panutanbagi PKL-PKL lainnya.

Konsep PKL hebat saya pi-kir menjadi salah satu solusicerdas dalam menangani per-soalan ketidaktertiban PKL.Dengan indikator-indikatorpenilaian yang mengarah kep-ada ketertiban dan kebersihanlingkungan, outputnya tentumengenai ter- w u -judnya PKL yangr a m a h l i n g -k u - n g a n .De- ngan peng-

hargaan dansertifikat yang

diberikan kepadaPKL terpilih, diha-

rapkan mampu menja-di stimulus bagi PKL un-

tuk tertata dengan baik. Se-hingga keindahan dan kenya-manan lingkungan dapat ter-jaga, dan tentu saja PKL tetapberjualan disana. Artinya,simbiosis mutualisme terjalindi tengah keduanya, tidak adayang merasa dirugikan.

Masyarakat cenderunganarkis jika hal-hal yang me-

reka lakukan demi kebu-tuhan pokoknya sehari-ha-ri dilarang. Sehingga, cara-

cara koersif hanya akanmenimbulkan kerusuhan.Terlebih jika yang dilakukanmasyarakat itu berhubu-ngan dengan nafkah dan na-si. Aturan-aturan yang ada

menjadi nomor dua setelahkebutuhan mereka. Dan pada

dasarnya, pemerintah jugamemikirkan demikian, se-hingga tidak langsung melaku-kan penggusuran melaluiaparatnya. Carilah solusi cer-das, yang saling menguntung-kan kedua belah pihak. ***

ERDAGANG bukan hal baru bagimanusia. Kegiatan yang berhubungandengan jual beli ini sudah lama dikenal

manusia. Bahkan, sebelum mengenal satuantukar yang resmi (uang), sistem barter menjadipilihan. Misalnya satu ekor ayam ditukardengan satu kilo beras. Kegiatan jual belitersebut masih bertahan sampai sekarangdengan beragam variasi.

Oleh: Ikhsan Yosarie“Analis Pembangunan Politik UKM PHP

Universitas Andalas, Padang”

Membuat SumbarDemam Pariwisata

ALAM Kamus Besar Bahasa In-donesia (KBBI) ada dua pengertiandemam. Pertama untuk orang yang

sakit karena panas badannya lebih tinggidaripada biasanya. Kedua, pengertiandemam karena tergila-gila. Mareka tergila-gila dengan pariwisata.

Pemerintah dan pelaku pariwisatamemang harus membuat banyak orangdemam pariwisata agar pariwisata inimenjadi bagian dari hidup mereka. Adanyadiskusi-diskusi di tengah masyarakat, baikdi lapau-lapau, di kantor dan dimana sajatentang pariwisata merupakan hal yang po-sitif. Semakin banyak orang yang berbicaratentang pariwisata tentunya akan semakinmembawa perbaikan terhadap pariwisata.

Sasaran akhir kita membuat masyarakatSumatera Barat paham tentang pariwisata.Kalau sudah paham akan datang kesadaranbagaimana pariwisata itu dikelola. Pari-wisata tidak tak cukup hanya mengandalkankeindahan alam, makanan yang disuguhkanenak, budaya yang menarik dan sebagainya.Pengunjung butuh pelayanan yang memuas-kan dan rasa aman.

Orang yang sadar wisata akan tahu apayang harus mereka lakukan untuk menyam-but kunjungan wisata. Tukang parkir, pe-ngusaha rumah makan, sopir, pedagang cen-dera mata dan sebagainya kalau sudah pa-ham dan sadar wisata kita yakin kunjunganwisatawan ke Sumatera Barat akan berjubel.

Kita tak ingin lagi mendengar ada tamuyang kena pakuak ketika membayar makan.Main pakuak hanya untung sesaat. Orangyang kena pakuak akan merasa kapok dantak akan kembali lagi.

Pemerintah Provinsi Sumatera Baratdan beberapa kabupaten dan kota mulaigencar membangun pariwisata sepertiKabupaten Pesisir Selatan, KabupatenPadang Pariaman, Kota Bukittinggi, Sawah-lunto dan lainnya. Hasilnya setahap demisetahap mulai dirasakan.

Saat ini, kawasan Mandeh mulai ramaidikunjungi wisatawan lokal dan nusantara.Sejumlah kelompok dan reunian sekolahdilaksanakan di kawasan Mandeh. Semen-tara Kota Bukittinggi setiap libur disesakipengunjung. Perbaikan pelayanan jugasudah dilakukan di kota yang lebih duluanberjuluk kota wisata ini.

Keluhan pengunjung yang menyebut adamain pakuak harga makanan di Bukittinggidiatasi dengan mencantumkan daftar harga.Kalau sudah tahu harganya, kemudianorang tetap membelinya, itu pilihan mere-ka. Kalau sudah pilihan tak perlu lagingoceh menyebut mahal.

Begitu juga Kota Padang, pantai Padangyang dulunya semrawut sekarang sudah ber-sih dan tertata dengan baik. Dampaknya, ju-ga sangat besar. Jumlah kunjungan ke Pan-tai Padang meningkat. Bisa disaksikan se-tiap sore pantai ini ramai. Orang berkeluar-ga tak segan lagi mambawa anak-anak mere-ka ke pantai, karena tak ada lagi payung ce-per. Pengunjung juga mulai merasa nyaman.

Demam pariwisata sudah mulai kitarasakan. Sedikit hari libur saja, orang sudahheboh. Ini menunjukkan bahwa liburan atauwisata sudah bergerak dari kebutuhantersier menjadi kebutuhan sekunder, bah-kan ada yang sudah masuk ke pintu kebu-tuhan pokok.

Jika konsep sadar wisata dan saptapesona bisa kita realisasikan, maka Sumbarakan meraup keuntungan besar dari sektorpariwisata ini. Tentunya dengan tetapmembangun dan menumbuhkembangkanpotensi pariwisata itu sendiri. ***

D

ILUSTRASI. NET

ILUSTRASI. NET

www.harianhaluan.com Redaktur: Ryan Syair Layouter: Ilham Taufiq

6 Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H Politik

Lapsus STAI Solok Nan Indah

Kalah di Munaslub Golkar

Kandidat Caketum SepakatTak Dirikan Partai Baru

Gerindra BentukKoalisi GemukJAKARTA, HALUAN — Ketua DPDPartai Gerindra DKI MuhammadTaufik mengatakan, pihaknya ke-mungkinan akan membentukkoalisi gemuk menggandeng ba-nyak partai, terbuka lebar. Taufikakan membicarakan soal rencanakoalisi dengan PDIP, setelah PDIPselesai melalukan proses fit andproper test terhadap bakal calonGubernur.

“Ya bisa aja, dong. Masa enggakboleh. Kemungkinannya besar,untuk membangun Jakarta. Ya nantikita ngobrol sama PDIP. Selesai fitand proper test akan ketemu, au-diensi,” kata Taufik, Kamis (12/5).

Selain PD IP, Tau fik jugamenye- but sejumlah par-

tai la in yanghendak di-ajak be-r e m b u g .

Di antara-nya, Partai

De mo krat ,PKS, PPP,

PKB danG o l k a r .“ K a l a ukoalisi be-

sar kan bahwasannya kita akankomunikasikan dengan partai laindengan Demokrat, dengan PKS,PPP, PKB, Golkar,” imbuh dia.

Taufik mengatakan, ia sudahmenutup pintu untuk berkoalisidengan Partai Nasdem dan Hanura,sebab keduanya sudah menyatakanmendukung calon petahana BasukiTjahaja Purnama alias Ahok. Na-mun begitu, Taufik mengatakankoalisi gemuk yang direncanakanakan dibentuk pihaknya bukandalam rangka melawan Ahok, me-lainkan untuk membangun Jakarta.

“Memang dia (Ahok) mau majuapa? Kan belum tentu maju. Tapikami berpikirnya sama, itu dulu.Berpikir sama soal Jakarta, memu-dahkan kita untuk berkoalisi, itudulu. Sekarang berpikirnya mem-bangun Jakarta,” tukas Taufik. (h/okz)

JAKARTA, HALUAN — Ketua Umum DPPPartai Golkar Aburizal Bakriemengingatkan delapan calon ketuaumum (Caketum) Partai Golkar, untuksiap kalah pada persaingan diMusyawarah Luar Biasa (Munaslub).Lebih dari itu, Ical juga mewanti-wantiagar para calon tidak mendirikanpartai baru jika kalah dalam pemilihan.

“Saya katakan supayasiap menang dan siap kalah.Biasalah kayak olahragasaja. Ada menang dan kalah.Nanti yang menang me-ngajak yang kalah, yangkalah mendukung yang me-nang,” ujar Ical sapaan Abu-rizal, di Kompleks IstanaKepresidenan, Jakarta, Ka-mis (12/5).

“Yang menarik adalah,semua calon sudah menan-datangani kesepakatan padasaat mereka belum dilo-loskan sebagai bakal calon.Mereka buat kesepakatanuntuk tidak masuk ke dalampartai lain atau membentukpartai baru. Hal ini di-lakukan agar calon-calontersebut bisa fokus dan sa-ma-sama membesarkanpartai,” lanjutnya.

Ia berpesan kepada pe-nerusnya kelak agar men-jadikan Partai Golkar bisalebih baik di masa depan.“Harapan terbesarnya, yaitumembawa Partai Golkarlebih baik di masa depan.Membawa Golkar lebihbaik, progresif, lebih solid,”tuturnya.

Ia menambahkan, bagipihak yang kalah juga ha-

rus menyerukan kepadapendukung untuk menga-kui ketua umum terpilih.“Kalau para pendukung itutergantung caketumnya.Namanya pendukung, ka-lau kepalanya siap me-nang, siap kalah. Berartisiap menang dan siap ka-lah, tidak ada masalah,”tandasnya.

Kedatangan Ical ke is-tana kemarin, antara lainuntuk menyampaikan un-dangan kepada PresidenJoko Widodo, guna meng-hadiri Munaslub Golkar diBali pada Sabtu (14/5).“Kalau pemerintah sayakira tidak dukung siapa-siapa. Pemerintah siapasaja yang terpilih. Itu yangdisampaikan kepada saya,”kata Ical menirukan ucapanPresiden.

Ada delapan caketumyang akan maju dalam Mu-naslub Partai Golkar. Me-reka diantaranya, SetyaNovanto, Ade Komarudin,Aziz Syamsudin, Mah-yudin, Indra BambangUtoyo, Syahrul Yasin Lim-po, Airlangga Hartarto,dan Priyo Budi Santoso.(h/okz)

Jurnalis Dilarang Masuk HotelLokasi MunaslubNUSA DUA, HALUAN — Men-jelang perhelatan MusyawarahNasional Luar Biasa (Munas-lub) Partai Golkar, sejumlahhotel di kawasan Nusa Dua, Balimelarang masuk awak media.Salah satunya Hotel Inaya.

“Kami diperintahkan ma-najemen hotel melarang parajurnalis atau wartawan masukke areal hotel menjelang atauselama berlangsungnya Mu-naslub Golkar,” kata Mateus,seorang sekuriti (petugas pe-ngaman) Hotel Inaya NusaDua, Kamis (12/5).

Ia mengatakan perintah

atau arahan tersebut dila-kukan manajemen agar me-larang seluruh awak mediamasuk ke areal hotel milikBUMN itu. “Saya hanyamenjalankan tugas saja. Sayamengikuti perintah dari ata-san kami,” ujarnya.

Adi, seorang jurnalis televisiswasta ingin meliput jalannyasidang Kode Etik Munaslub diHotel Inaya, namun petugaskeamanan hotel mencegatnya dipintu masuk hotel. “Saya maumasuk meliput kegiatan acarasidang tersebut, namun sekuritimelarang semua awal media

masuk ke areal hotel denganalasan disana tidak ada kegiatanapa-apa hari ini,” ujarnya.

Ketua Bidang Humas danPublikasi Munaslub GolkarMeutia Hafidz membenarkanhari ini Komite Etik Munaslubmelakukan sidang kode etik.Namun dia mengaku, belummengetahui nama kandidatnya.

“Benar, Komite Etik adasidang sekarang di Hotel Inaya.Tapi saya belum tahu kandidatnama-namanya yang disidang-kan itu. Saya juga belum tahumateri sidangnya apa,” ucapMeutia. (h/rol)

Kelas Internasional Segera Dibuka

STAI SNI Wisuda 374 LulusanWALAU terjadi penundaan dua kali

dari jadwal yang telah ditentukan,namun Sekolah Tinggi Agama Islam

Solok Nan Indah (STAI-SNI), akhirnyamelakukan helat besar dengan mewisuda374 orang lulusannya. Resepsi digelar digedung Kubuang Tigo Baleh Kota Solok,Kamis (12/5).

Dari 374 orang lulusan,masing-masingnya terdiridari 55 orang sarjana Pen-didikan Agama Islam (PAI),314 orang sarjana PGMIdan 5 orang sarjana AhwalSyakshiyah. Wisuda sarjanaterbesar di awal tahun 2016itu dihadiri ketua Kopertaiswilayah VI Sumbar EkaPutra Wirman, Ketua STAIMasri Elmarsyah Bidin danpara orangtua mahasiswa.

Kendati sering meng-hadapi hambatan, rintangandan masalah yang terkadangdatang bertubi-tubi baikdalam lingkungan internalmaupun eksternal, hal itudiharapkan tidak membuatsemangat jajaran STAI me-ngendor. Masalah yangmuncul merupakan suatudinamika dan proses yanglumrah terjadi pada suatuperguruan tinggi.

“Semua persoalan itubisa diselesaikan dengancara akademis dan pen-dekatan religius, karenaIslam mengajarkan kepada

kita prinsip menyelesaikansuatu masalah. Betapapunbesarnya, persoalan itumenghadapkan STAI padapilihan untuk berbenah,memperbaiki diri untuktetap eksis dan berkem-bang,” ujar Ketua STAI SNI,Masri Elmarsyah Bidin di-hadapan wisudawan/i.

Dewasa ini STAI harusmelakukan perubahanmendasar yang bukan se-kedar tambal sulam. Ber-bagai perbaikan dan peru-bahan dan penyempurnaansaat ini sedang dilakukansebagai wujud kerja kerasjajaran STAI, baik me-nyangkut aspek pening -katan kualitas akademik,maupun pemantapan me-najemen penyelenggaraanperguruan.

Sejalan dengan itu, STAIyang bernaung dibawah Ya-yasan Pengembangan Pem-baharuan Pendidikan SolokNan Indah (YP3SNI) yangdidirikan Gamawan Fauzi,memutuskan untuk mela-kukan integrasi keilmuanantara ilmu keislaman yangdikembangkan STAI de-ngan ilmu umum yang di-kembangkan UniversitasIslam Sumatera Barat (UI-

SB) yang juga bernaungdibawah YP3SNI.

Melalui integritas ke-ilmuan itu diharapkan lem-baga pendidikan tinggi da-pat mengimplementasikanfilosofi Minangkabau yangterkenal dengan adat ba-sandi sarak, syarak basandiKitabullah, sarak mangatoadat mamakai. Dengan filo-sofi dan integrasi itu, maha-siswa siap menghadapi tan-tangan pasar bebas ASEANyang sudah dimulai sejakawal tahun ini.

Bagi sumber daya manu-sia di STAI menghadapipasar bebas ASEAN sudahdimulai dimana 3 orangDosen STAI yakni HidayatEdiz, Yumna dan Ardi Sa-tria sedang melanjutkanstudi program S3 untukmemperoleh gelar doktor.Kemudian 6 orang dosenSTAI yakni Mustafa, M.-Idris, Almunar, Yusrial,Isnadul Hamdi dan Nil Fir-daus dari berbagai bidangkeahlian sedang dalam pro-ses mengikuti beasiswa pro-gram 5000 doktor Kemen-terian Agama RI.

Dengan adanya programS3 bagi dosen STAI, nan-tinya diharapkan STAI So-lok Nan Indah bisa mem-buka program studi S2 de-ngan biaya terjangkau danakses yang mudah. Namun

demikian dalam waktu de-kat, STAI membuka pro-gram studi kelas interna-sional berbasis bahasa arabdan hafal Alquran denganmengadopsi kurikulum uni-versitas terkenal di TimurTengah, termasuk Univer-sitas Al Azhar Mesir.

Sementara itu KetuaKopertais wilayah VI Su-matera Barat Eka PutraWirman mengatakan, setiapada wisuda orang mengang-gap akan ada pengangguranintelektual, namun bagiSTAI SNI hendaklah meng-hapus istilah itu. Jangan

sampai ada istilah mengang-gur bagi sarjana. Untuktidak menganggur, setidak-nya ada tiga hal yang sudahdiperoleh mahasiswa sela-ma di bangku kuliah.

“Ketiga hal itu yaknitransfer ilmu, transfer nilai-nilai karakter/ahklak dantransfer skill. Jika ketigaaspek itu diamalkan setelahdiwisuda, tidak akan adasarjana yang menganggur.Ilmu yang diperoleh dibangku kuliah haruslahdiaplikasikan di tengah-tengah masyarakat,” tan-dasnya. (h/alf)

KETUA STAI Masri Elmarsyah Bidin menyerahkan piagam kepada lulusan terbaik.

MASRI ELMARSYAH BIDINKetua STAI

PEMINDAHAN jambul salah seorang wisudawati oleh Ketua Kopertaiswilayah VI Sumbar Eka Putra Wirman.

PENGUCAPAN sumpah janji wisudawan wisudawati.

EKA PUTRA WIRMANKetua Kopertais wilayah VI Sumbar

MUSHTHAFADosen STAI

SERAHKAN BANTUAN — Ketua DPW Partai Perindo Sumbar, H.M Tauhid, menyerahkan bantuan kepada salahseorang warga miskin dalam kunjungannya ke Nagari Sungai Pua Kab. Agam, pekan lalu. Partai Perindo, terusmewujudkan kerja nyata dalam komitmennya untuk mensejahterakan rakyat. IST

7Sambungan Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvandwww.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

Jihad Moral ................................ Dari Halaman. 1Padangpariaman H.Ali Mukhnimenertibkan Orgen Tunggal dimalam hari yang tidak sopan dansangat memalukan belakanganini. Kalimat pertama berasal daripimpinan ulama Sumatera Baratdan yang kedua dari aktivis umat,dalam meresponi kiriman WApenulis tentang Peraturan BupatiPadangpariaman nomor 13 ta-hun 2013 tertanggal 3 Maret2016 tentang Penertiban OrgenTunggal di Kabupaten Padang-pariaman.

Ditetapkannya Peraturan Bu-pati Nomor 13 tahun 2016 ten-tang Penertiban Orgen Tunggaldi Kabupaten Padangpariamanadalah angin segar dan suasanakebaikan yang berhembus dimasa priode kedua kepemim-pinan H.Ali Mukhni dan SuhatriBur. Masyarakat Padangparia-man, di kampung dan lebih-lebihlagi dari rantau, sudah lamajegah, risau dan terus mengomeldi ruang publik media sosialdengan mengunduh pertunjuk-kan orgen tunggal seronok padaacara pesta pernikahan.

Kesamaan persepsi, komit-men dan keteguhan moralitasWali Nagari untuk mengawal agarPeraturan Bupati ini dapat ber-jalan dan dipatuhi masyarakatadalah ujian berat bagi WaliNagari, aparatur Nagari, NinikMamak, alim ulama, cadiakpandai dan pemuda Nagari diPadangpariaman.

Sejarah membuktikan bahwakehancuran satu bangsa bermuladari hancurnya akhlak bangsatersebut. Tokoh pengerak akhlak,Buya Hamka, dalam bukunyaLembaga Budi, mengutip syairSyauqi Bek…. Innamal umma-mu bil akhlaqi, iza baqiyat alkh-laquhum baqiyah, iza zahabakhlaquhum, zahabu, (keutuhansatu bangsa ditentukan olehakhlak bangsa itu, bila akhlaknyamasih utuh maka kokohlah bang-sa itu, bila akhlaknya sudah run-tuh maka rubuhlah bangsa itu).

Penyakit kerusakan akhlakyang begitu endemic dan mewa-bah, ibarat penyakit kronis, tentuharus segera dicarikan upayapenanggulanggan, penyehatandan terapi yang jitu dan mum-puni. Berbagai teori, pendapatdan pandangan para ahli tentangperbaikan akhlak bangsa prin-sipnya baik dan dapat dijadikanalternative oleh penentu kebija-kan. Namun, yang paling pentingdisadari dan dipahami semuapihak bahwa masalah perbaikanakhlak adalah aspek yang luas,komplit, rumit tapi mulia. Pe-ngunaan kewenangan dalam me-nutupi pintu-pintu hancurnyaakhlak, seperti penertiban orgentunggal tidak senonoh yang dila-

kukan Bupati Padangpariamanadalah kerja konkrit yang men-dapat dukungan semua elemenyang masih cinta pada moralitasdan kepribadian luhur bangsa.

Aspek lain yang mesti diiringiadalah melakukan program pe-nguatan keluarga dan budayalokal. Makna dan fungsi kehidu-pan manusia pada dasarnya ber-basis pada keluarga. Ada tigalingkaran lingkungan yang mem-bentuk karakter manusia; keluar-ga, sekolah dan masyarakat.Meski ketiganya saling mempe-ngaruhi, tetapi pendidikan ke-luarga paling dominan penga-ruhnya. Jika suatu rumah tanggaberhasil membangun keluargabermoral, berperadaban tinggi(sakinah), maka peran sekolahdan masyarakat menjadi peleng-kap. Jika tidak maka sekolah sulitdapat berfungsi dan kurang efek-tif, karena memang lingkungansosial akan sangat dominandalam mewarnai keluarga.

Keluarga menurut al-qur’andan hadis hendaknya didirikanatas dasar, mawaddah dan rah-mah (Q/30:21). hunna libasunlakum wa antum libasun lahunna,Q/2:187). Wa‘a syiruhunna bilma‘ruf (Q/4:19). Untuk mewu-judkan keluarga ideal seperti yangdiajarkan norma Islam makadiperlukan upaya mengintervensiumat agar menyelaraskan keluar-ganya menuju keluarga bahagia.Ini dapat dimulai dari perkawinanyang dapat ditempuh denganmemaksimalkan aturan perka-winan dan institusi yang sudah adamisalnya BP 4. Menggali danmengembangkan sedemikian rupakearifan local (nilai-nilai adat) dandisertai dengan penegakkan sanksisosial adalah kerja lanjutan yangharus segera dilakukan.

Terapi ad hoc (sebahagiandan parsial) tidak dapat menye-lesaikan masalah secara lebihbaik dan terukur, maka pemiki-ran dan gerakan yang komper-hensif harus dipraktekkan. Penu-lis ingin menawarkan pemikirantentang konsep alternative terapiperbaikan akhlak dalam sistimkemasyarakatan dan kebangsaan.Antara lain, Pertama, Pengem-bangan akhlak dalam institusi.Kelembagaan sebagai wadahsemua aktivitas kolektif semuaorang tidak boleh bebas daribingkai akhlak mulia. Kedua,Akhlak Birokrasi (efesien danefektif). Birokrasi sebagai mesinproses kebijakan untuk me-wujudkan tujuan organisasi harusmemerlukan kerangka kerja yangefektif dan efesien.

Ketiga, Akhlak manajer danmanajemen. Manajemen adalahketrampilan bagaimana menda-yagunakan instrument organisasi

untuk mencapai tujuan bersama.Sebagai keterampilan meman-faatkan potensi sumber dayaorganisasi maka manajemenmemerlukan keahlian khusus(sof skill).

Keempat, Leadership danakhlak leader. Kepemimpinansecara hirarkis sangat menentucorak kehidupan masyarakatyang dipimpinnya. Adalah musta-hil mengharapkan perubahanakhlak kearah yang lebih baiktanpa ada dukungan dari kepe-mimpinan.

Kelima, Akhlak dalam hu-man relation (Silaturrahim).Kunci pokok dari kelima sistimdi atas adalah perbaikan kualitashuman relation (hubungan per-sonal) atau silaturrahim antarberbagai komponen. Penerapanakhlak dalam membingkai hubu-ngan antar personal adalah caratepat untuk menumbuhkan tra-disi akhlak mulia dalam kehidu-pan berbangsa dan bernegara.Lebih-lebih lagi ketika silatur-ahim tergores oleh kepentingandi saat pemilihan kepala daerah.

Perbaikan akhlak bangsadapat menggunakan pendekatanyang integrated antara pendi-dikan moralitas (adat dan buda-ya), pendidikan intelektual danpendidikan agama. Pendidikanmoral adalah berkaitan denganpilihan batin tentang baik danburuk, pendidikan nilai ber-kaitan dengan penanaman nilai-nilai yang luhur:budi pekerti,tatakrama, sopan santun, danakhlak mulia. Pendidikan agamamemberikan fondasi yang kokoh,keutamaan paling luhur, keka-yaan paling strategis, sumberkedamaian manusia paling da-lam, dan sarana mempersatukanmanusia dengan realitas terakhiryang lebih tinggi, Allah SWT.Menggunakan pilar rumah (ke-dua orang tua), sekolah (guru),dan masyarakat (pemimpin aga-ma). Menggunakan pendekatansecara langsung dan tidak lang-sung. Menggunakan pendekatanempiris (pancaindera), filosofis(akal) dan sufistik (batin-intuisi)(Lihat Q.S. al-An’am, 74-79).

Akhirnya, dapat dikatakanbahwa perbaikan menyeluruhdengan didukung oleh keinginanyang kuat para pemimpin dalamsegala tingkatannya untuk mem-perbaiki diri dan sistim adalahkey poin (kunci pokok) untukmenegakkan martabat bangsa.Semoga kita semua setiap dirimemulainya dari diri sendiri,keluarga dan mengunakan kewe-nangan yang dimiliki sekarangjuga dan terus menyuarakkanyauntuk kebaikan bersama, semogakebaikan lebih berpihak padapara mujahid akhlak. (*)

ketetapan DPRD. Sehingga men-jadi kewajiban bagi pemerintahdaerah untuk menindaklanjutinya.

“Apa yang kita rekomenda-sikan atau apa yang tidak tercapaitahun 2015 harus menjadi tang-gungjawab Pemprov Sumbar danharus dimasukkan kembali diRPJMD 2016-2021,”katanya.

Dalam Perda Nomor 7 tahun2008 tentang Rencana Pembangu-nan Jangka Panjang (RPJP) Pro-vinsi Sumbar tahun 2005 -2025sudah ada kebijakan PemprovSumbar, mulai dari pembangunan,SDM dan semuanya. “Sehingga apayang direkomendasikan itu bisasesuai dengan keinginan masya-rakat Sumbar,” katanya.

Wakil Ketua DPRD SumbarArkadius Dt. Intan Bano kepadamedia mengatakan, rekomendasiLKPj ini harus segera ditindak-lanjuti gubernur, karena LKPj inimenjadi acuan untuk penetapanKUA-PPS nantinya. “Pemprovharus berkomitmen untuk segeramenindak lanjuti LKPJ 2016 ini.Karena LKPJ ini sudah dibahas dikomisi dan juga dilanjutkan denganpembahasan Pansus,” katanya.

Dilanjutkannya, bahwa apayang menjadi rekomendasi Pan-sus terhadap LKPJ 2015 inisudah berdasarkan kajian yanglengkap dengan beberapa kalikonsultasi. “Kalau baik kitakatakana baik. Kita tidak akan

memberikan cek kosong kepadaPemprov,”ujarnya. Wakil Guber-nur Sumbar Nasrul Abit mene-gaskan akan tetap memasukkananggaran hibah dan bantuan sosial(bansos) tahun depan. Meski duatahun belakangan dana hibah danbansos tidak disalurkan karena adabeberapa syarat yang harus dipenu-hi untuk pencairan dana tersebut.

“Untuk hibah dan bansos akantetap masukkan untuk tahun 2017.Meski sekarang masih terkendaladengan syarat ketentuan Kemen-dagri,” ungkapnya saat ditemui usairapat paripurna penyampaian reko-mendasi LKPJ Kepala DaerahRabu, (11/5) kemarin di gedungDPRD Sumbar. (h/isr)

Pansus Minta .............................. Dari Halaman. 1RI Bidik ....................................... Dari Halaman. 1wisatawan mancanegara (wis-man) sebanyak 12 juta.

Ia optimis jumlah kunjungandan jumlah peringkat Indonesiatersebut bisa dicapai karenaIndonesia memiliki potensi yangluar biasa dari itu. “Potensi kitabagus, sayangnya performancemasih buruk,” katanya.

Dikatakannya, pariwisataadalah sektor paling mudah danmurah untuk menghasilkan uangdan devisa bagi negara. Setidak-nya setiap tahunnya penerimaandevisa negara dari pariwisata 9,6% atau USD10 Miliar.

Sementara itu Ketua DPD RIIrman Gusman (senator asalSumatera Barat) yang juga hadirmenyatakan, potensi, prospek,dan tantangan kepariwisataanlima provinsi di Sumatera BagianUtara (Sumbagut) sangat besar.

“Dari posisi letak gerografisAceh, Sumatera Utara, SumateraBarat, Riau, dan Kepulauan Riausangat strategis karena berdeka-tan dengan pusat pertumbuhanASEAN yang saat ini sangatdinamis.

Berbekal potensinya, kawasanini mempunyai peluang yang besaruntuk bertumbuh dan berkembangsebagai tujuan wisata yang menariklebih banyak jumlah wisatawanmancanegara,” ujarnya.

Namun dari segi kunjunganwisatawan setiap tahun, masihjauh ketinggalan dari Malaysiamisalnya yang pada 2015, men-datangkan wisatawan sebanyak

27 juta lebih, sementara kawasanSumbagut hanya 2,4 juta atausekitar 8,8 persen saja.

Ditambahkannya, sumba-ngan sektor pariwisata kelimaprovinsi ini sangat menonjol,karena di atas rata-rata nasional.Sumbagut menjadi pintu masuklebih 2,4 juta wisman selama2015. Jika jumlah wisatawanmancanegara berjumlah 10,40juta maka 2,41 juta (23,17%) diantaranya adalah wisatawanmancanegara.

Dia menjelaskan, dari 29pintu masuk wisatawan manca-negara ke Indonesia tahun 2015,Kemenpar RI mendata, limapintu masuk (50%) di antaranyaternyata tergolong 10 besar yangberlokasi di kawasan Sumbagut.

Bandar Udara InternasionalNgurah Rai di Bali masih meru-pakan pintu masuk terbesarwisatawan mancanegara di Indo-nesia. Jumlahnya 3.952.354orang. Disusul Bandar UdaraInternasional Soekarno-Hatta(2.455.279) di DKI Jakarta,Batam (1.638.834) yang terdiriatas Pelabuhan Sekupang, Pela-buhan Batam Centre, PelabuhanNongsa, Pelabuhan Harbour Bay,Pelabuhan Telaga Punggur, danBandar Udara InternasionalHang Nadim; Pelabuhan TanjungUban (307.430) di KepulauanRiau; Bandar Udara Interna-sional Juanda (208.836) di Sura-baya, Bandar Udara Interna-sional Kualanamu (206.380) di

Sumatera Utara, Bandar UdaraInternasional Husein Sas-tranegara (160.035) di JawaBarat, Pelabuhan Tanjung BalaiKarimun (98.238) di KepulauanRiau, Pelabuhan Sri Bintan Pura(91.570) di Tanjungpinang, Ke-pulauan Riau; dan Bandar UdaraInternasional Adisutjipto(83.351) di DI Yogyakarta.

Data tersebut membuktikanbahwa lima provinsi di kawasanSumbagut ini menjadi penunjangutama kepariwisataan nasional,baik jumlah kunjungan maupunposisinya sebagai pintu masuk keIndonesia.

Pencapaian ini tentu sajakarena potensi kepariwisataan diAceh, Sumatera Utara, SumateraBarat, Riau, dan KepulauanRiau. “Apa yang dicapai kawasanini tidak terlepas dari potensikepawiriwisataan di limaprovinsi, baik alam, budaya,maupun buatan yang dikem-bangkan,” tukasnya.

Sementara itu Gubernur Su-matera Barat Irwan Prayitno,meminta kepada Menteri Pari-wisata RI Arief Yahya, untukmemasukkan Kawasan Pariwi-sata Terpadu Mandeh, masukdalam 12 destinasi pariwisatanasional di tahun 2017 nanti.

“Kita juga minta agar bupatidan walikota menindaklanjutiseluruh destinasi yang ada didaerahnya untuk dikembangkandan dikelola maksimal,” tandasIrwan. (h/ita)

Publik Masih............................... Dari Halaman. 1menjaga keamanan lingkunganmasyarakat, menjaga keamananterhadap obyek vital negara,menjaga ketertiban lalu lintas dankelancaran arus lalu lintas.

“Ada peningkatan ekspresikepuasan publik yang lebihmengemuka ketimbang apresiasinegatif pada era pemerintahanJokowi-JK dibandingakan erapemerintahan sebelumnya,” ujarDirektur Eksekutif IndonesiaDevelomment Monitoring(IDM) Widodo Tri Sektiantoketika menyampaikan hasil sur-vey IDM bertajuk ‘Potret PolriDimata Publik di Era Peme-rintahan Jokowi-JK’, di Jakarta,Kamis (12/5).

Dijelaskan Widodo, IDMmelakukan survei tentang kinerjaPolri di era pemerintahan Joko-wi-JK secara nasional denganresponden yang terpilih danberkualitas untuk memberikanpenilaian terhadap kinerja Polri.Survei dilakukan sejak tanggal10-24 April di 33 Kota Provinsidi Indonesia.

Widodo menegaskan, darihasil survei itu terlihat masya-rakat menilai kepemimpinanJendral Badrodin Haiti dan BudiGunawan membawa korps Polridalam posisi yang baik. “Seba-nyak 88.6 persen masyarakatIndonesia menilai terjadi kerjasa-ma yang padu dan kompak antaraKapolri Badrodin Haiti danWakapolri Budi Gunawan dalammemperbaiki kinerja Polri di erapemerintahan Jokowi – JK,”terangnya.

Lanjut Widodo, ketika res-ponden ditanyakan mengenaimasa jabatan Kapolri yang diba-

tasi dengan umur pensiun anggotaPolri yaitu 58 tahun apakah perludiperpanjang, sebanyak 79.3persen responden mengatakanperlu diperpanjang dengan alasanagar seorang Kapolri bisa benar-benar menata dan memperbaikikinerja Polri dalam melayanimasyrakat .

Dari hasil survei tersebut jugamemperlihatkan adanya tang-gapan relative positif masyarakatterhadap kinerja dari tugas pokokPolri, selama dipimpin olehJenderal Polisi Drs. BadrodinHaiti, walaupun terbilang baru 1tahun menjabat sebagai Kapolri.

“Masa jabatan kapolri dibawah tiga tahun, terlalu singkatkarena tidak akan memberikanperubahan signifikan positif bagiinstitusi Polri. Apalagi lanjutnyasudah menjadi tradisi ganti pim-pinan ganti kebijakan, “ katanya.

Widodo menambahkan daribeberapa alasan responden yangsetuju masa jabatan Kapolri bisadiperpanjang hingga umur 60tahun mengatakan tingkat kese-hatan masyarakat Indonesiauntuk hidup sehat sudah makinmeningkat.

“Kita menyarankan agar ma-sa jabatan Kapolri, Jenderal PolisiBadrodin Haiti saat ini diper-panjang dan membuat peraturanmemperpanjang usia pensiunkhusus bagi Kapolri atau bagiperwira tinggi Polri dan anggotaPolri Hingga 60 tahun. Khususnyamereka yang memiliki keahliandalam manajemen, penyidikan,penanganan terorisme, penanga-nan cyber crime, ahli bom yangdibatasi dengan kondisi fisik dankesehatan,” katanya.

Kemudian hasil rinciannyasurvei adalah sebanyak 76,2persen responden menyatakanPUAS terhadap kinerja Polridalam pemberantasan Terorisme.Sedangkan yang kurang puas 16,3persen dan biasa saja 7,5 persen.

Menyangkut masalah pene-gakkan hukum, responden yangmenyatakan puas terhadap ki-nerja Polri dalam melakukanpenegakan hukum terhadap peru-sakan lingkungan termasuk pem-bakaran/pembalakan hutansebanyak 73,4 persen, dan kurangpuas (18,5) persen serta biasa saja(8,1 persen)

“Di tahun 2015 sampai de-ngan 2016 masyarakat mengeta-hui bahwa Polri lebih gencardalam melakukan penegakanhukum terhadap pelaku perusa-kan lingkungan, yang palingmengemuka adalah terhadappelaku pembakaran hutan, baikdalam konteks menindak perusa-haannya maupun individunya,”katanya.

Untuk perlindungan, penga-yoman dan pelayanan terhadapMasyarakat, responden yangmenyatakan puas terhadap ki-nerja Polri 69,7 persen, kurangpuas (25,1) dan biasa saja (5,2).

Widodo mengungkapkan pe-ngambilan sampel oleh IDMmenggunakan teknik multistagerandom sampling. Metode penari-kan sampel, Multistage randomsampling, sample terpilih 1318responden dan margin of error ±2,7 persen pada tingkat kepercaya-an 95 persen. “Pengumpulan datamelalui Wawancara tatap mukadengan responden menggunakankuesioner, “ katanya. (h/sam)

Kapolda ....................................... Dari Halaman. 1“Koordinasi antar jajaran ber-

jalan dengan sangat baik. Begitulaporan diterima dari warga, koor-dinasi antar wilayah sekitar lang-sung dibangun. Ini dapat mem-persempit ruang gerak pelaku,sehingga laporan bisa ditindak-lanjuti dengan baik,”kata jenderalbintang satu ini yang pernah jadiWakapolda Sumatera Utara itu.

Namun, rasa bangganya itulangsung justru diiringi denganrasa kecewa, begitu mendapatlaporan bahwa pelaku peram-pokan itu adalah anggotanya. Takayal, perintah untuk pemrosesanhukum perkara yang melibatkantiga oknum Polri tersebut digeserke Polda Sumbar.

“Aduh, saya kecewa denganadanya keterlibatan tiga anggotaPolri dalam peristiwa ini. Jelasini menjadi catatan kami. Secarainternal, saya minta pimpinanwilayah dan satuan untuk me-mantau lebih perkembangananggotanya sehingga bisa melihatgejala-gejala yang menjadi benihtindak kriminal,”katanya.

Soal pemeriksaan para ter-sangka, Basarudin enggan me-ngungkap detail, termasuk kemung-kinan keterlibatan oknum polritersebut pada sejumlah aksi peram-pokan dengan senjata api. “”Belum,belum. Mereka masih kami periksauntuk didalami,” kata Kapolda lagi.

Karenanya, untuk mengan-tisipasi meningkatnya tindakpidana pencurian dengan kekera-

san alias rampok, ia memerin-tahkan jajarannya untuk meng-giatkan razia, apalagi jelang ma-suknya Ramadan dan Idul Fitri.

“Kami tengah menyiapkanoperasi cipta kondisi untuk selu-ruh unsure, mulai dari Resersehingga Lalu lintas. Dalam waktudekat, akan dilaksanakan operasipatuh oleh jajaran Lalu Lintas,diiringi operasi lainnya,”kataBasarudin menjelaskan soalantisipasi yang akan merekalakukan.

Soal Operasi Patuh, DirekturLalu Lintas Polda Sumbar Kom-bes Pol Eddy Djunaidi SIK ke-pada Haluan menyebutkanpihaknya akan melibatkan 750personil lalu lintas dari seluruhjajaran, mulai dari Ditlantassendiri hingga jajaran Satlantas diPolres-polres se Polda Sumbar.

“Operasi Patuh merupakankegiatan rutin tahunan yangdilakukan jajaran Lalu Lintas.Rencananya, akan mulai digelar16-29 Mei 2016 dengan prioritaspenegakkan hukum,”kata Eddy.

Operasi Patuh 2016 merupa-kan operasi terpusat. TujuanOperasi Patuh 2016 yang jugaterkait dengan operasi ciptakondisi yang dicanangkan Kapol-da, terciptanya situasi lalu lintasyang aman, tertib dan lancar padalokasi rawan kecelakaan, pelang-garan dan kemacetan serta untukmeningkatnya ketertiban dankepatuhan serta disiplin masya-

rakat dalam berlalu lintas.Sasaran operasi segala bentuk

potensi gangguan lalu lintasterutama mengenai InfrastukturJalan dan pamantauan surveijalan. Sehingga bisa mengkor-dinasikan dengan instanti terkaittentang infrastuktur jalan yaangmengakibatkan terjadinya kece-lakaan lalu lintas.

CandaanDari Sawahlunto dilaporkan

Kapolres setempat, AKBP Djo-ko Ananto menyebutkan, peris-tiwa perampokan ini justru di-awali dengan candaan salah satupelaku kepada rekan-rekannya.

“Dari keterangan Bripka MPdi hadapan penyidik PolresSawahlunto sebelum berkasnyadilimpahkan ke pihak PoldaSumbar, peristiwa itu diawali saatia melemparkan candaan keBrigadir RI untuk melakukanperampokan terhadap korbanSilvia Antika dua hari sebelumkejadian,” kata Djoko.

Candaan tersebut ditanggapiserius oleh RI dan YU saatmereka sedang tugas piket siagaselaku anggota Polsek MuaroKalaban. Keesokan harinya,mereka pun mulai memantaupergerakan korban serta mem-pelajari situasi tempat kejadianperkara kejahatan itu berlangsung,yakni di halaman parkir KantorCabang Pembantu Bank SyariahMandiri Muaro Kalaban. (h/mat)

Diduga......................................... Dari Halaman. 1san wartawan. Hasilnya, merekatergesa-gesa meninggalkan ge-dung Kejati Sumbar.

Namun, Kepala Seksi Penera-ngan Hukum (Kasi Penkum)Kejati Sumbar, Yunelda, saatdimintai keterangannya mengenaimaksud dan tujuan kedatangankeempat pimpinan DPRD KotaPadang ini, mengelak itu menje-laskan kenapa pimpinan DPRDPadang itu datang ke Kejati.

“Memang ada empat pimpi-nan DPRD Kota Padang yangberada di lantai IV GedungKejati ini. Entah urusannya apasaya belum dapat informasi,”sebut Yunilda kepada Haluan diruang kerjanya, Kamis (12/5).

Sementara itu, Aspidsus Ke-jati Sumbar, Dwi Samudji sendirisaat ditanya oleh wartawan terkaitkedatangan keempat pimpinanDPRD Kota Padang ini mem-benarkan kalau keempatnyadiundang ke Kejati Sumbar da-lam status sebagai wakil rakyatini selaku pengawas keuanganpemerintah daerah Kota Padang.

“Ini juga berkaitan denganlaporan penyelidikan pada bebe-rapa kasus di Kota Padang send-iri,” ucapnya.

Saat ditanya kembali menge-nai kasus yang tengah diperiksaKejati hingga keempat pimpinanDPRD Padang ini diundang, DwiSamudji menolak untuk menja-wabnya. “Jangan tanya dulu me-ngenai kasus apanya. Ini masihdalah penyelidikan awal. Belumbisa kita ekspos sekarang,” be-bernya.

Begitupun saat wartawanmenanyakan mengenai apakahada keterlibatan pejabat Pemko

Padang dalam kasus ini, lagi-lagiDwi berupaya menolak untukmemberi komentar lebih lanjut.

Namun, Ketua DPRD KotaPadang, Erisman, ketika dikon-firmasi wartawan perihal kedata-ngannya ke Gedung Kejati Sum-bar ini memberikan keteranganyang sedikit berbeda denganpihak Kejati Sumbar.

Ia menyebutkan bahwa diri-nya dimintai keterangan terkaitpengadaan tanah untuk KantorSatuan Polisi Pamong Praja(Satpol-PP), di Jalan Agus Salim.

“Saya dimintai banyak kete-rangan, salah satunya pengadaantanah Satpol-PP Padang. Namunsifatnya hanya diskusi ringansaja,” katanya. Beberapa yangditanyatakan, kata Erisman,adalah mekanisme serta prosespenganggaran untuk APBD dae-rah setempat pada 2015.

“Yang pasti kami akan kope-ratif, dan akan memberikan datadan keterangan yang dibutuhkan.Tanpa ada yang ditutup-tutupi,”katanya.

Keterangan dari pihak KejatiSumbar ini, mengenai pimpinanDPRD itu tidak juga berbedaketika dikonfrontir dengan suratyang berhasil ditemukan di lapa-ngan yakni, berdasarkan suratpanggilan tertanggal 9 Mei 2016,yang salah satu surat bernomorB-100/N.3.5/Fd.1/05/2016. Se-lain meminta untuk hadir, surattersebut juga meminta masing-masing untuk membawa doku-men pengesahan APBD KotaPadang tahun 2015, untuk suatuperkara korupsi.

Dalam surat itu tertera pe-manggilan yang dilakukan berda-

sarkan surat perintah penyeli-dikan Kepala Kejaksaan TinggiSumbar nomor:PRINT-189/N.3/Fd.1/04/2016 tertanggal 27April 2016.

Ketika coba dikonfirmasikembali terkait perbedaan kete-rangan itu, hingga pukul 17.30WIB, Asisten Pidana KhususKejati Sumbar Dwi Samudji,tidak mengangkat telfon selu-lernya.

Salah MobilPantauan Haluan , Ketua

DPRD Padang, Erisman inidatang memenuhi undanganKejati Sumbar memakai bajukemeja warna ungu. Kemudiantampak beberapa kendaraandinas DPRD Padang berjejer diareal parkir Gedung Kejati. Ma-sing-masing mobil bernomorpolisi BA 1084 BS, BA 1035 BS,BA 1049 BS, BA 1219 BS. Satudiantaranya ada tanda pengenalkhusus “DPRD” pada bagiandepan mobil.

Namun ada yang unik setelahKetua DPRD Padang Erismandiwawancarai oleh wartawan.Erisman yang menggunakan bajukemeja warna ungu tersebut salahmenaiki mobil yang akan me-ngantarnya.

Kader Partai Gerindra terse-but tergesa-gesa ingin menaikimobil yang parkir di depan Kejati.Setelah membuka salah satu pintumobil, seorang rekan Erismanmemberitahunya bahwa mobilyang ia naiki itu adalah mobilKajati. Entah karena grogi ataukurang fokus Erisman pun pindah,dan mencari mobil yang akandikendarainya.(h/hel/isq/rvo)

www.harianhaluan.com Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayat

8 Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H Pendidikan

Penerimaan Jalur Mandiri Masuk Tes Tertulis

SMA 2 Terima Julukan Perpustakaan Inspiratif

PADANG, HALUAN — Penerimaan siswa baruuntuk tahun ajaran 2016-2017 sudah dimulaidari 16 sekolah unggul yang terdiri daridelapan untuk tingkat SMA, tujuh untuktingkat SMP, dan satu untuk tingkat SD.Sementara itu, untuk pendafataran siswabaru di sekolah swasta akan dimulai pada 2Juli 2016 mendatang.

TANAH DATAR, HALUAN— Sekolah Menengah AtasNegeri (SMAN) 2 Batu-sangkar dikunjungi tim pe-nilai perpustakaan terbaik

dari Provinsi Sumatera Ba-rat, Kamis (12/5). SMAN 2ini menjadi salah satu seko-lah tingkat menengah yangdinilai tim provinsi tersebut

atas prestasinya keluar se-bagai terbaik I di tingkatKabupaten Tanah Datar dansaat ini berkompetisi disekolah tingkat menengahse-Sumatera Barat.

Kepala SMAN 2 Batu-sangkar, Dra Desvianorita,MM didampingi Wakil Ke-pala Sekolah Bidang Hu-mas, Efri Dedi, SPd kepadaHaluan menyebutkan bah-wa sekolah ini mendapatpenilaian perpustakaan ter-baik tingkat provinsi setelahberhasil unggul ditingkatkabupaten.

“Tadi pagi tim perpus-takaan terbaik dari Padangturun melakukan penilaianke SMA ini, tim penilaimemberikan julukan per-pustakaan kelas sangat ins-piratif ke sekolah kami,”

sebut Kepsek Desvianorita.Menurutnya, perpusta-

kaan SMA tersebut berhasilmenjadi terbaik atas ke-lebihan yang dimiliki diban-ding perpustakaan sekolahlain seperti telah dileng-kapinya beranda baca, me-miliki sistem digital penga-ksesan buku-buku bacaan,telah dilengkapi dengan in-formasi dan teknologi ter-baru, kelengkapan bukubacaan, serta berhasil mela-kukan pengembangan pus-taka kelas. Di SMAN 2 Ba-tusangkar itu juga telah bany-ak menyajikan karya-karyatulis siswa dan guru yangterinventarisir dan memilikimajalah sekolah yang terbitsetiap enam bulan.

“Perpustakaan ini seha-ri-hari dikelola oleh tiga

orang pegawai perpustakaanyang kompeten di bidangpustaka dan setiap waktukami selalu mengembang-kan dan melakukan inovasiterbaru serta mendapatkankunjungan yang cukup ting-gi oleh siswa. Saat kun-jungan tim penilai dariprovinsi tersebut SMA 2juga menyerahkan buku danmajalah karya sekolah inisebagai referensi oleh timpenilai,” ungkap Kepsek.

Dalam penilaian saat iniyang diikuti sekolah yangberlokasi di pusat peme-rintahan Kabupaten TanahDatar itu, jika SMA tersebutkembali unggul di tingkatprovinsi, seterusnya akanmendapatkan rekomendasiuntuk berkompetisi di ting-kat nasional. (h/fma)

KEPALA SMAN 2 Batusangkar Desvianorita bersama para guru dan pengelolapustaka mengabadikan momentum kunjungan tim penilai pustaka terbaik tingkatSumatera Barat di depan perpustakaan, Kamis (12/5). FERI MAULANA

UNBK SMP 2 Sawahlunto Berjalan SuksesSAWAHLUNTO, HALUAN— Pelaksanaan Ujian Na-sional Berbasis Komputer(UNBK) di SMPN 2 Sa-wahlunto berjalan lancardan sukses hingga akhirpelaksanaan Kamis (12/5).Ketakutan akan adanya ga-ngguan pemadaman listrikdan jaringan internet tidakterjadi selama empat hariujian berlangsung.

“Kita bersyukur sejakdimulai hingga hari terak-hir, tidak ada gangguan baikdari jaringan server maupunpemadaman aliran listrik,sehingga UNBK ini berjalan

dengan baik dan lancar,”kata Wakil Walikota Sawah-lunto Ismed ketika mela-kukan monitoring di SMPN2 yang didampingi KepalaDinas Pendidikan Marwandan Kepala SMPN 2 Sa-wahlunto Nuryadi.

Kepada Haluan Ismedmenyebutkan, pemerintahkota akan berupaya men-dukung seluruh sekolah yangada di kota ini dalam me-nggelar UNBK, kendati ta-hun ini baru satu sekolahtingkatan SMP yang mela-kukannya. Pihaknya tetapberbangga dan mengapresiasi

kesiapan dari pihak SMPN 2,karena mampu sukses me-laksanakannya meskipundalam keterbatasan saranadan prasarana.

Kepala SMP 2 Nuryadimenambahkan, sekolahnyamerupakan satu satunyaSMP yang menggelar ujiannasional yang berbasis kom-puter atau online, kendatiketerbatasan akan saranadan prasarana penunjang-nya, namun pihaknya tetapoptimis mampu menyele-ngarakannya dengan baik.

“Kita hanya punya 15unit komputer, sisanya dipin-

jam dari SMKN 1 Sawah-lunto, dengan empat buahserver, yang didukung jugaoleh gensset pinjaman dariPLN, SMKN 2 dan bagianumum Pemko,” sebutnya.

Hingga ujian terakhir ini,dari 162 siswa yang mengikutiUNBK, hadir semua tidakada yang tidak mengikutiujian. Ditambahkannya juga,karena keterbatasan jumlahunit komputer, UNBK di-gelar dalam 3 sesi dengan 3ruangan ujian. Selain itupihaknya juga berkoordinasidengan pihak PLN dan pen-yedia jaringan untuk menja-

min tidak adanya pemada-nam listrik serta gangguan ja-ringan, kecuali terjadi haltekhnis di luar itu sepertibencana alam.

Nuryadi menilai, parasiswa lebih nyaman danrileks dalam mengerjakansetiap soal yang diberikan,dalam pengerjaannya punsiswa tidak perlu mengisibiodata, karena cukup me-masukan paswordnya sajasehingga lebih menghematwaktu, ditambah denganruangan yang berpendinginmembuat siswa lebih nya-man dan enjoy. (h/mg-rki)

SMK 3 PariamanWisuda SiswanyaPARIAMAN, HALUAN — Sebanyak 199Siswa SMK Negeri 3 Kota Pariaman, hariini (12/5) diwisuda di kampus mereka,Jalan Siti Manggopoh, Desa Mangguang,Kecamatan Pariaman Utara.

“Siswa yang diwisuda tersebut lebihbanyak dari tahun kemarin, tahun sekarang199 siswa, tahun kemarin hanya 167siswa,” kata Kepala SMK Negeri 3Rafuddin, kepada Haluan, Rabu (11/5).

Jumlah siswa yang wisuda itu secararinci jurusan TKJ sebanyak 34 siswa,NKPI 23 siswa, TKPI 18 siswa, TPTU 11siswa, AGP 17 siswa dan RPL 30 siswa.

Menurut Rafuddin, siswanya harus terusbertambah tiap tahun ajaran baru, karenauntuk masuk dalam sekolah rujukan harusmemiliki 1.000 siswa terlebih dahulu.Namun, ia percaya, tiap tahun siswanyaakan terus bertambah, karena lulusan yangdihasilkan sekolah sudah dikenal di pasarkerja.

Diantara yang akan hadir di acara wi-suda siswa SMK Negeri 3 Kota Pariamanitu adalah, Walikota Pariaman dan Kom-andan lamtamal II Padang. (h/tri)

UPACARA HARDIKNAS — Siswa mengikuti upacara bendera dalam memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas),di Kantor Gubernur Sumbar, Padang, Senin (2/5). Upacara bendera adalah satu cara bentuk pembelajaran dalammengenal sejarah dan kebangsaan. Bahkan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah mengeluarkan PeraturanMenteri Pendidikan dan Kebudayaan atau Permendikbud Nomor 21 Tahun 2015 mengenai sikap dan perilaku pesertadidik, guru, dan orangtua murid di sekolah. RIVO SEPTI ANDRIES

20 Siswa Tak IkutUN Paket BSOLSEL, HALUAN —Se-banyak 72 siswa dari em-pat Pusat Kegiatan BelajarMasyarakat (PKBM) Kabu-paten Solok Selatan (Solsel)ikuti pelaksanaan UjianNasional SMP Paket B ta-hun 2016. Sementara 20siswa lainnya dari 92 siswaPKBM tidak hadir tanpaalasan yang jelas.

Kepala Bidang Pendidi-kan Luar Sekolah Pemudadan Olahraga (Dikslupora)Dinas Pendidikan Solsel,Muhadis mengatakan ting-kat keinginan remaja usiapendidikan yang putus seko-lah untuk melanjutkan pen-didikan ke tingkat yanglebih tinggi cukup banyak.Hal ini terbukti denganjumlah warga belajar yangmendaftar mengikuti pendi-dikan di PKBM yang ada.

“Awalnya jumlah yangtelah didaftarkan untukmengikuti ujian Paket B inisebanyak 92 orang. Namuntanpa ada kejelasan saat UNdilaksanakan Senin (9/5),

tercatat 20 peserta yangtidak hadir ujian,”katanya.

Seperti yang tercatat diPBKB Widya Darma Na-gari, Kecamatan Koto ParikGadang Diateh, warga be-lajar awalnya 25 orang, saatujian UN hanya hadir 21orang, tidak hadir 4 orang.Hal yang sama juga terjadidi PKB S3 Kecamatan Sa-ngir awalnya mendaftar 28orang, yang mengikuti ha-nya 25, absen 3 orang. Di-susul PKBM Pinang Malakomendaftar 25 orang, hadirujian 12 orang, absen 13orang. Tapi di PKBM Ma-dya Sangir semua pesertayang mendaftar 14 orang,ikut ujian juga 14 orang pula.

“ Peserta telah melak-sanakan ujian di masing-masing PKBM. Meski ber-status Paket B, bobot soalujian tetap sama dengansekolah sederajat pada um-umnya. Bahkan teknis pe-laksanaannya pun sama.Tidak ada yang dibedakan,”jelas Muhadis. (h/jef)

Kabid Pendidikan Me-nengah Dinas PendidikanKota Padang Barlius me-ngatakan, untukPendaftaran Peserta DidikBaru (PPDB) jalur mandirisudah masuk pada tahapseleksi administrasi yangtelah diumumkan padaKamis (11/5) kemarin.Masing-masing sekolah ya-ng telah melakukan pene-rimaan siswa baru untuktingkat SMA yakni SMAN1, SMAN 2, SMAN 3,SMAN 4, SMAN 6, SMAN7, SMAN 10 dan SMAN 12.Untuk tingkat SMP terdiridari SMPN 1, SMPN 2,SMPN 7, SMPN 8, SMPN11, SMPN 12, dan SMPN31 serta SDN 1.

“Untuk jumlah pendaf-tar setiap tahunnya memangselalu melebihi kuota ataubangku yang ada, tapi nantiakan ditampung pada be-berapa seleksi. Untuk pen-dafataran di sekolah-se-kolah swasta juga akan di-mulai sebelum PSB onlineseperti sekolah Don Boscojadi tidak harus menungguselesai PSB online juga,”ujarnya, Kamis (12/5).

Sementara itu, WakilHumas SMAN 1 PadangDra Febria Suhatri Msi

mengatakan, untuk pen-daftaran sudah ditutup dansudah dilakukan seleksiadministrasi. Dari 852 ora-ng jumlah pendaftar, yanglulus tes administrasi se-banyak 841 orang dan sisa-nya 11 orang tidak me-menuhi syarat. Salah satu-nya nilai tidak memenuhikriteria yang diminta olehsekolah.

“Hari Sabtu (14/5) akandilanjutkan dengan tes ter-tulis untuk kemampuan aka-demik siswa yang bertempatdi SMAN 1 sendiri, setelahitu akan dilanjutkan denganpsikotes, dan tes membacaAlquran,” ulasnya.

Ia mengatakan, untuksiswa yang tidak lulus padates mandiri ini akan ada tesberikutnya yakni tes PPDBonline, dan jalur prestasi. DiSMAN 1 sendiri tersediasembilan kelas yang ma-sing-masing kelas berjum-lah 32 orang jadi jumlahsiswa yang akan diterimasebanyak 288 siswa. Jum-lah peminat di SMAN 1tahun ini mengalami pe-ningkatan dari tahun sebe-lumnya, jika tahun ini ber-jumlah 852 orang tahunsebelumnya berjumlah le-bih dari 700 orang. (h/rin)

PADANG 9Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Terancam Tak Terima Bantuan

1.875 Warga Miskin Tak Urus KKS

Curah Hujan Tinggi

BPBD: Waspada Banjir dan Longsor

Usai UN,11 PelajarKedapatan Main KoaPADANG, HALUAN — Ada-ada saja ulah11 pelajar dari berbagai SLTP di KotaPadang ini, bukannya pulang setelah selesaimengikuti Ujian Nasional yang berakhirkemarin, Kamis (12/5), pelajar ini malahasyik bermain kartu koa di kawasan GOR.H. Agus Salim sekitar pukul 11.30WIB.

“Kurangnya pe-ngawasan dari

p i h a ks e k o l a hmembuat

pelajar darisekolah yang

masih SLTPdan baru

s e l e s a imengikuti UN malah

berkeliaran di warung sembari bermainkartu menggunakan seragam sekolah, tentuini menjadi blunder bagi pihak sekolahkarena membuat citra sekolah tersebutmenjadi jelek di mata masyarakat,” kataKasatpol PP Kota Padang, Firdaus Ilyas.

“Bukan hanya warung, tempat-tempatseperti warnet dan rental Play Station (PS)juga rawan dan sering dijadikan bagi parapelajar ini untuk ‘melarikan’ diri dari jampelajaran sekolah,” tutupnya.

Selama 2016, jumlah pelajar yangbermasalah seperti cabut dan berkeliaran dijam sekolah mencapai 447 kasus dimanatertinggi adalah pada bulan Januari dengan192 kasus, Februari pada 159 kasus, Maret92 kasus, dan April 4 kasus.

Selama bulan Januari hingga April 2016,Satuan Polisi Pamong Praja setidaknyasudah menindak sebanyak 3.259 kasuspelanggaran peraturan daerah (perda) yangterjadi di Kota Padang.

Jumlah kasus terbanyak yang ditanganioleh Satpol PP Kota Padang adalah pere-daran minuman keras (miras), dimanamencapai 1.198 kasus, dimana dalam duabulan belakangan, pada Maret dan Aprilmenjadi bulan terbanyak kasus peredaranminuman beralkohol tersebut. (h/mg-adl)

PADANG, HALUAN — Sebanyak 1.875 wargamiskin pemegang Kartu Perlindungan Sosial(KPS) belum menukarkan kartunya menjadiKartu Keluarga Sehat (KKS) sampai tenggatwaktu yang telah ditentukan ke Kantor Postanggal 25 April – 8 Mei 2016.

“Padahal KKS ini meru-pakan persyaratan bagi war-ga miskin untuk menda-patkan bantuan pemerintahnantinya,’ ujar Kepala Kan-tor Pos Kota Padang, Fed-

yan Syahputra kepada Ha-luan, Kamis (12/5).

Dikatakannya lagi, un-tuk mengantisipasi wargamiskin tidak rugi nantinya,Kantor Pos membentuk

TIM bersama TKSK untukjemput bola ke rumah-ru-mah warga sejak 9 Mei 2016lalu agar warga bisa men-dapatkan KKS.

Dijelaskannya, insiatifuntuk langsung melakukanaksi jemput bola ini dila-kukan setelah belajar daripengalaman terdahulu da-lam mendistribusikan ban-tuan maupun kelengkapanadministrasi.

Dikatakannya lagi, bi-asanya halangan warga un-tuk ke kantor pos karena

factor lanjut usia, ibu hamil,cacat maupun sedang sakitparah. “Jadi kita fasilitasiwarga tersebut dengan da-tang langsung ke rumah-rumah mereka,” kata Fed-yan.

Dijelaskannya, penu-karan kartu KPS menjadiKKS ini ditujukan untukmempermudah warga mis-kin untuk mendapat ban-tuan dari pemerintah. Duludengan kartu KPS wargamiskin mendapatkan ban-tuan dalam bentuk raskin

dan Bantuan Siswa Miskin(BSM), sekarang denganKKS bantuannya berupauang dengan transaksi e-money atau keuangan di-gital.

“Kartu KKS ini ben-tuknya seperti sim card HP.Jika ada program bantuanpemerintah, si penerimabantuan KKS bisa menge-cek saldo bantuan melaluiHP saja. Tanpa harus jauh-jauh pergi mencari infor-masi ke Dinas Sosial mau-pun ke Kantor Pos. Namun,

untuk pencairannya danabantuan tetap diambil diKantor Pos dengan menun-jukkan Kartu KKS,” kataFedyan lagi.

Dalam penukaran KKSini akan dilakukan secaradua tahap yaitu pada tahappertama berlangsung padatanggal 25 April-8 Mei 2016dengan kuota 18.111 KKS.Sedangkan untuk untuk pe-nukaran kartu KKS tahapkedua belum bisa diten-tukan jadwalnya.

Namun, dipastikan

tahun ini sudah bisadirealisasikan.

“Kota Padang ada se-kitar 30 ribuan kartu KKSuntuk warga miskin KotaPadang. Jadi di tahap keduasekitar 12 ribu lebih yangakan didistribusikan. Na-mun, jadwalnya belum bisaditentukan. Karena distri-busi tahap pertama belumselesai. Nanti jika sudahselesai tahap satu inisemuanya, kita langsungurus distribusi tahap kedua,”tutup Fedyan. (h/mg-ang)

PADANG, HALUAN — Curahhujan tinggi yang melandaKota Padang beberapa haribelakangan membuat masya-rakat yang tinggal di kawasanperbukitan menjadi cemasakan terjadinya bencana se-perti banjir dan tanah longsor.

Kepala Bidang Kedarura-tan dan Logistik (Kabid KL)BPBD&PK Kota Padang,Nasrul Sugana saat dihubungiHaluan, Kamis (12/5) me-ngatakan bahwa pihaknyaselalu melakukan pengawasanke daerah-daerah yang diang-

gap rawan bencana.“Seperti di kawasan

perbukitan di SeberangPadang, Kecamatan Pa-dang Selatan, disanaterdapat ribuan wargayang menetap dan men-dirikan rumah di bukittersebut.

Hal yang menjadikekhawatiran kami se-lama ini adalah jika curahhujan cukup tinggi,dikhawatirkan longsor bisasaja terjadi. Selain itu, dikawasan perbukitan di Teluk

Bayur hingga Bungus TelukKabung juga menjadi konsen-trasi kami selaku BPBD&PKKota Padang,” ucapnya.

Tidak hanya masalah long-

sor, ia juga menyo-roti masalah banjiryang kerap melandadataran rendah, se-perti di kawasan Bu-ngus, Siteba, LubukBuaya, dan SungaiSapih.

“Selama ini yangmenjadi biang daribanjir yang terjadi

adalah masalah drainase,dimana sudah banyak ditutupibeton bagi pengguna jalanraya ataupun pejalan kaki.Selain itu, masyarakat juga

diminta jangan membuangsampah secara sembarangankarena berakibat banjir,”ujarnya.

Ia mengatakan, masya-rakat jangan ragu menghu-bungi B PBD&PK Kota Pa-dang jika seandainya terjadibencana. “Jangan ragu meng-hubungi kami karena fungsikami adalah dalam keben-canaan, dan tidak ada dipu-ngut biaya sepeserpun jikamembutuhkan bantuan dariBPBD&PK Kota Padang,”tukasnya. (h/mg-adl)

MASUK PASAR— Satu unit angkot jurusan Pasar Raya-Lubuk Buaya memasuki jalan Pasar Raya Padang, Kamis (12/5). Jalur tersebut dilarang untuk angkutan umum, namun tidak terlihat petugasyang mengatur jalan di sana. RIVO SEPTI ANDRIES

www.harianhaluan.com Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

10 PadangJumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

www.harianhaluan.com

Ramadan, Tempat Hiburan Ditutup

Jamin Ketersediaan Air Pelanggan

PDAM Butuh Rp272 MiliarPADANG, HALUAN— Perusahaan Daerah AirMinum (PDAM) Kota Padang, hingga kini belum mampu mengendalikan air bersihketika hujan. Berbanding terbalik, denganvisi PDAM Kota Padang “bersih airnya, lancarmengalir”.

Menurut Dirut PDAMKota Padang MuswendryEvytes Kamis (12/5), PDAMKota Padang saat ini sedangmelakukan berbagai perbai-kan intake. “Apalagi, pascabanjir yang melanda KotaPadang beberapa waktulalu. Akibatnya, PDAM ba-nyak mengalami kerusakan

PADANG, HALUAN—Rama-dan akan jatuh pada 6 Junimendatang, namun saat inibelum ada surat edaran resmidari Walikota Padang, apakahrumah makan dan tempat hibu-ran selama Ramadan tutup.

“Biasanta surat edarannyakeluar seminggu jelang Ra-madan. Namun berdasarkantahun-tahun sebelumnyambiasanya kedua tempat te-rsebut akan tutup selamaRamadan,” ujar Kepala Sat-

pol Pamong Praja Kota Pa-dang Firdaus Ilyas padaHaluan, Kamis (12/5).

Dikatakannya, untukrumah makan akan tutupdi siang hari dan akanbuka di malam hari. Se-dangkan untuk tempat hi-buran dipastikan akan tu-tup. “Kalau kita mengacukepada aturan Ramadan ta-hun lalu tempat hiburan danrumah makan akan tutup,”tandas Firdaus

Firdaus Ilyas menambah-kan, untuk rumah makan bia-

sanya Satpol PP tetap akanmelakukan pemantauan kepa-da rumah makan.

Pengawasan rumah makanini juga akan dipantau hinggake Pasar Raya Padang.

“Biasanya rumah makandi Pasar Raya Padang adayang juga yang nakal. Tapitetap kita berikan teguran jikamasih buka, kalau masihbandel malah ada yang kitaangkat. Sebab, itu kitalakukan sesuai surat edaran

walikota juga,”tandasnya.Sedangkan untuk tempat

hiburan, kata Firdaus Ilyasakan selalu dilakukan pantaunselama Ramadan. Apalagipada malam menjelang salattarawih yang akan dilakukanoleh masyarakat .

“Kita ingin selama rama-dan masyarakat akan mera-sakan ketenangan melaksa-nakan ibadah yang dilakukanumat Islam sekali setahun,”harap Firdaus Ilyas.(h/ows)

Padang BersiapJadi Kawasan“Marine Tekhnopar”

PAD ANG,HALUAN—Kota Pa-dang diusul-kan olehPemerintahPusat se-bagai salahsatu daerahyang akandis iapkanuntuk pem-bangunanTekhnopark

sebagai bentuk inovasi daerah untukmenjadikan ekonomi lokal yangpotensial memiliki nilai tambah.

Dengan demikian bisa mem-berikan manfaat ekonomis bagikesejahteraan masyarakat, sertamenumbuh kembangkan UsahaIndustri Kecil dan Menengah (UI-KM) yang berbasis produk inovasi.

Hal itu disambut baik oleh Pem-ko Padang. Menurut Walikota Pa-dang Mahyeldi Ansharullah saatditemui di Palanta Rumah DinasWalikota Padang, Rabu (11/5),sebelumnya Kota Padang juga telahmengusulkan inovasi Teknopark dandisambut baik oleh PemerintahPusat.

Karena Kota Padang sendirisangat cocok dengan hal tersebut,tetapi lebih kepada marine tekno-park yakni teknopark yang berkaitandengan kelautan. Karena Kota Pa-dang memiliki potensi dalam halkelautan oleh sebab itu perlu dido-rong untuk perkembangannya.

“Direncanakan marine tekno-park tersebut akan dibangundisekitar Muaro Anai, karena KotaPadang memiliki tanah di kawasantersebut sekitar 9 hektar, karenaberkaitan dengan kegiatan daripusat adalah masalah tanah, jikatanah sudah selesai baru kita bisajalan,”katanya.

Sambungnya, dengan ada marineteknopark nanti di Kota Padang akanmeningkatkan kualitas produk bera-sal dari laut. Sehingga masyarakatyang ada usaha berkaitan dengankelautan mendapatkan dampak yangbaik, sehingga usaha masyarakatmenjadi maju.

Kota Padang sudah ada tim yangturun untuk mengevaluasi terkaitpembangunan marine tekhnopark un-tuk persyaratan sudah disiapkan,serta ada hal lain juga telah diper-siapkan.

“Jika persiapan dari segi insfras-truktur terkait sarana prasarana danlahan sudah dapat terselesaikan.Maka kita bisa mempercepat pem-bangunan marine teknopark, se-hingga ada inovasi bertekhnologidapat meningkatkan kualitas pro-duk usaha masyarakat,” ujarnya.(h/ows)

Perda Rumah Kos Direvisi

jaringan pipa,” katanya.Padahal, kebutuhan air

bersih pelanggan PDAM 2.-400 kilo meter perdetik. Na-mun, PDAM hanya mam-pu memenuhi 1.260 kilometer perdetik. “Jika PD-AM, mampu memenuhi ke-butuhan air bersih 2400kilometer perdetik. Maka,

tidak akan ada masyarakatyang mengeluhkan air mati,air keruh atau lainnya,”ujarnya.

Sedangkan kini, layananuntuk pelanggan PDAM telahmencapai 80 persen. Semakin,tahun bertambah maka akansemakin banyak pelangganPDAM. memenuhi kebutu-han air bersih 2.400 kilometerperdetik, kemungkinan barutercapai tahun 2025 men-datang.

“Sebab, untuk memenu-hi kebutuhan air bersih yangmencakup seluruh pelang-gan PDAM di Kota Padangdibutuhkan anggaran yang

cukup besar sekitar Rp272miliar dari APBN,” katanya.

Dan, anggaran itu telahdiusulkan pada APBN 2016.Namun, untuk realisasinyatahun 2017.

Besarnya, anggaran un-tuk kebutuhan air bersihkarena pembangunan in-takenya mahal, proses pem-bangunannya mahal jugadan pemasangan listriknya.

“Namun untuk menca-kup kebutuhan air bersih,tentunya yang paling mem-butuhkan didahulukan,” ka-tanya.

Selain itu, untuk meme-nuhi kebutuhan air bersih

sebanyak 2400 kilometerperdetik, PDAM belummampu menyelesaikan sen-diri dan diharapkan adanyabantuan dari pemerintah.

Sebab, untuk 2400 kilo-meter perdetik kebutuhanair bersih akan disambung-kan sebanyak 43 ribu rumah.

Meskipun, PDAM be-lum mampu memenuhi ke-butuhan air bersih tapi me-miliki terobosan ke depan-nya yaitu, perbaikan pipadiseluruh Kota Padang. Se-bab, masih banyak pipapeninggalan Belanda sepertidi Veteran, Jendral Sudir-man dan Mangunsarkoro.

“Pipa peninggalan Be-landa itu, ukurannya sangatkecil tidak sesuai SNI,”katanya.

PDAM, juga akan mela-kukan terobosan jangkapanjang seperti, konservasidan reboisasi disekitar in-take PDAM.

Menurut pelanggan PD-AM Kota Padang, okdonal(45) warga lolong menge-luhkan pelayanan PDAMKota Padang.”Saya, se-bagai pelanggan sangat me-nyayangkan pelayanan PD-AM, air sering mati dan keruh pula,” ujarnya.

Ia menambahkan, PD-

AM belum bisa dikatakanperusahaan daerah air mi-num” air sering keruh, iniperusahaan daerah air man-di.Karena, tidak baik untukkesehatan jika langsungdiminum.

Seorang pelanggan PD-AM Upik (50) KomplekPondok Karya Perdana Sim-pang Alang Kelurahan Ba-tang Kabung Ganting, jugamengeluhkan air PDAMjika hujan air keruh, kecilbahkan mati.

“Saya mengharapkan, kedepannya jika hujan air PD-AM tidak lagi keruh, kecilapalagi mati,” katanya.(h/ade)

PADANG, HALUAN—PansusIII DPRD Kota Padangmengharapkan, rumah-ru-mah kos di Kota Padang,jangan hanya memiliki IMB.

Namun, harus ada Izingangguan atau Izin khusustentang rumah kos.

“Bisnis rumah kos, makin

marak hampir di setiap kawa-san yang ada fakultasnya diKota Padang,” kata KetuaPansus III DPRD Kota PadangYandri Hanafi Kamis (12/5).

Dari segi penggunaannya,rumah-rumah kos merupakanusaha yang menghasilkanpendapatan pada pemilikrumah kos itu.

“Kami akan melakukanpembahasan lebih dalam,apakah Ranperda Perubahanatas Perda No. 23 tahun 2012tentang Pengelolaan rumahkos ini merupakan hal yang

dapat meningkatkan PAD dantentunya harus ada kajiannya.

Harus ada sosialisasi, pada pemilik rumah kos. DP-RD, tentu mendorong halini.Saat ini, untuk pemilikrumah -rumah kos disampingmemiliki IMB, mereka jugaharus mengurus izin usaharumah kos,” katanya.

Walaupun, pemilik ru-mah kos itu hanya ada satukamar saja tetap di berla-kukan izin usahanya. Kemu-dian, bagi rumah kos yangmemiliki lebih dari sepuluh

kamar kos nantinya akan dike-nakan pajak seperti hotel.

“Namun, berapa besaranpajaknya masih dalam pem-bahasan,” katanya.

DPRD akan membahas dengan TRTB Padang, selan-jutnya nanti akan melakukantinjauan ke lapangan seperti,ke Air Tawar, Gunung Pang-ilun, Pauh, Lubuk Lintah dankawasan yang ramai rumahkos di Kota Padang.

Sementara itu AnggotaPansus III DPRD Kota Pa-dang Amrizal Hadi menga-

takan, dengan adanya perdatentang perizinan tentangrumah kos, maka semakintertata dan tidak sembaranganuntuk memiliki rumah kos.

“Selain itu, akan terawasiterhadap perbuatan maksiatdan peredaran narkoba yangmarak di lingkungan maha-siswa,” katanya.

Bahkan, dengan adanyaperda tentang rumah kosmembantu pemerintah terha-dap PAD. Karena, PAD darirumah kost kalau dinilaicukup besar.(h/ade)

MAHYELDI

16 Maret DimulaiPenilaian TamanPADANG, HALUAN—Di-nas Kebersihan dan Perta-manan (DKP) Kota Padangmulai Senin (16/6), akanmenurunkan Tim PenilaiLomba Taman dan K3 Ta-hun 2016, ke 90 objek peni-laian. Penilaian dijadwalkanberlangsung 10 hari.

Objek penilaian tersebutmeliputi satuan kerja pe-rangkat daerah (SKPD) dilingkungan Pemko Padang,sekolah-sekolah (SD,SMPdan SMA), komplek pe-rumahan, Kantor lurah,RSUD dan puskesmas.

“Penilaian akan dila-kukan oleh tim independenyang terdiri staf DKP KotaPadang, Dinas Kesehatan,Bappeda, serta pers,” ujarKabid Perencanaan danProgram DKP Kota Padàng

Basyaruddin, Kamis (12/5),pada rapat teknis Tim Pe-nilai Lomba Taman dan K3,di aula DKP Kota Padang.

Anggota Tim Penilai Ta-man dan K3 Tahun 2016 iniberjumlah 10 orang yang dib-agi dalam dua kelompok, yangmasing-masingnya melakukanpenilaian terhadap 45 objek.

Tim I yang diketuai Sil-veni (DKP Kota Padang)diagendakan melakukanpenilaian terhadap SKPD-SKPD dan kantor-kantorkelurahan.

Sedangkan Tim II yangdiketuai Dt Yolanda (DKPKota Padang) diagendakanmelakukan penilaian terha-dap sekolah-sekolah, kom-pleks perumahan danRSUD serta puskesmas-puskesmas.(h/nov)

ILUSTRASI

PELEBARAN JALAN —Satu unit eskavator mengeruk jalan di kawasan Pantai Padang, Kamis (12/5). Pengerukandilakukan untuk memperlebar jalan pantai. RIVO SEPTI ANDRIES

Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H 11

Filosofi Ukiran Rumah Gadang (bagian V)

Labah Mangirok

Agam Susul Pariaman LahirkanPerda Penertiban Orgen Tunggal

PADANG, HALUAN — LembagaKerapatan Adat Alam Minang-kabau (LKAAM) KabupatenAgam aktif lakukan pembinaanterhadap niniak mamak dankemenakan di kabupaten iniyang digerakkan oleh LKAAMkecamatan.

Dari pembinaan diharapkan selainmengembalikan tupoksi kaum denganbenar, juga diharapkan masing-masingnagari melahirkan perda anti maksiatnantinya. Jika Padang Pariaman telah lebihdulu mengeluarkan Peraturan Bupatitentang Penertiban Orgen Tunggal, Agampun ingin melakukan hal yang sama.

Menurut Ketua LKAAM Agam YulArnis Dt Maleka Nan Tinggi, yang menjadisasaran dari pembinaan ini adalah paragenerasi muda dan niniak mamak yang ada.Pembinaan yang dilakukan dimulai denganmemperkuat jajaran LKAAM tingkatkecamatan, menggerakkan KAN agarmampu mengajak kaum di nagarinyamelakukan rapat kaum, membuat ranjikaum dan mengeluarkan Buku Induk Suku(BIS).

“Intinya adalah evaluasi terhadap apayang kita lakukan saat ini dan sekarangdiperbaiki. Bagi yang tidak tahu sudahberapa banyak kemenakannya bisa diketa-hui disini. Dengan demikian satu per-masalahan sederhana bisa diselesaikan,”ucap Nyiak Maleka kepada Haluan, Kamis(12/5).

Kemudian, KAN juga didorong agarmendorong kaum melakukan pengawasanterhadap anak kemenakan agar tidakterjadi pelecehan seksual, narkoba, dan aksimaksiat lainnya.

“Artinya mengembalikan peran kaumagar peduli terhadap generasi muda,”ucapnya.

Tak sampai disana, terkait orgen tunggalsaat baralek dan turun mandi yang me-resahkan masyarakat ini juga menjadiperhatian dari LKAAM Agam.

Saat pertemuan di Sungai Pua, KetuaLKAAM Kecamatan Sungai Pua Mhd DtPanjang Nan Kuniang, mengemukakan,agar ada aturan yang tegas terhadap kegiatanorgen tunggal ini. Pihaknya merespondengan membatasi waktu pelaksanaanorgen tunggal hingga pukul 21.00 WIB danwajib mesenandungkan lagu-lagu Minangdan kasidah. Serta pakaian harus meng-gunakan aturan dalam budaya Minang-kabau seperti menutup aurat.

“Termasuk memperkuat komunikasidengan pihak kepolisian untuk menang-gulangi pekat ini,” ucapnya.

Nyiak Maleka kembali mengatakandapat menarik sebuah garis merah bahwahasil dari perjalanan di empat kecamatanyang sudah dilaksanakan di minggu per-tama Mei ini. Pertama, pembinaan inimerupakan gerakan pembinaan untukgenerasi muda, penegakan adat di setiapnagari sehingga tidak terdengar lagi silangsengketa terkait sako dan pusako. Per-temuan sendiri telah digelar di KecamatanSungai Pua, Kamang Magek, Palembayandan Baso.

Pembinaan yang digelar dengan per-temuan di tingkat kecamatan ini dimulaipada 2 Mei lalu dan berakhir pada 30 Meimendatang. Hasil pertemuan ini akanmenghasilkan beberapa rekomendasitentang konsolidasi organisasi, termasukanggaran LKAAM di tingkat kecamatan,hubungan kerja LKAAM dan perma-salahan yang perlu disikapi secara tegasseperti melahirkan peraturan nagaritentang anti maksiat. Kegiatan ini jugamendapat respon dari Bupati dan WakilBupati Agam. (h/eni)

Kami Harian Haluan menerima pertanyaanseputar adat Minangkabau yang diajukanoleh masyarakat seputar permasalahansehari-hari. Pertanyaan dikirimkan kenomor telepon 082390765000.

Rubrik ini diasuh oleh InyiakH Yul Arnis Dt Maleka Nan TinggiKetua LKAAM Kabupaten Agam

Assalamualaikum Wr Wb Inyiak.Ambo sering mandanga istilah adaiksalingka nagari. Apo makasuiknyo itunyiak. Makasih nyiak. Ambo Sukri dariSijunjung.

Ass Wr Wb. Yang inyiak sayangi cucuInyiak Sukri di Sijunjung. Cucu inyiak batanyoapo tu adaik salingka nagari. Adaik salingkanagari adalah tempat lahirnya dan tumbuhserta berkembangnya adat nan sabanaadaik, adat istiadat, adat nan teradat, adatyang diadatkan. Dengan kuatnya peran adatyang empat macam tersebut diajarkan olehmamak kepala kaumnya pada anak dankemenakan, maka kehidupan bermasya-rakat tidak akan goyah. Adat nan sabanaadat dan adat nan diadatkan sudah tidakbisa diubah lagi karena sudah berdasarkanketentuan alam dan mengikut syariat sertadikaji lebih dalam oleh nenek moyang orangMinang. Sementara pada adat nan teradat,aturan yang lahir dari kesepakatan niniakmamak dalam suatu nagari. Aturan antarnagari ini bisa sama dan bisa tidak. Inilahyang disebut dengan adat salingka nagari,hanya berlaku di nagari dimana aturan itudibuat. Mudah-mudahan cucu bisa mema-hami apo yang dimaksud dengan adatsalingka nagari iko. Wass

Labah MangirokSabondong lalu satumpuaksuruikSakali tabang samo hinggokMalayok tabang madaguang-daguangBalun lai tujuan nyatoNamun tabangnyo basuko rioSambia malagu mandaguangpanjangTabang ciek, tabang kasado-nyoSaulang tinggi nan ditujuDi tangah hutan rimbo rayoLabah manyasok ragam bu-nggoAka jua kabantang ukiaDaun jo bungo maragamiManganduang aka duo par-karoLahienyo aka di dalam hutanBatinyo aka dalam kapaloAka budi tabang marangkakBaso basi ereng jo gendengAka labah aka nan endahBudinyo baik dituladaniTasirok darah tukang ukiePisau sirawik main ujuangDilapeh kapapan ukie

Manjadi ukiran labah ma-ngirokAjaran Tantejo GarhanoAturan cati bilang pandaiDi Pariangan dahulunyoRaso basuto labah mangirokManjadi guru tauladan kito.

Ukiran Labah Mangirokbiasanya terukir dengan cu-kup besar pada pintu RumahGadang. Menurut DwipaSukriat, atau yang bergelarMalin Mudo Jayo Batuahyang biasa mengeluti ukirang-ukiran taradisional Miang-kabau, ukiran Labah Mangi-rok mengambarkan filosofikehidupan lebah.

Dituturkan oleh lelakiparuh baya yang akarap disapaMak Malin tersebut, lebahyang masuk dalam kategoriserangga atau yang biasa di-sebut insectebarata, memilikifilosofi yang makananya sa-ngat dalam dan sesensial bagikehidupan kita.

“Coba perhatikan lebah

itu tebang bergerombolan,berdengung riang meski be-lum tau mau terbang kemana,namun lebah-lebah itu ter-bang bersuka ria. Tidak mem-buat pecah, rukun, bersatu dansaling bekerja sama sesuaitugas dan funngsi masing-masing,” ungkap Mak Malin.

Lebih jauh diungkapkanbapak dua anak tersebut,selain makan gotong royongdan kekompakan, ukiran La-bah Mangirok juga menga-jarkan bagaimana menjalanihidup penuh suka ria dalammencari rizki. Bagun SalatSubuh, sarapan dan turunlahdari rumah guna menyebar dipermukaan bumi dalam men-cari rizki dengan penuh hara-pan dan semangat. “Sepertilebah yang terbang berde-ngung-dengung ke tengahhutan guna mendapatkan saribunga, entah dapat entahtidak, tapi mereka berangkatdengan hati riang,” tambahMalin Mudo.

Dijelaskan juga, selain haltersebut. Ukiran Labah Ma-ngirok juga mengajarkan ke-pada manusia untuk hidupselaras dengan alam.

“Kita boleh mengambilmanfaat apa yang ada di duniaini untuk keperluan hidup, danitu sesuai dengan kodrat kitamanusia sebagai khalifah dimuka bumi ini. Hanya sajasebagian besar dari kita lebihsering menurutkan hawa nafsu,sehingga menyebabkan kerusa-kan di muka bumi,” jelas Malin.

Dijelaskan juga, keseraka-han manusia menyebabkanbanyak hutan yang dirusakseperti penebangan hutan

lindung, HTI (Hutan Tana-man Industri) yang terlaluberlebihan, perburuan hewanlangka dan sebagainya.

“Sehinga tidak heran jikamusim datang banjir dan long-sor juga mengikuti. Padahaljauh-jauh hari, leluhur kitatelah mengajarkan bagaimanahidup selaras dengan alam,”tambanya.

“Melalui ukiran LabahMangirok, nenek moyag kitatelah mengajarkan bangimanahidup yang baik yakni me-ngambil kebutuhan dari alamnamun tidak merusaknya,”pungkas lelaki asal Agamtersebut. (h/eni)

Santri Mengaji KiniBisa Ikut UNPASBAR, HALUAN — Derajat santriMadrasah Diniyah Taklimiyah Awaliyah(MDTA) secara nasional kembali terangkat.MDTA yang biasa dikenal sebagai tempatmengaji yang turut mengajarkan materipendidikan agama lain seperti di MadrasahIbtidaiyah, kini bisa mengikuti UjianNasional (UN). Jika melirik ke belakang,MDTA pun tidak jauh berbeda dengan TPA/TPSA dan MDA dulunya di Sumbar.

Status sederajat dengan Madrsah Ibti-daiyah (MI), lembaga penedidikan formal,binaan Kementerian Agama. Mulai tahunajaran 2015/2016, 385 santri se-PasamanBarat bisa mengikuti. Dengan kondisi ini,orang tua tidak perlu lagi menyerahkansiswanya ke MDTA, selain mampu mem-baca Alquran juga mampu mendapatkanijazah dan bisa melanjutkan pendidikan.

Pimpinan MDTA Darussalam Sontang,Nagari Sungai Aur, Kecamatan Sungai Aur,Pasaman Barat, Marhamah, SAg, Rabu (11/5) menyatakan, atas perhatian khususpemerintah, melalui jajaran KementerianAgama pusat dan pengurus MDTA secaranasional, mulai tahun ajaran 2015/2016,mengikutsertakan santri lembaga pen-didikan dasar non formal bidang keagamaansebagai peserta UN.

Secara nasional, jelas Penyuluh AgamaFungsional Kecamatan Sungai Aur ini,jadwal UN bagi santri MDTA di tahunajaran 2015/2016 berlangsung selamaempat hari, 9-12 Mei 2016. Bidang studiyang diujikan adalah akidah akhlak, Al-quran, hadits, fiqh, Sejarah KebudayaanIslam (SKI), dan bahasa Arab.

Khusus di MDTA Darussalam Sontang,Sungai Aur, jelasnya, santri lembaga pen-didikan non formal dipimpinnya tercatatsebagai peserta UN sebanyak 32 orang.Untuk Pasaman Barat, MDTA tercatat dansantrinya diikutkan mengikuti ujian akhirsebanyak 25 lembaga. Dari jumlah dimak-sud, delapan madrasah di antaranya beradadi Kecamatan Sungai Aur.

Ketua Forum Komunikasi Guru (FKG)MDTA Kecamatan Sungai Aur, AhdiaFajrian, secara terpisah menyampaikan,sebagai pengelola sekaligus pembina pena-takelolaan MDTA di tingkat kecamatan,pihaknya berkerjasama dengan kepala danmajelis guru masing-masing madrasah,terus berupaya meningkatkan kualitaspendidikan, dengan berupaya mening-katkan sarana penunjang.

Selama ini, penamaan untuk lembagapendidikan dasar non formal dan tersebar disetiap nagari atau kejorongan, seperti diPasaman Barat, dinamakan dengan MadrasahDiniyah Awaliyah (MDA). Namun setelahkeluarnya peraturan tentang sistem pendidikankeagamaan formal dan non formal, penamaanMDA dilengkapi dengan nama MDTA.

Secara kelembagaan, jelas Ahdia Fajrianlagi, di Pasaman Barat telah terbentukforum komunikasi guru MDTA. Untuktingkat kabupaten, jabatan ketua forumdipegang oleh Hidayat Komari. Di tingkatkecamatan, kondisi serupa juga telahdibentuk, termasuk di Kecamatan SungaiAur, pada periode 2016-2021, jabatan ketuadipercayakan kepada dirinya.

Bagi santri telah menamatkan diri diMDTA asalnya, malah kepada bersangkutandiberikan pula kesempatan melanjutkanjenjang pendidikan ke tingkat lebih tinggi,seperti MTs (Madrasah Tsanawiyah). (h/gmz)

Siriah, Simbol Kekerabatan Hingga Mati

MANYIRIAH ni, manyiariah mak,manyiriak diak? Begitulah kata-katayang dilontarkan saat mengundangkaum kerabat dalam suatu hajatankeramaian. Di Minangkabau, man-yiriah atau mamanggia atau dikenaldengan mengundang orang lain padasuatu hajatan, merupakan hal yangmutlak dilakukan. Namun, seiringzaman, manyiriah hanya tinggalnama, siriah sudah diganti denganpermen dan lainnya.

Pada hakekatnya terang InyiakH Yul Arnis datuak Maleka NanTinggi, Ketua LKAAM Agam, pek-an lalu, manyiriah adalah menguny-ah sirih bersamaan dengan kawan-nya yang lain. Yaitu, pinang, gambirdan sadah atau dikenal dengankapur sirih. Kombinasi sirih dengantiga kawannya ini tidak hanya men-jadi paduan rasa yang enak, namun

mengandung filosofi yang dalam.Pertama, empat komponen ini

mengambarkan empat komponenutama dalam suatu hubungan. Yaituanak, orang tua, menantu dan mintuoyang semuanya dipertemukan dalamsebuah ikatan perkawinan.

Kemudian, usai sirih dikunyah,akan menghasilkan warna merahyang juga memiliki perlambangsendiri. Artinya, hubungan yangsudah terjalin di antara dua keluargaini jangan sampai retak sehinggamenimbulkan pertikaian darah.Merah juga menandakan ada hu-bungan kekerabatan yang akanterjalin sepanjang hidup dan harusterus dijaga hingga tetap harmonis.

“Merah ini adalah simbol perla-wanan terhadap pertikaian,” terangNyiak Maleka.

Siriah pun diibaratkan sebagaiperpaduan murni antar kelompokmasyarakat lambang keakraban

yang tidak boleh goyah. Daun sirihberwarna hijau dengan rasa pedas,buah pinang warna kuning rasanyasepat, gambir warna coklat rasanyapahit dan kapur sirih warnanyaputih rasanya asin, jika komponenini dikunyah bersamaan, akan me-lahirkan warna merah, tidak adawarna hijau, kuning, coklat danputih. Ini menandakan komitmenyang dibangun oleh empat kom-ponen keluarga yang telah meleburmenjadi satu, untuk menjadi sebuahkeluarga yang utuh.

Kemudian, dari sisi kesehatan,sirih memiliki banyak kegunaan.Dauh sirih bisa digunakan untukmengobati berbagai penyakit se-perti bau mulut, bau badan dan hallainnya. Kemudian, ketika sirihdikunyah akan membuat pengun-yahnya memiliki gigi yang kuat.Kemudian, air kunyahan sirih yangberwarna merah, juga memilikikhasiat untuk mengobati jantungdan mengeluarkan racun dari tu-buh. Sayangnya, tanaman sirih yangmudah tumbuh ini tidak banyak lagiditemukan, bahkan termasuk dijorong-jorong karena tradisi inisudah mulai ditinggalkan.

“Setelah dikunyah pertama kali,air sirih dibuang. Kemudian padakunyahan kedua baru diminum,inilah yang nantinya akan menjadiobat. Jadi, tradisi manyiriah yangdilakukan oleh orang-orang dahulu,bukan hanya sekedar menjalankantardisi, tapi lebih kepada menjalinhubungan silaturahmi hingga akhirhayat,” tutup Inyiak. (h/eni)

TRADISI BASUMANDAN — Marapulai (pengantin pria) didampingi beberapa orang berpakaian adat berjalan menuju rumah anak daro(pengantin wanita) di Sungai Sirah, Padang Pariaman, Minggu (8/5). Prosesi tersebut dinamakan Basumandan dan dilakukan setiap acarabaralek di Pariaman. RIVO SEPTI ANDRIES

www.harianhaluan.com Redaktur: Isra Hermanto Layouter: Rahmi

Payakumbuh dan Limapuluh Kota12 Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Pemko SerahkanHadiah LDSPAYAKUMBUH, HALUAN — Kota Payakumbuhserahkan hadiah berupa tabanas sebesar Rp6 juta untukpemenang Lomba Lembaga Didikan Subuh (LDS).Hadiah itu diserahkan langsung Kabag Kesra SetdakoDavitra di aula Balaikota, Kamis (12/5). Penyerahanhadiah tersebut bersamaan dengan kegiatan pelatihankhatib dan imam tingkat kota, yang diikuti 40 pesertadari berbagai kelurahan di lima kecamatan Payakumbuh.

Dalam Lomba LDS itu, pemenang pertama diraihLDS Masjid Baiturrahman Kelurahan Payobasung,Kecamatan Payakumbuh Timur dengan mengantongihadiah Rp3 juta. Pemenang II diperoleh LDS Bai-tussalam Koto Baru Balai Janggo di Kelurahan KapaloKoto Dibalai, Kecamatan Payakumbuh Utara, denganhadiah Rp2 juta. Sedangkan, pemenang III diraih LDSMasjid Jihad Kelurahan Parik Muko Aia, Kecamatan Lamposi Tigo Nagari, dengan hadiah Rp1 juta.

LDS Masjid Baiturrahim Kelurahan Payobasungsebagai juara tingkat kota selanjutnya mewakili KotaPayakumbuh ke lomba yang sama di tingkat SumateraBarat. “Jadwal lomba LDS tingkat provinsi ini, masihbelum diketahui. Kemungkinan usai Ramadan nanti,”sebut Davitra. Sementara itu, sekaitan denganpelatihan khatib dan imam, dikatakan Kabag KesraDavitra, untuk melahirkan khatib dan imam darikalangan muda. Makanya, peserta pelatihan, berasaldari remaja masjid yang ada di kota ini. Di Paya-kumbuh, tercatat 307 masjid dan mushalla.

Namun, jumlah khatib dan imam, masih belumseimbang dengan jumlah prasarana peribatan itu.Dengan pelatihan itu, diharapkan dapat mela-hirkan khatib dan imam yang berkualitas, baik darisegi ilmu yang disampaikan ataupun dari carapenyampaiannya di tengah-tengah masyarakat,ulasnya. (h/zkf)

Jelang Ramadan

Harga Kebutuhan PokokMerangkak Naik

Disbudparpora GelarLomba Masak Rendang

Tumbuhkan Minat Baca Melalui Lomba Bercerita

LIMAPULUHKOTA, HALUAN – DinasKebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olah-raga (Disbudpapora) Kabupaten LimapuluhKota gelar lomba masak rendang. Makananrendang merupakan salah satu makanan khasMinangkabau yang telah menjadi ikonkuliner nusantara bahkan dunia.

Wakil Bupati Ferizal Ridwan saatpembukaan festival Rendang di kantorKAN, Nagari Sungai Kamuyang, Keca-matan Luak, Kamis (12/5) mengatakan,pembuatan makanan tradisonal yang sudahdiakui kelezatannya ini, dipelajari bahkandijiplak oleh daerah lain. Namun, cita rasarandang asli buatan Limapuluh Kota, tidakakan berubah seiring perubahan zaman.

“Hal tersebut menjadi langkah sertadorongan pemerintah daerah KabupatenLimapuluh Kota, untuk memberdayakanmakanan khas tradisional ini di daerah. Kita ingin, rendang tetap jadi ikon kulinerbaik di Limapuluh Kota, luar daerah danluar negeri. Jangan sampai dirubah nama-nya, juga cita-rasanya,”katanya.

Ia menyebut, rendang hingga kini masihmenjadi ciri khas makanan masyarakat

pribumi di Luak Limopuluah. Setiap adaacara pergelaran adat misalnya, rendangselalu menjadi menu utama hidangan bagipara tamu. Di Limapuluh Kota, rendangjuga sudah banyak dikembangkan parapelaku usaha menjadi berbagai varian.Mulai dari rendang daging, rendang telur,rendang rabu, rendang ayam, hinggarendang ubi.

Bahkan tidak sedikit outlet penjualrendang. Seiap pelaku usaha kulinerkhususnya rendang, sampai kini masih tetapeksis. Hal ini menandakan tingginya per-mintaan konsumen terhadap rendang dipasaran. Karena itu, diharapkan, makananspesifik ini terus dikembangkan sebagaipotensi usaha bagi masyarakat, sebagaiusaha produksi,” tuturnya.

Lebih dari 20 kuali digelar diatas tungkupeserta lomba memasak rendang. Satupersatu peserta yang terdiri dari ibu-ibuPKK di Sungai Kamuyang, hanya diberikanbahan-bahan untuk kemudian diolah men-jadi masakan rendang. Hasil masakanmereka nantinya dinilai oleh panitia, mulaidari rasa hingga penyajiannya. (h/zkf)

MEMASAK RANDANG — Ketua TP- PKK Limapuluh Kota Monalisa Irfendi dan Eka Ferizal membuka lomba memasak randang dan gulai paluik diSungai Kamuyang disaksikan Wabup Ferizal Ridwan. ZUL

LIMAPULUH KOTA, HALUAN —Lomba bercerita salah satu langkahstrategis untuk mengembangkan polapikir anak dalam membangkitkankarakter dan daya saing anak didikdalam membudayakan gemar mem-baca, utamanya di tingkat sekolahdasar dan Madrasah Ibtidaiyah,sehingga terbuka wawasan mereka

“Di kalangan murid SD, budayagemar membaca menjadi salah satuunsur penting dalam dunia pen-didikan. Baik bersifat formal mau-pun informal yang harus tetap dijagaesensinya lewat berbagai pembinaandan pengembangan anak didik,”urai Bupati diwakili Staf Ahli Bi-

dang Kemasayarakat dan SDMAzwardi, di Shago Bungsu.

Selain itu, lanjut Azwardi, lombaini merupakan sebagai bentukmelestarikan dan mewariskan ceritarakyat kepada generasi muda agarnilai luhur yang terkandung disebuah cerita rakyat dapat jadi suritauladan. “Cerita-cerita daerah ataurakyat bisa jadi filter untuk menya-ring budaya asing yang tidak sesuaidengan nilai budaya Indonesia,”sebutnya.

Dalam rangka menumbuhkangemar membaca kepada anak,diakui Azwardi butuh proses. Pe-nanganannya harus melibatkan

semua pihak, mulai dari keluarga,sekolah, masyarakat, pemerintahdan swasta. “Lomba ini diharapkanbisa menjadi wahana dan spirituntuk menggerakan lagi minat bacakepada anak-anak, “sebutnya.

Ia berharap agar lomba inimenjadi bagian untuk mewujudkanseni bertutur atau sastra lisansebagai salah satu unsure senibudaya ratusan tahun yang lalu.Lagipula materi lomba bersumberdari legenda Kabupaten LimapuluhKota, dengan Judul cerita “AsalUsul Lembah Harau”.

Ketua Panitia Sadarman,SH atasnama kepala Kantor Arsip dan

Perpustakaan melaporkan bagi juaraI akan mengikuti Lomba TingkatProvinsi Sumbar dan Tk. Nasional.Selain itu Juara I,II,III dan HarapanI,II,III akan mendapatkan hadiahberupa Tabanas, Tropi dan Piagam.Materi lomba yang bersumber darilegenda Kabupaten Lima Puluh Kotadengan Judul cerita “Asal UsulLembah harau.

Lamba bercerita diikuti seba-nyak 26 pelajar tingkat SD/MI KelasIV dan V Putra/Putri sederajat.Mereka beradu di Lomba berceritase- Kabupaten Limapuluh Kota diHotel Shago Bungsu Tanjung Pati.(h/zkf)

LIMAPULUH KOTA, HALUAN — MenjelangRamadan 1437 H sejumlah bahan kebutuhanpokok di Kabupaten Limapuluh Kota mulaimerangkak naik. Bahkan harga sejumlahbahan pokok sudah mulai berfluktuasi.

Di beberapa pasar tra-disional seperti, Gadut La-reh Sago Halaban, Limba-nang, Sarilamak dan Da-ngung-dangung, padaumumnya harga sembakomerangkak naik, sehinggamembuat para ibu rumahtangga (IRT) cemas.

Royani salah seorang iburumah tangga dari Keca-matan Guguk yang ditemuidi pasar tradisional Lim-banang Kamis (12/5) kema-rin menuturkan, biasanyasebelum memasuki puasaRamadan, harga kebutuhanpokok selalu merangkaknaik. “Harga kalau sudahmendekati Ramadan pastilangsung naik. Kami paraibu rumah tangga cukupcemas juga, karena harusmengatur ulang lagi be-lanjaan,”paparnya.

Dilanjutkannya, seba-

gian harga kebutuhan pokokmasih stabil seperti kol, telurayam ras. Namun, beberapakomoditi telah mengalamikenaikan seperti dagingyang semula Rp100 ribu perkg, saat ini naik menjadiRp110 ribu per kg, ayambroiler sebelumnya Rp20hingga 22 ribu per kg naikmenjadi Rp27 ribu per kg.“Ikan nila dan mas rayoyang semula Rp30 ribu naikmenjadi Rp35 ribu per kg.

Menurut pedagang ikanNurinas, naiknya harga ikankarena pasokan ikan kon-sumsi tak seperti biasanya.Panen ikan masyarakat cen-drung berkurang, sehinggaikan konsumsi didatangkandari luar. “Diperkirakanharga ikan pada beberapahari mendatang akan nor-mal lagi, bila panen ikanmasyarakat Limapuluh Ko-

ta meningkat,”katanya.Pantauan Kantor Keta-

hanan Pangan LimapuluhKota, di sejumlah pasar tra-disional di sejumlah keca-matan, harga kebutuhan po-kok berfluktuasi, beras kua-litas baik sempat semulamencapai Rp13 ribu turunmenjadi Rp12 ribu per kg,beras kualitas II dari Rp12.000menjadi Rp10 ribu per kgnya,cabai merah keriting masihstandar Rp28 ribu per kg.

Sedangkan bawang me-rah lokal Rp32 ribu per kg,tomat Rp8 ribu per kg, ken-tang Rp8 ribu per kg, sayu-

ran kol masih standar Rp5ribu per kg, daging sapiRp100 ribu per kg naikmenjadi Rp110 ribu per kg,daging ayam broiler masihstandar Rp17 ribu per kg,telur ayam ras Rp 1200 perbutir, ikan mas/rayo dan nilamasing masing Rp35 ribuper kg, sebelumnya Rp30ribu per kg, dan minyakgoreng curah tetap Rp12ribu per kg.

Di pasar Suliki Senin (9/5), berdasarkan pantauan,harga kebutuhan pokok adayang naik, beras kualitas baiksempat mencapai Rp13 ribu

per kg, beras kualitas IIRp12.000 per kgnya, cabaikeriting Rp27 hingga Rp28ribu per kg, bawang merahlokal Rp32 ribu per kg, ba-wang impor Rp16 ribu per kg.

Sementara itu, hargatomat Rp8 ribu per kg,kentang Rp8 ribu per kg,sayuran kol Rp 5 ribu per kg,daging sapi Rp100 ribu perkg, daging ayam Rp17 ribuper kg, telur ayam ras tetapRp 1200 per butir, ikan mas/rayo dan nila masing masingRp 32 ribu per kg, sedangkanminyak goreng curah masihRp12 ribu per kg. (h/zkf)

Harga beberapakebutuhan pokoksebelum Ramadanmerangkak naik disejumlah pasartradisional. ZUL

www.harianhaluan.com Redaktur: Isra Hermanto Layouter: Rahmi

13Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 HAgam dan Bukittinggi

Sembilan Siswa Ikuti OSN

Aksi Pencurian Marak

DPRD Bakal Panggil Kapolres

Jelang UAS

134 Siswa Ikut Muhasabah

BUKITTINGGI, HALUAN — Meningkatnya aksikriminalitas di Kota Bukittinggi menjadiperhatian khusus Dewan Perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Kota Bukittinggi.

Aksi pencurian denganmodus pengupakan danpecah kaca mobil yang ter-parkir sudah sangat me-resahkan masyarakat namunpelakunya sampai saat inibelum juga berhasil diung-kap.

Ketua Komisi I DPRDKota Bukittinggi M. NurIdris mengaku geram atasmodus pencurian dengancara pengupakan dan pecahkaca mobil tersebut. Jika hal

Jam GadangDicat UlangBUKITTINGGI, HALUAN — Berwisata keSumbar belum lengkap rasanya jika belumberfoto selfie dengan latar Jam Gadang,Bukittinggi. Sebagai ikonnya Kota WisataBukittinggi, keberadaan Jam Gadang tersebuttentunya harus dirawat dan diperlukanperbaikan agar menjadi daya tarik bagiwisatawan yang datang.

Untuk mempermulus dan mempercantikkembali ikon peninggalan sejarah itu, PemkoBukittinggi melalui Dinas Kebudayaan danPariwisata (Disbudpar) melakukan pengecatanulang Jam Gadang tersebut. Disampingpengecatan, atap gonjong Jam Gadang jugaakan diperbaiki. Diperkirakan pengerjaanperbaikan tersebut akan memakan waktuhingga 40 hari kedepan.

Kasi Peninggalan Sejarah DisbudparBukittinggi Firdaus mengatakan, agar keber-adaan Jam Gadang semakin terlihat indahdipandang, maka dilakukan sejumlah per-baikan. Sedikitnya Rp170 juta dihabiskan untukperbaikan atap, pengecatan, serta perbaikansaluran air dan pagar.

“Memang cat yang melekat saat ini sudahbanyak yang pudar, oleh karena itu perludilakukan cat ulang kembali dengan warna yangsama seperti saat ini. Sedangkan untukperbaikan atap gonjong akan dilakukan padakayu nya yang sudah lapuk,” ujar Firdaus, kamis( 12/5).

Untuk pagar yang melingkar di JamGadang ulas Firdaus juga akan diperbaiki.Sebab, pagar yang ada saat ini pada bagianbawah masih tergolong tinggi sehingga menye-babkan ruang bagi anak-anak untuk masukkedalam area jam gadang tersebut. Begitujuga tembok yang ada didekat kebun sampingjam gadang, yang juga akan ditinggikan sedikituntuk mencegah bercak tanah saat hujanturun.

“Untuk perbaikan ini dalam rencanaawalnya, pengerjaannya akan memakan waktuhingga 40 hari kedepan. Diperkirakanpekerjaan ini rampungnya menjelang lebarannanti karna saat ini kita sudah memulaipengerjaaa tersebut,” jelasnya. (h/tot)

CAT ULANG — Dicat Ulang Jam Gadang Bukittinggi tengah dilakukan perbaikandengan pengerjaan Cat ulang dan perbaikan Gonjong. Terlihat pekerja sedangmelakukan pekerjaan

ini terus dibiarkan tentunyaakan berdampak terhadapkenyamanan pengunjungyang datang ke Bukittinggi.Bahkan bisa saja tingkatkunjungan wisatawan keBukittinggi berkurang ka-rena mereka takut menjadikorban pencurian denganmodus tersebut.

“Dalam empat bulanbelakangan, ada sekitar limakasus pencurian denganmodus yang sama terjadi di

wilayah hukum Polres Bu-kittinggi. Semuanya belumterungkap. Dengan kejadianini tentunya akan berdam-pak kepada kenyamananwarga dan pengunjung yangdatang ke kota Bukittinggi,”ujar M. Nur Idris kepadawartawan di gedung DPRDBukittinggi, Kamis (12/5).

Ia menjelaskan, pen-curian dengan modus ter-sebut tidak saja warga danpengunjung yang menjadikorbannya, akan tetapi di-rinya juga sudah dua kalimenjadi korban pencuriandengan modus pecah kacamobil tersebut. “Saya jugasudah pernah mengalamisendiri, ketika mobil saya

parkiran di kantor DPRDBukittinggi dan parkiranGOR Bermawi,”paparnya.

Kemudian kasus lain-nya, salah satu mobil pe-ngunjung yang di parkirHotel Novotel, mobil pega-wai Dinas Kesehatan Bu-kittinggi, mobil milik salahsatu hakim di Simpang Lan-sano Tanjung Alam danterakhir mobil anggota DP-RD Limapuluh Kota yangparkir di depan RM Sim-pang Raya Lapangan Kan-tin tiga hari lalu.

Disamping pencuriandengan modus pemecahankaca mobil, juga terjadikasus pencurian danperampokan yang belum

terungkap oleh aparat Ke-polisian yakni pencurianlaptop di kantor DPKADBukittinggi dan perampo-kan salah seorang pedagangdi Simpang Gadut TilatangKamang minggu lalu. Belumlagi puluhan kasus curan-mor yang sudah dilaporkannamun belum terungkapsemua.

Menyikapi maraknyaaksi pencurian dan peram-pokan DPRD berencanaakan memanggil Kapolresdan jajaranya dalam RapatDengar Pendapat (RDP)yang akan dijadwalkanminggu depan di KantorDPRD Bukittinggi. Seka-ligus mempertanyakan ki-

nerja Kepolisian yang belummampu mengungkapkankasus pencurian akhir-akhirini diwilayah hukum PolresBukittinggi.

“DPRD dan masyarakatkota perlu tahu terhadapperkembangan kasuspencurian dan perampokanyang cukup meresahkanwarga dan pengunjung kotaBukittinggi. Oleh karenaitu kita akan undang Ka-polres dalam RDP minggudepan,” ujar M. Nur Idrisyang mengaku sudah mem-bicarakanya dengan pim-pinan DPRD.

Disamping menyampai-kan keprihatian terhadapkinerja Kepolisian Bukit-

tinggi, Idris juga mengingat-kan Walikota Bukittinggiuntuk meningkatkan koor-dinasi lintas vertikal denganPolres Bukittinggi, terutamauntuk masalah keamanan.Sebagai kota kunjunganwisata keamanan dan ke-nyamanan pengunjung perludijaga.

“Walau keamanan initidak Tupoksi Walikota,namun kalau warga danpengunjung sudah merasaresah dan cemas datang keBukittinggi ini sudah ma-salah kota. Makanya Wali-kota kami minta juga untukberbicara juga dengan jaja-ran Polres Bukittinggi” tegasM. Nur Idris. (h/tot)

BUKITTINGGI HALUAN— Menjelang dilaksana-kannya Ujian Akhir Sekolah(UAS), Gugus II KecamatanMandiangin Koto Selayan(MKS) menggelar doa ber-sama dan kegiatan muhasa-bah bersama siswa danorang tua siswa di MasjidMuslimin Puhun PintuKabun, Kamis (12/5).

Kegiatan muhasabahyang dibuka oleh KepalaDinas Pendidikan KotaBukittinggi yang diwakilioleh pengawas sekolah TK/SD Kecamatan MKS, M.Azwir. Acara ini diikuti oleh134 siswa-siswi kelas VI darienam sekolah se- Gugus IIKecamatan MKS. YakniSDN 05 Puhun Pintu

Kabun, SDN 10 Puhun Pin-tu Kabun, SDN 10 PuhunPintu Kabun, SDN 13 KubuGulai Bancah, SDI Al-Falahdan Mis Al-Ikhwan PintuKabun.

M. Azwir mengharapkankepada siswa untuk dapatmempersiapkan mental danmemacu se-mangat dalammeng-hadapi Ujian AkhirSekolah yang akan berlang-sung Senin depan. Dalammengahadapi UAS nantisiswa harus memakai prinsipDuit (Doa, usaha, iman dantaqwa).

“Melalui kegiatan doabersama dan muhasabah ini,diharapkan dapat membantukelulusan para siswa dalamUAS nanti, dan siswa dapat

menjadi lebih bersemangatkarena mengetahui orangtuanya juga mendoakanuntuk kesuksesan mereka.Kita berterima kasih kepadaGugus II MKS yang telahmelaksanakan kegiatanmuhasabah ini bagi siswa,”ungkap M. Azwir.

Sementara itu, KepalaSDI Al-Falah Heru Trias-tanawa mengatakan, kegi-atan muhasabah yang dilak-sanakan ini bertujuan untukmemberikan motifasi kepa-da siswa serta mengajakkepada siswa untuk dapatmenyiapkan bekal secaramotivasi dan aspek spiritualsehingga UAS bisa dija-lankan dengan keyakinandan kesuksesan. (h/tot)

AGAM, HALUAN — Sem-bilan orang siswa dari Ka-bupaten Agam, ikut ambilbagian dalam OlimpiadeSain Nasional (OSN) diPalembang dan LombaKompetisi Siswa(LKS)tingkat nasional di Malang.

Sembilan siswa bepretasitersebut antara lain adalah,Syamsul Rahmadi, M.Fadhil Ihsan Y dan AgungDwi Kusuma berasal dariSMA N Agam Cendikia danAlfanridzi Meifano SMA NAmpek Angkek mengikutilomba di Palembang pada15 sampai 21 Mei 2016.

Selanjutnya, Rendi Af-riansyah, Hendro Krisna,Fajri Yunanda berasal dari

SMK Negeri I Tanjung Rayadan Maharani Safitri berasaldari SMK Negeri I AmpekAngkek mengikuti lombaLKS di Malang pada 23sampai 27 Mei 2016. Ke-mudian Fauzan Nr Fadilaberasal dari SD Negeri 36Balai Ahad mengikuti lom-ba OSN SD di Palembangpada 15 sampai 20 Mei 2016.

Pelaksana Tugas (Plt)Sekretaris Daerah Kabu-paten Agam Martias Wanto,didampingi Kepala DinasPendidikan Pemuda danolahraga Kabupaten Agam,Fauzir Kamis (12/5)mengatakan, siswa yangdiutus adalah mereka me-miliki pretasi paling bagus di

sekolah.Martias Wanto juga me-

ngapresiasi siswa yang majuketingkat nasional untukikuti lomba OSN tingkatNasional. Ia berharap agarnanti siswa bisa mengikutilomba dengan optimal se-hingga bisa meraih prestasiyang membanggakan.

“Kita berharap siswayang diutus bisa menge-luarkan kemampuan ter-baik, kalau perlu juara per-tama sehingga mengharum-kan nama Sumbar khusus-nya Kabupaten Agam. Pres-tasi ini diharapkan juga bisadicontoh serta memotivasisiswa lain untuk semakinberprestasi,” katanya.(h/yat)

www.harianhaluan.com

Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H14

Redaktur: Juli Ishaq Putra Layouter: Syamsul hidayat

LPD 2016 Padang Pariaman DitabuhPADANG PARIAMAN, HALUAN — BupatiPadang Pariaman, Ali Mukhni, dijadwalkanmembuka Liga Pendidikan Daerah (LPD) 2016tingkat kabupaten di Lapangan SepakbolaSungai Garinggian, Jumat (13/5) (hari ini,red).Diperkirakan, ratusan pelajar SMP dan SMAakan mengikuti kejuaraan yang digelar DinasPemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata(Disporabudpar) tersebut.

Hardiknas Padang Pariaman

Momentum Bangkit dan Memajukan Pendidikan

Satu Peserta Ujian di Rumah

UN SMP Kecamatan Patamuan LancarUtamakan Hafalan,RA Ikrar KembaliBuka PendaftaranPADANG PARIAMAN, HALUAN — Me-ngutamakan pendidikan pelajaran agama,hafalan ayat pendek dan doa harian, Pen-didikan Raudatul Athfal (RA) Ikrar SungaiDurian, Kenagarian Sungai Durian, Keca-matan Patamuan kembali membuka peneri-maan murid baru. Pendaftaran dibukahingga Juni yang akan datang.

“Pendaftaran untuk menerima muridbaru telah dibuka, tapi kebiasaan masyarakatsekitar ini mendaftarkan anak-anaknyasehabis bulan Ramadan. Meski begitu, kamitetap menerima murid hingga lebaran. Tahunlalu kami menerima 25 orang murid baru,”kata Kepala RA Ikrar, Rohayati, kepadaHaluan, Kamis (12/5) di ruang kerjanya.

Dijelaskannya, RA Ikrar mengutamakanpelajaran agama dengan hapalan ayat-ayatpendek, doa harian, yang kemudian dileng-kapi dengan materi-materi pengetahuanumum. Selain mendorong hafalan, anak-anak juga diajarkan tata cara salat berjamaahyang langsung diparktekkan setiap hariJumat. “Waktu belajar di RA Ikrar ini dariSenin sampai Sabtu dengan tenaga pendidiktiga orang serta satu kepala sekolah,” tukasRohayati. (h/bus)

Kabid Pemuda dan Ola-hraga Disporabudpar Pa-dang Pariaman, Kecil Ardi-nata, dalam rapat koordinasi(rakor) persiapan pelaksana-an LPD 2016 di ruang per-temuan Dinas Pendidikan,Parikmalintang, Senin (2/5).Hadir pada acara rapat itu,Ketua MKKS dan guru-guruolahraga dari masing-masingSLTP dan SLTA.

“Pertandingan akan di-gelar di empat lapanganbola, di antaranya LapanganSungai Garinggiang, PauahKamba Kecamatan NanSabaris, Lapangan LubuakAluang dan Lapangan Ka-palo Hilalang Kecamatan 2x 11 Kaayutanam. Sesuaiketentuan yang telah di-tetapkan, tingkat SMP dan

MTsN pemainnya hanyadibenarkan siswa kelas VIIdan VIII. Sedangkan tingkatSMA, SMK dan MA, pe-mainnya siswa kelas X danXI,” kata Kecil.

Untuk itu, katanya, di-harapkan LDP bisa berjalanaman dan lancar, serta ma-mpu melahirkan bibit-bibitbaru persepakbolaan Pa-dang Pariaman, atau atlit-atlit pelajar yang mampumengharumkan nama Pa-dang Pariaman di tingkatprovinsi, bahkan nasional.

“Yang pasti para pesertakami imbau untuk menjagasportifitas dalam berolah-raga, semoga nanti lahirpesepakbola yang mengha-rumkan nama daerah ini,”harapnya. (h/bus)

Santri TPA Kecamatan V Koto Timur Khatam Quran

PADANG PARIAMAN, HA-LUAN — Sebanyak 130 siswadari tiga sekolah menengahpertama (SMP) di KecamatanPatamuan menjadi pesertadalam pelaksanaan UjianNasional (UN) tahun ini.Secara umum, UN berjalanlancar meskipun satu pesertaterpaksa mengikuti UN dirumah dan satu lagi mengun-durkan diri tanpa sebab yangjelas.

Petugas keamanan PolisiSektor Sungai Sariak, Erizalmengatakan, pelaksanaan UNdi Kecamatan Patamuan ber-jalan aman dan tidak terken-dala apapun. “Di KecamatanPatamuan ada 130 orang pe-serta UN, peserta itu berasaldari tiga SMP yang ada dalamkecamatan ini, SMP 1 Pata-muan sebanyak 96 peserta,SMP 2 Patamuan 13 pesertadan SMP 3 Patamuan 21 pe-

serta,” ujar Erizal.Kepala SMPN 2 Patamuan,

Alizar, mengatakan, dari duabelas siswa-siswinya yang me-ngikuti UN yang dilaksanakandi SMP 1 Patamuan, terdapatsatu peserta yang harus ujian dirumah karena sakit.

“Total siswa kami ada 13orang, tapi ada satu siswa yangUN dirumah karena sakit,cidera patah di bagian kakikarena kecelakaan saat berse-peda motor beberapa waktulalu. Karena tidak bisa ber-jalan, maka siswa tersebut UNdi rumah dengan pengawasanyang ditentukan panitia UN,”ujar Alizar, Kamis (12/5).

Meskipun siswa atas namaOcta Prayoga itu melaksana-kan ujian di rumah, lanjutnya,pengawasan dan tata cara sertawaktunya tetap sama sepertiyang berlaku di sekolah-seko-lah pada umumnya. Bedanya,

siswa tersebut ujian sendiriserta dipantau dua pengawasdari guru sekolah yang berasaldari SMP lain.

“Octa Prayoga medapatpengawasan yang cukup ketatdari Defi Andri yang berasaldari SMP 3 Patamuan danSukri dari SMP 1 Patamuan.Juga ada pengawas dari pihakkepolisian. Waktu ujian tidakditambahkan, hanya saja adasedikit penambahan waktujika soal dan pengawas terlam-bat datang ke rumahnya yangberjarak cukup jauh dari jalanumum,” terangnya.

Untuk itu, Alizar berharapagar orangtua Octa Prayogatetap menyemangati anaknyauntuk melanjutkan pendidi-kan sampai ke perguruantinggi. “Jangan hanya sampaiSMP saja, sekolah lagi keSMA dan lanjutkan ke per-guruan tinggi,” harapnya.

Selain Octa, satu siswa laindinyatakan mengundurkandiri, namun belum jelas apa

penyebab siswa atas namaIkbal itu memutuskan tidakmengikuti UN. (h/bus)

MEMANTAU UN — Bupati Padang Pariaman, Ali Mukhni, didampingi Kepala Dinas Pendidikan, Mulyadi saat memantau Ujian Nasional (UN) di Sekolah Menengah Pertama Negeri(SMPN) 1 Ulakan Tapakih, Senin (9/5). BUSTANUL ARIFIN

PADANG PARIAMAN, HA-LUAN — Sebanyak 96 orangsantri dari Taman PendidikanAl Quran (TPA) se-Keca-matan V Koto Timur mengi-kuti wisuda Khatam Quran.Menurut panitia pelaksana,dari 118 santri yang mendaftaruntuk wisuda, 100 orang di-nyatakan lulus dan bisa ikutserta dalam pagelaran wisuda,Minggu (8/5).

Ketua panitia pelaksanaanwisuda Khatam Quran se-Kecamatan V Koto Timur,Zaherman, menyebutkan bah-wa panitia terlebih dulu men-yeleksi 118 pendaftar danmenyaring menjadi 100 orangcalon wisudawan. Namun dihari pelaksanaan wisuda, em-pat peserta berhalangan hadir.

“Alhamdulillah, kegiatan

berjalan seperti yang diharap-kan karena banyak TPA/ TP-SA di Kecamatan V KotoTimur yang mendaftarkansantrinya untuk mengikuti

Khatam Al- Quran. Semogatahun depan jumlah wisuda-wan semakin banyak karenasemua TPA/TPSA di V KotoTimur sudah aktif melakukan

kegiatan belajar mengajar,”ungkap Zaherman.

Terpisah, Kepala KantorUrusan Agama (KUA) V Ko-to Timur, Alfitra Kusasri,kepada haluan mengatakan,tujuan pelaksanaaan KhatamQuran dan wisuda tiada lainagar tercipta generasi yangberiman dan bertaqwa kepadaAllah SWT, serta berpedomanpada Alquran dan Hadis.

“Selain wisuda yang khatamQuran, kita juga mencari bibituntuk mewakili Kecamatan VKoto Timur pada MusabaqahTilawatil Quran (MTQ) Ting-kat Kabupaten Padang Paria-man yang akan dihelat be-berapa waktu ke depan diBatang Gasan,” kata Alfitra.

Sementara itu, sebelassantriwan dan santriwati Ta-

man Pendidikan Al-Quran(TPA) Surau Napa, KorongBatang Piaman, Nagari Gu-nung Padang Alai, KecamatanV Koto Timur juga ambilbagian dengan mewisuda se-belas santrinya di Aula PasaPadang Alai, bahkan acaradibuka langsung oleh WakilBupati Padang Pariaman,Suhatri Bur.

Pengurus TPA/TPSA SurauNapa, Heri Martoni mengu-kapkan bahwa khatam Al-Qu-ran dan wisuda TPA yang diikutianak didiknya adalah yangpertama sejak berdirinya TPA/TPSA tersebut pada Maret lalu.

“Mudah- mudahan kedepan,bisa lahir Qori dan Qoriah dariTPA Surau Napa untuk tingkatdaerah maupun Nasional,” harapHeri Martoni. (h/bus)

SDN 01 LubuakAluang Juara LombaCC Kota-KabupatenPADANG PARIAMAN, HALUAN — SekolahDasar Negeri (SDN) 01 Lubuak Aluangberhasil meraih juara I Lomba CerdasCermat (cc) antar SD/MI se-KabupatenPadang Pariaman dan Kota Pariaman yangdiselenggarakan Pondok Pesantren NurulYaqin Ringan-Ringan, Pakandangan, Keca-matan VI Lingkuang, Kabupaten PadangPariaman, Sabtu (7/5).

Ketua Panitia Lomba CC, Elva MahmudiTuanku Katib Majolelo mengatakan, LombaCC diselenggarakan dengan jumlah 23peserta, di mana satu tim terdiri dari tigaorang siswa/siswi. Sedangkan materi lombaterdiri dari pelajaran agama dengan porsi40%, matematika 20%, IPA 15%, IPS15% dan Kewarganegaraan 10%.

Untuk peringkat pertama, katanya, diraihutusan SDN 01 Lubuak Aluang denganpeserta Delvi Amanda, Yuda Nur Kamil danDeya Adiva. Juara kedua diraih SDN 05Enam Lingkuang dengan peserta IlhaminilKhaira, Mesy Eka Putri dan Sastia Nabila.Sedangkan tempat ketiga diduduki SDN 04Enam Lingkuang dengan peserta Maila Asni,Ghebi Armando dan Ahsanul Umara.

Di samping itu, penghargaan juaraharapan juga diberikan dalam perlombaanini, juara harapan 1 diraih SDN 14 EnamLingkuang dengan peserta M. Izza Fatur-rahman, Abdu Rahman dan Hijratul al-Qarizy. Harapan 2 diraih SDN 02 Patamuandengan peserta Citra Permata Ali, IradatulWahyuni dan Beauty Restuning. Sedangkanharapan 3 diduduki SDN 12 Kecamatan 2x11Enam Lingkuang dengan utusan AisyahAulia Firwanda, Devi Suci Ramadani danNurhaliza Caniya.

Masing-masing pemenang, jelas ElvaMahmudi, menerima hadiah berupa uangtunai, tropi, voucher beasiswa dan sertifikat.Juara pertama mendapatkan uang sebesarRp1 juta, Juara II mendapatkan uang tunaiRp750 ribu. Juara III mengantongi hadiahsebesar Rp500 ribu, Harapan I Rp350 ribu,Harapan II Rp250 ribu dan Harapan IIImeraih uang tunai sebesar Rp150 ribu.

Acara pun ditutup dengan penyerahanhadiah yang dilakukan oleh Ketua Yayasan NurulYaqin Idarussalam, Tuanku Sutan. (h/bus)

WAKIL Bupati Padang Pariaman, Suhatri Bur, foto bersama dengan KepalaKUA, Alfitra Kusasri, dan peserta Wisuda Khatam Al-Quran di Aula PasaPadang Alai, Minggu (8/5). BUSTANUL ARIFIN

PADANG PARIAMAN, HA-LUAN – Peringatan HariPendidikan Nasional (Har-diknas) di Kabupaten Pa-dang Pariaman dipusatkandi halaman Kantor BupatiParikmalintang, Senin (2/5),berlangsung khidmad. WakilBupati, Suhatri Bur, menjadiinspektur upacara dan mem-bacakan sambutan tertulisMenteri Pendidikan danKebudayaan (Mendikbud),Anies Baswedan.

“Hari Pendidikan Nasio-nal sengaja dirayakan ka-rena kita yang ada sekarangtermasuk orang-orang yangtelah merasakan dampak-nya,” kata Mendikbud diba-cakan Wabup Suhatri Bur.

Atas sambutan menteri,Suhatri mengajak seluruhelemen masyarakat PadangPariaman untuk memaknaiperingatan Hardiknas se-bagai momentum untuk ba-ngkit, membangun dan me-majukan dunia pendidikandi Kabupaten Padang Paria-

man. Karena menurutnyaPadang Pariaman harus le-bih maju dari daerah lain dibidang pendidikan.

“Kita juga berharap, pe-ndidikan benar-benar men-jadi pelita bagi masyarakatPadang Pariaman dalammelihat peluang, mendo-rong kemajuan, membangunkarakter dan menyiapkanmasa depan,” harapnya.

Kepala Dinas PendidikanPadang Pariaman, Mulyadi,dalam kesempatan ini me-ngatakan, peringatan Har-diknas di Kabupaten PadangPariaman juga ditandai de-ngan berbagai kegiatan, an-tara lain penyelenggaraanOlimpiade Sain Nasional(OSN) tingkat SD, SMP danSMA. Para pemenang OSNturut diundang menghadiriupacara peringatan di hala-man Kantor Bupati untukmenerima piagam dan pialapenghargaan.

Kata Mulyadi, pada OS-N tingkat SD, ada dua bida-

ng studi yang diperlombakan,yaitu mata pelahjaran IlmuPengetahuan Alam (IPA)dan Matematika. Sedang ditingkat SLTP, diperlombakanmata pelajaran IPA, Mate-matika dan Ilmu Pengetahu-an Sosial (IPS). Sementarauntuk SMA, selain Mate-matika, ada lomba Fisika,Kimia, Biologi, Geografi,Astronomi, Kebumian danilmu komputer.

Di samping itu, DinasPendidikan juga menggelarOlimpiade Olahraga SiswaNasional (O2SN) dan Fes-tival Lomba Seni Siswa Na-sional (FLS2N) tingkat ka-bupaten. Khususnya tingkatSD dan SMP.

Untuk OSN tingkat SD,katanya, lomba bidang studiIPA dimenangkan Muha-mad Nabil Hanif dari SD ITNurhidayah Lubuak Aluang,juara kedua diraih NazhifaFajriah dari SDN 15 Keca-matan 2 x 11 Kayu Tanamdan juara tiga direbut Mu-

hamad Fajar Shidiqdari SDN 07 LubuakAluang.

S e d a n g k a nlomba Matematikadimenangkan Alba-nisufi Fathurahmandari SDN 11Kecamatan VII KotoSungai Sariak. Juaradua Alvia Nisa dariSDN 01 Batang Anaidan juara ketiga Elfira RosaKarnaini dari SDN 27Kecamatan V KotoKampung Dalam.

Pada OSN tingkat SMP,cabang Matematika dime-nangkan Farid Amiza Pra-tama dari SMPN 1 Keca-matan Batang Anai, juarakedua Febrila Sucia dariSMPN 1 Kecamatan SungaiGaringgiang dan juara ke-tiga Sagita Widya Putri dariSMPN 4 Kecamatan BatangAnai. Untuk IPA, juara per-tama diraih Shupia Rani dariSMPN 1 Kecamatan BatangAnai, juara kedua Faradita

Nurafni Putri dari SMPN 1Kecamatan Ulakan Tapakisdan juara ketiga AprilyaHayati dari SMPN 1 Ke-camatan 2 x 11 Anam Ling-kuang.

Untuk bidang studi IPS,tambahnya, juara pertamadiraih Jodi Lesmana Pra-tama dari SMPN 1 Kecama-tan VII Koto Sungai Sariak,juara kedua Echa FebtriDika dari SMPN 1 Keca-matan 2 x 11 Anam Ling-kuang dan juara ketiga HarisKharisma Fikri dari SMPN1 Kecamatan Sintuak TobohGadang. (h/ded)

KEPALA Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 2 Patamuan Alizar,Kepala SMPN 3 Patamuan Bismar, Pengawas ujian Defi Andri dan Panitiaujian nasional Rostina melihat Siswa SMPN 2 Patamuan, Octa Prayogayang melaksanakan UN di rumah karena mengelami kecelakaan, Kamis(12/5). BUSTANUL ARIFIN

Varia PendidikanPadang Pariaman

www.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

15Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

Komplek Permata Mas-LubukBuaya (+200m dari Jalan Utama)Type 36, Lt. Keramik, 2 Kamar.Harga 150 jt (Nego). Hub : RIL /ALI HP. 085365655605. (TanpaPerantara)DIJUAL RUMAH 2 KT, PDAM. JL.JERUK 12 NO.183 PERUMNASBELIMBING KURANJI PADANG.YANG SERIUS HUB :081363258565-082389207765

DIJUAL SEBIDANG TANAHDi Air Pacah Luas 1.320 M2,SHM, Harga Nego. Bagi yangberminat Hub : 0813 8899 8923

JUAL RUMAH. 3 Kamar Tidur, 2Kamar Mandi, PLN, PDAM, TelpRumah, garase. Alamat: Jln.Tanjung Indah V Blok C, No.20 A,Lapai Kota Padang. Harga Rp500 jtNego. Hubungi Eky: 081363010182.

DIJUAL RUMAH, LT. 136 M2, LB 87M2, Lokasi Pusat Kota. alamat. Jl.Agus Salim II No. 13. Sawahan, KotaPadang. Hp. 0813 6737 8716

DIJUAL RUMAH : LUAS TANAH 600 M(SIAP PAKAI) LUAS BANGUNAN 450 M,KAMAR TIDUR 9 KAMAR ( 7 KAMAR PAKAIAC/K. MANDI). LISTRIK 4500 W, AIRSUMUR BOR. DALAM GARASE MOBILBISA MASUK 4 UNIT, DALAM PAGAR BISAPARKIR 6 UNIT. BISA UNTUK RUMAHTINGGAL / KANTOR, DLL. ALAMAT : JLN.AIR CAMAR 2/3 PADANG. TELO. HUBUNGI: 0812.66957.620 / 0813.7470.2763. BISASMS TERLEBIH DAHULU. TANPAP E R A N T A R A .

DIJUAL RUMAH TINGGAL, DiJl. Dobi V No. I padang,kampung Pondok - Kota,ukuran panjang 16 m, lebar 9m, SHM, Harga 1 Milyar Nego.Minat hub: 0852 1574 1549 /0823 9099 6930

Angkot Kijang Kapsul,Th.1998. Jurusan Psr. Raya -Perumnas Pengambiran.Harga 85jt (Nego). Hub :085263146250

FORD RANGER DOUBLECABIN 4X4Tahun ‘08, 2 unit,warna silver dan hitam,plat BA,kondisi mobil bagus, mulus,mesin terawat dan siap pakai,o r i s in i l , Asurans i A l l R isk ,nego. Hub: 087895733338,081267333302

DI JUAL 2 (dua) unit mobilNissan PKC 211 Tahun2004, beserta dengantangki Kapasitas 14. 000liter, harga 155jt (nego).Tanpa Perantara Hub : 08126690 3003

Sebidang tanah HM luas 316 mHOK, terletak di Komp.Perumahan Palm Griya Indah II/c9 Korong Gadang Kuranji.Tampa perantara, Hub 0812 7551965

1 (satu) bidang tanah Hak milik, luas1.125 m2, lokasi dekat masjid danperumahan dekat pusat kota, kel.Anduringt, Kec. Kuranji. Harga Nego &1 (satu) bidang tanah Hak Milik, luas1.000 m2, Kel. korong Gadang, Kec.Kuranji. Minat Hub.0813 6358 0062

Dijual RumahLuas tanah 360 m2. Lantai bawahdengan 4 kamar tidur 2 kamarmandi.. Lantai atas dengan 2kamar tidur 1 kamar mandi danruang tamu. Terletak di jalan promano. 3 Belakang Balok Bukittinggi.Sertifikat Hak Milik. Yang berminathubungi Hp: 081319854811

BROTHER MASSAGE, PijatRefleksi, tradisional dan capek2.olehtenaga pria profesional danberpengalaman. bersedia dipanggilke tempat. Hub. 0896 8626 5667

TRADITIONAL MASSAGE,MELAYANI PIJAT KEBUGARANDAN PENGOBATAN, PEMIJATPROFESSIONAL PRIA, HUBUNGI. 0822 8497 6339

S TOCKIST XAMTHONEPLUS , sedia paket hemat dandelivery, Dahsyat!, Insya Allahmenyembuhkan . J ln GangSinggalang 4 Depan Rs. IbnuS ina P a d a n g , C a l l .085274336308

RS SITI RESWARI, menerimapersalinan umum dan BPJS, danReswari Florist menerima pesanankarangan bunga, Hub. 0852 6371

SOFTWARE SERVER PULSA MURAH, tapi bukan murahan sudahteruji kehandalannya, langsungdiinstalkan dan tinggal pakai.HubWardoyo Jln. Tanjung Indah V BlokC/36 Lapai Padang. Hub. (0751)7055027, 085263978000

LAMPU LED US, denganKipas , t ingga l co lok kepower bank atau laptop.Juga te r ima jasa ins ta llaptop/komputer, game pc/andro id / ipad / iphone ,hub081261888142 (sms)

TOKO ASTAGFIRULLAH, menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl.Lubuk Lintah No. 22. Hub. 08126614

ARAW FILM, KACA FILM & CUTTINGSTIKER, melayani penjualan danpemasangan kaca film, aneka stickersamblas dan cutting stiker. Jl. VeteranNo. 91 Padang. Hub. 085264697457

ONE PIECE VARIASI, Masang Kacafilm, stiker, branding, dll. Jl. ST. Syahrir.No. Hp. 081374315278

OLISINDO SERVICE, melayanisalon mobil, cuci mobil, cuci karpet,tukar tambah ban plat. Jl. AdinegoroNo. 30, Arah Lubuk Buaya (DepanPerumahan Lubuk Gading. HP.0812 6684 0106

MON ACCESORIES MOBIL,menerima pasang kaca film,alarm, central jok, powerwindow, audio mobil, servicedll. Jl. Ujung Gurun No. 148Padang.

CV. CINTA RASA CATERING , MenerimaPesanan untuk Pesta Perkawinan, Penatarandan Peresmian Kantor, menyediakan pesananuntuk rendang, gulai kalio ayam, Samba buruk2(lado tanak, samba lado bawok, lado terasi, ladobada, dll. Alamat Jln. Pasir Putih Blok M No. 2.Telp. (0751) 447592, 0813 74100 307-081276123 679

BARCELONA CAFE, Nobar,Ja janan Bofe t De l la ( Nas iGoreng, Aneka Jus, Sup Darekdll) Menyediakan tempat acaraultah, makan bersama, buka 24jam. Jln Dr. Wahidin No.1 (depanKantor PLN Sawahan. Hub. 08238846 7417

Mampir yook di Cafe Break..! jln.agus salim no.14 padang (sampingBCA sawahan) bisa nobar, bukabareng, wifi, karaoke keluarga,nuansa tempo doeloe. hargaterjangkau dan rasa memuaskan.open full time.

DIKONTRAKAN RUMAH DIJLN. UJUG GURUN NO. 58.PEMINAT HUB: 0852 74463439

CV DORA SATYA INSANI, usahajasa angkuatan sewa melayani:Padang (P. Sidempuan, P. Siantar,R. Perapat, Medan, Aceh,Bengkulu). Jl. Lapai samping kantorINTEL TNI AD. Padang. Hp.081263385860

PT RATU JAYA TOUR &TRAVEL, Jl. S.Parman No 123Ulak Karang. Telp. (0751)7058386, 8260961, 8260878

PT. BUNDA WISATANUSANTARA, melayani penjualantiket pesawat semua maskapai.Harga bersahabat. Jl. RayaPitameh No. 1 Telp. 0751-74154,Hp. 08126772460-081374809222Padang

ALFA RENTAL MOBIL, antar jemputbandara, rental kendaraan harian,mingguan, bulanan, Avanza, Xenia,Innova, APV, Fortuner, Harga relatif,Unit ready, Hub. 0751-9970033,

SERVICE AC ( AIRCONDITIONER), special AC mobil& Spare Part. Melayani pemasanganAC, antar jemput ke alamat. Jln.Ujung Gurun No. 77 Padang. Hub:0751-7814716

OLISINDO SERVICE, melayaniService, ganti oli, cucian mobil, dll.jln. Adinegoro No. 38, Depanperumahan Lubuk Gading Permai,arah ke Lubuk Buaya. Saat inidibuka lowongan untuk tenaga kasir,datang langsung ke alamat Kami.Hub: Bapak Reza 081266840106

DIJUAL CEPATSUZUKI ESCUDOTAHUN 2000, PAKAISENDIRI, TERAWAT,WARNA KUNINGMETALIK MINATHUB. 071266096689DAN 085263801756

DIKONTRAKKAN:TEMPATCOCOK TUKKANTORAN,DEALERM O T O R , R U M A HMAKAN,DLL. JALANBYPASS KM 8KURANJI PADANG CP:081270253950

AL HAADI ZIARAH TOUR &TRAVEL, Penyelenggara resmi hajikhusus dan umrah. Jl. S. Parman No.152 A. Telp. (0751) 7057746 /7057747. Hp. 08126764737

Dijual Rumah Luas tanah 360m2Lantai bawah dengan 4kamar tidur 2 kamarmandi.Lantai atas dengan 2kamar tidur 1 kamar mandidan ruang tamu terletak dijalan proma no. 3 BelakangBalok Bukittinggi. SertifikatHak Milik Yang berminathubungi Hp: 081319854811

DIJUAL MOBIL

DIKONTRAKKAN:Paviliun di Jl. Surabaya Blok D/10Ulak Karang Selatan Asratek.Cocok untuk keluarga baru.Hub: 082384180011

RUMAH DIJUAL/DIKONTRAKKAN

Riau dan Kepri

STNK BA 1424 JE, An.SYAHRIL. Hilang sekitarLubuk Minturun menuju

Tabing. Bagi yangmenemukan harap lapor ke

Pos Polisi terdekat

Tol Pekanbaru-Dumai

Pemko Optimistis Tuntas Minggu Ini

Pengangguran di Riau Capai 22.821 OrangDPRD: PerketatKeamanan di TampanPEKANBARU, HALUAN—Mengingat aksikriminalitas yang terjadi begitu tinggi,khususnya di Kecamatan Tampan. Seperti disejumlah titik di wilayah itu, kawasan MainStadion Utama Riau, dan lainnya menjadikerihatinan kalangan DPRD Kota Pekanbaru.

Seperti baru-baru ini, kasus, seorangpemuda ditemukan kritis di lokasi itudengan luka bacokan. Korban yang dike-tahui bernama Genta Maulana Akbar (22),warga Jorong Tengah Kecamatan LintauDuo Utara Kabupaten Tanah Datar Su-matera Barat ditemukan kritis di kawasanStadion Utama menderita dua tikaman,yakni di pinggang dan leher.

Kejadian ini merupakan yang ke sekiankalinya di wilayah hukum Kepolisian Sektor(Polsek) Tampan Polresta Pekanbaru.Kondisi ini semakin membuat keresahanbagi masyarakat.

Agar tidak ada korban lagi dari tindakkejahatan di Pekanbaru, khususnya wilayahTampan, politisi Partai Golkar ini menegaskandan minta kepada Kapolresta Pekanbaruuntuk dapat memberikan perhatian terhadapjajarannya dalam melaksanakan tugas untukmenjaga keamanan di wilayah tersebut.

Ida juga mengaku, jika kondisi ini jugasangat disayangkan karena dengan tidak adaputusnya persoalan hukum, menunjukkanPolsek Tampan dinilai belum maksimalmenjalankan tugasnya. (ben)

PEKANBARU, HALUAN—Rencana pem-bangunan jalan tol Pekanbaru-Dumai,disambut positif Walikota Pekanbaru, HFirdaus, hal itu dibuktikan dengan telahdibebaskannya lahan masyarakat yang bera-da di wilayah tersebut. Diperkirakan dalampekan ini untuk pekerjaannya sudah tuntas.

“Rencananya memangpintu tol ada di Pekanbarudan itu akan ditarik dari jalan lingkar luar yang la-hannya juga sudah kita be-baskan. Proyek jalan lingkarakan selesai sebelum pele-takan batu pertama pem-

bangunan tol Riau, Pekan-baru- Dumai, paling tidakdalam minggu ini bisa se-lesailah,” kata Walikota.

Bila pembangunan tolPekanbaru-Dumai rampungtentu banyak mendatangkanmanfaat yang sangat mem-

bantu untuk kelancaranakses transportasi. SebabKota Pekanbaru merupakancentral poin simpul trans-portasi untuk wilayah Pro-vinsi Riau yang harus didu-kung dengan kelancarantransportasi.

“ Kita sudah lakukanpeninjauan ke objek yangdisampaikan, untuk aksesjalan lingkar sudah dibukauntuk masuk ke lokasi Gro-und Breaking, lebih kurangsekitar dua kilo meter darijalan Yos Sudarso. InsyaAllah sebelum peletakanbatu pertama, direncanakanpada bulan April nanti akandiselesaikan. Tinggal me-

nunggu dari pemerintahpusat, apakah nanti peleta-kan batu pertama akan dila-kukan Presiden atau diwa-kilkan,” tutupnya.

Asisten II, Bidang Eko-nomi dan Pembangunan,Sekdako Pekanbaru, DediGusriadi, menerangkan,dalam hal itu PemerintahKota Pekanbnaru sebagaipenangung jawab akses ja-lan masuk ground breakingTol Pekanbaru-Dumai. De-ngan panjang 1,6 Kilometerdari Jalan Nasional Pekan-baru-Dumai ke titik nol.Diketahui saat ini ada se-kitar 50 meter jalan yangmasih goyang atau belum

dilakukan pengerasan, diha-rapkan dalam imingg ini bisaselesai.

“Untuk akses jalan tidakada masalah, mungkinminggu ini selesai, begitujuga masalah lokasi peres-mian ground breaking yangberada di titik nol, nantiakan dilakukan pengerasankembali,” terang Dedi, Ra-bu,(11/5).

Untuk pelaksanaanpembangunan jalan menujupintu tol, kata Dedi, se-pertinya tidak sulit untukdirealisasikan. Sebab itumenjadi titik nol dari stasiunakhir dipangkal yang ter-koneksi ke jalan lingkar,

Muara Fajar, KecamatanRumbai, Pekanbaru, yangmana sudah menjadi prog-ram dari Pemerintah KotaPekanbaru.

Terkait proses pem-bebasan lahan untukdiwilayah Kota Pekanbaru,Dedi menjelaskan, dari 23persil lahan yang harusdibebaskan 19 persil sudahdirealisasikan. Meskidemikian, Dia menyebutbukan menjadi kendala,karena pada dasarnyapemilik lahan sudah setuju.

“ Tinggal 4 persil lagi, initidak ada kendala karenapemilik lahan sudah setuju,hanya tinggal penyerahan

berkas saja ke Badan Per-tanahan Nasional,” tan-dasnya.

Ditanya soal akses jalanalternatif, Dedi Gusriadimenerangkan, kalau jalantersebut sudah disiapkansebagai cadangan, karenabiasanya Protokoler Pre-siden minta jalan alter-natif.

“Kita belum tahu kapanProtokoler Presiden akanmeninjau akses jalan masukini. Soal itu tanggung jawabKorem dan Pemprov Riau,begitu juga soal jadwal be-lum diketahui, mungkin bisaminggu ketiga atau keempatMei ini,” tandasnya.(hr)

PEKANBARU, HALUAN—Berdasarkan data dari Ba-dan Pusat Statistik (BPS)Riau, meski jumlah tenagakerja dan orang bekerjanaik, namun jumlah peng-angguran di Riau justruturun. Penurunan mencapai0,78 persen atau sebanyak22.821 orang.

Hal ini seiring denganbanyaknya serapan tenagakerja dengan jumlah ter-banyak di sektor pertaniansebesar 41,44 persen.

Demikian diungkapkanKepala BPS Riau MawardiArsyad, Rabu (11/5) di kan-tornya.

Menurutnya, serapanterbanyak masih disektorpertanian dengan andil se-besar 41,44 persen. Namunjumlah tersebut justru turunsebesar 4,65 persen diban-dingkan dengan kondisiFebruari 2015 sebesar 46,09persen.

Sedangkan jumlah ke-dua terbanyak yakni di sek-tor Buruh/karyawan meru-pakan profesi tertinggi den-gan jumlahnya mencapai41,20 persen.

Serta pal ing keci l adalah penduduk yang

bekerja dengan statuspekerja bebas di non per-tanian, yaitu sebesar 2,63persen.

“Namun dari jumlah pe-kerja pada jenjang pen-didikan SD ke bawah masihtetap mendominasi, yaitusebesar 37,04 persen. Se-dangkan pekerja denganpendidikan Diploma 2,85persen dan pekerja denganpendidikan sarjana hanyasebesar 8, 57 persen,” ujarnya.

Sementara itu, lanjutMawardi, dalam periodetiga tahun terakhir (Feb-ruari 2014-Februari 2016)terjadi tren peningkatanpekerja dengan berusahadibantu buruh tidak tetap/buruh tidak dibayar, yaitu11,71 persen (Februari 20-14), 11,50 persen (Februari2015) dan 12,57 persen (Februari 2016).

Sedangkan pekerja de-ngan status pekerja kelu-arga mengalami tren penurunan selama tiga tahun terakhir yaitu 14,62persen (Februari 2014),13,06 persen (Februari 20-15), dan 12,58 persen(Februari 2016),” pung-kasnya. (hr)

SUNGAI SUBAYANG—Pagi hari di Desa Batu SongganKabupaten Kampar. Inilai Sungai Subayang yang membelahSuaka Margasatwa Rimbang Baling, sungai ini merupakan urat nadi transportasi bagi enam kampung yang beradadi dalam zona inti kawasan.IST

www.harianhaluan.com

16 SenggangJumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Syamsul Bahri

Hobi Menanamyang Berbuah Prestasi

Chika Waode Gelar Resepsi di PadangPadang Panjang Akan Jadi LokasiPenggarapan Film Perkembangan Islam

SIAPA yang menanankebaikan, tentulahakan mememetik

kebaikan pula. Itulahkehidupan, bahkanterkadang apa yang kitapetik jauh lebih besar dariapa yang kita tanamsebelumnya.

tanaman penghijauan itu, justrumengantarkannya meraih sejum-lah penghargaan, tak hanya se-bagai Kepala sekolah namun jugabagi sekolah yang dipimpinnya.

Setidaknya, sejak pertama kalimeniti karir menjadi kepala MANKota Sawah Lunto pada periode2004 hingga 2012 lalu, sejumlahprestasi sudah disabet alumnusFakultas Olahraga IKIP Padangangkatan 84 ini. Seperti juara 1kepala sekolah SLTA se KotaSawah Lunto, Juara 1 sekolahsehat antar madrasah 2009, juara3 sekolah sehat antar SLTA sesawahlunto.

Tak habis sampai di situ, keber-hasilannya itupun ditularkan ketikapindah menjadi kepala MAN KotaSolok pada 2012-2014 lalu. Hanyadalam setahun pada tahun 2013,sejumlah prestasi pun kembalidiraihnya, seperti Juara 1 kepalaMadrasah berprestasi tingkat Sum-bar, Juara 1 Madrasah Sehat tingkatSumbar, Juara 2 Sekolah sehatantar SLTA tingkat Provinsi Sum-bar hingga kemudian mengan-tarkan MAN Kota Solok meraihAdiwiyata Nasional.

Keberhasilan Syamsul Bahrimengangkat prestasi danmengubah corak sekolah di duamadrasah sebelumnya, rupanyatelah membuat Kemenag Kab.Solok kepicut untuk juga mem-boyongnya ke MAN Koto Baru,hingga pada tahun 2014 silamSyamsul pindah ke MAN KotoBaru Kec. Kubung Kab. Solokdengan jabatan yang sama sebagaikepala Madrasah.

Kampus yang dulunya ter-kesan gersang itu pun dirubahnyamenjadi hijau dan rindang denganberbagai tanaman hias dan ta-naman obat keluarga (Toga). Takayal, Madrasah yang berlokasi diGuguk Panjang Jorong BawahDuku nagari Koto Baru itu pundihantarkannya meraih AdiwiyataProvinsi tahun 2015, juara 3sekolah sehat antar SLTA Sumbar,Juara 1 Madrasah Sehat Sumbar.

“Insha Allah pertengahantahun ini kita akan dinilai sebagaiMadrasah Adiwiyata tingkat Na-sional,” kata ayah dari M. AbrarNaim, Abdullah Nasih Ulwandan Abdullah Azzam, yangpada tahun kemarin sekolahnya

mendapat bantuan kantol KLHSolok berupa motor sampah atasberhasilan pengelolaan sampahdi sekolah.

Baginya, setiap peker-jaan yang dilakukan olehsiapapun harus ada in-sentifnya. Namun in-sentif dimaksud takselalu dalam bentukmateri, karena insentifterbaik itu adalah de-ngan memberikan mo-tivasi untuk berbuatlebih baik. “Kuncinya,tujuan utama peker-jaan adalah ibadah.Kalau kita mendapatprestasi, anggaplahitu sebagai bonusdalam mencapaitujuan,” tutup-nya. (h/ndi)

Setidaknya penggalan kalimatpenuh hikmah inilah yang telahmemotivasi kepala MadrasahAliyah Negeri (MAN) Koto BaruSolok Drs. H. Syamsul Bahridalam menjalani hidup dan ka-rirnya sebagai seorang kepalamadrasah. Dari hobi yang sangatsederhana, suka menanam, suamidari Elmariyati S.Pd ini kemudianmemetik buah prestasi yang cukupmentereng.

Syamsul menceritakan, niat-nya sebagai kepala sekolah yangawalnya ingin menciptakan sua-sana nyaman di lingkungan se-kolah, dengan menanam berbagai

Libatkan 4 Band Masa Kini

Iwan Fals Rilis Album ‘Satu (2015)’

CHIKA Waode dan Ajie Pu-jien baru saja resmi menjadisuami istri setelah melangsung-kan pernikahan di Kantor Uru-san Agama (KUA) KecamatanGambir, Jalan Pembangunan IITaman Petojo, Jakarta Pusat pada(11/5). Namun, mereka berduabelum melangsungkan resepsi.

Rencananya, mereka akanmenggelar resepsi di Padang,kota asal Ajie pada 18 Meimendatang. Sebagai anak laki-laki pertama, ini adalah per-mintaan keluarga besarnya sangmempelai pria.

“Aku tuh tadinya pengensemuanya di sini (Jakarta).Ternyata nggak bisa. Karena satu,aku anak laki-laki pertama kalaudi Minang itu memang harus

nikah di rumah. DiPadang pun nggakboleh nikah di ge-dung, harus benar-benar di rumah Ga-dang-nya,” ujar Ajie.

Di Padang nantimereka akan menye-bar sekitar 1.000 un-dangan. Namun, ke-duanya membantahakan menggelar re-sepsi mewah. Me-lainkan lebih kentaldengan suasana adatnya.

“Resepsi kalau di Padang ituadat ya. Ada beberapa hal yangnggak bisa dihilangkan. Kayakada tarian, banyak item yangmemang nggak bisa dihilangindan Chika harus ngikutin itu

semua. Tadinya ada acara malambainai (acara malam pernikahankhas Minang), harusnya ada pakaihenna, cuma karena Chika nggakbisa ada kontiniti (syuting), yasudah,” papar Ajie. (h/kpl)

TIM ekspedisi Islam Nusantaradari Pengurus Besar NahdatulUlama (PBNU) mengunjungiKota Padang Panjang, SumateraBarat untuk melakukan rekamjejak Islam di bumi “SerambiMekah” itu.

“Kunjungan ini merupakanupaya pembuatan film doku-menter wajah Islam di Nusantara,termasuk Padang Panjang,” kataWakil Sekretaris Jendral PBNUGus Imam Pituduh ketika ber-kunjung ke Padang Panjang, Ka-mis (12/5).

Tim ekspedisi Islam Nusan-tara berkunjung ke Padang Pan-jang berjumlah tujuh orang danpuluhan wartawan dari berbagaimedia baik itu cetak, elektronikdan online.

Ia menyebutkan, paradigmamanusia di benua Eropa terhadapwajah Islam terlihat seperti radi-kalisme, sehingga dibutuhkan

pemahaman yang lebih terhadapumat yang ada di Eropa tersebut.

Menurut dia, Islam di Indo-nesia bisa mempersatukan budayadan semangat nasionalisme, makadilakukan rekam jejak Islamnusantara yang nantinya dita-yangkan di benua Eropa.

“Kunjungan ini merupakanupaya pembuatan film doku-menter wajah Islam di Nusantara,termasuk Padang Panjang, filmyang akan kita garap ini men-ceritakan salah satu perjalanandalam upaya memberikan wajahIslam yang sesungguhnya bisamenerima keragaman umat beragadi Indonesia “ kata Gus ImamPituduh.

Gus Imam menilai, para-digma manusia di benua Eropaterhadap wajah Islam terlihatseperti radikalisme, sehinggadibutuhkan pemahaman yanglebih terhadap umat yang ada di

Eropa tersebut. Berbeda denganIslam di Indonesia, bisa mem-persatukan budaya dan semangatnasionalisme, maka dilakukanrekam jejak Islam nusantara yangnantinya ditayangkan di benuaEropa.

Film dokumenter itu, lanjutGus Iman, nantiya akan ditayang-kan di luar negeri terutama mere-ka yang menilai Islam sebagaiagama keras. “Dari tayangan filmitu, nantinya diharapkan masya-rakat yang memiliki paradigmaagama Islam sebagai agama te-roris bisa di netralisir, sehinggaterlihat agama damai dantentram,”katanya.

Sementara Sekretaris DaerahPadang Panjang Edwar Juliarthayang menerima kunjungan PBNUitu sangat bangga daerah itu sebagaisalah satu tujuan tim ekspedisi.Dimana kota Padang Panjang selainmemiliki nilai historis Islam yangtermasuk salah satu daerah yangberperan merubaha peradabanserta perkembangan Islam.

“Mengunjungi Kota PadangPanjang sebagai pilihan tim eks-pedisi PBNU merupakan pilihanyang tepat, karena disini banyaklahir para ulama kondang dantermasuk sejarah Islam di Sum-bar,” katanya.

Ditambahkan Pengurus Ca-bang Nahdatul Ulama (PCNU)Padang Panjang Fahmi menga-takan, tim ekspedisi berada‘di dae-rah itu selama dua hari kedepanyang akan mengunjungi sejumlahlokasi pengembangan agama Islam.“Mereka akan berkunjung keperguruan Diniyah Putri, perguruanThawalib, Masjid Asasi, PadangPanjang,”katanya. (h/mg-pis)

WASEKJEND PBNU Gus Imam Pituduh menyerahkan cenderamata kepada Sekdako PadangPanjang, Edwar, pada kunjungannya ke Balaikota Padang Panjang, Kamis (12/5). APIZ

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Wide

ALBUM berjudul ‘Satu (2015)’,menjadi gebrakan baru dari IwanFals. Solois gaek itu berkolaborasidengan empat band masa kini,NOAH, Nidji, Geisha dan d’Masiv.

“Dapat pengalaman-penga-

laman, mereka itu unik punyakelebihan masing-masing.Ini berangkat kan darikerinduan untuk mem-buat sesuatu,” ucap IwanFals saat menggelarjumpa pers di Kawa-

san Menteng, Jakar-ta Pusat, Rabu (11/

5/2016).Untuk uru-

san rasa, IwanFals mengaku ti-

dak mudah. Bu-tuh waktu panjang

bagi Tiga Bambuselaku manajemen

Iwan dan Musica Stu-dio’s sebagai perusa-

haan rekaman yangmembawahi empat band

tersebut, untuk menen-tukan lagu apa saja yang

masuk ke dalam album.“Semua berdasarkan pe-

rasaan dan pengalaman juga.Tim Musica juga memilihyang cocok untuk bandnya,”tambah Indrawati Widjaja

selaku produser Musica Stu-dio’s.

Secara garis besar ‘Satu(2015)’ mengusung konsep al-bum bernapaskan ‘BhinnekaTunggal Ika’, dimana semua

pengisi album mengusung cirikhas masing-masing ke dalam 10lagu. Keragaman itu pun kemu-dian melebur menjadi satu be-nang merah musik yang ber-kualitas dan enak didengarkan.Ikut juga di dalamnya, produserInggris Steve Lillywhite.

Sedikit bocoran, lagu-lagu didalamnya memuat hits lawas IwanFals yang didaur ulang atau materiyang sepenuhnya baru. Ada ‘YangTerlupakan’, ‘Pesawat Tempur’,‘Izinkan Aku Menyayangimu’ dan‘Entah’, serta karya baru seperti‘Para Penerka’, ‘Tak Seimbang’,‘Satu-satunya’, ‘Hidup yang He-bat’ dan ‘Abadi’.

“Ada rasa senang, bangga.Pertama dengar ini kayakflashback. Sekarang tiba-tibadapat kesempatan untuk versibaru,” komentar Ariel soal album‘Satu (2015)’.

“Ini jadi perjalanan sejarahnyad’Masiv. Aku punya CD, kaset danpiringan hitam Bang Iwan, karenaaku nge-fans. Bahkan piringanhitam ada 12. Ketika diajak ber-gabung itu jadi sebuah energi yangbikin semangat karena beker-jasama dengan orang yang jadiidola dan pahlawan,” tambahRyan mewakili d’Masiv sekaligusmenutup wawancara. (h/dtc)

www.harianhaluan.com Redaktur: Arda Sani Layouter: Wide

17Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Kontrak Neymar Akan Diperpanjang

Benteke Selamatkan Liverpool

Icardi Tetap Bertahan di Inter

Liga InggrisTEAM M M S K GM GK P1. Leicester 37 23 11 3 67 35 802. Tottenham Hotspur 37 19 13 5 68 30 703. Arsenal 37 19 11 7 61 36 684. Manchester City 37 19 8 10 70 40 655. Manchester United 37 18 9 10 46 34 636. West Ham United 37 16 14 7 64 49 627. Southampton 37 17 9 11 55 40 608. Liverpool 37 16 11 10 62 49 599. Chelsea 37 12 13 12 58 52 4910. Stoke City 37 13 9 15 39 54 4811. Swansea City 37 12 10 15 41 51 4612. Everton 37 10 14 13 56 55 4413. Watford 37 12 8 17 38 48 4414. Crystal Palace 37 11 9 17 38 47 4215. West Bromwich 37 10 12 15 33 47 4216. Bournemouth 37 11 9 17 44 64 4217. Sunderland 37 9 11 17 46 60 3818. Newcastle United 37 8 10 19 39 64 3419. Norwich City 37 9 7 21 39 64 3420. Aston Villa 37 3 8 26 27 72 17

Liga ItaliaTEAM M M S K GM GK P1. Juventus 37 28 4 5 70 20 882. Napoli 37 24 7 6 76 32 793. Roma 37 22 11 4 80 40 774. Inter Milan 37 20 7 10 49 35 675. Fiorentina 37 17 10 10 56 40 616. Sassuolo 37 15 13 9 46 39 587. Milan 37 15 12 10 48 40 578. Lazio 37 15 9 13 50 48 549. Chievo 37 13 10 14 43 45 4910. Genoa 37 13 7 17 44 46 4611. Torino 37 12 9 16 51 53 4512. Empoli 37 11 10 16 38 48 4313. Atalanta 37 10 12 15 39 46 4214. Bologna 37 11 8 18 33 45 4115. Sampdoria 37 10 10 17 48 56 4016. Udinese 37 10 9 18 34 58 3917. Palermo 37 9 9 19 35 63 3618. Carpi 37 8 11 18 35 56 3519. Frosinone 37 8 7 22 35 72 3120. Verona 37 5 13 19 32 60 28

Liga SpanyolTEAM M M S K GM GK P1. Barcelona 37 28 4 5 109 29 882. Real Madrid 37 27 6 4 108 34 873. Atlético Madrid 37 27 4 6 61 18 854. Villarreal 37 18 10 9 44 33 645. Celta Vigo 37 17 9 11 51 57 606. Athletic Bilbao 37 17 8 12 55 44 597. Sevilla 37 14 10 13 50 47 528. Málaga 37 11 12 14 34 34 459. Real Sociedad 37 12 9 16 44 48 4510. Valencia 37 11 11 15 46 47 4411. Las Palmas 37 12 8 17 44 49 4412. Eibar 37 11 10 16 47 57 4313. Deportivo La Coruña 37 8 18 11 45 59 4214. Real Betis 37 10 12 15 32 51 4215. Espanyol 37 11 7 19 36 72 4016. Granada 37 10 9 18 46 66 3917. Sporting Gijón 37 9 9 19 38 62 3618. Getafe 37 9 9 19 36 65 3619. Rayo Vallecano 37 8 11 18 49 72 3520. Levante 37 8 8 21 36 67 32

Liga JermanTEAM M M S K GM GK P1. Bayern München 33 27 4 2 77 16 852. Dortmund 33 24 5 4 80 32 773. Leverkusen 33 17 6 10 53 38 574. M'gladbach 33 16 4 13 65 50 525. Mainz 05 33 14 7 12 46 42 496. Hertha Berlin 33 14 7 12 42 42 497. Schalke 04 33 14 7 12 47 48 498. Wolfsburg 33 11 9 13 44 48 429. Koln 33 10 12 11 36 40 4210. Ingolstadt 33 10 10 13 31 39 4011. Augsburg 33 9 11 13 41 49 3812. Hamburg 33 10 8 15 37 45 3813. Darmstadt 98 33 9 11 13 38 51 3814. Hoffenheim 33 9 10 14 38 50 3715. Frankurt 33 9 9 15 34 51 3616. Werder Bremen 33 9 8 16 49 65 3517. Stuttgart 33 9 6 18 49 72 3318. Hannover 96 33 7 4 22 30 59 25

LIVERPOOL, HALUAN— Liverpool menutuplaga kandangnya diPremier League musimini dengan hasilimbang 1-1 kontraChelsea di Anfield,Kamis (12/5). GolChristian Benteke dimenit-menit akhirmenyelamatkan TheReds dari kekalahan.

hampton kalah. SementaraChelsea di posisi kesembilandengan 49 poin.

Liverpool hanya memetikhasil imbang melawan Chel-sea. Hasil tersebut dinilaiJuergen Klopp disebabkanLiverpool tampil kurang sa-bar dalam menyerang. “Seju-jurnya itu adalah pertandinganpaling penting di musim ini.Di 15 menit pertama, kamibrilian, tapi setelah 16 menitkami kehilangan kesabaran,

kami kehilangan formasi ka-rena kami hilang kesabaran,dan itulah masalahnya,” ujarKlopp seperti dikutip dari SkySports.

Bagi manajer The Reds,Juergen Klopp, hasil akhir itusudah tak penting. “Hasil akhirlaga malam ini tak penting, apayang penting adalah kami men-dapatkan informasi yang benardari pertandingan,” kata Kloppdi BBC.

Sementara itu pelatih Chel-

sea Guus Hiddink mengakukecewa dengan hasil ini, tapipuas dengan performa timnya.

“Tentu saja itu adalahsebuah kekecewaan besar dimenit terakhir, tapi saya bisamengatakan Chelsea memain-kan sebuah laga sempurnamalam ini,” kata Hiddink disitus resmi klub.

“Kami secara defensifbermain sangat terorganisir.Secara menyerang, kami pu-nya niat untuk mencetak gol

yang mana kami berhasillewat gol indah Eden. Sete-lah itu, kami punya niatuntuk mengejar gol keduatapi kami tidak mampumembunuh pertandingan dibabak kedua. Kami punyadua atau tiga peluang bersih,tapi secara umum saya bisamerasa sangat puas denganperforma tim, meskipun adahadiah bagus untuk merekadi menit terakhir,” tan-dasnya. (h/san)

Eden Hazard membawaChelsea memimpin di babakpertama.Tampil dominansejak menit awal, Liverpoolbarus bisa bikin gol di menitpertama injury time babakkedua lewat gol Benteke.Statistik menunjukkan Chel-sea cukup mampu memben-dung Liverpool yang lebih do-minan dalam penguasaanbola dengan 56%.Meski me-lepaskan 28 tembakan, Liver-pool cuma berhasil menca-tatkan 9 yang tepat sasaran.Sementara Chelsea lebih efi-sien karena 7 dari 13 upayamereka mengarah ke gawang.

Tambahan satu poin inimembuat Liverpool tetap diposisi kedelapan dengan 59poin dari 37 laga, selisih tigaangka dari West Ham Uniteddi posisi keenam yang me-rupakan batas akhir zona LigaEuropa. Liverpool butuh me-nang atas West Bromwich Al-bion di laga terakhir sambilberharap West Ham dan Sout-

GOL Benteke di menit akhir menyelamatkan Liverpool dari kekalahan atas Chelsea. Pertandingan berakhir imbang 1-1. NET

MILAN, HALUAN — Mau-ro Icardi mengonfirmasi,dirinya tidak akan kemana-mana di musim panas. Icar-di juga membantah spekulasiadanya keretakan di ruangganti Inter Milan. Strikersekaligus kapten Inter itusanter dihubung-hubungkandengan kepindahan ke Pre-mier League, guna meme-nuhi batas Financial Fair

Play. Kabarnya Arsenal danChelsea tertarik men-dapatkan Icardi, yang sudahmembukukan 16 gol di ligamusim ini tersebut.

Spekulasi masa depanIcardi berhembus kian ken-cang setelah pada bulan lalusi pemain mengindikasikanbahwa dirinya bisa aja me-ninggalkan Giuseppe Meaz-za. Tapi kini pemain Ar-

gentina itu mengaku senangapabila bisa bertahan lamadi Inter, bahkan sepertilegenda klub Javier Zanetti.

“Aku masih terikat kon-trak di sini sampai 2019 danmasih ada bertahun-tahunlagi sebelum selesai. Akusepenuhnya tetap di sini,”ujar Icardi sebagaimanadiwartakan Football Italia.

Icardi mengatakan diabelum tentu menjadi legen-da Inter seperti Zanetti.“Apakah aku ingin menjadiJavier Zanetti yang baru?Tunggu dulu, masih adabertahun-tahun lagi. Akubahagia berada di sini danmemakai ban kapten ini.Kalau aku bisa tetap di siniselama dia, maka aku akanlebih bahagia lagi,”jelasnya.

Kegagalan Inter finis diposisi tiga besar disebut-sebut menciptakan atmosferyang kurang menyenangkandi ruang ganti. KabarnyaSamir Handanovic dan Ste-fan Jovetic tidak bahagia.

“Kami akan finis ke-empat dan kurasa semuanyagembira. Aku tidak melihatada yang muka-muka mu-ram di ruang ganti. Kamisemua adalah pemuda-pe-muda yang baik di sini,termasuk diriku. Aku tidakmeliat adanya hal itu diruang ganti, tapi kalau me-reka memang punya ma-salah dengan klub dan tidakingin bermain di sini lagimaka mereka mesti berbi-cara dengan klub,” sambungIcardi. (h/dtc)

BARCELONA, HA-LUAN — Sepertid i b e r i t a k a nMundo Depor-tivo, pemaintimnas BrasilNeymar akan

segera mendapat kontrakanyar dari Barca. Akibatnya

sejumlah klub yang inginmengincar Nyemar harusgigit jari.

Neymar kembali tampilimpresif bersama Barcelona

pada musim ini. Tercatat,mantan penggawa Santos itusukses mencetak 30 gol dan

26 assist dari 47 laga diberbagai ajang. Performaapiknya tersebut mem-

buat beberapa klubtop Eropa se-

perti PSGdan Man-c h e s t e rU n i t e ddikabar-kan terta-

rik untukmeminang-

nya. Bahkan,manajemen Les Pa-

risiens siap menggelontorkan

dana hingga 193 juta euro (Rp2,95 triliun) demi menda-patkan Neymar.

Tak ingin kehilangan sa-lah satu aset berharganya,Blaugrana akan segera me-nyodorkan perpanjangankontrak berdurasi tiga tahunkepada Neymar. Artinya,penyerang 24 tahun tersebutakan tetap bertahan di CampNou hingga 30 Juni 2021.

Tidak disebutkan berapa

kisaran gaji yang akan di-dapatkan Neymar dalam pro-posal kontraknya.

Akan tetapi, Barcelonadisebut-sebut bakal mema-gari pemain 24 tahun itudengan klausul rilis sebesar220 juta euro atau sekitar Rp2,92 triliun.

Hal tersebut akan men-jadikan Neymar sebagai pe-main termahal kedua di skuatLuis Enrique.

Saat ini, pemain yangmemiliki klausul pelepasantertinggi adalah Lionel Messi,yakni sebesar 250 juta euro(Rp 3,31 miliar).

Sementara itu, negosiasiini sepertinya akan mema-kan waktu selama beberapabulan. Sebab, Neymar harusmenyelesaikan isu peng-gelapan pajak yang menim-panya beberapa waktu lalu.(h/blc)

Neymar

18 OlahragaJumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

www.harianhaluan.com Redaktur: Arda Sani Layouter: Wide

GP BarcelonaRumah Kedua Rio

Askot PSSIPadang GelarPelatihanPADANG, HALUAN — Asosiasi Kota(Askot) PSSI Kota Padang akan meng-gelar pelatihan untuk pelatih se-pakbola lisensi D. Pelatihan sendiriakan digelar pada 20-26 Juni men-datang di FIK UNP Lubuk BuayaPadang. Untuk jumlah peserta sendiriadalah sebanyak 30 orang.

“Untuk pesertanya tidak hanyaberasal dari Kota Padang. Namun jugabisa dari luar Kota Padang. Sebabskopnya nasional. Makanya pesertanyabisa dari luar Kota Padang dan bahkanSumatera Barat,”ujar Ketua PanitiaAlex Aldha Yudi didampingi ExcoAskot PSSI Kota Padang Emral Abus,kemarin (12/5).

Lebih jauh Alex yang juga KabidSumber Daya Manusia (SDM) di AskotPSSI mengatakan kalau kegiatan inimerupakan salah satu program dariAskot PSSI. “Kami sebenarnya sudahlama mau menggelarnya. Namunkarena adanya sanksi PSSI makanyakami belum menggelarnya. Dengantelah dicabutnya sangsi PSSI makanyabaru kami mau menggelar,”ujarnya lagi.

Hingga saat ini sudah ada 11peserta yang mendaftarkan diri.Delapan dari Kota Padang dan tiga dariPelalawan. “Untuk pendaftaran bisadilakukan ke Askot PSSI Kota Padangatau menghubungi saya melalui nomorhandphone 08126784724,”jelasnya.

Untuk batas pendaftaran terakhiryaitu satu minggu pertama bulan Juni.“Jika peserta yang mendaftar lebih dari30 orang. Maka kami akan melakukanseleksi. Mereka yang memenuhi per-syaratan yang akan luluskan untukmenjadi peserta,”bebernya lagi.

Persyaratannya adalah pas photo,ijazah pendidikan terakhir minimalSMA, Curiculum Vitae (CV) dan suratketerangan berbadan sehat dari dokter.Untuk usia sendiri bebas. “Syarat jugabisa dikirim melalui email [email protected],”tuturnya.

Para peserta sendiri membayaruang pendaftaran sebesar Rp3 juta.Untuk instruktur sendiri masih belumdiketahui sebab akan ditentukan olehPSSI. “Lisensi D ini merupakan syaratuntuk mengambil lisensi C AFC,”jelasnya.

Lebih jauh dirinya mengatakandigelarnya pelatihan ini dikarenakanSSB semakin banyak di Kota Padang.“Setiap pelatih SSB tersebut harusmemiliki lisensi kepelatihan. De-ngan telah menggambil lisensi D iniberarti mereka telah memiliki ilmudalam kepelatihan sepakbola,” be-bernya. (h/san)

Karateka SumbarIkuti Kejuaraan Dunia

Jelang Lawan Semen Padang

Persiapan Persipura Biasa SajaPADANG, HALUAN — Jelang menghadapiSemen Padang dalam lanjutan IndonesiaSoccer Championship (ISC) A, Sabtu (14/5) diStadion H. Agus Salim Padang, Persipuratidak melakukan persiapan yang istimewa.

Rafhely Specs Cup VI

Tampil di Bawah Peforma, Sumbar Terhenti

Italia Terbuka

Sejumlah Petenis Unggulan TumbangROMA, HALUAN — Pe-tenis-petenis unggulan kem-bali bertumbangan. Kali iniSimona Halep, Petra Kvi-tova, dan Venus Williamsdipaksa pulang lebih cepatusai kalah di babak keduadalam turnamen Tenis Italia

Terbuka.Halep, unggulan ke-

enam, ditaklukkan petenisnon unggulan Daria Gav-rilova dalam pertarungantiga set 3-6, 6-4, 3-6, di ForoItalico, Kamis (12/5). Pe-tenis Rumania itu gagal

melanjutkan momentumusai juara di Madrid, akhirpekan lalu.

Gavrilova, berikutnyaakan menghadapi unggulankesembilan sekaligus finalisdua kali Svetlana Kuznet-sova. Di partai lain, petenisRusia itu menang straightset atas Samantha Stosur 6-4, 6-4. Kekalahan menge-jutkan dialami Kvitova,yang menyerah dua set lang-sung dari petenis non ung-gulan asal Amerika SerikatMadison Keys. Kvitova,unggulan kelima, takluk 3-6, 4-6.

Keys akan berebut tiketke perempatfinal melawanpetenis Hongaria TimeaBabos, yang sukses menga-

lahkan unggulan 12, Venus,yang pernah menjuarai tur-namen ini di 1999. Babossukses melewati pertaru-ngan sengit dengan keme-nangan 6-7 (5), 7-5, 6-4.

Adapun petenis ung-gulan lain yang tumbangadalah Lucie Safarova. Pe-tenis Republik Ceko yangdiunggulkan di tempat ke-10 itu kandas di tanganMisaki Doi asal Jepangdengan skor 3-6, 5-7. De-ngan hasil ini maka hanyatinggal lima petenis ung-gulan yang tersisa. Merekaadalah Serena Williams (1),Garbine Muguruza (3),Carla Suarez Navarro (8),Kuznetsova (9), dan TimeaBacsinszky (11). (h/dtc)

BARCELONA, HALUAN —Balapan F1 musim ini akanberlanjut ke Barcelona,Minggu (15/5). Bagi pebalapIndonesia, Rio Haryanto, iniadalah balapan di “rumahkeduanya”.Balapan akhirpekan ini akan berlangsungdi Sirkuit de Catalunya,Montmelo, Barcelona. Me-ngingat sampai Septembermendatang banyak balapanF1 akan dilakoni di BenuaBiru, Rio pun memilihBarcelona untuk tinggal se-mentara waktu.

Maka, jadilah balapanakhir pekan ini sebagai bala-pan “kandang” untuk Rio.“Ya, tentu saja Indonesiaadalah rumah saya dan sayamencoba untuk kembali kesana dalam setiap kesem-patan, tetapi kenyataannyaadalah Indonesia sangat jauhketika kita sedang mem-balap di Eropa,” ujar Rio.

lebih jauh Rio menga-takan sangat suka tinggal diBarcelona.”Jadi saya ber-tempat tinggal di sini diBarcelona untuk beberapabulan berikutnya. Saya be-nar-benar suka di sini, cuacabagus dan sebuah kota yangkeren dengan banyak tem-

pat-tempat menarik bagisaya untuk berlatih. Pelatihsaya adalah orang Spanyolsehingga ia tahu semua tem-pat terbaik dan saya se-karang saya hafal daerah disini.” kata Rio.

Dalam empat balapansejauh ini, Rio sudah duakali gagal menyelesaikanbalapan. Setelah mengalamimasalah dengan mobilnyadi Melbourne, Australia,pada balapan pertama, Rioterlibat dalam insiden di lappertama pada balapan ke-empat di Sochi, Rusia.

Pada balapan tersebut,mobil Rio tersenggol olehmobil pebalap Force India,Nico Hulkenberg. Hulken-berg saat itu melintir karenatertabrak oleh mobil Haasyang dikendarai EstebanGutierrez, yang kemudianmendapatkan hukumandrive through pit karenamemicu kecelakaan. Riomengaku kecewa denganinsiden tersebut mengingatstart-nya cukup bagus. Me-ngawali balapan dari posisike-21, ia naik beberapaperingkat hingga akhirnyaditabrak mobil lain di ti-kungan kedua. (h/dtc)

Persipura sendiri hanyamelakukan latihan biasa saja,Kamis (12/5) dalam latihanyang digelar di lapanganPSTS Tabing Padang. “Per-siapan kami melawan SemenPadang tidak ada yang isti-mewa, kami hanya mela-kukan latihan biasa saja se-perti menjaga ritme per-mainan dan motivasi pe-main,”ujar Pelatih Persipura,Jafri Sastra, Kamis (12/5)usai memimpin latihan.

Jafri sendiri melihat timSemen Padang sudah me-miliki perubahan jika di-bandingkan saat mengikutiturnamen Piala JenderalSudirman dan Piala Gu-bernur Kalimantan Timurbeberapa waktu lalu. Na-mun siapa pemain yangdianggap paling berbahayadirinya mengatakan bahwasemua pemain Semen Pa-dang sama berbahayanya.

“Semua pemain SemenPadang sama berbahayanya.Jadi kami tidak akan mem-berikan pengalawan khususkepada salah satu pemain.Namun kami akan mem-berikan penjagaan secaramenyeluruh kepada pemainSemen Padang,”bebernya.

Jafri yang pernah melatihSemen Padang ini menga-takan sudah siap mengha-

dapi mantan klubnya ini.“Sebagai professional tentutentu tidak bisa dielakkan.Sebab saya sekarang sudahmemakai baju yang ber-beda,”paparnya.

Hanya memperolehpoin dua dari dua pertan-dingan dan gol yang minim,Jafri mengatakan bahwatidak hanya Persipura yangmengalaminya namun timlain juga mengalami. “Baruhanya dua pertandingan.Dalam sepakbola itu yangbaik itu menang dan jelek itukalah namun kami tidakmengalami kedua-duanya.Kami akan berusaha untukterus meningkatkan pe-forma sebab pertandinganmasih panjang,”jelasnya.

Jafri Sastra dan SemenPadang yang dilatih NilMaizar sudah tiga kali ber-temu. Ketiganya dalam tur-namen Piala Jenderal Su-dirman. Pada pertemuanpertama di babak penyi-sihan Jafri Sastra unggulmelalui adu penalti setelahdalam waktu normal ber-main imbang. Di babak de-lapan besar giliran Nil Mai-zar yang unggul, namun dipartai final kembali Jafriyang unggul. Nah diper-temuan kali ini siapa yangakan unggul?. (h/san)

PADANG, HALUAN —Langkah Tim Futsal Su-matera Barat (Sumbar) untukmelaju lebih jauh di Tur-namen Futsal Rafhely SpecsCup VI harus terhenti dibabak perempat final. Anakasuh Syafrianto Rusli iniharus mengakui keunggulantim PON Sumatera Utaradengan skor 2-0 di babakperempat final, Kamis (12/5)di Lapangan Rafhely By PasPadang. Dalam laga ini sen-diri Hendra Deviardi CS

bermain di bawah peformaterbaiknya.

Pertandingan sendiri ber-langsung sengit. Jual beliserangan pun terjadi. Namuntim PON Sumut berhasil men-ciptakan gol pada menit kede-lapan melalui Shauqi Saud.Tertingal satu gol, Tim FutsalSumbar coba meningkatkan s-erangan namun sayangnyatidak ada gol yang tercipta aki-bat penyelesaian akhir merekatidak bagus. Hingga babakpertama kedudukan tetap 1-0.

Memasuki babak keduajual beli serangan tetap terjadi.Sumbar yang tertingal satu golmalah kembali kebobolanpada menit ke 26 melalui golRyan Lubis. Tertinggal duagol. Sumbar melancarkan se-rangan secara sporadis ter-masuk memainkan strategipower play.

Namun kuatnya barisanpertahanan Sumut, seringsalah umpan dan penyele-saian akhir yang buruk,membuat Sumbar gagal

menciptakan gol. Hinggapertandingan usai Sumbartetap kalah dengan skor 2-0.

Di babak semi final timPON Sumut akan meng-hadapi Bintang Timur Sura-baya. Bintang Timur Sura-baya melaju ke semi finalsetelah mengalahkan PapuaBarat dengan skor tipis 4-3.Pertandingan berlangsungsengit.

Sementara itu tim MuliaFC juga melaju ke babaksemi final. Di babak perem-

pat final Mulia FC menga-lahkan Futsal Kota Bogordengan skor 4-2 melalui adupenalti. Dalam waktu nor-mal kedua tim bermain 2-2.

Di babak semi final, Mu-lia akan menghadapi timfavorit juara yaitu Vamos.Vamos melaju ke semi finalsetelah menggalahkan timFutsal 50 Kota dengan skortelak 6-1. Babak semi finaldigelar pada Sabtu (14/5) diLapangan Rafhely By PassPadang. (h/san)

PADANG, HALUAN — Atletkarate Sumatera Barat dariperguruan Lemkari AnarkyNurfai dilepas oleh KetuaForki Sumbar Hendra IrwanRahim yang diwakili SekumForki Sumbar Alvira dan Ke-tua Lemkari Sumbar FirdausIlyas untuk mengikuti kejua-raan dunia Karate YuniorSEAKF di Malaysia 29 Meisampai 5 Juni.

Sebelumnya berangkat keMalaysia untuk bertandingAnarky akan melakukan Trai-ning Camp (TC) penuh keJakarta . TC sendiri akandigelar pada 11 -28 Mei olehPB Forki. Selama di JakartaAnarky akan digembleng un-tuk mempersiapkan diri.

Alvira mengatkan AnarkyNurfai merupakan Atlet inter-nasional pertama Forki Sum-bar. Merupakan suatu ke-banggaan terhadap Forki Sum-

bar, karena semenjak Januarisampai Mei ini belum ada atletkarate Sumbar yang mengikutikejuaraan dunia atau keluarnegeri.

“Berbanggalah AnarkyNurfai, pertahankanlah namabangsa dikejuaran SEAKF ini.karena Anarky lah satu-sa-tunya atlet karate SumateraBarat yang dipanggil untukbisa ikut mengikuti TrainingCamp (TC) di Jakarta,” ung-kap Alvira, kemarin (12/5)

Sementara itu Ketua Lem-kari Sumbar Firdaus Ilyasmengucapkan terima kasihkepada Forki Sumbar yangtelah menjembatani dan mem-berikan kesempatan kepadaatlet karate Sumbar untuk ikutdalam kejuaraan dunia KarateYunior SEAF di Malaysia.

Firdaus Ilyas yang me-rupakan Kasatpol PP KotaPadang ini meminta Anarky

untuk tampil dengan sebaikmungkin sehingga bisa meng-harumkan nama Indonesia diluar negeri.

“Jagalah nama baik bangsaIndonesia di luar negri sana,meskipun yang dibawa lam-bang perguruan Lemkari danpertahankanlah prestasi anar-ky di dunia Internasional.Disamping kebangaan bangsaIndonesia ini merupakan ke-bangaan perguruan. ”PesanFirdaus Ilyas.

Kurang lebih 20 pergu-ruan yang ikut di dalamkejuaran ini, untuk SumateraBarat Anarky lah yang di pilihkarena prestasinya. AnarkyNurfai Atlet PPLP yang per-nah ikut Kejuaran Mendagridi Banten pada bulan April2015. Anarky berhasil meraihmedali perak dinomor Ko-mite 60Kg dan perak di KataPerorangan. (h/san)

SIMONA Halep salah satu petenis unggulan yang gugur dalam Italia Terbuka. net

FOTO BERSAMA — Ketua Lemkari Smbar Firdaus Ilyas bersama sejumlah pengurus Forki Sumbar dan Anarky berfotobersama usai acara pelepasan di kantor Satpol PP Kota Padang, Kamis (12/5). IST

Nasional dan Internasional

www.harianhaluan.com Redaktur: Ryan Syair Layouter: Ilham Taufiq

19Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Kejahatan Seksual Marak

Megawati Tegur Menteri Puan

Artileri TurkiGempur ISISdi SuriahKILIS, HALUAN — Artileri Turkimenembaki kelompok Negara IslamIrak dan Suriah (ISIS) di wilayahutara Suriah, Rabu (11/5) malam.Serangan udara dengan target yangsama juga turut diluncurkan olehkoalisi pimpinan Amerika Serikat(AS).

Serangan dilakukan berulang kalidi sekitar Kilis, wilayah di bagianutara Kota Aleppo. Dimulai padapukul 20.00 malam waktu setempathingga pagi hari.

Sebanyak 28 anggota kelompokmilitan tersebut dilaporkan tewas didekat perbatasan antara Suriah danTurki. Serangan udara jugamenghancurkan sebuah bangunandua lantai yang digunakan ISISsebagai basis mereka.

Angkatan bersenjata Turki me-ningkatkan serangan terhadap ISISdalam beberapa pekan terakhir. Halini terjadi setelah kelompok tersebutmenembakkan roket di Kilis berkali-kali.

Selama ini, Kilis dikenal sebagairumah bagi lebih dari 100 ribupengungsi Suriah. Banyak warga yangjuga tinggal di sana dan tak bisaberaktivitas dengan adanya se-rangkaian serangan yang terjadi, baikberasal dari ISIS maupun angkatanbersenjata Turki.

Pada awalnya, Turki engganbekerja sama dengan koalisipimpinan AS dalam menghadapiISIS. Namun, negara tersebut terusmendapat kritik akibat gagal meng-hentikan warga yang mencobamelintasi perbatasan dan bergabungdengan kelompok teroris tersebut. (h/rol)

Pemda Harus FokusPembangunan Infrastruktur

“Sebagaimana arahanBapak Presiden, kepala da-erah dalam merencanakandan melaksanakan pemba-ngunan daerahnya fokuspada satu atau dua program.Lebih baik fokus ke pem-bangunan infrastruktur, ba-ru kemudian bidang lain,”kata Tjahjo di Jakarta, Ka-mis (12/5).

Program pemerintahdaerah untuk pembangu-nan, lanjut Tjahjo, sebaik-nya dilakukan secara ber-tahap, namun konsisten.Hal itu supaya manfaatpembangunan dapat dira-sakan bagi masyarakat da-erah setempat.

“Dengan demikian out-put-nya pun tampak dankontrol pembangunan teru-kur langsung oleh kepaladaerah. Sehingga, anggaran(daerah) itu jangan dibuatprogram secara keseluruhandi semua sektor,” jelasnya.

Jika pemda mengguna-kan pola pikir pembangunandi segala bidang, tanpamengklasifikasikan bidangyang mendesak, maka hasil-nya tidak akan terfokus.

Pada penutupan Musya-warah Perencanaan Pemba-ngunan Nasional (Musren-bangnas), Rabu (11/5), Pre-siden Joko Widodo menga-jak seluruh pemerintah da-erah, baik provinsi, kabu-paten dan kota untuk mem-bangun ciri khas daerah.

Hal itu dimaksudkanagar daerah memiliki cirikhas dan karakteristik yang

dapat membawa nilai lebih,khususnya di sektor eko-nomi, bagi masyarakat da-erah tersebut.

Sebelumnya, Wakil Pre-siden Jusuf Kalla juga me-nyerukan agar pemerintahdaerah dapat meningkatkankreativitas dan inovasi da-lam mengelola produk-pro-duk lokal.

Wapres mendorong pe-merintah daerah mengelolapotensi yang ada dan mem-buat kebijakan yang bagussehingga menjadikan daerahtersebut menarik bagi in-vestor asing.

Dengan adanya inves-tasi di daerah tersebut,maka lapangan pekerjaanakan terbuka bagi masya-rakat sekitar dan hasil pro-duksi di daerah tersebutdapat meningkat.

“Suatu kemakmuran ha-nya akan terjadi apabila adahal yang sangat penting,yaitu lapangan kerja danpeningkatan hasil. Dan se-muanya itu hanya dapatdihasilkan oleh teknologiyang dikerjakan dengan in-vestasi modal yang baik.Oleh karena itulah, makadaerah-daerah harus me-narik,” kata Wapres Kalla.

Menjadikan suatu da-erah menarik, lanjut Wapres,memerlukan usaha dan ker-ja keras dari berbagai pihak,baik pemerintah maupunmasyarakat, untuk meng-hasilkan produk-produk da-erah yang berkualitas. (h/ant)

JAKARTA, HALUAN — Menteri Dalam NegeriTjahjo Kumolo mengingatkan jajaranpemerintah daerah untuk fokus padapembangunan infrastruktur di daerahmasingmasing.

JAKARTA, HALUAN — KetuaUmum PDI Perjuangan, Me-gawati Soekarnoputri mengakusudah menegur Menteri Koor-dinator bidang PembangunanManusia dan Kebudayaan(Menko PMK) Puan Maha-rani, terkait banyaknya kasuskejahatan seksual dalam be-berapa waktu terakhir.

Presiden Republik Indone-sia Kelima itu mengatakan, di-rinya sudah berpesan pada Pu-an sebagai Ibu pada anaknya.

“Dulu saya didik kamu,saya beri kesadaran penuh

sebagai perempuan dan sayaberi pandangan perepuan, tapikenapa hal ini terjadi,” ujarnyamengulang kalimat yang di-sampaikannya pada Puan saatdeklarasi Indonesia MelawanKejahatan Seksual di Jakarta,Kamis (12/5).

Megawati mengatakan, sela-ma dirinya menjadi Presiden, le-bih mudah menggerakkan Ke-menterian Perempuan untukmemberikan keleluasaan padaperempuan dalam akses samaseperti laki-laki. Misalnya soallayanan transportasi publik.

Namun, apa yang ter-jadi saat ini mengenaikejadian kejahatan sek-sual yang menurutnya di-sebabkan karena perada-ban Indonesia tercerabutdari akar budayanya.“Anak-anak kita kehila-ngan panutan,” tegasnya.

Harus Lebih KuatWanita Indonesia ka-

ta Megawati, harus menjadilebih kuat sehingga mampumembela dirinya apabila men-dapat kekerasan seksual darioknum yang tidak bertang-gungjawab. “Saya suka gemasjika lihat wanita yang lembek.Bukan berarti tidak dandanatau kelaki-kelakian, bukanseperti itu. Tapi yang bisamembela dirinya,” kata dia.

Perempuan yang kuat, te-rang Megawati, akan sangatmembantu untuk melindungidirinya terhadap ancaman daritindak kekerasan apapun. Ataupaling tidak, perempuan harusmempersenjatai dirinya untukjaga diri.

“Atau minimal punya sem-protan merica (pepper spray)seperti yang dimiliki polisiuntuk jaga diri. Kita harus lebihpeduli dan ajari anak-anakuntuk waspada, sehingga peris-tiwa seperti Yuyun tidak terjadilagi,” terangnya. (h/mtv)

Perppu Kebiri Perlu DipertimbangkanSecara MatangJAKARTA, HALUAN —Rencana pemerintah yangakan mengeluarkan Peme-rintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) yang me-ngatur tentang hukumankebiri bagi pelaku kejahatanseksual terhadap anak perludipertimbangkan secaramatang, khususnya terkaitistilah kejahatan luar biasa(extra ordinary crime).

“Sebab, kalau diputus-kan sebagai kejahatan luarbiasa, maka dampaknyaakan sangat luar biasa. Keja-hatan luar biasa itu menurutUU harus terkait dengansituasi dan kegentinganyang memaksa, presidenberhak mengeluarkan Per-ppu,” kata Ketua KomisiVIII DPR RI Saleh Partao-nan Daulay,” dalam diskusi“Yuyun dan Kebiri” diKomplek Parlemen Sena-yan, Jakarta, Kamis (12/5).

Menurut Saleh, Perppudikeluarkan harus ada UUyang terkait sebelumnya.“Kebiri kan belum ada UU-nya. Kecuali, kalau yang di-maksud untuk menggantiUU No.35 tahun 2014 ten-tang Perlindungan Anak(PA), maka Perppu kebiri ter-sebut bisa dimasukkan ke da-lam revisi UU PA itu, karenaPerppu itu mengadopsi UU

yang sudah ada,” ujarnya.Selain UU PA juga ada

RUU Penghapusan Kekera-san Seksual (PKS) yang su-dah masuk Prolegnas 2015-2016 di urutan ke 167 dari169 RUU Prolegnas. “Ja-ngan sampai terjadi tum-pang-tindih antara RUUPKS dan UU PA. Keduanyaharus disingkronkan dulu.Yang penting ada payung hu-kum untuk menindak pen-jahat seksual,” tambahnya.

Bahkan kata Saleh, UUNo.35 tahun 2014 tentang PAsudah disahkan belum adaPP-nya. “Jadi, untuk apa me-ngesahkan UU yang baru,kalau tidak ada PP-nya, ka-rena UU itu nanti tidak bisadijalankan di masyarakat. Inimenunjukkan bahwa peme-rintah belum maksimal dalammerespon isu-isu kejahatanseksual anak. Tapi, kalauPerppu kebiri ini didukungsecara nasional, DPR pastimendukung,” ujarnya.

Hanya saja kata politisiPAN itu, kalau pekebirian itusampai terjadi disfungsi sek-sual maka melanggar kodeetik kedokteran. Kemudianbiayanya juga mahal, untuksuntik sekali biayanya Rp 700– Rp 7 juta. “Kalau dipenjara5 tahun, setiap 3 bulan disun-tik, maka membutuhkan

biaya sekitar Rp 20 juta.Sementara untuk operasitestis biayanya Rp 20 – Rp 40juta. Kalau Chip, berapayang dibutuhkan, dan siapayang memantau? Semua ituharus dikaji dengan matang,”jelas Partaonan.

Yang penting itu menu-rut Partaonan, adalah per-lindungan terhadap korban,karena soal keperawananatau virginitas di Indonesiamerupakan sesuatu yangsakral, suci dan disucikan.Terlebih korban akan men-derita seumur hidup, se-hingga bisa rehabilitasi dibu-tuhkan untuk masa depan-nya, untuk itulah negaraharus hadir. “Saya mengu-sulkan ada denda Rp 100 ju-ta atau lebih,” pungkasnya.

Ketua KPAI AsrorunNi’am Sholeh setuju denganPerppu dari pada membuatUU baru karena akan mema-kan waktu yang lama. “Kebiriitu memang terjadi pro dankontra di masyarakat. Tapi,kalau membuat UU kebirimaka akan menjadi produkpolitik, dan butuh waktulama,” katanya Asrorun.

Karena itu dia memintaPerppu itu nanti dirorongdengan keputusan politikDPR karena perlindungananak mendesak dan tidak

bisa menunggu perdebatan-perdebatan yang tidak pro-duktif. “Jadi mendesak dantidak perlu menunggu per-debatan-perdebatan yangtidak produktif,” ujarnya.

Pakar hukum pidana dariUniversitas Trisakti Abdul Fi-car Hadjar mengatakan, pe-merintah mengeluarkan Per-ppu pasti darurat, karena ka-sus kekerasan seksual yang di-alami Yuyun mendapat per-hatian masyarakat luas. “Ka-lau Perppu itu sebagai hu-kuman pemberatan tam-bahan, maka seumur hidupitu lebih realistis. Sedangkanhukuman mati itu diterapkankepada tindak pidana yanglangsung menyebabkan ke-matian,” jelas Abdul Ficar.

Selain itu kata AbdulFicar, yang penting mengop-timalkan perlindungan anakdalam banyak aspek kehi-dupan, karena anak sebagaimasa depan bangsa, makapencegahan diprioritaskan.

“Dalau Presiden Jokowibilang sebagai kejahatanluar biasa, seharusnya pene-gak hukum responsive, bah-wa kejahatan seksual anakitu sama dengan terorisme,narkoba, dan pembunuhanberencana, maka harus di-hukum berat dan tak ada re-misi,” pungkasnya. (h/sam)

PERINGATANTRAGEDI TRISAKTI— Keluarga besarkampus besertakerabat korbanmelakukan tabur bungasaat Peringatan 18Tahun Tragedi 12 Mei1998 di UniversitasTrisakti, Grogol,Jakarta, Kamis (12/5).Kegiatan tersebut untukmengenang kembaliempat mahasiswaUniversitas Trisaktiyang meninggal karenatertembak saatmelakukan aksimemperjuangkanreformasi pada Mei1998 di kampus itu.ANTARA FOTO

Redaktur: Heldi Satria Layouter: Rahmi

20

www.harianhaluan.com

Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H Kota Solok

Posyandu KampungJawa Dinilai ProvinsiSOLOK, HALUAN — Tim penilai Posyandutingkat Sumatera Barat yang diketuaiBakrizal Basir melakukan penilaian padaPosyandu Kelurahan Kampung Jawa,Kecamatan Tanjung Harapan, Kota Solokuntuk melihat secara dekat sekaligusevaluasi, Selasa (10/5).

Turunnya tim Provinsi Sumatera Barat keKelurahan Kampung Jawa lantaran Posyanduyang dibina Ketua TP-PKK Kota Solok itumenjadi duta Kota Solok ke tingkat SumateraBarat, karena berhasil menyisihkan beberapaPosyandu yang ada di Kota Solok.

“Kami datang ke Kelurahan KampungJawa karena ingin melihat secara dekattentang keberhasilan Posyandu selama ini,selain bisa berkomunikasi tentang manfaatPosyandi sekaligus melakukan pembinaanpada kader-kadernya yang selama ini diakuisangat gigih dalam memberikan pelayananpada anak-anak balita dan ibu menyusui,”jelas Ketua Tim Penilaian Provinsi diha-dapan Wakil Walikota Solok Reinier, KetuaTP-PKK Ny. Zulmiyetti Zul Elfian dankaum ibu yang hadir.

Sementara itu, Ketua TP-PKK Kota SolokZulmiyetti Zul Elfian mengatakan, di KotaSolok cukup banyak berdiri Posyandu, hampirtiap keluarah ada 2-3 Posyandu sebagai bentukpendeteksian dini dalam pelayanan kesehatan.Posyandu yang ada juga dibina oleh tenagakesehatan yang ada di Kelurahan kemudianjuga kader-kader yang sudah terlatih.

Kemajuan Posyandu yang didirikanselama ini, diakui Zulmiyetti tidak terlepasdari dukungan berbagai pihak yang pedulipada kesehatan, apalagi Kota Solok sudahmencanangkan hidup bersih sehat danmenjadi kota sehat sejak 2010 lalu. KotaSehat tidak bisa tercapai jika semua kom-ponen yang ada dari tingkat bawah tidakseayun selangkah. (h/alf)

Bahan Baku Langka

Pengusaha Kota Solok Nyaris Gulung Tikar

Tingkatkan Kunjungan Wisata

Diperlukan Perda Kenyamanan Tamu HotelSOLOK, HALUAN — Pemerintah kabupaten/kota di Sumatera Barat perlu melahirkanPeraturan daerah (Perda) tentangperlindungan tamu yang menginap di hotel-hotel di daerah ini.

Sehingga tamu yang da-tang ke suatu daerah untukberlibur dan menginap dihotel merasa nyaman danaman dari razia yang tidakpopuler.

Saya melihat perlu adaPerda untuk memperkuatposisi pemilik hotel mem-

berikan kenyamanan dankeamanan pada tamunyayang menginap karena hotelbisa berkembang dari tamuyang menginap, jelas seo-rang tokoh masyarakat MDt Ganjie pada Haluan be-berapa waktu lalu.

Razia Penyakit masya-

rakat (Pekat) yang seringdilaksanakan sasaran awalpada kawasan lingkunganmasyarakat, kenyamananmasyarakar merasa tergang-gu karena perbuatan di luarnorma adat dan agama.Sementara di lingkunganhotel tidak ada pemukimanmasyarakat. Kalau berkedokmengganggu kemananmasyarakat, ya tunjukanmasyarakat yang mana yangterganggu. “Kita tidak men-dengar maupun melihatadanya gejolak dan aksiunjuk rasa sekelompok ma-

syarakat memprotes pemilikhotel tertentu, semua adem-adem saja. Sepertinya razianuangsanya ingin lihat ke-cantikan perempuan dancuci mata semata,” sebutnya.

Menysikapi razia di ho-tel yang tidak populer itu,Pemda kabupaten/kota per-lu melahirkan Perda per-lindungan pada tamu yangmenginap di hotel, mem-berikan kebebasan padapetugas Satpam untuk me-nangkal pihak-pihak yangmenganggu kenyamanantamu yang ada di hotel,

dengan demikian, ada ke-gairahan pemilik hotel danberinvestasi.

Tapi jika ada pemilikhotel yang nakal denganmenyediakan wanita meng-hibur, Pemda bisa mencabutizin operasional hotel itukarena dalam operasionalsudah menyimpang, ma-syarakat perlu memprotes.

Ingat, tambah ninik ma-mak di Kota Solok itu, se-seorang menanamkan in-vestasi perhotelan untukmendapatkan keuntungan,keberadaan hotel juga men-

dukung parawisata di Suma-tera Barat. Orang berwisatake Sumatera Barat karenatertarik keindahan alamnya,dan juga didukung fasilitaspenginapan.

Namun jika kenyamanandan keamanannya merasaterganggu oleh pihak-pihaktertentu saat menginap de-ngan kedok razia Pekat, su-dah jelas orang tidak datangke Sumbar, sementara disatusisi, Pemerintah menargetkankunjungan wisata ke daerahini. Tidak semua wisatawanberkantong tebal yang bisa

menginap di hotel berbin-tang, dan ada yang memilihhotel melati.

“Kita lihat Nusa Teng-gara Barat (NTB) dan Jog-jakarta, jika berwisata ke 2provinsi itu memang terasanyaman dan aman, masya-rakatnya yang ramah dansantun. Jika berjalan malamhari dan mencari pusat hibu-ran cukup damai. Begitujuga dipenginapan, tidakada yang menggedor-gedorpintu kamar, pemilik hotelmemiliki otoritas penuh,”bebernya. (h/alf)

Harga Cabai di KotaSolok Merangkak NaikSOLOK, HALUAN — Petani cabai di KotaSolok dan sekitarnya sedikit tersenyummenyusul mulai merangkak naiknya hargacabai ditingkat pedagang pengumpul. Kalausebelumnya harga cabai pada kisaranRp18.000 sampai Rp20.000/kg, kini naikmenjadi Rp 24.000/kg.

Kendati kenaikan harga cabai Rp4.000/kg sudah dapat sebagai pelipur lara bagipetani karena jerih payah berpanas danberhujan di ladang dalam mengelola bu-didaya cabai sedikit terobati, kendatikeuntungan yang diperoleh belum memu-askan. “Saya sedikit lega karena pada Selasa(10/5) lalu harga cabai di tingkat pedagangpengumpul naik Rp4.000/kg,” terangBujang, seorang petani cabai di Kota Solok.

Dari beberapa keterangan yang dihim-pun “Haluan” di pasar sayur Kota Solokmenyebutkan, mulai merangkak naiknyacabai dikarenakan akan masuknya bulansuci Ramadhan, beberapa pedagang pe-ngencer maupun ibu rumah tangga mulaimemborong kebutuhan dapur sebagaipersiapan bulan Ramadhan.

Tidak hanya komoditi cabai yang me-rangkak naik, melainkan juga pada komoditisayuran lainnya, sebut saja bawang merah,bawang putih. Bawang merah berkisarantara Rp30.000 samai Rp40.000/kg.Namun komoditi bumbu masak itu selaluberubah tiap hari karena sesuai permintaan/penawaran, sama dengan cabai.

Kebutuhan cabai maupun bawang me-rah di Kota Solok memang banyak dipasokdari daerah sentra produksi sayuran, cabaibanyak didatangkan dari daerah penyanggaKota Solok, sedangkan pasar sayur KotaSolok hanyalah tempat transaksi semata.Kebutuhan sayuran untuk masyarakat KotaSolok banyak didatangkan dari KabupatenSolok. (h/alf)

BERI ARAHAN — Ketua KTNA Tanjung Harapan, Rita memberi arahan dihadapan anggota kelompok tani penerima bantuan dana untuk sektor pertanianr,Rabu (11/5). ALFIAN

SOLOK, HALUAN — Leni,seorang pengusaha karakkaliang 88 di Destamar Am-pang Kualo, Kelurahan Kam-pung Jawa, Kecamatan Tan-jung Harapan, Kota Solokmulai terpukul akan kelan-jutan usahanya lantaran terba-tasnya pasokan bahan bakuberupa ubi kayu dari sentra-sentra produksi,

Tiap minggu itu, Lenimembutuhkan 1,5 ton ubi kayu,namun jumlah tersebut tidakpernah terealisasi karena tidakadanya ubi kayu yang diproduksidi Kota/Kabupaten Solok, untukmemenuhi kebutuhan ubi kayu,Leni harus bertandang ke Kabu-paten Padang Pariaman danSijunjung.

“Saya betul-betul terhe-nyuh akibat terbatasnya bahanbaku ubi kayu untuk mem-produksi karang kaliang kare-na di Kota Solok, produksi ubikayu tidak ada, kalaupun adahanya hitungan karung dandiusahakan petani dalam ska-la kecil. Pada hal ad 2 buahindustri rumah tangga yangmembutuhkan ubi kayu, te-rang Leni pada Haluan dilokasi usahanya.

Usaha karak kaliang Leniyang dirintis sejak tahun 1990lalu memang memperlihatkanomset yang baik, perkem-bangan dari minggu ke ming-gu cukup baik ditandai ba-nyaknya permintaan, permin-taan bukan hanya untuk ke-butuhan di Kota Solok mela-inkan datang dari Bukittinggi,Pariaman dan Padang. Hanya

saja dalam beberapa hariterakhir ini, Leni tidak mam-pu memenuhi permintaanrelasinya lantaran keterba-tasan bahan baku.

Di Kota Solok ada 2 kepa-la keluarga yang mengusa-hakan home industri karang

kaliang, ke 2 pengusaha kecilitu mengeluhkan langkanyabahan baku ubi kayu, memangbanyak ubi kayu, namun tidaksemua ubi kayu yang bisadijadikan untuk bahan karakkaliang, ada ubi kayu yangkadar airnya tinggi tidak bisa

dijadikan bahan baku karenaberpengaruh pada rasa nan-tinya.

Oleh karenanya Leni ber-harap Pemerintah Kota Solokbisa mencarikan jalan keluaruntuk memenuhi kebutuhanbahan baku, jika bahan baku

datangnya tersendat-sendatsudah jelas mempengruhipada produksi karak kaliangyang bermuara larinya relasiLeni pada pengusaha lain.Pada hal untuk merintis ker-jasama tidak gampang danbutuh kesabaran. (h/alf)

KETUA TP-PKK Kota Solok, Ny. Zulmiyetti saatmemberi arahan tentang penilaian kader Posyandu dikelurahan Kampung Jawa Selasa (10/5). ALFIAN

Peringatan HUTke-3 KBRS Meriah

WALIKOTA Solok Zul Elfian(baju putih) ikut menghadiri HUT KBRS Solok yangdipusatkan di laing Parts Solok Minggu lalu. ALFIAN

SOLOK, HALUAN — Peringa-tan Hari Ulang Tahun (HUT)ke-3 Keluarga Besar RadioSolok (KBRS) yang di pu-satkan di Laing Part Kota Solokberlangsung meriah yang diha-diri hampir 300 orang anggotadari berbagai kabupaten/kotadi Sumatera Barat.

Acara itu ditandai pele-pasan balon ke udara danpemotongan kue oleh ketuaKBRS diserahkan pada Wali-kota Solok Zul Elfian sebagaibentuk penghargaan, gemuruhtepuk tangan dari peserta me-ngiringi penyerahan kue.

Kendati alat komunikasilewat udara sudah dikendali-kan oleh Handphone maupunlewat jejaring sosial, namunalat komnikasi radio ternyatamasih dicintai. Buktinya, parapenggemar radio masih banyakdi Sumatera Barat. Posisi radio(HT) masih banyak dijumpai dirumah-rumah maupun ken-daraan pribadi apalagi tidakmengeluarkan dana.

“Saya selaku ketua KBRSSolok berterima kasih ataskepedulian semua anggotayang tergabung dalam wadahOrari/Rapi yang mensukseskanHUT ke-3 yang dipusatkan diKota Solok, ini menunjukankecintaan pada alat komunikasidengan nomor frekwensi 1439-700 MHZ masih tetap jayasepanjang masa,” jelas T Sla-met mengawali sambutannya.

Menurut Slamet, alat ko-munikasi radio jauh berbedadengan HP. Kalau HP menge-luarkan dana untuk membelipulsa, bahkan kadang kala jikaterjadi gempa, alat komunikasiitu sering macet. Namun radiotidak mengenal adanya ben-cana alam gempa. Walau gem-pa ada, alat tetap berfungsiuntuk menyalurkan informasikepada semua anggota. Komu-nikasi tetap berjalan lancar,hanya saja kelemahan, saluranyang digunakan sering digang-gu orang-orang iseng. “Disaatkita berkomunikasi sering di-ganggu bahkan dalam pem-bicaraan tidak ada yang rahasiakarena semua orang bisa men-dengar jika menggunakan salu-ran yang sama,” tambahnya.

Walikota Solok Zul Elfian,yang menyempatkan dirinyahadir pada peringatan HUTKBRS merasa bangga ataskepedulian anggota untuk mem-pertahankan organisasi walau alatkomunikasi lainnya sudah banyaksejalan dengan perkembanganteknologi informasi. Namundemikian alat komunikasi radioberbeda dengan HP.

Kekompakan anggota KB -RS hendaknya terus diperta-hankan apalagi selama iniKBRS menunjukan kepedu-liannya menyambung informasiketika terjadinya bencanaalam, baik banjir maupun gem-pa bumi. (h/alf)

DEKAN Faperta UMMY Solok, Syahro Ali Akbar, saat memberi arahan sebelum dilakukan musyawarahmahasiswanya, Selasa (10/5) di Kampus Jalan Sudirman Kota Solok. ALFIAN

Pemilihan Lembaga Kemahasiswaan

Fakultas Tak Campur TanganSOLOK, HALUAN — De-kan Fakultas Pertanian Uni-versitas Mahaputra Mu-hammad Yamin (FapertaUMMY) Solok, Prof DR.Syahro Ali Akbar menga-takan, dalam pemilihan lem-baga kemahasiswaan, se-perti Badan Eksekutif Ma-hasiswa (BEM), Gubernurmaupun Resimen Maha-siswa (Menwa), fakultastidak akan ikut campur kare-na itu wadah mahasiswa.

“Hanya saja, fakultasmeminta pada mahasiswaagar dalam memilih lem-baga disuatu perguruan ting-gi hendaklah yang punyawaktu, punya kemampuandan berjiwa sosial karenajabatan dalam lembaga ke-mahasiswaan banyak ber-sifat sosial,” jelas Syahro AliAkbar, ketika membukamusyawarah mahasiswa Fa-perta UMMY Solok di kam-pus Faperta Selasa (10/4).

Lembaga yang ada dikampus merupakan milikmahasiswa, lembaga itutempat bermusyawarah mu-

fakat, menentukan sikapdan bisa juga sebagai ke-kuatan kampus, setiap ke-giatan yang ada di kampusharuslah dimotori mahasis-wa melalui lembaga yangada, makanya lembaga itumilik mahasiswa dan meru-pakan mitra bagi dekan.

Dibeberapa perguruantingggi negeri dan swastaterkemuka di Indonesia,lembaga yang ada selalutanpil ke depan dalam mem-persoalkan kebijakan yangtidak populer bahkan meng-kebiri hak-hak rakyat. Lem-baga mahasiswa tanpil kede-pan memberikan peringatanpada pengambil kebijakannamun tetap dalam kerang-ka solidaritas dan kepen-tingan rakyat.

“Kendati sudah terpilihsebagai ketua lembaga, se-but saja BEM, Gubernurmahasiswa maupun Menwa,jangan sampai lupa kuliah,kesibukan menjadi pim-pinan suatu lembaga jangandijadikan alasan untuk me-lalaikan kuliah. Ingat, orang

tua membiayai kuliah untukbisa menyelesaikan studitepat waktu,” terang SyahroAli Akbar.

Konsep belajar diper-gurun tinggi bukan lagi ber-orientasi menjadi pegawainegeri karena jumlah lulu-san perguruan tinggi tidakseimbang dengan kuota pe-nerimaan pegawai negerisipil tiap tahun. Oleh kare-nanya lulusan perguruantinggi hendaklah bisa man-diri dengan membuka lapa-ngan usaha baru.

Jika disimak laporanmedia massa, baik cetakmaupun elektronik, banyaklulusan perguruan tinggimembuka lapangan usahabaru, ilmu yang diperolehdiperguruan tinggi tidakmembeku ibarat es, melain-kan makin mencair danbermanfaat bagi dirinya danmasyarakat. Untuk itu, ma-hasiswa Faperta UMMYhendaklah bisa membukausaha yang memiliki dayasaing setelah tamat kuliahnantinya. (h/alf)

www.harianhaluan.com Redaktur: Heldi Satria Layouter: Rahmi

21Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 HPasaman

SMPN 1 Lubuk SikapingTargetkan Lulus 100 Persen

Siswa SMA Pasaman Lulus 100 Persen

Mewujudkan MasyarakatPasaman yang Agamis

PASAMAN,HALUAN — Kegiatan corat-coretbaju seragam sekolah tiap momen kelulusantampaknya masih sulit dihilangkan diPasaman. Himbauan dan intruksi DinasPendidikan Pasaman untuk tidak melakukanaksi coret-coret baju dalam merayakankelulusan pun, tidak diindahkan olehkalangan pelajar di daerah itu.

Seperti yang terlihat soreini saat pengumuman kelu-lusan siswa SMA sederajatdi Kabupaten Pasaman. Se-telah pengumuman hasilUN keluar pada, Sabtu (7/5) sekitar pukul 17.00 WIBkemarin, di masing-masingsekolah di Lubuk Sikaping,euforia siswa memuncaksetelah mereka mengetahuikelulusannya.

Hampir di semua seko-lah di Lubuksikaping, seba-gian besar siswanya lang-

sung menuju Gelora TankuRao Lubuksikaping danmelakukan aksi corat-coretbaju seragam, begitu dapatkepastian lulus nasional.Selain memakai spidol, aksicorat-coret juga mengguna-kan cat semprot.

Selain aksi corat-coret,ada pula sebagian kecilsiswa yang merayakan kelu-lusan dengan konfoi di jalanraya mengunakan sepedamotor. Dalam aksi konvoidan coret-coret baju usai

kelulusan itu, untung sajatidak terjadi kecelakaanserta aksi tawuran antarsesama pelajar.

Dari pantauan di lapa-ngan, situasi perayaan kelu-lusan ini relatif aman dantidak menimbulkan gang-guan. Pasalnya, petugaskepolisian Polres Pasamansudah mengantisipasi dariawal dengan melakukanpatroli dan menempatkanbanyak personil di sejumlahtitik di sekitar kawasan seko-lah dan kota Lubuk Sika-ping.

Dalam melakukan aksicorat-coret baju di GeloraTuanku Imam Bonjol, danjalan Baypas, tampak ratu-san siswa SLTA sederajatmeluapkan kegembiraan-nya, ada yang berfoto bersa-ma, tertawa bersama danlainnya.

“Jauh-jauh hari Dinas

Pendidikan dan pihak seko-lah sudah mengimbau agaranak-anak tidak perlu mela-kukan corat-coret pada bajuseragam. Namun, diban-dingkan tahun sebelumnya,siswa yang corat-coret sera-gam ibu sudah jauh ber-kurang,” kata Kepala DinasPendidikan Pasaman me-lalui Sekretaris Dinas Em-dison.

Sebelumnya, pihak Di-nas Pendidikan Pasamantidak membolehkan adanyaaksi coret-coret baju dankonvoi di jalan dalam pera-yaan kelulusan UN.

Selain itu, pihak sekolahjuga sudah memberikanintruksi keras kepada siswaagar mematuhi aturan terse-but.

Hal itu bertujuan agartidak terjadi aksi melanggarhukum, seperti tawuran,melanggar aturan berlalu

yang berujung pada kece-lakaan dan aksi mengangguketertiban umum lainnya.

Emdison mengatakan,berdasarkan laporan dariKepala Sekolah SMA danSMK se-Pasaman, hasil ke-lulusan di Pasaman beradapada persentase 100 persen.“Pasaman lulus seratus per-sen,” tukas Emdison.

Ia mengatakan, adapunsekolah-sekolah penyeleng-gara UN yaitu SMKN 1Lubuksikaping dan seluruhperseta UN dinyatakan lulus100%. Begitu juga denganSMAN 1 Padang Gelugur,SMAN 1 Rao, SMAN 1 DuoKoto, SMKN 1 Bonjol, SM-KN 1 Simpati, SMAN 1Panti terdiri dari jurusanIPA sebanyak 138 pesertadan IPS 120 peserta lulussemuanya. Selain itu adajuga SMA PGRI calon pe-serta semula 21 orang na-

mun yang ikut ujian hanya18 dan dinayatakan lulussemuanya. Serta SMAYappas, SMA 1 Lubuksika-ing lulus , SMAN 1 Bonjol,dan SMA 1 Mapattunggullulus seratus persen.

Disisi lain, kata Em-dison, urutan rangking diSumbar, SMA jurusan IPAdi Kabupaten Pasamanmendapat rangking 14 diSumbar, sementara untukjurusan IPS berada dirang-king 16 di Sumbar, semen-tara untuk tingkat SMKmendapat rangking 9 dan Paket C dirangking 5.

Sementara itu, siswayang masuk 20 besar diSumbar adalah dua orangsiswa SMKN 1 Lubuksika-ping atas nama, Fauzi Rah-madia rangking 7 rata-ratanilai 85,775, dan Elina Erizarangking 14 rata rata nilai84,6.

“Apa yang dicapai pendi-dikan Pasaman diharapkankedepan semakin baik lagi,”terang Emdison.

Untuk itu katanya perluperanan seluruh perangkatsekolah mulai dari KepalaSekolah hingga ke staf pe-ngajar, agar terus mela-hirkan peserta didik yangberprestasi, baik lokal, na-sional maupun internasio-nal.

Salah seorang pelajarSMA di Lubuksikaping Ivamengatakan, coret-coretbaju yang dilakukan meru-pakan ungkapan kegem-biraan karena telah berhasillulus dan mengadapi UNdengan baik.

“Corat coret ini kamilakukan untuk melepaskanrasa kegembiraan karnatelah berhasil lulus dalamUN tahun ini,” tukasnya. (h/rel)

MUSNAHKAN GANJA — Wabup Pasaman Atos Pratama bersama unsur muspida Pasaman musnahkan 48 kilogram narkoba di Mapolres Pasaman belumlama ini. IST

Roland WakiliPasaman TingkatProvinsiPASAMAN,HALUAN — Pasangan H.Tamsil Roland dan Hj. Nurmailisterpilih sebagai utusan Pasaman dalampenilaian keluarga sakinah tingkatProvinsi Sumatera Barat tahun ini.

Dipilihnya keluarga asal ranah Raoitu berdasarkan hasil penilaian timKantor Kementerian Agama KabupatenPasaman yang dipimpin oleh H. AbdelHaq karena dianggap memenuhi kriteriasebagai duta kabupaten saiyo, terang KasiBimas Islam Sulpan Amri, Rabu (11/5).

Dalam hal ini, Abdel Haq yangturut mendampingi bersama KepalaKUA Kecamatan Rao, Yulius Sabrimenyampaikan harapannya atas kei-kutsertaan pasangan KS dalam pe-nilaian di tingkat provinsi kemarin diPadang dapat meraih nominasi untukmenjadi utusan Sumatera Barat kelevel nasional sebagaimana pada tahunsebelumnya wakil ranah ini suksesmenembus tingkat nasional di Jakarta.

Lebih mendalam leader lembagaagama itu mengatakan, sasaran dantujuan yang diidamkan dan hendakdicapai akan pelaksanaan programkegiatan penilaian keluarga sakinahitu adalah untuk mewujudkan kehar-monisan, kerukunan, kesejahteraan,sakinah, penuh cinta dan kasih sayangpada seluruh pasangan hidup insanatau masyarakat karena ini seiringdengan visi misi Kemenag.

“Harapan kita bersama, duta KS yangdiutus hendaknya menjadi motivator bagiwarga Pasaman,” tukasnya. (h/tos)

Polres Pasaman Musnahkan 48 Kg GanjaPASAMAN, HALUAN — Ke-polsian Resor (Polres) Pa-saman, Sumatera Barat, me-musnahkan sebanyak 48 kilog-ram barang bukti narkobajenis ganja di Halaman Ma-polres setempat, Senin.

Kapolres Pasaman AKBPAgoeng S. Widayat di LubukSikaping, Senin, mengatakanbarang bukti yang dimus-nahkan tersebut merupakanhasil dari penangkapan Rizki(25), Andre Novi (30) wargaBukittinggi dan Gustafa Ring-ga (23) warga Gaduik, Kabu-paten Agam yang diamankanpada Kamis (28/4).

“Saat ditangkap, ke tigatersangka membawa 50 kilog-ram ganja. Yang kita musnahkansebanyak 48 kilogram, selebih-nya akan dijadikan barang buktidi persidangan,” katanya.

Selain itu, ujarnya, polisijuga mengamankan satu unitmobil Grand Max warna silverdengan nomor polisi BA 1453LN, yang digunakan ketigapelaku untuk membawa ganja.

“Barang haram itu didapattersangka dari Panyabungan,Sumatera Utara. Rencananyaakan dibawa ke KabupatenAgam dan Kota Bukittinggi,”ujarnya.

AKBP Agoeng menga-takan ketiga tersangka teran-cam dijerat pasal 111 dan 112UU Nomor 35 tahun 2009tentang narkoba dengan anca-man hukuman maksimal 20tahun penjara.

Wakil Bupati Pasaman,Atos Pratama, dalam acara

pemusnahan ganja tersebutmengatakan sangat mengap-resiasi kinerja pihak kepo-lisian dalam menangkap pela-ku dan barang bukti narkobadi daerah setempat.

Ia juga mengimbau kepa-da masyarakat untuk lebihkooeratif dalam upaya pen-cegahan bahaya narkoba inidengan cara melaporkan ke-pada pihak kepolisian jika

menemukan indikasi pere-daran narkoba di lingkungansekitarnya.

“Ini merupakan musuh kitabersama. Mari kita tingkatkansinergi dalam melakukan

upaya pencegahan bahayanarkoba ini. Jangan sampaigenerasi kita menjadi korbandari barang haram ini karenabisa menghancurkan masadepan,” katanya. (h/and)

PASAMAN, HALUAN —Ratusan siswa SMPN 1 Lu-buk Sikaping dan orangtuasiswa menghadiri acara mu-hasabah atau kontemplasiyang digelar pihak sekolahdalam rangka menghadapiUjian Nasional yang bakalberlangsung, Senin (9/5).

Acara yang berlangsungdi Masjid Agung Al-Mut-taqin, Lubuk Sikaping ter-sebut dihadiri langsung olehKepala Sekolah SMPN 1Lubuk Sikaping, Yusar, paramajelis guru, Ketua KomiteSekolah, M. Mardinal, paraorangtua siswa, serta pem-beri muhasabah, HidayatulTaufik, Alumni STPDN.

Kepala Sekolah SMPN 1Lubuk Sikaping, Yusar da-lam arahannya mengatakanacara kontemplasi ini se-ngaja digelar untuk siswayang bakal mengikuti UjianNasional.

“Kontemplasi ini seti-daknya dapat membantudan memotivasi para siswauntuk lebih giat lagi belajardan kelak mampu mena-matkan pendidikan di se-kolah ini dengan nilai yangsangat memuaskan danmampu lulus 100 persen,”terangnya.

Di samping ratusan siswayang hadir, katanya, pihaksekolah juga mengundangpara orangtua untuk meng-hadiri acara kontemplasitersebut.

“Kita juga sengaja men-datangkan orangtua muridpada acara ini, dengan hara-pan terciptanya kesamaanpersepsi antara wali muriddan pihak sekolah terkaitpola pembinaan kepadaanak-anak,” ungkapnya.

Ia menambahkan, pihak-nya sengaja mendatangkan

Trainer atau narasumberdari salah satu Alumni ST-PDN, karena dari info yangdidapat, kapabilitas Hida-yatul Taufik dalam acaraKontemplasi sudah tidakdiragukan dan mampu me-motivasi para siswa.

Hal senada juga disam-paikan oleh Ketua KomiteSMPN 1 Lubuksikaping,Mardinal. Ia juga berharapsesudah menggelar acarakontemplasi tersebut, parasiswa menjadi termotivasidan lebih giat lagi dalammenyelesaikan pendidikan-nya di jenjang SLTP ini.

“Kita berharap anak-anak kita dapat menyelesai-kan studinya di SMP inidengan nilai yang memu-askan dan bisa membangga-kan kedua orangtua danpara gurunya,” ujar M. Mar-dinal yang juga salah satuanggota DPRD Pasamansaat ini.

Selanjutnya, acara Kon-templasi diawali denganpenyampaian materi dariTrainer, Hidayatul Taufik.Materinya yang sederhanadan disampaikan denganelegan membuat siswa ter-kesima dan selalu fokusdengan substansi materi ygdisampaikan sang Trainer,adakalanya terdengar gelaktawa dari peserta dan walimurid, dan adakalanya su-asana begitu hening mana-kala Trainer berbicara ten-tang perjuangan ayah danibu dalam membesarkananak-anaknya.

Pada sesi acara, Hidaya-tul Taufik mengajak semuapeserta kontemplasi untukberdiri dan menundukkankepala mereka, kemudiandengan mahirnya beliaumemaparkan tentang

perjuangan dan pengorba-nan kedua orangtua darikecil hingga saat ini.

Selanjutnya, ia juga me-ngisahkan bagaimana deri-tanya melahirkan seoranganak, dimana seorang ibuharus meregang nyawa an-tara hidup dan mati dan lainsebagainya.

Dengan vokal suara sangtrainer yang menggema, ti-dak lama kemudian seluruhpeserta larut dan hanyutdalam perasaan bersalahkepada orang tua dan mere-kapun tak kuasa memben-dung airmata, suara Isaktangis memenuhi ruangan.

“Sekarang saya mintadengan ikhlas kepada adek-adek semuanya, datangilahIbu anda yang saat ini se-dang menunggu anda dibe-lakang, berlututlah dika-kinya, dan minta maaflahpadanya, dan ucapkan teri-ma kasih yang tulus kepa-danya, sungguh keberha-silannya dalam UN kelaktidak bisa lepas dari doa-doatulus mereka, yakni ayah danibu Anda,” ujar HidayatulTaufik dengan suara yangsudah mulai serak.

Seluruh siswa pun men-datangi orangtuanya, me-reka bersimpuh mohon maafdan memeluk ibu dan ayahmereka. “Saya berharap efekmotivasi yang dirasakansiswa tidaklah temporer,maka dari itu dibutuhkanperhatian dan waktu bagiorang tua untuk terus mem-bimbing anak-anak mereka,agar menjadi orang suksesdikemudian hari,” ujar Hi-dayat kepada Haluan.

Acara ini diakhiri denganacara salam-salamanbersama dengan majelis gurudan komite sekolah.(h/tos)

Laporan: Welina

SEKARANG ini umat Islam bisa dibilang sedang diuji.Hari kehari berbagai bentuk penyakit masyarakat (Pekat),baik judi, munuman beralkohol, narkoba, ganja terusmerebak ke seluruh penjuru tanah air. Berbagai upaya terusdilakukan pemerintah dalam memberantasnya, namunbelum menghasilkan hasil yang maksimal.

KEADAAN yangdemikian, jugamenjadi perhatian

serius bagi pasangan Bu-pati-Wakil Bupati PasamanH. Yusuf Lubis- Atos Pra-tama. Bagi pasangan ini,pemberantasan PenyakitMasyarakat (Pekat), men-jadi target utama dalamkepemimpinannya di ranahPasaman saiyo. Ini tertuangdalam Visi pemerintahan-nya lima tahun ke depanyakni Terwujudnya Masya-rakat Pasaman yang Sejah-tera, Agamis dan Berbu-daya.

Menurut Yusuf Lubis,untuk mewujudkan masya-rakat yang agamis, segalabentuk kegiatan yang ber-bau Penyakit Masyarakat(Pekat) harus ditindak te-gas dan setiap kegiatankeagaaman terus digalak-kan. Judi, minuman ber-alkohol, narkoba, ganja danlainnya tidak ada tempat diPasaman.

“Setiap kegiatan kea-gamaan yang dilaksanakanmari kita ikuti bersama,karena hanya inilah yanguntuk kita, baik untuk hi-dup di dunia, dan terlebihuntuk mendapatkan ke-bahagiaan kehidupan diakhrat kelak,” kata YusufLubis saat pertama kalimengikuti wirid pengajianASN di Masjid Agung AlMuttaqin baru-baru ini.

Apa yang disampaikan

bupati, mendapat sambu-tan antusias dari ASNPemkab Pasaman, terbuktipada pengajian berikutnya,Masjid Agung penuh sesakdan sampai ke luar ruangmasjid dipenuhi jemaahyang umumnya PegawaiPemkab Pasaman.

Jika ingin membangunsuatu negeri, apalagi yangagamis, memang sudahseharusnya Pemerintahsebagai garda terdepan.Pemkab Pasaman harusserius mengaplikasikannya,kita berharap jangan hanyasekedar sebagai visi yangtertuang dalam kertas, na-mun kita tunggu aplikanyaditengah masyakarat.

Namun, kita harus akuihingga hari ini sejak dilan-tik 17 Februari 2016 lalu,Bupati Yusuf Lubis tidaktanggung-tanggung dalammenindak lanjuti cita-cita-nya menjadikan masya-rakat Pasaman yang aga-mis.

Dimulai dari kalanganPegawai Negeri Sipil(PNS), Bupati menegas-kan, tidak ada yang terlibatdengan segala bentuk Pe-nyakit Masyarakat. Jikaterbukti tindakan tegassegera menyusul. Kegiatanwirid bulanan yang dimo-tori Sekretariat Daerahyakni setiap Jumat di ming-gu pertama dan jumat keti-ga setiap bulannya harusdiikuti secara bersama-

sama. Juga akan dibuataturan setiap ada kegiatanrapat, 10 menit menje-lang waktu sholat masukkegiatan rapat harus ber-henti, dan akan dilanjutkansetelah sholat dilaksana-kan. “Karena panggilanAllah, lebih besar darisegala-galanya,” urai bu-pati.

Memang jika ingin me-wujudkan masyarakat yangagamis, diperlukan mem-perbaiki imannya terlebihdahulu, yaitu pandangandan sikap hidup yang ber-landaskan Alquran dan sunnah Rasul. Jika tidakmaka masyarakat yang aga-mis hanyalah sebuah ma-syarakat yang hanya bisadimimpikan tetapi tidakdapat direalisasikan.

Jika kita lihat ke bela-kang, upaya Pemkab Pa-saman saat ini untuk men-jadikan Pasaman sebagaimasyarakat yang agamis,memang sudah saatnya.Ibarat sebuah bangunan,pondasi menuju masya-rakat yang agamis sudahtertanam kokoh, tinggalbagaimana tindak lanjut-nya. Kita masih ingat saatkepemimpinan bupati Ba-haruddin, beliau berhasilmembuat Peraturan Dae-rah Kabupaten PasamanNomor :22 Tahun 2003tentang Berpakaian Mus-lim dan Muslimah bagiSiswa, Mahasiswa dan Kar-yawan. Aturan tersebutsangat berperan dalammembentuk kepribagianseorang muslim dan mus-limah di Pasaman. Dapatkita lihat sekarang ketikaada keramaian, hanyasedikit kaum wanita, yangtidak mengenakan jilbab di

Pasaman. Begitu juga bagisiswa/siswi/mahasiswa danpegawai Pemkab Pasamansemua dengan anggun me-ngenakan pakaian muslimdan muslimahnya.

Pasaman, hari ini jikakita perhatikan dari sudutkepedulian masyarakatnyaterhadap kegiatan keaga-maan, sangat tinggi sekali.Seperti kegiatan wirid yasinyang dinamai RabithanWirid Yasin. Yakni kum-pulan wirid yasin se Kabu-paten Pasaman dan telahberdiri lebih 10 tahun. Wirid ini diikuti belasanribu kaum ibu dari berbagaipelosok dalam Kabupatentersebut dan masih aktifmengadakan wirid penga-jian 1 kali dalam sebulansecara bergiliran pada ber-bagai tempat dalam Pa-saman .

Begitu juga dengan disekolah- sekolah kegiatanpengajian dengan men-dengarkan ceramah agamasetiap jumat selalu dilak-sanakan. Dengan tujuanmenanamkan ilmu agamabagi anak sejak dini, se-hingga ketika beliau meng-injak dewasa sudah punyabekal ilmu agama.

Namun saat ini jugadapat kita saksikan ke-nakalan diusia remaja kianhari semakin mengkha-watirkan. Meneguk mi-numan keras bukan lagisebagai minuman yang me-nakutkan dan haram bagimereka, namun sudahmenjadi minuman biasa.Coba kita lihat setiap adahiburan malam, sepertiorgen tunggul, banyakdiantara anak muda yangmenikmati minuman ini,bahkan narkoba.(*)

www.harianhaluan.com

Jumat, 13 Mei 2016 / 6 Sya’ban 1437 H22

Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Syamsul Hidayat

Seratus Orang Goro Tiap Hari

TMMD SalimpauangBuka Jalan Baru 3,4 Km

Ny Yun SyahiranResmikan PeringatanHKG PKKPASBAR, HALUAN — Ketua PengerakPemberdayaan Kesejateraan Keluarga(PKK) Kabupaten Pasaman Barat Ny.YunSyahiran membuka Hari Kesatuan Gerak(HKG) PKK Tingkat Kabupaten PasamanBarat tahun 2016 di Balerong Pusako AnakNagari Pasaman Barat, Rabu (11/5).

Acara yang diawali dengan menyanyi-kan lagu Indonesia Raya, Mars PKK, danMars kesatuan gerak PKK ini, dihadiri olehketua TP-PKK seluruh Kecamatan diKabupaten Pasaman Barat.

Ketua TP-PKK Pasbar Ny. Yun Syahi-ran didampingi ketua GOW Ny. SifrowatiYulianto dalam sambutannya mengatakanbahwa, peringatan yang

dilaksanakan ini tidak sekedar untukmenciptakan kemeriahan sesaat, tetapilebih memberikan makna dan ungkapanrasa syukur atas kiprah dan karya nyataGerakan PKK selama ini.

Ia menyampaikan ucapan terima kasihdan penghargaan setinggi-tingginya kepadaseluruh jajaran Tim Penggerak PKK seKecamatan Pasbar dan kader PKK yangtelah bekerja keras demi peningkatankualitas kesejahteraan keluarga di tingkatmasing-masing.

Lebih lanjut, Ny. Yun Syahiran menyam-paikan pelaksanaan HKG-PKK akan diisibeberapa kegiatan seperti lomba-lombayang bersinergi dengan program-programpokok PKK beberapa lomba menu masa-kan gemarikan dan lomba paduan suaraantara anggota PKK se-kecamatan PasamanBarat.

Seluruh upaya yang dilakukan olehGerakan PKK harus diarahkan pada ter-wujudnya kehidupan keluarga yang lebihmandiri, bahagia sehat dan

sejahtera saling asih, asah dan asuh yangdidukung oleh kehidupan sosial ekonomiyang memadai.”ujarnya

Sementara itu Ketua TP-PKK Keca-matan Talamau Nani Fajriani menyampai-kan, melalui kegiatan lomba ini tentunyaakan lahir kader-kader yang berwawasandan memiliki kreativitas tinggi dalammelaksanakan tugas. (h/idn)

Prosesi Nikah Bisa Dipantau di Monitor CCTV

KUA Kecamatan Pasaman Pantas Jadi Percontohan

TANAH DATAR, HALUAN— Memasuki hari kese-puluh program TNI Ma-nunggal MembangunDesa (TMMD) di Keca-matan Salimpauang,Kabupaten Tanah Datar,pengerjaan pembanguanberhasil tercapai 40persen dari target. Dan-dim 0307 Tanah DatarLetkol Arm Bagus TriKuntjoro menargetkanprogram pembangunanberbasis kemasyarakatantersebut tuntas seminggumenjelang penutupan.

Sejak Gubernur Sumbar IrwanPrayitno meresmikan pembukaanTNI Manunggal itu pada tanggal3 Mei lalu , hingga hari ini anggotaTNI bersama masyarakat setem-pat serta pegawai diseluruh SKPDdijajaran Pemkab Tanah Datarbersinergi melakukan pengerjaaninfrastruktur di tiga nagari ter-sebut.

“Masyarakat bersama anggotaTNI beserta utusan masing-masing SKPD antusias bergotong-royong membangun nagari, atashal itu pekerjaan lebih awal terlak-sanakan dari target, setiap harianggota kita bersama masyarakatdan PNS sekitar 80 hingga 100orang hadir bergotong royong daripukul delapan hingga pukul tigasore, setelah bekerja sorenyamereka berolahraga bersamamasyarakat,” sebut Dandim Bagus

Untuk pengerjaan pembukaanjalan baru yang melintasi tiganagari sepanjang 3,4 kilometer,saat ini pengerjaannya sudahberhasil tuntas dan tinggal pe-ngerjaan pengerasan.

Dengan pembukaan jalan barutersebut saat ini berdasarkaninformasi dari masyarakatsetempat nilai tanah di daerah itumelonjak naik dan aksestransportasi petani juga terbukasehingga beban produksi petani dikecamatan Salimpauang saat inimenjadi terpangkas. Pada salahsatu bidang pembangunan yaitubedah rumah tidak layak huni dariyang direncanakan perehapan 13unit rumah, 11 rumah diantaranyadibangun baru dan hanya dua yangdirehab.

Setiap satu kali dalam tiga hari,Dandim melakukan evaluasi dilapangan terhadap pengerjaansehari-hari pada program TMMD/N Kodim 0307 Tanah Datar ituuntuk mengetahui proses, kualitasdan besaran pekerjaan yang ber-jalan dan yang belum dilaksana-kan. TMMD/N direncanakan akanditutup pada tanggal 1 Junimendatang. (h/fma)

KANTOR Urusan Agama(KUA) Kecamatan Pasa-man, Kabupaten PasamanBarat terus berbenah deng-an memanfaatkan perang-kat teknologi canggih. Pro-ses pernikahan di KantorKUA ini bisa dipantaumelalui layar CCTV. Ba-nyaknya peningkatan pela-yanan dan prestasi yang

diukir membuat KUA Ke-camatan Pasaman terpilihmewakili Kabupaten Pa-saman Barat dalam LombaKUA Percontohan t pro-vinsi Sumbar tahun 2016.

Kepala KUA Pasaman,Wafda, S.Ag, menjawabpertanyaan Haluan di ruangkerjanya, Kamis (12/5) ke-marin menyatakan, CCTV(Closed Circuit Television)merupakan sebuah perang-kat kamera video digitalyang digunakan untuk me-ngirim sinyal ke layar mo-

nitor. Maka kegiatan pe-nesehatan dan prosesi per-nihakan di kantor KUAKecamatan Pasaman inidapat dipantau dari luar.

Wafda menjelaskan, ke-hadiran alat CCTV itu un-tuk memantau kinerja apa-ratur KUA dan Penghuluketika melaksanakan tugas-nya, seperti memberikannasehat perlawinan bagicalon pengantin penasi-hatan maupun ketika pro-sesi akaq nikah berlang-sungdikantor KUA ini.“Hanya dengan menontonlayar kaca yang dipasang didinding dalam ruanganKUA, maka siapa saja bisamengetahui pasangan siapadan antara jam berapa pe-ristiwa akad nikah yangsakral itu dilasanakan. Siapasaja boleh ikut memantaumelalui layar monitor CC-TV ini,” jelas Wafda didam-pingi Abdul Alim Asidiqi,S.HI, selaku Penghulu dikecamatan Pasaman.

Dengan dioperasikan-nya perangkat kameravideo digital yang diguna-

kan untuk mengirim sinyalke layar monitor tersebut,kata Wafdal lagi, makapasangan calon suami istritidak akan bisa lagi mem-bantah keabsahan doku-mentasi data nikah merekadi kantor ini. “Sebab, ber-sama CCTV juga seluruhdata, nama dan gambarsetiap calon pasangan sua-mi/istri juga dipajang dilayar monitor.

Ketua Tim Penilai KUATeladan Sumatera Barat,Abrar Munanda dan rom-bongan, ketika melakukanproses penilaian di KantorKUA Pasaman ini cukupsalut dengan adanya layarmonitor dan perangkat CC-TV. Menurut Abrar, hal inimembuktikan KUA Ke-camatan Pasaman telah ber-hasil memanfaatkan perang-kat teknologi canggih se-suai dengan era modrendalam rangka peningkatanpengawasaan, sekaligusjuga meningkatkan pela-yanan kepada masyarakat.

Abrar Munanda padakesempatan itu menyampai-

kan, selain memanfaatkanSimkah (Sistem Informasidan Manajemen Nikah),maka perangkat CCT se-wajarnya tersedia di semuakantor KUA. “Perangkatteknologi modren ini pe-nting untuk meningkatkankualitas pelayanan sekali-gus juga fungsi penga-wasan,” ujarnya.

H. Abror Munanda me-nyampaikan bahwa orien-tasi penilaian KUA Per-contohan tahun ini berbedadengan tahun yang lalu.“Tidak ada ceremonial dandilakukan tanpa ada pem-beritahuan terlebih dahulukapan dan jam berapa timdatang ke lokasi”, tegas KasiPemberdayaan tersebut.

Lebih lanjut di sampai-kannya, bahwa model pe-nilalain yang kita lakukanini dalam rangka efektifitasdan efisiensi. Kalau di-lakukan dengan pakai acaraceremonial maka akan me-mbutuhkan waktu yang ti-dak sedikit, butuh biaya ataucost terhadap ceremonialtersebut. Nah apakah Ke-

pala KUA punya cukupanggaran untuk itu...? tanyapak Kasi Daya.

Sementara di sisi lain,kita di tuntut untuk mela-kukan zona integritas. ParaKepala KUA dan Penghuluse Sumatera Barat padaDesember tahun yang lalutelah menandatangani Dek-larasi Zona Integritas. Ten-tunya deklarasi zona inte-gritas ini perlu kita wujud-kan secara bersama-sama.“Kami di Bidang Urais danBinsyar akan berusahamenjadi teladan bagi yanglainnnya”, harap pak KasiDaya.

Deklarasi ini adalahsebagai upaya dari Kemenagdalam mewujudkan WilayahBebas Korupsi (WBK) danWilayah Birokrasi BersihMelayani (WBBM). ArtinyaReformasi birokrasi meru-pakan salah satu langkahawal yang cukup strategisuntuk melakukan penataanterhadap system penyeleng-garaan pemerintahan yangbaik, efektif dan efisien,sehingga dapat melayani

masyarakat secara cepat,tepat, dan professional, tanpaada penyalahgunaan we-wenang, praktek KKN, gra-tifikasi dari aparat KUAKecamatan khusunya.

Abrar juga mengajakjajaran Kemenag untukmeningkatkan kinerja ,apalagi saat ini jajaran pega-wai Kementerian Agama,termasuk di Pasaman Barattelah pula diberikan tun-jangan kinerja oleh peme-rintah. Berarti tingkat kese-jahteraan dan kemakmuranaparatur Kementerian Aga-ma telah meningkat.

Namun berapa ukurankemakmuran dimaksud,ingat Abrar, tidak bisa di-patokan berapa standarnya.“Kemakmuran dan kesejah-teraan setiap pribadi adalahnormatif dan plaksibel. Or-ang lain, walau dari keluar-ga mapan standar pembi-ayaan hidup, tidak bisamenentukan berapa ukurantingkat kesejahteraan ataukemakmurannya. Maka,syukurilah apa yang ada,”harapnya.

Laporan:GUSMIZAR

FOTO bersama dengan tim penilai, Kasubbag TU, Kasi, para Kepala KUA,Penghulu dan staf KUA.

Agam Perbaiki 2.350 Hektar Jaringan IrigasiAGAM, HALUAN — Pemerintah Kabu-paten (Pemkab) Agam, SumateraBarat, akan memperbaiki JaringanIrigasi sekitar 2.350 hektar guna me-ningkatkan hasil pertanian yang dilak-sanakan di 16 kecamatan diwilayah itu.

“Perbaikan irigasi ini akan dilak-sanakan oleh 46 kelompok tani pema-kai air,” kata Kepala Dinas PertanianTanaman Pangan Holtikultura danPeternakan (Dispertahornak) Kabu-paten Agam Ir. Afdhal didampingi KabidPenyediaan Lahan dan Alsintan I GedeNyoman di Lubuk Basung, Selasa .

Dana perbaikan ini ini berasal dariAnggaran Pendapatan Belanja Negara

(APBN) Pemerintah Pusat pada tahun2016 sekitar Rp3,7 milyar. Kegiatanini dilaksanakan oleh Kelompok tanisedangkan Pemkab hanya melakukanpengawasan dan pembinaan.”Inidilaksanakan tiga bulan dimulai padaMei sampai Juli 2016,” katanya.

Selain itu, untuk menentukan 46kelompok tani pelaksana kegiatan ini.Pihaknya telah melakukan survei, peneta-pan lokasi, Survei Investigasi Disain (SID),dokumen perencanaan, surat perjanjiankerjasama, transper uang kegiatan.

Ke 46 kelompok tani ini ber-dasarkan surat keputusan pembuatkomitmen No. 521.4/60/sk-PSP/2016

mengenai penetapan kelompok tanipemanfaat rehabilitasi jaringan irigasimendukung tanaman pangan.”Kitajuga melakukan evaluasi dan moni-toring serta melaporkan hasil perkem-bangan pelaksanaan ke PemerintahProvinsi Sumatera Barat,” katanya.

Ini merupakan kelanjutan dariperbaikan irigasi sebelumnya telahdilaksanakan pada tahun 2015 seluas7.400 hektar. Ini bertujuan agar jaring-an irigasi usaha tani padi yang beradadi 16 kecamatan lancar.”Segi teknis inidapat meningkatkan produktifitashasil serta bermanfaat bagi daya belipetani diwilayah itu,” katanya. (h/amc)

Masyakat Keluhkan Layanan Dinas CapilPASBAR, HALUAN — Sejumlah ma-syarakat di Kabupaten Pasaman Barat(Pasbar) keluhkan lambannya pela-yanan pembuatan kartu keluarga (KK),Kartu Tanda Penduduk (KTP) danAkta Kelahiran di kantor Dinas CatatanSipil (Capil) Pasbar, Kamis(12/5).

Keluhan masyarakat ini umumnyadisebabkan janji serta alasan olehoknum pegawai dinas Capil untukmenyelesaikan pengurusan kartukeluarga (KK),Kartu Tanda Penduduk(KTP) dan Akte Kelahiran merekahingga dua minggu tidak kunjungterselesaikan.

Salah satu warga Pasbar Fahrizalmengatakan, tidak memahami adamasalah apa dalam pengurusan ini,masyarakat hanya ingin pelayanancepat. Alasannya, terkait administrasi

kependudukan adalah keharusan danmenjadi syarat mutlak dalam urusanyang berkaitan dengan perizinan yanglain. “Saya sudah dua minggu mengu-rus KK dan dikasih tanda terima olehoknum pengawai Capil Pasbar sebagaibukti kalau saya telah mengurus, tapipas saya kembali untuk mengambilKK saya, petugasnya bilang belumsiap” ungkapnya.

Hal senada di unkapkan M.Iksanmengeluhkan oknum petugas DinasCatatan Sipil yang bertugas membuatKartu Tanda Penduduk (KTP), saya sudahmendapatkan rekomendasi dari camatuntuk merekam KTP di Capil, “karnamesin rekan KTP di kecamatan rusak sayadirekomendasikan Camat ke sana.

Tapi petugas Perekam KTP tidakdi tempat padahal saya sudah dari pagi

di sana, dan malah salah satu staf dicapil menyuruh lagi agar di rekan dikecamatan “Kan Aneh” tambahnya.

Begitu juga di katakan Syafni wargasasak, sangat di sayang sikap oknumpetugas catatan sipil pasbar yang takberetika tata bicaranya “kami masya-rakat biasa pak, jangan kami di bodo-bodohi”,katanya ketika adu argumentasidengan oknum petugas capil tersebut.“Kedepan kami berharap agar tidak adalagi kejadian serupa,” kalau perlu oknumyang tak beratika itu di pindahkan”pintanya dengan nada kecewa.

Sementara itu Kepala DisdukCapil Pasbar Evita Murni,SE yanghendak di konfirmasi Haluan sedangada rapat dengan stafnya dan di hu-bunggi melalui Via seluler sedangtidak aktif. (h/idn)

RUMAH BARU — TMMD (TNI manunggal Masuk Desa) dengan program rehab rumah tak layak huni, dikerjalkan dengan bergotorong di NagariSalimpauang. IST

KETUA TP PKK .Yun Syahiran foto bersama usaimeresmikan kegiatan memperingkati Hari KesatuanGerak (HKG) PKK. HUMAS

Sumbar

www.harianhaluan.com

23Jumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Syamsul Hidayat

Pembangunan AsramaSMAN 5 Harus Diawasi

Bukit Ameh Mandeh Siap Jadi KEK

IPABI SumbarBakal DilantikPARIAMAN, HALUAN — Pengurus IkatanPamong Belajar Indonesia (IPABI) Suma-tera Barat bakal dilantik dan dikukuhkanoleh pengurus IPABI Pusat.

Ketua terpilih IPABI Sumbar RuswanTanjung kepada awak haluan Kamis (12/5)di Pariaman mengatakan, organisasi yangdipimpinnya itu akan berjuang untuk kesejah-teraan para pamong belajar Sumatera Baratyang kini jumlahnya lebih kurang 120 orang.

Disebutkan, masih banyak persoalanyang kini melanda para fungsional pamongbelajar antara lain persoalan naik pangkat,kemudian tupoksi pamong belajar yangsemakin berat.

Karena itu melalui wadah organisasiIPABI diharapkan akan membawa anginsegar bagi pamong belajar itu sendiri.

Disamping itu, terkait dengan berubahstatus SKB yang berubah menjadi satuanpendidikan non formal tentu SDM pamongbelajar harus ditingkatkan. Kedepan IPABIakan mampu menjawab segala tantangan yangada, dan dia menegaskan pengurus saat inidiibaratkan sama dengan macan, bukankambing, dan berani dalam memperjuangkannasib pamong belajar itu sendiri. Sedanadengan itu Kepala BPPKB Sumbar AfrizalMuchtar menyambut baik dengan terben-tuknya IPABI Sumbar dan akan menjadiaspirasi dan inspirasi untuk para pamongbelajar dalam perkembangan karirnya. (h/tos)

TP-PKK Agam Siap SukseskanKembali Pembangunan Daerah

PAYAKUMBUH, HALUAN — Tahun 2016 ini,SMAN 5 Payakumbuh kembali mendapatkankucuran dana dari APBD Payakumbuh sebe-sar Rp 2,2 Milyar. Dana tersebut, digunakanuntuk lanjutan pembangunan asrama dalammeningkatkan fasilitas sekolah yang ber-basis boarding school tersebut.

Program AgamMenyemai Capai99 persenAGAM, HALUAN — Program Agam menyemaisudah mencapai 99 persen dari target 1 miliyarpohon. Program ini merupakan programPemerintah Kabupaten Agam untuk meningkatkankesejahteraan masyarakat di derah itu.

“Program ini suduah dilakukan lima tahunterakhir dan semua berkaitan dengan kesejahteraan.Sebab selama ini banyaknya lahan yang produktifditinggalkan sehingga memperlambat pertumbuhanekonomi masyaraat,” kata Kepala Dinas Kehutanandan Perkebunan (Dishutbun) Kabupaten AgamYulnasri.

Saat ini telah lahir program baru dari PemerintahKabupaten Agam terkait dengan pemanfaatan lahanperkarangan, lahan tidur dan lahan yang tidakproduktif lainnya. Tergarapnya lahan tersebut akanmampu menjadi lubuk perekonomian masyarakat.

Untuk program jangka panjang, DinasKehutanan dan Perkebunan Kabupaten Agammenyalurkan bantuan bibit kayu kayuan yang sudahmemiliki sertifikasi atau berlabel kepadamasyarakat baik melalui kelompok tani maupunperorangan.

Bantuan untuk program Agam menyemai berupakayu-kayuan sampai akhir tahun 2015 mencapai9.961.867 batang.

“Pada tahun pertama 2011 pemerintah behasilmenanam 2.571.945 batang, 2012 sebanyak 2.205.125 batang, 2013 sebanyak 2.749.300 batang, 2014sebanyak 1.252.545 batang dan tahun 2015 hanya1.183.952 batang,” terang Yulnasri.

Dikatakan Yulnasri, semua bibit yang diberikanpada kelompok tani dan perorangan itu tersebar di16 kecamatan di Kabupaten Agam dan ada diserah-kan melalui pihak kecamatan. Bantuan ini adadidapat dari pihak ketiga yakni seperti bantuan bibitkayu kayuan dari PT Garuda Indonesia dan pihaklainnya. (h/amc)

AGAM, HALUAN — KetuaTP-PKK Kabupaten Agam,Ny. Vita Indra Catri, me-ngatakan Rakerda VIII PK-K ini dilaksanakan sebagai

upaya untuk mengevaluasikegiatan yang sudah di-laksanakan selama limatahun. Tidak hanya itu,Rakerda V PKK ini juga

bertujuan untuk memantap-kan pengelolaan gerakanPKK untuk masa lima ta-hun mendatang yang meli-puti kelembagaan, rencanakerja lima tahun, dan ad-ministrasi PKK.”Kegiatanini juga bertujuan untukmensinkronkan programkerja kabinet kerja Indo-nesia untuk mencapai ke-luarga sejahtera,” terangnya.

Menurut Ny. Vita, gera-kan PKK masih sangat di-perlukan di tengah masya-rakat, sehingga tim peng-gerak PKK perlu diting-katkan lagi eksistensinya dilima tahun ke depan.

Ia mengaku telah me-miliki sejumlah programkerja memajukan organisasiyang identik dengan istri

pejabat tersebut, mampuberkiprah menunjukkanjatidiri yang sebenarnya.”Alhamdulillah lima tahunterakhir dengan semangatdan kerjasama serta du-kungan dari pemerintah kitabisa meraih segudang pres-tasi baik di tingkat provinsimaupun nasional. Untukitu, kita yakin dengan se-mangat baru segudang pres-tasi lagi akan kita raih,”tegas Ny. Vita.

Sementara itu, WakilBupati Agam Trinda FarhanSatria, menyebutkan bahwaselama ini PKK Agam telahmelakukan banyak progr-am yang mendukung pem-bangunan daerah.

“Apresiasi kepada PKKAgam atas kontribusinya

dalam membangun Agamdi lima tahun ke depan.Karena kita tahu bahwaanggota PKK ini semua ada-lah para ibu rumah tanggamulai dari pusat hinggapelaksanaan dasawisma ditingkat nagari dan jorong.Program-program merekaluar biasa, karena itulahkami memberi apresiasiyang tinggi kepada peranPKK di Agam,” sebutnya.(IF/AMC)

Dalam mengevaluasikegiatan yang telah dila-kukan selama lima tahun,Tim Penggerak Pember-dayaan Kesejahteraan Ke-luarga (TP PKK) Kabu-paten Agam, menggelar Ra-pat Kerja Daerah (Raker-da) ke-VIII. (h/amc)

TIM Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK)Kabupaten Agam, menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) ke-VIII.

Untuk pembangunanasrama sekolah yang beradadi selatan Kota Payakum-buh tersebut sudah ditenderdan pemenangnnya pun su-dah didapat. Berdasarkanwebsite LPSE Kota Paya-kumbuh, tender lanjutanpembangunan asrama SM-AN 5 Payakumbuh itu di-menangkan oleh CV Gri-baldi Indah Perkasa denganharga tawaran Rp 2,06 Mil-yar dari Rp 2,27 pagu danayang disediakan.

Tetapi terlepas dari itu,banyak pihak menilai pro-yek lanjutan pembangunanasrama SMAN 5 Payakum-buh malah dikhawatirkannantinya tak selesai dikerja-kan. Pasalnya, rekanan daripelaksana proyek tersebutbaru beberapa bulan pulihdari status dalam daftarhitam. “Ini yang kita ragu-kan. Rekanan proyek pelak-sana asrama SMAN 5 Paya-kumbuh pernah diblacklistpada 2013 lalu. Saat itu,rekanan tidak mampu men-yelesaikan pekerjaan yangdiberikan pemerintah hing-ga perusahaan tersebut di-blacklist,”terang YudilfanHabib Tokoh PemerhatiKota Payakumbuh padaKamis (12/5) kemarin.

Pada 2013 lalu, peru-sahaan CV Gribaldi IndahPerkasa merupakan rekananpemenang tender proyekpembangunan restoran padaDinas Pariwisata Pemudadan Olahraga Kota Paya-kumbuh senilai Rp 1,4Milyar . Setelah batas waktukontrak habis CV GribaldiIndah Perkasa tidak mampumenyelesaikan pembangu-nan restoran yang berada dikawasan wisata Ngalau In-dah hingga akhirnya peru-sahaan tersebut di blacklist.Bahkan, terbengkalainyapembangunan restoran se-mpat ditangani unit TipikorReserse Kriminal PolresPayakumbuh.”Kita bukanmelarang perusahaan yangpernah masuk daftar hitamuntuk mendapatkan peker-jaan . Meski status daftarhitamnya sudah pulih, tetapirekanan yang bersangkutanmemiliki jejak pengalamanyang mengkhawatirkan. Ap-alagi nilai proyek yang di-

kerjakan kali ini cukupbesar,”tegas Yudilfan.

Yudilfan berharap, jang-an sampai kejadian ditahun2013 lalu dengan terbeng-kalainnya proyek pem-bangunan restoran NgalauIndah terjadi pada pem-bangunan asrama SMAN 5Payakumbuh. “Seharusnyarestoran sudah bisa diman-faatkan semenjak 2014 te-tapi karena rekanan tidakmampu mengerjakannyamalah proyek jadi terbeng-kalai. Jangan sampai keja-dian serupa terjadi lagi,”tegasnya lagi.

Hal senada juga diung-kapkan Koorodinator LSMAliansi Masyarakat PeduliRakyat (Ampera ) Sumbar,Syawaluddin Ayyub. Me-nurut putra Koto Tinggitersebut, pembangunan as-rama SMAN 5 Payakumbuhharus diawasi bersama-sa-ma. “Proyek ini harus kitaawasi bersama-sama, ter-masuk penegak hukum, ”te-gas Syawaluddin Ayub.

Sementara Kepala SMA-N 5 Payakumbuh Resnuliustidak mengetahui banyakterkait pembangunan asramadi sekoah yang dipimpinnyatersebut. “Semua terkait pe-mbangunan asrama beradapada Dinas Pendidikan Paya-kumbuh, ”terangnya.

Secara terpisah, KepalaDinas Pendidikan Kota Pa-yakumbuh, Hasan Basri me-ngaku tidak khawatir ter-hadap rekanan yang me-ngerjakan proyek asramaSMAN 5 Payakumbuh. “Ki-ta tidak khawatir soalnyawaktu pengerjaan cukuppanjang,”ucapnya. MeskiKepala Dinas PendidikanPayakumbuh tersebut belummengetahui siapa rekananuntuk mengerjakan asramatersebut, tetapi pengerjaandilakukaj dengan profes-sional.”Ini kan ditender,siapa pemenangkan kita taktahu. Nanti ini dikerjakandengan profesional. Berapayang dikerjakan itu yang kitabayar. Intinya kita tidakkhawatir dan harus ada pe-ngawasan,”jelasnya. Saat ini,lanjutan pembangunan as-rama SMAN 5 Payakumbuhsudah memasuki tahap pe-nandatangan kontrak. (h/ddg)

Tim Penilai Provinsi Sumbar Kunjungi Padang PanjangPADANG PANJANG, HA-LUAN — Tim Penilai Lom-ba Kader Posyandu ber-prestasi Tingkat ProvinsiSumatera Barat mengun-jungi Kelurahan Tanah Paklambiak, Rabu (11/5).

Kunjungan tersebut un-tuk meninjau secara lang-sung kondisi Posyandu yangtelah dipaparkan oleh Lin-dawati, salah seorang kaderposyandu Baringin Kelura-han Tanah Pak Lambiak ditingkat provinsi beberapawaktu yang lalu. Lindawatiberhasil menjadi 7 besarnominasi terbaik kader pos-yandu tingkat kota se Su-matera Barat.

Kunjungan Tim PenilaiProvinsi di Kelurahan Ta-

nah Pak Lambiak disambutlangsung oleh SekretarisDaerah Kota Padang Pan-jang Edwar Juliartha, KetuaDharma Wanita Kota Pa-dang Panjang Renny RasyidiEdwar, Staf Ahli SekretariatDaerah Kota Padang Pan-jang Iriansyah Tanjung, Ca-mat Padang Panjang TimurAlber Dwitra, Camat Pa-dang Panjang Barat Zulkifli, Kasat Pol PP Joni Aldo,para Lurah se Kota PadangPanjang, dan yang lainnya.

Walikota Padang Pan-jang Hendri Arnis MelaluiSekretaris Daerah Kota Pa-dang Panjang Edwar Ju-liartha menyampaikan uca-pan selamat kepada Posyan-du Baringin Kelurahan Ta-

nah Pak Lambiak Kecama-tan Padang Panjang Timuryang telah berhasil mewakiliKota Padang Panjang dalamlomba Kader Posyandu ber-prestasi di tingkat ProvinsiSumatera Barat.

“saya mengucapkan te-rima kasih atas kerja kerasPosyandu Tanah Pak lambikuntuk membantu pemerint-ah dalam meningkatkan ku-alitas kesehatan dan gizimasyarakat, kita semua harusmendorong upaya pemerint-ah Kota Padang Panjang agarPosyandu yang ada benarbenar membawa dampakyang positif bagi keluarga,penyehatan lingkungan danpencegahan penyakit yangmungkin timbul ditengah

masyarakat”. Katanya.Ketua Tim Penilai Kader

Posyandu tingkat ProvinsiSumatera Barat Retta Tessiamenyampaikan penilaiankader posyandu berprestasitingkat provinsi SumateraBarat tersebut merupakantindak lanjut dari temu kaderposyandu berperstasi yangdiadakan pada tanggal 14 –15 april 2016 yang lalu.

“Melalui tinjauan la-pangan ini para tim penilaibisa melihat secara langsungaktivitas kader dalam pen-yelenggaran pelayanan diposyandu, seperti : menge-tahui manfaat posyanduyang dapat dinikmati olehmasyarakat, mengetahuihubungan dan partisipasi

dinas atau instansi , ke-mudian untuk mengetahuidukungan masyarakat da-lam pengelolaan posyandusebagai dasar untuk me-netapkan kader posyanduterbaik di tingkat provinsiSumatera Barat”.Katanya.

Tim Penilai langsungmelakukan tinjauan lapang-an usai penyambutan diKantor Kelurahan TanahPak Lambiak. Mereka lang-sung meninjau aktivitas diPosyandu Baringin Kelura-han Tanah Pak LambiakKecamatan Padang PanjangTimur yang didampingioleh Sekretaris Dearah KotaPadang Panjang Edwar Ju-liartha , beserta Camat danlurah setempat. (h/hms)

Ribuan Murid TK IkutiLomba MewarnaiAGAM, HALUAN — Ribuan murid TamanKanak-Kanak (TK) dan KelompokBermain (KB) di Kecamatan LubukBasung, Kabupaten Agam, mengikutilomba mewarnai kaligrafi (parenting) diGor Rang Agam Lubuk Basung Kamis (12/5).

Ketua Himpunan Pendidikan AnakUsia Dini Indonesia (Himpaudi)Kecamatan Lubuk Basung, EvaMirmiyanti, melaporkan, kegiatan inidiiikuti oleh 450 orang anak-anak tamankanak-kanak dan kelompok bermain seKecamatan Lubuk basung.”Ini merupakankegiatan tahunan yang diikuti oleh 1.000orang baik murid dan orang tua,” kata Eva.

Sementara itu, Sekretaris HimpaudiKecamatan Lubuk Basung Lusrida, menga-takan, ini merupakan agenda rutin Him-paudi dan tahun ini berbeda dari tahunsebelumnya karena tahun ini lebih kepadaNuansa Islami dalam menyambut bulansuci Ramadhan.”Ini bertujuan ini untukmeningkatkan kreatifitas anak, sertameningkatkan kreatifitas tenaga pendidikbagaimana mengembangkan kretifitasanak di lembaga,” katanya.

Kepala UPT Pendidikan TK, SD, danLS Kecamatan Lubuk Basung Indra Lubis,mendukung dan mengapresiasi kegiatanyang dilaksanakan Himpaudi KecamatanLubuk Basung .”Ini kegiatan yang sangatpositif dalam mengembangkan kreatifitasanak usia dini, dan diharapkan dapat terusdilaksanakan setaipa tahunnya,” ujar IndraLubis mengakhiri. (h/amg)

PADANG, HALUAN — Klaimberhasil membebaskan lahanseluas 500 hektar, Bukik Am-eh, kawan Mandeh dinilai palingsiap menjadi Kawasan EkonomiKhusus (KEK). Daerah di-harapkan dapat termotivasi.

Bukik Ameh merupakanKawasan Wisata Mandeh, Ke-camatan Koto XI Tarusan,Kabupaten Pesisir Selatan.Daerah ini sebelumnya diaju-kan ke pemerintah pusat ber-sama dengan tiga daerah laindi Sumbar.

“Lahannya sudah ada. Pe-merintah Pesisir Selatan telahmengantongi persetujuan darininik mamak dan masyarakatsetempat. Kita akan segerausulkan ke pusat,” kata WakilGubernur Sumbar Nasrul Abitdi Padang, kemarin.

Menurutnya, syarat yangmutlak harus ada adalah lahandan itu sudah tersedia, karenaitu ia optimis Kawasan Man-deh benar-benar bisa menjadiKEK. Dikatakannya, semulaada sejumlah daerah yang ren-cananya dipersiapkan untukKEK yaitu Kawasan WisataMandeh Pesisir Selatan, kawa-

san di Dharmasraya, dan Sijun-jung dan Mentawai.

Namun, dalam perkem-bangannya, Kawasan WisataMandeh dinilai yang palingsiap sehingga pemerintah Ka-bupaten Pesisir Selatan di-dorong untuk serius dalampembebasan lahan dan pem-bangunan infrastruktur. “Se-tidaknya, satu daerah di Sum-bar bisa menjadi KEK. Kitaakan kawal terus hingga pusat,”tegas Nasrul Abit.

Menurutnya, keberadaanKEK tersebut akan berpenga-ruh positif pada perekono-mian masyarakat setempat danbisa dijadikan sebagai per-contohan untuk daerah lainagar termotivasi pula menjadidaerah KEK.

Kepala Dinas Pariwisatadan Ekonomi Kreatif Sumbar,Burhasman mengatakan, se-suai UU Nomor 39/ 2009 pasal2, KEK dikembangkan me-lalui penyiapan kawasan yangmemiliki keunggulan geo eko-nomi, dan geo strategi yangberfungsi untuk menampungkegiatan industri, ekspor,impor, dan kegiatan ekonomi

lain yang memiliki nilai eko-nomi tinggi dan daya sainginternasional.

“Bukik Ameh di KawasanMandeh ini, memenuhi syaratuntuk itu,” katanya.

Dalam menyelenggarakanpengembangan KEK, dibentukDewan Nasional KawasanEkonomi Khusus. Dewan Na-sional berada di bawah danbertanggung jawab kepadaPresiden. Dewan Nasionalterdiri atas menteri dan kepalalembaga pemerintah nonke-menterian.

Dewan Nasional diketuaioleh Menteri KoordinatorBidang Perekonomian, danberanggotakan Menteri/Pim-pinan Lembaga yang sekurang-kurangnya menangani urusanpemerintahan di bidang pem-binaan pemerintahan daerah,keuangan, perindustrian, pe-kerjaan umum, perdagangan,perhubungan, tenaga kerja,perencanaan pembangunannasional, dan koordinasi pe-nanaman modal. Dewan Na-sional KEK dibentuk melaluiKeputusan Presiden Nomor 8Tahun 2010. (h/ows)

LAYANAN — Sejumlah masyarakat berurusan di kantor Dinas Catatan Sipil (Capil) Pasbar, Kamis(12/5). Merekaberharap adanya peningkatan mutu pelayanan. IDEN SUSANTO

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Syamsul Hidayat

24 SumbarJumat, 13 Mei 20166 Sya’ban 1437 H

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Wide

Cari Mangsa di Sosmed

Pelaku LGBT Diringkusdi Padang Panjang

Tiga Pegawai Kemenag Pasbar

Ikuti Seleksi Petugas Haji Provinsi

Forum IKRAR STIH DesakBerlalukan Hukum Kebiri

Rasionalisasi Anggaran

Hindari Pemborosan dan Antisipasi Kebocoran

PADANG PANJANG, HALUAN — Meskipunmendapat penolakan tegas dari berbagaiunsur dan elemen masyarakat tentang prilakumenyimpang Lesbian, Gay, Biseksual danTransgender (LGBT), namun para pelakupenyimpangan seksual tersebut tampaknyatak pernah kehabisan akal dalammelancarkan aksi menyimpang mereka.

BUKITTINGGI, HALUAN— Rasionalisasi Anggaran m-erupakan kebijaksaan PemkoBukittinggi sebagai langkahpenghematan penggunaananggaran yang dilaksanakanmasing-masing SKPD. Ra-sionalisasi Anggaran yangdilakukan sekarang, bukanasal pangkas, tetapi melaluipembahasan yang sungguh-sungguh, terutama menyang-kut mata anggaran perjalanandinas, honor pegawai dan be-lanja barang yang cenderungboros.

“Ini merupakan kebijak-sanaan Pemko Bukittinggiyang bertujuan menghindaripemborosan. Oleh karenaitu sebagai staf kita harusmendukung penuh. JadiRasionalisasi Anggaran,jangan diartikan tindakanKepala DPKAD (DinasPendapatan, Keuangan danAsset Daerah) memangkasanggaran masing-masingSKPD. Tidak benar itu,”kata Dedet Krisnaldi, SE,MM dalam pecakapannyadengan Haluan kemarin.

Di sisi lain, beberapaSKPD pada prinsipnya men-dukung kebijakan pemko ini,meskipun terjadi keluhan,bahkan merasa kaget karenatindakan rasionalisasi di-rasakan “berlebihan” sehing-ga mencapai 50 persen. “Inittntu saja rasionalsiasi yangcukup besar jumlahnya,”kata salah seroang KepalaSKPD kepada Haluan.

Dedet juga tidak mem-bantah bahwa rasionalisasianggaran selain sebagaiupaya menghindari pembo-rosan, sehingga penggunaananggaran menjadi efektif danefisien, Pemko sendiri jugamemerlukan dana besar un-

tuk melaksanakan pemba-ngunan yang menjadi prio-ritas Pemko Bukittinggi sen-diri, seperti pembangunanRumah Sakit Umum Dae-rah, Pendestrian, PDAM danjuga gedung DPRD.

“Saya kira wajar adanyaprioritas pembangunan de-mi kemajuan kota ini kedepan. Makanya perlu peng-hematan penggunaan ang-garan, mengantisipasi ter-jadinya kebocoran, sehinggapenghematan dana tersebutdapat dimanfaatkan untukkepentingan pembangunanyang lebih dibutuhkan ma-syarakat,” kata Dedet me-nambahkan.

Menurutnya, pemang-kasan yang lakukan di ma-sing-masing SKPD saat ini,

sama sekali tidak meng-ganggu pembangunan yangbersifat kepentingan publik.Sebab yang dirasionalisasiitu adalah terutama mataanggaran perjalanan dinas,honor pegawai dan belanjabarang yang kebutuhannyabelum mendesak sifatnya.Tindakan rasionalisasi ang-garan ini diperkirakan men-capai 40 persen.

“Jadi Rasionalsasi Ang-garan bertujuan penghe-matan, mengantisipasi ke-bocoran, dan sekali gus agarpenyelenggaraan keuangandaerah dapat berjalan efek-tif dan efisien,” kata Dedetmenambahkan.

Pengalaman selama inimemang harus jadi pela-jaran berharga bagi seluruh

SKPD dalam upaya mela-kukan perubahan. Namunsayangnya dalam tahun ang-garan berjalan ini, masihterjadi copypaste anggaran,yaitu meneruskan modelpenganggaran tahun sebe-lumnya. “Nah di sini dike-tahui banyak mata anggaranyang mubazir dan boros, yaterpaksa kita pangkas,” ung-kap Dedet.

Dalam hal belanja ba-rang, Dedet menjelaskan,tidak asal pangkas begitusaja. Dilakukan pembaha-san dengan berbagai per-timbangan. “Jika memangkepala SKPD bisa mem-berikan argumentsi yangkuat, kita pertimbangkanuntuk dilaksanakan,” tam-bahnya. (h/sms)

PASBAR, HALUAN — Se-telah dinyatakan lulus selek-si calon petugas haji tingkatPasaman Barat di aula Kan-tor Kementerian AgamaPasaman Barat, SimpangEmpat, beberapa hari lalu.Kamis (12/5) kemarin, me-reka mengikuti seleksi pe-tugas haji tingkat provinsi.Seleksi tahap lanjutan, di-laksanakan di aula Kemen-terian Agama SumateraBarat, Padang.

Ketiga pegawai Kemen-terian Agama Pasaman Ba-rat, jadi peserta seleksi pe-tugas haji tahap lanjutanselama seharian penuh itu

adalah, Kepala Seksi Penye-lenggara Haji dan Umrah(PHU) Kantor Kemente-rian Agama Pasaman Barat,Drs. Miswan, Kepala KantorUrusan Agama Ranah Ba-tahan, Kurnia Kurdi, S.Ag,dan guru Madrasah Tsana-wiyah Negeri (MTsN) Ki-nali, Asril, S.PdI.

Kepala Kantor Kemen-terian Agama Pasaman Ba-rat, Drs. H. Marjanis, M.Pd,ketika ditemui tim Inmas diruang kerjanya, SimpangEmpat, Kamis ini menyam-paikan, alhamdulillah padaseleksi calon petugas hajidilaksanakan di aula Kantor

Kementerian Agama Pa-saman Barat, bebarapa wak-tu lalu, tiga orang di anta-ranya dinyatakan lulus.

Saat ini (Kamis ini-red)mereka mengikuti seleksilanjutan, dilaksanakan diaula Kanwil KementerianAgama Sumatera Barat,Padang. Jika pada penje-ringan calon petugas hajitingkat provinsi, ternayaada di antara mereka ber-tiga, bahkan secara ber-samaan mereka dinyatakanlulus. Langkah selanjutnyaadalah, mengikuti seleksidilaksanakan oleh pihakKementerian Agama

pusat.“Kita berharap, mereka

bertiga, paling tidak men-jadi wakil dari tiga pegawaiKementerian Agama Pasa-man Barat, menbgikuti se-leksi tahap lanjutan ketingkat provinsi, dinyatakanlulus. Kalau hal itu diraih,berarti akan menunggu jad-wal sekaligus informasilebih lanjut dari pihak Ke-menterian Agama pusat,melalui Deirjan Penyeleng-gara Haji dan Umrah, diJakarta, untuk mengikutitahapan seleksi berikut-nya”, kata Marjanis, ber-harap. (h/gmz)

harus berurusan denganpihak SatPol PP Padang Pan-jang. “YG, meminta per-temanan dengan saya melaluiWeChat. Setelah petemanansaya terima, YG memulaipercakapan dengan menyapa“Hi”. Saya belum menang-gapinya, tak lama setelah itu,tiba- tiba Hp saya kembalimenerima pesan WeChat dariYG dengan bahasa tidaksenonoh, “Apa kamu maudihisap” , jelas bahasa itumembuat saya kaget dantidak merespon percakapan

YG,” ungkap Prada Nur-saidin, merupakan AnggotaTNI Secata B Rindam 1 BukitBarisan Padang Panjang.

Merasa gerah dan inginmengungkap prilaku me-nyimpang “YG” tersebut,Nur memutuskan untuk un-tuk melayani percakapan“YG”, yang berbuntut per-temuan dirumah “YG”. Ke-inginan Nur, untuk tetapberkomunikasi dengan YGsemata untuk mengungkapdan membuka kedok YGsebagai LGBT. “Ya, per-temuan itu saya tepati, hing-ga harus mendatangi rumahYG di kawasan Balai BalaiPadang Panjang. Saat sayadiminta masuk rumahnya,dengan tegas saya mengajakYG untuk makan di luar.Diperjalanan saya langsungmembawa YG ke MarkasTNI Secata untuk langsungmelakukan introgasi terkaitprilaku menyimpang YG,”sebut Nur, gerah mene-mukan pria menyukai hu-bungan sejenis.

Semetara itu dari hasilintrogasi, Nur menyebutkan,YG di duga kuat termasukgolongan LGBT, dimana daripengakuannya YG inginmencari teman sejenis untukbercinta. “Keterangan YGmembuat saya yakin, “YG”merupakan lelaki Homo.Setelah memberikan sedikitpencerahan kepada YG, sayalangsung melaporkan keSatpol PP untuk diproseslebihlanjut,” terang Nur.

Terpisah, dari ketera-

ngan “YG” kepada Haluandi ruangan penyidik SatpolPP Padang Panjang, ia me-ngakui telah menjalin komu-nikasi dengan Nursaidin.Sebelumnya dirinya tidakmenyangka kalau Nur me-rupakan anggota TNI.

“Keinginan untuk men-jalin hubungan sejenis ini,awalnya cuma iseng sajaPak.Ya, apa boleh buat, saatini saya diproses di MakoSatpol PP,” ungkap priaberkacamata itu.

Ketika ditanyakan Ha-luan, awal keterlibatan YGdidunia LGBT, dirinya mem-pertegas kalau dirinya normaldan masih menyukai lawanjenis ( perempuan- red).Namun, entah apa yang adadipikirannya, pria brewokanitu mengakui khilaf.

Sementara Kasat Pol PPPadang Panjang, Yoni Aldo,membenarkan, telah terung-kapnya satu orang pelakuLGBT di Kota Padang Pan-jang. Untuk langkah lebihlanjut, penyidik akan mengin-trogasi YG untuk mendapat-kan keterangan lebih jelas.

Yoni Aldo mengatakan,kasus LGBT merupakankasus penyimpangan prilakuyang saat ini banyak dipe-rankan oleh kalangan remajadi beberapa kota. “Kita akanmelakukan pengembangankasus. saya sangat berterimakasih kepada Anggota TNIyang juga bersinergi untukmenumpas kasus LGBT diPadang Panjang ini,” ujarYoni. (h/mg-pis)

Seperti yang di lakukanpria berinisial “YG” (24), dianekat melancarkan aksinyamelalui media sosial. Penyim-pangan prilaku “YG” wargaKelurahan Balai-Balai,Padang Panjang Timur ituterungkap setelah dia mulaimelancarkan aksinya melaluiWeChat dengan menggodasalah seorang pria bernamaNursaidin. Namun untunglahprilaku LGBT ini terbongkar.Pria yang hendak digodanyaitu merupakan salah seorangAnggota TNI sehingga YG

PELAKU LGBT saat digiring ke Markas SatpolPP

PADANG, HALUAN — Da-lam rangka meningkatkankeadilan dan perlindunganhukum kepada pelaku keja-hatan terhadap anak, ForumInsan kreatif dan berkarakter(IKRAR), organisasi kema-hasiswaan STIH Padang sertaLembaga Hukum Perlin-dungan Anak (LPA) SekolahTinggi Ilmu Hukum Padangdi bawah naungan YayasanPendidikan dan Kesejah-teraan Masyarakat Indonesia(YPKMI), mendesak pe-merintah untuk merealisa-sikan Perpuu tentang hukumkebiri terhadap pelaku ke-jahatan seksual.

Forum IKRAR dan LPASTIH Padang, saat jumpapers di ruangan kampusSTIH Padang, Kamis, (12/4). Ketua YPKMI sekaligusPelindung IKRAR dan LPASTIH Davip Maldian, S.Sos, mengatakan, ForumIKRAR STIH Padang me-minta kepada pemerintah

dan penegak hukum di ne-gara ini agar secepatnyamembuat Perpuu tersebut.Karena, bangsa Indonesiadarurat kejahatan terhadapseksual “Ordinary Crime”terutama kejahatan seksualdan kekerasan terhadapanak paling tinggi kasusnyabahkan sudah sangat meng-kawatirkan.

“Kita berharap agar se-gera ditetapkan aturan ter-kait kebiri, untuk mem-berikan pelajaran dan efekjera bagi para pelaku keja-hatan seksual khususnya ter-hadap anak-anak. Seba-gaimana kita ketahui,anak-anak merupakan estafetpemimpin bangsa kedepandan anak sehat bangsa kuat,anak pintar bangsa akanmaju” Ujarnya saat didam-pingi penasehat IKRARLaurensius Arliman, SH,SE, M. Kn dan didampingioleh ketua serta Wakil Fo-rum IKRAR Amrinizal dan

Hariyanto.Hal sama juga di uta-

rakan oleh Laurensius Ar-liman, SH, M. Kn, bahwapersolan pro kontra itu halbiasa, namun yang terpen-ting pemerintah harus tegas-tegas dengan penegakanaturan hukum kebiri. Ten-tunya dengan pertimbanganterhadap pelaku sesuai de-ngan regulasi kejahatanyang mereka lakukan.

Luarensius menambah-kan, sesuai yang di sam-paikan oleh Menteri Hukumdan HAM yang mengatakan,pemerintah akhirnya me-mutuskan bahwa para pelakukejahatan seksual terhadapanak akan dikenakan hu-kuman kebiri. Tidak itu saja,nantinya pelaku juga bakaldipasang chips. Menteri Hu-kum dan HAM YasonnaLaoly menjelaskan untukhukuman kebiri nantinyaberupa kebiri yang dilakukansecara kimia. (h//rin)

CIRI KHAS— BalaiAdat MaturHilir,menjadi cirikhas ibukecamatanMatur,KabupatenAgam.Bangun inisudahberusiapuluhantahun danterwatdenganbaik. IST