gasifier tongkol jagung

14
GASIFIER Gasifier adalah alat yang digunakan untuk membuat bahan bakar gas dari bahan bahan padat yang bisa terbakar atau mengandung kalor. Gasifikasi adalah suatu proses perubahan bahan bakar padat secara termo-kimia menjadi gas, dimana udara yang diperlukan lebih rendah dari udara yang diperlukan untuk proses pembakaran. Gasifier Biomasa adalah Gasifier yang menggunakan bahan baku berupa limbah pertanian. Yang banyak dikenal adalah Sekam, Tongkol Jagung, Sepah Tebu, Tempurung, Kayu Bakar dll.

Upload: ironsand2009

Post on 02-Aug-2015

96 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

This article is to inform the people in Gorontalo of abundant biomass energy in this area.

TRANSCRIPT

Page 1: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

GASIFIER• Gasifier adalah alat yang digunakan untuk membuat

bahan bakar gas dari bahan bahan padat yang bisa terbakar atau mengandung kalor.

• Gasifikasi adalah suatu proses perubahan bahan bakar padat secara termo-kimia menjadi gas, dimana udara yang diperlukan lebih rendah dari udara yang diperlukan untuk proses pembakaran.

• Gasifier Biomasa adalah Gasifier yang menggunakan bahan baku berupa limbah pertanian.

• Yang banyak dikenal adalah Sekam, Tongkol Jagung, Sepah Tebu, Tempurung, Kayu Bakar dll.

Page 2: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

SEJARAH SINGKAT

• 1699- 1800- Dilakukan bebarbagai percobaan oleh Thomas Shirley-Rober Garden, Dean Clayton dll

• 1840 Gasifier komersial pertama di buat di Prancis.• 1861. Buatan Siemens dianggap unit yang terbaik.• 1900 . Gasifier 600 HP di pamerkan di Paris selanjutnya dibuat yang

berukuran 540 HP.• 1901-JW Parker yang pertama memakainya untuk mobil.• 1901-1920 Banyak dijual untuk mobil maupun untuk Pembangkit

Listrik di Eropah• 1930 – 1939 Sudah membudaya di Eropah termasuk 250 000 truk

yang terdaftar di Swedia.• 1939-1945- Dipakai untuk kerperluan sipil karena BBM dipakai

untuk keperluan Perang Dunia ke II.• 1955-1970- Gasifier mulai kehilangan zaman keemasannya karena

tersedianya BBM yang banyak dan murah. Bahkan ada yang melarangnya karena – penggunaan kayu= kelestarian hutan.

• 1970 – Harga Minyak mulai bergerak Naik, Gasifier mulai dilirik lagi tapi dengan menggunakan limbah agro.

Page 3: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

GASIFIER PENGGERAK TRAKTOR zaman Perang Dunia ke-2

Page 4: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

Dump Truck Scania Swedia th 1950an dengan Gasifier

Page 5: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

Mobil VW th 1950an dengan Gasifier

Page 6: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

GASIFIER DI INDONESIA

• Kami belum menemukan info kapan Gasifier mulai hadir di Indonesia, karena banyak orang kampung yang mebuatnya dari bahan-bahan seadanya, Drum Minyak Tanah, Pipa Bekas, Wajan, Kaleng Cet dll, untuk menggerakan mesin Disel Listrik dan Pompa Sawah.

• 1996 Mentri Ristek menyumbangkan 2 Gasifier 23 KVA, dengan bahan bakar sekam padi, unit masing masing untuk Gorontalo dan NTT. Keduanya buatan Boma-Bisma Surabaya. Boleh jadi dari disain BPPT/LIPI

• 2007- Genset 125 KVA dengan Gasifier Sekam Padi sudah dipakai PT Pertani Indramayu-Jawa Barat

• Pembuatan perorangan makin tumbuh sejak era internet, karena banyak web yang memberikan cara cara pembuatan secara mudah.

• Paling tidak adak beberapa Fabrikator yang sudah membuatnya secara komersial berdasarkan pesanan.

Page 7: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

Pembangkit Listrik Gasifier Sekam Sumbangan BPPT untuk Gorontalo di lokasi 0,97095 LU 122,18025 BT (2010)

Page 8: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

Gasifier buatan Perorangan dari barang bekas

Page 9: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

Tempat Nasi/Penggorengan Pipa Bekas untuk Tungku

Page 10: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

Gasifier Sekam petani dan Mesin Diesel Penggerak Pompa Air

Page 11: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

DISAIN PT DIANBAGAN REAKTOR

Page 12: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

BAHAN BAKAR SOLAR

Gasifier yang kami produksi masih mengunakan mesin mesin diesel biasa, karena mesin ini sudah dikenal dipede-saan dalam arti kata mudah pemeliharaannya. Pembangkit ini masih menggunakan 10 s/d 15% solar. Normalnya 1 liter solar dapat menghasilkan 3,3 KWH. Jika harga solar Industri Rp. 10 000,-/liter maka biaya solar menjadi 10 000 : 3,3 = Rp. 3000/KWH. Dengan Gasifier solar yang perlu maximum 15% X Rp. 3000 = Rp. 450/KWH. Masih dibawah harga PLN Rp. 950/KWh. Apalagi

jika menggunakan BBM subsidi.

Page 13: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

UKURAN DAN HARGA PEMBANGKIT

Gasifier berukuran 30, 50 dan 75 KW (75000 Wat), cukup untuk konsumsi satu Desa, baik penerangan atau penggerak alat alat pertanian stasioner, seperti

gilingan padi, mesin perontok jagung, pemanas dll.

Harga Gasifier ini Pabrik Cikarang Jawa Barat s/d Oktober 2012 adlah Rp. 75 – 123 dan 155 Juta termasuk Mesin gensetnya. Belum termasuk ongkos kirim dan biaya pemasangan dan pelatihan operator.

Selain itu Pemakai akan menyediakan rumah pembangkit dan bak air pendingin dari

beton berukuran 3 X 2 X 1 meter dan jaringan antara pembangkit dan perumahan desa.

Operator hanya 2 orang. Untuk menjaga pembangkit, mengisi bahan bakar, mengganti

dan membersihkan bak air.

Page 14: GASIFIER TONGKOL JAGUNG

GASIFIER 30 kw. Dengan bahan bakar Tongkol JagungLukman [email protected]