fisika - alat-alat optik - smp kolese kanisius

32
ALAT-ALAT OPTIK Adalah alat-alat yang ada hubungannya dengan cahaya

Upload: martinus-hasan

Post on 07-Jul-2015

321 views

Category:

Data & Analytics


16 download

DESCRIPTION

...

TRANSCRIPT

Page 1: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

ALAT-ALAT

OPTIKAdalah alat-alat yang ada

hubungannya dengan cahaya

Page 2: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Mata

Kaca mata

Kamera

Lup

Mikroskop

Teleskop

Diaskop

OHP

Yang termasuk alat-alat optik

Page 3: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Mata

Page 4: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

The Human Eye

Page 5: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius
Page 6: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

MATA• Bagian-bagian mata

Page 7: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Pada waktu melihat benda, maka lensa mata membentuk bayangan dari benda itu.

• Bayangan benda harus jatuh tepat pada retina agar benda tampak dengan jelas.

• Karena letak benda tidak tetap maka fokus lensa harus berubah dengan cara mengubah

ketebalan lensa mata

• Perubahan ketebalan ini yang dikenal dengan nama DAYA AKOMODASI

MATA

Page 8: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Daya AKOMODASI mata• Adalah kemampuan mata untuk mengubah ketebalan

lensa mata, karena menyesuaikan jarak bendanya

• Atau kemampuan mata untuk mengubah jarak fokus

lensa mata, karena disesuaikan dengan jarak

bendanya.

Sebagaimana gambar berikut !

Page 9: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Benda jauh

Saat melihat benda jauh lensa mata sangat pipih. Hal

ini karena otot siliar tidak bekerja. Dikatakan mata

tidak berakomodasi

Page 10: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Benda dekat

Saat melihat benda dekat lensa mata sangat tebal.

Hal ini karena otot siliar bekerja optimal. Dikatakan

mata berakomodasi maksimal

Page 11: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatanMata akan dapat melihat benda dengan jelas jika

benda berada pada daerah jangkauan penglihatan

Daerah ini dibatasi oleh dua buah titik :

• Titik terjauh (punctum remotum (PR)) adalah titik

paling jauh yang masih dapat dilihat dengan jelas oleh

mata dikatakan mata tidak berakomodasi

• Titik terdekat (punctum proximum (PP)) adalah

titik terdekat yang dapat dilihat paling jelas oleh mata

dikatakan mata berakomodasi maksimum

Page 12: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatan

Page 13: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatan

PP PR

Jangkauan penglihatan

Page 14: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatan mata normal

EMETROP

X X

PP = 25 cm PR =

Page 15: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Proses pembentukan bayangan

f

Page 16: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

f

Page 17: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Sifat bayangan

• Jangkauan pernglihatan selalu berada di ruang III

• Sifat bayangan adalah :

–Nyata

–Terbalik

–diperkecil

Page 18: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Cacat mata

Dibedakan berdasarkan kemampuan

optimal daya akomodasinya menjadi :

• Rabun jauh (Myopi)

• Rabun dekat (Hipermetropi)

• Mata Tua (Presbiopi)

Page 19: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

MIOPI• Disebut juga rabun

jauh

• Kurang jelas melihat

benda-benda yang

letaknya jauh

• Titik jauhnya terbatas

• Diakibatkan karena

bentuk lensa yang

tidak dapat terlalu

pipih

• Bayangan benda selalu

jatuh di depan retina

jika benda berada di

tempat jauh

Page 20: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatan mata MIOPI

X X

PP < 25 cm PR = tertentu

Page 21: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

MIOPI

Titik jauh

Titik jauh

Page 22: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Dalam perhitungan

Lensa negatif membentuk bayangan maya di

depan lensa

Benda yang berada pada jarak tak hingga

(So = ) bayangannya terbentuk pada titik jauhnya (Si = -PR)

Dengan rumus pembentukan

bayangan

1/f = 1/So + 1/Si

1/f = 1/ + 1/(-PR)

1/f = 0 + 1/(-PR)

F = - PRKekuatan lensa yang digunakan

P = 1/f = 1/(-PR)

Page 23: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

HIPERMETROPI• Disebut juga rabun

dekat

• Kurang jelas melihat

benda-benda yang

letaknya dekat

• Titik dekatnya lebih

besar dari 25 cm

• Diakibatkan karena

bentuk lensa yang

tidak dapat terlalu

cembung

• Bayangan benda selalu

jatuh di belakang

retina jika benda

berada di tempat yang

dekat (jarak baca)

Page 24: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatan mata

HIPERMETROPI

X X

PP > 25 cm PR =

Page 25: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Hipermetropi

Jarak baca normal

Jarak baca normal

Page 26: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Dalam perhitungan

Lensa positif membentuk bayangan maya di

depan lensa

Benda yang berada pada titik bacanya (So = Sn)bayangannya terbentuk pada titik dekatnya (Si

= -PP)

Dengan rumus pembentukan

bayangan

1/f = 1/So + 1/Si

1/f = 1/Sn + 1/(-PP)

Sn = titik baca normal (25

cm)

Kekuatan lensa yang digunakan

P = 1/f

Page 27: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

PRESBIOPI• Disebut juga mata tua

• Kurang jelas melihat

benda-benda yang

letaknya jauh maupun

dekat

• Titik dekatnya lebih

besar dari 25 cm dan

titk jauhnya kurang

dari tak hingga

• Diakibatkan karena melemahnya daya akomodasi

• Bayangan benda selalu jatuh di belakang retina jika benda berada di tempat yang dekat (jarak baca) dan di depan retina jika melihat jauh.

Page 28: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Jangkauan penglihatan mata

PRESBIOPI

X X

PP > 25 cm PR = tertentu

Page 29: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

PRESBIOPI

Page 30: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

Tipuan mata

Page 31: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius

astigmatisma• Disebut juga mata

silinder

• Benda yang berupa

titik tampak sebagai

ruas garis

• Tidak ada

pengaruhnya dengan

titik dekat atau titik

jauh

• Diakibatkan karena

bentuk lensa seperti

irisan tabung.

• Ditolong dengan kaca

mata silinder.

Page 32: Fisika - Alat-alat Optik - SMP Kolese Kanisius