faal cairan elektrolit

Upload: shinta-falah-sari

Post on 28-Mar-2016

235 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

faal cairan elektrolit

TRANSCRIPT

  • FISIOLOGICAIRAN & ELEKTROLITDian Adiningsih, SKp

  • PendahuluanHomeostasis

    Input = OutputHomeostasis volume cairan tubuh relatif konstan & komposisinya stabilAsupan vs Keluaran = Seimbang bervariasi

  • Distribusi Cairan Tubuh

  • Kompartemen Cairan Tubuh

  • Volume DarahDarah = ECF (plasma) + ICF (eritrosit)Darah sistem sirkulasi kompartemen terpisahVolume darah = penting dinamika sist. CV

  • Konstituen ECF & ICFNon ElektrolitOksigenLarutan Nutrien (fosfolipid, kolesterol, lemak netral, glukosa)Produk Akhir (urea, asam laktat, asam urat, kreatinin, bilirubin, garam empedu)ElektrolitGaramBerdisosiasi ion listrikKation (+), Anion (-)Komposisi cairan ekstraselular & interstitial relatif sama

  • Elektrolit

  • Proporsi Cairan TubuhDipengaruhi oleh:Usia> tua kebutuhan sel thd cairan
  • Perpindahan Cairan & ElektrolitCaraPlasma darah bergerak mengelilingi tubuh melalui sistem sirkulasiCairan interstisial dan komponennya bergerak diantara kapiler darah dan selCairan dan substansinya bergerak dari ruang interstisial ke sel

  • Metode PerpindahanFiltrasiDifusiOsmosisTransport AktifTekanan Cairan

  • FiltrasiCairan melewati membran atau penyekat lain oleh perbedaan tekanan hidrostatik dikedua belah sisinya.Filtrasi

  • DifusiPergerakan bebas dari substansi dg konsentrasi > tinggi melewati membran permeabel menuju ke arah konsentrasi > rendahBrownian Motion

  • OsmosisGerakan molekul pelarut mll membran permeabel ke arah daerah yg mengandung zat larut > pekat~ Besarnya difusi cairan dari konsentrasi air tinggi ke yang rendah

    2 hal ybd osmosisSolut (zat yg dilarutkan)Solvent (Pelarut)Osmolaritas konsentrasi cairan (Osmol)

  • Keseimbangan OsmotikMembran sel relatif impermiabel terhadap zat terlarut, tapi sangat permiabel terhadap air.Perpindahan cairan melalui membran sel = cepat perbedaan osmolaritas antar kompartemen akan dikoreksi dalam detik/menitNaCL (normal salin) ditambahkan pada ECF??Larutan Glukosa ditambahkan pada ECF??

  • Prinsip Osmosis di KlinikIsotonikTekanan sama dg plasmaHipotoniktekanan > rendah dari plasmaHipertoniktekanan > tinggi dari plasma

  • Skema OsmosisIsotonikHipotonikAir Masuk Ke SelHipertonikAir Keluar SelSel

  • Transport AktifDaerah kurang pekat Daerah lebih pekat

    Butuh energi 2 JenisPrimer: energi metabolik lsg dikaitkan dg proses transportSekunder: dari salah satu zat

  • Tekanan CairanTekanan Osmotik & OnkotikTekanan Hidrostatik

  • Tekanan OsmotikGambaran kekuatan tek. Cairan oleh partikel garam (solut) dpt berupa Crystalloid atau ColloidMembran kapiler akan menahan protein plasma untuk tidak dpt keluar bebas shg protein plasma tekanan osmotik Tekanan Onkotik Koloid protein

  • Tek. Osmotik plasma > interstisial :Konsentrasi solut plasma >Molekul protein berukuran besarProteinProtein

  • Tekanan HidrostatikKekuatan yg menekan cairan dlm sistem tertutup

  • Skema Tekanan Onkotik dan Hidrostatik

  • EdemaMenunjukkan cairan berlebih pada jaringan tubuhUmum pada ECF, tapi mungkin pada ICFEdema intraselularDepresi sistem metabolikTidak ada nutrisi sel yang adekuatEdema EkstraselularKebocoran abnormal cairan plasma ke ruang interstitialKegagalan limfatik untuk mengembalikan caitan dari interstitium ke darah

  • Normal Fluid IntakeRata-rata : 1500 ml 2500 ml dg tambahan 1000 ml dari Preformed waterJenis asupanOral (+ 2100 ML)Sintesis internal/oksidasi KH (+ 200 ML)Intake bervariasi tiap umur

  • Kebutuhan Cairan Perhari

  • Output Cairan NormalUtama : UrineJalan Tambahan :Kulit Insensible PerspirationParu-paruIntestine

    IWL (Insensible water loss)Dewasa: 15 ml/Kg BBAnak: 15 30 ml/Kg BBBayi: 30 ml/Kg BBJenis KeluaranIWL kulit (+ 350 ml)IWL paru (+ 350 ml)Keringat (+ 100 ml)Feses (+ 100 ml)Urin (+ 1400 ml)

  • KeseimbanganInput : air minum/makan, infus, air metabolismeOutput: Urine, IWLIntake Air + Air Metabolisme (200 ml) = Urine + IWL (900)Intake Air = Volume Urine + 700

  • Faktor yg Mempengaruhi Keseimbangan Cairan ElektrolitUsiaLuas Permukaan TubuhSuhu LingkunganGaya HidupKesehatanPeningkatan 1oC butuh 12,5% penambahan cairan