fungsi wordpress dan fitur

5
FUNGSI WORDPRESS DAN FITUR-FITURNYA Mauliani Safitri Wordpress itu adalah sebuah aplikasi web yang dirancang untuk sarana pembuatan web ataupun blog. Wordpress sangat jauh berbeda dengan blogger, tetapi memiliki satu fungsi dan tujuan yang sama. Wordpress atau yang sering disebut dengan WP umumnya sering digunakan oleh para blogger untuk membangun sebuah web blog profesional. Bukan hanya itu, WP juga menyediakan sebuah tools yang dapat mempermudah kerja manusia, umumnya tools itu dinamakan Plugin. Plugin ini sendiri sudah banyak dibagikan di internet, baik itu plugin yang gratis ataupun plugin yang berbayar. FUNGSI FITUR WORDPRESS Menulis dan mempubliskasikan halaman blog adalah fitur utama, namun beberapa fitur utama lain dari WordPress yang terdapat pada dashboard adalah sebagai berikut : 1. Dashboard adalah Pusat control panel sebuah blog baik di wordpress maupun blogspot , Dashboard wordprees adalah pusat control panel di blog yang berplatform wordpress. Dashboard memiliki tujuh submenu, yaitu : Dashboard Pada Dashbord inilah mengendalikan semua aktivitas blog . Blog stats Pada blog stats ini bisa melihat statistik dan informasi perkembangan blog seperti jumlah pengunjung,komentar,post dll. Blog surfer Pada blog surfer ini dapat melihat posting terbaru dari blog lain yang sudah add sebelumnya.kalau diblogspot lebih dikenal Follow My Comments Pada My Comments inilah dapat melihat komentar-komentar yang pernah tulis baik di blog sendiri maupun blog orang lain. Tag Surfer Pada Tag surferi ini diberi kemudahan untuk menjelajahi atau blogwalking blog lain dengan keyword hingga bisa mencari artikel-artikel yang mempunyai topik yang sama, cara menggunakannya adalah dengan cara memasukkan keyword yang akan dicari pada kotak Subscribed Tags, lalu klik tombol Add.

Upload: scholaani

Post on 18-Jul-2015

1.552 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Fungsi wordpress dan fitur

FUNGSI WORDPRESS DAN FITUR-FITURNYA

Mauliani Safitri

Wordpress itu adalah sebuah aplikasi web yang dirancang untuk sarana pembuatan

web ataupun blog. Wordpress sangat jauh berbeda dengan blogger, tetapi memiliki satu

fungsi dan tujuan yang sama. Wordpress atau yang sering disebut dengan WP umumnya

sering digunakan oleh para blogger untuk membangun sebuah web blog profesional. Bukan

hanya itu, WP juga menyediakan sebuah tools yang dapat mempermudah kerja manusia,

umumnya tools itu dinamakan Plugin. Plugin ini sendiri sudah banyak dibagikan di internet,

baik itu plugin yang gratis ataupun plugin yang berbayar.

FUNGSI FITUR WORDPRESS

Menulis dan mempubliskasikan halaman blog adalah fitur utama, namun beberapa

fitur utama lain dari WordPress yang terdapat pada dashboard adalah sebagai berikut :

1. Dashboard adalah Pusat control panel sebuah blog baik

di wordpress maupunblogspot, Dashboard wordprees adalah pusat control panel di

blog yang berplatform wordpress. Dashboard memiliki tujuh submenu, yaitu :

Dashboard

Pada Dashbord inilah mengendalikan semua aktivitas blog .

Blog stats

Pada blog stats ini bisa melihat statistik dan informasi perkembangan blog seperti

jumlah pengunjung,komentar,post dll.

Blog surfer

Pada blog surfer ini dapat melihat posting terbaru dari blog lain yang sudah add

sebelumnya.kalau diblogspot lebih dikenal Follow

My Comments

Pada My Comments inilah dapat melihat komentar-komentar yang pernah tulis

baik di blog sendiri maupun blog orang lain.

Tag Surfer

Pada Tag surferi ini diberi kemudahan untuk menjelajahi atau blogwalking blog lain

dengan keyword hingga bisa mencari artikel-artikel yang mempunyai topik yang

sama, cara menggunakannya adalah dengan cara memasukkan keyword yang akan

dicari pada kotak Subscribed Tags, lalu klik tombol Add.

Page 2: Fungsi wordpress dan fitur

Subscriptions

Pada subscriptions melihat tampilan blog langganan .

Readomattic

Pada Reaomattic dapat melihat tampilan blog yang terdaftar pada blog surfer dan

tag surfer

2. Posts yang merupakan menu untuk membuat atau mengedit postingan mempunyai 4

submenu

Edit

Fungsinya untuk mengedit postingan atau artikel yang

sudah ada di blog

Add New

Fungsinya untuk membuat postingan artikel baru

Tags

Fungsinya untuk mengedit keyword atau kata kunci

Categories

Fungsinya untuk mengedit katagori

3. Media yang merupakan menu untuk menyimpan file-file media seperti

GIF,JPG,JPEG,PNG,PDF,DOC,PPT dan ODT terdiri dari 2 submenu

Library

Library ini berisi daftar file-file seperti di atas

Add New

Add New untuk mengupload file-file dari internet maupun komputer

4. Links yang merupakan menu untuk menyimpan links pada blog t seperti blogroll

terdiri dari 3 submenu

Edit

Fungsinya untuk mengedit link sudah ada di blog

.Add New

Fungsinya untuk menambah link baru di blog

Link Catagories

Fungsinya untuk mengedit katagori links

Page 3: Fungsi wordpress dan fitur

5. Pages yang merupakan menu untuk membuat atau mengedit halaman tetap atau statis

seperti halaman about,form contact dan sejenisnya terdiri dari 2 sub menu.

Edit

Fungsinya untuk mengedit halaman pages

Add New

Fungsinya ntuk menambah atau memposting pages baru

6. Comments adalah menu yang fungsinya untuk mengedit komentar dalam blog .

7. Polls adalah menu untuk membuat atau mengedit jajak pendapat atau polling di blog

terdiri dari 2 sub menu.

Edit

Untuk mengedit pools diblog

Add New

Untuk membuat pools baru pada blog

8. Appearancea adalah menu untuk mengedit atau mengganti tampilan bolg terdiri dari 5

sub menu.

Themes

Merupakan fitur untuk mengganti theme wordpress .

Widgets

Merupakan fitur untuk memasang aksesoris atau hiasan blog .

Extras

Merupakan fitur untuk mengganti pengaturan tambahan aksesoris atau

hiasan blog .

Custom image header

Merupakan fitur untuk memasang mengganti gambar header di atas blog dengan

catatan blog mendukung untuk fitur ini.

Edit CSS

Merupakan fitur mengedit tampilan blog dengan kode CSS apabila blog sudah di

upgrade atau versi yang bayar.

9. Users yang merupakan menu untuk pengaturan profil atau identitas pemilik atau

penulis blog.

Page 4: Fungsi wordpress dan fitur

Authors and Users

Fitur untuk pengaturan penulis blog yang boleh lebih dari satu.

Your Profil

Fitur untuk mengganti atau mengedit profil .

Invites

Fitur untuk mengajak atau mengivite teman untuk menggunakan wordpress

10. Tools yang merupakan menu fasilitas tambahan untuk blog seperti fasilitas install turbo

supaya loading computer lebih cepat sat membuka blog wordpress terdiri dari 3

submenu

Tools

fungsi fitur ini seperti di atas

Import

Fitur ini berfungsi untuk memasukkan isi atau postingan blog lain yang

sudah simpan atau export ke blog .

Export

Fitur ini berfungsi untuk menyimpan blog sehingga dapat di import ke blog lain.

11. Settings yang merupakan menu pengaturan untuk blog terdiri dari 9 submenu

General

Fitur ini merupakan pengaturan umum seperti judul blog,Tagline dll.

Writting

Fitur ini merupakan pengaturan yang berhubungan dengan

tulisan seperti jumlah ukuran kotak post dll.

Reading

Fitur ini merupakan pengaturan yang efeknya ada pada pembaca

blog seperti tampilan halaman depan dlll.

Discussion

Fitur ini merupakan pengaturan komentar blog seperti moderasi

komentar dll.

Media

Fitur ini merupakan pengaturan media dalam blog seperti ukuran gambar dlll.

Page 5: Fungsi wordpress dan fitur

Privacy

Fitur ini merupakan pengaturan pilihan untuk memasukkan atau tidak blog dalam

mesin pencari ( search engine )

Delete blog

Fitur ini merupakan pengaturan untuk menghapus blog .

Open ID

Fitur ini merupakan pengaturan untuk menggunakan satu ID yang bisa digunakan

pada segala macam blog dan layanan lainnya.

Domains

Fitur ini merupakan pengaturan untuk membuat blog anda dengan domain sendiri

seperti yang berbayar ( http://aneukagamaceh.com ) atau yang gratis (

http://aneukagamaceh.co.cc )

12. Upgrades yang merupakan menu untuk mengupgrade versi blog dari gratis menjadi

berbayar ( istilah kerennya premium ) terdiri dari 3 submenu

Upgrade

Untuk mengubah versi blog menjadi berbayar.

Gift

Memberikan Gift dari WordPress

Domains

Fitur ini merupakan pengaturan untuk membuat blog anda dengan domain sendiri

seperti yang berbayar ( http://aneukagamaceh.com ) atau yang gratis (

http://aneukagamaceh.co.cc)