erickson

4
 LAPORAN FIELD LAB KIE PHBS di Puskesmas Banyu Anyar Surakarta Disusun Oleh : Agatha Dinar G0008002 Noniek Rahmawati G0008140 Ahmad Alfin N G0008046 Wiji Hastuti G0008182 Arifatun Nisa’ G0008056 Abiseka Panji B G0008188 Debby Andina L G0008076 Ariyani Novitasari G0008200 Muhammad Arif S G0008122 Erickson G0008210 KELOMPOK XIX Instruktur : dr. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET 2010

Upload: hanindyo-baskoro

Post on 17-Jul-2015

87 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/14/2018 erickson - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/erickson-55a92fc15157a 1/4

LAPORAN FIELD LAB

KIE PHBS

di Puskesmas Banyu Anyar Surakarta

Disusun Oleh :

Agatha Dinar G0008002 Noniek Rahmawati G0008140

Ahmad Alfin N G0008046 Wiji Hastuti G0008182

Arifatun Nisa’ G0008056 Abiseka Panji B G0008188

Debby Andina L G0008076 Ariyani Novitasari G0008200

Muhammad Arif S G0008122 Erickson G0008210

KELOMPOK XIX

Instruktur : dr.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

2010

5/14/2018 erickson - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/erickson-55a92fc15157a 2/4

ii

LEMBAR PENGESAHAN

Laporan kegiatan Field Lab KIE Pola Hidup Bersih Sehat (PHBS) yang dilaksanakan

di Puskesmas Gajahan Surakarta pada hari Rabu, 10 November 2010 ini telah disetujui oleh

instruktur Field Lab di lapangan untuk memenuhi salah satu tugas Blok Kulit.

Surakarta, 15 November 2010

Mengetahui,

Kepala Puskesmas Gajahan

5/14/2018 erickson - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/erickson-55a92fc15157a 3/4

iii

BAB I

PENDAHULUAN

1.  Latar Belakang

Paradigma sehat adalah cara pandang, pola pikir atau model pembangunan

kesehatan yang bersifat holistik, melihat masalah kesehatan yang dipengaruhi oleh

banyak faktor yang bersifat lintas sektor, dan upayanya lebih diarahkan pada

peningkatan, pemeliharaan dan perlindungan kesehatan. Terdapat 3 pilar yang perlu

mendapat perhatian khusus, yaitu lingkungan sehat, perilaku sehat serta pelayanan

kesehatan yang bermutu, adil, dan merata. Program Perilaku Hidup Bersih dan

Sehat (PHBS) diperlukan untuk mengubah perilaku yang tidak sehat menjadi sehat

oleh karena dampak dari perilaku tersebut sangat besar.

Perilaku Hidup Bersih dan Sehat 2010 adalah keadaan dimana individu

individu dalam rumah tangga masyarakat Indonesia telah melaksanakan perilaku

hidup bersih dan sehat dalam rangka mencegah timbulnya penyakit, menanggulangi

penyakit dan masalah kesehatan lain, memanfaatkan pelayangan kesehatan, serta

mengembangkan upaya kesehatan bersumber masyarakat.

2.  Tujuan Pembelajaran

  Mampu menjelaskan tentang dasar KIE PHBS di wilayah kerja puskesmas

  Mampu menjelaskan indikator penilaian PHBS dalam tatanan rumah tangga,

sekolah, dan sarana kesehatan.

  Mampu merinci manajemen program dan prosedur KIE PHBS keluarga yang

memiliki bayi dan balita.

  Mampu merinci manajemen program dan prosedur KIE PHBS keluarga yang

tidak memiliki bayi dan balita.

5/14/2018 erickson - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/erickson-55a92fc15157a 4/4

iv