haluan 07 maret 2012

24
Mahasiswa STAIN Terus Demo.................................... RABU RABU RABU RABU RABU 7 MARET 2012 M/14 RABIUL AKHIR 1433 H MEDIA GROUP Harga Eceran Rp2.500/eks, Harga Langganan Rp57.000/bulan Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat TERBIT 24 HALAMAN NOMOR 294 TAHUN KE 63 Iklan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 klan 0751 4488700 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Berlangganan 0751 9559333 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 Pengaduan 0751 4488702 http://www.harianhaluan.com 05.12 WIB 12.32 WIB 15.41 WIB 18.36 WIB 19.45 WIB Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh, mereka itu adalah sebaik-baik makhluk. (QS Al Bayyinah ayat 7) REFLEKSI REFLEKSI REFLEKSI REFLEKSI REFLEKSI >> REM BLONG hal 11 Oleh: Badrul Mustafa KHAS KHAS KHAS KHAS KHAS >> 02 >> 07 >> 18 Kasat Reskrim Belum Jalani Sanksi........................ BEBERAPA waktu lalu di koran ini, penulis mem- buat artikel terkait de- ngan kebencanaan, yang berjudul “Hazard Ba- ru(?): Ambruknya Jem- batan”. Penulis mem- buat tulisan tersebut terinspirasi dari keri- sauan masyarakat terhadap kondisi jembatan yang ada di Tanah Air, menyusul ambruknya jembatan Mahakam II atau yang lebih dikenal dengan Kutai- Kartanegara (Kukar) di Tenggarong Kalimantan Timur tanggal 26 Nopember 2011, yang menimbulkan korban lebih 20 orang dilaporkan meninggal, ditambah sejumlah lain yang cidera serta hilang. Beberapa hari belakangan ini kita kembali dikejutkan oleh peristiwa/bencana yang men- datangkan duka mendalam, yakni kecelakaan lalu lintas, di mana sebuah truk dan sebuah bus penumpang menabrak beberapa kendaraan lain, rumah, warung, dan pejalan kaki. Keluarga Penderita Albino Terbanyak Dunia KELUARGA pasangan Roseturai Pullan (50)-Mani (45) memecahkan rekor dunia. Mereka adalah keluarga terbesar di dunia yang mengidap albino, di Indonesia disebut dengan penyakit bulai. Keluarga asal India ini ada 10 orang yang mengidap albino. Albino adalah penyakit kelainan bawaan, di mana pigmen melanin tidak diproduksi atau hanya sedikit produksinya. Pigmen melanin berfungsi untuk menentukan warna kulit, rambut dan mata dan mencegah kulit dari kanker kulit dan melin- dungi kulit dari paparan sinar matahari. Pigmen melanin juga memainkan peran dalam pengembangan saraf optik tertentu. Meskipun tidak ada obat untuk albino, orang dengan gangguan tersebut dapat mengambil langkah untuk mem- perbaiki penglihatan dan menghindari paparan sinar matahari yang terlalu banyak. Roseturai Pullan dan istrinya, Mani memiliki delapan anggota keluarga lainnya yang menderita kelainan albino seperti mereka. Bertahun-tahun, mereka hidup dengan cibiran dan tanggapan buruk lainnya. Namun kini, mereka terkenal karena masuk di buku catatan Guiness World Record sebagai keluarga albino terbanyak. Anak-anak pasangan ini, Vijay (25), Shankar (24), Renu (23), Deepa (21), Ramkishan (19) dan Pooja (18) juga mewarisinya. >> YANG MENINGGAL hal 11 Keselamatan Warga Terancam............................. Rem Blong BUTUH ULURAN TANGAN Putri Pembuat Batu Bata Lahir Tanpa Batok Kepala Barca Lebih Berpeluang Pemain Barcelona Puyol dan pemain Bayern Leverkusen Kadlec saling berebut bola dalam pertandingan leg I 16 besar Piala Champions yang berkesudahan 3- 1 untuk Barca. Pejabat Eselon II Laporkan Kekayaan Gempa 5,3 SR Kejutkan Sumbar PADANG, HALUAN — Gempa berke- kuatan 5,3 SR mengguncang beberapa daerah di Sumbar sekitar pukul 18.36 WIB, Selasa (6/3). Kejadian gempa yang bersamaan dengan waktu Azan Magrib ini membuat sejumlah warga di Sumbar berhamburan ke luar ruangan, terutama yang berada di lantai dua ke atas. Getaran gempa ini terasa keras, yang membuat kaca jendela bergetar. Bahkan sebagian warga mengaku atap seng ru- mahnya juga ikut mengeluarkan bunyi kuat. Dari catatan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut berpusat di 24 kilometer Barat GEMPA PARIAMAN — Beginilah pemandangan di salahsatu pusat perbelanjaan modern di Jalan Hamka Air Tawar Padang, setelah beberapa menit terjadinya gempa, Kamis (6/3). Gempa berkekuatan 5,3 SR kembali mengguncang beberapa daerah di Sumbar sekitar pukul 18.36 WIB, yang berpusat di 24 kilometer Barat Daya Pariaman. AMIRUL MUSADDAT LUBIS Panas, Pembahasan Kenaikan BBM di DPR PEMBAHASAN kenaikan harga BBM di DPR memanas. Dua anggota fraksi di DPR memutuskan untuk menolak rencana pemerintah menaikkan BBM subsidi menjadi Rp6 ribu per liter. JAKAKARTA, HALUAN — Suasana panas mengemuka saat berlangsungnya Rapat kerja antara Komisi VII DPR dengan Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) dan Menteri Keuangan dalam membahas legalitas penambahan kuota BBM Rp36 triliun di 2011. Adu argumen terjadi setelah Menteri ESDM, Menkeu, BP Migas dan Pertamina selesai memberikan pemaparan dan penjelasan penyebab kelebihan pembayaran subsidi alias over kuota. >> PANAS, hal 11 >> GEMPA hal 11 PADANG, HALUAN — Biro Hukum Setdaprov Sumbar tengah mendistribusikan formulir Laporan Harta Keka- yaan Penyelenggara Negara (LHKPN) untuk para pejabat eselon II di lingkungan Pem- prov Sumbar serta sejumlah pimpinan BUMN/BUMD yang ada di daerah ini yang jum- lahnya sekitar 55 orang. Para pejabat ini masuk kategori pejabat yang men- jalani mutasi atau promosi jabatan, mengakhiri jaba- tannya dan pensiun serta pejabat yang menduduki jaba- tan eselon II selama 2 tahun. Setelah diisi, mereka mesti melaporkannya ke Direktur Pendaftaran dan Pemeriksaan LHKPN, Deputi Bidang Pence- gahan KPK. Pelaksana tugas (plt) Sek- daprov Sumbar, Febri Erizon yang ditemui Haluan di ruang kerjanya Selasa (6/3), me- nyebutkan telah menerima berkas LHKPN Senin (6/3). Tetapi berkas tersebut belum diisinya. Baginya proses pengi- sian formulir LHKPN ini adalah untuk kedua kalinya. “Dulu sewktu menjabat sebagai Sekdakab Dharmas- raya saya juga pernah mengisi formulir itu,” katanya. Berkaca pada pengalaman sebelumnya, terang Febri, pengisian formulir itu ditujukan >> PEJABAT hal 11 PAYAKUMBUH, HALUAN — Pasangan suami istri warga Taeh Bukik, Limapuluh Kota, Suminah dan Harun mendapat cobaan dari sang Khalik. Bayi perempuan mereka yang lahir 29 Februari lalu, kondisinya tidak normal. Bayinya lahir tanpa batok kepala. Bayi yang belum diberi nama tersebut harus menginap sejak lahir hingga kini di ruang perawatan khusus bayi RSUD Adnaan WD Payakumbuh. Suminah dan Harun adalah warga kanagarian Pogang, Taeh Bukik, Kabupaten Limapuluh Kota. Taeh Bukik adalah kam- pung asal Bupati Limapuluh Kota, Alis Marajo. Saat lahir, bayi Suminah tidak menangis seperti bayi-bayi lainnya. Dia tidak mengeluarkan suara. Setelah dilakukan upaya kedok- teran, baru ia menangis. Bayi ini lahir normal. Kedua orang tuanya tak pernah menyang- ka bayi mereka akan lahir tanpa batok kepala. Ini adalah anak keempat mereka. “Saat hamil, tidak ada tanda-tanda atau keanehan dalam kandungan. Cuma, agak banyak sakit terasa,” ujar Suminah dan Harun yang dihu- bungi kembali di nomor hand- phonenya 085274935162 untuk konfirmasi lanjutan. Saat berita ini diturunkan, keadaan bayi perempuan ini masih dalam kondisi tenang. Bayi itu diletakkan di dalam >> PUTRI PEMBUAT hal 11 BARCELONA, HALUAN — Barcelona bisa dibilang sudah menjejakkan satu kaki mereka di babak perempatfinal Liga Champions. Sementara itu, Bayer Leverkusen butuh sedikit keajaiban untuk bisa menang telak di Camp Nou. Berbekal kemenangan 3-1 di leg pertama, Barca cuma butuh hasil imbang saja di pertemuan kedua, Ka- mis (8/3/2012) dinihari WIB. Bahkan, kalah 0-1 atau 0-2 pun mereka >> PANAS, hal 11 KPR BERPENGHASILAN TIDAK TETAP Menpera Beri “Lampu Hijau” PADANG, HALUAN — Lang- kah DPD Real Estate Indonesia (REI) Sumbar memperjuangkan kredit pemilikan rumah (KPR) bagi masyarakat berpenghasilan tidak tetap/rendah (MBR) men- dapat mendapat lampu hijau dari pemerintah pusat. Menteri Perumahan Rakyat (Menpera), Djan Faridz merespon usulan REI tersebut untuk menekan angka MBR yang tidak memiliki rumah di tanah air. “Bapak Menteri setuju lang- kah kita memperjuangkan KPR bagi MBR ini. Bahkan, pusat >> MENPERA BERI, hal 11 ALKUDRI berbincang dengan Menpera Djan Faridz tentang pemberian KPR bagi masyarakat berpenghasilan tidak tetap usai sosilisasi FLPP di Jakarta, Senin (5/3). IST

Upload: harian-haluan

Post on 16-Mar-2016

412 views

Category:

Documents


35 download

DESCRIPTION

Haluan 07 Maret 2012

TRANSCRIPT

Page 1: Haluan 07 Maret 2012

Mahasiswa STAINTerus Demo....................................

RABURABURABURABURABU7 MARET 2012 M/14 RABIUL AKHIR 1433 H

MEDIA GROUP

Harga Eceran Rp2.500/eks,Harga Langganan Rp57.000/bulan

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT 24 HALAMANNOMOR 294 TAHUN KE 63

IIIIIklan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700klan 0751 4488700Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333Berlangganan 0751 9559333

Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702Pengaduan 0751 4488702

http://www.harianhaluan.com

05.12 WIB 12.32 WIB 15.41 WIB 18.36 WIB 19.45 WIB

Sesungguhnya orang-orang yang beriman danmengerjakan amal saleh, mereka itu adalahsebaik-baik makhluk.

(QS Al Bayyinah ayat 7)

R E F L E K S IR E F L E K S IR E F L E K S IR E F L E K S IR E F L E K S I

>> REM BLONG hal 11

Oleh: Badrul Mustafa

K H A SK H A SK H A SK H A SK H A S

>> 02

>> 07

>> 18

Kasat ReskrimBelum Jalani Sanksi........................

BEBERAPA waktu lalu dikoran ini, penulis mem-buat artikel terkait de-ngan kebencanaan, yangberjudul “Hazard Ba-ru(?): Ambruknya Jem-batan”. Penulis mem-buat tulisan tersebutterinspirasi dari keri-

sauan masyarakat terhadap kondisi jembatan yangada di Tanah Air, menyusul ambruknya jembatanMahakam II atau yang lebih dikenal dengan Kutai-Kartanegara (Kukar) di Tenggarong Kalimantan Timurtanggal 26 Nopember 2011, yang menimbulkankorban lebih 20 orang dilaporkan meninggal,ditambah sejumlah lain yang cidera serta hilang.

Beberapa hari belakangan ini kita kembalidikejutkan oleh peristiwa/bencana yang men-datangkan duka mendalam, yakni kecelakaan lalulintas, di mana sebuah truk dan sebuah buspenumpang menabrak beberapa kendaraan lain,rumah, warung, dan pejalan kaki.

Keluarga PenderitaAlbino Terbanyak DuniaKELUARGA pasangan Roseturai Pullan (50)-Mani(45) memecahkan rekor dunia. Mereka adalahkeluarga terbesar di dunia yang mengidap albino, diIndonesia disebut dengan penyakit bulai. Keluargaasal India ini ada 10 orang yang mengidap albino.

Albino adalah penyakit kelainan bawaan, dimana pigmen melanin tidak diproduksi atau hanyasedikit produksinya. Pigmen melanin berfungsiuntuk menentukan warna kulit, rambut dan matadan mencegah kulit dari kanker kulit dan melin-dungi kulit dari paparan sinar matahari.

Pigmen melanin juga memainkan peran dalampengembangan saraf optik tertentu. Meskipun tidakada obat untuk albino, orang dengan gangguantersebut dapat mengambil langkah untuk mem-perbaiki penglihatan dan menghindari paparan sinarmatahari yang terlalu banyak.

Roseturai Pullan dan istrinya, Mani memilikidelapan anggota keluarga lainnya yang menderitakelainan albino seperti mereka. Bertahun-tahun,mereka hidup dengan cibiran dan tanggapan buruklainnya. Namun kini, mereka terkenal karena masukdi buku catatan Guiness World Record sebagaikeluarga albino terbanyak. Anak-anak pasangan ini,Vijay (25), Shankar (24), Renu (23), Deepa (21),Ramkishan (19) dan Pooja (18) juga mewarisinya.

>> YANG MENINGGAL hal 11

KeselamatanWarga Terancam.............................

Rem Blong

BUTUH ULURAN TANGAN

Putri Pembuat Batu Bata Lahir Tanpa Batok Kepala

Barca Lebih Berpeluang

PemainBarcelona Puyoldan pemainBayernLeverkusenKadlec salingberebut boladalampertandingan legI 16 besar PialaChampions yangberkesudahan 3-1 untuk Barca.

Pejabat Eselon IILaporkan Kekayaan

Gempa 5,3 SRKejutkanSumbarPADANG, HALUAN — Gempa berke-kuatan 5,3 SR mengguncang beberapadaerah di Sumbar sekitar pukul 18.36WIB, Selasa (6/3). Kejadian gempa yangbersamaan dengan waktu Azan Magribini membuat sejumlah warga di Sumbarberhamburan ke luar ruangan, terutamayang berada di lantai dua ke atas.

Getaran gempa ini terasa keras, yangmembuat kaca jendela bergetar. Bahkansebagian warga mengaku atap seng ru-mahnya juga ikut mengeluarkan bunyi kuat.

Dari catatan Badan MeteorologiKlimatologi dan Geofisika (BMKG), gempatersebut berpusat di 24 kilometer Barat

GEMPA PARIAMAN — Beginilah pemandangan disalahsatu pusat perbelanjaan modern di JalanHamka Air Tawar Padang, setelah beberapa menitterjadinya gempa, Kamis (6/3). Gempa berkekuatan5,3 SR kembali mengguncang beberapa daerah diSumbar sekitar pukul 18.36 WIB, yang berpusat di24 kilometer Barat Daya Pariaman.AMIRUL MUSADDAT LUBIS

Panas, PembahasanKenaikan BBM di DPRPEMBAHASAN kenaikan harga BBM di DPRmemanas. Dua anggota fraksi di DPRmemutuskan untuk menolak rencana pemerintahmenaikkan BBM subsidi menjadi Rp6 ribu per liter.

JAKAKARTA, HALUAN —Suasana panas mengemuka saatberlangsungnya Rapat kerjaantara Komisi VII DPR denganMenteri Energi Sumber DayaMineral (ESDM) dan Menteri

Keuangan dalam membahaslegalitas penambahan kuotaBBM Rp36 triliun di 2011.

Adu argumen terjadi setelahMenteri ESDM, Menkeu, BPMigas dan Pertamina selesai

memberikan pemaparan danpenjelasan penyebab kelebihanpembayaran subsidi alias overkuota.

>> PANAS, hal 11

>> GEMPA hal 11

PADANG, HALUAN — BiroHukum Setdaprov Sumbartengah mendistribusikanformulir Laporan Harta Keka-yaan Penyelenggara Negara(LHKPN) untuk para pejabateselon II di lingkungan Pem-prov Sumbar serta sejumlahpimpinan BUMN/BUMD yangada di daerah ini yang jum-lahnya sekitar 55 orang.

Para pejabat ini masukkategori pejabat yang men-jalani mutasi atau promosijabatan, mengakhiri jaba-tannya dan pensiun sertapejabat yang menduduki jaba-tan eselon II selama 2 tahun.Setelah diisi, mereka mestimelaporkannya ke DirekturPendaftaran dan Pemeriksaan

LHKPN, Deputi Bidang Pence-gahan KPK.

Pelaksana tugas (plt) Sek-daprov Sumbar, Febri Erizonyang ditemui Haluan di ruangkerjanya Selasa (6/3), me-nyebutkan telah menerimaberkas LHKPN Senin (6/3).Tetapi berkas tersebut belumdiisinya. Baginya proses pengi-sian formulir LHKPN iniadalah untuk kedua kalinya.

“Dulu sewktu menjabatsebagai Sekdakab Dharmas-raya saya juga pernah mengisiformulir itu,” katanya.

Berkaca pada pengalamansebelumnya, terang Febri,pengisian formulir itu ditujukan

>> PEJABAT hal 11

PAYAKUMBUH, HALUAN —Pasangan suami istri wargaTaeh Bukik, Limapuluh Kota,Suminah dan Harun mendapatcobaan dari sang Khalik. Bayiperempuan mereka yang lahir29 Februari lalu, kondisinyatidak normal. Bayinya lahirtanpa batok kepala. Bayi yangbelum diberi nama tersebutharus menginap sejak lahir

hingga kini di ruang perawatankhusus bayi RSUD Adnaan WDPayakumbuh.

Suminah dan Harun adalahwarga kanagarian Pogang, TaehBukik, Kabupaten LimapuluhKota. Taeh Bukik adalah kam-pung asal Bupati LimapuluhKota, Alis Marajo. Saat lahir,bayi Suminah tidak menangisseperti bayi-bayi lainnya. Dia

tidak mengeluarkan suara.Setelah dilakukan upaya kedok-teran, baru ia menangis. Bayiini lahir normal. Kedua orangtuanya tak pernah menyang-ka bayi mereka akan lahirtanpa batok kepala. Ini adalahanak keempat mereka.

“Saat hamil, tidak adatanda-tanda atau keanehandalam kandungan. Cuma, agak

banyak sakit terasa,” ujarSuminah dan Harun yang dihu-bungi kembali di nomor hand-phonenya 085274935162 untukkonfirmasi lanjutan.

Saat berita ini diturunkan,keadaan bayi perempuan inimasih dalam kondisi tenang.Bayi itu diletakkan di dalam>> PUTRI PEMBUAT hal 11

BARCELONA, HALUAN — Barcelonabisa dibilang sudah menjejakkan satukaki mereka di babak perempatfinal LigaChampions. Sementara itu, BayerLeverkusen butuh sedikit keajaiban untukbisa menang telak di Camp Nou.

Berbekal kemenangan 3-1 di leg

pertama, Barca cumabutuh hasil imbang sajadi pertemuan kedua, Ka-mis (8/3/2012) dinihari WIB.Bahkan, kalah 0-1 atau 0-2 pun mereka

>> PANAS, hal 11

KPR BERPENGHASILAN TIDAK TETAP

Menpera Beri “Lampu Hijau”PADANG, HALUAN — Lang-kah DPD Real Estate Indonesia(REI) Sumbar memperjuangkankredit pemilikan rumah (KPR)bagi masyarakat berpenghasilantidak tetap/rendah (MBR) men-dapat mendapat lampu hijaudari pemerintah pusat. MenteriPerumahan Rakyat (Menpera),Djan Faridz merespon usulanREI tersebut untuk menekanangka MBR yang tidak memilikirumah di tanah air.

“Bapak Menteri setuju lang-kah kita memperjuangkan KPRbagi MBR ini. Bahkan, pusat

>> MENPERA BERI, hal 11ALKUDRI berbincang dengan Menpera Djan Faridz tentangpemberian KPR bagi masyarakat berpenghasilan tidak tetap usaisosilisasi FLPP di Jakarta, Senin (5/3). IST

Page 2: Haluan 07 Maret 2012

U TA M A2 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

Kasat Reskrim Belum Jalani Sanksi

KULIAH UMUM DIRUT PT SEMEN GRESIK DI UMSB

Ciptakan Lulusan Sesuai Kebutuhan Lapangan Kerja

Informasi yang dihimpun Selasa(6/3) menyebutkan, dua orang polisites urinenya positif mengonsumsinarkoba jenis sabu-sabu tersebut,keluar dari tahanan sel MapolrestaPadang, setelah mereka dijemputbeberapa orang anggota Provost

melintas di depan kantor MapolresPessel tanpa pengawalan. Selain itu,paginya petinggi Mapolres Pesselseperti Kapolres, Waka Polres danKasat Reskrim mengadakan rapatmendadak, diduga rapat tersebutterkait menanyakan apakah adamereka ke Padang dalam rangkatugas atau tidak.

Kemudian saat ingin dikonfir-masikan terkait hasil rapat tertu-tup tersebut pada Kapolres, ter-nyata handphonenya tidak aktif.

Sementara itu, Pjs KabidHumas Polda Sumbar, AKBPMainar Suagianto mengungkapkan,mereka dijemput Provost MapolresPessel dikarenakan akan diperiksaatau diproses di jajaran Mapolres

Pesisir Selatan.“Penyerahan tersebut dilakukan,

setelah penyidik Propam PoldaSumbar tidak bisa menemukanketerlibatan kedua polisi itu padanarkoba seperti menemukan barangbuktinya. Dalam pemeriksaanhanya menemukan kesalahan atauindisipliner yang mereka lakukan.Maka untuk menjatuhkan huku-man terhadap mereka, penyidikPolda Sumbar menyerahkan kem-bali kepada pimpinan mereka,”kata Mainar, Selasa (6/3).

Dijelaskannya, untuk menentu-kan bahwa mereka terlibat narkobapenyidik memang tidak bisa mem-buktikannya. Penyidik, hanya bisamendapatkan hasil tes urine yang

postif dari mereka berdua, setelahmelakukan pendalaman penyidik punjuga tidak bisa menemukan indikasikuat bahwa selama ini Kasat Res-krim dan anggotanya tersebut meng-konsumsi narkoba jenis sabu-sabu.

Kemungkinan, kata Mainar, KasatReskrim dan anggotanya itu akandiproses dalam satu atau dua harikedepan. Bisa saja nantinya, KapolresPesisir Selatan menghukumnyadengan penjara kurungan selama 21hari dan penundaan pangkat, tapiseluruh sangsi itu baru bisa dilakukankalau mereka berdua difonis bersalahdalam sidang kode etik nantinya.

Sebelumnya, kedua polisi inidigerebek jajaran Propam PoldaSumbar disalah satu kafe di dekat

Bundaran Simpang Haru, Keca-matan Padang Timur, saat meng-gelar razia bagi anggota Polri.Namun, Minggu (4/3) dinihari.

Setelah diamankan jajaranPropam Polda, dua orang polisi itudibawa ke Mapolda untuk dimintaiketerangan terkait kegiatan merekadi dalam cafe tersebut. Setelahdiberikan beberapa pertanyaan olehpenyidik Propam Polda, penyidikmemeriksa urine mereka.

Dalam tes urine yang dilakukankedunya terbukti positif meng-konsumsi narkoba jenis sabu.Namun, penyidikan Propam Poldasedikit lemah, karena ditubuh polisiitu tidak ditemukan barang buktiberupa narkoba jenis sabu. (h/nas)

PADANG, HALUAN — Setelah diamankan PropamPolda Sumbar, Kasat Reskrim Polres Pesisir Selatan(Pessel) AKP “MR”, dan seorang anggotanya Briptu“WSS” dijemput oleh Provost Polres Pessel, Senin(5/3) malam. Penjemputan ini dilakukan untukmenjalani sanksi indisipliner, berupa penahananselama 21 hari dalam sel Mapolres Pesisir Selatan.

Mapolres Pessel. Mereka keluar darisel informasinya pada malam hari.

Kemudian informasi beberapasumber di Pesisir Selatan menga-takan, Kasat Reskrim dan anggotanyaitu belum menjalani hukuman hinggasiang. Mereka berdua, masih terlihat

KASUS RSUD SUNGAI DAREH

Jaksa MengakuDiancamTerdakwaPADANG, HALUAN — Jaksa KejaksaanNegeri Pulau Punjung, Budi Sasteramengaku diancam terdakwa dugaan kasuskorupsi pengadaan tanah untuk RSUDSungai Dareh, yakni mantan SekdaKabupaten Dharmasraya, Busra.

Hal ini diungkapkan Jaksa BudiSastera di penghujung sidang lanjutankasus ini, Selasa (6/3) yang beragendakanpembacaan tanggapan JPU atas pembelaan(pledoi) Penasehat Hukum Busra. Sebelumhakim menutup sidang, Jaksa memintawaktu kepada majelis hakim yang diketuaiBudi Susilo untuk menanyakan suatu halkepada terdakwa.

“Tanggal 24 lalu saya mendapat telepondari terdakwa I, Busra, yang isinyamerupakan ancaman,” ujar Budi.

Menanggapi hal ini, hakim Budi Susilosegera menolak untuk meneruskan perta-nyaan tersebut kepada Busra.

“Itu tidak ada hubungannya dengandakwaan,” ujar hakim Budi Susilo. NamunBudi Sastera tetap ngotot ingin menyam-paikan hal tersebut. Busra langsungmembantah tuduhan itu. “Tidak ada itupak hakim,” katanya.

Akhirnya majelis hakim menutup sidangdengan menyatakan sidang akan dilanjut-kan minggu depan.

Dalam tanggapannya, JPU mengatakantetap bersikukuh dengan tuntutannya yaitupenjara selama enam tahun, denda Rp200juta dan uang pengganti sebesar Rp4,3 miliar.

Jaksa tetap bersikukuh jika paraterdakwa yakni mantan Sekkab Dhar-masraya Busra, Kabag AdministrasiPemerintahan Umum Agus Akhirul, danKasubag Tata Pemerintah Umum, AgustinIrianto, bersalah.

“Terdakwa bersalah dan melanggarPasal 2 Ayat 1 jo Pasal 18 Ayat 1 hurufa UU Tipikor jo Pasal 55 Ayat 1 ke-1KUHP,” kata Budi.

Tuntutan terhadap Busra cs ini merupa-kan tuntutan tertinggi selama kasus korupsidi sidang di Pengadilan Tipikor Padang.

Keterlibatan ketiga terdakwa berawaldari proses ganti rugi tanah untukpembangunan RSUD Sungaidareh yangdianggarkan melalui APBD Dharmasrayatahun 2009 sebesar Rp8,5 miliar. (h/dla)

PADANG, HALUAN — Pening-katan ekonomi tidak hanyaditentukan oleh pertumbuhanindustri, namun juga dipengaruhikualitas pendidikan yang mem-proses terciptanya tenaga kerja.Oleh sebab itu, perguruan tinggiakan terus dituntut menciptakanlulusan yang berkualitas yangsesuai dengan kebutuhan lapa-ngan kerja.

Hal tersebut dijelaskan Direk-tur Utama PT Semen Gresik(Semen Gresik Grup (SGG)), DwiSutjipto saat memberikan kuliahumum di Universitas Muham-madiyah Sumatera Barat(UMSB), Padang, Selasa (6/3).Kuliah umum dengan tema“Konsep Link and Macth SektorIndustri dengan Perguruan TinggiMenghadapi Tantangan Global”diikuti ratusan mahasiswa dandihadiri Rektur UMSB, ShofwanKarim Elha dan Rektor Unand

Werry Darta Taifur serta jajaranUMSB lainnya.

Mantan Dirut PT SemenPadang ini memaparkan, baiktenaga kerja tamatan sarjana(S1), Diploma ataupun tamatanSMA/SMK harus memiliki kuali-tas yang mumpuni agar bisadiandalkan oleh dunia kerja.Dengan demikian, tantanganglobal Link and Macth SektorIndustri dengan Perguruan Tinggiitu bisa diwujudkan.

“Inilah kaitannya antaradunia pendidikan, terutamaperguruan tinggi sebagai pencetakSDM berkualitas dengan pertum-buhan ekonomi. Makanya, kua-litas pendidikan itu terus diting-katkan, agar bisa langsungdiserap dunia kerja,” kata DwiSudjipto pada kuliah umum yangjuga dihadiri Direktur PemasaranPT Semen Padang Benny Wendridan Kepala Biro Humas PTSP

Daconi tersebut.Menurutnya, salah satu kele-

mahan bangsa Indonesia saat iniyaitu kualitas SDM. Data BPS2010 menyebutkan tenaga kerjayang tamat SD 51 persen, tamatSMP 18,9 persen, SMK 7,8persen, Diploma 2,7 persen danSarjana 4,6 persen. Data tersebutmembuktikan kualitas SDMsangat perlu ditingkatkan agarbisa bersaing menghadapi tanta-ngan global.

Kunci peningkatan kualitasSDM tersebut, lanjut Dwi, setiapmahasiswa dan siswa SMAharus miliki konsep Link andMacth. Soalnya dengan konsepitu, pelajar dan mahasiswa dapatmengukur potensi yang dimi-likinya. Sebab, tuntutan duniakerja saat ini tidak hanyaberpijak pada tingkat intelektualsaja, namun juga harus punyaskill dan mampu bersosialisasi

dengan berbagai pihak.“Bagaimana kita akan

mengaplikasikan ilmu yangdidapat, sementara orientasilapangan/sosialisasi diri kepadapihak yang akan kita tuju tidakdilakukan misalnya di PTSP.Sedangkan dengan cara itupeluang kerja akan bisa diraih,”tegasnya.

Menyinggung kualitas tenagakerja yang ada di Indonesia,yang dinilainya patut mendapatperhatian serius berbagai pihak,khususnya kalangan perguruantinggi. Pasalnya sejak tenagakerja itu mengenyam pendi-dikan, mereka tidak dimenejsebaik mungkin agar bisameningkatkan potensi dankualitas diri. Padahal nantinyamereka itu akan terjun ke duniakerja. Akibat kurang terasahnyapotensi diri itu, berimbas padajumlah salery (pendapat, red)

yang mereka terima di tempatkerja mereka.

Saat ini, kata Dwi, totalpendapatan yang berhasil didapatpara tenaga kerja Indonesia,khususnya yang lulusan pergu-ruan tinggi masih dibawah ne-gara Singapura, Malaysia danlainnya, atau berada di atas 20dolar/per hari masih cukup sedikit.Sekitar 0,4 juta atau 2,4 persendari 136 juta orang total tenagakerja yang ada di negara ini.

“Padahal kalau kita mau,kita bisa meng-upgrade tenagakerja lulusan perguruan tinggiitu lebih banyak lagi, jika pihakperguruan tinggi mampu mene-rapkan konsep Link and Macthtadi. Sebab konsep itu jadi modalutama, karena mereka punya solfskill yang menjadi kunci suksesuntuk bisa diterima di duniakerja, khususnya sektor industri,”tambahnya. (h/vid)

POTRET KEMISKINAN

Novel, si Kecil Berperan Besar

UMURNYA baru 11 tahun.Tubuhnya ceking, tapi didalamnya tersimpan energibesar, untuk menghidupineneknya di Langki,KecamatanTanjung Gadang,Kabupaten Sijunjung.

dana sosial di kampung kecil itu.Keseharian Novel setelah putus

sekolah, menggarap sawah peninggalankeluarganya, dari mencangkul hinggamemanen. Di lain waktu, ia menempuhperjalanan selama dua jam bekerjamenurunkan kayu gelondongan darihutan. Ia mendapatkan upah dari hasilpekerjaan itu. “Ini saya lakukan sejakberhenti sekolah,” ujarnya. Masa anak-anaknya dihabiskan untuk membalasbudi neneknya yang telah mem-besarkannya, karena sang nenek taksanggup lagi mencari nafkah.

Tapi, pekerjaan itu tak cukupmenanggung kebutuhan mereka ber-dua. Yasma, keluarga jauhnya menga-takan, wali nagari dan masyarakatsering memberikan mereka bantuanmakan. Yasma yang tinggal tak terlalujauh dari rumahnya sering pulamemberikan bantuan.

Gadai SawahAwal Februari 2012, musibah itu

datang. Novel ingat persis kejadianitu. “Tiba-tiba kayu berukuran besaritu menghimpit kaki saya,” ujarnya.Ia tak mampu berjalan, warga mengan-tarkannya ke puskesmas terdekat.

Namun, pengobatannya tak cukuphanya di puskesmas. Kaki kirinya itu

mengalami infeksi dan terpaksadirujuk ke RS M.Djamil Padang. Noveltelah sempat dirawat di RS M.DjamilPadang setelah dilakukan operasidengan memegang kartu Jamkesmas.

Yasma menuturkan, untuk biayalain, sawah satu-satunya tempatmenggantung hidup terpaksa digadaiseharga Rp4 juta. Uang itu digunakanuntuk biaya transportasi dan makanselama di RS M. Djamil. Karena biayahabis, mereka kembali ke kampungdiibantu pihak RS M. Djamil Padang.

Menurut Yasma, kerabat lainnyajuga tak mampu. Yasma adalah salahsatu keluarga yang iba pada nasibnya,dan menemani si ceking ini bolak-balikke Padang untuk pengobatan. “Sayaingin ia sembuh. Neneknya tiap harimenangis,” tuturnya.

Humas RS M.Djamil Gustafianofmengatakan, ia menjemput Novelsekitar pukul 03.00 dini hari, kekampungnya untuk dilakukan pengo-batan. Ia mendapat telepon dari wargabahwa kaki Novel belum membaik.

Saat di IGD RS M. Djamil PadangSelasa (6/3), ia masih menahan sakitdengan kaki kiri di perban. Keinginannyauntuk sembuh sering disampaikan keYasma. Ia ingin kembali bekerja untukmelanjutkan hidup bersama neneknya,yang kini tiap hari menangis melihatcucunya yang kesakitan. (*)

Laporan: Andika D. Khagen

Novel si ceking itu seumurannyamasih sekolah. Tapi ia hanya menik-matinya hingga kelas 2 Sekolah Dasar(SD), dan seterusnya beralih men-cangkul sawah hingga bekerja me-ngangkut kayu, sejak neneknya,Madinah (60), jatuh sakit.

Tumpuan harapan penyambunghidup ada di pundak kecilnya. Nenek-nya yang (maaf) buta dan tuli takmungkin menanggung itu semua.Ibunya, Idas, meninggal dunia ketikaia berusia tiga bulan. Ayahnya, Yon,tak pernah ia temui rupa wajahnya.

Madinah dengan keterbatasannyaadalah ayah dan juga ibu bagi Novel.Mereka tinggal di rumah dengan bantuan

PemeriksaanBos Sawit TetapDilanjutkanPADANG, HALUAN — Majelis hakimPengadilan Tipikor Padang menolakpembelaan yang disampaikan PresidenDirektur PT Agrosari Merapi, Ridjalud-din Tamar, terdakwa dugaan penyuapankepada Bupati Pasaman Barat (Pasbar),Baharuddin R.

Dengan ditolaknya pembelaan dariterdakwa ini, pemeriksaan dalamperkara ini tetap dilanjutkan.

Demikian disampaikan majelishakim yang dipimpin Sapta Diharjabeserta anggota hakim ad-hoc M Takdirdan Emria Fitriani di Pengadilan TipikorPadang, Selasa (6/3).

Hakim menilai dakwaan yang telahdisampaikan jaksa di persidangansudah jelas sesuai dengan unsur-unsuryang didakwakan. Sidang dalam perkaraini dilanjutkan minggu depan.

Sidang sebelumnya, terdakwamenyangkal telah melakukan suapkepada Bupati Baharuddin R. Melaluipenasihat hukumnya, Ferry Adrion danDevita Astra, terdakwa mengaku amplopbesar yang tertinggal di atas sofa rumahdinas Bupati Pasbar, adalah amplopuang untuk para pekerja di perkebunan.

“Terdakwa waktu itu lupa mem-bawa amplop besar yang terletak diatas sofa,” kata Ferry Adrion padasidang lalu.

Ferry menerangkan, tujuan keda-tangan terdakwa ke Pasbar, Juni-Desember 2011 adalah untuk mengun-jungi, melihat dan memeriksa perkem-bangan status pekerjaan PT AgrosariMerapi.

Selain itu, terdakwa juga bermaksudmengantarkan sarana-sarana untukkebun di Tonang Tolu, KecamatanTalamau, Pasbar. Di antaranya 30 balatau sekitar 150 ribu lembar tambahanpolybag, 3 unit chain saw dan uang Rp10 juta untuk makan buruh sebanyak179 orang.

Pada kurun waktu kunjungan kePasbar itu pula, kata Ferry, terdakwabersama Herman Zaini berkesempatanberjumpa dengan Bupati Pasbar, 15Juni 2011. Sebelum bertemu denganbupati, terdakwa juga meminta surat-surat yang dipegang Herman Zainiuntuk diserahkan kepada Bupati.

Surat-surat tersebut berisi persetu-juan prinsip usaha perkebunan PTAgrosari Merapi untuk kopi Arabicaseluas 2.000 hektare dan kakao seluas960 hektare. Selain itu, juga ada suratuntuk Kepala Kantor Pertanahan danDinas Perkebunan Pasbar serta duabuah surat teguran bupati terkaitperkebunan PT Agrosari Merapi.

Setelah surat-surat itu diserahkankepada Bupati, Bupati ternyata marahdan meminta terdakwa menghentikanseluruh kegiatan PT Agrosari Merapiyang menurut Bupati, terdakwa telahmenelantarkan kebun dan merugikanpemerintah daerah. (h/dla)

KENAIKAN BBM

Polda AntisipasiTindakan AnarkisPADANG, HALUAN — Kepolisian DaerahSumatera Barat siap melakukan pengamananmengantisipasi terjadinya aksi penolakankenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM)yang mengarah ke tindak anarkis.

“Yang pasti jika BBM naik, Polda siapmelakukan pengamanan. Sebab, antisipasiadanya penolakan perlu juga diwaspadaimasalah keamanannya,” kata KabidHumas Polda Sumbar AKBP MainarSugianto di Padang, Selasa (6/3) kemarin.

Namun demikian, Mainar berharap,rencana kenaikan harga BBM itu takmenimbulkan gejolak dan merusak citrakeamanan di Sumbar. Ia minta kepada wargauntuk terus menjaga situasi keamanan agartetap kondusif. Selain itu, pihaknya akanmelaksanakan operasi rutin multisasaranterhadap Polres-Polres di Sumbar danmelakukan monitor terhadap para pelakuatau oknum-oknum tertentu yang melakukantindak kriminalitas.

“Rencana kami akan melakukanpengamanan di tempat SPBU yang beradadi Sumbar sesuai dengan kebutuhan danmelakukan pembinaan dan penyuluhanagar masyarakat tidak melakukan tindakanyang menjurus pidana,” ungkapnya.

Terpisah, Kapolresta Padang KombesPol. Moch Seno Putro mengatakan, pihaknyaakan tetap melakukan pengawasan danpemantauan terhadap laporan adanyapenimbunan BBM jelang kenaikan harga.

Dengan Isu kenaikan harga BBMmemang sudah mulai merebak. Bahkandikhawatirkan dengan adanya isu itu, akanterjadi penimbunan BBM baik di tengahmasyarakat maupun 24 SPBU di KotaPadang. (h/nas)

RAWAT — Novel, asal Langki, KecamatanTanjung Gadang, Kabupaten Sijunjung sedang menjalani perawatan di RS M Djamil Padang, Selasa (6/3). ANDIKA

Page 3: Haluan 07 Maret 2012

EKBIS 3RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

DIRUT SGG DWI SUDJIPTO TARGETKAN

Indarung VI Tahun IniPADANG, HALUAN —PT Semen GresikGrup (SGG)mengharapkanseluruh stackholderdi Sumbar dan pusatmendukungpercepatan prosesadministrasipembangunanIndarung VI, PTSemen Padang.

Pembangunan pabrik se-men baru tersebut ditargetkanbisa dimulai tahun ini.

“Kami sangat berharap,proses administrasi IndarungVI ini tuntas jelang RUPSperusahaan yang akan digelartak berapa lagi, sehinggamanajemen bisa melaporkanrencana pembangunan Inda-rung VI ini kepada pemegangsaham dan dibahas padaRUPS nanti,” kata DirekturUtama PT Semen GresikGrup, Dwi Sudjipto kepadawartawan usai memberikankuliah umum di UniversitasMuhammadiyah SumateraBarat (UMSB) Padang, Selasa(6/3).

Mantan Dirut Semen Pa-dang ini mengatakan, jika

proses izin lahan 412 ha takkunjung selesai 2012 ini, SGGjuga menyiapkan alternatiflain. Namun untuk rencanaIndarung VI tetap dilanjutkan.Jika proses administrasilahan 412 ha bisa selesaisebelum RUPS, diharapkanpekerjaan fisik bisa dimulai2012.

“Pembangunan pabriksemen baru di Padang, Gresikdan Tonasa ini untuk meme-nuhi kebutuhan semen nasio-nal. Makanya, proyek iniharus diwujudkan. Apalagi diGresik dan Tonasa hampirselesai. Makanya, jika izin takkunjung selesai, rencana pro-yek Indarung VI ini jugadisiapkan alternative lain,”kata Dwi Sudjipto usai mem-berikan kuliah umum yangjuga dihadiri Rektor UMSB,Shofwan KArim Elha, DirekturPemasaran PT Semen Padang,Benny Wendry dan KepalaBiro Humas PTSP, Daconi.

Menurut Dwi, tindak lan-jut proyek Indarung VI terse-but akan dibahas bersamapemegang saham pada RapatUmum Pemegang Sa-ham(RUPS) yang digelar perte-ngahan tahun ini.

“Makanya, kita berharapsebelum RUPS ini, prosesizin selesai dan proyek siapdilak-sanakan. Jika tidak,tentu berdasarkan hasil RUPSnantinya,” jelasnya. (h/vid)

Telkomsel Serius Garap‘Uang Elektronik’

T-CASH — Suasana pelayanan T-cash di sebuah supermarket. Telkomsel menghadirkan T-Cash sebagai wujud keseriusan dalammenggarap bisnis uang elektronik di Indonesia. ACI INDRAWADI

JAKARTA, HALUAN — Metodepembayaran tidak lagi identikdengan pembayaran konvensionalberupa uang tunai. Selain kartudebit dan kartu kredit yanglazim digunakan masyarakat,media lain yang kini dapatdipakai sebagai metode pemba-yaran adalah ponsel.

Munculnya beberapa alatpembayaran alternatif ini dilatar-belakangi oleh berkembangnyateknologi yang dapat memudahkanpelanggan dalam melaksanakanberbagai aktivitas pembayaran.Prospek yang menjanjikan dalamindustri ini memunculkanbanyaknya pemain baru, tidakhanya dari sektor perbankan,melainkan juga dari non perbankanseperti sektor telekomunikasi.

Menurut Head of CorporateCommunications Division Tel-komsel Ricardo Indra, sebagaioperator telekomunikasi selularterbesar di Indonesia yang telahdipercaya oleh 107 juta pelang-gan, Telkomsel telah menghadir-kan T-Cash sebagai wujud kese-

riusan dalam menggarap bisnisuang elektronik (e-money).

Telkomsel merupakan operatorselular pertama di Indonesia yangmendapatkan sertifikasi dari BankIndonesia pada tahun 2007 untukmenjalankan bisnis e-money.”

Telkomsel siap mengem-bangkan bisnis ini karena telahmemilkiki server yang dapatmengelola account e-money.Telkomsel sudah membuat satuaccount khusus T-Cash yangberbeda dengan account pulsa,yang berguna untuk aktivitaspembayaran. Agar dapat mengak-ses dana yang tersimpan diaccount T-Cash, pelanggan dapatmenggunakan media SMS.

“Kehadiran T-Cash sebagaialat pembayaran melalui ponseldinilai cukup menjanjikan, karenadapat mempermudah masyara-kat dalam bertransaksi secaraon-line, cepat, mudah, dan aman,”lanjut Indra.

Dalam bisnis e-money, kunciutama keberhasilan layananditentukan oleh banyaknya

customer base dan juga jumlahtransaksi yang dapat di-generateoleh alat pembayaran e-moneytersebut. Dengan semakin ba-nyaknya mitra yang bekerjasamadengan penyelenggara layanane-money, maka peluang untuktransaksi yang akan dilakukanoleh pelanggan pun semakinbesar. Sejumlah mitra potensialuntuk layanan e-money dapatberupa jasa transportasi, retail,webstore, dan juga restoran.

“Hingga saat ini T-cashdigunakan oleh sekitar 8,2 jutapelanggan. Telkomsel juga telahbekerjasama dengan lebih dari530 merchant dengan total termi-nal sebanyak 32.737 di seluruhIndonesia untuk mendukungkesuksesan layanan T-Cash.Kami optimis dapat terus me-ngembangkan bisnis e-moneysebagai wujud dukungan dalammenciptakan less cash societyatau gerakan untuk mengguna-kan lebih sedikit uang tunaidalam bertransaksi,” pungkasIndra. (h/aci/rel)

REKTOR UMSB, Shofwan KArim Elha memasangkan pin sebagai ucapan terimakasih kepada Dirut PT Semen Gresik, Dwi Sudjipto usai memberikan kuliahumum di kampus tersebut, Selasa (6/3). DAVID

BCA dan MandiriLaporkanLaba BersihJAKARTA, HALUAN — Setelah Bank RakyatIndonesia (BRI), giliran Bank Mandirimelaporkan perolehan laba bersih double digit.Dalam laporan ke Bank Indonesia (unaudited),Bank Mandiri membukukan laba sebesarRp11,57 triliun, tumbuh 30 persen (year onyear/yoy). Sebelumnya, bank kakap lain, BankCentral Asia (BCA) mencatatkan laba Rp10,2triliun atau naik 21,9 persen (yoy).

Pahala Nugraha Mansur y, DirekturKeuangan Bank Mandiri menegaskan, laporanke bank sentral belum diaudit. “Kami akanpublikasikan laporan yang telah diaudit, Kamis(8/3),” ucap Pahala, seperti dikutip kontan,Senin (5/3).

Kenaikan laba Mandiri berasal daripendapatan bunga bersih, yang naik 6 persen,dari Rp18,06 triliun ke Rp19,15 triliun (yoy).Perseroan memperoleh pendapatan bungaRp33,04 triliun, sementara beban bunga cumaRp13,89 triliun.

Kenaikan pendapatan bunga sejalanpenyaluran kredit yang tumbuh 25 persen, men-jadi Rp273,8 tril iun. Pencapaian inimenempatkan Mandiri sebagai satu-satunyabank BUMN yang mencatat kenaikan kredit diatas rata-rata industri sebesar 24 persen.Sebagai pembanding, kredit BRI hanya tumbuh15 persen, Bank BNI meningkat 19 persen,dan Bank Tabungan Negara (BTN) melonjak22 persen.

Dibandingkan kinerja bank besar lain, BCAbisa dibilang paling cemerlang. Pertumbuhankreditnya 31 persen atau Rp202,268 triliun(yoy). Mengebutnya BCA wajar, mengingat iaharus menggenjot rasio intermediasi atau loanto deposit ratio (LDR). Seperti kita tahu, BCAmemiliki rasio LDR di bawah ketentuan banksentral sebesar 78 persen.

Bank terafiliasi Grup Djarum ini jugaberhasil memperbaiki sisi pendanaan.Tabungan dan giro masing-masing tumbuh18 persen (yoy), sementara deposito cuma naik9 persen. Secara keseluruhan, dana pihakketiga meningkat 16,5 persen menjadi Rp323triliun (yoy).

Manajemen menutup selisih laju kenaikankredit dan DPK ini dengan mencairkan aset diBI maupun di bank lain. Maka itu, penempatanBCA di BI hanya meningkat 1,5 persen,sedangkan penempatan di bank lain menyusutlebih dari 52 persen menjadi Rp7,4 triliun.

Strategi ini mengerek pendapatan bungabersih BCA sebesar 25 persen atau menjadiRp16,87 triliun. Tak heran jika rasio marginbunga bersih (NIM) ikut meningkat. Hal inisudah terlihat pada laporan kinerja kuartal-IIIyang mencatatkan kenaikan NIM dari 5,2 persenmenjadi 5,7 persen.

Lantaran masih belum resmi, BCA belummau memberi konfirmasi. “No comment,” ujarPresiden Direktur BCA, Jahja Setiaatmadjamelalui pesan singkat. (h/ktn)

Page 4: Haluan 07 Maret 2012

E K B I S4 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

DIREKTUR SDM Taspen Persero, Karsidi bersama Plt. Sekdaprov Sumbar Febri Erizon saat menghadiri Sosialisasi dan WorkshopAplikasi SIM Gaji Pemda se-Sumbar di Hotel Pangeran’s Beach Padang, Selasa (6/3). DAVID

Taspen TerapkanSIM Gaji PegawaiPADANG, HALUAN —PT Taspen (Persero)akan menerapkanSistim InformasiManajemen (SIM) gajipegawai negeri mulaiApril nanti.

SIM tersebut merupakanlangkah maju kerjasama Taspendengan Pemda untuk mencip-takan pengelolaan data pegawaiyang akurat dan akuntabel.

Taspen akan menerapkanSIM tersebut bagi pegawai negeridi seluruh daerah, baik pegawaidaerah otonom maupun pegawainegeri pusat. Dengan demikian,SIM tersebut akan samadilaksanakan daerah, sehinggamemudahkan dalam pengelolaandata pegawai.

“Selama ini pemerintah dae-rah sudah menerapkan SIM juga,tapi berbeda-beda. Nah, sekarangbagaimana SIM ini kita sama-kan, sehingga bisa disinerner-gikan. Ini tentunya juga memberi-kan kemudahan bagi Taspen,karena peserta Taspen adalahpegawai negeri ini,” kata DirekturSDM PT Taspen (Persero) Karsidi

didampingi Kepala CabangUtama Taspen Padang,Mohamad Jufri kepada Haluandi sela-sela Sosialisasi danWorkshop Aplikasi SIM Gaji se-Sumbar di Hotel Pangeran BeachPadang, Selasa (6/3).

Menurutnya, dengan data yangakurat yang dikelola dengan SIM,tidak aka ada lagi gaji yangterlambat atau SK Pensiun yangterlambat.

“Pensiun, rapel maupunmutasi akan tepat waktu. Jaditidak ada lagi yang terlambathanya gara-gara data. Sebab, SIMini online dan sinergi antaraTaspen dan Pemda,” kata Karsidiusai sosialisasi yang diikutiKepala BKD dan DPKD ProvinsiSumbar, serta BKD dan DPKDkota/kabupaten di wilayah kerjaTaspen Cabang Padang.

Plt. Sekdaprov Sumbar, FebriErizon mendukung langkahTaspen menerapkan SIM ter-sebut.

“Kami minta pejabat struk-tural dan fungsional kepegawaiandan Dinas PKD masing-masingkabupaten/kota saya minta jugamenindaklanjuti sosialisasipeneraapan SIM Gaji ini. Se-dangkan bagi daerah yang belumagar segera menerapkan systemini, sehingga pengelolaan gajinya

lebih baik dan akuntabel. Jikapenggunaan gajinya baik, makakesejahteraan PNS juga mening-kat dan kinerja pemerintahsemakin baik,” kata Febri Erizonmewakili Gubernur Sumbar yanglangsung membuka acara

sosialisasi tersebut.Sementara itu, Kacab utama

Taspen Padang, Mohamad Jufrimenambahkan, sosialisasi danworkshop yang digelar tiga hariitu diikuti jajaran BKD danDPKD Sumbar, Kota Padang,

Dharmasraya, Sijunjung, KotaSolok, Kabupaten Solok, Men-tawai, Pessel, Kota Pariaman danKabupaten Padang Pariaman.Turut hadir Komisaris Taspen,Syahruddin Rasul dan ManagerDivisi IT Taspen, Nelson. (h/vid)

JAKARTA, HALUAN — Bank Indonesia (BI)mengimbau kepada Pusat Pelaporan danTransaksi Keuangan (PPATK) agarmengusulkan pembatasan transaksikeuangan secara tunai sebaiknya diajukankepada DPR RI. Pasalnya, hanya anggotadewan yang dapat mengamendemen undang-undang BI.

Kepala Biro Hubungan Masyarakat BI, DifiAhmad Johansyah menyampaikan, PPATKtidak semudah itu dalam membentuk aturanbatasan maksimal transaksi tunai. Karenaselama ini, BI belum memiliki aturanpembatasan transaksi tunai. “Kami bekerjaberdasarkan Undang-Undang (UU) yang ada,”ucap Difi.

Menurutnya, dalam membuat regulasi, BIakan mengacu pada UU BI dan Peraturan BankIndonesia (PBI) sebagai payung hukum.Artinya, jika tidak ada dalam dua komponenhukum tersebut, PPATK harus mengajukanpembentuk UU atau mengamendemen UUtersebut ke DPR.

Wakil Ketua Komisi XI DPR RI, Harry AzharAzis menuturkan, dalam mengamendemen UU,PPATK perlu mengajukan surat kepada DPRRI. Karena anggota dewan dapat mengaturpembentukan UU. Harry mengusulkan,sebaiknya PPATK tidak hanya mengusulkantransaksi keuangan perbankan, namun jugapada transaksi keuangan di pasar modal danasuransi. “PPATK juga perlu mengusulkankepada Badan Pengawas Pasar Modal danLembaga Keuangan (Bapepam-LK),” tuturnya.

Sebelumnya, Wakil Kepala PPATK AgusSantoso mengungkapkan, pembatasan nilaitransaksi tunai yang diusulkan PPATK, yaitusejumlah Rp 100 juta.

“Misalkan ada pembelian mobil senilai Rp500 juta. Kami usulkan yang boleh cashmaksimal Rp 100 juta. Sisanya dibayar pakaiuang elektronik atau lewat bank,” kata Agus,saat ditemui usai seminar Penerapan ProgramAnti Pencucian Uang dan PencegahanPendanaan Terorisme (AP-PPT) BPR se-Jabodetabek, Senin (5/3).

Menurut Agus, aturan pembatasantransaksi tunai tersebut untuk mendorong lesscash society (minimalisasi penggunaan uangtunai) dan meningkatkan efisiensi. Selain jugauntuk mempermudah penelusuran transaksimencurigakan.

“Walaupun online, tapi tetap tercatat danrekam jejak transaksinya bisa ditelusuri. Ini baruusul. Mudah-mudahan masuk ke amendemenUU BI,” pungkasnya. (h/trn)

BI UsulkanPembatasanTransaksi Tunai

Harga Gabah Kering TurunPADANG, HALUAN — Rata-rataharga gabah kering panen (GKP)petani di Sumatera Baratsepanjang Februari 2012 meng-alami penurunan 5,79 persen dariRp4.431,44 pada bulan sebelumnyamenjadi Rp4.175,07 per kg.

“Sementara di tingkat peng-gilingan harga GKP turun 5,58

persen dari Rp4.507,28 menjadiRp4.255,96 per kg,” kata KepalaBPS Sumbar Muchsin Ayub,Selasa (6/3).

Berdasarkan survei hargaprodusen gabah berasal dari 99observasi di tujuh kabupaten diSumbar yakni Pesisir Selatan,Solok, Padang Pariaman, Agam,

Tanah Datar, Limapuluh Kota,dan Pasaman.

Harga GKP terendah padaFebruari 2012 dijumpai di Kabu-paten Pasaman sebesar Rp3.400per kg di tingkat petani danRp3.475 di tingkat penggilingan.

Sementara harga tertinggi ditingkat petani maupun peng-

gilingan dijumpai di KabupatenLimapuluh Kota masing-masingRp5.200 dan Rp5.240 per kg.

Berdasarkan Inpres No 7Tahun 2009 tentang Perberasantelah ditetapkan harga pembelianpemerintah (HPP) yang baru danberlaku sejak 1 Januari 2010yaitu untuk GKP Rp2.640 per

kg di tingkat petani dan Rp2.685di tingkat penggilingan.

Sedangkan HPP untuk gabahkering giling (GKG) Rp3.300 perkg di tingkat penggilingan.

Pada pemantauan sepanjangFebruari 2012 tidak ditemukankasus harga gabah yang beradadi bawah HPP, katanya. (h/*)

Page 5: Haluan 07 Maret 2012

N A S I O N A L 5RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

NOTES

LINGKARLINGKARLINGKARLINGKARLINGKAR

KPK: Ada yangMau Bunuh Rosa

SarjanaDominasi AngkaPengangguranJAKARTA, HALUAN — Data Badan Peren-canaan Pembangunan Nasional (Bappenas)menyebutkan angka pengangguran mencapai4,1 juta (21,2 persen) dari jumlah angkatankerja sebanyak 21,2 juta pada 2011. Dari jumlahtersebut, separuhnya adalah lulusan diplomadan sarjana.

Praktisi sumber daya manusia dari Jobs-DB.com Ir. Bambang Sulistiono, MSCE menyatakanpara diploma dan sarjana tidak bisa menungguatau pasif dalam mengatasi statusnya sebagaipenganggur. Selain mengembangkan peluangusaha/wirausaha, berbagai kesempatan bursa kerja(career day) bagi yang ingin mengembangkankeahlian maupun bekerja sementara di perusahaan,perlu memanfaatkan kesempatan itu secara aktif.

Berbicara di Yogyakarta Selasa (6/3)berkaitan Campus Hiring bagi alumni Univer-sitas Islam Indonesia (UII) pada 7-8 Maret, diamenyatakan keaktifan para lulusan diploma dansarjana penting untuk menjemput bola terhadaptantangan dari perusahaan yang terus mengem-bangkan sayap bisnisnya.

Menurut dia, masalah pengangguran bukansaja berakar dari keterbatasan jumlah lapanganpekerjaan, pertemuan pencari kerja dan penyediakerja tidak lancar menjadi penyebab pengang-guran. “Ini menjadi lubang terjadinya pengang-guran di pasar tenaga kerja,” kata dia.

Di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta,mantan Menteri Tenaga Kerja Fahmi Idrismenyatakan keaktifan menghimpun ide danmenciptakan sesuai yang bernilai kreatif menjadibagian dari kunci sukses lulusan perguruan tinggi.Syarat demikian berlaku universal, tidak hanyabagi alumni yang memiliki indek prestasi tinggi.Menurut dia ide dan kreativitas menjadi alternatifsemacam pengganti modal. “Konsep yang bisadijual ketika mulai usaha dan tidak memilikimodal,” ujar dia saat kuliah “PengembanganBudaya Theoentrepreneurship”.

Menurut dia, kemauan yang didukung ide dankreativitas makin kuat mengantarkan lulusan perguruantinggi mencapai sukses. “Ide dan kreativitas, serta kemauanharus seimbang. Itu kunci menuju sukses,” kata dia.

Modal tersebut berlaku pada lulusanperguruan tinggi yang ingin membangunwirausaha. “Kemauan dan ide serta kreativitassangat menentukan sukses usaha yang dirintis.Ini menunjukkan usaha bukan didasarkan bakatatau keturunan,” kata dia. (h/ric)

Tragedi GarudaGARUDA Indonesia Penerbangan GA-200adalah sebuah penerbangan dari maskapaipenerbangan Garuda Indonesia jurusan Jakarta-Yogyakarta, yang meledak ketika terperosok saatmelakukan pendaratan pada tanggal 7 Maret2007 pukul 06:55 WIB di Bandar Udara AdiSutjipto Yogyakarta setelah lepas landas dariBandar Udara Soekarno-Hatta Cengkareng,Jakarta pukul 06:00 WIB. Pesawat ini membawa133 penumpang, 1 pilot, 1 copilot, dan 5 awakkabin. Pilot pesawat adalah Kapten MarwotoKomar.Jumlah korban tewas adalah 22 orang(21 penumpang dan 1 awak pesawat). (h/wkp)

Dirut Konten ProviderJadi TersangkaJAKARTA, HALUAN — Badan Reserse danKriminal (Bareskrim) Polri sudah menetapkantersangka seorang Direktur Utama (Dirut)perusahaan konten provider, terkait kasus pencurianpulsa. “Hari ini bagian Tindak Pidana Khusus(Tipidsus) Bareskrim mengambil keterangan Dirutkonten provider PT C berinisial NHB atas kasuspencurian pulsa,” kata Kepala Divisi HubunganMasyarakat (Kadiv Humas) Polri, Irjen Pol SaudUsman Nasution di Jakarta, Selasa (6/3).

NHB ditetapkan sebagai tersangka mulaihari ini dan sedang diambil keterangannya olehpenyidik, ujarnya. “Hambatan dalam investigasikasus pencurian pulsa, terutama dalampemeriksaan di Laboratorium Forensik (Labfor)dan diharapkan tuntas, perusahaan ini didugamelakukan premium SMS,” kata Saud.

Sebelumnya, Panitia Kerja (Panja) Pencu-rian Pulsa Komisi I DPR mendesak Polri untukmenetapkan tersangka pencurian pulsa, baik itupelaku dari operator maupun provider. “Kitamendesak Polri untuk menetapkan tersangka,namun ini memang tidak mudah karenamerupakan masalah kompleks yaitu kejahatan‘cyber’ dan perlu teknologi serta SDM tersen-diri,” kata Ketua Harian Panja Pencurian Pulsa,Tantowi Yahya di gedung Badan Reserse danKriminal (Bareskrim) Polri di Jakarta.

Meskipun saat ini, pihak pelapor kasuspencurian pulsa sudah mencabut laporannya,namun kasus ini tetap terus berjalan penyeli-dikan maupun penyidikannya, ujarnya. “Artinya,walaupun sudah dilakukan perdamaian tapi tidakmenghapus pidananya, karena jumlah nilaiuangnya fantastis dan polisi harus menindak-lanjuti penyidikan,” ucap Tantowi. Tantowi yangtiba di gedung Bareskrim Polri bersama denganbeberapa anggota Panja Pencurian Pulsa diantaranya Roy Suryo dan Max Sopacua. (h/sp)

ANGIN KENCANG — Seorang warga Kampung Tengkurak, Serang menopang tiang rumahnya yang miring akibat dihempas angin kencang,Selasa (7/3). Akibat bencana yang terjadi Senin (5/3) malam itu 97 orang luka dan 200 rumah warga rusak. ANTARA

Mendagri Minta TPPKKIkut SosialisasikanRencana Kenaikan BBM

JAKARTA, HALUAN — Komisi PemberantasanKorupsi (KPK) berharap memiliki rumah tahanankhusus berupa safety house yang diperuntukkanbagi saksi atau tersangka kasus korupsi.

Hal itu untuk mengantisipasi adanya tindakkejahatan seperti menghilangkan nyawa saksi atautersangka untuk mengaburkan suatu tindak pidanakorupsi.

Hal itu diungkapkan Pimpinan KPK BambangWidjojanto dalam acara Forum Diskusi Hukum‘Memperkuat Sinergitas Kelompok Anti Korupsi’ diGedung Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jabar,Jalan Asia Afrika Bandung, Selasa (6/3).

Bambang menyebut, ada beberapa kelompok yangingin membunuh Mindo Rosalina Manulang yangmerupakan saksi perkara dugaan suap Wisma Atletdengan terdakwa Nazaruddin. “Kalau Rosa tidakdiselamatkan, dia bisa mati. Taruhannya nyawajadi saksi seperti itu,” ujar Bambang.

Ia menyebut ada sekitar 5 kelompok yangmenginginkan Rosa mati. Rosa yang merupakanDirektur Pemasaran PT Anak Negeri itu kiniberada dalam lindungan Lembaga PerlindunganSaksi dan Korban (LPSK).

Bambang menyatakan, selain mendapatkan tekanandari publik, KPK juga harus menghadapi tekananberupa ancaman kejahatan yang mengkhawatirkan.

“Kami menghadapi tekanan kejahatan yang luarbiasa,” katanya.

Karena khawatir dan antisipasi tekan kejahatanitulah, KPK ingin membuat safety house sendiriyang terlepas dari tekanan pihak manapun.

“Kita inginnya kasus seperti itu ditempatkan ditahanan khusus. Makanya kita memaksa untukbangun safety house. Supaya saksi atau tahananaman,” tutur Bambang.

Ia mencontohkan, di LP atau rutan masih rawandiintervensi dan disusupi dengan adanya pertemuan-pertemuan gelap. Ada pihak-pihak yang memilikikekuasaan bisa bebas keluar masuk untuk menemuitahanan.

“Kita juga susah mau salahkan orang Lapasnya.Kasihan orang Lapas karena mereka yang bisa masukmelakukan pertemuan rahasia itu punya kartu iniitu,” katanya.(h/okz)

JAKARTA, HALUAN — Menteri Dalam NegeriGamawan Fauzi meminta Tim Penggerak PKKseluruh Indonesia ikut mensosialisasikan kemungkinanpemerintah akan menaikkan harga Bahan BakarMinyak (BBM) dalam waktu dekat.

Menaikkan harga BBM itu, kata Gamawa, sudahakan menjadi pilihan pemerintah karena harga minyakdunia saat ini terus melambung dan sudah menyentuhangka 130 U$ perbarel.

“Jadi, dari[pada tak bisa membangun, makapemerintah terpaksa mengurangi subsidi,” ujarMendagri saat memberikan sambutan sebagai KetuaPenyantun TP PKK pada peringatan 40 TP PKKPusat yang diselenggarakan di Aula Ditjen PembinaanMasyarakat Desa (PMD) di Pasar Minggu, Selasa(6/3) kemarin.

Gamawan menjelaskan, bila pemerintah tidakmenaikkan harga BBM, maka subsi akan terusmembengkak, sehingga pembangunan di berbagaisektor akan berkurang. Karena itu, kata Mendagri,saatnya warga negara ikut berpartisipasi padasaat negara sedang kesulitan seperti ini, yaitumenerima kenaikkan harga BBM dan bukamelakukan demo untuk menolaknya.

“Di sinilah peran ibu-ibu PKK yang ada sampaike desa-desa itu kita perlukan untuk ikutmenyosialisasikan rencana kenaikan BBM tersebut,”pinta Mendagri. Gamawan tidak menyebut besarankenaikan BBM yang akan dilakukan pemerintahdan tak pula menjelaskan pastinya kapan hargaBBM itu dilakukan.

Dihadiri Menteri Kesehatan Endang RahayuSetyaningsih, acara peringatan 40 Tahun TP PKKini berlangsung cukup meriah.

Ditandai penyerahan penghargaan untuk pembinaTP PKK Pusat, Aip Muflich yang juga Dirjen PMDdan pemotongan tumpeng ulang tahun oleh KetuaUmum TP PKK Pusat, Ny. Vita Gamawan Fauzi.

Dalam pidatonya pada acara yang juga dihadiriistri Mensesneg Sudi Silalahi dan istri SekabDipo Alam, Vita Gamawan menyebutkan bahwaacara puncak HUT PKK ini akan dilangsungkanMei nanti dalam acara Indonesia Berseri diSidoarjo, Jawa Timur. HUT TP PKK itu sendiriditetapkan setiap tanggal 4 Maret.

Menurut Vita, peranan TP PKK dalam memajukankesejahteraan masyarakat dari kota hingga ke desa-desa di pedalaman sangatlah besar.

TP PKK ke depan diharapkan menjadi salahsatu pilar dalam menggerakkan dan memotivasimasyarakat untuk selalu bergotong royong,membangun kebersamaan dan ikut berpartisipasidemi kemajuan bangsa Indonesia. (h/al)

Heboh Rok MiniGuncang DPRJAKARTA, HALUAN —Pelarangan rok mini diDPR menuai kehebohansikap pro dan kontra diDPR sendiri.Kendatiaturan ini dibuat untukmemperbaiki citra DPRyang kian terpuruk dimata rakyat, tetap sajaada yang mencurigaisebagai upayapengalihan isu darikenaikan harga BBM.

Menurut Ketua DPR RI, Mar-zuki Alie, pelarangan pakaian seksiatau rok mini staf anggota dewantujuannya untuk memperbaiki citralembaganya yang buruk di matapublik.

Marzuki menyatakan, citralembaga yang dipimpinnya ter-bangun dari berbagai aspek, terma-suk aspek penampilan dan kinerja.Kedua aspek itu yang kini secaraperlahan ingin diperbaiki. “Badankehormatan bersama pimpinan(DPR) secara bertahap memper-baiki citra DPR,” ujarnya di DPR,Selasa (6/3).

Dengan tata tertib penampilanstaf itu, diharapkan citra DPR bisabaik di mata publik. “Kalau DPR-nya baik, yang senang kan rakyatnyajuga. Kenapa, karena ada wakilnyadi DPR yang betul-betul amanah,melaksakana apa yang diaspirakanoleh masyarakat,” kata dia.

Namun pelarangan rok mini ituditentang Ruhut Sitompul. “Jangandilarang-larang orang mau berpa-kaian seperti itu. Aku nggak setuju.Aku mau semua orang di duniaitu tampil seksi. Semua anggotaDPR dan stafnya juga tampil seksi,biar aku yang sudah lelah perjuang-an hidup ini selalu diberikanpemanasan,” kata Ruhut diikutitawanya, saat diminta tangga-pannya di Gedung DPR, Selasa.

Menurut Ruhut, berpenampilanseksi adalah hak setiap perempuandan tak ada seorang pun yang bisamelarangnya.

Ruhut menyatakan akan proteske pimpinan DPR jika tata tertibtersebut diterapkan. “Kalau adayang atur-atur nggak ada kerjaanlagi. Wanita mau seksi itu hakmereka. Kalau ada yang ganggu,yang ganggu itu kita rajam,” kataRuhut.

Sementara Anggota Komisi XDPR dari Partai Demokrat, VenaMelinda, mendukung penerapan tatatertib pelarangan rok mini itu.“Kalau saya sih setuju banget.Karena, kalau kita lihat, bukanhanya pakaian saja, tapi kerber-sihan juga mengganggu, misal kalauorang merokok,” ujar Vena .

Meskipun berlatar belakang daridunia artis dan terkenal sebagaipelatih salsa, Vena mengaku tidakmengenakan rok mini sewaktutugas di Gedung DPR. Vena menilaialasan tata tertib itu diterapkan,yakni untuk menghormati lembagaDPR yang merupakan perwakilanrakyat. “Kalau peraturan dibuat,ya harus dipatuhi. Jangan hanyaheboh sesaat,” imbuhnya.(

Sedangkan Anggota Komisi IXDPR, Rieke Dyah Pitaloka, mencu-rigai isu pelarangan rok minihanyalah permainan untuk menga-lihkan isu kenaikan bahan bakarminyak (BBM) yang kini semakinmarak. “Ada pengalihan isu. Rokmini tidak akan menyebabkanpengaruh pada kebutuhan pokok,”ujarnya saat ditemui wartawan diDPR kemaren. “Saya merasa iniada peralihan isu. Kenapa publikdiarahkan pada rok mini,” imbuhRieke.

Usaha untuk mengalihkan isutersebut dinilai tidak substantif.Lebih lanjut Rieke mengatakanbahwa anggota dewan harus fokuspada tugas pokoknya masing-masing.

Rike malah minta anggotadewan untuk mengkritisi proyekpembangunan ruang Banggar DPRdengan dana Rp20 miliar, ketim-bang mengedarkan pelarangan rok

mini. “Fokus pada tugas pokokdewan sendiri untuk membicarakanyang lebih penting, misalnya ruangbanggar yang tidak penting,”pungkasnya.

Pelarangan menggunakan rokmini dan pakaian seksi lainnyamendapat dukungan dari WakilKetua DPR dari fraksi PDIP,Pramono Anung.

Menurut Pram, peraturan inipenting untuk memulihkan citraDPR. Bagi Pramono, pakaianpejabat lembaga negara dan stafanggota dewan harus mencer-minkan kesopanan dalam berpe-nampilan.

Sedangkan Anggota FraksiPartai Golkar Hetifah menilai,permasalahan rok mini dan etikaberpakaian adalah masalah besar,sehingga harus dilarang diling-kungan DPR. Karena itu Hetifahmerespon positif adanya pelaranganrok mini di DPR.

Menurut Hetifah, permasalahpakaian rok mini soalnya masihrelatif. “Itu soalnya relatif sekali.Saoalnya umumnya anggota DPRmencoba berpakaian sesuai etikadan tata krama. Mungkin merasaini masalah besar. Itu satu anjuranitu normatif lah. Bukan ada masa-lah dan itu suatu upaya untukmerespon suatu problem,” kataHetifah

Tetapi Anggota Komisi III DPREva Kusuma Sundari mengimbauseluruh anggota DPR untuk tidakterjebak dalam polemik peraturanpemakaian rok mini di lingkunganDPR. Menurutnya, urusan itu bisaselesai di lingkup fraksi masing-masing. “Problem utama di mind-set, jika para legislator fokus padatupoksi maka mereka tidak akanterganggu oleh rok mini. Sepertipakai jilbab, rok mini juga urusanpribadi. Serahkan pada fraksimasing-masing untuk atur etikaindividu ini,” jelasnya.

Menurut Eva tugas utamaanggota DPR adalah menyelesaikanetika publik, bukan etika personal.Misalnya bagaimana memberikesejahteraan rakyat dijamin dandicukupi negara. (h/dn/okz/kcm)

Penangkapan John Kei Sesuai ProsedurJAKARTA, HALUAN — PoldaMetro Jaya menyatakan penang-kapan John Kei di Hotel C’One,Pulo Mas, Jakarta Timur,sudah sesuai dengan proseduryang berlaku.

Hal demikian disampaikanKepala Bidang Hukum PoldaMetro Jaya Komisaris BesarPolisi Imam Sayuti saat mem-bacakan jawaban atas gugatanpraperadilan yang diajukan olehJohn Kei terhadap Polda MetroJaya di Pengadilan Negeri (PN)Jakarta Selatan, Selasa (6/3).

Ia menegaskan bahwa pe-nangkapan terhadap John Kei

sebelumnya disiapkan keleng-kapan administrasi penyidikan,seperti surat perintah penang-kapan dan berita acara penang-kapan.

Dikatakan Imam Sayuti,penangkapan John Kei yang didugaterlibat dalam pembunuhan BosPT Sanex Steel Indonesia, TanHarry Tantono alias Ayung, sudahberdasarkan pemeriksaan saksi-saksi, yakni para tersangkapembunuh Ayung yang telahmenyerahkan diri serta buktikamera pengintai (CCTV).

Ia menambahkan penang-kapan John Kei sesuai dengan

Pasal 18 Ayat (1) KUHAP.“Dengan demikian dalil pe-mohon patut ditolak dan di-kesampingkan,” katanya.

Sebelumnya, tim kuasa hu-kum John Kei menyatakanbahwa Polda Metro Jaya yangmelakukan penangkapan terha-dap kliennya tidak memenuhipersyaratan formil yang berlaku.

Hal tersebut disampaikandalam persidangan perdanapraperadilan yang diajukan olehJohn Kei (pemohon) terhadapPolda Metro Jaya (termohon)di PN Jakarta Selatan, Senin.

Melalui anggota tim kuasa

hukumnya, Indra Sahnun Lubismenyatakan bahwa sesuaidengan Pasal 18 Ayat (1)KUHAP, yang namanya penang-kapan itu harus ada suratpenangkapan.

Oleh karena itu, dia menilaipenangkapan terhadap kliennyaitu tidak sah. “Hal itu meru-pakan bentuk kesewenang-wenangan dan telah berten-tangan dengan Pasal 17KUHAP,” katanya.

Indra menegaskan bahwapenangkapan itu juga telahmelanggar asas hukum pradugatidak bersalah. Seharusnya,

penangkapan itu berawal daristatus hukum dengan menyam-paikan surat panggilan, terlepasitu sebagai saksi atau tersangkaatau masuk dalam daftar pen-carian orang (DPO).

Demikian pula dengan penem-bakan terhadap kliennya, IndraSahnun Lubis menyatakantindakan itu menyalahi proseduryang ada. Pasalnya, melakukanpenembakan jika seseorangmelakukan perlawanan memba-hayakan atau mengancam jiwaatau melarikan diri. Ia jugamempersoalkan penyitaan sejum-lah barang milik kliennya. (h/sp)

Page 6: Haluan 07 Maret 2012

OPINI6 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group). SIUPPNo 014.SK.Menpen.SIUPP A.7

1985 tanggal 19 November 1985.

Pemimpin Umum : H. Basrizal Koto, Wakil Pemimpin Umum/Pemimpin Perusahaan: Sofialdi, Pemimpin Redaksi: Zul Effendi, Wakil Pemimpin Redaksi : Eko Yanche Edrie, Dewan Redaksi : H. Hasril Chaniago (Ketua), Zul Ef fendi, Sofialdi,Eko Yance Edrie, Ismet Fanany MD, Nasrul Azwar, Redaktur Pelaksana: Ismet Fanany MD, Nasrul Azwar, Sekretaris Redaksi : Silvia Oktarice, Korlip: Rudi Antono, Korlip Daerah: Syamsu Rizal , Redaktur : Aci Indrawadi, Afrianita, Atviarni,Dodi Nurja, Nova Anggraini, Perdana Putra, Rahmatul Akbar, Reporter Padang: David Ramadian, Haswandi, Andika Destika Khagen, Ade Budi Kurniati, Suswinda Ningsih, Mice Angelasari, Devi Diani, Nasrizal, Meidella Syahni Koresponden:Syamsuardi S, Jon Indra, Ridwan (Bukittinggi ), Dedi Salim, Trisnaldi (Pariaman/Padang Pariaman), Zulkifli, Syafril Nita, Sri Mulyati, M Siebert (Payakumbuh/Limapuluh Kota), Atos Indria, Ahdi Susanto, Welina (Pasaman), Miazuddin, KasraScorpi (Agam), Iwan DN, Darwin Danin, Maison (Padang Panjang ), Yuldaveri, Emrizal, Aldoys (Tanah Datar), M. Junir, Gusmizar (Pasaman Barat), Sabrul Bayang, M. Joni, Haridman (Pesisir Selatan), Syamsuardi Hasan, Riswan Jaya, Alfian,Almito, Marnus Chaniago (Kabupaten Solok/Kota Solok), Icol Dianto (Solok Selatan), Alamsyah Halim, Fadilla Jusman (Sawahlunto), Azneldi (Sijunjung ), Maryadi, Ferry Maulana (Dharmasraya), Biro Jakarta: Syafruddin Al (Koordinator),Syafril Amir, Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau: M. Moralis Biro Kepri: Yon Erizon Tim Kerja Usaha: Prisma Joni (Plt Manajer Sirkulasi), Alfarino Ikhsan (Plt Kabag Sirkulasi), Nofriza Zainyar (Plt Koord Pemasaran) , Junaidi (Plt Koord Eceran),Yan Syafri (Plt Koord Asongan), Yunasbi (Plt. Koord Iklan Kota padang), Isbadri Bakri (Plt. Koord Iklan Daerah), Tata Letak/Desain: Syafrizal (Koordinator),David Fernanda, Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat , HRD : Desmasari, Umum : Nurmi,Kasir : Desy, TI : Teguh. Plt Manajer Cetak: Irman S Rianto, Pra Cetak : Sawal Marjuni.HRP, Mai Hendri, Cetak : Mardianto (Koordinator), Elvin Devino, Afandi, Rudi Kurniawan, Prasetyo, Jecky Jekcson.

Alamat Redaksi/Bisnis: Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp. (0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax (0751) 4488704 Email: [email protected], website: http/harianhaluan.com, Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. Kebun KacangXXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021) 3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Harga Langganan/iklan: Harga langganan bulanan dalam kota Padang Rp57.000, Harga eceran Rp2.500,- Tarif iklan: Tarif Iklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mm kolom,Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC :Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat FC: Rp15.000/mm kolom, Sosial/UcapanSelamat BW: Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom, Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000, Iklan Kolom (maks 300 mmk) BW: Rp10.000, Advertorial FC: Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mm kolom Bank: BRI CabangPadang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama Padang Rek No: 1008.0103.00009.1 PT Haluan Sumbar Mandiri Dicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar Mandiri Padang. Klik http://www.harianhaluan.com

Terbit Sejak 1948Pendiri H. Kasoema

Jalur Laut, Modus Baru Pembalakan di Pessel

Sikat habis, termasuk jika ada oknum aparatyang melindungi

Pejabat Eselon II Laporkan KekayaanJangan berhenti pada laporan saja…

Unand Berulah (Lagi)

Mohon Perhatian SinarmasMEMBACA berita Haluan tanggal 6 Maret 2012 tentang Sinarmasnaik daun, kami sebagai konsumen Sinarmas merasa dizolimi.Masalahnya kami membeli sepeda motor Yamaha Vixion pada bulanJuli 2010. Berikutnya pada 10 Oktober 2010 kendaraan kami mendapatkecelakaan yang menyebabkan kendaraan kami hancur.

Setelah dilaporkan dan kendaraan kami diserahkan ke pihak BAFselaku lesing, ternyata kendaraan kami tidak diklaim oleh Sinarmaslantaran menurut Sinarmas

082178511***

Kepala BPN Tanah Datar KokTinggal di Batam?BAPAK Bupati Tanahdatar yang terhormat, Kepala Badan Pertanahan(BPN) Tanahdatar kok tinggalnya di Batam Pak? Dia berulang danmasuk kantor hanya seminggu dalam sebulan. Sehingga, banyakpelayanan masyarakat terganggu atau bahkan tidak jalan. Tolongditertibkan atau diganti saja degan pejabat yang kapabel, Pak.Terimakasih.

085364068***

OLEH:M. NURUL FAJRIPemerhati Pendidikan

Baru seumur jagungrektor baru UnandWerry Darta Taifur

dilantik. Berbagai macampolemik dan kontroversi ber-munculan. Semakin tinggisuatu pohon semakin ken-cang angin menerjangnya.Rektor Unand saat ini punpasti akan merasa “ademayem” saja menanggapikeadaan yang terjadi saatini jika memiliki peganganseperti pepatah di atas.

Tentunya menjadi hotissue apapun permasalahanyang terjadi di Unandmenjadi pembicaraan dankomsumsi publik. Unandadalah kampus besar diSumatera dan tertua di luarPulau Jawa. Dengan slogan“ untuk kedjajaan bangsa”dan visi menjadi world classuniversity tentunya Unandtidak akan memasang danmengambil langkah tang-gung-tanggung.

Apalagi intelektual alma-mater Unand menguasaihampir semua posisi stra-tegis di Sumbar. Ekspansiintelektual pun mulaimerambah ke level nasional.Dari intelektual tua Unandatau intelektual mudaUnand sudah mengisi pos-pos yang penting levelnasional. Ada suatukeselarasan terjadi antarawill and real jika melihatgambaran di atas.

Tak ada gading yang takretak. Keindahan dan nilaijual tinggi pun pasti adakekurangannya. Dahulu kitapernah dengar tentangpersolan korupsi buskampus Unand. Kasus yangsaat ini hanya menghiasilemari berkas di kejaksaan

negeri padang yang berka-but. Ada juga kasus indikasikorupsi dana pengembanganinstitusi yang disingkat danaPI dan terakhir tentangperaturan rektor yang yangmerupakan produk hukumyang represif dan berusahamematikan kritik maha-siswa. Ketiganya sampaisaat ini tidak ada kejela-sannya dan tidak ada niatuntuk menyelesaikan.

Kasus korupsi buskampus masuk lemariberkas dengan alasan alatbukti yang tidak cukup.Sedangkan kasus dana PIyang sudah sempat menelankorban dengan sanksikepada empat orang maha-siswa dan membekukan se-buah lembaga mahasiswa,masih menjadi perdebatanyang hangat.

Unand meskipun bersta-tus BLU (Badan LayananUmum) yang seharusnyamempublikasi laporan ke-ungannya setiap tahunnamun tidak melakukannya(PP 23 tahun 2005). Namunsemenjak tahun 2009Unand menyandang statusBLU tidak pernah melak-ukan itu sekalipun. Danketika diminta dengan lan-dasan UU No 14 tahun2008 tentang KeterbukaanInformasi Publik Unand jugamenolak. Unand berdalihkarena KIP tidakmenjangkau perguruantinggi negeri. Padahal UUKIP menjangkau seluruhinstansi yang memperolehsumber dana seluruh atausebagaian dari APBN ataumenghimpun dana darimasyarakat.

Sedangkan kasus peratu-ran rektor baru sampaijawaban seorang birokrat.Akan di bahas lagi ditataransenat (titik). Meskipun taka-nan kuat berdatangan dariluar dan dalam untuk men-

cabutnya. Namun sampaisaat ini hanya terdiam.Tidak ada tanda-tanda akandicabut.

Itu segelintir persoalaanyang menjadi pekerjaan ru-mah dari rezim yang lama.Semuanya harus cepatterselesaikan jika memangingin mendapat status worldclass university. Rezimmemang telah berganti.Rezim baru menjadi hara-pan membuat langkah-langkah gebrakan danprogresif. Tapi diragukanjika permasalahan ini telahmenjadi permasalahan yangterinstitusi.

Persoalan BaruBelum selesai masalah

lama timbul lagi masalahbaru. Pekerjaan rumahterhadap kasus indikasikorupsi bus kampus,indikasi korupsi dana PIdan peraturan rektor belumjuga selesai. Rektor barusaat ini malah mengambilkebijakan baru dan kontro-versi. Dengan landasan dariperaturan Rektor No 7tahun 2011 untuk mandropout ( DO ) mahasiswa yangtelah lewat masa kuliahempat semester dan maha-siswa angkatan 2009 yangtidak lulus 40 sks dan tidakmencukupi IPK minimal2.00.

Di satu sisi kebijakanini adalah kebijakan yangbaik untuk meningkatkankualitas dan mutu Unand.Di sisi lain kebijakan iniadalah keputusan yangtergesa-gesa dengan tidakmengoreksi diri danmempertimbangkan sisikemanusian. Unand tanpaada aba-aba langsungmemblokir pembayaran SPPdan pengisian KRSmahasiswa yang berma-salah. Setelah itu mem-biarkan mahasiswa terom-bang-ambing tidak jelas

status dan nasibnya selamakurang lebih satu bulan.

Meskipun dalam pasal66 Peraturan Rektor no 7tahun 2011 tersebut apabilamelanggar akan dikenakanDO. Namun saat ini Unandtidak memberlakukan haltersebut. Unand hanyamenerbitkan surat edaranyang menyebutkan anjuranuntuk mengurus kepindahankalau tidak akan di DOpada waktu yang diten-tukan. Meskipun persoalanmahasiswa yang melewatibatas kuliah empat belassemester telah selesai, tapipermasalahan DO untukmahasiswa angakatan 2009mengundang perhatian.

Sebab di sini Unandmalah berusaha mengene-ralisir persoalan. Padahalseharusnya persoalan iniadalah masalah individuyang mestinya mengguna-kan pendekatan persuasif.Tidak hanya itu Unand jugatidak berkaca pada dirisendiri. Mahasiswa menge-luhkan berbagai macam per-soalan yang berbeda. Mulaidari sistem ICT, dosen yangtidak masuk dan bertindakkonvensional dengan slogannilai A untuk Tuhan, Buntuk saya setelah itusilahkan kalian perebutkan.

Itu persoalan dari sisiakademik. Bagaimana per-soalan mahasiswa yangberasal dari luar kampus.Seperti kuliah sambil kerja,kesulitan ekonomi keluargamahasiswa atau melakukanstudi di dua tempat. Ituhanya segelintir persoalanindividu mahasiswa. Lang-kah Unand dengan menge-neralisir adalah langkahtidak cerdas. Unand harusmengenal individu perin-dividu sebelum menetapkankebijakan. Sebab kualitassesungguhnya tidak ternilaioleh kuantitas semata.

Selama ini mahasiswatidak merasakan peran yangkuat dari bidang kemaha-siswaan baik pembantu rek-tor, pembantu dekan dankepala sub bagian kemaha-siswaan. Selama ini kitadidengungkan bahwa sekolahadalah rumah kedua danguru sebagai orang tuaselain di rumah. Namunjika melihat kehidupan diperguruan tinggi,kebanyakan terjadi adalahhubungan antara buruh danmajikan. Miris!

Tapi lucunya Unandsepertinya tidak konsistendengan peraturan yangdibuat. Sebab tarik ulurmasalah DO masih terjadi.Padahal pertauran tersebutsangat tegas pasalnya.

Di tambah dengantawaran pengurusan pindahbagi mahasiswa yang ber-masalah. Unand sepertinyaterlihat takut juga mela-kukan DO lebih kurang 200orang mahasiswa. Sebabmelakukan DO sebanyak ituorang akan mnyoroti Unanddan besar kemungkinanpreseden buruk akanmenghinggapi Unand.

Habis Manis SepahDibuang

Mayoritas pendudukIndonesia pada umumnyaekonomi menengah kebawah.Jadi biaya perguruan tinggitergolong mahal bagi mayo-ritas masyarakat Indonesia.

Unand sepertinya mem-perlakukan mahasiswaseperti tebu. Setelah di hisapmanisnya (uang masuk,SPP, dll) setelah itu merasatidak dibutuhkan lagi ma-hasiswa tersebut pun dibuang seperti sepah (ampas).Mari kita lihat sejauh manaUnand akan melakukantindakan yang untuk me-wujudkan slogan serta visidan misinya. Salam pe-rubahan!

Dari Irman Gusman ke DPD-Republik Indonesia(Bagian 2 Habis)

Oleh: Mochtar NaimDan saya secara pribadi

tetap mengharapkan, SdrIrman, baik selaku anggotamaupun dan apalagi sebagaiKetua DPD-RI, lanjutkanperjuangan kita untuk men-jadikan DPD-RI sebagai Se-nat Republik Indonesia dalamsebuah negara federal RepublikIndonesia dengan sistem duakamar.

Tidak lain karena pendudukyang 240 juta dan negara yangnomor empat terbesar di duniaserta tantangan yang makinbesar ke depan.

Ada yang bertanya, ba-gaimana hubungan dan kerja-sama Anda sesama anggotaDPD-RI dari Sumbar, yangjumlahnya empat orang, se-perti dari daerah-daerahlainnya. Secara pribadi, baik,tidak ada masalah.

Masalah yang timbul ada-lah, karena Irman terpilih jadiWakil Ketua, dia tidak dudukdi PAH, Panitia Ad Hoc, yangjumlahnya ada empat,sebanyak jumlah anggota darisetiap daerah. Sendirinya adasatu PAH yang tak terisi olehSumbar, yaitu PAH III:Pendidikan, Sosial, Agamadan Kebudayaan, karena yanglain-lain memilih tiga yanglainnya.

Menyadari bahwa PAH IIIini sangat strategis, sayangkalau dibiarkan kosong terusoleh Sumbar, maka sayamenyediakan diri untuk “ba-bini duo,” istilah awaknya.Selain di PAH I yang mem-bidangi Otonomi Daerah, sayajuga masuk di PAH III. Ba-yangkan, kalau Irman bisagoyang kaki ke mana-mana,

menerima tamu-tamuterhormat setiap hari, meng-hadiri upacara-upacara ke-negaraan dan bahkan sukatiap sebentar ke mana-manamancanegara, saya terikatdengan dua isteri yang harussaya atur sendiri bagaimanamendatanginya tiap kali.

Tapi, masya Allah, di balikitu, laba yang saya dapatkandengan saya langsung masukmenerjuni masalah-masalahbesar kenegaraan di dua PAHsekaligus di arena DPD-RI ini,tak terpermanai.

Dan itu semua saya him-pun ke dalam buku laporanpertanggungan jawaban sayaselaku anggota DPD-RI dariSumbar, dengan judul: SuaraWakil Daerah. ‘Cuma’ tiga jilid,1500 halaman lebih. Danketika jadi anggota MPR-RI,sayapun memberikan laporanpertanggungan jawab sayakepada rakyat Sumbar danIndonesia: Suara Wakil Rakyat,326 halaman.

Sayangnya, dari 700ananggota MPR-RI dan 120ananggota DPD-RI dari 33Provinsi, hanya saya saja yangmemberikan pertanggung-jawaban selaku wakil rakyatdan wakil daerah di kedualembaga tinggi negara itusecara tertulis, dan dibukukan.

Padahal tradisi bagus initelah dimulai di Volksraadmasih di zaman kolonialdahulu. Kok sekarang tidakberlanjut. Bukankah adalahkewajiban setiap anggotaMPR/DPR/DPD RI membe-rikan pertanggung-jawabannyasecara tertulis kepada rakyatdan daerah yang diwakilinya?

Yang Irman? Senyum diku-lum. Berkata ternyata lebihenak daripada menulis, dan

menuliskan apa-apa yangdipikirkan dan dirasakanselaku wakil rakyat dandaerah itu.

Masalah-masalah besarkenegaraan masih mengangadi hadapan Sdr Irman dankita semua. Dengan makinterbukanya aib-aib kenegaraanyang dilakukan oleh parapejabat negara, baik di bidangeksekutif, legislatif maupunyudikatif, dari atas sampaike bawah, sehingga Indonesiadicap sudah sebagai negaratermasuk terkorup di dunia,DPD-RI di bawah Irman tidakmungkin tidak berbuat. Ka-rena itu, speak up, Irman, anddo something, and anything.

Tidak kurangnya juga, kitaini kendati sudah merdeka,sudah 66 tahun lebih pulamerdeka, kok masih terjajah,dan terjajah ekonomi dan caraberpikir kita.

Apa tak sedih dan geramkita, ada 5 % penduduk yangkebetulan non-pribumi, meng-uasai hampir semua kekua-tan ekonomi, dari hulu sam-pai ke muara, di darat, lautdan udara, dan apapun. Yangkita, yang penduduk bumi-putera ini, tetaplah sebagaibudak-budak, pekerja-pekerja,buruh-buruh, dan penganggur-penganggur tersamar, yangmenampung tetesan-tetesanair pem bangunan, danmengais-ngais di sisa-sisatumpukan barang-barangkomoditi perdagangan danmanufaktur mereka, atautersingkir ke udik ke pedesaandengan tetap menggelutiekonomi tradisional subsis-tens dari tangan ke mulut itu.

Dalam menggelindingkanjentera ekonomi Indonesia ini,agar angka statistik pertum-

buhan kelihatan bisa dibang-gakan di tingkat internasional,mereka menciptakankerjasama segitiga tripartittriumvirat. Ketiga tripartittriumvirat itu adalah:kapitalis multi-nasional, yangmenguasai sumber-sumberkekayaan alam negara di hulu,yang bekerjasama dengankelompok konglomerat non-pribumi Cina, yang menguasaijalur manufaktur, perda-gangan dan pasar, dan semuaitu dengan dukungan parapenguasa negara yang pribumi,yang apa-apa lebih sukaterima bersih dari mereka parakapitalis yang menguasaiekonomi Indonesia itu, da-ripada bersusah payah men-didik dan memberi peluangkepada bumiputera untukmemasuki dan menguasaijentera ekonomi tanah air ini.Pada hal, di negara-negaraasal para kapitalis dan kong-lomerat non-pri itu, semuamereka tanpa kecuali, men-dahulukan kepentingan rakyatmereka. Di atas itu barukerjasama multi-nasional danmultilevel dilakukan.

Dalam rangka ini, ber-lebihankah kalau kita meng-harapkan agar siapapun yangakan jadi Presiden di tahun2014 yad, haruslah punyakomitmen untuk mendahulu-kan kepentingan bumiputerabangsa Indonesia ini, denganmemberi peluang seluas-luasnya kepada mere_ka,seperti yang dilakukan olehMahathir di Malaysia, olehpara penguasa negara diJepang, Korea, Cina sendiri,dan di Vietnam dan Malaysiaitu.

Bagaimanapun, Irman,tetaplah tersenyum, walau

segunung tugas ada di hada-pan Anda selaku abdi bangsadan negara.

Saya sekeluarga ikut me-nyampaikan ucapan SelamatUlang Tahun ke 50, Irman!Usia emas yang sangat ber-harga. Semoga Allah tetapsayang pada Anda dan Anda-pun juga sayang kepada-Nya.

Semoga Allah menyedia-kan tempat yang sebaik-baiknya nanti di akhirat, dariimbalan hasil jerih payahAnda dalam turut membangunnegara tercinta ini dan ikutmenegakkan syariat Islam ditengah-tengah masyarakatmuslim yang merupakanmayoritas terbesar dari warga-negara RI ini.

Saya senang sekali mem-baca buku Otobiografinya:Jiwa yang Merajut Nusantara(516 hlm, ed. Hasril Cha-niago), yang ditulis dengansangat bagus sekali! Di sam-pul terlihat wajah ceria yangselalu tersenyum dengan bibirtersungging.

Bravo, Sdr Irman. Semogapanjang umur, banyak rezekidan beramal jariyah selalubagi nusa, bangsa dan agama.Dalam berjuang, jangan lupa-kan bahwa kita berjuanguntuk Allah bagi keselamatanummat manusia di dunia ini,dan kita semua.

Dan ingat selalu pesandari para pendiri negarakita ini , seperti yangdinukilkan dalam Pasal 33UUD1945 itu, kita berjuangdan membangun negara iniuntuk “sebesar-besar ke-makmuran rakyat.” Danbahwa “perekonomian di-susun sebagai usaha bersa-ma atas asas kekeluargaan.”

‘Kasat Reskrim’ TungkekMambao RabahSANGAT mengecewakan! Begitulah perasaan masyarakat,begitu membaca berita tentang tertangkapnya Kepala SatuanReserse dan Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Pesisir Selatan(Pessel) AKP “MR” dan Briptu “WSS” di salah satu kafe tempathiburan malam di Kota Padang, MInggu (4/3) dinihari olehPropam Polda Sumbar.

Yang mengecewakan, bukan hanya karena keberadaan MRdan WSS di Kota Padang, bukan dalam bertugas, tapi ketikadilakukan tes urine, ternyata kedua oknum anggota polisitersebut positif mengkonsumsi narkoba jenis sabu-sabu.Penyidik hingga saat ini belum dapat menemukan barang buktisabu-sabu yang dikonsumsi keduanya.

Sanksi apa yang akan dijatuhkan kepada MR dan WSShingga kini belum ada kepastian. Pada Senin (5/3) malam lalu,keduanya telah dijemput dari Polres Padang oleh tim provostPolres Pessel. Meskipun telah berada di Polres Pessel, tapibelum ada kepastian sanksi apa yang akan dijatuhkan pimpinanMR dan WSS atas pelanggaran kode etik meninggalkan tugasdan dugaan mengkonsumsi yang mereka lakukan.

Hingga kemarin keduanya tidak ditahan. Mereka masihtampak mondar-mandir di Polres Pessel. Sangatmengenyampingkan keadilan bila kasus yang melibatkan MRdan WSS tidak ada tindak lanjut sama sekali. Di satu sisimasyarakat dituntut untuk mematuhi ketentuan hukum yangberlaku, sedangkan pada sisi lain oknum aparat setingkat KasatReskrim justru mengangkangi kewibawaan hukum itu sendiri.

Jika polisi mau serius meneggakkan wibawa hukum danwibawa lembaganya di hadapan hukum dan masyarakat, makatidak ada alasan untuk tidak mencopot MR dari jabatannyasebagai Kasat Reskrim Polres Pessel. Aparat penegak hukumselain sebagai pengayom juga mesti tampil sebagai contohtauladan bagi masyarakat di dalam penegakkan hukum.

Ketegasan berupa pemberian sanksi pencopotan,penundaan kenaikan pangkat dan lainnya terhadap MR damWSS diharapkan memberi efek jera kepada anggota kepolisianlainnya agar tidak mengkonsumsi narkoba. Jika merekamelakukan itu, sama saja dengan pepatah Minang, “tungkekbana nan mambao rabah”. Selain memberi efek jera kepadaanggota polisi yang lainnya, juga akan membangun citra polisidi mata masyarakat.

Kasus pelanggaran hukum yang dilakukan MR dan WSSsesungguhnya hanyalah secuil dari banyak pelanggaranhukum yang dilakukan anggota kepolisian. Seperti gununges, banyak sekali pelanggaran-pelanggaran hukum yangdilakukan aparat kepolisian yang tak terungkap ke permukaan.Tak jarang pula, kasus pelanggaran hukum, yang melibatkanoknum polisi ibaratnya seperti buang angin. Aroma busuknyamenusuk hidung, tapi wujudnya tak kelihatan. Dalam sejumlahkasus, terkadang oknum polisi terang-terangan melakukanpelanggaran hukum, tapi sebagian masyarakat masa bodohdengan kondisi itu. Sebab ketika orang masuk ke dalammasalah tersebut, sama saja artinya dengan mencari masalahatau bahkan ‘bunuh diri’.

Pada 22 Februari 2012 lalu, Wakil Direktur (Wadir) ReserseNarkoba Polda Sumut, AKBP Apriyanto Basuki Rahmat yangdicopot dari jabatannya karena diduga terlibat kasus narkoba.Apriyanto terjerat dalam kasus narkoba jenis ekstasi setelahjajaran Direktorat Narkoba Polda Sumut melakukan razia disalah satu club malam di Kota Medan.

Saat razia di tempat hiburan malam itu petugas membekukdua orang yang tertangkap tangan memiliki narkoba jenisekstasi. Setelah dikembangkan berikutnya didapatkan lagisatu orang yang juga memiliki ekstasi. Dari ketiga tersangkaberikutnya dilakukan lagi pengembangan. Setelah disidik lebihmendalam ternyata esktasi tersebut adalah pesanan dari AKBPApriyanto Basuki Rahmat. Dia pun diperiksa. Perkembanganberikutnya, Wadir Reserse Narkoba Polda Sumut itu punujung-ujungnya dicopot dari jabatan wadir. ***

Page 7: Haluan 07 Maret 2012

S U M B A R 7RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Lokasi : Koto Panjang - Kec. Koto Tangah - PadangLokasi : Koto Panjang - Kec. Koto Tangah - Padang

Tersedia : Type 37/96

Type 48/108

Type 70/130

Tersedia : Type 37/96

Type 48/108

Type 70/130

Miliki Segera Rumah Idaman Anda- Dekat Lokasi Rencana Pemerintahan Kota Padang- Dekat Sarana Pendidikan + Kesehatan- Jalan Komplek Aspal- Kuda2 Baja Ringan- Lantai Keramik- Cat Dulux

JL. ADINEGORO NO. 1 BK. GANTING - KEC. KOTO TANGAH - PADANG

TELP. (0751) 4855199 - 9004429 FAX. (0751) 48551997871449-

LOKASI

JL. BY PASS TELUK BAYURBIM

RS.SITI RAHMAH

RS.SITI RAHMAH

SOSROSOSRO TVRITVRI

TERMINALAIE PACAH

LB

.M

IN

TU

RU

N

J l . B a n d a r P u r u s N o . 6 7 / I P a d a n g 2 5 1 1 3 H u b . B a p a k E R I Z A L N U R D I N , S E

H P . 0 8 1 3 6 3 3 0 0 9 0 9 , F l e x i : 0 7 5 1 - 8 2 2 8 8 0 6

ArMuNa TOURArMuNa TOURSabar dan Ikhlas Menuju Mabrur

PT. BUMI ARMUNA TOUR & TRAVELemail : [email protected]

www.armunatour.blogspot.com

PAKET HAJI KHUSUS 2013/2014Makkah

Madinah

: Grand Zam-zam/Hilton/Setaraf *5

: As Sharaf/Movenvick/Setaraf *5

(Handled by Anata Consurtium, Izin Haji Khusus D/414-2007)

BIAYA UMROH REGULER HOTEL BINTANG 4 :

Makkah

Madinah

: Mazaya Hotel/Setaraf *4

: Royal Andalus/Dallah Taibah/Setaraf *4

BIAYA UMROH EXECUTIVE HOTEL BINTANG 5 :

All in Sudah termasuk terhitung PDG-JKT PP dan Handling

(Tidak ada biaya tambahan)

SUDAH BISA MENDAFTAR

UMROH PAKET RAMADHAN

Penginapan Hotel *4

1.

2.

3.

- 9 HARI

- 12 HARI

- 15 HARI

AWAL RAMADHAN

AWAL RAMADHAN

AKHIR RAMADHAN

: Rp.19,8 Jt

: Rp. 21,6 Jt

: Rp. 26,7 Jt

FULL RAMADHAN - 31 HARI : Rp. 30,8 Jt( P E N G I N A P A N A P A R T M E N T )

FULL RAMADHAN - 31 HARI : Rp. 35,9 Jt( P E N G I N A P A N H O T E L * 3 )

PT. BUMI ARMUNA TOUR & TRAVEL

*Berangkat 25 Maret9 Hari Rp. 17 juta12 Hari Rp. 19 Juta14 Hari Rp. 20,5 juta

*Berangkat 7 April 20129 Hari Rp. 17,7 Juta12 Hari Rp. 19,8 Juta14 Hari Rp. 21,2 Juta

*Berangkat 25 Maret9 Hari Rp. 19 Juta

*Berangkat 22 April 20129 Hari Rp. 19,8 Juta

nggaksempat baca

klik kami diwww.harianhaluan.com

Truk SawitRebah KudaPADANG PANJANG, HALUAN — TrukMitshubisi Fuso BA 9311 JI bermuatan bungkilkelapa sawit, rebah kuda di Simpang Bak AirPadang Panjang, Selasa (6/3) siang kemarin

Truk yang datang dari Lubuk Basungmenuju arah Solok itu, rebah kuda saat hendakberbelok di Simpang Bak Air. Musibah itudiduga akibat truk tersebut berupaya menge-lakkan jalan yang kurang sempurna. Akibatnya,hampir semua muatan buah kelapa sawit yangada di atas truk tersebut tumpah ke jalan.

Kecelakaan ini tidak menimbulkan korbandan juga tidak menganggu arus lalu lintas,karena kebetulan truk naas tersebut tergolek dipertengahan badan jalan. Pengemudinya Rizal(25), bersama karnetnya, juga berhasilmenyelamatkan diri

Menurut pengakuan Rizal, warga LubukBasung, dia datang dari Lubuk Basungmembawa muatan buah kelapa sawit seberat10 ton, hendak menuju ke Dharmasraya.Setiba di Simpang Bak Air, saat hendakberbelok, truk yang ia kemudikan tergoleksaat mencoba mengelakkan lobang-lobangyang tersebar di sekitar Simpang Bak Air itu.“Saya sudah berusaha hati-hati saat hendakberbelok untuk melintasi lobang-lobangbesar yang terdapat di sini. Tapi karenalobangnya besar, mobil langsung oleng danrebah,” kata Rizal di lokasi kejadian.

Kondisi ruas jalan Persimbangan Bak AirBukit Surungan sabagai jalur lintas Sumateraini, sejak beberapa waktu belakangan semakinburuk. Banyak lobang- lobang yang siapmenerkam para pengendara, baik sepeda motormaupun kendaraan roda empat. Tidak hanyaberlobang, namun kondisinya sangat rawankecelakaan. Di persimpangan padat arus lalulintas ini juga tidak memiliki pembatas jalansehingga sering menyebabkan terjadi kema-cetan dan kesemrautan. Sudah berkali-kalikecelakaan di sekitar lokasi ini terjadi.

Beberapa masyarakat di Bukit Surunganmengharapkan kepada pihak terkait agar segeramemperbaiki jalan ini.

Tidak hanya masyarakat, aparat DinasPerhubungan Kota Padang Panjang yang turutberjaga mengamankan arus lalulintas juga turutmeminta agar perbaikan jalan di simpang Bak Airini segera dilakukan dan dibuat tembok pembatasguna mengatasi kesemrautan. (h/one/son)

MEGA PRO KONTRA VEGA

Tiga Nyawa Melayang Sia-sia

TANAH PENYANGGA TOWER PLN LONGSOR

Keselamatan Warga Terancam

Jasa Raharja SolokSerahkan Santunan

RESAH — Warga Nagari Tanjung Saba, Kecamatan Bayang, Kabupaten Pessel resah. Tanah penyangga tiang-tiang tower yang ada dipemukiman mereka longsor. Direktur Lembaga Bantuan Hukum Nasional (LBHN) Sumbar-Riau Nisfan Jumadil SH datang menijau lokasitersebut, Selasa (6/3). RAHMAT HIDAYAT

PESSEL, HALUAN — Warga Nagari TanjungSaba, Kecamatan Bayang, Pesisir Selatan,resah dengan keberadaan tower yangberada tepat di atas pemukiman mereka.

Pasalnya, hujan derasyang akhir-akhir ini melandaSumatera Barat, menyebab-kan tanah penyangga bangu-nan tower tersebut longsor.Masyarakat setempat telahmengadukan hal ini, mulai kepihak wali nagari hinggakepada pihak PT PLN. Na-mun, hingga saat ini belumada perhatian serius daripihak terkait. “Kami sangatmencemaskan bangunan towertersebut. Karena bangunannyatepat barada di bawah rumahkami. Kami sangat takutmelihat pondasi yang sudahterkikis air itu,” kata Ita (30),salah seorang warga kepadaHaluan, Selasa (6/3).

Menurut Ita, bangunantower tersebut sudah di ba-ngun sejak dua tahun lalu.Untuk membebaskan tanah,pihak PLN mengganti denganuang sebesar Rp5 juta kepadaorang tuanya. Atas kepercayaanorang tuanya itu, merekamengizinkan didirikan towertersebut. Dengan catatan, bilaterjadi hal-hal yang tidakdinginkan masyarakat, PLNakan bertanggung jawab. Na-mun, ketika bangunan towertersebut saat ini telah mengan-cam keselamatan jiwa mereka,pihak PLN bergeming.

Ia menjelaskan, towertersebut berada di atas tanahdengan tingkat kemiringanyang tinggi. Apa lagi towertersebut juga tidak di sanggadengan coran beton. Tower ituhanya berdiri di atas tanahgunung biasa. Mereka sangattakut apabila terjadi hujanlebat di sertai angin.

Kini, sebagian tanah yangmenyangga tiang tower itulongsor. Peristiwa tersebutbersamaan dengan porak-porandanya Nagari KambangKabupaten Pessel beberapa

waktu yang lalu. “Kami tidaktahu sampai kapan kami harusmenanggung rasa takut. Adaenam rumah tepat berada dibawah tower ini,” ungkap Ita.

Warga lainnya, Sawirmengatakan, jika pihak PLNdan pemerintah setempat mem-biarkan hal ini berlangsunglama, sama saja artinya mem-bunuh mereka. Hendaknya adasolusi yang bisa mengakomodasiaspirasi warga. Masyarakatsetempat sepakat memintatower tersebut di pindahkanatau paling tidak di periksakembali kekuatannya. Ma-salahnya, sejak selesai dibangun, hingga kini pihak PLNtidak pernah datang.

Atas permintaan masya-rakat setempat, Direktur Lem-baga Bantuan Hukum Nasional(LBHN) Sumbar-Riau NisfanJumadil SH, datang menijaulokasi tersebut. Menurutnya,tower tersebut ada pada posisiyang sangat membahayakanmasyarakat. Apa lagi, tiang-tiangpenyanga tower tesebut beradapada tanah yang sudah longsordigerus air. Jika tower ini roboh,ia tidak bisa membayangkanapa yang akan terjadi kepadamasyarakat yang tinggal dibawah tower tersebut. PLNhendaknya memperhatiakan,hal-hal yang akan membayakanmasyarakat.

Ia menambahkan, sebelummendirikan tower, seharusnyaPLN memperhatikan tempat-tempat layak di mana ba-ngunan itu berdiri. Mendirikantower di tempat pemukimanmsebenarnya telah melanggarundang-undang. Keberadaantower Nagari Tanjung SabaKecamatan Bayang ini harusdiperhatikan PLN. Selain itu,PLN pun harus melakukanpeninjauan kembali kepadatower-tower yang lain. (h/yat)

ketiga korbansudah tergeletaklemas di jalan dengan darahbercucuran. Dengan bantuan aparatPolsek X Koto dan masyarakat,ketiganya kemudian dibawa kerumah sakit Yarsi Padang Panjanguntuk mendapatkan pertolongan,Namun ketiganya sudah tidakbernyawa lagi.

Menurut informasi yang dihimpun Haluan di TKP, malamitu, korban diduga melarikankendaraan dengan kecepatan tinggi.Selain itu mereka juga tidakmenggunakan helm. “Melihatkondisi kedua kendaraan yangringsek berat dan laju kendaraansama-sama kencang, maka ketigapengendara berikut boncengannyatewas di tempat,” tutur Kanit LakaPolresta Padangpanjang IpdaMaijudin ketika ditemui di RSYarsi Padangpanjang beberapasaat setelah kejadian.

Disebutkan Maijudin, kondisiketiga korban mengalami benturandi bagian kepala hingga menye-babkan pendarahan dalam. Selainitu, dua di antaranya mengalamipatah pada bagian kaki, yaknipaha dan lutut.

“Ketiganya mengalami lukaberat di bagian kepala. Tulangdagu dan beberapa tulang sisi dibagian kepala juga retak. Jika kita

PADANG PANJANG, HALUAN— Kecelakaan berujung mautkembali terulang di ruas jalan rayaPadangpanjang-Bukittinggi. Kaliini terjadi di daerah Kayu Gadang,Jorong Kototuo, Nagari Panyalaian,Kecamatan X Koto, KabupatenTanahdatar, Senin (5/3) sekitarpukul 22.30 WIB malam. Tidaktanggung-tanggung, dalam pe-ristiwa naas ini, tiga orang pengen-dara dari dua sepeda motor tewasdi tempat sekaligus, setelah keduasepeda motor berlawanan arahtersebut lago kambiang.

Iwan Ananda (18), warga AirAngek X Koto, pengendara sepedamotor Mega Pro No Pol B 6890TMQ yang datang dari arahBukittinggi, bertabrakan dengansepeda motor Vega No Pol BM3477 MM yang dikendarai FirmanHidayat (19), yang warga Koto Tuo.Saat itu Firman memboncengitemannya Zulfikar, yang baru sajapulang menyaksikan hiburan PasarMalam di Kantin Padang Panjang.Akibat kecelakaan tersebut, ke-tiganya meninggal di tempatkejadian peristiwa.

Warga yang berada di sekitarTKP, setelah mendengar bunyi besiberadu yang cukup kuat, langsungberlarian menuju ke titik kejadian.Saat ditemukan masyarakat,

pegang, sepertinya sudah tidak adatulangnya,” ungkapnya.

Dari keterangan sejumlah saksidi lapangan, selain memacu ken-daraan dalam kecepatan tinggi,kecelakaan mungkin juga dise-babkan karena lampu kendaraanVega tidak nyala. “Dugaan semen-tara atas keterangan saksi, kece-lakaan terjadi akibat kelalaianpengendara Vega. Sebab selainlampu tidak nyala, dari analisaTKP juga terlihat mereka mengen-dara terlalu ke tengah hinggamakan jalur kanan,” ujarnya.

Menurut keterangan salahseorang teman pengendara Vega,dua sahabatnya Zulfikar danFirman Hidayat baru saja usaimengunjungi pasar malam diLapangan Kantin Anas KarimPadangpanjang. “Sorenya merekamengajak saya datang ke pasarmalam. Namun karena tidakberminat, saya menolak. Saya jugabaru mendapat kabar kalau kedua-nya mengalami kecelakaan,” ungkapRiki (18), saat ditemui di RSI YarsiPadangpanjang, kemarin malam.

Sedangkan korban Iwan Ana-nda, yang mengendarai Mega Pro,dari keterangan Ali Akbar familikorban di RM Aia Badarun, semulakorban berniat menjemput cargerHP di Pasar Rabaa. (h/son)

Ranperda DidominasiPenyertaan ModalSAWAHLUNTO, HALUAN — Empat darienam rancangan peraturan daerah (Raperda)yang diajukan Pemerintah Kota Sawahlunto,terkait penyertaan modal pemerintah kebeberapa lembaga dan perusahaan. Sedangkandua lainnya terkait tata ruang kota dan penyidikpegawai negeri sipil. Keempat ranperdapenyertaan modal tersebut masing-masing,Ranperda Penambahan Penyertaan ModalPemerintah ke PT. Wahana Wisata Sawahlunto,perusahaan pengelola wisata di ‘Kota Arang’.

Ranperda Perubahan atas Perda Sawahluntonomor 18 tahun 2008 terkait penyertaan modaldaerah sebagai pendiri PT. Wahana WisataSawahlunto, Ranperda perubahan atas Perdanomor 14 tentang penyertaan modal PemerintahSawahlunto pada Bank Nagari Sumbar. Terakhir,ranperda tentang perubahan atas Perda nomor13 tahun 2010 terkait penyertaan modalPemerintah Kota Sawahlunto pada BankPerkreditan Rakyat (BPR) se-Kota Sawahlunto.

Terkait ranperda Penambahan PenyertaanModal ke PT. Wahana Wisata Sawahlunto,Walikota Sawahlunto, Amran Nur, dalam notapenjelasannya pada rapat paripurna DPRDSawahlunto, Selasa (6/2) mengatakan, hal itudilakukan dengan semakin berkembangnyasektor pariwisata di Sawahlunto.

“Kunjungan wisatawan ke Sawahluntocukup menggembirakan. Jumlah wisatawanyang semakin banyak memberikan kontribusiyang positif terhadap pertumbuhan pere-konomian,” terang Amran.

Dalam pengelolaan objek wisata, mulaitahun 2012 dilakukan PT. Wahana WisataSawahlunto, baik objek wisata water boommaupun taman satwa di kawasan wisataKandih, dengan sistem pemanfaatan kerja sama.

“Untuk meningkatkan daya guna dan hasilguna, maka pemerintah menginvestasikanpengelolaan Taman Satwa Kandih, dalambentuk penyertaan modal. Sehubungan dengantelah beberapa kali dilakukan penambahanmodal, maka perda tentang penyertaan modalitu perlu dilakukan pergantian,” ujar Amran.

Keenam ranperda yang diajukan tersebut,akan dibahas dalam masa sidang pertama DPRDKota Sawahlunto tahun 2012. “Keenamranperda akan dibahas dalam masa sidangpertama tahun 2012 ini,” ujar Ketua DPRDSawahlunto, Ali Yusuf yang memimpinlangsung sidang paripurna. (h/dil)

SOLOK,HALUAN — Hanyadalam tempo tiga hari setelahkecelakaan, PT. Asuransi JasaRaharja perwakilan Soloklangsung menyerahkan san-tunan ke ahli waris AnggaBrahma Saputra, Olita GandaPutra dan Alfan, di PulauPunjung Kabupaten Dhar-masraya, Selasa (6/3)

“Ya benar, kami langsungmenyerahkan klaim hari ini(Selasa, red) ke rumah dukadi Pulau Punjung, KabupatenDharmasraya. Karena persya-ratan administrasi dari ke-polisian, wali nagari dan ahliwaris sudah selesai,” ujarKepala PT Asuransi JasaRaharja Perwakilan Solok H.Abu Bakar Aljufri, SE sebelumbertolak ke Dharmasraya,Selasa(6/3).

Seperti diberitakan Ha-luan Minggu lalu, tiga orangmeninggal akibat menyerudukbus yang sedang parkir di tepijalan di depan kantor BupatiDharmasraya. Ke-3 korbansaat itu berada di atas satusepeda motor.

Menurut Abu Bakar yangbaru 10 hari bertugas diSolok, penyerahan santunan

pada ahli waris memangsudah disepakati sebelumnya.

Kecepatan pembayaranklaim pada ahli waris me-mang sudah menjadi tekaddari PT. Asuransi JasaRaharja. Setiap korbanmeninggal, diusahakan lebihcepat karena salah satu motobagi perusahaan dalampelayanan. PT Asuransi JasaRaharja memang sudah me-robah paradigma pelayanan,dimana kalau bisa hari inijangan ditunda hari esok.

Makanya, tutur Abu Bakaryang pindah dari Palembangmenggantikan Ismaidi Ramliyang alih tugas ke Bukittinggi,setiap karyawan PT AsuransiJasa Raharja dilengkapi PINbertuliskan PRIME. Yangartinya proaktif, ramah, ihklas,mudah dan empati.

Dalam kesempatan itu,Abu Bakar juga menjelaskandengan diserahkannya Rp 75juta dana santunan untuk 3orang korban meninggaldunia, sampai keadaanJanuari-Maret 2012 sudahdisalurkan dana santunanpada korban kecelakaansebesar Rp502.750.000.(h/alf)

Page 8: Haluan 07 Maret 2012

8 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 HL U A R N E G E R I

NOTESNOTESNOTESNOTESNOTES

LINGKARLINGKARLINGKARLINGKARLINGKARGempa 5,2 SRGuncang Filipina MASBATE, HALUAN — Gempa berkekuatan5,2 skala richter (SR) mengguncang wilayah tengahFilipina, Selasa (6/3). Gempa itu menghancurkankaca-kaca gedung dan meruntuhkan gedungkosong yang melahirkan kepanikan warga.

Institut Vulkanologi Filipina melaporkan,episentrum gempa berada di dekat Kota Masbate,di tengah pulau Masbate di wilayah Visayas.Tidak ada korban jiwa akibat gempa tersebut,namun delapan orang dikabarkan menderita luka-luka ringan akibat terkena puing-puingbangunan. “Ada kepanikan, warga takut untukkeluar rumah,” kata Walikota Masbate SocratesTuason lewat siaran radio nasional. “Wargatengah makan pagi dan bersiap berangkat kerjaatau sekolah saat gempa terjadi.”

Seperti dilaporkan BBC, Selasa (6/3/), sejumlahgedung di Kota Masbate dikabarkan mengalamikeretakan. Pemerintah pun langsung meminta 90ribu warga kota itu untuk tinggal di rumah.

Diterangkan Walikota Tuason, satu gedungberlantai tiga runtuh karena gempa tersebut.Tapi, Tuason memastikan tidak ada seorang pundi dalam bangunan tersebut saat gempat terjadi.“Sudah sejak lama gedung itu kosong jauhsebelum gempa terjadi,” beber Tuason.

Tuason menerangkan, seluruh sekolahdiliburkan saat para ahli bangunan memeriksakondisi bangunan dan memastikan semuabangunan di kota itu aman.(h/bbc)

AristotelesARISTOTELES (384 SM – 322 SM) adalahseorang filsuf Yunani, murid dari Plato danguru dari Alexander yang Agung. Ia menulisberbagai subyek yang berbeda, termasuk fisika,metafisika, puisi, logika, retorika, politik,pemerintahan, etnis, biologi dan zoologi.Bersama dengan Socrates dan Plato, iadianggap menjadi seorang di antara tiga orangfilsuf yang paling berpengaruh di pemikiranBarat.

Swedia Bantu SaudiBangun PabrikRudalSTOCKHOLM, HALUAN — Swedia selamaini secara sembunyi-sembunyi membantu ArabSaudi merancang pembangunan pabrik senjatauntuk memproduksi rudal-rudal antitank dinegara kaya minyak tersebut. Proyek tersebutdisamarkan sebagai proyek swasta.

Demikian diungkapkan stasiun radio milikpemerintah Swedish Radio, Selasa (6/3/2012).Menurut radio tersebut, Badan Riset Perta-hanan Swedia (FOI) terlibat langsung dalamproyek yang dinamakan Proyek Simoom itusejak 2007. Radio tersebut mendapat informasilangsung dari para pemain kunci proyek itudan mendapat bocoran ratusan dokumenrahasia terkait proyek tersebut.

Untuk menghindari adanya kaitan langsungpemerintah Swedia dalam proyek ini, FOI disebutmembuat perusahaan yang kemudian melakukansemua urusan dengan pihak Arab Saudi.

Kementerian Pertahanan Swedia dan FOImembantah tudingan tersebut. “Tak adakeputusan pemerintah yang memberi mandatkepada FOI untuk membangun sebuah pabrikproduksi senjata,” tulis Menteri PertahananSten Tolgfors di blog pribadinya.

Sementara Direktur Jenderal FOI Jan-OlofLind membantah ada perjanjian proyek apa pundengan Arab Saudi. “Saya tak ingin berkomen-tar tentang pembicaraan yang mungkin ada atautidak ada antara Swedia dan Arab Saudi. Itusemua rahasia,” tandasnya. (h/kcm)

LEDAKAN BOM — Petugas forensik kepolisian menyelidiki lokasi kejadian ledakan di Ankara, Senin (5/3). Sebuah bom perkusimeledak dekay gedung perdana menteri Turki di ibukota Ankara sejam sebelum pertemuan kabinet akan berlangsung dan satu orangterluka ringan, menurut keterangan televisi pemerintah. Polisi mencari di sekitar area tempat ledakan terjadi, di sebuah lapangan parkiruntuk kantor perdana menteri dan Pengadilan Banding. Bom perkusi adalah bom dengan daya ledak rendah tapi bersuara keras. REUTERS

INSIDEN DI LAUT

Iran-AS Terlibat PerangKUWAIT, HALUAN — Pasukan Amerika Se-rikat (AS) dikabarkan melepaskan tembakanke arah sebuah kapal yang dipenuhi wargaIran. Insiden ini terjadi di wilayah perairanKuwait.

Seperti dilansir Suratka-bar Al-Shahed, Selasa (6/3/)empat orang warga Iran tewasdalam insiden ini. Sementarasatu orang lainnya terluka dansatu lainnya hilang.

Berdasarkan laporan, ka-pal Iran itu mendekati wilayahterlarang dan memang di-awasi oleh Angkatan Laut AS.Ketika diminta pergi, kapalIran itu menolak untuk mema-tuhi perintah AL AS.

Pasukan gabungan AS-Kuwait dikabarkan masihmencari warga hilang yang Iran.Sedangkan warga yang terlukasudah dilarikan ke rumah sakitterdekat. Sementara jasadempat orang warga Iran yangtewas sudah dievakuasi ke Iran.

Pihak AL AS sudah mela-kukan penyelidikan dari insi-den ini. Mereka juga menjagakapal yang dalam kondisirusak serta mencari tahu apamaksud kapal tersebut mema-suki wilayah yang dilarang.

AS-Israel BerisikoSementara itu aAnggota

parlemen senior Iran menga-takan, jika Amerika Serikat(AS) atau Israel melakukanpenyerangan ke Teheran, makahal itu berisiko pada ke-amanan kedua negara terse-but. “Tidak diragukan lagi,setiap serangan terhadapRepublik Islam akan samadengan ancaman keamananyang sangat serius bagi rezimZionis,” kata Ketua KomiteKeamanan Nasional danKebijakan Luar Negeri, Alaed-din Boroujerdi, seperti diberi-takan Press TV.

“Mereka pasti akan menya-dari konsekuensi dari ancamantersebut. Hari ini, kami jauhlebih kuat dari sebelumnyadalam hal kemampuan militer.Jika Israel melakukan kesalahanapapun, itu akan menghadapikerugian serius bagi mereka,“tambah Boroujerdi.

Dia membuat pernyataantersebut, dalam menanggapipidato Presiden AS, BarackObama, di American Israel PublicAffairs Committee (AIPAC) diWashington, Ahad (4/3) malam.

Mengulang retorika anti-Iran, presiden AS menuduhTeheran mengejar keperluan

militer dalam program nuklir-nya. AS menekankan du-kungannya untuk Israel, khu-susnya yang terkait dengandugaan ancaman dari Repub-lik Islam Iran. “Saya telahmengatakan bahwa, jika Irantidak menghentikan programnuklirnya, kami akan serang,tidak ada cara untuk berun-ding lagi,” kata Obama.

Sedangkan PM Israel Ben-jamin Netanyahu menafikansikap Barack Obama yang me-milih jalur diplomasi dalammenangani program nuklir Iran.

Netanyahu mengatakan,kesabaran Israel menungguhasil nyata diplomasi dansanksi untuk Iran telah habis.

Hal ini disampaikan Ne-tanyahu pada pidatonya didepan para pelobi Israel-ASdi Washington, Senin, 5 Maret2012. Dia mengatakan bahwasanksi dan embaro AS tidakefektif, buktinya programnuklir Iran tetap berjalan,bahkan semakin maju. “Israeltelah dengan sabar menunggukomunitas internasional me-nyelesaikan isu ini. Kami telahmenunggu diplomasi dansanksi bekerja. Tidak ada darikita yang mampu menunggulebih lama lagi. Sebagaiperdana menteri Israel, sayatidak akan membiarkan rak-yat hidup di bawah bayang-bayang pembantaian,” kataNetanyahu, dilansir CNN.

Pernyataan Netanyahu iniuntuk menjawab komentarObama yang bersikeras meng-gunakan jalur diplomasi da-lam mengatasi nuklir Iran.Kedua negara yang bersekutuini yakin Iran tengah mem-buat bom nuklir. Namunkecurigaan ini dibantah peme-rintahan Mahmoud Ahmadi-nejad. Israel khawatir akanmenjadi sasaran utama, ter-kait dukungan Iran terhadapPalestina dan Hizbullah.

Belum dapat dipastikankapan Israel akan menyerangIran. Israel khawatir teknologinuklir Iran semakin canggih dansemakin tertanam jauh dibunker bawah tanah. Jika initerjadi maka bom penghancurbunker Israel tidak akan mampumenembusnya. (h/okz/rep)

BELASAN RIBU MENGUNGSI

Banjir Besar Landa AustraliaCANBERRA, HALUAN — Banjirdi Australia Timur memaksa lebihdari 13 ribu orang meninggalkanrumah mereka, Selasa (6/3). Duaorang dikabarkan tewas akibatbanjir.

Banjir terjadi setelah hujanturun selama sepekan terakhir danmengakibatkan sungai dan ben-dungan meluap. Di lokasi banjirterparah, New South Wales, pe-jabat setempat telah menginstruk-sikan 8.000 warga pedalamanWagga Wagga untuk mengungsi.Ribuan orang di desa tersebutmengungsi di sekolah-sekolah.

Desa dengan populasi 60 ribuorang tersebut tampak seperti kotamati. Bencana tersebut merupakanyang terburuk di Wagga Wagga

sejak 1844. Wagga Wagga memangmerupakan langganan banjir sejakpendudukan Eropa di awal 1840.

“Jika tanggul meluap, kamiberharap genangan air akan cepatsurut,” kata Asisten KomisarisLayanan Darurat Mark Murdoch,Selasa (6/3).

Sepekan terakhir hujan derasmengguyur kawasan timurAustralia. Hujan deras memaksaotoritas di negara bagian Queens-land dan Victoria memberikanperingatan banjir. Penduduk dibeberapa kota kecil telah di-peringatkan untuk bersiap-siapmengungsi jika kondisi memburuk.

Untuk pertama kalinya selama13 tahun, bendungan Warragambadi Sydney meluap. Begitu juga

dengan bendungan Cotter diCanberra yang sedang dibangun.Pemerintah telah mengerahkanmiliter di beberapa daerah danbersiaga untuk membantu kota-kota yang dilanda banjir jikakrisis berlanjut.

Perdana Menteri AustraliaJulia Gillard mengatakan terlaludini untuk menentukan kerugianakibat banjir atau dampaknyaterhadap ekonomi. “ Kita harusmenunggu genangan air surutterlebih dulu,” ujarnya.

Perdana Menteri New SouthWales Barry O’Farrell sebelumnyamengatakan, kerugian akibatbanjir bisa mencapai 500 juta dolarAustralia atau 530 juta dolar AS.(h/rep)

mengapresiasi usulan REI, karenamemang dari 13,6 juta keluargadi Indonesia yang belum memilikirumah, 80 persen disebabkanpenolakan KPR oleh bank, karenatak ada jaminan atau slip gaji,”kata Ketua DPD REI Sumbar,Alkudri kepada Haluan di ruangkerjanya, Selasa (6/3).

Usulan tersebut disampaikanAlkudri saat pertemuan ‘empatmata’ dengan Menpera Djan Faridzdi rumah tipe 36, contoh rumahmurah layak huni harga jual Rp25juta di depan Kantor MenperaJakarta, Senin (5/3). Pada perte-muan usai sosialisasi rumahmurah dan program FasilitasLikuiditas Pembiayaan Perumahan(FLPP), Menpera setuju mem-berikan pelayanan KPR bagi MBR.

“Kami sampaikan kepada Ba-pak Menteri, dari 13,6 juta ke-luarga yang belum memiliki rumahini, 80 persen diantara merekamerupakan masyarakat berpeng-hasilan tidak tetap. Apakah kondisikita biarkan terus?,” ujarnya.

Menpera Beri...............Sambungan dari Hal.1“Sementara mereka sanggup

membayar angsuran. Seperti tukangbangunan, tukang ojek, sopir,nelayan, petani, buruh angkat sansebagainya ini sanggup membayarangsuran Rp500-600 ribu per bulan.Hanya saja mereka tak dapatkepercayaan dan ditolak bank gara-gara tak memiliki slip gaji sebagaisyarat pengajuan KPR di bank. Nah,inilah yang harus kita perjuangkan,sehingga mereka bisa memilikirumah,” ujarnya lagi.

Dari hasil pembicaraan denganMenpera, lanjut Alkudri, pemberianKPR untuk MBR tersebut akandilaksanakan bekerjasama antarapusat, pemerintah daerah dan REI.Pemda akan mendirikan lembagapenjamin yang nantinya mengelolaKPR untuk MBR tersebut.

“Selama ini subsidi programFLPP yang dilaksanakan peme-rintah disediakan untuk ma-syarakat kecil. Sementara ke-nyataannya di lapangan, bankpelaksana FLPP tidak semuamasyarakat kecil yang disetujui

usulan KPR-nya. Seperti yang tidakberpenghasilan tetap langsungditolak bank, karena bank memper-syaratkan salah satunya punya slipgaji. Nah, untuk melayani yangtidak berpenghasilan tetap ini, kitaupayakan melalui kerjasama pusatdan Pemda nanti,” tambahnya.

Pelayanan KPR untuk MBRtersebut merupakan perjuangan REISumbar ke sekian kalinya. Sebe-lumnya REI sukses menjalinkerjasama dengan PLN untuklistrik perumahan, kemudahan DPrumah bagi PNS senilai Rp15 juta,penurunan suku bunga KPR 8,25persen tahun lalu menjadi 7,25persen tahun ini. Setelah itu, REIbersama Menpera juga melak-sanakan program rumah murahlayak huni Rp25 juta.

“Semua perjuangkan kita sebe-lumnya sedang jalan sekarang.Tinggal KPR bagi MBR berpeng-hasilan tidak tetap ini segera kitawujudkan. Mohon dukungan semuapihak, sehingga Pemda juga cepatmerespon,” tambahnya. (h/vid)

Page 9: Haluan 07 Maret 2012

RIAU DAN KEPRI 9RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

Keluarga Besar

DPD II Partai Golkar Kota Padang PanjangMengucapkan Turut Berduka Atas Meninggalnya

Bpk. Taufik Idris Dt. Mangkuto Rajo (69 Th)Sesepuh Partai Golkar dan tokoh Masyarakat

Meninggal hari Selasa tanggal 6 Maret 2012 di RS M Jamil Padang

dan dikebumikan di Ngalau Padang Panjang

"Semoga jasa dan amal ibadahnya diterima Allah SWT, keluarga yang ditinggalkan tabah"

DPD II Partai Golkar Kota Padang Panjang

Ttd

Drs. Asril Kasoema

Ketua

Ttd

Marzuki Yunizar, AMd

Sekretaris

Warga Batam Temukan Kerangka Manusia di Samping Rumah

Pipa Air ChevronKembali PecahDURI,HALUAN — Pipa air milik PT ChevronPacific Indonesia di Jalan Pipa Air Bersih, DesaBalai Makam, Selasa (7/3) pukul 09.00 WIBkembali mengalami kebocoran. Kebocoran kaliini terjadi di bagian bawah pipa. Kuatnyatekanan membuat semburan air mengikis tanahyang berada di radius kebocoran itu. Untungnyaair tidak menggenangi jalan, tapi mengalir kelokasi rendah yang berada di sisi utara pipa.

Bocornya pipa air bersih untuk kebutuhaninjeksi uap di ladang minyak DSF 125 Duri danjuga pasokan bahan baku untuk PDAM Duri itutak urung menyita perhatian warga. Mereka punberdatangan untuk melihat kondisi pipa yangbocor. Anak-anak pun seakan tak ketinggalan.Malah ada anak yang sengaja bermain di sekitarair yang menggenang itu.

Salah seorang warga, Sumadi, yang pagiitu melewati Jalan Pipa Air Bersih, mengakuterkejut dengan kebocoran pipa air tersebut.Terdengar suara berisik dan air menyemburkuat hingga ada tanah terkikis.

“Pagi sekitar pukul 07.00 WIB, saya keluarmenuju simpang (arah Simpang DSF, red) .Tak ada terlihat kebocoran apapun. Namunketika kembali terdengar seperti bunyi gemuruh.Air menyembur kuat dari pipa yang bocor.Tanah yang di bawahnya terkikis karena tekananair yang kuat,” jelasnya.

Karena kebocoran itu tak begitu menjolok,Sumadi pun mengaku hanya sesaat berada dilokasi tersebut. Setelah itu pulang ke rumahnya.“Dulu kebocorannya kan menyembur ke atas,tapi kini bocor di bagian bawah. Tak cukupmenariklah,” ujarnya singkat.

Terkait kebocoran ini, Spesialist CommunicationCPI, Tiva Permata Iswahyudi ketika dikonfirmasimengatakan bahwa segera setelah mendapat laporankebocoran, tim Chevron langsung mematikan pompaair dari Sungai Rangau itu.

“Saat ini kebocoran pipa air sedangditangani oleh kru terkait. Mudah-mudahankebocoran bisa segera teratasi,” ungkapnya.Dikatakannya lagi, kebocoran pipa air tersebuttak terlalu mengganggu pasokan air untuk injeksiuap di ladang minyak Duri. “Insya Alah tidakada gangguan suplai air karena kita punyapersediaan air dari Lagoon,” jelas Tiva. (h/sus)

2012, Investasi BintanBakal MeningkatBINTAN,HALUAN — Dengan kebijakan baruyang dikeluarkan Badan Koordinasi Penana-man Modal (BKPM) pusat , dipastikan nilaiinvestasi penanaman modal dalam negeri(PMDN) di Kabupaten Bintan tahun 2012 akanmeningkat. Soalnya aturan baru tersebutmewajibkan setiap daerah melaporkan nilaiinvestasi sebuah perusahaan jika telahmencapai di atas Rp500 juta.

“Sebelumnya investasi tersebut tidakdilaporkan. Namun tahun ini BKPM di Jakartameminta itu dilaporkan sebagai investasi PMDN.Kita pastikan nilai investasi kita tahun angkanyapasti akan meningkat karena banyak perusahaanswasta murni di Bintan yang nilai investasinyatelah di atas Rp500 juta,” kata Hj Mardhiah ,Kepala Badan Penanaman Modal dan PromosiDaerah (BPMPD) Bintan, Selasa (6/3).

Mardhiah menyebutkan , tahun 2011 lalutercatat ada 121 PMA (Penanaman Modal Asing)dan 10 PMDN yang masuk ke Bintan. Nilaiinvestasi PMA tahun lalu 852,3 juta dollar AS.Sedangkan nilai investasi PMDN Rp 235,5 miliarlebih. Untuk tahun ini investasi yang sudah masukmencapai 150 ribu dolar AS. Investasi tersebutberasal dari sebuah PMA yakni PT ACC di Lagoiyang bergerak dalam bidang usaha konsultasihotel jaringan internasional.

“Tahun lalu mereka investasi 750.000 dolarAS. Tahun ini mereka menambah investasi lagisebanyak 150.000 dolar AS sehinggan totalnyamenjadi 900 ribu dolar AS. Mereka saat inisedang melakukan perluasan usaha. Izinnyatelah kita keluarkan 27 Januari 2012 lalu,”sebutMardhiah yang juga menjabat ketua BadanPengusahaan Kawasan (BPK ) Bintan.

Dia menambahkan, upaya lain yang dilakukanuntuk menggenjot investasi di Bintan adalahdengan mengejar perusahaan yang telah mengaju-kan izin membangun. Kepada perusahaan tersebutdiminta untuk segera cepat melaksanakanpembangunan karena izin telah diberikan.

Bintan Vista dan Lola Vista adalah salahsatu perusahaan PMA yang diminta untuksegera melaksanakan pembangunan resortnyadi Kalang Batang. Sementara proyek resort diBerakit oleh investor Rusia saat ini sedangdalam pembebasan lahan yang telah mencapaisekitar 80 persen. Khusus untuk megaproyekTreasure Bay atau Pesona Bintan Lagoi saatini sedang dalam proses pemindahan ataurelokasi hutan bakau yang melibatkan instansiterkait. (h/edy)

LINGKAR

ATAS NAMAKAN PT PLN

Calo Travo Berkeliaran

HUT SATPOL PP — Wakil Gubernur Kepri, HM Soerya Respationo memberikan piagam penghargaan kepada salah satu anggotaSatpol PP yang berprestasi pada acara peringatan Hari Jadi Satpol PP Ke-62, Selasa (6/3). Acara dilaksanakan di halaman KantorGubernur Kepri, Tanjungpinang. SUTANA

Pasutri ProduksiEkstasi RumahanBATAM,HALUAN— Pasangansuami-isteri (pasutri) dengan inisialDNS dan AO, tidak bisa berkutikketika Tim Buser Narkoba PolrestaBarelang berhasil menangkap kedua-nya dikos-kosannya di bilangan NagoyaNewton, Kamis (2/2) lalu sekitarpukul 15.30 WIB. Keduanya dibekukkarena memproduksi ekstasi palsudengan sistem home industri di kos-kosannya.

Kasat Narkoba Polresta Barelang,Kompol Arif Bastari mengatakanpasutri DNS dan AO berhasil diaman-kan berdasarkan laporan dari masya-rakat sekitar tempat tinggal tersang-ka. Atas laporan tersebut kemudianditindak-lanjuti dan dilakukanpenyergapan.

Saat dilakukan penyergapan, kataArif, pelaku tak bisa mengelak, karenadi kos-kosan pelaku, tim busermenemukan pulpen yang digunakanuntuk meracik dan sejumlah bahanuntuk pembuatan ekstasi abal-abal.

“Saat penangkapan dilakukan, kitatemukan 27 butir ekstasi denganwarna pink dan hijau yang siapdipasarkan,” ujar Arif Bastari saatmemberikan keterangan kepada mediadi Polresta Barelang, Selasa (6/3).

Berdasarkan keterangannya kepa-da petugas, kata Arif, pembuatanekstasi dilakukan dengan cara men-campur obat antimo dan saridon, yangkemudian direkatkan dengan putihtelur. Agar menyerupai bentuk aslinya,pil yang sudah jadi kemudian diberiwarna pink dan hijau dengan meng-gunakan tusuk telinga.

Berdasarkan pengakuan pelaku

kepada penyidik, pembuatan barangharam tersebut telah dilakukan sejaksejak sebulan terakhir. Setelah jadi,ekstasi rumahan tersebut dipasarkanke sejumlah diskotek di Batam denganharga bervariatif antara Rp50 ribuhingga Rp100 ribu per butir.

“Ini kasus home industri pertamayang kita temukan di Batam, selamaini yang kita temukan rata-ratapengedar dan pemakai,” ungkapperwira Akpol angkatan 1997 ini.

Sementara itu, kedua tersangkaDNS dan AO, mengakui bahwa iabisa meracik ektasi abal-abal terse-but karena sering melihat bentuknya.Namun menurutnya, dari sisi penam-pilan ia bisa membuat serupa aslinya,tetapi dari kualitas barang buatannyatersebut tidak sama dengan yang asli,karena tidak dapat bereaksi sepertiekstasi yang beredar selama ini dilapangan.

“Hanya menimbulkan pusing dikepala dan mual bila di konsumsi,”ucap luruh. DNS dan AO mengaku,sebelum ditangkap Buser SatnarkobaPolresta Barelang, hasil produksinyasudah ia pasarkan dan bahkan sudahterjual 15 butir.

Lebih lanjut disampaikan DNS,dalam menjalankan bisnis haramnyatersebut, ia berbagi peran denganistrinya AO, dimana isterinya yangbertugas memasarkan produk abal-abal buatannya sementara DNSsendiri bertugas meracik barangekstasi tersebut.

“Kami baru untung Rp500 ribu,tapi keburu ditangkap polisi,” ungkap-nya. (h/cw55)

SAMBUT MAHASISWA BARU

Unilak Terus BerbenahPEKANBARU,HALUAN —Dalam rangka menyambutcalon mahasiswa baru, Univer-sitas Lancang Kuning mulaimelakukan beberapa pem-benahan internal dan esk-ternal kampus. Internal,Unilak sudah melakukansemua transaksi secara onlinedan sistem komputerisasi.

Unilak juga akan mem-buka Program Pasca Sarjana(PPS) tahun 2012 secaramandiri dengan melengkapisemua syarat untuk men-dirikan PPS tersebut. Karenaitu Unilak mulai merekrutenam doktor.

“Insya Allah tahun ini kitaakan membuka Program Pas-ca Sarjana secara mandiribukan kerja sama. Karena itukita akan merekrut enamdoktor untuk menunjangpembukaan PPS tersebut,”jelas Rektor Unilak ProfSyafrani, Rabu (6/3) di Unilak,Rumbai.

Dia menyebutkan, untuktahun ajaran 2012/2013,penerimaan calon mahasiswabaru akan dimulai 1 Mei2012 mendatang untuk gelom-bang pertama. Bagi 100 pen-daftar pertama akan dibe-baskan dari uang pendaftaran.

Dikatakannya, dari tahun

ke tahun, minat calon maha-siswa masuk ke Unilak selalunaik. Tahun lalu 2.800 maha-siswa yang diterima di sem-bilan fakultas yang ada diUnilak. Selain itu, Unilak jugamenolak beberapa calon ma-hasiswa karena kuota yangpenuh.

“Kita tidak hanya mengu-tamakan kuantitas tetapijuga kualitas. Karena harapankita output atau para sarjanakita setelah tamat itu bisabersaing di dunia kerja, meskisejauh ini hampir 100 persenalumni kita sudah bekerja,”tuturnya.

Ditambahkan PembantuRektor I Unilak, Hasnaty,Unilak akan terus melakukanpembenahan. Karena saat inisudah banyak perguruantinggi swasta dan akademiyang berdiri di Riau. Mau takmau Unilak juga harus berbe-nah dan memcau kualitasagar lebih baik lagi ke depandan selalu dilirik calon maha-siswa.

“Bagi kita kualitas itunomor satu. Jadi kalau maha-siswa itu banyak kita jugaimbangi dengan dosen yangharus ditingkatkan stratapendidikannya,” jelasnya.(h/mel)

Para calo dan penipu tersebutdisinyalir berkeliaran di KotaPekanbaru. Sudah ada beberapawarga yang ditipu oleh jaringanpenipu tersebut.

Tak tanggung-tanggung, yangmenjadi korban penipuan menga-lami kerugian Rp60 juta hinggaratusan juta rupiah. Para calotersebut, memungut biaya saatpemasangan travo, tiang danjaringan listrik kepada masyarakat.Sementara pihak PLN sendiritidak pernah sedikitpun memungut

dan mengutip biaya pemasangantravo kepada pelanggannya. Halini diungkapkan langsung oleh Hu-mas PLN Kota Pekanbaru, Dar-mawi Darsono ketika dikonfirmasi,Selasa (6/3).

“PLN tidak pernah memungutbiaya hibah travo, tiang danjaringan kepada seluruh pelang-gan kita. Semua itu sudah menja-di biaya tanggungan PLN. Jadikalau ada pihak ketiga yangmengatasnamakan PLN danmemungut biaya kepada masya-

rakat dalam pemasangan travo,itu adalah calo-calo gelap yangtidak bertanggung jawab,” ujar-nya.

Darmawi juga menuturkan,bagi para korban penipuan calotersebut, hendaknya juga mela-porkan kasus penipuan yangdialaminya ke kantor polisi,karena penipuan yang dilakukanpara calo juga sudah termasuktindak kriminalitas dan dapatmerugikan orang lain. Dia jugaberharap agar ke depan masya-

rakat dapat lebih waspada dantidak tertipu lagi oleh para caloyang berkeliaran.

“Kita ingin masyarakat janganterpedaya penipuan yang dila-kukan calo tersebut. Kita harap-kan kepada masyarakat untuklebih berhati-hati. Jika inginmemasang travo, tiang dan jaring-an, datanglah langsung ke pelaya-nan PLN karena kita tidak pe-rnah memungut biaya hibah pe-masangan travo dan jaringan terse-but,” katanya menandaskan. (h/sar)

PEKANBARU,HALUAN —Masyarakat Kota Pe-kanbaru diimbau berhati-hati dengan aksipenipuan penjualantravo dan jaringan listrikyang mengatasnamakanPT Perusahaan ListrikNegara (Persero).

BATAM, HALUAN — Soleh (70)warga RT 27 RW 8 KelurahanBatu Merah, Kecamatan Batu-ampar, Batam menemukantengkorak dan kerangka manusia,Selasa (6/3) di belakang rumah-nya saat menanam pohon pisang.

Sontak saja, penemuan terse-but membuat heboh masyarakatBatu Merah. Penemuan teng-korak dan kerangka manusia disamping septik tank Soleh terse-but dilaporkan kepada PolsekBatuampar.

Ketua RT 27 Batu Merah, Rosyidmengatakan penemuan tengkorakdan kerangka manusia tersebut

berawal dari penemuan tengkorakoleh Soleh. Ketika menanam pisangdi samping rumahnya, ternyatapisang yang ditanamnya taktumbuh-tumbuh. Padahal sudahbeberapa hari ditanam.

Karena penasaran, Solehmembongkar kembali pisang yangditanamnya itu. Ternyata saatdibongkar, tepat di bawah pohonpisang yang ditanamnya ditemu-kan tengkorak manusia. Namun,Soleh tak ambil pusing. Diamembuang tengkorak tersebut keparit yang berjarak beberapa meterdari pisang yang ditanamnya.

Penuturan Soleh kepada Ketua

RT dan Polisi, setelah tengkorakitu dibuang ke parit, selama tigamalam berturut-turut Solehbermimpi dan didatangi seseorangyang meminta agar tengkorakyang dibuangnya ke parit segeradikembalikan ke tempat asal, dimana ditemukan pertama kali.

Setelah tiga hari mimpiberturut-turut, Soleh juga jatuhdeman. Seluruh tubuhnya terasapanas. Merasa aneh, Solehkemudian menceritakan kejadianyang ia alami kepada keluarga-nya dan Ketua RT dan RWsetempat.

Dari cerita Soleh, Ketua RT

beserta warga lainnya mengem-balikan tengkorak tersebut. Saatmenggali lubang ternyata daritempat tersebut warga mene-mukan kerangka yang didugakuat merupakan badan daritengkorak yang dibuang Soleh.

“Saya beserta warga berini-siatif melaporkan penemuan inike Polsek Batuampar. Tak lamaberselang anggota Polsek Batu-ampar dan tim identifikasiPolresta Barelang mulai melaku-kan penggalian di tempat keja-dian perkara (TKP),” ujar Rasyid.

Setelah dilakukan penggalian,diketahui posisi kerangka dan

tengkorak dalam keadaan terte-lungkup. Di sekitar penemuantengkorak dan kerangka, timpenggali juga menemukan kaos dansepatu TNI serta kain seprai yangdigunakan untuk mengubur korban.

Kapolresta Barelang, KombesPol Karyoto yang turun langsungke TKP mengatakan, pihaknyaakan menindaklanjuti kasuspenemuan kerangka manusia ini.Untuk mengungkap kerangka siapadan apa penyebab kematian,kerangka dan tengkorak dibawake RSOB untuk dilakukan visum.

“Tim kami akan selidiki,mudah-mudahan bisa segeradiungkap asal-usul kerangkatersebut dan juga asal muasal-nya ditanam di sini,” ujar Karyoto.

Untuk mengungkap kerangkasiap, kata Kapolres, selain menungguhasil dari visum dari dokter, pihaknyajuga akan mencoba mengecek adatidaknya daftar orang hilang selamaini. Dari keduanya kemudian akandicocokkan. “Yang paling pentinghasil tes DNA terhadap rambut dantulang, menjadi pentunjuk awaluntuk mengungakap kasus tesebut,”tambahnya.

Selain itu, pihaknya juga akanmempelajari beberapa peristiwapenting yang pernah terjadi ditempat itu, seperti halnya adatidaknya pembunuhan yang hinggakini korbannya belum ditemukandan lain sebagainya. (h/cw56/cw55)

TIM IDENTIFIKASI Polresta Barelang saat mengevakuasi kerangka manusiayang ditemukan di Batu Merah. BATAMTODAY

Page 10: Haluan 07 Maret 2012

RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H10

Page 11: Haluan 07 Maret 2012

11RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

Dilaporkan oleh pihak berwajibbahwa penyebab dari tabrakan iniadalah blongnya rem kedua ken-daraan ini. Truk yang mengalamirem blong terjadi di daerah LubukKilangan Indarung. Tidak ada korbanjiwa, kecuali supir truk yang menga-lami patah tulang. Namun kerugianmaterial cukup besar karena bebe-rapa kendaraan dan bangunan yangditabrak menjadi hancur.

Adapun bus yang mengalamirem blong adalah Bus Kurnia Bakti,yang mengalami peristiwa naas diCisarua Puncak, Bogor tanggal 10Februari 2012 lalu. Kali ini kerugianyang dialami lebih besar, dimanaterdapat 14 orang korban meninggal,belasan orang pula luka berat/ringan,beberapa kendaraan lain hancurtertabrak, serta beberapa bangunanjuga hancur.

Dua hari kemudian terjadi lagidua buah kecelakaan yang lagi-lagidisebabkan oleh bus. Yang pertamasebuah bus pariwisata terlibattabrakan beruntun di Desa Jombol,Majalengka, dan kedua sebuah buslainnya menyeruduk angkutan kotadi ruas tol Jagorawi, Bogor, JawaBarat. Kecelakaan ini menga-kibatkan tiga orang tewas (selu-ruhnya di Majalengka) dan 29korban luka-luka.

Kalau kita kumpulkan datatentang kecelakaan lalu lintas ini,maka kita akan terkejut melihatbetapa banyaknya kecelakaan yangmengerikan yang disebabkan olehbus, truk atau kendaraan berbadanbesar lainnya. Data dari KepolisianRI yang dikutip dari Media Indo-nesia Online, 17/06/2011, menyebut-kan korban tewas akibat kecelakaanlalu-lintas di Indonesia sepanjangtahun 2010 mencapai 31.234 jiwa!Barangkali kontribusi bus atau truksebagai penyebab timbulnya korbanini cukup besar.

Banyak faktor yang menjadipenyebab sehingga bus atau trukdan kendaraan berbadan besar lainsering mengalami kecelakaan. Selainfaktor kondisi kendaraan yang tidaklaik pakai, kelalaian supir meru-pakan faktor yang lebih utama.Alasannya adalah selain faktorkelelahan atau mengantuk, seba-gian supir tidak memahami bagai-mana menjalankan kendaraan ditanjakan ataupun penurunan tajam.

Meskipun seorang supir bus atautruk sudah bertahun-tahun menjal-ankan profesinya membawa kenda-raan, tapi karena ia tidak betul-betul memahami cara membawakendaraan di tanjakan atau penu-runan, maka ia sangat berpotensiuntuk menimbulkan kecelakaan.

Ketika kendaraan yang diken-darainya kondisinya bagus (karenabaru atau rajin diservis), maka iabisa selamat. Namun bila kondisikendaraan yang dikendarainyasudah susut dimakan usia, atautidak diservis sesuai waktunya,maka potensi ini akan berbuahkecelakaan. Yang sering kitadengar atau lihat adalah ketikabus atau truk akan melewatitanjakan tajam, supir sering mem-biarkan kendaraannya denganversnelling tinggi (tiga atau empat).

Ia baru menggantinya ketikakendaraannya hampir tidak sang-gup nanjak. Ini berisiko yakniterlambat mengover versnelling keyang rendah rendah, yang berakibatversnelling dua atau satu tidakmasuk. Selanjutnya kendaraantersebut tidak mampu untuk naiklagi, alias mogok. Apabila waktu itumesin tiba-tiba mati, maka rem tidakakan berfungsi, dan dengan bebanyang berat kendaraan tersebut akanmeluncur mundur ke bawah. Ini cukupsering terjadi di beberapa tanjakansepanjang jalan Padang-Solok.

Di penurunan banyak pula supiryang mengandalkan rem sematauntuk menahan laju kendaraannyayang berat ini. Dengan beban yangsangat berat yang ada pada busatau truk, maka tromol rem akancepat panas. Apalagi bila bebanyang dibawa melebihi tonase yangdiizinkan (atau yang direkomendasioleh buku manual kendaraan itusendiri), maka risiko rem blong akansemakin besar. Seharusnya busatau truk dengan beban yang beratini ketika menurun di turunan yangtajam menggunakan versnellingrendah (satu), sehingga mesin sudahmelakukan sendiri pengereman.

Jadi kerja rem yang diinjak dikaki menjadi lebih ringan tanparisiko. Bukti bahwa banyak supirbus atau truk mengandalkan remtanpa versnelling rendah dapat kitarasakan ketika kita ke luar kotakita mencium bau yang tidak enak

sebagai akibat dari seringnya remdiinjak sehingga tromolnya panas.Bau yang tidak enak itu berasaldari tromol rem yang panas. Iniyang mungkin bisa membuat remmenjadi blong.

Selain faktor rem dan carapemakaiannya, faktor kelelahansupir dalam menyetir juga berpe-ngaruh. Di Indonesia nampaknyabelum ada aturan atau himbauanagar supir tidak menyetir terusmenerus selama lebih dari tiga atauempat jam. Artinya seharusnyasupir istirahat sejenak setelahmenyetir tiga jam, sehingga iaterhindar dari kejenuhan dankelelahan. Sering kita temukansupir bus jarak jauh baru digantioleh supir kedua setelah ia menyetirlebih dari empat jam non-stop.

Ini rawan terhadap kecelakaan.Faktor lain yang perlu diselidikiterhadap kecelakaan lalulintasadalah pengaruh narkotika atauminuman keras. Jangan-janganbanyaknya kecelakaan yang timbuldisebabkan oleh adanya supir yangmenyetir dalam keadaan mabukatau separuh mabuk setelah iamengkonsumsi narkotika atauminuman keras tersebut.

Kesimpulannya, selain rem blongdan cara pemakaian rem yangkurang baik, kecelakaan yangditimbulkan oleh truk, bus, dankendaraan berbadan besar lainnyamungkin disebabkan juga oleh faktor-faktor lain seperti muatan yangmelebihi kemampuan (daya angkut)kendaraan, kelelahan/kejenuhansupir serta narkoba atau minumankeras yang dikonsumsi oleh supir.

Untuk mengurangi angka kecela-kaan seperti ini, maka perludilakukan penyelidikan yang lebihdalam dan komprehensif olehinstansi terkait, sehingga diperolehpenyebab yang pasti dari setiapkecelakaan yang terjadi. Dari situbaru dapat dicarikan solusi yangtepat. Jangan sampai kecelakaanlalu lintas, terutama karena remblong, menjadi hazard baru lagi,menambah deretan hazard yangsudah ada seperti gempa, tsunami,banjir dan galodo. n

Penulis adalah DosenUNAND, Anggota Forum PRB

(Pengurangan RisikoBencana) Sumbar

Rem Blong............... Sambungan dari Hal.1

Renu menikahi penderita albinolainnya, Rosheh (27) dan putramereka, Dharamraj (2), juga mengi-dapnya. Semuanya tinggal satuatap di sebuah rusun dengan satukamar di Delhi. Mereka jugamemiliki rambut putih dan penghi-latan terbatas, hal-hal yang terjadipada penderita albino. “Banyakorang menyebut kami angrez yangartinya english. Sulit menjelaskanbahwa kami juga orang India asli,”kata Roseturai.

Orangtua mereka mengingatkan,agar menikah sesama albino agarberuntung dan kaya. Pasangan inimenikah pada 1983 dan pindah dariTamil Nadu, India Selatan ke Delhi.Roseturai menafkahi keluarganyadengan berjualan telur.

“Hidup kami susah, terutamadi selatan yang memperlakukan

kami seperti orang penyakitan.Orang Delhi lebih terbuka, meskibanyak yang menyangka kami orangasing. Tapi albino takkan mele-mahkan kami,” lanjut Roseturai.

Mani mengaku sempat ke ru-mah sakit untuk mensteril dirinya,karena tak ingin melahirkan anak-anak albino. Namun, dokter malahtakut melihatnya dan memintanyapulang. Akhirnya mereka memilikibanyak anak yang semuanya albino.

“Saya kini melihatnya sebagaiberkah dari Tuhan,” ujarnya, me-ngenang masa kecilnya yang penuhair mata karena godaan dan hinaan.Semua anak-anaknya bersekolah,menggunakan kaca pembesar untukmembantu membaca.

Keluarga Pullans kini menantitahta rekor dunia. Pihak Guinesssudah menyampaikan, akan segera

menghubungi mereka. “Kami keluar-ga baik-baik. Menyenangkan jikaorang tahu siapa kami sebenarnya,”pungkas Roseturai.

Albino disebabkan karenamutasi pada salah satu gen yangmemberikan instruksi kode kimiauntuk membuat salah satu daribeberapa protein yang terlibat dalamproduksi pigmen melanin. Melanindihasilkan oleh sel yang disebutmelanosit, yang ditemukan padakulit dan mata. Mutasi gen mung-kin menyebabkan tidak ada pro-duksi melanin pada semua ataupenurunan yang signifikan dalamjumlah melanin. Albino terjadikatika seorang anak mewarisi genyang mengalami mutasi dari keduaorang tuanya, jika hanya memilikisalah satu saja maka tidak akanterjadi albino. (h/inc/dhc)

Keluarga Penderita ..... Sambungan dari Hal.1“Sebenarnya sudah jelas, tidak

usah masuk dalam pemaparan,tidak ada yang perlu dipertanyakankarena dasar hukumnya jelas,” ujaranggota Komisi VII, Sukarno Tomo,dalam rapat kerja Komisi VIIdengan Menteri ESDM, MenteriKeuangan, BPH Migas dan Perta-mina, Selasa (6/3).

Menurut Sukarno, landasanpenambahan dana over kuota, ada6 (enam) landasan hukum, mulaidari APBN, Perpres dan lainnya.“Ada pasal 17 APBN, Pemerintahdiperbolehkan menambahkan pem-belian BBM over quota karenadarurat,” ujar Sukarno sepertidikutip detik.com.

Pernyataan Sukarno tersebutsontak ditolak beberapa anggotaKomisi VII lainnya. Terdengarsautan. “Kalau tidak perlu keluarsaja!”. Maksudnya, keluar dariruangan Komisi VII. Teriakan itutersebut membuat emosi interupsiyang dilakukan Sukarno.

Sebelumnya, Menteri Keuangan,Agus Martowardojo juga mengung-kapkan suasana ketegangan yangdia tangkap saat menghadiri sidangdi Komisi VII. “Saya tangkapsuasananya tegang,” ujar Agus.

Sementara dalam tanggapananggota Komisi VII, Andi Kastela,juga mempertanyakan alasan overkuota yang disebutkan salahsatunya diakibatkan tambahanjumlah mobil sekitar 900.000 unitdi 2011. “Artinya kan BBM bersub-sidi dinikmati orang kaya, karenaada 900 ribu mobil yang menik-matinya,” ujar Ali.

“Saya menduga, karena bapakbilang baru menjabat MenteriESDM bisa dibilang bapak dika-dalin bapak dibawah kendali, kalauover kuota disebabkan tambahankendaraan umum tidak masalah,tapi ini kendaraan pribadi, apalagiMantan BPH Migas bilang 83%-90% BBM subsidi lepas sasaran,”tandas Ali.

Selasa kemarin, secara resmipemerintah telah mengusulkankenaikan BBM bersubsidi sebesarRp1.500 per liter dalam RancanganAnggaran dan Pendapatan BelanjaNegara-Perubahan (RAPBN-P) 2012.“Kita sekarang itu mengusulkan su-paya ada kenaikan BBM bersubsidisenilai Rp1.500 per liter di dalamRAPBN-P,” ujar Mekeu Agus Marto-wardojo di Gedung DPR RI, Selasa

Menkeu memastikan adanyausulan tersebut dalam draf RAPBN-P tersebut karena saat ini hargaminyak mentah Indonesia (IndonesiaCrude Price/ICP) minyak sudah sulitdiprediksi dan membebani angga-ran negara. “Jadi itu semua pembe-lajaran bagi kita semua dan masya-rakat untuk mencegah risiko naiknyaICP, langsung ke APBN,” ujarnya.

Namun, menurut Menkeu, opsiterbaik pemerintah dalam memu-tuskan kebijakan premium dan solarbersubsidi adalah menetapkan subsidikonstan sebesar Rp2.000. “Yangterbaik menurut pemerintah, subsidiyang dipatok, misalnya Rp.2000 perliter sehingga kemudian nanti bisaikuti perubahan ICP,” ujarnya.

Ia menambahkan pemerintahjuga akan memasukkan pasaldalam RAPBN-P untuk melakukanpenyesuaian terhadap harga BBM

apabila harga ICP minyak telahterdeviasi sebesar 5 persen dariasumsi yang telah ditetapkandalam APBN.

MenolakDalam pada itu, dua fraksi di

anggota DPR memutuskan untukmenolak rencana pemerintah me-naikkan BBM subsidi menjadi Rp6ribu per liter. “Kami sudah jelasmenolak karena pemerintah seha-rusnya bisa melakukan efisiensiyang lain,” ungkap Anggota DPR-RI Komisi VIi dari Fraksi PKS IdrisLuthfi Rambey ditemui usai RapatKerja bersama Pemerintah diGedung DPR-RI, kemaren.

Menurut Idris, fraksinya berpen-dapat bahwa bicara masalah subsidiBBM, selalu terkait dua hal, hargadan kuota. Meskipun dua hal inisaat ini menunjukkan gejala naikdi tiga bulan terakhir ini, PKS yakinhal ini tidak akan terjadi sepanjangtahun. “Harga minyak internasionalkita percaya akan turun, AmerikaSerikat (AS) tidak mungkin me-nyerang Iran lama, ini hanyasementara,” lanjut dia.

Terkait dengan kuota BBM,fraksinya berpendapat saat ini barutiga bulan pertama. Ke depan, jikapemerintah melakukan konversi danpembatasan, pasti pemerintah akanbisa menekan kuota BBM subsidi.“Karenanya, BBM subsidi masihbisa dipertahankan,” tambah dia.

Ditemui di tempat yang sama,Fraksi Partai Demokrasi IndonesiaPerjuangan (PDI-P) juga telah bulatuntuk menolak usulan pemerintahini. “Belanja pemerintah untukbirokrasi mencapai 51 persen daritotal belanja, sementara untuksubsidi pemerintah untuk energibaru delapan persen, itu sesuatuyang tragis,” tambah Dewi Aryani.

Menurut Dewi, sudah semenjakawal wacana ini dilontarkan,pihaknya telah bulat menolakusulan ini. “Kita sudah konsistenuntuk tolak dari awal, ketua umumkami sudah tegaskan. Pemerintahmasih begini korup, kita harus bisaubah ini perlahan-lahan, rakyatharus sejahtera, “ tandas dia.

Sedangkan Ketua Fraksi PartaiDemokrat, Jafar Hafzah menga-takan partainya setuju jika hargaBBM naik. Dalam hal ini PartaiDemokrat mengartikan kenaikanharga BBM sama dengan pengu-rangan anggaran APBN untuksubsidi BBM. “Demokrat tentumendukung (kenaikan BBM). Pengu-rangan subsidi terjemahannya ituuntuk pembangunan yang lainnya,”ujar Jafar.

Kalau harga BBM naik tentusaja memberi dampak kepadasemua aspek perekonomian. Untukitu, adanya sebuah kompensasi yangakan diberikan kepada masyarakatyang merasakan dampak langsungdari kenaikan harga BBM. “Go-longan yang kena dampak langsungbisa berikan kompensasi, sepertipadat karya, pemberian lapangankerja baru,” papar Jafar Hafzah.

Agar kompensasi itu bisa ter-laksana dengan baik dan sesuaitarget, Jafar meminta kepada parastake holder untuk bersatu mem-bantu, agar kompensasi bisatercapai. “Tentunya stake holderyang lain memberikan dukungan,

kita selalu lobi pemahaman penger-tian, terlanjut APBN,” paparnya.

Namun menurut anggota DPRRI dari Fraksi Partai GerindraSadar Subagyo, belanja birokrasiyang sangat besar dalam APBNsudah selayaknya dipangkas ketim-bang menghapus subsidi BBMuntuk ratusan rakyat Indonesia.“Pantas dan adilkah jika subsidiBBM yang dirasakan oleh ratusanjuta rakyat dan dengan nilai yangjuga tidak terlalu besar dihapus,sementara APBN membengkakhanya untuk belanja birokrasi,”tegasnya.

Menurut Sadar, kalau dicermatisecara seksama, ada hal yang ironisdalam pengalokasian APBN. Diamenyebut, anggaran belanja biro-krasi semakin tahun semakinmembengkak. Bahkan, dalam kurunwaktu 7 tahun sajha dan bahkandalam kurun waktu 7 tahun (2005-2012) terjadi kenaikan hingga 400persen.

Pada tahun 2005 saja, anggaranbelanja birokrasi dalam APBNsebesar Rp 187 triliun dan jumlahitu terus membengkak dari tahunke tahun menjadi Rp 733 triliunpada APBN 2012.

Sadar mengemukan, dilihat dariangka-angka ini, bisa membuatsemakin tercengang bila ditilikjumlah aparat birokrasi Indonesiayang hanya 4,6 juta aparat. “Arti-nya setiap satu orang aparatbirokrasi mendapatkan porsi belan-ja dari APBN sebesar lebih dariRp150 juta per tahun,” ujarnya.

Apabila dibandingkan dengannilai subsidi BBM yang dialo-kasikan dalam APBN untuk kurunwaktu yang sama, yakni dari 2005hingga 2012, kenaikkan untuksubsidi itu hanya sebesar 29 persensaja. Pada 2005, alokasi APBNuntuk subsidi BBM adalah Rp95,6triliun dan pada tahun 2012, alokasiitu menjadi sebesar Rp 123,6 triliun.Dari perbandingan dua pos ang-garan dalam APBN tersebut,menurut politisi Partai Gerindraitu, terjadi ketimpangan luar biasaantara belanja birokrasi dengansubsidi BBM, yakni subsidi BBMuntuk ratusan juta rakyat Indonesianilainya hanya hanya 17 persen sajadari total belanja birokrasi 2012.

Terpisah, Ketua Umum Rela-wan Perjuangan Demokrasi, Masin-ton Pasaribu menyatakan, peme-rintah SBY-Boediono harus maumendengarkan aspirasi dan suarapenderitaan rakyat, terutama terkaitdengan kebijakan menaikkan hargaBBM “Apalagi kebijakan menaik-kan harga BBM pasti diikutidengan kenaikan harga-hargakebutuhan pokok dan kenaikanbiaya transportasi,” ujar Masinton.

Seharusnya, lanjut Masinton,dengan kenaikan harga minyakinternasional, pemerintah tidak asaltunduk pada kepentingan asing danmekanisme pasar internasional.Apalagi keputusan MahkamahKonstitusi tahun 2004 sudahmembatalkan Pasal 28 Ayat 2 UUMigas/2001 soal pelepasan hargaminyak dan gas bumi untuk mengi-kuti harga pasar. “Karena pasal28 ayat 2 UU Migas/2001 berten-tangan dengan Pasal 33 UUD 1945,”tegasnya. (h/dn/sam/rm/dtc)

Panas, Pembahasan .... Sambungan dari Hal.1

Gempa 5,3 SR .......... Sambungan dari Hal.1Daya Pariaman, yang berlokasi0.83 LS - 100.11 BT, dan tidakberpotensi tsunami.

Kedalaman gempa yang tergo-long dangkal ini membuat getarangempa tidak hanya dirasakan olehwarga Kota Pariaman, PadangPariaman dan Kota Padang, tapijuga dirasakan oleh sebagian wargadi Kabupaten Agam, KabupatenPasaman Barat dan KabupatenPesisir Selatan.

Meski getaran gempa cukupmengagetkan, tapi tidak berpe-ngaruh besar pada aktivitas warga.Dari pantauan Haluan di sejumlahtitik di Kota Padang, aktivitas wargatampak berjalan normal. Kepanikanhanya terlihat di sebagian kecilpemukiman warga, di gedungbertingkat, serta di pusat per-belanjaan dan penginapan.

Sementara di beberapa ruasjalan utama dan jalur evakuasitampak berjalan normal, karenasebagian besar yang lagi naikkendaraan tidak merasakan gun-cangan gempa. Di beberapa rumahsakit yang dipantau juga tampak

beroperasi seperti biasa. Tidak adapasien di rumah sakit yang digotongke luar ruangan. Hanya sajabeberapa SPBU di Kota Padangtampak antre panjang, setelahbeberapa menit terjadinya gempa.

Dari pantauan di beberapa titikdi Kota Padang juga tidak ditemuiadanya aktivitas pengungsian, atauevakuasi ke tempat ketinggian.Curah hujan lebat yang terjadibeberapa menit setelah gempamembuat sebagian besar wargamemilih bertahan di rumah. Geta-ran gempa itu juga tidak menim-bulkan kerusakan, apalagi luka-luka dan korban jiwa.

Koordinator Pusat PengendalianOperasi (Pusdalops) Penanggula-ngan Bencana (PB) Sumbar AdeEdward mengatakan, pusat gempakali ini masih berlokasi di titikgempa pada 30 September 2009lalu. Hanya saja, gempa kali inilebih mengarah ke Kota Padang,yang berjarak 35 kilometer BaratLaut Padang.

“Berkemungkinan besar gempaitu merupakan gempa susulan atau

sisa-sisa gempa 30 September 2009lalu. Jadi tidak perlu dikhawatirkan.Gempa ini juga tidak menimbulkankerusakan dan korban jiwa,” ujarAde Edward.

Ade menilai, jika getaran gempaitu juga dirasakan di kaki pegu-nungan, maka gempa tersebut bisasaja berdampak pada aktivitasgunung berapi yang bisa dilihatselama beberapa hari ke depan,terutama Gunung Marapi danGunung Talang yang masih bers-tatus waspada.

Sementara itu, Pakar GempaBadrul Mustafa menilai, ada duakemungkinan yang akan terjadisebagai dampak gempa 5,3 SR itu,yakni berdampak positif dan negatif.

“Positifnya, energi gempa yangtersimpan semakin berkurang.Negatifnya, desakan lempeng Indo-Australia menjadi longgar, yangmemungkinkan bisa melepas se-mua energi yang terkunci selamaini. Artinya, bisa saja akan terjadigempa yang lebih dahsyat. Tapimudah-mudahan itu tidak terjadi,”tambah Badrul. (h/wan)

kotak kaca perawatan intensif bayi.Kedua orang tua bayi, baru tiga tahunberdomisili di Pogang, Taeh Bukik.Sebelumnya, kedua orang tua initinggal di Kerawang, Jawa Barat.

Harun yang bekerja sebagaiburuh pembuat batu bata, tak tentupenghasilannya. Alih-alih buatpengobatan, buat makan sajasusahnya minta ampun. Soalnya,jualan batu bata, kadang-kadanglaku, kadang tidak.

Pihak RSUD Adnan WD Paya-kumbuh mengaku sang bayi men-derita anenchepal (bayi tidak adabatok kepala). Pasangan suami istri

ini masih berobat menggunakanJamkesda Limapuluh Kota. Meski,telah dianjurkan, keduanya belumbisa memutuskan untuk membawabayi perempuannya ini untukberobat ke Padang.

Sang bayi cukup kuat minumair susu ibu (ASI) sang ibu. Kinibayi ini dirawat di ruang Perina-tologi RSUD Adnaan WD KotaPayakumbuh. Dia ditempatkan didalam inkubator bayi. Masihdibantu dengan infus dan oksigen.

Untuk pengobatan, dilakukanterapi cairan lewat selang infus,injeksi kepala dengan diberi antibio-

tik, perawatan kepala dengan dikompres NHCL dan diberi oksigen.

Bayi ini jarang menangis. Diajuga jarang buang air besar, kalaupun ada cuma sedikit.

Harun, kini tidak lagi bisa penuhbekerja, sebab harus menunggui putridan istri tercinta. Harun dan istri,Suminah berharap anak merekacepat sembuh. Harapan tentu, adapihak yang tersentuh dan maumembantu kesulitan yang dihada-pinya. Harun menunggu ulurantangan dari para pembaca danmasyarakat yang diberikan kelebihanrezeki oleh Allah SWT. (h/dod)

Putri Pembuat........... Sambungan dari Hal.1untuk mengetahui perkembanganharta kekayaan para pejabat dipemerintahan, apakah pertambahanhartanya wajar atau tidak. Lewatformulir isian akan tergambarsemuanya.

Bagi pejabat yang baru mendu-duki jabatan eselon II, diberikanFormulir A. Sedangkan pejabat yangsudah pernah mengisi formulirLHKPN sebelumnya, diberikanFormulir B. Dengan demikian, KPKakan dapat mengetahui perkem-bangan harta pejabat tersebutketika betika belum menjabatdengan setelah menjabat.

Proses pengisiannya tidak rumit,lanjutnya. Hanya saja setiap hartayang dimiliki harus dilengkapi denganbukti-bukti kepemilikan, sepertikepemilikan emas harus dilampirkanpula surat emas, sertifikat tanah,tabungan harus dilampirkan saldo

terakhir dan lainnya.Untuk kekayaan yang dipero-

leh dengan cicilan, seperti belimobil atau beli rumah kredit, jugamesti dilampirkan dengan suratperjanjian kredit pembelianrumah. Melengkapi bukti-bukti iniyang memerlukan waktu.

“Proses pengisian formulir tidakrumit. Hanya kita butuh waktulama untuk melengkapi foto copydokumen sebagai bukti kepemilikanharta tersebut,” katanya.

Kepala Biro Hukum SetdaprovSumbar, Yulitar yang dihubungiterpisah menyebutkan, formulirLHKPN ada di Biro Hukum dansudah didistribusikan kepada seluruhpejabat eselon II di lingkunganPemprov Sumbar dan beberapaorang pimpinan BUMN/BUMD.

Pengisian LHKPN ini meru-pakan tindaklanjut kerjasama KPK

dengan Pemprov Sumbar No.007/KPK-Pemprov/VI/2006 tentangPelaksanaan Keputusan Bersamadi Bidang Pemberantasan Korupsiyang ditindaklanjuti dengan suratDeputi Bidang Pencegahan KPKNo.B-83A/10-12/03/2011 perihalTindak Lanjut Acara KegiatanKoordinasi dan Evaluasi PokjaPemprov Sumbar dengan KPK.

Kemudian Gubernur Sumbarmenetapkan pejabat eselon II wajibmenyampaikan LHKPN. Para peja-bat tersebut diminta untuk mela-porkan harta kekayaannya kepadaDirektur Pendaftaran dan Peme-riksaan LHKPN Deputi BidangPencegahan KPK. Sampai saat ini,proses distribusi berkas LHKPN ma-sih berjalan, sehingga belum dapatdiketahui berapa pejabat yang me-nerima formulir A dan berapa pulayang menerima formulir B. (h/vie)

Pejabat Eselon .......... Sambungan dari Hal.1

akan tetap melaju. Adapun Lever-kusen wajib menang minimal 3-0untuk bisa membalikkan keadaan.

Eurosport/Opta mencatat keduatim telah bertemu tujuh kali dikompetisi Eropa. Barca memenangiempat pertemuan terakhir. Namun,dalam sejarah Liga Champions,cuma ada dua tim yang bisa loloske babak berikutnya setelah kalahdi kandang sendiri di leg pertama.Dua tim itu adalah Ajax Amsterdamdi musim 1995/1996 dan InterMilan di musim lalu. ApakahLeverkusen mampu mencatatsejarah sebagai tim ketiga.

Kalau ditotal, lawan-lawanBarca di Liga Champions musimini cuma bisa melepaskan 11tembakan ke arah gawang. Jumlahini paling sedikit dibandingkandengan catatan tim-tim lain Dibawah kepemimpinan Pep Guar-

diola, Barcelona mendominasipenguasaan bola di semua per-tandingan Liga Champions (45partai) yang mereka hadapi.

Dari sisi tim tamu, Leverkusentak pernah menang dalam 11 lagatandang terakhir mereka di LigaChampions dan mengalami delapankekalahan. Kemenangan tandangterakhir mereka adalah melawanMaccabi Haifa pada Oktober 2002.Sayangnya, Leverkusen cuma enamkali membukukan clean sheet dalam43 pertandingan terakhir merekadi Liga Champions.

Berbeda dengan tim tuan ru-mah. Barca tak terkalahkan dalam13 laga terakhir mereka di LigaChampions. Blaugrana memenangi11 di antaranya. Hal ini mem-berikan pujian untuk tim tuanrumah oleh pelatih Robin Dutt.Meski memuji permainan Barca,

Dutt percaya Stefan Kiessling dkk.bakal bisa mengimbangi permainanBarca pada leg kedua babak 16besar Liga Champions. Rentetankemenangan di Bundesliga menjadimodalnya.

“Cara mereka mengoper bolatiada duanya. Namun sesekalimereka meraih hasil imbang,sesekali mereka juga kalah,” jelasDutt dikutip dari Yahoo Sports.

“Ini adalah tim yang sangatmuda yang berusaha untuk bermaindengan penuh semangat. Merekaselalu bergerak dan siap untukbanyak berlari,” tutupnya.

Di musim ini, Barca masihbelum terkalahkan saat bermaindi Camp Nou di semua ajang.Sementara ini, hanya ada tiga timyang bisa meraih hasil seri saatdijamu oleh Lionel Messi dkk. (h/mat/net)

Barca Lebih ............. Sambungan dari Hal.1

Page 12: Haluan 07 Maret 2012

RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H12

Pekan Panutan Penyampaian SPTTahunan PPH Tahun Pajak 2011

PARIWARA

Foto bersama Kakanwil DJP Sumbar-Jambi Peni Hirjanto, dengan Wakil Walikota Solok Zul Elfian beserta sejumlah Muspida

Bulan panutan Pajak BumiBangunan (PBB) di gelar di KotaSolok, hasil kerjasama antaraPemda Kota Solok dengankantor pelayanan PBB Solok diKantor Pelayanan Pajak (KPP),Selasa (6/3).

Bulan panutanyang dilaksanakanitu bertujuan mem-berikan motivasipada masyarakatagar bisa membayarPBB tepat waktu.

Pada acara sere-monial bulan panu-tan itu, kegiatan

diawali pembayaran PBB oleh Wakil WalikotaSolok Zul Elfian, kemudian diikuti unsurMuspida Kota Solok dan pimpinan Satuankerja perangkat daerah.

Wakil Walikota Solok Zul Elfian menga-takan, PBB merupakan salah satu pendapatannegara non migas yang perlu dibayar kepadanegara.

Pajak yang dihimpun dari masyarakat jugaakan dinikmati oleh masyarakat, namun tentutidak dalam bentuk uang, melainkan dalambentuk pembangunan.

“Kita bisa lihat dengan percepatanpembangunan di Kota Solok maupun diSumatera Barat umumnya, dibangun taklain dari pajak yang kita bayar tiaptahunnya.

Makanya kepada pejabat di Kota Solok,jangan sampai enggan membayar PBB. PBBitu merupakan kewajiban selaku warga negaradan jangan sampai menunggak pula dantertera pada kantor pelayanan PBB di kotaSolok,” ujar Zul Elfian.

Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) DJPSumbar-Jambi Peni Hirjanto memberikanapresiasi pada pemda Kota Solok melaluibulan panutan membayar PBB, ini mem-buktikan bahwa Pemda Kota Solok bersamaaparaturnya dan Muspida taat membayarpajak yang ditandai dengan pembayaranperdana di KP-PBB Solok.

Langkah yang dilaksanakan pejabatPemda Kota Solok hendaknya diikuti olehmasyarakat dengan membayar PBB padakolektor yang sudah ditentukan serta tempat-tempat lainnya, baik kantor lurah dankecamatan.*

Wakil Walikota Solok Zul Elfian memasukan berkas SPT Tahunan Pajak

Kakanwil DJP Sumbar-Jambi Peni Hirjanto, memberikan cinderamata kepada Wakil WalikotaSolok Zul Elfian Foto bersama Kakanwil DJP Sumbar-Jambi Peni Hirjanto, dengan Wakil Walikota Solok Zul Elfian

Page 13: Haluan 07 Maret 2012

RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H PADANG13

DPRD MintaKepala SKPD Dievaluasi

10 PerwiraPolrestaDimutasiPADANG, HALUAN — JajaranPolresta Padang kembali melakukanmutasi jabatan. Kali ini, sebanyak10 perwira di jajaran Polresta Padangdipindah tugaskan.

“Kami telah mendapatkan telegramtangga 2 Maret lalu, dan rencananyaakan digelar Sabtu mendatang (17/3),” Kata Kapolresta Padang KombesPol Moch Seno Putro, Selasa (6/3).

Dijelaskannya, kesepuluh perwiratersebut yakni Kabag Sumda PolrestaPadang Kompol Zulbahri dipromosikanmenjadi Kabag Bin Opsnal DirektoratNarkoba Polda Sumbar. Kemudianpenggantinya adalah Kompol Agusli,sebelumnya menjabat sebagai Kasu-bag Rohani dan Jasmani (Rohjas) diPolda Sumbar.

Kemudian Kabag Ops PolrestaPadang Kompol Ari Yuswan Trionomenjabat sebagai WakapolrestaDharmasraya dan penggantinya KompolM Yudie Sulistiyo, sebelumnya menja-bat sebagai Kapolsek Padang Utara.Kemudian Kapolsek Padang Utaraakan diisi oleh AKP Pane, sebelumnyaKanit IV Intel Polresta Padang.

Setelah itu, Kasat Binmas KompolHendra Syamri menjadi Kabag OpsPolres Bukittingi, dan penggantinyaAKP Sukirman, sebelumnya menjabatsebagai Wakapolsek Pauh. KemudianKasat Lantas Polresta Padang KompolAndiyatna dipromosikan menjadiKasubag Mutasi dan Jabatan (Mutjab)di Polda Sumbar, dan penggantinyaadalah Kapolsek Padang Barat KompolEka Susanto.

Untuk mengganti kekosonganKapolsek Padang Barat, sehingga diisioleh Kompol Widiya Eka dari PolresPasaman. Kemudian Kapolsek Nang-galo AKP Lismanowati dipindahtugaskan ke Direktorat Narkoba PoldaSumbar, dan penggantinya AKPZulfatmi yang sebelumnya menjabatsebagai Kasat Binmas di PolresPariaman. Serta Kanit Narkoba Iptu

Syahrul Ariandi akan menjadikapolsek dibawah jajaran Polres TanahDatar. Sertijab ini, kata Seno, sudahmenjadi hal yang biasa terjadi diinstitut Polri. Untuk itu dia berharap,agar pejabat baru dan pejabat lama,bisa bertugas dengan baik di tempat-nya masing-masing. (h/nas)

“Walikota harus mengeva-luasi bagi Kepala SKPD yangterlibat dalam temuan BPK,karena kalau sudah menjaditemuan BPK menandakan kinerjadari kepala SKPD itu tidak baik,”kata Wakil Ketua DPRD KotaPadang Budiman kepada Haluan,Selasa (6/3). Sementara KepalaSKPD yang kinerjanya bagusdiberikan penghargaan. Sedang-kan, yang melanggar aturandiberikan sanksi yang pantas.

Menurutnya, hasil temuanBPK itu sebagai peringatan bagi

walikota bahwa bawahannyasudah bekerja tidak baik.

“Untuk kedepannya, diha-rapkan walikota dalam menem-patkan Kepala SKPD sesuaidengan tupoksi dan keahliannya,sehingga, mereka dapat bekerjasesuai yang ditentukan,” ujarmantan Ketua DPD PKS KotaPadang ini.

Kalau kinerja bawahannyasudah bagus, maka tidak akanada lagi temuan BPK, sehingga,visi misi walikota bisa terca-pai.”Untuk mewujudkan tidak ada

lagi temuan BPK, perlu menjadiperhatian serius walikota denganmeningkatkan kedisiplinan, danpengelolaan keuangan,” katanya.

Bahkan, dengan kinerja keua-ngan yang baik, Kota Padangtidak menjadi temuan BPK lagi,sehingga, laporan keuangan KotaPadang menjadi Wajar TanpaPengecualian (WTP).

Selain komitmen dari Wali-kota Padang, juga kepala SKPDitu. Karena, tanpa dukungan dariKepala SKPD tidak ada artinyawalikota serius menangani per-

soalan temuan BPK ini.Sementara itu Anggota Ko-

misi II DPRD Kota Padang RaflisAgus mengatakan, untuk meng-hindari temuan BPK itu memangperlu keseriusan dari walikotadan SKPD itu sendiri.

“Karena, tanpa adanya kese-riusan dari kedua belah pihaktidak akan terwujud,” katanya.

Selain itu, dengan adanyakomitmen bersih dari temuanBPK maka diharapkan benar-benar diwujudkan dan tidak hanyasekadar rencana saja. (h/ade)

PADANG, HALUAN —DPRD Minta walikotamemberi sanksi tegaskepala SKPD yangmenjadi temuan BadanPemeriksaanKeuangan (BPK) RIPerwakilan Sumbar.

TERANCAM PUNAH —Seorang wargamengumpulkan pasirdiantara beberapa pohonbakau di Pantai Nirwana,Selasa (6/3). Kurangterawatnya pantaimembuat pohon bakau dikawasan ini terancampunah akibat selaluditerjang gelombangpasang.RIVO SEPTI ANDRIES

Page 14: Haluan 07 Maret 2012

PA D A N G14 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

TOKO CENTRAL0751-850 0066 - 0812 8333 5222

Jl. Khatib Sulaiman No. 24

(Depan STIKES INDONESIA/100m sebelum Masjid Agung Sumbar

menambah ukuran permanen

nggaksempat baca

klik kami diwww.harianhaluan.com

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R KEJANGGALAN PROYEK DI DPRD

Komisi III Panggil Sekwan

Dispora Gelar Dialog KepemudaanBank Nagari BagikanEmpat Ton Beras

Tiga PejabatSatpol PPDimutasiPADANG, HALUAN-Dalam meningkatkankinerja Satuan Polisi Pamong Praja (SatpolPP) Kota Padang, tiga jabatan diserahte-rimakan di Kantor Satpol PP, Selasa (6/3).

Ketiga orang tersebut yakni Kepala SeksiBina Potensi (Binpot) Syamsu Ridwan, KepalaSatuan Provos Isiha Gulo, dan KoordinatorInforman Doni Herdanus.

Yadrison berjanji akan menindak setiappelanggaran yang dilakukan oleh oknum PolPP dan dia pun berharap, permasalahan yangada di internal Pol PP dapat terselesaikandengan baik.

“Kami sudah melakukan yang terbaik untukKota Padang. Anggota kami yang salah akankami tindak sesuai aturan, dan fungsi kamisebagai penegak Perda tetap berjalan,” jelasnya.

Yadrison tidak menyebut nama anggotanyayang terkait dalam kasus tersebut. Tapi, diamenegaskan tindakan yang dilakukan olehanggotanya tersebut sudah sangat di luar batas.Dan dia pun berharap, permasalahan yang adadi kubu internal Pol PP sendiri juga dapatterselesaikan dengan baik.

“Kami sudah melakukan yang terbaik untukKota Padang, anggota kami salah, kami tindak,dan fungsi kami sebagai penegak Perda tetapberjalan,” ujarnya.

Ditambahkannya, beberapa hari ke depan,Pol PP akan melakukan koordinasi dengan SK4dalam menertibkan galian C yang berada dikawasan Koto Pulai, Kecamatan Koto Tangahyang dinilai sudah meresahkan masyarakat.

“Kami telah menerima laporan darimasyarakat sudah dan kami tinggal menungguwaktu yang tepat untuk melakukan tindakandengan pihak terkait,” katanya.

Empat Anggota DiselkanEmpat personil Satpol PP diselkan,

termasuk satu anggota Provos yang hingga saatini masih menjalani hukuman akibat perbuatanmelanggar disiplin.

“Empat anggota Satpol PP Kota Padangsudah dipenjarakan, terkait beberapa kasusseperti tidak menjalankan tugas dengan baikdan sering tidak masuk kerja,” jelas Yadrison.

Pihaknya akan selalu mengambiltindakan tegas terhadap anggotanya yang tidakmengikuti peraturan Pol PP. Tetapi ia engganmenyebut nama-nama yang anggota yangdiberi sanksi tersebut. (h/nas)

PADANG, HALUAN –Kebahagiaan Bank Nagari diusia emasnya, turut dirasakanwarga kurang mampu sekitarbank tersebut. Sebanyak 703KK miskin yang ada di kawa-san Ujung Pandan dan KotoMarapak, Selasa (6/3) men-dapat bantuan 4 ton berasdari Bank Nagari.

“Setiap kepala keluarga(KK) mendapat 5 kg beras.Tahun ini jumlahnya 703 KK,jauh meningkat dari tahunlalu yang hanya 600 KK.Namun, ke depan kami berha-rap, jumlah KK kurang mam-pu di kawasan ini terusberkurang, sebagai indikasimeningkatnya kesejahteraandaerah ini,” kata DirekturUtama Bank Nagari SuryadiAsmi, yang langsung menye-rahkan bantuan tersebut.

Suryadi yang saat itudidampingi Direktur Pema-saran dan Syariah IndraWediana, Direktur UmumAmrel Amir, Direktur Kepa-tuhan Yohannes dan HumasIdrianis menyebutkan, pening-katan jumlah KK miskin iniharus dicarikan jalan keluar-nya. “Kami di Bank Nagarijuga akan mengusahakanprogram pemberdayaan eko-nomi masyakar, seperti me-lalui KUR (kredit usaharakyat) dan lainnya,” katanya.

Lebih jauh SekretarisKecamatan Padang BaratYefri, di daerahnya masih

terdapat 7.000 orang miskin,atau 2.000 KK lebih. Khususdi Kelurahan Olo, jumlah KKmiskin mencapai 703 yangsemuanya direkomendasikanmendapatkan bantuan berasdari Bank Nagari. Katanya,di tahun 2012 ini, diharapkanKK miskin berkurang.

“Pemko sekarang punyaprogram beras genggam, dankami sangat bersyukur BankNagari juga menunjukkan

kepeduliannya,” kata Yefri.Acara berbagi beras, tam-

bah Ketua Umum HUT BankNagari Dedi Cardi, merupakanbagian dari rangkaian peri-ngatan HUT.

Hari ini, Rabu (7/3) akandigelar acara penanamanpohon atau penghijauan (gogreen) di Jalan Raden Saleh,diikuti donor darah di kantorpusat Jalan Pemuda, esokharinya. (h/atv)

Direktur Utama Bank Nagari Suryadi Asmi menyerahkan bantuan beras bagiwarga miskin di sekitar Bank Nagari, Selasa (6/3). HUMAS

PADANG, HALUAN — Di-nas Pemuda dan Olahraga(Dispora) Sumatera Baratmenggelar kegiatan focus groupdiscussion (FGD) tentangKepemudaan di Kota Padang,Selasa (6/3).

Kepala Dinas SyahrialBachtiar didampingi Sekre-taris Dispora Adib Alfikri me-nyebutkan kegiatan ini ber-tujuan menggali pandanganmultipihak tentang persoalanyang dihadapi para pemudahari ini, dan kompetensi idealyang harus dimiliki parapemuda sebagai calon pemim-pin masa depan.

“ Ke depan Sumbar mem-butuhkan pemuda-pemudayang mampu membawa peru-bahan dan perbaikan.Pemuda-pemuda yang mau merebuttakdirnya sebagai pahlawannegeri ini.Pahlawan yangmenjunjung tinggi KarakterBangsa,” ujar Syahrial.

Diskusi yang dipandu AdibAlfikri, tampil menyampaikanpandangannya yang pertamaMusyair Zainudin, ia tetapfokus pada ABS-SBK danberharap tetap menjadi orien-

tasi perhatian Gubernur danmengulas kekuatan pemudadi masa lampau.

Narasumber lainnya, Mes-tika Zed, mengungkapkanperspektif ideal pemuda seba-gai kelompok srategis kedepan perlu dioptimalkandalam hal pendidikan, karak-ter dan soft skill “Paradigmapembangunan harus ber-orientasi pembangunan kema-nusian seperti yang di ama-natkan dalam lagu kebang-saan kita, Bangunlah jiwanyabangunlah badannya” ujarnya.

Di sisi lain Fahrul Rasyidmempertanyakan ketidak-jelasan indikator pemudakelompok/ organisasi. Soalnyaorientasi dan eksistensi pemu-da tidak jelas.

Untuk itu ia berharapDispora Sumbar dalam sasa-ran pembinaan mengimple-mentasikan kepribadian yangjelas, keluarga mendukung,tingkat kepedulian, kejujuran,keberanian dan kecerdasan.

Sementara Djufri, mengu-rai bahwa kekuatan nagari be-rada di tangan pemuda, se-hingga pengabaian pemuda

berarti mengabaikan potensidaerah.

Dan ia berharap pengem-bangan potensi pemuda Su-matera Barat berbasis nagari,”Pengembangan pemuda mestiberorientasi pada pemba-ngunan, sehingga melahirkantokoh pemimpin masa depandan itu tanggung jawab semuapihak,” ujar Djufri.

Diskusi terbatas yangmembahas tentang kepe-mudaan ini bukan diskusibebas, sehingga interaksi dandinamika kelompok terarahsoal kepemudaan.

Selama diskusi berlang-sung Adib Alfikri cukuppiawai memoderatori sehinggatujuan diskusi tercapai.

(h/rel/mat)

PADANG, HALUAN-Komisi IIIsegera memanggil Sekwan terkaitproyek-proyek yang terjadi diDPRD Kota Padang yangditengarai ada kejanggalan danpemborosan.

“Memang betul Komisi III segera memanggilSekwan, untuk meminta penjelasan tentang ba-nyaknya proyek di DPRD. Namun jadwalnya masihakan dibahas,” kata Ketua Komisi III DPRD KotaPadang Jumadi kepada Haluan, Rabu (6/3).

Menurutnya, sebagai Ketua Komisi III, ia tidaktahu betul tentang proyek-proyek yang ada di DPRD.Seharusnya kan, Sekwan tersebut berkoordinasidengan anggota dewan khususnya Komisi III.

“Saya juga merasa aneh, plafon yang belumsetahun di DPRD sudah dibangun lagi. Padahal,tidak rusak seluruhnya cukup direhab saja tapikenyataannya dirubah semuanya kan jadinyamenghabiskan anggaran,” kata Ketua Fraksi PartaiGolkar DPRD Kota Padang ini.

Ia mengharapkan, Sekwan dapat memanfaatkananggaran APBD DPRD seefektif dan seefisienmungkin. Jangan karena uang APBD dan sebagaipengguna anggaran, bisa seenaknya dan sesukahati membelanjakan uang APBD.

Dikatakannya, kalau masih bisa direhab makadiperbaiki saja kecuali kalau memang rusak parahmaka wajar saja diperbaiki semuanya.

Sementara itu Wakil Ketua DPRD Kota PadangBudiman mengatakan, banyaknya proyek di DPRDKota Padang hendaknya dievaluasi kembali, karenadari pantauan di lapangan banyak ditemukan ke-janggalan, seperti, pembangunan plafon padahal barudibangun beberapa bulan yang lalu bahkan belumcukup setahun. Tapi, sekarang diperbaiki lagi.

“Seharusnya proyek yang diselenggarakan Sekwanitu memiliki tenggang waktu terhadap daya tahan,sehingga, tidak membuang-buang anggaran. Jangankarena biaya perbaikan pakai APBD, jadi sesukahati saja menggunakan anggaran,” ujar MantanKetua DPD PKS Kota Padang ini.

Selain itu, setiap kegiatan proyek koordinasikandulu dengan anggota dewan,sehingga proyek yangmemboroskan uang APBD bisa dibatalkan, danayang bermanfaat barulah disetujui proyek itu.

(h/ade)

PERBAIKAN JALAN - Beberapa petugas PU memperbaiki jalan yang mengelupas di Jalan Adinegoro Tabing Padang, Selasa (6/3). Sebaiknya perbaikan jalanitu dikerjakan pada malam hari, sehingga tidak mengganggu arus lalu lintas yang padat pada siang hari.AMIRUL MUSADDAT LUBIS

SUASANA pelantikan tiga pejabat Satpol PP Kota Padang di Kantor SatpolPP kemarin. NASRIZAL

Page 15: Haluan 07 Maret 2012

RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H 15OLAHRAGA

1. Manchester City 27 21 3 3 (69-19) 662. Manchester United 27 20 4 3 (66-27) 643. Tottenham Hotspur 27 16 5 6 (52-33) 534. Arsenal 27 15 4 8 (55-38) 495. Chelsea 27 13 7 7 (47-32) 466. Newcastle United 27 12 8 7 (39-39) 447. Liverpool 26 10 9 7 (30-25) 398. Fulham 27 9 9 9 (37-36) 369. Stoke City 27 10 6 11 (27-38) 3610.West Brom 27 10 5 12 (34-35) 3511.Norwich City 27 9 8 10 (38-44) 3512.Sunderland 27 9 7 11 (35-31) 3413. Everton 26 9 7 10 (27-28) 3414. Swansea City 27 8 9 10 (30-34) 3315. Aston Villa 27 6 12 9 (30-35) 3016. Wolverhampton 27 5 7 15 (30-56) 2217.Queens PR 27 5 7 15 (28-46) 2218.Blackburn Rovers 27 5 7 15 (38-60) 2219.Bolton Wanderers 27 6 2 19 (29-56) 2020.Wigan Athletic 27 4 8 15 (23-52) 20

1. Milan 26 16 6 4 (57-22) 542. Juventus 25 13 12 0 (38-16) 513. Lazio 26 14 6 6 (41-30) 484. Udinese 26 13 7 6 (37-23) 465. Napoli 26 11 10 5 (44-25) 436. Roma 26 11 5 10 (39-33) 387. Internazionale 26 11 4 11 (36-36) 378. Catania 25 8 10 7 (34-34) 349. Palermo 26 10 4 12 (39-43) 3410. Chievo 26 9 7 10 (22-31) 3411. Atalanta 26 9 11 6 (30-28) 3212.Genoa 26 9 5 12 (35-48) 3213.Fiorentina 25 8 7 10 (25-25) 3114.Bologna 25 8 7 10 (25-29) 3115.Cagliari 26 7 10 9 (23-29) 3116.Parma 25 7 8 10 (30-39) 2917.Siena 26 7 8 11 (30-28) 2918.Lecce 25 6 6 13 (28-40) 2419.Novara 26 3 8 15 (21-46) 1720.Cesena 25 4 4 17 (16-40) 16

1.Real Madrid 25 22 1 2 (85-21) 672.Barcelona 25 17 6 2 (73-19) 573.Valencia 25 12 7 6 (38-29) 434.Athletic Bilbao 25 9 10 6 (41-32) 375.Málaga 25 11 4 10 (36-37) 376.Levante 24 10 5 9 (34-35) 357.Osasuna 25 8 11 6 (29-39) 358.Vallecano 25 10 4 11 (36-38) 349.Espanyol 25 9 6 10 (27-34) 3310.Atlético Madrid 25 8 9 8 (34-31) 3311.Sevilla 25 8 9 8 (27-28) 3312.Real Betis 24 9 3 12 (28-32) 3013.Sociedad 25 8 6 11 (27-36) 3014.Getafe 25 7 8 10 (25-34) 2915.Mallorca 25 7 8 10 (24-30) 2916.Granada 25 8 4 13 (22-35) 2817.Villarreal 25 6 9 10 (25-38) 2718.Santander 25 4 12 9 (21-35) 2419.Gijón 25 5 6 14 (23-48) 2120.Zaragoza 25 4 6 15 (21-45) 18

Hasil Pertandingan, Sabtu (3/3)Liverpool Vs Arsenal 1 - 2Blackburn Vs Aston Villa 1 - 1Manc.City Vs Bolton 2 - 0Queens PR Vs Everton 1 - 1Stoke City Vs Norwich 1 - 0West Brom Vs Chelsea 1 - 0Wigan Vs Swansea City 0 - 2Minggu (4/3)Newcastle Vs Sunderland 1 - 1Fulham Vs Wolverhampton 5 - 0Tottenham Vs Manc.United 1 - 3

Hasil Pertandingan, Minggu (4/3)Palermo Vs Milan 0 - 4Juventus Vs Chievo 1 - 1Parma Vs Napoli 1 - 2Udinese Vs Atalanta 0 - 0Siena Vs Cagliari 3 - 0Fiorentina Vs Cesena 2 - 0Lecce Vs Genoa 2 - 2Roma Vs Lazio 1 - 2Bologna Vs Novara 1 - 0Senin (05/3)Inter Vs Catania 2 - 2

Hasil Pertandingan, Minggu (4/3)Mallorca Vs Osasuna 1 -1Getafe Vs Málaga 1 - 3Vallecano Vs Santander 4 - 2Barcelona Vs Gijón 3 - 1Sevilla Vs Atlético Madrid 1 - 1Zaragoza Vs Villarreal 2 - 1Athletic Bilbao Vs Sociedad 2 - 0Senin (5/3)Granada Vs Valencia 0 - 1Real Madrid Vs Espanyol 5 - 0

NICOSIA, HALUAN — Lyonpunya modal kala harus

bertandang ke markas APOEL. Dipertemuan pertama, mereka berhasil

meraih kemenangan 1-0 atas APOEL.

Satu kaki tim kota Lyon ini,sudah melangkahkan separuh kaki

di perempat final Liga Champions.Namun di sisi lain, mereka terlalukesulitan dalam menerobospertahanan APOEL.

Sang pelatih Remy Garde-punmerisaukan hal ini. “Saya hanya

tidak ingin para pemain frustasimaka dari itu saya ada di situunutk memberikan semangatkepada tim sehingga siapbertandingandalam kondisiapapun.” katanya.

Kali ini laga akan digelardi kandang APOEL Neo GSP

Strovolos markas APOEL,ambisi tinggi skuad APOEL patut

diperhatikan Lyon. Pengalamanmereka di laga awal harus menjadi

pelajaran karena mereka sulitmenjebol gawang APOEL saat di lagapertama, karena ketatnya pertahananAPOEL. Kala itu sedikit sekali peluangyang di ciptakan Lyon di kandang sendiri.

Yang menjadi PR bagi sang pelatihpertahan APOEL yang kuat inilah yangharus dipecahkan. Bukan perkara mudahtapi dengan pengalaman yang di milikiRemi Garde pasti sudah menyiapkan

strategi khusus untuk kembali menjebolgawang APOEL, paling tidak mereka takkebobolan di laga ini.

“Untuk laga kedua kami harus mela-kukan semuanya dengan baik jika inginlolos ke babak berikutnya. Dalam laga ketatseperti ini, sangat penting menjagamotivasi para pemainunutk itulah kebe-radan saya dibutuhkan, karena saya punyabanyak pengalaman di Liga Champions.”ungkap defender Lyon, Cris.

Hanya dengan konsistensi dan kon-sentrasi di sepanjang prtandingan yangakan menjaga setiap jengkal motifasi tim.karena jika tim mengalami frustasi setiappemain cenderung lepas dari konsentrasi.pemenang dari laga ini akan lolos keperempat final.

Pelatih Ivan Jovanovi lebih pede.“Kami melakukan yang terbaik untukmembalikkan keadaan, tapi Lyon memangpunya keuntungan yang penting,Sebenarnya kami cukup puas dengan hasilini Kami pernah bermain lebih baikdibanding malam ini. Tapi sering kaliperforma kita dipengaruhi oleh lawan-lawan Anda juga. Mereka kuat, bekerjakeras, dan tidak membiarkan kamimemainkan permainan kami,”katanya.

(h/mat)

Eriksson Minatke ChelseaLONDON, HALUAN — Chel-sea saat ini belum memu-tuskan siapa pelatih penggantiAndre Villas-Boas. Ternyata,kosongnya kursi kepelatihanThe Blues menarik minatSven-Goran Eriksson.

Seperti diketahui, Chelseatelah resmi memecat pelatihAndre Villas-Boas karenadinilai tidak mampu meng-angkat performa The Bluespada musim ini. Hingga akhir-nya klub memutuskan asistenVillas-Boas, Roberto Di Matteosebagai pelatih sementarahingga akhir musim.

Beberapa nama akhirnyamuncul sebagai suksesorVillas-Boas, seperti JoseMourinho dan Rafa Benitez.Namun, kosongnya kursi kepe-latihan Chelsea telah menarikminat Eriksson. Pelatih yangtelah menganggur dari Oktoberlalu, menyatakan keinginannyauntuk membesut The Blues.

“Saya akan mengambilnya,tentu saja. Tidak ada hal yangmustahil, ” jawab Erikssonketika ditanyakan bila dirinyamendapatkan tawaran dariChelsea.

“Namun, saat ini merekatelah memiliki seorang pelatihhingga akhir musim (RobertoDi Matteo. Saya rasa ituadalah hal yang biasa, karenaia telah berada dalam klubsaat ini untuk satu musim,”jelasnya pada Sky Sport,Selasa (7/3).

Mengomentari soal peme-catan Villas-Boas dari Chel-sea, mantan pelatih Inggrisini merasa hal tersebut adalahwajar. Pasalnya, dengan meru-juk posisi Chelsea di klasemenPremier League adalah sebuahbencana bila mereka takmampu masuk Liga Cham-pions musim depan.

“Kita harus bisa mema-hami dari pemecatan Villas-Boas. Saya bukannya mem-bela, namun dapat dimengertisoal itu (pemecatan Villas-Boas). Pasalnya, bila Chelseatidak bisa bermain di ajangLiga Champions pada musimdepan, adalah bencana bagimereka,” pungkasnya.(h/net)

TURIN, HALUAN — Setelahbermain imbang dengan Chievo,Leonardo Bonucci tak inginJuventus kembali kehilanganangka. Karena itu kemenanganjadi target yang harus dipehunisaat menyambangi markasBologna.

Akhir pekan lalu 'Si NyonyaTua' tak mampu memaksi-malkan keuntungannya seba-gai tuan rumah dan hanyamampu bermain imbang 1-1dengan Chievo. Mereka kinitertinggal tiga poin dari ACMilan yang ada di puncak

Paolo De Ceglie (Juventus) merayakan golnya ke gawang Chievo. Sayang pertandingan itu berakhir imbang. Karenanya saatdijamu Bologna, Juve dituntut menang. UEFA

JELANG BOLOGNA VS JUVENTUS

Wajib Menangklasemen.

Hasil itu dinilai sangatmengecewakan oleh Bonucci.Juve tak seharusnya kehilanganpoin dari tim yang di atas kertasseharusnya bisa mereka ka-lahkan.Namun demikian Bo-nucci meminta rekan-rekannyauntuk melupakan hasil imbangitu dan mengalihkan fokus kelaga tunda di markas Bologna,Rabu (7/3/2012) sore waktusetempat. Ia menegaskan jikakemenangan jadi target Juveuntuk menyamai perolehanangka Rossoneri.

"Kami meraih hasil imbangdi pertandingan yang seha-rusnya bisa kami menangi," ujarbek internasional Italia ituseperti diwartakan oleh FootballItalia.

"Tak ada gunanya menyes-alinya sekarang. Kami bisamembalasnya di hari Rabu (diBologna) dan itu akan jadi halyang paling penting."

"Kami ada di posisi dua dandengan kemenangan kami akanada di puncak bersama Milan.Karena itu, kami ke Bolognauntuk menang!" serunya. (net)

Page 16: Haluan 07 Maret 2012

O L A H R A G A16 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

Telah Hadir di Kota PadangProfesional Event Organizer

Anda Butuh

Alamat : Kantor Pusat Buku Sumatera BaratJl. Jend. Sudirman No. 52 Padang Telp./Fax. (0751) 811075

Bpk. EKA

TRIO

081374012985

085263425934

DAKOTA PASBINDO MAKMURSOLINDO GROUP

Pameran

Seminar, Konferensi

Corporate Event

Product Launching

Outbond

Surving Guide

Artist Management

Seni Pertunjukan

Hubungi kami :Hubungi kami :

Sewa Tenda : Sarnafil

(Kerucut) Roder &

Sewa Partisi

Fun Game

IRWAN 081218181122

KETTY 08217314116

Hasil Pertandingan Senin (5/3)Persema Vs Persibo 1 - 0

KLASEMEN SEMENTARA

1. PERSIBO 10 5 2 3 (13-8) 172. SEMEN PADANG 9 4 4 1 (15-7) 163. PERSEBAYA 9 5 1 3 (10-6) 164. PERSIBABANTUL 10 4 3 3 (10-9) 155. PSM MAKASSAR 8 3 4 1 (12-10) 136. PERSIJAP 9 3 3 3 (8-12) 127. PERSEMA 9 4 2 3 (14-14) 148. PERSIRAJA 10 2 5 3 (11-13) 119. PERSIJA 10 2 4 4 (13-15) 1010. BONTANG FC 9 2 4 3 (7-8) 1011. AREMA 8 2 3 3 (12-13) 912. PSMS MEDAN 8 1 1 6 (8-16) 4

KLASEMEN SEMENTARA

1. SRIWIJAYA FC 15 9 3 3 34-13 30

2. PERSIPURA 14 9 3 2 28-16 30

3. PERSIWA 14 9 2 3 26-17 29

4. MITRA KUKAR 13 7 3 3 26-17 24

5. PERSELA 13 7 3 3 24-16 24

6. PERSIJA 14 6 5 3 21-9 23

7 . PERSIB 13 6 3 4 17-20 21

8 . PERSIBA 13 5 3 5 23-28 18

9. PERSISAM 14 5 2 7 18-20 17

10. GRESIK UNITED 13 5 2 6 19-24 17

11. PSPS 13 5 1 7 19-22 16

12. PERSIDAFON 14 4 3 7 23-36 15

13. PSMS 13 3 5 5 14-15 14

14. PELITA JAYA 13 4 2 7 23-25 14

15. PSAP 14 2 6 6 13-21 12

16. AREMA 13 2 5 6 15-23 11

17. DELTRAS 13 3 2 8 14-22 11

18. PERSIRAM 13 2 3 8 17-31 9

Energi SuryaGRATIS

NIKMATI KENYAMANAN TEKNOLOGI

dari WIKA SWH

Low Maintenance

Type Standar

Type Active System

: TSC 130-T 150 LXC-T 300 LXC

: 1000Ltr-1500Ltr-2000Ltr-2500-Ltr-4000Ltr

Hubungi Kantor Pemasaran Kami :

Padang

Bukittinggi

Payakumbuh

: Jl. Nipah No.10 Telp. 0751-28685/7841709/8500258-

081363500284

: Jl. Raya Kapas Panji No.15 Telp. 0752-21341/624415/31873

: Jl. Imam Bonjol No.67 Telp. 0752-95343

Bawan PutraMenang TelakLUBUK BASUNG, HALUAN — Kese-belasan Bawan Putra akhirnya memastikandiri sebagai juara Open Turnamen PortasCup V/2012. Di final, anak-anak Bawanmenghancurkan perlawanan Kes. IPSALubuk Basung, dengan angka meyakinkan4-0 (1-0).

Dengan kemenangan tersebut, BawanPutra berhak atas hadiah I, berupa uangpembinaan Rp4 juta. Sementara IPSA,harus puas finish sebagai runner up, danmembawa ulang hadah uang pembinaanRp2,5 juta.

Bermain di bawah cuaca cerah, anak-anak Bawan memperlihatkan permainancantik, dan cepat. Berkali-kali penjagagawang IPSA , Dino, harus jatuh bangunmempertahankan gawangnya.

Memasuki menit ke 35 babak I, terjadikemelut di depan gawang IPSA. PenyerangBawan Putra, Cap (7) berhasil menya-rangkan si kulit bundar pada pojok kirigawang yang dijaga Dino.

Kedudukan 1-0 bertahan sampaiWasit Wasrizal, S.Pd meniup peluit tandababak I usai. Pada babak Ii, anak-anakBawan bermain cepat. Mereka menggempurpertahanan IPSA.

Serang cepat itu menghasilkanhadiah finalti, karena penyerang Bawandijatuhkan di garis 16 oleh pemainbertahan IPSA. Moment itu diman-faatkan algojo Bawan, Cap (7) denganbaik. Kedudukan berubah menjadi 2-0 untuk Bawan Putra.

Hanya berselang beberapa menit,kembali Cap (7) membobol gawang IPSA.Kemudian pemain nomor punggung 8, Rintomenambah 1 gol untuk Bawan Putra.Ketinggalan empat gol, anak-anak IPSAmencoba bangkit.

Namun serangan mereka tak berhasilmembobol gawang Bawan Putra, yang dijagaKarnova. Sekitar 10 menit menjelangbubaran, anak-anak Bawan nampakmengendorkan sera. Namu serangan balikmereka cukup merepotkan barisan perta-hanan IPSA. (h/msm)

Caretaker PanggilPengcab PSSI se Sumbar

Pemerintah Embargo PSSI

Dua Tim Asal PariamanTerjungkal di Medan

JAKARTA, HALUAN — Setelah presiden ang-kat bicara soal kisruh sepakbola di Indonesia,giliran anak buahnya, Menpora AndiMallarangeng bersikap.

Untuk sementara waktu,menteri yang identik dengan kumisitu menegaskan penghentiansementara dana untuk PSSI.

Hal itu disampaikan Andikepada wartawan di IstanaNegara, Jakarta, hari Selasa(6/3) siang. Meski tidak menye-but jumlahnya, tapi pihaknyamemutuskan mengembargosubsidi untuk timnas (PSSI)."Pemerintah memutuskan tidakmemfasilitasi timnas timnasbetul-betul bisa dibentuk denganputra-putra terbaik bangsa.Macam-macam, termasuk da-lam hal pendanaan. Khususbuat pendanaan timnas, makakami tidak melakukannya,"demikian Andi seperti yangdilaporkan detiksport.

Ia mengatakan, putusan itusudah dilaporkan kepada presi-den. Menurutnya, hal itu masihdalam kewenangan pemerintah,dan bukan sebuah campur tanganatau intervensi, sebagaimanatidak dikehendaki oleh FIFA.

"Pemerintah juga punyawewenang dalam arti misalnyatimnas. Sebab timnas dibentukkarena abaikan putra-putraterbaik bangsa yang lain.Makatimnas itu bukan timnas yangterbaik, karena dibentuk atasdasar diskriminasi dan atasdasar apapun termasuk dimanaitu berasal."

Ditanya sampai kapan "em-bargo" subsidi itu akan dila-kukan, Andi mengatakan "sam-pai pemerintah bisa diyakinkanoleh PSSI bahwa timnas yangdibentuk adalah timnas yangmerepresentasikan betul putra-putra terbaik bangsa".

Andi juga tidak menye-butkan berapa anggaran buatPSSI yang ditahan sementaraitu. Namun ia menekankanbahwa dana tersebut lebih yangterkait pada urusan tim nasio-nal. "Ya bagaimana pemerintah

mau men-support timnas kalauhanya berasal atau diambil darisatu klub saja? Pemain terbaikyang ada di klub lain,berkompetisi yang dianggaptidak diakui kemudian tidakdigunakan. Hasilnya timnastidak terbaik dan hasilnyaseperti dengan Bahrain itu,"tambah Andi.

"Yang kita dorong itu se-benarnya rekonsiliasi. Kitadorong bagaimana menyelesaikansemua ini. Yang kami sarankanadalah, dualisme ini diselesaikan.Kalau bisa dilebur, bagus sekali.Kalau bisa berada di bawahPSSI. PSSI mengakui ISL danISL mengakui PSSI. Denganbegitu yang terbaik dan berasaldari manapun tanpa adadiskirimasi suku ras agama asalklub dan lain-lain."

Ditanya apakah pihaknyananti dibilang melakukanintervensi, Andi mengatakanbahwa upaya-upaya lain tetapdilakukan, salah satunya men-dukung mediasi dengan pihak-pihak terkait. "Bersama KetumKONI, mediasi jalan terus. Disamping itu ada opsi arbritasiyang ada kewenangan pemerin-tah. Ini yang membentuk berhu-bungan dengan fasilitasi peme-rintah. Sekali lagi, kami tidakmelakukan intervensi danmenjadi kewenangan pemerin-tah,” tukasnya.

Kemarin Presiden SBY seca-ra terbuka mengeluhkan kekis-ruhan yang masih terjadi didunia sepakbola nasional, yangkendalinya ada di PSSI. "Tidakbetul sepakbola kita terusmenurun. Tapi saya sangatprihatin dgn kejadian akhir-akhir ini. Ribut, ricuh yangberselsih adalah para pengurusorganisasi olahraga sendiri,"kata Presiden SBY di KantorPresiden, Jakarta, Senin (5/3).(h/net/mat)

PADANG, HALUAN — Dua timasal Padang Pariaman yangmewakili Sumbar di ajang Kom-petisi PSSI Divisi III tingkatRegional mengalami kekalahanpada laga perdana mereka yangdihelat di Lapangan PPLP Suma-tera Utara Selasa (6/3).

Persepar Padang Pariamantakluk dihadapan tuan rumahAstagana Sergel Medan denganskor 0-2. Sedangkan PSLA Sicin-cin takluk, juga dari tuan rumahTasbi Medang dengan skor telak0-6. Kedua sekretaris tim Sumbartersebut yang dihubungi Haluanmengungkapkan bahwa tim mere-ka merasa dicurangi dari pihaktuan rumah.

Sekretaris Tim PSLA SicincinSY Fuadi mengatakan timnyamenghadapi lawan yang usianyatidak sesuai dengan standarDivisi III yakni Kelompok Umur(KU) 19 tahun. Di samping itu

sebelum pertandingan digelar,pihak penyelenggara juga tidakmengadakan screening pemainuntuk menentukan pemain yangberhak bermain atau tidak.

“Saat kami menjalani pertan-dingan di tingkat Provinsi, pe-main yang didaftarkan adalahKU 19 tahun. Jadi tentu timinilah yang kami bawa untukmenjalani pertandingan di tingkatRegional. Padahal kami telahmempersiapkan STTB asli sertaAkte Kelahiran pemain agar bisadiperiksa. Nyatanya pihak panitiameniadakan screening pemain.Hasilnya tim tuan rumah bisamenurunkan pemain di atas usia19 tahun untuk berlaga. Hal inicukup menyulitkan bagi kami,”terangnya.

Sementara sekretaris timPersepar Padang Pariaman me-nyatakan ketidaksenangannyaterhadap kepemimpinan wasit

pada pertandingan yang dijalanioleh anak asuh pelatih Mulyadiini. Meski Wandi Mulyana dankawan-kawan tampil dominanpada laga tersebut, namun be-nyaknya keputusan-keputusansalah yang diberikan wasit banyakmerugikan tim Persepar. Termasukdua kartu merah yang diterimaoleh Mardianto serta Atma Hadiyang dirasa tidak pantas.

“Hal ini menjadi pelajaranberharga bagi kami. Yang terpentingsaat ini adalah bagaimana anak-anak bisa melalui partai selan-jutnya dengan tampil maksimal.Mudah-mudahan ada harapan timSumbar bisa lolos,” tuksanya.

Pada laga selanjutnya yangakan dihelat Rabu (7/3) iniPersepar Padang Pariaman akanberhadapan dengan tim asal AcehPSAS Aceh Singkil, serta PSLASicincin akan berhadapan denganPTPN Aceh FC. (h/rio)

PADANG HALUAN — PengprovPersatuan Sepakbola SeluruhIndonesia (PSSI) Sumbar yang kaliini dipegang oleh Caretaker,memanggil seluruh pengurusCabang PSSI se-Sumbar dalamagenda membahas beberapaprogram berikut kegiatan orga-nisasi pasca dibekukan PSSI pusat19 Februari lalu.

Meski Pengrov PSSI Sumbartidak lagi dibawah komando AmrynAn, namun PSSI di bawah penge-lolaan tim carateker yang terdiridari Nusirwan Zakariah, A. Sasteradan Yulius Dede tetap eksismenjalankan roda organisasitermasuk mendukung pembang-unan sekolah olahraga yangdiprakarsai Dinas Pemuda danOlahraga (Dispora) Sumbar.

Dalam pertemuan yang ber-langsung di gedung serba gunaKONI Sumbar, Selasa (7/3) terse-but dihadiri oleh 12 Pengcab

masing-masing kabupaten Agam,Padang, Pesisir Selatan, PadangPanjang, Pasaman Barat, Kabu-paten Pasaman, Kabupaten Solok,kota Pariaman, kota Bukittinggi,kabupaten tanah Datar dan kotaPayakumbuh yang pada kesim-pulannya tetap komit mendukungPSSI dan menyatakan kontraterhadap Komisi PenyelamatSepakbola Indonesia (KPSI).

“Menyangkut SK pembekuanseluruh Pengcab menerima sertamendukung tim Carateker dalammenjalankan program kerja kedepan,” ujar Nusirwan.

Sementara pada pertemuantersebut, enam Pengcab yaknikabupaten Mentawai, kota Solok,kabupaten Dharmasraya, ka-bupaten Sijunjung, kabupatenSolok Selatan dan 50 kota tidakhadir yang terindikasi pro terhadapKPSI yang berseberangan denganPSSI yang diketuai Djohar Arifin

Husein.Menanggapi tidak hadirnya

sebagian Pengcab dalam rapatkemaren, Nusirwan Zakariahmenilai berhalangan hadirnyaPengcab karena beberapa alasanseperti terkendala di perjalanandan faktor jarak seperti Mentawaiyang terkendala cuaca. “Secaraumum yang tidak hadir men-dukung keputusan rapat kali inikarena jumlah yang hadir melebihikuota,” sambungnya.

Nusirwan yang didampingiYulius Dede menambahkan, selainmenjelaskan pembekuan PSSISumbar, rapat pengurus jugadijadikan ajang dalam mem-bicarakan langkah-langkah dalamprogram seleksi bibit pemain mudayang dimasukan kedalam aka-demi sepakbola nusantara, me-nyiapkan panitia dalam memutarfestival piala danone serta per-siapan untuk Musdalub. (h/rio)

TIMNAS — Barisan pemain nasional ini ke depan terancam tak ada mendapat guyuran dana dari pemerintah karena pemerintah menilai PSSIkini tak mengakomodir pemain-pemain terbaik nasional. DOK

Page 17: Haluan 07 Maret 2012

17O L A H R A G ARABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

Akomodasi Hotel VIPMakkah : Zamzam Tower *****Madinah : Dallah Taiba ****Jeddah : Holiday Inn *****

Akomodasi Umrah RegulerHotel Syafira ****

Akomodasi Umroh RamadhanApartemen dekat dengan Masjid

Makkah : Al-Aulian ***Madinah : Dallah Taiba ****

Akomodasi Umroh Khusus

Catt* Untuk Umroh Khusus tidakada tambahan biaya lagi, kecualisuntik Meningitis

Biaya Domestik, Padang - Jakarta,

Jakarta-Padang

Airport Tax, Service Bandara

Pdg-Jkt-Jed-Pdg dan lain-lainnya

Rp 2.500.000

dto

Direktris

HP : 081267527251

Hj. IMNANIAR USMAN

Pasport RI yang masih berlaku minimal 7 bulan

Nama minimal 3 suku kata

Pas Photo Warna 4x6=5 lbr dan 3x4=5 lbr

(Background Putih tampak muka 80%)

Surat Nikah asli bagi suami istri dibawah usia 46

tahun dan akte kelahiran + KK asli bagi anak

KTP asli bagi wanita berusia diatas 45 tahun

Pembayaran biaya Umroh 1 bulan sebelum

berangkat lengkap dengan persyaratannya.

1.

2.

3.

4.

5.

PERSYARATAN UMROH

PT. WISATA AL-MABRUR USMANIAH

TOURS & TRAVEL

PENYELENGGARAAN HAJI PLUS & UMROHJl. Kali Porong No. 1 Padang Baru, Padang (Belakang Balai Diklat Depag Sumbar)

Telp & Fax (0751) 7056308 - HP. 0811664326 - 081374442868 - 08126752725 - 0813633331617

e-mail : [email protected]

Wabup CemaskanPersiapan Porprov

TANJUNG PATI, HALUAN — Wakil BupatiKabupaten Limapuluh Kota Drs AsyirwanYunus menilai persiapakanpembangunan fisik fasilitas penunjangpelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi(Porprov) XII 2012, Desember mendatang.

SIRKUIT NASIONAL SERI I, TENIS NASIONAL

Faiz Lolos ke Babak Utama

Karateka SumbarDipersiapkanke WKFPADANG, HALUAN — Tiga atlet karateandalan Sumatera Barat yang dipanggil olehPB Forki untuk mengikuti seleknas yangakan berlangsung 11 maret di Jakarta, terusmelakukan latihan intensif jelang kebe-rangkatan mereka pada Jumat (9/3). Sele-knas tersebut bertujuan untuk mengikut-sertakan atlet karate pada kejuaraan duniaWorld Karate Federation(WKF) PremierLeague 2012.

Pelatih kepala karate Sumbar HenddiAdrian Luthan kepada Haluan Senin (5/3)mengungkapkan persiapan anak asuhnyasudah bisa dikatakan maksimal.

Ini merupakan sebuah kebanggaanbagi Sumatera Barat tentunya ketiga atletandalan dipanggil untuk mengikuti Ke-juaraan WKF. “Atlet siap berangkat meng-hadapi Seleknas, karena secara teknismereka sudah diberikan porsi-porsi latihanberat,” terang Henddi yang ditemui di GORBeladiri KONI Sumbar.

Ketiga Atlet yang lolos tersebut dije-laskan Hendra yakni Martinel Prihastuti dikelas -50 Kg, Arif Saputra di kelas 84 kg,dan Suci Ramadhani di kelas -68 Kg.“Ketiga atlet yang terpangil tersebuthendaknya dapat memperlihatkan ke-mampuan yang baik serta lolos seleksi,kerena ini adalah kesempatan yang sangatbiak bagi para atlet untuk unjuk kemampuandi Kejuaraan dunia,” tukasnya.

Martinel dan kawan-kawan mendapatporsi latihan berat yang meliputi perta-rungan, serta lebih kepada teknis men-dapatkan poin. Martinel mengungkapkansecara individu, dia sangat bersemangatuntuk bisa tampil pada kejuaraan duniatersebut.

“Secara pribadi tentunya kami harusmenjaga kesehatan, disamping itu jugamental bertanding harus terus ditingkatkandengan disiplin menjalnai latihan,” tu-kasnya.(h/rio)

Atlet Ski Terkendala Bahan BakarPADANG, HALUAN — Sebanyaktiga atlet ski air Sumbar yang suksesmeraih tiket untuk berlaga padaPekan Olahraga Nasional (PON)XVIII yang akan dihelat Septembermendatang di Riau, pada awalMaret ini mulai diberikan porsilatihan Teknik oleh tim pelatih.Sayangnya, mereka terkendalabahan bakar saat menunggangi boatmereka untuk berlatih

Hal ini diungkapkan SekretarisUmum Pengurus Provinsi (Peng-prov) Persatuan Ski Air WakeboardIndonesia (PSAWI) Esneti kepadaHaluan Selasa (6/3) di Padang.

Pegawai Dispora Padang inimengatakan perkembangan atletyang berlatih di Danau SunterJakarta ini sudah mengalamipeningkatan demi peningkatan.“Kebetulan para atlet memangsengaja berlatih di Jakarta, karenaketerbasan tempat di Sumbar. Disamping itu hal ini juga sekaligus

sebagai misi kami agar para atletmampu meraih medali pada PONmendatang,” terangnya.

Ketiga atlet Sumbar yang lolostersebut yakni, Devi Yunita, FirmanAdi Wibowo, serta Martha Maghda-lena yang bertarung di nomorslalom dan wakeboard. Atlet-atletski air andalan Sumatera Barat inidilatih oleh pelatih yang jugamelatih tim PON asal DKI JakartaAdi dan Nasir.

Dikatakan Esneti, saat ini atletnyamengalami kendala mengenai danalatihan untuk bahan bakar, karena skiair memang menggunakan boat untukmenjalani latihan mereka. “Haltersebut harus kami siasati denganmengurangi jadwal latihan merekatentunya. Karena atlet ski air lebihbanyak menjalani latihan di air,ketimbang di darat. Jadi kalau di darat,mereka hanya sekedar menjalanilatihan peregangan dan pemanasansaja,” tukas Esneti. (h/rio)

Payakumbuh Segera MusyorkotPAYAKUMBUH, HALUAN — KoniKota Payakumbuh bakal menggelarMusyawarah Kota (Musyorkot) II,guna memilih ketua umumnya(Ketum) yang baru, periode 2012-2016. Masa kerja pengurus Koni2008-2012, di bawah pimpinan KetuaUmum Drs. Yunir Yalri, akan berakhir26 April mendatang. Rapat persiapanMusyorkot II itu, dipimpin Yunir Yalrididampingi Sekum Drs. Asril Syam-suddin, berlangsung di aula DinasPendidikan di Jalan Rky. Rasuna SaidPayakumbuh, Sabtu (3/3).

Rapat yang dihadiri pengurusKoni dan sejumlah pengurus kota daricabang olahraga, sepakat memilihketua pelaksana (OC) Ir. Mediar

Indra, M.Sc, dan ketua pengarah (SC)H. Maharnis Zul, S.Pd. Kedua ketuaterpilih, diyakini mampu menggelarMusyorkot Koni dengan baik dandemokratis. “Kepercayaan ini akankami aplikasikan sebaik-baiknya,”ucap Mediar Indra.

Gelar Musyorkot Koni itu,direncanakan bakal berlangsung diBalaikota Payakumbuh atau padasebuah hotel di Payakumbuh,selama dua hari, 21-22 Aprilbulandepan. Menurut Mediar Indra,Musyorkot sebagai ajang persiapanPayakumbuh menuju PorprovSumatera Barat XII/2012, yang akanberlangsung di KabupatemLimapuluh Kota.(h/smt/zkf)

PBVSI Rencanakan Nagari CupPADANG, HALUAN —Pengurus Provinsi (Pengprov)Persatuan Bola Voli SeluruhIndonesia (PBVSI) SumateraBarat berencana akanmemasyarakatkan kembalibolavoli di Sumbar yangrencananya akan mengadakaniven akbar Nagari Cup pada2013 mendatang. Iven terse-but dahulunya juga pernahdigelar, namun seiring waktuberjalan sempat mati suri.

Dalam rapat perdana yangdigelar oleh Jajaran PengurusPBVSI Sumbar Selasa (6/3)di Gedung Serbaguna GORAgus Salim, Ketua UmumPBVSI Sumbar IrdinansyahTarmizi mengatakan ivenNagari Cup sudah disetujuidan didukung sepenuhnya oleh

Dispora Sumbar.Irdinansyah mengungkap-

kan, iven nagari cup tersebutmerupakan salah satu upayadari jajaran pengurus PBVSISumbar periode 2012-2016untuk membangkitkan kem-bali olahraga voli di SumateraBarat yang pada akhir-akhirini mengalami keterpuru-kan.Hal ini dibuktikan tidaklolos PON cabor voli padaPON 2012 di Riau.

Irdinansyah mengakuidengan diadakannya ivennagari cup akan mempunyaidampak multiplier effecttinggi. Karena dengan olah-raga voli ini bisa melahirkanbibit-bibit baru pemain bola-voli yang bisa berprestasinantinya untuk Sumatera

Barat ditingkatnasional atau-pun internasional.

Sementara itu Ketua HarianPengprov PBVSI SumbarSyafrizar mengatakan ivennagari cup ini rencananya akandibuat ditingkat nagari, keca-matan, kabupaten dan kota, sertamuaranya nantinya akan diaduditingkat provinsi klub-klub voliyang ada di Sumatera Barat.

Iven nagari cup tersebutditerangkan Syafrizar akanmenggandeng Bank Nagarisebagai sponsor utama. “Kitasangat berharap Bank Nagarimau terlibat mensponsori ivenini demi kemajuan olahragaSumatera Barat. Selama inikita melihat sponsor untukolahraga bolavoli sangatkurang,” pintanya. (h/rio)

Kolam Renang Kota Payakumbuh DitutupPAYAKUMBUH, HALUAN— Prestasi perenang Paya-kumbuh terancam. Targetlima emas yang dibebaniKONI setempat pada PorprovSumbar XII-2012, bakal sulitdiwujudkan. Pasalnya, atletrenang Kota Batiah, pascamusibah longsor yang menim-bun kolam renang di TamanWisata Ngalau Indah, mem-buat atlet renang tak bisaberlatih maksimal.

Untuk sementara, pere-nang berlatih di kolam renangtradisional di Batang Tabik,

Sungai Kamuyang, Kabupa-ten Limpauluh Kota.

Pelatih renang PRSI KotaPayakumbuh Drs. Heriyanto,ketika dihubungi di Paya-kumbuh, Senin (5/3), menga-ku, tak mampu berbuat ba-nyak mengantisipasi kendaladimaksud. Pihaknya, hanyabisa berharap, pembersihankolam dari tanah lumpur danpasir, dapat diselesaikandengan sesegeranya.

Sebanyak 15 atlet yangtengah dipersiapkan, kataHeriyanto, masih tetap men-

jalani latihan di BatangTabik. Tapi, latihan takmaksimal, karena kolamtersebut tak memenuhi stan-dar.

Selain jarak yang terba-tas, hanya sekitar25 meterpanjangnya, berat daya (BD)air juga sangat berat. “Anak-anak (perenang, Red), hanyabisa diberikan latihan dayatahan saja,” ucap Heriyanto.

Dikatakan, pada PorprovSumbar XI/2010, ketika per-lombaan renang berlangsungdi kolam renang Taman Wisa-

ta Ngalau Indah Payakum-buh, perenang Kota Batiah,mampu memberikan kontri-busi buat kontingen Paya-kumbuh, 3 emas, 3 perak dan6 perunggu. Sebuah catatanprestasi yang cukup mem-banggakan, katanya.

Atlet peraih medali Por-prov XI/2010 itu, disebutHeriyanto, masih akan turundi Porprov XII/2012. Malahan,Koni mentergetkan PRSIPayakumbuh, mampu me-nyabet 5 emas. Sebuah targetyang cukup realistis, kata

Ketua Umum Koni Paya-kumbuh Drs. Yunir Yalri, saatdiminta konfirmasinya secaraterpisah.

Karena itu, baik pelatihrenang Heriyanto dan KetumKoni Yunir, berharap, pemkosegera menuntaskan pem-bersihan kolam renang, sertamengantisipasi kemungkinanterjadinya musibah longsorsusulan.

Sehingga, tidak mengang-gu jadwal laitihan perenangPayakumbuh, simpulnya.(h/smt/zkf)

PAYAKUMBUH, HALUAN —Petenis muda masa depanSumatera Barat yang berasaldari kota Payakumbuh, FaizUtama Rida kembali menun-jukkan tajinya di tingkatnasional. Pelajar SMAN 4Payakumbuh itu lolos kebabak utama sirkuit nasionalseri I, Senin dan Selasa (5-6/3) di Jakarta setelah berhasilmengalahkan peringkat 35nasional, Ansyari Nursida dariDKI.

Kepastian itu didapatkandari Ketua Pelti Payakumbuh,Yanuar, Selasa (6/3) kemarindi Payakumbuh. MenurutYanuar, kini Faiz tinggalmenunggu lawan yang semua-nya dikategorikan petenissenior nasional. Padahal, putrasulung dari Rida Ananda yangsehari-hari Kepala DinasPariwisata, Pemuda dan Olah-raga Payakumbuh dan Elfira'Cece' Zaharman, CamatPayakumbuh Selatan, baruberumur 16 tahun. Sementaraitu, Jefri "Tata" Wiranda,wakil dari Sumbar lainnya,harus tumbang di tanganHabibi (Medan) di babak

kedua.Menurut Yanuar, keikutser-

taan Faiz dalam kejuaraanyang berhadiah total Rp60juta itu, ikut membawa ha-rum nama Sumbar dan Paya-kumbuh secara khusus. Pa-salnya, dalam sejumlah kejua-raan nasional sebelumnya,Faiz juga berhasil keluarsebagai juara. "Kita berharapbesar, Faiz dapat menghadapilawan-lawannya, sehingga bisamencatatkan prestasi petenisyunior itu di tingkat nasional.Kebanggaan kita, walau usia-nya baru yunior, namun pemainkidal itu bisa mengalahkanpemain senior nasional di-peringkat 35 besar," harapYanuar.

Sementara itu, orangtuaFaiz, Rida Ananda, juga meng-akui, anaknya baru saja loloske babak utama. Walau ber-tanding di tengah petenissenior, namun Faiz mampumenunjukan prestasinya. "Ha-rapan kami, Faiz terus melajuke babak berikutnya. Sebab,Faiz adalah aset Payakum-buh," kata Rida yang WakilKetua Pelti Payakumbuh.

Selanjutnya, kalah ataumenang, dengan keberhasilanFaiz itu, ia tetap memperolehhadiah dan berhak menda-patkan tiket untuk ikut dalamsirkuit nasional seri 2 yangakan dilangsungkan di Ban-dung, 12-18 Maret mendatang.

Prestasi Faiz itu sendiriterdongkrak berkat keber-hasilan dan keikutsertaannyaselama ini. Setelah bertandingpada Kelompok Umur (KU) 16dan kini masuk kategoriumum, petenis masa depan iniberprestasi lebih baik lagipada Sirnas tersebut. Faizsendiri yang sudah seringmengikuti kejuaraan tenis diberbagai provinsi dan di Jakatasendiri telah menorehkanbanyak prestasi.

Sebagai bukti, tahun lalu,ia berada diperingkat 73nasional. “Mudah-mudahan,peringkat Faiz akan naikterus seusai menjalani Sirnas.Di sini tentu kita harapkankosentrasinya menghadapikejuaraan tahunan yang tahunini akan berlangsung di la-pangan tenis Kemayoran,"jelas Rida.(h/dod)

Menurut Asyirwan yang baru saja menuntaskanpendidikan magisternya di Universitas Sumatera Utara(USU) berbagai gedung sekolah mulai dari tingkatanSD,SMP, hingga SLTA yang bakal dimamfaatkanuntuk tempat lokasi pemondokan masih belum layakuntuk dijadikan sarana penunjuang.

Kepada Haluan di kediamannya di Sarilamak,Asyirwan menyebutkan kendati demikian, sebagiansarana dan prasarananya tidak poles dengan jumlahkamar mandi dan wc yang sudah memadai. “Masihbanyak sarana – prasarana olahraga yang belumstandar bakal. Karenanya, kami akanmengkoordinasikan hal itu dengan masing – masingPengprov cabor bersangkutan di Padang,”sebutAsyirwan di sela-sela kegiatan syukuranpascakelulusannya dari program magister di USU.

Tidak kurang 39 lapangan olahraga untuk 32cabang olahraga yang akan dipertandingkan dalamPorprov XII Desember 2012 mendatang itu akandigunakan. Untuk memastikan kelayakannya, Asyirwanmenyebut pihak Pengprov dari cabang olahragatentunya akan meninjau kelayakan sarana danprasarana itu.

Tidak kurang delapan lapangan sepakbola, enamlapangan basket sekolah, dua arena Aero Sport, duavenue balap sepeda, dua areal dayung, dan tiga arenapencak silat, serta lainnya masing – masing satuuntuk cabang olahraga tenis lapangan, sepak takraw,angkat berat, senam, futsal, gulat, kempo, karate,renang, tinju dan lainnya.

Dari catatan Haluan, Perbasi Limapuluh Kotayang bakal menggunakan Sport Hall Politani Unandjuga, tampak belum final kata beberapa penggemarbasket daerah biru ini, sehubungan harus melengkapiring standar Nasional untuk dalam ruangan.

Usai panitia dikeluarkan SK oleh Gubernur danKONI Sumbar dilantik dan dana APBD cair, sertabantuan lain dari pusat, Menko Kesra, Menegpora,dan sponsor lain, diharap frekuensi kegiatan pengerjaansarana praserana itu bakal meningkat tinggi.” Saatini saya selaku ketua panitia cukup cemas, dan diharappada bulan Maret ini sudah banyak yang bergerak.Berbagai bidang tugas kepanitiaan sudah mulaimelihatkan gebrakan,” tutup Asyirwan Yunus.

Terpisah, Ketua KONI Sumbar Syahrial Bachtiaryang dihubungi Haluan melalui phonesell-nyamenyebutkan pihaknya akan segera bertemu denganpanitia setempat untuk mendengar progres darikegiatan jelang pelaksanaan Porprov sejak SKditerbitkan. Minimal, akhir bulan ini pihaknya akandatang ke Limapuluh Kota untuk mendengar langsungperkembangan yang ada agar bisa ditetapkan langkahapa yang harus diambil atas perkembangan yang ada.“Hal ini sudah menjadi tugas KONI Sumbar selakusterring committe Porprov untuk membantu panitiamempersiapkan helat terbesar dari kegiatan ini,”sebutSyahrial yang juga Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga(Dispora) Sumbar.

Secara umum, KONI sudah menuntaskan kerjanyaterkait penetapan peraturan umum pelaksanaanPorprov dan peraturan khusus. Karenanya, ia memintapanitia setempat untuk bisa bekerja optimal agartahapan persiapan pelaksanaan ivent olahraga terbesardi Sumbar ini dapat terlaksana dengan baik sesuaidengan harapan.(h/snt/mat)

KE BABAK UTAMA — Seorang pemain muda tengah berlaga di turnamen tenis yunior. Satu dari dua petenis yunior asal Sumbar, Faiz Utama Rida lolos kebabak utama Sirkuit Nasional 2012 Seri I. NET

Page 18: Haluan 07 Maret 2012

18 RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 HBUKITTINGGI DAN AGAM

S A N J A IS A N J A IS A N J A IS A N J A IS A N J A I

SOAL PENGGANTI UMAR

Parpol Belum Sodorkan Nama

MEMBELA KETUA YANG DINILAI TAK BERSALAH

Mahasiswa STAIN Terus Demo

Pengumpul Barang Bekas Kekurangan ModalKayu PerabotSulit DidapatAGAM, HALUAN — Dengan ada nya InpresNo. 4 Tahun 2005 tentang illegal logging,membuat para penjual bahan-bahan bangunanmenjadi sulit untuk mendapatkan kayu.Kalaupun ada pasokan, pasti harus dibelidengan harga yang mahal. Sulitnya men-dapatkan kayu, juga diduga karena banyaknyaterjadi praktek penebangan liar di berbagaihutan di Indonesia.

Anto, salah seorang pekerja toko bangunanUD Rizki mengatakan kepada Haluan, Selasa(6/3), bahwa kayu yang dia jual mayoritasdidatangkan dari Medan, dan sebagian daridaerah sekitar Bukittinggi seperti Agam. Akibatsulitnya mendapatkan kayu kualitas yang baik,harga kayu sekarang sangat tinggi. Namun Antoenggan menyebutkan berapa harga kayu yangdibelinya per kubik.

Akibat sulitnya mendapatkan kayu berkua-litas baik, maka kayu yang masuk ke Bukittinggijenisnya bermacam-macam dan hanya bisadibedakan dari keras dan lunak nya kayu. “Kalaukita tidak jeli dalam membeli kayu, kita bias tertipu.Maka salah satu cara memastikan jenis kayu, adalahdari keras dan lunaknya kayu tersebut,” kata Anto.Menurut Anto, kualitas kayu terbaik untukperabot itu adalah kayu jati, madang, suriandan sejumlah jenis kayu lainnya.

Sementara Kepala Dinas Kehutanan AgamYulnasri kepada Haluan menegaskan, tahun inipembalakan liar di Kabupaten Agam sudahsangat berkurang. Apalagi jika dibandingkandengan kasus yang terjadi pada tahunsebelumnya yang sangat marak terjadi di daerahPalupuah, Palembayan dan Malalak. “TapiAlhamdulillah, berkat kerjasama kami denganpihak kepolisian dan masyarakat nagari,penebangan liar sudah bias ditekan. Walau takbisa dipungkiri kami masih kecolongan. Tapi yangjelas, tingkat pembalakan liar itu sudah sangatjauh berkurang,” tegas Yulnasri. (h/jon/mg3)

Kakan Kemenag AgamDiserahterimakanAGAM, HALUAN — Serah terima jabatan KepalaKantor Kementerian Agama Kabupaten Agam daropejabat lama Yetrizal Khatib, kepada pejabat baruAsrafaber, berlangsung di aula Kemenag Lubuk Basung,Selasa (6/3). Asrafaber sendiri telah dilantik dandikukuhkan Kakanwil Kemenag Sumbar Ismail Usman,menjabat Kemenag Agam, menggantikan Yetrizal Khatib,pada 28 Februari 2012 lalu,

Serahterima jabatan itu terlihat khidmat. Keduapejabat terlihat sangat akrab, karena Yetrizal Khatibdan Asrafaber merupakan teman lama. Acara itu jugadihadiri Kakanwil Kemenag Sumbar Ismail Usman,Bupati Agam dan seluruh Kepala Sekolah/Madarasah/Ponpes dan KUA se Kabupaten Agam.

Asrafaber yang sebelumnya juga pernah menjabatdi Agam, dimasa kepemimpinan Bupati AristoMunandar, dan kemudian dimutasi ke Kota PadangPanjang, bertekad akan membuat draf penjabaran darivisi misi Bupati Agam yang sekarang.

Diantara visi misi Bupati Agam itu adalah, thoharahmasjid, magrib mengaji dan ikhlas berzakat. ”Dalamwaktu dekat saya akan buat draf penjabarannya danakan melakukan terobosan untuk merealisasikanprogram bupati itu yang juga sangat selaras denganvisi misi Kemenag,” kata Asrafaber yang dikenalsebagai jebolan Ponpes Thawalib Parabek ini.

Selain membuat draf penjabaran visi misi bupati,ia juga akan melakukan MoU dengan Dinas PendidikanKabupaten Agam untuk memajukan pendidikanmadrasah serta guru-gurunya. ”Karena guru-guru kitadi madrasah, perekrutannya juga melalui DinasPendidikan,” katanya.

Bupati Agam Indra Catri dalam sambutannyamengatakan, program yang ia jalankan untuk Agamsangat sesuai dengan visi misi Agam yang mandiri,berpresatsi dan madani. “Karena itu, dari tujuh programpokok saya, tiga diantaranya adalah program agamayaitu thaharah masjid, magrib mengaji dan ikhlasberamal. Untuk itu saya sangat berharap bantuan darijajaran Kemenag untuk menyuskeskan program-programini. Karena program ini bukan untuk saya tetapi untukkepentingan kita dengan makhluk dan Sang Khaliqagar lebih dekat,” kata Indra Catri.

Kakanwil Kemenag Sumbar Ismail Usman menyam-paikan bahwa mutasi dan rotasi dalam tubuh Kemenagadalah hal yang biasa, karena untuk penyegaran pegawai.”Jadi mutasi ini bukan karena ada apa-apanya, tetapilebih kepada penyegaran dan evaluasi,” katanya. (h/jon)

Isu Mutasi KembaliLanda AgamAGAM HALUAN — Isu mutasi kembalimencuat di jajaran Pemkab Agam. Isu tersebutsekaitan dengan keinginan Bupati Agam H.Indra Catri Dt. Malako Nan Putiah untukmenyempurnakan kabinetnya, seperti disam-paikan sumber yang enggan diungkapkanjatidirinya, Selasa (6/3).

Disebutkan, dalam waktu dekat akan terjadimutasi dan rotasi pejabat di tingkat eselon IIdan III. Mutasi dan rotasi juga terkait denganakan pensiunannya beberapa pejabat, tambahsumber Haluan itu.

Di jajaran eselon III, disebutkan akan terjadirotasi. Kabag Humas Setda Agam, Monisfar,S.Sos disebut-sebut akan promosi jabatan kejabatan eselon II. Sementara, posisi yangditinggalkannya akan diisi oleh salah seorangpejabat eselon III di Dinas Perhubungan,Jafritoni, S.Pd. Pejabat yang parkir sejak DinasKominfo Agam dilikuidasi, Drs. Eryanson,segera menduduki jabatan sebagai salahseorang kepala dinas di jajaran Pemkab Agam.Namun sumber itu tidak menjelaskan secaradetil, jabatan apa yang akan dijabat mantanKadis Kominfo Agam dimaksud.

Beberapa camat juga akan terkena mutasidan rotasi. Camat Tanjung Mutiara, Boy Vetris,SH, dan Camat Tanjung Raya, Syatria, S.Sos,M.Si akan ditarik menduduki jabatan eselon IIIdi tingkat Kabupaten Agam.

Kepala Dinas PU Agam, Ir. Yunaldi,disebut-sebut juga akan diganti. Penggantinyadiyakini pejabat yang kini masih bertugas diluar Agam. Sementara Yunaldi disebut-sebutakan menduduki posisi barunya di PemkabPesisir Selatan.

Ketua Baperjakat Agam, H. SyafirmanAziz, SH, Selasa (6/3) belum berhasilditemui, karena yang bersangkutan sedangdinas luar ke Yogyakarta. Ketika dikontak viaponselnya, tidak diangkat. Namun melaluipesan singkatnya (sms), Syafriman menga-takan sedang rapat. (h/msm)

PASUKUAN TANJUNG MANGGOPOH

Harapkan Penyelesaian yang Adil

AGAM, HALUAN — Minimnya lapa-ngan kerja membuat masyarakatmemilih pekerjaan apa saja, asal halal.Yang penting bisa menghidupkankeluarga. Seperti yang di lakukan olehAsdar (45), salah seorang pencari besidan barang bekas. Bapak tiga anakini menjadi pencari barang bekas sudahpuluhan tahun.

Asdar mengatakan kepada Haluan,penghasilan perhari dari kegiatanmengumpulkan besi-besi bekas danbarang-barang bekas sering tak me-nentu, Kalau memiiki modal yang

banyak untuk membeli barang bekasdengan harga Rp2.000 perkilo dan dijual Rp4.000 per kilo, maka laba yangbisa diraupnya bisa mencapai Rp200sampai Rp500 ribu perhari. Kalau takada modal atau mencari dari tempat-tempat sampah dan pinggir jalan,paling banyak hanya dapat uang Rp100ribu perhari,” kata nya.

Asdar menerangkan, barang-barangbekas yang ia kumpulkan dengan becakdayungnya, di jual lagi kepada pedagangpenampung barang bekas (pengusaha-red), seperti yang berada di jalan By

Pass, Parit Putuih dan di Biaro.“Barang bekas ini dikirim ke luar

Sumantara Barat, seperti ke Bandung,Jakarta dan Medan. Kebanyakan yangdikirim ke luar Sumatera Baratseperti besi dan almunium. Kalauyang berbentuk plastik dikirim kedaerah tertentu yang masih di dalamProvinsi Sumatera Barat saja sepertidi Padang, atau di Kota Bukittinggisendiri, yakni ke Pintu Kabun, Pa-ngganak atau Talao dan tempatpengolahan plastik lainnya di Sumbar,”urainya (h/jon/mg3)

BUKITTINGGI, HA-LUAN — Untuk ke-sekian kalinya, ra-tusan mahasiswa dandosen STAIN be-runjuk rasa di ha-laman Kantor Kejak-saan Negeri Bukit-tinggi, Selasa (6/3).

Unjuk rasa yang sudahberulang-ulang itu, dimulaisejak ditetapkannya KetuaSTAIN Syeck M Djamil Djam-bek Bukittinggi Ismail Novelsebagai tersangka dugaankorupsi pembukaan prodi.Para pengunjuk rasa me-nuntut pihak Kejaksaan atauJaksa Penuntut Umum (JPU)supaya membatalkan kasusdugaan korupsi yang dituduh-kan terhadap Ketua STAIN,Dr. Ismail Novel yang sudahberujung dengan penahanandirinya di LP Muaro Padang.

Setelah berusaha mela-kukan negosiasi untuk me-nemui Kepala KejaksaanNegeri Bukittinggi Maskar SH,akhirnya sang Kajari me-nerima 10 orang perwakilanpengunjukrasa yang terdiri daridosen dan mahasiswa.

Negosiasi yang berjalansekitar 30 menit tidak me-nemui kata sepakat. Karenapihak kejaksaan dimintamembuat pernyataan bahwaIsmail tidak bersalah.

Pihak penuntut tidakberwenang menghentikanproses hukum yang sudahberjalan. Karena-kasus ter-

sebut sudah dilimpahkan kePengadilan Tipikor di Padang.Maskar menyampaikan ke-pada perwakilan pengun-jukrasa untuk menunggguhingga selesai proses per-sidangan.

Pembantu Ketua I, Dr.Rida Ahida, M.Hum yangmendampingi pengunjuk rasamenyebutkan tidak ada ke-salahan Ketua STAIN sepertiyang dituduhkan pihak kejak-saan selama ini.

“Semua perguruan tinggiyang tersebar di seluruhIndonesia melakukan hal yangsama dengan membuka prodi(program pendidikan- red)baru. Malahan dengan pem-bukaan prodi ini, ada keun-tungan bagi negara sekitarRp900 juta,” kata Rida ke-pada wartawan disela-selaunjuk rasa.

Bahkan dia mengatakan,prodi tersebut diusulkan keKementrian Agama di Jakartatahun 2007 lalu. Dan dalamperjalananya, izin prodi barudikeluarkan tahun 2009. “Se-luruh Perguruan Tinggi Agamadi Indonesia sama proses danpengeluaran izinya,” kataRidha.

Malahan hal yang samajuga dialami oleh Kasi PidsusPenuntut Hutagaol. Gelar MHyang disandangnya sekarangjuga prosesnya sama denganpembukaan Prodi STAIN.“Itupun sudah disampaikanpembela kami di Pengadilan,tapi kok tak diindahkan? Jikaketua kami dianggap korupsidan menyalahi aturan, kitajuga pertanyakan gelar S2Kasi Pidsus Kajari Bukittinggiyang menangani kasus inisejak awal,” tegasnya. (h/jon)

RATUSAN Mahasiswa STAIN Syeckh M Djamil Djambek Bukittinggi kembali berunjuk rasa di depan gedung Kajari Bukittinggi, Selasa (6/3).Mereka menuntut agar Kajari membuat pernyataan bahwa Ketua STAIN tidak bersalah. JON INDRA

LUBUK BASUNG, HALUAN— Pasukuan Tanjung Mang-gopoh, Kecamatan LubukBasung, Kabupaten Agamberharap Pemkab Agam danPemprov Sumbar menyelesai-kan kasus lahan ulayat Pasu-kuan Tanjung Manggopoh,yang dikuasai PT. MutiaraAgam dengan seadil-adilnya.Harapan tersebut mengapungdalam pembicaraan Haluandengan beberapa anggotaPasukuan Tanjung, di Mang-gopoh, Selasa (6/3).

Harapan tersebut mencuatsekaitan dilimpahkannyapersoalan tersebut kepadapihak Pemprov Sumbar, sesuaidengan kesepakatan bersamapihak Pasukuan TanjungManggopoh, Bupati Agam, danKapolres Agam, dalam per-temuan yang digelar Selasa(5/3) lalu, di Kantor BupatiAgam.

Pertemuan itu menghasil-kan 3 poin kesepakatan, yaitusepakat menyerahkan prosesmediasi penyelesaian per-masalahan kaum PasukuanTanjung Manggopoh denganPT. Mutiara Agam selanjutnyadiupayakan oleh PemprovSumbar. Dengan adanya kese-pakatan itu, maka kese-

pakatan tanggal 2 Februari2012, dinyatakan tidakberlakulagi. Dan masing-masingpihak beranggungjawab salingmenjaga keamanan demiterciptanya kondisi yang kon-dusif di daerah itu.

Nota kesepakatan ituditandatangani Bupati AgamH. Indra Catri Dt. MalakoNan Putiah, Kapolres AgamAKBP Noorcahyo, Ninik Ma-mak dan Kaum Tanjung Ma-nggopoh, N. Dt. Ganto Suaro,SA. Dt. Majo Sati, Jufri Nur,SE, MM, Edlerman, AndriTanjung, Syahriual BakriSyarif, dan Rafual.

Bupati Agam, melaluisuratnya nomor 590/211/APT-III/2012, tanggal 1 Maret2012, kembali menyuratiKepala Kantor Wilayah BadanPertanahan Nasional ProvinsiSumatera Barat. Surat ter-sebut merupakan susulansurat terdahulu, nomor 590/178/APT-II/2012, tanggal 22Februari 2012, dengan pokoksurat mohon penjelasan danpenunjukan lapangan. Surattersebut merupakan upayauntuk menjawab pertanyaanpihak pasukuan TanjungManggopoh terhadap ke-simpulan risalah Panitia B

tahun 1990 lalu.Dalam risalah tersebut

dinyatakan lahan seluas 1.450hektare telah dikeluarkan dariareal yang dimohonkan PT.Mutiara Agam. Namun tidakjelas, kepada siapa diserah-kan, dan di mana lokasi batas-batas lahan yang diserahkantersebut.

Penunjukan lapangan lo-kasi lahan yang dikeluarkandari areal yang dimohonkantersebut diyakini merupakankunci penyelesaian masalah.Jawaban dari pihak BPNSumbar sangat ditunggu-tunggu Pemkab Agam danpihak Pasukuan TanjungManggopoh.

Jufri Nur, kepada Haluanmenyebutkan, pihak PasukuanTanjung Manggopoh sebenar-nya juga tidak ingin ribut-ribut. Di sisi lain, mereka jugatidak mau tanah ulayat me-reka dikuasai pihak lainbegitu saja. Karena merasayakin tanah yang merekaklaim sebagai tanah ulayatmilik kaum Pasukuan Tan-jung Manggopoh, mereka akanmemperjuangkannya sampaititik darah terakhir.

Hal senada disampaikanEdlerman, dan Buya Syahrial

Bakri Syarif, serta para ninikmamak Pasukuan TanjungManggopoh. Menurut mereka,masalah itu perlu dijernihkansejerih-jernihnya, agar tidakmenimbulkan perselisihandan perseteruan berkepan-jangan antara pihak PasukuanTanjung Manggopoh denganpihak PT. Mutiara Agam.Karena mereka yakin, pihakPT. Mutiara Agam pun me-

nginginkan kedamaian dalamberusaha. Hal yang sama jugadidambakan pihak PasukuanTanjung Manggopoh.

“Kami berharap, bila ma-salah itu tuntas, antara Pa-sukuan Tanjung Manggopohdengan PT. Mutiara Agam bisahidup berdampingan dalamsuasana damai penuh per-sahabatan,” ujar Jufri Nur danEdlerman pula. (h/msm)

AGAM, HALUAN — WalaupunSK Mendagri Nomor 132.13.82,tahun 2012, tanggal 21 Feburari2012 tentang pemberhentian H.Umar sebagai Wakil BupatiAgam sudah terbit. Namunlangkah untuk mencari peng-gantinya, sampai Selasa (6/3),belum tampak.

Wakil Ketua DPRD Agam,Yandril, S.Sos, ketika dihubungivia ponselnya, Selasa (6/3), menga-kui sampai kini belum ada namabakal calon Wabup Agam yangdisampaikan partai pengusungpasangan H. Indra Catri Dt. MalakoNan Putiah - H. Umar kepadaBupati Agam.

Menurutnya, partai pengusungpasangan pemenang Pilkada 2010itu mengajukan dua nama sebagaibakal calon Wabup Agam kepadabupati. Kemudian bupati menyam-paikan nama dimaksud kepada

DPRD Agam. Baru kemudiandibicarakan di tingkat BamusDPRD Agam langkah-langkahpemilihan wabup pengganti Umar.

Bupati Agam, H. Indra CatriDt. Malako Nan Putiah jugamengakui, sampai saat ini belumada pengusulan nama bakal calonWabup Agam yang disampaikanpartai pengusung pasangan pe-menang Pilkada 2010 tersebut.Namun diakuinya

sudah banyak tokoh masya-rakat mendatanginya, menyam-paikan nama bakal calon penggantiUmar sebagai Wabup Agam.

Banyak nama mencuat, banyakharapan pun mengapung di tengahmasyarakat Kabupaten Agam.Pada prinsipnya warga berharappengganti Umar adalah sosok yangpeduli pembangunan daerah, untukmensejahterakan warga Agam.Disamping itu, sosok dimaksud

mampu dan bisa bekerjasamadengan Bupati Agam H. Indra CatriDt. Malako Nan Putiah.

“Pokoknya pengganti Umarharuslah sosok yang peduli padaAgam secara keseluruhan, dan bisabekerjasama dengan Bupati AgamH. Indra Catri Dt. Malako NanPutiah,” ujar Ketua LSM KOMAAgam, Anizur.

Hal senada disampaikan be-berapa ninik mamak, seperti M.Dt. Mangkuto Rajo, Y. Dt. MajoLelo, dan E. Dt. Bandaro. Ninikmamak asal Kecamatan LubukBasung, Ampek Nagari, dan Tan-jung Raya itu mengimbau parpolpengusung pasangan Indra Catri-Umar dalam Pilkada lalu, agarmencalonkan sosok yang pas danberkualitas. Jangan sampaimengusulkan bakal calon ber-dasarkan kepentingan pribadi dangolongan. (h/msm)

Sejumlah warga dari Pasukuan Tanjung Manggopoh dalam sebuah demo. NET

Pengumpul barang bekas tengah beristirahat. NET

Page 19: Haluan 07 Maret 2012

19RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H PAYAKUMBUH DAN LIMAPULUH KOTA

The First FeMale Station in Padang

spanduk - baliho - billboardsticker - backdropebranding car - x bannerroll up - dll

Menyewakan Bando & Billboardlokasi strategis di Padang,

Payakumbuh & Pariaman

Menyewakan Bando & Billboardlokasi strategis di Padang,

Payakumbuh & Pariaman

Kantor Pusat :

Jl. Gajahmada No.40 Gn. Pangilun Padang Telp. (0751) 447825, 40269

Kantor Pusat :

Jl. Gajahmada No.40 Gn. Pangilun Padang Telp. (0751) 447825, 40269

Cabang Padang :

Jl. Andalas 83 Telp. 890 383Jl. Belakang Olo 46A(dpn Hotel Jakarta) Telp. 33 222

Cabang Padang :

Jl. Andalas 83 Telp. 890 383Jl. Belakang Olo 46A(dpn Hotel Jakarta) Telp. 33 222

Cabang Payakumbuh :

Jl. Soekarno-Hatta 123Koto Nan AmpekTelp. 0752 - 796 123

Cabang Payakumbuh :

Jl. Soekarno-Hatta 123Koto Nan AmpekTelp. 0752 - 796 123

HARI MINGGU / LIBUR SHOWROOM TETAP BUKA

PT. ELANG PERKASA MOTOR :

Jl. Khatib Sulaiman No.87 Padang

Telp. (0751) 7051422, 7051423

Kantor Cabang :

PAYAKUMBUH :

DHARMASRAYA :

Telp. (0752) 91795

Telp. (0754) 71245

Way of Life!Way of Life!

TERUJILINTASBENUA

KUALITAS MEGA EKSPOR

KAPASITAS MEGA ANGKUT

MESIN IRIT BAHAN BAKAR MEGA RESPONSIF

SUKU CADANG MEGA EKONOMIS

INVESTASI MEGA UNTUNG

DP jt-an*7DP jt-an*7Khusus Februari & Maret 2012

PPL PayakumbuhUtara DilantikPAYAKUMBUH, HALUAN — Sebanyak 25orang anggota Petugas Pengawas Lapangan(PPL) Kecamatan Payakumbuh Utara dalamrangka persiapan Pemilihan Walikota dan WakilWalikota Payakumbuh Tahun 2012, Senin (5/3) dilantik oleh Ketua Panwaslu KecamatanPayakumbuh Utara Ernijon dalam suatu acaradi Aula Kantor Camat setempat.

Acara pelantikan dan pengambilan sumpahitu ditandai dengan penanda tanganan kontrakkerja oleh dua orang perwakilan PPL KecamatanPayakumbuh Utara. Kegiatan tersebut jugadihadiri Panwaslu Kota Payakumbuh, diwakiliHeidi Mursal,SP, Camat Payakumbuh UtaraNofriwandi,SH, Panwaslu Kecamatan dansejumlah undangan lainnya.

Heidi Mursal dalam sambutannya meng-harapkan kepada PPL yang baru dilantik agarmenjalani fungsinya mengawasi seluruhtahapan pemilihan Walikota dan Wakil WalikotaPayakumbuh di wilayah kelurahannya masing-masing. Dan bila ada pelanggaran, agardilaporkan pada Panwas kecamatan, ujarnya.

Sementara itu, Camat Payakumbuh UtaraNofriwandi dalam sambutannya mengucapkanselamat pada seluruh anggota PPL yangdiberikan kepercayaan. “Karena itu, jangan disia-siakan amanah ini. Jalankan tugas dimaksuddengan sebaiknya sesuai dengan aturanpengawasan Panwaslu,” harapnya. (h/smt)

Jalan Raya Tanjung Pati-Ketinggian Bakal Dua Jalur

Jalan Rusak Perlu Perbaikan

DANPUSTERAD MAYJEN TNI INDRA HIDAYAT

Hindari Perbuatan Tercela

LIMAPULUH KOTA, HALUAN.-Jalan Raya Tanjung Pati dari SimpangEmpat Tanjung Pati sampai daerahKetinggian Kota Sarialamak, bakaldibikin dua jalur. Pada bagian tengahbakal dipasang lampu hias. Jika ituterwujud, tanda–tanda Sarilamakmenjadi ibu kota kabupaten LimapuluhKota makin jadi kenyataan.

Menurut Kepala BAPPEDA Kabu-paten Limapuluh Kota Ir. NovyanBurano dalam kesempatan percakapandengan Haluan di Tanjung Pati Selasa(6/3) kemarin, rencana pembuatan duajalur tersebut tinggal menunggupengalihan status jalan.

Jalan Raya Tanjung Pati yang saatini masih status jalan negara, perlu

dialihkan dulu menjadi jalan kabu-paten. Untuk mengalihkan status jalantersebut, kata Burano, Pemkab Lima-puluh Kota lewat Dinas PU harusmenyelesaikan pembangunan jalanlingkar IKK di daerah Gurun danLubuak Batingkok sampai Sarilamak.Selain itu, jalan Ketinggian–Boncahlewat Batu Balang, termasuk jalur jalan

Tanjung Pati–Taram, harus tuntas.Saat ini, ruas jalan Ibu Kota

Kabupaten (IKK) di daerah Gurun, danLubuak Batingkok tinggal laston (lapisanbeton). Seharusnya tahun anggaran 2011lalu, jalan IKK sudah laston. “Namunakibat ada masalah kelangkaan aspal,penyelesaiannya menjadi tertunda,” kataNovyan Burano. (h/snt)

PAYAKUMBUH,HALUAN — Koman-dan Pusat TeritorialAngkatan Darat(Danpusterad), May-jen TNI Indra Hidayatmenegaskan, paraprajurit TNI, utama-nya Yonif 131/Bra-jasakti, supaya men-jauhi perbuatantercela.

Seperti melakukan bisnismaksiat diantaranya judi, togel,pengedar dan pemakai narkoba,mabuk-mabukan, dan per-buatan pekat lainnya. Karena,semuanya itu adalah penipuanyang beresiko menjadikan kemis-kinan absolut, dan bertentangandengan Pancasila. Selain itu tidakberprikemanusiaan serta ber-keadilan sosial, dan boleh dianggapsebagai musuh negara.

“Setiap perbuatan yangmelanggar aturan, ujung-ujungnya akan terhina. Karenaitu, harus dijauhi dalammengarungi kehidupan seharihari,” tegas Danpusterad,Mayjen TNI Indra Hidayat,Selasa (6/3) ketika mem-berikan pembinaan teritorialkepada ratusan prajurit TNIYonif 131/BRS yang akanbertugas di Ambon Maluku.

Menurut dia, seluruh per-sonil TNI yang akan me-nunaikan tugas ke Malukutersebut, tidak hanya mem-persiapkan diri sendiri, tetapijuga mempersiapkan keluargayang akan ditinggalkan.

Dikatakan, hubungan yangmesra antara prajurit dengankeluarganya akan sangatberperan dalam kesiapanprajurit bertugas di lapangan.Secara psikologis, hubunganyang baik dengan keluarga

akan mampu meningkatkankepercayaan diri prajurit,disamping juga dapat meng-hilangkan stress, ulasnya.

Selain untuk prajurit,Indra Hidayat juga menitipkanpesan bagi para istri prajurityang akan ditinggalkan suamimereka untuk bertugas.

Pada bagian lain, IndraHidayat menegaskan, tugasyang akan dilaksanakan sat-gas PAM Rahwan Maluku,Yonif 131/Braja Sakti ber-kaitan erat dengan kemam-puan teritorial prajurit. Yangakan dihadapi di Malukunanti bukanlah musuh negara,tetapi masyarakat Indonesiajuga. Karena itu, lanjutnya,selain kemampuan kepra-juritan, prajurit juga harusmemiliki kemampuan te-ritorial yang baik.

Kemampuan teritorialtersebut terbagi atas lima hal.Diantaranya, temu cepat laporcepat, manajemen teritorial,penguasaan wilayah, pem-binaan perlawanan rakyat dankomunikasi sosial. KedatanganDanpusterad ke Yonif 131Braja Sakti selain disambutoleh Dan Yon 131/BRS LetkolInf. Trisnu Widodo, Dandim0306/50 Kota Letkol Inf. IsdonHandoko, juga dihadiri Mus-pida dua daerah Kota Paya-kumbuh dan Kabupaten Lima-puluh Kota, Wakil WalikotaPayakumbuh, Syamsul Bahridan Wakil Bupati LimapuluhKota, Asyirwan Yunus sertaDPRD kedua daerah.

Komandan Pusat TeritorialAngkatan Darat, Mayjen TNIIndra Hidayat didampingiDanrem 032 Wira Braja,Kolonel Inf. Bambang Taufikdan Asisten Operasi KasdamI Bukit Barisan, berkunjungke Yonif 131 Braja Sakti,untuk memberikan bekal bagi448 personil TNI Yonif 131/BRS yang akan menunaikantugas operasi PAM Rahwandi Ambon Maluku. (h/zkf)

BOTIAHBOTIAHBOTIAHBOTIAHBOTIAH

PAYAKUMBUH, HALUAN— Sejumlah titik pada ruasjalan dalam Kota Payakum-buh, sudah mengalami ke-rusakan yang cenderung me-nggangu kelancaran lalulintas.Kemudian terdapat polonganyang membelah jalan pecah,sehingga membuat badanjalan jadi terban. Semuanyaberada pada ruas jalan dalamkota yang perlu perbaikansegera.

Aktivis Peduli NagariLuak Limopuluah, YudilfanHabib yang ditemui di Paya-kumbuh, kemarin menutur-kan, kondisi jalan yang rusakitu, sering dikeluhkan sejum-lah masyarakat kota ini.Mereka berharap, pemkosegera turun tangan mem-perbaikinya. Karena, padajalan yang rusak itu, rawanterjadi kecelakaan.

Menurutnya, ruas jalanyang mengalami kerusakanterlihat pada beberapa titik.Seperti di jalan A. Yani, JalanSukarno-Hatta, Jalan Sudir-man, Jalan Tan Malaka,jalan Veteran Simpang Buniandan Jalan Pahlawan. Jalanrusak itu, sebagian berada dibahu jalan dan sebagian lagimenimpa badan jalan.

Di jalan Veteran misalnya,jalan berlubang berada diSimpang Bunian, dekat lampumerah. Lokasi tersebut di-prediksi akan rawan terjadikecelakaan. Pasalnya, pengen-dara motor yang datang darijalan Tan Malaka, belok kirimenuju ke pasar Payakumbuh,disambut oleh lobang jalantersebut. Bila sepeda motormelaju kencang, kemungkinanpengendaranya akan terpental.

Di lokasi tersebut, ada

empat titik jalan berlobangyang perlu penimbunan. War-ga menilai, jika tidak segeradiantisipasi, badan jalanbertambah terban, sehinggatak bisa dilewati.

Kepala Dinas PU Paya-kumbuh Ir. Muswendri Evites,melalui Kabid Bina Marga ZulArman, ST, ketika dikon-firmasi kemarin membenar-kan kondisi jalan yang rusakitu. “Kita sudah melakukansurvei pada seluruh ruas jalanyang rusak. Mudah-mudahandalam bulan ini akan di-kerjakan perbaikannya.

Menurut dia, biaya per-baikan jalan tersebut, sudahtersedia dalam APBD Paya-kumbuh 2012. Meski danayang tersedia tidak terlalubesar, tapi sudah cukup untukmemperbaiki badan jalandimaksud. Tahun ini ada

pemeliharaan jalan berkalapada 21 ruas sepanjang 2.445meter, senilai Rp1.82 miliar

lebih. Selambatnya bulandepan sudah dapat direa-lisasikan, ulasnya. (h/zkf)

BERKUNJUNG — Danpusterad Mayjen TNI Indra Hidayat ketika berkunjung ke Yonif 131Braja Sakti tampak didampingi Wabup AsyirwanYunus dan Wawako Syamsuol Bahri. ZULKIFLI

WALIKOTA Josrizal Zain saat bersilaturahimdengan warga di Payobasuang. SMT

RUAS jalan yang rusak di Sicincin Kecamatan Payakumbuh Timur. ZULKIFLI

Page 20: Haluan 07 Maret 2012

OtomotifPasang Iklan Anda disini ...KOMPLEK BANDARA TABING, JL. HAMKA PADANG

Telp. (0751) 4488700 - 703, Fax. (0751) 4488704

Email Divisi Iklan : [email protected]

SmartIklan Baris

Rp. 20.000,- / terbit

� PROPERTI� OTOMOTIF

� ELEKTRONIK�

KOMPUTER

ALAT KOMUNIKASI

FASHION

BIRO JASA

RUPA RUPA

INFO BISNIS

Pasang Iklan Anda disini ...

Email Divisi Iklan : [email protected]

KOMPLEK BANDARA TABING, JL. HAMKA PADANG

Telp. (0751) 4488700 - 703, Fax. (0751) 4488704SmartIklan Baris

Rp. 20.000,- / terbit

S3

1. Perekat bata ringan2. Acian / skin coat3. Perekat keramik dinding & lantai4. Floor hordener / pengeras lantai5. Grouting6. Smart grout / tepung nat keramik

1. Perekat bata ringan2. Acian / skin coat3. Perekat keramik dinding & lantai4. Floor hordener / pengeras lantai5. Grouting6. Smart grout / tepung nat keramik

DRY MORTARDRY MORTAR

TECHNOLOGYTECHNOLOGY

Hubungi :

Jaya Mandiri

Jl. Pondok No. 90 E

(Samping Panin Bank)

Telp. 0751 - 35212 / 32402

SOLUSI PINTAR UNTUK BANGUNAN ANDA!!

RM RIFDAH MOTORCASH & CREDIT

JUAL - BELI - TUKAR TAMBAH KENDARAAN BERMOTOR

Jl. Khatib Sulaiman No. 32 Telp. (0751) 7871513Jl. Prof. Dr. Hamka No. 364 Tabing Padang Telp. (0751) 7051768

SHOWROOM

HONDAVESPAYAMAHA

SUZUKIKAWASAKIDLL.

M A R C H

G. LIVINA

J U K E

X - T R A I L

4 Jtan

4 Jtan

7 Jtan

9 Jtan

15 Jt/angs

18 Jt/angs

35 Jt/angs

30 Jt/angs

DP

DP

DP

DP

READYSTOCK

Hub: ANDRI NISSAN0853 7447 33660751 7809766

Jl. Andalas No.7 ptk 1 Simp. Haru PadangTelp. (0751) 38573 / 38555

Jl. By Pass Baru Km.9,5 No.2 PadangTelp. (0751) 495411 / 495412

Jl. By Pass Baru Km.11 Balai Baru PadangTelp. (0751) 497403 / 497406

PUSAT GIPSUMProduksi, Distributor, Papan GipsumRangka Metal, Aksesoris, Lis Profil Gipsum

Melayani Siap Pasang dalam dan luar kota

DP mulai

10Rp

jt*-anUNIT READY :

Bunga ringan

mulai dari

3,99% pertahun

Cash Back

s/d

Rp jt*15

Informasi & Pemesanan Hubungi

All New Xenia, Terios, Granmax, Luxio

All New Sirion

BONUS LANGSUNG : Kaca Film, Console Box, Talang Air, Karpet Dasar, Dll

FERRY : 082173140240

HP.085357527755TIDAK MELAYANI SMS

R TOTALSEMIR BAN LITER KENTAL,

TAHAN HITAM & LEBIH MENGKILAP

DISTRIBUTOR08126710533 / 085374473888

BUKITTINGGI: Bangunan Jl.A. Yani Lokasi strategis +500m dari Jam Gadang, Lt.337m2 cocok untukpenginapan, Bank, ruko.Hubungi 0818-18-5678

� KEHILANGAN

STNK BA 2209 PF An.Rahman Hadi, hilang diantara Solok nenuju KotaPadang. Bagi yangmenemukan harap lapor kePos Polisi terdekat

ATAKA ExpressExpressCOURIER & CARGO SERVICECOURIER & CARGO SERVICE

Jl. Teknologi Raya No. 104, Siteba Padang, Telp. (0751) 7871716, HP. 081374001716, FAX. (0751) 7056964

Lebih Cepat Lebih Baik

PENGIRIMAN DOKUMEN, PAKET & CARGO (Melayani Lokal & Dpmestik ke Seluruh Wilayah Nusantara)Jemput Antar AlamatCatt :

JASA PINDAH RUMAH/KOST, PINDAH KANTOR/TOKO/BARANG (Dalam / Luar Kota di Nusantara)

EKSPEDISI (PENGANGKUTAN BARANG) Sumatera-Jawa/Nusantara

PENGEPAKAN (PACKING) & PENYEDIA ARMADA ANGKUTAN (TRUCKING)CITY COURIER (Pengiriman Dalam Kota; Paket & Dokumen, Billing Statement,Kartu Kredit, Brosur, Undangan, dll.

MURAH, PRAKTIS

DAN BERSAHABAT

Cabang/Outlet (0751) 775824, (0751) 7809336, HP. 081320551548(0751) 484169, HP 081374883322, (0752) 7001516, HP. 081363573535, (0755) 22050,

HP. 085274022811, (0756) 22473, HP. 08126745508, (0754) 20250, HP.081374632998,(0755) 70592, HP. 081363814593, HP. 085263008432, 081363321678, (0754)40042, HP. 081374044040, (0741) 21545, HP. 081927513593, (0748) 323725, (021)8608003, 93443910, HP. 0811868308, (0761) 5522788, 085271945100 dan Agen/Outlet kami di kota anda

ZATAKA : PADANG, Cengkeh : Simp. Tinju Lapai :DUKU : BUKITTINGGI : SOLOK :

PAINAN : MUARO Sjj : MUARA LABUH :Simp. Empat Pasaman : Pulau Punjung :

Jambi : Sungai Penuh : JAKARTA :Pekanbaru :

Lansek ManihLansek ManihLansek ManihLansek ManihLansek ManihS I JUN JUNG20 RABURABURABURABURABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

TINJAU RSUD — Gubernur Sumbar Irwan Prayitno didampingi Bupati Sijunjung Yuswir Arifin dan Wabup Muchlis Anwar berdialog dengan tenaga medis saat melihatruangan IGD RSUD Sijunjung, baru-baru ini. AZNELDI

Soalnya, hingga kini DinasKependudukan dan Catatan Sipil setempatbelum menerima peralatan dariKementerian Dalam Negeri.

“Yang kita terima baru server dan antena,sementara peralatan pembuatan e-KTPbelum kita terima,” ujar Kepala DinasKependudukan dan Catatan Sipil KabupatenSijunjung Yenuarita kepada Haluan, kemarin.

Meski belum menerima peralatan,Yenuarita menyebutkan, pemutakhiran databoleh dibilang sudah hampir rampung. Saatini, sebutnya, pemutakhiran data penduduksudah mencapai 97 persen.

Dikatakan, pelaksanaan e-KTP akandilaksanakan di kecamatan. Setiap kecamatanmendapatkan jatah dua unit mesin pencetake-KTP. Bahkan untuk memaksimalkanpelayanan kepada masyarakat, KabupatenSijunjung juga mendapatkan layanan e-KTPmobile.

“Untuk memaksimalkan pelayanan kepadamasyarakat, Pemda juga berencana menam-bah dua unit layanan e-KTP mobile,” katanya.

Sementara itu, Bupati Sijunjung YuswirArifin mengajak, warganya untukmenyukseskan program nasional tersebutdengan mendatangi tempat pelayananberdasarkan undangan dan waktu yang telahditentukan.(h/azn)

SIJUNJUNG, HALUAN — Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sijunjungmenyepakati usulan dari perwakilan nagari se-kabupaten itu terkait keseragaman biayapernikahan bagi calon pengantin pada rapatdengar pendapat Komisi III denganKementerian Agama (Kemenag) setempat.“Sesuai keputusan rapat kemarin (Senin, 5/3))biaya nikah yang dibebankan kepada calonpengantin sebesar Rp250 ribu untuk seluruhnagari se-Kabupaten Sijunjung,” kata anggotaKomisi III DPRD Sijunjung Mamantofani diMuaro Sijunjung, Selasa (6/3).

Dia mengatakan, keputusan ini merupakanhasil musyawarah bersama antara DPRD,Kemenag, pemerintah kabupaten denganseluruh kepala Kantor Urusan Agama (KUA)dan perwakilan nagari.

Dengan keputusan itu dia berharappersoalan yang terjadi selama ini tentangperbedaan biaya pernikahan di setiap KUAdapat terselesaikan.

Lebih lanjut ia menyebutkan, DPRD dalamhal ini komisi III tetap akan memfasilitasimasyarakat di nagari untuk menyampaikanaspirasinya kepada pemerintah.

“Sementara besaran biaya orang yangmenjadi saksi pernikahan ini tergantung daricalon pengantin itu sendiri,” katanya.

Mamantofani menyebutkan, sebelumnyaKemenag menetapkan biaya nikah di KUAsebesar Rp300 ribu untuk biaya pencatatannikah, kelengkapan data serta pembuatan bukunikah ditambah biaya saksi.

Dengan disepakatinya pengurangan biayatersebut, maka biaya untuk saksi ditiadakan.“DPRD hanya bisa memfasilitasi, namunkeputusan akhir tetaplah di tangan pemerintahdaerah dan Kemenag,” kata dia.

Dia juga mengharapkan Kemenag danPemkab Sijunjung segera menetapkankeputusan mengenai masalah biaya nikahtersebut agar di masa akan datang tidak adalagi masalah yang berlarut-larut terutamamenyangkut kepentingan masyarakat.

Selain menyepakati penyeragaman biayapernikahan, rapat dengar pendapat itu jugamerekomendasikan penempatan PegawaiPembantu Pencatatan Nikah (P3N) di setiapnagari se-Kabupaten Sijunjung. (h/*)

Pelaksanaan KTPElektronik TertundaSIJUNJUNG, HALUAN —Pelaksanaan program KartuTanda Penduduk (KTP)elektronik di KabupatenSijunjung yang dijadwalkandimulai Maret ini, akan tertunda.

Biaya NikahDiseragamkan

Silokek Jadi Percontohan Perikanan BudidayaSIJUNJUNG, HALUAN —Dinas Peternakan dan Peri-kanan Sijunjung menetapkanNagari Silokek sebagai lokasipercontohan sentra perikananbudidaya.

Kepala Dinas Peternakandan Perikanan Sijunjungmelalui Kepala Bidang Peri-kanan Sutarto mengatakan,ada tiga jenis ikan yang akan

dikembangkan di NagariSilokek, yakni ikan lele, niladan ikan mas.

Menurut Sutarto, dite-tapkan Nagari Si lokeksebagai lokasi percontohansentra perikanan budidaya,karena Nagari Si lokekterdapat aliran sungai besaryang sangat berpotensiuntuk dikembangkan

perikanan budidaya.“Dengan potensi yang di-

miliki, kita optimis Silokekbisa menjadi penghasilikan di Kabupaten Sijunjungsegera terwujud,” sebut Su-tarto.

Dikatakan, kesiapan Na-gari Silokek menjadi sentraperikanan budidaya sudahmemadai.Selain memiliki

lahan-lahan potensial, jajaranDinas Peternakan dan Pe-rikanan Sijunjung juga telahmengasah kemampuanmasyarakat setempat.

Diantaranya, melakukanpembinaan teknis kepada 76kepala keluarga (KK) yangtergabung dalam kelompokTobek Jaya.

“Kita telah melakukan

pembinaan perikananbudidaya selama dua harikepada anggota kelompokTobek Jaya,” ujarnya.

Disamping pembinaanteknis perikanan budidaya,lanjut Sutarto, pihaknya jugatelah membawa anggota ke-lompok Tobek Jaya kunjunganlapangan ke Kabupaten Agamguna melihat budidaya pem-

besaran ikan hingga peng-asapan.

Untuk mendukung kegi-atan tersebut, sambung KabidPerikanan, pihaknya jugatelah menyiapkan dana se-besar Rp300 juta. Dana yangberasal dari program pe-nanggulangan kemiskinanperkotaan (P2KP) itu, akandimanfaatkan untuk peng-

adaan sarana, benih, pakandan pengadaan saranapengolahan ikan serta pem-bangunan bangsal ikan.

“Setiap KK atau anggotakelompok mendapat benihikan bervariasi.Tergantungkebutuhannya, kalau ikan lele800 ekor, nilai 400 ekor danikan mas 400 ekor,” pu-ngasnya.(h/azn)

Dijual Cepat 2 kavling tanah luas219 M2 dan 260 M2. Rumah 120/127 M2, lokasi strategis diGunung Panggilun Jl.Penjernihan II samping PDAM(Masuk dari STKIP PGRI). Cocokuntuk rumah Kos. Hub : 085271030854.

RAHMA PROFILE &LUMBER SHEERING

Menjual bermacam-macam:

II. Bahan-bahan perabot

1. Kayu Marsawa

2. Segi-segi

3. Timbalun

I. Kayu Profile

1. Les Plank

2. Plan

3. Profil sudut dan siku

Alamat : Jl. Gajah Mada No. 33 A Gunung Panggilun - Padang

No. Telp : 0813 74531081 - (0751) 7801012 - (0751) 446286

DIJUAL MOBILSuper Kijang th 94 PowerStering, power window,Central Lock, Ac, Tape,Remote, BA 3 AngkaP a d a n g . H u b .08126726326

DIJUAL MOTOR

bulan Desember. WarnaHitam, kondisi sangatterawat, ban baru, harganego.

Yamaha V-ixion th 2008

Hub: 08126637969

Page 21: Haluan 07 Maret 2012

21RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H PESISIR SELATANBanda SapuluahBanda SapuluahBanda SapuluahBanda SapuluahBanda Sapuluah

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

Kabau Jalang di Inderapura Tinggal CeritaLaporan Haridman Kambang

INDERAPURA itu memangunik. Baik dialek, tradisi maupunlanggam. Terlepas dari itu, disana dikenal ada habitat buaya.Lain lagi di Ujung Tanjung,Inderapura, Kecamatan PancungSoal, Pesisir Selatan selaindikenal sebagai penghasil batucincin, dulu juga dikenal dengankeberadaan kabau jalang (baca:kerbau liar).

Menurut keterangan masya-rakat di sana, kabau jalang yanghidup di kawasan Ujung Tanjung,dulu jumlahnya sangat banyak.

“Pancung Soal, memang me-miliki spesies unik dan langkadibandingkan daerah lain diPesisir Selatan. Di sini adabuaya, ada lokan, dan di UjungTanjung dulu juga sangat ba-nyak kabau jalang,” ujar Hadiyon(55), tokoh masyarakat Indera-pura.

Menurutnya, meski tidakjelas asal usulnya, kondisi alamUjung Tanjung sangat memung-kinkan untuk hidup dan berkem-bangnya satwa liar tersebut.

Pertama, selain rimbanyalebat, di sini juga ada rawa dantempat-tempat khas kerbaubermain. Selain itu, di UjungTanjung kabau jalang sempatterjaga dari aktivitas perburuan,soalnya tak semua orang beranimemasuki kawasan Ujung Tan-jung.

Kabau jalang pada awalnyabukan milik siapa-siapa, karenaia hidup dan berkembang secaraalami di habitat Ujung Tanjung.Namun disebabkan wilayah inidipunyai kaum atau ulayat darikaum tertentu, satwa yang hidupdidalamnya pun ikut terbawamenjadi milik kaum.Meski demi-kian ia dulunya tetap terjaga

dengan baik. Penangkapan danpenjinakan tidak berlangsungdengan bebas.

Menurut keterangan wargadi sana, saat satwa ini masihbanyak, kabau jalang hanyaditangkap untuk keperluan-keperluan tertentu saja, misalnyajika ada upacara perhelatan atauacara syukuran masyarakatsetempat, maka dilakukan pe-nangkapan. Penangkapan jarangsekali dilakukan untuk dijualatau keperluan lainnya yangtidak ada kaitannya dengankebiasaan seperti disebutkantadi, sehingga kabau jalang dapathidup bertahan di Ujung Tanjung.

Namun semenjak era 80 -an,penebangan dan pengeloaanhutan untuk keperluan perke-bunan sawit di sekitar UjungTanjung khususnya dan PancungSoal umumnya berlangsungdengan cepat dan masif, habi-tat kabau jalang pun terancam.Wilayah tempat ia hidup dan

berkembang hanya terbatas padaUjung Tanjung semata, tidak adadaerah penyangga yang memung-kinkan sebagai tempat ber-main. Kabau jalang terdesak.

Kondisi setelah dilakukanpembukaan lahan besar besarandi Pancung Soal, menyebabkankawasan Ujung Tanjung yangterkenal angker itu digarap pula,karena kawasan disekitarnyatidak ada yang tidak digarap.Secara perlahan dan pasti, UjungTanjung yang menawan itu terustergerus pembukaan lahan.Habitat kabau jalang kian sem-pit. Sama halnya dengan nasibbuaya, nasib lokan, nasib lebahmadu maka kabau jalang jugadiancam kepunahan.

Kabau jalang atau disebutjuga arni selain terdesak jugadilakukan warga upaya domes-tikasi (penjinakan). Penjinakankerbau sangatlah akhirnyamenjadi hal umum di sana.Selanjutnya, populasi kabau

jalang terus mengalami penuru-nan dan dikhawatirkan bahwadi masa yang akan datang tidakakan ada lagi populasi kabaujalang ditemukan. Warga sekitarUjung Tanjung, kini jarangmemergoki kerbau tersebut.

Menurut keterangan wargadi sana, ciri-ciri kabau jalang dapat memiliki berat yang lebihdari kerbau penjinakan. Kabaujalang betina dapat mencapaiberat hingga 800 kg dan jantandapat mencapai berat hingga1.200 kg. Berat rata-rata kerbaujantan adalah 900 kg dan tinggirata-rata di bagian pundakkerbau adalah 1,7 m.

Salah satu ciri yang membe-dakan kabau jalang dengankerbau domestik adalah bahwakerbau domestik memiliki perutyang bulat. Dengan adanyapercampuran keturunan antarakerbau-kerbau antara populasiyang berbeda, berat badan kerbaudapat bervariasi.***

Dibutuhkan,Investor PariwisataPAINAN, HALUAN — Dunia PariwisataPesisir Selatan (Pessel) butuh sentuhaninvestor. Tanpa investor pariwisata Pessel sulitbisa berkembang. Bahkan, kurangya investoryang menanamkan modalnya di bidangpariwisata, menyebabkan sejumlah objekpariwisata tidak menunjukkan peningkatan.

Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga,Kebudayaan dan Pariwisata Pessel, Iqbal RDipayana mengatakan, pariwisata Pessel tidakbisa hanya mengandalkan keuangan daerah.Keuangan daerah sangat terbatas, sementaraobjek wisata Pessel sangat banyak dan memilikipotensi yang sangat besar.

“Jika mengandalkan keuangan daerah,maka pariwisata Pessel akan sulit bangkit,karena banyak hal yang belum tersentuh dengandana daerah, misalnya fasilitas-fasilitas di objekwisata. Semuanya memerlukan dana besar.Untuk bisa lebih maju, maka diperlukaninvestasi dari luar,” kata Iqbal.

Ia mencontohkan, Pulau Cubadak bisadikenal wisatawan luar negeri karena adasentuhan investor. Investor menurutnya, memilikinaluri yng sangat tajam untuk mempercantiksebuah kawasan, sehingga kawasan pariwisatalebih menarik minat dunia luar.

Selain itu investor menurutnya jugamampu mempromosikan pariwisata lebih luas,karena telah dikemas sedemikian rupa.

Ia mengatakan, hingga saat ini, investasiyang masuk masih sangat minim. Namunmenurutnya Pessel sangat terbuka untukinvestor yang mau menanamkan modalnya didaerah tersebut.

Iqbal menyebutkan, baru-baru ini memangsejumlah investor mulai melirik pariwista disini. Misalnya, investor asal Jerman berniatberinvestasi bidang pariwisata di PesisirSelatan. Investor Jerman yang ingin berin-vestasi tersebut adalah Gerhard Merkel darigroup Merkel and Von Schweinitz GmbhBusssines Partner. Bahkan investor ini telahmelakukan survei sehari ke Pessel. (h/har)

Gema Pessel BantuPenderita TumorPAINAN, HALUAN — Generasi MudaPesisir Selatan (Gema Pessel) menyerahkanbantuan kepada Isal (40) penderita tumor disekujur tubuh. Bantuan berupa uang senilaiRp1,7 juta itu dihimpun dari para dermawanmelalui Dewan Pengurus Nasional GemaPessel yang berkedudukan di Medan, SumateraUtara.

Sekjen Gema Pessel, Baktiar Efendimenyebutkan, setelah menyerahkan sum-bangan pertama pada awal bulan Maret ini,maka Gema Pessel akan terus melakukanpenggalangan dana untuk membantu meri-ngankan beban Isal.

“Sejumlah upaya telah dilakukan untuk itu,misalnya dengan membuka rekening khusus untukbantuan Isal, termasuk mendorong kelompokkelompok pemuda lainnya,” kata Baktiar.

Disebutkannya, Gema Pessel melaluikepengurusan yang ada di seluruh wilayahIndonesia akan melakukan hal yang serupa.“Setidaknya, dengan gerakan sosial ini bisamembantu Isal untuk membiayai pengobatanpenyakitnya tersebut.

Isal, ketika ditemui Haluan, menyebutkan,dirinya telah di operasi di RSUP M DjamilPadang sebanyak dua kali. Dari dua kali operasiitu, ia dan keluarganya merasakan beratnyabiaya pengobatan dan perawatan.

“Itu makanya, pada beberapa kali operasiitu kami selalu pulang, biaya harian di sanasangat besar, kami sulit memenuhi kebutuhanselama upaya pengobatan itu,” kata Isal.

Ia mengaku senang dan berterima kasihkepada Gema Pessel yang telah memperhatikandirinya dengan bantuan berupa uang tunaitersebut. .(h/har)

Pengembangan Itik MenjanjikanPAINAN, HALUAN — Beternak itikdi Pesisir Selatan masih menjanji-kan. Bahkan, Pesisir Selatan, sejakempat tahun terakhir termasukdaerah penghasil telur jenis itikbayang di Sumbar.

Kepala Dipertahornakbun PesselAfrizon Nazar menyebutkan, potensipengembangan itik bayang didukungluasnya areal persawahan dan

banyaknya limbah pertanian yangbisa dimanfaatkan.

“Hingga kini terdapat sekitar 500orang yang menekuni usaha peter-nakan itik tersebut. Mereka secaraintensif melakukan peternakan danpembiakannya. Arti kata, merekamemang menggantungkan hidup darisana,” kata Afrizon.

Dikatakannya, besarnya animo

masyarakat untuk beternak itikmenjadi bukti bahwa usaha inimemang menjanjikan. “Kami darisisi pemerintahan terus melakukanpembinaan kepada pelaku peternakanitik, termasuk meningkatkankapasitas peternak,” katanya.

Endan (40), peternak itik diKambang menyebutkan, ia telahmenekuni peternakan itik selama

lima tahun terakhir. “Alhamdulillahhasilnya cukup memuaskan. Namuntentu perlu peningkatan volume ataujumlah itik yang dipelihara,” katanya.

Disebutkannya, saat ini ia memeli-hara sekitar 100 ekor itik. Dari jumlahitu, produksinya hampir mencapai 80persen setiap hari. “Pedagang pe-ngumpul membelinya seharga Rp1.500per butir,” katanya lagi.(h/har)

Kawasan tersebut tersebar di limakecamatan, misalnya Bayang, Sutera, Lengayang,Linggo Sari Baganti dan Pancung Soal.

Kepala BPBD Pessel Doni Gusrizalmenyebutkan, abrasi yang muncul seiringcuaca ekstrem akhir-akhir ini telahmenimbulkan dampak besar bagi terjadinyakerusakan perumahan warga. Misalnya diAir Uba Indrapura, Muara Jambu danterakhir di Pasir Putih Kambang.

“Cuaca ekstrem terus menghantui, misalnyamuncul gelombang besar yang mengakibatkanterjadinya pengikisan pantai. Pada kawasantertentu, bahkan bisa menyebabkan kerusakanlebih hebat,” katanya.

Dia menyebutkan, kawasan yang perludiwaspadai adalah Air Uba, Muaro Jambu,Pasir Lakitan, Bayang, Pasir Surantiah. Padabeberapa waktu terjadinya abrasi kerusakanhebat telah terjadi.

“Sementara di Pasir Putih Kambang,kawasan rawan abrasi itu kini telah dibangunpenahan ombak. Penahan ombak yang dibuatdari karung berisi pasir itu dibuat memanjangsepanjang satu kilo meter,” jelasnya.

Dikatakan Doni Gusrizal, warga perlumemahami secara rinci informasi informasikebencanaan. Sementara untuk mencegahabrasi, warga dihimbau tidak mendirikanrumah di zona merah atau kawasan ber-bahaya itu. “Ada jarak toleransi membangunrumah di kawasan pantai. Jaraknya sekitarseratus meter dari pinggir pantai, itupunharus melihat secara baik kondisi pinggirpantai,” katanya.(h/har)

Abrasi Pantai AncamWarga 5 Kecamatan

OYON,sedang

memeriksaitiknya di

PadangLawe,

AmpingParak

Sutera.HARIDMAN

PAINAN, HALUAN — Abrasi masihmengancam kawasan per-mukiman warga Pesisir Selatanyang tinggal di pinggir pantai.

ABRASI — Salah satu rumah yang terancam abrasi di Pasir Lakitan, Kambang Kecamatan Lengayang. HARIDMAN

PERWAKILAN Gema Pessel menyerahkan bantuankepada Isal penderita tumor sekujur tubuh.Penyerahan disaksikan Kepala Kampung Seb Tarokdan tokoh masyarakat setempat. HARIDMAN

Satpol PP HarusTingkatkan KemampuanPAINAN, HALUAN — TugasSatuan Polisi Pamong Praja (PolPP) dewasa ini semakin berat,seiring dengan perkembangan sosialmasyarakat. Bahkan dalam bebera-pa hal Pol PP sering menjadi gardaterdepan, termasuk dalam pene-gakan Peraturan Daerah (Perda).Untuk itu, Anggota Satpol PP didaerah itu diminta untuk selalumeningkatkan kemampuannya.

Hal itu dikatakan Kepala KantorSatpol PP Pessel Mazwar Dedi, diPainan sekaitan fungsi dan peranPol PP ke depan. Ia menyebutkanfungsi dan peran Satpol PP sebagai-mana diatur undang-undang sangatkomplek dan membutuhkan profe-sionalisme dalam menjalankantugas-tugas kepolisian pamong.

“Di satu sisi ia harus menegak-kan Perda, sementara di sisi lain

saat penegakan perda pada be-berapa kasus di sejumlah daerahsering terjadi ketegangan denganmasyarakat. Ini tentu menjadipelajaran sekaligus alat untuk bisadijadikan koreksi ke dalam tubuhPol PP,” ungkap Mazwar Dedi.

Sementara tugas lain yang tidakkalah pentingnya adalah menjagaketertiban umum di masyarakat.Dua-duanya saling berkaitan, olehkarena itu Satpol PP dituntut untukselalu meningkatkan kemampuan-nya.

“Kemampuan menegakkan Perdadan kemampuan untuk menye-lesaikan tugas dengan tidak menim-bulkan gejolak di masyarakatmutlak diperlukan, tentu dengantidak keluar dari undang-undang,”kata Mazwar Dedi. (h/har)

Pessel Tetap Waspada Flu BurungPAINAN, HALUAN — Pesi-sir Selatan tidak boleh lengahterhadap kemungkinan masuk-nya virus flu burung. Daerahitu selalu meningkatkan peng-awasan terkait produksiunggas di pintu masuk Sigun-tur. Petugas akan melakukanpengecekkan pada setiapproduk unggas serta pakanyang bisa menyebabkan virusH5N1 menyebar.

Kepala Dinas PertanianTanaman Pangan, Hortikul-tura, Perkebunan dan Peterna-kan, Afrizon Nazar, menga-takan, di pintu masuk atautepatnya pos retribusi Sigunturyang merupakan perbatasandengan Kota Padang telahditugaskan juru kesehatanhewan. Tujuannya agar unggasterkontaminasi H5N1 tidakmasuk ke Pesisir Selatan.

“Ini langkah untuk antisi-pasi merebaknya virus fluburung ke Pesisir Selatan.Selain pengawasan di pintumasuk distribusi ayam potongdan produk turunannya, diinternal daerah juga dilakukanantisipasi,” kata Afrizon.

Afrizon menyebutkan, ke-pada peternak unggas dihim-bau segera melapor ketika adaindikasi awal unggasnyaterjangkit, selain proteksimelalui bio security. Namunmenurutnya, sejauh ini belumditemukan kasus flu burungdi Pesisir Selatan, meskidemikian petugas di keca-matan diinstruksikan agarterus memantau perkem-bangan serta melakukansosialisasi kepada masyara-kat.

Ia mengatakan, langkah

ini sangat strategis, dandengan demikian diharapkandapat mencegah penyebaranvirus flu burung di PesisirSelatan.

Sementara itu Dinas Kese-hatan Pessel saat ini belummenemukan pasien suspect fluburung di sini. Plt KepalaDinas Kesehatan, SahrizalAntoni menyebutkan, sejaktiga bulan terakhir pasiensuspect flu burung masih nihil,begitu juga pada tahun sebe-lumnya.

Menurutnya, bila kasus itu(pasien suspect flu burung,red) ditemukan, dari Puskes-mas langsung di rujuk keRSUD M.Zen selanjutnyadirujuk ke RSUP M DjamilPadang. “Seperti yang telahpernah dialami empat tahunlalu,” katanya. (h/har)

Page 22: Haluan 07 Maret 2012

RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H22

Page 23: Haluan 07 Maret 2012

23RABURABURABURABURABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H

L I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A RL I N G K A R

KOTA PAR I AMANSabiduak SadayuangSabiduak SadayuangSabiduak SadayuangSabiduak SadayuangSabiduak Sadayuang

M Afdal Temukan Teknologi untuk Membuat BBMPARIAMAN, HALUAN — Pene-muan Muhammad Afdal (31)warga Desa Pakasai Kota Pariamanterhadap pengolahan sampahplastik menjadi BBM dengansistem pembakaran, menarikperhatian banyak kalangan.

Pembantu Rektor III BidangKemahasiswaan Universitas Anda-las Novesar Jamarum, besertarombongan melihat dari dekatproses eksperimen yang dilakukanM Afdal di bengkel kerjanya, diDesa Pakasai Kecamatan Paria-man Timur, Selasa (29/2).

Kehadiran Purek III Unandtersebut didampingi Walikota

Pariaman Mukhlis R, KepalaBPMD Kota Pariaman Lanefi,Camat Pariaman Timur AlfianHarun, dan kepala desasetempat.

Setelah mencermati temuanMuhammad Afdal, Noviar menye-butkan, memperhatikan temuanM. Afdal yang hanya menggunakanmetoda sangat sederhana itu, cukupluar biasa.

“Kita sangat tertarik untukmenjadikan temuan M Afdalsebagai salah satu pilot percon-tohan, nantinya bisa dikembangkanbagi kepentingan orang banyak.Tapi sebelum dilaunching harus

di patenkan telebih dahulu atasnama penemunya sendiri,” ka-tanya.

Maka dari kunjungan tersebut,timbul gagasan Noviar Jamarumdan Walikota Pariaman, untukmengupayakan dalam waktu dekat,mewujudkan satu unit industriminyak alternativ, sesuai inspirasiM Afdal.

Industri penyulingan tersebutdengan dengan tersedianya tempatdan peralatan pengolah yangpresentativ, berkapasitas peleburan1 ton sampah plastik yang bisamenghasilkan 1.000 liter bahanbakar minyak/hari. (h/tri)

Kantor CamatDibangunPARIAMAN, HALUAN — PembangunanKantor Camat Pariaman Timur dikerjakan tahunini dengan memanfaatkan Dana AlokasiKhusus Kementerian Dalam Negeri, DirjenBangda.

“Kantor tersebut berlokasi di Desa SungaiPasak,” kata Kepala Bidang Cipta Karya DinasPekerjaan Umum Kota Pariaman, Syahrizalkepada Haluan, Senin (5/3).

Tahun 2011, pemerintah kota telahmembangun Kantor Camat Pariaman Utara.Kini pembangunan itu sudah selesai, dan siapuntuk ditempati.

Dengan pembangunan tersebut, berartisudah lengkap keberadaan kantor camat di KotaPariaman yang terdiri dari empat kecamatantersebut.

Kondisi kantor Camat Pariaman Timursekarang, masih berkantor di Kantor DesaSungai Pasak, dari sinilah pelayanan kepadamasyarakat diberikan.

Sementara itu Kepala BagianPemerintahan Mayfaldi menyebutkan, lahanuntuk pembangunan kantor camat tersebutsudah dibebaskan pada Desember 2011.

Luas lahan 8.049 meter persegi di DesaSungai Pasak, kini katanya sedang dalampengurusan sertifikat. (h/tri)

Remaja DiberiPelatihan UsahaPARIAMAN, HALUAN — Tujuh generasimuda yang belum memiliki pekerjaan,mendapat pelatihan kewirausahaan sablonselama dua hari, Sabtu-Minggu (25-26/2) dihalaman Sekretariat pembantu Pos PelayananTeknologi Tepat Guna Pariaman Tengah, diRawang Kota Pariaman.

“Peserta kegiatan yang dilaksakan PosPelayanan Teknologi Tepat Guna PariamanTengah itu merupakan hasil survei dari tigaPosyan TTG yang ada di Kota Pariaman, yaituPos TTG Pariaman Selatan, Utara dan Tengah”,kata Ketua Posyan TTG Pariaman Tengah, Syafrididampingi Sekretaris Rusdi Chaniago, Sabtulalu.

Khusus Sablon, baru pertama kalidilaksanakan, sebelumnya dalam bentukpembuatan suvenir rendo karang sertamanajemen pengembangan usaha bagi UKM.

Tindak lanjut dari pelatihan, peserta akandiberi peralatan sablon, lengkap dengan bahan.Jika berlanjut dengan membuka usaha sendiri,dibantu dengan plang merek sekaliguspengurusan izin usahanya atau SITU, termasukbantuan pinjaman modal awal untukmenjalankan usaha tersebut.

“Peserta akan terus dibimbing hinggabenar-benar bisa mandiri,” kata Syafril. Danprogram yang digelar diharapkan bisa ber-manfaat banyak bagi peserta dalam menggalanglapangan kerja usai pelatihan dan secaraotomatis tentu telah membantu mengurangiangka pengangguran di Kota Pariaman.

Instruktur pada pelatihan dari SMK 4Pariaman, Risfadonal. Hadir juga, KasubbidTTG BPMD Kota Pariaman Vera Irawatididampingi staf.(h/tri).

Konservasi PenyuJadi Agromina WisataPARIAMAN, HALUAN — Tahun 2012 ini,pembangunan infrastruktur konservasi penyudi Desa Apar Kota Pariaman ditingkatkan untukmenunjang agromina wisata (wisata bahari).

“Perencanaan sudah selesai dibuat, tinggalaction,” kata Kepala Dinas Kelautan Perikanan KotaPariaman Yanrileza kepada Haluan, Senin (5/3).

Di antara yang akan dibangun itu, tempatparkir, pembuatan kolam untuk penyu yanglebih besar dan alami.

Memang katanya, infrastruktur yang adasekarang sudah bagus, namun masih banyakyang kurang, dan itupun perlu peningkatan.

Lokasi konservasi penyu yang ada kini,tidak hanya sebagai tempat penangkar saja, tapijuga berfungsi sebagai tempat pembelajaran,sekaligus tempat wisata.

“Sampai sekarang, keberadaan konservasipenyu di Kota Pariaman, sering menjadi tempatkunjungan bagi masyarakat dan tamu peme-rintah,” kata Yandri. (h/tri)

PELATIHAN — Instruktur Risfadonal sedang memberi penjelasan langkah-langkah menyablon kepada peserta pelatihan kewirausahaan sablondi halaman Sekretariat Pembantu Pos Pelayanan Teknologi Tepat Guna PariamanTengah. TRISNALDI

Investasi TumbuhMenggembirakanPARIAMAN, HALUAN —Investasi swasta terustumbuh di KotaPariaman.

Hal ini bisa terlihat terutamapada kawasan by pass, yangditandai dengan banyak ber-dirinya ruko-ruko sebagai tempatusaha dan pembangunan kom-plek-komplek perumahan.

“Memang sudah ada calon-

calon investor yang tertarik untukinvestasi di Kota Pariaman,”ungkap Ketua Bappeda KotaPariaman Mhd Syukri, menjawabHaluan, Jumat, baru-baru ini.

Kota Pariaman, memangbanyak tersimpan potensi yangdapat “merayu” investor untukmenanamkan modalnya di kotaSabiduak Sadayuang itu.

Contoh potensi wisata bahariyang elok, pantai yang bagus,dengan pulau-pulau kecil disekitar kawasan laut Kota Paria-man, menyimpan pesona ter-

sendiri untuk polesan investasi.“Perencanaan pengembangan

wisata pantai di bidang sektorpariwisata pantai sedangdisusun, dan ini termasuk potensiinvestasi ke depan,” jelas MhdSyukri.

Langkah-langkah yangditempuh untuk percepatanpembangunan bidang ini, kataSyukri, kerja sama dengan pihakdalam dan luar negeri terusdijalin.

Ia memisalkan terhadappeluang investasi tersebut dengan

melakukan jalinan promosipotensi melalui salah satu badanpromosi investasi dari Malaysia,yang sudah dilakukan beberapawaktu lalu.

Kita berharap, kata Syukri,realisasi invesatsi segera ter-laksana. “Sungguh pun demikian,kita tetap terbuka untuk investorlain yang berminat untukinvestasi di Kota Pariaman,”katanya.

Di antara potensi wisatapantai yang disusun adalah,pantai Pauh, Pantai Mangguang

ke Gandoriah, ini termasuk kedalam kawasan wisata pantaiterpadu.

Soal target investasi tahun2012, baik dari PMDN, maupunpihak swasta, Syukri tak bisamenetapkan dalam nominaluang. “Namun setidak-tidaknya,kita telah mencoba memper-kenalkan Kota Pariaman ke luardaerah, sehingga orang tahu adasebuah daerah yang namanyaKota Pariaman punya potensimenggelitik untuk investasi bagiinvestor,” katanya. (h/tri)

20 Unit RumahDirehabilitasiPARIAMAN, HALUAN —Sebanyak 20 unit rumah tidaklayak huni milik masyarakatakan dapat perbaikan daripemerintah Kota Pariaman,melalui program Rehab Ru-mah Tak Layak Huni (RTLH)dengan dana APBD tahun ini.

“Jumlah tersebut tersebarpada empat kecamatan, yakniKecamatan Padang Utara,Tengah, Timur dan Selatan.Tiap kecamatan dapat 5 unituntuk perbaikan,” kata Ke-pala Dinas Sosial TenagaKerja Kota Pariaman Afnilkepada Haluan, Kamis belumlama ini.

Bila dibanding tahun lalu,jumlah rehab rumah tak layakhuni milik masyarakat takmampu itu kini bertambah.Tahun 2011 hanya 11 unit, kinimenjadi 20 unit. Tapi danaperbaikan per unit rumah tahunini hanya Rp12,5 juta, sedangtahun lalu Rp22,5 juta.

“Memang biaya rehabrumah tahun ini mengecil, tapidari sisi jumlah, lebih banyakyang bisa diperbaiki,” jelasAfnil didampingi Muharman,staf Bidang Pemberdayaandan Rehabilitasi Sosial.

Pelaksanaan kegiatan,dilakukan perkelompok. Jadidana untuk perbaikan daripemerintah masuk ke rekening

kelompok, kelompoklah yangmembagi nantinya ke pemilikrumah yang akan direhab.

Pemerintah akan selalumengontrol pekerjaan rehabrumah tersebut. Soal tek-nisnya, tetap melibatkanpengawasan dari Dinas Peker-jaan Umum dan pada triwu-lan pertama ini atau per-tengahan April, diharapkansemua selesai dikerjakan.

“Menurut data, di KotaPariaman terdapat 281 unitrumah tak layak huni, dengandilakukan perbaikan-perbai-kan oleh pemerintah, tiaptahun jumlah tersebut berku-rang, dan ukuran rumah yangdirehab, tergantung luasanrumah sebelum rehab,” kataAfnil.

Sementara Kepala bidangKesosbansos Marza Asmarpada kesempatan yang sama,menjelaskan, organisasi sosialdi bawah binaan Binsos, diantaranya organisasi KarangTaruna, akan dinilai tahun ini,penilaian itu terkait HKSNtahun 2012.

Penilaian bertujuan untukkembali menggalakkan kegia-tan pada organisasi tersebut,karena pada kondisi sekarangsudah banyak stagnan, danitu disebabkan persoalanmanajemen. (h/tri)

Kawasan Sekolah SegeraDilengkapi Rambu Pengaman

BAHU jalan diJalan Basuki

Rachmad KaranAur Kota

Pariaman terlihatmerimba karena

tak tersentuhpembersihan

oleh pihakterkait. Kondisidemikian bisamerusak K3.

TRISNALDI

Humas Gelar RakerPARIAMAN, HALUAN — Menghadapitahun kerja 2012, Bagian Humas SekdakoPariaman sudah menggelar rapat kerja (raker)awal tahun, Rabu (22/2), di ruang kerja humas.

Rapat fokus pada evaluasi kegiatan tahun2011 dan peningkatan kinerja tahun 2012,berkaitan juga dengan disiplin aparatur, tupoksikehumasan, sekaligus untuk menyikapi tugas-tugas kehumasan yang lebih cekatan.

Untuk kedisiplinan, kata Kepala BagianHumas Jafreki, kepada Haluan, bahwa dalampelaksanaan tupoksi, pendekatan tetap meng-ikuti aturan, sesuai PP 30/80, di manakewajiban menjalankan tugas sebagai aparaturtidak ada tawar menawar. Penerapan dilakukansecara berjenjang dari Kabag, Kasubag dan staf,dengan arahan Sekdako.

Terkait porsentase kehadiran tahun sebe-lumnya yang terindikasi 70% meningkatmenjadi 90 %. Dan untuk kinerja tahun 2011baru mencapai 92 %, diharapkan tahun 2012ini, meningkat lagi.

Tentang tupoksi kehumasan, sesuai Perda02/2008 humas berfungsi sebagai pelaksanasebahagian kebijakan kepala daerah di bidangpenyebarluasan informasi dan komunikasipenyelenggaraan pemerintah. (h/tri)

PARIAMAN, HALUAN — Se-jumlah kawasan sekolah yangberdekatan dengan jalan raya diKota Pariaman, segera dilengkapidengan rambu pengaman danzebra cross.

Pengamatan Haluan di sejum-lah tempat, seperti pada benta-ngan jalan raya dekat SekolahDasar (SD) 05 Desa Padang Birik-birik misalnya, komplek sekolahini berada dekat dengan jalan raya,yaitu Jalan Siti Manggopoh.

Kondisi jalan di sini ramaipadat lalu lintas, tapi jalan rayadekat lokasi sekolah dimaksud,tak tampak keberadaan zebra crossuntuk penyeberang jalan, terma-suk rambu yang menunjukkanadanya rumah sekolah dan rambu

penunjuk penyeberangan.Selain di SD 05, juga pada

kawasan SD 01 Balai Nareh.Sekolah ini berdekatan denganjalan raya, di sini juga tak adatanda-tanda yang menunjukkanadanya zebra cross dan rambuuntuk penyeberang jalan dekatsekolah tersebut.

Kondisi yang hampir sama,terlihat di jalan raya KelurahanJalan Kereta Api, KecamatanPariaman Tengah. SDN 15 Kelu-rahan jalan kereta api itu dekatjuga dengan jalan raya. Di sinimemang ada zebra cross, tapisudah pudar. Sementara rambupengaman sebagai penunjukadanya rumah sekolah, yang biasaterpasang di pinggir jalan tak jauh

dari keberadaan sekolah, takterlihat adanya.

“Terkadang kita agak takut-takut untuk menyeberangkananak-anak di sini, karena tak adazebra cross dan rambu,” katasalah seorang ibu, ketika hendakmenyeberangkan anaknya yangbersekolah di SD 05, Desa PadangBirik-birik.

Keberadaan rambu dan zebracross sangat berguna, apalagi padakawasan sekolah, karena hal itudapat memperkecil risiko kecelakaanlalin, sekaligus mengingatkanpengendara yang berlalu lalang dijalan tersebut untuk lebih berhati-hati dan mengurangi kecepatan,bahwa di situ ada sekolah.

Kepala Dinas PerhubunganKomunikasi dan Informasi KotaPariaman Agusriatman ketikaHaluan hubungi Kamis, belumlama, ini terkait persoalan terse-but, membenarkan hal demikiandan kondisi itu segera akanditanggulangi.

“Kita prioritaskan untukpembuatan rambu dan zebra cross,pada kawasan sekolah, termasukmembenahi marka jalan yangsudah pudar, pekerjaan direnca-nakan pada Mei 2012,” jelas Agus.

Marka dan zebra cross, akandikerjakan sepanjang 1.700 meterpersegi sedang pembuatan rambulalu lintas, sebanyak 120 buah.(h/tri)

MUHAMMAD Afdal memegang botol berisi BBM hasil produksi alat temuannya,diapit Walikota Mukhlis R dan Sekda Armen dan sejumlah anggota KSI KotaPariaman, belum lama ini. HUMAS

Page 24: Haluan 07 Maret 2012

RABU,RABU,RABU,RABU,RABU, 7 MARET 2012 M14 RABIUL AKHIR 1433 H24 PENDIDIKAN

IAIN IB Tolak RUUPengelolaan PendidikanPARIAMAN, HALUAN —Rancangan Undang-Undang (RUU)pengelolaanpendidikan yanghanya ditangani Kementrian Pendidikandan Kebudayaan(Dikbud) bakal ditolak.

Salah satu yang bakal meno-lak itu para Rektor IAIN, UINdan STAIN di Indonesia terma-suk IAIN Imam Bonjol Padang.

Pendidikan agama mulai darimadrasah tsnawiyah, aliyah danpondok pesantren (Ponpes) hinggaperguruan tinggi agama, tidakrela pengelolaannya dalam nau-ngan lembaga lain. Yang tahu dengan pengelola pendidikanagama adalah orang-orang yangprofesional di bidang agama saja.

Pernyataan tersebut disam-paikan Rektor IAIN MakmurSyarif di hadapan 600 siswa

MAN Lubuk Alung, dan santriPonpes Nurul Yaqin Ringan-Ringan, Kabupatan PadangPariaman, Senin (5/3).

“Apakah kita rela sistempendidikan agama ditanganisatu Kementrian saja (Dikbud).Spontan dijawab para siswa didua tempat tersebut “tidak”.Yang nama pendidikan agamaharus dikelola oleh Kemenagseperti yang sedang berjalanselama ini,” katanya.

Dikatakan Makmur Syarif,pemimpin dan tokoh-tokoh dimasa datang harus berjiwasatria, dan sportif menjunjungtinggi nilai yang religius. Kalaugelar dan dan disiplin ilmuumum saja yang dikantongisementara nilai-nilai agamakurang, maka dikhawatirkanbangsa yang lebih dari 90 persenberagama Islam, beradadiambang kehancuran. Pendudukyang mayoritas muslim ini harusdiselamatkan melalui pendidikandasar yang ada di MAN, MTsdan Ponpes. Kelanjutannyaadalah keperguruan tinggi, sepertiIAIN Imam Bonjol dan STAIN

yang dikoordinir oleh Kopertaiswilayah VI Sumbar.

“Kita setuju semua anakbangsa berebut menuntut ilmu.Dan menuntut ilmu itu wajib dan

boleh di mana saja.Tapi, yangpaling utama bernilai agama.Nilai agama itu akan bisamembedakan antara yang hakdengan yang bathil. Jangan

seperti orang-orang kebanyakan.Banyak yang punya gelar profesor,doktor dan magister sarjana, tapiilmunya bertolak belakang de-ngan tuntutan Islam. Ini jelassebuah bahaya dan harus diwas-padai,” lanjutnya.

Untuk menjawab tantanganitu, rektor yang pernah menjadipenjual karet dan gambir yangdibawa dari kampungnya di KayuTaman ke Padang ini, jugamenjelaskan, di akhir 2013mendatang IAIN akan berubahmenjadi UIN Imam Bonjol Pa-dang, di atas areal 63 hektaredi Sungai Bangek Kototangahyang dibantu pembangunanjalannya senilai Rp1,6 miliar olehGubernur Sumbar Irwan Prayitno.Untuk menuju UIN telah adadukungan dari tokoh putra terbaikSumbar di Jakarta, sepertiMendagri Gamawan Fauzi, Ketua

DPD RI Irmah Gusman,Menkoimfo Tifatul Sembiringdan Kepala Bapenas Pusat.

Ia juga mengungkapkan,sedikitnya ada 48 persenmahasiswanya yang punya IPKtinggi di IAIN akan dibantukuliahnya melalui beasiswadari BI, Baznas, Bazda, DIPAIAIN, Bidik Misi danSupersemar. “Intinya kita akanberikan yang terbaik demipembangunan agama dankemaslahatan umat,” lanjutMakmur Syarif. (h/aci/rel/)

IRUP — Rektor IAIN Imam Bonjol Padang Makmur Syarif menjadi Irup upacara di MAN Lubuk Alung, Padang Pariaman, Senin(5/3). HUMAS IAIN

Pustaka Harus Dorong Minat BacaPADANG, HALUAN — GubernurSumbar Irwan Prayitno memintaBadan Arsip dan Perpustakaandi seluruh kabupaten/kota diSumbar meningkatkan pelayanan,agar masyarakat semakin gemarmembaca di perpustakaan.

“Badan Arsip dan Perpus-takaan harus mampu memikirkanprogram apa yang akan dibuatsupaya perpustakaan diminatimasyarakat, supaya masyarakatgemar membaca,” kata Irwan, saat

membuka rapatkoordinasi Badan Arsipdan Perpustakaan se-Sumbar, Selasa (6/3), diPadang.

Menurut Irwan, kebia-saan membaca belummembudaya di lingkunganmasyarakat Sumbar, be-lum seperti masyarakatdi luar negeri yang telah men-jadikan membaca sebagai budayahidup mereka sehari-hari.

“Di Jepang, Ame-rika dan sejumlahnegara-negara di Eropa,membaca sudah men-jadi budaya. Bahkansambil berdiri saat diangkutan umum, dikereta api, merekatetap membaca buku.Inilah tugas Badan

Arsip dan Perpustakaan, menjadi-kan membaca sebagai suatukegiatan yang menarik,” kata Irwan.

Keberadaan perpustakaan yangnyaman dan koleksi buku yanglengkap, kata Irwan, salah satukunci untuk menarik masyarakatberkunjung dan membaca diperpustakaan.

“Badan Arsip dan Perpustakaanharus kreatif mencari naskah-naskah,melengkapi buku-buku yang menarikdan meningkatkan layanan bagipengunjung,” ulas Irwan.

Karena itu, dia menegaskan,dalam rakor Badan Arsip dan

Perpustakaan se Sumbar itu,apapun program yang dibuat harusdikaitkan dengan peningkatankualitas layanan agar masyarakatsemakin membutuhkan kebera-daan perpustakaan.

Sementara itu, Kepala BadanArsip dan Perpustakaan SumbarMudrika, mengatakan, konsepperpustakaan elektronik (e-library)saat ini sedang dirancang. Hal ituuntuk meningkatkan kualitaspelayanan.(h/nov)

PASBAR, HALUAN — Program wajib belajarsemibilan tahun (Wajar) 9 tahun, dan saat initelah dicanangkan pula dengan program Wajar2 tahun, agaknya akan menjadi harapan bagipemerintah dan masyarakat semata. Hingga kinidi Pasaman Barat kekurangan sebanyak 400orang guru SD.

epala Badan Kepegawaian Pendidikan danLatihan (BKPL) Pasaman Barat, Syahnankepada Haluan di ruang kerjanya, KomplekKantor Bupati, Jalan Soekarno-Hatta SimpangAmpek, Selasa (6/3) menyampaikan, hinggasaat ini ternyata di Pasaman Barat masihkekurangan guru tingkat SD sebanyak 400orang.

Dari jumlah tersebut, ulasnya, sebanyak 350orang di antaranya guru kelas, 30 orang guruagama, dan 20 orang guru bidang studiolahraga. Kekurangan tenaga pendidik tingkatsekolah dasar itu terdapat di setiap kecamatanatau sebanyak 19 kenagarian yang ada diKabupaten Pasaman Barat.

Dari kekurangan tenaga pendidik tingkat SDdi Pasaman Barat, terang Syahnan, pihaknyamencemaskan terwujudnya pelaksanaan, atautingkat pencapaian program wajar 9 tahun yanghingga saat ini pula telah dicanangkan programwajar 12 tahun di Indonesia dilaksanakan diPasaman Barat.

Menyikapi kondisi tersebut, ulas Kepala BKPLPasaman Barat lagi, Pemda melalui BKPL telahmenyurati Kementerian Pendayagunaan AparaturNegara (Kemen PAN) dan Repormasi BirokrasiRI, Badan Kepegawaian Negara (BKN) dan kepadaKementerian Dalam Negeri di Jakarta.

Dengan disruatinya tiga lembagapemerintah penting tingkat pusat di Jakarta, ulasSyahnan, pihaknya berharap dalam waktu tidakterlalu lama, mereka bisa memberikan jawaban,sehingga perasaan cemas peemrintah bersamamasarakat akan tercapainya program wajar 9tahun teratasi.(h/gmz)

Pasbar KekuranganGuru SD

MUDRIKA