falsafah tambang terbuka

32
FALSAFAH TAMBANG TERBUKA

Upload: ipungji

Post on 21-May-2015

1.705 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Falsafah tambang terbuka

FALSAFAH TAMBANG TERBUKA

Page 2: Falsafah tambang terbuka

FAKTOR RESIKO YANG DAPAT MEMPENGARUHI USAHA PERTAMBANGAN :

PERUBAHAN DALAM SISTEM PERPAJAKAN KEBIJAKSANAAN DALAM LINGKUNGAN HIDUP KEADAAN EKONOMI YANG BURUKHARGA ENDAPAN/LOGAM YANG RENDAH KEADAAN POLITIK YANG TIDAK STABIL

LATAR BELAKANG

AKAN MEMPENGARUHI PERTIMBANGAN PEMILIK MODAL UNTUK MELAKUKAN INVESTASI DI BIDANG

PERTAMBANGAN

Page 3: Falsafah tambang terbuka

UMUM (DAPAT DIAPLIKASI KESEMUA KOMODITI TAMBANG, BATUBARA DAN NON BATUBARA).

TERMASUK PADA METODE YANG SEDANG BERJA-LAN DAN MENJANJIKAN SEBUAH METODE BARU YANG SEDANG DIKEMBANGKAN TETAPI BELUM DAPAT DIBUKTIKAN SECARA KESELURUHAN.

MENGENAI PERBEDAAN KELAS METODE YANG BESAR DAN BIAYA RELATIF.

KLASIFIKASI METODE PENAMBANGAN YANG MEMPUNYAI CIRI : (H.L. HARTMAN, 1987)

Page 4: Falsafah tambang terbuka

DAPAT DITERIMA (ACCEPTABLE) : TRADISIONAL ATAU BARU

LOKAL UNTUK TAMBANG TERBUKA (ATAU TAMBANG BAWAH TANAH)

KELAS DAN SUB KELAS

METODE PENAMBANGANNYA

KATEGORI YANG DIGUNAKAN OLEH HARTMAN :

Page 5: Falsafah tambang terbuka

OPEN PIT/OPEN CAST/OPEN CUT/OPEN MINE

QUARRY

STRIP MINE

ALLUVIAL MINE

PENGELOMPOKKAN METODE TAMBANG TERBUKA BERDASARKAN JENIS ENDAPAN.

SECARA UMUM DAPAT DIKELOMPOKKAN KE DALAM 4 (EMPAT) METODE :

Page 6: Falsafah tambang terbuka

1) METODE EKSTRAKSI SECARA MEKANIK

2) METODE EKSTRAKSI DENGAN AIR

PENGELOMPOKKAN BERDASARKAN PADA PROSES PENAMBANGANNYA, BERHUBUNGAN DENGAN AIR ATAU TIDAK, YAITU :

Page 7: Falsafah tambang terbuka

1) METODE EKSTRAKSI SECARA MEKANIK

PENAMBANGAN ENDAPAN BIJIH, BATUBARA ATAU BATUAN YANG DILAKUKAN DI PERMUKAAN DIKENAL SEBAGAI TAMBANG TERBUKA.

METODA INI PRINSIPNYA BERDASARKAN PADA “PERMUKAAN”.

Page 8: Falsafah tambang terbuka

OPEN PIT MINING

QUARRY

OPEN CAST MINING

AUGER MINING

METODA EKSTRAKSI MEKANIK YANG MENGGUNA-KAN PROSES MEKANIK PADA LINGKUNGAN YANG KERING DAPAT DIBEDAKAN ATAS :

KEEMPAT METODA INI ADALAH PENANGGUNG JAWAB 90% DARI PRODUKSI PERMUKAAN.

Page 9: Falsafah tambang terbuka

2) METODE EKSTRAKSI DENGAN AIR

METODA INI BERHUBUNGAN DENGAN AIR ATAU CAIRAN UNTUK MEMPEROLEH MINERAL DARI DALAM BUMI, BAIK DENGAN AKSI HIDROLIK MAUPUN DENGAN SERANGAN CAIRAN.

MASIH SANGAT KURANG PEMAKAIANNYA PADA TAMBANG TERBUKA.

Page 10: Falsafah tambang terbuka

PLACER MINING MENGGUNAKAN AIR UNTUK MENGGALI, MENGTRANSPORTASI DAN MENGKONSEN- TRASIKAN MINERAL-MINERAL BERAT

SOLUTION MINING METODA YANG MEMBUAT CAIR MINERAL- MINERAL SEHINGGA DAPAT DITRANSPOR- TASIKAN DENGAN MENGGUNAKAN AIR ATAU CAIRAN PELARUT

ADA 2 (DUA) JENIS PENAMBANGAN DI DALAM METODA INI YAITU :

Page 11: Falsafah tambang terbuka

KARAKTERISTIK SPASIAL DARI ENDAPAN

KONDISI GEOLOGI DAN HIDROGEOLOGI

SIFAT-SIFAT GEOTEKNIK

KONSIDERASI EKONOMI

FAKTOR TEKNOLOGI

FAKTOR LINGKUNGAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PEMILIHAN METODE PENAMBANGAN

Page 12: Falsafah tambang terbuka

KEUNTUNGAN :

ONGKOS PENAMBANGAN PER TON ATAU PER BCM BIJIH LEBIH MURAH KARENA TIDAK PERLU ADANYA PENYANGGAAN, VENTILASI DAN PENERANGAN.

KONDISI KERJANYA BAIK, KARENA BERHU-BUNGAN LANGSUNG DENGAN UDARA LUAR DAN SINAR MATAHARI.

PENGGUNAAN ALAT-ALAT MEKANIS DENGAN UKURAN BESAR DAPAT LEBIH LELUASA, SEHINGGA PRODUKSI BISA LEBIH BESAR.

KEUNTUNGAN DAN KERUGIAN TAMBANG TERBUKA

Page 13: Falsafah tambang terbuka

PEMAKAIAN BAHAN PELEDAK BISA LEBIH EFISIEN, LELUASA DAN HASILNYA LEBIH BAIK

PEROLEHAN TAMBANG (MINING RECOVERY) LEBIH BESAR, KARENA BATAS ENDAPAN DAPAT DILIHAT DENGAN JELAS.

RELATIF LEBIH AMAN, KARENA ADANYA YANG MUNGKIN TIMBUL TERUTAMA AKIBAT KELONGSORAN.

PENGAWASAN DAN PENGAMATAN MUTU BIJIH (GRADE CONTROL) LEBIH MUDAH.

Page 14: Falsafah tambang terbuka

KERUGIAN :

PARA PEKERJA LANGSUNG DIPENGARUHI OLEH KEADAAN CUACA, DIMANA HUJAN YANG LEBAT ATAU SUHU YANG TINGGI MENGAKIBATKAN EFISIENSI KERJA MENURUN, SEHINGGA HASIL KERJA JUGA MENURUN.

KEDALAMAN PENGGALIAN TERBATAS, KARENA SEMAKIN DALAM PENGGALIAN AKAN SEMAKIN BANYAK TANAH PENUTUP (OVERBURDEN) YANG HARUS DIGALI.

Page 15: Falsafah tambang terbuka

TIMBUL MASALAH DALAM MENCARI TEMPAT PEMBUANGAN TANAH YANG JUMLAHNYA CUKUP BANYAK.

ALAT-ALAT MEKANIS LETAKNYA MENYEBAR.

PENCEMARAN LINGKUNGAN HIDUP RELATIF LEBIH BESAR.

Page 16: Falsafah tambang terbuka

BULLDOZER UKURAN/BERAT, KENYAMANAN, KAPASITAS/ UKURAN BLADE, SUKU CADANG, HARGA, DLL.

HYDRAULIC EXCAVATOR PENGONTROLAN YANG DIPERBAHARUI,

PEMILIHAN PENGGUNAAN BOOM, DLL.

WHEEL LOADER PENGENDALIAN SECARA ELEKTRONIK,

MAMPU BEKERJA DI SEGALA JENJANG, DLL.

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI

PERALATAN DAN LINGKUNGAN

Page 17: Falsafah tambang terbuka

ROPE EXCAVATOR SISTEM ELEKTRONIK YANG CANGGIH,

MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMUATAN.

TRUK PENGATURAN KEMIRINGAN DAN LETAK

TITIK BERAT UNTUK KESTABILAN, PENAMBAHANKEMAMPUAN, DLL.

IN-PIT CRUSHING MENGURANGI BIAYA PEMINDAHAN MATERI- AL DARI LOKASI KE PABRIK PENGOLAHAN

Page 18: Falsafah tambang terbuka

CONVEYING SISTEM CONVEYOR BERGERAK, UNTUK

PEMINDAHAN MATERIAL DALAM KUARI DAN TAMBANG OPEN CAST, SISTEM NORDBERG’S LOKO LINK MERUPAKAN SISTEM YANG TERDIRI DARI SERANGKAIAN

KONVEYOR

ANCHILLARY EQUIPMENT MENERAPKAN METODE PENGHANCURAN SEKUNDER, SEHINGGA SECARA BERTURUT- TURUT BIAYA PENGHANCURAN DARI ATAS KE BAWAH MAKIN MURAH

Page 19: Falsafah tambang terbuka

DALAM MELAKUKAN SUATU PERANCANGAN TAMBANG TERBUKA, HARUS DIPERHATIKAN :

DATA YANG DIPERLUKAN UNTUK PERAN-CANGAN TAMBANG TERBUKA

PERTIMBANGAN-PERTIMBANGAN DALAM PERANCANGAN TAMBANG TERBUKA

PERANCANGAN TAMBANG TERBUKA

Page 20: Falsafah tambang terbuka

DATA YANG DIPERLUKAN UNTUK PERANCANGAN TAMBANG TERBUKA

PETA TOPOGRAFI DAN PETA GEOLOGI DENGAN SKALA 1 : 1000 ATAU 1 : 2000.

DATA GEOLOGI DAN EKSPLORASI RINCI ENDAPAN BAHAN GALIAN

DATA GEOTEKNIK.

DATA HIDROLOGI DAN GEOHIDROLOGI.

DATA KEGEMPAAN.

DATA KEEKONOMIAN

Page 21: Falsafah tambang terbuka

PERTIMBANGAN-PERTIMBANGAN DALAM PERANCANGAN TAMBANG

1) PERTIMBANGAN EKONOMIS (ECONOMIC CONSIDERATIONS)

2) PERTIMBANGAN TEKNIS (TECHNICAL/ENGINEERING CONSIDERATIONS)

3) PERTIMBANGAN LINGKUNGAN HIDUP

Page 22: Falsafah tambang terbuka

1) PERTIMBANGAN EKONOMIS

CUT OFF GRADE, MENENTUKAN BATAS- BATAS ATAU BESARNYA CADANGAN, SERTA MENENTUKAN PERLU TIDAKNYA DILAKUKAN MIXING/BLENDING.

BREAK EVEN STRIPPING RATIO (BESR), MENGANALISIS KEMUNGKINAN SISTEM PENAMBANGAN YANG AKAN DIGUNAKAN, APAKAH TAMBANG TERBUKA ATAUKAH TAMBANG BAWAH TANAH

Page 23: Falsafah tambang terbuka

BESR(1) =

Biaya tambang bawah tanah – Biaya tambang terbuka ton bijih ton bijih

Biaya pengupasan waste/ton waste

YAITU PERBANDINGAN ANTARA BIAYA PENGGALIAN ENDAPAN BIJIH (ORE) DENGAN BIAYA PENGUPASAN TANAH PENUTUP (OVERBURDEN) ATAU MERUPAKAN PERBANDINGAN SELISIH BIAYA PENAMBANGAN BAWAH TANAH & PENAMBANGAN TERBUKA DENGAN BIAYA PENGUPASAN SECARA TAMBANG TERBUKA. DISEBUT JUGA OVER ALL STRIPPING RATIO.

BESR (BREAK EVEN STRIPPING RATIO)

Page 24: Falsafah tambang terbuka

BESR(1) = $ 0,35

$ 2,00 - $ 0,30= 4,86

MISALNYA BIAYA PENAMBANGAN SECARA TAMBANG BAWAH TANAH = 2,00/TON ORE, BIAYA PENAM-BANGAN SECARA TAMBANG TERBUKA = 0,30/TON ORE DAN ONGKOS PENGUPASAN TANAH PENUTUP = 0,35/TON WASTE. MAKA UNTUK MEMILIH SALAH SATU SISTEM PENAMBANGAN DIGUNAKAN RUMUS BESR(1).

Page 25: Falsafah tambang terbuka

INI BERARTI BAHWA HANYA BAGIAN ENDAPAN YANG MEMPUNYAI BESR YANG LEBIH RENDAH DARI 4,86 YANG DAPAT DITAMBANG SECARA TAMBANG TERBUKA DENGAN MENGUNTUNGKAN.

JADI 4,86 ADALAH BESR (1) TERTINGGI YANG MASIH DIBOLEHKAN UNTUK OPERASI

TAMBANG TERBUKA DENGAN KONDISI TERSEBUT DI ATAS.

Page 26: Falsafah tambang terbuka

BESR(2) =

Nilai yang diperoleh – Ongkos produksi ton bijih ton bijihBiaya pengupasan waste/ton

waste

SETELAH DITENTUKAN BAHWA AKAN DIGUNAKAN SISTEM TAMBANG TERBUKA, MAKA DALAM RANGKA PENGEMBANGAN RENCANA PENAMBANGAN DIGUNA-KAN BESR (2) DENGAN RUMUS SEBAGAI BERIKUT :

BESR (2) INI JUGA DISEBUT ECONOMIC STRIPPING RATIO YANG ARTINYA BERAPA BESAR KEUNTUNGAN YANG DAPAT DIPEROLEH BILA ENDAPAN BIJIH ITU DITAMBANG SECARA TAMBANG TERBUKA

Page 27: Falsafah tambang terbuka

SECARA UMUM PERTIMBANGAN EKONOMIS MELIPUTI :

1. NILAI (VALUE) ENDAPAN BIJIH (BERAPA HARGA DARI PRODUK YANG DIHASILKAN) DINYATAKAN DALAM US $/TON ORE.

2. ONGKOS PRODUKSI SAMPAI DENGAN BARANG TAMBANG SIAP DIJUAL (US $/TON ORE).

3. ONGKOS PENGUPASAN OVER BURDEN (STRIPP- ING COST), DINYATAKAN DALAM US $/TON ORE.

Page 28: Falsafah tambang terbuka

BESR = Stripping cost (per ton OB)

Nilai (per ton ore) – Ongkos produksi (per ton ore)

ONGKOS PRODUKSI : BANDINGKAN DENGAN ONGKOS PRODUKSI BAHAN GALIAN YANG SAMA.

CONTOH LAIN PERHITUNGAN BESR :

Page 29: Falsafah tambang terbuka

2) PERTIMBANGAN TEKNIS

PENENTUAN ULTIMATE PIT SLOPE

PEMILIHAN SISTEM PENYALIRAN (DRAINAGE SYSTEM)

MEMPERHATIKAN STRUKTUR GEOLOGI YANG DOMINAN

PENENTUAN GEOMETRI JENJANG

Page 30: Falsafah tambang terbuka

PENENTUAN ULTIMATE PIT SLOPE

DALAM MERANCANG ULTIMATE PIT, SEORANG ENGINEER AKAN MEMBERI NILAI PADA PARA-METER TEKNIS DAN PARAMETER EKONOMI.

BATAS PIT UTAMA MERUPAKAN BATAS MAKSI-MUM SELURUH MATERIAL YANG MEMENUHI KRITERIA TEKNIS DAN EKONOMI.

Page 31: Falsafah tambang terbuka

1. SEBUAH BLOK TIDAK AKAN DITAMBANG KECUALI BLOK TERSEBUT DAPAT MEMBAYAR SELURUH BIAYA UNTUK PENAMBANGAN, PROSES, PEMASARAN, MAUPUN PENGUPASAN MATERIAL DI ATAS BLOK TERSEBUT.

2. UNTUK KONSERVASI DARI SUMBER DAYA ALAM. BLOK YANG MEMENUHI PERSYARATAN SASARAN PERTAMA MERUPAKAN BAGIAN DARI PIT.

MATERIAL YANG TERKANDUNG DALAM PIT AKAN MEMPUNYAI 2 (DUA) SASARAN :

Page 32: Falsafah tambang terbuka

TERIMA KASIH