epaper tanjungpinangpos 13 desember 2014

20
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos TANJUNGPINANG POS SAB AB AB AB ABTU TU TU TU TU 13 DESEMBER 2014 / 20 SAFAR 1436 H RP1.800 Cik Brahim PONSEL KEPALA DAERAH DISADAP Masih bise pakai kaki tangan wai ...? TARIF FERI MELAMBUNG SILA sampaikan unek-unek Anda terkait kenaikan tarif feri Tanjungpinang-Batam dari Rp 55 ribu jadi Rp 72 ribu. Ketik: TF (spasi) isi pesan, lalu kirim SMS ke 0896-7410-6630. Salam sejahtera, tlng d lihat kmbli kenaikan tarif ferry tg.pinang ke tg.balai karimun dr 180 ribu menjadi 225 ribu. Amazing banget kenaikannya. +6282392979062 Pak Gubernur, dulu janjinye nak bagun jembatan Babin. Nyatenye yang ade tarif feri naek terus. Tak udah janji lagi, turunkan saja tarif dah penat kami nunggu janji, kasih kami yang nyata. Gaji kami cume sedikit bapak naikkan, jangan harge-harga bapak naikan ting- gi-tinggilah +6289681738157 Lanjut ke...Hal. 2 Dari Temu Media dengan Rektor UMRAH Syafsir Akhlus Gedung fakultas Kemaritiman UMRAH sudah hampir rampung. Ini akan cukup baik untuk memaksimalkan pembangunan di Kepri yang 96 wilayahnya berupa lautan. Seperti apa salah satu Universitas Negeri di Kepri ini menyiapkan sumber daya untuk sektor maritim? YUSFREYENDI, Tanjungpinang H ALAMAN Rektorat ka mpus UMRAH Tan jungpinang di Pulau Dompak sekitar pukul 08.00 terli- hat sunyi Jumat (12/12). Di hala- man luas dengan penataan taman yang cukup indah itu han- ya terlihat beberapa bus kampus F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS TEMU PERS: Rektor UMRAH Syafsir Akhlus berbincang dengan wartawan, di temu pers, kemarin. Pengusaha Siap Turunkan Tarif Lawana Lawana KEGANTENGAN bule kadang merusak konsentrasi. Apalagi kalau bule isu iseng curi-curi perhat ian membuat hati berdebar-debar. Ini yang pernah d ialami Reren Syarida saat sedang mencari-cari buku bacaan d i salah satu toko buku d i Tanjungpinang bebwrapa waktu lalu. Saking geroginya, Reren Syarida men- gaku lupa membawa buku dari toko itu tanpa membayarnya terlebih dahulu gara- gara ulah bule itu. Reren Syarida Kepincut Bule Lanjut ke...Hal. 2 Kembangkan Kelautan Menuju Universitas Berbasis Kemaritiman Kembangkan Kelautan Menuju Universitas Berbasis Kemaritiman OPERATOR atau pengusa- ha kapal cepat, Baruna dan Marina mengaku siap menu- runkan tarif, Batam-Tanjung- pinang. Namun, sebelum di- sepakati langkah ke depan, operator kapal dan Dinas Per- hubungan Kepri diminta me- nampilkan dasar perhitungan kenaikan tarif, secara detail termasuk rincian biaya oepra- sional dari hasil survei tim independen. Demikian salah satu kesep- akatan sementara, pada rapat dengar pendapat (RDP) ter- kait tarif kapal cepat Batam- Tanjungpinang, Kamis (11/ 12) malam di Graha Kepri, Batam. Rapat dipimpin Ketua Komisi III, Saproni bersama Wakil Ketua Samadin Sinaga dan Sekretaris Komisi III, Sofyan Samsir. Hadir juga Kepala Jasa Raharja Kepri, Evert Yulianto, Saproni pada kesempatan itu, awalnya me- minta tarif yang ditetapkan, dikaji ulang. Jika tidak, maka trip kapal dikurangi dari per 15 menit dengan dua opera- tor, menjadi per 30 menit. Atau disediakan kapal non AC. "Minta Pak Muramis mengkaji ini," kata Saproni. Jaksa Diminta Telaah Pengakuan Pengusaha Kapal REDAKSI, Tanjungpinang TANJUNGPINANG- Ini janji ter- baru PLN. Pihak PLN janji dalam BATAM- Penye- lenggaraan Hari Pers Nasional (HPN) di Provinsi Kepri pada Februari 2015 juga di- warnai dengan kegiatan Kon- vensi bahasa, Konvensi Per- batasan dan Kemaritiman serta Konvensi Masyarakat Eko- nomi ASEAN (MEA). Dimana, mengatasi krisis listrik di Pulau Bintan pada saat rapat tertutup antara Dirut PLN pusat, Nur Pa- mudji bersama Gubernur Kepri H Muhammad Sani di Gedung Daerah, Kamis (11/12) malam. Dari hasil rapat tersebut, Dirut PLN Pusat Nur Pamudji menjanjikan daya listrik PLN akan ditambah sebesar 15 MW ke Tanjungpi- nang sekitar Juni atau Juli tahun 2015 mendatang. PLN Kembali Umbar Janji ke Sani Selasa, Kabel Interkoneksi Tiba Lanjut ke...Hal. 2 F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS BAHAS LISTRIK: Gubernur Kepri HM Sani bersama Dirut PLN Nur Pamudji membahas krisis listrik di Gedung Daerah Tanjungpinang, Kamis (11/12) malam. Konvensi MEA Digelar di HPN 2015 HPN menjadi bagian dari persiapan meng- hadapi MEA tahun depan. Menurut Ke- tua Persatuan War- tawan Indonesia (PWI) Kepri, Ramon Damora, Jumat (12/12) di Batam, konvensi MEA, Lanjut ke...Hal. 2 TANJUNGPINANG - Kepala Biro Hukum dan Humas Ke- Ponsel Kepala Daerah Disadap menterian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reforma- si Birokrasi (Kemenpan-RB), M.Imanuddin, mengatakan pengumuman CPNS tahun 2014 akan diumumkan minggu ketiga bulan ini. Lanjut ke...Hal. 2 Pengumuman CPNS Diundur Pekan Depan Lanjut ke...Hal. 2 Proyek Kota Baru Rp 500 Miliar BANGUN KOTA BARU: H Lis Darmansyah, Robert Iwan Loriaux serta petinggi The Blacksteel melakukan peletakan batu pertama pertanda dimulainya pembangunan Tanjung Pinang City Center, Jumat (12/12). F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS BACA HAL 2

Upload: tanjungpinangpos

Post on 06-Apr-2016

290 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

13 Desember 2014

TRANSCRIPT

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang PosFOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

TANJUNGPINANG POSSSSSSABABABABABTU TU TU TU TU 13 DESEMBER 2014 / 20 SAFAR 1436 H RP1.800

Cik Brahim

PONSEL KEPALA DAERAH DISADAPMasih bise pakai kaki tangan wai ...?

TARIF FERI

MELAMBUNG

SILA sampaikan unek-unek Anda terkaitkenaikan tarif feri Tanjungpinang-Batam

dari Rp 55 ribu jadi Rp 72 ribu. Ketik: TF (spasi)isi pesan, lalu kirim SMS ke 0896-7410-6630.

Salam sejahtera, tlng d lihat kmbli kenaikan tarifferry tg.pinang ke tg.balai karimun dr 180 ribu menjadi225 ribu. Amazing banget kenaikannya.

+6282392979062

Pak Gubernur, dulu janjinye nak bagun jembatanBabin. Nyatenye yang ade tarif feri naek terus. Tak udahjanji lagi, turunkan saja tarif dah penat kami nunggujanji, kasih kami yang nyata. Gaji kami cume sedikitbapak naikkan, jangan harge-harga bapak naikan ting-gi-tinggilah

+6289681738157

Lanjut ke...Hal. 2

Dari Temu Media dengan Rektor UMRAH Syafsir Akhlus

Gedung fakultas Kemaritiman UMRAHsudah hampir rampung. Ini akan cukup

baik untuk memaksimalkan pembangunandi Kepri yang 96 wilayahnya berupa lautan.Seperti apa salah satu Universitas Negeri

di Kepri ini menyiapkan sumber daya untuksektor maritim?

YUSFREYENDI, Tanjungpinang

HALAMAN Rektorat kampus UMRAH Tanjungpinang di Pulau

Dompak sekitar pukul 08.00 terli-hat sunyi Jumat (12/12). Di hala-

man luas dengan penataantaman yang cukup indah itu han-ya terlihat beberapa bus kampus

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

TEMU PERS: Rektor UMRAH Syafsir Akhlus berbincang dengan wartawan, di temu pers, kemarin.

Pengusaha Siap Turunkan Tarif

LawanaLawana

KEGANTENGAN bulekadang merusakkonsentrasi. Apalagikalau bule isu isengcuri-curi perhatianmembuat hatiberdebar-debar. Iniyang pernah d ialamiReren Syarida saatsedang mencari-caribuku bacaan d i salahsatu toko buku d iTanjungpinangbebwrapa waktu lalu.Saking geroginya,Reren Syarida men-gaku lupa membawabuku dari toko itutanpa membayarnyaterlebih dahulu gara-gara ulah bule itu.

Reren Syarida

Kepincut Bule

Lanjut ke...Hal. 2

Kembangkan Kelautan Menuju Universitas Berbasis KemaritimanKembangkan Kelautan Menuju Universitas Berbasis Kemaritiman

OPERATOR atau pengusa-ha kapal cepat, Baruna dan

Marina mengaku siap menu-runkan tarif, Batam-Tanjung-pinang. Namun, sebelum di-sepakati langkah ke depan,operator kapal dan Dinas Per-hubungan Kepri diminta me-nampilkan dasar perhitungan

kenaikan tarif, secara detailtermasuk rincian biaya oepra-sional dari hasil survei timindependen.

Demikian salah satu kesep-akatan sementara, pada rapatdengar pendapat (RDP) ter-

kait tarif kapal cepat Batam-Tanjungpinang, Kamis (11/12) malam di Graha Kepri,Batam. Rapat dipimpin KetuaKomisi III, Saproni bersamaWakil Ketua Samadin Sinagadan Sekretaris Komisi III,

Sofyan Samsir. Hadir jugaKepala Jasa Raharja Kepri,Evert Yulianto, Saproni padakesempatan itu, awalnya me-minta tarif yang ditetapkan,dikaji ulang. Jika tidak, makatrip kapal dikurangi dari per

15 menit dengan dua opera-tor, menjadi per 30 menit. Ataudisediakan kapal non AC.

"Minta Pak Muramismengkaji ini," kata Saproni.

Jaksa Diminta TelaahPengakuan Pengusaha Kapal

REDAKSI,Tanjungpinang

TANJUNGPINANG- Ini janji ter-baru PLN. Pihak PLN janji dalam

BATAM- Penye-lenggaraan HariPers Nasional(HPN) di Provinsi Kepripada Februari 2015 juga di-warnai dengan kegiatan Kon-vensi bahasa, Konvensi Per-batasan dan Kemaritiman sertaKonvensi Masyarakat Eko-nomi ASEAN (MEA). Dimana,

mengatasi krisis listrik di PulauBintan pada saat rapat tertutup

antara Dirut PLN pusat, Nur Pa-mudji bersama Gubernur Kepri HMuhammad Sani di GedungDaerah, Kamis (11/12) malam. Darihasil rapat tersebut, Dirut PLNPusat Nur Pamudji menjanjikandaya listrik PLN akan ditambahsebesar 15 MW ke Tanjungpi-nang sekitar Juni atau Juli tahun2015 mendatang.

PLN Kembali Umbar Janji ke Sani

Selasa, KabelInterkoneksi Tiba

Lanjut ke...Hal. 2

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

BAHAS LISTRIK: Gubernur Kepri HM Sani bersama Dirut PLN Nur Pamudji membahas krisis listrikdi Gedung Daerah Tanjungpinang, Kamis (11/12) malam.

Konvensi MEADigelar di HPN 2015

HPN menjadi bagiandari persiapan meng-hadapi MEA tahundepan. Menurut Ke-

tua Persatuan War-tawan Indonesia (PWI) Kepri,Ramon Damora, Jumat (12/12)di Batam, konvensi MEA,

Lanjut ke...Hal. 2

TANJUNGPINANG - KepalaBiro Hukum dan Humas Ke-

Ponsel KepalaDaerah Disadap

menterian PendayagunaanAparatur Negara dan Reforma-si Birokrasi (Kemenpan-RB),M.Imanuddin, mengatakanpengumuman CPNS tahun2014 akan diumumkan mingguketiga bulan ini.

Lanjut ke...Hal. 2

PengumumanCPNS DiundurPekan Depan

Lanjut ke...Hal. 2

ProyekKotaBaruRp 500Miliar

BANGUN KOTA BARU: H Lis Darmansyah,Robert Iwan Loriaux serta petinggi TheBlacksteel melakukan peletakan batu

pertama pertanda dimulainyapembangunan Tanjung Pinang City Center,

Jumat (12/12).

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

BACAHAL 2

2 TANJUNGPINANG POSSABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014

Diterbitkan Oleh:PT Batam Intermedia Pers

Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009

Tarif IklanHalaman Muka (FC) Rp.30.000,-/mm kolom. Hala-man Muka ( BW) Rp. 25.-000,-/ mm kolom. HalamanDalam,- (FC) Rp. 25.000,-/mm kolom. Halaman Dalam( BW) Rp. 15.000,-/ mmkolom. Iklan Umum/Display(BW) Rp. 15.000,-/mm ko-lom. Iklan Ucapan Selamat(FC) Rp. 7.000,-/mm kolom.Iklan Ucapan Selamat (BW)Rp. 3.500,-/ mm kolom. IklanDukacita Rp 3.500,-/mmkolom. Sport Color Rp7.000,-/mm kolom. AdvertorialRp. 5.000,-/ mm kolom.

::::::

Rida K Liamsi.Makmur.Socrates.Asnida Syukur.Hasan Aspahani.Candra Ibrahim.

ChairmanChief Executive Officer

Presiden KomisarisWakil Presiden Komisaris

KomisarisDirektur

Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: MartunasSitumeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur:Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, FebrimaSurya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, AdlyHanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba,Jendaras Karloan, Aldi Nugroho.

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IXTanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

DIVISI PRODUKSI

Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), RijonSitohang (Kabag), Fauziahmadrisa, Syafrul Amri, Matthew Karjono, Jaringan/IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHAUmum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag). Iklan: M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO: Mider Sinaga (Manager), FanriPardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), TengkuIrwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni(Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

TANJUNGPINANG POS Usep RS.

Arga Permadi.M Nur Hakim.Arham.Sigik Rahmat.

Usep RS (Ketua),Arham, SigikRahmat, Zakmi,Abdul RasyidDaulay.

Sutan J Siregar SH.

Pimpinan Umum/GM/PenjabWakil GM/Pimpinan

PerusahaanWakil Pimpinan Perusahaan

Pemimpin RedaksiWakil Pemimpin Redaksi

Dewan Redaksi

Ombudsman

:

::::

:

:

Proyek .............. dari hal 1

Dia meminta pengusaha memberi-kan hitungan detail. Selain itu, pi-haknya juga akan mengecek jum-lah penumpang dua operator ka-pal itu di syahbandar.

"Ke depan, usai reses, kita ra-pat. Pak Muramis diminta men-jelaskan perhitungan yang dipa-parkan secara detail. Kita tidak maumemaksakan naik atau turun," te-gasnya.

Saproni meminta, pengusahadan pemerintah, mensosialisasi-kan dasar pertimbangan atau ala-san kenaikan tarif, baik di mediaatau koran dan dinding kapal."Baik juga disosialisasikan di ko-ran atau media. Dan dibuat pen-gumuman ditempel dengan per-hitungan-perhitungannya di ka-pal," imbau Saproni.

Pengusaha kapal Baruna, Her-manto alias Ahak, mengaku siapmenurunkan tarif. Namun, ia tidakmemastikan angkanya. "Bisa di-turunkan, seperti menjadi Rp 70ribu (turun Rp 2 ribu). Mensubsi-di pelayanan untuk masyarakat,"katanya.

Pada kesempatan itu, KadisPerhubungan Kepri, Muramismencoba melakukan pembena-ran kenaikan tarif yang berten-tangan dengan SE Menhub.

Menurut dia, informasi yangberedar kenaikan tidak boleh le-bih 10 persen. "Benar. Tapi, itu un-tuk yang ekonomi. Kita di kapalpenyeberangan, rata-rata pakaiAC," bela Muramis. Namun, per-nyataan Muramis ini dianggapmengada-ada karena di Surat Eda-ran Menhub untuk standar pe-nyesuaian tarif itu tidak disebut-kan SE itu untuk ekonomi atau bis-nis. Selain itu, untuk feri di Kepritidak ada klasifikasi kelas.

Menurut Muramis, komponendisusun, seperti penyusutan har-ga kapal, dihitung dengan angkamendekati asumsi rata-rata. Se-dang penumpang, dihitung rata-rata 130 sampai 140 penumpangterisi. Alasannya, kapal ramai, Ju-mat pagi, Senin pagi dan sore, Ju-mat sore, Sabtu dan Minggu.

Salah seorang manajemen pen-gelola kapal, bernama Berti. Menu-

rut dia, dulu kapal lewat depanPenyengat. Sekarang harus me-mutar dari belakang Penyengat,sehingga jarak tempuh, menjadi24 mil.

"Sebenarnya, kami sekarangmampu, karena Baruna dan Ma-rina, ada subsidi silang dari usa-ha kami di galangan kapal," ce-tus dia.

Usulan mereka ke Gubernur,tiket Rp 80 ribu, pas-pasan den-gan menghilangkan subsidi. "Itu-pun masih keluar subsidi untukoperasional. Kalau bisa, harga tiketkami minta dinaikkan lagi," kata dia.

Menanggapi hal itu, anggotaKomisi III, Surya Makmur Nasu-tion menanyakan kebenaran meru-gi dan subsidi dimaksud. "Kalaumerugi, kenapa ada pergantiankapal dari fiber ke aluminium?Sekarang kan, kapal-kapal beru-bah dari fiber ke aluminium. Selainitu, sekarang 22 trip," tanya dia.

Menurut dia, jika operator ka-pal mengaku rugi, maka tidakmengganti atau menambah arma-da menjadi lebih bagus. Langkah

maju diambil, diyakini karena usa-ha menguntungkan. Logikanyatidak mungkin rugi. Tidak mungkinmenambah trip tanpa untung.

"Bagi saya, bisa kita pecahkan.Kenapa dengan dua operator, tripper 15 menit? Kan karena bisnismenjanjikan," cetusnya.

Surya mengusulkan, jika pen-gusaha merugi, untuk hari biasa,pelayaran dilakukan per 30 menit.Sehingga penumpang lebih ban-yak sekali berangkat.

Namun usul itu ditolak Ahak.Menurut dia, kalau trip dikurangi,pelayanan akan menurun. "Kalautrip kita kurangi, masyarakat yangkecewa," ujar dia.

Anggota Komisi IV, Harliantojuga menolak jika trip kapaldikurangi, menjadi per 30 menit.Dia menilai, jika trip kapal dikuran-gi, akan berdampak kurang bagus.Kenaikan tarif dinilai realistis, kare-na akibat BBM naik, sparepartkapal juga ke depan akan naik.Tapi, pengusaha juga diminta me-nampilkan alasan mengajukanangka kenaikan. Demikian dengan

pemerintah.Anggota Komisi III lainnya,

Alex Guspeneldi, mempertanya-kan alasan kenaikan tarif sebesaritu. Dia mengaku, setuju naik. Na-mun, harus jelas perhitungankenaikannya.

"Kan seperti dikatakan SuryaMakmur, merugi tapi kapal ditam-bah atau ganti dengan yang lebihbaru dan baik. Itu menjadi pertan-yaan kita," kata Alex.

Dia juga menanyakan, terkaitdengan jumlah yang diterima JasaRaharja, apa sesuai hitungannya,Rp 2 ribu dikalikan jumlah penum-pang, yang benar angkanya. "Inijuga dipertanyakan, kenapa kelu-ar bunga pinjaman diperhitungandisini? Hitungannya, apa benar,satu penumpang satu liter penam-bahan ongkos?" cetus dia.

Jaksa DisarankanTelaah Tarif

Ketika Rapat Dengar Pendap-at (RDP) masalah tarif feri Tan-jungpinang-Batam tidak selesai,antara Komisi III DPRD Kepri den-

gan pihak-pihak terkait, termasukdidalamnya dua operator kapal.DPRD Kepri memberikan waca-na, agar pihak kejaksaan menelaahatau memeriksa klaim kerugianyang sering dipaparkan dua pi-hak operator kapal.

"Selama inikan mereka bilangrugi dan menaikan harga sesuka-nya. Saran saya kejaksaan silah-kan masuk menelaah masalah ini,"saran Anggota Komisi II DewanPerwakilan Rakyat Daerah (DPRD)Kepri, Rudi Chua kepada Tan-jungpinang Pos, Jumat (12/12).

Ia menjelaskan, pintu masukkejaksaan adalah penggunaanBahan Bakar Minyak (BBM) sub-sidi yang dipakai pihak kapal.Kenapa demikian, karena pertamaBBM subsidi ini dibiayai olehnegera dari Anggaran Pendapa-tan Belanja Negara (APBN). Apa-bila mereka merugi, yang patut di-curigai kerugiannya dimana.

"Apakah BBM subsidinyabelinya harga lebih murah, dijualke orang lagi atau seperti apa.Kejaksaan bisa masuk, karena ini

berhubungan dengan uang nega-ra," tegasnya.

Rudi juga menyayangkan sikappemerintah, yang terkesan lebihmembela pengusaha. Apalagi adakesan penurunan tarif bisa dilaku-kan.

"Secara pribadi saya sangatkecewa dengan pernyataan sep-erti itu. Seharusnya pemerintah inimelindungi masyarakatnya den-gan kekuasaan yang dimilikinyasebagai regulator. Yang adasekarang terkesan tunduk samapengusaha," ujarnya.

Yang dikhawatirkan, jika pen-gusaha meminta tarif lebih tinggilagi, bisa-bisa pemerintah meny-etujuinya juga. Ini adalah kesala-han fatal, ditambah lagi tidak satu-pun yang bisa menunjukan kepublik hitungan dasar menaikantarif ini.

"Memang kewenangan men-erbitkan keputusan ada di pemer-intah, minimal dewan juga dilibat-kan untuk ikut menghitung danmemberikan argumentasi yangmasuk akal," tukasnya. (fik/mbb)

Pengusaha ......................................................................................................................... dari hal 1

Selasa ................................................................................................................................ dari hal 1Rapat tertutup antara Dirut PLNpusat Nur Pamudji dengan Guber-nur Kepri H Muhammad Sanidimulai pukul 19.30 sampai pukul23.00. Pertemuan itu hadiri Sek-daprov Kepri Robert Iwan Lori-aux, Asisten II Samsul Bahrum,Anggota Komisi III Tawarich,Kepala Distahuter Said Jaafar, GMPLN Riau-Kepri Dodi, PimpinanPLN Batam Dadan, Menejer PKNTanjungpinang Mahyudin danbeberapa orang unsur pimpinanPLN Tanjungpinang.

Dalam pertemuan tersebut,Gubernur Kepri memaparkan pro-gram dan upaya Pemprov Kepridi bawah pimpinan Sani-Soeryadalam mengatasi krisis listrik diKepri sejak tahun 2010 lalu. Na-mun, sampai saat ini listrik di Tan-

jungpinang dan Bintan masih mati-hidup. Terlebih lagi di daerah pu-lau terdepan dan wilayah per-batasan di kabupaten/kota se-Kepri lainnya. Upaya mengatasikrisis listrik di Tanjungpinang danBintan, PLN sudah menjanjikanakan menyediakan arus dari in-terkoneksi PLTU Tanjung KasamBatam ke Pulau Bintan melalui jar-ingan bawah laut ke Tanjungubandan diteruskan ke Tanjungpi-nang. Namun upaya itu tidak ber-jalan sampai saat ini.

Upaya lain, pembangunanPLTU di Galang Batang sudahdibangun. Hanya saja, daya 2 x 15MW tidak terpenuhi. Begitu jugadengan pembangunan konduksiPLN di Tanjunguban, masih terk-endala pembebasan lahan.

Sedangkan untuk pengalirandaya 55 MW dari Batam ke Tan-jungpinang juga terkendala pin-jam-pakai kawasan hutan lindung.Begitu juga upaya mengatasi lis-trik di daerah Kepri lainnya, belumterwujud. Cita-cita Sani-Soeryamerangkai pulau dengan listrikbelum terwujud hingga tahun 2014ini. Sementara, PLN sejak tahun2010 menjanjikan akan segeramemberikan pelayanan listrik diPulau Bintan dalam waktu cepat.

Usai pertemuan tertutup, DirutPLN pusat, Nur Pamudji menjanji-kan, kekurangan daya sebesar 6MW di Tanjungpinang akandipenuhi sekitar Juni tahun 2015nanti. Karena, kabel jaringanbawah laut untuk penyambunganarus dari Batam ke Tanjunguban

sudah dikirim dari Jepang keBatam sejak 5 Desember lalu.Diperkirakan, 16 Desember pekanini kabel itu sudah tiba di Batam.

"Juni 2015 nanti, kabel in-terkoneksi Tanjung Kasam ke Tan-junguban sudah tersambung dandialiri arus. Untuk pengaliran aruske Tanjungpinang dari Tanjun-guban bisa digunakan jaringanyang ada sekarang dengan kapa-sitas 15 MW.

Sedangkan daya yang 55 MWbisa dialirkan ke Tanjungpinangjika jaringan di kawasan hutan lin-dung sudah terpasang," sebut NurPamudji pada saat gelar jumpapers.

Mengenai pembangunan jar-ingan interkoneksi di kawasanhutan lindung, Nur Pamudji men-

yampaikan, saat ini PLN sudahmemiliki izin prinsip dan penguku-han. Tapi perlu ada penetapantapal batas dan perhitungan tega-kan untuk mendapatkan izin pin-jam-pakai dari Menteri Kehutan-an. Saat ini Menhut RI belummemberikan dispensasi pinjam-pakai hutan itu.

"Mengenai PLTU dari bah-an bakar batu bara seperti PTCTI Galang Batang, untuk dayaskala kecil memang tidak andal.Makanya PLTU Galang Batangitu sekarang terkadang mengal-ami kerusakan," sebut Nur Pa-mudji.

Upaya pasokan lain, tambahNur Pamudji, PLN akan memban-gun pembangkit listrik di 20 pulauterdepan di wilayah Kepri. Itu

sudah meliputi kabupaten/kotayang ada di Kepri. Namun untukdaerah tersebut, akan dibangunpembangkit listrik tenaga dieseldengan kapasitas 100 KW, 200KW dan 500 KW. Karena, kebu-tuhan daya untuk satu pulau itukecil. Karena membutuhkan bah-an bakar solar, PLN berharap agarPemprov Kepri turut mendorongpemerintah pusat untuk penyedi-aan solar itu.

Khusus di Pulau Dompak akandibangun pembangkit listrik darikompres gas seperti LNG di Teko-jo Kijang. Di Pulau Dompak akandibangun pembangkit listrik daritenaga gas itu dengan menghasil-kan daya 6 MW. Daya itu di-gunakan untuk perkantoran danpenerangan 2 desa yang ada di

Dompak. "Program yang sudahada tetap kami jalankan. Tapi itupunya proses dan butuh waktu,"tutur Nur Pamudji.

Gubernur Kepri H MuhammadSani kembali menegaskan, Pem-prov Kepri sudah berupaya un-tuk menghadirkan Dirut PLN pu-sat guna mengatasi krisis listrikdalam waktu cepat. Kekurangandaya sebesar 6 MW di Tanjung-pinang akan terpenuhi paling lam-bat Juli 2015 nanti.

Daya itu terpenuhi dari 15 MWyang dialirkan dari Tanjungubanke Tanjungpinang. Sisanya untukmengalirkan 55 MW dari TanjungKasam Batam akan dialirkan sete-lah jaringan di kawasan hutan lin-dung sudah terpasang. Itu pro-gram jangka panjang. (fre)

TANJUNGPINANG - SekretarisDaerah Provinsi (Sekdaprov) Ke-pri, Robert Iwan Loriaux, Wali KotaTanjungpinang H Lis Darman-syah, Wawako Tanjungpinang HSyahrul, Ketua DPRD Kota Tan-jungpinang, Suparno serta peting-gi The Blacksteel Group IsaacBliss Tanihaha serentak melaku-kan ground breaking (peletakanbatu pertama) pembangunanshopping mal berkualitas kotabaru "Tanjung Pinang City Cen-ter" di area Superblok di dalam ka-wasan D’Green City, Jalan AisyahSulaiman Batu 8 Atas Tanjungpi-nang, Jumat (12/12).

Co-Founder & Chief Opera-tion Officer (COO) The BlacksteelGroup, Isaac Bliss Tanihaha men-gatakan, proyek ini semakin men-ingkatkan kualitas Kota Tanjung-pinang untuk berevolusi menujukota modern. Ini akan menyamaikota-kota modern lainnya di In-donesia. Tak tanggung-tang-gung, The Blacksteel Group telahmembangun proyek komersialsebesar Rp 500 miliar untuk mem-bangun shopping mall "multi-plex" yang menggunakan lahanseluas 2,6 hektare.

Tanjung Pinang City Centerakan menghadirkan sebuahshopping mall, rumah sakit danhotel dengan standar interna-sional. Empat lantai untuk shop-ping mall dan tiga untuk hotelberbintang. Kemudian, akanmenjadi family and lifesyle mallpertama yang ada di Kota Tan-jungpinang, yang akan meng-hadirkan group ternama di In-donesia seperti Matahari, Hy-permant, Electronic City, Ama-zone, Kidsplay serta akan hadirbioskop nasional Cinemaxx se-bagai anchor tenant-nya. Tidakhanya itu, beberapa tenant be-sar juga diharapkan bergabungdi shopping mall seperti JCO,Bread Talk, KFC, Pizza Hut,Hammer, Solaria, Bata, Optik,Melawai dan sebagainya.

Katanya, pembangunan inibutuh waktu sekitar 16-18 bulandan ditargetkan akan selesai awaltahun 2016 mendatang. "Kamiyakin masyarakat Tanjungpinangsangat menantikan kehadiranTanjung Pinang City Center yangtak hanya sekedar menjadi pusatperbelanjaan berkelas saja," ka-tanya. (dri)

yang parkir usai mengangkut ma-hasiswa dari lapangan PamedanTanjungpinang.

Di lantai II gedung rektorat, 5meja bundar dengan belasan kur-si tersusun rapi. Beberapa war-tawan bersama unsur pimpinanmedia cetak dan elektronik sudahbercengkerama. Suasana kampusdi Jumat pagi itu terlihat lebih en-joy dibandingkan hari lainnya.Beberapa dosen dan civitas aka-demika justru menggunakan pa-kaian Melayu. Tidak terkecualiuntuk seorang rektor. Pagi itu Syaf-sir Akhlus menggunakan bajuMelayu hijau dengan kombinasikain songket kuning emas les hi-tam. Penampilan Syafsir Akhlusdengan peci hitam menunjukanlebih bersahaja dan berkarakter se-bagai putra daerah Kepri.

"Saya berterima kasih kepadasemua media yang sudah men-dorong untuk kemajuan UMRAHdan SDM masyarakat Kepri. Mu-ngkin ini yang pertama kali berbin-cang pagi secara resmi denganrekan media selama saya menja-bat. Tapi kalau ngopi-ngopi den-gan beberapa wartawan sudahsering," sebut Syafsir Akhlusmengawali kegiatan ramah-tamahtersebut.

Syafsir Akhlus hanya tersen-yum kecil ketika melihat beberapawartawan disuguhkan kopi O, tehO dan masakan khas Melayu,Laksa sagu dan nasi lemak kotak.Menu tersebut menjadi sarapanpagi Rektor, Wakil Rektor I Firdaus,Wakil Rektor II Heri bersama dos-en dan civitas akademika lainnya.Tanpa terkecuali, belasan rekanmedia yang hadir juga menikmatihidangan tersebut. Menu berbin-cang pagi itu tidak menjadi per-hatian utama. Namun, rasa keke-luargaan dan silaturahmi yangmenjadi impian dengan menu khasmelayu tersebut.

Sekilas memperkenalkan civitasakademika UMRAH Tanjungpi-nang, Syafsir Akhlus menyampai-kan, pejabat struktural sampai ke

tingkat paling bawah sudah berko-mitmen untuk bekerja sebaik mu-ngkin. Sehingga UMRAH mam-pu menghasilkan SDM dan pro-duk pendidikan yang bisa diman-faatkan masyarakat Kepri. Untukmencapai misi itu, UMRAH beru-saha memperbaiki diri dan beker-ja.

"Info-info itu bisa diketahui dandimanfaatkan masyarakat sertasemua kalangan di Kepri berkatperan media. Mungkin ada yangdisampaikan masyarakat untukperbaikan UMRAH, itu menjadiintrospeksi kami," tuturnya.

Dalam bekerja, UMRAH sela-lu berbuat yang baik dan benar.Jika ada segelintir orang yang tidaksuka terhadap kebaikan dan ke-benaran, UMRAH menilai orangtersebut berbuat jahat. Karena didunia ini tidak semua orang itu adayang berbuat baik, segelintir adaorang jahat. Ciri-ciri orang jahat ituadalah tidak pernah suka terhadaporang yang ingin berbuat baik danbenar. Semua yang dilakukan or-ang selalu dipandang salah olehorang jahat.

"Kami mungkin ada berbuatsalah. Silakan beri tahu dan tunju-kan jalan yang lurus kepada kami.Sehingga bisa kami perbaiki. Kamijuga butuh masukan dan akanmemberikan produk-produk ser-ta pemikiran-pemikiran di bidangpendidikan. Karena UMRAHtidak bisa memberikan uang," tam-bah Syafsir Akhlus.

Untuk ke depan, Syafsir Akhlusmenyebutkan, akan membuat pro-gram pengembangan perikanan,kelautan, budaya, sosial, teknolo-gi dan ekonomi berbasis kemarit-iman. Karena UMRAH memilikimisi menjadi universitas terkemu-ka di Indonesia yang berbasis ke-maritiman. Bahkan program peme-taan plankton sudah mulai dirin-tis. Begitu juga dengan teknologiperkapalan dan kemaritiman se-dang dirancang untuk menciptkanSDM masyarakat Kepri yang an-dal. ***

Kembangkan .... dari hal 1"Belum diumumkan karenaharus dicek kembali, ada beber-apa daerah ditemukan salahmenulis mekanisme pengumu-man nanti dan harus dicekkembali," kata M Imanuddin,saat dihubungi TanjungpinangPos, kemarin.

Menurut dia, setelah selesaidicek akan diserahkan ke mas-ing-masing kepala daerah un-tuk diumumkan. Dan, masing-masing kepala daerah sudahmengirimkan bentuk pengumu-mannya ke pemerintah pusat.Saat disunggung, apakah pen-gumuman ini bisa dimainkanoleh pejabat di daerah dan me-masukan keluarga atau anak pe-jabat supaya bisa lolos.

"Tak bisa lagi kepala daerahbermain karena ini tidak ke-wenangan daerah lagi," beber-nya. Begitu juga disinggung,berarti besar kemungkinan or-ang pusat bisa bermain untukmeloloskan permintaan anakpejabat.

"Tak bisa juga karena kita me-miliki 10 password pengumu-man yang berbeda-beda," te-gasnya. Bisa saja ada pejabatdaerah menelpon salah satutimnsel, tapi tak mungkin iamenelepon 10 pemegang pass-word tersebut. Bahkan, Kemen-terian Menpan BR dan BKN,akan memberikan hadiah, bilabisa membeberkan kepala daer-ah mana yang menelepon tim-sel CPNS.

"Kita sudah minta KPK un-tuk menyadap pembicaraan ke-pala daerah dengan timsel bilaada benar-benar kepala daerahingin curang, tapi ini tak mu-ngkin terjadi karena sangat sulitdan tidak ada celah lagi untukbermain kepala daerah," be-bernya.

Sekretaris Daerah ProvinsiKepri (Sekdaprov) Kepri, Rob-ert Iwan Loriaux belum tahu

persis kapan pengumuman ke-lulusan seleksi CPNS bisa di-lakukan. Pemerintah Keprimasih berpedoman kepada ke-bijakan terakhir berdasarkansurat keputusan Menpan-RBnomor B/5147/M.PAN-RB/12/2014 tentang kebijakan pelak-sanaan TKB, tertanggal 2Desember 2014. Di dalam SKtersebut ditegaskan, bahwaujian TKB tidak digelar dan di-ganti dengan sistem perangk-ingan dari hasil ujian tes kompe-tensi dasar (TKD). Sementara,proses penyeleksian dengansistem perangkingan tersebutdilakukan sepenuhnya dariPanitia Seleksi Nasional (Pansel-nas) pusat.

"Jadwal pengumuman kelu-lusan CPNS belum dapat infor-masi dari pusat. Kita tunggu sajadari Panselnas. Bersabar sedi-kit la," sebut Robert Iwan usaipenyerahan DIPA tahun ang-garan 2015, baru-baru ini.

Pada kesempatan lain, KabidPemutasian Pegawai BKD Bin-tan, Hasis menegaskan, sampaisaat ini Menpan-RB belum me-netapkan jadwal pengumumankelulusan CPNS. Awalnya, pan-itia pusat memprediksikan kelu-lusan TKD diumumkan semi-nggu setelah ujian.

"Sampai saat ini, kepastianpengumuman kelulusan CPNSitu belum ada. Keliru jika diklaimpengumuman kelulusan CPNSitu dilaksanakan, Sabtu (13/11)ini. Kita berharap agar pesertaseleksi perekrutan CPNS bers-abar," demikian disampaikanHasis, Jumat (12/12).

Kepala BKD Kota Tanjung-pianng, Raja Khairani, menga-takan, mungkin saja Kabupat-en Bintan mengumumkan hasilkelulusan peserta CPNS dulu-an. Tetapi hasil koordinasi KotaTanjungpinang bersamaProvinsi Kepri belum pasti.

"Sesuai jadwal Senin (15/12)kami (BKD) akan berangkat keJakarta ke kantor Panselnas danKemenpan RB untuk mengam-bil nama-nama peserta lulusCPNS," ujarnya kepada Tan-jungpinang Pos, Jumat (12/12).

Setelah berkas itu diambilnantinya masih menunggutahapan proses penandatanga-nan kepala daerah dalam ben-tuk Surat Keputusan (SK) pen-etapan peserta yang lulusCPNS. Setelah itu baru diumum-kan, harapannya proses pen-jemputan hingga penandatan-ganan SK bisa cepat dilaksan-kan.

"Belum bisa kami pastikan.Tetapi gambarannya Selasasudah ada di BKD Kota Tan-jungpipnang dan menungguSK kepala daerah langsung di-umumkan," terangnya.

Ditambakan Khairani, setelahada penetapan SK kepala daer-ah tidak serta merta peserta yanglulus CPNS langsung bekerja.Masih ada tahapan yang harusdijalani peserta yang lulus dian-taranya mengumpulkan beber-apa berkas persyaratan.

"Setelah peserta CPNS lulusada beberapa berkas yangharus dipenuhi lagi. Tapi itutidak seberat awal lagi, tinggalmelengkapi saja. Setelah itu pen-etapan SK dari pusat dan barumengetahui kapan mulai beker-ja," terangnya.

Sehingga belum bisa dipas-tikan kapan para peserta yanglulus CPNS akan mulai bekerja.Pasalnya setelah itu masih adaproses pengumpulan beberapaberkas penunjang atau syaratyang harus dipenuhi peserta.Setelah syarat atau berkas itudikumpulkan baru nama-namapeserta yang lulus akan menda-patkan SK dari pusat peneta-pan PNS di Pemko Tanjungpi-nang. (dlp/fre/bas)

Ponsel .................................. dari hal 1

Kepincut........... dari hal 1Menurut Reren, saat itu adabule yang juga sedangmencari buku. Namun,Reren merasa ada yang laindengan bule itu yang d iam-d iam curi-curi pandangterus ke arah d irinya.

''Awalnya aku biasa saja.Lama kelamaan kok d ia curipandang terus. Setelah akuperhatikan, ternyatabulenya ganteng. Akhirnya,aku tak konsentrasi mencaribuku itu, setelah pindah kerak bagian belakang,ternyata d ia ikut juga pura-pura nyari buku,'' sebutnya.

Diakuinya bule itumenyapa d irinya dan ia jugamenjawab sekenannya agartidak terkesan wargaIndonesia sombong.

Setelah selesai memil ihbuku, Reren menjad ipenasaran dengan bule itudan ia mel ihat sekel il ingtoko ternyata bule itusudah tidak ada. Karenapenasaran, ia menuju pintukeluar untuk mencari buleitu. Celakanya, ia d idatangipegawai toko karena buku

d i tangannya belumd ibayar.

''Aku sempat maludengan pegawai toko bukuitu, dan mengaku sedangmel ihat kawan,'' ceritanyamalu-malu.

Saat d itanya, apakah ianaksir dengan bule itu,Reren mengaku tidaksampai sejauh itu, ia hanyamenilai bule yang ia jumpad i toko buku itu lumayanganteng.

''Emang aku salah l ihatcowok bule ganteng?''ucapnya kembal i bertanya.

Menurutnya, ia sering ketoko buku, karena ia hobimembaca. Ketika d itanyahobinya yang lain, honorerd i Kantor Pengad ilanNegeri Tanjungpinang inimengaku suka jalan sambilmengabad ikan hal-hal yangunik dengan kameranya.

''Ya, untuk sekedarmotret saja. Meski takprofesional, namun akusuka dengan dunia photo-grafi,'' sebut penyuka warnahitam dan biru ini. (jek)

Konvensi .............................................................................. dari hal 1penting untuk Kepri. "KonvensiMEA ini penting, sehingga ma-syarakat dan pers, siap menjelangpelaksanaan MEA pada 2015,"harap Ramon.

Selain konvensi MEA, Ramonberharap agar Konvensi Bahasa,Konvensi Perbatasan dan Kemar-itiman, dapat melahirkan ide-idebaru. Sehingga HPN dapat mem-

berikan sumbangsih lebih besaruntuk pembangunan Indonesia.

"Kita sengaja memilih temayang terkini dan bersinggungandengan Kepri dalam tiga konven-si itu," sambung Ramon.

Khusus Konvensi Bahasa,HPN 2015 diharapkan, untukmengingatkan kembali, asal usulBahasa Indonesia. Dimana, asal

usul bahasa itu, daritanah Melayu."Bahasa Melayu yang kini men-jadi bahasa persatuan Indonesia,berasal dari Pulau Penyengat,"imbuhnya.

Disebutkan, bahasa Indonesiamerupakan bahasa yang santundan indah. Namun, banyak kosakata yang bergeser dan artinyamenjadi berubah. Diantaranya,

'berbual' yang arti Melayu ber-cakap-cakap. "Di Jakarta artinyaberubah menjadi bohong," un-gkapnya.

Sementara Gubernur Kepri,HM Sani pada kesempatan itu,menyampaikan harapan ataspenyelenggaraan konvensi yangdigagas PWI, dapat menegaskanposisi Kepri. Dengan penegasan

asal mula Bahasa Indonesia dariPenyengat, akan meningkatkanpariwisata di Pulau Penyengat.

"Implikasi tidak hanya padapemeliharaan bahasa, namunmeningkatkan kedatangan wisa-tawan.

Bahkan, bahasa Melayu di-harap menjadi bahasa persatuanASEAN," harap Sani. (mbb)

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014TANJUNGPINANG POS 3

DOMPAK - Gubernur KepriHM Sani dan Wagub HMSoerya Respationo melaku-kan evaluasi tim koordinasipengentasan kemiskinan(TKPK) se-Kepri dan pelak-sanaan anggaran pusat ser-ta daerah, Kamis (11/12) diDompak. Dari hasil evaluasitersebut, realisasi programpengentasan kemiskinanhingga November 2014 me-lebihi 85 persen.

Ketua TKPK Kepri SoeryaRespationo menjelaskan,anggaran yang digunakan 7kabupaten/kota untuk pro-gram pengentasan kemiski-nan sebesar Rp 92,574 mil-iar.

Sedangkan dana yang di-alokasikan APBD 2014 Ke-pri untuk program pengen-tasan kemiskinan itu sebe-sar Rp 181,5 miliar. Totalanggaran pengentasan ke-miskinan se-Kepri itu me-lebihi Rp 274,074 miliar padatahun 2014 ini.

Rp 300 M untuk Pengentasan Kemiskinan 2015"Jika tahun 2014 ini dia-

lokasikan dana sebesar Rp274,074 miliar, tahun 2015nanti kita sediakan dana Rp300 miliar khusus untuk pro-gram pengentasan kemiski-nan di Kepri. Dari Rp 300 mi-liar itu, APBD kabupaten/kota menyediakan Rp 100miliar dan Rp 200 miliar dariAPBD Provinsi Kepri," jelasSoerya.

Untuk realisasi kegiatanpengentasan kemiskinandalam program pemenuhanhak dasar penduduk miskindan pembinaan unit usahasudah berjalan maksimal.

Namun untuk realisasiprogram rumah layak hunitahun 2014 ini, masih adayang belum selesai sekitar 15persen. Seperti di daerahNatuna dan Anambas, kare-na terkendala musim dan pa-sokan material.

"Tapi secara umum, pro-gram pengentasan kemiski-nan sudah di atas 85 pers-

en. Kita berharap menjelangakhir Desember 2014 ini su-dah mencapai 100 persen,"ujar Soerya Respationo disela-sela Rakor dan evalua-si TKPK se-Kepri.

Soerya Respationomenyebutkan, tahun angga-ran 2014 ini ada 4.926 rumahpenduduk miskin yangdiberikan bantuan oleh pe-merintah kabupaten/kotadan provinsi.

Secara keseluruhan, pro-gram rumah layak huni itusudah dialokasikan kepada17.268 rumah. Tahun 2015mendatang, bantuan untukprogram pengentasan ke-miskinan akan ditingkatkandibandingkan tahun sebel-umnya.

Sani menilai, realisasi pro-gram pengentasan kemiski-nan 2014 di Kepri sudah ber-jalan baik. Hanya saja adabeberapa kegiatan rehabili-tasi rumah tidak layak huniyang harus diperhatikan

agar cepat selesai.Seperti di Natuna dan An-

ambas yang susah mencaripapan dan kayu. Sedangkanrealisasi RLTH itu bervaria-si. Ada yang sudah menca-pai 90 persen dan ada pulayang baru mencapai 85 per-sen.

Sedangkan pembangunanfisik dari dana APBD Provin-si Kepri hingga awal Desem-

ber ini, Sani mengatakan, ter-laksana 89,2 persen. Angga-ran yang direalisasikan sebe-sar Rp 3.086.844.256.915 atausekitar 85,98 persen dari to-tal APBD 2014 senilai Rp 3,6triliun.

"Kita minta agar SKPDsegera menyelesaikan pe-kerjaan yang belum siap itu.Untuk kegiatan yang tidakbisa selesai pada akhir De-

sember, bisa diperpanjangatau ditambah 50 hari. Tapipenambahan waktu 50 hariitu harus dijamin siap. Itusudah ada aturannya," se-but Sani.

Sani menambahkan, untukkegiatan DAK dari pemerin-tah pusat, laporan yang di-terima Pemprov Kepri barumencapai sekitar 83 persen.Realisasi DAK itu sedikit

terlambat karena juknispengerjaan selalu lambat.

Kendala lain yang teknispelaksanaan di lapangankarena faktor lainnya. Sela-ma ini laporan realisasiDAK dari anggaran pusatitu tidak menjadi tanggung-jawab pemerintah daerah.Tapi, dilaporkan oleh Satk-er kepada kementerian ter-kait. (fre)

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014TANJUNGPINANG POS

4

LINGGA - Penerimaan Aparatur Sipil Negara (ASN) Linggadipastikan tidak ada Tes Kompetensi Bidang (TKB). MenteriPendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi tidakmenyetujui surat permintaan pelaksanaan TKB yang dikirim-kan Pemkab Lingga.

Kepala Dinas Kepegawaian dan Diklat (BKD) Kabupaten Ling-ga Syamsudi kepada Tanjungpinang Pos, Kamis (11/12), menga-takan, penolakan ini berdasarkan rekomendasi hasil rapat PanitiaPengadaan CPNS secara Nasional (Panselnas). Pertimbangan pe-niadaan TKB agar instansi di pemerintahan pusat maupun daerahmelakukan efesiensi penggunaan anggaran belanja pegawai. Disamping itu, waktu pelaksanaan TKB sudah sangat pendek.

“TKB tidak dibenarkan dilaksanakan oleh Menpan RB,”ujarnya.

Sekitar 565 pelamar ASN yang dinyatakan lulus Tes Ko-mpetensi Dasar (TKD) masih menunggu pengumuman resmidari Panselnas.

“Kami masih menunggu informasi dari Kemenpan RB. Kalaupenilaian berdasarkan nilai ujian TKD,” ujarnya.

Syamsudi mengungkapkan, ia tidak dapat merincikan secarapasti persentase putra daerah yang diterima pada penerimaan ASNtahun ini. Hal ini tetap dirahasiakannya untuk menghindari perbe-daan data dari pengumuman resmi yang dikeluarkan KemenpanRB.

“Kami masih menunggu instruksi dari Panselnas KemenpanRB. Untuk sementara, para peserta yang lulus TKD bersabar dulu,”ucapnya.

Yudi, peserta yang lulus TKD ini mengatakan, keputusanmendadak tidak dilakukannya TKB menjadi tanda tanya. Hinggasaat ini, tidak diketahui pasti dasar penilaian yang dilakukan panitiapenerimaan ASN dalam menetapkan peserta yang berhak menjadiabdi negara itu.

Sistem CAT tidak berdasarkan formasi. Maka, hal ini dapat men-jadi celah berbuat curang dalam menentukan peserta yang lulus.

“Kalau dari awal diberitahu TKB tidak diberlakukan, saya bisacatat semua nilai peserta pada formasi yang dipilih,” ujarnya. (tir)

LINGGA - Aparatur SipilNegara di lingkunganDinkes yang melanggardisiplinan akan diusulkanagar dipecat. Bahkan,Dinkes Lingga telahmenyurati Badan Kepe-gawaian dan Diklat (BKD)Lingga agar memberikansanksi tegas kepadaoknum ASN yang melang-gar disiplin.

Hal ini ditegaskanKepala Dinas KesehatanKabupaten Lingga drIgnatius Luti, MPH, saatmenyikapi salah seorangtenaga kesehatan diKecamatan Senayangberinisial IAL. Oknum initidak pernah pernahmasuk kerja sejak 2012lalu.

“Kalau saya yangmenentukan, tentu sayapecat dengan tidakhormat. Masih banyakorang lain yang inginmenjadi ASN,” ujarnya.

Saat ini, Dinkes Linggatidak mengakui IALsebagai ASN. Nama yangbersangkutan telah dicoretdari penempatan tugas-nya. Tidak hanya itu, gajiIAL juga telah dikembali-kan ke kas negara.

“Gajinya kami tahansejak ia tidak masuk kerja.

PIHAK Sekolah SMKN 1 Singkepmembantah telah melakukan pe-merasan terhadap orang tuasiswa. Surat pernyataan yang di-edarkan sekolah itu, agar para or-ang tua siswa melunasi uang ko-mite yang telah disepakati sebagaibentuk kepedulian terhadap pe-ningkatan mutu pendidikan disekolah.

“Tidak ada maksud untuk me-maksa orang tua apalagi memeras.Surat pernyataan yang diedarkanitu hanya untuk pemberitahuanbahwa siswa yang bersangkutanbelum melunasi uang komite,” kataKepala Sekolah SMKN 1 SingkepSamsul Hadi kepada Tanjungpi-nang Pos, Jumat (12/12).

Sejak ditugaskan memimpinSMKN 1 Singkep, hal yang perta-ma dilakukannya yaitu melakukannormalisasi keuangan sekolah.Hal ini dilakukan agar proses be-lajar mengajar berjalan dengan lan-car. Sehingga, tujuan peningkatanmutu pendidikan dapat tercapai.

F-ISTIMEWA

PENGHARGAAN: Tiga guru ini telah mengabdi selama 10 tahun, 20 tahun, dan 30 tahun.Pengabdian guru terkesan masih kurang dihargai sejumlah orang tua atau wali murid. Karenamasih ada yang mempermasalahkan iuran sekolah.

LOWONGAN KERJA

Para Peminat siapkan lamaran dan hubungi

Hp. 0812 7006 756

Syarat :1. Usia maxs 26 tahun2. Minimal Lulusan SMU/ SMK Sederajat3. Bisa bekerja sama dalam tim4. Meminati di bidang Perhotelan5. Menguasai sedikit Bahasa Inggris6. Sehat Jasmani dan Rohani

Dibutuhkan 4 Orang KaryawatiDi Hotel Joyo Resort

Bagi anda yang suka tantangan, kreatif dan inisiatif, bergabunglah danmenjadi bagian dari tim kami, PT. ONBASE BALI. Perusahaan kamisedang membuka kesempatan untuk berkarir dengan posisi sebagaiberikut :

Dengan Kriteria:� Laki-laki/Wanita (1) &Wanita (2)� Berusia Max 35 tahun (1) & max 25 tahun (2)� Lancar dalam berbahasa mandarin - lisan (1 & 2)� Berpenampilan menarik (1 & 2)� Mandiri dan mampu bekerjasama dengan tim (1 & 2)� Disiplin dan bertanggungjawab (1 & 2)� Bersedia ditempatkan di Pulau Bali (1 & 2)

Perusahaan juga menyediakan tempat tinggal bagi karyawan. Bagi yangberminat, kirim lamaran Anda ke [email protected] 0823-757-33030.

PT. Onbase BaliG/F, Jl. By Pass I Gusti Ngurah Rai No 21A, Kedonganan, Kuta, Bali,Indonesia

1. Sales2. Receptionist

DIBUTUHKAN SEGERA

A. COLLECTOR (CA)B. STAFF LAPANGAN (LP)

� Pria, usia max 35 thn� Pendidikan min. SLTA sederajat� Jujur, rajin, pekerja keras� Memiliki kendaraan roda dua

pribadi� Menguasai wilayah Tanjungpinang� Tidak sedang kuliah

Antar lamaran ke :

KOTA EMAS Kredit/ F&EKm.8 Jalan Baru Lintas UbanRuko Indonusa Blok C/19Depan RSUPHP. 0811 7045 262

Alamat :kantor Cabang Tanjungpinang

Jl. Raya Uban Km.13 No.18 -19,arahTanjungpinang - Kepri

Telp. 0822 8399 6386, 0853 7828 8837(Doris Abu)

SUPER TRUSSRANGKA BAJA RINGAN ZINCALUME

Email :[email protected]

Rangka Baja Ringan Terpasang Rp.12 .000 /m20 ;Rangka Baja Ringan + Atap Metal Polos Terpasang Rp.1 0.000;/m26

GARANSI 10 TAHUNPRODUK

Lebih Murah Ready Stock Harga Mulai ;

Baja ringan, Atap Metal Pasir,Compound A , Casting A , Glass+ +

Roving, Furing, Papan Gypsum, dll

C.Truss ZincalumeReng V ZincalumeHollow MeniHollow GalvanisAtap Metal Polos 2x4Atap Metal Polos 4x4Nok C Polos P.1M

Rp. 6 .000/btg3Rp. 3 .000/btg0Rp. 10. 00/btg0Rp. 13.500/btgRp. 25.000/kpgRp. .000/kpg35Rp. 1 .000/kpg5

NIKOI ISLAND IS AN AWARD WINNINGBOUTIQUE RESORT OFF THE EASTCOAST OF BINTAN. WE ARE LOOKING FORAN ACCOUNTANT TO HEAD UP OURGROWING BUSSINESS. APPLICANTSSHOULD BE FAMILIAR WITHEXCEL,MYOB,AND BE ABLE TO READAND WRITE IN ENGLISH.EXPERIENCE IN THE HOSPITALITYINDUSTRY WOULD BE BENEFICAL BUTNOT ESSENTIAL. THE SUCCESSFULAPPLICANT WILL BE WELL REWARDED.APPLICANTS SHOULD SEND THEIR CVSAND A COVERING LETTER IN ENGLISHTO EMAIL : [email protected]

HAVE EXPERIENCE IN SIMILAR POSITIONOR SUPERVISORY LEVEL IN 3-4, AND 5STAR HOTELS MIN.1 YEAR; GOODKNOWLEDGE TO ALL ASPECTS OFHUMAN RESOURCES MANAGEMENT,INDONESIAN LABOUR LAW, ANDGENERAL AFFAIR MATTERS; HAVESTRONG PERSONNEL ADMINISTRATION,GOOD COMMUNICATION SKILL,COORDINATE AND CONDUCT HOTELTRAINING PROGRAM;HUMBLE,HONEST,AND GOOD LEADERSHIP; ABLE TO WORKIMMEDIATELY. COVERING LETTER INENGLISH TO EMAIL :M A N S U D @ N I K O I . C O M

LOWONGAN KERJAKEHILANGANKEHILANGAN STNK MOBIL & PAJAK JL. DI.PANJAITAN RT.04, RW.III, KEL. KOTAPIRING KEC.TPI TIMUR, TG.PINANG,NOMOR POLISI (BP 1619 JP),NO.RANGKA : MHF11KF80Y0063380,MRK : TOYOTA, TIPE : KF 80

IKLAN BARIS

KEHILANGAN BPKB MOTOR AN. ECINKURAESIN, ALAMAT KP.SIDODADI UJUNGKEC-BINTAN TIMUR, NOMOR BPKB :50C004556 H 04657699 D

KEHILANGAN BPKB MOTOR AN.YANUARISMAN, ALAMAT KP.SIDODADIUJUNG SELATAN RW 21/01 GKJ/ KIJANGKOTA, NOMOR BPKB :H B 2 1 E . 1 4 4 5 5 7 9 8 3 2 1 7 2 4 4 - D

KEHILANGAN PASPORT SINGAPOREATAS NAMA MOHAMAD ABU BAKAR BINLOKMAN, TGL LAHIR : 30 JANUARI 1998(PASPORT SINGAPORE). NOTE : BARANGSIAPA YANG MENEMUI MENDAPATIMBALAN. HUB : 081372033517

PASANG IKLANHUBUNGI :

0771 - 7447234

BEAUTY, HEALTHY & VITALITYHUB : ABENG PIN BB. 21043C5A

Tg Pinang :Batam :

Jln A. Yani (Simpang KUANTAN No. 1) Batu 5 Atas (100m Samping Kiri KODIM)

Perum Golden Land Blok D No. 57 Simpang Kara, Batam Center

0812 7745 4454 / 0819 9131 1555

Tg Balai Karimun, Bintan, Lingga, Anambas, Natuna. 0852 7222 9777

0778 750 1113 / 0813 6499 6663

VACUUM + CREAM PAYUDARA

PENGHILANG JERAWAT & FLEK HITAM

100% original import 3 kali pakai langsungterbukti besar, kencang, padat danmengembalikan payudara kendor baik gadisatau ibu-ibu DIJAMIN BERHASIL

Paket Spesial capsul & cream hilangkan semuajenis jerawat serius, ganas, batu, biasa, bintik,flek hitam, bekas jerawat. dalam 1 minggu jadibersih, putih, kencang & halus alami.

Herbal Suplemen :

VIMAX

VIMAX

- MENGATASI VITALITAS PRIA

- MENAMBAH STAMINA

- MENAMBAH UKURAN P

- MENYEHATKAN HUBUNGAN

PASUTRI

- MENGATASI VITALITAS PRIA

- MENAMBAH STAMINA

- MENAMBAH UKURAN P

- MENYEHATKAN HUBUNGAN

PASUTRI

PENGHANCUR LEMAKCapsul Penghancur lemak, LangsingkanPerut, Paha, Lengan dan Seluruh Tubuh,Dalam 1 Minggu Turun 4-6 Kg, 100% Natural,Aman Tanpa Efek Samping Untuk Pria danWanita. DIJAMIN

VACUUM PEMBESAR PENNY + OIL3 Kali Pemakaian Langsung Bertambah Besar,Panjang, Kencang, Kuat & Keras. + 3-7 CmPermanen & Istri Anda Kagum Luar Biasa Dibuatnya

ANEKA ACCESORIES P.W

- PENNY GETAR MUTIARA- PENNY MAJU MUNDUR- PENNY IKAT PINGGANG- PENNY GETAR KECIL / BESAR- ANEKA PENGGELI

PENINGGI BADAN SUPERCAPSUL ZENIT PRODUK OF USA

CAPSUL DARI USA TELAH TERBUKTIMENINGGIKAN BADAN DENGAN CEPAT1-2 BULAN BERATAMBAH 7-10 cmUNTUK SEMUA UMUR DIJAMIN BERHASIL

Spesial Obat Kuat Semalam Suntuk, Ampuh AtasiDisfungsi Ereksi, Kencang, Kuat, Keraskan Ereksi& Tahan Lama, AMAN....

OBAT PRIA PATENT

- VEGY GETAR- VEGY GETAR GOYANG- BONEKA FULL BODY- ANEKA KONDOM(Lele, Badak, Roket dll)

OBAT WANITA FRIGID

CAIR, SERBUK, CREAMBangkitkan gairah seksual wanita agar lebih agresif

secara spontan dan aman

- PENGGEMUK BADAN- RAPET WANGI VIRGIN- PENGHILANG SELULIT

- PELANGSING CREAM- PERONTOK BULU- PEMBERSIH SELANGKANGANTE

RSED

IA :

- VIAGRA USA (100 Mg) Original- CIALIS ENGLAND (20 / 50 / 80 Mg)- PROCOMIL SPRAY- PLANT VIGRA- SONY (10 Tablet)

DIBUTUHKAN

Syarat :� Pria, Pendidikan SMK/ STM� Menguasai MS. Of�ce� Menguasai Autocad� Memahami RAB� Dapat bekerjasama dalam team� Jujur, disiplin, pekerja keras &

tanggungjawab

Lamaran dikirim ke :PT. TRIPUTRA DANESAPerum. Graha Nesa Blok A1 No.1Jl. Karya Kampung Lembah RantauBatu 9, TanjungpinangTelp : 0771 - 7011150/ 081266446675

Karyawan Bagian Proyek

dr Ignatius LutiKepala Dinkes Lingga

Tak Masuk Kerja Selama Tiga Tahun

Dinkes Usulkan Pemecatan ASN Indisipliner

Untuk menghindaripenyalahgunaan, gajiyang bersangkutandikembalikan ke kasnegara,” jelas Luti.

Dalam menerapkandisiplin bagi tenagakesehatan, Luti tidakmemberikan toleransi.Siapa saja yang melanggardisiplin akan diberikansanksi sesuai kesalahanyang diperbuat.

“Untuk kasus sepertiIAL, ini sudah terjadi duakali. Karena sudah tidakdapat dibina secara intern,

kami memutuskan agarnasib IAL diserahkankepada Bupati Lingga,”ungkap Luti.

Sementara itu, KepalaBadan Kepegawaian danDiklat (BKD)LinggaSyamsudi mengatakan, iasudah menerima tegurantertulis dari KadinkesLingga. Syamsudi memas-tikan kalau IAL masihmenjadi ASN di Lingga.

“Kalau masih suratteguran, berarti masihtermasuk ASN. Penahanangaji yang dilakukanDinkes Lingga adalahbentuk sanksi yangdiberikan. Bila yangbersangkutan tidakberubah, maka pemberiansanksi dapat ditingkat-kan,” terangnya.

Informasi yang diperolehkoran ini, setelah tiga tahunmenghilang dari Lingga,IAL muncul kembali sejakbeberapa hari lalu. Kemun-culannya ternyata untukmengurus surat pindah kerjake salah satu kota di PulauJawa. IAL disebut jugamemiliki hubungan keluargadengan salah seorangpejabat di lingkunganPemprov Kepri. Sehingga, iagampang mengurus suratpindah tersebut. (tir)

Menpan RB TakSetujui TKB di Lingga

ASN

Kepala SMKN 1 Akui Surat Edarannya Disalahartikan

Ada Guru Honor yang Belum Gajian 9 BulanTENGKU, Lingga Hasil evaluasi keuangan, pema-

sukan sekolah dari iuran komitetidak maksimal berjalan. Hampirseparuh dari 216 siswa belummembayar sejak awal tahun aja-ran 2014/2015.

“Maka dari itu, saya mendis-kusikan dengan guru-guru yangmengetahui pasti penerapan ke-bijakan ini. Hasil diskusi disepa-kati, surat pemberitahan dilayang-kan kepada orang tua yang anak-nya masih menunggak uang ko-mite,” terang Samsul.

Upaya tuntutan agar orang tuamelunasi pembayaran uang ko-mite ini, berdasarkan rasa kemanu-sian terhadap pegawai honor yangbelum digaji. Bahkan ada yang be-lum menerima gaji hingga sembi-lan bulan. Di samping itu, programkegiatan ekstrakurikuler siswa danbeberapa program lainnya tidakterlaksana karena keterbatasananggaran.

“Saya hanya melanjutkan pro-gram pembayaran uang komitebagi siswa. Sayang, kalau kebija-kan yang telah disepakati ini tidak

dijalankan. Itu alasan saya me-ngeluarkan surat edaran terse-but,” terangnya.

Kesibukan Samsul saat me-ngikuti Rapat Koordinasi bersa-ma Badan Kepegawaian danDiklat (BKD) Lingga, di kota Daik,menyebabkan ia tidak teliti ter-hadap isi surat edaran yang dibuatstafnya, sebelum diedarkan. Aki-batnya, isi surat pernyataan yangmenyebutkan pembayaran uangkomite sebagai persyaratanmengikuti ujian semester disalah-artikan orang tua siswa.

“Maksudnya bukan tidakboleh mengikuti ujian semesterganjil, namun lebih pada peneka-nan kepada orang tua yang mam-pu. Untuk orang tua yang be-rekonomi lemah dapat memintakeringanan,” ungkapnya.

Kalau memang tujuan menge-darkan surat pernyataan itu ber-maksud melarang siswa mengikutiujian semester ganjil, tapi tidak di-sebutkan hingga tanggal 24Desember. Apalagi, ujian semes-ter ganjil telah dimulai sejak 8

Desember lalu.“Mengenai siswa yang ujian

di luar ruangan, hal ini disebab-kan siswa tersebut telah melang-gar disiplin. Siswa tersebut da-tang terlambat, tidak membawakartu ujian, hingga tidak memakaisepatu. Makanya mereka dimin-ta ujian di luar kelas. Hal itu dilaku-kan sebagai bentuk pembinaanagar ke depannya disiplin,” terangmantan Kepsek SMAN 1 LinggaUtara ini.

Sementara itu, mengenai pro-gram pemberian beasiswa dariPemkab Lingga kepada siswayang tidak mampu, akan menjadidasar pengembalian uang komiteyang telah disetorkan siswa.Pengembalian ini dilakukan sete-lah beasiswa masuk ke rekeningsekolah.

“Banyak hal yang dapat dilaku-kan sekolah dengan uang komiteini. Selain membayar tenaga ho-nor, kegiatan ekskul juga bisakembali digelar untuk meningkat-kan mutu tenaga pendidik dankependidikan,” sebutnya. ***

5TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014

PRO - ANAMBAS

F-RONI/TANJUNGPINANG POS

MINIM INFRASTUKTUR : Masih banyak daerah di Anambasyang minim infrastruktur.

NATUNA - Permasalahan listrik di Natuna tidak hanya diRanai sebagai pusat kabupaten. Tetapi di kecamatan punkondisinya sama.

Di Kecamatan Pulau Laut yang merupakan pulau pal-ing terdepan ini, sudah sepekan terakhir listriknya gelap.Pembangkit listrik di Pulau Laut ini merupakan subsidiPemkab Natuna yang dikelola perusahaan daerah (Pe-rusda).

Sejumlah warga Pulau Laut mengaku tak memahamipersoalan pemadaman listrik tersebut oleh Perusda. Se-belum terjadi masalah, mesin pembangkit tidak mengala-mi kerusakan dan stok bahan bakar minyak (BBM) ter-penuhi.

“Gak tau kenapa, sehari setelah BBM diangkut. Pe-rusda langsung buat edaran mematikan mesin pembang-kit. Sudah tiga sampai empat hari kami gelap,” kata sejum-lah warga Pulau Laut, Kamis (4/12).

Direktur Usaha dan Jasa Perusda Natuna, Buhorimenyebutkan, pemadaman listrik di Pulau Laut yang dikel-ola Perusda karena kontrak anggaran yang tersediasudah habis. “Sampai 2 Desember 2014 lalu, kontraksubsidi BBM sudah habis,” kata Buhori.

Padahal, pada pengesahan APBD perubahan 2014 ke-marin, pemerintah daerah sudah menambah anggaransubsidi listrik sebesar Rp 1 miliar ke Perusda.

Ketua Komisi III DPRD Wan Sofian mengaku heran,pernyataan Perusda anggaran subsidi memberli BBMsudah habis. “Habis kemana uangnya. Kan baru ditam-bah anggaran subsidi listrik Rp 1 miliar di APBD peruba-han kemarin. Perusda akan dipanggil supaya berikanpenjelasan,” kata Sofian.

Sementara untuk penerangan, warga terpaksa meng-gunakan mesin genset. Tidak semua rumah warga terli-hat menggunakan mesin genset. Tetapi, suara gaduhmesin genset terdengar bising di antara rumah warga.

Hingga saat kunjungan Kapolri kemarin malam, wargamenolak mesin pembangkit Perusda dioperasikan. Kare-na dinilai akan membuat kecewa warga. ”Untuk apa, be-soknya listrik gelap kembali. Kami gak tau sampai kapanterus gelap,” sebut warga. (anz)

KARENA dinilai minimnyaanggaran, Pemerintah Kabu-paten Kepulauan Anambasmelalui Dinas Kesehatan An-ambas memutuskan hubun-gan kerjas ama dengan rumahsakit (RS) swasta yang melay-ani warga di daerah tersebut.Salah satunya rumah sakit re-kanan yang berada di Band-ung Jawa Barat.

“Rumah Sakit Boromeus diBandung harus kita putuskarena keterbatasan angga-ran,” ujar Kepala Dinas Kese-hatan Kabupaten KepulauanAnambas, Said M.Damrie ke-pada wartawan di Tarempa,kemarin.

Sedangkan rumah sakitswasta lainnya yang menja-lin kerja sama dengan pemk-ab, tambah Said, masih terusberjalan. Yakni, rumah sakityang berada di Batam, Tan-jungpinang, Pekanbaru, Jakar-ta dan Yogyakarta.

“Rumah sakit swasta lain-nya masih berjalan sampaisaat ini,” katanya.

Menurutnya, pemutusankerja sama tersebut dikarena-kan menipisnya anggaranPemerintah Kabupaten Kep-ulauan Anambas. Akibatminimnya anggaraan terse-but selain pemutusan hu-bungan kerja sama, jugamengakibatkan sejumlahtunggakan di beberapa ru-mah sakit swasta.

“Karena keterbatasan ang-garan ini juga mengalami tung-gakan di beberapa rumah sa-kit. Tunggakan tersebut kitabaru bisa bayar sampai Agus-tus. Sisanya kita upayakan dianggaran tahun 2015 menda-tang,” ungkapnya.

Selain itu, pihaknya jugamembatasi rujukan pasien ke-luar daerah. Pembatasan inisudah dilakukan sejak Okto-ber lalu.

PemkabBatasiRujukanWargaMiskin

Said menjelaskan, meskiada pembatasan rujukan dibeberapa rumah sakit, pi-haknya akan lebih selektifdalam memberikan rujukanpengobatan ke sejumlah ru-mah sakit tersebut, terutamauntuk rujukan ke rumah sakitdi Jakarta.

“Kita akan lebih selektifdalam memberikan rujukan ke-pada pasien. Ini terpaksa kitalakukan karena anggaran kitaterbatas,” ucapnya.

Sementara itu, masyarakatAnambas menyayangkansikap Dinkes Anambas yangmemutus kerja sama denganrumah sakit dan membatasirujukan ke (RS) swasta terse-but.

Karena dampak dari pemu-tusan kerja sama tersebutakan membuat warga miskinmakin sulit mengakses fasili-tas kesehatan yang memadai.

“Kami sesalkan hal terse-but. Seharusnya Pemkab koor-dinasi dengan masyarakatdulu. Karena langkah ini akanmenyulitkan masyarakat yangmembutuhkan pelayanankesehatan yang serius dariPemkab,” ujar salah seorangwarga yang tidak ingin nama-nya dikorankan.

Ia mengatakan, alasanPemkab kehabisan anggaransehingga berdampak padapemutusan kerja sama danpembatasan rujukan bisamenyusahkan masyarakatyang memerlukan pengoba-tan serius. Apalagi pelayan-an kesehatan di KepulauanAnambas ini masih sangatminim.

“Terkadang sudah dirujukrumah sakit Palmatak, tapikarena ada beberapa hal, seh-ingga pasien tidak bisa dio-bati maka harus dirujuk ke luardaerah. Kalau dibatasi seper-ti ini, bisa-bisa pasien daruratbisa tidak tertolong,” pung-kasnya. ***

RONI, Anambas

Nelayan Cemas, BBM Makin LangkaF-RONI/TANJUNGPINANG POS

LANGKA : Kapal-kapal nelayan diikat di pelabuhan lantaran BBM makin langka. Terlebih jelang akhir tahun, BBM sering langka di Anambas.

ANAMBAS - Kalangan nelayandi Kabupaten Kepulauan Anam-bas mencemaskan pasokan solarmemasuki akhir tahun.

Biasanya memasuk akhir ta-hun, merupakan waktu yang takmengenakkan bagi kalangan ne-layan di Anambas. Pasokan solaryang berkurang sangat berpen-garuh terhadap hasil tangkapanikan mereka.

“Biasanya begitu. Setiap akhirtahun solar langka. Kita takutkanitu. Mudah-mudahaan tidak terja-di, apalagi semenjak kenaikanBBM beberapa waktu lalu se-karang bensin saja di Tarempasulit dicari,” kata Sawir, nelayanTanjunglambai Tarempa, kemarin.

Dikatakannya, yang berdamp-ak pada kelangkaan solar menjadi-kan nelayan tertunda melaut,pendapatan dari menangkap ikanmenurun dan akibatnya, sumbernafkah nelayan terancam.

“Jika pasokan solar kosong,kami tak melaut hingga berming-gu-minggu. Padahal, akhir tahunseperti sekarang ini merupakan saat-nya panen ikan tenggiri,” katanya.

Ia mengakui bahwa setiap hari,kelompok nelayan membutuhkan30 hingga 40 liter solar untuk satutrip melaut.

Dengan kapasitas mesin per-ahu sebesar 40 PK, maka setid-aknya kelompoknya paling sedi-kit harus menyediakan solar se-banyak 50 liter per hari.

Apabila musim tangkap terja-di, kebutuhan solar tersebut bisabertambah, diakibatkan nelayanmelaut lebih dari satu trip.

“Kebutuhan akan solar menja-di meningkat per hari apabila da-tang musim tangkap,” katanya.

Kelangkaan ini nanti efeknyatidak hanya bagi nelayan sebagaipenangkap ikan kesulitan melautkarena terkendala beban opera-

sional, tetapi juga berimbas padameroketnya harga ikan di pasa-ran.

Hal demikian juga berlaku ter-hadap harga ikan tangkap lainnya.

Keadaan tersebut bukan ma-salah sepele dan bisa diatasi se-cara mudah. Masyarakat kon-sumen ikan tangkap, terutama ka-langan ibu rumah tangga, tentumerasa keberatan dengan hal ini.

Mereka mengandalkan kapalkecil, alat tangkap tradisional yangmasih sederhana, modal kecil,mengikuti arah cuaca dan tergan-tung harga solar subsidi.

Dalam kondisi seperti itu, mere-ka harus bersaing dengan nelay-an besar yang didukung kapalberbobot 30-100 GT yang berop-erasi di lepas pantai kurang sepu-luh mil dari pantai.

Mereka bermodal besar, meng-gunakan teknologi tangkap ikanmodern, serta tidak tergantung

cuaca kapan saja bisa melaut .Kawasan sepuluh hingga 12

mil dari pantai merupakan tempatnelayan kecil menggantungkanhidup. Tidak mungkin nelayandengan kapal kecil berbobotkurang dari 30GT ikut mengarun-gi lautan luas. Bisa pulang tinggalnama karena kapal kecilnya dis-apu ombak besar.

Selain itu, banyaknya kapal as-ing melakukan pencurian ikan (il-legal fishing) juga berdampakpada berkurangnya jumlah ikan.

Nelayan Anambas masih ke-banyakan menggunakan cara tr-adisional untuk mendapatkan ikanyakni dengan memancing danmenggunakan rawai.

Kelangkaan BBM yang terjadidi Anambas bukan hanya jenissolar saja. Di kawasan paling ut-ara Indonesia ini, premium jugamenjadi barang langka.

Alhasil, banyak warga memilih

berjalan kaki ketimbang naik ken-daraan bermotor akibat ketiadaanstok premium.

Masyarakat Tarempa kembalimengeluhkan kelangkaan BahanBakar Minyak (BBM) jenis Premi-um. Hal ini juga terlihat di berbagaikios-kios yang masih memilikistok bensin dipenuhi pembelihingga mengantri cukup lama.

Salah satu warga Tarempa,Andi mengaku sudah mulai ke-sulitan mencari premium sejak duahari terakhir. “Jika pun ada dijualdi kios minyak, hanya mendapatsatu botol ukuran satu liter seten-gah per motornya,” ujar Andi, ke-pada koran ini, kemarin.

Padahal, katanya, pasokanBBM baru saja masuk 4 hari lalu.Namun stok minyak tersebut jarangyang jual baik agen atau pengecer.“Saya heran aja. Baru aja masuk,bensin sudah habis. Jualnya di-batasi,” keluhnya. (ron)

Desa Pemutus Masih TerisolirANAMBAS - Desa Pemutusmerupakan salah satu desa diAnambas yang masih terisolir.

Desa yang berada di Keca-matan Siantan timur ini dihunipenduduk sekitar 30 KepalaKeluarga (KK). Adapun jaraktempuh dari Ibu Kota Kabupat-en Tarempa menuju Desa Pemu-tus butuh waktu 2 jam perjalan-an dengan menggunakan kapalmotor pompong atau kapal kayuukuran muatan 1,5 ton.

Menurut salah seorang war-ga, Desa Pemutus masih minim

sarana ibadah dan sarana pen-didikan. Sehingga masyarakat didesa tersebut masih ada yangbuta huruf baik membaca, mau-pun agama. Apalagi tidak adan-ya tenaga pengajar.

“Iye pak, kami disini masihbelom ade tempat ibadah dantempat pendidikan. Makenyekami masih banyak yang ndokpandai membaca. Ape lagi orangyang ngajar kami ndok ade,"sebut Alim, penduduk lokaltersebut dengan logat Melayuyang cukup kental.

Sementara itu, Camat SiantanTimur Arman, membenarkanmasih kurangnya fasilitas sepertirumah tinggal dan transportasi. Se-hingga tenaga pengajar untukmengabdi di Desa Pemutus masihenggan masuk ke sana.

"Namun saat ini ada salahseorang guru yang mau meng-abdi di sana. Cuman rumah ting-galnya belum ada," sebut Arman.

Bupati Anambas TMukhtaruddin berjanji akanmemberikan bantuan memban-gun rumah tinggal. (ron)

NATUNAListrik Mati

Sepekandi Pulau Laut

Dua KRI Jaga Laut KarimunF-RONI/TANJUNGPINANG POS

BERJAGA : KRI dikerahkan untuk menjaga keamanan di perairan Anambas, Natuna hingga Karimun.

KARIMUN - TNI AL memperkuat penja-gaan di perairan Kepri, khususnya di Ka-rimun. Selain menjaga keamanan, penye-lundupan juga salah stau sasaran untukdiminimalisir.

Operasi pengamanan perairan Karimunyang berbatasan dengan negeri tetanggaMalaysia dan Singapura diterapkan setiaphari oleh TNI AL.

Danlanal Karimun Letkol Lajut (P)Hariyo Poernomo mengatakan, sejauh iniia belum mendapatkan informasi tentangadanya nelayan asing yang masuk danmencuri ikan di perairan Tanjungbalai Ka-rimun.

“Jika memang ada nelayan asing yangmasuk ke wilayah hukum Lanal Tanjung-

balai Karimun, maka akan saya tindak se-cara tegas sesuai dengan aturan yang ber-laku. Dan, hal ini juga sudah disampaikankepada pimpinan,” ujarnya.

Menurut Danlanal, pencurian ikan dansumber daya alam (SDA) lain milik Indo-nesia oleh nelayan asing menjadi targetutama untuk dibasmi.

Bahkan, sekarang setidaknya ada duaKRI melakukan patroli di daerah perbatasansetiap harinya. Satu KRI berasal dari Gu-gus Tempur Laut Armada Barat (Guspurla-bar) dan satu lagi dari Gugus KeamananLaut Armada Barat (Gukamlabar),’’ terangDanlanal.

Sebelumnya, Pos Pengamat dan Pem-bantu (Posmantu) Meral Pangkalan TNI

AL Karimun, Selasa (9/12) menangkap KMPitri Malisa yang memuat rokok tanpa cu-kai dari kawasan Free Trade Zone (FTZ)atau kawasan perdagangan bebas Batam.Kapal jenis kayu ini disergap dalam per-jalanan menuju pelabuhan Tanjungsamak,Meranti.

Penangkapan KM Pitri Malisa ini be-rawal dari informasi yang diterima dan ha-sil pemantauan. “Sehingga, pada Selasa(9/12) malam pukul 22.30 dilakukan pen-angkapan di perairan Meral pada koordi-nat 00-59-863 Utara/ 103-23-150 Timur,”ujarnya, Kamis (11/12).

Setelah kapal berhasil dihentikan, diket-ahui muatan yang ada di dalam kapal tidaksesuai dengan manifest. Dan saat dilaku-

kan pemeriksaan ternyata ditemukan mua-tan rokok berbagai merek yang tidakdilengkapi pita cukai.

Rokok-rokok tersebut peredarannya han-ya dikhususkan bagi kawasan FTZ. Selainitu, modus penyelundupan rokok tanpa pitacukai ini dikemas dengan kotak rokok yangbiasa diedarkan untuk kawasan non FTZ.

“Modus mengemas rokok bukan den-gan kotak yang asli dimaksudkan untukmengelabui petugas. Tapi, dengan adan-ya informasi intelijen, aksi ini dapat diket-ahui,” paparnya. Danlanal menyebut jikajumlah sementara rokok tanpa cukai men-capai 31 kardus. Dengan perincian ratu-san slop rokok berbagai merek yang be-rasal dari Batam. (rpg)

PT. BINTANG LIMA ABADI

PENYALURPEMBANTU RUMAH TANGGA

DAN BABY SITTER

HUBUNGI :

Telp. 0778 - 468067

Flexi. 0778 - 7090730

HP. 0813 1822 7730

PIN BB. 2382B6FEKOMPLEK LEGENDA MALAKA BLOK A6, NO.12 BATAM

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 20146

PELATIH Real Madrid, CarloAncelotti, menyebut 2014 sebagaitahun yang fantastis untuk timn-ya. Ancelotti kini ingin Los Blan-cos menutup tahun dengan caraterbaik. Di bawah arahan Ance-lotti, Madrid tahun ini meraih tro-fi Copa del Rey, Liga Champions,dan Piala Super Eropa. Khususuntuk Liga Champions, trofi terse-but mengakhiri penantian pan-jang mereka akan “La Decima”atau gelar kesepuluh di kompeti-si itu.

Perjalanan Madrid pada musim2014/2015 juga bisa dibilang mu-lus. Cristiano Ronaldo dankawan-kawan kini memimpinklasemen sementara La Liga, lo-los ke babak 16 besar Liga Cham-pions setelah melakukan sapubersih di fase grup, dan masihbertahan di Copa del Rey.

“Ini adalah tahun fantastisuntuk Real Madrid dan kami in-gin menutup jadwal La Liga kamidengan sebuah kemenangan,”ucap Ancelotti di situs resmi klub.

“Dengan semua yang sudahtim ini lakukan tahun 2014, sayaakan memberi mereka nilai yangtinggi dari sepuluh,” katanya.

Madrid baru saja membuat re-kor baru dengan mengukir 19kemenangan berturut-turut.Mereka jadi klub Spanyol perta-ma yang melakukan hal tersebut,melewati catatan 18 kemenanganberuntun milik Barcelona.

“Rekor penting karena itumenunjukkan bahwa kami bek-erja dengan sangat baik,” tuturAncelotti.

“Rekor itu tidak memberi kamigelar apa-apa, tapi itu memberikami banyak kepercayaan diri. Itumengatakan apa yang harus kamilakukan agar bisa tampil baik diatas lapangan. Yang menjadisumber kebanggaan saya adalahmelatih tim ini, bukan rekornya,”kata dia. (net)

2014 TahunFantastisMadrid

RIVALITAS PANASDUEL dua klub tersukses Liga Inggris,

Manchester United dan Liverpool, akan ber-gulir akhir pekan ini. Mempunyai koleksi

kemenangan lebih panjang, tapi“Setan Merah” selalu keok

dalam dua pertemuan diPremier League bela-

kangan. Liverpoolsukses meraih

kemenan-gan telak

3-0 atas

”Setan Merah Vs Si Merah”Manchester United di Old Trafford musimlalu melalui dua penalti Steven Gerrard dangol Luis Suarez. Gerrard nyaris mencetakhattrick penalti andai saja penalti ketiganya

tidak membenturtiang. Itu adalah

pertama kalin-ya Liverpoolmenang diOld Traffordsejak Maret2009.

Perte-muan jilid perta-

ma MU dan Liver-pool musim ini akan

bergulir di Old Traf-ford pada Minggu (14/

12) malam sekitar pukul20.20 WIB. Menilik rekor

pertemuan kedua tim, MUmasih mengantongi daftar ke-

menangan lebih panjang. MU jugaunggul head to head dalam semua

ajang yang pernah mempertemukan ked-

ua tim. The Red Devils menang 75 kali danLiverpool hanya 64 kali.

Posisi kedua tim di klasemen saat inikontras dengan musim lalu. MU suksesmeraih lima kemenangan beruntun di Pre-mier League dan duduk di peringkat-3 klase-men dengan 28 poin, sementara Liverpooldi peringkat-9 dengan 21 poin.

Dari total 162 pertemuan kedua tim diPremier League, MU meraih 63 kemenan-gan, Liverpool 55 kemenangan, dan 44 be-rakhir imbang. MU tak terkalahkan dari tu-juh laga kandang terakhirnya di PremierLeague dengan enam kemenangan. Sejauhini baru Swansea City yang mampu meraihkemenangan di Old Trafford di awal musim.

Grame Souness, mantan pemain danmanajer Liverpool, berharap benar di lagatersebut Gerrard akan bisa memperlihatkantuahnya buat Anfield Gang sekaligus mem-bantu mereka segera kembali ke jalur posi-tif.

“Steven Gerrard adalah satu pemainamat spesial yang dimiliki Liverpool, dan iasudah berada di sana selama 10 tahun ter-

akhir, dan berulangkali ia sudah mencetakgol-gol penting dalam pertandingan besarbuat mereka. Bahkan pada usia 34 tahunAnda bisa berargumentasi bahwa ia masihmenjadi pemain paling berpengaruh untukmereka,” tulis Souness dalam kolomnya diSky Sports.

Liverpool berhasil meraih tujuh poin daritiga laga terakhirnya di Premier League. Na-mun dari tujuh laga tandang terakhirnya,Liverpool meraih tiga kemenangan danmenelan empat kekalahan. Liverpool men-cetak tujuh gol dan kebobolan tujuh gol dibabak pertama, serta mencetak 12 gol dankebobolan 12 gol di babak kedua.

Sejauh ini MU tidak pernah gagal men-cetak gol di Old Trafford. MU adalah timdengan produktivitas gol terbaik ketiga diPremier League setelah Chelsea danManchester City. Selain itu, MU suksesmencetak masing-masing 10 gol di 30 menitbabak pertama dan kedua. Dan, dari total17 kebobolan MU, 8 diantaran-ya tercipta di 30 menit terakhirpertandingan. (net)

SIARAN LANGSUNG

MAN. UNITEDVS

LIVERPOOLMINGGU, (14/12)Pukul 20:30 WIB

3

ROBIN VAN PERSIE STEVEN GERRARD

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014 7TANJUNGPINANG POS

22D1B1FC

memperbesar mr. p

ereksi lebih kuat & tahan lama

menambah hasrat libido pria

menyembuhkan lemah syahwat

mampu membakar lemak dalam tubuh

dengan cepat mengurangi nafsu makan

mengecilkan perut, paha, lengan

dalam waktu 1 bulanan turun 3-5 Kg

aman tanpa efek samping

peni getar

peni duduk

peni ikat pinggang

peni mutiara

vegi getar

vegi gyg suara

vegi center

vegi bulu

boneka full body

penggemuk badan

perontok bulu

pemutih muka

vakum+cream pydr

INNER BEAUTY

Plant Viagra

Sony Mmc

Cialis

Procomil Spray

Vakum+oil

Kondom Duri

Penggetar mrV

Obat Frigid

AZKA : 081319431112/081991444429Jln. Dr. Sutomo No.22, Kmp. Baru Tanjungpinang

BINTAN - Sekitar sebulanlalu, puluhan wargaPerumahan Lembah DamaiAsri, Kelurahan Kawal,Kecamatan Gunung Kijangtidak dapat menikmatifasilitas PLN yangberkantor di Kawal.Pasalnya, diakui wargasetempat pihak PLN yangberkantor di Kijang,Bintan Timur (Bintim)sengaja memutuskanjaringan karena persoalanutang dari pihak developerPerumahan Lembah DamaiAsri (LDA).

Salah satu warga KawalAgus (34) menjelaskansudah lebih kurang satubulan terakhir wargaPerumahan Lembah DamaiAsri, Kawal tidak mendap-atkan aliran listrik sepertiwarga kawal pada umum-nya.

Agus bahkan mengaku,warga bahkan sempat

profesional Windsurfing ,mulai memadati lokasi pantaiTrikora Bintan, KepulauanRiau.

General Sekretatis eventWindsurfing ategori RS-One2014, Andis saat ditemui dilokasi pertandingan men-jelaskan mulai besok (hari ini,red) lebih kurang lima pulu-han peserta mulai melakukanlatihan pertandingan perta-ma di lokasi pantai TrikoraBeach Club.

Lima puluh peserta yangdatang ke lokasi itu, menu-rut Andis berasal dari atletIndonesia, Hongkong, Per-ancis, Jepang, Filipina. Atletprofesional Windsurfing 2014ini empat diantaranya atletyang sudah mewakili Indo-nesia diajang Windsurfingyang juga dilaksanakan be-berapa negara maju dun-ia.

Andis menjelaskan, empatatlet Indonesia tersebut di-antaranya, Micah EmanuelSampelan asal Jawa Barat,Oka Sulaksana, asal Bali,Wayan Wiranata asal Papua,serta Shauqi Dhia Izzudin at-let asal Jakarta.

“Keempat atlet windsurf-ing asal Indonesia ini, MicahEmanuel Sampelan yang per-nah meraih juara tahun laludi Kabupaten Bintan, jugakembali ikut tahun ini,” ujarAndis kepada Tanjungpi-nang Pos , Jumat (12/12)

Hari ............................................................ dari halaman 8siang kemarin.

Ditambahnya lagi, terkaitpersiapan acara, ia mengakusudah siap 90 persen. Andisbahkan mengaku bahwa ke-siapan angin dan gelomba-ng laut sangat mendukungdalam menghadapi hari pun-cak, kecepatan angin dangelombang sesuai targetsudah menjapai 20 knot atausekitar 35 km/jam.

“Kekuatan angin 35 km/jam, ini yang paling ditung-gu-tunggu para peserta. Inibahkan sama halnya denganevent windsurfing kelas du-nia,” timpalnya lagi.

Sebelumnya, Kepala DinasPariwisata dan Kebudayaan(Disparbud) Bintan, LukiZaiman Prawira mengatakan,pemenang pertama padapenyelenggaraan windsurf-ing di Bintan nanti akan di-nobatkan sebagai juara dun-ia windsurfing kategori uta-ma RS-One tahun 2014.

“Karena lomba windsurf-ing ini event tour kelilingnegara. Untuk tahun 2014 iniBintan ditunjuk jadi penye-lenggara utama,” jelas Luki,baru-baru ini.

Kegiatan ini menurutnyaakan disejalankan dengan,malam pesta adat tanda sela-mat datang kepada seluruhpeserta yang berasal dari 10negara di Hotel Sahid Bintan.

Selasa (16/12) pagi, selu-ruh peserta akan menjajal

hembusan angin pesisir bagi-an timur Bintan yang akanmenaiki papan seluncur diatas ombak laut Bintan.

Pergelaran ajang bertarafinternasional ini diyakini Lukiakan melonjakkan angkakunjungan wisatawan keBintan. Khususnya bagiwisatawan asing yang kerapberdatangan di jelang liburakhir tahun seperti saat ini.

Apalagi windsurfing ini pu-nya pangsa pasar luas. Dita-mbah lagi ajang ini baru per-tama kali digelar di Bintan.

Pasalnya, tidak semua da-erah di Indonesia punyakesempatan ini. “Orang pas-ti akan banyak yang datang,karena masih banyak yangpenasaran dengan Bintan,”kata Luki kepada Tanjungpi-nang Pos. (adi)

Ia juga berjanji akan mengu-payakan segera mungkin,termasuk berkoordinasi den-gan anggota DPRD Bintanuntuk perbaikan pelantartersebut.

“Segera akan kita undanganggota dewan untuk meli-hat lokasi tersebut, jadi biarkita sama-sama tahu kondis-inya memang mendesak per-lu diperbaiki,” katanya.

Sementara itu, Kepala Sek-si Pembangunan KelurahanTanjunguban Kota, Priantoyang dihubungi mengatakanbahwa untuk memperbaikipelantar tersebut pihaknyapernah mengusulkan dalamMusrenbang tahun 2013 dan2014, namun tidak disetujui.

“Kita memang wacanakan

sumbangan dari warga set-empat, namun sepertinyatidak mencukupi untuk mem-perbaiki pelantar dengandibuat beton, karena membu-tuhkan biaya paling tidak Rp200 juta. Jika hanya diperbai-ki menggunakan papan jugamembutuhkan puluhan jutarupiah, itu pun hanya bertah-an paling lama 6 bulan sajadan kembali rusak,” terang-nya.

Namun, sambung Prianto,pada Jumat (12/12) pihaknyasudah melakukan peninjauankembali dan akan memberi-kan data kerusakan tersebutkepada pihak terkait.

Ketua Komisi II DPRDBintan, Indra Setiawan yangdihubungi terpisah mengata-

kan bahwa pihaknya belumbisa memastikan kapan per-baikan pelantar tersebut da-pat dilakukan, karena pem-bahasan APBD 2015 sudahrampung dan sudah diteken.

“Nanti kita usahakan, ten-tunya akan kita tinjau dahu-lu, nantinya akan kita anal-isa apakah urgent atau tidak,namun saat ini kita meng-harapkan warga sekitar danpemerintah setempat kreatifuntuk memperbaiki sement-ara,” terangnya.

Dikatakannya juga, jikananti memungkinkan dalamAPBD Perubahan, maka akandia prioritaskan. Namun, den-gan melihat beban dan ke-mampuan anggaran Kabu-paten Bintan. (aan)

Diusulkan............................dari halaman 8

sekolah dirasa belum maksi-mal. Sebab, warga masih me-nemukan kelompok siswayang berkumpul hingga pagidini hari.

Alvian, warga KampungKamboja mengatakan, per-aturan yang mengatur jammalam bagi anak-anak se-kolah belum maksimal danefektif. Di kampungnya ma-sih ada kelompok anak-anaksekolah yang berkumpul darisore hingga tengah malam,bahkan pagi dini hari.

Anak-anak itu, katanyasetiap malam berkumpul ber-main gitar sambil berteriak-teriak, dekat dengan rumahwarga. “Tadi malam saja,saya mendengar saat tersa-dar sudah jam 2 pagi,” kata-nya, kepada TanjungpinangPos, Jumat (12/12).

Mereka lanjutnya berkum-pul di sebuah tempat bekascucian mobil dan motor,yang terletak di belakangkantor BPR Bintan di Tanjun-guban.

“Kalau dulu lebih parah,sekarang akan sedikit mend-ingan, tapi masih saja ham-pir setiap hari ada. Sudah di-peringati, namun masih di-lakukan berulang-ulang,”tambahnya.

Senada dengan Avrian,Abdi, salah satu warga seki-tar juga mengeluhkan hal

yang sama.Dikatakannya, sampai saat

ini masih ada remaja yangnongkrong dan main gitarhingga larut malam.

“Kalau yang sekarang inisih ABG-ABG gitu kayakanak SMP dan SMA, tapi kitamau gimana lagi. Dulu per-nah saya lempar dengan bo-tol minuman saat tengahmalam, mereka masih sajaberisik. Namun, malah gen-teng rumah saya dilemparbatu dan bocor,” katanya.

Menurutnya, kenakalanremaja ini sepertinya tidakteratasi, meski pernah di-laporkan ke polisi dan dia-mankan, namun setelah dile-paskan mereka mengulangilagi.

“Ya kalau sudah ada Per-bup jam malam seharusnyajuga dilakukan tindakan dansanksi, masa pelajar sampaitengah malam masih nongk-rong dan bikin keributan.

Kalau orangtuanya sudahtidak mampu membina, mu-ngkin dibinasakan saja daristatus pelajarnya, sehinggaPerbup jam malam tidak dap-at dikenakan ke mereka danpemerintah tidak usah capek-capek ambil tindakan,” pint-anya.

Terpisah Hesti GustrianKetua Komisi III membidan-gi pendidikan mengatakan

pernah menangapi masalahini, namun tidak ada respondari pemerintah.

Menurut Hesti, meski Per-bup tidak sekuat perda, na-mun seharusnya sebelumpemerintah mengeluarkanPerbup sebaiknya dipikirkanimplementasinya.

“Bisa tidak dijalankan dimasyarakat dan aparat set-empat. Dalam hal ini, perlu di-sosialisasikan ke masyarakatmelalui ketua rt/rw, sekolah-sekolah, jangan sampai Per-bup yang dibuat hanya un-tuk mendapatkan penghar-gaan pusat dan contoh buatdaerah lain, sekaligus penci-traan, tapi realitasnya dilapangan tidak ada penera-pannya,” ungkapnya.

Ia menilai pemerintah ter-lalu lambat untuk bergerakmenyosialisasikan, sedang-kan di lapangan sudah ban-yak anak-anak sekolah ke-luyuran seperti di warnetbahkan di masjid dan tamanmakam pahlawan.

“Ada juga anak punk. Ke-jahatan dan kekerasan makinbanyak, kapan Pemda maubergerak. Di sinilah letakkelemahan dari Satpol PPkita, sampai anak-anak punksudah banyak di Tanjun-guban, rata-rata mereka dariBatam,” katanya.

“Seharusnya Satpol PP

membantu mengamankandaerah atau wilayah bukanhanya sekedar jaga kantordan mengurus KTP saja.Yang jelas Pemda harus eval-uasi lagi Perbup ini. Jangansampai cuma asal Perbup, na-mun implementasinya tidakada. Bila perlu usul buat per-danya,” tambahnya.

Sementara itu, KasatpolPP Bintan, Imran Hanafi saatdikonfirmasi terkait adanyaremaja yang masih “nongk-rong” pada malam hari men-gatakan akan menindaklanju-ti informasi tersebut.

“Iya, ini saya baru tahu. Iniakan saya lakukan tindakandan pengecekan di lapangan.Memang selama ini belum adalaporan dari masyarakat men-genai hal tersebut, namundengan adanya info ini kamiakan menurunkan anggota kelapangan segera mungkinuntuk mengecek,” terangnya.

Untuk Perbup Jam Malam,sambungnya, saat ini me-mang sudah berlaku, namunpihak Satpol PP tengah berk-oordinasi dengan Dinas, ter-masuk melakukan razia di ber-bagai wilayah di Bintan.

“Nanti dalam razia akankita beri sanksi, tapi untukpertama akan kita akan beriperingatan terlebih dahulu,”demikian disampaikannya.***

Perbup ........................................................ dari halaman 8

Yatim Saran Jalankan Kurikulum yang AdaBINTAN - Kepala DinasPendidikan Provinsi Kepri,Yatim Mustafa menyampai-kan, agar guru dan sekolahserta orangtua murid tidakresah dengan kebijakanMendikbud terhadapKurikulum 2013. Sekolahdiharapkan tetap menjalan-kan kurikulum yang sudahada. “Artinya, sekolahyang sudah menjalankankurikulum 2013, jalankansaja. Begitu juga dengansekolah yang masihmenjalankan kurikulum2006, teruskan saja. Karena,petunjuk teknis dan suratedaran Mendikbud pengh-entian kurikulum 2013 itubelum kita terima. Selain itu,kita juga mempersiapkanpelajar untuk menghadapiUN 2015,” tegas YatimMustafa saat ditanyaTanjungpinang Pos,kemarin.

Yatim Mustafa menyam-paikan, Disdik Kepri sudahmengoordinasikan dengankabupaten/kota terhadapSE Mendikbud tersebut.Untuk di Kepri, semuasekolah pada prinsipnyasudah melaksanakankurikulum 2013. Bahkan 85persen dari 29 ribu guru diKepri sudah diberikanpelatihan untuk penerapankurikulum 2013. Kecualiguru di daerah pulau.Menyikapi penghentiankurikulum 2013 yang dibuatMendikbud itu, DisdikProvinsi Kepri sudahmengimbau kepadakabupaten/kota agar tidakmengadakan buku kuriku-lum 2013 pada awal 2015nanti. “Selama ini, bukupengadaan kurikulum 2013itu dilelang oleh pusat.Buku kita beli denganmenggunakan dana APBD.

Nah, untuk 2015 nanti, kitatidak mengadakan bukukurikulum 2013 itu lagi.Sedangkan untuk sekolahsasaran yang menjalankanKurikulum 2013, tunggusurat edaran dan petunjukteknis selanjutnya,” tegasYatim Mustafa.

Justru itu, lanjut YatimMustafa, sekolah tetapmenjalankan kurikulumyang sudah dijalankanselama ini. Karena, sekolahsasaran penerapan kuriku-lum 2013 itu ditujukan ke250 sekolah di Bintan,Batam dan Tanjungpinang.Sedangkan di daerah laintetap jalankan kurikulumKTSP yang dijalankan padatahun 2006 itu. Untukmemastikan sekolahsasaran, Disdik ProvinsiKepri akan mengoordinasi-kan ke pusat sambilmenunggu SE Mendikbud.

Untuk buku Kurikulum2013 yang sudah dibelipada tahun anggaran 2014ini, Yatim Mustafa men-yarankan, tetap disimpandan dirawat oleh setiapsekolah. Buku tersebut bisadijadikan bahan bacaan danpembelajaran tambahanbagi murid. Sedangkan bagisekolah yang tidak ditetap-kan sebagai sasaranpenerapan kurikulum 2013,buku tersebut bisa dijadi-kan pedoman atau pandu-an. “Saya berharap agarsemua sekolah di Kepriyang sudah menjalanikurikulum 2013 menjadisekolah sasaran. Karena,Kepri sudah siap untukmenjalankan kurikulum 2013itu. Orangtua murid jugatidak ada yang komplaindengan kurikulum 2013 itu.Kita tunggu saja kebijakanpusat,” katanya. (fre)

Diputus PLN, Warga LembahDamai Asri Kecewa

dimintai pertanggungjawa-ban atas permasalahtunggakan utang yangdilakukan pihak developerPerumahan LDA kepadapihak PLN cabang KijangBintan Timur.

“Kami bersama wargalebih kurang dua puluhanrumah, diminta membayarsekitar Rp 35 juta kepadaPLN Bintan agar pihakPLN bisa memasangkembali aliran listrik, yangsaat ini sudah mati sejaksatu bulan lalu,” beberAgus kepada Tanjungpi-nang Pos, kemarin.

Ia bersama warga LDAKawal, mengaku tidakterima atas sikap PLNKijang Bintan Timur yangbersikap seperti pilihkasih. Pilih kasih di sini, iamenjelaskan karena pihakPLN hanya memasangbeberapa rumah saja,sementara masih tersisa

sekitar puluhan rumah lagiyang belum mendapatkanfasilitas listrik yangmemadai.

“Kami tak terimalah,sudah pernah kamidatangi kantor PLNcabang Kijang. Merekaberjanji dalam waktu dekatakan mengalirkan listrikkepada rumah yang saatini masih mati. Namun,kenyataannya belum jugadilakukan,” tegas Aguslagi sambil menceritakankepada Koran Ini.

Sementara, terkait halini, Supervesor TeknikPLN Cabang Kijang, RafkiCandra saat dihubungimelalui telepon, masihbelum bisa memberikanpenjelasan.

Pesan singkat yangdikirimkan ke nomormiliknya, hingga berita iniditurunkan belum adatanggapan. (adi)

PRO BINTAN SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU 13 DESEMBER 20148 TANJUNGPINANG POS

Nama Pengirim :No. Telepon/HP :

..........................................................................

..........................................................................

2015. Caranya mudah, cukup isi dan potong kupon dukunganini, lalu kirimkan ke Harian Tanjungpinang Pos, Kompleks PinlangMas No. 14 Jalan DI Panjaitan Batu 9 Kota Tanjungpinang

Dihitung berdasarkan kupon polling yang masuk ke Tanjungpinang Pos sampai pukul 16.30 setiap Minggu & Rabu.Total kupon dukungan:Informasi dan layanan: Abas 085264072581

POLLING BAKAL CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI BINTAN KUPON DUKUNGANANDA, para pembaca bisa berpartisipasi di PollingBakal Calon Bupati & Wakil Bupati Kabupaten Bintan

Polling ini tidak bersifat ilmiah, hanya mencerminkan opini pembaca yang ikut berpartisipasi.

Nama Bakal Calon Bupati & Wakil Bupati Bintan Pilihan Anda:......................................................................................................

22,34 %

21,76 % 18,97 %20,53 % 8,80 % 4,93 %

15.774

AGUS WDALMASRI KHAZALIK LAKSAMANA INDRA S

APRI SUJADI

2,49 %BOBBY

Perbup Jam MalamBelum Maksimal

Jangan sampai Perbup yang dibuathanya untuk mendapatkan pernghargaan

pusat dan contoh buat daerah lain,sekaligus pencitraan, tapi realitasnya di lapangan

tidak ada penerapannya.

Hesti Gustrian

JENDARAS-SLAMET, Bintan

PERATURAN Bupati (Per-bup) yang mengatur JamMalam bagi anak-anak usia

Lanjut ke Hal 7

Hari Ini, Atlet Tiba di TrikoraEvent

InternasionalWindsurfing 2014

BINTAN - Pemerintah Kabu-paten (Pemkab) melalui Di-nas Pariwisata dan Kebu-dayaan (Disparbud) Bintankembali melaksanakan eventwindsurfing Internasional di

kawasan Trikora Beach ClubBintan, Selasa (16/12) men-datang. Hari ini, Sabtu (13/12) sekitar lima puluhan atlet

Lanjut ke Hal 7

DiusulkanMelalui

DAKTANJUNGUBAN - Kondisirobohnya pelantar yangmerupakan akses jalan war-ga di sebelah pelabuhanBulang Linggi Tanjun-guban sepertinya masihakan seperti i tu hinggatahun 2015 mendatang.Pasalnya, belum ada angga-ran pemerintah yang akandialokasikan untuk perbai-kan pelantar tersebut.

Camat Bintan Utara, HasfiHandra yang dikonfirmasiterkait kondisi pelantar terse-but mengatakan bahwa sam-pai saat ini belum ada ang-garan dari pemerintah. Mes-kipun sudah diajukan dalamMusrenbang tahun lalu, be-lum disetujui oleh pemerin-tah kabupaten.

“Nanti akan kita usahakanmelalui Dana Alokasi Khu-sus (DAK), karena kalaumelalui Musrenbang tahun2015, jika setujui itu akan di-realisasikan pada tahun 2016mendatang,” terangnya.

Lanjut ke Hal 7

Hasfi Handra

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

EVENT: Kawasan pantai Trikora Beach Club yang akan digunakan untuk event Windsurfing2014, Selasa (16/12) mendatang.

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014

04.32

18.00

11.58 15.23

19.15

Dikejar Polisi, Tertangkap di PamedanADLY BARA HANANI,

Tanjungpinang

Satu PelakuJambret Dibekuk

SATU pelaku jambret ter-tangkap. Penangkapannyacukup dramatis, karena kor-ban sempat melawan dan ber-teriak. Untung, ada polisimelintas dan mengejar pelaku,lalu tertangkap di Pamedan.

Peristiwa terjadi Kamis (11/12) malam lalu sekitar pukul20.00. Saat itu, pelaku beraksidi depan swalayan KurniaBatu 5 Bawah dengan korban,Fely, remaja putri yang masihkuliah di satu perguruan ting-gi di Tanjungpinang.

Pelaku sudah sempat ber-hasil membawa kabur perhi-asan korban berupa gelangemas. Namun, akhirnya aksi-nya berhenti setelah dikejaroleh polisi yang saat itu bera-da di TKP.

1. Fely, korban melintas di depan Swalayan Kurnia pukul 20.00.2. Motornya dipepet satu pengendara.3. Gelangnya dirampas.4. Korban teriak dan mengejar jambret.5. Polisi yang kebetulan di TKP ikut mengejar.6. Pelaku tertangkap di dekat Pamedan.

Ceritanya, sepeda motoryang dikendarai Fely waktu itudipepet. Tak lama, gelangnya

dirampas.Fely sebenarnya sempat

melakukan perlawanan. Bah-kan, ia sempat menendangpelaku. Tapi, dengan tenagaseorang anak gadis, pelaku takjatuh. Malah, pelaku sengajamengeber gas sepeda motor-nya.

Fely tak tinggal diam. Ia ter-us mengejar dan meneriakipelaku. Di situlah, kebetulan

Kronologi

NEKAT: Beberapa pengendara terlihatnekat melawan arus di jalan depanRSUP Kepri. Padahal, aksi mereka dekatdengan maut. Foto diambil baru-baruini.

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

Yang Terpenting, Kesiapan GuruTANJUNGPINANG - Kebijakanperubahan kurikulum, dari kuriku-lum 2013 kembali ke kurikulum2006 KTSP, masih terus diperbin-cangkan. Silang pendapat punmasih terus terdengar. Hanya,karena ini kebijakan pusat, daerahsifatnya cuma menjalankan.

Namun, di balik perubahankurikulum itu, ada yang menilai,

sebenarnya yangmendasar adalah ke-siapan guru. Artinya,gurulah yang palingdituntut untuk men-guasai dan menjalan-kan kurikulum yangada.

Ketua Komisi IDPRD Kota Tan-

jungpinang, Mas-kur Tilawahyu,kemarin mengata-kan, perubahankurikulum itu ter-gantung pada te-naga pengajar at-au guru. Jika gurumampu menerap-kan, maka pendid-

ikan itu pun akan berhasil.“Saya menilai semua tergan-

tung kepada guru saja dalam me-nerapkan pembelajaran,” kataMaskur kepada TanjungpinangPos, Jumat (12/12)

Apalagi, menurutnya, yangjelas kurikulum ini disusun untuk

Kompol Hilman Wijaya

Lanjut ke Hal 10 Lanjut ke Hal 10Maskur Tilawahyu

TANJUNGPINANG POS10 SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014

Satu.............dari halaman 9

kebutuhan pendidikan siswajangka panjang. Memangpandidikan tidak bisa dirasa-kan secara langsung sepertimakan makanan atau mem-balik telapak tangan yangmudah dan langsung dirasa-kan, tetapi akan berdampakdi masa mendatang.

Maskur mengaku tak bisamenilai bagus tidak bagus-nya antara kurikulum KTSPdan kurikulum 2013. Tetapisama-sama diketahui memili-ki bobot pengajaran kompe-tensi pada siswa. Penerapankurikulum juga sudah di-dahului kajian oleh tim-timyang disiapkan pusat. Saatini, yang terpenting siswatidak merasa dirugikan den-gan perubahan kurikulumini.

Maskur juga mengakusempat membahas denganDinas Pendidikan dan Kebu-dayaan Kota Tanjungpi-nang. Diketahui hanya 14sekolah dari tingkat SD, SMP,SMA dan SMK yang akanmelanjutkan kurikulum 2013sedangkan sisanya kembalike KTSP.

ada polisi yang melintas. Sangpolisi ini mengejar pelaku danakhirnya ditangkap di dekatLapangan Pamedan.

Wakapolres TanjungpinangKompol Hilman Wijaya saatdikonfirmasi kemarin membe-narkan, adanya peristiwa itu.Dikatakan, pelaku saat ini sudahdalam penahanan polisi.

Dari keterangan yang dida-patkan polisi, pelaku memangterbilang spesialis dalam me-rampas perhiasan. Dari lapo-ran yang diterima polisi, pel-aku sudah melakukan aksinyasebanyak 2 kali. Namun dalampengakuan pelaku ia sudahmelakukan 5 kali. Sayang, Hil-man masih enggan memberiketerangan lengkap pelaku,dengan alasan untuk pengem-bangan.

“Tindak kejahatan di jalanraya seperti jambret menjadiprioritas, karena yang dijam-bret masyarakat yang sehari-hari menggunakan sepedamotor untuk aktivitas. Jadi,sangat terasa jika uang mau-pun perhiasan, apalagi uangitu sangat terasa bagi mereka.Karena masayarakat penggu-na motor dikategorikan me-nengah ke bawah. Jadi, kami

akan terus berusaha menang-kap pelaku,” tegas Hilman.

Dikatakan, polisi yang ber-hasil menangkap pelaku yak-ni dari Polsek TanjungpinangTimur. Namun karena kasustersebut menjadi prioritas, pel-aku pun digiring ke MapolresTanjungpinang untuk diperik-sa.

Menurut Hilman, aksi keja-hatan jambret saat ini sudahmeresahkan sekali. Karena itu,masyarakat diimbau untuk se-lalu berhati-hati serta waspa-da.

Tidak perlu memakai se-suatu yang mencolok sepertiperhiasan saat mengendarasepeda motor. Selain itu, tasjuga disarankan untuk ditaruhdi dalam jok motor agar aman.

“Pelaku yang kita tangkapini, adalah spesialis merampasperhiasan yang dikenakankorban saat mengendaraimotor. Jadi bukan wartawansaja yang memiliki spesialisbidang seperti wartawan krim-inal, ekonomi dan bisnis ser-ta pemerintahan. Saya jugabaru tahu, jambret ada spe-sialis rampas tas dan perhi-asan,” kata Hilman sambil ter-tawa. ***

Yang............dari halaman 9Ia mengharapkan sekolah

yang kembali menerapkankurikulum KTSP segeramempersiapkan metode pem-belajaran begitu jugasekolah yang melajutkankurikulum 2013 segera mem-persiapkan metedo pembela-jarannya.

“Memang orang tua siswadan siswa akan merasa bin-gung. Tetapi saat ini terpent-ing bagaimana mempersiapa-kan tenaga pengajar sesuaidengan kurikulum yang di-tetapkan. Jika tenaga penga-jarnya sudah siap, maka pen-erapannya kepada siswa leb-ih gampang,” tuturnya.

Dikatakannya, sebagai ten-aga pendidik memang harusmempersiapkan anak didik se-cara optimal, mulai perenca-naan, pelaksanaan, evaluasi,untuk menghadapi masa akandatang. Ia meminta perubah-an ini jangan diangap negatif.

“Dunia pendidikan me-mang harus terus didorongsesuai dengan perkemban-gannya. Terpenting bagaim-ana menyikapi saja,”pungkasnya. (dlp)

TANJUNGPINANG - BandaraRaja Haji Fisabillah (RHF) Tan-jungpinang, kembali memintaanggaran untuk pemotonganbukit ke Komisi III DewanPerwakilan Rakyat Daerah(DPRD) di tahun depan. Sebel-umnya telah dianggarkan olehPemerintah Provinsi (Pemprov)Kepri, sekitar Rp 28 miliar untuktahun ini.

“Ini untuk kebutuhan pemo-tongan bukit, supaya landasanpacu yang baru sekitar 2.200meter bisa diperpanjang lagi,”ungkap Anggota Komisi IIIDPRD Kepri, Erianto kepada ko-ran ini kemarin.

Ia menjelaskan, penambahanlagi panjang landasan pacu, kare-na ke depan ada dua maskapaidari luar negeri, yakni China AirLines dan Korea Air Lines yangakan masuk ke Bandara RHF.Apabila mereka masuk, makabandara di ibukota Provinsi Ke-pri ini sudah bisa menjadi ban-dara internasional.

“Untuk pemotongan bukit inianggarannya juga tidak sedikit,yakni sekitar Rp 80 miliar,” ter-ang Politisi Demokrat asal Natu-na-Anambas ini.

Landasan Pacu RHFAkan Diperpanjang Lagi

Eri mengatakan, saat komisiIII meninjau bandara dan ter-minal VIP milik Pemprov Kepribeberapa waktu lalu, memangsecara global, kondisi BandaraRHF Tanjungpinang sudahcukup bagus. Persoalannyahanya pada landasan pacu sajayang panjangnya belum mak-simal.

“Garuda saja kalau masuk keRHF, mereka tidak menggu-nakan pesawat mereka yangukuran besar. Sebab merekakhawatir pakai pesawat yangbesar, landasan pacu tidak cuk-up untuk menampung badanpesawat ketika landing mau-pun take off,” ujarnya.

Ditanya detail soal rencanadua maskapai besar dari Asiayang akan masuk ke Tanjung-pinang ini, ia mengatakan in-formasi ini baru didapat daripihak manajemen bandara.Penerbangan dua maskapaiinipun rencananya langsungdari negara mereka menujuTanjungpinang.

“Infonya seperti itu. Inipunmenunggu kondisi bandarabenar-benar sudah maksimalrunway nya,” tukasnya. (fik)

F-KELANA/TANJUNGPINANG POS

PEMOTONGAN BUKIT: Pengerjaan pemotongan bukit untuk pelebaran Jalan Basuki Rahmat sudah berlangsung sejak beberapa hari terakhir. Pelebaranjalan dilakukan untuk terusan jalan menuju Dompak yang kini sedang dikejar penyelesaian jembatan I.

Tabrakan di Simpang Bandara, Dua Mobil RingsekTANJUNGPINANG - Duamobil ringsek usai tabrakan diJalan Ganet, tepatnya di sim-pang jalan baru menuju ban-dara Raja Haji Fisabilillah-(RHF) pada Jumat(12/12) se-kitar pukul 06.30 pagi. Sebuahmobil Avanza silver BM 1856TI, datang dari arah km 11,hendak menuju ke bandara,tiba-tiba ditabrak mobil Kijangkapsul berwarna hijau gelapBP 1041 BA yang datang dariarah perumahan Ganet.

Selain penumpangnya me-ngalami luka-luka di bebera-pa bagian tubuh, bagiandepan kanan mobil Kijangkapsul itu pun ringsek. Begi-tu juga dengan mobil Avan-za silver yang ditabrak mobilkijang kapsul tersebut, rusakberat di bagian kiri depan.Namun, sang sopir keduamobil tersebut hanya men-galami luka ringan. Kini, ka-sus kecelakaan itu sedangditangani Unit LakalantasPolres Tanjungpinang.

Sopir Avanza silver yangmengaku bernama Arsa men-gaku kaget saat akan ditabrakmobil Kijang kapsul yang

melaju dari arah berlawanan.Ia pun tidak bisa menghin-dar dan akibatnya mobilnyakena tabrak.

“Saya juga kaget,” un-gkapnya sembari mengakupagi itu ke bandara untukmengejar keberangkatan pe-sawat.

Informasi yang diperoleh,memang mobil Arsa saat itumemang posisinya tertabrak.Saat itu, mobil ini sedang be-lok ke arah bandara. Takhanya mobil Arsa, kerusakansama juga terlihat di mobilKijang kapsul yang dike-mudikan Fera.

Kasatlantas Polres Tan-jungpinang AKP Heri Sujatimelalui Kanit laka lantasIpda Syaiful Amri membe-narkan kejadian tersebut.Kini kasus tersebut sedangdalam pemeriksaan.

Ramainya lalu lintas sim-pang 4 jalan baru menujubandara ini memang sudahlama dikeluhkan warga. Sim-pang ini dianggap rawankecelakaan, karena belum di-pasang lampu merah atautraffic light. Dengan adan-

ya kejadian ini , Syaifulmengimbau agar warga ber-hati. Pihaknya juga akanberkoordinasi dengan Di-nas Perhubungan, untuk

pemasangan traffic lightkedepannya.

“Simpang ini sangat raw-an, karena kawasan ganetsudah mulai ramai. Kami

akan berkoordinasi denganpihak Dinas Perhubunganuntuk pemasangan rambu-rambu di simpang itu,”jelasSyaiful. (abh)

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

TABRAKAN: Satu mobil dievakuasi usai tabrakan di Jalan Ganet, tepatnya di simpang jalanmenuju Bandara RHF, kemarin. Jalan ini rawan karena belum dilengkapi traffic light.

TANJUNGPINANG- Usmanbin Idris, seorang pemburuharta karun di perairan Bintanyang tertangkap tangan olehpatroli KP Hiu Maret lalu di-sidang di Pengadilan NegeriKelas 1 A Tanjungpinang,Rabu (10/12) lalu.

Dalam dakwaan yang diba-cakan Jaksa Penuntut Umum,Zaldi Akri, kapten kapal KMPenyu itu terbukti memanfaat-kan sumberdaya alam dengantidak memiliki izin. Usman ber-sama 8 anak buah kapal (ABK)terpergok KP Hiu sedangmembawa 360 buah barangmuatan kapal tenggelam dan307 buah barang pecahan ka-pal itu dengan tidak mengan-tongi izin. Seharusnya, untukpengelolaan barang bendapusaka milik negara itu, tetapharus ada izin.

“Barang berharga yang me-miliki nilai sejarah dan budayadan nilai ekonomi di zone eks-klusif Indonesia palingsingkat berumur 50 tahun.

Pemburu Harta Karun Disidang

Pengambilan itu diperboleh-kan dalam hal ini terdapat izinBMKT dan yg memberi izinjuga BMKT. Bila tidak adaperjanjian morotoriun makatidak boleh ada pengangku-tan,” kata Zaldi Akri dalampembacaan dakwaan.

Saat ini Usman memangsedang tidak ditahan karenamenurut Ketua MajelisHakim, Parulian Lumbantoru-

an hal itu telah sesuai denganPasal 21 Kitab Undang-un-dang Hukum Acara Pidana(KUHAP) yang menganjurkanagar pelaku tindak pidana sep-erti Usman tidak wajib ditah-an.

Cerita upaya Usmanmeraih harta karun juga sedi-kit diceritakan dengan men-garungi lautan selama 10 jamdari lokasi Pelantar 2 atau

yang biasa disebut denganPelantar KUD. Bersama KMPenyu, Usman membawaABK yang pandai meng-gunakan alat selam, ter-ungkap sebagai dalang yangmemerintahkan ABK untukmenyelam secar bergantiandi atas KM Penyu.

Sebelumnya, harta karunyang diraih oleh Usman itumerupakan hasil dari kapal

tenggelam dengan kedala-man 33 meter dan dilakukanpengangkutan selama 4 hari.Akan tetapi saat akan pulangdari berlayar pada 13 Maret2014 lalu, kapal patroli KP Hiumenghampiri kapal KM Penyumilik Usman dan menemukanbarang-barang pusaka miliknegara tersebut tanpa di-barengi dengan surat izin.

“Barang buktinya, porse-len alat menyelam dan vasbunga dan semua itu ada dipenyidiknya. Barang buktitidak dibawa karena takutpecah. Kapalnya ada di Tan-jungpinang. Dia ini dikena-kan pasal 75 (a) uu nomor 1tahun 2014.

Selain kasus Usman ini,masih banyak sebenarnyayang tertangkap menmbawaharta karun yang tak berizin.Seperti yang di bandara itumalah diserahkan ke pemko.Seharusnya dibawa ke KKP,”ujar Zaldi usai menjalanisidang. (ika)

F-KELANA/TANJUNGPINANG POS

SIDANG: Pemburu karta karun saat disidang. Tampak, saksi diambil sumpah sebelum dimintaiketerangannya di Pengadilan Negeri Tanjungpinang baru-baru ini.

TANJUNGPINANG POS 11SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014

TANJUNGPINANG - Kapolres-ta Tanjungpinang AKBP MDwita Kumu Wardana melaku-kan tatap muka bersama wargaKelurahan Dompak, KecamatanBukit Bestari, Jumat (12/12) diaula kelurahan itu. Kegiatan inidilakukan dalam rangka melaku-kan pembinaan dan melayaniterhadap masyarakat.

Di kesempatan itu, Kapolresdi dampingi Kapolsek Bukit Be-stari Kompol Jaswir dan KasatBinmas AKP Sabar KasihZalukhu pada saat menyampai-kan misi dari fungsi pembinaanmasyarakat. Kapolres langsungmendengar aspirasi, baik masu-kan dan saran dari masyarakat.

Kegiatan tatap muka disam-but hangat oleh Lurah DompakAhmad Yani dan warganya.

Masyarakat Dompak khusus-nya sangat memanfaatkan ke-sempatan tatap muka tersebut.Dan, langsung berdialog den-gan Kapolres dan jajarannyauntuk bertanya berbagai aspekyang menyangkut pelayanankepolisian.

Masyarakat pun langsungcurhat dan meminta polisi mem-berikan kemudahan. Khusus-nya, terkait pengurusan SIMwarga setempat dengan men-girim petugas mobil pelayanan.

Selain itu warga juga berharapdidirikannya Pos Babin, atau is-tilah di kepolisian adalah PosPolisi Sub Sektor karena luas-nya wilayah Dompak serta jauhdari kota terkait keamanan. Jugakarena rawannya aksi kejahatan

Siang ini, LisRapat Soal ProyekTANJUNGPINANG - Wali Kota Tanjungpi-nang H Lis Darmansyah mengatakan, proyekp e m b a n g u n a nPuskesmas di Batu 10dan perkantoran Pem-ko Tanjungpinang,akan selesai. Jika tidakselesai hingga akhirtahun ini, maka pelak-sana proyek akan di-denda.

“InsyaAllah sele-sai. Makanya besoksiang kita rapat,”jawab Lis di sela-selapeletakan batu pertama Tanjung Pinang CityCenter di Jalan Aisyah Sulaiman Batu 8 AtasTanjungpinang, Jumat (12/12).

“Nantikan kalau tidak selesai, akan diden-da sesuai aturan yang ada,” tambahnya.

Selain dua proyek itu, Lis memastikanproyek pembangunan kantor Camat Tan-jungpinang Barat, tidak akan selesai. “Menu-rut saya, tidak bakal selesai,” tukasnya. (dri)

BP3AKBGelar Jalan

SantaiTANJUNGPINANG - Sekretaris Daerah(Sekda) Pemerintah Kota Tanjungpinang,Drs Riono MSi membuka kegiatan jalan san-tai yang diadakan Badan PemberdayaanPerempuan, Perlindungan Anak dan Kelu-arga Berencana (BP3AKB) Kota Tanjungpi-nang, Kamis (11/12) di Lapangan Pamedan. Kegiatan yang mengangkat tema ”Kese-taraan Perempuan dan Laki-Laki dalamMewujudkan Pembangunan yang Berkelan-jutan dan Berkeadilan Menuju IndonesiaBerdaulat, Mandiri dan Berkepribadian” itudilakukan dalam rangka memperingati ke 86Hari Ibu.

Peserta jalan santai terdiri dari PembinaanKesejahteraan Keluarga (PKK,) Gerakan Or-ganisasi Wanita (GOW), Dharma WanitaPersatuan (DWP) se-Kota Tanjungpinang,Gabungan Organisasi Penyelenggara TamanKanak Kanak Indonesia (GOPTKI) KotaTanjungpinang, serta seluruh PNS dan Hon-orer di lingkungan Pemko Tanjungpinang.

Dalam sambutannya, Riono mengatakan,peringatan ini merupakan upaya untuk men-genang jasa-jasa kaum ibu yang berjuangbersama kaum lelaki dalam kemerdekaan.

“Di Islam kemuliaan seorang Ibu ditun-jukkan dalam hadis, di mana surga terletakdi bawah telapak kaki Ibu, dan ketika seor-ang Rasul ditanya siapakah yang harus di-hormati anak, maka Rasul menjawab Ibumu,Ibumu dan Ibumu,” tuturnya.

Ketua Panitia, juga Kepala BP3AKB H Ah-mad Yani, menyampaikan latar belakang keg-iatan ini untuk mengingatkan kembali ibu se-bagai peletak dasar lahirnya generasipenerus bangsa yang akan mewarisi perad-aban. Ditangan ibulah para pemimpin-pemimpin bangsa dilahirkan.

Momen ini sebagai upaya bangsa Indo-nesia mengenang dan menghargai perjuan-gan kaum ibu. Selain itu, momen ini juga di-harapkan bisa menjadi motivasi bagi kaumperempuan untuk dapat berperan lebih be-sar lagi dalam segala bidang pembangunan.

Adapun tujuan kegiatan ini untuk men-genang semangat dan perjuangan kaum pe-rempuan dalam upaya perbaikan kualitasbangsa, dan juga untuk menciptakan gen-erasi muda yang sehat dan aktif dalam ber-masyarakat. (dlp)

Anggaran DKP Kepri Berkurang Rp 31 MiliarTahun DepanTetap DibangunPelabuhanPerikanan

TAUFIK A HABUTanjungpinang

DALAM Anggaran Pendapa-tan Belanja Daerah (APBD)Kepri tahun 2015, alokasi ang-garan untuk Dinas KelautanPerikanan berkurang sekitar 35persen dari tahun sebelumnya.Jika tahun ini anggaran DKPKepri sekitar Rp 95 miliar, maka

di tahun depan tinggal Rp 66miliar atau berkurang sekitarRp 31 miliar.

“Dari segi nominal, pengu-rangannya memang cukup ba-nyak. Tapi ini tidak mengham-bat program pemerintah daer-ah yang tetap fokus kepadapersoalan kemaritiman,” un-gkap Sekretaris DKP Kepri,Relawan Zai kepada Tanjung-pinang Pos, kemarin.

Ia mengatakan, penguran-gan ini diambil dari beberapakegiatan atau program yangtidak maksimal di tahun ini.Termasuk juga pemotongananggaran perjalanan dinasbagi DKP Kepri. Sehingga ang-garan tahun depan tinggal Rp66 miliar. Namun pihaknya

tidak khawatir, karena di tahundepan pemerintah pusat meng-golontorkan dana Rp 50 miliaruntuk pembangunan pelabu-han perikanan.

“Setelah kami melakukannegosiasi dan lobi ke pusat,Alhamdulillah tahun depanakan dibangun pelabuhan peri-kanan di Selat Lampa, Natu-na,” ujarnya.

Relawan juga menyampai-kan, dari anggaran Rp 66 miliartahun depan, sekitar 70 pers-en untuk masyarakat atau ru-mah tangga nelayan yangdiberikan dalam berbagai ben-tuk kegiatan. Baik itu kepadanelayan, pembudidaya ikanmaupun pelaku utama perikan-an lainnya.

“Kalau tidak salah dalamdata kami, sekitar 2 ribuan ne-layan yang akan mendapatbantuan,” sebutnya.

Dalam kesempatan yangsama, Ketua Komisi II DewanPerwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Kepri, Iskandarsyahmengatakan, meskipun adapenurunan nilai anggaran, se-mangat di Kepri tetap tidakbertentangan dengan visi misipemerintah pusat untuk masa-lah kemaritiman.

“Yang namanya kemaritimanitukan bukan soal ikan dannelayan saja. Pariwisata baha-ri, pelabuhan dan eskpolrasihasil laut berupa minyak dangas juga termasuk. Artinyaprogram kemaritiman yang lain

juga ada, tapi melalui SKPDterkait lainnya,” tukasnya. ***

Warga Dompak Curhat ke Kapolres

dan seringnya aktivitas balapliar yang sangat mengganggu.Kemudian yang ketiga ma-syarakat meminta pengawasan,terhadap pelabuhan roro yangdisinyalir rawannya aksi penye-lundupan seperti narkoba danlainnya.

“Saya senang dengan masu-kan yang diberikan masyarakatDompak khususnya. Tentunyaini sudah menjadi tugas kami

sebagai kepolisian dalam melay-ani serta membina masyarakat.Masukan-masukan itu akankami tindaklanjuti, terkait kea-manan serta pelayanan kami danmemberantas kejahatan di ten-gah masyarakat,” jelas Dwitasaat berdialog dengan warga.

Ia juga menambahkan, tentu-nya pelabuhan roro tersebutsangat lah rawan bila ada penye-lundupan narkoba, walau pun

hal itu belum dibuktikan. Namunia tetap mengantisipasi haltersebut melalui jajarannya yaituSatnarkoba. Kapolres juga me-negaskan, pihaknya mempriori-taskan masalah narkoba sebabmenjadi musuh bersama.

Lurah Dompak Ahmad Yanimengatakan, kegiatan ini sangatpositif sekali. Warga bisa lang-sung bertemu Kapolres, hal inijuga sebagai ajang silaturahmi

dengan warga. Polisi adalah mi-tra masyarakat, yang tugasnyamelayani serta membina.

“Ini adalah silaturahmi warga,acara tatap muka ini begitu ber-harga bagi warga saya, terkaitkeamanan serta pelayanan ke-polisian. Untuk itu terima kasihkepada jajaran Polres yangsudah datang untuk mendengarmasukan dari warga,” katanya.(abh)

TANJUNGPINANG - Setelahpaguyuban Ikatan KeluargaKepulauan Kundur (IK3) ter-bentuk awal bulan lalu danpengurusnya sudah terpilih,akhirnya struktur kepenguru-san akan dilantik hari ini, Sab-tu (13/12) di Asrama Haji, Tan-jungpinang.

Direncanakan para pengurusIK3 Kepulauan Riau akandikukuhkan oleh GubernurKepri HM Sani sekitar pukul13.30. HM Sani juga merupa-kan warga asal KepulauanKundur.

Menurut Abdul Malik, se-laku ketua Harian IK3, masakepenguruan paguyuban iniselama tiga tahun dan tujuanterbentuknya untuk menjaga

Pengurus Paguyuban Kundur Dikukuhkansilaturahmi antarwarga Kun-dur yang tersebar di Kepu-lauan Riau. IK3 ini berawal daribanyaknya permintaan tokohmasyarakat Kundur agar mem-bentuk wadah tersendiri se-bagai pembersatu warga Kun-dur di Kepri.

Selain itu, paguyuban inijuga untuk menyongsong ter-bentuknya Kabupaten Kepu-lauan Kundur.

“Bagi warga kundur yang be-rada di Bintan, Tanjungpinangdan Batam atau kabupaten dankota yang ada di Kepri, kamimengharapkan kehadirannyadi asrama Haji Tanjungpinang.Ini ajang silaturahmi dan ter-buka untuk semua warga Kun-dur yang ada diperantauan,’’

ucap Abdul Malik.Menurutnya, paguyuban ini

tidak ada kaitannya denganagenda Pilkada yang akan ber-langsung 2015 mendatang,namun ini lebih menitik berat-kan pada perjuangan mas-yarakat Kundur agar daerahmereka menajdi kabupatentersendiri.

“Kalau ada warga Kunduryang akan maju di Pilkada baikkota dan kabupatan bahkan diprovinsi, itu hak setiap warga.Namun, paguyuban ini tidakuntuk mengarahkan dukungankarena ini organisasi sosial ke-masyarakatan. Ketua umumIK3 ini, Iskandarsyah. Sayahanya ketua harian,’ ucapnya.(jek)

TANJUNGPINANG - Raziagabungan yang dilakukaninstansi Satpol PP, PolresTanjungpinang dan TNI,diduga bocor. Razia yang menyisirsejumlah tempat penjualanminuman alkohol oplosandan tempat hiburan malamdi Kota Tanjungpinang,Kamis (11/12) malam, tidakmembuahkan hasil.Hanya saja, petugasmenemukan siswa yanglewat jam malam. Selain itu,petugas juga mendatasepasang warga yangdiduga kerabat dewan.

Kabid Operasional SatpolPP Pemerintah KotaTanjungpinang, Omranikepada Tanjungpinang Posmengungkapkan, razia yangdilakukan tidak membuah-kan hasil yang diharapkan.Target semula yaknimenertibkan penjualan danperedaran minuman alkoholoplosan di Tanjungpinang,namun tidak ada.

“Kita cuma mendapati

TANJUNGPINANG - Rek-tor UMRAH Prof DR Syaf-sir Akhlus MSc menyebut-kan, jurusan perkapalan ma-suk ke dalam FakultasTeknik UMRAH, mulaitahun depan. Dalam DIPA2015, jurusan perkapalan te-lah masuk rincian anggaran.

“Langkah pertama kitausahkan segera dibuka ju-rusan perkapalan dan trans-portasi laut. Dua jurusan inimasuk Fakultas Teknik,”ungkap Syafsir.

Untuk tenaga dosen, Syaf-sir mempercayakan jaringanDekan Fakultas Teknik ProfAchmad Zubaydi.

“Beliau (Zubaydi) datangsendiri. Tapi, sebetulnya di-belakangnya ada jaringanbesar,” ujar Syafsir.

Jika dua jurusan ini suk-ses, ke depan UMRAH akanmembuka jurusan pelaya-ran. Itu dilakukan mengingatKepri memiliki potensi be-sar, baik sumber daya manu-

Tahun Depan, UMRAH Tambah Dua JurusanJurusan

Perkapalan danTransportasi

Laut

sia maupun alamnya. “Perluberkala. Saat ini, kita fokusdulu pada jurusan perka-palan sehingga berjalandengan baik. Tentu haruspunya kapal, untuk berbic-ara soal nautika,” harapan-nya.

Di kesempatan yang sama,Achmad Zubaydi mengata-

kan, jurusan perkapalanmemberi peluang pekerjaanyang besar. Dikatakannyasaat ini pabrik kapal terbesardi Indonesia terdapat diBatam. Bahkan diakuinya,Batam merupakan pusatperkapalan terbesar se-AsiaTenggara. Sambil menunju-kan suatu sumber referensi,

Zubaydi memaparkan hal itutentunya menjadi peluangbesar bagi putra daerah Ke-pri atau lulusan UMRAH se-hingga dapat berpacu dalambidang perkapalan.

“Saya baca berita, 198 in-dustri galangan kapal di In-donesia. Namun, yang memi-liki perkembangan pesat han-

ya sekitar 110 industri galan-gan kapal yang terletak diPulau Batam. Ini lihat buktin-ya. Makanya ini peluang be-sar loh,” ujar Zubaydi.

Sebagaimana diketahui,menurut Menteri KeuanganBambang Brodjonegorojuga pernah menyebutkan,pihak asing akan makinsering masuk ke industri ga-langan kapal nasional jikasudah melakukan pembena-han dan pengembangan didalam negeri. Pemerintahjuga bakal memberikan in-sentif fiskal dan insentif nonfiskal kepada industri galan-gan kapal nasional.

Menteri Koordinator Bi-dang Kemaritiman, Indroy-ono Soesilo juga mengata-kan hal yang sama bebera-pa waktu lalu. Pemerintah di-pastikan mengembangkanindustri galangan kapal diIndonesia sesuai visi misiPresiden Joko Widodo yanglebih ingin menggarap sek-tor kemaritiman.

Indroyono juga menutur-kan, saat ini terdapat 198 in-dustri galangan kapal di In-donesia. Namun, yang me-miliki perkembangan pesathanya sekitar 110 industrigalangan kapal yang terle-tak di Pulau Batam. (ika)

Razia Gabungan Diduga Bocor

Kerabat DewanDidata Satpol

pelajar yang keluar jammalam saja. Mereka sudahdidata. Di daerah RimbaJaya juga ditemukanpasangan diduga berbuatmesim. Untuk peredaranmiras oplosan, tak ada,”jelas Omrani menjawabTanjungpinang Pos.

Dari razia itu, ia membe-narkan, ada pasangan yangdiduga mesum yangdiamankan dan didugaadalah kerabat dari salahsatu anggota DPRDTanjungpinang.

“Sudah didata penyidikkita, mereka sudah bolehpulang setelah menanda-tangani surat perjanjianuntuk tidak mengulangi,”katanya. Jika mengulangi, iamenegaskan, akan diancamtuntutan hukuman tindakpidana ringan sesuai Perdanomor 8 tahun 2005 denganancaman kurungan 3 bulanpenjara atau denda sekitarRp 50 juta. “Kita akanmemetakan lagi, untuk raziaselanjutnya,” katanya. (ika)

Relawan Zai

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

TATAP MUKA: Kapolres Tanjungpinang AKBP M Dwita Kumu Wardana, tatap muka dengan warga Kelurahan Dompak, Jumat (12/12)kemarin.

Abdul Malik

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

SILATURAHMI: Rektor UMRAH Prof Syafsir Akhlus memberikan keterangan pers saatbersilaturahmi dengan wartawan di Rektorat, Dompak, kemarin.

H Lis Darmansyah

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 201412

JAKARTA - Markplus Inckembali memberikan penga-nugerahan kepada para peb-isnis di Indonesia. Penga-nugerahan Indonesia Mar-keting Champion 2014 itudiberikan khusus kepadapara usahawan yang diang-gap punya prestasi.

Founder & CEO Mark-plus Inc Hermawan Kertajayamengatakan ada 18 orangyang diberikan penghargaandi sektor industri. Namun katadia, ada salah seorang sosokyang mendapatkan anugerahtiga kali berturut-turut.

“Menteri PerhubunganIgnasius Jonan yang sebel-umnya menjabat Dirut KAItelah mendapatkan tiga kaliberturut-turut meraih Indo-nesia Marketing Champi-on,” kata Hermawan padaacara Markplus Conference2014 di Hotel Ritz Carlton,Pacific Place, Jakarta, Kamis(11/12).

Di samping itu Jawa PosGroup juga mendapat peng-hargaan sebagai sektorBrodcast, Pay TV & Media.“Kami lihat Jawa Pos Groupmasih tetap eksis di tengahmenjamurnya media yangada,” serunya.

Ia berharap penghargaanyang sudah diberikan pada18 orang ini bisa memicu lagisemangat bekerja di tahundepan.

JAKARTA- Tingkatkebutuhan perbankan diIndonesia masih minim,akibat rendahnya minatmasyarakat terhadap jasaperbankan untuk mengelolauang mereka. Penggunaanuang tunai dianggap lebihmudah untuk bertransaksi.

“85 persen masyarakatIndonesia masih meng-gunakan kontan. Hanya 15persen saja masyarakat

JAKARTA- Setelah resmidikomersialisasi, ekspansilayanan 4G LTE merupakanharga mati bagi Telkomsel.Rencana penyebaranlayanan internet super cepatini pun sudah dicanangkanmulai dari pemukiman hinggaperkantoran.

Hendri Mulya Sjam, SeniorVice President LTE ProjectTelkomsel mengungkapkanpeluang mendapatkankecepatan lebih dari 100Mbps pada jaringan 4G LTETelkomsel di tahun 2015.

Hal ini setelah direstuinyapenggunaan spektrum 1.800MHz oleh KementerianKomunikasi dan Informatikauntuk layanan 4G di awaltahun mendatang.

“Selain outdoor, prioritasperluasan jaringan 4G LTETelkomsel juga bakal fokusdi area indoor,” kata Hendridalam acara Ngopi barengbertajuk ‘Mobile 4G UnjukGigi’ di Senayan City,Jakarta, Kamis (11/12) malam.

Sebab pelanggan Telko-msel yang sudah menembusangka 140 juta, banyak yangberaktivitas di area indoorseperti gedung-gedungperkantoran dan pusatperbelanjaan.

“Sedangkan untuk areaoutdoor, Telkomsel akan

Sampai saat ini kami terusmelakukan hal-hal inovatif, danmempertahankan biaya pener-bangan termurah.

Rosalynn, Direktur Utama TigerAirways Singapore.

PT Bintan Sentosa Indahsalah satu diler resmi motorSuzuki Tanjungpinang mulaimemasarkan Motor SuzukiAddress buatan Indonesia.

Koordinator Cabang dilerresmi motor Suzuki Tanjung-pinang Efendi mengatakan,Motor Suzuki Address mat-ic berkapasitas mesin 115cc.Keunggulan motor ini hematbahan bakar minyak (BBM)1 liter bisa menempuh jarak55 kilometer. Tangki untukmenyimpan BBM sebanyak5,2 liter. Bagasi motor sangatluas bisa meletakkan satuhelm besar di dalamnya.

Mesin motor meng-gunakan full injeksi. Kuncijok gabung dengan kuncikontak berada di bagiandepan. Aki motor berada dibagian depan tepatnya dibawah lampu depan. Tujua-

Suzuki Address BuatanIndonesia Hadir di

TanjungpinangANDRI,

Tanjungpinangnnya untuk menghindariterkena air di saat terjadimusibah banjir.

Keunggulan lainnya se-perti alas pijak kaki yang luas,agar nyaman bagi posisikaki. Sehingga tidak mudahlelah, mampu menampungbarang bawaan lebih bany-ak. Penampang ban lebih le-bar (depan 80/90, belakang90/90), manuver lebih stabil.Parkir brake system praktis digunakan saat parkir di jalan-an menurun atau miring danmenanjak. Memiliki penutuplubang kunci, agar kunci leb-ih aman.

Untuk memiliki motor inikonsumen cukup membayaruang muka sebesar Rp 1,8 juta

“Motor Suzuki Addressmatic harga jualnya Rp15.450.000,” kata Efendi, ke-pada Tanjungpinang Pos,kemarin.

Menurut dia, keberadaanMotor Suzuki Address mat-ic sudah lama ditunggu

masyarakat Tanjungpinang.Karena, motor ini selain har-ga terjangkau, keunggulanmotor ini lebih baik diband-ingkan dengan motor laindikelasnya.

“Kita sangat bersyukursekali konsumen sudah ban-ya yang memesan SuzukiAddress. Dan motor ini san-gat cocok untuk semua ka-langan baik, anak muda hing-ga orang tua,” paparnya.

Motor ini banyak pilihanwarnanya, mulai warna biruhitam, merah hitam dan putih.

“Kita harus bangga den-gan motor Suzuki Addressbuatan Indonesia dan sudahbanyak yang memakainya,”tegasnya

Menurutnya, motor initidak hanya dipasarkandalam negeri, tapi juga di-pasarkan di luar negeri.

Seperti Inggris, Italia, Jer-man, Australia, NewZealand, Thailand, Filipinadan Jepang.

Jawa Pos Group RaihMarketing Champion 2014

F-NET

TERIMA: Mantan Menteri BUMN Dahlan Iskan menerima sebagai sektor Brodcast, Pay TV &Media di acara Marketing Champion 2014.

“Tentu kita harapkandemikian, ini bisa menjadisebuah semangat tambahanbagi mereka,” kata Her-mawan.

Berikut 18 orang peraihIndonesia Marketing Cham-pion 2014:

1. Sektor Komersial diraiholeh Presiden Direktur PTBank Central Asia Tbk(BCA), Jahja Setiaatmadja.

2. Sektor Multifinancediraih oleh Astra Credit Cor-porate (ACC).

3. Sektor Insurance diraiholeh Presiden Direktur PTAsuransi Jiwasraya (Perse-ro), Hedrisman Rahim.

4. Sektor Otomotif diraiholeh Presiden Direktur PTAstra Daihatsu Motor,Sudirman Maman Rasid.

5. Sektor Transportasidiraih oleh mantan DirekturUtama (Dirut) PT Kereta ApiIndonesia, yang kini menja-bat Menteri Perhubungan,Ignasius Jonan.

6. Sektor Logistik diraiholeh Managing Director PTTiki Jalur Nugraha Ekakurir(JNE), Johari Zein.

7. Sektor Telecom Servic-es diriah oleh CEO TelkomInternational (Telin) Sin-gapura, Septika NoegraheniWidyasrini.

8. Sektor Brodcast, Pay TV& Media diraih oleh CEO Jawa

Pos Group, Azrul Ananda.9. Sektor E-Commerce

diraih oleh CEO Tokopedia,William Tanuwijaya.

10. Sektor Pharmaceuticaldiraih oleh CEO dan Komis-aris PT Paragon Technologyand Innovation (PTI),Nurhayati Subakat.

11. Sektor Hospital diraiholeh Ketua Komite MedikRSPAD Gatot Subroto,Brigjen TNI dr Terawan AgusPutranto.

12. Sektor Retail diraih olehCEO Johnnye AndreanGroup, Johnny Andrean.

13. Sektor Properti Fast-Moving diraih oleh DirekturPakuwon Group, AlexanderStavanus Ridwan.

14. Sektor ConsumerGoods diraih oleh GlobalMarketing Director PTMayora Indah Tbk, RickyAfrianto.

15. Sektor Resources &Mining diraih oleh PresidentDirector PT PamapersadaNusantara, Frans Kesuma.

16. Sektor Infrastructure &Utilities diraih oleh Dirut PTJasa Marga Tbk (JSMR),Adityawarman.

17. Sektor Constructiondiraih oleh Presiden DirekturPT PP Tbk (PTPP), BambangTribowo.

18. Di Government diraiholeh Bupati Banyuwangi,Abdullah Azwar Anas.(net)

4G Telkomsel BakalJelajah Kantor &

Permukimanmemperioritaskan jangkauanjaringan 4G LTE di daerah-daerah pemukiman,”lanjutnya.

Layanan Telkomsel 4GLTE digelar di frekuensi 900MHz dengan lebar pitasebesar 5 MHz, yang untuksaat ini memiliki kecepatandata akses mencapai 36Mbps.

Frekuensi 900 MHzdiyakini memiliki daya pancarlebih besar, sehinggapenetrasi sinyal Telkomsel4G LTE akan dapat menjan-gkau sampai ke dalamgedung/rumah untuk areaperkotaan dan menjangkauarea yang jauh untuk di luarperkotaan.

Untuk tahap awal,Telkomsel telah mengerah-kan lebih dari 200 BTS 4Guntuk meng-cover wilayahJakarta dan Bali.

Pelanggan akan dapatmenikmati layanan Telkomsel4G LTE di 200-an lokasi yangtelah diidentifikasi sebagailokasi high data traffic di duakota ini.

Di Jakarta, Telkomsel 4GLTE didukung oleh jaringanyang beroperasi secaraoutdoor yang meliputibeberapa area di JakartaSelatan, Jakarta Barat,Jakarta Pusat dan Jakarta

85 Persen Masyarakat Indonesia Gunakan Uang Cash

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

BARU: Salah satu karyawan diler motor Suzuki , berada ditengah-tengah motor Suzuki Address keluaran baru asli buatanIndonesia. Motor ini memiliki banyak keunggulan dibandingkan motor lainnya. Di Tanjungpinang motor ini diharga Rp15.450.000

Artinya, motor Suzuki Ad-dress sangat bagus dan jugadiminati dengan orang luarnegeri. Bodinya tidak kalahdengan motor lainnya dankecepatannya tidak diragu-kan lagi.

Motor ini tidak hanya di-gemari masyarakat Indonesiapati juga digemarimasyarakat luar negeri. Mo-tor ini cocok digunakan un-tuk kawasan perkotaan se-perti di Tanjungpinang.

“Penjualan di luar negerijuga meningkat. Kita jugaharapkan penjualan di Indo-nesia juga meningkat,” be-bernya.

Supaya motor ini cepatdikenal di masyarakat, iamengajak masyarakat Tan-jungpinang dan Bintan, un-tuk miliki motor Suzuki Ad-dress buatan Indonesia darisekarang. “Siapa lagi kalaubukan kita untuk mencintaiproduk dalam negeri sendi-ri,” singkatnya. ***

Timur antara lain BandaraSukarno Hatta, AreaSudirman, Semanggi, SCBD,Tanah Abang, PondokIndah, Kebayoran Baru danBlok M.

Sedangkan untuk jaringanyang beroperasi secaraindoor tersebar di 43 titikprominent high data trafficarea seperti mal, perkantoran,gedung pemerintahan,daerah residensial, GraPARITelkomsel, termasuk didalamnya Gandaria City,Pacific Place, Senayan City,Plaza Indonesia, KotaKasablanka dan lainnya.

Di Bali, jaringan outdoorTelkomsel 4G LTE mencakupsekitar 90 persen wilayahkota Denpasar yaitu dikawasan Bisnis Teuku Umar,Imam Bonjol dan Sanur serta80 persaen wilayah kabupat-en Badung meliputi kawasanKuta, Legian, Nusa Dua,Jimbaran, kawasan GWKhingga sebagian kawasanUluwatu. Untuk jaringanindoor terdapat di kawasanbandara Ngurah Rai, MalBali Galeria, Discovery Mall,Beach Walk dan MallKutabex. Layanan Telkomsel4G LTE juga dapat dinikmatidi GraPARI Kutabex danGraPARI Telkomsel di JalanDiponegoro. (net)

F-NET

MINIM: Di Indonesia masih minim menggunakan e-money.

TANGERANG - SebagaiDirektur Utama (Dirut) Garu-da yang baru, M Arif Wibo-wo membuat 3 prioritas yangakan dilakukannya. Prioritasini diharapkan bisa membuat

Target Arif Wibowo sebagai Dirut Garuda

Garuda menjadi lebih baik dibawah kepemimpinannya.

“Kita harus pastikan lebihcepat untuk meningkatkanpendapatan, yang tidakmembuat nilai tambah akan

kita tinggalkan,” kata Arif ,di Tangerang, Jumat (12/12).

Selain itu, cost drive jugaharus di restrukturisasi. Halini dikarenakan persaingansi sektor penerbangan yang

semakin meningkat, sehing-ga harus ada biaya yang ko-mpetitif.

“Yang ketiga, kita pastikankondisi keuangan stabil dannyaman,” tambah Arif.

Dengan ketiga prioritastersebut, Arif optimis bisameningkatkan laba perusa-haan.

Terlebih lagi banyak yangmenilai Arif berhasil melaku-kan turn around pada anakperusahaan Garuda, Citilinksaat dia menjabat sebagaiDirut. Kemudian, akanmelakukan evaluasi rute-rutepenerbangan.

Sususan Direksi Garuda1. M. Arif Wibowo (Direk-

tur Utama)2. Heriyanto Agung Putra

(Direktur)3. Novianto Herupratomo

(Direktur)4. Iwan Joeniarto (Direktur)5. I Gusti Ngurah Askhara

Danadiputra (Direktur)6. Handayani (Direktur).

(net)

F-NET

JABAT: CEO maskapai Citilink M Arif Wibowo (tengah) dipilih jadi Dirut Garuda oleh pemerintahpusat. Ada tiga proritas M Arif di Garuda untuk memajukan maskapai plat merah ini.

yang telah menggunakannon cash,” ujar VicePresident ElectronicBanking PT Bank MandiriTbk, Budi Hartono, Jumat,(12/12).

Pada acara MediaTraining 2014 BankMandiri, di Bukittinggi,Padang, Budi juga meny-inggung rendahnya minatmasyarakat pada perbankandipengaruhi lemahnya

infrastruktur di industri ini.Menurut dia, persiapan

infrastruktur dan ekosistemseperti agen-agen nonbank, yaitu koperasi danwarung yang menggunakane-money belum menjangkausecara luas.

Kondisi tersebut, lanjutBudi, jauh berbeda dengannegara tetangga di Malay-sia dan Singapura.

Budi mengakui, kontribu-

si perbankan terhadap uangelektronik masih sangatkecil. “Bukan hanya bankyang mengedukasi, tapipartner kami di sektorinfrastruktur juga sudahmenerapkan sepertipembayaran tol yang pakaikartu,” tuturnya.

Selain itu, Budi mem-bandingkan penggunaan e-money di negara Kenya. Dinegara itu, hampir sebagian

besar penduduknya sudahmenggunakan pembayarannon tunai.

“Karena tingkat kriminali-tas di sana tinggi. Selainitu, adanya perang saudara,dan infrastruktur jalan disana juga jelek. Kondisi itu,menyebabkan investorasing jarang masuk ke sana.Itu yang memicu uang noncash bisa maju di Kenya,”tuturnya. (net)

13ADVERTORIAL

IKLAN

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014

INVESTOR Bandar Udara (Ban-dara) Busung, Bintan AviationInvestment (BAI) dan PT Garu-da Maintenance Facility (GMF)AeroAsia menjalin kerja samadengan membentuk perusahaanpatungan. Untuk, menggarap fa-silitas perawatan pesawat di Ban-dara Busung, Kawasan IndustriBintan (KIB).

Kesepakatan joint venture iniditandatangani Direktur UtamaGMF Richard Budhihadiantodan Direktur Utama BAI FransGunara, di Auditorium GarudaCity Center, Bandara SoekarnoHatta, Cengkareng, Banten, Se-nin (8/12).

Kerja sama ini diproyeksikanmenggarap bisnis terkait denganindustri penerbangan di Com-mercial Internasionl PrivateAirport atau bandar udara komer-sial internasional pertama di In-donesia yang dikelola swasta danAerospace Park pertama di In-

GMFAero Asia dan BAITandatangani Kontrak Kerja Sama

donesia.GMF merupakan anak perusa-

haan Garuda Indonesia yangbergerak di jasa perawatan pesa-wat. Sedangkan BAI adalah anak

perusahaan Gallant Venture Ltd.Pada 11 Febuari 2014 lalu, Garu-da dan Gallant Venture telahmenandatangi Mou untukmengembangkan Bintan sebagaihubungan penerbangan dan pari-wisata dan saat ini MoU terse-but ditindaklanjuti denganmelakukan perjanjian kerja sama.

Pusat perawatan pesawatakan menjadi bagian dari 177 hek-tare Bintan Aerospace Industri-al Park yang berlokasi di dalamKIB berdekatan dengan runwayBandara Bintan. Bandara Bintanadalah bandara pertama yang di-miliki pihak swasta di Indonesiayang memiliki fasilitas untuk per-awatan pesawat, manufaktur danperakitan mesin serta komponenpesawat, pusat pendidikan danpelatihan di bidang aviasi, sertapusat penelitian dan pengem-bangan. ***

Narasi dan Foto : (Aan)

Eugene Cho Park, CEO Gallant Venture dan Bupati BintanAnsar Ahmad bersama staf GMF Aero Asia.

Bupati Bintan Ansar Ahmad bersama direktu BAI FransGunara dan Direktur Utama GMF Aero Asia Richard

Budihadianto.Eugene Cho Park, CEO Gallant Venture dan Bupati Bintan Ansar Ahmad bersama staf

Garuda dan mahasiswa Universitas Suryadharma asal Kepri.

Direktur Utama BAI Frans Gunara bertukar dokumendengan Direktur Utama GMF Aero Asia Richard

Budihadianto.

Eugene Cho Park, CEO Gallant Venture bertukar dokumendengan Direktur Utama GMF Aero Asia Richard

Budihadhianto.

EUGENE CHO PARK, CEO GALLANT VENTURE DAN DIREKTUR UTAMA GMF AERO ASIA RICHARD HADIBUIANTOMENANDATANGANI PERJANJIAN PATUNGAN PERUSAHAAN MRO.

Dari kanan, Richard Hadibudianto, Djoko Murjatmojo, Sekretaris Direktorat JenderalPerhubungan Udara, Ansar Ahmad, Emirsyah Satar, Frans Gunara.

Eugene Cho Park, CEOGallant Venture saatmenyampaikan kata

sambutan.

DINAS Kelautan PerikananPertanian Kehutanan dan

Energi (KP2KE) KotaTanjungpinang melalui

Bidang Perikanan menggelarlomba memasak khusus ikan

tingkat kelurahan diTanjungpinang, Jumat (12/

12) di halaman HotelSunrise.

Lomba memasak inisempat ditinjau langsungWali Kota Tanjungpinang

Lis Darmansyah didampingiSekretaris Daerah Pemko

Tanjungpinang Riono sertaKetua PKK Kota Tanjungpi-

nang Hj Yuniarni PustokoWeni dan beberapa kepala

dinas.Hasilnya, juara pertamadiraih Kelurahan Bukit

Cermin, juara keduaKelurahan Sei Jang, juara

ketiga Kelurahan Kamboja.Kemudian, juara harapanpertama diraih KelurahanTanjungunggat, harapankedua Kelurahan Air Rajadan juara harapan ketiga

Kelurahan Batu IX.Sedangkan menu balita

terbaik diraih oleh Kelurah-an Kamboja, penilaian menu

kehidupan terbaik diraiholeh Kelurahan Air Raja.Penilaian menu terbaikkeluarga Bukit Cermin.

Dinas Kelautan PerikananPertanian Kehutanan dan

Energi (KP2KE) KotaTanjungpinang Adnanmenjelaskan, lomba me-

masak ini ini bertujuan agaribu-ibu rumah tangga bisa

mengkomsumsi ikan dirumah. Karena, makan ikandengan teratur cukup baik

untuk kesehatan. Kemudian,mengonsumsi ikan juga baikuntuk kekebalan tubuh.***

Narasi dan Foto : Abas

KelurahanBukit

CerminJuara Umum

Memasak Foto bersama Kadis KP2KE Adnan bersama empatperwakilan tim PKK dari empat kecamatan.

Kadis KP2KE Adnan, menyerahkan piala pemenang ketigadiraih oleh Kelurahan Kamboja.

KADIS KP2KE TANJUNGPINANG, ADNAN MENYERAHKAN PIALA BERGILIR KEPADA KELURAHAN BUKIT CERMIN.

Dewan juri menilai hasil masakan peserta. Wako Lis Darmansyah, Riono dan Hj Weni Lis Darmanyahmeninjau salah satu stan lomba memasak.

Panitia dan pemenang lomba berfoto beresama dengan perwakilan PKK dan Kepala Dinas KP2KE serta pemenang.

Kadis KP2KE Adnan, menyerahkan piala tetap juara kedualomba memasak Kelurahan Sei Jang.

Ketua PKK Hj Weni Lis Darmansyah bersama Wali KotaTanjungpinang H Lis Darmansyah meninjau lomba

memasak tingkat Kota Tanjungpinang.

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 201414

GUBERNUR Kepri H Muhammad Sani dan WakilGubernur Kepri HM Soerya Respationo menyerahkan

Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) tahunanggaran 2015 kepada kepala daerah dan wakil kepaladaerah serta pimpinan FKPD di aula Kantor GubernurKepri, Kamis (11/12). DIPA itu berasal dari DAU, DAK,

dana perimbangan serta dana dekonsentrasi. DIPA tahun anggaran 2015 di Provinsi Kepri mencapai

Rp 12,36 triliun. Anggaran Rp 12,36 triliun tersebutsekitar Rp 7,24 triliun berasal dari dana pemerintah

pusat yang dimasukan dalam APBD Provinsi Kepri danAPBD 7 kabupaten/kota, ditambah sekitar Rp 5,12 triliunkewenangan kantor pusat yang dialokasikan pada Satker

dan lembaga vertikal. Anggaran itu belum termasukpendapatan asli daerah (PAD) dalam APBD provinsi dan

7 kabupaten/kota se-Kepri. Selain penyerahan DIPA, Gubernur Kepri H

Muhammad Sani dan Wagub HM Soerya Respationomelakukan evaluasi Tim Koordinasi Pengentasan

Kemiskinan (TKPK) se-Kepri dan pelaksanaan anggaranpusat serta daerah. Dari hasil evaluasi tersebut, realisasi

program pengentasan kemiskinan hingga November2014 berkisar 85 persen sampai 90 persen. Sedangkan

pembangunan fisik dari dana APBD Provinsi Keprihingga awal Desember ini terlaksana 89,2 persen.

Sedangkan anggaran yang direalisasikan sebesar Rp3.086.844.256.915, atau sekitar 85,98 persen dari total

APBD 2014 sekitar Rp 3,6 triliun. ***

Narasi : Yusfreyendi/MartunasFoto : Humas Pemprov Kepri

Sani-Soerya Serahkan DIPA dan Rakor TKPK

Gubernur Kepri HM Sani didampingi Wakil Gubernur Kepri HM Soerya Respationo menyerahkan DIPA ke Wakil Bupati Bintan H Khazalik.

Gubernur Kepri menyerahkan DIPA 2015 kepada PemkoTanjungpinang yang diterima H Syafrial Evi.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan DIPA 2015 kepada LaksamanaPertama TNI Sulistyanto, Danlantamal IV Tanjungpinang.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan DIPA 2015 kepada Wakil BupatiLingga Abu Hasyim.

Gubernur Kepri HM Sani dan Wakil Gubernur Kepri HM Soerya Respationo memimpin rakor evaluasi.Wagub Kepri HM Soerya Respationo, Sekdaprov Kepri Robert Iwan

Loriaux dan Reni Yusneli.

Foto bersama usai penyerahan DIPA.Gubernur Kepri HM Sani, Wagub Kepri HM Soerya Respationo dan FKPD Kepri

menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan DIPA 2015 kepada BupatiAnamnas Tengku Mukhtaruddin.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan DIPA 2015 kepada KapoldaKepri Brigjen Pol Arman Depari.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan DIPA 2015 kepada SekdaprovKepri Robert Iwan Loriaux.

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014 15

TANJUNGPINANG POSSABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 201416

BANDARA Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang yang dikelolaPT Angkasa Pura II (Persero) berhasil memperoleh penghar-

gaan bandara pelayanan terbaik ketiga di Indonesia. Penghar-gaan itu disampaikan di acara Bandara Award yang digelar oleh

tiga kementerian yakni Kementerian BUMN, KementerianPerhubungan dan Kementerian Pariwisata bekerja sama

dengan Majalah Bandara.Bandara Ngurah Rai, Bali meraih juara pertama dan Bandara

Juanda Surabaya meraih terbaik kedua. Kemudian, BandaraSultan Aji Muhammad Sulaiman, Balikpapan dinobatkan

sebagai bandara yang terbaik di atas bandara yang palingterbaik.

GM Bandara Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang, MSuryawan Wakan mengucapkan, terima kasih kepada pemerin-tah daerah yang mendukung bandara Tanjungpinang. Penghar-

gaan nomor ketiga terbaik pelayanan di seluruh Indonesiamerupakan cambuk untuk terus meningkatkan pelayanan lebih

baik lagi.“Tahun 2015 ini, maskapai Ekspress Air akan membuka

penerbangan Tanjungpinang-Pekanbaru. Kemudian Sriwijayamembuka rute baru dari Tanjungpinang-Jakarta-Pekanbaru-Tanjungpinang,” bebernya. “Dan, di tahun 2015 nanti juga

sudah ada dua penerbangan internasional dari Tanjungpinang-Bangkok dan Tanjungpinang-Tiongkok,” imbuhnya.

Di acara malam Bandara Award, Wali Kota Tanjungpinang HLis Darmansyah juga mendapatkan penghargaan dengan

kategori khusus. Karena dinilai Pemko Tanjungpinang berhasilmembuka akses jalan menuju bandara, sukses membebaskan

lahan untuk perluasan bandara dan Pemprov Kepri berhasilmemotong bukit bandara Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang

hingga runway bertambah panjang. ***

Bandara Raja Haji Fisabilillah Terbaik Ketiga

Narasi: AbasFoto: Istimewa

H Lis Darmansyah, M Suryawan Wakan dan Armin Ngatimin Murtono, berjabat tangan ala komando usai menerima penghargaan.

Erwin Nurdin pemilik Majalah Bandara. Lis Darmansyah mempresentasikan Bandara Tanjungpinang di malam Bandara Award di Jakarta. H Lis Darmansyah, Wako Tanjungpinang

Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyah dan beberapa Dirjen dimalam Bandara Award di Jakarta.

H Lis Darmansyah diapit M Suryawan Wakan (kiri) dan ArminNgatimin Murtono.

Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah (tengah), BupatiWakatobi Sulawesi Tenggara, Hugua (kiri) dan Bupati Tojo Una-Una,

Damsik Ladjalani (kanan) dapat penghargaan khusus.

H Lis Darmansyah bersama dengan para petinggi PT Angkasa Pura II dan beberapa pejabat Dirjen dariKementerian Perhubungan, Kementerian Pariwisata dan Kementerian BUMN.

Tiga kepala daerah raih penghargaan di malam Bandara Award 2014. Wali Kota Tanjungpinang H LisDarmansyah (tengah), Bupati Wakatobi Sulawesi Tenggara, Hugua (kiri) dan Bupati Tojo Una-Una, Damsik

Ladjalani (kanan).

Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyah menerima penghargaan dimalam Bandara Award di Jakarta.

GM PT Angkasa Pura II Bandara Raja Haji Fiabilillah Tanjungpinang,M Suryawan Wakan menerima penghargaan.

M Suryawan Wakan menerima penghargaan di malam Bandara Award2014 di Jakarta.

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014 17

JAKARTA - Mantan KetuaUmum Partai Golongan Karya(Golkar) Muhammad JusufKalla mengaku senang, lanta-ran partai berlambang bering-in akhirnya mendukung kem-bali Peraturan PemerintahPenganti Undang-Undang(Perppu) tentang PemilihanKepala Daerah (Pilkada) lang-sung.

Menurut JK, memang se-harusnya partai yang dimo-tori Aburizal Bakrie alias Icalmendukung Perppu tersebut,sesuai dengan nota kesepa-katan di antara anggota Koal-isi Merah Putih (KMP).

“Itu kan bagus jadinyakan,” ujar JK di Gedung PMI,Gatot Subroto, Jakarta, Jumat

DPD II Partai Golkar Bintanmeminta agar pimpinan DPDI Provinsi tidak terlalu cepatmenetapkan vonis bersalahterhadap ketua DPD II GolkarBintan, Lamen Sarihi. Se-baiknya, masalah Lamen Sari-hi yang menghadiri Munas diBali maupun Munas AncolJakarta diplenokan terlebihdahulu di tingkat DPD II.

Wakil Ketua I DPD PartaiGolkar Bintan, Timbul Sianturi,menyampaikan, saat ini pen-gurus DPD Partai Golkar Ka-bupaten Bintan juga mem-pertanyakan sikap Lamen Sari-hi selaku Ketua DPD II GolkarBintan yang menghadiri Mu-nas di Ancol setelah mengiku-ti Munas di Bali. Karena, La-men Sarihi mengikuti Munastersebut tidak berdasarkanpleno di kepengurusan tingkat

JAKARTA - Musyawarah Nasional (Munas) Golkardi Bali menghasilkan rekomendasi untuk mendukungPilkada oleh DPRD. Namun, belum lama ini DPP Golkaryang dinahkodai Aburizal Bakrie berubah arah danmendukung Perppu Pilkada yang diterbitkan SusiloBambang Yudhoyono (SBY) saat masih menjabatpresiden.Menanggapi perubahan sikap yang berbalik180 derajat itu, Sekjen Golkar Idrus Marham punya pen-jelasan tersendiri.

Dijabarkan Idrus, Munas Bali aspirasi dari DPD I danII untuk mendukung Pilkada lewat DPRD. Aspirasi itukemudian diwadahi dalam bentuk rekomendasi partaiuntuk diperjuangkan.

“Di Golkar, Munas Bali aspirasi dari DPD I dan II,kami apresiasi dan wadahi dalam bentuk rekomenda-si,” ujarnya saat ditemui di gedung DPR, Senayan, Jakar-ta, Jumat (12/12).

Rekomendasi itu kemudian diperjuangkan oleh Ket-ua Umum Aburizal Bakrie dan Idrus dalam pertemuandi elit KMP yang diselenggarakan di kediaman KetuaUmum Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)kemarin.

“Dalam pertemuan kemarin, ARB sudah jelaskan,saya juga jelaskan sebagai koordinator KMP. Kami jelas-kan itu (rekomendasi munas). Kami sosiaslisasikan itu,”sambung Idrus. (net)

DPD Golkar KepriJangan Main Vonis

YUSFREYENDI-ABAS, Tanjungpinang

II Kabupaten Bintan.Dalam hal ini, Sianturi

menyebutkan, Lamen Sarihimempunyai hak untuk mem-berikan kejelasan kepadapengurus DPD II Kabupat-en Bintan. Sampai saat ini,DPD Bintan belum mengada-kan pleno terhadap masalahtersebut.

“Sebaiknya, DPD Provin-si Kepri jangan langsungmain vonis Lamen bersalah.Di Bintan kan masih ada pen-gurus. Setelah diplenokan ditingkat II baru disikapi olehDPD provinsi. Kami tahuDPD Golkar Provinsi Kepripunya hak prerogatif, tapiharus mempertimbangkandari pleno tingkat II,” kataSianturi, Jumat (12/12).

Sekretaris DPD I KepriAgustar, menjelaskan Pak La-men sudah mengaku kalau iahadir di Munas Ancol bah-kan menjadi pimpian sidang

Munas di Ancol, Jakarta.“Pak Lamen sudah men-

gaku ke Pak Ansar kalau iahadir di Munas Ancol Jakar-ta,” tegasnya.

Humas DPD I Partai GolkarProvinsi Kepri, H Suyonomenyebutkan, pada saatMunas Bali sudah ditegas-kan, pengurus partai yangmenghadiri Munas Ancoldipecat dan di-PAW jikayang bersangkutan anggotadewan. Karena, Munas Baliadalah munas yang diseleng-garakan atas dasar Rakernassebelumnya dan sesuai AD/ART organisasi. Sementara,Munas di Ancol dilaksana-kan tidak berdasarkan me-kanisme yang diatur dalamAD/ART.

“Hasil Munas di Bali, DPDprovinsi harus memecat danmelakukan PAW terhadappengurus partai yang hadirdi Munas Ancol. Siapa pun

dan apa pun jabatannya.Justru itu, DPD Provinsi Ke-pri langsung mengambil si-kap,” tegas Suyono.

Berita sebelumnya, SekjedDPP Golkar, Idrus Marhamsudah memberikan mandatkepada Ketua DPD I GolkarKepri, Ansar Ahmad juga se-bagai Bupati Bintan, untukmencopot ketua DPD II yangmenghadiri Munas Golkar diAncol, Jakarta.

“Saya sudah telpon PakAnsar agar segera mencopotKetua DPD yang mengikutiMunas dan mencarikan pen-ganti sementara ketua DPD,”tegasnya. Saat Idrus Mar-ham menelpon Pak Ansar,menurut Idrus Pak Ansarakan segera membuat suratpemecatan. “Pak Ansar pas-ti mengeluarkan surat pem-berhentian bagi Ketua DPDII yang hadir di Munas An-col,” tegasnya.***

F-DOK

SALAM: Bupati Bintan Ansar Ahmad juga sebagai Ketua DPD I Golkar Kepri bersalamandengan Ketua DPRD Bintan Lamen Sarihi juga ketua DPD II Golkar Bintan.

Mayoritas di KMPDukung Perppu Pilkada

PARPOL JK Girang Golkar DukungPerppu Pilkada Langsung

(12/12).Kendati demikian, JK eng-

gan mengurusi AD/ART diMunas IX Partai Golkar di Bali,yang diketahui DPD tingkat Idan II merekomendasikanagar menolak Perppu Pilkadalangsung.

Dan, dalam kesempatan ituIcal pun menyetujui rekomen-dasi DPD tingkat I dan II un-tuk menolak Perppu yangditerbitkan oleh mantan Pre-siden Susilo Bambang Yu-dhoyono (SBY).

“Jangan tanyakan ke saya,tanyakan Pak Ical, tapi baiklah supaya bersatu (men-dukung Perppu),” jelasnya.

Partai Golkar yang kembalimendukung Perppu tersebut

tidak disambut baik sebagianoleh kader-kader partai berin-gin. Mereka bersikukuh untukmenolaknya. Namun dikata-

kan JK, sesuai dengan komit-men dari Ical jika ada kaderyang bersebrangan dengankeputusan partai, maka akan

dipecat. “Ya dulu banyak ber-beda dipecat, kalau memangberbeda tentu dipecat,” tutur-nya. (net)

F-NET

KAMPANYE: Mantan Ketua Umum Golkar Muhammad Jusuf Kalla saat mengikuti kampanye.

Idrus Marham Minta Menkumham Netral

JAKARTA - Partai Golkarkubu Aburizal Bakrie alias Icalmengingatkan agar pemerin-tah lewat Kementerian Hu-kum dan HAM (Kemenkum-ham) bisa berlaku netral dalammemutuskan dualisme kepen-gurusan Partai Beringin.

Sekretaris Jenderal (Sekjen)Golkar Idrus Marham, bahkan

menyebut bahwa perlawanandari masyarakat akan mencu-at jika pemerintah menganu-lir kepengurusan dari hasilMusyawarah Nasional (Mu-nas) di Bali.

“Apabila pemerintah tidakmengesahkan kepengurusanyang sesuai AD/ART dengandukungan seluruh pemegang

suara. Maka, tentu lawannyananti adalah rakyat yangakan memberi penilaian,” kataIdrus di Gedung DPR RI,Senayan, Jakarta, Jumat (12/12).

Meski begitu, mantan Ang-gota DPR RI itu yakin bahwaPresiden Joko Widodo danWapres Jusuf Kalla (JK) akan

berlaku netral dalam penye-lesaian konflik partai yangsemakin meruncing tersebut.

“Selama ini keyakinan kami,Jokowi-JK pasti akan men-dukung proses sesuai aturanyang ada, Undang-Undangyang ada,” sebut Idrus.

Ada Parpol Catut NamaJokowi-JK

Idrus Marham yakin Pres-iden Joko Widodo (Jokowi)dan Wapres Jusuf Kalla (JK)akan berlaku netral dalampenyelesaian konflik yangmenghinggapi tubuh PartaiGolkar.

Terlebih, bola panas pe-nyelesaian masalah saat iniada di tangan pemerintah diMenteri Hukum dan HAM,Yasonna Laoly.

“Pak Jokowi-JK kita harap-kan mendukung proses se-suai aturan yang ada,” tegas-nya.

Hanya saja, ia ak menampikadanya oknum bahkan partai

politik yang sering menga-tanamakan pemerintah.

“Memang ada selama inioknum yang mengatasnama-kan pemerintah, dari partaipolitik ada juga.

Kami cermati parpol terten-tu mengatasnamakan pemer-intah,” jelas Idrus.

Namun, Kenyataan itu takmembuatnya khawatir. Sebab,dia yakin bahwa pemerintahakan mengesahkan kepengu-rusan kubu Aburizal Bakriealias Ical.

“Tapi kami yakin Jokowi-JKtidak mungkin terpengaruhdengan hal seperti itu.

Jokowi-JK pasti akan mem-gambil langkah sesuai aturanyang ada, kepengurusan ha-sil Bali itu yang akan diberi-kan pengesahan,” tuturnya.

Menurutnya, Golkar di daer-ah tetap solid mendukungMunas di Bali. Dan, sudahmemerintahkan untuk meme-cat pengurus yang mengha-dii Munas Ancol. (net)

F-NET

DISKUSI: Ketua Golkar versi Munas Aburizal Bakrie dan Sekjen Golkar Idrus Marham. IdrusMarham minta agar Kementerian Hukum dan HAM bisa bersikap netral.

PRO KONTRA

IKLAN

Agung Laksono SetujuKMP Dibubarkan

JAKARTA- Ketua DPP Partai Golkar versiMunas IX Jakarta, Ace Hasan Syadzili, men-dukung Koalisi Merah Putih dibubarkan. Dalampandangannya, ideologi KMP hanya kepent-ingan transaksional elit-elit partai dan tidakmendengarkan aspirasi bawah.

“Sejatinya koalisi politik dalam sistem pres-idensialisme itu harusnya ditiadakan. Koalisipartai politik di parlemen hanya bisa terjadidalam sistem parlementer,” kata Ace saat di-hubungi wartawan, Jakarta, Jumat (12/12).

Dia menjelaskan, fungsi DPR dalam sistempresidensialisme sejatinya adalah legislasi,pengawasan dan penganggaran. Baik itu par-tai yang berasal dari pemerintah maupun yangtidak berada di pemerintahan.

“Saya yakin koalisi tanpa ideologi akan den-gan mudah untuk pecah dan bubar. Apalagikoalisi politik ini berbasiskan pada kepentin-gan transaksional elit politik, berdasarkan ataskepentingan jangka pendek,” jelasnya. (net)

SAMPAIKAN unek-unek Anda terkaitlayanan publik seperti PDAM, listrik,

telepon, seluler, jalan rusak, kemacet-an, pembuatan KK/KTP/SIM/Paspor/akta kelahiran/sertifikat tanah, dll.

Cukup ketik: MBS (spasi) Isi pesanlalu kirim SMS ke:

0896-7410-6630Atau kirim melalui email:

[email protected]

TANJUNGPINANG POS dapat diakses meng-gunakan iPad, iPhone, iPod Touch, Blackberry

Playbook, dan Tablet Android. Caranya, melaluiaplikasi SCOOP, yang bisa di-download dari

GOOGLE play store.

TELEPON PENTING

TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 201418

Pemadam Kebakaran Bintan 081364363030

Pemadam Kebakaran Tpi 0771-20949 / 113

Polsek Bukit Bestari 0771-318211

Polsek TPI Kota 0771-314110

Polsek Bintan Timur 0771-61110

Unit Lakalantas Tpi 0771-7000009

Kantor Badan SAR Tpi 0771-29125

Camat Tpi Kota 0771-7008251

PLN 0771-23755/21048

Polres Tanjungpinang 0771-314351

PDAM 0771-21574

Jasa Raharja Tpi 0771-317537

RSUD Tpi 0771-313000

Lantamal IV Tanjungpinang 0771-23071

KPAID Kepri 0771-7004406

RSUD Prov Kepri Batu 8 Tpi 0771-7335202

Menggali Akar Korupsikhir-akhir ini rakyattanah air dibuatprihatin dengan

kasus korupsi pejabatpublik. Beritanya bak ceritasinetron bersambung,namun kehadirannya tidakditunggu dan diharapkanmasyarakat. Sekedarmengungkit syaraf ingatankita, sebut saja kasus yangmenimpa Menteri ESDMEra SBY yakni Jero Wacik,tak lama berselang munculpula kasus yang menimpaGubernur Riau AnnasMaamun, kemudian BupatiTapanuli Tengah BonaranSitumeang dan teranyar,kasus yang menimpa KetuaDPRD Bangkalan MaduraFuad Amin Imron.

Korupsi di tanah iniseakan menjadi enemyyang tak pernah mati danselalu memakan korban.Penyelesaiannya terlihatsulit, tak ubahnya mengu-rai benang kusut yang taktahu ujung dan pangkaln-ya. Akibatnya pejabatpublik seakan “berlomba-lomba” untuk menginap dihotel prodeo KPK. Apasesungguhnya yang salahdengan bangsa ini sehing-ga korupsi seolah makhlukyang tak pernah mati?.Atau jangan-jangankorupsi telah menjadibagian dari kultur bangsaini?. Sehingga korupsibukan sesuatu aib yangmengotori marwah diri dantak perlu di jauhi.

Menggali akar korupsisesungguhnya penggalianyang tiada akhir. Sebabakarnya melahirkan cabangyang sulit dipotong.Memotong akar yang satumenumbuhkan akar yanglain. Bahkan terkadangkorupsi dibalut atas namaundang-undang danakhirnya melahirkan

mindset dan kultur yangsesat tentang korupsi.Setidaknya ada beberapahal yang menyebabkanterjadinya akar korupsi.

Pertama, serakah, pelakukorupsi adalah orang yangtidak puas akan keadaandirinya. Ini didukung olehgaya hidup hedonis danmenilai materi adalahsegala-galanya. Pola inisemakin mendapat pijakanpada masyarakat yangkapitalis.

Dimana, paradigmamasyarakatnya melihattumpukan materi berperandalam mengangkat stratasosial seseorang bahkan,sudah sampai pada tahap”menuhankan” materi.Indikasi ini terlihat,bagaimana masyarakatmemposisikan tinggi orangyang berpunya (the have)dalam komunitasnya.Orang yang berlimpahmateri punya strata sosialtinggi dan seakan menjadipakem yang tak terbantah-kan. Kondisi ini akhirnyamemicu orang untukmenggapainya denganberbagi cara termasukdengan korupsi.

Kedua, peluang, regulasiyang memberikan peluanguntuk melakukan korupsi.Dalam frasa popular yangkita kenal, kejahatan tidakhanya karena niat, tapi jugakarena ada kesempatanatau peluang. Pejabat yangmemiliki kekuasaan punyapeluang untuk melakukankorupsi. Anggaran yangbermiliar bahkan triliunrupiah yang dikelolaseakan memberi celahuntuk keuntungan pribadi.Mindset pejabat sebagaiorang yang “berkuasa”menjadi bagian tak terp-isahkan. Peluang itusemakin terbuka ketika

lemahnya pengawasaninternal birokrasi. Dalambahasa Jusuf Kalla, akibatlemahnya pengawasanaliran dana pemerintah.Klitgaard menyebutnyakekuasaan yang tinggi (discretion of official) tapilemah pengawasan ( minusaccountability).

Ketiga, mental pejabat,sikap mental yang takpernah merasa cukup.Memiliki harta yang banyaktidak membuat orangmerasa cukup.

Menambah dan menim-bun harta seakan tidakpernah ada titik jedanya.Ibarat minum air laut,semakin diminum semakinhaus. Mindset ini sudahmembatu dalam jiwa parakoruptor. Gairah inilahyang membuat libidomanusia untuk menumpukharta semakin bergelora.Dalam pandangan Maslowjika kebutuhan terting-gipun dianggapnyakebutuhan dasar ( primeneeds ), maka apapun akandilakukannya.

Keempat, efektivitashukum, hukum yangdijalankan saat ini tidakpernah memberi efek jera.KPK sebagai lembagaterdepan yang memberan-tas korupsi tidak membuattakut dan jera para korup-tor. Walaupun keputusanhakim akhir-akhir inicenderung memberihukuman berat pada pelakukorupsi.

Namun realitasnya,korupsi tetap terjadi seolahtak terpengaruhi. Hukumberat sejatinya akanmembuat orang berpikirribuan kali untuk korupsi.Benar apa yang dikatakanRamirez Torres, korupsiadalah kejahatan kalkulasiatau perhitungan (crime of

Penulis: Suhardi

Alumnus PascasarjanaUKM Malaysia/Mahasiswa

Program Doktor UINSuska Riau

calculation) bukan hanyasekedar keinginan (pas-sion). Seorang akanmelakukan korupsi jikahasil yang didapat darikorupsi tinggi dan lebihbesar dari hukuman yangdidapat serta kemungkinantertangkapnya kecil.

Untuk itu menjadipenting bagi bangsa inidalam menangani korupsidengan tepat dan cermat.Solusinya harus kompre-hensif bukan simplistikdan partikularistik sebabkorupsi adalah persoalanyang kompleks dansistemik. Mengamputasin-ya adalah tindakan nyata,agar virusnya tidakmenyebar ke masyarakat.Sehingga merongrongsendi-sendi kehidupanmasyarakat. Teori “ carroctand stick” yang di terap-kan di Tiongkok bisamenjadi alternatif untukmemberangus korupsi diIndonesia.

Bangsa ini sudah terlalulama dan lelah dengankasus korupsi. Kita bisabercermin dari sejarah,bagaimana korupsi telahmenjadikan VOC (Vereenigde OostindischeCompagnie) pada tahun1799 menjadi bubar,lantaran pejabatnya banyakmelakukan korupsi. Ketikaitu Indonesia masihbernama Hindia Belanda.Korupsi itu hidup, redup,mati dan kini berinkarnasidalam personifikasi yangsemakin menakutkan. Kitakhawatir bangsa ini akanhancur oleh korupsisebagaimana yang terjadipada VOC Hindia Belanda.Untuk itu memotong akarkorupsi dan membuatnyamati dan tidak tumbuhkembali menjadi tugasberat bangsa ini. ***

LAM LinggaTak DilibatkanKEPKEPKEPKEPKEPADADADADADAAAAA Yth. KETUA LAM KAB LINGGATOLONG DIAJAK TOKOK2 BUKAN ANGGOTAATAU LSM DIAJAK KERJA SAMA APA PROGRAMLAM UNT KAB LINGGA DAN KEMAREN ADAUND DR LAM PROVINSI KEPRI MENGENAIRAPERDA TLG DIADAKAN PERTEMUAN DANJGN IKUT CAMPUR DLM PEMERINTAH KABLINGGA DAN SUKA MENCARI KESALAHANSKPD DAN LAPOR BUPATI ITU

+6282390131899 +6282390131899 +6282390131899 +6282390131899 +6282390131899

Lurah ManaPersulitRumahSubsidi?KORANKORANKORANKORANKORAN TG.PINANG POSTGL 12 DES 2014 PADAMIMBAR BEBAS TLGJELASKAN RTLH RT DANLURAH MANA YGMEMPERSULIT RUMAHSUBSIDI TLG DIPERJELASSUPAYA ENAK DPT KITATANYA APA SEBABNYA

+6282390131899+6282390131899+6282390131899+6282390131899+6282390131899

DATANG & RASAKAN PERUBAHAN

MENGOBATI BERBAGAI MACAM PENYAKIT;= BAWAAN LAHIR; MEDIS/NON MEDIS+ URUT TITIK PUSAT,UNTUK PRIA & WANITA

PRAKTEK SAMPING POLRES; BATU 5 ATAS, , SWALAYAN{TELEPON; }MAHAKAM LANTAI 2 081991674550

SETELAH 1X PENGOBATAN

1. MERUBAH BURUNG PIPIT JADI BURUNG GARUDA2. MENGOBATI EJAKULASI DINI, MENAMBAH STAMINA PRIA3. TERAPI .V. MENYEMBUHKAN SEMUA PENYAKIT KEWANITAAN4. CEK KESEHATAN PAKE KOMPUTER, HASIL BISA DI PRINT

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN.2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS.3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK

MENDAPATKAN DISCO N 20%U T4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 0822-835884145. 1 (SATU) JAM SEBELUM KAPAL TIBA SUDAH DI TERMINAL PELABUHAN

DES 2014JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNIDI PELABUHAN KIJANG/ TANJUNGPINANG DAN BATAM

NAMA KAPALRENCANA TIBA RENCANA BERANGKAT

DARI HARI TANGGAL JAM DARI HARI TANGGAL JAM TUJUAN

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

.9

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

NO.

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

SINABUNGKM.

KM. BUKIT RAYA

KM. UMSINI

BUKIT RAYAKM.

KM. SINABUNG

KM. BUKIT RAYA

KM. UMSINI

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

KELUDKM.

RABU

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SENIN

RABU

SABTU

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

SELASA

KAMIS

MINGGU

JUM’AT

SENIN

KAMIS

SABTU

RABU

SENIN

KAMIS

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

SELASA

KAMIS

MINGGU

TG.PRIOK

LETUNG

TG.PRIOK

BLINYU

TG.PRIOK

LETUNG

TG.PRIOK

BLINYU

TG.PRIOK

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

BELAWAN

TG.BALAI

TG.PRIOK

03 Des 14

08 Des 14

10 Des 14

13 Des 14

17 Des 14

22 Des 14

24 Des 14

27 Des 14

29 Des 14

03 Des 14

06 Des 14

10 Des 14

13 Des 14

17 Des 14

20 Des 14

23 Des 14

25 Des 14

28 Des 14

05 Des 14

08 Des 14

11 Des 14

13 Des 14

17 Des 14

22 Des 14

25 Des 14

27 Des 14

03 Des 14

06 Des 14

10 Des 14

13 Des 14

17 Des 14

20 Des 14

23 Des 14

25 Des 14

28 Des 14

18.00

.0021

1 .007

02.00

18.00

.0021

.0017

02.00

19.00

12.00

15.00

12.00

15.00

12.00

15.00

09.00

14.00

15.00

.0015

23.00

.0007

04.00

21.00

.0023

07.00

.0004

15.00

18.00

15.00

18.00

15.00

18.00

12.00

17.00

18.00

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

25 November 2014

TG.PRIOK S- SURABAYA - MAKA SAR - MAUMERE -

LARANTUKA - LOWELEBA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -

NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -

NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

BLINYU - TG.PRIOK - BLINYU

BLINYU - TG.PRIOK - BLINYU

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -

SERASAN - PONTIANAK - SURABAYA (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -

SERASAN - PONTIANAK - SURABAYA (PP)

TG.PRIOK S- SURABAYA - MAKA SAR - MAUMERE -

LARANTUKA - LOWELEBA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK S- SURABAYA - MAKA SAR - MAUMERE -

LARANTUKA - LOWELEBA - KUPANG (PP)

BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN

TG.BALAI - BELAWAN

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

JADWAL SEMENTARA“JADWAL DAPAT DILIHAT DI HARIANTANJUNGPINANG POS SETIAP HARI”

DATANG & RASAKAN PERUBAHAN

MENGOBATI BERBAGAI MACAM PENYAKIT;= BAWAAN LAHIR; MEDIS/NON MEDIS+ URUT TITIK PUSAT,UNTUK PRIA & WANITA

PRAKTEK SAMPING POLRES; BATU 5 ATAS, , SWALAYAN{TELEPON; }MAHAKAM LANTAI 2 081991674550

SETELAH 1X PENGOBATAN

1. MERUBAH BURUNG PIPIT JADI BURUNG GARUDA2. MENGOBATI EJAKULASI DINI, MENAMBAH STAMINA PRIA3. TERAPI .V. MENYEMBUHKAN SEMUA PENYAKIT KEWANITAAN4. CEK KESEHATAN PAKE KOMPUTER, HASIL BISA DI PRINT

Dipungut UangRapor di SMPN 10KAKAKAKAKATTTTTAAAAA nya sekolah gratis .? tapi masi ada saja .sekolah ygmeminta sumbangan kepada para murid .untuk pembuatanraport .dan pembangunan musholla .untuk pembuatanraport d minta sebesar 50 rb .dan musholla 25 rb . Tlngdinas 2 yg terkait d pantaw sekolah tersebut .yaitu ..SMP 10.JLN TJNG UNGGAT .TRIMS

+6281364249839+6281364249839+6281364249839+6281364249839+6281364249839

Bank Mandiri, Aturan Mana yang Diikuti?KEPKEPKEPKEPKEPADADADADADAAAAA yth. Pimpinan Bank Mandiri Jln Tengku Umar Tg.Pinang pd tgl 11 Des 2014 mau bayar Tunai tdk boleh hrspakai ATM/BUKU itu kata scurity Bank Mandiri pd tgl 12 Des 2014 ade teman sy bisa setor dg dana Tunai yg mana maudiikut peraturannya yg dipakai tlg penjelasan yg baik

+6282390131899+6282390131899+6282390131899+6282390131899+6282390131899

SlipPengirimanHilang diBank BTNPengalaman yang sangat ber-harga dan perlu dibagikan untuksemua. Saya, beberapa waktulalu melakukan kliring dari BankBTN ke satu bank swastatujuannya. Karena, sudah sore,katanya tidak bisa kirim instanlagi, yang namanya RTGS.Akhirnya, saya kirim pakai kliringbiasa. Tapi, katanya satu harisudah sampai, ternyata empathari tidak kunjung sampai.Ternyata, ada juga kesalahannomor, akhirnya kliring tak bisadiproses. Karena sudahmendesak, dikir im lagi tapipakai RTGS yang katanya cumasatu jam sudah sampai.Ternyata, dua hari belum jugasampai. Yang mengejutkan,pihak bank meminta slip yangsaya simpan. Ternyata, s l ipmereka hilang, Ketahuannya,saat pengirim mengkonfirmasiulang dan menyebut berkasnyabaru dapat.

+6281+6281+6281+6281+6281222227777700000121212121289898989890909090909

Kok HarusPakai SuratJalan?MBSMBSMBSMBSMBS Pak Polisi Batam, kenapa waktu maumenyeberangkan kendaraan dr Batam keBintan via roro t.punggur harus pakai suratjalan dr kepolisian ? Bukankah Pulau Batammsh masuk NKRI ? Padahal kendaraan sayabukan kendaraan dgn fasilitas FTZ ( BP .... DB). Sebaiknya anda baca lagi dgn seksama UUyg menjadi rujukan surat jalan dimaksud.

+6282382692661+6282382692661+6282382692661+6282382692661+6282382692661

A

19SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU 13 DESEMBER 2014TANJUNGPINANG POS METRO BATAM

Ashanty Sudah Siap Live MelahirkanJELANG siaran langsung pro-ses Ashanty melahirkan yangakan dijadwal pada Minggu be-sok di salah satu stasiun televisiswasta, istri Anang Hermansyahini rupanya sudah bersiap di ran-jang rumah sakit, sejak tiga harisebelum jadwal tayang.

Ini tampak dari aksi Ashantymemajang foto dirinya tengahberada di atas ranjang persalinan,didampingi Anang. Wanita ber-hidung bangir ini tampak mema-kai baju merah mawar. Anang disampingnya berkaos dan berka-camata.

“Bismillah... Semoga dilancar-kan semua ya Allah,” tulis As-hanty di instagram-nya.

Ashanty tidak menyebutkankondisi terbaru kehamilannya.

Apakah sudah masuk bukaanlevel tertentu.

Yang pasti, ini adalah siaranartis melahirkan secara langsungpertama kali oleh televisi Indone-sia. Sebelumnya, mantan anggo-ta Komisi Penyiaran Indonesia,Ade Armando sempat mengritiksiaran langsung melahirkan inisebagai acara tak bermutu. Apala-gi, ada Anang sebagai sosok ang-gota DPR.

Tapi, pihak stasiun televisiswasta itu menjelaskan, yang di-siarkan bukan proses melahirkan.Tapi perjalanan Ashanty dari ke-diaman ke rumah sakit, suasanakejiwaan Ashanty jelang melahir-kan dan pengambilan gambarsetelah si jabang bayi dilahirkan.

“Yang mau disiarkan orang

yang mau menghadapi kelahirangimana, tenang atau gimana. Te-rus kita flashback kisah cintamereka dari awal. Jadi, pengam-bilan gambarnya dari rumah keRumah Sakit Pondok Indah. Ka-lau sudah lahir diambil juga,”jelas perwakilan dari stasiun itu.

Ashanty sendiri sudah men-jalani tes ultrasonografi (USG)4D. Hasilnya bagaimana?

“Waktu USG sudah lihat, mu-kanya mirip Mas Anang,” ung-kap Ashanty, Kamis (11/12).

Anak tertua Anang, TitaniaAurelie Hermansyah (Aurel)mengungkapkan, wajah adik-nya mirip dengan Anang versimancung. “Mirip Pipi, tapi hi-dungnya mancung,” tutup Au-rel. (jpnn)

Gaya & Selebriti

Hanya .....................................dari hal 20Saat ini di Lapas Barelang, ada 10orang yang terpidana mati. Namunia memperkirakan, di antara napiitu belum ada yang akan diek-sekusi mati. Alasannya, kelimanapi tersebut belum ada yangmengajukan grasi.

“Yang secara resmi untuk ek-sekusi mati, belum ada. Di lapasini belum ada yang mengajukangrasi. Yang sudah, dua orangmengajukan PK (peninjauankembali),” jelasnya.

Sekitar 10 napi dengan huku-man mati terdiri dari tujuh orangnapi narkoba dan tiga napi ataskasus pembunuhan. Informasimengenai napi yang akan diek-sekusi, pihaknya belum menerimainformasi tersebut.

Sementara itu, anggota DPR RI

yang membidangi hukum Dwi La-tifa mengatakan, perlu perhatianserius terkait napi narkoba. Hal inisetelah bertemu dengan KalapasBarelang diperoleh data, sekitar 70persen penghuni lapas Barelangterjerat hukum karena kasusnarkoba.

“Ini warning. Sekitar 70 persendi Lapas Batam merupakan napinarkoba. Ini harus perhatian seri-us aparat kepolisian. Pentingmemberikan efek jera bagi pelaku,”tegas Latifa.

Ia menilai, persoalan narkobasudah dalam taraf yang mengkha-watirkan. Ia meminta harus adatindakan tegas dan serius dalammemberantas narkoba.

“Ancaman narkoba ini luar bia-sa. Apalagi, sopir mantan ketua

DPRD di Kepri pernah juga kena,”cetusnya.

Pada kesempatan itu, Latifa danTumbur menggelar silaturahmidengan para petugas Lapas Bare-lang, sekaligus dalam rangka re-ses. Hasil pertemuan dengan Ke-pala Lapas Barelang, dijanjikanakan dibawa untuk disikapi peme-rintah pusat.

“Dari segi bangunan dan pem-binaaan, di sini sudah bagus,” ujarLatifa.

Selain itu, masukan dari Kala-pas, ada keinginan dilakukan tesnarkoba secara mendadak. Na-mun, terkendala anggaran.

“Walau sudah bekerja samadengan BNN namun untuk tesmendadak, anggaran nggak cu-kup,” ucap Latifa. (mbb)

spesifikasinya, jalan layang diSimpang Jam antara lain, panjangjalan layang sekitar 150 meterdengan lebar 24,1 meter, jalannyaada yang dua jalur dan tiga lajur.Walau panjangnya lebih pendekdari flyover simpang Kabil, namunanggarannya lebih besar.

“Proyek jalan layang SimpangJam lebih mahal karena kon-truksinya bertipe bx girder, lebihrapat daripada dengan tipe I fc45,”jelasnya

Flyover ini dibangun denganbangunan bawah oprit abt pilar.Jalan layang ini nantinya akanmemiliki pagar pengaman, rambuatau lampu penerangan saat malamhari, pemasangan jaring penga-man, pelebaran jalan kiri dan ka-nan.

Sedangkan flyover di SimpangKabil menggunakan desain atauperencanaan awal yang dibuatoleh pihak BP Batam. Anggaran-nya sekitar Rp 128,145 miliar.

“Kami menggunakan desainBP Batam. Tapi kita buat tamba-han ornamen yang bercirikanMelayu,” papar Buyung.

Panjang bentangan jalan la-yang ini direncanakan sekitar 425meter. Lebar flyover ini sekitar 22,5meter, dua jalur dan tiga lajur. Bagi-an atas menggunakan sistem boxgirden. Pondasinya berjenis borepile dan oprit beton segmental.

“Pekerjaan bangunan bawahoprit, membuat pagar pengama-nan, rambu atau lampu penerangansaat malam, dan pemasangan ja-ring pengaman,” bebernya.

Walau anggarannya 3 tahun,namun diperkirakan pengerjaan-nya tidak sampai 3 tahun. Hanyasaja diperkirakan akan ada gang-guan atau kemacetan lalu lintas.

“Tender dimulai 20 Desembermendatang. Februari 2015 meru-pakan masa sanggah. Pelaksa-naannya mungkin bulan Mei2015,” terang Buyung.

Ia memperkirakan, pemba-ngunan flyover Simpang Kabilakan terlambat. Alasannya, desain

yang dari BP Batam perlu di-re-view dengan menambah ornamenMelayu.

“Yang Simpang Jam, mungkinmulai Agustus 2015,” sambungBuyung.

Keterlambatan ini dikarenakanLembaga Adat Melayu (LAM)akan menambah ornamen desainflyover. Usulan ornamen tamba-han di atas flyover, diminta diusul-kan LAM secara tertulis.

“Jadi, ini kami akomodir untukkearifan lokal,” ucap Buyung.

Dewan Pakar LAM, yang jugaanggota DPRD Kepri Maaz Ismailmeminta waktu mengevaluasi de-sain ornamen Melayu. Pada de-sain awal, di atas flyover terdapatlayar terkembang sebagai orna-men kemelayuan. Selain itu, un-sur identitas Batam perlu ditampil-kan dalam flyover.

“Kami minta waktu satu ming-gu untuk masukan tambahan de-sain. Kebetulan, soal layar jugapenting. Apakah disetujui atautidak. Nanti, ada pula yang bilang,berlayar terus Melayu. Kapansinggahnya?” kata Maaz.

Ketua Komisi III Saproni me-minta, pembangunan jangan sam-pai tiga tahun. Dikhawatirkan,pembangunan dengan diikutipengalihan lalu lintas berikut den-gan kemacetan yang diakibatkan,bisa menimbulkan trauma.

“Jangan sampai ini flyover per-tama dan terakhir. Karena wargatrauma jika macetnya sampai tigatahun,” harap Saproni.

Pernyataan senada disampai-kan anggota Komisi III SuryaMakmur. Ia meminta agar dilaku-kan rekayasa pembangunan tan-pa mengurangi kualitas. Sehing-ga, waktu pembangunan bisa tigaatau empat semester (2 tahun).

“Kami akan usahakan ke BPBatam untuk membantu peralihanarus lalu lintas dengan melaluilahan milik mereka. Agar lahantersebut dapat digunakan se-bagai jalur alternatif kendaraan,”ujarnya. ***

Proyek ............ dari hal 20

F-MARTUA/TANJUNGPINANGPOS

RAPAT: Desain flyover dipaparkan Buyung Sitompul dariKementerian PU, Kamis (11/12).

Ekspor dari Kepri Cenderung MeningkatBATAM - Bank Indonesia (BI)berharap serta optimis perekono-mian akan meningkat pada tahun2015 mendatang. Pertumbuhanekonomi Kepri diprediksi akanmeningkat.

Hal itu dikatakan Kepala BankIndonesia (BI) Kepri Gusti RaizalEka Putra, Jumat (12/12).

“Pertumbuhan ekonomi tahundepan diperkirakan 6,3 sampai 6,6persen years on years (yoy).Perekonomian Kepri mengalami

kenaikan dibandingkan tahun ini,sekitar 6,13 persen,” ujarnya.

Ekonomi Kepri akan ditopangkonsumsi pada tahun depan.Tapi kinerja investasi akan kuatdan stabil.

Namun, Gusti meminta agariklim usaha dan investasi terjaga.Diharapkan, kinerja investasiyang menunjukkan penguatanpertumbuhan di 2014, tetap sta-bil.

“Dengan asumsi, iklim in-

vestasi dan usaha tetap terjagadi Kepri, khususnya di Batam,”harapnya.

Sementara itu, dampak lanju-tan kenaikan harga BBM subsi-di diperkirakan akan mereda padatahun 2015. Selanjutnya, laju in-flasi akan kembali pada pola his-torista.

“Target inflasi 2015, sebesar 4persen. Searah dengan target in-flasi nasional,” beber Gusti.

Akhir-akhir ini, distabilitas

makin terasa. Mesin perekono-mian Indonesia perlu diperbaiki.Bersama pemangku kebijakandan pelaku ekonomi harus tetapkokoh.

Ekonomi global sudah mulaipulih. Namun pertumbuhanekonomi masih sangat rendah.

Ancaman inflasi masih mem-bayangi perekonomian. Pemuli-han ekonomi global terbatas danbelum stabil.

“Pertumbuhan ekonomi na-

sional melambat dibandingkantahun lalu,” jelas Gusti.

Gubernur Kepri HM Sani me-ngatakan, ekspor Kepri cen-derung meningkat belakanganini, seiring dengan investasi yangterus meningkat.

“Saya atas nama pemerintahKepri mengucapkan terima kasihkepada seluruh elemen Kepri.Mari bersama-sama membangunkepercayaan dalam meningkat-kan investasi,” ucapnya. (mbb)

Bermuatan Sejarah MelayuBuku Karya Dahlan Diluncurkan

JAKARTA - Sejarah Melayukarya Wali Kota Batam AhmadDahlan, diluncurkan. Buku ini di-nilai bermuatan sejarah bangsadan kemaharajaan Melayu yangcukup komprehensif.

Penilaian itu disampaikan Se-nior Editor Penerbit buku ini, Can-dra Gautama, Kamis (11/12), diIstana Ballroom Sari Pan Pa-cific, Jakarta. Perusahaan pener-bit buku karya Ahmad Dahlan initertarik untuk menerbitkan bukuyang memperlihatkan catatansejarah Melayu dalam rentangwaktu yang sangat panjang.

“Karena ada satu kesamaanvisi dan tujuan bersama penulis,untuk terus melestarikan sejarahMelayu yang harus terus dijaga,”ujarnya.

Buku ini merupakan langkahyang kedua dalam melestarikansejarah Melayu. Sekitar 17 tahunlalu, atau tepatnya tahun 1997,diterbitkan buku seri MelayuTionghoa.

“Ini adalah kick off keduakami dalam terus menyelamisejarah, budaya, dan kesusas-traan Melayu setelah sebelum-nya kami menerbitkan MelayuTionghoa pada tahun 1997,”ujar Candra.

Pada kesempatan yang sama,Ahmad Dahlan mengapresiasiperhatian dan kerja sama perusa-haan penerbit buku ini dalam me-nerbitkan buku sejarah Melayu.Buku ini telah disusunnya sela-ma lima tahun dengan mengum-pulkan beberapa bahan dan re-

ferensi guna terus melengkapimanuskrip sejarah Melayu ini.

“Saya tergerak untuk menulisbuku ini dikarenakan minimnyareferensi buku tentang sejarahMelayu,” katanya.

Menurut Dahlan, saat masihbertugas di Otorita Batam (OB),

sekarang BP Batam, ia pernah ke-sulitan mencari sumber referensinama-nama pahlawan asli Me-layu.

“Saat itu, saya sampai harusmeminta sekretariat negara untukmembantu,” tutur Dahlan.

Ia mencari nama pahlawan dari

Melayu, saat Presiden ke-3 RI,B J Habibie meminta nama un-tuk enam jembatan yang meng-hubungkan pulau Batam, Rem-pang, dan Galang (Barelang).

“Itu salah satu yang membuatsaya ingin menulis buku me-ngenai sejarah Melayu karena

cukup kesulitan mencarinya,”sambung Dahlan.

Dalam peluncuran buku inijuga dilakukan diskusi buku yangmenghadirkan sejarahwan AnharGonggong dan BudayawanTaufik Ismail yang dipandu olehmoderator Rahma Sarita. (mbb)

F-ISTIMEWA

LAUNCHING: Peluncuran dan bedah buku sejarah Melayu karya Wali Kota Batam Ahmad Dahlan, Kamis (11/12), di Jakarta.

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAHPADA PEMILIHAN UMUM GUBERNUR DAN BUPATI

DI PROVINSI KEPULAUAN RIAUAlamat : Jl. Diponegoro No. 1 A-B Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau

Telp/Fax : 0771-318694

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI TES TERTULISCALON ANGGOTA PANWASLUKADA KABUPATEN/KOTA

SE-PROVINSI KEPULAUAN RIAUNomor : 05/TIMSELPANWASLU-KEPRI/XII/2014

Dalam rangka melaksanakan amanat Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 Tentang Penyelenggaraan Pemilihan Umum, setelahmelakukan penilaian atas hasil tes tertulis Calon Anggota Panwaslu Kabupaten/Kota bersama ini kami umumkan nama-nama CalonAnggota Panwaslu Kabupaten/Kota yang lulus seleksi tes tertulis sebagai berikut :

No.

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

NAMA CALON

Agustinus, SH, MH

Aswin Nasution, S.Pt

Betti Tobing, SH

Edi Sujadi, SH

Lastiner Tinambunan, S.Sos

Mas Furqon, S.Sos

Muslim, SH

Syukrianto, SH

Thomas Maberis, SE

Umi Nasihah, SE

Dedy Sulistyo, SE

Dumoranto Situmorang, ST

Nur Jamal Syalaby, ST

Ondi Dobi Susanto, SE

Tomas Edison, SE

Lindawati, SH

Usman, S.Pd.I

Nurdiansah Maisa, SE

Ruminis Tiominar Simangunsong, SH

Sukardi, S.Pd.I

Yeni Pinta, S.Sos

Yustian, S.I.Kom

Indra Yani, S.Ip

Liber Simare Mare, SP

KETERANGAN

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kota Tanjungpinang

Kab. Bintan

Kab. Bintan

Kab. Bintan

Kab. Bintan

Kab. Bintan

Kab. Natuna

Kab. Natuna

Kab. Natuna

Kab. Natuna

Kab. Natuna

Kab. Natuna

Kab. Natuna

Kab. Kep. Anambas

Kab. Kep. Anambas

No.

25

26

27

28

29

30

31

32

33

34

35

36

37

38

39

40

41

42

43

44

45

46

47

NAMA CALON

Sahrudin, S.Pd

Sofianto, S.Kom.I

Tigor Hamonangan Sitinjak, ST

Kasirul Fadli, S.I.Kom, M.Mpub

Konang Prijanto

Ir. Mardanus

Tiuridah Silitonga, ST

Winny Joan Novita, SE

Asmelia, SE

Drs. Idrus, MM

Jaswir, S.IP

Mahfud, S.IP

Sayed Idwar, SH

Dra. Aminah

Ferry Kustono, SE

Haryanto, S.Pd, MH

Mawardi, SE

Mursain Ismail, SE

Nopialdi, SE

Drs. Suhartono

Sulaeman, S.Sos

Suryadi, SIP

Syailendra Reza Irwansyah Rezeki,

M.I.Kom

KETERANGAN

Kab. Kep. Anambas

Kab. Kep. Anambas

Kab. Kep. Anambas

Kab. Karimun

Kab. Karimun

Kab. Karimun

Kab. Karimun

Kab. Karimun

Kab. Lingga

Kab. Lingga

Kab. Lingga

Kab. Lingga

Kab. Lingga

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Kota Batam

Nama-nama yang lulus tes tertulis, agar mengikuti tes wawancara yang bertempat di :1. Kota Tanjungpinang, Sekretariat Panwaslu Kota Tanjungpinang, Jl. Ahmad Yani No. 8 Km 5, Kota Tanjungpinang. tanggal 15

Desember 2014, Pukul 09:00 s/d 15:00 WIB;2. Kabupaten Bintan, Sekretariat Panwaslu Kota Tanjungpinang, Jl. Ahmad Yani No. 8 Km 5, Kota Tanjungpinang. tanggal 15

Desember 2014, Pukul 15:00 WIB s/d selesai;3. Kabupaten KepulauanAnambas, Sekretariat Panwaslu Kabupaten KepulauanAnambas, Jl. Tanjung Pelantar Sekah Gg. Ketipas

No. 03B Rt/Rw. I/III, Desa Tarempa Barat, Kecamatan Siantan, Kabupaten Kepulauan Anambas. Tanggal 16 Desember 2014,Pukul 19:00 WIB s/d selesai;

4. Kabupaten Natuna, Sekretariat Panwaslu Kabupaten Natuna, Jl. Datuk Kaya Wan Muhammad Benteng, Ranai Kota No. 006.RT.001/RW.001, Kec. Bunguran Timur, Kel. Ranai Kota, Kabupaten Natuna. Tanggal 16 Desember 2014, Pukul 15:00 WIB s/dselesai;

5. Kabupaten Lingga, Sekretariat Panwaslu Kabupaten Lingga, Jl. Serandum Simpang Empat Cening, Kel. Daik, Kec. Lingga,Kabupaten Lingga. Tanggal 18 Desember 2014, Pukul 19:00 WIB s/d selesai;

6. Kabupaten Karimun, Sekretariat Panwaslu Kabupaten Karimun, Komplek Ruko Telaga Mas Blok A No 06 Kolong, KabupatenKarimun. Tanggal 18 Desember 2014, Pukul 19:00 WIB s/d selesai;

7. Kota Batam, Sekretariat Panwaslu Kota Batam, Ruko Puri Legenda No. 3 (Belakang Showroom Yamaha) Depan Industri TunasBatam Centre Kota Batam. Tanggal 22 Desember 2014, Pukul 10:00 WIB s/d selesai;

Kepada masyarakat untuk memberikan tanggapan tertulis terhadap �gur calon anggota Panwaslu Kabupaten/Kota yang dimaksud diatasyang ditujukan kepada Sekretariat Panwaslu Kabupaten/Kota setempat (Identitas pelapor wajib dilampirkan dan akan dirahasiakan).

Tanjungpinang, 12 Desember 2014

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA PANWASLUKADA PROVINSI KEPULAUAN RIAU

20 METRO BATAM TANJUNGPINANG POS

SABTU SABTU SABTU SABTU SABTU13 DESEMBER 2014

KEMENTERIAN PekerjaanUmum (PU) akan memulai ten-der proyek pembangunan fly-over (jalan layang) di SimpangJam dan Simpang Kabil pada 20

Proyek Jalan LayangDitender 20 Desember

BATAM - Saat ini, ada 10orang dengan status terpi-dana mati di Lapas Barelang.Namun, diantara napi itu be-lum ada yang akan dieksekusimati. Alasannya, kelima napitersebut belum ada yang me-

Tak Ada Napi yang akan Dieksekusi Mati

Hanya Dua yang Mengajukan PKngajukan grasi.

Hal itu disampaikan KepalaLapas Barelang Farhat Hi-dayat, Jumat (12/12), saat me-nerima kunjungan anggotaDPR RI dari Kepri Dwi Ria Lat-ifa dan anggota DPRD Batam

Tumbur M Sihaloho.“Emang ada dari Batam?

Kami tak ada menerima pem-beritahuan sampai sekarang,”katanya.

Lanjut ke Hal 19

Desember. Proyek ini akan diker-jakan selama dua tahun mulai2015 dengan anggaran sekitar Rp284 miliar. Buyung Sitompul dariKementerian PU memaparkanproyek yang dibiayai APBN itudihadapan Komisi III DPRD Ke-

pri, Kamis (11/12) malam di ge-dung Graha Kepri.

Desain bangunan sudah di-siapkan PU untuk flyover Sim-pang Jam dan Simpang Kabil.Flyover Simpang Jam meng-gunakan anggaran sekitar Rp 156

miliar, dengan tiga tahap.“Tahap pertama Rp 28 miliar,

tahap kedua Rp 64,084 miliar, dantahap ketiga Rp 64,084 miliar,”ujarnya.

Lanjut ke Hal 19F-MARTUA/TANJUNGPINANGPOS

TINJAU: Anggota DPR RI dari Kepri Dwi Ria Latifa meninjau Lapas Barelang, Jumat (12/12).

MARTUA, Batam