haluan 05 maret 2015

24
Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat Media Group 5 Maret 2015 / 14 Jumadil Awal 1436 H / Edisi 161 , Tahun ke 66 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim) 0751 4488700 082385321222 082390765000 IKLAN SIRKULASI REDAKSI KAMIS, Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: David Fernanda www.harianhaluan.com Shubuh Dhuhur Ashar Maghrib Isya’ Hai orang-orang beriman, janganlah hartamu dan anak-anakmu melalaikan kamu dari mengingat Allah. Barangsiapa yang berbuat demikian maka mereka itulah orang-orang yang merugi. (QS Al Munaafiquun Ayat 9) Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat 05.11 12.32 15.44 18.37 19.46 KUBE Maskapai Kotoran Diolah Menjadi Lembaran Rupiah Laporan: Holy Adib KELOMPOK Usaha Bersama (KUBE) Masyarakat Petani Sungkai (Maskapai) didirikan pada 28 Februari 2015. Meski berusia kurang satu bulan, KUBE ini sudah memproduksi 1,5 ton pupuk organik dalam waktu 50 jam. Anggota KUBE Maskapai, Edo Prasetyo mengatakan, untuk memproduksi pupuk organik, kelompoknya me- manfaatkan kotoran sapi yang berasal dari empat ekor sapi yang merupakan bantuan dari individu pejabat Pemerintah Kota Padang. Walikota Mahyeldi menyumbang satu ekor sapi, Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Muswendry menyumbang satu ekor sapi, dan dua lagi dari individu pejabat Dinas PU Padang. Bantuan tersebut diserahkan pada Sabtu (28/2). Pemprov Sumbar dan Bulog Maksimalkan Distribusi Raskin Dana Desa Cair Pertengahan April 2015 Gubernur: Masyarakat Agar Bersabar Gubernur Sumbar Irwan Prayitno didampingi Kepala Bulog Divre Sumbar, Ajun Ansol Siregar melepas truk bermuatan Beras Miskin (Raskin) menandai louncing Raskin Sumbar 2015 0 di depan Auditorium Gubernuran, Sumbar, Rabu (11/2) lalu. HUMAS Rampok Mengganas Lagi di Solok Sahrul Wirda ke IAIN Bukittinggi Salman Nahkodai Kemenag Sumbar PADANG, HALUAN — Salman K. Memet resmi menggantikan Sahrul Wirda sebagai Kepala Kantor Wila- yah Kementerian Agama (Ka Kanwil Kemenag) Provinsi Sumatera Barat setelah resmi dilantik oleh Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin pada Rabu (4/3), di Auditorium HM. Rasjidi, Gedung Kemenag RI, Jakarta. Kasubag Humas M. Rifki yang menghadiri acara pelantikan tersebut mengatakan pada Haluan, Salman merupakan figur yang sangat kom- peten untuk menahkodai Kanwil Kemenag Sumbar yang sebelumnya diduduki oleh Sahrul Wirda yang juga dilantik sebagai Kepala Biro Urusan Administrasi Umum, Akademik dan Kemahasiswaan (AUAK) IAIN Syech Djamil Djambek Bukittinggi. Menag juga melantik Dr Ridha Ahida MHum sebagai Rektor IAIN Bukittinggi masa jabatan 2015 – 2019. Menristek Dikti akan Resmikan Mega Proyek UNP PADANG, HALUAN — Universitas Negeri Pa- dang (UNP) akan meng- gelar empat Iven berse- jarah pada pekan ini. Iven itu dimulai, Jumat (7/3) dengan peletakan batu pertama mega proyek Islamic Development Bank (IDB), peresmian kolam renang bertaraf internasional, dilanjut- kan dengan peresmian Sekolah Labor UNP dan pada Sabtu (8/3) acara wisuda periode Maret. Pembantu Rektor III UNP Syahrial Bahtiar ditemui Haluan Rabu (4/3) di ruangannya mengatakan, untuk acara peletakan batu pertama proyek IDB, peresmian kolam renang dan peresmian sekolah labor UNP akan dila- kukan oleh Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menteri ristek dan Dikti) Prof Dr M Nasir. “Sebelumnya kita rencanakan acara ini akan kita lakukan serentak pada hari Sabtu sekaligus acara wisuada. Namun, karena menteri tidak bisa, jadi dipercepat menjadi hari Jumat besok. Bagi kita tentu ada juga plusnya. Bisa lebih fokus,” ungkapnya. Ia menambahkan, untuk proyek IDB ini sendiri UNP telah menunggu sejak lama untuk merealisasikan pinjaman dari Bank Dunia untuk membangun kembali gedung-gedung di UNP. “Ada tujuh bangunan yang akan dibangun dengan menggunakan dana IDB ini yang mulai pembangunannya ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Menteri Ristek Dikti M Nasir,” ujarnya. Tujuh gedung baru UNP tersebut adalah auditorium, bisnis centre, labor terpadu, ruang kelas 11 Warga Pasaman Belum Ditemukan PASAMAN, HALUAN — Sebanyak lima tim berjumlah sekitar 52 orang dikerahkan untuk mencari 11 orang warga Pasaman yang hilang karena mencari sipemburu kambing hutan, Bujang (37). Sebanyak 11 orang tersebut masih memiliki ikatan keluarga dengan Juli Effendi alias Bujang. Bujang sendiri yang lebih dulu dinyatakan hilang, pada Selasa (3/3) sore sudah sampai ke pemukiman warga di Jorong Patamuan Nagari Muaro Sungailolo. Kini, Bujang sudah sampai di rumah orang tuanya di Jorong IV Kampungbaru Benteng Kenagarian Edo Prasetyo, angoota KUBE Maskapai menunjukkan pupuk organik hasil produksi kelompok itu di Kampung Sungkai, Kelurahan Lambung Bukit, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Selasa (3/3). KUBE Maskapai telah berproduksi satu kali yang menghasilkan 1,5 ton pupuk dalam waktu 50 jam. HOLY ADIB SALMAN >> KOTORAN DIOLAH hal 07 >> SALMAN NAHKODAI hal 07 SYAHRIAL BAHTIAR >> MENRISTEK DIKTI hal 07 PADANG, HALUAN — Gubernur Sumbar Irwan Prayitno meminta, agar masyarakat nagari dan desa di Sumbar bersabar. In- formasi dari Kementerian Desa, Pembangunan Da- erah Tertinggal dan Trans- migrasi, dana desa bakal dicairkan pertengahan Ap- ril 2015 dan langsung ditran- sfer Menteri Keuangan RI ke nagari dan desa melalui Pemkab/Pemko masing-masing. Jelang penyaluran dana desa, maka Pemprov Sumbar akan menggelar pelatihan bagi perang- kat nagari. Sehingga ketika dana cair, mereka bisa mengelolanya dengan baik dan sesuai perun- tukkannya. Sesuai PP No.60 Tahun 2014, pasal 19 disebutkan dana desa diperuntukkan bagi penyelenggaraan pemerin- tah, pembangunan, pem- berdayaan masyarakat dan kemasyarakatan. “Dana desa itu akan ditransfer pertengahan Ap- ril mendatang. Masyarakat diminta bersabar. Sebelum dana cair, kita akan mem- berikan pelatihan bagi pe- rangkat nagari tentang tata kelola dana desa tersebut,” terang Gubernur Sumbar, Irwan Prayitno. Menurut Kepala Badan Pem- berdayaan Masyarakat (BPM) IRWAN PRAYITNO SYAFRIZAL UCOK >> GUBERNUR: hal 07 ADVERTORIAL PADANG, HALUAN — Demi memenuhi kebutuhan beras untuk rumah tangga miskin, Badan Urusan Lo- gistik (Bulog) Divre Sumbar bersama Pemerintah Provinsi Sumbar distribusi- kan Beras Miskin (Raskin) kepada masyarakat di 19 kabupaten/kota di Sumbar. Sampai saat ini Bulog telah men- distribusikan Raskin untuk bu- lan Januari, Februari 2015, se- mentara untuk bulan Maret juga akan segera didistribusikan. >> MAKSIMALKAN hal 07 Bujang, warga Jorong IV Kampuangbaru Kenagarian Tanjungberingin, korban yang tersesat dalam hutan belantara Bukitbarisan pada Sabtu (28/2) lalu, sedang periksa kesehatan di posko pencarian orang hilang di Kantor Walinagari setempat. ICOL DIANTO >> 11 WARGA hal 07 SOLOK, HA- LUAN — Wi- layah Solok tampaknya ja- di sasaran em- puk bagi peram- pok. Setelah berhasil merampok tauke emas asal Muaro Paneh, Su- miati, em- pat hari lalu, ak- si serupa kembali terjadi, Rabu (4/ 3) kemarin sekitar pukul 14.30 WIB. Kali ini yang jadi korban adalah penjual biji emas asal Sijunjung Zulkifli. Pelaku, berhasil menggondol uang hasil penjualan biji emas itu senilai Rp280 juta. Dari catatan Haluan, pel- aku pada dua peristiwa peram- pokan sama-sama menggu- nakan sepeda motor dan ber- aksi saat matahari masih ber- sinar atau sebelum malam. Selain itu, pelaku sama-sama menggunakan senjata api. Apa- kah keduanya saling terkait? Belum ada kejelasan karena kepolisian setempat belum bisa menyimpulkan Kapolres Solok Kota AKBP Guntur Hindasyah SIK, SH, MH melalui Kasat Reskrim AKP Rona Tambu- nan mengaku belum bisa ber- komentar soal kaitan dua peris- tiwa tadi. “Kami masih mela- kukan penyelidikan,” katanya. Menurut Rona, perampok sebelum mengambil uang ter- lebih dahulu menembak ban belakang mobil korban dengan menggunakan senjata rakitan. “Senjata yang digunakan pe- rampok itu bukan senjata api, melainkan senjata rakitan AKSI perampokan kembali menghiasi Solok. Dalam sepekan, dua aksi perampokan melanda daerah penghasil beras itu. Korbannya, taoke dan penjual emas. Dalam beraksi, pelaku sama-sama menggunakan sepeda motor. Apakah pelaku dua peristiwa itu saling terkait? >> RAMPOK hal 07 BERI KETERANGAN — Korban perampokan di Solok, Zulkifli tengah memberikan keterangan kepada penyidik Satreskrim Polres Solok Kota, Rabu (4/3). ERY

Upload: harian-haluan

Post on 08-Apr-2016

373 views

Category:

Documents


17 download

DESCRIPTION

Haluan 05 Maret 2015

TRANSCRIPT

Page 1: Haluan 05 Maret 2015

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Media Group

5 Maret 2015 / 14 Jumadil Awal 1436 H / Edisi 161, Tahun ke 66 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)

0751 4488700082385321222082390765000

IKLANSIRKULASIREDAKSI

KAMIS,

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: David Fernandawww.harianhaluan.com

Shubuh Dhuhur Ashar Maghrib Isya’

Hai orang-orang beriman, janganlah hartamu dan anak-anakmu melalaikankamu dari mengingat Allah. Barangsiapa yang berbuat demikian maka mereka

itulah orang-orang yang merugi. (QS Al Munaafiquun Ayat 9)

Jadwal SholatJadwal SholatJadwal SholatJadwal SholatJadwal Sholat

05.11 12.32 15.44 18.37 19.46

KUBE Maskapai

Kotoran Diolah MenjadiLembaran Rupiah

Laporan: Holy Adib

KELOMPOK Usaha Bersama (KUBE) Masyarakat PetaniSungkai (Maskapai) didirikan pada 28 Februari 2015. Meskiberusia kurang satu bulan, KUBE ini sudah memproduksi1,5 ton pupuk organik dalam waktu 50 jam.

Anggota KUBE Maskapai, Edo Prasetyo mengatakan,untuk memproduksi pupuk organik, kelompoknya me-manfaatkan kotoran sapi yang berasal dari empat ekor sapiyang merupakan bantuan dari individu pejabat PemerintahKota Padang. Walikota Mahyeldi menyumbang satu ekorsapi, Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Muswendrymenyumbang satu ekor sapi, dan dua lagi dari individupejabat Dinas PU Padang. Bantuan tersebut diserahkan padaSabtu (28/2).

Pemprov Sumbar dan Bulog

Maksimalkan Distribusi Raskin

Dana Desa Cair Pertengahan April 2015

Gubernur: Masyarakat Agar Bersabar

Gubernur Sumbar Irwan Prayitno didampingi Kepala Bulog Divre Sumbar, Ajun AnsolSiregar melepas truk bermuatan Beras Miskin (Raskin) menandai louncing Raskin Sumbar2015 0 di depan Auditorium Gubernuran, Sumbar, Rabu (11/2) lalu. HUMAS

Rampok Mengganas Lagi di Solok

Sahrul Wirda ke IAIN Bukittinggi

Salman NahkodaiKemenag SumbarPADANG, HALUAN — Salman K.Memet resmi menggantikan SahrulWirda sebagai Kepala Kantor Wila-yah Kementerian Agama (Ka KanwilKemenag) Provinsi Sumatera Baratsetelah resmi dilantik oleh MenteriAgama Lukman Hakim Saifuddinpada Rabu (4/3), di Auditorium HM.Rasjidi, Gedung Kemenag RI, Jakarta.

Kasubag Humas M. Rifki yangmenghadiri acara pelantikan tersebutmengatakan pada Haluan, Salmanmerupakan figur yang sangat kom-peten untuk menahkodai Kanwil Kemenag Sumbar yangsebelumnya diduduki oleh Sahrul Wirda yang juga dilantiksebagai Kepala Biro Urusan Administrasi Umum, Akademikdan Kemahasiswaan (AUAK) IAIN Syech Djamil DjambekBukittinggi. Menag juga melantik Dr Ridha Ahida MHumsebagai Rektor IAIN Bukittinggi masa jabatan 2015 – 2019.

Menristek Diktiakan ResmikanMega Proyek UNP

PADANG, HALUAN —Universitas Negeri Pa-dang (UNP) akan meng-gelar empat Iven berse-jarah pada pekan ini. Ivenitu dimulai, Jumat (7/3)dengan peletakan batupertama mega proyekIslamic DevelopmentBank (IDB), peresmiankolam renang bertarafinternasional, dilanjut-kan dengan peresmian

Sekolah Labor UNP dan pada Sabtu (8/3) acarawisuda periode Maret.

Pembantu Rektor III UNP Syahrial Bahtiarditemui Haluan Rabu (4/3) di ruangannyamengatakan, untuk acara peletakan batupertama proyek IDB, peresmian kolam renangdan peresmian sekolah labor UNP akan dila-kukan oleh Kementerian Riset, Teknologi danPendidikan Tinggi (Menteri ristek dan Dikti)Prof Dr M Nasir.

“Sebelumnya kita rencanakan acara ini akankita lakukan serentak pada hari Sabtu sekaligusacara wisuada. Namun, karena menteri tidakbisa, jadi dipercepat menjadi hari Jumat besok.Bagi kita tentu ada juga plusnya. Bisa lebihfokus,” ungkapnya.

Ia menambahkan, untuk proyek IDB inisendiri UNP telah menunggu sejak lama untukmerealisasikan pinjaman dari Bank Dunia untukmembangun kembali gedung-gedung di UNP.

“Ada tujuh bangunan yang akan dibangundengan menggunakan dana IDB ini yang mulaipembangunannya ditandai dengan peletakanbatu pertama oleh Menteri Ristek Dikti MNasir,” ujarnya.

Tujuh gedung baru UNP tersebut adalahauditorium, bisnis centre, labor terpadu, ruang kelas

11 Warga PasamanBelum DitemukanPASAMAN, HALUAN — Sebanyak lima tim berjumlahsekitar 52 orang dikerahkan untuk mencari 11 orang wargaPasaman yang hilang karena mencari sipemburu kambinghutan, Bujang (37).

Sebanyak 11 orang tersebut masih memiliki ikatankeluarga dengan Juli Effendi alias Bujang. Bujang sendiri yanglebih dulu dinyatakan hilang, pada Selasa (3/3) sore sudahsampai ke pemukiman warga di Jorong Patamuan NagariMuaro Sungailolo. Kini, Bujang sudah sampai di rumah orangtuanya di Jorong IV Kampungbaru Benteng Kenagarian

Edo Prasetyo, angoota KUBE Maskapai menunjukkan pupuk organik hasilproduksi kelompok itu di Kampung Sungkai, Kelurahan Lambung Bukit, KecamatanPauh, Kota Padang, Selasa (3/3). KUBE Maskapai telah berproduksi satu kaliyang menghasilkan 1,5 ton pupuk dalam waktu 50 jam. HOLY ADIB

SALMAN

>> KOTORAN DIOLAH hal 07

>> SALMAN NAHKODAI hal 07

SYAHRIAL BAHTIAR

>> MENRISTEK DIKTI hal 07

PADANG, HALUAN —Gubernur Sumbar IrwanPrayitno meminta, agarmasyarakat nagari dan desadi Sumbar bersabar. In-formasi dari KementerianDesa, Pembangunan Da-erah Tertinggal dan Trans-migrasi, dana desa bakaldicairkan pertengahan Ap-ril 2015 dan langsung ditran-sfer Menteri Keuangan RI kenagari dan desa melaluiPemkab/Pemko masing-masing.

Jelang penyaluran dana desa,maka Pemprov Sumbar akanmenggelar pelatihan bagi perang-kat nagari. Sehingga ketika dana

cair, mereka bisa mengelolanyadengan baik dan sesuai perun-tukkannya. Sesuai PP No.60Tahun 2014, pasal 19 disebutkandana desa diperuntukkan bagi

penyelenggaraan pemerin-tah, pembangunan, pem-berdayaan masyarakat dankemasyarakatan.

“Dana desa itu akanditransfer pertengahan Ap-ril mendatang. Masyarakatdiminta bersabar. Sebelumdana cair, kita akan mem-berikan pelatihan bagi pe-rangkat nagari tentang tatakelola dana desa tersebut,”terang Gubernur Sumbar,

Irwan Prayitno.Menurut Kepala Badan Pem-

berdayaan Masyarakat (BPM)

IRWAN PRAYITNO SYAFRIZAL UCOK

>> GUBERNUR: hal 07

ADVERTORIAL

PADANG, HALUAN — Demimemenuhi kebutuhan berasuntuk rumah tangga miskin,

Badan Urusan Lo-gistik (Bulog) DivreSumbar bersamaPemerintah ProvinsiSumbar distribusi-

kan Beras Miskin(Raskin) kepada masyarakat di19 kabupaten/kota di Sumbar.Sampai saat ini Bulog telah men-distribusikan Raskin untuk bu-lan Januari, Februari 2015, se-mentara untuk bulan Maret jugaakan segera didistribusikan.

>> MAKSIMALKAN hal 07

Bujang, warga Jorong IV Kampuangbaru Kenagarian Tanjungberingin, korbanyang tersesat dalam hutan belantara Bukitbarisan pada Sabtu (28/2) lalu, sedangperiksa kesehatan di posko pencarian orang hilang di Kantor Walinagari setempat.ICOL DIANTO

>> 11 WARGA hal 07

SOLOK, HA-LUAN — Wi-layah Soloktampaknya ja-di sasaran em-

puk bagi peram-pok. Setelah berhasil

merampok tauke emasasal Muaro Paneh, Su-

miati, em-pat harilalu, ak-si serupakembaliter jad i ,

Rabu (4/

3) kemarin sekitar pukul 14.30WIB. Kali ini yang jadi korbanadalah penjual biji emas asalSijunjung Zulkifli. Pelaku,berhasil menggondol uanghasil penjualan biji emas itusenilai Rp280 juta.

Dari catatan Haluan, pel-aku pada dua peristiwa peram-pokan sama-sama menggu-nakan sepeda motor dan ber-

aksi saat matahari masih ber-sinar atau sebelum malam.Selain itu, pelaku sama-samamenggunakan senjata api. Apa-kah keduanya saling terkait?Belum ada kejelasan karenakepolisian setempat belumbisa menyimpulkan

Kapolres Solok KotaAKBP Guntur HindasyahSIK, SH, MH melalui KasatReskrim AKP Rona Tambu-nan mengaku belum bisa ber-

komentar soal kaitan dua peris-tiwa tadi. “Kami masih mela-kukan penyelidikan,” katanya.

Menurut Rona, perampoksebelum mengambil uang ter-lebih dahulu menembak banbelakang mobil korban denganmenggunakan senjata rakitan.“Senjata yang digunakan pe-rampok itu bukan senjata api,melainkan senjata rakitan

AKSI perampokan kembali menghiasi Solok.Dalam sepekan, dua aksi perampokan melandadaerah penghasil beras itu. Korbannya, taoke

dan penjual emas. Dalam beraksi,pelaku sama-sama menggunakansepeda motor. Apakah pelaku dua

peristiwa itu saling terkait?

>> RAMPOK hal 07

BERIKETERANGAN —Korban perampokandi Solok, Zulkiflitengah memberikanketerangan kepadapenyidik SatreskrimPolres Solok Kota,Rabu (4/3). ERY

Page 2: Haluan 05 Maret 2015

Sejalan dengan Pelantikan DPP IluniFT UNP dan IluniGelar Kuliah UmumMenyambut MEA

SIJUNJUNG, HALUAN — Dua spesialis pencurimobil jenis Pick Up L300 antarprovinsi dibekukjajaran Satreskrim Polres Sijunjung Senin (2/3). Dua anggota komplotannya, salah satuadalah otak dari aksi curanmor tersebut masihdalam Daftar Pencarian Orang (DPO).

www.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H2 Utama

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Habli

Kilas

Alumni IAIN Imam Bonjol se-Jabodetabek Cari Ketua BaruJAKARTA, HALUAN — Alumni IAIN Imam Bonjol PadangJabodetabek akan mencari sosok ketua baru melaluimusyawarah daerah (Musda) II untuk memimpin IkatanAlumni (Iluni) IAIN Imam Bonjol (IB) Padang se-Jabodetabek. Musda bakal digelar Sabtu, tanggal 14 Maretini di Aula Utama Kopertis Wilayah III Jalan SMA 14Cawang/ samping BKN Jakarta Timur.

Hal itu dikatakan oleh ketua panitia Musda II dan Semi-nar, Zulhendri Chaniago kepada Haluan, Rabu (4/3) diMatraman. Dia menyatakan pada pemilihan ketua tersebut,juga dirangkai dengan kegiatan seminar nasional bertemakan“Upaya Peningkatan Mutu Pendidikan Islam DalamMenghadapi ASEAN Community 2015”. Acara akan dihadirisekitar 200 tamu dan undangan.

Seminar akan dihadiri Rektor IAIN Imam Bonjol Prof.Dr. Makmur Syarif, SH, MAg. Pembicara, Prof. Dr. DedeRosyada, MA (Rektor UIN Syarif Hidayatullah Jakarta),Prof. Dr. Ihza Mayuni, MA (Koordinator Kopertis WilayahIII Jakarta), Prof. Dr. H. Armai Arief, MA (Ketua UmumAsosiasi Dosen Indonesia).

Proses pemilihan nanti, kata Zulhendri akan meng-gantikan ketua Umum Iluni IAIN IB Padang Jabodetabekperiode 2010-2015 yaitu Prof. Dr. Armai Arief, MA. Panitiapemilihan menghimbau alumni IAIN IB di Jabodetabek danSumbar untuk menghadiri rangkaian acara tersebut.

Dalam pertemuan nanti, tambahnya akan banyakpembicaraan terkait kemajuan IAIN Imam Bonjol ke depan.Seperti IAIN yang tengah bersiap menjadi Universitas IslamNegeri (UIN), perkembangan alumni di perantauan dan lainsebagainya.(h/lex)

Dua Spesialis Pencuri Mobil Dibekuk

Lelang Jabatan Perlu SosialisasiPADANG, HALUAN — Gubernur Sumbar Irwan Prayitnomenilai, sepinya peminat seleksi terbuka atau lelang jabatandi lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat karenamekanisme seleksi terbuka itu masih dalam tahap transisi.Untuk itu, perlu sosialisasi yang lebih gencar lagi.

“Selama ini proses promosi jabatan itu sifatnya tertutup,terbatas dan internal. Pimpinanlah yang menentukan siapayang akan menjadi pejabat. Namun, aturan berubah sesuaiUU ASN, dimana jabatan kosong harus dilelang, tentu halini membuat keterkejutan pejabat dan itu wajar,” jelasnyaSelasa (3/3).

Irwan mengatakan, perlu waktu untuk mensosialisasikanUndang Undang Aparatur Sipil Negara (ASN) ini agar dapatdipahami oleh semua pihak.

Ada empat jabatan yang kosong saat ini yang masuk kedalam bursa lelang jabatan. Seperti jabatan Kepala DinasKoperasi dan UMKM, Kepala Satpol PP Sumbar, KepalaBPBD dan Sekretaris Dewan (Sekwan) Sumbar.

Menurut Irwan, mekanisme seleksi terbuka ini sangatbagus diterapkan, karena akan bisa menghasilkan pejabat yangbenar-benar memiliki kemampuan untuk memimpininstitusinya. Jadi, orang yang menjabat suatu posisi benar-benar orang yang berkompeten di bidangnya.

Sebelumnya, pendaftaran lelang jabatan untuk mengisijabatan eselon II Sekretaris Dewan (Sekwan) dan KepalaDinas Koperasi dan UMKM meski telah diperpanjang selamadua minggu dari jadwal resmi, namun, sampai Senin (2/3)baru 10 pendaftar yang tercatat di Badan Kepegawaian Daerah(BKD) Sumbar. (h/mg-isr)

AKSI CURANMOR — Dua tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) spesialis mobil pick-up HS (23) dan IN (36)mempraktikkan kepiawaiannya dalam melaksanakan aksinya di Mapolres Sijunjung disaksikan oleh Kapolres Sijunjung AKBPDwi Sulistyawan, Rabu (4/3). OGI

Komplotan tersebut di-ketahui sering melakukanaksinya di wilayah Payakum-buh, Batusangkar, Sijunjungbahkan luar provinsi. Keduapelaku berinisial HS (23)warga asal Medan dan IN (36)

warga asal Muaro Bungo, Jam-bi. Mereka ditangkap usaimencuri mobil L300 milikAbdul Karim (43) warga Jo-rong Taruko Kenagarian Tan-jung, Kecamatan Koto VIITanjung Ampalu.

Abdul Karim mengakui,kejadian tersebut berawal saatdia memarkirkan mobil L300miliknya dengan plat no. BA8302 KN di depan SMPN 2Sijunjung, Senin (2/3) pagi se-kitar pukul 07.15. Ia bermak-sud pergi sebentar membeliayam ke pasar Tanjung Ampalu.Bahkan dia sempat mengan-tarkan ayam yang dibelinya kedalam mobilnya tersebut.

Namun nahas, saat kembaliuntuk mengambil ayam danhendak kembali ke mobilnyauntuk kedua kalinya, mobilyang ia parkirkan tak dite-muinya lagi. Akhirnya mela-por ke Mapolsek Koto VII.

Kapolres Sijunjung AKBPDwi Sulistyawan SH, S.Ik,M.Si didampingi KasatreskrimIptu Andriansyah RH danPaur Humas Ipda Nasrul ke-pada wartawan kemarin me-nuturkan bahwa setelah men-dapatkan laporan, jajarannya

merazia ranmor untuk men-cegah para pelaku keluar dariKabupaten Sijunjung.

Mobil milik korban yangdibawa HS dan IN dicegatSatreskrim di daerah KamangBaru. Kedua tersangka di-amankan.

Dari tangan para pelaku,petugas berhasil mengaman-kan satu kunci letter T be-serta alat penghubung startermobil yang diduga digunakanpelaku untuk melancarkanaksinya, uang Rp 450 ribuserta STNK . sementara duapelaku lainnya yang meng-gunakan mobil lain dan sudahdikantongi identitasnya ber-hasil kabur.

“ Keterangan pelaku, kom-plotan spesialis pencuri mobilL300 tersebut sudah beraksi didelapan TKP, di Sumatra Ba-rat, Riau, dan Jambi, danmenjual satu unit mobil L300dengan harga 20 juta/unit kepenadah yang diketahui beradadi daerah Muaro Bungo “terang Andriansyah. KapolresSijunjung Dwi Sulistyawanmenghimbau masyarakat agarselalu waspada terhadap aksicuranmor ini. (h/ogi)

Pegawai Kantor Arpus Agam Meninggal Mendadak

GMP Demo Tolak FreeportPADANG, HALUAN — Menolak perpanjangan kontrakfreeport di Indonesia, Gerakan Mahasiswa Pembebasan(GMP) berdemo ke DPRD Sumbar, Rabu (4/3). Mahasiswameminta DPRD untuk ikut mendesak Presiden Joko Widodomengusir Freeport dari Indonesia.

Pengurus Wilayah Gerakan Mahasiswa PembebasanSumbar, Ramlan menyebut, mereka menolak segalakesepakatan pemerintah dengan PT Freeport Indonesia.Dikatakannya, pemerintah harus segera mengusir perusahaanmilik Amerika Serikat yang jelas telah merugikan Indonesia.

“Kita melihat, jelang 100 hari pemerintahan Jokowi-JK,mereka lebih banyak mempelihatkan ketertundukkanterhadap asing. Salah satunya bisa dilihat pada 23 Januari2015 lalu, pemerintah mengeluarkan perpanjangan izin eksporkonsentrat tembaga pada PT Freepor Indonesia hingga Juli2015,” katanya dengan suara lantang.

Menurut GMP, ketidakberdayaan Rezim Joko Widodoterhadap asing jadi terlihat jelas karena kebijakanperpanjangan kontrak itu telah melanggar Undang-UndangNomor 4 Tahun 2009 Tentang kewajiban membangun smelterdan larangan ekspor bahan mentah bagi perusahaanpertambangan.

Padahal, kontrak PT Freeport pada era Soeharto hinggahari ini, telah member keuntungan yang banyak buat AmerikaSerikat. “Sementara, untuk mendapat royalti 1 sampai 3persen saja dari keuntungan perusahaan itu, Indonesia sepertimengemis-ngemis,” ucap Ramlan. (h/mg-len)

WAKIL Bupati Agam,Irwan Fikri didampingi

Sekda AgamSyafiman, saat

melihat jenazahNasrul di RSUD

Lubuk Basung, Rabu(4/4) petang. RAHMAT

HIDAYAT

Luka BakarTabung Gas 3 Kg MeledakGadis 20 Tahun Luka BakarAGAM, HALUAN — Tabunggas berukuran tiga kg ban-tuan pemerintah masih men-jadi momok menakut-kan. Tuti, gadis berusia20 tahun, warga Jo-rong Cacang Tinggi,Nagari Tiku Utara,Kecamatan TanjungMutiara, Kabupa-ten Agam nyaris te-was akibat ledakantabung tersebut ke-tika akan memasak.

Korban dilarikanke Rumah SakitUmum Daerah (RSUD)Lubuk Basung untuk men-dapatkan perawatan secaraintensif. Ia mengalami lukabakar yang cukup parah akibatsemburan api ledakan akibatkebocoran tabung gas. Tutimengalami luka bakar cukuphebat pada bagian wajah,punggung, tangan dan kaki.

Orang tua korban leda-kan, Martina (49) di RSUDLubuk Basung, Rabu (4/3)mengatakan, kejadian yangsangat mengejutkan terjadi,Selasa (3/3) sore sekitarpukul 16.00 WIB ketikaanaknya akan memasak. Me-

nurut pengakuan Tuti, ketikamenghidupkan kompor iamemang sempat menciumbau gas. Selain membakaranaknya, ledakan tersebutjuga merusak dapur.

Menurut Martina, regula-tor yang menghubungkantabung dengan selang me-ngalami kebocoran. Ia tidakmengetahui hal itu. Sepe-ngetahuannya kompor dantabung gas yang digunakansebelumnya berada dalamkeadaan baik-baik saja.

“ Peristiwa tersebut sa-ngat tidak kami sangka. Anak

saya mengalami luka bakarcukup serius. Kita berharapdia kuat. Anak kami dirujukke RSUD Lubuk Basunguntuk menjalani operasi lukabakar. Keluarga berharap diakembali sehat,” jelasnya.

Dikatakannya, saat pe-ristiwa itu, ia sedang beradadi luar. Dari arah dapurterdegar suara ledakan yangcukup besar, disertai denganteriakan Tuti. Mendengar ituia langsung melihat ke da-lam, dan mendapati Tutidalam keadaan yang cukupmengkhawatirkan. (h/yat)

PADANG, HALUAN — Fa-kultas Teknik UniversitasNegeri Padang (FT UNP)bekerja sama dengan Iluni FTUNP melaksanakan kuliahumum bagi civitas akademikaFT UNP bertema “MenembusDunia Industri dan Me-nyambut MEA 2015” diRuang Serba Guna FT UNP,Kamis (5/3).

“Kuliah umum tersebutmerupakan rangkaian dariacara pelantikan Dewan Pe-ngurus Pusat (DPP) Iluni FTUNP. Tujuan kuliah umumuntuk menyampaikan kiat dancara menembus dunia industrioleh lulusan FT UNP sejalandengan pemberlakuan pasarterbuka ASEAN melalui pro-gram Masyarakat EkonomiAsean (MEA) 2015,” kataSekretaris Jenderal DPP IluniFT UNP, Razali, kemarin diPadang.

Ada pun yang menjadi pe-materi dalam kuliah umumtersebut ada empat orang yak-ni, Prof Dr Mudjiran MS.Kons(guru besar UNP), Drs YukonPutra, Drs M Hatta MBA danDrs Marlis MM. Tiga namaterakhir adalah alumni FTUNP. Mudjiran yang ahli psi-kologi diharapkan dapat mem-berikan suntikan informasidan kiat kepada para maha-siswa, calon wisudawan,lulusan dan civitas FT UNPlainnya saat menghadapi pro-ses wawancara pada perek-

rutan di dunia industry. Karenadalam sejumlah kasus, SDMyang memiliki kemampuanakedemik yang baik dan skillyang handal gagal dalam proseswawancara.

Berikutnya, Drs YuskonPutra yang memiliki penga-laman bekerja cukup lama diluar negeri, seperti di EtaseKebudayaan Unesco di Paris,Prancis akan memberikaninformasi dan kiat bekerja diluar negeri dan lainnya.

Sedangkan Drs M HattaMBA yang berkarir sebagai Se-nior Manager di PT BukitAsam akan menyampaikaninformasi terbaru dan pe-ngalamannya bergelut di in-dustri pertambangan berikutkiat bagi tenaga kerja dan calontenaga kerja menghadapi per-saingan di era MEA 2015.

Nara sumber, Drs MarlisMM, alumni FT UNP yanglama berkarir sebagai pengu-saha dan di dunia politik (kinianggota DPRD Sumbar) akanmemberikan kunci-kunci ko-munikasi publik, politik danpemerintahan serta kebijakan-kebijakan pemerintahan dae-rah dan nasional yang ber-kaitan dengan dunia usaha dandunia kerja.

“Harapan kita dari kegia-tan ini, agar lulusan dan civi-tas akademika FT UNP dapatmemenangkan persaingan diera MEA 2015,” kata Razali.(h/erz)

AGAM, HALUAN — Joha-nasrul (54), Pegawai NegeriSipil, Dinas Arsip dan Per-pustakaan Kabupaten Agammeninggal secara mendadak,di halaman kantor tersebut,Rabu (4/3) sekitar pukul 15.00WIB. Juhanasrul diduga iamengalami serangan jantung.

Ia tiba-tiba pusing saat

berbincang dengan sejumlahpegawai lain, dan sempat ma-suk ke dalam selokan di depankantor Arpus. Johanasrul tidaksempat mendapatkan per-tolongan medis karena sudahtidak bernyawa saat tiba diRSUD Lubuk Basung.

Salah seorang saksi EfTampuniak, mengaku tidak

menyangka jika Nasrul me-ninggal dengan secara men-dadak. Padahal ia tengah asyikngobrol dengan yang bersakutan.“ Om Nasrul tiba-tiba pusing.Saya dan sejumlah teman lainmengangkat beliau dari selokan,dan melarikannya ke rumahsakit,” kata Tampuniak.

Menurutnya, ketika diang-

kat Nasrul sudah tidak bernafaslagi. Setalah diperiksa olehdokter ia sudah meninggal. “ Ke-matiannya sangat mengejutkan,dia adalah orang yang sangat asikdiajak diskusi,” katanya.

Salah seorang wartawan se-nior Agam, M Khduri, me-ngatakan, Nasrul adalah sosokpegawai yang cukup dekatdengan PWI. Ia mengaku ke-nal dengan Nasrul sejak almar-hum menjadi sopir WabupSyafrudin Arifin pada tahun2000. “ Sejak dulu ia seringmangkal di kantor PWI. Beliauadalah orang yang sopan dantidak terlalu banyak bicara.Kami dari wartawan Agamcukup terkejut dengan ke-pergiannya,” kata Khudri.

Sementara itu Wakil Bu-pati Agam, Irwan Fikri, men-gatakan, jenazah langsungdibawa ke Padang. Alhamar-hum sebatangkara berdiam diLubuk Basung, ia tinggal dikantor Arpus sehari-hari. Se-mentara keluarganya tinggal diBandar buat Padang. “Atasnama Pemerintah KabuptenAgam, kita turut berduka citadengan meninggalnya bapakNasrul. Kami mendoakansemoga amal ibadah beliauditerima Allah SWT,” ungkapIrwan Fikri. (h/yat)

Ilustrasi

Page 3: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Atviarni Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 3

Mio M3 Pecahkan Rekor MURI

Avrist Sehati, TerobosanProduk Asuransi KesehatanJAKARTA, HALUAN – Mengawali tahun 2015, PT AvristAssurance (Avrist) melakukan terobosan denganmeluncurkan sebuah produk asuransi kesehatan. Produkbernama Avrist Sehati yang berarti “Sehat Terlindungi” ini,menawarkan premi yang sangat ekonomis namunmemberikan manfaat yang optimal.

Langkah Avrist ini merupakan dukungan terhadapprogram Pemerintah melalui badan Penyelenggara JaminanSosial Kesehatan (BPJS Kesehatan) yang mewajibkan setiapwarga negara Indonesia tidak terkecuali warga negara asingyang bekerja di Indonesia untuk menjadi peserta BPJSKesehatan.

Perry M. Diah selaku President Director Avrist, yangdidampingi Ibnu Hasyim selaku Operations & Actuary DirectorAvrist secara simbolis meluncurkan Avrist Sehati dalam PressConference yang diselenggarakan di Kantor Pusat Avrist,Jakarta, kemarin.

Avrist Sehati merupakan produk asuransi kesehatan yangmemberikan beragam manfaat penggantian biaya rawat inaprumah sakit yang diperuntukkan bagi kalangan umummaupun bagi peserta BPJS Kesehatan. Dengan premimulaiRp2 ribuan per hari, nasabah dapat menerima manfaatpertanggungan hingga total Rp1 miliar. Avrist Sehatimemberikan layanan komprehensif untuk perawatan di rumahsakit baik di dalam negeri maupun di luar negeri denganberbagai keunggulan yang dimiliki.

“Peluncuran produk Avrist Sehati di awal tahun 2015 inimencerminkan kejelian serta kesungguhan untukmengutamakan kebutuhan nasabah yang menjadi komitmenkami”, kata Perry. Lebih lanjut Perry menjelaskan,“Momentum kewajiban warga negara untuk menjadi pesertaBPJS Kesehatan mulai awal tahun ini, merupakan kesempatanyang baik untuk menawarkan Avrist Sehati, karena produkini melengkapi program BPJS Kesehatan dan memberikanmanfaat lebih.”

Bagi peserta BPJS Kesehatan, produk Avrist Sehati akanmemberikan tunjangan hingga Rp 1 juta per hari, apabila telahmelakukan klaim dan dibayarkan penuh oleh BPJSKesehatan. “Sesuai dengan tagline produk Avrist, yaitu “SayaTerlindungi”, kami optimis Avrist Sehati mendapat sambutanbaik dan menjadi pilihan perlindungan kesehatan bagikeluarga dengan berbagai keunggulan dan keuntungannya”,ujar Perry.

Di tahun pertama peluncuran Avrist Sehati, tiga ribunasabah ditargetkan dapat terlayani dengan kontribusi daridua kanal distribusi Avrist, yaitu keagenan dan employeebenefit. (h/rel)

Suasana saat peluncuran Avrist Sehati

PADANG, HALUAN —Aktivitas Mio M3Challenge mesin nyalanonstop 30 hari di 10kampus yang terletakdi 10 kota dan secararesmi dianugerahirekor MURI (MuseumRekor Dunia Indonesia)untuk “Sepeda motormatik denganketahanan operasionalmesin secara nonstopterlama 30 hari atau720 jam”.

Ini mengalahkan rekor sebe-lumnya, 14 hari atau 336 hari.Penyerahan simbolis resminyadigelar di Cafe & Resto GiggleBox, Semarang, Sabtu 28 Fe-bruari 2015 lalu. Diterima Direk-tur Sales PT Yamaha IndonesiaMotor Manufacturing (YIMM),Sutarya yang diserahkan olehManager MURI, Sri Widayati.

Uji ketahanan Mio M3Challenge dilakukan masing-masing selama 30 hari di setiapkampus peserta yakni, InstitutTeknologi Nasional (ITENAS- Bandung), Institut TeknologiMedan (Medan), Universitas

Kristen Duta Wacana (Yog-yakarta) pada 9 Januari–8Februari, lalu di UniversitasUdayana (Bali), UniversitasLambung Mangkurat (Ban-jarmasin) pada 10 Januari – 9Februari, Universitas Muham-madiyah Malang (Malang)pada 15 Januari – 14 Februari,Universitas Pancasila (Jakarta)pada 16 Januari – 15 Februari,Universitas Pakuan (Bogor)pada 21 Januari – 20 Februari,Universitas Panca Sakti (Tegal)

pada 21 Januari – 20 Februari,Universitas Kristen SatyaWacana (Salatiga) pada 27Januari – 28 Februari.

Dalam rangkaian event MioM3 Challenge, Yamaha punmengadakan aktivitas lainnyaseperti test ride Mio M3 satu kalidalam sepekan selama sebulankegiatan uji ketahanan di kam-pus peserta. Penghuni kampusbisa ikut Human Foosball Fa-culty Competition, acoustic jamperformance band-band kam-pus, campaign sales berhadiah.

Penutupan event ini diUniversitas Kristen Satya Wa-cana di Semarang ditandaidengan penyerahan rekorMURI. “Kami sangat banggakreativitas Yamaha ini di-

apresiasi dengan rekor MURIdengan predikat “Sepeda mo-tor matik dengan ketahananoperasional mesin secara non-stop terlama, 30 hari.

Ini menjadi pengakuan atasketahanan Mio M3 dengandinyalakan mesinnya nonstopmasing-masing selama 30 haridi 10 kampus. Dan bukti iritserta ketangguhan DiAsilCylinder dan Forged Piston,”ujar Mohammad Masykur,Asisten GM Marketing PTYamaha Indonesia Motor

Manufacturing melalui PjsHead Promotion Yamaha Tja-haja Baru, Gerath, kemarin.Selain menyelenggarakan pe-nyerahan simbolis Mio M3 raihrekor MURI tersebut, Yamaha

juga mengadakan city turing MioM3 buat konsumen di Semarang.

Mio M3 Challenge di Uni-versitas Kristen Satya WacanaSalatiga Di Universitas KristenSatya Wacana Salatiga, Mio M3dinyalakan nonstop 30 hari,dengan RPM rata-rata 4000atau setara dengan 30 km/jam,dengan beban tali 60 kg. Pe-ngujian utama adalah pem-buktian ketangguhan Di AsilCylinder dan Forged Pistonyang jaminan garansinya

hingga 5 tahun dan jugapembuktian iritnya motor ini.Yamaha membuktikan kehan-dalannya, yang merupakansalah satu keunggulan tek-nologi Blue Core yang adapada Mio M3 ini, (Efisien-

Bertenaga-Handal).Cara kerja dari pembuktian

ini yaitu Mio M3 dipasang didynotest set, lalu diikat dengantali bertekanan setara denganbobot 60 kg pengendara. Se-lain itu, diberikan kipas blowersebagai analogi angin berla-wanan pada saat berkendara.Rpm di stel di angka 4000setara dengan kecepatan 30km/jam yang di ukur melaluiputaran roda dynotest tersebut.

Dalam pembuktiannya sela-ma 30 hari ini, motor ini telahmenempuh jarak kurang lebih21.600 km dan menghabiskansebanyak 403 liter bahan bakar.Itu artinya, konsumsi bahanbakar Mio M3 ini setara dengan53,6 km per liter. (h/nas/rel)

DIREKTUR Sales PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing, Sutarya dan management berfoto bersama dalam penyerahan simbolis Mio M3 Raih Rekor MURI. IST.

RM Pondok Indah Raya Buka Cabang Baru

PADANG PANJANG. HALUAN— Rumah makan dan restoranPondok Indah Raya hadir lagidi pusat pasar Padangpanjang.Rumah makan dan restoranberciri khas masakan Minangasli itu akan menjadi pilihanselera bagi pengunjung siangmaupun malam karena keduarumah makan dan restoran berlogo “ PIR 188 “ di jalan utama

Padang -Bukittinggi atau sam-ping Balaikota Silaing Bawahdan di jalan Imam Bonjol No1 milik H Zulfahmi yang akrapdisapa H Sun “ itu buka 24 jam.

Rumah makan PondokIndah Raya di pusat pasarPadangpanjang merupakancabang baru rumah makan ke-19 kepunyaan H ZulfahmiKatik Panduko Sinaro putra

Subang Anak Batipuh Tanah-datar. Selebihnya berada diPuncak, Bekasi, Jakarta, Ban-dung serta 4 buah di Malaysia.

“Saya terpanggil untukmembuka lagi rumah makandan restoran Pondok IndahRaya di pusat pasar Padang-panjang karena banyaknyawisata dan masyarakat yangselama ini agak kesulitanmencari kuliner berkelas de-ngan harga ekonomis siangmaupun dimalam hari” kata HSun menjawab Haluan di Pa-dangpanjang kemarin.

Seperti rumah makangroup “PIR 188 “ di Malaysiayang diberinya nama “ GarudaBaru “ Raja Alang serta Ru-mah makan “ Grand GarudaBaru “ Raja Abdullah maupundi Gombak Kuala Lumpurdan di Sekjen Selangor ternya-ta menjadi pilihan selera bagiwarga Melayu dan wisatawandari Indonesia. Sebab selainrendang yang sudah menjadi

selera dunia juga dilengkapimenu masakan khas Minangasli. Ada belut goreng, petaidan jengkol serta ragam menuyang tidak tersedia di rumahmakan lain. Rumah makanGaruda Baru di Kuala Lumpurjuga buka 24 jam sehinggapengunjung dapat mengisilapar kapan pun juga. Ke empatrumah makan di Malaysia kinidikelola putra H Sun, RonnyDt Rangkai Batuah yang jugasudah mempersunting putriMalaysia.

“ Urusan pengelolaan ru-mah makan Garuda Baru diMalaysia sudah saya serahkansepenuhnya kepada putra sayaRonny Dt Rangkai Batuah un-tuk lebih dikembangkannyalagi “ ujar H Sun menyampaikan.

Dimata H Sun, Kota Pa-dangpanjang saat ini sudahmenjadi kota Kuliner. Anekaragam makanan dan rasa ber-beda beda di buka khusus disepanjang jalan Imam Bonjol

namanya “ pusat Kukiner”hanya malam hari saja. Denganhadirnya Rumah makan danrestoran Pondok Indah Rayadengan ciri khas masakanMinang Asli “ Local AutenticMinang Food “ di pasar selaindi Silaing Bawah tentu akanmenjadi pilihan selera bagimasyarakat dan wisatawanmancanegara yang datang atausinggah di kota Serambi Mek-kah ini. “ Kami menyediakanberagam menu yang tidak ter-sedia di tempat lain, misalnyaPangek Batipuh, Sambaladobaluik, gajebo, gulai jengkoldisamping beragam minumanlainnya. Menu itu juga akanmemperkenalkan masakanMinang kepada wisatawanyang ingin mencicipi selerakhas Minang yang tidak asingdi dunia “ ujar H Sun sebelumbertolak menuju Rumah ma-kan dan restoran Pondok In-dah Raya di Puncak Basungkemarin sore. (h/one )

RM PONDOK Indah Raya buka cabang baru di Pasar Padangpanjang

Kilas

Page 4: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Atviarni Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H4 Ekonomi dan Bisnis

Hari Ini, Bazar HBT-WHBT Ditutup

Penyampaian SPTMudah Melalui E-FilingJAKARTA, HALUAN — Mensukseskan dan transparansipenerimaan pajak, Direktorat Jendaral Pajak (DJP)meluncurkan E-Filing. Tercatat, E-Filing merupakan sistempelaporan SPT menggunakan sarana internet tanpa melaluipihak lain dan tanpa biaya apapun.

“E-Filing aalah fasilitas yang disediakan DirektoratJendaral Pajak (DJP) untuk memudahkan wajib pajak (WP)dalam melakukan SPT tahunan-nya, sehingga para wajibpajak tidak perlu lagi menunggu antrean panjang di lokasidroopbox maupun KKP,” ungkap Kepala Bidang P2 HumasDitjen Pajak Endaryono Di Jakarta, Rabu (4/3).

E-Filing merupakan salah satu terobosan barupelaporan SPT yang DJP gulirkan guna memberikan wajibpajak kemudahan dan kenyamanan dalam melaksanakankewajiban perpajakannya. “Ini terobosan baru yangdilakukan DJP dalam mwmudahkan masayarakat terutamawajib pajak untuk membayarkan pajaknya ke negara,”ungkap dia. (h/inl)

TABEL NILAI TUKAR RUPIAHMata Uang Nilai Kurs Jual Kurs Beli

AUD 1.00 10,324.55 9,538.40BND 1.00 9,777.27 9,037.75CAD 1.00 10,647.34 9,838.66CHF 1.00 14,227.30 13,148.47DKK 1.00 2,020.11 1,867.45EUR 1.00 15,038.74 13,901.89GBP 1.00 20,376.01 18,831.65HKD 1.00 1,708.86 1,579.92JPY 100.00 11,199.63 10,350.45NOK 1.00 1,749.87 1,617.23NZD 1.00 9,967.94 9,213.59PGK 1.00 5,139.74 4,498.32SEK 1.00 1,574.82 1,455.32SGD 1.00 9,777.27 9,037.75THB 1.00 406.78 375.87USD 1.00 13,257.00 12,257.00

Sumber : Bank Indonesia Rabu (4/3)

TABEL HARGA BAHAN POKOKKOMODITAS HARGA

Cabai merah Rp18.000/kgCabai Rawit Rp18.000/kgbawang merah Rp18.000/kgcabai hijau Rp18.000/kgbawang putih Rp15.000/kgkentang Rp7.000/kgtomat Rp14.000/kggula pasir Rp12.000/kgminyak goreng Rp12.000/kgtepung terigu Rp9.000/kgikan tongkol Rp40.000/kgdaging Rp95.000/kg

Sumber : Pedagang Pasar Raya Padang Rabu (04/03)

Lingkar

Produksi UdangDitarget 785.900 TonJAKARTA, HALUAN — Kementerian Kelautan danPerikanan (KKP) ingin menjadikan Indonesia sebagaiprodusen udang terbesar di Asia dan bahkan di dunia. Untukmencapai ambisi itu, pada tahun 2015 ini, KKP menargetkanproduksi udang di Indonesia bisa mencapai 785.900 ton.

Target ini akan dicapai melalui optimalisasi pemanfaatansumber daya alam (SDA) secara arif dan berkelanjutan.

Salah satu langkah yang tengah dilakukan adalahmendorong peningkatan produksi udang di salah satu sentraproduksi udang terbesar di Indonesia yakni tambak udangBumi Dipasena, Provinsi Lampung.

Saat ini di tambak tersebut, kegiatan operasonal budaiayaudang telah berjalan secara mandiri dan petambak plamsatelah membentuk badan usaha koperasi. Tambak ini mampumemproduksi 20 ton hingga 30 ton udang per bulan.

“Dan saat ini, tambak udang Bumi Dipasena tengahberbenah untuk dipersiapkan menghadapi persainganperdagangan udang global,” ujar Menteri Kelautan danPerikanan Susi Pudjiastuti dalam keterangan tertulis, Rabu(4/3). Susi bilang, pemerintah pusat akan mendorongpeningkatkan kesejahteraan petambak dan masyarakat disekitar daerah tambak udang.

Pemerintah juga telah membantu dalam meningkatkanproduksi udang secara nasional. Untuk itu pemerintah akanterus mendukung petambak dalam melakukan optimalisasiproduksi sesuai dengan kaidah budidaya udang yangdianjurkan. Selain itu menurut Susi, pelaksanaan usahabudidaya udang mandiri dapat berhasil dengan baik apabilasemua pihak bersinergi mendukung dan berkerjasama untukmewujudkannya.

Sehingga tujuan utama dalam rangka peningkatanproduksi udang, kesejahteraan masyarakat pembudidaya danpenyerapan lapangan kerja serta lingkungan budidaya dapatdipertahankan secara lestari. (h/trn)

SKK Migas DiusulkanJadi BUMN Khusus

JAKARTA, HALUAN - Ketua Tim Reformasi Tata KelolaMigas (RTKM) Faisal Basri mengusulkan Satuan KerjaKhusus Hulu Migas menjadi Badan Usaha Milik Negara(BUMN) khusus. Hal tersebut akan direkomendasikankepada Menteri ESDM di dalam menyusun RancanganUndang-Undang (RUU) Migas.

“Kami cenderung untuk (SKK Migas) dijadikan BUMNKhusus,” ujar Faisal di kantor RTKM, kemarin.

Faisal Basri menjelaskan keputusan pengalihan SKKMigas menjadi BUMN belum sepenuhnya bulat. MenurutFaisal hal itu diperlukan untuk memisahkan fungsipengelolaan dan pengawasan.

“Diskusi terakhir adalah pemisahan yang tegas antarapolicy, pengawasan, dengan pengelolaan,” ungkap Faisal.

BUMN Khusus yang dimaksud Faisal adalah SKK Migasnantinya menjual jatah minyak pemerintah kepada negaralain, dan melakukan pengusahaan kontrak. Sehingga jikaada perbedaan, jadi aset negara tidak dibekukan.

“Tapi dia punya aset untuk dia bisa keluarkan globalbonds dalam rangka mempercepat eksplorasi, mempercepatpembangunan kilang,” papar Faisal. (h/trn)

Izin 12 Money Changer di Bali Dicabut

Bazar HBT – WHBTyang digelar sejak 21Februari lalu, hari ini,Kamis (5/3), resmi ditutup.BOY

Syamsi Kosamsi, KetuaPanitia Bazar HBT – WHBT2015 mengatakan kepada Ha-luan (4/3) acara bazar HBT –WHBT 2015 sebelumnya le-bih fokus kepada berbagaiperlombaan dan dihari penutu-pan acara yang diadakan be-rupa hiburan.

“Acara hiburan yang akankita adakan di penutupan ini,

mengajak agar pengujung bisasecara langsung ikut terlibatdalam acara tersebut, dan selainitu juga ada acara sponta atauyang tidak terduga – duga yanglangsung terpikir dan langsungmalam itu juga diadakan.

Lanjut Syamsi, untuk acaraspontan ini biasanya dari stan–stan yang ikut berpastisipasisecara langsung untuk mem-

beriakan hadiah kepada pe-ngunjung, bahkan selain itujuga ada promo – promo mena-rik dari berbagai stan yang adadi bazaar tersebut.

“Acara Spontan ini meru-pakan acara diluar Agendayang sudah sebelumya, karenanamanya saja spontan” ungkapSyamsi lagi

Kemudian untuk angendaacaranya yang ada di bukuPanduan Bazar HBT – WHBT2015 sendiri, akan menga-dakan acara Star of BazarHBT – WHBT yaitu penam-pilan semua para juara dalamperlombaan selama bazaar,tambur kolosal, selain itu jugaada penampilan artis ibukotaCeline. (h/mg-boy)

PADANG,HALUAN – Hari ini, Kamis (5/3) bazarHBT – WHBT 2015 resmi ditutup. Bazar yangdimulai dari 21 Februari lalu di Jalan Kelenteng,pada saat penutupannya akan dihiasi berbagaihiburan yang sangat menarik, serta denganpromo spontan dari berbagai stan yang ada.

DENPASAR, HALUAN — Bank IndonesiaProvinsi Bali telah mencabut izin 12 pengelolalayanan penukaran mata uang atau ‘money changer’dari total 82 temuan pelanggaran selama 2014.

Kepala Kantor Perwakilan Bank IndonesiaProvinsi Bali Dewi Setyowati di Denpasar,Rabu (4/3/2015), menjelaskan bahwapencabutan izin tersebut dijatuhkan kepadamasing-masing pengelola Kegiatan UsahaPenukaran Valuta Asing (KUPVA) bukan banksebanyak tujuh unit yang merupakan kantorpusat dan lima kantor cabang di Pulau Dewata.

“Pelanggaran yang dilakukan penyelenggaraKUPVA bukan bank di Bali lebih kepadaketerlambatan administrasi penyampaianlaporan berkala,” kata Dewi.

Langkah tegas tersebut diambil pihak banksentral itu mengingat sektor jasa penukaranuang asing sangat erat kaitannya dengan duniapariwisata yang menjadi salah satu penopangekonomi utama di Pulau Dewata.

“Dalam perkembangannya, muncul beberapastigma kepada para pelaku KUPVA bukan bankyang dianggap sebagai salah satu perusak citrapariwisata di Bali. Hal ini disebabkan oleh ulahnakal pedagang Uang Kertas Asing (UKA) liaryang melakukan kecurangan kepada sejumlahwisatawan asing,” imbuhnya.

Dewi menjelaskan bahwa perkembangan

KUPVA bukan bank berizin di Provinsi Balimengalami peningkatan yang cukup pesat.

Data terakhir Kantor Perwakilan BI Pro-vinsi Bali, total KUPVA Berizin pada 2014mencapai 526 kantor layanan KUPVA dengan117 diantaranya adalah kantor pusat yangtersebar di seluruh Pulau Dewata.

Dominasi sebaran terbesar ada di Kabu-paten Badung, Kota Denpasar dan KabupatenGianyar dengan total aset pada tahun 2013tercatat sebanyak Rp209,62 miliar atau tumbuhsebesar 9,59 persen dibandingkan tahunsebelumnya yaitu Rp191,28 miliar.

Sedangkan dari sisi volume, rata-rata totalomset atau nilai transaksi pembelian danpenjualan UKA dan cek perjalanan pada tahun2014 mencapai Rp2,31 triliun per bulan.

Dewi menyatakan bahwa menjamurnyaKUPVA liar bukan hanya merugikan wisatawanasing dan merusak citra pariwisata Bali, namun jugarawan digunakan sebagai sarana pencucian uang danpendanaan teroris, perdagangan narkotik, hinggapenyelundupan yang disamarkan seolah-olahbersumber dari bisnis tukar menukar valuta asing.

Menandai keseriusan ini, BI Bali telah mela-kukan penandatanganan Pokok-Pokok Kesepa-haman (PPK) dengan Kepolisian Daerah Baliterkait “Koordinasi Penanganan Tindak Pidana dibidang Sistem Pembayaran dan KUPVA”. (h/inl)

Page 5: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Widewww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 5

Terbit Sejak 1948Pendiri: H. Kasoema

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group).SIUPP No 014.SK.Menpen.

SIUPP A.7 1985Tanggal 19 November 1985

CEO:H. Basrizal Koto

Pemimpin Umum/Penanggungjawab:Zul Effendi

Pemimpin Redaksi:Yon Erizon

Wakil Pemimpin Perusahaan:David Ramadian

Redaktur Pelaksana:Ismet Fanany MDRakhmatul Akbar

Koordinator Minggu:Afrianita

Koordinator Liputan:Devi Diany

Kabag Produksi:Mai Hendri

Direktur Haluan Media Group: H Desfandri. DewanRedaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. Hasril Chaniago,Zul Effendi, Yon Erizon, Ismet Fanany MD, Rakhmatul Akbar ,Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice, Redaktur: Rudi Antono,Atviarni, Dodi Nurja, Nova Anggraini, Nasrizal. AsistenRedaktur: Ade Budi Kurniati, Heldi Satria, Rahmadhani.Reporter Padang: Parwis Nst, Rivo Septi Andreas,Osniwati Perwakilan Bukittinggi: Yursil Masri (Plt Kepala),Haswandi, Ridwan, Pariaman/Padang Pariaman: DediSalim, Trisnaldi, Payakumbuh/Limapuluh Kota : Zulkifli,Dadang Pasaman: Icol Dianto, Atos Indria, Ahdi Susanto,Welina, Agam: Rahmat Hidayat, Kasra Scorpi, PadangPanjang: Iwan DN, Ryan Syair, Tanah Datar : Yuldaveri,Emrizal, Ferry Maulana Pasaman Barat: Suryandika, M.Junir (non aktif), Gusmizar, Pesisir Selatan : M. Joni,Haridman, Kabupaten Solok/Kota Solok : Alfian, MarnusChaniago, Eri Satri Solok Selatan: Holly Adib, Sawahlunto:

Fadilla Jusman, Sijunjung: Azneldi, Dharmasraya: MaryadiBiro Jakarta : Syafril Amir, Jamalis Jamin, Surya, BiroRiau : Moralis, Biro Kepri: Andi. Tim Kerja Usaha: KabagIklan: Yunasbi, Kabag Sirkulasi: Nofriza, Kabag Keuangan:Gustirahmita, Tata Letak/Desain: David Fernanda, Nurfandri,Rahmi, Syamsul Hidayat, Jefli, Habli, Wide Ilyas, HRD: MistaSonya, Umum : Nurmi , Kasir : Desy, TI : Teguh , PraCetak : Sawal Marjuni HRP, Cetak : Mardianto (Koordinator),Afandi, Rudi Kurniawan.

Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur: HDesfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. Kebun KacangXXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021) 3161472, 3161056Fax. (021) 3915790, Iklan dan Sirkulasi: (0751) 4488700,Alamat Redaksi/Bisnis: Komplek Bandara Tabing, Jl HamkaPadang. Telp. (0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703,Fax (0751) 4488704 Email: [email protected],

[email protected],website: http/harianhaluan.com,Harga Langganan/iklan: Harga langganan bulanan dalam kotaPadang Rp78.000, Harga eceran Rp3.500,- Tarif iklan: TarifIklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mm kolom, DisplayBW halaman satu: Rp35.000/mm kolom, Display halamandalam FC: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalamBW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC :Rp25.000/mm kolom,Sosial/Ucapan Selamat FC: Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW: Rp10.000/mm kolom, Dukacita:Rp10.000/mm kolom, Iklan kolom (maks 300 mmk) FC:Rp15.000, Iklan Kolom (maks 300 mmk) BW: Rp10.000,Advertorial FC: Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW:Rp25.000/mm kolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No:0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama PadangRek No: 1008.0103. 00009.1 PT Haluan Sumbar MandiriDicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar MandiriPadang. Klik http://www.harianhaluan.com

Tajuk

O

Opini

HALUANISME

Setiap artikel/opini yang dikirim ke RedaksiHaluan, panjang tulisan minimal 1.000 words (kata)dan maksimal 1.350 words (kata).

Hendaknya artikel tak dikirim secara bersamaanke media lain yang terbit di Kota Padang. Setelah15 hari jika artikel tak dimuat, maka tulisantersebut kami nilai tak layak muat.

Terima kasih

PEMBERITAHUAN

S Oleh: DIDIK DARMANTOKasubdit Agama Bappenas

Menjamin Keamanan Dana HajiEJAK reformasi pe-ngelolaan keuanganhaji digulirkan, danahaji mulai diinves-

tasikan dalam produk per-bankan dan portofolio in-vestasi lainnya. Dengan inves-tasi ini, calon jamaah haji dapatmemperoleh nilai manfaat,tapi juga potensial menang-gung kerugian. Lantas, sejauhmana dana para calon jamaahhaji terjamin keamanannya?

Pengelolaan dana haji me-miliki peran penting dalamupaya meningkatkan kualitaspenyelenggaraan ibadah hajiIndonesia. Seiring dengantingginya animo masyarakatuntuk berhaji, akumulasi danasetoran awal biaya penye-lenggaraan ibadah haji (BPIH)terus bertambah. Hingga 31Desember 2014, dana setoranawal BPIH mencapai Rp73,04triliun dan diperkirakan terusmeningkat dari tahun ke ta-hun. Dana haji tersebut lu-mayan besar, sayang bila diang-gurkan.

Dana haji yang sangat besardapat dijadikan solusi bagipemerintah dan perbankannasional sebagai sumber pem-biayaan jangka menengah danpanjang. Sementara, hasil dariinvestasi dana haji dapat mem-berikan nilai manfaat bagi paracalon jamaah haji. Nilai man-faat investasi dana haji dapatdigunakan untuk meningkat-kan kualitas pelayanan sertadapat mengurangi beban biayayang harus ditanggung paracalon jamaah.

Sebelumnya, dana haji ha-nya mangkrak di rekeningMenteri Agama dan calonjamaah haji tidak memperolehnilai manfaat dari penempatandana setoran awal. Sebagaicikal bakal reformasi penge-lolaan keuangan haji, setoranawal calon jamaah haji mulaiditempatkan ke dalam bentukdeposito, giro, dan obligasi.Melalui instrumen investasiini, dana haji yang “nganggur”dapat lebih dioptimalkan se-cara aman.

Langkah reformasi penge-lolaan keuangan haji semakinmantap dengan terbitnya UUNo 34/2014 tentang Penge-lolaan Keuangan Haji. Un-dang-undang ini memboleh-kan dana haji untuk diinves-tasikan dalam produk per-bankan, surat berharga, emas,investasi langsung, dan inves-tasi lainnya.

Sebelumnya, pengelolaankeuangan haji dilakukan olehKementerian Agama. Sejakterbitnya UU No 34/2014,pengelolaan keuangan hajidilakukan oleh Badan Pe-ngelola Keuangan Haji (BP-KH) yang akan segera diben-tuk pada tahun ini. BPKHmerupakan pihak yang me-miliki kewenangan untuk me-nempatkan dan menginves-tasikan dana haji. BPKH yangakan memutuskan untuk me-nempatkan dana haji disektor riil, pasar uang,atau pasar modal,seperti obligasi

dan saham. Dengan kata lain,BPKH berperan sebagai ma-najer investasi bagi para calonjamaah haji untuk mengeloladana setoran awal.

Dalam pengertian umum,investasi merupakan upayapenanaman uang atau modaldalam suatu perusahaan atauproyek dengan tujuan untukmemperoleh keuntungan.Yang perlu disadari oleh calonjamaah haji, risiko kerugiantetap ada pada investasi danahaji. Meskipun BPKH dalammenempatkan investasi dana

haji berpegang pada prin-sip kehati-hatian, ke-

amanan, nilaimanfaat, dan ten-

tunya sesuai prinsip syariah.Investasi dana haji me-

rupakan langkah maju penge-lolaan keuangan haji. Namun,karena belum adanya jami-nan keamanan, dana haji ha-nya ditempatkan pada ins -trumen investasi yang mem-berikan nilai manfaat rendah.Saat ini, dana haji ditem -patkan pada instrumen inves-tasi yang relatif aman, yaitudeposito pada bank penerimasetoran (BPS) BPIH sebesarRp 39,95 triliun, surat ber-harga syariah negara (SBSN),dan surat utang negara(SUN) sebesar Rp 32,27 tri-liun, serta giro pada BPSBPIH Rp 165,57 miliar.

Dunia investasi mengenalistilah high risk high return, lowrisk low return. Semakin tinggipotensi risiko yang harus di-tanggung, semakin tinggi pulapeluang keuntungannya. Seba-liknya, semakin rendah risiko,akan semakin rendah pulapotensi keuntungan. Sementara,dana haji belum berani ditem-patkan pada instrumen inves-tasi yang memberikan nilaimanfaat lebih besar setaradengan risiko yang ditanggung,seperti saham, properti, dansektor riil lainnya.

Pada UU No 34/2014 tidakmenjamin keamanan danacalon jamaah haji bila menga-lami kerugian. Pasal 53 ayat

(1) hanya menyebutkan, ang-gota badan pelaksana dan ang-gota dewan pengawas bertang-gung jawab secara tanggungrenteng terhadap kerugianyang ditimbulkan dari penem-patan dan/atau investasi keua-ngan haji.

Pada ayat (2) terdapat cata-tan yang memungkinkan ang-gota dewan badan pelaksanadan anggota dewan pengawasBPKH dibebaskan dari tang-gung jawab atas kerugian inves-tasi dana haji bila dapat mem-buktikan: (a) kerugian itubukan karena kesalahan ataukelalaiannya; (b) telah mela-kukan pengelolaan dan penga-wasan dengan iktikad baik dankehati-hatian untuk kepentingan dan sesuai tujuan penge-lolaan keuangan haji; (c) tidakmempunyai benturan kepen-tingan baik langsung maupuntidak langsung atas tindakanpengelolaan keuangan haji; dan(d) telah mengambil tindakanuntuk mencegah timbul atauberlanjutnya kerugian tersebut.

Dengan kata lain, pasal ituberpotensi menjadi pasal karetyang dapat meloloskan anggotabadan pelaksana dan anggotadewan pengawas BPKH darikewajiban tanggung renteng.Selain itu, perlu dipertanyakankemampuan finansial anggotabadan pelaksana dan anggotadewan pengawas BPKH untukmenanggung risiko kerugiandari triliunan rupiah dana hajiyang diinvestasikan. Tanggungjawab kerugian investasi danahaji tidak bisa jika hanya dibe-bankan di atas pundak anggotabadan pelaksana dan anggotadewan pengawas BPKH se-mata.

Peraturan pemerintah se-bagai peraturan pelaksanaanUU No 34/2014 yang saat inisedang disusun diharapkandapat memberikan jaminankeamanan investasi dana haji.Dengan adanya jaminan itu,BPKH dapat lebih leluasamenempatkan investasi danahaji serta memberikan rasaaman bagi calon jamaah. Ja-ngan sampai dengan adanyainvestasi, dana calon jamaahhaji bukannya bertambah,melainkan justru raib ditelankerugian.***

Jalan SepanjangBypass AgarDitambah PenerangannyaKEPADA Yth, Pak Kepala Dinas PU Kota Padang agar diberipenambahan penerangan di sepanjang jalan bypass, karena rawan kriminaldan kecelakaan.

Pengirim 081363365864Jawab:

Kepala Dinas PU Kota Padang MuswendryTerima kasih infonya, akan kami tindaklanjuti di

lapangan

UN Tidak Lagi Penentu KelulusanPAK Kepala Dinas Pendidikan, apakah ke depan ujian nasional sebagai penentu kelulusan?

Pengirim: 0811663619Jawab:

Kepala Dinas Pendidikan Kota Padang Habibul FuadiUjian Nasional tidak lagi sebagai penentu kelulusan, tapi guru yang menentukan kelulusan.

Waspada! 2 Kali Tauke EmasJadi Incaran Perampok

RANG-ORANG yang terkait dengan perdaganganemas tampaknya tengah menjadi incaran perampok.Dalam lima hari belakangan saja terjadi dua kaliperampokan terhadap orang bisnisnya terkait dengan

perdagangan emas. Pada Rabu (4/3) yang menjadi sasaranperampokan adalah Zulkifli, pedagang bijih emas asal Sijunjung.Uang Zulkifli digasak rampok Rp280 juta setelah pria tersebutmenjual bijih emasnya di Kota Solok. Saat menjual emas di TokoEmas H Damrah di Pasar Raya Kota Solok, Zulkifli menerimapembayaran emas seberat 560 gram dengan cek. Emas yangdijualnya itu milik adiknya bernama Ismail serta tetangganyaKhadir. Setelah menerima cek dari Toko Emas H Damrah,Zulkifli menukarkan cek tersebut ke Bank BNI Solok.

Setelah mencairkan uangnya, warga Kelurahan KandangRimau itu pun balik kanan menuju kampugnya di Sijunjung.Namun mendadak dalam perjalanan ban mobilnya kempes.Tepatnya di perlintasan kereta api Nagari Saok Laweh, KabupatenSolok. Dia pun memeriksanya dan memastikan bahwa ban mobilKijang No Pol BA 1511 A tersebut bocor. Dia pun mencaribengkel tambal ban terdekat .Agar pengerjaan perbaikan banyang bocor itu bisa cepat, Zulkifli pun ikut membantu tukangtambal ban. Tengah sibuk dan fokus dengan perbaikan ban yangbocor tersebut, tiba-tiba Zulkifli dikagetkan dengan bunyi pintumobil terhempas. Dia pun memeriksanya, dan dia melihatlangsung ada pria mengambil dan menenteng bungkusan uangpenjualan dari mobilnya. Pria itu menyeberang jalan dan seorangteman pelaku di seberang sudah menunggu.

Korban pun berteriak minta tolong sembari mengejar pelaku.Namun pelaku keburu kabur dengan memacu kecepatan sepedamotornya. Ada dua warga setempat yang ingin membantu korbandan mengejar pelaku yakni Bambang dan Yunus. Tapi Bambang,belum begitu jauh dari lokasi kejadian mendadak rantai motornyaputus. Sedangkan Yunus, ketika hampir berhasil menangkappelaku, tiba-tiba pelaku mengeluarkan pistol dan mengarahkannyakepada warga yang memberikan bantuan tersebut. Nyali warga itupun ciut, karena takut ambil resiko dengan pistol tersebut. KasatReskrim Polresta Solok AKP Rona Tambunan belum bisaberkomentar banyak soal aksi perampokan tersebut. Hanya sajauntuk sementara waktu dia mengatakan bahwa senjata yangdigunakan oleh pelaku adalah pistol rakitan dan bukan sejenissenjata api (senpi). Itu diketahui dari peluru yang ditemukanpolisi dari dalam ban mobil yang gembos.

Sedangkan sebelumnya yang menjadi sasaran perampok adalahSumiati (65) pedagang emas keliling di Solok, Sabtu (28/3). Diadirampok oleh empat orang perampok ketika dalam perjalananpulang ke rumahnya setelah berjualan emas di Pasar GuguakKabupaten Solok. Salah seorang warga, Zakaria, yang menolongkorban terkena tembakan di dada kirinya. Warga lain yang inginmemberikan bantuan terpaksa lari, karena dua dari empatperampok sudah melepaskan tembakan beberapa kali. Sumiatiyang sudah nenek-nenek itu terpaksa berjuang keras melawan paraperampok untuk mempertahankan emas yang ada di rompi danjaketnya. Perampok berhasil merampas beberapa potong atausebagian kecil emas yang dibawa Sumiati. Belum diketahui tentangjenis senjata dan peluru yang digunakan oleh kawanan perampok.

Peristiwa perampokan terhadap Sumiati (65) dan Zulkifli ,di Solok, Sabtu (28/2) dan Rabu (4/3) membuktikan bahwabanyak senpi atau pistol yang beredar di masyarakat. Bisa jadisenpi tersebut ilegal atau kepemilikannya yang ilegal. Hinggasaat ini memang belum ada pernyataan dari kepolisian bahwapeluru atau proyektil yang menembus dada kiri Zakaria, priayang membantu Sumiati merupakan peluru resmi institusi aparatkeamanan (TNI/Polri) atau peluru rakitan ilegal. Begitu pulasenpi yang digunakan para begundal tersebut. Perampokanberpistol yang menimpa Sumiati dan Zulkifli, sedikit banyaknyatelah menguras rasa kenyamanan dan keamanan masyarakat.Karena itu, kinilah saatnya aparat keamanan meningkatkanpelaksanaan razia gabungan (TNI dan Polri) atas peredaran pistoldi tengah-tengah masyarakat sipil. Harapan dan target tentu sudahjelas, yakni menekan angka peredaran senpi/pistol ilegal dimasyarakat. TNI dan Polri tentu sudah punya SOP razia senpi.

Berikutnya, ketika ditemukan senpi dan pistol ilegal, aparatkeamanan juga mesti mengungkap keberadaan senpi ilegal tersebuthingga ke akar-akarnya. Dari mana yang bersangkutan me-merolehnya. Selanjutnya juga perlu ditelusuri sudah menjadi pihakyang ke seberapa pemegang senpi ilegal. Target akhirnya, diperolehinformasi di mana senpi ilegal diproduksi dan siapa yang beradadi belakang kegiatan produksinya. Tentu sangat mengkhawatirkanjika ternyata sebuah bengkel sudah memproduksi senpi ilegalsecara massal. Razia juga mesti dilakukan terhadap pemilik senpilegal (non TNI-Polri), seperti pejabat, pengusaha, politisi dan lainsebagainya. Perlu dipastikan melalui pemeriksaan secara berkalaoleh pihak berwenang, bahwa senpi itu tidak pernah berpindahtangan dan juga tidak pernah dipergunakan untuk aktifitas yangmelanggar hukum. Kejiwaan para pemegang senpi berizin tersebutjuga perlu diperiksa secara berkala, guna memastikan bahwa jiwapemegangnya tetap dan selalu stabil. Semoga membuahkan hasilyang bermanfaat. (*)

11 Warga Pasaman yang HilangBelum DitemukanTetap optimis bisa bertemu

Rampok beraksi lagi di SolokBeri saja efek jera..

Page 6: Haluan 05 Maret 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Habli

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H6

Bupati H. Baharuddin R

Bidan Jorong Agar Bijaksana

Lintas Nagari

Masyarakat Sinuruik Gembira

Anggota TNI SuksesPerbaiki PLTMHSINURUIK, HALUAN — Warga Nagari Sinuruik meng-haturkan terima kasih kepada anggota TNI yang sudahmelakukan bhakti sosial memperbaiki Pembangkit ListrikTenaga Mikro Hidor di Jorong Tombang.

Walinagari Sinuruik, Frianton kepada Haluan kemarinmenyampaikan, pasca diperbaikinya PLTMH JorongTombang oleh anggota TNI yang ada di Kecamatan Talamau,dalam waktu dekat rumah-rumah warga sudah terang kembali.“Pekerjaan perbaikan tersebut sekarang sudah hampir selesai.Mudah-mudahan dalam waktu dekat, listirk di Tombang akankembali hidup melalui PLTMH itu,” katanya.

Dia sampaikan, PLTMH tersebut dibangun tahun 2011-2012 lalu. Tapi sekitar satu tahun terakhir tidak berfungsikarena mengalami kerusakan. Jadilah, warga kembaliberpenerangan lampu togok jika malam hari, karena listrikPLNpun belum masuk ke daerah itu. “Warga senang denganbantuan perbaikan listrik itu. Saat ini perbaikanya sudahhampir rampung, tinggal lagi perbaikan jaringannyakerumah-rumah warga. Dipastikan, dalam waktu dekatpekerjaan mereka aka rampung dan PLTMH kembali bisadi nikmati,” tukas Frianton.

Terpisah, sejumlah warga Tombang diantaranya Ramli,Riko dan Yusran mengaku lega dan senang atas bantuan yangdiberikan TNI yang tergabung pada Korem 032 Wira Brajamelalui Kodim 0305 Pasaman itu.

Perbaikan PLTMH itu sudah sejak lama mereka harapkan.Akibat jaringan PLTMH itu rusak, membuat banyak rumahwarga Tombang gelap gulita dimalam hari. “Warga sangatsenang dan berterimakasih atas bantuan itu. Sudahlah kamiaman dan nyaman dibuat keberadaan para bapak babisa disini,perbaikan PLTMH kami yang rusak juga di bantu untukmemperbaikinya. Bantuan mereka, tidak hanya menggantiperalatan PLTMH yang rusak dengan yang baru, jaringankerumah-rumah warga juga mereka perbaiki,” ujarnya.

Terpisah, anggota TNI, Deprizal, Mukrizal dan Syahrulmengatakan, sebagai abdi negara dan masyarakat pihaknyakomit berbuat untuk kepentingan masyarakat. “Membantudan berkati sudah menjadi bahagian dari kewajibantupoksinya TNI. “Ini program TNI, semoga dapat bermanfaatdan meringankan kesulitan warga,” pungkasnya. (h/dka)

Benteng BerpotensiKembangkan Mina PadiBENTENG, HALUAN — Program Mina Padi yang dilun-curkan pemerintah berpotensi di kembangkan di JorongBenteng, Nagari Sinuruik, Kecamatan Talamau. Pasalnya,puluhan hektare lahan sawah masyarakat terbentang disana,dengan persediaan air yang cukup dan jernih pula.

Kepala Jorong Benteng, Weldy Ibhar kepada Haluan,Rabu (4/3) mengatakan, di jorongnya sekarang ada sekitar50 hektare sawah warga. Hal itu berkurang akibat longsoryang melanda beberapa waktu lalu sehingga menimbun arelasawah sekitar 50 hektare pula. Yang longsor tersebut hinggasekarang belum bisa dipersawahi kembali dan kemungkinanbesar tidak akan bisa lagi. Sementara, sawah yang masih adasaat ini ujarnya memungkinkan dikembangkan program minapadi yang baik. Pasalnya, warga sebelumnya sudah mela-kukannya, tapi dilaksanakan setelah panen padi.

Menjelang turun sawah kembali, warga menggenangisawahnya dan menabur benih ikan. Ikan di panen ketika akanturun sawah dimulai lagi. “Cuma saja, kegiatan itu kurangefektif dan tidak terlalu memberikan dampak kepadakehidupan ekonomi warga,” katanya. Hal tersebutdisebabkan tidak dikelolanya dengan baik kegiatan itu.Warga, hanya menganggap menggenangi sawah pasca panendan menanamnya benih ikan hanya untuk melunakkan tanahsawah saja, sehingga mudah nantinya untuk ditanami kembali.

Tapi dibalik itu, kata Weldy aktifitas warga jorongnyayang seperti itu menyimpan potensi besar. Tapi mestidilaksankan dengan baik dan profesional. Dan terpentingsentuhan bantuan dan penyuluh dari pemerintah daerah.“Yang sekarang ini, setelah ditaburi benih ikan dibiarkansaja lagi, tidak dirawat apalagi diberi makan,” ungkapnya.

Sementara itu menyinggung lahan sekitar 50 hektare yangtertimbun longsor beberapa waktu lalu, Kepala Jotrongmenyampaikan, jika akan diolah kembali sebagai lahanpersawahan sudah tidak memungkinkan lagi.

Paling cocok dilahan itu katanya, dibangun kolam-kolamikan. Melakukan budidaya ikan tawar akan menjawab alih fungsilahan persawahan yang tertimbun longsor itu. Untuk pasokanair kata Kepala Jorong sangat banyak. Sumber air didaerahtersebut jernih dan bisa memenuhi kebutuhan air untuk kolam.

Hanya saja, untuk mewujudkan itu ia berharap perhatianpemerintah. Karena tidak akan mungkin warga sanggupmenciptakan sendiri tanpa bantuan. Sebab, rata-rata pemiliklahan yang tertimbun longsor itu, hingga sekarang belummemiliki lahan baru. Sementara selama ini, dari lahan itulahsumber ekonomi mereka. (h/dka)

SIMPANG AMPEK, HALUAN — Bidan Jorong diPasaman Barat diminta Bupati H. Baharuddin Runtuk tidak hanya mampu memberikan pengo-batan terhadap masyarakat yang menderitasuatu penyakit. Bidan jorong yang juga sebagaiPetugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB)mesti bijaksana, bersahabat dengan masyarakat,sehingga warga terbuka menyampaikan keluhandan harapannya pada bidan jorong.

Hal tersebut Bupati sam-paikan saat membuka acaraPelayanan Medis Operasi Wa-nita di aula kantor bupati,Rabu (4/3). Acara itu dihadiriPetugas Lapangan KeluargaBerencana (PLKB) yang jugabidan jorong se-PasamanBarat.

Lebih lanjut disampaikanBupati, bila perlu, seorangbidan jorong harus pro aktifmelihat kondisi lingkungantempat tugasnya. Jika adasesuatu yang bakal memicupenyakit. Segera lakukan ko-munikasi dengan kepala jo-rong dan personil kejoronganlainnya, agar lingkungan dapatdibersihkan dengan gotongroyong. “Harapan saya, 228bidan jorong yang ada di Pasa-man Barat, tidak hanya pandaimengobati juga. Tapi juga turutbergaul dengan masyarakatdiwilayah kerjanya. Sehinggaterjalin silaturahmi yang baik.Pada akhirnya penyampaianinformasi, baik tentang ke-

sehatan dan pemerintah dae-rah tersalur dengan baik danditerima lapisan masyarakat.Begitu pula sebaliknya, wargatidak akan sungkan datang kebidan jorong untuk menyam-paikan masalah yang diha-dapi,” ujar Baharuddin R.

Tidak hanya itu, lanjutnya,seluruh petugas kejoronganbisa berkomunikasi denganperangkat nagari dan keca-matan, supaya perbaikan ling-

kungan untuk mengantisipasidampak lingkungan terhadapkesehatan tersebut, bisa disi-kapi melalui anggaran kabu-paten. “Initinya, bidan jorongharus pro aktif, komunikatifdan punya inovatif dalam men-ciptakan kesehatan masyarakatditempat tugasnya. Agar, hara-pan masyarakat untuk menda-patkan pelayanan kesehatanlebih maksimal”, tutur Bahar.

Jujur lanjutnya, bidan jo-

rong salah satu tumpuan ha-rapannya untuk memaksi-malkan pelayanan kesehatanpada setiap warga. Baik yangberada di pusat kota kabu-paten, kecamatan, nagari hing-ga ke daerah terisolir dantertinggal. Sehingga, tidak adasatupun masyarakat yang luputdari pelayanan kesehatan.“Saya harap, semua bidanjorong dan petugas kejoronganlain”, ucapnya. (h/dka)

Kaba Jorong

Bawa Angin Segar

Otoritas Bandara VI BerkunjungPASBAR, HALUAN — Hari ini, kantorotoritas bandara wilayah VI, KementerianPerhubungan RI berkunjung ke bandaraPusako Anak Nagari, Pasaman Barat.Kedatangan mereka guna memeriksa fisikbandara saat ini.

Kepala Dinas Perhubungan dan In-formatika Pasaman Barat, Boby P Rizakepada Haluan kemarin mengatakan,kedatangan tim otoritas bandara merupakanangin segar. Pasalnya, bukan tidak mungkinBandara Pusako Anak Nagari kembali akanditingkatkan pembangunan dankapasitasnya. “Sesuai agenda, besok pihakotoritas akan datang ke bandara kita untukmelihat kondisi fisik bandara. Besar harapankita, kedatangan rombongan nantiberdampak pada pengembangan bandara kearah yang lebih besar lagi,” ujarnya optimis.

Ia tambahkan, melihat strategis lokasibandara Pusako Anak Nagari, pemerintahmemang memperhatikan terus perkem-bangannya. Sebab, untuk Sumatera Barat,hanya bandara inilah yang bisa sebagaibandara alternatif, jika bandara BIM

mengalami kerusakan atau bencana. “DiSumbar hanya ada tiga bandara, BIM,Mentawai dan Kita. Jika BIM rusak atauterjadi bencana, yang paling memung-kinkan itu sebagai alternatif adalah bandarakita,” sebutnya.

Untuk itu, pihaknya bersama Bupati H.Baharuddin R terus melakukan lobi danbertekad untuk melakukan peningkatanbandara. “Paling tidak, nantinya runwaykita bisa didarati pesawat Hercules,”pungkasny. Untuk itu, pihaknya terusmenyempurnakan kriteria yang akandibutuhkan terkait keperluan pengem-bangan bandara tersebut.

Di sisi lain, ia memastikan bahwaBandara Pusako Anak Nagari saat ini masihdalam kondisi bagus. “Hingga saat inibandara kita masih beroperasi sesuaiaturan dan mekanisme yang ada, buktinya,penerbangan penumpang masih berjalanlancar. Kita mengajak warga untuk sama-sama memberikan dukungan gunapengembangan bandara kita ini,” sebutBoby. (h/dka)

KOMPAK — Bupati Baharuddin R menghadiri acara MOW yang diikuti seluruh Bidan Jorong se-Pasaman Barat tampak selaras pakainnya dengan bidan jorong, yakni serba putih, para Bidan Jorong yang hadirterkesima melihat pemimpinnya melangkah memasuki ruangan acara. ANDIKA

KEPALA DinasPerhubungan dan

Kominfo PasamanBarat, Boby P Riza

menyaksikanpetugas bandara

Pusako Anak Nagarimelakukan

pemeriksaanbandara. ANDIKA

BUPATI H. Baharuddin R didampingi Kepala Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan, Harlina Saputri, dan kepala SKPD terkait lainnya hadir padaacara MOW yang dihadiri Bidan Jorong kemarin. ANDIKA

Page 7: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: David Fernandawww.harianhaluan.com

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 7Sambungan

Untuk memproduksi 1,5 tonpupuk organik, KUBE Maskapaihanya membutuhkan dana kuranglebih Rp 1 juta yang merupakanswadaya anggota. Dana itu untukmembeli bahan seperti dedak padihalus dan bioteknologi NT45. Se-mentara bahan lain seperti sekambakar, serbuk bekas gergaji mesindan abu tempurung, merupakansumbangan masyarakat yang memi-liki bahan tersebut.

Pupuk hasil produksi sendiri itudigunakan oleh anggota KUBEMaskapai untuk tanaman di sawahdan ladang. Selain dipakai olehanggota, KUBE Maskapai jugamenjual pupuk itu. “Sudah terjualtiga karung dengan harga Rp 50 ribuper karung. Itu harga promosi.Produksi selanjutnya, satu karungpupuk akan kami jual seharga Rp 70ribu,” ujar Edo saat ditemui Haluandi Kampung Sungkai, KelurahanLambung Bukit Kecamatan Pauh,Kota Padang, Selasa (3/3).

Uang hasil penjualan pupuk,dimasukkan oleh KUBE Maskapaike dalam kas kelompok, yang akandigunakan untuk modal produksipupuk organik selanjutnya.

KUBE Maskapai merupakankelompok tani didirikan secaraswadaya oleh masyarakat KampungSungkai. Kelompok ini adalahmetamorfosis dari Kelompok Bela-jar (KOBAR) Maskapai yang ter-bentuk pada Agustus 2014.

“Kotoran sapi yang digunakanuntuk memproduksi pupuk seba-nyak 1,5 ton itu sebagiannya adalahkotorsan sapi anggota KOBARMaskapai yang ditambah dengnakotorsan sapi bantuan individupejabat Pemerintah Kota Padang,”ungkap Edo.

Saat ini, KUBE Maskapai ber-anggotakan 30 petani yang semuanyaaktif mengukuti kegiatan dalamkelompok tersebut. Kegiatan sehari-hari kelompok itu adalah belajar carapola tanam yang benar, belajarmembuat pupuk organik, belajarbeternak sapi dan mengelola koto-rannya, dan sebagainya.

Menurut PenanggungjawabKUBE Maskapai, Tasarudin, tujuankelompok itu dibentuk untuk me-ngajarkan petani pola pertanianyang benar dan mengembalikanpertanian ke sistim organik, sesuaidengan program Pemerintahan

Kotoran Diolah.................................. Dari Halaman. 1Jokowi-Jusuf Kalla. Selama ini,petani bergantung ke pupuk kimia.Dampak penggunaan pupuk kimiaselain merusak tanah, petani jaditergantung kepada pupuk kimiauntuk bercocok tanam. Kemudian,hasil produksi dengan menggunakanpupuk kimia tidak maksimal. Pada-hal, fungsi pupuk kimia bisa digan-tikan oleh pupuk organik.

“Jika menggunakan pupuk orga-nik, biaya produksi tanam bisa lebihmurah karena petani memproduksipupuk sendiri. Kelebihan lainnyamenggunakan pupuk organik, hasilproduksi pertanian meningkat dankesuburan tanah terjaga,” tuturnya.

Masyarakat Kampung Sungkai,terutama petani anggota KUBEMaskapai, sudah menggunakanpupuk organik sejak November yanglalu. Mereka merasakan dampakpenggunaan pupuk tersebut.

“Enam bulan pertama menggu-nakan pupuk organik, mengem-balikan kondisi tanah atau menghi-langkan unsur kimia tanah karenapenggunaan pupuk kimia sebelum-nya. Selanjutnya, mengembalikankesuburan tanah,” tutur Tasarudin.

KUBE Maskapai tahu caramemproduksi pupuk organik sete-lah diajarkan oleh penyuluh, bagai-mana membuat pupuk organikdengan teknologi NT45. Kelompokitu membayar dengan uang swadayaanggota, penyuluh yang merupakankonsultan pertanian dari PT NanTembo. “Setiap anggota membayarsumbangan Rp 10.000 dua kalisebulan,” sebutnya.

Saat pertama kali memproduksipupuk organik dalam skala yangbesar menurut kelompok itu, KUBEMaskapai memulainya pada sorehari. Setelah semua bahan yangdibutuhkan untuk campuran koto-ran sapi dan NT45 terkumpul,anggota KUBE Maskapai membuatjadwal untuk berjaga di rumahproduksi milik seorang anggotadengna luas 3 x 4 meter.

“Untuk membuat pupuk orga-nik, suhu adukan bahan tidak bolehmelebihi 48 derajat. Oleh sebab itu,bahan harus ditunggui. Kalau termo-meter yang diletakkan di atas bahanmenunjukkan suhu hampir menca-pai 48 derajat, maka anggota yangberjaga harus mengaduk bahan agarsuhu stabil kembali,” terang Edo.

“Saat ini, masing-masing anggota

sudah bisa memproduksi pupukorganik untuk kebutuhan sendiri.Inilah tujuan kami sebenarnyamembentuk KUBE. Bahwa pro-duksi scara pabrik dipindahkan kerumah petani,” tuturnya.

Keberhasilan KUBE Maskapaimemproduksi pupuk organik, dicon-toh oleh Kelompok Tani (Keltan)Permata Ibu dari Kota PadangPanjang. Dua hari Keltan tersebutbelajar di Kampung Sungkai. KUBEMaskapai berencana mengirimanggota ke Keltan Permata Ibuuntuk diajarkan membuat pupukorganik, sampai semua anggotaKeltan itu tahu cara memproduksipupuk sendiri.

Agar bisa memproduksi pupukorganik lebih banyak, KUBE Mas-kapai berharap kepada PemerintahKota Padang dan donatur-donaturlainnya, untuk diberikan bantuansapi. Meski begitu, KUBE Maskapaitidak ingin berada di bawah aturanpihak pemberi sumbangan, melain-kan cukup diberikan kepercayaandengan bukti yang bisa diperiksa diKampung Sungkai.

“Kami hanya ingin mandiri darihasil penjualan pupuk,” ujarnya.

Keberhasilan KUBE Maskapaimemproduksi pupuk organik ini,berbanding terbalik dengan UnitProduksi Pupuk Organik (UPPO)Sungkai Permai yang berada dibawah pengawasan Dinas PertanianPeternakan Perkebunan dan Kehu-tanan (Dispernakhutbun) KotaPadang. UPPO ini memiliki 10orang pengelola. Namun 2 pengelolasudah mengundurkan diri.

UPPO ini didukung dengan danaRp 200 juta yang merupakan ban-tuan dari Kementerian PertanianRepublik Indonesia, yang masukpada 9 Desember 2014. Hingga saatini, UPPO Sungkai Permai belummemproduksi pupuk organik. Pada-hal kelompok itu sudah diberikan10 ekor sapi, sudah membangunkandang sapi, rumah kompos, me-miliki mesin pengolah pupuk or-ganik dan becak motor untuk me-ngangkut bahan-bahan untuk mem-produksi pupuk.

Menurut Ketua UPPO SungkaiPermai, Rimra, kelompoknya belummemproduksi pupuk karena ang-gotanya sedang sibuk bertanam. “Saatini kami sedang mulai memproduksipupuk organik,” katanya. (*)

Tanjungberingin Kecamatan Lu-buksikaping, Rabu (4/3) sekitarpukul 16.30 WIB.

Warga yang belum diketahuikeberadaannya itu, berangkat padaMinggu (1/3) dengan tujuan mencaridan menyusul kepergian Bujang,dengan membawa bekal untuk satuhari perjalanan saja. Namun, Bujangyang dicari sudah pulang, sementarakeluarga yang turut mencari, belumdiketahui keberadaannya.

Hingga Rabu (4/3) kemarin,sudah lima tim yang masih mela-kukan pencarian di lokasi hutanyang diduga tempat hilangnya wargatersebut. Satu tim yang berangkatdari arah Lubuksikaping pada Selasa(3/3), dengan panggilan Seru 2 sudahberangkat pada 3 Maret 2015. Timini tidak utuh lagi. Sudah adaanggotanya yang pulang ke posko.Tinggal 5 orang saja lagi, yaitu darianggota Basarnas. Seru 2 ini disusuloleh satu tim lagi, dengan timbernama Seru 5 beranggota 11orangyang terdiri dari tim penggiatmerapi dan masyarakat. Kemung-kinan, tim ini akan segera bergabung.

Kemudian, tim bernama Seru 3dengan anggota 12 orang, berangkatdari arah Jorong Patamuan NagariMuaro Sungailolo, lokasi dimanaBujang, si pemburu kambing hutantersebut bertemu dengan warga.

Selanjutnya, tim Seru 4 berangkatdari arah Pua Data Kecamatan Gu-nung Omeh Kabupaten LimapuluhKota berjumlah 12 orang. SampaiRabu (4/3) pukul 18.15 WIB, ko-munikasi dengan Seru 2 terputus dariposko induk. Komunikasi antar timdengan posko dibangun dengan meng-gunakan radio Orari.

“Sampai hampir Magrib ini,kondisi hujan lebat turun di hutan.Kabut pun menyelimuti jalan penca-rian. Tim sudah mulai beristirahat,”ujar Kepala BPBD Pasaman M.Sayuti Pohan.

Bujang MasihLemas Dan Shock

Bujang, pemburu kambing hutanitu telah sampai di posko utama dikantor Walinagari Tanjungberingin

11 Warga Pasaman ............................ Dari Halaman. 1pada Rabu (4/3) sekitar pukul 16.30WIB. Ia langsung diperiksa kesehatan-nya di posko tersebut. Hasil peme-riksaan tim medis, tensi Bujang dandetak jantungnya normal alias sehat.

Usai diperiksa, Bujang diantar kerumah orang tuanya yang hanyaberjarak 500 meter dari poskotersebut. Di rumah orang tuanyaitulah, Bujang terkapar lemas. Pihakkeluarga terus mengusapkan airputih dan menyuguhkan teh panassampai Bujang bisa duduk tersandar.

Kerumunan warga memadatirumah orang tua Bujang. Isak tangiskeluarga tidak bisa dibendung. Yangditangisi oleh keluarga, kasihandengan kondisi yang dialami Bujangditambah lagi 11 orang kerabatmereka sedang mengalami nasibyang sama.

Alangkah bertambahnya shockBujang ketika mendengar kabarbahwa 11 orang keluarga dia kinipun hilang karena mencari dirinyaBujang. Bujang belum bisa ditanyabanyak, dia hanya memanggil be-berapa adik dan kemenakannyasambil terseduh menangis.

Kepala Jorong IV KampungbaruBenteng Amirdin TH menyam-paikan ucapan terima kasih kepadawarga Jorong Patamuan yang telahmenyelamatkan anggota masyara-katnya. Harapannya, jika suatu nanti11 anggota pemilih Bujang punsampai di Jorong Patamuan, diha-rap warga setempat bersedia mem-berikan bantuan seadanya.

Di sisi lain, Camat MapattunggulSelatan Letfriedo yang menghantarBujang ke posko, menyebutkan,pihaknya sudah menyebarkan infor-masi terkait warga Lubuksikapingyang hilang. Mengenai bantuan,warga Jorong Patamuan bersediamembantu bila nanti mereka sampaidi kampung mereka.

Melalui Lotfriedo, Bujang berce-rita perihal dirinya yang tersesat dihutan belantara itu. Pada Sabtu (28/2) petang, Bujang mengaku hendakpulang ke rumah. Namun, cuacasedikit mendung kabutpun menye-limuti lebatnya hutan di puncak

Bukitbarisan itu.“Jarak pandang saya hanya satu

meter saja. Tetapi saya terus berjalankarena yakin jalan itu adalah menujurumah,” ujar Lotfriedo, menirukankata-kata Bujang.

Dia tidak henti-henti berjalan,sampai di puncak Bukitbarisan. Ditengah malam, Bujang beristirahat.Dia tidur di atas pohon, untuk meng-hindari serangan dari binatang buas.

Perjalanan terus Bujang lakukan.Sampai dia berjalan di puncaktertinggi Bukitbarisan di GunungAmeh. “Barulah Bujang tersadarkalau dia sudah tersesat. Sudahberhari-hari dia tidak sampai-sampai di rumah. Hingga dia melan-jutkan perjalanannya dan bertemulahdengan warga di peladangan yangterletak di Jorong Patamuan,” ceritaBujang kepada Camat MapattunggulSelatan Lotfriedo.

Untuk memenuhi kebutuhanmakanan selama 4 hari tersesat dihutan, Bujang mencari cendawandan buah hutan yang bisa dimakan.Setiap kali dia istirahat dan makan,baju dan celananya lah dijadikanbahan pemancing api untuk dibakar.“Kalau perut lapar, saya masakcendawan. Kalau malam tiba, sayapanjat pohon dan tidur di atas pohontersebut,” tutur Lotfriedo, mence-ritakan kembali keterangan Bujang.

Dari Limapuluh Kota, BPBDsetempat memperkirakan 11 wargaPasaman yang hilang itu tadi sudahmasuk ke wilayah Kabupaten Lima-puluh Kota. Mereka diprediksiberada di kawasan utara KabupatenLimapuluh Kota meliputi Keca-matan Pangkalan dan KecamatanKapur IX.

“Lokasi hilangnya 11 warga ter-sebut berada dekat dari perbatasanKabupaten Limapuluh Kota denganKabupaten Pasaman. Besar ke-mungkinan juga, 11 warga hilangtersebut diperkirakan masuk kekawasan Kabupaten LimapuluhKota. Untuk itu, kami siap untuk ikutserta dalam pencarian,”ujar KepalaBPBD Kabupaten Limapuluh Kota,Irfan, Rabu (4/3). (h/col/ddg)

Kepala Bulog Divre Sumbar,Arjun Ansol Siregar, mengatakan,langkah yang dilakukan untuk me-nambah suplai beras ke masyarakatdengan memaksimalkan penyaluranberas Raksin kepada 19 kabupaten/kota yang ada di Sumbar. Sedangkankuantum yang didistribusikan sebe-sar 4.131 ton di setiap bulannya.

“Penyaluran Bulan Januari danFebruari 2015 sudah berjalan. Alo-kasi Raskin Maret akan segera kitadistribusikan,” ujarnya.

Ia menambahkan, untuk alokasitiga bulan tersebut tersebut terhitungsebanyak 12.393 ton beras Raskindisalurkan kepada masyarakat mis-kin sehingga sebagian kebutuhanberas untuk rumah tangga miskindapat terpenuhi.

Ajun menjelaskan, stok beras yangdikuasai Bulog Divre Sumbar cukupuntuk kebutuhan empat bulan penya-luran sampai dengan Mei 2015. Stoktersebut ada sebanyak 17.504 ton yangtersimpan di 11 komplek gudang Bulogdi Sumbar, ditambah dari Divre BulogJawa Timur sebanyak 3000 ton, sehinggatotal stok sebanyak 20.504 ton.

Sedangkan stok yang ada digudang Bulog saat ini, kata Ajun siapuntuk digunakan untuk pelaksanaanOperasi Pasar (OP) beras jikadibutuhkan. “Stok beras BulogSumbar cukup, penyaluran Raskinberjalan lancar, perkembanganharga beras stabil, pasokan beras kepasar-pasar cukup dan panen padijuga terus berlangsung, serta moni-toring perkembangannya akan kitatingkatkan,” jelasnya.

Maksimalkan Distribusi ................... Dari Halaman. 1Di sisi lain ucap Ajun, meski

harga beras di beberapa provinsi lainnaik dan membuat masyarakatmenjerit. Namun hal itu tidak terjadidi Provinsi Sumbar. Saat ini hargaberas di Sumbar relatif stabil, baikitu dari segi harga, maupun dari segipasokan atau ketersediaan beras.

Gubernur Sumbar, Irwan Prayit-no, mengatakan, dari hasil peman-tauan harga beras di Sumbar yangdilakukan oleh tim yang terdiri dariDinas Perindustrian dan Perda-gangan (Disperindag), Badan PusatStatistik (BPS), Bulog, Dinas Perta-nian (Disperta), Balai Karantina Per-tanian (BKP) dan Biro Perekono-mian membuktikan bahwa perkem-bangan harga beras relativ stabil.

“Perkembangan harga berasselama Bulan Februari 2015 relatifstabil tidak mengalami perubahanatau kenaikan harga. Pasokan berasdari pedagang dan penggilingan kepasar-pasar cukup, karena panenberjalan terus menerus oleh petanidi Sumbar,” kata Irwan.

Sementara, kenaikan harga berasyang terjadi di Pulau Jawa, menurutIrwan disebabkan kekosongan pe-nyaluran Raskin selama tiga bulanterakhir, yakni dibulan November -Desember 2014 dan Januari 2015.Dampaknya, terjadinya penipisanstok gabah dipenggilingan karenabelum panen.

“Selain itu, mundurnya masapanen raya musim rendengan diper-kirakan akhir Februari 2015 danadanya isu penggantian/penghapu-san Program Raskin juga mem-

pengaruhi,” tutur Irwan.Presiden Jokowi, kata Irwan

menginstruksikan pelaksanaan pe-nyaluran serentak Raskin dan Ope-rasi Pasar di seluruh Provinsi. Saatini di Provinsi yang mengalamikenaikan harga, telah dilaksanakanOP Beras CBP di 20 provinsi se-mentara untuk Sumbar tidak dilak-sanakan OP karena harga beras stabil.

Irwan Juga menjelaskan, untukpenyaluran Raskin di Sumbar telahdilounching pada Rabu (11/2) lalu.Sebelumnya, Pemprov Sumbar jugatelah menetapkan pagu Raskin 2015yang jumlahnya mengacu pada paguraskin tahun 2014. Totalnya adasebanyak 49.577.580 kilogram yangdisalurkan kepada masyarakat sela-ma selama tahun 2015 di 19 Kabu-paten/Kota di Sumbar.

SK pembagian beras ini juga telahditandatangani oleh Gubernur Sum-bar Irwan Prayitno pada 7 November2014 lalu. Jumlah Rumah TanggaSasaran (RTS) Sumbar tahun ini yaitusebanyak 275.431 RTS. Data pe-nerima raskin ini berdasarkan pen-dataan Badan Pusat Satistik (BPS)hasil pendataan Program Perlin-dungan Sosial (PPLS).

Meski penyaluran raskin tahun inimasih sama dengan jumlah pagu raskintahun lalu, menurut Gubernur hal itubukan berarti jumlah pendudukmiskin tahun lalu sama dengan jumlahpenduduk miskin ditahun ini. Hanyasaja, kesamaan pagu raskin yangditetapkan tersebut dinilai untukmenghemat keuangan negara untukpendataan RTS tersebut. (h/mg-isr)

Sumbar, Syafrizal Ucok yang didam-pingi Kabid Kelembagaan dan Par-tisipasi Masyarakat, E Rahman, jikatak ada kendala, pelatihan bagiperangkat nagari yang terdiri dariwalinagari, sekretaris nagari, ben-dahara nagari, KAUR dan kepalajorong ini, direncanakan dua minggulagi.

“Dana pelatihan sudah ada.Hanya saja karena kementerian inibaru, maka pejabatnya juga belumlengkap. Dalam waktu dekat pejabatterkait akan dilantik, maka danapelatihannya juga bisa langsungdikucurkan,” terang Syafrizal Ucok.

Di Sumbar, sekitar 880 nagaridan desa akan mendapat kucurandana desa, terdiri dari 754 nagari dan126 desa. Setiap nagari dan desamendapat alokasi dana desa berkisarantara Rp300 juta hingga Rp400 juta.

“Besaran dana desa yang diteri-ma nagari atau desa ini bervariasi,tergantung kondisi wilayah, sepertijumlah penduduk, luas wilayah,angka kemiskinan dan kesulitantopografi desa/nagari,” katanya.

Dikatakan, pelatihan bagi pe-rangkat nagari dan desa ini bertujuanagar dana yang diterima dapatdigunakan secara tepat sasaran.Materi pelatihan akan diberikanoleh pihak-pihak yang berkompeten

Gubernur: .......................................... Dari Halaman. 1di bidangnya, seperti pakar keua-ngan daerah.

Meski sudah mendapat pelati-han, namun perangkat nagari tetapakan didampingi fasilitator. Parafasilitator ini berasal dari fasilitatorPNPM Mandiri Pedesaan yangjumlahnya sebanyak 365 orang.Dana desa itu harus digunakandengan hati-hati. Sebab penggunaan-nya akan diaudit langsung BPK.

“Fasilitator PNPM Mandiri Pede-saan akan mendampingi masyarakatmengelola dana desa. Mereka inisudah berpengalaman dalam menge-lola dana PNPM. Mereka juga men-dampingi masyarakat dalam meren-canakan pembangunan,” katanya.

Sementara Walingari Kapen-cong dan Lubuk Gambir (Kapel-gam) Koto Marapak, KecamatanBayang, Kabupaten Pesisir Selatan,Darusman yang dihubungi terpisahmengatakan, saat ini pemerintahnagari setempat sedang menunggujuklak dan juknis pelaksanaanangggaran. Baik untuk anggaranpembangunan desa dari pemerintahdaerah maupun dari pusat.

Disebutkannya, dana pemba-ngunan desa dari daerah yang telahditerima pada 2015 ini sebesarRp343 juta. Dana itu hingga kinibelum bisa digunakan, karena masih

menunggu aliran dana dari peme-rintah pusat. Sebab katanya dalammenggunakan dana pembangunandesa dari daerah harus sejalandengan dana dari pusat.

“Kalau sudah ada juklak danjuknis anggaran, kami segera menja-lankan program yang sudah diren-canakan,” sebut Darusman melaluitelepon genggamnya.

Adapun pembangunan yangakan dilakukan diantaranya, rabatbeton jalan di Kampung LubukGambir sepanjang 200 meter dan 50meter di Kampung Kapencong.Kemudian pembangunan bendu-ngan dan dua irigasi di KampungKapencong. Bendungan berfungsimengairi lahan seluas 78 haktare.Kemudian pembukaan jalan barusepanjang 700 meter di KampungLubuk Gambir, pusat kesehatannagari (Puskesri) di KampungLubuk Gambir.

“Puskesri sudah tiga tahun bela-kangan kami usulkan ke DinasKesehatan Provinsi. Namun hinggakini belum teralisasi,” katanya.

Puskesri sangat penting bagimasyarakat Kampung Lubuk Gam-bir, sebab akses fasilitas kesehatanjauh di kampung mereka. Kalau punada, bidan desa tidak tinggal di lokasidinasnya. (h/vie)

terpadu, rektorat dan pusat per-kantoran, gedung pusat mahasiswa,dan gedung pusat pelatihan guru.Tujuh bangunan tersebut ditargetkanselesai dalam 365 hari kerja dengantotal biaya mencapai Rp180 miliar.

Pada bagian lain, Project Mana-ger Pengembangan Kampus UNP,Prof Ganefri PhD berharap megaproyek pengembangan kampus UNPbisa berjalan lancar sesuai denganjadwal yang telah ditentukan. Selainitu, kualitas atau mutu bangunan jugamesti sesuai dengan perencanaan.

“Gedung-gedung yang akan diba-ngun tersebut berkonstruksi antigempa dan semuanya terdapat seltertsunami pada bagian atasnya,” kata

Menristek Dikti .................................. Dari Halaman. 1Ganefri yang kini juga menjabatKetua Kopertis Wilayah tadi malamsembari mengatakan selain meres-mikan proyek UNP, Menristek Diptijuga akan bertemu dengan seluruhrektor, ketua sekolah tinggi, direkturdan ketua yayasan Perguruan TinggiSwasta (PTS) di Kopertis WilayahX (Sumbar, Riau, Jambi dan Kepri).

Syahrial Bahtiar menambahkan,untuk kolam renang dan sekolahlabor yang nantinya juga diresmikanoleh M Nasir, dalam pengerjaannyamenghabiskan anggaran sebesarkurang lebih Rp500 Miliar.

“Untuk kolam renang ini kitatelah desain menjadi kolam renangdengan taraf internasional, dimana

kita utamakan untuk mahasiswa danpengembangan atlet. Nanti kita ren-canakan juga bisa dipakai umum,”terangnya.

Kolam renang UNP ini memilkikolam dengan berukuran 50x30 meterdengan jumlah kolam sebanyak duabuah kolam renang. Disampingnyaterdapat tribun penonton denganfasilitas penunjang lainnya. Dengandiresmikannya kolam renang ini jugadiharapkan akan bisa dipergunakanuntuk PON 2024 mendatang saatSumbar menjadi tuan rumah.

Untuk wisuda periode Maret ini,sebanyak 3.025 orang akan diwisudatermasuk 13 dokter, S1, S2, S3 danD3 pada Sabtu (8/3). (h/mg-isr/erz)

“Kakanwil yang baru tentu ber-kompeten untuk menduduki posisitersebut. Bapak Salman memilikiriwayat karir yang panjang di ling-kungan Kemenag Sumbar. Beliaupernah menjabat sebagai kepalakantor di beberapa kemenag kabu-paten dan kota. Tentu track record(rekam jejak) tersebut sangat ber-kompeten untuk menahkodai Ke-menag Sumbar,” ucap M. Rifki.

Sebelumnya, Salman beberapakali berpindah tugas sejak bekerja dikementerian. Setelah menjabatsebagai Kasubag TU Kantor Ke-menag Kabupaten Solok, Salmankemudian menjabat kepala kantor(Kakan) Kemenag di Kota Sawah-lunto dan KabupatenTanah Datar.Pada 2009 menjabat sebagai KabagTU di Kanwil Kemenag Sumbar,kemudian kembali bergantian men-

Salman Nahkodai .............................. Dari Halaman. 1jabat sebagai Kakan Kemenag KotaPayakumbuh dan Kota PadangPanjang. Belum genap sebulan diPadang Panjang, Salman dilantiksebagai Ka Kanwil Kemenag Pro-vinsi Sumbar.

M. Rifki melanjutkan, segenappegawai yang bekerja di KemenagSumbar selalu siap bekerjasama danmendukung segala upaya yang akanditempuh Salman untuk mening-katkan kualitas kerja di lingkunganKemenag Provinsi Sumbar.

Di sisi lain, Sahrul Wirda yangmenjabat posisi kepala KemenagSumbar sebelumnya turut dilantikoleh menteri agama sebagai KepalaBiro AUAK IAIN Syech DjamilDjambek. Rifki mewakili segenappegawai Kemenag Sumbar mengakuberterimakasih dan mengapresiasikinerja yang dilakukan oleh Sahrul

Wirda saat masih menjabat sebagaiKa Kanwil.

“Pak Sahrul diangkat sebagaiKepala Biro AUAK di IAIN SyekDjamil Djambek, tentunya meru-pakan tantangan baru bagi beliaumengingat sebelumnya IAIN ter-sebut adalah STAIN. Beliau diper-cayakan posisi penting di IAIN yangbaru berdiri tersebut, kami di Ke-menag turut mendoakan agar beliaubisa menjalankan tugas tersebutsebaik-baiknya,” lanjutnya.

Pada waktu yang sama, MenteriAgama Lukman Hakim Saifuddin jugamelantik sejumlah Rektor serta pejabatEselon II untuk pusat dan daerah.Mulai dari direktur, inspektur wilayah,Kepala Kanwil Kemenag Provinsi, danpimpinan Perguruan Tinggi Kea-gamaan Islam yang seluruhnya ber-jumlah 39 jabatan. (h/mg-isq)

menyerupai pistol. Kesimpulan inidiambil berdasarkan peluru yangditemukan di dalam ban mobiltersebut,”kata Rona Tambunan.

Dijelaskannnya, peluru yangterdapat dalam ban mobil itu berupapeluru seperti jari jari sepeda yangada lobang di tengah tengahnya.Peluru ini sengaja dibikin dengantujuan hanya untuk mengempeskanmobil Kijang No Pol BA 1511 Ayang dikemudikan Zulkifli.

“Bukan untuk membunuh kor-ban. Setelah menembak ban mobil,kawanan bandit ini akan mengikutimobil korban dari belakang sambilmenunggu ban mobil korban benarbenar kempes. Kemudian baru mere-ka ambil uang saat korban lengah.

Informasi yang dikumpulkanHaluan, korban yang warga Kelu-rahan Kandang Rimau Sijunjung dilokasi kejadian mengatakan, ia barusaja menjual biji emas milik adiknyayang bernama Ismail serta miliktetangganya, Khadir di toko emas H.Damrah Pasar Raya Solok sebanyak560 gram.

Rampok Mengganas .......................... Dari Halaman. 1Pedagang emas toko H.Damrah

membayar emas itu dengan meng-gunakan cek. Kemudian cek itudicairkan oleh Zulkifli di Bank BNIKota Solok. Lalu, uang sebesar 280juta dibawanya ke Sijunjung denganmenggunakan mobil. Belum jauh iaberjalan, tepatnya di perlintasankereta api Nagari Saok Laweh, tibatiba ban mobil belakang sebelah kirikempes. Menyadari ban mobilnyakempes, Zulkifli berhenti di tempattambal ban terdekat.

Untuk mempercepat proses pe-nambalan ban itu,ia ikut membantumembuka ban. Ketika ia sedang asyikmenaikkan dongkrak, tiba tiba iamendengar pintu mobilnya ditutuporang secara kasar. Lantas ia keluardari kolong mobil dan bergegasmenuju pintu mobilnya itu untukmemastikan keberadaan uangnyayang disimpan di dalam mobil.Namun Zulkifli sudah terlambat, iahanya bisa melihat uangnya ditentengseorang perampok sedang menye-berang jalan. Sementara itu di sebe-rang jalan, sudah ada seorang rampok

lagi yang sudah siap menunggudengan sepeda motor.

Melihat perampok kabur dengansepeda motor sambil membawauang, warga Sijunjung ini berteriakminta tolong,sehingga mengundangperhatian masyarakat sekitar. Salahseorang warga yang diketahui berna-ma Bambang, mencoba mengejarperampok dengan menggunakansepeda motor. Akan tetapi belumsampai 500 meter dari lokasi keja-dian, rantai motornya putus danBambang terpaksa menghentikanpemburuannya.

Selain Bambang, warga lainnya,Yunus juga ikut memburu rampok.Yunus hampir saja dapat mengejarperampok itu,akan tetapi ia terpaksameminggirkan motornya setelahsalah seorang perampok menga-rahkan senjata rakitan itu kepadanya.

“Ketika pistol itu mengarah kekepala saya, tubuh saya terasa lemasseketika dan saya tak ingin mengam-bil risiko yang lebih besar. Saya lalucepat cepat minggir ke tepi jalan,”kata Yunus. (h/eri)

Page 8: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H8

Wali Nagari Siap Sukseskan PilkadaDHARMASRAYA, HALUAN — Asosiasi Wali NagariDharmasraya (Aswanadharma), mengadakan rapat koor-dinasi tahap I tahun 2015, Selasa (03/03), bertempat digedung pertemuan Kecamatan Koto Baru. Rapat tersebutantara lain membahas tentang persiapan nagari dalammenyongsong dan mensukseskan helat Pilkada Dharmasraya2015 nanti.

Rapat tersebut antara lain dihadiri 27 dari 52 wali nagarise Kabupaten Dharmasraya. Rapat dipimpin langsung KetuaAswanadharma, H. Rasul Hamidi Dt. Saridano, yang jugaturut dihadiri Wakil Kepala Cabang Bank Nagari Koto Baru,Roni Alvadiva.

Rasul Hamidi Dt.Saridano mengatakan, menghadapipesta demokrasi di Kabupaten Dharmasraya, wali nagarisebagai perpanjangan tangan pemerintah daerah, harusberkomitmen untuk ikut berpartisipasi aktif dalammensukseskan agenda tersebut. Salah satunya denganmewujudkan situasi kondusif jelang Pilkada. “Wali nagarijuga harus berhati-hati terhadap segala bentuk isu yangmengarah kepada keburukan atau adu domba yang berakibatterjadinya perpecahan antar warga,” katanya. (h/mg.zf2/mdi)

Gerindra Piaman Bergejolak

13 PAC Layangkan Mosi Tak PercayaPADANG PARIAMAN, HALUAN — Jelangditabuhnya genderang Pilkada KabupatenPadang Pariaman, DPC Partai Gerindra setempatbergejolak. Sebanyak 13 dari 17 Pimpinan AnakCabang (PAC) Partai Gerindra di daerah itu,melayangkan mosi tak percaya terhadap KetuaDPC Gerindra Padang Pariaman, Happy Neldy.

Lingkar

Ali Mukhni Daftar ke PPPPADANG PARIAMAN, HALUAN—Diantar puluhan pen-dukung dan tim suksesnya, Ali Mukhni mendaftarkan dirisebagai bakal calon Bupati Padang Pariaman ke Partai PersatuanPembangunan (PPP) kabupaten setempat, Selasa (3/3) lalu.

“Salah satu motivasi sayamendaftar sebagai bakal calonbupati ke PPP ini adalah partaiini merupakan lambang per-kumpulan umat muslim Pa-dang Pariaman dan SumateraBarat secara umum,” kata AliMukhni.

Ia mengatakan, partaiberlambang Kabah ini sudahmemiliki konstituen yang

tetap, seperti jamaah syatariyah dan tarbiyah, sehingga dengandukungan bersama akan dapat menjadikan PPP sebagai partaipengusung utama.

“Saya ingin menjadikan PPP sebagai tulang punggung,jadi PPP bukan partai pendukung, tapi partai pengusung.Dengan memohon ridho Allah SWT saya maju dan mendaftaruntuk menjadi bakal calon bupati periode 2015-2020 dariPPP,” katanya seperti diwartakan antarasumbar.

Ia menyampaikan visi dan misi pencalonan dirinyasebagai bakal calon bupati Padangpariaman periode 2015-2020, selain tetap melanjutkan sejumlah program pem-bangunan yang sedang berjalan, juga akan meningkatkaninfrastruktur dan sarana-prasarana lain yang dibutuhkandaerah. “Secara umum visi misi kita adalah menjadikanmasyarakat Padangpariaman bisa makmur, beriman danbertakwa, infrastruktur jalan bagus, pendidikan anak-anakbagus, irigasi persawahan seimbang. Sesuai sunnahRasulullah seorang pemimpin baru bisa tidur kalau rakyatnyasudah sejahtera,” ujarnya.

Ia menuturkan, secara histori sudah lama memilikikedekatan dengan PPP, dahulu semasa kuliah sekitar tahun1970-an ia merupakan salah satu kader partai berlambangKabah ini.

Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PPP KabupatenPadangpariaman, Hendra ketika menerima kedatanganpetahana Ali Mukhni mengatakan, bahwa Ali Mukhnimerupakan orang ke-6 sekaligus yang terakhir mendaftar kepartai berlambang Kabah itu.

Ia mengatakan, Ali Mukhni telah terbukti kiprahnyasemenjak jadi wakil bupati ketika berpasangan denganMuslim Kasim yang kini Wakil Gubernur Sumbar, dan hinggamenjadi Bupati Padangpariaman periode 2010-2015.

“Program beliau di bidang keagamaan menurut kamimenjadi ketertarikan tersendiri kepada Ali Mukhnidibandingkan bakal calon lainnya,” katanya.

Ia mengisyaratkan PPP sebagai partai umat Islam, tentusangat ingin melanjutkan estafet kepemimpinan Padang-pariaman di tangan orang yang tepat, dengan memperbanyakprogram di bidang keagamaan sehingga terwujud masyarakatagamis, berakhlakul karimah, dan menjujung tinggi etika dannilai-nilai budaya ketimuran. (h/yan)

dinasi dengan PAC, maupundengan pengurus DPC untukmembesarkan partai. Hal itusudah dirasakan sejak yangbersangkutan terpilih sebagaianggota dewan. Kemudian,Happy Neldy juga tidak per-nah menyampaikan dan men-distribusikan keuangan partaiyang bersumber dari bantuanPemkab Padang Pariamanmelalui Kesbangpol dan Lin-mas, serta keuangan fraksi.

Dalam surat yang juga telahdilayangkan ke DPP PartaiGerindra itu lanjut Topik,Happy Neldy juga tidak pernahmengacu kepada AD/ART,selaku pegangan partai dalamsetiap mengambil kebijakan.Kemudian, Happy Neldy tidakpernah mendistribusikan danaoperasional yang diberikanDPP untuk DPC dalam peme-nangan pasangan Prabowo-Hatta pada Pilpres lalu.

“Surat mosi tak percaya itutelah sampai dan diterimasalah seorang Ketua DPP Par-tai Gerindra, FX Arifpoyuo-no. Surat itu juga telah dise-tujui Syuir Syam selaku KetuaDPD Partai Gerindra Suma-tera Barat,” kata Topik.

Ketua DPC Partai Gerin-dra Padang Pariaman, HappyNeldy saat dikonfirmasi Ha-

luan mengatakan, dirinya me-ngakui jika mosi tidak percayayang disampaikan PAC itubohong belaka. Happy Neldyjuga menyebut, jika langkahtersebut telah ditunggangi olehorang-orang yang punya ke-pentingan dalam Pilkada Pa-dang Pariaman mendatang.

“Dalam Partai Gerindra,yang berhak melakukan revita-lisasi itu adalah ketua dansekretaris. Dan lagi, orang yangmembocengi mosi tak percayaitu tidak pakai surat mandatdari DPP Partai Gerindra.Mereka bicara DPC tidak

melakukan konsolidasi, itusama sekali tidak betul. Bah-kan, kita baru saja melakukanRapat Kerja Cabang (Raker-cab) di KPNG Lubuk Alung,”kata Happy Neldy.

Happy Naldi yang turutdidampingi Wakil Ketua DPCGerindra, Ramli menyampai-kan, dirinya juga mengaku barusaja bertemu dengan KetuaDPW Gerindra Sumbar, SyuirSyam. “Ketua DPW (Suir Syam,red), bahkan membantah ten-tang adanya rekomendasi dariDPP tersebut,” kata Ramli.

Bahkan Ketua DPW im-

“Gejolak ini timbul, s-etelah melakukan sejumlahpertemuan yang membahassoal kepemimpinan HappyNeldy, yang juga Ketua FraksiGerindra di DPRD PadangPariaman,” ujar Wakil KetuaDPC Gerindra Padang Paria-man, Topik Hidayat saat dihu-bungi Haluan, Rabu (4/3).

Topik yang juga koordina-tor pertemuan dengan PACtersebut menjelaskan, ke-13PAC yang menarik dukungan-nya itu masing-masingnya PACLubuk Alung, Sintuak TobohGadang, Ulakan Tapakis, VKoto Kampuang Dalam danVII Koto Sungai Sariak. Selan-jutnya PAC Patamuan, SungaiLimau, IV Koto Aua Malin-tang, Sungai Geringging, VKoto Timur, 2x11 Kayutanam,Padang Sago dan 2x11 EnamLingkung.

“Mosi tidak percaya itudituangkan dalam surat tertu-lis. Disamping itu, sejumlahpengurus DPC Gerindra Pa-dang Pariaman juga ikut mem-bubuhkan tandatangan dalamsurat mosi tak percaya itu,”terangnya.

Dalam mosi tidak percayaitu disebutkan, bahwa KetuaDPC Gerindra Happy Neldytidak pernah lagi berkoor-

buh Happy Neldy, juga telahmenginstruksikan agar pe-ngurus melakukan rapat kon-silidasi dengan seluruh pe-ngurus DPC dan PAC. “Adakanrapat konsolidasi, nanti sayaakan jelaskan,” ujar Ram-li menirukan intruksi SuirSyam. Happy Neldy juga me-nandaskan, jika orang-orangyang ikut mosi tidak percayaitu, adalah jajaran PAC yangtidak mau melakukan revi-talisasi, khususnya sekaitaninstruksi pembentukan ke-pengurusan partai di tingkatnagari. (h/ded)

Cabup Pasaman BaratTerus BermunculanPASBAR, HALUAN — Bursacalon Bupati Pasaman Baratpada Pilkada 2015 ini, di-prediksi akan ramai terus ber-kembang dan sebagiandari mereka sudahmendaftarkan diri kepartai politik yangada.

Dari catatan Haluan,hingga akhir Februari2015 lalu, beberapa calon,seperti Zulkanedi Said danHamsuardi serta beberapacalon lainnya, sudah mendaftarke Partai Nasdem. Di PartaiHanura, diantaranya ArsyarLubis, Zulkanedi Said danSyahiran. Berikutnya dari PartaiAmanat Nasional (PAN) dian-taranya Syahiran, Hamsuardi,Risnawanto dan beberapa nama

lainnya. Selain itu juga ada PartaiKeadilan Sejahtera (PKS), yangantara lain juga telah menerimapendaftaran Masnil dan be-

berapa nama lainnya.Sedangkan di Partai Pe-rsatuan Pembangunan(PPP), tercatat namaSyahnan. “Saya akansiap maju menjadi bakalmenjadi calon bupati

Pasaman Barat pada periode2015-2020 mendatang”, kataSyahnan di Simpang Ampek,Rabu (4/3).

Ketua Komisi PemilihanUmum (KPU) Pasaman Barat,Syafrinaldi secara terpisah menga-takan, sesuai amanat Undangundang, pelaksanaan Pilkadaserentak, akan dilaksanakan padaDesember 2015. (h/gmz)

DESAK PRESIDEN — Wakil Ketua Tim Sembilan Jimly Asshiddiqie (tengah), bersama anggota Tumpak Hatorangan(kiri), Erry Riyana (kedua kiri) dan Bambang Widodo Umar (kanan) memberikan keterangan bersama aktivis anti korupsidi Jakarta, Rabu (4/3). Tim Sembilan bersama aktivis mendesak Jokowi mencopot Plt Pimpinan KPK TaufiequrachmanRuki dan Indrianto Seno Aji karena dinilai justru memperlemah pemberantasan korupsi di Indonesia. ANTARA

Page 9: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Holy Adib Layouter: Widewww.harianhaluan.com

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 9

Lingkar

BK Tetap Dilewakan, Meski Anggota BK AbsenDedi HenidalUtamakan KebersamaanPenanganan BencanaDALAM melakoni pekerjaan sebagai ujung tombakpenanggulangan bencana di Kota Padang, Kepala BadanPenanggulangan Bencana Daerah dan Pemadam Kebakaran(BPBD&PK) Kota Padang, Dedi Henidal terus ber-komitmen bekerja dengan mengerahkan seluruh ke-mampuan yang dimiliki.

“Saya tumbuh beserta pengalaman dalam organisasi danpemerintahan. Segala pengalaman tersebut menjadi sandarandalam menjalani pekerjaan. Artinya, saya selalu berupayauntuk bekerja sesuai dengan ketentuan dan aturan yangberlaku,” ucap Dedi kepada Haluan di ruang kerjanya.

Sebagai nahkoda dalam upaya penanggulangan bencana di KotaPadang, Dedi menilai bahwa setiap kali melakukan pekerjaan selaluada tugas tertulis dan tidak tertulis yang bisa ditemukan dan harusdiselesaikan terkait upaya penanggulangan bencana.

“Contohnya, meskipun tugas dasar Damkar adalah memadam-kan api dalam bencana kebakaran, tapi selalu ada kegiatanpenanggulangan bencana lain yang harus dilakukan ketika berada dilapangan. Jangan hanya tertuju dengan apa yang ditugaskan oleh atasansaja, lihat juga potensi penanggulangan lain, seperti membersihkansumbatan got dan lain sebagainya,” lanjut peraih gelar akademis mas-ter di AKBP Padang dan pendidikan militer diKursus Lanjutan Perwira (Sus Lapa) II

tersebut.Dedi juga mengakui, da-

lam melakukan tugas yangterpenting adalah menum-buhkan rasa cinta terhadappekerjaan. Setelah itu, yangharus ditumbuhkan adalahrasa kekeluargaan dan sila-turahmi antar sesama pekerjapenanggulangan bencana.

“Saling mengingatkan, ituadalah kunci. Jika yang dibawah salah, saya ingatkan. Jika

saya yang salah, saya juga mintadiingatkan oleh rekan-rekan lain,”

tutup lelaki kelahiran 50 Kotatersebut. (h/mg-isq)

Persetujuan pengesahanlima anggota BK, memicusuasana panas saat sidangparipurna yang dipimpin Ke-tua DPRD Kota Padang, Eris-man. Sebagian anggota de-wan, meminta pelewaan di-tunda. Sebab, BK selaku pe-ngawas kedisiplinan dewan

sendiri yang tidak menghadirisidang paripurna.

“Tugas dan fungsi BK,seperti dalam draf, memantaudan mengevaluasi disiplindewan. Tapi tidak hadir saatdilewakan, mohon pertim-bangan ketua,” kata anggotaDPRD Kota Padang, ArfendiDt. Tan Bagindo saat menga-jukan interupsi kepada pim-pinan sidang.

Selain anggota Komisi IVitu, sejumlah anggota dewanlain juga berasumsi serupa.Setelah jual beli bantahan,akhirnya disepakati pelewaantetap dilanjutkan. Pesertaparipurna akhirnya menyetu-jui dan kebulatan pendapatditutup dengan ketukan palukesepakatan.

Lima wakil rakyat yangditetapkan sebagai BK, yakniIr. H. Yendril sebagai ketuadan Masrul Rajo Intan sebagaiwakil ketua. Lalu, Ir. H. EmnuAzamri, SH, MKn, MBA, Drs.Iswandi dan Jumadi, SH se-bagai anggota.

“Ya, ada dua anggota BKyang tidak hadir. Ketidak-hadiran ini karena sidang pa-ripurna berbenturan denganagenda partai di Bali,” kataKetua DPRD Padang, Erismanyang juga pimpinan sidang.

Menurutnya, perbenturanagenda karena padatnya ke-giatan di dewan. Masalah lain,jadwal paripurna baru ditetap-kan kemarin oleh Badan Mu-syawarah (Bamus). Dewantidak mungkin mengundurjadwal. Ditakutkan, pelewaanini akan berbenturan lagi de-ngan kegiatan lain di dewan.Pertimbangan terbaik pari-purna harus dilanjutkan.

“Hadir atau tidaknya BKsaat pelewaan, tidak dapat

menjadi indikator BK tidakmampu mengawasi kinerjaanggota dewan,” ujarnya.

Sebab, kata Erisman, duaanggota BK telah berangkat se-belum jadwal ditetapkan Bamus.Politisi Gerindra ini berharap, kedepan BK yang telah ditunjuk dandisahkan dapat menjalankan tugassesuai wewenang dan fungsinyamasing-masing.

Di antara tugas BK, per-tama, memantau dan menge-valuasi disiplin, kepatuhanterhadap moral, kode etik,peraturan tata tertib DPRDdalam rangka menjaga mar-tabat, kehormatan, citra dankredibilitas DPRD. Kedua,meneliti dugaan pelanggaranyang dilakukan anggota DPRDterhadap peraturan tata tertibDPRD dan atau kode etikDPRD. Lalu, melakukan pen-yelidikan, verifikasi, klarifikasiatas pengaduan pimpinan DP-RD, anggota DPRD dan ataumasyarakat. Dan terakhir, ber-tugas melaporkan keputusanBadan Kehormatan atas hasilpenyelidikan verifikasi danklarifikasi sebagaimana dimak-sud pada huruf c kepada rapatparipurna DPRD. (h/ade)

PADANG, HALUAN — Badan kehormatan (BK)DPRD Kota Padang, akhirnya ditetapkan dalamsidang paripurna yang digelar, Rabu (4/3). Sa-yangnya, sebagian alat kelengkapan dewan yangbertugas mengawasi disiplin anggota dewantidak hadir saat dilewakan.

PERBAIKAN LISTRIK — Petugas memperbaiki jaringan listrik di salah satu tiang di Jalan Khatib Sulaiman,Padang, Rabu (4/3). Perbaikan tersebut rutin dilakukan, untuk menjaga kestabilan listrik dan dalam rangkamemelihara kelistrikan. RIVO SEPTI ANDRIES

Tugas dan fungsi BK,seperti dalam draf,

memantau danmengevaluasi disiplin

dewan. Tapi tidak hadirsaat dilewakan, mohonpertimbangan ketua,”

Arfendi Dt. Tan Bagindo

Page 10: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Holy Adib Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H10 Padang

Lingkar

Jalur Dua Pantai Padang-BIM

Pembebasan Lahan Tuntas Pekan Ini

Berantas Maksiat, Pemko Butuh Peran Lembaga Adat

PADANG, HALUAN — Dalam sepekan ke depan,Pemerintah Kota (Pemko) Padang mengupayakanpenyelesaian pembebasan lahan yangmenghambat realisasi pembangunan jalur dua disepanjang Pantai Padang sampai ke BandaraInternasional Minangkabau (BIM). Di sampingitu, pembebasan titik pembangunan jalan lainnyajuga akan terus dilakukan.

Anggota DPR RI TinjauLokasi KebakaranPADANG, HALUAN — Anggota DPR RI dari Dapil SumbarI, Betty M. Shadiq meninjau lokasi kebakaran yang terjadi diBypass, Kelurahan Pasar Ambacang, Kecamatan Kuranji,Kota Padang, Rabu (4/3). Peninjauan tersebut dilakukan BettyShadiq selaku anggota DPR asal Sumbar, sebagai bentukkepedulian dan menyatakan turut prihatin atas musibah yangmenimpa warga Kuranji di Kota Padang.

Didampingi Ketua RT 03, Kelurahan Pasar Ambacang,Riki Priwahyudi, Betty menyatakan, turut prihatin denganmusibah yang menimpa warga yang rumahnya terbakar pada,Selasa (3/3).

Kepada keluarga korban kebakaran, Betty memberikankesejukan agar tabah menghadapi musibah yang dihadapi danmenyatakan bahwa dibalik semua ini, tentu akan ada hikmahyang terbik bagi korban asal dihadapi dengan sabar dantawaqal.

“Saya juga mengajak seluruh masyarakat, agar waspadaterhadap bahaya kebakaran. Sebab mewaspadai lebih baiksebelum terjadi, karena kerugian yang diakbat bencanakebakaran tak dapat dibayangkan sedihnya, mengingat selamaini kita sudah berusaha cukup lama dan dengan tenaga danpikiran berusaha untuk memperoleh apa yang telah kitadapati,” ungkapnya. (h/ydv)

Waspada, Pria BerkemajaRapi Beraksi di AngkotPADANG, HALUAN — Pencurian di atas angkot semakinmarak terjadi di Kota Padang. Kali ini, Yenti Seswita (43)warga Wisma Indah, Kelurahan Parupuk Tabing, KecamatanKoto Tangah, Kota Padang, menjadi korban, Selasa (3/3).Akibat peristiwa naas yang terjadi dalam angkot jurusan PasarRaya-Lubuk Buaya, mengalami kerugian senilai Rp12 juta.

Menurut keterangan korban di Mapolresta Padang,diduga pelakunya adalah seorang pria berkemeja rapi yangberada dalam angkot tersebut. Saat itu waktu menunjukanpukul 19.00 WIB, dia yang merupakan karyawan honorerhendak pergi ke rumah kakaknya di Jalan Pinus II Lolong,dengan menggunakan jasa angkot di kawasan Asrama Haji.

Saat di atas angkot, tas hitam miliknya tersebutdiletakan di atas paha. Ketika sudah sampai tujuan diapun turun dan berjalan kaki ke rumah yang dituju, namunsaat hendak memeriksa tas sandangnya itu, betapaterkejutnya melihat kondisi tas yang sudah robek terkenasayat senjata tajam. Ia semakin panik saat mengetahuidompet berisi uang Rp12 juta yang diletakkan di dalamtas sudah hilang. Dia pun langsung melaporkan kejadianke Polresta Padang dengan harapan petugas bisamenemukan dan menangkap pencuri uangnya tersebut.

Kanit III SPKT Polresta Padang Ipda Umar Yanimengatakan, laporan korban telah diterima dan diteruskanke Satuan Reskrim untuk pengusutan lebih lanjut.“Semoga pelakunya bisa ditangkap dan diadili,” tegasUmar Yani. (h/mg-fds)

PADANG, HALUAN — Peranlembaga adat dalam mengon-trol dan memberantas aksimaksiat di wilayah masing-masing sangat diperlukan.Pasalnya, Kota Padang sudahmenyatakan diri sebagai dae-rah bersih dari maksiat, walau-pun kenyataan di lapanganmasih ada tempat-tempat ma-ksiat yang hingga sekarangpemerintah kota kewalahanmenanganinya, seperti BukitLampu, Kecamatan Bungus,dan Pondok Baremoh, sertaPasia Jambal, Kecamatan Ko-to Tangah.

Walikota Padang, MahyeldiAnsharullah menjawab perta-nyaan wartawan usai membuka

kegiatan pelatihan penguatanpengurus lembaga adat di KotaPadang di Aula Asrama HajiTabing, Selasa (4/3) sangatberharap peran lembaga adatsemakin ditingkatkan.

“Peran lembaga adat dalammemerangi aksi maksiat me-mang sangat kita butuhkan.Maka dari itu, perlu kita beri-kan pemahaman melalui pe-latihan ini,” terang walikota.

Menurut walikota, tidakhanya persoalan maksiat yangbisa ditangani lembaga adat,persoalan pembebasan lahanjuga menjadi agenda utama saatini. Tanpa pertolongan lembagaadat, tidak mungkin persoalantanah ulayat, sengketa tanah,

serta pembebasan lahan bisadiselesaikan.

“Makanya, penguatan pe-ran lembaga adat harus terusditingkatkan. Sebab, pemkosangat membutuhkan bantuanlembaga adat,” tuturnya.

Terkait dengan peran lem-baga adat selama ini, yanghanya tinggal simbolis sajaketika Kota Padang menujuKota Metropolitan, Mahyeldimenampik tidak seperti itu.Karena, lembaga adat di KotaPadang cukup berperan pen-ting dalam menyokong pem-bangun di Kota Padang.

Apalagi, Kota Padang khu-susnya dan Sumbar pada umu-mnya sangat mengutamakandaerah adatnya dengan AdatBasandi Syarak, Syara’ BasandiKitabullah (ABS-SBK). Na-mun, kekuatan adat atau per-soalan adat di Kota Padangmasih ada.

Tokoh adat KecamatanBungus Teluk Kabung, Sahar-man menuturkan ketika ber-bicara persoalan tempat-tem-pat maksiat, memang penuhdengan dilema. Karena, tidaksegampang membalikkan te-lapak tangan. Apalagi, ketikaaksi maksiat yang dihubungkandengan mata pencaharian anakkemenakan cukup sulit men-jelaskannya. Walaupun pada

dasarnya, hati tidak menerimakondisi tersebut.

“Ini diperparah dengan kon-disi yang melibatkan kawasanBungus. Pada kenyataanya,kawasan tersebut tidak sepenuh-nya berada di Bungus. Kamisudah berusaha untuk mencarisolusinya, tetapi hingga hari inibelum ada jalan keluar yangjelas,” tutur Saharman.

Tetapi, Saharman menga-kui, peran lembaga adat sema-kin hari memang semakinterkikis jika dikaji kepadahakikinya adat itu sendiri.Dahulu adat memang dide-ngarkan anak kemenakan, jikaitu memang mamak yang ber-bicara. Kenyataan saat ini, yangmau mendengarkan keputu-san adat hanya keluarga yangsatu itu saja atau keluarga inti.Persoalan semakin menge-cilnya peran lembaga adat,memang perlu mendapat per-hatian dari pihak-pihak terkaitdan harus memahami urgensiadat itu yang sesungguhnya.

“Karena jika berbicara adat,maka berbicara aturan juga.Jika adat sudah tidak dianggaplagi, maka aturan hidup ber-masyarakat, berkaum dan ber-niniak mamak juga akan me-nipis,” ulas Saharman.

Sementara itu, Kabag Kes-ra Kota Padang, Al Amin

menjelaskan, perhatian PemkoPadang terhadap kelestariandan penguatan lembaga adatsemakin meningkat. Hal ini,terbukti anggaran untuk lem-baga adat di tahun 2015dikujurkan sebesar Rp400 jutauntuk lembaga adat di KotaPadang. (h/ows)

Hal tersebut disampaikanKepala Bagian (Kabag) Per-tanahan Kota Padang, Amas-rul kepada wartawan saat me-ninjau dan melakukan pem-bersihan terhadap lahan yangtelah dibayar ganti ruginya disepanjang Jalan Samudera.

“Kita sudah membayarganti rugi sebagian besar lahanyang ada di jalan ini (JalanSamudera,red) sejak 2013,masyarakat setempat berjanjimembersihkan lahan pada 13Agustus 2013, sekarang sudahmolor hampir 2 tahun. Untukitu, kita berharap masyarakatmau bekerja sama agar pem-bangunan jalan bisa segeradimulai. Pembangunan jalanini tujuannya untuk bersamadan untuk masyarakat juga,”ucap Amasrul.

Ia melanjutkan, provinsitelah bersedia melakukanpembangunan jalan. Beberapaproyek strategis lainnya jugaterus diurus Pemko Padangterkait pembebasan lahannya,sedangkan untuk pembangu-

nan jalannya diserahkan padaprovinsi.

“Untuk jalur dua Samuderadalam tahun ini, akan dimulaipengerjaannya oleh provinsi.Oleh karena itu, pembebasanlahannya akan kita upayakandalam sepekan ke depan sudahselesai,” lanjutnya.

Proses ganti rugi lahan yangterkena pembangunan jalansebagian memang kerap ter-kendala dengan ketidaksediaanwarga. Untuk jalur dua Sa-mudera, terdapat 45 pemiliktanah, 127 pemilik bangunandan dua sekolah, sedangkanyang telah dibayarkan gantiruginya mencapai 106 rumah.

“Upaya perundingan yangdilakukan hingga saat ini, sepe-kan ke depan akan terus kitagencarkan. Selain jalur duaSamudera, kita juga targetkanmenyelesaikan permasalahanpembebasan di Jalan Alai-By-pass, normalisasi Batang Maransi,jalan tembus Nipah-Teluk Bayurdan beberapa proyek lainnya,”tutupnya. (h/mg-isq)

WALIKOTA Padang, Mahyeldi Ansharullah didampingi Kabag Kesra, Al Aminmemberikan bahan pelatihan kepada peserta pelatihan lembaga adat di Aula AsramaHaji Tabing, Padang, Rabu (4/3). Lembaga adat harus bisa mengontrol perilakumaksiat di wilayah masing-masing. IST

ANGGOTA DPR RI, Betty Shadiq meninjau lokasi kebakaran di Bypass,Kelurahan Pasar Ambacang, Kecamatan Kuranji, Padang, Rabu (4/3). YULDAVERI

EKSEKUSI TANAH JALUR DUA — Satu unit ekskavator membongkar bangunan di Jalan Samudera, Padang, Rabu (4/3).Pembongkaran tersebut dilakukan, untuk menjalankan proyek jalur dua di sepanjang pantai Padang dan data dari PemkoPadang, dari 200 rumah yang akan dibongkar hanya ada 40 rumah yang memiliki sertifikat. RIVO SEPTI ANDRIES

Kinerja PDAM Dinilai Terus MembaikPADANG, HALUAN — Ki-nerja PDAM Kota Padang sejaksetahun terakhir menunjukkangrafik yang terus membaik.Hasilnya dibuktikan dengansejumlah penghargaan yangdiraih satu-satunya perusahaandaerah milik pemerintah KotaPadang ini. Hal ini dikatakanWakil Ketua DPRD Kota Pa-dang Wahyu Iramana Putra saatdihubungi wartawan melaluiponselnya, kemarin.

Dengan demikian, hematpolitisi Golkar ini lagi, mana-jemen layak disokong agarmendapatkan hasil yang lebih dan bisa memberikan pelaya-nan yang optimal pada masya-rakat Kota Padang.

“Kita hendaknya ikut men-yokong dan mendukung mana-jemen yang ada sekarang. Karenadalam kondisi sekarang, PDAMPadang sudah dapat dikategori-kan sebagai perusahaan daerahyang sehat,” ujar Wahyu yang jugakoordinator Komisi II DPRDPadang itu.

Dijelaskannya, salah satuindikator yang menjadi rujukankinerja baik itu adalah berbagaipenghargaan yang telah diraih.

Seperti tidak adanya temuandalam hal terkait keuangan,sehingga PDAM bisa meraihpredikat Wajar Tanpa Penge-cualian (WTP) dari BPK RI.

“Tak hanya itu, PDAM jugaakan ditetapkan sebagai peru-sahaan yang taat membayarhutang. Inikan patut disup-port,”tegasnya.

Sebagai lembaga yang me-miliki fungsi pengawasan, DP-RD Padang, kata Wahyu sudahcukup terbantu dengan ke-terbukaan manajemen PDAMselama ini. Sehingga fungsi-fungsi pengawasan anggotadewan khususnya komisi II bisaberjalan lancar. “Saya menilai,Direksi sekarang sangat terbukakepada Dewan. Jadi merekasangat tepat untuk dipertahan-kan dan didukung terus,”ujarWahyu yang juga Ketua DPDGolkar Kota Padang ini.

Menurutnya, manajemenPDAM layak dipertahankan.Jika ada upaya pergantianDireksi sebelum masa tugasberakhir, maka hal itu berarti melanggar aturan. Tak lazimkiranya jika di tengah mem-baiknya kinerja sebuah peru-

sahaan, lalu manajemennyadirombak. Padahal, pergantianitu bukan jaminan perusahaanakan menjadi lebih baik.

Hal ini sesuai dengan PerdaNo 9 Tahun 2013, tentangOrgan dan KepegawaianPDAM yang mengatakan bah-wa pergantian direksi hanya bisadilakukan jika meninggal dunia, permintaan sendiri (men-gundurkan diri), melakukanhal-hal yang merugikan PDAMatau tersangkut persoalan hu-kum. “Jadi tak bisa semena-mena mengganti Direksi. Apa-lagi kinerja mereka sangatbaik,”sebut Wahyu.

Dalam catatan Haluan,sejak setahun terakhir, PDAMKota Padang melakukan lang-kah-langkah yang progresif.Pelanggan-pelanggan yang se-lama ini tak tersentuh, mulaididekati dengan pendekatanpersuasif, sehingga likuiditasperusahaan menjadi lancar.

Upaya ini tak hanya dila-kukan terhadap satu lembagasaja, tapi juga sejumlah lembagasehingga tingkat akumulasipungutan yang sebelumnya taktertagih, makin tinggi. (h/ade)

Page 11: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: David Fernandawww.harianhaluan.com

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 11

Lintas

Wujudkan Sekolah Bersih

Penjaga Sekolah Akan Dinilai UPTDPAYAKUMBUH, HALUAN — Dalamupaya menciptakan PayakumbuhBersih, mulai tahun ini Unit PelaksanaTeknis Pendidikan bakal melakukanpenilaian terhadap penjaga sekolah.

“Selama ini, yang dinilai hanya kepala sekolahataupun guru berprestaasi. Tetapi penjaga sekolahyang telah bersusah payak untuk menciptakanlingkungan sekolah bersih, sering terlupakan. Untukitu, kita buat program penilaian terhadap penjagasekolah ini,” ujar Irfan Chanof, Kepala UPTDKecamatan Payakumbuh Utara.

Menurutnya, penilaian penjaga sekolah tersebut,dimulai dari Maret hingga akhir semester men-datang. Penilaian dilakukan terhadap penjaga di 33SD yang ada di Kecamatan Payakumbuh Utara danKecamatan Latina.

“Seluruh penjaga sekolah di bawah naunganUPTD Payakumbuh Utara dan Latina, kita nilai.Setidaknya ada 33 penjaga sekolah di wilayah UPTDkita. Dasar penilaian ini yakni memberikan motivasiterhadap penjaga sekolah dalam menciptakanlingkungan bersih,” ujarnya.

Dijelaskannya lagi, penjaga sekolah merupakankomponen penting dalam suksesnya pendidikanpada sekolah dasar. Karena, murid pada sekolahdasar belum memahami betul kebersihan lingkungansekolah. “Penjaga sekolah ini ah yang sangat berperanpenting untuk ciptakan lingkungan bersih. Untukitu perlu adanya perhatian terhadap penjaga sekolahini,” kata Irfan Chanof.

Kriteria penilaian tersebut, di antaranya ke-bersihan toilet serta WC, kebersihan selokan,halaman sekolah dan fisik sekolah dan programkerja dari masing-masing penjaga sekolah. Begitujuga, dalam penilaian UPTD melibatkan DinasPendidikan Kota Payakumbuh dan Dinas Kesehatan.

“Lomba penjaga sekolah ini merupakan pertamadilakukan. Program ini cukup diapresiasi banyakpihak pasalnya, dengan lomba ini mampu men-ciptakan lingkungan sekolah yang bersih dan sehat.Nantinya, UPTD akan memberikan reward danpiagam terhadap penjaga sekolah berprestasi,”jelasnya. (h/ddg)

SMPN 4 Gelar Pentas Kesenian dan Keterampilan Memasak

SDN 30 Gelar Pentas Agama dan Seni

SDN 08 ParambahanPusat Seleksi Atlet O2SNPAYAKUMBUH, HALUAN — Dalam menyukseskan ajangOlimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tahun 2015 ini,untuk gugus V di Kecamatan Lamposi Tigo Nagori menunjukSDN 08 jadi pusat penyeleksian terhadap atlet yang akanbertanding nantinya. “Untuk gugus V di Kecamatan LamposiTigo Nagori, SDN 08 dipilih untuk sekolah penyeleksiansiswa peserta O2SN,” kata Irfan Chanof, Kepala UPTDKecamatan Lamposi dan Payakumbuh Utara, Rabu (4/3).

Penyeleksian beberapa cabang olahraga, diantaranyacabang atletik, catur, bulu tangkis, dan tenis meja tersebutdilaksanakan di lapangan Gasper atau bersebelahan denganSDN 08 Kelurahan Parambahan semenjak awal Maret lalu.

Penyeleksian atletik O2SN oleh gugus V tersebut, terdiridari 5 sekolah. Diantaranya, SDN 08, SDN 23, SDN 37, SDN50, SDN 62, SDN 64, MIS 1 Parambahan dan MIS KotoPanjang. “Nantinya, masing-masing gugus akan mengutus 2anak untuk setiap cabang yang diperlombakan dalam O2SNtingkat kecamatan. Artinya, dari 5 gugus yang ada diKecamatan Latina dan Payakumbuh Utara, setidaknya akanada 10 murid yang bertanding untuk masing-masing cabangO2SN,” jelas Irfan Chanof.

Irfan Chanof yang sempat membuka langsung penye-leksian atletik O2SN di gugus V mengatakan, untuk tingkatkecamatan akan dilakukan penyeksian pada 11 Maretmendatang.“Penyeksian atletik O2SN dilakukan secaraberjenjang. Dari tingkat sekolah, gugus, kecamatan hinggatingkat Kota Payakumbuh,” katanya.

Sementara, Kepala SDN 08 Sarfyonarita turut merasabangga atas ditunjuknya SDN 08 sebagai tuan rumah dalamseleksi O2SN tahun ini. “Seleksi atlet yang telah dilakukancukup sukses. Saat ini, sudah ada 2 atlet dari masing-masingcabang O2SN untuk gugus V,” kata Sarfyonarita. (h/ddg)

STAIDAPayakumbuhGelar SeminarBahasa ArabPAYAKUMBUH, HALUAN — Sekolah Ting-gi Agama Islam Darul Quran (STAIDA)Payakumbuh kembali menggelar seminarbahasa Arab dalam rangka pembukaan kuliahSemester Genap T.A 2014/2015, akhirMinggu lalu.

Tema yang diangkat dalam seminar iniadalah “Revolusi Pembelajaran Bahasa ArabBerbasis Otak Kanan (belajar semudahsenyum), dengan narasumber Yani Hamdani,SS.I, Lc. Kegiatan seminar ini diikuti oleh guru bahasa Arab yang bertugas di MI, MTs,MA dan sederjat di Kota Payakumbuh danKabupaten Limapuluh Kota, para dosen sertaseluruh mahasiswa STAIDA Payakumbuh.

Ketua STAIDA Payakumbuh, AhmadDeski, S.S.I, MA mengatakan bahwa latarbelakang digelarnya seminar ini adalah untukmerubah paradigma masyarakat dan parapelajar yang selama ini merasa kesulitandalam mempelajari bahasa Arab.

Sekaligus untuk memotivasi peserta untuklebih menyenangi bahasa arab ini, sehinggamempelajarinya bisa semudah senyum.Kegiatan ini juga merupakan salah satu bentukpengembangan metodologi pembelajaranbahasa Arab untuk mahasiswa jurusan Pen-didikan Bahasa Arab (PBA) STAIDAPayakumbuh.

Disamping itu mahasiswa jurusan IlmuAlquran dan Tafsir (IQT) juga bisamenerapkannya dalam memahami ayat alQur’an

L ebih lanjut, Ketua STAIDA me-ngatakan bahwa dalam kegiatan seminar inijuga akan ditandatangani MoU antaraSTAIDA Payakumbuh dengan lembaga leesanarabic. MoU tersebut berkaitan dengankerjasama untuk menjadikan STAIDAPayakumbuh sebagai pusat pengembanganpembelajaran Bahasa Arab berbasis otakkanan di Kota Payakumbuh dan KabupatenLimapuluh Kota sekitarnya.

“Dalam seminar bahasa Arab ini kitamenghadirkan seorang pakar yang telahberhasil menemukan sebuah metode pem-belajaran Bahasa Arab berbasis otak kanan,yaitu Yani Hamdani, S.S.I, Lc. Harapannyamudah-mudahan setelah selesai seminar ini,kita bisa merubah paradigama selama iniyang mengatakan bahasa Arab itu sulit. Dandalam kesempatan ini kita juga akanmeresmikan kerjasama dengan LeesanArabic untuk pengembangan pembelajaranbahasa Arab berbasis otak kanan di daerahkita ini,” jelas Deski.

Kegiatan seminar ini berlangsung sangathangat dan penuh semangat. Peserta punterlihat sangat antusias mengikutinya sampaiselesai. Narasumber, Yani Hamdani padakesempatan tersebut juga mendemons-trasikan metode pembelajaran Bahasa Arabberbasis otak kanan ini kepada salah seorangpeserta yang memang belum pernah belajarbahasa Arab sebelumnya, dalam waktu yangsingkat saja peserta tersebut bisa menguasaibeberapa kosakata bahasa Arab bahkantashrif (bentuk perubahan kata dalam bahasaArab).(h/rel/nto)

Walikota BukaRakor UKSPAYAKUMBUH, HAL UAN — Walikota Payakumbuhdiwakili Asisten II Drs Amriyul Dt Karayiang membukaRapat Koordinasi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) tingkatKota Payakumbuh yang dilaksanakan di aula kantor bersamaPKK di Kelurahan Sawah Padang, Rabu (25/2).

Turut hadir dalam kesempatan itu, Kakan Kemenag KotaPayakumbuh H Asra Faber, Kepala Dinas Tata Ruang danKebersihan Zulinda Kamal, Kabag Kesra Yon Refli danpeserta rakor yang berjumlah 75 orang.

Menurut Yonrefli, peserta rakor kali ini terdiri dari timpembina UKS dan tim sekretariat UKS Kota Payakumbuh,tim pembina UKS dan tim sekretariat UKS kecamatan sePayakumbuh, pimpinan puskesmas, kepala UPT DinasPendidikan, dinas instansi dan lintas sektor terkait, guru-guru pembina UKS di SMA Negeri 2.

Rakor UKS tahun ini diisi oleh 6 pemateri yang berasaldari provinsi maupun Pemko Payakumbuh, di antaranyaMulkani Fitri, SH (Dinas Kesehatan Propinsi), FerumKalsidin, SH, MM (Biro Binsos Propinsi), Elzadaswarman,SKM, MPPM (Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh), DR.Henny Riza Falepi ( TP PKK Kota Payakumbuh) serta dr.Merry Yuliesday, MARS dan Indra Sofyan, SE, MM ( StafAhli Walikota Payakumbuh)

Sementara itu, Dalam Sambutannya, Asisten II Amriyulmengemukakan, dalam rakor UKS yang mengambil tema“Melalui rakor UKS kita jalin koordinasi dan tingkatkanpengetahuan tim pembina dan sekretariat UKS” ini nantinyaakan dibahas berbagai hal yang terkait dengan permasalahankesehatan sekolah.

Usaha kesehatan sekolah memiliki peran penting dalamrangka mewujudkan sumberdaya manusia yang sehat fisik,mental dan sosial, serta mempunyai produktifitas yangoptimal, yang perlu diwujudkan dengan peningkatankesehatan secara terus menerus. (h/rel)

PAYAKUMBUH, HALUAN —SD Negeri 30 Payakumbuh, meng-gelar pentas agama dan seni dalamrangka pengembangan bakat siswadi bidang seni dan memperdalampemahaman siswa terhadap materipelajaran agama.

Pentas Agama dan Seni itudilangsungkanm selama dua hari,Jumat dan Sabtu (27-28/2) 2015 dimusala SD setempat dan halamansekolah, dibuka Kepala UPTDKecamatan Payakumbuh Barat danSelatan Cindra Elfizon S.Pd.

Kepala SDN tersebut YusrizalAS.Ma mengatakan, kegiatan inimerupakan kegiatan untuk me-ngembangkan karakter siswa me-lalui penjiwaan seni dan penga-malan pendidikan agama.

Pesertanya dari masing masingkelas yang dibagi dua kelompokkelompok yaitu, kelas rendah (I-III ) dan kelas tinggi (IV s/d VI).Untuk Pentas Agama dilombakanhafiz alquran, azan, dan musa-baqahnya.

Sedangkan untuk bidang senidi samping nyanyi solo dari per-wakilan masing-masing kelas, jugatari Minang dan tari kreasi, ter-masuk gerak dan nada.

"Kepada yang terbaik dibe-rikan hadiah sebagai motivasiuntuk lebih giatnya anak anakberlatih," jelas Yusrizal.

Kepala Kelurahan PadangTinggi-Piliang Yusrizal S.Sos

sangat mengapresiasi kegiatan yangdigelar di SDN 30 Payakumbuh,sehingga dengan kegiatan ini akandapat lebih mengarahkan siswakepada hal-hal yang positif.

"Kita harapkan anak-anaktidak membuang-buang waktusetelah habis kegiatan prosesbelajar mengajar," ujarnya.

Kepala UPTD KecamatanPayakumbuh Barat dan Selatanmenyampaikan apreasi yang tinggiterhadap keluarga besar SDN 30Payakumbuh yang telah menggelaracara ini.

"Mudah-mudahan acara inibisa mencapai sasaran untukmeningkatkan karakter siswa,sesuai dengan program PemkoPayakumbuh, untuk meningkat-kan pendidikan berkarakter,"ujarnya. Menurut dia, baru SDN30 Payakumbuh inilah yang me-ngangkat acara pentas agama danseni. "Mudah-mudahan SD yanglainnya dapat pula mengikutikegiatan serupa, karena kegiatanyang diadakan di SDN 30 dini-lainya sangat postif dalam mem-bentuk karakter siswa," katanya.

Sementara itu Ketua KomiteSDN 30 Payakumbuh FU Dt TuahBasango menyampaikan duku-ngannya setiap program kerja yangdibuat sekolah. "Kami dari komiteakan mendukung sepanjang ituuntuk kepentingan sekolah danmeningkatkan kemampuan siswa,"

ujarnya.Hasil Lomba

Hasil lomba pentas agama danseni adalah, bidang agama lombamembaca ayat pendek Kelas I, IIdan III juara I Mintia Marsya KlsII, juara II Firman Harianto KlsIII dan Andini juara III dari kelasI Cabang MTQ juara I Dwi PutriAgustina dari Kls VI, juara II danIII Miftahul Jannah dari Kelas IVdan Abdullah Al Hamid Al Hafisdari Kls V, juara III.

Lomba Azan juara I Iqbal dariKls VI, Fauzan Zam Zami juara IIdari Kls V serta Dicky Wahyudijuara III dari Kls V.Untuk lombahafis, juara I,II dan III masing-masing Hasanul Nadia dari Kls IV,Faiqa Azkia dari Kls V dan Ra-pino dari Kls IV.

Sementara untuk lomba tariMinang juara I Tari Galuak dariKls VI, juara II Tari Salendang KlsIV dan Tari Lembah Harau dariKls V juara III.

Tari kreasi juara I, II dan IIImasing-masing Tari Aku bukanBoneka dari Kls III, Tari AyoBergembira dari Kelas I dan TariKembali ke Sekolah dari Kelas II.

"Dengan demikian juuraumumnya adalah Kelas V," ujarDewi Sri Nengsih dan Azizawati,didampingi Agus Safitri, LizaNurhidayati, Andesna Sri Hartatiserta Fajril Irfiansyah selakupanitia pelaksana. (h/zkf)

PESERTA Rakor UKS mengikuti kegiatan dengan serius

BERI SAMBUTAN — Cindra Elfizon, Ka.UPTD Payakumbuh Barat dan Selatan memberikan sambutran pada acara pembukan pentas SeniSDN 30 Payakumbuh. HUM

KEPALA KelurahanPadang Tinggi PiliangYusrizal S.Sosmemberikansambutan pada acarapentas seni SDN 30Payakumbuh.HUM

PAYAKUMBUH, HALUAN —SMP Negeri 4 Payakumbuhmengadakan pentas kesenian danketerampilan memasak sebagaisyarat bagi siswa Kls IX yangakan mengikuti ujian nasional.

Acara pentas seni ini dibuka

Wakil Walikota PayakumbuhSuwandel Mukhtar, dihadirisejumlah SKPD, Camat danLurah, serta sesepuh KelurahanPakan Sinayan, Kecamatan Pa-yakumbuh Barat.

Wakil Walikota Payakum-

buh dalam sambutannya me-nyampaikan apresiasi yang tinggiterhadap keluarga besarSMP Negeri 4 Payakumbuhyang telah mengangkat acarapentas seni dan keterampilanmemasak dan kegiatan

ini sebagai bagian dari pen-didikan karakter yang su-dah dicanangkan sejak duatahun yang lalu.

SMP Negeri 4 Payakumbuhtelah banyak berbuat dan mengu-kir pretasi, baik di tingkat KotaPayakumbuh, maupun tingkatProvinsi Sumbar maupun ditingkat nasional.

Diharapkan dengan kemam-puan guru yang ada dan kesung-guhan siswa dalam mengikutipelajaran, akan lahir calon-calon pemimpin dari SMP Nege-ri 4 Payakumbuh, minimal 10tahun mendatang.

Sementara Elpi Joni, Sek-retaris Dinas Pendidikan Paya-kumbu dalam sambutannya jugamengapresiasi, kegiatan yangdigelar SMP 4 Payakumbuh,karena telah mampu mem-

pertahanankan kegiatan ini mu-lai sejak Elfi Joni memimpinSMP Negeri 4 Payakumbuh.

Dikatakan, kegiatan kesenianyang diajarkan di sekolah, di-lakukan setiap akhir tahun.Tetapi saat ini acara kegiatannyadikemas sedemikian rupa, di-biayai siswa melalui tabunganmereka, serta ada donatur yangmembantu dana untuk kegiatanini. “Jadi kegiatan pentas seni iniperlu ditingkatkan terus pelak-sanaannya,” harap Eljoni.

Selesai acara pembukaanini, dilanjutkan dengan penin-jauan stand kuliner masing-masing siswa kelas IX dan pemo-tongan pita oleh Wakil Wali-kota Suwandel Mukhtar di standpameran yang memamerkanjuga hasil keterampilansiswa. (h/zkf)

MAKANANtradisional dari

bahan lokalseperti jagung danubi disosialisasikadi SMP Negeri 4

Payakumbuh

Page 12: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Wide

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H12 Payakumbuh dan Limapuluh Kota

Botiah Sebagian Aktivitas PusatKota Pindah ke Pinggiran

Kelurahan Ompang Tanah SirahPunya 3 Unit MCK Plus+PAYAKUMBUH, HALUAN — Ke-lurahan Ompang Tanah Sirah, ga-bungan Kelurahan Talawi, Balai Ba-tuang dan Tanjung Anau, di Keca-matan Payakumbuh Utara, palingberuntung di Kota Payakumbuh. Dikelurahan berpenduduk sekitar 2.500jiwa ini, berdiri megah fasilitas umumberupa 3 unit MCK (mandi, cuci dankakus) Plus+.

Setelah di Tanjung Anau, tahun inilingkungan Talawi dan lingkungan BalaiBatuang yang memiliki MCK Plus+.Peresmian bangunan senilai Rp412.850.-000 itu, dilakukan Walikota Payakum-buh diwakili Sekdako H. Benni Warlis,MM, ditandai dengan pengguntingan pitadi pintu MKC Plus+, Rabu (4/3).

Peresmian MCK Plus+ itu, dihadiriKadis PU Marta Minanda, KepalaBPMP-KB, H. Harmayunis, CamatNovriwandi, sejumlah anggota Muspida,Danramil 01, kepala kelurahan, tokohmasyarakat, empat anggota DPRD DapilPayakumbuh Utara, masing-masing H.I.Dt. Muntiko Alam, A. Dt. Rky. Mulie,Hendri Wanto Dt. Mangkuto danChandra Setipon serta ratusan wargasetempat. Usai peresmian MCK Plus+,CamatNovriwandi melantik pengurusRW/RT Kelurahan Ompang TanahSirah.

Tanah lokasi pembangunan MCKPlus+plus lebih kurang 200 meter itu,merupakan hibah dari keluarga H.Darwenis. Sekdako menghargai se-mangat pemilik tanah yang bersediamenyerahkan tanahnya untuk ke-pentingan warga setempat, tanpa

meminta ganti rugi. Tinggal lagi, usahapemeliharaan bangunan, agar benar-benar bermanfaat bagi kepentinganmasyarakat dan jemaah mushalla.

Sedangkan letak tanahnya sangatstrategis, di depan kantor kelurahan,gedung pendidikan PAUD serta ling-kungan pemukiman, sangat membantuwarga dalam mendapatkan pelayanansanitasi yang baik. Karena itu, perankepala kelurahan, LPM, kelompokswadaya masyarakat (KSM) serta jemaahsangat penting, selalu berkabolarasidalam pemeliharaan MCK Plus+ ini.

Kadis PU Marta Minanda danlaporan Ketua KSM Al-Yaqin, Ya-risman, S.Pd, dibangunnya dengan danaDAK SLBM/APBD, total Rp385.000.-000, kemudian ditambah dengan parti-sipasi masyarakat total Rp3.850.000.Pemeliharaan MCK Plus diserahkanKSM kepada Badan Pengelola Sarana(BPS) Ompang Tanah Sirah. Sebanyak59 KK penerima manfaat MCK Plus+,mereka dikenakan iuran Rp5.000/bulan, buat dana pemeliharaan.

Menurut Kadis PU Marta Minanda,program DAK SLBM (SanitasiLingkungan Berbasis Masyarakat), se-jak 2010 hingga 2014 di Payakumbuh,telah mampu membangun 10 unitMCK Plus+, 13 unit septitank mo-munal dan biodigester, serta 6 unit septitank komunal biasa (tanpa biodigester,dengan total dana DAK dan APBD,Rp6.633.767.000. Tahun ini, Dinas PUtelah membuat program yang sama dantelah diajukan ke pemerintah pusatdengan dana Rp2.219.668.000. (h/zkf)

MCK PLUS — Sekdako H. Benni Warlis usai meresmikan MCK Plus+ di Kelurahan Ompang Tanah Sirah, Kecamatan Payakumbuh Utara, berfoto bersama anggota KSM kelurahan setempatdan anggota Muspida serta sejumlah pimpinan SKPD. REL

PAYAKUMBUH, HALUAN — Kondisi pasar di KotaPayakumbuh, utamanya pasar di pusatpertokoan blok Timur maupun Barat, sudahterasa sumpek. Tidak memungkinkan untukdikembangkan lebih lanjut lagi. Demikian jugapada kawasan perparkiran, mayoritas pinggiranjalan sudah berobah fungsi menjadi tempatparkir berbagai jenis kendaraan bermotor.

Karena itu, Pemko Paya-kumbuh, melirik pinggirankota maupun pinggiran sungaiBatang Agam, untuk menga-lihkan sebagian aktivitas per-dagangan di kota ini. Sehinggapinggiran Sungai Batang A-gam, diharapkan akan menjadimagnet tersendiri bagi per-tumbuhan ekonomi di kotaPayakumbuh ini.

Walikota Riza Falepi, dalamtatap muka dihadapan belasanwartawan yang bertugas di LuakLimopuluah, Selasa (3/4) me-ngatakan, Pemko sudah punyakomitmen untuk mengalihkansebagian aktivitas di pusat kotauntuk dibawa kepinggiran, ter-masuk di tepian batang Agamsebagai aktivitas perdagangandan wisata. Walikota tak inginsungai Batang Agam seperti KaliCiliung, sebut Riza.

Khusus untuk membenahitepian sungai Batang Agam,pertengahan tahun lalu, Wali-kota Riza Falepi sudah menan-datangani Nota kesepahamanantara Pemko Payakumbuhdengan Kementerian PU yangditandatangani Menteri PUDjoko Kirmanto waktu itu,Dirjen Sumber Daya Air Ke-menterian Pekerjaan Umum,Dr. Ir. Mohamad Hasan, Dipl.He, dan Walikota Payakum-buh Riza Falepi, ST, MT.

Rencananya, pembangu-nan jalan dikedua sisi SungaiBatang Agam, mulai dari BalaiPanjang di Kecamatan Paya-kumbuh Selatan, sampai keperbatasan Kabupaten Lima-

puluh Kota, di KelurahanKotopanjang Payobasung diPayakumbuh Timur. SungaiBatang Agam salah satu sungaiyang melintas di tengah kotaPayakumbuh dan akan mem-berikan multiplayer effect jikaditata dan dikelola secarakomprehensif.

Tekad Pemko untuk men-jadikan Sungai Batang Agamsebagai halaman depan bagiKota Payakumbuh, kawasanwisata, dan sumber potensilainnya merupakan impianuntuk masa depan dan dapatterwujud melalui dukunganpenuh masyarakat Kota Paya-kumbuh, sebutnya. “Kita fo-kuskan penataan kawasan su-ngai Batang Agam dan Penge-lolaan Air baku,”ujarnya.

Selain itu pinggiran kotayang dilirik untuk pengem-bangan kawasan perdagangandan pusat pertumbuhan eko-nomi baru adalah Bukit PanjangPatah Sambilan di KelurahanPadang Alai, Kecamatan Paya-kumbuh Timur. Konsepnya,membangun kawasan pertaniandi tengah kota atau Agropolitan.

Pasangan Walikota Pa-yakumbuh Riza Falepi danWawako H. Suwandel Much-tar, juga punya keinginan untukmelanjutkan pembangunan dikawasan Bukik Patah Sam-bilan itu. Karena, menurutwalikota, puluhan hektar ham-paran padang luas di daerahsetempat, cukup bagus untukdikembangkan buat lahan per-tanian dan peternakan. (h/zkf)

Pertemuan Walikota dan Awak Media

Di Daerah Lain Perhatian TinggiPAYAKUMBUH, HALUAN —Meski Walikota Payakumbuhsempat gagal ditemui olehpuluhan wartawan pada Senin(2/3) untuk bersilaturahmi,tetapi pada Selasa (3/2) pagiakhirnya belasan wartawanyang bertugas di Kota Paya-kumbuh berhasil bertemuWalikota Riza Falepi. Selaindihadiri Walikota Riza Falepi,pertemuan yang digelar secaramendadak di ruangan ra-pat walikota tersebutturut dihadiri WakilWalikota SuwandelMuchtar, Asisten IYoherman sertaKepala BagianHumas Jhon Ke-nedi. “Seharisebelumnya ki-ta sudah beru-paya untuk me-nemui Wa-likota Riza Fa-lepi tetapi be-lum berhasil.Malah, saat ituwalikota terkesan arogan saatditemui. Jangankan melihat,menyapa rekan media puntidak,”ujar Meddy Suhendiwartawan Harian Rakyat Sum-bar.

Tetapi, setelah berupayauntuk menemui Walikota RizaFalepi keesokannya, MeddySuhendi serta puluhan war-tawan dari berbagai mediaturut senang bisa bertemusekaligus bersilaturahmi de-ngan Riza Falepi.

Dalam pertemuan terse-but, puluhan wartawan darimedia cetak harian, mingguan,media online dan tv mela-

kukan berdialog denganwalikota terkait adanya

pengurangan langgananterutama media cetakharian dan mingguanyang dilakukan olehPemko Payakum-buh.”Pak Wali, jujurharus kami akui, ter-kadang kami iri de-ngan wartawan yangada di daerah lain.Sebab didaerah lainperhatian kepaladaerah sangat tin-ggi media. Bukti-nya, setiap tahun

langgaran koran di daerah-daerah lain itu terus mening-kat. Sedangkan kami, di Pem-ko Payakumbuh langganan ko-ran malah menurun. Untukitu, mohon Pak Wali mem-

perhatikan hal ini,”ujar JonresKepala Perwakilan HaluanPayakumbuh.

Keluhan yang sama jugadisampaikan wartawan Ming-guan Lintas Media RothmanUcok Silitongan, WartawanMingguan Zaman Nasrul Ke-nong, wartawan portal Rach-pendri Sakti dan wartawanlainnya. Sementara, terkaitupaya belasan wartawan untukbertemu sehari sebelumnya,Walikota Payakumbuh RizaFalepi mengaku saat itu sedangmemiliki jadwal yang padat.Sehingga, tidak bisa menyem-patkan diri untuk bertemudengan insan pers Kota Paya-kumbuh.”Kemarin, saya me-miliki jadwal terencana yangcukup padat. Sehingga sayaharus tergesa-gesa mendatangisejumlah acara yang ada dibeberapa kelurahan. Untukdiskusi kali ini, terutama ma-salah masing-masing media,sudah kita perintahkan bagianhumas untuk meningkatkankerja sama dengan seluruhmedia di Kota Payakumbuh.Terutama terhadap media yangsudah memenuhi syarat sesuaiperaturan yang berlaku,” jelas.(h/ddg)

Percepat ZeroLingkungan Kumuh

PAYAKUMBUH, HA-LUAN — Walikota Pa-yakumbuh diwakili AsistenII Setdako H. Amriul Dt.Karayiang, mengatakan,Kota Payakumbuh harusterdepan dalam mengejartarget pemerintah pusatberupa 100 persen pe-layanan air bersih, nol atauzero persen kawasan ku-muh serta 100 persen sa-nitasi layak atau lebih di-kenal dengan program 100-0-100. SKPD terkait,diminta untuk fokus denganprogram tersebut. Demi-kian disampaikan AsistenII Amriul, ketika membukaLokakarya Review PNPM

Mandiri Perkotaan di aula Dinas Pendidikan Kota Payakumbuh,Rabu (4/3). Lokakarya diikuti 60 peserta anggota BKM, ForumKoordinasi BKM, dan Pendamping PNPM Payakumbuh.Kegiatan itu bakal berlangsung selama dua hari, 4-5 Maret 2015.Selama lokakarya, akan ditampilkan sejumlah nara sumber, diantaranya, Konsultan Managemen Wilayah (KMC) SumateraBarat Afriadi, M.Si, Satker Penataan Bangunan LingkunganSumatera Barat, Fatmaroza, Kepala Bappeda diwakili Onwilson,ST dan Kabid Cipta Karya Delni Putra, ST.

Lokakarya bertujuan untuk membahas kelanjutan programPNPM Mandiri Perkotaan di Payakumbuh. Makanya, themayang diambil dalam acara itu, Keberlanjutan Program PNPMMandiri Perkotaan dan Penanganan Kawasan KumuhPerkotaan. Seperti disampaikan Roni S, ketua panitia, kegiatantersebut akan melhairkan rumusan untuk keberlangsunganprogram ke depan, ulasnya. Dalam kesempatan itu walikotajuga mengungkapkan, program ini akan diperjuangkan daerahuntuk dilanjutkan. Karena, Payakumbuh juga punya target zeroatau 0% terhadap lingkungan yang kumuh. Sementara itu,terhadap pelayanan air bersih Payakumbuh sudah mencapai98 persen dan sanitasi layak sudah mendekati 75 persen. Untukitu, peserta lokakarya diminta melahirkan rumusan yang kongrituntuk kelanjutan program yang akan direkomendasikan pemkoke pemerintah pusat, ulasnya. (h/zkf)

ILUSTRASI

Page 13: Haluan 05 Maret 2015

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 13

Redaktur: Holy Adib Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

BukittinggiDetak Jam Gadang

RRI BukittinggiGelar Donor DarahSerentak se-IndonesiaBUKITTINGGI, HALUAN—Radio Republik Indonesia(RRI) Bukittinggi menggelar kegiatan donor darah diAuditorium RRI Bukittinggi, Rabu (4/3). Kegiatan donordarah yang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia(PMI) ini juga dilakukan secara serentak di seluruh stasiunRRI se-Indonesia.

Untuk kegiatan donor darah di Bukittinggi, total pesertayang telah mendaftar hampir mencapai 100 orang. Namundari jumlah itu, hanya puluhan peserta yang bisa mengikutidonor darah dengan berbagai alasan, mulai dari alasan tensidarah yang tinggi atau rendah, hingga ketidakhadiran danketerlambatan peserta.

Tak hanya dari kalangan pegawai RRI Bukittinggi sajayang mengikuti donor tersebut, tapi dari kalangan TNI/Polri,SKPD Bukittinggi, serta dari kalangan masyarakat umumjuga banyak ikut mendonorkan darahnya.

Kepala Stasiun (Kepsta) RRI Bukittinggi Samirwanmengatakan, kegiatan donor darah yang dilakukan serentakdi Indonesia ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukanRRI setiap tahunnya. Darah yang terkumpul itu menurutSamirwan akan langsung dibawa PMI untuk menambahketersediaan stok darah di PMI, serta untuk disalurkankepada orang yang membutuhkan darah.

“Selama setahun, RRI melakukan donor darah sebanyakdua kali, yakni pada bulan Maret dan bulan September.Agenda ini juga menjadi agenda rutin RRI se-Indonesiasetiap tahunnya,” jelas Samirwan.

Samirwan melanjutkan, kegiatan donor darah inimerupakan bagian dari kepedulian RRI terhadapmasyarakat banyak, karena hampir setiap harinya banyakwarga yang membutuhkan darah. Terkumpulnya berbagaigolongan darah itu diharapkan bisa membantu masyarakatyang membutuhkan darah itu.

Sementara itu, Kepala Seksi Layanan dan Pengembanganusaha RRI Bukittinggi Basastra Yulfa mengatakan dalamkegiatan donor darah itu, LPP RRI Bukittinggi tidakmenargetkan jumlah peserta dan jumlah kantong darah yangakan dikumpulkan.

Menurutnya, untuk mendonorkan darah tidak bisamemaksa seseorang, dikarenakan dibutuhkan fisik yang sehatdengan pengecekan melalui petugas dari PMI, baik itutekanan darah, kondisi hemoglobin dan cek kesehatanlainnya.

“Kami menyampaikan penghargaan dan terima kasihkepada seluruh pendonor atas kesukarelaan memberikandarahnya yang akan membantu meringankan kebutuhanmasyarakat,” ujar Basastra Yulfa. (h/wan)

Kepsek SMAN 4: Ismet Amzis PeduliPendidikan Kota Bukittinggi

Disdikpora GelarSeleksi OSN MIPATingkat SDBUKITTINGGI, HALUAN—Dinas Pendidikan Pemudadan Olahraga (Disdikpora) Kota Bukittinggi menggelarseleksi Olimpiade Sains Nasional (OSN) MIPA tingkatSD se-Kota Bukittinggi di Aula SDN 04 Birugo JalanSudirman berakhir Sabtu (28/3) mendatang.

Kepala Disdikpora Bukittinggi Ellia Makmur melaluiKepala Bidang TK/SD Riza Putra yang didampingi KetuaPenyelenggara Seleksi OSN Azrif Gusman Dt Gunuangkepada Haluan Senin, (2/3) menyebutkan lomba OSN inimerupakan agenda nasional. Oleh sebab itu, pihaknyameminta pimpinan sekolah agar menyiapkan anak didiknyauntuk mengikuti lomba ini.

“Kepala sekolah jangan hanya mengejar nilai/hasil UNsemata. Anak didiknya juga harus mampu meraih juara OSN, yang merupakan salah satu indikator keberhasilanmengelola pendidikan,” ujar Riza yang juga mantan KepalaSKB Bukittinggi itu.

Sementara itu, Azrif Gusman Dt Gunuang mengatakankegiatan ini awalnya diikuti oleh 160 murid dengan rincian 80 orang bidang Matematika dan 80 orang bidang IPA berasaldari berbagai sekolah.

Setelah dinilai oleh tim juri, jelas Azrif Gusman,ditetapkan 10 orang terbaik masing-masing bidang.Kesepuluh terbaik itu akan dilakukan pembinaan selamasatu minggu oleh tim pakar olimpiade provinsi.

Dari sepuluh terbaik itu, selanjutnya diuji lagi. Makadiperoleh tiga terbaik yang akan mewakili Kota Bukittinggike tingkat Sumbar. Anak-anak hebat itu diantaranya untukbidang matematika, peringkat pertama Naisya Nayyara(SDN 04 Birugo), juara kedua Hariel Dwi Gempar (SDSExellent) juara ketiga Nuryana Humairoh (SDN 4 Birugo.Sedangkan bidang IPA juara pertama Riffa Riyanda (SDN04 Birugo), Tessa Fauziana (SDN 04 Birugo) dan Adinda(SDN 04 Garegeh).

Menurut Azrif Gusman, sebelum berlomba ke tingkatSumbar yang dijadwalkan akhir Maret depan, anak-anakini akan dibekali melalui latihan yang intensif oleh tim pakarOlimpiade Jakarta.

“Segala upaya telah dilakukan untuk meraih prestasiterbaik dalam OSN ini. Mudahan anak-anak dari Kota Sanjaiini dapat meraih prestasi terbaik di tingkat Sumbar danberangkat ke tingkat nasional,” harap Azrif Gusman yangjuga Kasi Kurikulum TK/SD ini. (h/ril/als)

Khusus 11 Maret 2015

Seluruh Objek WisataBukittinggi Gratis Dimasuki

WALIKOTA Bukittinggi Ismet Amzis foto bersama dengan orang tua siswa peraih nilai tertinggi pada ujiantry out didampingi Kadisdikpora Bukittinggi Ellia Makmur, Kabid Sekolah Menengah Erdi, Kepala SMAN4 Firdaus dan pengawas sekolah Persalide pada acara sosialisasi sukses ujian nasional tahun 2015 danmasuk perguruan tinggi negeri SMAN 4 Bukittinggi dan SMAS PSM di Aula SMAN 4 Bukittinggi, Selasa(3/3). YURSIL

GRATISKAN OBJEK WISATA—Walikota Bukittinggi Ismet Amzis bersama Kepala Dinas Pariwisata Kota Bukittinggi Melfi Abra foto bersama dengan pemandu wisata Lobang Jepang dalam kegiatan peninjauanobjek wisata tersebut, beberapa waktu lalu. Pada 11 Maret mendatang, Pemko akan menggratiskan pengunjung untuk memasuki seluruh objek wisata di kota ini. RUDI GATOT

BUKITTINGGI, HALUAN — KepalaSMAN 4 Bukittinggi Firdaus menilai,Walikota Bukittinggi Ismet Amzis sa-ngat peduli terhadap dunia pendidikandi Bukittinggi. Ia beralasan, kepedulianitu dapat dilihat dari pembangunanGedung SMAN 4 Bukittinggi yang daritahun ke tahun mengalami banyakkemajuan dan semakin banyak di-minati oleh orang tua siswa.

“Peran Pemko Bukittinggi dari tahun2010 sampai 2014 sangat besardirasakan oleh SMAN 4 Bukittinggi,terutama penambahan sarana dan pra-sarana sekolah senilai Rp11,8 miliarmelalui dana APBD murni Kota Bukit-tinggi untuk penambahan sembilan kelasdan sarana lainnya,” ujar Firdaus, ketikamemberikan sambutan dihadapan orangtua siswa kelas XII dalam rangkasosialisasi sukses ujian nasional tahun2015 dan masuk perguruan tinggi negeriSMAN 4 Bukittinggi dan SMAS PSM diAula SMAN 4 Bukittinggi, Selasa (3/3).

Firdaus menceritakan, pada awalberdiri tahun 2008 SMAN 4 Bukit-tinggi hanya mempunyai dua puluhkelas, kemudian bertambah menjadi21 kelas pada tahun 2010, dan selan-jutnya meningkat lagi tahun 2011menjadi 25 kelas.

Tidak hanya sampai disitu, tahun2012 menurut Firdaus, orang tua siswasemakin berminat menyekolahkan

anak-anaknya di SMAN 4 Bukittinggi. Atas saran dari walikota menurutFirdaus, SMAN 4 Bukittinggi men-dapat bantuan dari pusat untuk penam-bahan lokal, hingga sekarang menjadi27 kelas.

“Kemajuan Pendidikan di Bukit-tinggi khususnya di SMAN 4 tidaklepas dari kepedulian Ismet Amzissebagai Walikota Bukittinggi. SMAN4 Bukittinggi tahun ajaran 2015 ini jugasiap menambah siswa dua lokal daritahun lalu, jika terjadi penambahansiswa,” kata Firdaus.

Terkait pelaksanaan ujian nasionalbagi 304 siswa kelas XII April men-datang, Firdaus mengharapkan orangtua bisa mengawasi anaknya untuk tetapbelajar di rumah. Sebelumnya, pihaksekolah telah memberikan reward bagisiswa yang berprestasi pada ujian try outyang dilaksanakan 12-23 Februari 2015lalu. Diantaranya juara satu jurusan IPAdiraih oleh Wahyu Iskandar, juara keduaLuthfi Afif dan juara ketiga SukmaYulhamdani, sedangkan juara satujurusan IPS diraih oleh Wulandari, juarakedua Desi Ariani dan juara ke tigaAnggi Puji Astuti.

Sehubungan dengan semangkindekatnya pelaksanaan Ujian Nasional(UN) bagi siswa SMA sederajat, WalikotaBukittinggi Ismet Amzis mengimbaukepada siswa untuk dapat mempersiapkan

diri dalam menghadapi UN.“Kepada siswa di setiap jenjang

pendidikan, baik itu sekolah negeri,swasta maupun sekolah menengah dilingkungan Kementerian Agama untukdapat mempersiapkan diri dalammenghadapi UN yang bakal diseleng-garakan dalam waktu dekat ini,” ujarIsmet.

Ismet juga mengatakan, PemkoBukittinggi memiliki kepedulian terha-dap dunia pendidikan dengan meng-alokasikan anggaran pendidikan diAPBD sebesar 38 persen, bahkananggaran pendidikan tersebut paling

tinggi di Sumbar.Namun, hal itu bukan berarti

Bukittinggi tidak memerlukan lagitambahan anggaran pendidikan. Tidaksemua orang tua siswa dibebaskan daribiaya pendidikan, terutama terhadaporang tua siswa yang mampu secaraekonomi yang tetap dibebankan biayasekolah.

“Kalau kami bebaskan semua orangtua dari biaya pendidikan rasanya tidakadil. Yang adil itu adalah subsidi silang.Orang tua siswa yang mampu, mensub-sidi orang tua siswa yang kurangmampu,” ujar Ismet. (h/ril)

“Khusus pada tanggal 11Maret mendatang, seluruhobjek wisata di Kota Bukit-tinggi gratis untuk dikunjungi.Hal Ini merupakan bagian dariperhelatan peringatan 31 tahunPencanangan Bukittinggi seba-gai kota wisata,” ujar Kepala

Dinas Pariwisata Kota Bukit-tinggi Melfi Abra, Rabu (4/3).

Menurut Melfi, untuk me-nyambut hari jadi Bukittinggisebagai kota wisata, berbagaiiven kegiatan dilakukan Pem-ko Bukittinggi untuk meme-riahkannya. Diantara kegiatan

tersebut sudah mulai dilaku-kan seperti penyelenggaraanPagelaran Seni dan Budayapada setiap akhir pekan diMedan Nan Bapaneh Pano-rama dan Kebun Binatang.Kegiatan ini sudah berlang-sung semenjak 28 Februari laludan disambut antusias olehpara pengunjung.

Kemudian pada 2-5 Maret2015, siswa Taman Kanak-Kanak se-Kota Bukittinggimelakukan kunjungan ke Ta-man Marga Satwa Budaya Ki-nantan (TMSBK). Kunjunganmereka didampingi olehpemandu wisata yang akanmenjelaskan tentang binatang-

binatang yang ada di kebunbibatang tersebut.

Selanjutnya pada tanggal 8Maret, juga akan digelar jalansantai menyusuri objek wisatayang ada di Kota Sanjai ini.Jalan santai akan diikuti olehseluruh masyarakat kota de-ngan mengambil rute JamGadang, TMSBK, Benteng,Ngarai Maaram, Panorama,Lobang Jepang, Kelok Cindua,dan berakhir di Janjang Sari-bu Nagari Sianok dengan aksibersih-bersih dan pagelaranseni serta doorprize.

Tanggal 9 Maret 2015 akanada pemutaran film denganjudul Menentukan Arah. Film

yang mengambil salah satulokasi shooting di SMAN 5Bukittinggi ini disutradarai dan dibintangi orang-orangBukittinggi. Keesokan harinyaakan dieselenggarakan acaraGALAMAI (Gebyar Lagu Mu-sik dan Malam Interaksi) yangbekerjasama dengan RadioRepublik Indonesia (RRI).

Puncaknya 11 Maret 2015,digelar malam resepsi peri-ngatan pencanangan Bukit-tinggi sebagai Kota Wisata.“Pada malam resepsi tersebutjuga akan diluncurkan terbitanperdana Majalah Pemko Bu-kittinggi Jam Gadang,”pungkas Melfi. (h/tot)

BUKITTINGGI, HALUAN — Dinas Pariwisata KotaBukittinggi mengratiskan pengunjung KotaBukittinggi untuk menikmati seluruh objekwisata pada Rabu, 11 Maret mendatang. Hal inisehubungan dengan peringatan 31 tahunpencanangan Bukittinggi sebagai Kota Wisatayang jatuh pada tanggal tersebut.

Page 14: Haluan 05 Maret 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Irvand

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H14

Bagian PenyakitDalam Akan GelarPIB IPD ke-15PADANG, HALUAN – Ilmukedokteran selalumengalami perkembangan.Penemuan penyakit terbaruserta pengobatan terbaruselalu terjadi, dan itu harusdiikuti oleh duniakedokteran.

nyakit Dalam RSUP Dr. M Djamil.Khusus workshop, menurut Irza,

ada 11 topik yang akan diangkatdengan pembicara dari dalam danluar negeri. Yang istimewa adalahkehadiran pembicara dari Uni-versity of Sydney, Australia drMichael Copeman, yang akan me-nyajikan topic Fussion of BCR ABLand Relationship with TargettedTherapy in CML Patients. Juga adapembicara dari Jakarta Dr. AndiWijaya PhD dengan topic CancerStem Cell Hypotheses.

Selain itu, para pakar ahli penya-kit dalam di Sumbar, juga akanberbagi ilmu-ilmu terbaru pada parapeserta yang ditargetkan akan men-capai 500 orang. “Tujuan digelarnyaPIB ini sebagai ajang temu ilmiahyang dapat menambah wawasandalam pengembangan ilmu kedok-teran, bagi sejawat di layanan primer.Juga untuk menambah pengetahuanpara peserta yang terdiri dari dokterspesialis, dokter umum dan maha-siswa yang bertugas di Sumbar dansekitarnya,” tambah Irza.

Irza yang saat itu didampingi dr.H. Syaiful Azmi SpPD KGH,FINASIM, dr. Dwitya Elvira SpPD.,Dr. Andry kurniawan, Dr. Bun Yuri-zali dan Dr. Rohayat Bilmahdi Siman-juntak menyebutkan, saat ini, tercatatsekitar 360 lebih peserta yang sudahmemastikan kehadirannya. Panitia,menurut Irza masih menunggu keha-diran peserta yang ingin mengikutiacara yang akan menambah kreditsebanyak 8 skp bagi tiap pesertanya.

Lebih jauh dr. H. Syaiful AzmiSpPD KGH, FINASIM menyebut-kan, penanganan berbagai penyakitdi RSUP dr M Djamil, saat ini jauhlebih bagus dari sebelumnya. Pe-ningkatan pengetahuan para doktermelalui berbagai iven termasuksymposium seperti ini, secara rutindigelar agar penanganan terhadappasien bisa lebih ditingkatkan.

“Seiring meningkatnya penge-tahun dan kemampuan para dokter dilayan primer, saat ini, banyak pasienyang sudah bisa diselesaikan di pela-yanan primer (dokter puskesmas) atausekunder. (h/atv)

Karena itulah, setiap tahun BagianPenyakit Dalam Fakultas KedokteranUnand/RSUP dr. M. Djamil Padangmenggelar Pertemuan Ilmiah Berkala(PIB) Ilmu Penyakit Dalam (IPD).Tahun ini, PIB Ilmu Penyakit Dalam akandigelar untuk ke-15 kalinya di PangeranBeach Hotel, Jumat- Minggu (6-8/3).

“Ada beberapa kegiatan yang akandilaksanakan dalam rangkaian PIBIPD ke-15 ini. Yakni symposiumilmiah, plenary lecture, workshop danpameran farmasi,” kata Ketua PanitiaPIB IPD ke-15 Dr.dr. H. Irza WahidSpPD, KHOM FINASIM, kepadawartawan Rabu (4/3) di Bagian pe-

Sehat BersamaSehat BersamaSehat BersamaSehat BersamaSehat Bersama STIKES SYEDZA SAINTIKA

Kenali Kanker Payudara dengan SADARI !!Oleh : Ika Yulia Darma, S.SiT(Dosen Stikes Syedza Saintika Padang)Website : www. syedzasaintika.ac.id“We Are Better Quality “

PEMERIKSAAN Payudara Sendiri(SADARI) adalah pemeriksaanyang mudah dilakukan oleh setiapwanita untuk mengetahui benjolanyang memungkinkan adanya kankerpayudara karena penemuan secaradini adalah kunci untuk me-

nyelamatkan hidup. Kanker payudara dapat dikenali dengan adanya

benjolan di payudara, benjolan ini bisa disembuhkanjika ditemukan sedini mungkin dan diobati secara tepatsebelum sel-sel kanker menyebar. Tingkat kesembuhanlebih besar jika ditemukan pada stadium awal. Selamaini, 85 persen dari semua pasien dengan tumor payudaraditemukan oleh pasien sendiri, biasanya ukurannyasudah melebihi garis tengah satu cm.

Manfaat SADARI adalah untuk mendeteksi sedinimungkin adanya kelainan pada payudara karena kankerpayudara pada hakikatnya dapat diketahui secara dinioleh para wanita. Setiap wanita mempunyai bentukdan ukuran payudara yang berbeda, bila wanitamemeriksa payudara sendiri secara teratur, setiapbulan setelah haid, wanita dapat merasakan bagaimanapayudara wanita yang normal. Bila ada perubahan tentuwanita dapat mengetahuinya dengan mudah.

SADARI juga dapat mengetahui adanya kelainanpada payudara sejak dini, sehingga diharapkan kelainan-kelainan tersebut tidak ditemukan pada stadium lanjutyang pada akhirnya akan membutuhkan pengobatanrumit dengan biaya mahal. Selain itu adanya perubahanyang diakibatkan gangguan pada payudara dapatmempengaruhi gambaran diri penderita.

Pentingnya pemeriksaan payudara sendiri tiapbulan terbukti dari kenyataan bahwa kankerpayudara ditemukan sendiri secara kebetulan atauwaktu memeriksa diri sendiri. Wanita-wanita yangsudah berpengalaman dalam memeriksa diri sendiridapat meraba benjolan-benjolan kecil dengan garis

tengah yang kurang dari satu sentimeter. Dengandemikian bila benjolan ini ternyata ganas dapatdiobati dalam stadium dini dan kemungkinansembuh juga lebih besar.

Waktu yang tepat untuk melakukan Sadari adalahsetiap bulannya setelah menstruasi, bagi mens-truasinya masih lancar dan teratur. Karena setelahmenstruasi biasanya payudara menjadi lembeksehingga memudahkan dalam perabaan. Bagimereka yang menopouse dan haidnya tidak teratursangat baik menguji payudara dengan interval yangsama. Misalnya hari pertama setiap bulannya.

Langkah-langkah Pemeriksaan SADARI1. Perhatikan dengan cermat tubuh anda di depan

cermin2. Kedua tangan diluruskan ke bawah, perhatikan

bila ada benjolan atau perubahan bentuk3. Amati dengan teliti karena kita sendirilah yang

mengenali tubuh kita4. Masih di depan cermin, kedua lengan diluruskan

ke atas, perhatikan apa ada tarikan padapermukaan kulit

5. Turunkan kedua tangan, pijatlah pelan-pelandaerah di sekitar puting dan amatilah apakahada keluar cairan yang tidak normal

6. Berbaringlah dengan lengan kanan dibawahkepala

7. Taruhlah bantal kecil dibawah punggung kanan8. Rabalah seluruh permukaan payudara kanan

anda dengan tangan kiri, dengan gerakan dan carameraba menggunakan tiga jari tengah yangdirapatkan

9. Lakukan gerakan memutar dengan tekananlembut, tetapi mantap, dimulai dari pinggir teruske tengah (puting) dan kembali lagi ke pinggirdengan mengikuti putaran jarum jam

10. Lakukan hal yang sama pada payudara sebelahkiri

Kampus Stikes Syedza SaintikaJl Prof Dr Hamka No 228 Padang

Telp 0751 442699

IKLA

N

Page 15: Haluan 05 Maret 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Ryan Syair Layouter: Wide

Riau dan KepriKamis, 5 Maret 2015

14 Jumadil Awal 1436 H 15

DI JUAL 2 (dua) unit mobil NissanPKC 211 Tahun 2004, beserta dengantangki Kapasitas 14. 000 liter, harga 155jt(nego). Tanpa Perantara Hub : 08126690 3003

DIKONTRAKAN RUMAH, Ada garasimobil, lokasi aman, Komplek Kharisma3. Hub. 081363058450

MACBERRY, Menjual bermacam merkHP. Jl. Niaga No. 146 Padang. Telp.(0751) 892096, HP. 08197599996

RUKO DIJUAL, Luas Bangunan 4,8 M X16 M, 2 Lantai, SIsa Tanah Lebih Kurang 7M2. Parkir 4M. Jln. Adinegoro Kel Ganting,Koto Tangah. Harga 950 Juta. Cocok untuktempat usaha Hubungi. 081266252548,

KONTRAKAN

ONE PIECE VARIASI, Masang Kacafilm, stiker, branding, dll. Jl. ST. Syahrir.No. Hp. 081374315278

DIKONTRAKKAN, 2 buah Rumah di Jalan UtamaNo.67, Kel Balai Gurun, Koto nan Gadang-Payakumbuh : Rumah 1 (3 KT, 2 KM, RT, RM,dpr, Garasi) Rumah 2 (2 KT, 2 KM, RT, RM, dpr,Garasi), minat hub: 081275050445, 081363381745,085263575459

Rumah Toko ( Ruko ) 2 ( Dua ) Lantaiukuran 4,13 meter. Lokasi Jln.Tan MalakaNo 21 Bunian Kota Payakumbuh. yangBerminat Hubungi HP : 081266830562

KONTRAKAN RUKO

DIJUAL RUMAH

Dijual Rumah LT 220m, Luas Bangunan180m, 2 Kmr Tdr Lt 1, 2 Kmr Mandi Lt 1, 3Kmr mandi Lt 2, 1 Kmr mandi Lt 2, 1 Dapur,1 Ruang Tamu, Grase utk 2 Mobil, TempatHook & Strategis, Tanpa Perantara. Almt :Wisma Indah II Lapai Jln. Nangka, Blok INo.2. HP : 0823 8605 9320 / 0813 6334 4803

DIJUAL MOBIL

FORD RANGER DOUBLE CABIN 4X4Tahun ‘08, 2 unit, warna silver danhitam,plat BA, kondisi mobil bagus,mulus, mesin terawat dan siap pakai,orisinil, Asuransi All Risk, nego. Hub:087895733338, 081267333302

RS SITI RESWARI, menerimapersalinan umum dan BPJS, danReswari Florist menerima pesanankarangan bunga, Hub. 0852 6371 5960

Dijual Rumah luas tanah: 220 m, luasbangunan kurang lebih 280 m, 3 Kamar tidur& 2 kamar mandi dilantai 1, 3 kamar tidur &1 kamar mandi dilantai 2, 1 dapur, 1 ruangtamu, listrik & air ada, grase untuk 2 mobil,tempat strategis, tampa perantara. alamat:Wisma Indah II Lapai, Jln. Nangka Blok 1.No. 2 Hp.0812 6723 9239/0813 6334 4803

CV TRI PABARU, Kontraktor Digital Printing.Harga khusus akhir tahun untuk caleg dan partai.Alamat : Jln. Khatib Sulaiman No. 5 A padang.Telp: 0751-9763312, Hp 085263888667

ADVERTISING BERLIAN, mengerjakan billboard, neon box, papan merek,promotion, percetakan, digital printing. Jl.Dobil No. 25 Padang. Telpn. 0751-7889392, HP. 081266502225. e-mail:[email protected]

DIJUAL TANAH, Kebun Sawit, Kurang lebih 14HA di daerah Pasaman Barat, Simpang Empat,SHM. bagi yang berminat Hub. 0818185678

DIJUAL TANAH

DIJUAL TANAH, 1. Tanah luas 16.744 M2,di Lubuk Minturun Jl. ke Solok(Pinggir Jalan),ada Villa, Kolam Ikan air deras, kebun naga,sudah panen, 2. Tanah seluas 16.514 M2,di Lubuk Minturun jlan ke Solok (pinggir jalan)ada tanaman Gaharu jenis AqualariaMalacensis untuk investasi 7 tahun kuranlebih 1.500 Btg (umur 1,7 tahun) 3. Tanahseluas 7.611 m2 (Kurang lebih 170 x 44),SHM di By Pass Km. 25, depan Basarnas.cocok untuk kantor / gudang, Hub:087895733338-081267333302

SOFTWARE SERVER PULSA MURAH, tapi bukan murahan sudah terujikehandalannya, langsung diinstalkan dantinggal pakai.Hub Wardoyo Jln. TanjungIndah V Blok C/36 Lapai Padang. Hub.(0751) 7055027, 085263978000

TRADITIONAL MASSAGE, MELAYANIPIJAT KEBUGARAN DAN PENGOBATAN,PEMIJAT PROFESSIONAL PRIA, HUBUNGI. 081363774570

PUSAT HERBAL INT, sedia berbagaiproduk herbal ,izin BPOM, MUI serta halal.Insya Allah dapat menyembuhkan berbagaipenyakit. Jln. Jihad V Kubu Dalam RT/RW01 ( Perum Kharisma 3 ). Hp. 081363346099

BROTHER MASSAGE, Pijat Refleksi,tradisional dan capek2.oleh tenagapria profesional dan berpengalaman.bersedia dipanggil ke tempat. Hub.0853 6299 9550

STOCKIST XAMTHONE PLUS , sediapaket hemat dan delivery, Dahsyat!,Insya Allah menyembuhkan. Jln GangSinggalang 4 Depan Rs. Ibnu SinaPadang, Call. 085274336308

TRADITIONAL MASSAGE, Pijatkebugaran & pengobatan tenaga pria,Hub. 0822 8497 6339

DEONA FASHION , menjual berbagaijenis pakaian dari segala model terbaru.Jl. Sisingamangaraja no. 4 Padang. Hub08126611554/081374060990

JASA INSTAL LAPTOP , denganberbagai w indows seper t i w inxp,win 7dan win 8, harga terjangkau,Jl Gelugur RT 001 RW 04, KubuDalam Padang Timur, Padang

OLISINDO SERVICE , melayaniService, ganti oli, cucian mobil, dll. jln.Adinegoro No. 38, Depan perumahanLubuk Gading Permai, arah ke LubukBuaya. Saat ini dibuka lowongan untuktenaga cuci mobil dan kasir, datanglangsung ke alamat Kami.

BARCELONA CAFE, Nobar, JajananBofet Del la ( Nasi Goreng, AnekaJus, Sup Darek d l l ) Menyediakantempat acara ultah, makan bersama,buka 24 jam. Jln Dr. Wahidin No.1(depan Kantor PLN Sawahan. Hub. 08238846 7417

TOKO ASTAGFIRULLAH , menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl. LubukLintah No. 22. Hub. 0812 6614 9972

ARAW FILM, KACA FILM & CUTTINGSTIKER, melayani penjualan danpemasangan kaca film, aneka stickersamblas dan cutting stiker. Jl. VeteranNo. 91 Padang. Hub. 085264697457

CITA RASA CATERING , menyediakanpesanan untuk rendang, gulai kalio ayam,Samba buruk2 (lado tanak, samba ladobawok, lado terasi, lado bada, dll. AlamatJln. Pasir Putih Blok M No. 2. Telp. (0751)7841280, 0813 74100 307-0813 76123 679

PT. BUNDA WISATA NUSANTARA,melayani penjualan tiket pesawat semuamaskapai. Harga bersahabat. Jl. RayaPitameh No. 1 Telp. 0751-74154, Hp.08126772460-081374809222 Padang

ALFA RENTAL MOBIL, antar jemputbandara, rental kendaraan harian, mingguan,bulanan, Avanza, Xenia, Innova, APV,Fortuner, Harga relatif, Unit ready, Hub. 0751-9970033, 085263669669

CV DORA SATYA INSANI, usaha jasa angkuatansewa melayani: Padang (P. Sidempuan, P. Siantar,R. Perapat, Medan, Aceh, Bengkulu). Jl. Lapaisamping kantor INTEL TNI AD. Padang.Hp. 081263385860

PT RATU JAYA TOUR & TRAVEL, Jl.S.Parman No 123 Ulak Karang. Telp.(0751) 7058386, 8260961, 8260878

AL HAADI ZIARAH TOUR & TRAVEL,Penyelenggara resmi haji khusus danumrah. Jl. S. Parman No. 152 A. Telp.(0751) 7057746 / 7057747. Hp.08126764737

SERVICE HP, Terima servis hp,PC, laptop siap antar jemput untukwilayah padang, kunjungi toko kamidi jln Kampung Kalawi No. 26

TOKO MAWARDI, jual perabot,pecah belah, permadani . RayaSi teba No. 15. Hub. 0812 66757757

PEMASANGAN GIPSUM & CAT RUMAH,bisa untuk kantor/ruko, dengan hargapemasangannya b isa d ia tur , mauharian/mingguan silahkan hubungi viatlp/sms 085264797936

SEJAHTERA ALLUMINIUM, mene-rima pesanan konsen alluminium, partisialluminium, pintu swing alluminium, jendelakesmen dll. Jl. Simpang Garuda Tunggulhitam No.9 Padang, hp: 08126727396

TOKO BANGUNAN RAVICOI, jualberbagai macam bahan bangunan, Jl.Adinegoro No. 1 samping SD GantingNo. 10 Padang. Telp. (0751) 4855333.HP. 082174870914

SPESIALIS TUKANG BANGUNANDAN RENOVASI RUMAH di Pdg lainwilayah Sumbar. Jujur, Amanah danProfesional. Tukang &kuli bangunan ygkami miliki berpengalaman mengerjakanproyek, Hub. 081267772422/0751-9587995

DIJUAL TANAH, Hak milik, luas tanah kuranglebih 1800 m2, lokasi dekat Simp. Aia Pacah,Hub: 0812 6668 8156, tampa perantara

DIJUAL RUMAH (Cepat)Dijual Cepat Rumah Permanent 6x9 M.Kamar 3, luas tanah lebih kurang 170 m2, diAir Dingin, Lubuk Minturun, (Harga BisaNego). Hub. Gancun 085274498567

LAMPU LED US, dengan Kipas,tinggal colok ke power bank atau laptop.Juga terima jasa instal laptop/komputer,game pc/android/ipad/iphone,hub081261888142 (sms)

OLISINDO SERVICE, melayanisalon mobil, cuci mobil, cuci karpet,tukar tambah ban plat. Jl. AdinegoroNo. 30, Arah Lubuk Buaya (DepanPerumahan Lubuk Gading. HP. 08126684 0106

TOKO ASTAGFIRULLAH, menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl.Lubuk Lintah No. 22. Hub. 0812 66149972

SERVICE AC ( AIR CONDITIONER),special AC mobil & Spare Part. Melayanipemasangan AC, antar jemput ke alamat.Jln. Ujung Gurun No. 77 Padang. Hub:0751-7814716

Mampir yook di Cafe Break..! jln. agussalim no.14 padang (samping BCAsawahan) bisa nobar, buka bareng, wifi,karaoke keluarga, nuansa tempo doeloe.harga terjangkau dan rasa memuaskan.open full time.

MON ACCESORIES MOBIL, menerimapasang kaca film, alarm, central jok,power window, audio mobil, servicedll. Jl. Ujung Gurun No. 148 Padang.

ARWANA BRAS, pusatnya Kunci &Handle di Padang & Lampung. Menjualberbagai jenis kunci & handle dengangrosir dan eceren. Alamat Jl. Harapan No.4 Belakang Klinik Annisa Bandar OloPadang Telp. 0751 - 977231

AN NABAWY RENT CAR, Melayaniantar jemput ke bandara, carteranperorangan dan rombongan, mobil pesiardalam & luar kota serta rental mobil. Jl.Veteran No. 51. Hub: (0751) 22000,7058700. HP. 082173007778

TIVA TOKO BANGUNAN, melayanicat bangunan dll. Jl. Adi Negoro No.3A. Hp. 0813 6333 2828

PT. FAFA TOUR AND TRAVEL, Melayanipenjualan tiket pesawat semua maskapai.Jl. Palmerah No. 3 Air Tawar Timur, SimpangTunggul Hitam. Hub. 085372982020

MAU BUAT KREDIT CARD ( DANAEMERGENCY/STANDBAY)? Bungacicilan 0,8%/bulan, sebelum jatuh tempobunga 0%. Bisa ditarik tunai/belanja. HubRITA. 0853 7540 2469, 0878 9518 5336

Dibutuhkan segera TEKNISI dengan syarat:Pria, Umur max 30 th, Pendidikan minSTM/SMK,Jujur, bertanggung jawab &disipilin tinggi. Lamaran diantar lansung keJl. Nipah No. 10 Padang, Telp. 0751 28685

Dibutuhkan tamatan SMK Pria/wanita.Lamaran kirim ke Percetakan CV. MitraKarya. Alamat Jl. Gajah Mada No. 20 B(Samping Kampus 3 Bung Hatta). HP.0812 6765 477

DIJUAL SEGERA, Sebidang tanahukuran 20x15 M di Komp. KehakimanRimbo Data -Lubuk Kilangan Padang.Sertifikat hak milik, Hub. 0811663398,tanpa perantara

DIJUAL TANAH, Luas 220 m SHM,Lokasi dibelakang kampus Teknik BungHatta samping Polsek Nanggalo(Gunung Panggilun). berminat hubungiHp. 0812 6750 6532

DIJUAL RUMAH, Permanen KT 5 , KM 2+ Pavelium + Bertingkat di Jl. Tanjung IndahV No 20 dibelakang SJS Plaza Lapai. Hub.0811666441/082170211699

TOKO FISABILILLAH, menjual bermacam-macam peci, al-quran, kaos kaki, tas, ikatpinggang, dompetr, topi, kaca mata, mantel,sarung tangan motor, pakaian dalam priadewasa, dll. Alamat: Jl. By. Pass Km 8,5Kayu Gadang Padang Hp. 081363400131

Dijual Cepat, di Bukittinggi 2 petak Ruko 2 tingkatukuran 8x10,5m, parkir 6m, garace 6x2,5m,lokasi Jl. Raya Pamganak Simpang AkademiPerawatan Gigi Bukittinggi. Harga nego, seriusHub: 0813 7473 8832, tampa perantara

Dikontrakan Rumah Toko (Ruko) Dualantai ukuran (4x16)m, lokasi strategisJln. Sutan Syahrir No. 54b Aur KuningBukittinggi di sebelah toko jam AbbasBary. Minat Hub. 0812 6334 2667

Dikontrakkan Rumah Permanen. 4 Kt.2 Km. Dapur. Bisa Untuk Kantor. AlamatKomplek Perumahan Gunung Mas.Masuk Dari Sman 3. (Belakang Tower)Gunung Pangilun Padang. Yang BerminatHub Hp 081394565262.

DIKONTRAKAN RUMAH PERMANEN,4 KT,2 KM, dapur, bisa untuk Kantor. Alamatkomplek perumahan Gunung Mas. masukdari SMA N 3 (belakang tower) GunungPanggilun Padang. Hub. 081394565262

RAISA PANCING, menjual alat2 pancingdengan kualitas terbaik. Jl. Jhoni AnwarNo. 28 Padang. Hub. 081374901415

ww photography, Freelance, weeding& prewed, ulang tahun dan perayaanlainnya, serta l iputan formal. Hp.081374343582

KEHILANGANKehilangan STNK Mobil Xenia BA1652 BJ a/n Ratna Juwita. Hilangseputaran Lubeg Padang. Bagi yangmenemukan harap lapor ke pos polisiterdekat

Bengkalis Diselimuti Kabut Asap

Api Mulai Dekati Pemukiman WargaBENGKALIS, HALUAN — Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di KabupatenBengkalis masih terus berlangsung. Hingga Selasa (3/3), sedikitnya masihterpantau sebanyak enam titik api yang tersebar di beberapa daerah.

Bahkan di Dusun TanjungAnom Desa, Tanjung Belit danKecamatan Siak Kecil, apibahkan sudah mulai men-dekati pemukiman warga.

Sepanjang Rabu (4/3) pagi,kabut asap tebal juga mulaimemicu terbatasnya jarakpandang. Badan LingkunganHidup (BLH) setempat me-laporkan, dari data IndeksStandar Pencemaran Udara(ISPU), kualitas udara diBengkalis menunjukkan angkadi 370, atau terkategori sangattidak sehat.

Kepala Desa Tanjung Belit,Joko Margono mengatakan,api yang membakar lahan diDusun Tanjung Anom ter-sebut, tidak diketahui berasaldari mana. Namun yang jelas,api begitu cepat menjalar dandikawatirkan sampai ke pe-mukiman warga.

“Lahan yang terbakar inicukup besar dan cepat men-jalar, lokasinya berdekatandengan perbatasan lahan PTSurya Dumai, jauh dari pe-mukiman penduduk DusunTanjung Anom,” ungkap Joko.

Kondisi yang membaha-

yakan itu, membuat Peme-rintah Desa Tanjung Belitharus bergerak cepat agar apibisa segera dipadamkan. “Se-panjang Selasa lalu, kita daripemerintah desa langsungmenyewa alat berat, untukmenggali sumur yang bisadijadikan sumber air untukmemadamkan api yang kianmembesar,” tambahnya.

Sejauh ini, beberapa titiksumur sudah digali di sekitarkebakaran yang terus me-ngamuk. Diharapkan, dengankeberadaan sumur-sumur itu,petugas di lapangan dapatdengan mudah memperolehair untuk memadamkan api.“Kita tak ingin api sampaimenjalar dan masuk kawasanpemukiman warga Dusun Tan-jung Anom,” tambahnya.

Sementara itu, Kepala BP-BD dan Damkar Bengkalis,Mohd Jalal menyebutkan, se-dikitnya terdapat enam titik apiyang tersebar di Kecamatan SiakKecil dan Rupat. Hingga Selasasore lalu, tim gabungan terusmelakukan pemadaman api dilapangan. “Enam titik api itumasing-masingnya di Desa Tan-

jung Belit dan Dompas, Keca-matan Siak Kecil. Satu titik apiterdapat di Desa Sumber Jayajuga di Kecamatan Siak Kecil.Tiga lagi terdapat di Rupat yaknidi Desa Pergam, Titik Akar danSungai Empang,’’ terangnya.

15 Pelaku DiamankanDari Polda Riau, Kabid

Humas Polda Riau AKBPGuntur Aryo Tejo menga-takan, sejak awal tahun lalu,jajaran Polda Riau telah 15tersangka pelaku Karhutla diRiau. Yang terbanyak, ada diPolres Rokan Hilir sebanyak

empat orang. Selanjutnya,Polres Siak tiga, IndragiriHulu, Indragiri Hilir, Pela-lawan dan Bengkalis masing-masing dua tersangka.

Menurutnya, motif parapelaku adalah untuk membukalahan. dari 11 kasus, pelakumembakar lahan yang luasnyarata-rata satu hingga limahektare. “Saat ini, mereka telahdiamankan beserta barangbukti berupa pemantik api,bahan bakar, pelepah kayuuntuk membakar dan seba-gainya,” ujar Guntur. (hr)

DISELIMUTI KABUT ASAP — Kabut asap tebal kembali menyelimuti perairanDumai, Riau, Rabu (4/3). Pihak Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Dumaimengingatkan armada kapal agar selalu waspada saat melintasi di kawasan. ANTARA

Page 16: Haluan 05 Maret 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Afrianita Layouter: Wide

16 KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H

Bella Shofie

Belanja Rp2 MiliarIA menyebutnya sebagai smart shopping.

Sepulang merayakan ulang tahunnya ke-29 di Eropa, BellaShofie pulang membawa cinderamata yang harganyaselangit. Berbagai tas, sepatu, jam tangan, dan kacamatamerk terkenal diborongnya di berbagai kota di Eropa.

Artis yang pernah membuat sensasi dengan beredarnyavideo pertengkarannya dengan mantan kekasihnya AdjiePangestu ini, sengaja berburu brand ternama di kota-kota fashion seperti Paris dan Milan. Tak tanggung-tanggung, sejumlah 2 milyar uangnya dihabiskandemi memenuhi hasrat shopping-nya.

“Aku misalnya kan kemarin habis ya sekitar 2M(milyar) lah, tapi aku bisa dapat banyak banget, gakhanya satu tas doang,” ujarnya di apartemennya diJakarta, Selasa (3/3).

Menurut Bella, belanja brand ternama langsungdi Eropa jatuhnya akan lebih murah, sekitarsetengah dari harga di Indonesia. Dengan begitu iamengaku bisa membelanjakan uangnya dengansebaik-baiknya.

“Kemarin itu aku memang save uang banget,dari tahun lalu sih sebenarnya udah save uang untukmembeli barang-barang ini semua, dan itu kansmart shopping,” jelasnya seraya memamerkanbarang-barang yang dibelinya di Eropa. (h/ccm)

Fairuz Dipacari Enji

Nadya BertemuDuta PBBJABATAN barunya, Duta PenyelamatanPrimata.

Artis asal Indonesia, Nadya Hutagalungdinobatkan sebagai Duta PenyelamatanPrimata. Ia didapuk lewat program Great ApesSurvival Partnership(GRASP).

Dalam kapasitas itulah, Nadya punberangkat ke New York, Amerika Serikat,menghadiri pertemuan besar PBB di sana.

Seperti terlihat di instagramnya, sang artisyang kini lebih banyak bermukim di Singapuraitu, mengunggah foto suasana New York yangpepohonannya meranggas diterpa salju.

“I made it! United Nations here I come!#nadinNYC,” tulisnya. Foto itu langsungmendapat jempol dari lebih dari 1.600 orang.Beberapa penggemar Indonesia ikut ber-komentar, menyatakan kebanggaan merekaatas prestasi Nadya di level internasional.

Sebagai info, Nadya hadir untuk ikutpromosi Let’s Get Serious About WildlifeCrime yang berlangsung hari ini, Rabu (4/3).Kegiatan itu akan dihadiri Sekretaris JenderalPBB Ban Ki-Moon serta wakil dari ClintonFoundation, Chelsea Clinton.

Sebelumnya, Nadya pernah menjadi dutapelestarian gajah dan Earth Hour untuk WorldWildlife Fund(WWF). Tahun 2012, Nadyapernah disandingkan dengan pesohor duniaseperti George Clooney, Robert Redford,Vivienne Westwood, dan Penelope Cruzsebagai Selebriti Paling Bertanggung Jawabversi International Green Award. (h/ccm)

SANG bunda pun terkejutjadinya. Bersatus janda, FairuzA. Rafiq sempat dikabarkandekat dengan Enji mantansuami Ayu Ting Ting. Ra-mainya kabar yang berembusseputar hubungan ini, akhirnyasampai juga di telinga keluarga.

Tak pelak, sang bunda punbertanya bingung padanya.

“Mama juga kaget pas war-tawan pada datang, aku bilangnggak ada apa-apa,” kata Fai-ruz di kawasan Jakarta Utara,Senin, (2/3).

Mantan istri Galih Ginan-jar ini tak menampik jika diri-

nya banyak memiliki temanlaki-laki. Namun soal ke-dekatan dengan Enji, Fairuzlangsung membantahnya.

Ia mengaku tengah fokusmengurus si buah hati, KingFaaz Arafiq.

“Sebenarnya aku nggakmau ambil pusing, karena itunggak benar aku santai saja.Temanku semua cowok sih,kebanyakan justru cowok dari-pada cewek. Catat ya, aku maufokus sama karir dulu. Jugafokus perawatan karena mausyuting video klip,” terangnya.(h/ccm)

Zaskia Balas BudiDEMI membalas jasaseseorang, Zaskia bersediajadi host peluncuran buku.

Zaskia, tidak ada sinetron denganperan wanita muslimah pada tahun2005 lalu.

“Artis pakai jilbab itu masihsedikit sekali. Belum ada tuh artissinetron umur 17 tahun udah pakaijilbab, dan punya sinetron reguler diTV,” ujarnya di Senayan, Jakarta ,Selasa (3/3).

Tetapi Om Agus patahkan ang-gapannya itu. Tiga bulan jadi wanitaberhijab, istri Hanung Bramantyo iniditawari Om Agus untuk bermain

sinetron ‘Kiamat Sudah Dekat’. Danmemang dari sanalah nama Zaskiasemakin dikenal publik.

Oleh sebab itulah, Zaskiabersedia menjadi host dalampeluncuran buku ‘Create Your GoldenMoment’ karya Agus Idwar.

“Saya mendukung penuh omAgus Idwar, dia bilang ‘Create YourGolden Moment’, dan om Agus itusalah satu orang yang membuatkangolden moment buat saya,” jelasnya.(h/ccm)

Zaskia Adya Mecca punya hutangbudi yang besar akan jasa Agus Idwar.Pasalnya, Om Agus adalah pembukajalannya menuju sukses.

Padahal Zaskia sempat pesimistak akan berkarya lagi di jagadhiburan lantaran kain yang terulurselimuti kepalanya itu. Kenang

Page 17: Haluan 05 Maret 2015

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 17

Redaktur: Arda Sani Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

Boateng Tolak Barca

Terry Akan DapatKontrak Baru

Bek berusia 34 tahun itulantas mengutarakan bahwadirinya sedang berusaha kerassupaya mendapatkan kontrakbaru dari Chelsea. Caranya,dengan bermain sebaik mung-kin di sisa musim ini.

Terry juga menolak opsiuntuk pensiun. Meski sudahtidak muda lagi, dia merasamasih sanggup untuk bermainpada musim depan.

Sejauh ini, belum ada pem-bicaraan mengenai kontrak barudi antara Terry dan Chelsea.Namun, ucapan Mourinhosudah cukup untuk menjadigaransi bagi sang bek.”Saya bisamemastikan bahwa dia tetapmenjadi pemain Chelsea musimdepan. Dia akan mendapatkankontrak baru,” ujar Mourinhoseperti dilansir BBC.

Chelsea memiliki kebija-

kan hanya mem-p e r p a n j a n gkontrak pe-main yang be-rusia di atas30 selama se-tahun. Musimlalu, Terrymendapatkankontrak baruberdurasi se-musim hanya 48jam setelah ligaberakhir.

Terry sendiri se-belum ini sempatmelontarkan per-nyataan bernadasetengah pasrah.Dia mengaku, an-dai ini jadi musimterakhirnya be-rsama Chelsea,dia akan beru-saha mengakhi-rinya sebaikmungkin. Mu-sim ini, Terry su-dah menyumba-ngkan satu trofiuntuk Chelsea,yakni trofi PialaLiga Inggris. Padafinal melawan Totten-ham Hotspur pada akhir pekankemarin, Terry bahkan men-yumbang satu gol.

Kini, masih ada dua trofilagi yang jadi bidikannya dantimnya, yakni trofi PremierLeague dan Liga Champio-ns.”Jika ini adalah musimterakhir saya, saya berharapmengakhirinya dengan luarbiasa,” kata Terry. (h/dtc)

Southampton MenangTipis dari Crystal Place

Tiket Termurah FinalLiga Champions Rp 1 JutaBERLIN, HALUAN — UEFA akan mulai menjual tiketfinal Liga Champions 2015. Untuk laga puncak kompetisiantarklub terbaik Eropa tersebut, harga tiket termurahadalah senilai Rp 1 juta. Dikutip dari situs resmi UEFA,tiket final Liga Champions 2014/2015 akan mulai dijualsecara online pada Kamis (5/3) pukul 00.00 CET (06.00WIB). Seperti yang sudah-sudah, fans kedua finalis danpenonton umum dapat alokasi tiket paling besar.

Disebutkan kalau ada 46.000 lembar tiket yang dicetakuntuk dilepas pada masyarakat umum, dari total 70.500kapasitas maksimal Stadion Olimpic Berlin.

Masing-masing finalis akan mendapat jatah tiket 20.000untuk suporternya. Sementara 6.000 lembar tiket lainnyadiperentukkan bagi fans di seluruh dunia yang berminatmenyaksikan langsung laga tersebut. Sementara sisanya,24.500 tiket atau lebih dari sepertiga kapasitas stadion,dialokasikan untuk organising committee, UEFA,undangan asosiasi sepakbola, rekanan serta partnerkomersial UEFA dan untuk keperluan penyiaran.

Ada empat kategori tiket yang disiapkan UEFA. Yangpaling mahal adalah Kategori 1 yang dibanderol 390 euro (Rp5,6 juta), lalu kategori dua senilai 280 euro (Rp 4 juta), Kategori3 yang dijual 160 euro (Rp 2,3 juta), serta Kategori 4 seharga70 euro (Rp 1 juta) . Final Liga Champions akan digelar pada6 Juni mendatang di Olympiastadion, Berlin. (h/dtc)

LONDON, HALUAN — Manajer Chelsea, JoseMourinho, memastikan John Terry akanmendapatkan kontrak baru. Hal tersebut akanmembuat sang kapten tetap bersama The Bluesmusim depan.Kontrak Terry sendiri akan habispada akhir musim ini.

Anderson Angkat Peforma LazioROMA, HALUAN — PerformaLazio musim ini tengah bagus-bagusnya. Jika ada satu sosokyang patut patut diingat dari lajubagus ‘Elang Ibukota’ ini, Fe-lipe Anderson lah orangnya.

Lazio tanpa disangka-sang-ka mampu merangsek hinggapapan atas klasemen mengang-kangi tim-tim seperti InterMilan dan AC Milan. Padahalmusim ini Biancoceleste takbanyak melakukan pembelianpemain top.

Saat ini pasukan SilvioPioli itu ada di urutan ke-empat klasemen dengan 43poin, selisih dua angka dariNapoli di posisi ketiga danenam angka dari AS Roma di

posisi kedua.Performa okeLazio ini tak lepas dari peranpemuda Brasil bernama FelipeAnderson yang jadi inspiratorpermainan tim tersebut. Pe-main 21 tahun itu tampil 19kali musim ini dengan sum-bangan tujuh gol dan enamassist di seluruh kompetisi.

Aksinya di sisi sayap la-pangan Lazio jadi teror untuksetiap pertahanan lawan. Whos-cored mencatat ada rataan 2,1shot per laga, 1,1 umpan kunci,3,4 dribel per laga, dan punyarataan umpan sukses 79,9 perpertandingan.Dengan statistikseperti itu, jelas Anderson jadiincaran banyak klub besarItalia dan juga Eropa. Dengan

musim yang kian mendekatiakhir maka wajar jika tawaran-tawaran mulai berdatangan.

Tapi Anderson dipastikanakan bertahan di Lazio se-tidaknya sampai musim depanmengingat dia masih butuhbanyak waktu bermain yangmana itu akan didapatnya diOlimpico.”Saya tidak pernahmeragukan talentanya. Diahanya butuh membiasakandiri dengan lingkungan di sini,”ujar agen Anderson, StefanoCastagna, seperti dikutip Foot-ball Italia.

“Kini dia sudah lebih me-ngenal liga dengan baik danPioli memainkannya di posisiterbaik. Dia punya modal

bagus untuk menjadi pemaintop,” sambungnya.”Banyaktim yang meminatinya sejakdulu, tapi Lazio selalu me-nolak tawaran peminjaman,dan itu membuktikan bahwamereka sangat yakin padatalentanya,”tambahnya.

“Wajar jika klub lain men-yukainya dan mengamatinya,tapi rumor yang ada saat inisoalnya sama sekali tidak benar.Felipe Anderson tidak punyapikiran lain selain terus tampilbaik bersama Lazio. Dia masihpunya kontrak jangka panjangdengan mereka. Saya tidakmelihat bahwa masa depannyaada di klub lain selain Bian-coceleste,” tutupnya. (h/dtc)

MUNCHEN, HALUAN — Barce-lona harus gigit jari karena upayamereka mendapatkan bek JeromeBoateng ditolak yang bersangkutanjelang musim 2014/15.

The Catalans butuh tambahanpemain anyar untuk memperkuatpertahanan mereka dan bek BayernMunich dianggap sosok tepat untukmenambal barisan belakang yangmenjadi perhatian utama dalambeberapa musim terakhir.

Namun, Boateng memutuskantetap di Bayern dan Barca punakhirnya merekrut Thomas Vermae-len serta Jeremy Mathieu masing-masing dari Arsenal dan Valencia.

“Saya tidak tahu detail pasti yangditawarkan Barcelona untuk saya,tapi benar mereka ingin merekrut

saya,” aku Boateng kepada Sport Bild.“Sangat mengesankan ketika

klub seperti Barcelona menunjukkanketertarikan kepada saya. Tapi saatini, saya tidak lagi meninggalkanBayern Munich untuk Barcelonaketika ingin memenangkan LigaChampions,”ujarnya.

“Di Bayern, saya bermain untuksalah satu dari empat klub terbaikdunia. Tidak ada klub yang lebihbaik buat pemain Jerman. Saya akansenang jika bertahan di Bayern untukwaktu yang lama dan mengakhirikarier di sini setelah menyabetbanyak trofi,” tandasnya.

Pemain 26 tahun telah terlibat dilebih dari 150 pertandingan ofisialbersama The Bavarians sejak gabung dariManchester City pada Juli 2011. (h/glc)

SOUTHAMPTON, HALUAN —Southampton kembali ke jalur keme-nangan di arena Liga Primer Inggris.The Saints menang tipis 1-0 atasCrystal Palace berkat gol sematawayang Sadio Mane.

Southampton akhir-akhir inisedang menurun. Tim besutan RonaldKoeman itu cuma menang sekalidalam lima laga sebelumnya dan kalahtiga kali. Posisi mereka di papanklasemen pun perlahan-lahan melorot.

Tapi, Southampton menjaga pe-luang mereka untuk lolos ke kom-petisi Eropa musim depan berkatkemenangan atas Palace. Pada lagadi St. Mary’s Stadium, Rabu (4/3)dinihari, mereka menang berkat golMane pada menit ke-83.

Gol Mane tersebut tercipta lewatkerja sama yang apik dengan James

Ward-Prowse. Ward-Prowse yangmendapatkan umpan dari Manemelepaskan tembakan dari luarkotak penalti, tapi tembakannya bisadimentahkan oleh kiper JulianSperoni. Bola muntah mengarah keMane, yang langsung menyonteknyake dalam gawang.

Berkat kemenangan ini, Sout-hampton naik ke urutan kelimaklasemen sementara dengan koleksi49 poin dari 28 pertandingan. Me-reka berjarak satu poin dari Man-chester United yang menempatiposisi keempat.

Usaha Southampton untuk me-rebut tiket ke kompetisi Eropa akanmendapatkan ujian berat pada lagaberikutnya. Mereka akan bertandangke Stamford Bridge dan menantangpimpinan klasemen Chelsea.(h/dtc)

JEROME BOATENG

SADIO MANE

Page 18: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Arda Sani Layouter: Widewww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 18Olahraga

Sepak Pojok

SMAN 3 Payakumbuh Juara Turnamen Sepakbola SMAN Simalonggang

All England

Hendra/Ahsan ke Babak KeduaBeberapa Pemain PersijaTidak Miliki NPWPJAKARTA, HALUAN — Beberapa klub yang akan berlaga diIndonesia Super League mulai mengakui pemainnya belummemiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). SetelahPersebaya Surabaya, kini Persija Jakarta juga mengakui haltersebut. Masalah soal pajak di sepakbola lokal mencuatsetelah kick-off ISL 2015 ditunda karena belum mendapatkanrekomendasi dari Badan Olahragaa Profesional Indonesia(BOPI). Penyebabnya, klub-klub ISL belum bisa melengkapipersyaratan yang diajukan oleh BOPI seperti surat bebastunggakan gaji pemain, NPWP dan surat bukti pembayaranpajak, serta kontrak pemain.

Bahkan, usai BOPI melakukan verifikasi ada temuan barusoal legalitas badan hukum klub. Yang mana ada klub yangmelampirkan NPWP, tapi NPWP itu justru diklaim milik pihaklain. Terkait hal tersebut, Presiden Persija, Ferry Paulus,mengakui jika ada beberapa pemainnya yang belum memilikiNPWP. Terutama pemain di bawah usia 21 tahun. Sementarapemain senior Persija yang belum memiliki NPWP salahsatunya Rendy Irawan.

“Kami sudah meminta kepada para pemain yang belumpunya NPWP untuk menyelesaikan masalah ini dalam waktuseminggu,” kata Ferry Rabu (4/3). Di samping persoalan NPWP,Ferry juga akan merevisi durasi kontrak para pemainnya, dariyang sebelumnya November menjadi Desember 2015. “Setiapklub kan diminta untuk menyampaikan laporan pajaknya,sementara kontrak pemainnya kemarin belum kena pajak jadikami akan ubah nilainya. Tentu dengan nilai yangs sudah kenapajak,” kata Ferry seraya menolak untuk menjelaskan soal detailperubahan besaran nilainya. (h/dtc)

BIRMINGHAM,HALUAN — Pasanganganda putra nomor satu Indonesia,Hendra Setiawan/Mohammad Ahsanberhasil melangkah ke babak duaYonex All England Open 2015, Rabu(4/3). Hendra/Ahsan mengalahkanganda tuan rumah, Andrew Ellis/PeterMills, dua game langsung, 21-9 dan21-17.

Menang telak di game pertama, Hendra/Ahsan rupanya baru mendapat perlawanan digame kedua. Andrew/Peter sempat beberapa kalimenyamakan angka, sebelum akhirnya kalah.”Digame pertama sepertinya mereka belum panasdan baru di game kedua mereka lebih siapmenghadapi kami,” kata Ahsan.

Selanjutnya di babak dua, Hendra/Ahsan akanberhadapan dengan pasangan China, Zhang Nan/Fu Haifeng. Kedua pasangan ini sebelumnya telahtiga kali bertemu, dengan keunggulan 2-1 untukHendra/Ahsan. Di pertemuan terakhir, Hendra/Ahsan berhasil menaklukkan Zhang/Fu, 21-19,6-21 dan 21-17, di Yonex Sunrise Hong Kong Open2015.”Bicara mengenai peluang pertandinganselanjutnya tentu ada. Mereka pernah me-ngalahkan kami, kami juga pernah menang darimereka. Jadi lebih siap aja,”tambah Ahsan.

Hendra/Ahsan merupakan juara bertahanganda putra di All England. Tahun lalu Hendra/Ahsan mengalahkan Hiroyuki Endo/KenichiHayakawa, Jepang, di babak final dengan skor21-19 dan 21-19.”Peluang untuk kembali juaramasih ada. Tapi kami mau fokus untuk per-tandingan besok dulu. Diselesaikan satu persatu,” kata Hendra.

Indonesia masih memiliki lima wakil lagi dinomor ganda putra. Mereka antara lain, AnggaPratama/Ricky Karanda Suwardi, WahyuNayaka Arya Pankaryanira/Ade Yusuf Santoso,Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Suka-muljo, Markis Kido/Agrippina PrimarahmantoPutera dan Andrei Adistia/Hendra ApridaGunawan. (h/ibo)

PAYAKUMBUH, HALUAN —Kembali SMAN 3 Payakumbuhmemperlihatkan tajinya dalamcabang sepkbola di Payakumbuhdan Limapuluh Kota. Setelah juarapada Open Turnamen yang digelarkarang taruna Simalonggang pekanlalu, Senin (2/3), anak-anak SMAN3 Payakumbuh kembali menggon-dol piala sepakbola yang diadakanSMAN 1 Kecamatan Payakumbuhkabupaten Limapuluh Kota.

Bertanding pada pertai finalmenghadapi tuan rumah SMAN

1 Kecamatan Payakumbuh yangberdiri di Simalonggang, anak-anak SMAN 3 berhasil menangdengan skor telak 3-0. Anak didikDrs. Doniril yang juga mantanpelatih Gabungan SepakbolaLimapuluh Kota (Gasliko) sejakmenit awal sudah memperli-hatkan penampilan teranyernya.

Buktinya pada menit 22, mela-lui Afis Yunanda SMA 3 sudahmembukukan gol setelah melaluitiga orang hadangan dari tuanrumah. Terkejut dengan gol itu,

SMAN 1 bangkit. Disaksikankepala Dinas Pendidikan, Radimas,anak-anak SMAN Simalonggangmencoba memperbaiki permainan.Serangan demi serangan terusdilakukan. Namun belum mampumerubah skor. Asyik menyerang,malah kembali gawang Iwan, bobolpada menit 31. Kembali AfisYunanda mencantumkan namanyapada papan skor. Kedudukanberubah 2-0 untuk tamu. Hinggababak pertama usai, skor tetap 2-0.

Pada babak kedua, tuan rumah

yang didukung seribuan penotonfanatiknya, ternyata belum mampumemperbesar semangat 11 pemaindidalam lapangan untuk mengejarketertinggalan skor. Buktinya,serangan demi serangan yang diba-ngun, belum mampu membobolgawang Dede. Sebaliknya, anakdidik SMA 3 yang didukung lang-sung Kepala Sekolah Dra. ArmizaAswita dan Wakil Kepala Sekolahbidang kesiswaan, Asrul, me-nambah keunggulan. Melalui ten-dangan jarak jauh Gelvin Alamsyah,

memperbesar kemenangan men-jadi 3-0. Kedudukan tidak berubah3-0 hingga wasit Beni Andriko dariGasliko meniup pluit akhir. Ataskemenangan itu, SMAN 3 berhasilmendapatkan tropi lepas dan taba-nas Rp2 juta yang diserahkan lang-sung Kepala Dinas PendidikanLimapuluh Kota Radimas. AfisYunanda juga berhasil mendapat-kan tropi atas raihannya pencetakgol terbanyak. Tuan rumah SMANkecamatan Payakumbuh, menda-patkan tabanas Rp1.5 juta.(h/nto)

PENYERAHAN TROPI — Kepala Dinas Pendidikan Limapuluh Kota, Radimas menyerahkan tropi dan tabanas kepada SMAN 2 Payakumbuh.JONRES

Page 19: Haluan 05 Maret 2015

Bareskrim Polri Geledah Kantor Kemenristek

Redaktur: Devy Diani Layouter: Habliwww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 1919Nasional dan Internasional

Tragedi AirAsiaLagi, Korban AirAsiaTeridentifikasiSURABAYA, HALUAN — Tim disaster victim identification(DVI) berhasil mengidentifikasi 2 potongan tubuh (bodypart) korban AirAsia QZ8501. Potongan tubuh berupa kakitersebut teridentifikasi atas nama Sukiatna Haripin danSusilo Gani. “Hari ini ada 2 body part yang berhasidiidentifikasi,” kata Kabid Dokkes Polda Jatim Kombes PolBudiyono saat jumpa pers di balai wartawan Bidhumas PoldaJatim, Jalan A Yani, Surabaya, Rabu (4/3).

Budiyono menerangkan, identifikasi terhadap potongantubuh tersebut menggunakan metode primer yakni DNA.Potongan tubuh kaki kiri yang dilabeli B102 sample DNA-nya cocok dengan pembanding ayah kandung korban. “LabelB102 tidak terbantahkan atas nama Sukiatna Haripin, laki-laki 60 tahun asal Malang Jawa Timur,” tuturnya.

Sedangkan body part kaki kiri yang berlabel B103 jugadilakukan identifikasi dengan pemeriksaan DNA. Setelahdibandingkan dengan sampel DNA anak kandungnya, takterbantahkan atas nama Susilo Gani, laki-laki 63 tahun asalSurabaya. “Saat ini sisa empat terdiri dari 3 jenazah yangrelatif masih utuh dan 1 body part,” tandasnya.

Sampai saat ini Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jatimmenerima 104 body dan body part korban AirAsia QZ8501.Dari jumlah tersebut, yang sudah teridentifikasi tubuh danpotongan tubuh sebanyak 100 terdiri dari 96 korban, 3 bodypart dan 1 non human (monyet). (h/dtc)

Demam Batu Akik

Awas Barang Palsu!

Jelang Musim Kemarau

Warga DiimbauTak MemicuKebakaran HutanJAKARTA, HALUAN — Indonesia saat ini berada dalammasa transisi antara musim hujan menuju musimkemarau. Curah hujan di beberapa daerah mulaimenurun.

Secara umum, Indonesia sudah memasuki musimkemarau pada Bulan April. Rata-rata curah hujan diberbagai wilayah di Indonesia pada bulan tersebut kurangdari 150 mm per bulan atau 5 mm per hari.

Dalam kondisi seperti itu, potensi kebakaran hutansemakin meningkat. Oleh karenanya, BMKGmengimbau warga agar tidak melakukan perbuatan yangberpotensi menimbulkan kebakaran hutan.

“Pada wilayah yang kering, jangan melakukan sesuatuyang mudah menimbulkan kebakaran,” imbau KepalaBMKG Andi Eka Sakya usai jumpa pers di gedungBMKG, Jl Angkasa, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu(4/3).

Andi mengatakan, BMKG melalui situsnya selalumenginformasikan titik hotspot atau area yang berpotensimudah terbakar. Setiap harinya informasi mengenaikeberadaan titik hotspot itu diperbaharui.

“Kita beri informasi tren 3 bulan ke depan. Informasititik hotspot itu setiap harinya berubah-ubah,” kata Andi.

Beberapa daerah yang merupakan titik rawankebakaran hutan antara lain Riau, Bengkalis dan Jambi.Namun Andi berharap pada musim kemarau tahun initidak terjadi kebakaran hutan hebat seperti yang pernahterjadi sebelumnya.

“Pada saat ini kita tidak memperkirakan potensi ElNino. Dengan demikian perkiraan kebakaran mudah-mudahan tidak ada,” tutupnya. (h/dtc)

Lingkar

KABUT ASAP —Seorang penumpangkapal memperhatikanperairan Dumai,Raiu, yang diselimutikabut asap tebal,Rabu (4/3). PihakKesyahbandaran danOtoritas PelabuhanDumai mengatakanjarak pandang masihnormal dan amanuntuk di layari,namun tetapmemperingatkankepada armada kapalagar selalu waspadasaat melintasi diwilayah perairan itu.ANTARA FOTO

JAKARTA, HALUAN — Direktorat Tindak PidanaKorupsi (Dit Tipikor) Bareskrim Polri melakukanpenggeledahan di kantor Kementerian Riset danTeknologi, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat,pada Rabu (4/3).

Penggeledahan tersebutdilakukan terkait dugaan ko-rupsi pengadaan bus listrikyang menjerat seseorang ber-inisial Dr. P, salah seorangpejabat di Kementerian Risetdan Teknologi.

Direktur Tindak PidanaKorupsi (Dit Tipikor) Bares-krim Mabes Polri BrigjenAhmad Wiyagus menjelaskanpenggeledahan tidak hanyadilakukan di kantor Kemen-ristek, dilakukan pula di se-

buah kantor yang berlokasi dikawasan Depok.

“Penggeledahan berlang-sung sejak pukul 08.30 WIBpagi tadi dilakukan di duatempat yakni di KemenristekJalan MH Thamrin Nomor 8,Jakarta, dan di Depok, PTSarimas Ahmadi Pratama,Jalan Jati Mulya Nomor 52 RT02/RW 01, Jatimulya, Cilo-dong,” ujar Wiyagus, di MabesPolri, Jakarta Selatan padaRabu (4/3).

Sebagai informasi, tersang-

ka Dr. P merupakan Plt AsistenDeputi Iptek Industri Strategisdi Kementerian Riset dan Tek-nologi. Peran P adalah selakupejabat pembuat komitmen(PPK) pada kegiatan teknologiunggulan dan kebencanaanKemenristek tahun 2013.

Menurut Wiyagus, proyekini bermula di bulan Novem-ber 2013. Kemenristek meng-gandeng PT SAP dalam peker-jaan pengadaan bus listrik yangditandatangani Dr P. Semen-tara dari PT SAP diwakili oleh

DA selaku Direktur PT SAP.Nilai kontrak yang disekapa-kati keduanya mencapaiRp24.488.750.000.

P pun dijerat dengan du-gaan Pasal 2 ayat 1 dan atauPasal 3 Undang-Undang No-mor 31/1999 tentang Tipikoryang diubah dalam Undang-Undang Nomor 20/2001 juntoPasal 5 ayat 1 ke 1. “Ditemukancukup bukti telah terjadi tindakpidana korupsi dalam penga-daan bus listrik tersebut,”ujarnya. (h/inl)

Kepala BIN: 16 WNIBelum Kembali dari Turki

Mahfud SurosoDituntut 7,5 TahunPenjara

JAKARTA, HALUAN— Direktur Utama PTDutasari Citralaras,Mahfud Suroso ditun-tut 7,5 tahun penjaraoleh Jaksa PenuntutKomisi Pemberanta-san Korupsi (KPK).Mahfud yang juga te-man dekat Anas Ur-baningrum itu dinilaiJaksa KPK terbuktibersalah dan meyakin-kan melakukan korup-si dalam proyek Ham-balang, Jawa Barat.“Kami memohonmajelis menjatuhkan

pidana tujuh tahun lima bulan penjara dan denda Rp 300juta subsider enam bulan kurungan,” kata Jaksa KPKFitroh Rohcahyanto saat membacakan amar tuntutan diPengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (4/3).

Selain tuntutan pidana penjara, Mahfud juga diha-ruskan membayar uang pengganti senilai Rp 36,7 miliar.Sebab, atas perbuatannya, mengakibatkan kerugiankeuangan negara. “Apabila tidak dibayar diganti pidanaempat tahun,” ujar Jaksa Fitroh.

Menanggapi tuntutan tersebut, Mahfud akan mengaju-kan nota pembelaan. “Dibacakan nanti oleh pengacara.Saya kira saya akan menyusul,” ujar Mahfud di PengadilanTipikor, Jakarta. Diketahui Mahfud dalam surat dakwaanKPK, sebagai pimpinan perusahaan subkontraktor yangmenggarap mekanikal elektrik (ME) proyek Hambalangdidakwa melakukan korupsi. Ia dinilai menelan duit panassenilai Rp 46,5 miliar. Sementara sisanya, diterima olehsejumlah pihak. Alhasil, negara merugi sebanyak Rp 465miliar rupiah.

Dari total dana pekerjaan ME, Mahfud menerima duitRp 185 miliar. Namun pada praktiknya hanya Rp 89 miliaryang terpakai. Sisanya, Rp 96 miliar digunakan sebagai feeuntuk sejumlah pihak, termasuk mantan Bendahara PartaiDemokrat M Nazaruddin, mantan Ketua Umum DemokratAnas Urbaningrum dan mantan Menteri Pemudan danOlahraga Andi Mallarangeng. (h/inl)

Menkopolhukam Ingatkan

WNI di Australia Tidak Perlu KhawatirKonglomerat ASTemukan KapalPerang JepangMANILA, HALUAN — Konglomerat AmerikaSerikat, Paul Allen mengklaim berhasil menemukankapal perang Jepang era Perang Dunia II. Kapalperang bernama Musashi itu ditemukan di dasar lautFilipina, selang 70 tahun setelah ditenggelamkanmiliter AS.

Allen yang juga co-founder Microsoft ini,memposting foto bangkai kapal dari dalam lautan diakun Twitternya pada Selasa (3/3). Foto tersebutmenampilkan bagian haluan kapal yang memilikisegel krisantemum yang merupakan lambangkekaisaran Jepang, sehingga semakin membuktikanbahwa bangkai kapal tersebut memang benarMusashi. Seperti dilansir AFP, Rabu (4/3), miliarderAS ini menyebut kapal pesiar mewah miliknya yangjuga memiliki fungsi penjelajahan, yang bernama M/Y Octopus berhasil menemukan Musashi di keda-laman 1 kilometer di dasar Sibuyan Sea, yang ada diwilayah Filipina.

Kendaraan bawah laut milik kapal mewahtersebut, Octo RV berhasil menemukan Musashipada Senin (2/3). Kapal M/Y Octopus milik Allendiketahui juga dilengkapi dengan kapal selam miniuntuk menjelajah bawah laut. "RIP (rest in peace)crew of Musashi, approximately 1,023 (lives) lost,"tulis Allen dalam akun Twitter-nya.

Allen juga memposting foto keran yang ada padabangkai kapal perang tersebut, yang menurut Allen,merupakan konfirmasi pertama yang menunjukkanbahwa kapal perang itu benar kapal Jepang. SibuyanSea berada di jantung wilayah kepulauan Visayas,Filipina. Wilayah perairan ini juga menjadi salah satujalur kapal yang sibuk di Filipina.

Musashi ditenggelamkan oleh pesawat perang ASpada 24 Oktober 1944 silam. Pada masa Perang DuniaII, Musashi dinyatakan sebagai kapal Angkatan Lautterbesar yang akhirnya berhasil dikalahkan AS yangbersekutu dengan Australia. Sementara itu, Allen yangberusia 62 tahun ini merupakan salah satu penemuMicrosoft bersama Bill Gates pada tahun 1975. Allenberada di posisi 51 dalam daftar orang terkaya di duniaversi majalah Forbes, dengan kekayaan mencapai US$17,5 miliar (Rp 227 triliun). (h/dtc)

JAKARTA, HALUAN — Men-jelang eksekusi sejumlah terpi-dana mati kasus narkoba, protesdari negara asal terpidana matipun terus berdatangan. Bahkan,Konsulat Jenderal RepublikIndonesia di Sydney pun menda-pat teror dengan dilempari balonberisi cairan merah.

Menteri Kordinator PolitikHukum dan Keamanan (Men-kopolhukam), Tedjo Edhy Pur-dijatno, memastikan ancaman diSydney bukanlah bentuk teroryang harus dikhawatirkan.

“Biasa saja, sama seperti kitamelempar telur busuk, kan samasaja,” katanya kepada wartawan

usai menemui Wakil PresidenRI, Jusuf Kalla di kantor Wap-res, Jakarta Pusat, Rabu (4/3).

Bagi Warga Negara Indonesia(WNI) di Australia, ia pun me-nyampaikan bahwa tidak adayang perlu dikhawatirkan. Na-mun ia juga mengingatkan agarWNI untuk terus waspada danhati-hati. “Ya waspada, hati hatisaja, tapi tidak ada apa-apa,”ujarnya.

Seperti diberitakan sebel-umnya seorang seorang wanitayang belum diketahui iden-titasnya, memecahkan sejumlahbalon berisi cairan berwarnamerah, di depan gedung Kon-

sulat Jenderal RI di Sydney,Australia, Selasa (3/3) pagi waktusetempat.

Aksi itu digelar menjelangeksekusi mati terhadap duaWarga Negara Australia yangtergabung dalam “Bali Nine,”yakni Myuran Sukuma-ran dan Andrew Chan. Protesakan rencana eksekusi itu tidakhanya muncul dari masyarakat,Perdana Menteri Australia, TonyAbbott juga sempat mengu-tarakan keberatannya. BahkanTony Abbott menyinggung soalbantuan yang telah diberikanAustralia saat Aceh dilandaTsunami pada 2004 lalu. (h/trn)

JAKARTA, HALUAN — KepalaBadan Intelijen Negara (BI-N), Marciano Norman mengung-kapkan, ada 16 Warga NegaraIndonesia (WNI) yang hinggakini belum kembali dari Turki.

“Kemarin ada 16 WNI yang

pada saatnya harus kembali keIndonesia, sampai saat ini belumkembali,” ujar Marciano diKompleks Istana Kepresidenan,Jakarta, Rabu (4/3).

Marciano mengatakan, ke-enambelas WNI yang belum

kembali ke tanah air itu dikha-watirkan bergabung bersamakelompok garis keras ISIS.

Kepergian 16 WNI ke Tur-ki itu dijelaskan Marciano meng-gunakan jasa biro perjalanan, yangmenurut Marciano ini modus barumenggiring calon anggota untukbergabung dengan ISIS yangberbasis di Timur Tengah. “Me-reka ikut dengan salah satu biroperjalanan ke Turki dan itumodus baru,” ucap Marciano.

Mengenai informasi dariPengurus Besar Nahdlatul Ula-ma yang mengatakan, ada 514WNI yang diduga gabung de-ngan ISIS, Marciano engganmengungkapkannya. Ia menga-takan pihaknya masih mela-kukan pendalaman. (h/trn)ISIS

JAKARTA, HALUAN — De-mam batu akik melanda ma-syarakat di seluruh penjurutanah air. Sayangnya, kesem-patan ini dimanfaatkan pulaoleh oknum-oknum tak ber-tanggung jawab, dengan mem-produksi batu akik palsu.

Pernyataan itu diungkap-kan gemologis H Yani AbdulMajid saat ditemui detikcomdi Gedung Jakarta Gems Cen-tre, Rawa Bening, Jatinegara,Jakarta Timur, Rabu (4/3)siang. “Yang asli banyak, tapisekarang banyak juga batu akikyang diwarnain. Asli tapi palsu.Banyak di pasaran saya rasa 90persen itu diwarnain,” kataYani mengawali perbincangan.

Dijelaskan Yani, batu yangbanyak dipalsukan di pasaransaat ini adalah jenis akik hijauGarut. Batu itu kini sudahlangka. Bahkan galian tam-bang batu rakyat di Desa Gaod,Kecamatan Bungbulang, JawaBarat sudah ditutup karenabongkahan batu di sana sudahdinyatakan habis dan punah.Sehingga jika ada batu akikhijau Garut asli, harganya bisamencapai puluhan hingga ra-tusan juta rupiah.

“Itu (hijau Garut) ada yangbisa dibeli kiloan harganyaRp20-50 ribu. Tapi yang aslidimana bisa beli kiloan? 1 bijisaja bisa berapa juta. Harganyajauh banget,” ucap Yani.

Menurut Yani, saat inioknum semakin canggih me-malsukan batu akik atau muliadengan berbagai teknologi.Sehingga secara kasat mata,akan sangat sulit dibedakandengan batu yang asli.

“Biasanya kalau jenis cal-cedony atau akik lain caramemalsukannya. Saphirre,ruby, dan berlian juga lain.Macem-macem tekniknya.Ada yang canggih, sepertipakai nuklir radiasi,” jelasYani yang juga pemilik TasbihScientific Gemological Labo-ratory di Jakarta Gems Centreini. “Tapi yang umum, biasanyacara memalsukan batu akik,dia diredam pakai air hangat

supaya pori-pori di batu ituterbuka. Suhu tertentu mem-buat pori-pori batu terbuka,lalu dikasih pewarna. Setelahpewarna masuk, direndamsekian minggu, kemudiandimasukkan ke oven,” sam-bung Yani memaparkan. De-ngan cara itu, batu yang tadinya

warnanya kurang cerah, bisajadi sangat cerah,” sambungpria berjenggot ini mema-parkan.

Batu akik palsu yang miripdengan batu akik asli tersebutbiasanya dijual murah di-bandingkan batu akik yang asliatau bersertifikat. (h/dtc)

BATU akik kini ada yang palsu

MAHFUD SUROSO

Page 20: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: Jefliwww.harianhaluan.com Redaktur: Nova Anggraini Layouter: David Fernanda

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H20 Tanah Datar

Disnaker BekaliPencaker dengan KeahlianBATUSANGKAR, HALUAN — Para pencari kerja harusmemiliki keterampilan dan keahlian untuk dapat bersaingdi era globalisasi saat ini. Bila calon tenaga kerja tidakmemiliki kemampuan lebih, sulit sekali mendapatkanpekerjaan sesuai keinginan.

“Pencari kerja akan menemui kesulitan dan bahkan bisa takmendapatkan pekerjaan yang diingini jika tak punya keahlian,”tutur Kepala Dinas Sosial dan Tenaga Kerja (Disnaker) KabupatenTanah Datar Sri Lestari di Batusangkar, Selasa (3/3).

Dalam mengantisipasi persaingan untuk mendapatkanpekerjaan, para pencari kerja harus memiliki berbagaiketerampilan, yang bisa menjawab tantangan yang penuhkompetisi di lapangan.

Selama ini pihak Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Luhaknan Tuo, selalu memprogramkan pembekalan para generasimuda calon pencari kerja dengan berbagai keterampilan,seperti menjahit pakaian dan montir sepeda motor.

Dalam penyelenggaraan kursus keterampilan montirsepeda motor, menurut Sri Lestari, pihaknya bekerja samadengan Badan Amil Zakat, yang tentunya peserta terdiri daripara mustahiq.

Ia menyebutkan bahwa Pemkab Tanah Datar telahmengupayakan penyaluran tenaga kerja untuk berangkat keluar negeri, seperti ke negara jiran Malaysia sebanyak 200peserta yang selanjutnya ditempatkan di perhotelan.

“Kita selalu berupaya melakukan pelatihan bagi calonpencari kerja dengan berbagai perusahaan, guna mengurangicalon pencari kerja dan dapat ditampung di berbagaiperusahaan yang membutuhkannya,” tuturnya. (h/emz)

Kabupaten Tanah Datar PertamaSampaikan LKPD 2014 ke BPK

Tim Penilai Provinsi Kunjungi Jorong Rajo Dani

Petani di TanjuangTerapkan Tanam Padi SalibuSUNGAYANG, HALUAN — Petani Nagari TanjuangKecamatan Sungayang dalam meningkatkan hasil panen, kinimenerapkan sistem bertanam “padi salibu” yang selama initerbukti meningkatkan pendapatan petani.

Sistem bertanam dengan teknologi padi salibu ini telahdibuktikan mampu meningkatkan pendapatan petani di nagariTabek Kecamatan Pariangan, yang telah berhasil mengurangibiaya turun ke sawah dan hasil panen juga meningkat.

Ketua keltan Nagari Tanjung Kecamatan Sungayang Tatimenyebutkan, dalam menerapkan pola tanam padi salibu initelah meningkatkan hasil panen padi.

“Satu kali turun ke sawah, telah bisa memanen padi hinggatiga kali panen, biaya yang harus dikeluarkan untuk upahbajak, upah tanam sudah tak harus dikeluarkan, karena setelahpadi disabit, tunasnya kembali dipelihara,” jelasnya.

Menurut Tati, hasil panen bisa saja meningkat dibanding-kan dengan sebelumnya, ditambah lagi kualitas buah lebihbagus, sementara biaya upah garap seperti upah bajak danupah tanam tak ada lagi.

Ia meneyebut, program padi salibu ini merupakanprogram Pemkab Tanah Datar dalam rangka menekan biayaturun ke sawah yang harus dikeluarkan oleh petani, sementarahasil gabah yang diperoleh kualitasnya juga lebih baik.

Kepala Dinas Tanaman Pangan Edi Arman menyebutkan,penerapan pola tanam padi salibu ini akan menguntungkanbagi petani. Setelah panen, sisa batangnya dipotong dantunasnya dipelihara sampai berbuah.

“Ternyata kualitas buah hingga turunan ke dua dan ke tigakualitasnya menjadi lebih baik, gabah siap panen hampir takada yang hampa (ampo),” tuturnya di Batusangkar, Selasa (3/3).

Namun petani harus memperhatikan pemberian pupukberimbang, karena unsur hara tanah sudah memerlukanpemupukan yang sesuai dengan kebutuhan tanaman yangakan dilanjutkan untuk panen berikutnya. (h/emz)

Bupati Hadiri PelantikanPengurus Baru HMILIMO KAUM,HALUAN — Pelantikan kepengurusan HMIBatusangkar dihadiri oleh Bupati M.Shadiq Pasadigoe,Ketua DPRD Zuldafri Darma Pengurus Besar HMI PusatIbrahim Ketua Bidang Pembinaan Organisasi dan Kelem-bagaan, Presidium Korps Alumni HMI wilayah SumateraBarat, Presidium Korps Alumni wilayah Tanah Datar sertapara anggota.

Acara diawali dengan laporan Ketua Pelaksana M Latifdan dilanjutkan dengan pembacaan surat keputusan pengurusHMI cabang Batusangkar periode 2015-2016 serta pemba-caan ikrar pelantikan kepengurusan HMI cabang Batusangkarperiode 2015-2016.

Setelah serah terima jabatan dari Syaiful Rahman, kepadaM. Efendi dan penandatanganan berita acara yang disaksikanBupati Tanah Datar dan Ketua DPRD, dilanjutkan ucapanterima kasih dan permohonan maaf dari Ketua HMI CabangBatusangkar periode 2013-2014 dan sepatah kata dari ketuayang baru.

Bupati Tanah Datar M. Shadiq Pasadigoe menyampaikanucapan selamat kepada Ketua HMI cabang Batusangkar yangbaru dan ucapan terima kasih atas pengabdian Ketua HMICabang Batusangkar yang mengakhiri tugasnya.

Bupati menyampaikan beberapa ide dan gagasan pentingkepada HMI pusat, provinsi maupun cabang untukmelaksanakan program-program yang bermanfaat untukkemaslahatan umat.

Bupati juga menyampaikan beberapa pertimbangan ataspelaksanaan pergantian kepengurusan HMI hendaknyajangan dilaksanakan sekali 1 tahun, karena dalam jangka yangcukup pendek itu proses pelaksanaan kegiatan belumlahmatang. (h/emz)

Wakil Bupati Tinjau Pasar Batusangkar yang Baru Dibenahi

Menpan RB KunjungiMapolres Tanah DatarBATUSANGKAR, HALUAN — Dalam rangkaian kunjungan-nya ke Kabupaten Tanah Datar Luhak nan Tuo beberapa waktulalu, Menpan RB Yuddy Chrisnandi bersama Bupati M ShadiqPasadigoe didampingi Kapolres AKBP Nina Febrilindamengunjungi Mapolres Tanah Datar di Pagaruyung.

Pada kesempatan itu, Menpan RB melihat langsungsejumlah tempat pelayanan publik yang ada di markas PolisiResor Tanah Datar dalam upaya memberikan layananmaksimal terhadap masyarakat.

Kapolres Tanah Datar AKBP Nina Febrilinda padakesempatan itu menyebutkan, bahwa dalam upaya me-ningkatkan keamanan di lingkungan pemukiman warga,telah diterapkan program layanan Kamtibmas BadunsanakLuhak nan Tuo.

Untuk tahap pertama program Kamtibmas Badunsanakini dilaksanakan di dua kenagariaan, masing-masing LimaKaum Kecamatan Lima Kaum dan Batu Basa KecamatanPariangan didukung penuh para tokoh masyarakat.

“Program Kamtibmas Badunsanak didukung penuh olehpara tokoh adat, tokoh agama, para cendikiawan, kaum ibuyang tergabung dalam wadah Bundo Kanduang serta kaummuda sebagai penerus bangsa,” tutur Kapolres Nina FebriLinda.

Peran serta dari berbagai lapisan masyarakat itu akan lebihterjaganya kamtibmas dan kenyamanan masyarakat yanghidup di wilayah nagari hingga ke jorong-jorong di Luhaknan Tuo ini. (h/emz)

Pensiunan DinkesGelar Kegiatan “Taragak Basuo”

LPI Kabupaten Tetap Dilaksanakan

BATUSANGKAR, HALUAN— Wakil Bupati Tanah DatarIrdinansyah Tarmizi didam-pingi Kepala Dinas Koperin-dagpastam Abdul Hakim tu-run langsung mengunjungipara pedagang pasar Batu-sangkar, Senin (2/3).

Secara umum pasar Batu-sangkar sudah baik dan kon-dusif, namun ke depan perluditingkatkan lagi. Setiaptahun pasar terus dibenahi,dan pada tahun 2014 sudahdibangun los pedagang buahdan sayur.

“Sebelumnya juga sudahdibenahi los penjualan ikanbasah dan pada tahun 2015 inijuga akan dibangun kios peda-gang P&D, untuk itu perludukungan seluruh masyara-kat,” ujar Irdinansyah Tarmizi.

Wabup Irdinansyah Tar-mizi menelusuri pasar Batu-sangkar, mulai dari pedagangayam potong, pedagang P&D,pedangang sayur, pedagangikan, pedagang beras, pedagangbuah dan pedagang lainnya.

Dari semua pedagang yangdikunjungi itu Wabup Irdi-

nansyah berdialog langsungdengan pedagang, berbagaisaran, usul, keluhan bahkanpujian diterima Wabup Irdi-nansyah Tarmizi.

“Sebagian besar sarana danprasarana pedagang sudahdibangun, namun masih ba-nyak yang perlu dibenahi.Secara bertahap pasar Batu-sangkar terus dibenahi, sesuaikondisi keuangan Pemda,”ujar Irdinansyah Tarmizi.

Pada bagian pasar bawahmasih ditemukan selokan yangkurang baik sehingga pada hari

hujan, air masuk dalam los danmengganggu kenyamanan pe-dagang dan pembeli.

Terkait hal itu langsungdiperintahkan Kepala DinasKoperindagpastam untukmencarikan solusi terbaik se-hingga air bisa mengalir kedalam selokan.

Wabup Irdinansyah Tar-mizi berharap kepada peda-gang di pasar Batusangkaruntuk selalu menjaga dan me-melihara sarana dan prasaranayang telah dibangun.

“Kalau ada selokan yang

tersumbat jangan tunggu petu-gas untuk membersihkannya,partisipasi pedagang sangatdibutuhkan,” kata wabup.

Hasil pantauan WabupIrdinansyah Tarmizi di PasarBatusangkar harga kebutuhanpokok stabil. Harga berasyang sudah menjadi isunasional akhir-akhir ini untukpasar Batusangkar harganyasudah stabil. Beras kualitasterbaik dijual Rp 12.500/kg.Pedagang hanya mengeluhkanpengunjung pasar akhir-akhirini sepi. (h/emz)

Kilas

Harga cabai turun, petani di Tanah Datar mulai was-was. Terlihat seorangpetani cabai di Nagari Tuo Pariangan, Aulia, memperhatikan tanaman cabainya.EMRIZAL

BATUSANGKAR, HALUAN— Liga Pendidikan Indonesia(LPI) di tingkat KabupatenTanah Datar tahun 2015 tetapdilaksanakan, meskipun ditingkat Provinsi SumateraBarat belum ada kepastianpelaksanaannya.

Hal itu dikemukakan KetuaPelaksana LPI Tanah Datartahun 2015, Dedet Sukri, Rabu,di Batusangkar. Dijelaskan,penyelenggaraan LPI TingkatTanah Datar untuk SLTP danSLTA se Tanah Datar direnca-nakan pelaksanaannya dalambulan Maret sampai Mei 2015.

LPI merupakan salah satuagenda kegiatan Pemerintah

Tanah Datar yang berada padaDinas Budparpora bertujuanuntuk mendorong dan menum-buhkan semangat olahraga se-pakbola bagi pelajar di Tanah Da-tar yang sebelumnya sudah di-programkan pemerintah pusat.

Kegiatan ini oleh DinasBudparpora dilaksanakan be-kerjasama dengan Majelis Gu-ru Mata Pelajaran (MGMP)Tanah Datar yang pada tahunlalu sukses dalam penyeleng-garannya.

Menurut Dedet, semangatguru olahraga di Tanah Dataruntuk menggelar LPI ini sa-ngat membanggakan, mes-kipun di tingkat Sumbar be-

lum tentu akan dilaksanakan.“Kita melaksanakannya

dengan niat untuk menyema-ngati persepakbolaan dika-langan pendidikan, sehinggadiharpkan kelak akan munculpemain sepakbola handal dariTanah Datar,” ujarnya.

Sementara itu Kepala DinasBudparpora, Marwan dalamketerangannya menjelaskanbahwa pada tahun lalu TanahDatar sukses dalam pelaksanaanLPI. Sebanyak 52 sekolah dariSLTP dan SLTA ikut serta dalampertandingan ini.

“Kita berharap tahun ini akanlebih baik lagi pelaksanannya,”ungkap Marwan. (h/ydv)

BATUSANGKAR, HALUAN— Pensiunan Dinas Kesehatan(Dinkes) Kabupaten TanahDatar bertemu muka mela-kukan rangkaian kegiatan “Ta-ragak Basuo”, Sabtu kemarindi komplek Rumah MakanSawah Laman Batusangkar.

Pertemuan tersebut ber-tujuan untuk meningkatkanhubungan silaturahim sesamapensiunan Dinas KesehatanTanah Datar dan menjadikanwadah inspirasi dalam men-dorong peningkatan pelayanankesehatan Tanah Datar yang

diprakarsai oleh Zahara HasniDjufri, pensiunan Dinkes Ta-nah Datar.

Dalam pertemuan tersebutjuga terbentuk kepengurusanpensiunan Dinas KesehatanTanah Datar yang diketuaioleh M. Yasni.

Kepada Haluan, KetuaPensiunan Dinas KesehatanTanah Datar, M. Yasni men-jelaskan, acara ini sudah lamadiinginkan oleh para pen-siunan Dinas Kesehatan TanahDatar, namun baru kini dapatdiwujudkan.

Direncanakan kegiatanTaragak Basuo seperti iniakan diselenggarakan secaraberkesinambungan, setidak-nya sekali dalam 3 bulan,sehingga silaturahim antarpensiunan tetap terjalin de-ngan baik.

Pertemuan tersebut jugamemberi inspirasi terhadapdorongan kinerja untuk jajaranDinas Kesehatan Tanah Dataryang aktif untuk dapat me-ningkatkan kinerja dan pe-layanan kesehatan terhadapmasyarakat. (h/ydv)

Menpan RB Yuddy Chrinandi didampingi Bupati M Shadiq Pasadigoe danKapolres AKBP Nina Febri Linda ketika berada di halaman Mapolres TanahDatar. EMRIZAL

PADANG GANTING, HA-LUAN — Wakil Bupati TanahDatar Irdinansyah Tarmizibersama Ketua Tim PenggerakPKK Kabupaten Tanah DatarBetty Shadiq Pasadigoe me-nyambut kedatangan tim peni-lai Ketua Kelompok DasaWisma tingkat Provinsi Su-matera Barat di Gedung IndoJolito, Selasa lalu.

Tim penilai kinerja KetuaKelompok Dasa Wisma tingkatprovinsi Sumatera Barat yangdiketuai oleh Ketua PenggerakPKK Sumatera Barat NeviIrwan Prayitno dijamu sarapanpagi di Gedung Indo Jolitosebelum menuju Jorong RajoDani Nagari Padang GantiangKecamatan Padang Ganting.

Tim penilai ini mengun-jungi kelompok Dasa WismaMawar 22 Jorong Rajo Daniyang telah berhasil masuknominasi 6 besar.

Rombongan tim penilaidari provinsi bersama tim darikabupaten yang disambutMuspika Padang Gantiang,BPRN, KAN, tokoh masya-rakat, tim pengerak PKK Keca-

matan dan Nagari serta kelom-pok-kelompok Dasa WismaNagari Padang Gantiang me-nyuguhkan Tari Pasambahan.

Acara diawali dengan ex-pose dari Ketua Pengerak PKKNagari Padang Gantiang ZilfaYeni. Dia memaparkan ten-tang kondisi nagari serta pro-gram-program pokok PKKyang telah terlaksana di NagariPadang Gantiang terutamakelompok Dasa Wisma Mawar22 Jorong Rajo Dani.

Wakil Bupati Tanah DatarIrdinansyah Tarmizi dalamsekapur sirihnya menyampai-kan ucapan selamat datang danterima kasih atas kedatangantim penilaian kinerja ketuakelompok Dasa Wisma tingkatprovinsi yang akan menilaiKetua Kelompok Dasa WismaMawar 22 Jorong Rajo DaniNagari Padang Gantiang.

Wakil bupati juga menyam-paikan ucapan terima kasihkepada Ketua Tim PengerakPKK Kabupaten Tanah Dataryang juga merupakan anggotaDPR RI asal Sumatera Baratyang menjadi perwakilan pe-

rempuan Sumatera Barat diDPR RI yang telah membinakader-kader PKK KabupatenTanah Datar.

Wakil bupati juga mema-parkan secara ringkas kondisiTanah Datar dan sejarah sing-kat fungsi Tuan Kadi di PadangGantiang sebagai salah satupetinggi bidang keagamaandalam sejarah Basa AmpekBalai.

Wakil bupati juga menyam-paikan ucapan terima kasihdan selamat kepada YansiAdriati selaku Ketua Kelom-pok Dasa Wisma Mawar 22Jorong Rajo Dani Nagari Pa-dang Gantiang yang berhasilmeraih nominasi 6 besar ditingkat provinsi, semoga bisameraih prestasi terbaik.

Dalam sambutannya KetuaPengerak PKK Sumatera BaratNevi irwan Prayitno menyam-paikan ucapan terima kasihkepada pemerintah daerah,Pengerak PKK Kabupaten,Kecamatan dan kelompok Da-sa Wisma Jorong Rajo DaniNagari Padang Gantiang ataskeberhasilannya dalam mem-

bina keluarga dan menjalankanprogram-program pokok PKK.

Dia juga menyampaikanbahwa kelompok dasa wismamerupakan unit terkecil darikelompok PKK yang terdiridari 20 kepala keluarga ataurumah yang berdekatan dalamsuatu wilayah jorong.

Pada prinsipnya dasa wis-ma adalah pengawasan danpemberdayaan hingga ke ma-syarakat bawah dan menyen-tuh unit masyarakat terkecilyakni keluarga.

Kelompok dasa wisma me-laksanakan strategi PKK da-lam upaya menjangkau seba-nyak mungkin keluarga. Da-lam melaksanakan tugas ke-

lompok dasa wisma, tim peng-gerak PKK berperan sebagaimotivator, fasilitator, peren-cana, pelaksana, pengendalidan penggerak.

Keberhasilan yang dicapaioleh Ketua Kelompok DasaWisma Mawar 22 Jorong RajoDani Nagari Padang Gantiangmerupakan hasil kerja keras ketuakelompok dalam pelaksanaantugas sosial di tengah-tengahmasyarakat yang difasilitasi dandibina oleh pengurus PKK mulaidari tingkat jorong, nagari, ke-camatan dan kabupaten.

Acara dilanjutkan denganmakan siang bersama di dalamRumah Gadang Patai JorongRajo Dani. (h/emz)

BATUSANGKAR,HALUAN — BupatiTanah Datar M ShadiqPasadigoemenyerahkan LaporanKeuangan PemerintahDaerah (LKPD) Tahun2014 kepada KepalaPerwakilan BadanPemeriksa Keuangan(BPK) RI SumateraBarat Betty RatnaNuraeni.

Pengelolaan KeuanganDaerah pasal 297ayat 1, sebagaimanadimaksud pada pasal296 ayat 2 bahwalaporan keuangandisampaikan ke-pada BPK untukdilakukan peme-riksaan palinglambat 3 bulansetelah tahunberakhir.

“Ini meru-pakan LKPDtercepat yangkami terima,”ujar Betty. SetelahLKPD ini dite-rima, BPK akansegera mengeva-luasi dan mela-kukan pemeriksaan reguler diTanah Datar.

Betty Ratna Nuraini me-muji keseriusan Bupati TanahDatar dalam menyelenggara-kan pemerintahan. Kesung-guhan itu terlihat dengan sele-sainya LKPD dalam waktuyang cepat dan tercepat apa-

bila dibandingkan de-ngan kabupaten/kotalain se Sumbar.

“Pada tahun laluTanah Datar juga per-tama menyerahkanLKPD. SebelumnyaBPK RI Perwaki-lan Sumbar jugatelah me-

lakukan pemeriksaan awal se-lama satu bulan. Tim yangmemeriksa dapat menjalankantugasnya dengan lancar karenadata yang diperlukan untuk ba-han pemeriksaan juga dapat di-berikan oleh seluruh SKPD de-ngan lancar, untuk itu kami ucap-kan terima kasih,” ujar Betty.

Bupati pada ke-sempatan itu me-ngucapkan terimakasih kepada kepalaPerwakilan BPK RISumatera Baratbeserta tim yangmemeriksa diK a b u p a -

ten Tanah Datar. Pemeriksaanpendahuluan telah berjalan de-ngan lancar dan LKPD tahun2014 juga dapat diselesaikandalam waktu cepat.

Dis amping itu ucapan teri-ma kasih juga disampaikankepada Kepala DPPKA besertajajaran dan seluruh SKPD se

Tanah Datar yang telahbekerja keras dengan baikdan dapat menyelesaikanLKPD dengan waktuyang cepat dan mudah-

mudahan prediketWTP murni sepertitahun lalu atas pe-meriksaan laporanKeuangan tahun2013 dapat diraihkembali untuk yangkeempat kalinya.

Bupati jugamengharapkankepada seluruhPimpinan SKPDbeserta jajaranuntuk dapatmemberikan da-ta yang diperlu-kan dalam peme-

riksaan reguler nanti dan sela-ma pemeriksaan kepala SKPDdiminta untuk tidak mening-galkan daerah, sehingga peme-riksaan berjalan dengan lancaroleh Tim BPK PerwakilanSumbar yang akan melaksana-kan tugas di Tanah Datar dalamwaktu dekat ini. (h/emz)

Kepala BPK PerwakilanSumbar Betty Ratna Nuraenimenjelaskan, penyerahanLKPD Kabupaten Tanah Da-tar tahun 2014 kepada BPKPerwakilan Sumbar meru-pakan yang pertama dan ter-cepat dari kabupaten/kotalainnya di Sumbar.

Dijelaskannya, sesuai de-ngan Permendagri No.13 Ta-hun 2006 tentang Pedoman

SERAHKAN LKPD — Bupati M. Shadiq Pasadigoe menyerahkan LKPD Kabupaten Tanah Datar tahun 2014kepada Kepala BPK RI Sumatera Barat Betty Ratna Nuraeni. EMRIZAL

Page 21: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: David Fernandawww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 21Padang Pariaman

BupatiInstruksikanNormalisasiBatang SumpuPADANG PARIAMAN, HALUAN —Baru saja mendapat informasi darimasyarakat Kampung Sagik NagariLimau Purut Kecamatan V Koto Timurakan ancaman arus sungai BatangSumpu, Bupati Padang Pariaman H. AliMukhni, langsung menugaskan KepalaDinas PU untuk melakukan normalisasialiran tersebut.

“Memang benar, dinas yang bersang-kutan telah diperintahkan untuk menin-jau daerah tersebut, untuk dilakukannormalisasi,” kata bupati pada Haluan,Selasa (3/3), di sela-sela menontonpertandingan sepak bola di stadionSungai Sariak.

Menurut bupati, keluhan dari ma-syarakat itu baru saja sampai padanya,Senin (2/3), bahwa arus sungai itu telahmengancam masjid dan rumah wargayang ada di sekitar aliran sungai itu.

“Dengan adanya informasi itu, DinasPU langsung diintruksikan untuk me-ninjau ke lapangan untuk dilakukannormalisasi,” kata bupati.

Dengan adanya rencana normalisasiitu, bupati berharap agar masyarakatyang tanah yang mungkin terkenanormalisasi untuk tidak mempersoal-kan lahannya tersebut.

Sementara itu, Erman, salah seorangtokoh masyarakat Nagari Limau Purutberharap, normalisasi ini segera dilak-sanakan, sebelum merusak bangunanmasjid Al-Ikhlas yang ada dekat sungai.

“Saat ini merupakan momen yangtepat untuk normalisasi, karena padiwarga, baru saja dipanen, sehinggakalau ada alat berat yang lewat tidakmerusak tanaman padi petani,” jelasErman. (h/ded)

Mantan Kades Campago BaratTerpilih Jadi WalnagPADANG PARIAMAN, HALUAN — Mantan Kepala DesaCampago Barat Sumarjon dipercaya masyarakat sebagai WaliNagari Campago Kecamatan V Koto Kampung Dalam. Kepercayaan warga tersebut diujudkan dalam kemenanganSumarjon pada pemilihan Walinagari Campago yangdilaksanakan, Minggu (1/3).

Dalam pemilihan yang dilaksanakan secara demokrasiini, Sumarjon berhasil mengalahkan 4 calon, lainnya yakniRaflizar, Wiserman, Muhardi dan Hendri Pauzi.

Menurut panitia penyelegaran Pilwanag Campago, Andipada Haluan, Rabu (4/3), panitia pemilihan telah melakukanrapat pleno penghitungan suara, Selasa kemarin denganperolehan suara terbanyak didapat oleh Sumarjon sebanyak1.564 dan perolehan suara kedua Raflizar 1.175suara,menyusul Wiserman 1.119 suara dan Muhardi 1.024 suaradan terakhir Hendri Pauzi 288 suara.

Dikatakan Andi, pemelihan ini berjalan cukup aman danlacar serta sangat demokratif. “Setelah pleno panitia ini,hasilnya akan diteruskan pada Bamus untuk diteruskan padaBupati Padang Pariaman,” jelasnya.

Raflizar salah seorang calon yang dihubungi Haluanmengajak, para calon-calon lain yang belum diberikanamanah oleh masyarakat untuk memimpin nagari agarmemberikan dukungan pada calon terpilih.

“Mari kita berikan dukungan pada calon terpilih denganmengusulkan program-program kita untuk kemajuan nagari,”ajaknya. (h/ded)

Manfaat Sudah Nikmati Manfaat 4 Jembatan di Jalur Lingkar Duku-Sicincin

Difteri Disosialisasikan Lintas Sektoral

Bupati Hadiri RAB KPN Guru Sungai Limau

Kilas

Pembangunan Jalan LingkarDuku-Sicincin DilanjutkanPADANG PARIAMAN, HALUAN — Pembangunan JalanLingkar Duku-Sicincin (JLDS) akan dilanjutkan pada tahun2015 ini. Tidak lama lagi akan dikerjakan aspal hotmixsepanjang 20 km.

Bupati Ali Mukhni mengaku telah berkoordinasi denganGubernur Irwan Prayitno mengenai JLDS tersebut. Iaberharap JLDS tuntas menjelang masuknya hari lebaranmendatang agar dapat digunakan masyarakat dan perantaunantinya.

Hal tersebut disampaikan Bupati Ali Mukhni usaimendaftar sebagai Calon Bupati 2015-2020 di Kantor PartaiPersatuan Pembangunan (PPP), Sungai Laban, Senin (2/3).“Alhamdulillah, pembangunan Jalan Lingkar Duku-Sicincinkembali dilanjutkan. Insya Allah, sekarang lagi proses tenderdan tidak lama lagi akan diaspal hotmix,” kata bupati yangdikenal jago lobi itu.

Ia berharap dengan pengaspalan JLDS tersebut akanmembuka daerah yang memacu pertumbuhan ekonomidengan tumbuhnya berbagai industri kreatif dan peluanginvestasi yang menjanjikan.

“Dengan tumbuhnya investasi dan ekonomi kreatif makaakan terbuka lebarnya lapangan pekerjaan, mengurangipengangguran, mengurangi kemiskinan dan tentunya akanmeningkatkan pendapatan masyarakat,” kata bapak tigaanak itu.

Ia mengaku saat ini telah banyak calon-calon investor yangmelirik potensi di sepanjang Kawasan JLDS tersebut. Adayang telah datang dan melihat langsung dan menanyakan hargatanah kepada masyarakat setempat.

“Bayangkan saja, setahun yang lalu harga tanah di sanamasih relatif murah, tapi saya yakin jika telah diaspal makaakhir tahun ini bisa naik secara signifikan,” kata bupati dijulukiBapak Pembangunan oleh perantau itu.

Pada kesempatan itu, Ali Mukhni optimis ke depan PadangPariaman sebagai kabupaten dengan tingkat pertumbuhanekonomi tertinggi. Ia berterima kasih kepada seluruh pihakyang telah bersama-sama bekerja dengan ikhlas untukmengabdi membangun nagari.

“Insya Allah, sebagai bupati kita setiap hari harusberinovasi, gigih mencari dana pusat sebanyak-banyaknyauntuk ditarik ke daerah karena APBD kita terbatas,manfaatkan potensi ranah dan rantau serta merangkul seluruhninik mamak, alim ulama, cadiak pandai dalam membangunnagari,” kata bupati yang terkenal merakyat itu. (h/bus)

PADANG PARIAMAN, HALUAN — Menyikapikejadian luar biasa (KLB) difteri yang terjadi diKota Padang dan menindaklanjuti surat dariGubernur Sumbar No. 737 perihal kewaspadaandini difteri, Pemerintah Kabupaten PadangPariaman melaksanakan sosialisasi lintassektoral difteri yang laksanakan oleh DinasKesehatan Kabupaten Padang Pariaman.

Peserta sosialisasi ini terdiridari seluruh kepala SKPD,kapolsek, Danramil, KUA, dankepala puskesmas se Kabu-paten Padang Pariaman.

Bupati Padang Pariaman,yang diwakili Sekretaris Da-erah, Jon Priadi SE MM se-cara resmi membuka acarasosialisasi ini di Hall PadangPariaman, Senin (2/3).

Bupati Padang Pariamandalam sambutannya, meng-apresiasi dan sangat men-dukung penuh kegiatan ini,karena Kabupaten PadangPariaman merupakan kabu-paten yang langsung bersen-

tuhan dan berbatasan denganPadang.

Untuk menghindari me-luas dan mewabahnya penyakitdifteri ini di Padang Pariaman,diharapkan semua pihak diha-rapkan saling bahu membahudalam mengatasi penyakitberbahaya ini.

Bupati juga menghimbausemua stakeholder agar bisasaling menyemarakkan sosia-lisasi terhadap bahaya penyakitdifteri ini, mulai dari unsurmuspida maupun SKPD, yangberada di lingkungan PadangPariaman.

Dengan mudahnya penu-

laran penyakit difteri ini di-himbau semua masyarakatmengetahui tentang akibat daripenyakit ini, agar kabupatensehat yang diharapkan bisadiwujudkan secara bersamauntuk masyarakat yang sehat.

Sementara itu Kepala Di-nas Kesehatan Padang Paria-man, Dr Aspinuddin sebagaiketua panitia mengatakan,tujuan dari sosialisasi agarnantinya pengetahuan tentangbahaya penyakit difteri jugabisa disosialisasikan kepadamasyarakat sekitar, terutama

puskesmas dan posyandu se-bagai ujung tombak tempatmengadu masyarakat terdekatyang sewaktu-waktu mendapatgejala maupun penyakit difteri.

Dari data yang didapat daripuskesmas dan posyandu, kor-ban yang sangat rentan ter-hadap penyakit difteri berusia5 tahun hingga 15 tahun.

“Usia ini mesti mendapatimunisasi dari puskesmasmaupun posyandu terdekatagar dapat terhindar dari pe-nyakit mematikan ini,” kataAspinuddin.

Sementara itu pihak DinasKesehatan Provinsi Sumbaryang diwakili Dr. dr Irene,M.KM, menjelaskan virus dif-teri ini mudah sekali menularkepada manusia, karena sum-ber penyakit ini juga berasaldari manusia tersebut.

Irene menambahkan pe-nyakit difteri (Cerynebebacte-rion diphtherne) merupakanpenyakit yang disebakan olehkuman yang sangat mudahmenular dan berbahaya dapatmenyebabkan kematian padamanusia. (h/ded)

Bupati AliMukhnibersamapengurus DPCPPP PadangPariaman, saatmengunjungiKantor DPCPPP tersebut,Senin (2/3).DEDI SALIM

PADANG PARIAMAN, HALUAN —Peran koperasi sangat penting dantelah dibuktikan di negara-negaramaju, seperti negara Jepang justrumeminjam uang ke koperasi untukmembangun infrastruktur di nega-ranya, sehingga tidak perlu meminjamuang ke Bank Dunia. Diharapkankoperasi dapat tumbuh dan maju pesatuntuk kesejahteraan masyarakat diPadang Pariaman.

Hal tersebut disampaikan BupatiAli Mukhni ketika menghadiri RapatAnggota Bulanan (RAB) KoperasiPegawai Negeri (KPN) Guru SungaiLimau dan Batang Gasan di SD 08Sungai Limau, beberapa hari lalu.

“Di Jepang, negara meminjamuang ke koperasi milik rakyat. Walaubunganya besar tapi untuk kesejah-teraan masyarakatnya sendiri. Semo-ga ini menjadi inspirasi bagi kita

semua,” kata bupati di hadapan teman-teman seprofesinya.

Ditambahkannya, bahwa ia telahmenggunakan jasa koperasi dalammenjalankan aktifitasnya. Ia menilaimenjadi anggota koperasi sangat me-nguntungkan. Di samping menabung,juga bisa meminjam uang sewaktu-waktu untuk berbagai keperluan.

“Alhamdulillah, saya dari dulumenjadi anggota koperasi dan sangatmenguntungkan. Saat ini saya ter-daftar menjadi anggota Koppas Pa-dang Sago dan KPNG Sungai Limau.Ini untuk memotivasi seluruh ma-syarakat untuk memanfaatkan ko-perasi,” kata peraih penghargaanBhakti Koperasi dari Presiden RI itu.

Ali Mukhni juga meminta pengu-rus agar mengelola koperasi denganbaik dan transparan. Ia berharap akantumbuh koperasi-koperasi sejenis di

wilayahnya untuk menyejahterakananggotanya.

Sementara itu, Ketua KPNGKecamatan Sungai Limau, ErmanSulin mengakui perhatian pemerintahdaerah terhadap koperasi di PadangPariaman sangat tinggi.

Hal itu dapat dibuktikan langsungdi mana Bupati Ali Mukhni terdaftarmenjadi anggota pada beberapa ko-perasi di Padang Pariaman.

“Bapak bupati terdaftar sebagaianggota ke- 816. Simpanan awalsebesar Rp 1,5 juta. Ini bukti ke-pedulian pemerintah daerah dalammemajukan koperasi di daerahnya,”kata Kepala SD 25 Sungai Limau ini.

Hadir juga dalam kesempatantersebut Kadis Koperindag Rustam,Kadisdik Mulyadi dan seluruh guruse-Sungai Limau dan Batang Gasan.(h/bus)

Bupati AliMukhnimenyerahkansimpananawal Rp 1,5juta, sebagaitanda menjadianggotaKPNG SungaiLimau di SD08 SungaiLimau, baru-baru ini.DEDI SALIM

PADANG PARIAMAN, HALUAN— Baru saja selesai pemba-ngunan 4 jembatan pada jalanLingkar Duku-Sicincin, man-faatnya mulai dirasakan olehmasyarakat. Empat jembatanitu adalah Jembatan Buayan,Koto Buruak, Pasie Laweh danKoto Hilalang.

“Baru saja jembatan yangselesai dibangun telah ber-dampak cukup besar padamasyarakat, apalagi kalau pe-ngaspalan telah selesai,” ung-kap Abdul Luis (60), wargaKorong Surantiah, NagariSungai Buluah, KecamatanBatang Anai, Sabtu kemarinpada Haluan.

Menurut dia, sejak jalan itudibuka, apalagi sejak penye-lesaian pembangunan 4 unitjembatan, harga tanah warganaik berlipat-lipat. Bahkanlahan lahan sepanjang jalantelah mulai digarap oleh pemi-liknya jadi lahan produktif.Dulu lahan-lahan tersebutmerupakan lahan yang tidakdimanfaatkan.

“Mana yang bisa dijadikansawah, ditanam padi olehpemiliknya, sedangkan yangtidak bisa dijadikan sawah,maka ditanami dengan tana-man perkebunan,” ungkapnya.

Yang lebih besar manfaat-nya jelas tentang kelancarantransportasi. “Dulu sebelumdibangun jembatan Buayanini, masyarakat kami naiksampan untuk pergi ke sebe-rang, tapi sekarang tidak lagi.Kami semula tak percaya bah-wa ada pembangunan jemba-tan ini,” kata Abdul Luis.

Ia mengakui pembuatanjembatan melalui proses yangpanjang. Mulai dari pembe-basan lahan hingga perma-

salahan derasnya arus sungaiBatang Anai. Namun ia salutdengan kepemimpinan BupatiAli Mukhni yang sejak awalturun tangan secara langsungterhadap kendala yang ada dilapangan.

“Sejak awal pembuatan jem-batan Buayan, masyarakat tahubupati sering turun ke sinimenyelesaikan permasalahanpembebasan lahan bahkan be-liau juga bercengkrama dengantukang-tukang yang bekerja disini,” kata pensiunan TNI itu.

Diceritakannya bahwa diseberang jembatan Buayan initerdapat 50 kepala keluargayang tinggal dan hidup sebagaipetani dan berkebun. Setiapmusim panen, mereka mem-bawa hasil kebun ke pasardengan menyewa sampan un-tuk menyeberang.\

“Kami berterima kasihkepada pemerintah yang telahmembangun jembatan buayandan kami harap cepat selesaijalan lingkar Duku-Sicincinini,” kata Abdul.

Sementara itu Bupati AliMukhni mengatakan bahwapembangunan jembatan Bua-yan telah dirasakan manfaat-nya oleh masyarakat. Jem-batan sudah bisa dilalui ken-daraan untuk membawa hasilkebun dan jarak tempuh men-jadi lebih dekat karena beradatidak jauh dari jalan nasionalPadang-Bukittinggi.

“Sejak adanya jembatanBuayan, bisa langsung diman-faatkan masyarakat. Contohnyahasil panen bisa langsung dijem-put hingga ke ladang. Jadi biayalebih enteng dan waktunya jugalebih cepat,” kata bupati yangdidampingi Kabag Humas Hen-dra Aswara. (h/ded)

Bupati Ali Mukhni berdiskusi dengan pekerja pasca awal pembangunan jembatan Buayan beberapa bulan yang lalu. Kini jembatan tersebut telah selsai dibangun.(dedi salim)

Page 22: Haluan 05 Maret 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Rahmdhani Layouter: Syamsul Hidayat

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H2222 Politik

Kilas

JK Tak Diajak Bahas PerpresKantor KepresidenanJAKARTA, HALUAN — Presiden Joko Widodo menerbitkanPeraturan Presiden Nomor 26 tahun 2015 yang mengubahUnit Staf Kepresidenan menjadi Kantor Staf Presiden.Perubahan ini juga dilakukan dengan menambah kewenanganlembaga yang dipimpin Luhut Panjaitan tersebut.

Dikeluarkannya Perpres hanya dilakukan selang beberapabulan setelah penerbitan Peraturan Presiden Nomor 190tahun 2014 yang mengatur Unit Staf Kepresidenan. WakilPresiden Jusuf Kalla, pun mengatakan dirinya tak dilibatkandalam pembahasan Perpres 26/2015.

“Belum, belum (tahu). Kita sih, Setneg aja belum tahuapalagi saya. Ndak tahu saya,” kata JK di kantor WakilPresiden, Jalan Medan Merdeka Utara, Rabu (4/3).

Dalam pertemuan JK dengan Menteri Dalam NegeriTjahjo Kumolo, Menteri Koordinator Politik Hukum danHAM Tedjo Edy Purdijatno Rabu siang, juga dilakukanpembahasan dampak diterbitkannya Perpres tersebut.Pembahasan ini, kata JK, perlu dilakukan untuk menghindaritumpang tindih kewenangan.

“Kita bicarakan juga efeknya tentu dan akibat-akibatnya.Perlu supaya jangan menjadi kesimpangsiuran di peme-rintahan,” jelas Kalla.

Menurut dia, dengan dibentuknya Kantor Staf Presidenakan menyebabkan koordinasi yang berlebihan antar lembagapemerintahan. Kewenangan antar lembaga pun akan menjaditumpang tindih. “Mungkin nanti koordinasi berlebihan kalauterlalu banyak, ada instansi lagi yang bisa mengkoordinasipemerintahan. Berlebihan nanti. Kalau berlebihan bisasimpang siur,” kata Wapres.

Sementara itu, Sekretaris Kabinet (Seskab) AndiWidjajanto menyebutkan lima instansi diintegrasikan danlangsung berada di bawah Presiden Joko Widodo agar bisabersinergi dalam pelaksanaan tugas.

“Ada integrasi unit kerja yang langsung di bawah Presiden,sekarang ada lima unit yaitu Bappenas, Sekretariat Negara,Sekretariat Kabinet, Staf Kepresidenan dan Badan Penga-wasan Keuangan dan Pembangunan atau BPKP,” kata Andidi Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta. (h/rol/inl)

Golkar Kubu AgungBersiap Rombak Fraksi di DPR

“Akan membicarakan se-mua apa yang kami raih danprogram-program ke depan,konsolidasi dan mengenai Pil-kada, dan juga mengenai fraksidi DPR,” kata Ketua BidanHukum DPP Partai Golkar,Lawrence Siburian di Kemeku-m HAM, Jakarta, Rabu (4/3).

Selain membahas kepengu-

rusan partai, lanjut Lawrence,pihaknya juga akan membicara-kan terkait rencana pertemuandengan Aburizal Bakrie (Ical).Tujuannya adalah untuk mem-bicarakan hasil sidang Mah-kamah Partai Golkar.

“Termasuk dengan kubuPak Ical kami juga akan ber-temu. Kami akan atur untukbertemu dengan mereka mem-bicarakan hasil putusan MP,”tambahnya.

Sementara itu, kubu Agungmenyerahkan hasil putusanMPG ke Kementerian Hukumdan Hak Asasi Manusia (Ke-menkumkam).

“Kami baru saja selesaimenyampaikan surat permo-honan pengesahan pengurusanDPP Partai Golkar hasil Mu-nas Jakarta di Ancol, sebagai-mana putusan Mahkamah Par-tai yang menyatakan dari em-pat majelis hakim, dua men-yatakan Munas Ancol sah dandua tidak berpendapat dika-renakan pihak Aburizal Bakriemengajukan kasasi ke Mah-kamah Agung,” kata Lawrence.

Namun demikian, Lawren-ce mengakui bahwa kedatangan-nya tidak diterima langsungoleh Menteri Hukum dan HAMYasonna Laoly, melainkan olehDirjen Administrasi HukumUmum (AHU), HarkristuriHarkrisnowo.

“Tadi yang terima Ibu Dir-jen AHU, karena Pak Menteri(Yasonna Laoly) sedang rapatdengan Presiden Joko Wi-dodo,” katanya.

Meski tidak diterima lang-sung oleh Menkumham, na-mun ia meyakini bahwa pu-tusan dari MP Golkar akandisetujui oleh KemenkumHAM. Sebab, sebagaimanaputusan itu, Munas Ancollahyang diakui oleh MP Golkar.

“Oleh karena itu di dalamkeputusan itu jelas menga-takan kubu Agung yang sah,dan kami diminta untuk mela-kukan konsolidasi sampai ketingkat daerah,” tukasnya.

Sekedar diketahui, Mah-kamah Parai Golkar telahmemutuskan permasalahandualisme kepengurusan. Da-lam membacakan putusan,empat majelis Mahkamah Par-tai Golkar menyampaikanpandangan berbeda. Muladidan HAS Natabaya menyata-kan tidak ingin berpendapatkarena pengurus Golkar hasilMunas IX Bali, atau kubuAburizal, sedang mengajukankasasi ke Mahkamah Agung

terkait putusan PN JakartaBarat.

Hal tersebut dianggap Mu-ladi dan Natabaya sebagai sikapbahwa kubu Aburizal tidakingin menyelesaikan perseli-sihan kepengurusan Golkarmelalui Mahkamah Partai.Dengan sikap itu, Muladi danNatabaya hanya memberikanrekomendasi agar kubu yangmenang tidak mengambil se-muanya (the winners takes all),merehabilitasi kader Golkaryang dipecat, mengakomodasikubu yang kalah dalam ke-pengurusan, dan kubu yangkalah diminta untuk tidakmembentuk partai baru.

Sementara itu, anggota lainmajelis Mahkamah Partai,Djasri Marin dan Andi Mat-talatta, menilai Munas IX Baliyang menetapkan AburizalBakrie dan Idrus Marhamsebagai Ketua Umum danSekretaris Jenderal PartaiGolkar secara aklamasi digelartidak demokratis. Djasri danAndi menilai pelaksanaanMunas IX Jakarta sangat ter-buka, transparan, dan demo-kratis, meski di lain sisi, Andidan Djasri menilai Munas IXJakarta memiliki banyak ke-kurangan.

“Maka, mengabulkan per-mohonan pemohon sebagian,menerima kepengurusan Mu-nas Ancol,” ucap Djasri.

Ia mengungkapkan, pu-tusan itu harus dilaksanakanberikut sejumlah syaratnya,yaitu mengakomodasi kubuAburizal secara selektif danyang memenuhi kriteria, loyal,serta tidak melakukan per-buatan tercela untuk masukdalam kepengurusan partai.

Majelis juga meminta ke-pengurusan Agung untuk mela-kukan tugas utama partai, mulaidari musyawarah daerah danpenyelenggaraan MusyawarahNasional X Partai Golkar.Pelaksanaannya paling lambatadalah Oktober 2016. (h/inl)

JAKARTA, HALUAN — Setelah menyerahkanamar putusan Mahkamah Partai Golkar (MPG) keKementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia(Kemenkumham) Rabu (4/3), pihak Agung Lak-sono langsung menggelar rapat harian di DPPPartai Golkar. Tujuannya membahas soal ke-pengurusan baru partainya.

Pengamat: Kubu Hatta EngganBergabung ke Ketum BaruJAKARTA, HALUAN — Pengamat politik Lembaga IlmuPengetahuan Indonesia (LIPI), Siti Zuhro mengatakanZulkifli Hasan sebagai Ketua Umum Partai Amanat Nasional(PAN) yang baru, harus segera merangkul kubu Hatta Rajasa.Hal ini karena pasca Kongres PAN, situasi internal partaimasih belum kondusif.

Siti melanjutkan, efek dari komentar Amien Rais yangmenyerang Hatta hingga kini masih terasa. Hal ini, terlihatdengan enggannya beberapa tokoh dari kubu Hatta bergabungmasuk ke struktur PAN yang baru. Sehingga ia menilai kalauluka politik yang ada belum benar-benar tuntas.

“Ini yang jadi tantangan untuk Zulkifli, apa dia bisamerangkul kubu Hatta yang saya lihat merasa sakit hati,”katanya, Rabu (4/3).

Menurutnya jika Zulkifli bisa segera merangkul kubuHatta, maka PAN akan tetap solid. Dia menyebutkan meskikalah namun dirinya berpendapat loyalis Hatta tidak bisadikatakan sedikit.

“Sebab Hatta kalah dengan Zulkifli dengan perbedaansuara yang tipis. Ini membuktikan kalau Hatta masih punyakekuatan di struktur PAN tingkat bawah,” jelasnya.

Kongres Partai Amanat Nasional (PAN) yang dihelat dariSabtu (28/2) hingga Senin (2/3) telah menghasilkan ketuaumum dan juga ketua MPP yang baru. Untuk ketua umumyang baru diisi oleh Zulkifli Hasan.

Sedangkan posisi untuk ketua MPP dipegang olehSoetrisno Bachir. Dalam Kongres PAN ini, Zulkifli berhasilmenduduki kursi ketua umum dengan mengalahkanpesaingnya yakni Hatta Rajasa. Sedangkan untuk kursi ketuampp pemilihannya dilakukan secara aklamasi. (h/rol)

DAFTAR KE KEMENKUMHAM — Ketua DPP Golkar versi Munas Jakarta, Leo Nababan (kanan) dan Melki Laka Lenamenunjukkan hasil putusan Mahkamah Partai saat akan mendaftarkan kepengurusan DPP Partai Golkar di KementerianHukum dan Hak Asasi Manusia, Jakarta, Rabu (4/3). Kubu Agung Laksono memohon pengesahan kepengurusannya setelahdua dari empat hakim Mahkamah Partai Golkar menerima hasil Musyawarah Nasional IX Golkar di Jakarta. ANTARA

“Oleh karena itu didalam keputusan itu jelasmengatakan kubu Agung

yang sah, dan kamidiminta untuk melakukan

konsolidasi sampai ketingkat daerah,”

Refrizal Gelar Sosialisasi di Bukittinggi

Anggota DPR RI asal Sumbar II, H Refrizal saat bersosialisasi di Bukittinggi

BUKITTINGGI, HALUAN — Anggota DPR-RIasal Daerah Pemilihan Sumatera Barat II, H.Refrizal mengadakan kegiatan Sosialisasi MPRdi Hotel Ambun Pagi, Sumatera Barat, Rabu (4/3). Kegiatan Sosialisasi dihadiri oleh para Da’Iyang berasal dari 6 Kabupaten/Kota se SumateraBarat meliputi Kabupaten Agam, Kota Bukit-tinggi, Kota Pariaman, Kabupaten Padang

Pariaman, Payakumbuh dan Kabupaten 50 Kota.Acara Sosialisasi MPR ini diselenggarakan

bersama dengan Yasayan Wihdatul Ummah, BukitKetya. Dalam sosialisasi tersebut, H. Refrizalmenyampaikan bahwa dulu sosialisasi MPR inidikenal dengan sebutan Sosialisasi empat PilarKebangsaan. Namun, Mahkamah Konstitusi(MK) membuat putusan pada April 2014 bahwa

frase 4 Pilar Kebangsaan dalam UUNo. 2 Tahun 2011 tentang PartaiPolitik bertentangan dengan UUD1945.

Adapun keempat hal tersebutadalah tentang Pancasila, UUD 1945,NKRI (Negara Kesatuan RepublikIndonesia) serta Bhinneka TunggalIka.Hadir pula dalam sosialisasi iniketua Yayasan Wihdatul Ummah, H.Marfendi. Para Dai se SumateraBaratmenyambut baik kegiatanSosialisasi MPR ini. DiharapkanSosialisasi MPR dengan mena-rasikan empat hal ini dapat diperluassehingga meningkatkan pemahamangenerasi penerus tentang nasio-nalisme dan kebangsaan. (h/rel)

Page 23: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Heldi Satria Layouter: Habliwww.harianhaluan.com

Kamis, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H 23Sumbar

Lingkar

Camat Rao Utara DilantikPASAMAN, HALUAN — Bupati Pasaman Benny Utamameminta seluruh komponen masyarakat untuk bahumembahu dalam membangun daerah. Hal itu disampaikanBupati Benny Utama saat menghadiri serah terima CamatRao Utara, Rabu (4/3).

“Rangkul semua komponen masyarakat, ninik-mamak,alim ulama, bundo kandung, dan tokoh masyarakat, untuksaling koordinasi dalam menyelesaikan persoalan yang adadi kecamatan,” ujar Bupati.

Bupati menyebutkan, pemerintah kecamatan haruspandai mengelolah potensi kecamatannya ke hal yangpositif. Oleh karena itu, seorang camat harus menguasaiwilayah geografi, dan sosial kemasyarakat.

“Camat jangan sering-sering meninggalkan wilayah.Masyarakat membutuhkan kehadiran pemimpinnya. Jadi,kalau tidak begitu penting urusan ke luar, jangan tinggalkanmasyarakat,” terangnya.

Serah terima jabatan camat, dari Awalludin camat lamake Akmal. Kunjungan Bupati Benny Utama juga disertakandengan peresmian sejumlah proyek yang dibangun melaluiAPBD Pasaman tahun 2015. (h/col)

Pemkab Pasaman

Alokasikan Rp1 Miliar untuk Honor Guru PAUD

BNN Kota Payakumbuh Gencar Bersosialisasi

Camat LND BukaManasik KecamatanPASBAR, HALUAN — Camat Luhak Nan Duo, Mashud,Rabu (4/3) secara resmi membuka manasik haji kecamatandi Komplek Masjid raya Nurul Jamaah, Sungai Talang,Nagari Koto Baru, Luhak nan Duo. Turut hadir dalam acaraini, Kepala Kantor Kementerian Agama Pasaman Barat,Marjanis.

Manasik haji tingkat kecamatan tahun 2015, diikutisebanyak 22 orang. Mereka berasal dari Kenagaria KotoBaru dan Nagari Kapa. Selain Camat dan Kepala KantorKementerian Agama Pasaman Barat, pembukaan manasikhaji kecamatan dilaksanakan setiap hari Rabu hingga tanggal15 April 2015 itu juga dihadiri pengurus IPHI (IkatanPersaudaraan Haji Indonesia) kecamatan, pengurus wiridyasin, Walinagari, dan undangan.

Camat Luhak Nan Duo, Mashud pada kesempatanitu menyampaikan, kalau ada di antara calon jemaah hajisengaja menjadikan perjalanan ibadah haji sebagai ajangkomersial atau kunjungan wisata ke tanah suci. Pihaknyamintak agar membatalkan niatnya, laksanakan kunjunganwisata ke negara timur tengah dimaksud pada hari lain,agar perjalanan wisatanya bisa dinikmati dengan maksimal.

Lalu, tuturnya, jika perjalanan haji ke tanah sucidijadikan sebagai rangkaian ibadah, sesuai tuntunan Islam,malah termasuk satu dari rukum Islam. Maka perjalananke tanah suci dimaksud dijadikan kegiatan ibadah, sehinggaprediket haji babrur, sebagai tujuan setiap umatmelaksanakan perjalanan ibadah haji bisa dilaksanakan.Allah SWT tentu akan meredhai sekaligus memberikelapangan bagi yang bersangkutan.

Kepala Kantor Kementerian Agama PasamanBarat, Marjanis, juga sebagai narasumber pada bimbinganmanasik haji kecamatan itu menyampaikan, kendatiperjalanan ibadah haji ke tanah suci sebagai perjalananibadah. Namun banyak aturan dan hal-hal yang harusdiperhatikan setiap calon jemaah haji. Perjalanan ibadahhaji, ke tanah suci ada kaitannya dengan urusan luar negeri.

Selain itu, tambah Marjanis, kepada setiap calonjemaah diminta agar lebih hati-hati terhadap hal yangmerusak atau membatalkan perjalanan ibadah haji.“Perbanyaklah ibadah, belajar hal yang berkaitan denganibadah haji, sehingga prosesi perjalanan ibadah hajibersangkutan sukses sekaligus mampu meraih prediket hajimabrur, selamat pergi dan selamat juga kembalinya daritanah suci,” ucapnya. (h/gmz)

Relokasi JalanPalembayanTuntas DilaksanakanAGAM, HALUAN — Jalan Pelembayan yang terban diTanah Taban, Nagari Baringin kini telah mulus kembalisetelah di relokasi oleh Dinas PU Provinsi Sumbar.

Pantauan Haluan Rabu (4/3), mobil truk dan bus yanghendak ke Lawang atau Bukittinggi telah melewati jalantersebut dengan lancar, hanya yang menjadi masalah ketikahujan karena badan jalan yang dibangun baru itu belum padatdan belum seluruhnya dilapisi kerikil.

Menurut Iwen, salah seoarng sopir angkutan umum, jalanbaru yang dibangun ke pinggir tebing lebih luas darisebelumnya, namun diharapkan segera dikeraskan untukmemudahkan kendaraan di musim hujan.

Akibat badan jalan yang semakin terban setinggi 2 meterlabih, sejak Rabu (18/2) lalu, transportasi melewati jalantersebut sempat terputus sekitar seminggu, namun berkatkecepatan Dinas PU Sumbar memboyong alat berat ke lokasiuntuk membangun jalan baru pengganti jalan yang terbantransportasi kini lancar kembali. Bagi masyarakat KecamatanPalembayan, jalan ini merupakan sarana transportasi utamamenuju Pasar Lawang dan Bukittinggi. (h/ks)

PASAMAN, HALUAN — PemerintahKabupaten Pasaman mendatakembali keberadaan pendidik PAUDyang bertugas melalui kualifikasipendidik di seluruh kecamatan.Pendataan ini dilakukan bidangPAUDNI Dinas Pendidikan Pasaman,dengan cara langsung turunkelapangan melihat sejauh manaproses pembelajaran dan aktiftidaknya lembaga PAUD tempatpara pendidik melakukan interaksipembelajaran.

Kepala Bidang PAUDNI Disdik Pasa-man, Noviartias, kepada Haluan me-nyebutkan, sejumlah tim kini kembalimelakukan pendataan terhadap pendidikPAUD, pasalnya itu dilakukan guna melihatkembali evaluasi para pendidik PAUD dalamhal mendapatkan honorer sebagai hk setiappendidik, dan melihat dari dekat prosespembelajaran yang dilakukan selama mela-kukan PBM.

Tim yang terdiri dari para pelaku pen-didik seperti pengawas, SKB adalah me-rupakan tim independen yang nantinya akanmelaporkan hasil kunjungan ke sejumlahPAUD.

Dia menyebutkan, setelah adanya Perdatentang PAUD, maka sudah seyogyanya parapelaku PAUD, mampu meng-implementasikan isi perda tersebut, apalagiangin segar bagi yang sudah lulus akreditasi,termasuk kompetensi pendidik paud, bukantidak mungkin bakal mendapat tunjanganpendidik PAUD.

Saat ini, masalah kesejahteraan menjadiprioritas Pemkab Pasaman, dan tahun initidak ada lagi klasifikasi A, B dan C sepertipada tahun-tahun sebelumnya. Diupayakanhonorer yang diterima sama dan merata yangditerima oleh para pendidik PAUD.

Tahun ini, hampir 1 miliar lebih PemkabPasaman mengalokasikan dana bagi honorerpendidik PAUD di Kabupaten Pasaman, dandibagikan secara merata bagi pendidikPAUD yang lulus kualifikasi dari timindependen Disdik Pasaman. (h/tos)

PAYAKUMBUH, HALUAN —Dalam memerangi peredarannarkoba ditahun 2015 ini,Badan Narkotika NasionalKota Payakumbuh gencar me-lakukan sosialisai ke tengah-tengah masyarakat. Se-tidaknya, untuk 2015 ini, BNNKota Payakumbuh memiliki39 kegiatan dalam upaya me-merangi narkoba.

“Tahun ini, kita lebih gen-car untuk bersosialisasi ter-hadap masyarakat dalam me-merangi peredaran narkoba.

Ini juga salah satu upaya dalammencapai Indonesia bebasnarkoba,” ujar Bambang Yu-distira Kepala BNN KotaPayakumbuh melalui DedyPutrawan Kasi PencegahanBNN.

Katanya, untuk triwulanpertama dari Januari hinggaakhir Maret mendatang, BNNKota Payakumbuh telah me-rancang 8 kegiatan. 4 Dian-taranya kegiatan penyuluhanbahaya narkoba terhadap ibuhamil dan 4 kegiatan sosia-

lisasi untuk keluarga rentandari penyalahgunaan narkoba.

“Penyuluhan dan so-sialisasi bahaya narkoba, kitalakukan di berbagai kelurahansecara bergantian. Sehingga,kegiatan ini mampumenyentuh langsung terhadapmasyarakat ,” ungkap DedyPutrawan.

Kegiatan penyuluhan ter-hadap ibu hamil, sukses dila-kukan BNN Kota Paya-kumbuh. Seperti di KelurahanPadang Tangah Payobadar

Kecamatan PayakumbuhTimur, Kelurahan BunianKecamatan Payakumbuh Uta-ra, Kecamatan Labuah Basi-lang Kecamatan PayakumbuhBarat dan Kelurahan KotoPanjang Padang, KecamatanLamposi Tigo Nagori.

“Alhamdulilah, penyulu-han terhadap ibu hamil, sukseskita lakukan. Penyuluhan ini,terakhir dilakukan di Kelu-rahan Koto Panjang Padang,Kecamatan Lamposi TigoNagori pada Selasa (3/3) ke-

marin,” ungkapnya.Untuk kegiatan sosialisasi

terhadap keluarga rentan nar-koba, akan dilakukan di 4kelurahan. ”Setahun ini, su-dah kita rencanakan terhadap39 kegiatan dalam memeranginarkoba di Kota Payakumbuh.Seperti kegiatan sosialisasi,worshop, seminar, pemben-tukan kader anti narkoba sertapenyambutan hari anti nar-koba,”ujar Dedy PutrawanKasi Pencegahan BNN KotaPayakumbuh. (h/ddg)

Pasaman Dapat Dana BOSSebesar Rp54,5 MiliarPASAMAN, HALUAN — Se-banyak Rp54,5844 miliardana Biaya Operasional Se-kolah (BOS) dikucurkan olehpemerintah untuk KabupatenPasaman. Dana miliaran ter-sebut, diperuntukan bagi 244unit Sekolah Dasar dan Se-kolah Dasar Luar Biasa, 39Sekolah Menengah Pertamadan 21 Sekolah MenengahAtas dan Kejuruan.

Kepala Dinas PendidikanKabupaten Pasaman KhairilAnwar menyebutkan, danaBOS ini mengalami kenaikandari tahun sebelumnya. Ke-naikan dana BOS tersebutkarena adanya program pe-merintah pusat, Indonesia

Pintar.Tahun lalu, dana BOS un-

tuk tingkat sekolah dasarhanya sebesar Rp580 ribu persiswa naik menjadi Rp800 ribuper siswa. Untuk BOS SMP,naik dari Rp710 ribu menjadiRp1 juta persiswa dan BOSSMA/SMK sebesar Rp1,2 jutapersiswa.

“Dana BOS bukan bea-siswa yang diserahkan kepadasiswa. Hanya saja dana BOS iniperhitungannya berdasarkanbanyak pada masing-masingsekolah,” terang KhairilAnwar.

Khairil menyebutkan, danaBOS untuk triwulan pertama,sudah masuk ke rekening se-

kolah akhir Februari lalu.Dia meyakinkan, keter-

lambatan masuknya dana BOSpada awal tahun sudah lumrahterjadi. Namun, keterlambatantersebut tidak menganggupelaksanaan proses belajarmengajar.

Katanya, dana BOS ter-sebut berfluktuasi. Untuk ting-kat SD dan SLB jumlah siswa40.034 x Rp800 ribu persiswaatau sekitar Rp32.027.-200.000, siswa SMP sebanyak10.502 x Rp1 juta atau sekitar Rp10.502.000.000 dantingkat SLTA/SMK sebanyak10.046 siswa x Rp1,2 jutapersiswa atau sekitarRp12.055.200.000. (h/col)

Bupati Ajak WargaManfaatkan Lahan PekaranganDHARMASRAYA, HALUAN —Bupati Dharmasraya ajak wargauntuk memanfaatkan pekaranganrumah atau tanah kosong dise-keliling rumah untuk tanamanproduktif seperti sayuran. Tu-juannya, agar pekarangan selalutampak bersih dan rapi. Perhatianbupati itu langsung disampaikankepada warga disetiap kunjungankerjanya. “Kita harus merubah polahidup malas untuk lebih giat be-kerja, dari pada duduk duduk buangwaktu, sebaiknya menggarap lahansekitar pekarangan,” ajak BupatiH.Adi Gunawan, ketika blusukanke rumah rumah warga di PisangRebus, Nagari Sitiung, KecamatanSitiung, kemaren.

Dikatakannya, tidak saatnya lagi

sekarang bermalas malasan dalamkehidupan sehari hari, kalau adawaktu lowong manfaatkan sebaikmungkin, salah satunya adalahuntuk menggarap lahan pe-karangan.

Potensi tanah yang ada di Dhar-masraya cukup subur, tetapi sangatmiris sekali warganya harusmembeli sayur sayur dan rempahrempah yang dapat ditanamdisekitar rumah. “Masa iya tanahsubur, lahan ada, untuk keperluandapur sedikit saja harus ke warung,”kata bupati memotivasi warga.

Ditambahkannya, lahan yangakan diolah di pekarangan tidakperlu luas, tetapi dapat diman-faatkan apakah untuk menanam ubikayu, cabe rawit, cabai merah,

bayam, kangkung, bawang danbanyak yang lain.

Bahkan kata orang nomor satuyang akan melanjutkan programprogramnya lima tahun lagi itumengatakan, meskipun tidak adalahanpun juga dapat melakukantanam tanam sayur yaitu denganpolybek.

Ia perintahkan Dinas Pertaniandan Holtikultura (Dispertahor)dan Badan Penyuluh untuk dapatmemberikan pembinaan kepadawarga yang ada pekarangannya dandapat dimanfaatkan untuk tanamansayur. “Kalau tidak ada bibit beriwarga itu bibit, pokoknya saya tidakmau melihat ada pekarangan ma-syarakat yang terbuang mubazir,”tegasnya. (h/mdi)

MANFAATKAN PERKARANGAN — Bupati Dharmasraya H.Adi Gunawan, disela-sela kunjungannya ke lapangan, menyempatkan diri untukmemotivasi warga agar memanfaatkan pekarangan rumah guna menanam sayur atau rempah agar pekarangan bersih dan rapi. MARYADI

JALAN yang terban di Tanah Taban, Nagari Baringin, Kecamatan Palembayansetelah di relokasi mulus kembali. KASRA SCORPI

Page 24: Haluan 05 Maret 2015

Redaktur: Heldi Satria Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

KAMIS, 5 Maret 201514 Jumadil Awal 1436 H24

Puluhan Sepeda Motor Terjaring Operasi Cipta Kondisi Polres Solok

Bantu Rp20 Juta

Pemko Sawahlunto BedahRumah Tidak Layak Huni

Ditlantas Polda Sumbar GelarProgram Aksi Keselamatan

Riska WedianaPimpin PN BatusangkarTANAH DATAR, HALUAN - Ketua Pengadilan NegeriBatusangkar yang ditinggalkan Lilin Herlina, kini digantikanRiska Widiana. Kehadiran Ketua PN Batusangkar baru inidisambut di Gedung Indo Jolito Batusangkar, Selasa (3/3)malam.

Pada penyambutan itu tampak hadir Bupati Tanah DatarM Shadiq Pasadigoe, Wakil Bupati Irdinansyah Tarmizi,DPRD yang diwakili Eri Hendri, anggota Muspida, KepalaSKPD se-Tanah Datar serta tokoh masyarakat.

Bupati M Shadiq Pasadigoe saat penyambutan itumenyampaikan ucapan selamat datang di Kabupaten TanahDatar untuk mengabdi sebagai Ketua Pengadilan NegeriBatusangkar. “Mudah-mudahan kedepan akan dapatdilaksanakan kerjasama yang baik dalam membangun daerahini. Harapan kami kedepan Pengadilan Negeri juga dapatmemberikan masukan dan tempat berkonsultasi persoalanhukum bagi Pemkab, sehingga kebijakan yang diambil tidakmenyalahi dan bertentangan dengan hukum,” sebut Shadiq.

Selama ini, lanjut bupati, Pemda memiliki hubungan baikdengan Muspida, termasuk Pengadilan Negeri dan PengadilanAgama, dengan harapan dimasa mendatang agar hubunganbaik itu tetap terpelihara terus, sehingga pembangunan dapatberjalan dengan lancar dan masyarakat dapat hidup aman dansejahtera.

Sementara itu Ketua PN Riska Widiana juga berharapdapat diterima bertugas di Tanah Datar dan diharapkannyasemoga hubungan baik selama ini juga dapat berlanjut.“Terimalah saya sebagai warga Tanah Datar, saya ke sinimendapatkan promosi sebagai Ketua Pengadilan Negeri,sebelumnya bertugas sebagai Wakil Ketua PN Tanjung PatiKabupaten Lima Puluh Kota,” sebutnya.

Sebelumnya Ketua PN Batusangkar Lilin Herlinamendapatkan mutasi sebagai Ketua Pengadilan Negeri PasirPangaraian Kabupaten Rokan Hulu Provinsi Riau. (h/fma)

AROSUKA, HALUAN — Pulu-han unit motor bodong dantanpa kelengkapan surat-su-rat berhasil terjaring dalamOperasi Cipta Kondisi (OCK)

yang digelar di wilayah hukumPolres Arosuka, Solok dalamseminggu terakhir. Digiatkan-nya razia ini, dipicu olehmaraknya kasus pencurian

kendaraan bermotor (Curan-mor) di daerah itu dalambeberapa bulan terakhir.

“Ini akan menjadi kegiatanrutin Mapolres Solok, seiringdengan meningkatnya kasuscuranmor di daerah ini,” ung-kap Kapolres Solok, AKBPTommy Bambang Irawan me-lalui Kasat Lantas Arosuka,AKP Afrino Chaniago diselarazia yang dilakukan di depanMapolsek Kubung, Rabu (4/3).

Afrino menyebutkan da-lam pelaksanaan operasi ini,selain menerjunkan personildari Satlantas, Mapolres Solokjuga menerjunkan tim 3 C(Curanmor, pencurian berat /Curat dan pencurian dengankekerasan/Curas) yang meru-pakan gabungan dari Satlantas,Satuan reserse dan Kriminal(Satreskrim) dan Intelkam.

Rata-rata yang terjaringadalah pemilik kendaraan yangtidak memiliki sim, knalpotresing, tidak pakai helem, tidak

pakai kaca spion dan motorbodong yang tidak memilikisurat-surat kendaraan samasekali. “Ini akan terus digelarsiang dan malam, demi tercip-tanya situasi kamtibmas didaerah ini,” beber Afrino.

Selain operasi cipta kon-disi, Satlantas Polres Solokjuga menggelar Giat Huntinguntuk menjaga keamanan danketertiban para pengguna jalanraya.

Karena menurutnya,kebanyakan pengguna jalanraya hanya tertib ketika adapetugas dan ada razia. “UntukGiat Hunting waktunya bisakapan saja dan dimana sajapelanggaran itu terjadi. Target-nya adalah memberikan pe-nyadaran kepada masyarakatpengguna jalan, bahwa men-jaga keselamatan di jalan rayaadalah hal yang utama,” kataAfrino.

Pihaknya menegaskan,bagi kendaraan yang terjaring

yang masuk dalam kategoripelanggaran ringan akan diber-lakukan tilang, dan kendaraanakan di lepaskan jika yangbersangkutan dapat meleng-kapi kelengkapan kendaraan-nya. “ Bagi yang kena tilangharus mengikuti sidang dipengadilan dan membayardenda yang ditetapkan olehundang-undang,” jelasnya.

Sementara untuk motorbodong yang tidak bisa menun-jukkan kelengkapan suratkendaraannya, kendaraannyaakan ditahan. Dan jika dalambatas waktu enam bulan, pemi-lik kendaraan tidak mengam-bilnya, atau mengurusnya,maka kendaraan itu akan dicu-rigai sebagai barang curian.

“Nama pemilik dan ala-matnya kita catat ketika ope-rasi. Ini untuk memudahkankita mengusut asal usul danpemilik kendaraan yang ber-sangkutan,” katanya menyu-dahi. (h/ndi)

KASAT Lantas Mapolres Solok, AKP Afrino Chaniago memimpin razia dalamOperasi Cipta Kondisi di wilayah hukum Mapolres Solok, di depan MapolsekKubung, Rabu (4/3). YUTIS WANDI

Warga SalimpauangHibahkan TanahBangun Kantor KUATANAH DATAR, HALUAN - Kepala Kantor KementerianAgama Tanah Datar, Malikia menerima hibah sebidangtanah dari warga Jorong Mandahiling, KecamatanSalimpauang. Pemberian tanah tersebut untukpembangunan Kantor Urusan Agama (KUA) KecamatanSalimpauang.

Tanah dengan seluas 500 meter persegi itu diterimaKemenag dari tokoh masyarakat setempat, RamdaniDahlan Dt Cumano, saat penyerahan sebidang tanah itu,langsung disaksikan Walinagari Lawang Mandahiling, Helfi,Kepala Kepala Kantor Urusan Agama SalimpauangElfiadi, Kasi Bimas Kemenag Tanah Datar, Helmi Zuldi,Wali Jorong Mandahiling dan tokoh masyarakat setempat.

Penyerahan tanah tersebut ditandai denganpenandatanganan surat penyerahan tanah yang dilakukanoleh kedua belah pihak antara pihak pertama RamdaniDahlan dengan pihak kedua Kepala Kantor KemenagTanah Datar H Malikia, MA dan para saksi dari keduabelah pihak di Kantor Walinagari Lawang Mandahiling

Sebelumnya Kakan Kemenag, pemilik tanah RamdaniDahlan, Walinagari dan tokoh masyarakat setempatmelakukan pemancangan tanah tersebut.

Kakan Kemenag Tanah Datar, Malikia, Kepada Haluan,Rabu (4/3) mengatakan, atas memberian sebidang tanaholeh warga secara cuma-cuma itu ia mengucapkanterimakasih yang tidak terhingga atas kesediaannya telahmenyerahkan tanahnya untuk Kementerian Agama gunapembangunan Kantor KUA. “Semoga tanah yangdiserahkan ini akan bermanfaat untuk kepentinganmasyarakat, khususnya warga Kecamatan Salimpauang, ataskeridahan hati Bapak Dahlan yang telah mengorbankansebagian hartanya ini semoga menjadi amal ibadah disisiAllah SWT, kita harapkan setelah mendapatkan tanah ini,KUA Salimpauang bisa dibangun secepatnya,” sebutnya.(h/fma)

Hernilinda mengaku sa-ngat senang rumah yang didia-mi bersama dua orang putrinyayang kondisinya sangat mem-prihatinkan bahkan hampirroboh, mendapat perhatiandari pemerintah kota dibantuuntuk diperbaiki.

“Syukur Alhamdulillah,akhirnya saya bisa memilikirumah yang layak huni,” ung-kap Hernilinda.

Saat ini ia hanya tinggalbersama dua orang putri , iaterpisah dengan suaminya yanghidup merantau di daerahlain.Untuk menghidupi duabuah hatinya, sehari harinya iapenuhi dengan bekerja me-ngambil upah membuat sarangkatupek.

“Dari hasil itu saya menda-pat upah sekitar Rp130 ribu perminggunya,” tutur Ibu 39 tahunini kepada Haluan Rabu (4/3).

Walikota Sawahlunto, AliYusuf, yang ditemuai Haluandisela-sela peletakkan batupertama bedah rumah itu me-nyebutkan, Pemerintah Kota(Pemko) akan sangat meresponapabila ditemui warga mas-yarakat yang tinggal dirumahyang tidak layak huni denganmengucurkan bantuan untukrehab atau bedah rumah.

Kali ini, dana rehab rumahHernilinda berasal dari pro-gram dari Badan KesatuanBangsa, Politik dan Penang-gulangan bencana daerah(Kesbang Pol PBD) Kota Sa-wahlunto tahun 2015, melaluikegiatan pembauran wawasankebangsaan dengan meng-utamakan azas swadaya masya-

rakat dan gotong royong se-besar Rp20 juta.

“Saya mengintruksikankepada seluruh jajaran peme-rintahan terdepan mulai dariRT, RW Lurah dan KepalaDesa agar turun langsung kete-ngah tengah masyarakat meng-himpun dan melihat kendisiriil masyarakatnya serta segeramelaporkan untuk ditindaklanjuti termasuk masyarakatyang memiliki rumah yangtidak layak huni,” kata AliYusuf kepada Haluan.

Dalam kegiatan bedah ru-mah ini tidak dianggarkan biayaupah untuk tukang akan tetapimenggalakkan swadaya masya-rakat melalui gotong royong danhanya fokus pada pembelianbahan bangunannya.

“Seluruh unsur kita kerah-kan mulai dari TRC KesbangPol PBD, TNI, Polri, duku-ngan dari warga masyarakatsetempat dengan upaya gotongroyong termasuk pemilik ru-mah itu sendiri,” sebut bapaktiga anak itu.

Setelah renovasi rumahmejadi hunian yang layak,penghuninya juga akan diber-dayakan melalui program eko-nomi kerakyatan sehinggamampu memenuhi kebutuhanhidupnya.

“Sesuai dengan potensi yangdimiliki oleh Hernilinda yangtelah dilatih untuk menjahit, kitaupayakan memberi bantuanmesin jahit, agar ia dapat me-ningkatkan pendapatannyasehingga bisa hidup sejahtera,”pungkas Walikota ke tujuh Sa-wahlunto ini. (h/-rki/hel)

SAWAHLUNTO, HALUAN — Hernilinda, wargaDusun Tabek Jaya, Desa Bukit Gadang,Kecamatan Talawi tengah dilanda kebahagiaan.Pasalnya, rumah miliknya yang hampir rubuhakhirnya diperbaiki melalui bantuan pemerintahkota sebesar Rp20 juta.

Polres Agam CokokPencuri SawitAGAM, HALUAN — Kepolisian Resor Agam berhasilmencokok dua pencuri sawit di Blok IV PT AMP I TapianKandis, Kecamatan Palembayan, Selasa (3/3) Malam sekitarpukul 22.00 WIB. Kedua pelaku adalah Dedi Asmara (24)dan rekannya Aman (20). Mereka telah diamankan di MakoPolres Agam untuk penyidikan lebih lanjut.

Kasat Reskrim AKP Amprisman didampingi PaurHumas Polres Agam Aiptu Yan frizal, Rabu (4/3)mengatakan, penangkapan dua orang pencuri sawit ini berawaldari kecurigaan securty yang melihat cahaya kendaraanbermotor berhenti pada salah satu pondok di perbatasanperkebunan masyarakat dan PT AMP.

Dalam keadaan curiga ia melaporkan situasi itu kepadapihak kepolisian, dalam selang waktu yang tidak begitu lama,kedua orang itu didatangi.

Karen ada gelagat yang tidak baik, pondok tersebutdigeledah ternyata ditemukan tumpukan sawit. Kedua orangini ditahan atas tindak pidana pencurian.

“Setelah didesak mereka mengakui jika sawit tersbutadalah hasil pencurian yang dilakukan dari perkebunan PTAMP. Saat ini mereka sudah ditahan, dengan sejumlah barangbukti, sawit sebanyak dua ton,” jelas Amprisman.

Menurutnya, pencurian pada areal kebun sawit cukupsering terjadi. Meraka melakukan hal itu secara sembunyi-sembunyi ketika malam hari. Ia meminta masyarakat tidaksegan-segan agar melaporkan setiap tindak mencurigakan,sehingga bisa menekan tidak kriminalitas.

Akibat perbuatannya, pelaku pun diancam dengan pasal363 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) tentangpencurian, ancaman hukumannya di atas lima tahun penjara.Ia berharap kejadian seperti ini tidak terulang selama adanyaperhatian masyarakat. (h/yat)

BEDAH RUMAH — Walikota bersama TNI, Polri, PBD dan warga setempat bergotong-royong melakukan renovasi rumahHernilinda yang hampir roboh. RIKI YUHERMAN

PADANG, HALUAN — Direktorat Lalulintas(Ditlantas) Polda Sumbar terus berupayamenekan angka kecelakaan di jalan raya setiaptahunnya. Untuk itu, Ditlantas menggelarprogram aksi keselamatan berlalulintas me-liputi lima pilar, yang mana harus bersinergidan bersatu untuk menciptakan keselamatanpara pengendara saat berlalulintas.

“Kelima pilar itu adalah Dinas PekerjaanUmum, Bapeda, Dinas Perhubungan Komu-nikasi dan Informasi (Dishub Kominfo), Polridan Dinas Kesehatan. Kelima pilar tersebutharus bersinergi untuk bisa menjalankanprogram pemerintah yang telah tertuangdiinstruksi Presiden nomor 4 tahun 2013,” kataDirektur Lalulintas (Dirlantas) Polda SumbarKombes Pol Agus Susanto, Rabu (4/3) di ruangkerjanya.

Dikatakan Agus, kelima pilar tersebut harusbisa bekerja sama dibidangnya masing-masing,untuk menekan angka kecelakaan di Sumbar.Khusus untuk Polri, menciptakan keselamatanbagi pengendara saat berlalulintas dan telahmembuat program secara tematik. Di mana,setiap bulan petugas melakukan penertiban danpenindakan pelanggaran terhadap pengendara.

“Bentuk penindakan dan penertiban yangdilakukan petugas dengan cara razia danhunting,” ujarnya.

Program untuk tahun 2015, yakni Januari-Februari khusus marka jalan, Maret khusus

pelanggaran melawan arus, April-Mei khususkebut-kebutan, Juni-Juli khusus kendaraantidak sesuai dengan peruntukan, Agustus khususbonceng lebih dari dua, September-Oktoberkhusus helm SNI, November khusus zig zagatau ugal-ugalan dan Desember khususpenggunaan handphone.

“Maka, setiap bulannya kami melakukanpenindakan dan penertiban khusus satu bentukpelanggaran. Begitu seterusnya, pada akhirbulannya. Meskipun begitu, petugas yangmenemukan dan melihat pengendara yangmelakukan pelanggaran lainnya tetap akanditindak ataupun ditegur,” jelasnya.

Selama dua bulan terakhir tahun 2015,dengan adanya program yang telah dijalankanangka kecelakan menurun signifikan. Januaritercatat 191 kasus lakalantas dan Febuaritercatat 169 kasus.

Agus Susanto meminta kesadaran seluruhmasyarakat Sumbar, agar bisa memperhatikankeselamatan di jalan raya dengan menggunakansafety riding, rambu-rambu dan petunjuk daripetugas di lapangan, saat berkendara ataupunberlalulintas.

“Yang jelas, kelima pilar ini tidak bisabekerja secara maksimal, tanpa ada dukungandari masyarakat. Untuk itu, saya memintakepada seluruh elemen masyarakat, agar bisabekerja sama untuk menciptakan keselamatanberlalulintas,” ungkapnya. (h/nas)