epaper kpkpos 383 edisi senin 14 desember 2015

16
Memburu Saudagar Minyak Riza Chalid LANJUT KE HAL. 2 Muhammad Riza Chalid tengah hangat diperbincangkan di jagat politik Tanah Air. Betapa tidak, nama Riza Chalid berkali-kali disebut dalam persidangan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD), yang tengah mengusut dugaan pelanggaran etik Ketua DPR Setya Novanto terkait permintaan saham raksasa tambang Freeport. LANJUT KE HAL. 2 KPK Periksa Istri Anggota DPRD Sumut Harga Eceran (Kota Medan): Rp.3.500/eksemplar EDISI 383/ THN VIII 14 - 20 DESEMBER 2015 (TERBIT SETIAP SENIN) Redaksi/Usaha: Jl T.A. Hamzah Komp. Ruko Griya Riatur Blok B 181 Medan Penerbit : PT Karya Peduli Kebangsaan www.kpkpos.com LANJUT KE HAL. 2 LANJUT KE HAL. 2 KPU Medan Merasa Terpukul Kolom Redaksi Menghitung Ulang Pilkada PEMILIHAN kepala daerah (pilkada) sudah digelar. Kepolisian mengklaim, pelaksanaan Pilkada serentak yang pertama kali dilaksanakan, relatif aman. Tidak ditemukan adanya gangguan yang berarti. Pilkada digelar serentak di 264 daerah. Ada 9 provinsi yang memilih gubernur. Sedangkan yang terbanyak memilih bupati dan wali kota beserta wakil-wakilnya. Sisanya, 244 daerah, menggelar pemilihan pada 2017. Sebelumnya, pilkada dilaksanakan pada akhir masa kerja 5 tahun. Hal ini merupakan babak awal dari rencana menggelar pemilihan serentak secara nasional seperti dimuat dalam Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2015 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang No. 1/2014 LANJUT KE HAL. 2 IDAHAM-TIMBAS (BINJAI) 47.427 suara (38,24%) SOEKIRMAN-DARMA (SERGAI) 50,38% WILDAN-KHOLIL (LABUSEL) 49.843 (61,35%) SYARFI-EDI POLO (SIBOLGA) 24.185 suara (54,74%) TERKELIN-CORY (TANAH KARO) 42.661 suara TAUFAN GAMA-SURYA (ASAHAN) 157.770 suara (56,37%) RAPIDIN-JUANG (SAMOSIR) 65.411 suara SYAHRUL-ASWIN (TALSEL) 64,87% DAHLAN-SUHARI (MADINA 54,50% PASANGAN calon incumbent tern- yata masih menarik bagi pemilih di Sumut. Buktinya, dari 21 daerah yang menggelar Pilkada serentak 9 Desem- ber 2015, dari hasil sementara, setidakn- ya ada 11 daerah (lebih 50%) yang di- menangkan calon incumbent, yakni Medan, Pakpak Bharat, Binjai, Labusel, Sibolga, Karo, Asahan, Mandailing Na- tal, Tapsel, Serdangbedagai dan Samo- sir. Khusus di Kota Tanjungbalai, data sementara, pasangan calon perseoran- gan M Syahrial-Ismail unggul dari pasan- gan incumbent Rolel Harahap- H Romay- noor yang berada di urutan kedua. Di Medan, Dzulmi Eldin-Akhyar Na- sution (BENAR) menang telak dengan perolehan 70% suara dari saingannya Ramadhan Pohan - Eddie Kusuma. Ber- dasarkan hitungan cepat Tim Pemenan- gan Benar, pasangan calon yang diusung PDIP, Golkar, NasDem, PAN, PKS, PKPI dan PBB ini sudah meraup 271.492 suara (71.95%) dari total suara terhim- pun 377.320 suara. Sedangkan DPT 1.985.096 pemilih. Pasangan calon incumbent Remigo Yolando Berutu-Maju Elias Padang juga unggul di Pakpak Bharat. Pasangan no urut 1 ini menang di 8 kecamatan. Calon incumbent lainnya yang me- menangkan pertarungan adalah Idaham- Timbas (Binjai) dengan 47.427 suara MEDAN - Kalangan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) pe- mantau Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 9 Desember 2015 menyebut, di beberapa daer- ah partisipasi pemilih masih rendah, yakni sekitar 50-65 pers- en. Bahkan, dibeberapa daerah ada yang dibawah 50 persen. Sementara, Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebelumnya me- nargetkan partisipasi pemilih di 264 daerah yang melaksanakan Pilkada serentak 2015 adalah 77,5 persen dari Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang berjumlah 100.461.890 jiwa. "Secara teknis pelaksanaan Pilkada berjalan lancar, tapi parti- sipasi pemilih sangat menurun, sekitar 50-65 persen," kata Depu- ti Nasional Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR), Ah- mad Sunanto, Rabu (9/12). Dia mengakui, terdapat ke- janggalan di Pilkada 2015 pada sen- gketa pemilu, dimana ada 5 kepu- tusan yang sangat mengagetkan penyelenggara sehingga 5 daerah ini ditunda. Sehingga, sambungnya, terhadap kedua masalah ini perlu meningkatkan partisi- pasi pemilih yang tidak han- ya menjadi tugas penyeleng- gara, tapi juga partai politik (parpol) dengan menghadir- kan calon yang berkualitas Ritz-Carlton lantai 21. Pertemuan itu disebut-sebut inisiatif dari Novanto. Di hadapan MKD, Bos Freeport Indonesia itu mengaku sengaja merekam percakapannya dengan Setya Novanto dan Riza Chalid menggunakan ponsel. Selama pertemuan, Maroef meleta- kan ponselnya di atas meja dengan posisi "recording". Aksi perekaman itu tidak disadari Novanto maupun Riza Chalid. Percakapan segitiga itu sejatinya bukan percakapan biasanya. Maroef menyebut sengaja merekam karena curiga dengan kehadiran Riza Chalid dalam pertemuan tersebut. Benar saja, percakapan yang diawali perbicangan ringan ternyata mulai mendalam. Novanto dan Riza membicarakan rencana pembagian saham Freeport. "Dalam pembicaraan itu Suara pengusaha 53 tahun itu terekam dalam percaka- pan antara dia dengan Novanto dan Presiden Direktur PT Freeport Indonesia, Maroef Sjamsoed- din. Ketiganya diketahui melakukan pertemuan pada Juni 2015 lalu di Hotel The LANJUT KE HAL. 2 PARTISIPASI pemilih pada Pilkada serentak di Kota Medan disebutkan sangat rendah, berada di bawah 50 persen. Pemko Med- an malah memprediksi cuma be- rada di kisaran 24 persen. Menurut berbagai pihak ada tiga indikator yang dapat dijadikan ukuran. Hal ini diketahui pada ha- sil pemantauan di beberapa lokasi tempat pemungutan suara (TPS). Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Medan, Divisi Tek- nis Penyelenggaraan, Pandapotan Tamba mengklaim jika partisipasi pemilih mencapai 30-50 persen. Pihaknya mengaku terpukul den- gan rendahnya angka partisipasi Pilkada Medan 2015. Hal tersebut diungkapkannya usai melakukan pemantauan pel- aksanaan pemungutan suara di sejumlah TPS pada 5 kecamatan yakni Medan Helvetia, Medan Sunggal, Medan Baru, Medan Se- layang dan Medan Petisah. "Kami juga terpukul dengan rendahnya partisipasi, ada apa ini,” ujar Pandapotan terkait target par- tisipasi di atas 75 persen, di Med- an, Rabu (9/12). Sebelumnya, Pandapotan per- nah mengingatkan jajarannya un- tuk bekerja maksimal dan tidak Gunakan Seragam Sepak Bola dan Pakaian Adat LANJUT KE HAL. 2 UNTUK menarik minat war- ga agar menyalurkan hak suaran- ya di TPS 10 Medan Amplas, Kel- ompok Penyelenggara Pemungu- tan Suara (KPPS) sampai harus mengenakan seragam sepak bola. "Mereka semua pakai seragam sepak bola. Unik juga. Kan jarang- jarang petugas KPPS seperti ini," ujar P Hasibuan, seorang warga, Rabu (9/12). Hal unik juga terlihat di TPS 16 Kompleks Villa Gading Mas, Kelurahan Harjosari II, Amplas. Di TPS tersebut terlihat para petu- gas KPPS mengenakan pakaian adat Melayu. "Putri-putri cantik ini anggota KPPS, mereka begitu untuk memikat hati masyarakat supaya menggunakan hak pilihnya," un- gkap salah seorang anggota pani- tia di TPS itu. Sayangnya, kreatifitas para anggota KKPS ini tak berdampak signifikan. Sebab, banyak TPS di Kota Medan terlihat sepi dari pe- milih. Partisipasi warga Kota Medan terhadap pilkada serentak ini san- gat rendah. Golongan tak memilih atau Golput justru mencapai ham- pir 70 persen. Contohnya di Kecamatan Petugas KPPS memakai pakaian adat M elayu untuk menarik minat warga agar menyalurkan hak suaranya . JAKARTA - Penyidik Komisi Pemberantasan Korusi (KPK) memanggil saksi Susi Machdarwati Napitupu- lu untuk dimintai ket- erangan dalam per- kara Gubernur (nonaktif) Sumat- era Utara Gatot Pujo Nugroho. "Dia dimintai ket- erangan terkait kasus dugaan suap GPN (Gatot Pujo Nu- hroho), terhadap anggota DPRD Sumut," kata Plh Kabiro Humas KPK, Yuyuk Andriati, di Jakarta, Ka- mis (10/12). Susi merupakan istri anggota DPRD Sumut, Chaidir Ritonga dari Fraksi Partai Golkar yang juga tersangka. Namun belum diketahui keter- angan apa yang digali pe- nyidik terhadap Susi. Yang pasti dugaan men- guat, Susi mengetahui aliran suap yang diberikan Gatot ter- LANJUT KE HAL. 2 RSUD Doloksanggul Terancam Tidak Kebagian DAK 2016 DOLOK SANGGUL - Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) terancam tidak kebagi- an DAK TA 2016 bersumber dari Kementerian Kesehatan yang dipe- runtukkan bagi RSUD Doloksanggul. Pasalnya, izin operasional RSUD sudah kadaluarsa alias habis masa ber- lakuknya. Sementara RSUD Dolok Sanggul bebas beroperasi dengan mengabaikan rambu-rambu yang sudah diatur oleh Undang-undang. Izin yang kadaluarsa tadi sesuai dengan Keputusan Menteri Keseha- tan RI No. HK.07.06/III/825/09 yang ditetapkan pada 11 Maret 2009 dan berlaku selama 5 Tahun. Padahal merujuk pada Permenkes No 56 Tahun 2014 Tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit, bahwa izin sifatnya harus dan prinsip. Bahkan RSU yang tidak memiliki izin opera- sional bisa dituding sebagai RSU ille- gal berikut akibat hukum yang dila- hirkan. Direktur RSUD Dolok Sanggul, RSUD Doloksanggul LANJUT KE HAL. 2 Ruki Geram Kepada Anggota DPR JAKARTA - Pelaksana Tugas Ket- ua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Taufiequrachman Ruki ger- am kepada anggota Dewan Perwak- ilan Rakyat (DPR). Kegeraman ini lantaran tidak ada satupun anggota dewan hadir di acara Festival Antikorupsi 2015, yang dige- lar di Sasana Budaya Ganesha, Band- ung, Kamis (10/12). Awalnya, Ruki menyampaikan pi- datonya dengan menyebut hadirin Taufiequrachman Ruki P

Upload: media-andalas

Post on 24-Jul-2016

353 views

Category:

Documents


26 download

DESCRIPTION

Epaper kpkpos 383 edisi senin 14 desember 2015

TRANSCRIPT

Memburu Saudagar Minyak Riza Chalid

• LANJUT KE HAL. 2

Muhammad Riza Chalid tengah hangat diperbincangkandi jagat politik Tanah Air. Betapa tidak, nama RizaChalid berkali-kali disebut dalam persidanganMahkamah Kehormatan Dewan (MKD), yang tengahmengusut dugaan pelanggaran etik Ketua DPR SetyaNovanto terkait permintaan saham raksasa tambangFreeport.

• LANJUT KE HAL. 2

KPK PeriksaIstri AnggotaDPRD Sumut

Harga Eceran (Kota Medan):Rp.3.500/eksemplar

EDISI 383/ THN VIII

14 - 20 DESEMBER 2015 (TERBIT SETIAP SENIN)

Redaksi/Usaha:Jl T.A. Hamzah Komp. Ruko Griya Riatur Blok B 181 Medan

Penerbit :PT Karya Peduli Kebangsaanwww.kpkpos.com

• LANJUT KE HAL. 2

• LANJUT KE HAL. 2

KPU MedanMerasa Terpukul

Kolom Redaksi

Menghitung UlangPilkada

PEMILIHAN kepala daerah (pilkada) sudah digelar.

Kepolisian mengklaim, pelaksanaan Pilkada serentak yang

pertama kali dilaksanakan, relatif aman. Tidak ditemukan

adanya gangguan yang berarti.

Pilkada digelar serentak di 264 daerah. Ada 9 provinsi yang

memilih gubernur. Sedangkan yang terbanyak memilih bupati

dan wali kota beserta wakil-wakilnya. Sisanya, 244 daerah,

menggelar pemilihan pada 2017. Sebelumnya, pilkada

dilaksanakan pada akhir masa kerja 5 tahun.

Hal ini merupakan babak awal dari rencana menggelar

pemilihan serentak secara nasional seperti dimuat dalam

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2015 tentang Penetapan

Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang No. 1/2014

• LANJUT KE HAL. 2

IDAHAM-TIMBAS (BINJAI)

47.427 suara (38,24%)

SOEKIRMAN-DARMA (SERGAI)

50,38%

WILDAN-KHOLIL (LABUSEL)

49.843 (61,35%)SYARFI-EDI POLO (SIBOLGA)

24.185 suara (54,74%)

TERKELIN-CORY (TANAH KARO)

42.661 suaraTAUFAN GAMA-SURYA (ASAHAN)

157.770 suara (56,37%)RAPIDIN-JUANG (SAMOSIR)

65.411 suaraSYAHRUL-ASWIN (TALSEL)

64,87%

DAHLAN-SUHARI (MADINA

54,50%

PASANGAN calon incumbent tern-yata masih menarik bagi pemilih diSumut. Buktinya, dari 21 daerah yangmenggelar Pilkada serentak 9 Desem-ber 2015, dari hasil sementara, setidakn-ya ada 11 daerah (lebih 50%) yang di-menangkan calon incumbent, yakniMedan, Pakpak Bharat, Binjai, Labusel,Sibolga, Karo, Asahan, Mandailing Na-tal, Tapsel, Serdangbedagai dan Samo-sir.

Khusus di Kota Tanjungbalai, datasementara, pasangan calon perseoran-gan M Syahrial-Ismail unggul dari pasan-gan incumbent Rolel Harahap- H Romay-noor yang berada di urutan kedua.

Di Medan, Dzulmi Eldin-Akhyar Na-sution (BENAR) menang telak denganperolehan 70% suara dari saingannyaRamadhan Pohan - Eddie Kusuma. Ber-dasarkan hitungan cepat Tim Pemenan-gan Benar, pasangan calon yang diusungPDIP, Golkar, NasDem, PAN, PKS,PKPI dan PBB ini sudah meraup 271.492suara (71.95%) dari total suara terhim-pun 377.320 suara. Sedangkan DPT1.985.096 pemilih.

Pasangan calon incumbent RemigoYolando Berutu-Maju Elias Padang jugaunggul di Pakpak Bharat. Pasangan nourut 1 ini menang di 8 kecamatan.

Calon incumbent lainnya yang me-menangkan pertarungan adalah Idaham-Timbas (Binjai) dengan 47.427 suara

MEDAN - Kalangan LembagaSwadaya Masyarakat (LSM) pe-mantau Pemilihan Kepala Daerah(Pilkada) serentak 9 Desember2015 menyebut, di beberapa daer-ah partisipasi pemilih masihrendah, yakni sekitar 50-65 pers-en. Bahkan, dibeberapa daerah adayang dibawah 50 persen.

Sementara, Komisi PemilihanUmum (KPU) sebelumnya me-nargetkan partisipasi pemilih di264 daerah yang melaksanakanPilkada serentak 2015 adalah 77,5persen dari Daftar Pemilih Tetap(DPT) yang berjumlah100.461.890 jiwa.

"Secara teknis pelaksanaanPilkada berjalan lancar, tapi parti-sipasi pemilih sangat menurun,

sekitar 50-65 persen," kata Depu-ti Nasional Jaringan PendidikanPemilih untuk Rakyat (JPPR), Ah-mad Sunanto, Rabu (9/12).

Dia mengakui, terdapat ke-janggalan di Pilkada 2015 pada sen-gketa pemilu, dimana ada 5 kepu-tusan yang sangat mengagetkanpenyelenggara sehingga 5 daerahini ditunda.

Sehingga, sambungnya,terhadap kedua masalah iniperlu meningkatkan partisi-pasi pemilih yang tidak han-ya menjadi tugas penyeleng-gara, tapi juga partai politik(parpol) dengan menghadir-kan calon yang berkualitas

Ritz-Carlton lantai 21.Pertemuan itu disebut-sebutinisiatif dari Novanto.

Di hadapan MKD, BosFreeport Indonesia itumengaku sengaja merekampercakapannya dengan SetyaNovanto dan Riza Chalidmenggunakan ponsel. Selama

pertemuan, Maroef meleta-kan ponselnya di atas meja

dengan posisi "recording".Aksi perekaman itu tidak

disadari Novanto maupunRiza Chalid.

Percakapan segitiga itusejatinya bukan percakapanbiasanya. Maroef menyebutsengaja merekam karenacuriga dengan kehadiran RizaChalid dalam pertemuantersebut. Benar saja,percakapan yang diawaliperbicangan ringan ternyatamulai mendalam. Novantodan Riza membicarakanrencana pembagian sahamFreeport.

"Dalam pembicaraan itu

Suara pengusaha 53 tahunitu terekam dalam percaka-pan antara dia denganNovanto dan PresidenDirektur PT FreeportIndonesia, Maroef Sjamsoed-din. Ketiganya diketahuimelakukan pertemuan padaJuni 2015 lalu di Hotel The

• LANJUT KE HAL. 2

PARTISIPASI pemilih padaPilkada serentak di Kota Medandisebutkan sangat rendah, beradadi bawah 50 persen. Pemko Med-an malah memprediksi cuma be-rada di kisaran 24 persen.

Menurut berbagai pihak adatiga indikator yang dapat dijadikanukuran. Hal ini diketahui pada ha-sil pemantauan di beberapa lokasitempat pemungutan suara (TPS).

Komisioner Komisi PemilihanUmum (KPU) Medan, Divisi Tek-nis Penyelenggaraan, PandapotanTamba mengklaim jika partisipasipemilih mencapai 30-50 persen.Pihaknya mengaku terpukul den-gan rendahnya angka partisipasi

Pilkada Medan 2015.Hal tersebut diungkapkannya

usai melakukan pemantauan pel-aksanaan pemungutan suara disejumlah TPS pada 5 kecamatanyakni Medan Helvetia, MedanSunggal, Medan Baru, Medan Se-layang dan Medan Petisah.

"Kami juga terpukul denganrendahnya partisipasi, ada apa ini,”ujar Pandapotan terkait target par-tisipasi di atas 75 persen, di Med-an, Rabu (9/12).

Sebelumnya, Pandapotan per-nah mengingatkan jajarannya un-tuk bekerja maksimal dan tidak

Gunakan Seragam SepakBola dan Pakaian Adat

• LANJUT KE HAL. 2

UNTUK menarik minat war-ga agar menyalurkan hak suaran-ya di TPS 10 Medan Amplas, Kel-ompok Penyelenggara Pemungu-tan Suara (KPPS) sampai harusmengenakan seragam sepak bola.

"Mereka semua pakai seragamsepak bola. Unik juga. Kan jarang-jarang petugas KPPS seperti ini,"ujar P Hasibuan, seorang warga,Rabu (9/12).

Hal unik juga terlihat di TPS16 Kompleks Villa Gading Mas,Kelurahan Harjosari II, Amplas.Di TPS tersebut terlihat para petu-gas KPPS mengenakan pakaianadat Melayu.

"Putri-putri cantik ini anggota

KPPS, mereka begitu untukmemikat hati masyarakat supayamenggunakan hak pilihnya," un-gkap salah seorang anggota pani-tia di TPS itu.

Sayangnya, kreatifitas paraanggota KKPS ini tak berdampaksignifikan. Sebab, banyak TPS diKota Medan terlihat sepi dari pe-milih.

Partisipasi warga Kota Medanterhadap pilkada serentak ini san-gat rendah. Golongan tak memilihatau Golput justru mencapai ham-pir 70 persen.

Contohnya di Kecamatan

Petugas KPPS memakai pakaian adat M elayu untuk menarik minat wargaagar menyalurkan hak suaranya .

JAKARTA - Penyidik KomisiPemberantasan Korusi (KPK)memanggil saksi SusiMachdarwati Napitupu-lu untuk dimintai ket-erangan dalam per-kara Gubernur(nonaktif) Sumat-era Utara GatotPujo Nugroho.

"Dia dimintai ket-erangan terkait kasus

dugaan suap GPN (Gatot Pujo Nu-hroho), terhadap anggota DPRD

Sumut," kata Plh Kabiro Humas

KPK, Yuyuk Andriati, di Jakarta, Ka-mis (10/12).

Susi merupakan istrianggota DPRD Sumut,Chaidir Ritonga dariFraksi Partai Golkar yangjuga tersangka. Namunbelum diketahui keter-angan apa yang digali pe-nyidik terhadap Susi.Yang pasti dugaan men-guat, Susi mengetahui

aliran suap yang diberikan Gatot ter-

• LANJUT KE HAL. 2

RSUD DoloksanggulTerancam Tidak

Kebagian DAK 2016DOLOK SANGGUL - PemerintahKabupaten Humbang Hasundutan(Humbahas) terancam tidak kebagi-an DAK TA 2016 bersumber dariKementerian Kesehatan yang dipe-runtukkan bagi RSUD Doloksanggul.Pasalnya, izin operasional RSUDsudah kadaluarsa alias habis masa ber-lakuknya. Sementara RSUD DolokSanggul bebas beroperasi denganmengabaikan rambu-rambu yangsudah diatur oleh Undang-undang.

Izin yang kadaluarsa tadi sesuaidengan Keputusan Menteri Keseha-

tan RI No. HK.07.06/III/825/09 yangditetapkan pada 11 Maret 2009 danberlaku selama 5 Tahun. Padahalmerujuk pada Permenkes No 56Tahun 2014 Tentang Klasifikasi danPerizinan Rumah Sakit, bahwa izinsifatnya harus dan prinsip. BahkanRSU yang tidak memiliki izin opera-sional bisa dituding sebagai RSU ille-gal berikut akibat hukum yang dila-hirkan.

Direktur RSUD Dolok Sanggul,

RSUD Doloksanggul

• LANJUT KE HAL. 2

Ruki GeramKepadaAnggota DPRJAKARTA - Pelaksana Tugas Ket-ua Komisi Pemberantasan Korupsi(KPK), Taufiequrachman Ruki ger-am kepada anggota Dewan Perwak-ilan Rakyat (DPR).

Kegeraman ini lantaran tidak adasatupun anggota dewan hadir di acaraFestival Antikorupsi 2015, yang dige-lar di Sasana Budaya Ganesha, Band-

ung, Kamis (10/12).Awalnya, Ruki menyampaikan pi-

datonya dengan menyebut hadirin

Taufiequrachman Ruki

P

KPK POS

SAMBUNGANE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

2

KKKKKPPPPPKKKKKPOSKORAN KORUPSI POLITIK KRIMINAL

Penerbit : PT Karya Peduli Kebangsaan; Pembina : Iskandar, ST, Eggy Sudjana SH, MSi, Jansen Leo Siagian; Pimpinan Umum : H Baharuddin; W akil Pimpinan Umum: Drs MA Siddik Surbakti; Pemimpin Perusahaan:Amiruddin; Pemimpin Redaksi: Syafaruddin Lubis; Redaktur Eksekutif : Ir H Benny Yuswar; Sekretaris Redaksi : Lindawati; Redaktur: Mursal Harahap; Koordinator Daerah: Manaon Lubis; W artawan : Zulpiana, VeraSinaga; Roy Pargaulan Marpaung (Belawan); Penasehat Hukum : Syahril SH SpN, Nuralamsyah SH MH, Affan Ramadeni SH, Abu Bokar Tambak SH MHum, H Darma Bakti SH SE MH, Afrizon Alwi SH MH, Edi SuparnoSH, Mazwindra SH, Ahmad Herman Bispo SH, Azwir Agus SH MHum, H Ayub SH, Ikhwaluddin Simatupang SH MHum, H.Syafrizal,SH.MH ; Alamat Redaksi/ Tata Usaha : Jl T.A. Hamzah Komp. Ruko Griya Riatur Blok B181 Medan , Telepon: (061) 8449800 ; Fax: (061) 8462800, E-mail: [email protected]; Bank: BNI ’46 Cabang Jl Sutomo a.n. Baharuddin; No. Rekening: 0148120706; BRI KK Asabri Medan a.n: Amiruddin MendrofaNo Rekening: 1764-01-000515-53-7; Tarif Iklan: Umum Hitam Putih: Rp7.500/mm kolom, warna: Rp15.000/mm kolom, Keluarga: Rp5.000/mm kolom; ISI DI LUAR TANGGUNGJAWAB PERCETAKAN

MENGHITUNG ULANG PILKADA......

• DARI HALAMAN. 1

MEMBURU SAUDAGAR MINYAK RIZA CHALID...........................................................................................

• DARI HALAMAN. 1

INCUMBENT KUASAI SUMUT .............................................................................................................................

• DARI HALAMAN. 1

GUNAKAN SERAGAM SEPAK BOLADAN PAKAIAN ADAT.............................

• DARI HALAMAN. 1

PARTISIPASI RENDAH, POLITIK UANG MARAK.........................................................................................

• DARI HALAMAN. 1

KPU MEDAN MERASA TERPUKUL .................................................................................................................

• DARI HALAMAN. 1

RUKI GERAM KEPADA ANGGOTADPR ............................................................

• DARI HALAMAN. 1

Telah tercecer satu (1) rangkap asli buku kepemilikan kendaraan

bermotor (BPKB) jenis : mobil beban/Pick Up merk /type Toyota

Kijang warna hitam, tahun pembuatan 2002 nopol. BB 8016 VA

nomor rangka : MHF31KF 6020018945, nomor mesin 7K-

0540422, atas nama pemilik Kornelius Merata Duha, tercecer dari

Jalan Yos Sudarso menuju Jalan Sirao Kota Gunungsitoli pada

tanggal 1 Desember 2015, bagi yang menemukan tidak dituntut

dan diberikan imbalan sepantasnya.

TERCECER

Saudara Riza mengatakan, dari20 persen itu (saham) dibagi 11persen untuk Presiden dan 9persen untuk Wapres. Kemudi-an, ada permintaan hydropowerplant," kata Maroef saatbersaksi di sidang MKD, Rabu,3 Desember 2015.

Ihwal pencatutan namaPresiden dan Wakil Presidenterkait permintaan sahamFreeport itulah yang menjadipenanda pentingnya sosok RizaChalid. Apalagi menurutMaroef, selama pertemuan itu,Riza Chalid adalah pihak yangpaling proaktif membicarakanpembagian saham.

Wakil Ketua MKD, JunimartGirsang menegaskan kehadiranpengusaha Riza Chalid dalampersidangan MKD sangatpenting, sekalipun padapanggilan pertama MKD,pengusaha minyak itu mangkir.MKD kata Junimart tetap inginmenghadirkan Riza di DPR, bilaperlu akan dipanggil paksa.

"Ya kami panggil paksa. Kitatunggu kalau persidangan inimensyaratkan pengusaha harushadir, ya kami panggil," katapolitikus PDIP ini. Untukmelakukan upaya paksatersebut MKD akan berkoordi-nasi dengan pihak kepolisian.

Tak hanya MKD, Kejaksaanyang turut menyelidiki kasusskandal rekaman pencatutannama Presiden Joko Widododan Wakil Presiden Jusuf Kallauntuk meminta saham Free-port itu juga akan memanggilpengusaha M Riza Chalid.

Pemanggilan itu diperlukansetelah Kejaksaan memanggilMenteri ESDM, Sudirman Saiddan Presdir Maroef Sjamsoed-din.

Menteri Hukum dan HAMYasonna Hamonangan Laolymengkonfirmasi kepergian RizaChalid ke luar negeri berdasar-kan catatan Imigrasi. "Beberapawaktu, empat hari lewat," kataYasonna, di Istana Bogor,Selasa 8 Desember 2015.

Meski Riza Chalid sudahmeninggalkan Indonesiabeberapa hari lalu, menteri asalPDI Perjuangan ini membantahkecolongan.

Sebab menurut Yasonna,sampai saat ini DirektoratJenderal Imigrasi Kemen-kumham belum menerimasurat pencekalan terhadap RizaChalid untuk berpergian ke luarnegeri.

"Tanya Pak Kapolri, tanyaJaksa Agung, tanya KPK (suratpencegahan Riza), kalau ada. Kanbelum ada surat (Pencekalan),"kata Yasonna. Dia menambahkanKepolisian sedang melacakkeberadaan Riza, sesuai per-mintaan Presiden Joko Widodo.

Pihak Imigrasi juga tidakmenjelaskan secara detailmengenai kapan kepergian Rizake luar negeri dan di negaramana. Informasi detil ke-beradaan Riza, hanya bisadisampaikan kepada penegakhukum.

"Kami tidak bisa memberi-kan data karena itu informasiyang dikecualikan. Kecuali adapermintaan dari penyidik," kataKepala Bagian Humas dan TU

Ditjen Imigrasi, Heru SantosaAnanta Yudha.

Wakil Presiden Jusuf Kallameminta Kepolisian danKejaksaan Agung mengusutkasus 'Papa Minta Saham' yangdiduga melibatkan Ketua DPRRI, Setya Novanto. Namun,Wapres menegaskan pemerin-tah tidak dalam posisi meng-intervensi kewenanganpenegak hukum.

Sebelumnya, PresidenJokowi marah karena ada upayamencatut namanya untukmeminta jatah saham Freeport11 persen. Bahkan, dikabarkan,Presiden meminta penegakhukum meminta keteranganpengusaha migas Riza Chalid,yang kini dikabarkan berada diluar negeri.

"Kalau Presiden sudahpanggil, maka polisi harus taat,"tegas JK.

Walau dikhawatirkan Rizatidak bisa memenuhi panggilanpenegak hukum karena sudahberada di luar negeri, Wapresmenilai pengusaha yang dikenalmemiliki jaringan para elitpolitik itu belum bisa dikatakansebagia buronan. Tapi, bilaproses hukum itu berlanjut,maka bisa saja menjadi buron.

"Ditetapkan sebagai buronankalau sudah ditetapkan sebagaikejahatan, ini kan baru saksi.Nanti kalau pengadilan dia tidakdatang, maka bisa diadilisebagai in absentia. Kalaudipanggil keputusan itu saja, diabisa buronan," kata JK.

Bantuan InterpolGayung bersambut, Kepala

Kepolisian RI Jenderal Polisi,

Badrodin Haiti, memastikantelah berkoordinasi denganpihak interpol terkait pencarianRiza Chalid di luar negeri.Koordinasi dilakukan sebagaiantisipasi jika kepolisianmendapatkan permintaan untukmencari dan menjemputpengusaha Riza Chalid yangdiduga telah berada di luarnegeri.

"Sampai sekarang belum,tapi jika memang (dimintamencari) kami sudah adaInterpol. Tinggal digunakan.Tapi belum ada untuk penjem-putan Riza Chalid," ujarBadrodin, di Mabes Polri, Rabu9 Desember 2015.

Badrodin memaparkankoordinasi dengan interpoluntuk memburu Riza Chalidyang diduga berada di luarnegeri sangat penting karenapolisi tidak bisa sembaranganmenjemput dan menangkapseseorang yang berada di luarnegeri.

"Kami di luar negeri tidakpunya kuasa. Kalau kitanangkep orang, kita ditangkapotoritas setempat, oleh karenaitu bekerja sama melalui badanyang bisa diajak kerjasama,melalui interpol atau MRE,"ungkap Badrodin.

Sementara itu, KejaksaanAgung juga telah memintabantuan intelijen untukmenelusuri keberadaan RizaChalid. Pencarian Riza Chaliduntuk dimintai keteranganterkait rekaman pencatutannama Presiden Joko Widododan Wakil Presiden Jusuf Kallauntuk meminta saham Free-

port."Kami minta bantuan

intelijen untuk mendukungtugas penyelidikan," kata JaksaAgung Muda Pidana KhususArminsyah di KejaksaanAgung, Selasa.

Arminsyah menegaskanbahwa Kejagung saat ini tengahmenyelidiki dugaan adanyaunsur pemufakatan jahat dalamrencana pembagian sahamFreeport tersebut. Penyelidi-kan itu sebagaimana diaturdalam Pasal 15 Undang-UndangNomor 31 tahun 1999 tentangPemberantasan Tindak PidanaKorupsi.

Muhammad Riza Chalidsebelumnya dikenal sebagaiseorang pengusaha di sektorminyak dan gas. Riza malangmelintang di industri migas.Bahkan dikenal sebagaipenguasa bisnis imporminyak Indonesia, yangmekanismenya dilakukan olehPertamina Energy TradingLimited atau Petral, yangmerupakan anak usaha PTPertamina.

Tak hanya di dalam negeri,nama Riza Chalid sebagaisaudagar minyak juga populerdi luar negeri. Riza diketahuimerupakan pemilik grupperusahaan (holding) GlobalEnergy Resources (GER) yangberbasis di Singapura. Perusa-haan itu diketahui memenang-kan banyak tender besar bisnisminyak global. GER jugapernah menjadi pemasokterbesar minyak mentah kePertamina Energy ServicesLtd. (IN/BBS)

(38,24%), H Soekirman- DarmaWijaya (Serdangbadagai) 50,38%,H Wildan Aswan Tanjung-KholilJufri Harahap (Labusel) 49.843(61,35%), Syarfi Hutauruk-EdiPolo Sitanggang (Sibolga) 24.185suara (54,74%), Terkelin Brahma-na-Cory Sriwaty Sebayang (Karo)42.661 suara, Taufan-Surya (Asa-han) 157.770 suara (56,37%), Ra-pidin Simbolon-Juang Sinaga (Sa-mosir) 65.411 suara, Syahrul MPasaribu SH- Aswin Efendi Sire-gar MM (Tapsel) 64,87% danDahlan Hasan Nasution - Suhari

Nasution (Madina) 54,5%.PDIP KlaimSementara itu, PDIP

mengklaim memenangkan Pilka-da di 14 daerah. "Ada 14 kabupat-en/kota. Mudah-mudahan tidakberubah lagi. Supaya hasil yang adaini dijaga," kata Ketua DPD PDIPSumut, Japorman Saragih dalamtemu pers, di Kantor DPD PDIPSumut, Jalan Hayam Wuruk Med-an.

Hadir dalam keterangan persitu Ketua DPP PDIP KoorwilSumut Trimedia Panjaitan, Koor-dinator Tim Monitoring AbadiHutagalung, Sekretaris DPD PDIP

Sumut Soetarto, Bendahara HMAfan, Wakil Ketua Budiman PNadapdap.

Menurut Japorman, hasil peng-hitungan sementara, 14 daerahyang diperkirakan menang, yaituMedan, Samosir, Sibolga, Tapan-uli Selatan, Mandailing Natal, Asa-han, Pakpak Bharat, Nias Selatan,Nias, Nias Barat, Nias Utara, Gu-nung Sitoli, Toba Samosir, danHumbang Hasundutan.

Budiman menambahkan, ke-menangan 14 daerah ini melebihitarget awal yang sebelumnya han-ya 9 daerah mendapat tanda hijau(aman). Kemenangan dilihat dari

hasil penghitungan cepat. Selisihperolehan suara di atas 3% diband-ing dan akumulasi data masuksudah cukup tinggi.

Dia mencontohkan, HumbangHasundutan di posisi 35,19% den-gan perolehan suara terbanyakkedua 31,31% dengan posisi 82%suara masuk. Sedangkan sisa suarayang belum masuk merupakandaerah yang dipetakan bukan kan-tung suara 'lawan'.

Toba Samosir mendapat43,59% di posisi 90% suara, se-dangkan rival yang mengejar diperolehan 30%. Nias Utara di po-sisi 54%, Nias Selatan 57%, Tapsel

55%, Madina 65,6%, Nias 71%,Pakpak Bharat 69%, Sibolga 53%.

"Ini gambaranya. Kita tetapberpedoman pada hasil KPU se-cara normatif," timpal Soetarto.

Trimedia Panjaitan menambah-kan, pihaknya akan intens melihatdaerah yang masih memungkinkandirebut. Bahkan dia menyampai-kan signal pengajuan gugatan hasilke Mahkamah Konstitusi (MK)jika paslon PDIP dicurangi dan per-olehan suara selisih 3%.

"Kami evaluasi, kalau ada ru-ang 2-3%, kami akan melakukanupaya hukum ke MK," kata anggo-ta Komisi III DPR ini.(TIM)

yang mengatur pemilihan kepala

daerah.

Namun, pemerintah harus meng-

hitung ulang rencana itu, karena

menyatukan pemilihan akan me-

nyebabkan pejabat terpilih harus

mengakhiri masa tugasnya sebelum

lima tahun lantaran harus menye-

suaikan dengan jadwal pilkada

serentak. Di samping itu, akan ba-

nyak pemerintahan dipimpin pelak-

sana tugas selama beberapa tahun

jika masa jabatan telah habis se-

mentara pemilihan serentak belum

saatnya dilaksanakan.

Tujuan pemilihan serentak, yang

diharapkan bisa menghemat biaya

dan tenaga, ternyata gagal pula.

Anggaran penyelenggaraan tidak

lebih murah dibanding jika pemi-

lihan dilakukan secara sendiri-

sendiri. Pemerintah mengeluarkan

dana Rp6,6 triliun untuk pemilihan

ini, jauh di atas biaya pemilihan

tidak serentak yang diperkirakan

hanya Rp4,7 triliun.

Pemilihan serentak juga bisa

merepotkan polisi jika terjadi keru-

suhan di beberapa daerah secara

bersamaan. Kekuatan polisi dan

TNI di daerah biasanya terbatas,

sehingga sering kali diperlukan

bantuan dari luar wilayah jika terja-

di keributan cukup besar. Ditilik dari

prinsip pemilu yang bersih dan jujur,

pilkada serentak ini juga tidak lebih

baik. Kasus pelanggaran politik

uang masih banyak dilaporkan.

Pada Pilkada serentak partisi-

pasi pemilih sangat rendah. Seba-

gaimana prediksi KIPP H-2, hal ini

disebabkan oleh sempitnya ruang

gerak sosialisasi (kampanye paslon)

sehingga fasilitasi KPU untuk sosia-

lisasi dan kampanye ini menjadi

bumerang untuk peningkatan par-

tisipasi publik.

Karenanya, pemerintah perlu le-

bih cermat dalam mengevaluasi pil-

kada serentak ini. Jika mudaratnya

lebih besar daripada manfaatnya, tidak

ada salahnya mengembalikan proses

pemilihan kepala daerah ke mekanisme

lama: pilkada digelar oleh masing-

masing daerah begitu masa jabatan

kepala daerah berakhir. (***)

Medan Polonia, Daftar PemilihTetap (DPT) di wilayah ini seban-yak 749 orang. Namun, tak sampaiseparuh yang memberikan suara.

"Sampai batas akhir pemungu-tan suara, baru sekitar 25 persen

warga memberikan hak pilihnya,"kata Kurniawan, Ketua TPS II,Kelurahan Anggrung.

Pilkada Kota Medan diikuti duapasangan calon yakni Dzulmi El-din berpasangan dengan AhyarNasution dan Ramadhan Pohandengan Edhie Kusuma.(TIM)

main-main dalam tahapan pen-dataan dan pemutakhiran data yangharus dilakukan secara faktual ataulangsung. Bahkan dirinya jugamenyebutkan jika data DPT yangtidak valid, akan mempengaruhihasil pemungutan suara.

"Kalau data ini data ’sampah’,maka hasilnya sampah," kata Pan-dapotan sebelumnya.

Ketua Panitia Pengawas Pemi-lu (Panwaslu) Medan Raden DeniAtmiral mengatakan pihaknyamenerima laporan dari sejumlahpetugas pengawas di lapangan, dimana angka partisipasi pemilih disejumlah TPS hanya mencapai 30persen. mereka menyampaikantiga faktor yang menurutnya jugamempengaruhi rendahnya angkapartisipasi pemilih.

Adapun tiga indikator yang se-jak awal sudah menjadi perhatianjajaran pengawas, agar masalahpendataan dapat diselesaikan KPUMedan. Menurutnya persoalan

data yang tidak valid atau ganda,dapat mempengaruhi persentasepemilihan.

"Pertama itu verifikasi faktual,melalui coklit (pencocokan danpenelitian). Kedua soal penyem-purnaan DPT yang terus kita min-ta perbaiki. Misalnya yang tidak lagidi tempat, meninggal, ganda danfiktif (tidak punya nomor identitaskependudukan). Itu kan mempen-garuhi persentase pemilihan," se-butnya.

Sementara faktor ketiga adalahpenyebaran formulir pemberi-tahuan memilih atau C6 kepadapemilih oleh petugas KPPS. Di-mana hingga Selasa (8/12) malam,masih banyak warga yang belummenerima formulir tersebut.

"Hingga Selasa (8/12), pukul22.00 WIB malam, kita terima lap-oran masih banyak C6 yang belumdisampaikan. Untuk partisipasi, be-berapa TPS kita terima laporanhingga 30 persen," ungkapnya.

Ketua DPP PDI PerjuanganTrimedya Panjaitan mengaku pri-

hatin melihat kondisi rendahnyapartisipasi pemilih pada Pilkada diKota Medan tersebut. Dirinya ber-harap kenyataan ini menjadi eval-uasi bagi partai politik dan KPU.Sebab menurutnya, rendahnya an-gka partisipasi akan mempengaru-hi legalitas Pileg, Pilpres, Pilgubdan Pilkada serentak yang akandigelar 2019 mentang.

"Kita tidak tahu pasti alasannyamenurun, apakah kurangnya sos-ialisasi, pengerahan massa terba-tas atau calon kepala daerah yangtidak mau lagi pakai politik uangsementara masyarakat mungkinjuga masih berharap itu, kita tidaktahu. Tetapi memang ini kan per-tama kali dilaksanakan. Tentunyaakan banyak kelamahan," ujarnya.

Disebutkannya, jika partisipasipemilih rendah, tidak menutup pe-luang bahwa legitimasi para calonterpilih nantinya juga rendah. Olehkarenanya, ia menganggap momen-tum ini sebagai laboratorium poli-tik untuk Indonesia. Sebab jikapartisipasi secara umum hanya 40

persen, artinya peningkatan parti-sipasi dianggap gagal.

Sementara itu, Pj Wali KotaMedan, Randiman Tarigan men-gatakan hal yang sama. Kata dia,tingkat partisipasi masyarakat KotaMedan pada pilkada serentak kaliini cukup menghawatirkan. Sebab,persentase angka pemilih hanya24,02 persen sedangkan golonganputih (golput) mencapai 75,8 pers-en.

"Kita harus akui, partisipasimasyarakat dalam pilkada kali inisangat rendah. Infromasi dari deskpilkada bahwa persentasemasyarakat yang memilih hanya24,02 persen,“ ujar Randiman Tari-gan saat ditemui di kantor KPUMedan, Rabu (9/12).

Segala upaya, diakuinya sudahdilakukan baik oleh PemerintahKota (Pemko) Medan serta KPUMedan selaku pelaksana kegiatan."Berarti ada apa di balik semua ini,"katanya sembari bertanya.

Mantan Kepala Dinas Pendap-atan Medan itu tidak yakin apabila

informasi tentang agenda pilkadatidak sampai ke telingamasyarakat. Apalagi, pemerintahtelah memutuskan bahwa pelak-sanaan pilkada menjadi libur besar.

"Memang masyarakatnya yangtidak mau datang ke TPS, pemer-intah sifatnya hanya menghimbau,tentu permasalahan ini akan kitaevaluasi bersama KPU Medannantinya," jelasnya.

Pasca pelaksanaan pilkada, Ran-diman tidak ingin ada terjadi kubu-kubuan di tengah masyarakatapalagi sampai terjadi perpecahan.Lebih jauh dia berharap agar pe-menang pilkada kali ini tidak dipu-tuskan melalui sidang MahkamahKonstitusi (MK).

“Siapapun yang terpilih, ini se-mua kemenangan seluruhmasyarakat Kota Medan. Tentun-ya, yang ikut berpartisipasi dalampilkada menginginkan agar kotaMedan jauh lebih baik dari sebel-umnya ketika sudah ada Wali Kotadan Wakil Wali Kotadefenitif,“harapnya.(TIM)

yang mulia. Namun ia meralat,mengganti kalimat 'yang mulia'menjadi 'yang saya cintai'.

"Lebih senang saya sebut hadi-rin yang saya cintai, daripada turundi Hotel Mulia," ujar Ruki, dalamsambutannya.

Sindiran 'yang mulia' belakan-gan menjadi tranding, setelahsidang di Mahkamah KehormatanDewan terkait kasus 'Papa MintaSaham' yang menyeret nama Ket-ua DPR, Setya Novanto.

Ketua KPK juga menyinggung

anggota DPR. Dia geram, karenadalam acara yang penting ini, tidakada satupun anggota dewan yangdatang.

"Saya tidak menyebut yang ter-hormat anggota DPR karena hariini tidak ada yang saya lihat anggo-ta DPR yang hadir," tuturnya.

Festival Antikorupsi ini men-gambil tema "Berbagi PeranMembangun Negeri, Berbagi Pe-ran Memberantas Korupsi".Menggantikan Presiden JokoWidodo yang sakit, adalah Menko-polhukam Luhut Binsar Pandjaitan.(IN/BBS)

dr Sugito Panjaitan, Kamis (3/12) di ruang kerjanya membenar-kan, izin tadi sudah kadaluarsa dansedang dalam proses penguru-san. Bahkan Dianya mengakutidak ada konsekwensi hukumyang lahir akibat izin yang kedalu-arsa.

“Izin lagi diproses dan sudahdiajukan ke Dinas Kesehatan.Tidak ada konsekwensi hukumyang lahir dari izin yang sudahmati,” ujarnya ringan.

Sementara salah satu syaratguna mendapatkan DAK (danaalokasi khusus) dari kementriankesehatan RI yang sedang diusul-kan oleh Pemkab Humbahas se-nilai Rp6.5 Miliar TA 2016 yangperuntukannya guna rehabilitasiRSUD dan pengadaan alkes adalahtersedianya izin operasionalRSUD.

“Ya kita ada usulkan DAK keKemenkes senilai Rp6.5 M dansalah satu syaratnya adalah adanyaizin RSUD. Itupun terserah mere-ka mau dikasih atau tidak, itu ke-wenangan mereka,” kata Sugito.

Sumber di Dinas KesehatanHumbahas menyebut, lemahnyapengurusan izin RSUD DolokSanggul dikarenakan administrasipenyerahan RSUD dari Kabupat-en induk Taput tidak didukung ad-ministrasi lainnya.

Sebut saja syarat pengurusanizin RSUD diantaranya, izinlingkungan yang saat ini lebihdikenal sebagai Upaya Peman-tauan Lingkungan Hidup danUpaya Pengelolaan LingkunganHidup (UPL/UKL), IMB, SITUdan lainnya tidak terlampir dalampermohonan perpanjangan izinyang diajukan oleh RSUD DolokSanggul.

“Ya izin lain untuk mendukung

permohonan izin operasional jugasedang dalam proses pengurusan,”ujarnya.

Kepala Dinas kesehatan Hum-bahas, dr Budiman Simanjuntak diruang kerjanya ditanyai terkait izinRSUD yang sudah mati alias kad-aluarsa mengatakan, bahwa izin op-erasional hanyalah untuk memenu-hi persyaratan yang sudah ditetap-kan oleh Depkes.

“Izin operasional hanya bersi-fat teknis. Izin opersional RSUDmemang harus ada, jadi itu hanyadibutuhkan hanya untuk teknis.Dengan diterbitkannya UU Oto-nomi Daerah semua SKPD itusudah resmi, termasuk didalamn-ya RSUD. Tapi secara teknis izinitu harus ada.,” ujarnya.

Bicara teknis, tambahnya, bisasaja kapan-kapan itu dibuatkan. Izinoperasional itu muncul ketika pe-merintah menerapkan programBPJS. Dan izin operasional adalahsalah satu syarat untuk melakukanklaim, sama halnya dengan RSUSwasta.

Pemerhati peduli TapanuliRaya, Eduard Panggabean SH,Senin (7/12), mengatakan, pema-haman Direktur RSUD DolokSanggul dan Kadis Kesehatan ter-kait izin sangat keliru. Alasannya,Permenkes No 56 Tahun 2014dibuat sejatinya untuk ditaati bu-kan untuk dilanggar.

“UU Otonomi daerah dan Per-menkes merupakan dua aturanyang sangat berbeda. Bukanmenjadi alasan yang dibaurkanlayaknya alasan causalited atausebab akibat. Jika izin RSUDyang menjadi permasalahan bu-kan daerah otonomi yang dibubar-kan. Jadi, izin merupakan hal yangprinsip. Bila izin sudah kadaluarsaatau izin tidak dilengkapi, samahalnya RSU itu liar,”pungkasnya.(BOY)

RSUD DOLOKSANGGUL TERANCAMTIDAK KEBAGIAN DAK 2016 .......................

• DARI HALAMAN. 1

hadap anggota DPRD Sumut."Pemeriksaan untuk kepentin-

gan penyidikan," ujar Yuyuk.Bersama Susi, KPK juga me-

manggil staf ahli Fraksi GerindraDPRD Sumut, Marasutan Riton-ga. Marasutan akan dimintai ket-erangan untuk tersangka ChaidirRitonga.

Selain itu penyidik KPK me-

manggil para tersangka untuk sal-ing bersaksi. Tersangka Saleh Ban-gun dan Sigit Pramono Asri akan ber-saksi untuk Kamaluddin Harahap.

"Sementara Kamaluddin Hara-hap bersaksi untuk tersangka SPA

(Sigit Pramono Asri)," kata Yuyuk.Kasus suap ke DPRD Sumut

mengemuka ketika KPK mene-tapkan enam tersangka pada Sela-sa (3/11). Mereka adalah Gatot PujoNugroho, Ketua DPRD Sumut

2014-2019 Ajib Shah, KetuaDPRD Sumut 2009-2014 SalehBangun, dan Wakil Ketua DPRDSumut 2009-2014: Chaidir Riton-ga, Kamaludin Harahap dan SigitPramono Asri.(IN/BBS)

KPK PERIKSA ISTRI ANGGOTA DPRD SUMUT ....................................................................................

• DARI HALAMAN. 1

dan juga ikut mencerdaskan pemi-lih.

"Bagi penyelenggara, pendeka-tan sosialisasi harus lebih masifdalam melakukan pendidikan pe-milih," ujarnya.

Peneliti Perkumpulan untukPemilu dan Demokrasi (Perlu-dem), Fadli Ramadhanil mengata-kan, berdasarkan pantauan pihakuntuk Pilkada di Kota Medan, De-pok dan Tangerang Selatan (Tang-sel), mengalami partisipasi yangtidak maksimal.

Selain permasalahan partisipa-si pemilih, sebutnya, pihaknyamenemukan sengketa pencalonanyang berlarut-larut sampai akhirn-

ya berakibat pada penundaan Pilka-da di 5 daerah tersebut.

Anggota Caretaker Komite In-dependen Pemantau Pemilu(KIPP) Girindra Sandino menga-takan, pihaknya menemukan par-tisipasi politik yang rendah yakni,kehadiran pemilih di TPS di bawah50 persen.

"Sebagaimana prediksi KIPPH-2, hal ini disebabkan oleh sem-pitnya ruang gerak sosialisasi (Ka-mpanye paslon) sehingga fasilitasiKPU untuk sosialisasi dan kam-panye ini menjadi bumerang un-tuk peningkatan partisipasi publik,"kata pria yang biasa disapa Gigingini.

Temuan lainnya, sambungnya,masih maraknya politik uang diber-

bagai daerah seperti di Jawa Ten-gah yakni di Kabupaten Boyolali,Sragen, Klaten, Semarang,Maluku Utara.

Dia mencontohkan, di Boyolalibanyak ditemukan adanya salinanC6 yang dibagikan ke pemilih be-serta dengan sejumlah uang Rp15-30 ribu. Selain itu, ditemukan op-erasi tangkap tangan pelaku poli-tik uang pada H-1 oleh salahsatuTimses di Klaten, Dukuh Pulon,Desa Malangan, Kec. Tulung. Se-mentara di Semarang OTT terja-di di Kel. Pedurungan Kidul.

Menanggapi hal tersebut, Ang-gota KPU Arief Budiman menga-takan, pihaknya tetap optimis par-tisipasi pemilih Pilkada serentak2015 yang baru, benar-benar dike-

tahui pihaknya pada 18 Desemberbersamaan dengan pengumumanpenetapan hasil Pilkada 2015, yak-ni sebesar 77,5 persen.

"Kami telah melakukan sosial-isasi, mudah-mudahan tingkatkanpartisipasi pemilih. Dan kalau kitabicara beberapa survey, angka pas-rtisipasinya mencapai 86 persen,"kata Arief.

Heroik Pratama mengatakan,rendahnya partisipasi diakibatkanoleh dibiayainya kampanye olehnegara yang membuat lemahnyaarus informasi kepada pemilih.

"Tetapi pada sisi lain, ke-beradaan tingkat partisipasi sangattergantung oleh beberapa hal mu-lai dari waktu penyelenggaraanmisalnya bahwa adanya Pilkada

serentak 2015 yang jaraknya tidakjauh dengan pemilu legislatif danpresiden 2014. Hal ini bisa sajaberdampak pada kejenuhan pemi-lih terhadap pemilu," ungkapnya.

Direktur Eksekutif PilkadaWatch menegaskan, revisi UUPilkada mutlak diperlukan agardapat memberikan kepastianhukum kepada setiap pasangancalon dan jangan sampai ada ca-lon yang diuntungkan yaitu petah-ana.

Selain itu, tambahnya, rekrut-men penyelenggara Pilkada harusdirubah agar tidak bias partai danbias penguasa yang akan melahir-kan politik balas budi kepada calonpetahana.

(TIM/IN/BBS)

P

KPK POS

KORUPSIE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

3

NASIONAL

KERUGIAN NEGARA CAPAI RP12,039 MILIAR

Kasus Pelindo II, Penggeledahan Polisi Rugikan Citra Investasiload (SSW) tas aman angkat danangkut seberat 17,5 ton yangdirekomendasikan PT BiroKlasifikasi Indonesia (Persero).

Untuk diketahui, paparFredrich, seluruh mesin jugatelah mendapat sertifikasi laikpakai pesawat angkat dan angkutyang dikeluarkan DirjenPerhubungan Laut Kemenhubtertanggal 29 Oktober 2014berdasarkan rekomendasi PTBiro Klasifikasi Indonesia(Persero) tertanggal 27 Agustus2014.

Sementara, Dirut IPC RJLino kembali menegaskansebelum disita polisi, 10 unitmobile crane tersebut jugasudah beroperasi. Berdasarkancatatan log book dan nota jasa

layanan, peralatan tersebutmenghasilkan pendapatan Rp 3,7miliar selama periode April 2014?" Juli 2015.

"Bahkan hingga saat terjadinyapenyitaan, mobile crane tersebutsedang beroperasi. Jadi tidakbenar jika ada yang kemudianmengatakan bahkan bersaksibahwa mobile crane tersebutmangkrak. Kami mohon, demikepentingan perekonomianIndonesia kami berharap mesin-mesin itu dapat segera kembalibekerja," ujar Lino.

IPC pada tahun 2011mengadakan lelang terbukauntuk pengadaan 10 unit mobilecrane dengan anggaran Rp 58,9miliar. Pengadaan mobile craneini dalam rangka meningkatkan

produktivitas, khususnyakecepatan penanganan barang dipelabuhan.

Proses pengadaan mengikutiSK Direksi IPC tentangProsedur dan Tata CaraPengadaan Barang / Jasa diLingkungan IPC.

Dasar penggunaan SKDireksi adalah PeraturanPemerintah (PP) Nomor 45Tahun 2005 dan PeraturanMenteri BUMN Nomor 5 Tahun2008.

Lelang pertama dilakukanpada Agustus 2011 yang diikutioleh lima perusahaan, yaitu PTAltrak 1978, PT TraktorNusantara, PT HyundaiCorporation, PT BerdikariPondasi Perkasa dan Guanxi

JAKARTA- Manajemen PTPelabuhan Indonesia II (Persero)atau Indonesia Port Corporation(IPC) menyesalkanpenggeledahan yang dilakukanpetugas Bareskrim Polri dikantor Pelindo II, Tanjung Priok,Jakarta Utara, Kamis (10/12).Cara polisi menggeledah miripseperti pencarian seorangteroris.

"IPC kecewa dengan kejadianini karena selama ini manajemenselalu siap bekerja sama denganpolisi yang kemarin pagimenyampaikan akan melakukanpemeriksaan crane," ujarFredrich Yunadi selaku kuasahukum IPC saat berbincangdengan wartawan di Mabes Polri,Jakarta, Jumat (11/12).

Menurut Fredrich,kedatangan polisi secaramendadak dengan membawasenjata api api laras panjangmerugikan citra investasiIndonesia.

Penggeledahan itu merupakankelanjutan pemeriksaan fisikterhadap dua unit mobil cranekapasitas 25 ton dan 65 ton milikPT Pelabuhan Indonesia II(Persero) yang dilakukankepolisian pada Sabtu, 28November 2015 lalu.

Dalam pemeriksaan pada 28November lalu dua mobil craneyang dibeli IPC dari GuanxiNarishi telah bekerja sangatbaik bahkan crane kapasitas 25ton mampu melampaui bebankerja aman atau safe working

Nazaruddin Didakwa LakukanPencucian Uang Ratusan Miliar

Narishi Century M&EEquipment Co. Ltd. Lelangdianggap gugur karenapenawaran harga vendor padaalat tertentu (khususnyakapasitas 65 ton) masih lebihtinggi dibandingkan hargaperkiraan sendiri (HPS).

Kemudian dilakukan lagilelang pada November 2011 yangdiikuti oleh enam peserta, yaituPT Altrak 1978, PT TraktorNusantara, PT HyundaiCorporation, PT BerdikariPondasi Perkasa dan GuanxiNarishi Century M&EEquipment Co. Ltd dan PT IfaniDewi.

"Namun pada saat rapatpenjelasan hanya tiga perusahaanyang hadir dan pada tahap

berikutnya hanya dua perusahaanyang memasukkan penawaran,yaitu Guanxi Narishi CenturyM&E Equipment Co. Ltd danPT Ifani Dewi. Hasil rekapitulasievaluasi dan penelitian dokumenadminitrasi dan teknismenyatakan Guanxi Narishi lulusdan PT Ifani Dewi tidak,"tuturnya.

Pada Januari 2012, lanjut Lino,Guanxi Narishi dinyatakan keluarsebagai pemenang lelang denganharga penawaran setelah pajakpertambahan nilai (PPN) sebesarRp 45.949.200.000. Setelahnegosiasi, harga justru turunmenjadi Rp 45, 650 miliar Hargaini 23 persen lebih rendah darianggaran dalam RKAP dan masihdi bawah HPS.(RMOL)

Saksi Kasus UPS Ingkari HasilPemeriksaannya di Bareskrim

Mantan Bendahara Umum Partai Demokrat M Nazaruddin (tengah) dikawal petugas seusai menjalani sidang pembacaan dakwaan dalam perkara dugaantindak pidana pencucian uang (TPPU) di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (10/12). Nazaruddin diduga melakukan pencucian uang karena membeli saham PTGaruda Indonesia dengan menggunakan uang hasil tindak pidana korupsi terkait pemenangan PT DGI sebagai pelaksana proyek Wisma Atlet Sea Games 2011dan disangkakan pasal 3 atau pasal 4 juncto Pasal 6 Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2010 tentang TPPU dengan ancaman pidana penjara paling lama 20 tahundan denda paling banyak Rp10 miliar.

JAKARTA - Jaksa PenuntutUmum pada Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) mendakwamantan Bendahara Umum PartaiDemokrat M Nazaruddin telahmelakukan tindak pidana pencu-cian uang (TPPU) hingga menca-pai ratusan miliar rupiah.

Uang itu diduga dari hasil keja-hatan tindak pidana korupsi dalamkapasitasnya sebagai pegawainegeri sipil dalam hal ini selaku ja-batannya sebagai anggota DPRperiode 2009-2014.

Jaksa menilai, perbuatan Naz-aruddin patut diduga sebagai or-ang yang melakukan atau turutserta melakukan beberapa perbua-tan yang harus dipandang sebagaiperbuatan yang berdiri sendiri. Se-hingga merupakan beberapa keja-hatan, berupa perbuatan yang me-nempatkan, mentransfer, menga-lihkan, membelanjakan, mem-bayarkan, menghibahkan, menitip-kan, membawa ke luar negeri,

mengubah bentuk, menukarkandengan mata uang atau surat ber-harga atau perbuatan lain atas har-ta kekayaan.

"Yaitu menempatkan atau men-transfer uang menggunakan rek-ening perusahaan-perusahaan yangtergabung dalam Permai Groupdan rekening atas nama orang lain,"ucap Jaksa Kresno Anto Wibobosaat membacakan dakwaan di Pen-gadilan Tipikor, Jalan Bungur Be-sar Raya, Kemayoran, Jakarta Pu-sat, Kamis (10/12).

Dalam hal ini, terdakwa dinilaimengetahui atau patut mendugaharta kekayaannya berupa uangyang ditempatkan atau ditransfermenggunakan rekening perusa-haan-perusahaan yang tergabungdalam Permai Group dan reken-ing atas nama orang lain dengansaldo akhir seluruhnya sebesarRp70.018.601,346,55 dan 1.043dolar Singapura.

Dimana dialihkan kepemilikan-

nya berupa saham perusahaan dibawah kendali Permai Group yaituPT Exartech Technologi Utamadan PT Panahatan seluruhnya se-nilai Rp50.425.000.000,00, dialih-kan kepemilikannya berupa tanahbangunan seluruhnya senilai 18.447.075.000,00, dibayarkan untukpembelian tanah dan bangunan se-luruhnya sebesar Rp111.117.260.000,00, dibelanjakan atau diba-yarkan untuk pembelian kendaraanbermotor seluruhnya.

Sebesar Rp1.007.243.500,00,dibelanjakan atau dibayarkan untukpolis asuransi seluruhnya sebesarRp2.092.491.900,00 dan dibelanja-kan atau dibayarkan untuk sahamdan obligasi sukuk pada perusahaansekuritas di KSEI menggunakanperusahaan-perusahaan yang ter-gabung dalam Permai Group atau-pun nama orang lain seluruhnyasebesar Rp374.747.514.707,00.

Pengalihan uang atau dari hasiltindak pidana pencucian uang

tersebut dianggap sebagai bentuktindak pidana korupsi berkaitandengan jabatan terdakwa selakuanggota DPR RI periode 2009-2014 yang dinilai didapatkan tidaksebagaimana mestinya.

Jaksa menyebut, penghasilanresmi terdakwa selaku anggotaDPR RI tidak sebanding denganharta kekayaan yang dimiliki ter-dakwa. "Sehingga asal usul perole-hannya tidak dapat dipertanggung-jawabkan secara sah oleh terdak-wa karena menyimpang dari profilpenghasilan terdakwa selaku ang-gota DPR RI," papar Jaksa Kres-no.

Atas perbuatannya, Nazaruddindiancam dan diatur melanggar pi-dana dalam Pasal 3 Undang-undangNomor 8 Tahun 2010 tentangPencegahan dan PemberantasanTindak Pidana Pencucian Uang joPasal 55 Ayat (1) ke-1 jo Pasal 65Ayat (1) Kitab Undang-undangHukum Pidana.(ANT)

JAKARTA- Anggota DPRDDKI dari Fraksi PartaiDemokrat-PAN Ahmad Nawawimengaku isi berita acara pemer-iksaan (BAP) dirinya sewaktudiperiksa penyidik Bareskrimtidak sepenuhnya benar.

Padahal, dalam BAP tertulisnamanya lengkap dengan paraf disetiap halaman. Rupanya,Nawawi mengakui bahwa asalmenandatangani BAP tersebuttanpa membaca ulang.

"Memang setelah diperiksa,penyidik memberikan kembaliBAP itu untuk dibaca. Sama den-gan ketika kita perjanjian denganbank. Emang kita baca semuatuh? Enggak kan karena kebany-akan. Karena capek ya parafinaja," ujar Nawawi di PengadilanNegeri Jakarta Pusat, Jalan Bun-gur Besar Raya, Kamis (10/12).

Padahal, waktu di Bareskrim,dia hanya diperiksa selama 1,5jam. Pemeriksaan itu juga ber-langsung pada siang hari dan bu-kan malam hari.

"Tapi kan tetap capek, sayanunggunya dari pagi," ujar dia.

Soal isi BAP yang tidak se-suai ini menjadi masalah saat

Nawawi menjadi saksi dalampersidangan kasus UPS, kemar-in.

Sebab, hakim dan jaksa meng-gunakan BAP tersebut sebagaiacuan dalam bertanya.

Ada dua hal dalam BAP yangdibantah oleh Nawawi dalampersidangan. Pertama adalah isiBAP-nya yang menjelaskan bah-wa anggota Dewan mendapatkanjatah pokir Rp 30 miliar satu or-ang. Bantahan itu kembali diper-tegas usai sidang.

"Lah iya, makanya itu sayaenggak tahu angka itu muncul darimana. Saya katakan enggak usahtanya itu sama saya-lah. Anda(penyidik) kan lebih tahu darisaya. Saya gituin. Karena saya kantahu dia meriksa orang banyak.Dia yang buka duluan kalimatitu," ujar Nawawi.

Hal kedua yang dibantah olehNawawi adalah pernyataannyadi BAP soal keterlibatan man-tan Ketua Komisi E Firman-syah, mantan Wakil Ketua Ko-misi E Igo Ilham, dan mantanSekretaris Komisi E SahriantaTarigan.

Dalam BAP, Nawawi menye-

but jelas bahwa tiga orang ituyang paling tahu soal kasus UPS.Namun, hal itu lagi-lagi dibantahdalam persidangan.

"Setelah saya ditanya terussama penyidik dan jawaban sayaenggak tahu melulu, penyidik bi-lang, kalau anda semua enggaktahu dan teman lain enggak tahuberarti yang tahu hanya pimpi-nan komisi dong? Nah saya bi-lang begitulah kali," ujar Nawawi.

Kemarin, Hakim Ketua Su-tarjo juga sempat bingung soalisi BAP yang banyak diingkariNawawi. Dia memberi pesankepada Nawawi agar tidak ber-buat seperti itu.

"Bapak, isi BAP itu artinya ad-alah keterangan bapak. Kalau ba-pak tidak sepakat atau merasadicatut, bapak harus bilang kepa-da penyidik. Jangan ditandatan-gani," ujar Hakim.

Nawawi menjadi saksi dalamsidang kasus UPS dengan ter-dakwa Alex Usman. Alex didugamelakukan korupsi saat menja-bat sebagai pejabat pembuat ko-mitmen (PPK) pengadaan UPSSuku Dinas Pendidikan Menen-gah Jakarta Barat.(TC)

Usut Pencucian Uang Wawan,KPK Periksa Kepala Desa

JAKARTA - Komisi Pember-antasan Korupsi (KPK) terusmendalami kasus dugaan TindakPidana Pencucian Uang (TPPU)yang menjerat Tubagus ChaeriWardana (TCW) atau Wawansebagai tersangka.

Dalam mengusut kasus ini,penyidik bakal memeriksa seor-ang saksi yakni Kepala Desa asalCisait, Kecamatan Kragilan, Se-rang bernama Ajurum.

"Dia (Ajurum) diperiksa un-tuk tersangka TCW," ujar Pelak-sana Harian Kepala Biro HumasKPK Yuyuk Andriati saat dikon-firmasi, Jumat (11/12).

Pemeriksaan terhadap Aju-rum diduga kuat untuk mendala-mi aliran dana hasil pencucianuang yang dilakukan oleh suamiWali Kota Tangerang Selatan,Airin Rachmi Diany itu.

Menurut dia, pemeriksaanbersangkutan untuk melengkapiberkas perkara tersangka. "Ket-erangan bersangkutan diperlu-kan untuk kepentingan penyidi-kan," jelas Yuyuk.

Seperti diketahui, Wawanyang juga adik kandung mantanGubernur Banten Ratu AtutChosiyah alias Atut ditetapkan se-bagai tersangka dalam dugaan TPPUpada 10 Januari 2014 silam.

Kasus ini merupakanpengembangan hasil penyidikandari kasus dugaan korupsi alatkesehatan (Alkes) Provinsi Ban-ten dan Alkes Kota Tangsel. Atas

perbuatannya, Wawan dijeratmelanggar Pasal 3 dan 4 Undang-undang (UU) Nomor 8 Tahun2010 tentang Pencegahan danPemberantasan TPPU.

Tersangka juga diduga me-langgar Pasal 3 Ayat 1 dan atauPasal 6 Ayat 1 serta UU Nomor15 Tahun 2002 tentang TPPUjunto Pasal 55 Ayat 1 ke-1KUHP.(SNC)

Bacakan Pledoi, Mandra Naih NyesalJAKARTA - Direktur PT Vian-dra Production Mandra Naih men-gungkapkan rasa sesalnya dalampledoi atau pembelaan yang diba-cakannya pada sidang hari ini.Penyesalan tersebut diungkapkanMandra karena dirinya telah mem-percayakan proses pengadaan pro-gram siar di TVRI kepada orangyang salah.

Diketahui Mandra ditetapkansebagai tersangka oleh penyidik Pi-dana Khusus (Pidsus) KejaksaanAgung (Kejagung). Ia didakwamelakukan korupsi karena men-yalahi proses pengadaan programsiap siar senilai Rp47,8 miliar.

Proses pengadaan yang dilaku-kan adalah penunjukan langsungserta penunjukan penyediaan barangdan jasa, bukan dilakukan panitia pen-gadaan. Mandra pun dituntut hukumansatu tahun enam bulan penjara dandenda Rp100 juta.

Namun, Mandra mengklaimproses pengadaan program siapsiar tersebut tidak dilakukannya.Tanda tangan yang tertera dalam

nota perjanjian dikatakan Mandradipalsukan Andi Diansyah.

"Kalau ditanya apakah sayamenyesal, iya saya menyesal kare-na sudah percaya pada orang yangkelihatannya baik. Saya sudahmerepotkan banyak pihak, teri-makasih teman saya, Mandra Lov-ers, penggemar saya, sahabat danmedia," kata Mandra di depan per-sidangan di Pengadilan Tipikor,Jalan Bungur Besar, Kemayoran,Jakarta Pusat, Kamis (10/12).

Mandra mengajukan pledoidengan judul "Bongkar Sampai keAkar-akarnya, Jangan Matiin Buah-nya dan Saya Dikenain Getahnya".Dalam nota pembelaan tersebut,Mandra membantah sejumlahdakwaan yang dituduhkan ke-padanya.

Nota pembelaan tersebut diantaranya terdiri atas bantahanpengadaan program siar di TVRIoleh PT Viandra Production tidakdilakukannya karena tanda tangan-nya dipalsukan. Selanjutnya, Man-dra pun membantah pernah

mengikuti seluruh proses pengada-an program siar TVRI tahun 2012.Dan kerugian negara yang ditudu-hkan kepadanya diklaim bukanmenjadi tanggung jawab dia.

"Haji Mandra tidak mengetahuiharga jual ketiga film "Gue Say-ang", "Zorro" dan "Jenggo Betawi"ke TVRI menjadi sebesarRp12.145.486.091, sedangkan HajiMandra hanya menjual filmnyakepada Iwan Chermawan sebesarRp1.585.000.000, dan dia hanyamenerima uang sebesarRp1.400.000.000," kata JuniverGirsang, kuasa hukum Mandra.

Mandra pun sempat men-gungkapkan curahan hatinya sela-ma mendekam di bui. Sambilmenahan tangis dan disaksikan pu-luhan "Mandra Lovers" yang ko-mpak membawa mawar putih se-bagai dukungan, pesinetron inimenyatakan harapannya untuksegera lepas dari penjara.

"Saya sudah merasakan penjarasembilan bulan dan semoga eng-gak lama lagi. Terus terang saya

minta maaf kalau ada kesalahan jak-sa, hakim. Ahli saya di bidang senibukan bidang kayak gini. Saya maubanyak-banyak minta maaf," katadia.

"Saya ingin kasus korupsi ini di-bongkar sampai akar-akarnya. sayatidak lakukan korupsi dan enggakjadi bagian dari ini," pungkasnya.

Diketahui, penyidik PidanaKhusus (Pidsus) Kejagung me-netapkan Mandra bersama den-gan Iwan Chermawan (IC) se-laku Direktur PT Media ArtImage, dan Yulkasmir (YKM)selaku Pejabat Pembuat Komitmen(PPK) yang juga pejabat teras di stasi-un televisi milik negara ini sebagaitersangka.

Mandra didakwa melakukanperbuatan memperkaya diri dan/atau orang lain atau suatu badan (ko-rporasi) yang dapat merugikankeuangan negara dengan cara mel-awan hukum, tercantum dalamPasal 3 Ayat (1) Undang-UndangPemberantasan Tindak PidanaKorupsi.(MBC)

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Ko-rupsi (KPK) terus mengusut dugaan korup-si pembangunan Balai Diklat Ilmu PelayaranSorong tahun 2011. Untuk itu, penyidik lem-baga antirasuan ini memanggil lima pegawaiPT Hutama Karya.

Mereka berlima yang akan diperiksa se-bagai saksi, di antaranya Anri Rienal Siregar,Linggo Handoyo, Wiku Murti, R Soetanto,Joko Waluyo.

"Mereka akan dimintai keterangan se-bagai saksi untuk tersangka DJP (Djoko Pra-mono)," kata Pelaksana Harian (Plh) KepalaBiro Humas KPK, Yuyuk Andriati, di Ge-dung KPK, Jalan HR Rasuna Said, Kunin-gan, Jakarta Selatan, Jumat (11/12).

Belum diketahui secara pasti, hubunganmereka dalam kasus ini. Namun, diduga kuatmereka tahu banyak soal perkara tersebutsehingga dipanggil oleh penyidik. "Keteran-gan mereka dibutuhkan penyidik," jelasYuyuk.

KPK diketahui mengembangkan kasusDiklat Sorong Kementerian Perhubungan.Lembaga antikorupsi menetapkan DirekturJenderal Perhubungan Laut Kemenhub,Bobby Reynold Mamahit sebagai tersangkapada Sabtu, 17 Oktober 2015 lalu.

Selain Bobby, Kepala Pusat Pengemban-

gan Sumber Daya Manusia di DirektoratPerhubungan Laut, Djoko Pramono, jugadijerat KPK sebagai tersangka. Keduanyadiduga menerima fee dari PT Hutama Karyauntuk memuluskan tender proyek pemban-gunan Balai Diklat itu.

Sebelumnya, KPK menjerat Ketua Pan-itia Pengadaan Barang dan Jasa di PusatPengembangan SDM Perhubungan LautKemenhub Irawan, mantan General Man-ager PT Hutama Karya, Budi Rachmat Kur-niawan, dan pejabat pembuat komitmen satu-an kerja di Pusat Pengembangan SumberDaya Manusia Perhubungan Laut Kemente-rian Perhubungan, Sugiarto.

Nama Bobby dan Djoko turut disebutdalam berkas dakwaan Budi Rachmat Kur-niawan. Bobby selaku atasan Kuasa Penggu-na Anggaran disebut menerima Rp480 jutasedangkan Djoko selaku KPA menerimaRp620 juta.

KPK menduga kasus ini menyebabkankerugian negara sebesar Rp40 miliar. Kedu-anya disangka melanggar Pasal 2 ayat (1) atauPasal 3 Undang-Undang Nomor 31 Tahun1999 sebagaimana diubah dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentangPemberantasan Tindak Pidana Korupsi junc-to Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP.(OKZ)

Korupsi Diklat Sorong, KPK PeriksaLima Pegawai PT Hutama Karya

P

BIRO MALAYSIA: Zulkifli Harun; BIRO JABAR : M Yahya Arwiyah SH MHum; BIRO LANGKAT: Mahdar (Kabiro), Baharuddin Lubis, Agust Sinulingga, BIRO NIAS: Yamobaso Giawa (Kabiro), Ogamota Mendrofa, Derisman Giawa, Yanuar Zega, FoliaroGiawa; Jhon Sastra El Halawa; BIRO DUMAI-BENGKALIS: Salamuddin Purba; BIRO SERGAI::::: Abdul Rahman Manik (Kabiro), Serah Purba; BIRO TEBINGTINGGI::::: Udin Anwar (Kabiro), Nasib Marulak Sianturi, Ruben Sembiring; BIRO BATUBARA:Sahril(Kabiro), Ikhsanul Hakim, Junaidi, Rudi Harmoko, Edward Rajagukguk; WARTAWAN DAERAH: Dedy Irawan Z, Ulises (Deliserdang); Sabar Menanti Saragih, Sabar Saragih (Siantar/Simalungun); Osben Tamba (Samosir); Sihar Tambunan,Saritua Manalu, Samuel Sitepu (Tanah Karo); Hendrik Nadeak, Irvan Aleksander, Saut Lumban Tobing, (Dairi); Perasan Tumangger (Pakpak Bharat); Hasanuddin Hasibuan, Hasudungan Sirait (Labuhanbatu); Timbul Sinaga, J Arifin Siregar(Labuhanbatu Utara); Suraji, Agus Syahputra (Labuhanbatu Selatan); Imran Nasution, Buyung AL (Kisaran/Asahan); Herman (Tanjungbalai); Taufik Hidayat, Mhd Aulia Rahman (Panyabungan); Raymond Mekarya Meha (Tapteng); DatukSatia (Paluta); Enri Anto Harahap (Palas); Tetty E Pardede (Tobasa); Sahat Lumbantoruan, Parlindungan Rajagukguk (Taput); Boyde Siregar (Humbang Hasundutan); Bachruni Sitompul (Aceh Tamiang); Azwar Tanjung (Aceh Singkil); Yanto(Langsa); Kartolin Tumangger (Subulussalam); Sahidin (Kutacane);Satya Tiofan Purba(Pekanbaru); Boy Bunyamin (Jambi); Sadari Halawa (Nias Selatan); Shalehuddin (Indragiri Hilir); Susanto, Untung (Indragiri Hulu), Toni Oktora (RokanHilir).

KPK POS

KORUPSIE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

4

SUMUTACEHRIAU

KKKKKPPPPPKKKKKPOSKORAN KORUPSI POLITIK KRIMINAL

Camat Medan Keluhkan Minimnya Anggaran Tahun 2016PEMBANGUNAN 7 PARIT TAK SESUAI BESTEK

MEDAN - Para camat di KotaMedan mengeluh karenaanggaran publik yang dialokasi-kan ke setiap kecamatan untukTahun 2016 mendatang masihdianggap kurang banyak.

Camat Medan Kota SyahrulRambe menyebut anggaran dikecamatannya hanya mencapaiRp 5,3 miliar saja.

Anggaran itu kata Syahrul,belum termasuk dana kegiatanyang wajib dilaksanakankecamatan. Misalnya, MTQtingkat kecamatan, pekanolahraga kota, lomba memasak,dan kontes Jaka Dara.

"Kami terpaksa mencari uangkarena anggaran untuk kegiatan

itu tidak dalam APBD Kecama-tan," keluh Syahrul saat rapatpembahasan anggaran di RuanganKomisi A DPRD Medan, Jumat(11/12).

Syahrul mengatakan, pihakKecamatan terpaksa mencariuang dengan menggunakanproposal terhadap warga maupunpengusaha yang berdomisili didaerahnya.

"Kalau enggak buat proposal,mau dapat dana dari mana lagi?Di anggaran tidak ada. Misalnyaada MTQ kegiatan kemasyaraka-tan yang butuh dana Rp50 juta.Mau ambil dari mana uangnya?"tanya Syahrul kepada dewan.

Menurutnya, harusnya

Pemerintah Kota Medan dalamhal ini Bappeda tidak bolehmelakukan pembatasan terhadapanggaran kebutuhan Kecamatan.

"Harusnya anggaran yangdiberikan kepada kecamatanberbeda anggarannya sesuaidengan kebutuhan wilayahnya,"beber Syahrul.

Bahkan, Camat MedanSelayang Sutan Lubis mengata-kan pihak Pemko Medanmeminta kecamatan menetapkananggarannya sama dengan jumlahanggaran tahun 2015.

Artinya, kebutuhan untuktahun 2016 tidak boleh bertam-bah, sementara kata Sutan,kebutuhan untuk tahun menda-

tang sudah naik.Dia mencontohkan gaji kepala

lingkungan (kepling) sudah naikpada tahun 2016 sebesar Rp2.150.000 dari Rp 1.850.000.

"Bagaimana kami menutupigaji kepling itu? Belum lagi gajipetugas buser kecamatan. Belumlagi kegiatan Agustus-an yangharus dilaksanakan," ujar Sutandihadapan para dewan.

Kemudian masih banyak lagikeluhan para camat lainnyaterkait anggaran. Misal tentangpengadaan tong sampahdibebankan dan mengecat trotoarterkadang dibabankan kepadaKecamatan.

Robby Barus, Ketua Komisi

A, di depan para Camat mengata-kan dewan akan menyampaikankeluhan itu agar anggaranberbagai kebutuhan, seperti gajidan kegiatan ditambah olehPemko Medan.

"Kita kan punya hak untukmengatur anggaran. Jadisampaikan saja apa yang perluditambah. Harusnya memangkegiatan kemasyarakatanditambah," papar Robby.

"Akan saya sampaikan nantidi finalisasi angggaran APBD2016 nanti. Saya tahu kebutu-han masyarakat karena sayapernah jadi kepling. Saya kanpernah jadi anggota Pak Camat,"ucap Robby disambut sumringah

Kejati SumutKlaim SelamatkanUang Terbanyak

Dana Bansos Labura Naik 432 Persen

MEDAN - Selama proses pen-anganan tindak pidana korupsi2015, Kejaksaan Tinggi Sumat-era Utara dan Kejaksaan Negerise-Sumatra Utara telah menye-lamatkan keuangan negara pulu-han miliar rupiah. Kajati SumutMuhammad Yusni mengklaim,angka ini merupakan yang tert-inggi se-Indonesia.

"Ini yang penting kita lihat bah-wa tidak hanya jumlah penangan-an perkara saja tapi jumlah keru-gian negara yang diselamatkan,menurut saya inilah yang palingmaksimal se-Indonesia," kataYusni di kantor Kejati Sumut,Medan.

Yusni menyebutkan, dalamproses penyidikan Kejati Sumutmenyelamatkan keuangan nega-

ra sebesar Rp36.557.021.991.Sedangkan, untuk penuntutansebesar Rp11.350.425.482 danuang pengganti sebesarRp2.111.734.946.

Ia pun mengklaim, proses pen-anganan perkara di tahun 2015meningkat dibanding tahun lalu.Peningkatan ini, lanjutnya, dalamhal mempercepat penanganankasus dalam satu tahun, mulai daripenyidikan, penuntutan hinggapelimpahan berkas ke pengadilan.

"Biasanya kan lama. Ini dari2014 penyidikan ke penuntutan ditahun 2015. Ini keberhasilan.Karena SOP kita ada tenggat wak-tu yang harus dicapai, jadi tidakberlama-lama," ujarnya.

Selama tahun 2015, Yusnimenyebut untuk penyelidikan

tercatat 206 perkara termasuk 69perkara yang diproses di KejatiSumut. Untuk penyidikan, terda-pat 98 perkara termasuk 20perkara di Kejati Sumut danpenuntutan 91 perkara termasuk28 perkara di Kejati Sumut. Se-dangkan, penuntutan korupsi daripenyidik Polri sebanyak 30perkara termasuk sembilanpenuntutan perkara yang dil-impahkan ke Kejati Sumut.

Yusni mengatakan, ke depan,meskipun penegak hukum gen-car memberantas korupsi, namunternyata tindak pidana tersebut masihada bahkan terus bertambah. "Olehkarena itu, aparat penegak hukumharus bersinergi untuk memberan-tas korupsi di Indonesia, khusus-nya Sumut," kata Yusni.(IN/OKZ)

para Camat.Kendati akan perjuangkan

aspirasi para camat, Robby tetapmengkritik camat karenabanyaknya keluhan pungutan liarterhadap warga yang inginmengurus KTP, KK, Akte, dansurat-surat lainnya.

"Saya dengar dari DinasKependudukan Catatan Sipiluntuk mengurus KTP KK Aktegratis kok. Jadi cemana ceritanyaapa benar ada warga bayarngurus KTP KK dan suratlainnya," sindir Robby yang jugaketua Badan Anggaran DPRDMedan ini.

Berbeda dengan, HerryZulkarnain, anggota Komisi A,katakan bila anggaran Kecamatantidak ditambah oleh Pemko

Medan, para Camat disarankanagar meminta bantuan danaterhadap pengusaha dikecama-tannya masing masing.

"Saya lihat, anggaran kitaPemko Medan tidak bisadipaksakan. Keluhan danakegiatan acara itu kan bisadibantu oleh pengusaha setem-pat," ungkapnya.

Sementara, Andi Lumbanga-ol, anggota Komisi A, melarangpara camat untuk memintasumbangan dana kepadapengusaha untuk menutupibiaya kegiatan acara kecamatan.

"Jalankan proposal kepadapengusaha bisa pengaruhikebijakan nantinya, jadi saya tidaksetuju proposal dijalankankecamatan," jelasnya.(NET)

MEDAN - Kabupaten Labuhan Batu Utara(Labura) mengalokasikan dana Bantuan So-sial (Bansos) tahun 2015 terbesar saat inidibanding 32 kab/kota lainnya yang ada diProvinsi Sumatera Utara (Sumut).

Realitas anggaran Bansos yang meningkat432,9 persen atau Rp29,5 Miliar untukmasyarakat Labura, menjadi sangat pantasdicurigai sebab bukan mustahil merupakantrik calon petahana (incumbent) menjelangPilkada serentak 9 Desember 2015.

Kecurigaan tersebut dilontarkan anggo-ta Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Sumat-era Utara (DPRDSU) Zeira Salim Ritonga,SE, seperti dikutip dari lamanMartabeSumut.com, Jumat pagi.

Menurut dia, persentase peningkatandana Bansos Kabupaten Labura yang drastismencapai 432,9% tergolong aneh sehinggamenuai pertanyaan besar dari banyak pihakdi Labura.

"Patut dicurigai perencanaan anggaran-nya. Apakah dana tersebut benar-benar di-gunakan untuk membantu daerah tertinggalkelak, atau hanya berniat mewujudkan has-rat incumbent menang Pilkada serentak 9Desember 2015," sindir Zeira bertanya.

Legislator asal daerah pemilihan (Dapil)Sumut VI Kabupaten Labuhan Batu, Kab La-buhan Batu Utara (Labura) dan Kab Labu-han Batu Selatan (Labusel) ini mensinyalir,besaran alokasi dana Bansos Kab. Laburatidak terlepas dari peran pejabat incumbentyang ikut mencalonkan diri dalam Pilkada.

Anggota Komisi D DPRDSU membidan-gi pembangunan itu meyakini, pihak pene-gak hukum seperti KPK, Kejagung, Kejatisudan Poldasu pasti mampu bersikap proaktifuntuk mengantisipasi munculnya berbagaikasus hukum. Baik melalui kebijakan taktismaupun teknis bersifat peringatan atau im-

bauan. "Jangan sampai dana Bansos salah sasa-ran terus. Kita mau setiap calon petahana diKabupaten Labura dan berbagai daerah lainberkompetisi sehat. Tidak menggunakanuang rakyat (Bansos) untuk melampiaskansahwat politik berkuasa lagi," pinta Zeiradengan nada tinggi.

Kepada masyarakat calon penerima atauyang sudah menerima dana Bansos, politisiPartai Kebangkitan Bangsa (PKB) tersebutberharap supaya tetap berhati-hati meman-faatkan karena bisa tersandung hukum dike-mudian hari.

Zeira pun menyatakan khawatir peruntu-kan dana Bansos Labura sebesar Rp29,5Miliar bakal menuai masalah seperti yangmelanda Provinsi Sumut sekarang. Bagi dia,semua pihak terkait di Kabupaten Labura danProvinsi Sumut wajib belajar dari PilkadaGubernur dan Wakil Gubernur Sumut tahun2013. Pasalnya, ternyata dana Bansos Pem-provsu tahun 2013 yang meningkat senilaiRp459 Miliar diindikasikan pihak Kejagungbermasalah.

"Tidak sedikit yang menduga dana Ban-sos diperuntukkan sebagai alat memenang-kan calon petahana Gubernur Sumut nonaktif Gatot Pujo Nugroho. Belum lagi KPKyang melihat dugaan pelanggaran hukumseputar pengesahan APBD, P-APBD, LPjdan suap Interpelasi," singkap Zeira, serayamembeberkan, sekarang sudah timbulmasalah besar yang mengakibatkan banyakn-ya pajabat tinggi Pemprovsu terjerat kasushukum.

Oleh sebab itu, sejak dini, simpul Zeiralebih jauh, dana Bansos sebaiknya ditiadakansesuai Instruksi Presiden di Jakarta bebera-pa hari lalu melalui Mendagri saat acara Kon-solidasi Pilkada meniadakan dana Bansosmenjelang Pilkada 2015.(IN/BBS)

Dana Desa Pintu Padang Masuk KantongKades dan Sekdes

PALAS - Dana Desa (DD) yangdikucurkan langsung ke RekeningDesa ternyata disalah gunakan olehbeberapa Oknum untuk kepentin-gan pribadi.Seperti yang terjadi diDesa Pintu Padang Kecamatan UluBarumun, Kabupaten Padang La-was (PALAS) Dana Desa yang diterima oleh Desa tersebut padapencairan 40 persen pertama.

Dana Desa yang di alokasikan40 persen untuk pembangunan in-frastruktur fisik dan 40 persen un-tuk sumberdaya masyarakat, un-gkap Sekdes dan Kepdes saat dikomfirmasi Kamis (10/12).

Menurut Kepala Desa dan Sek-retaris Desa Pintu Padang, DanaDesa yang dicairkan pada pencair-an pertama sebesar Rp.111.000.000. Dan ini diperuntuk-kan 40 persen untuk pembukaanjalan baru perkebunan masyarakat.

Akan tetapi pada kenyataandilokasi sangat berbeda, pembu-kaan jalan baru dari Dana Desa tern-

yata diduga Sangat tidak sesuaidengan Rencana Anggaran Biaya(RAB) karna jalan yang dibangunsudah rapuh,dan sepanjang 120meter pondasi bahu jalan tidak ada,bahkan ketebalan jalan sangat tipisdan dipenuhi lumpur tebal yangsangat sulit untuk dilewati kender-aan bahkan jalan kaki saja susah kel-okasi pembangunan tersebut.

Yang paling parah, penggunaanDana Desa tidak di musyawarah-kan di desa tersebut, seperti yangdi katakan salah seoramg masa-yarakat saat berbincang denganwartawan di salah satu WarungKopi di desa tersebut.

"Kami tidak pernah musya-warah tentang penggunaan DanaDesa, apalagi mengetahui berapaanggaran yang di terima" ungkapwarga yang tidak mau namanyadisebutkan. Saat ditanyai dimanaBangunan Dana Desa tersebut, diamengatakan tidak tahu.

"Saya tidak tahu dimana ban-

gunan yang dibangun dengan meng-gunakan dana desa itu", ujarnya.Setahu saya, lanjutnya, bangunanitu telah dibangun setahun yanglalu dengan menggunakan angga-ran dari PNPM Mandiri.

Hal ini sangat di sayangkan kar-na ketidak transparanan pihak pe-merintah desa, padahal dalam per-aturan pengalokasian Dana Desahalaman 50 tertera bahwa masar-akat Desa berhak mendapatkan in-formasi mengenai rencana dan pel-aksanaan pembangunan Desa. Danyang mengherankan lagi, saat dit-anya kepada Sekdes berapa ang-garan Dana Desa yang di terima,beliau mengatakan tidak tahu kare-na Kepala Desa yang mencairkandana itu, kilahnya.

Ketika di tanya kepada KepalaDesa, dia mengatakan tidak per-nah mengelola dana desa itu kare-na yang mengelolanya Sekdes.

Sikap buang badan dan salinglempar antara Kepala Desa dan

Sekretaris Desa menimbulkantanda tanya besar.

Sekdes selalu menjawab tidaktahu ketika ditanya berapa angga-ran untuk rabat beton. Sekdeshanya mengetahui panjang rabatbeton 120 meter. Anehnya, per-kataan antara Kades dan Sekdestidak pernah sinkron. Kades malahmengatakan panjang rabat betonbangunan yaitu 600 meter.Panjangrabat 120 meter tidak dihitungkarena hanya menghambur-ham-burkan uang, ungkap Kades.

Pengakuan Sekdes tersebutsangat Bertentangan jauh dari pen-gakuan Kepdes, justru Kepdesmengatakan Rabat Beton itu 600Meter, dan yang 120 Meter tidakterhitung karna itu hanya menghabis-kan uang saja, ungkap Kepdes.

Sementara saat ditanya men-genai jalan yang telah rusak, Kadesmenyebutkan akan melakukanTambal Sulam agar tidakkelihatan.(EAH)

PAKPAK BHARAT - Kedatan-gan DR Junimart Girsang, SH,MBA, MH di Kabupaten PakpakBharat dalam reses ke Polres Pa-kpak Bharat. Anggota Komisi IIIDPRRI itu disambut KapolresAKBP Jansen Sitohang dan jajaran-ya, baru-baru ini.

Pada pertemuan itu, Kapolresmengungkapkan, ada 4 kasus dug-aan korupsi kategori besar sedangdiusut Polres Pakpak Bharat. Su-rat pemberitahuan penyidikan(SPDP) tentang kasus itu sudahdikirim ke Kejaksaan. Kini pihakn-ya menunggu hasil audit BadanPemeriksa Keuangan dan Pem-bangunan (BPKP) PerwakilanProvinsi Sumatera Utara.

Kapolres menerangkan, dalampenanganan, dirasa ada ganjalan.Yakni, ketika penyidik Polres me-minta BPKP melakukan audit.Namun Inspektorat Pakpak Bhar-at melayangkan surat ke BPKPyang menjelaskan pengerjaanproyek-proyek tersebut telah di-laksanakan secara baik dan tidak ada

kerugian negara; Dan malah ins-pektorat meminta terlebih dahulupembuktian polisi sebelum BPKPmenghitung kerugian.

Langkah yang ditempuh Inspe-ktorat Kabupaten Pakpak Bharatmenurut Kapolres, agak lain.Sebab, penyidik sudah memilikibanyak dokumen proyek dansudah punya alat bukti yang men-yatakan perbuatan melawan hukumatas pengerjaan proyek itu.

Oleh karenanya, AKBP JansenSitohang memilih menemui Ke-pala BPKP Sumut di Jalan GatotSubroto Medan guna menjelaskanduduk persoalan. Sitohang men-gungkapkan, kasus yang dimaksudadalah pengadaan lampu peneran-gan umum, listrik tenaga surya(Solar Cell) yang berbiaya Rp5.638.993.000 TA 2012 yang dik-erjakan oleh CV MC. Kemudian,ada proyek perbaikan sarana airbersih TA 2014 yang berbiaya Rp933.217.000, dikerjakan secaraswakelola.

Kemudian, ada pembelian mo-

bil pemadam kebakaran yang ber-biaya Rp 2,7 milliar TA 2014 yangdilaksanakan oleh PT ASA. Keti-ga kasus dugaan korupsi tersebutsudah masuk tahap penyidikan.Sementara kasus pengadaan alatkesehatan di RSU Salak TA 2011yangberbiaya Rp 4.706.300.170 yang di-lakukan oleh CV MSM masih tahappenyelidikan.

Mendengar penjelasan dariKapolres AKBP Jansen Sitohang,maka DR Junimart Girsang men-gapresiasi komitmen tegas Kapol-res Pakpak Bharat dan tim dalamrangka penyelamatan keuangannegara dan pemberantasan korup-si. Junimart mengatakan, untukkasus korupsi, tidak ada main-main.

Jangan ada tawar-menawar ar-gumen hukum dan transaksional,ujar Junimart. Penegakan hukumitu tidak boleh pandang bulu. Han-ya saja, penanganan jangan sampaimengganggu proses Pilkada yangmana Kabupaten Pakpak Bharatsedang menggelar tahapan pemil-ihan calon bupati/wakil bupati. Pi-

haknya akan terus mendukungproses (Pengusutan dugaan Ko-rupsi dan Pilkada, red), termasukmelakukan diskusi dengan Kapol-da Sumut Irjen Pol Ngadino.

Dalam penuturannya, Junima-rt berpendapat, "Sikap Inspektor-at menyatakan proyek tanpa keru-gian negara adalah terlalu dini danmaju. Ada apa ini?; Dan Inspeko-rat melayangkan surat ke BPKP?Junimart dengan mimik wajah bin-gung dan melanjutkan penjelasanatas kondisi itu. "Atasan Inspektoratkan, Bupati. Dan kalaupun ada ha-sil pemeriksaan, sifatnya bukansebuah keputusan serta tidak bolehkeluar. Semua seharusnya disam-paikan ke atasannya, yakni Bupati.Kalau perlu, dipanggil saja Inspek-toratnya."

Pada pertemuan di Kantor Pol-res Pakpak Bharat, Junimart men-yampaikan, adanya potensi peny-impangan anggaran terkait pem-bangunan jalan menghubungkanSalak-Sibagindar Kabupaten Pak-pak Bharat. (PERTU)

Kapolres Pakpak Bharat Ungkap Kasus Korupsi

Kejatisu Pastikan Penyidikan DugaanKorupsi Rusunawa Sibolga Lanjut

MEDAN - Kepala Seksi Peny-idikan (Kasidik) Kejati SumutNovan Hadian menegaskanpenyidikan dugaan korupsipembebasan lahan dan pem-bangunan Rumah susun warga(Rusunawa) Sibolga masih ber-lanjut.

"Kasusnya masih terusdiproses. Kami tinggal menung-

gu hasil penghitungan kerugiannegara atas dokumen yang telahdiberikan ke BPK RI Sumut,"kata Novan di kantor KejatiSumut, Kamis (10/12).

Novan mengatakan, pihaknyamasih menunggu hasil audit keru-gian negara dari BPK RI.

"Kami tidak bisa mempredik-sikan, kapan hasilnya bisa ditindak-

lanjuti. Yang penting, BPK RIperwakilan Sumut sudah gelarperkara. Jadi kami sifatnyamasih menunggu petunjuk ha-sil pemeriksaan BPK RItersebut," jelasnya.

Novan mengatakan, pihaknyasudah meminta auidit kerugiannegara kepada BPK Sumut sejaktahun 2013. (TN)

P

KPK POS

KORUPSIE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

5

LIPSUS

KPU Ragukan 5 Pilkada yang Ditunda Bisa Dilaksanakan Tahun Ini

KOORDINATOR KomitePemilih Indonesia, Jerry Sumam-pouw menuturkan, pembatasanaktivitas kampanye pada PilkadaSerentak mengakibatkan bany-aknya calon kepala daerah petah-ana yang kemungkinan besarkembali terpilih.

Menurut Jerry, regulasipembatasan kampanye secaratidak langsung menguntungkanpetahana karena mereka cen-derung lebih dikenal olehmasyarakat. Bahkan, kata dia, dibeberapa daerah, masyarakathampir tak mengenal calon lainselain petahana.

"Katakanlah kalau calon lainpunya uang banyak pun dia tidakbisa gunakan uang itu untuk ka-mpanye secara langsung karenaruangnya terbatas," ujar Jerry diKantor PGI Jalan Salemba Raya,Jakarta, Jumat (11/12).

Jerry menambahkan, hal lainadalah regulasi pembatasan ka-mpanye lewat media. Padahal,pada pilkada sebelumnya,masyarakat biasa mengenal ca-lon kepala daerah lewat media.

"Media di daerah juga terba-tas, sehingga pengenalan orangterhadap calon relatif lebih sulitdalam pilkada serentak. Ini men-

guntungkan petahana," kata Jer-ry.

Regulasi pembatasan kam-panye, menurut Jerry, perlu di-evaluasi karena kampanye pun-ya pengaruh bagaimana mem-bangun gairah dan motivasimasyarakat untuk turut sertadalam pilkada.

Ia menambahkan, kampanyebahkan tidak terjadi di daerah-daerah dengan calon tunggal.Waktu-waktu kampanye tidakdigunakan karena calonnya han-ya sendiri.

"Bagaimana pun kampanyepunya efek terhadap pemilih.Karena pemilih kalau setiap harimelihat baliho, terbangun kesa-darannya kalau dia sedang pilka-da. Tapi dalam konteks pilkadasekarang tidak ada," kata Jerry.

"Kita juga harus memperhi-tungkan perubahan regulasi itu,yang mungkin tak pernah dipikir-kan sebelumnya saat regulasi inidibuat," tambah dia.

Berdasarkan hitung cepatLingkaran Survei Indonesia(LSI), sebanyak 70 persen daritotal 21 wilayah yang dilakukanhitung cepat oleh LSI saat pilka-da serentak dimenangi oleh pe-tahana.

SEBANYAK lima daerah terpaksa menunda pelaksanaan Pilkada karena masih ada proseshukum yang belum selesai.

PELANGGARAN DAN KECURANGAN

PASCA PILKADA SERENTAK

Komisioner Komisi PemilihanUmum (KPU) Pusat, Juri Ardian-toro menuturkan, pihaknya akanmenyampaikan memori kasasi keMahkamah Agung Senin pekandepan.

Memori kasasi tersebut terkaitputusan Pengadilan Tinggi TataUsaha Negara (PTTUN) atas pel-aksanaan Pilkada Kalimantan Ten-gah dan Pilkada Fakfak.

Adapun di tiga daerah lainnya,kata Juri, masih dalam prosesmenunggu putusan akhir.

"Terhadap tiga lainnya kan pros-es masih berlangsung di PTTUN,yang keluar baru putusan sela un-tuk menunda menunda penetapancalon di tiga daerah itu," ujar Juri diKantor KPU Pusat Jalan ImamBonjol, Jakarta, Jumat (11/12).

Ia berharap, PTTUN segeramenetapkan putusan akhir untukKabupaten Simalungun, Kota Ma-nado dan Kota Pematangsiantar.

Dengan demikian, KPU dapat

segera merancang pelakanaanpilkada susulan atau membuatKPU harus mengambil langkahkasasi seperti di dua daerah lain-nya.

Menurut Juri, persiapan logis-tik pilkada paling lambat adalah 14hari dan waktu tersebut sudah san-gat mepet.

Ia berharap, proses pengadilanbisa berjalan dengan cepat. Seh-ingga KPU dapat memastikan pe-mungutan suara susulan bagi keli-manya bisa dilaksanakan di bulanDesember 2015.

"Tapi kalau misalnya dari simu-lasi yang tersedia membuat ataumenyebabkan pilkada tidak bisadilaksanakan di 2015, itu semata-mata disebabkan karena ada putu-san hukum yang keluar dan meny-isakan waktu yang tidak cukup un-tuk melaksanakan pilkada di 2015,"kata Juri.

Ia mengatakan, terkait pilkadasusulan memang ada permasalah-

Pembatasan KampanyeBanyak Petahana Terpilih

DPR Nilai Adayang "Bolong" diAturan Pilkada

KOMISI II DPR yang mengurusi pemilu mengaku,ada beberapa persoalan dalam penyelenggaraan PilkadaSerentak kemarin. Masalah itu misalnya tingkatpartisipasi masyarakat yang rendah, baik dalam memilihdan mencalonkan diri sebagai pasangan calon.

Untuk itu, perbaikan pada Undang-Undang (UU)nomor 8 tahun 2015 tentang Pilkada menjadi takterhindarkan. Poin pertama yang penting adalah aturandalam berkampanye.

"Tingkat partisipasi masyarakat rendah karenamasalah kampanye. Kampanye melalui alat peragadikembalikan kepada calon, bukan lagi diatur kepadaKomisi Pemilihan Umum (KPU)," kata Wakil KetuaKomisi II Lukman Edy kepada wartawan, Jumat (11/12).

Sebagai solusi meningkatkan jumlah pasangan calon,lanjutnya, syarat untuk menjadi pasangan calon yang berasaldari anggota DPR, PNS, TNI yang dalam aturan harusmundur juga harus direvisi. "Sehingga tidak perlu mundursupaya calon banyak dan masyarakat bergairah," ungkapnya.

Hal lain yang harus dicarikan solusi adalah munculnyacalon tunggal, yang sempat jadi perdebatan hangatbeberapa waktu lalu. Pasalnya, tidak ada aturan yangmengatur tentang hal ini. "Calon tunggal dimasukkandalam UU tentang norma untuk calon tunggal danbiayanya," tukasnya.

an penambahan anggaran.Karena itu, KPU Pusat mau-

pun KPU Daerah tengah mem-bahas secara intensif dengan pe-merintah daerah untuk memasti-kan anggaran cukup untuk pelak-sanaan pilkada susulan.

"Jadi sekarang sedang proses.Mau tidak mau memang harus adapenambahan anggaran, terutamauntuk daerah-daerah yang hibahanggarannya terbatas dan belumada skenario pilkada susulan," ucapJuri.

Adapun lima pilkada yang ditun-da itu adalah Provinsi KalimantanTengah, Kabupaten Fakfak, Kabu-paten Simalungun, Kota Manado,dan Kota Pematangsiantar.

Partisipasi MasyarakatKOMISIONER Komisi Pemi-

lihan Umum (KPU) Pusat, JuriArdiantoro menilai, ada sejumlahalasan yang mungkin menjadipenyebab rendahnya partisipasipemilih dalam Pilkada Serentak 9

Desember 2015.Ia menilai hal ituterjadi karena pilihan calon kepaladaerah yang sedikit.

"Misalnya ada semacam apatis-me. Mungkin orang tak punya pil-ihan alternatif. Terutama karenadalam pilkada ini, di sebagian be-sar daerah, calonnya kan terbatas,"ujar Juri di Kantor KPU Pusat, Ju-mat (11/12).

Dengan pilihan calon yang ter-batas tersebut, kata Juri, orangmerasa tak punya pilihan danakhirnya memutuskan tak datangke Tempat Pemungutan Suara(TPS).

Hal lain yang mungkinmenyebabkan partisipasi rendah,lanjut dia, adalah karena tidak ban-yak alat peraga yang terpasang dijalan sehingga membuat orangkurang antusias dalam menyam-but Pilkada Serentak.

Diwawancarai terpisah, KetuaKPU Pusat, Husni Kamil Manikmenuturkan, indikator partisipasi

KOMISI Pemilihan Umum (KPU)belum dapat memastikan terkait wak-tu pelaksanaan Pilkada Serentak di limadaerah yang sempat tertunda.

Tak menutup kemungkinan pilkadadi lima daerah tersebut digeser hingga2016.

Kelima daerah tersebut adalahProvinsi Kalimantan Tengah, Kabupat-en Fakfak, Kabupaten Simalungun,Kota Manado, dan Kota Pematangsian-tar.

"Kami belum bisa prediksi apakah

(dilaksanakan) 2015 atau 2016," tuturKomisioner KPU Pusat, Ferry Kur-nia Rizkiyansyah di Kantor KPU Pu-sat, Jakarta Pusat, Kamis (10/12) sore.

"Yang saat ini kita lakukan ialah tigadaerah tunggu putusan akhir dan duadaerah kita ajukan kasasi," ucapnya.

Ferry menambahkan, KPU akanmengupayakan agar Mahkamah Agungmemprioritaskan kasus terkait pilkadatersebut agar dengan cepat dapat di-lakukan pengadaan logistik.

Diwawancarai terpisah, Komision-

er KPU lainnya, Hadar Nafis Gumaymengatakan, tingkat kesiapan logistikdi kelima daerah tersebut berbeda-beda.

Menurut dia, ada daerah yang sem-pat mencetak logistik surat suara den-gan mencantumkan pasangan calonyang kemudian dinyatakan Tidak Me-menuhi Syarat (TMS).

Daerah yang dimaksud adalah Kal-imantan Tengah. Sebelumnya, pasan-gan calon gubernur dan wakil guber-nur Kalimantan Tengah, Ujang Iskan-

dar dan Jawawi sempat dinyatakanTMS.

Padahal, saat itu surat suara denganmenyertakan pasangan calon tersebutsudah sebagian dicetak.

Karena hanya menyisakan duapasangan calon, maka logistik suratsuara baru harus dicetak.

Namun, menyusul dikabulkannyagugatan Ujang-Jawawi oleh PengadilanTinggi Tata Usaha Negara (PTTUN),pasangan calon tersebut kembali diikut-sertakan kembali.

"Jadi logistik itu sebenarnya sudahada juga," kata Hadar.

Hadar menambahkan, untuk daer-ah lainnya memang harus ada penceta-kan ulang surat suara. Namun, untukmencetak kembali KPU juga harusmenyesuaikan dengan putusan akhir peng-adilan. "Tapi logistik yang turun ke bawahkami tarik, itu disimpan dengan baik su-paya tidak rusak," ucap Hadar.

"Nanti kita lihat apakah kita akanmenggunakan itu atau kita meng-gunakan yang lain sesuai putusan pen-

gadilannya," kata dia.Hadar mengakui pihaknya belum

menetapkan apakah nantinya kelimadaerah yang pilkadanya ditunda terse-but akan melaksanakan pilkada secaraserempak.

Menurut dia, penetapan hari pemu-ngutan bagi kelimanya tergantung ka-pan proses pengadilan bagi kelimanyadapat diselesaikan. "Tapi kami sangat ber-harap itu bisa dilaksanakan serempak,atau pun masing-masing di tahun 2015di bulan Desember ini," ujar Hadar.

"rendah" tergantung dari pemilumana yang dijadikan pembanding.

Menurut dia, jika dibandingkandengan pemilu kepala daerah se-belumnya, penyelenggaraan Pilka-da Serentak 2015 justru sedikitmeningkat dari segi partisipasipublik.

Sedangkan jika dibandingkandengan pemilu presiden atau pemi-lu legislatif, Husni menambahkan,angkanya memang lebih rendah.

Pilkada Serentak 2015 justrudinilainya lebih efisien jika diband-ingan pemilu-pemilu sebelumnyaterutama dari segi kampanye.

Meskipun kampanye pemilusebelumnya cenderung lebih me-riah, kata dia, kampanye saat inilebih terbatasi tapi dampaknya ter-hadap partisipasi pemilih tidak ber-beda jauh.

"Artinya lebih efisien yangsekarang daripada yang lalu. Carasosialisasinya juga lebih efektif yangsekarang," kata Husni.(TIM/IN/BBS)

KETUA Komisi PemilihanUmum (KPU) Pusat Husni KamilManik menepis anggapanmasyarakat yang menilai calon ke-pala daerah baru sulit bersaing den-gan petahana.

Menurut dia, banyak pula pe-tahana yang tumbang. baik ditingkat pemilihan bupati/wali kota,maupun gubernur.

"Bahkan calon independen yangbukan siapa-siapa melawan incum-bent, incumbent juga bisa kalah,"kata Husni di Kantor KPU PusatJalan Imam Bonjol, Jakarta, Jumat(11/12).

Namun, Husni mengaku belumbisa memberikan penilaian ber-dasarkan data sesuai hasil Pilkadayang baru berlangsung kemarin,Rabu (9/12).

"Belum bisa kita ambil kesim-pulan secara final, karena datanyasendiri masih berkembang,"

Pernyataan Husni menanggapisejumlah hasil survei hitung cepatyang menyatakan banyak calon pe-tahana menang dalam persainganPilkada Serentak 2015.

Salah satunya adalah hasil hitungcepat Lingkaran Survei Indonesia(LSI), yang menyebut sebanyak 70persen dari total 21 wilayah yangdilakukan hitung cepat oleh LSIsaat pilkada serentak dimenangioleh petahana.

Sebelumnya, Komisioner

KPU Hadar Nafis Gumay menga-takan, masyarakat harus sabarmenunggu hasil rekapitulasi resmiKPU yang akan diumumkan pada16-18 Desember untuk tingkatkabupaten/kota dan 19 Desemberuntuk tingkat provinsi.

Laporan KecuranganBADAN Pengawas Pemilu

Kalimantan Selatan menerima ban-yak laporan dugaan kecurangandalam pelaksanaan pilkada seren-tak, Rabu, 9 Desember 2015. Hing-ga siang ini, Ketua Bawaslu Kali-mantan Selatan Mahyuni mengakutelah mendapat informasi tentangkekisruhan pilkada dari sebagiankabupaten/kota di Kalimantan Se-latan.

“Di (Kabupaten) Hulu SungaiTengah kekurangan surat suara, diBarito Kuala ada warga yang ngo-tot memakai surat kuasa untukmemilih, tapi dihalau petugas TPS.Bahkan di (Kelurahan) Kuin, Ban-jarmasin, kotak suara sengaja dis-impan di rumah salah satu pasan-gan calon,” katanya

Malam sebelum pemilihan ser-entak digelar, kata dia, petugasKPPS nekat membuka kotak suaradi daerah Kelurahan Handil Bakti,Kabupaten Barito Kuala. Meneri-ma informasi ini, Mahyuni men-ginstruksikan untuk menutupkembali kotak suara itu karenamelanggar aturan.

KPU Bantah Petahana SulitDikalahkan dalam PilkadaPanwaslu Buntuti Kades

Diduga Main Politik UangANGGOTA Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu)

Kabupaten Malang, Jawa Timur, menengarai salahsatu kepala desa di Kecamatan Tajinan, terlibatpolitik uang demi memenangkan salah satu pasangancalon. "Betul, kami mendapatkan informasi kuat soalada kepala desa yang berasal dari partai politik," ujarKetua Panwaslu Kabupaten Malang MuhammadWahyudi, Kamis (10/12).

Di tengah masa tenang, anggota Panwaslukembali mendapatkan informasi bahwa sang kepaladesa hendak membagi-bagikan uang ke warganyauntuk memenangkan salah satu pasangan calon kepaladaerah yang disokong parpol yang sama dengandirinya. "Ada wacana kuat di masyarakat, katanya dia(kepala desa) mau bagi-bagi uang, fresh money agarwarga memilih salah satu kandidat. Tim kamilangsung mengikuti, ke manapun dia pergi," tuturWahyudi.

Bahkan, tidak jarang aksi membuntuti sang kepaladesa berlangsung hingga tengah malam atau dini hari.

Namun, aksi membuntuti itu pun ketahuan olehsang kepala desa. Sehingga, sampai pada akhirpembuntutan, tidak ada uang yang keluar darikantongnya.

Wahyudi mengakui bahwa meskipun Pilkada diKabupaten Malang terbilang berjalan aman danlancar. Namun, warna friksi antarkekuatan politik danpolitik uang pada rangkaian Pilkada itu sendiri masihsangat kental. "Ini terus terang saja, kita danmasyarakat itu sama-sama tahu dia begitu. Tapi jujurkita itu sulit membuktikan materilnya. Jadi ya maubagaimana," ujar Wahyudi. Pada akhirnya, Panwaslu,KPU beserta aparat keamanan setempat hanya bisamelakukan upaya pencegahan. Pihaknya sangatmenjaga agar kecurangan tidak terjadi dalam Pilkadaserentak di wilayahnya.

PARTAI Demokrasi IndonesiaPerjuangan (PDIP) menemukan rang-kaian peristiwa keterlibatan oknumanggota TNI dalam politik praktis diPilkada serentak yang patut diduga se-cara struktural/komando untukmengkondisikan kepentingan terten-tu, seperti terjadi di Kepulauan Riau(Kepri).

"Di Kota Batam, oknum TNI telahmelakukan secara terbuka penggela-ran kekuatan TNI, pada bentuk-ben-tuk organisasi yang dapat menjadi pe-luang bagi kepentingan politik praktis,"kata Sekretaris Badan Bantuan Hukumdan Advokasi (BBHA) Pusat DPPPDIP, Sirra Prayuna, dalam keteran-gan tertulisnya, yang diterima di Jakar-ta, Jumat (11/12).

Bukan hanya itu, kata Sirra, dugaantelah terjadi intimidasi oleh anggotaTNI atas nama Serka Agustin, BabinsaKelurahan Lengkong Sedai terhadapKoordinator Saksi Pilkada 2015, Alexyang juga merupakan Pengurus PACPDI Perjuangan, KecamatanBengkong, Batam, Kepri.

Peristiwa tersebut, kata Sirra, mel-ibatkan lebih kurang tujuh anggota TNIdengan cara datang ke rumah Alex padaKamis (9/12) dinihari sekitar pukul01.00 WIB, yang memaksa Alex naikke mobil dan dibawa ke Kantor Kodimdengan alasan akan dilakukan pemer-iksaan atas tuduhan politik uang.

"Peristiwa itu mengakibatkan per-siapan Tim Pemenangan yang akan

menyiapkan saksi menjadi terganggudan tidak bisa dilaksanakan denganbaik," ujarnya.

Bentuk lainnya, kata Sirra, adalahtindakan Komandan Kodim Batamyang telah mengumumkan secara ter-buka tentang telah dilakukannya pen-angkapan dan penahanan terhadap Alexmelalui media masa cetak dan elek-tronik.

Tindakan itu secara nyata telahmenunjukkan TNI yang melakukansendiri tanpa menghiraukan ketentu-an perundang-undangan tentang Pilka-da khususnya mengenai kewenanganGakumdu.

"Hal tersebut menunjukkan bahwatelah terjadi mobilisasi TNI dalam pros-es Pilkada Kepri di Kota Batam, yaituKomandan Kodim (Dandim) secaraterang-terangan telah memosisikan in-stitusi TNI memasuki ranah politikpraktis yaitu dalam bentuk 'melakukanpenindakan langsung atas dugaan pel-anggaran yang belum terverifikasi den-gan baik'", katanya.

"Bukan dengan cara membantu Pol-ri dalam rangka tugas keamanan danketertiban masyarakat sebagaimanayang diatur dalam undang-undang,"jelasnya.

Berdasarkan hal tersebut, BBHAPusat DPP PDIP menyatakan sikap,bahwa tindakan TNI tersebut nyata-nyata merupakan bentuk pelanggaranatas ketentuan Pasal 4 ayat (2) dan Pasal5 ayat (2), Ketetapan MPR Nomor:

VII/MPR/2000, tentang peran TNI danPolri yakni Pasal 4 (2), TNI memberi-kan bantuan kepada Polri dalam rangkatugas keamanan atas permintaan yangdiatur dalam undang-undang.

Kemudian Pasal 5 (2), TNI bersikapnetral dalam kehidupan politik dan tidakmelibatkan diri pada kegiatan politikpraktis.

Tindakan TNI di Pilkada Kepritersebut, lanjut Sirra, juga merupakanpelanggaran atas ketentuan Pasal 2 hu-ruf d dan Pasal 7 angka (2) huruf b ang-ka 10 dan Pasal 39 angka 2 serta Pen-jelasan Pasal 11 ayat (2), UU RI No 34Tahun 2004 tentang TNI.

Bahkan oknum TNI itu juga nyata-nyata melakukan pelanggaran atas De-lapan Wajib TNI, khususnya angka tu-juh, yaitu tidak sekali-kali menakuti danmenyakiti hati rakyat.

"Tindakan tersebut nyata-nyata te-lah mengakibatkan persiapan Tim Pe-menangan yang akan menyiapkan sak-si menjadi terganggu dan tidak bisa di-laksanakan dengan baik," tuturnya.

Atas peristiwa tersebut, BBHAPusat DPP PDIP telah melaporkannyakepada Bawaslu RI dengan nomor Pen-erimaan Laporan/Tanda bukti Peneri-maan laporan: 010/LP/PGBW/XII/2015pada tanggal 10 Desember 2015.

"Kami meminta kepada Bawaslu RIuntuk dapat memanggil dan memintaketerangan pihak-pihak terkait dalampermasalahan dimaksud," tegas Sirra.(ANT)

Oknum TNI Disinyalir Terlibat Politik Praktis

P

Lengkong, GampongTerbersih 2015

PJ WALIKOTA MEDAN BUKA RAKOR PENANGGULANGAN AIDS

KPK POS

POLITIKE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

6

N A DSUMUT

Wakil Rakyat Subulussalam Jauh dari Harapan

Bupati AcehTamiang

KecewakanPartai Pengusung

Drainase tak Berfungsi, Taman Bambu Runcing TergenangTaman Bambu Runcing Langsa digenangi air setelah daerah ini dilanda hujan selama dua hari.

ACEH TAMIANG – Ketua Pan-itia Pelaksana Musda IV PartaiAmanat Nasional (PAN) AcehTamiang Muhammad Nuh men-gatakan, DPD PAN Aceh Tamiangkecewa terhadap Bupati AcehTamiang Hamdan Sati yang mere-ka usung. Sebab bupati terpilihpada pilkada lalu itu terkesan tidakpeduli kepada partai pengusung-nya.

Hal tersebut dikatakan, ming-gu (6/12) pekan lalu, ketika men-yampaikan laporan di ruang perte-muan Hotel Grand Arya, KarangBaru. “Seharusnya bupati ikut andilmemberikan dukungan baik materilmaupun non-materil terhadap ke-suksesan Musda DPD PAN AcehTamiang yang ikut mengantarkan-nya menjadi bupati,” ujar Nuh.

Ketua DPD PAN Aceh Tami-ang Juanda juga menegaskan, apa-bila komitmen yang sudah disepa-kati tidak berjalan, maka Pilkada2017 akan dibuat perhitungan lain.“Saya mengajak semua parpol didaerah ini menyamakan persepsimencari kandidat balon bupatiyang peduli rakyat,” ujarnya.

PAN Aceh Tamiang, kata dia,memiliki basis massa dan pihakn-ya optimis pada pemilihan legisla-tif (pileg) ke depan mampumengembangkan sayap untuk leb-ih berjaya.

“Sudah saatnya memanaskanmesin partai karena tahapan pilka-da sudah di ambang pintu. Kitaharapkan jangan sampai gaduh diinternal partai pada Pilkada 2017,”tegasnya.(YAN)

HUT Korpri Dirangkaidengan Gotong Royong

Pengesahan Qanun APBK 2016 Mencapai Rp800 Miliar

Jalan Gampong Lengkong bersih dan teratur mendapat juara I Desa Terbaik2015 Kota Langsa.

SUBULUSSALAM - WargaSubulussalam mempertanyakankinerja orang-orang di parlemensetempat. Menurut mereka,kinerja para wakil rakyat diSubulussalam masih jauh dariharapan, karena sejak Meihingga saat ini, perekonomianmasih morat-marit akibat hargabuah sawit yang menjadikomoditi andalan masihmemprihatinkan.

Belum lagi bencana alam

banjir yang melanda di beberapatitik ditambah dengan angkapengangguran. Sementara di lainpihak, para anggota dewan malahmensahkan pembelian mobiluntuk DPRD, sedangkankendaraan lama masih ada."Dimana hati nurani mereka,"kata mereka.

"Belum sembuh luka hatirakyat, namun dewan masihkembali melukai hati rakyatyang mensahkan anggaran dana

untuk pembelian mobil dinasyang baru," tegas M Khadafi,anggota parlemen jalanan.

"Kinerja wakil rakyatmemang jauh dari harapan kita.Salah satunya menyetujuikegiatan-kegiatan yang bersifatserimonial dan pencitraan sajaseperti acara Hari AksaraInternasional dan DewanKerajinan Nasional Daerah(Dekranasda). Dan dimanarealisasi rumah kaum dhu'afa

yang tidak tepat sasaran. Jugamasalah tanah/lahan. Jugamasalah tenaga honorer/kontrakyang sudah hampir satu tahuntidak terealisasi," paparnya.

Begitu juga, sambungnya,pedagang pasar yang belumdapat tempat relokasi, jugatentang pemberhentiaan kepalakampong. "Berarti menurutkami ada permainan antarlegislatif dengan eksekutif," katasalah seorang anggota parlemen

Wahyudi."Maka kami menyatakan

sikap agar menolak pembelianmobil dinas itu dan pelaksanaanbersifat serimoni. Kamimendesak DPR memanggilwalikota untukmempertanyakan keberadanmobil dinas yang dikabarkanhilang dan tenaga honorer yangterkatung-katung supayadiperhatikan,"tandasnya.(KARTOLIN)

LANGSA – Hujan lebat yang meng-guyur Kota Langsa, Senin dan Selasapekan lalu membuat Taman BambuRuncing Kota Langsa digenangi airhingga mencapai 0,5 meter. Pantauankoran ini, genangan air hujanmenyebabkan Taman Bambu Runcing

tersebut tak bisa dikunjungi warga yangbiasanya sejak pagi hingga sore ber-santai di taman tersebut.

Hingga Selasa siang, air masih memenu-hi bagian jalan maupun lokasi tanaman bun-ga di taman tersebut. Genangan air takjuga kunjung mengering, karena kurang

berfungsinya drainase pembuang.Dampaknya, selain membuat becek

sejumlah titik di lokasi taman, endapan airjuga mempercepat rusaknya jalan setapakyang terbuat dari beton di taman itu. Be-kas endapan air juga menimbulkan kesanjorok pada Taman Bambu Runcing Langsa

ini.Namun, kondisi ini sepertinya dibiar-

kan oleh instansi terkait, sehingga TamanBambu Runcing yang berada di pusat kotadan bersebelahan dengan Lapangan Mer-deka Langsa itu hampir selalu menjadi lang-ganan banjir.(YAN)

SIDANG PERTAMA DPRK SUBULUSSALAM

SUBULUSSALAM - Pengesa-han Rancangan Qanun AnggaranPendapatan dan Belanja Kota sub-ulussalam 2016 dalam paripurnaDPRK, Senin (30/11, berjalan lan-car dihadiri Walikota Subulussal-am Merah Sakti SH, Wakil DrsSalmaza bersama jajarannya.

Sesuai laporan Badan Angga-ran DPRK terhadap rancanganQanun tentang Anggaran Penda-patan dan Belanja Subulussalam2016 mencapaiRp848.819.147.073 terdiri dariPAD RP42.207.059.937, dana

perimbangan Rp562.672.184.000,dan lain-lain pendapatan daerahyang sah Rp243.939.903.136. Se-dangkan belanja daerahRp848.819.147.073 terdiri daribelanja tidak langsungRp247.445.131.163, belaanja lang-sung Rp570.374.015.910, denganpembiayaan antara lain penerimapembiayaan Rp5 miliar sedangkanpengeluaran juga Rp5 miliar.

Sementara fraksi-fraksi sepa-kat mengharapkan kepada pe-merintah agar mengikutsertakanuntuk memikirkan agar PAD

tahun demi tahun semakin men-ingkat dan pada akhirnya dapatmempengaruhi APBK secara sig-nifikan.

Karena APBK telah berjalanhampir delapan tahun maka ten-tunya kita harapkan dapat men-gurangi angka kemiskinan. Sedan-gkan data kesejahteraanmasyarakat dari BPJS meningkatdari Tahun 2011 berkisar 59,34%,2012 (59,76%), 2013 (60,11%),2014 menjadi 61,23%. Maka halini perlu ditingkatkan dan diper-tahankan agar kesejahteraan

masyarakat lebih baik.Sedangkan data angka ke-

miskinan dari tahun ke tahun mu-lai Tahun 2007 adalah 30,22% dansampai Tahun 2014 sudah menu-run mencapai 19,65%. Maka halini perlu lebih dikurangi agar KotaSubulussalam lebih baik.

Sebelumnya dalam sambutan-nya, Walikota Subulussalam Mer-ah Sakti SH menyadari, karenaketerbatasan waktu untuk mela-hirkan keputusan-keputusandalam proses waktu yang bersa-man. Namun karena dukungan

DPR sebagai lembaga legislatifmaka pengesahan Qanun APBK2016 dapat disahkan tepat waktu.

"Di lain sisi dalam waktu ber-samaan kita juga berkewajibanmelakukan proses penyusunandan pembahasan perubahanAPBK Tahun Anggaran 2015serta melakukan proses pem-bahasan produk legislasi daerahsehingga tidak ada pilihan lain se-lain memanfaatkan waktu untukmelahirkan kebijakan-kebijakanuntuk kebaikan daerah,"katanya.(KARTOLIN)

SUBULUSSALAM - PeringatanHari Ulang Tahun Korpri ke-44Tahun 2015, Senin (30/11),diLapangan Sada Kata Desa LaeOram Kecamatan Simpang Kiri,dirangkai dengan gotong royongmelakukan pengecatan mesjid-mesjid.

Selain itu, Pemko Subulussal-am juga memberikan bingkisankepada 16 purnabakti PNS di daer-ah itu, sekaligus penyerahan cen-deramata yang langsung diserah-kan Walikota Subulusalam MerahSakti, usai pelaksanaan upacara.

Dari 16 purnabakti yang men-erima bingkisan antara lain, An-harudin, Nurita Berutu, MustafaAlamsyah serta 12 lainnya diberi-kan kepada Aahli waris seperti,Murni Manjorang, M Yudub,Gembira Bancin, Sarismi, Ali Am-ran, Syaful, Zulham, Salidin, Nuri-na, Mufni, Sumitro, dan IwanSafutra Daulay.

Usai upacara, Walikota Subu-lussalam Merah Sakti bersamaunsur muspida melakukan ziarahke Makam Sultan Bustami, yangmwerupakan mantan asitenwedana di Simpang Kiri yang beri-bukota Runding. Juga Makam HHusen di Desa Pegayo Kecama-tan Simpang Kiri yang merupa-kan tokoh masyarakat Subulussal-am yang menjabat kepala nagariperdana pada Tahun 1949-1950.

Hal ini dilakukan bertujuanmenciptakan kebersamaan sertamebina kesetiakawanan sesamaanggota Korpri di lingkungan Pe-merintahan Sada Kata. "Juga meng-ingat perjuangan mereka yang se-lalu dikenang agar Subulussalamterhindar dari bencana dan se-makin maju," ujar Sakti kepadawartawan.

"Juga mari kita bersatu padu danbekerjasama juga sama kerja,"katanya.(KARTOLIN)

MUQ Langsa Juara IIIDayah Terbersih se-AcehLANGSA – Madrasah Ulumul Qur’an (MUQ) YDBU Langsameraih juara III dayah bersih dan sehat se-Aceh, diselenggar-akan Badan Pembinaan dan Pendidikan Dayah Provinsi Acehdi Banda Aceh, baru-baru ini.

Mudir Madrasah Ulumul Qur’an YDBU Langsa Drs HMYunus Ibrahim MPd, Kamis (3/12), mengatakan perlombaandiikuti seluruh dayah di Aceh, merupakan program mencipta-kan budaya bersih dan sehat di dayah.

Sebelumnya Badan Pembinaan dan Pendidikan Dayah mela-lui Dinas Syari’at Islam Provinsi Aceh mengundang MUQguna menyampaikan pengumuman pemenang dayah terber-sih di Banda Aceh. Saat itu MUQ mengutus Ustadz JailaniSPdI menghadiri acara di Banda Aceh. “Alhamdulillah padapengumuman tersebut MUQ YDBU Langsa meraih peringkattiga terbersih dalam kategori dayah terpadu dan mendapattropi atas prestasi yang diraih,” katanya.

Ketua Umum YDBU Langsa Amiruddin Yahya MA men-yambut baik prestasi tersebut. “Ini merupakan prestasi ber-harga,” ujarnya.(YAN)

Warga RantauPanjang

HarapkanPemko

PerhatikanJalan Desa

SUBULUSSALAM - Pemer-intah Kota Subulussalam diharap-kan dapat memperhatikan kondi-si jalan di Rantau Panjang Keca-matan Longkip, karena tidak da-pat dilalui disebabkan rusak parah.Demikian disampaikan warga disana kepada media ini.

Karena sudah begitu lama dib-iarkan pemerintah, akhirnya war-ga buka bicara soal sentuhan pe-merintah atas kepemimpinaanWalikota Merah Sakti, karena se-belumnyaa Sakti telah berjanjiakan mengaspal jalan tersebut.

"Dimana pada saat ini galak-galaknya pembangunan di desa,maka kami mengharapkan agardesa kami ada juga perubahan,"ujar kepala desa setempat, Mahr-udin. "Dimana warga saya may-oritaas penghasilan dari kebun danwarung, maka sangat mengharap-kan transportasi yang lancar.Tetapi kalau seperti ini, jauh dariharapan, karena mayoritas sangatmembutuhkaan jalan yang bagusagar perekonomiaan warga men-ingkat," katanya.

Kondisi jalan dan jembatan,katanya, masih sangat mempri-hatinkan. "Apabila hal ini dibiar-kan akan menghamabat arus hiliruntuk membawa sumber alamwarga Rantau Panjang," tambahwarga lainnya.

"Apabila haal ini tidak diper-hatikan pemerintah, berarti janjiyang telah diucapkaan hanyalahharapan belaka. Tetapi harapankami adalah agar dapat direalisasipemerintah karena menghambatperekonomian," harap-nya.(KARTOLIN)

Pj Walikota Medan HadiriBusiness Meeting

MEDAN - Pj Walikota Medan DrsRandiman Tarigan berharap keg-iatan Business Meeting dapat ber-jalan lancar, sukses dan menghasil-kan berbagai rekomendasi bernas,sehingga nantinya memberikanmanfaat yang sebesar-besarnyabagi perkembangan pasar modalIndonesia terutama ekonomi daer-ah, selin itu event ini cukup strate-gis terutama bagi para pelaku bis-nis untuk mendapatkan pemaha-man/wawasan yang semakinlengkap.

Hal ini dikatakan Pj WalikotaMedan diwakili Sekda Ir SyaifulBahri saat menghadiri acara Busi-ness Meeting yang digelar PTBursa Efek Indonesia kerja samadegan asosiasi bisnis lainnya, den-gan tajuk “Maju dan BerkembangBersama Go Public", Kamis (10/12), di Hotel JW Mariot Medan.Hadir Direktur Panin SekuritasIndra Christanto, Kepala KantorBusra Efek Indonesia Medan MhdPintor Nasution serta para pelakupasar modal dan pelaku bisnis.

Dikatakannya, transaksiekonomi saat ini dilengkapi duapasar pokok yakni pasar keuangandan pasar komoditi yang bersiner-

gi satu sama lain. Oleh karena ituintinya semua harus dapat men-gambil manfaat yang sebesar-be-sarnya dari kecendrungan-kecenderungan global saat ini, ter-utama dari sisi arus modal dalambentuk go public.

Menurutnya, Kota medan se-bagai pintu masuk regional mau-pun internasional perdagangan,kinvestasi, keuangan dan pariwi-sata, sehingga Kota Medan ber-potensi sangat strategis sebagaisalah satu sentra perdagangandan bisnis untuk wilayah Indo-nesia bagian barat, “Saya nilaieven ini merupakan momentumdan kesempatan besar untukKota Medan agar terus menjajakiberbagai peluang investasi yangpotensial untuk dilaksanakan se-suai dengan ciri lokal dan karater-istik kota,“ ujar Syaiful.

Syaiful juga berharap perte-muan itu nantinya dapat mem-perkuat pasar modal Indonesiasemakin tumbuh berkembang,kredibel serta memberikan pel-ayanan dan proteksi terbaik kepa-da investor yang pada akhirnyamengalir untuk pembiayaan di In-donesia. (VIN)

LANGSA - Kepala Badan Pem-berdayaan Masyarakat (BPM)Kota Langsa Abdullah Gade, Se-nin (7/12) pekan lalu mengu-mumkan Gampong LengkongKecamatan Langsa Baro sebagaijuara I Gampong TerbersihTahun 2015 se-Kota Langsa danmenerima hadiah sebesar Rp20juta, juara II Gampong SeulalahInduk Langsa Lama diberikanuang pembinaan sebesar Rp15juta dan juara III Gampong Si-dorejo dengan hadiah uang pem-binaan Rp10 juta.

Demikian Abdullah Gademengumumkan pada acara

peresmian tujuh gedung barukantor geuchik di Kantor GeuchikBakaran Batee Langsa Baro se-nin (7/12) pekan lalu.

Pantauan koran ini, GampongLengkong sangat wajar bila dino-batkan sebagai juara karena gam-pong itu memang benar-benarbersih.

Semenjak pemekaran DesaLengkong yang dipimpin SamsulBahri banyak perubahan bilamelintas desa itu plang/pamphlethimbauan bertebaran di sana-sinisepanjang jalan dan tradisi gotongroyong warga masih sering di-laksanakan di gampong itu.(YAN)

Pemko LangsaTanam 2.000 Pohon di RTH

LANGSA – Wakil Walikota Langsa H Marzuki Hamid bersamamuspida plus, PNS, Polres Langsa, dan TNI Kodim 0104/Aceh Timurmenanam 2.000 pohon jenis kayu keras di lokasi Ruang Terbuka Hijau(RTH) Gampong Paya Bujok Seulemak, Kecamatan Langsa Baro, Minggu(6/12) pekan lalu. Marzuki Hamid mengatakan, penanaman pohon sebagaibentuk dan komitmen Pemko Langsa dalam penghijauan. Sedangkanpohon yang ditanam, yakni mahoni 1.500 batang, sentang 400, angsa-na 60, merbau dan meranti masing-masing 20 batang.

Dia mengatakan, masyarakat dulunya mengenal RTH dengan namahutan kota, namun pada 2013 Pemko menetapkan menjadi RTH yangnantinya menjadi destinasi wisata masyarakat setempat dan juga bagimasyarakat luar daerah. “Insya Allah Tahun 2017 RTH ini sudah siapmenjadi destinasi wisata,” ujarnya di lokasi juga dibuat kebun bina-tang mini dengan jenis binatang langka, seperti rusa, elang putih danlandak. "Untuk fasilitas lain, seperti MCK dan mushalla juga sudahtersedia," kata Marzuki.(YAN)

Jangan Ada Lagi GeuchikNgantor di WarkopLANGSA – Walikota LangsaUsman Abdullah meresmikantujuh gedung baru kantor geuchikyang dipusatkan di Kantor Geu-chik Alue Dua Bakaran Batee,Kecamatan Langsa Baro, Senin(7/12) lalu. “Dengan diresmikan-nya tujuh kantor geuchik, diharap-kan para geuchik mengoptimalkanpelayanan kepada warga. Janganada lagi para geuchik ngantor diwarung kopi,” ujar wali kota.

Menurutnya, pemerintahangampong berperan besar menyuk-seskan penyelenggaraan negara yangmaju. “Berawal dari gampong se-muanya bisa dilakukan dengan baikdan pembangunan kantor geuchikbersifat swakelola,” sebutnya.

Kepala Badan PemberdayaanMasyarakat (BPM) Kota LangsaH Abdullah Gade menyebutkantujuh kantor geuchik yang dires-

mikan, yakni Alue Dua BakaranBatee, Baro, Sungai Pauh Tanjong,Kecamatan Langsa Barat, Gam-pong Meurandeh Dayah, Kecama-tan Langsa Lama, Gampong Buket Meu-dang Ara, Kecamatan Langsa Timur,Gampong Kapa, Kecamatan LangsaTimur, Gampong Alue Merbau, Ke-camatan Langsa Timur dan GampongKuala Langsa, Kecamatan LangsaBarat. “Ke depan akan dibangunenam kantor geuchik yang telahdianggarkan melalui Dana OtsusKota Langsa,” ujarnya.

Saat itu diumumkan gampongterbersih se-Kota Langsa Tahun2015. Juara I diraih GampongLengkong dengan hadiah Rp20juta, juara II Gampong SeulalahInduk diberikan uang pembinaanRp15 juta, dan ke III GampongSidorejo dengan uang pembinaanRp10 juta.(YAN)

P

DAVID MAHULAE: DINAS PENDIDIKAN JANGAN HANYA DIAM

KPK POS

POLITIKE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

7

SUMUT-ACEH

es

Walikota: Saya tidak Gila Piala

Pasangan IndependenRaih Suara Terbanyak

TANJUNG BALAI - DPC Per-satuan Wartawan Republik Indo-nesia (DPC-PWRI) Kota Tanjung-balai Provinsi Sumatera Utarayang diberikan tugas oleh KPUDuntuk melasanakan pemantauan keseluruh TPS, mengerahkan ang-gotanya selama berlangsung pestademokrasi Pilkada Tahun 2015,

Dari hasil sementara yaitu un-tuk Paslon No Urut 1 menghasil-kan 12.000 atau 12%, Paslon NoUrut 2 memperoleh 14.000 atau14% suara, Paslon No Urut 3memperoleh 9.000 suara atau 9%dan Paslon No Urut 4 memper-oleh 33.000 atau 47%.

Hal ini disampaikan KKetuaDPC PWRI Kota TanjungbalaiYusman didampingi Ketua TimPemantau Syahruddin Rao berser-ta jajarannya, Rabu (9/12), sekitarpukul 20.00 WIB. "Selama peman-tau ke TPS se-Kota Tanjungbalai,situasi aman terkendali, tidak adasaling tuding atau unjuk kekuatan,"

sebutnya.Ia menuturkan, sejak dikeluar-

kannya surat keputusan olehKPUD untuk melakukan peman-tauan sebelum dan hari pilkada,anggota PWRI diinstruksikanmenyebar ke daerah-daerah ter-masuk yang terisolir, agar paracalon tidak ada melakukan "moneypolitic". "Sehingga dari hasil peman-tauan sementara atau data yangmasuk ke Kantor Pemantau PWRImelalui anggota, ke-355 TPS, ung-gul adalah Paslon No Urut 4 den-gan perolehan sementara 33.000suara atau 47%," ujarnya.

Terpisah, salah seorang wargayang enggan disebutkan namanyamenyayangkan aparat pemerintahterkait yang mengeluarkan izinkeberangkatan kapal nelayan tra-disional, sehingga pasangan calondari dua daerah yaitu KabupatenAsahan dan Kota Tanjungbalai ke-hilangan ratusan bahkan ribuansuara yang tidak menggunakan hak

suaranya.Lanjutnya, seharusnya pemer-

intah yang berkompeten sepertidinas perikanan dan kelautan sertaintansi terkait lainnya tidak men-geluarkan izin berlayar. "Sertapengusaha juga seharusnya mem-berikan toleransinya pada pestademokrasi yang dilaksanakan limatahun sekali. Ini tidak bisa dibiar-kan. Pemerintah yang punya we-wenang seharusnya menindakpengusaha yang membandel,"tukasnya kesal.

Ke depan dia berharap tidak adalagi seperti ini dan pengusaha yangmembendel harus diberikan sang-ki tegas. "Ada dugaaan, ini adalah un-tuk mengurangi suara pasangan calontertentu. Maka pengusaha sengajamemberangkatkan kapal tradisioniln-ya, sehingga para nelayan mau tidakmau atau suka tidak suka 'harussetuju' daripada kehilangan lapan-gan pekerjaan akibat diberhentikantoke," pungkasnya.(HER)

Walikota Tanjungbalai sedang meninjau TPS 8 di Kecamatan Datuk Bandar.

TANJUNG BALAI - Memas-tikan persiapan telah bagus dalammelaksanaan pemilihan kepaladaerah (pilkada), Walikota Tan-jungbalai Dr H Thamrin MuntheMHum, didampingi Camat Da-tuk Bandar Timur Abdul RahmanHarahap dan Lurah Selat TanjungMedan Junjung Pohan melakukanpeninjauan persiapan awal di TPS8 Linkungan VI Kelurahan SelatTanjung Medan, KecamatanDatuk Bandar Timur yang meru-pakan salah satu TPS terisolir di"Kota Kerang" tersebut.

Bertolak dari rumah Dinas,Selasa (8/12), DR H ThamrinMunthe MHum bersama rombon-gan akhirnya sampai di lokasi. Diamengatakan, walau TPS 8 di Keca-matan Datuk Bandar termasuk daer-ah yang terisolir, namun masya-rakatnya tetap ikut serta dalammenyukseskan Pemilihan KepalaDaerah Kota Tanjungbalai 2015.

"Masyarakat Kota Tanjungbal-ai wajib datang ke TPS untuk memi-lih sesuai engan hati nurani masing-masing dan pilihlah pemimpinyang baik dan berpengalaman serta

dapat melanjutkan pembangunan diTanjungbalai," sebutnya.

Thamrin juga berharap, agartidak ada yang namanya golputalias tidak ada menentukan pili-han pemimpinnya. "Karena itusama halnya dengan menggadai-kan hak pilih suaranya dan itu san-gat merugikan diri sendiri. Danjangan sampai sudah lahirpemimpin baru ikut protes pada-hal tidak memilih," imbuhnya.

Walikota juga mengintruksi-kan, agar KPPS serta lurah dancamat, khususnya di Kota Tan-

jungbalai, supaya menyosialisasi-kan kepada masyarakat yang adadi lingkungannya, untuk antusiasdalam memberikan dukungansuaranya pada pilkada.

Sebelumnya, ketua KPPS se-tempat mengaku, logistik untukpilkada di Linkungan VI, TPS 8,Kelurahan Selat Tanjung Med-an, Kecamatan Datuk Bandar,dibawa oleh petugas dari KPU,Panwaslu, dan petugas terkaitlainnya, dikawal ketat aparat ke-polisian dengan menggunakansampan.(HER)

TEBING TINGGI - "Sayabukanlah walikota yang gilamengejar piala, kita hanyamelakukan tugas dan tanggung-jawab sebagai walikota untukmelakukan pembangunan kota inimenuju lebih baik lagi, dan tujuanutamanya adalah untuk men-ingkatkan kesejahteraan warga.Kita hanya mengerjakannya saja,soal keberhasilan atas pekerjaanyang dilakukan itu orang dari luarmemberikan penilaiannya danmereka memberikan reward,itulah kenyataannya, kita hanyamenyampaikan syukuralhamdul-lilah untuk semua itu."

Ini disampaikan WalikotaTebing Tinggi Ir H UmarZunaidi Hasibuan MM saatmelakukan dialog interaktif antaraPemko Tebing Tinggi didampingibeberapa kepala SKPD denganmasyarakat di KelurahanMandailing Kecamatan TebingTinggi Kota Kamis (3/12).

Disampaikannya, TebingTinggi baru saja menerima PialaAdipura Supremasi ataskebersihan, dan dalam beberapahari kemudian juga menerima

penghargaan dari MenteriKesehatan sebagai Kota Sehat."Itu semua bukan kita yangmemberi penilaian. Hampirsetiap bulan kita menerimaundangan untuk menerimapenghargaan di berbagai bidang,termasuk penghargaan sebagaikota terbanyak untuk menanampohon dari Gubernur SumateraUtara," ujarnya.

Dikatakan, piala dan penghar-gaan bukan tujuan akhir dari apayang dikerjakan saat ini, tetapidapat dijadikan motivasi untukpemko bersama masyarakatTebing Tinggi untuk terusmerapatkan barisan saling bahu-membahu membangun kota kedepannya semakin baik.

Diinformasikan walikota,Tahun 2016 Pemko TebingTinggi diberikan wewenang olehpemerintah pusat untukmengeluarkan Kartu IndetitasAnak (KIA) bagi anak-anakberusia hingga 5 tahun tidakmenggunakan foto, dan 5-16tahun menggunakan foto dandapat diambilnya di kantor camat,tidak bayar.

"Wewenang seperti ini tidakdimiliki semua kota, untukSumut hanya ada dua, yakniTebing Tinggi dan Tanjung Balai.Ini merupakan penghargaan daripemerintah pusat atas keberhasi-lan kita menerbitkan aktekelahiran di atas 75% wargaTebing Tinggi," katanya.

Terkait berbagai programpembangunan yang dilakukanpemko selama ini, beberapawarga diberikan kesempatanmenyampaikan secara langsungpermasalahan yang dihadapi.Pada intinya mereka mengakuiprogram yang dilakukan walikotadapat mereka rasakan dannikmati, hanya saja beberapa stafdi kelurahan kurang menanggap-inya secara serius.

Menanggapi hal tersebutwalikota minta lurah agar bekerjalebih cepat dan tepat. "Janganbekerja bertele-tele dan teruslakukan pembenahan data-data,perbarui terus, jangan tampilkandata-data lama, itu akan memper-sulit administrasi bahkan jugabuat masyarakat itu sendiri,"ujarnya.(RS)

Walikota Tanjungbalai Tinjau TPS Terisolir

Walikota TebingTinggi Ir H UmarZunaidi HasibuanMM bersama anak-anak PAUD.

Medan Polonia.Kekecewaan Randiman kepa-

da Camat Medan Polonia kemba-li terulang pada saat meninjauTPS 5 Jalan Diponegoro, Kelu-rahan Madras Hulu, KecamatanMedan Polonia. Pasalnya, camattidak perhatian dengan kondisi se-kitar bilik pencoblosan. Selainbecek, juga licin sehingga pemil-ih dikhawatirkan bisa terpelesetpada saat berada di bilik suara,terutama pemilih berusia lanjut.

Atas dasar itulah Randimankembali menegur Camat MedanPolonia dan minta segera diatasi.Di samping itu Randiman jugamenyayangkan camat tidak beri-nisiatif menjalin kerjasamadengan pihak Alfa Omega untukmenggunakan gedung itu sebagaiTPS seperti yang dilakukan diJambur Sibayak.

Sebelumnya, rombonganpertama kali meninjau TPS 16 diKomplek Villa Gading Mas, Ke-lurahan Harjo Sari II, KecamatanMedan Amplas. Di tempat ituDPT sebanyak 592 orang, terma-suk Plt Gubernur Sumatera Ut-ara Ir HT Erry Nuradi bersamaistri, Hj Evi Diana Nuradi dan

keluarga.Menurut pengakuan Ketua

KPPS 16 Romi Ridwan, seluruhpersiapan telah rampung dilaku-kan, termasuk bilik suara. Mere-ka tinggal menunggu logistikpilkada, di antaranya kotak suara,kertas suara dan tinta yang akansegera diserahkan dan dibukalangsung di hadapan para saksi.

Selanjutnya rombongan berg-erak menuju TPS 12 di JalanJamin Ginting, Kelurahan KwalaBekala, Kecamatan Medan Johor.Untuk kelancaran pencoblosan,termasuk dari guyuran hujan, pi-hak KPPS menjadikan JamburSibayak menjadi lokasi TPS. Yangmenarik lagi untuk mengajakwarga sekitar untuk meng-gunakan hak pilihnya, terutamadari pemilih yang didominasi war-ga Karo, seluruh anggota KPPSakan menggunakan pakaian Karo.

Ide cerdas pihak KPPS inilangsung mendapat apresiasi pjwali kota. Dengan pendekatanseperti itu, Randiman berharapanimo warga sekitar yang tercatatsebagai DPT sebanyak 553 or-ang semakin tinggi untuk memi-lih. Apalagi selama waktu pencob-

losan berlangsung, pihak KPPSjuga akan menghibur warga yangdatang memilih dengan musik danlagu Karo.

Tindak Tegas:Terakhir, rombongan Pj Wali

Kota meninjau TPS 5 Jalan Taru-ma, Kelurahan Petisah Tengah,Kecamatan Medan Petisah. Ran-diman pun puas melihat kesiapanyang telah dilakukan pihak KPPSuntuk melayani 406 masyarakatyang tercatat sebagai DPT. “Ber-dasarkan peninjauan yang telahkita lakukan tadi, intinya kita sudahsiap melaksanakan Pilkada KotaMedan 2015. Persiapan yang di-lakukan sudah mencapai 90 pers-en,” jelas Randiman.

Ketika disinggung mengenaikemungkinan adanya ApraturSipil Negara (ASN) yang tidaknetral, Randiman mengatakansiap mengambil tindakan tegas.“Sampaikan kepada saya jika adaASN yang tidak netral, tapi harusdisertai dengan bukti yang lengkapdan otentik. Semua bukti itu akansaya sampaikan langsung kepadaMendagri dan ASN, mudah-mudahan yang bersangkutan akandiberhentikan,” tegasnya.(VIN)

MEDAN - Pj Wali Kota besertarombongan meninjau TPS 1 diJalan Masdulhak, Kelurahan Ang-grung, Kecamatan Medan Polo-nia. Di tempat itu terdapat 749warga yang tercatat sebagai DPT.Sama seperti 2 TPS yang ditin-jau sebelumnya, Randiman jugamelihat KPPS telah siap melak-sanakan pencoblosan untuk me-milih Wali kota dan Wakil WaliKota Medan.

Hanya saja yang mengecewa-kan pj wali kota, Camat MedanPolonia Aidal Fitra dinilai kurangtanggap dengan kondisi TPS.Pasalnya, genangan air di sekitarTPS dibiarkan saja sehinggadikhawatirkan akan mengganggukenyamanan warga pada saatpencoblosan berlangsung. Apala-gi saat ini musim penghujan, taktertutup kemungkinan genanganair tersebut akan bertambah ban-yak lagi jika tidak segera diker-ingkan.

“Masak Pak Camat nggaknampak genangan air itu.Tolonglah itu dikeringkan segerabiar masyarakat merasa nyamanketika datang memilih besok,”ujar Randiman menegur Camat

Randiman Tegur Camat Medan Polonia

19 Lulus Seleksi AdministrasiEselon II Tebing Tinggi

Dispora), Sri Imbang Jaya Pu-tra AP MSP (Kabag Pemerin-tahan), M Yunus SE (staf padaStaf Ahli Bidang Ekonimi danKeuangan), Ir Iboy Hutapea(Sekertaris Koperindag), IdrisSiregar SH (Kabid Demokra-tisasi Kesbang Deliserdang),Yhonny Parlindungan SH (Sek-ertaris DKP), dan H Natarud-din Nasution SH (staf pada StafAhli Bidang Hukum dan Poli-tik).

Dikatakan Bambang dari 10orang yang mendaftar pada ja-batan ini kesemuanya dinya-takan lulus seleksi adminis-trasi, dan 9 orang di antaran-ya adalah PNS pada PemkoTebing Tinggi dan 1 orang dariDeliserdang.

Untuk jabatan Kepala Di-nas PU yang mendaftar 4 or-ang semuanya berasal dariPemko Tebing Tinggi dan din-yatakan lulus seleksi semuan-ya, masing-masing Ir AhmadBakri Siregar (Sekertaris PU),M Fachry SSTP MAP (Seker-taris Dukcapil), Riswandy SE(Sekertaris BKPP), dan Yhon-ny Parlindungan SH (Seker-taris DKP).

Yang mendaftar untuk Ka-dis Kesehatan 7 orang dan 5orang dinyatakan lulus seleksiadministrasi dan 4 di antaranya

merupakan PNS PemkoTebing Tinggi dan 1 orang dariPNS Kabupaten Serdang Be-dagai. Mereka masing-masingdrg Dina Kamarina (DokterGigi Madya Dinkes), Ir Nasur-ah (Kabid Korprasi dan UKMKoperindag), M Syah IrwanSKM MKes (Kabid Pengen-dalian Masalah KesehatanDinkes), M Surya DesaSKM MKes (SekertarisDinkes Serdang Bedagei),dan H Nataruddin NasutionSH (stafnya Staf ahli BidangPemerintahan).

Juhaidi (Kabid Formasi danMutasi BKPP) menjelaskan 2orang yang tidak lulus seleksiadministasi untuk jabatan Ka-dis Kesehatan karena tidakmemenuhi persyaratan PIM IIInya yang harus pernah diikutioleh pejabat yang akan men-duduki jabatan eselon II.

Dari 19 orang yangmendaftar ikut seleksi 17 or-ang di antaranya merupakanPNS pada Pemko Tebing Ting-gi, 1 dari Kabupaten Deli Ser-dang dan 1 Serdang Bedagai."Ketiga posisi jabatan yang dis-eleksi tersebut saat ini memangkosong, karena penjabat yanglama pensiun dan Kadis Kese-hatan mengundurkan diri,"ujarnya.(RS)

TEBING TINGGI - PanitiaSeleksi Jabatan Tinggi Prata-ma Tebing Tinggi menyam-paikan pengumuman ada 19orang yang lulus seleksi admin-istrasi, untuk jabatan Staf AhliBidang Kemasyarakat SDM10 orang, Dinas PU 4 orangdan Dinas Kesehatan 5 orang.

Demikian penjelasan KabagHumas PP Tebing TinggiBambang Sudaryono didamp-ingi Juhaidi Kabid Formasi danMutasi BKPP di Kantor Bagi-an Humas PP jumat (3/12).

Disampaikan BambangSudaryono pengumumantersebut tertuang dalam SuratNo 16/XII/Pansel Jpt-TT/2015sesuai dengan jadwal yangsudah ditetapkan Pansel hing-ga sampai tanggal 3/12, selan-jutnya akan memasuki tahapanberikutnya mengikuti phys-ikotes dan ujian tertulis senin(7/12).

Mereka yang telah lulusseleksi administrasi tersebut,untuk jabatan staf ahli bidangkemasyarakatan dan SDM ad-alah drg Dina Kamarina (Dok-ter Gigi Madya Dinkes), IrNasrullah (Kabid Koprasi danUKM Koperindag), Drs Reh-muli Karo Karo MIP (Seker-taris Bappeda), Drs JumpaUkur MPd (Kabid Pemuda

Dua Tim ITMTampil di

Lomba RobotikAntar PTS

MEDAN- Kopertis W ilayah ISumut menyelenggarakan lombamemprogram robotik antar Per-guruan Tinggi Swasta (PTS) yangdilaksanakan minggu lalu di Hala-man Kantor Kopertis Jalan Selay-ang Medan.

Kepala Biro KemahasiswaanInstitut Teknologi Medan (ITM)Drs Safrawali MA mengatakankepada wartawan di kampus JalanGedung Arca Medan, Jumat (11/12).Dikatakannya, kedua tim ro-botik ITM yang bertarung di evenini dibagi kepada kategori A dankategori B.

"Satu tim terdiri-dari tiga or-ang mahasiswa, Jadi ada 6 orangmahasiswa ITM yang tampil diajang yang baru pertama kali di-ikuti mahasiswa kita," ungkapnya.

Dia berharap lomba robotikantar perguruan tinggi swasta inibanyak hal yang dapat diambil man-faatnya seperti mahasiswa mam-pu membangun semangat ko-mpetisi dengan PTS lainnya.

Selanjutnya, mandorong maha-siswa agar lebih kreatif dalammendesain,memprogram robotikini dalam rangka peningkatanmembuat program

"Kita berharap, dua Tim ITMyang berpartisipasi dapat meraihprestasi yang membanggakan bagiITM dan khususnya bagi jurusan."Sebutnya.(FER)

Pemko Tanjungbalai GelarSosialisasi SIPD

TANJUNG BALAI - PemkoTanjungbalai melalui Badan Per-encanaan Daerah menggelar Sos-ialisasi Sistem Informasi Pemban-gunan Daerah (SIPD) Tahun 2015,Selasa (8/12), di Aula I Balai KotaTanjungbalai.

Kegiatan ini diikuti 100 peser-ta berasal dari utusan SKPD daninstansi vertikal yang menghadir-kan narasumber dari BappedaProvinsi Sumatera Utara, VarbyEberhard Lumbangaol ST MSiserta Ronny Iswandy SE MSi.

Sambutan walikota yang diba-cakan Sekretaris Daerah Drs HAbdi Nusa menjelaskan, sasarandan tujuan kegiatan sosialisasi inipada intinya meningkatkan ke-mampuan teknis aparatur bidangperencanaan/program dalam halmenyusun dokumen rencana se-cara baik dan teratur, berdasarkan

data akurat dan dapat dipertang-gungjawabkan.

"Perlu diingatkan kembali bah-wa mekanisme dan tahapan yangdilakukan dalam penyusunan per-encanaan pembangunan daerahharuslah mengacu kepada undang-undang dan peraturan lainnya yangrelevan agar diperoleh peren-canaan yang sinergis antara renca-na di tingkat pemerintah kota den-gan perencanaan di satuan kerjaperangkat daerah (SKPD)," ter-angnya.

Ditambahkannya, arah kebija-kan Pemko Tanjungbalai setiaptahunnya telah tertuang di Doku-men RPJMD Kota TanjungbalaiTahun 2011-2016, sebagai upayauntuk mewujudkan visi Kota Tan-jungbalai yaitu "Tanjungbalai Se-bagai Kota Beriman, Aman, Ber-pendidikan, Pusat Perdagangan,

dan Indutri Menuju MasyarakatMaju Sejahtera".

"Oleh karenanya, penetapanprioritas pembangunan Tahun2016 mengacu kepada DokumenRPMJD tersebut dan didukungperencanaan program dan kegia-tan masing-masing SKPD. Di-harapkan kepada peserta agar da-pat tekun dan serius mengikutikegiatan ini," tukasnya.

Ketua Panitia Zul Abdimandalam laporannya mengatakan,dasar pelaksanaan kegiatan adalahSurat Keputusan Ealikota No 050/247/K/2015, dengan metode ma-teri disampaikan, informasi umumSistem Informasi PembangunanDaerah (SIPD), Pengantar Kebi-jakan Permendagri No 8 Tahun2014 serta evaluasi data SistemInformasi PembangunanDaerah.(HER)

Bayangan Korupsi FaktorKemenangan Golput

MEDAN - Tingginya angka golo-ngan putih bukan karena penye-lenggara pemilu tidak maksimalmelakukan sosialisasi pemilihankepala daerah (Pilkada) di mas-yarakat. "Masyarakat sudah apatisdengan pemenang pilkada. Soaln-ya, bayangan korupsi merupakansalah satu faktornya," ujar Komi-

sioner KPU Medan, PandapotanTamba di Medan, Rabu (9/12).

Pandapotan mengatakan, sikapapatis masyarakat itu membuatpilkada tidak menarik perhatian. Pada-hal, pilkada ini merupakan momen-tum buat masyarakat untuk perubah-an. "Rasa tidak mau tahu masyarakatakan pillkada ini sangat disayang-

kan. Kami sudah maksimal untukmelakukan sosialisasi. Bayang-bayang pejabat yang korupsi mem-pengaruhi pilkada," katanya.

Menurutnya, pelaksanaan pilka-da di Medan berjalan aman dan lan-car. Tidak ada gangguan berartisaat pilkada berjalan. Pilkada diMedan dianggap jujur dan adil.(MBC)

P

KPK POS

Suara KPKE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

13

Direktorat PengaduanMasyarakat KPK

Jl. HR Rasuna Said Kav C1, Kuningan,

Jakarta Selatan 10120

Telepon: (021) 2557 8389

Faksimile: (021) 5289 2454

SMS: 0855 8 575 575

e-mail: [email protected]

Kejagung Diminta Jangan Terburu-buru Lantik Kajati Maluku Baru

Jokowi Naikkan TunjanganPimpinan KPK

JAKARTA— Presiden JokoWidodo (Jokowi) menaikkansejumlah jaminan kesejahteraandan tunjangan fasilitas bagi pimp-inan Komisi PemberantasanKorupsi. Kebijakan baru iniditetapkan dalam Peraturan Pe-merintah Nomor 82 Tahun 2015tentang Perubahan Kedua atasPeraturan Pemerintah Nomor29 Tahun 2006 tentang HakKeuangan, Kedudukan Pro-tokol, dan PerlindunganKeamanan Pimpinan KPK.

PP ini mengubah Pasal 3 bah-wa pimpinan KPK diberi peng-hasilan yang meliputi gaji pokok,tunjangan jabatan, dan tunjangankehormatan setiap bulan.

Adapun rinciannya sebagaiberikut:

a. Gaji pokok:- Ketua sebesar Rp

5.040.000 (tetap seperti semu-la)

- Wakil ketua sebesar Rp4.620.000 (tetap)

b. Tunjangan jabatan:- Ketua sebesar Rp

24.818.000 (sebelumnya Rp15.120.000)

- Wakil ketua sebesar Rp20.475.000 (sebelumnya Rp12.474.000)

c. Tunjangan kehormatan:- Ketua sebesar Rp

2.396.000 (sebelumnya Rp1.460.000)

- Wakil ketua sebesar Rp2.134.000 (sebelumnya Rp1.300.000)

Pasal 4 PP ini juga menun-jukkan bahwa selain penghasi-lan sebagaimana dimaksud,pimpinan KPK diberi tunjanganfasilitas sebagai berikut:

a. Tunjangan perumahan:- Ketua sebesar Rp

37.750.000 (sebelumnya Rp23.000.000)

- Wakil ketua sebesar Rp34.900.000 (sebelumnya Rp21.275.000)

b. Tunjangan transporta-si:

- Ketua sebesar Rp29.546.000 (sebelumnya Rp18.000.000)

- Wakil ketua sebesar Rp27.330.000 (sebelumnya Rp16.650.000)

c. Tunjangan asuransikesehatan dan jiwa:

- Ketua sebesar Rp16.325.000 (sebelumnya Rp2.200.000)

- Wakil ketua sebesar Rp16.325.000 (sebelumnya Rp2.200.000)

d. Tunjangan hari tua:- Ketua sebesar Rp

8.063.500 (sebelumnya Rp5.405.000)

- Wakil Ketua sebesar Rp6.807.250 (sebelumnya Rp4.598.500)

"Besarnya tunjangan peru-mahan dan tunjangan transpor-tasi sebagaimana dimaksud di-terimakan langsung secara tun-ai kepada yang bersangkutan,"demikian bunyi Pasal 4 ayat (2)PP tersebut.

Adapun tunjangan asuransikesehatan dan jiwa dibayarkankepada lembaga penyelenggaraasuransi dan dana pensiun yangditetapkan oleh Sekretaris Jen-deral KPK atau pejabat yang di-tunjuk.

Sementara itu, pemberiantunjangan hari tua bagi pimpinanKPK merupakan pengganti hakpensiun sebagai pejabat negara.

PP ini juga menunjukkan,pimpinan KPK yang melakukanperjalanan dinas, baik di dalamnegeri maupun di luar negeri,diberi biaya perjalanan dinas se-suai dengan ketentuan peratu-ran perundang-undangan.

"Peraturan pemerintah inimulai berlaku pada tanggal di-undangkan," demikian bunyiPasal II Peraturan PemerintahNomor 82 Tahun 2015 yang te-lah diundangkan oleh MenteriHukum dan HAM Yasonna HLaoly pada tanggal 9 November2015 itu.(TC/BBS)

KASUS SUAP

Menteri ESDM LaporkanGratifikasi Berlian Rp4 M ke KPK

JAKARTA - Menteri EnergiSumber Daya Mineral (ESDM)Sudirman Said diketahui telahmelaporkan pemberian gratifikasikepada Komisi PemberantasanKorupsi (KPK). Pemberian grati-fikasi itu pun tergolong fantastisyakni sebuah berlian senilai Rp4miliar.

"Rekor gratifikasi hampir Rp4miliar berbentuk berlian. Sudir-man Said yang lapor," ujar Direk-tur Gratifikasi KPK Giri Suprap-diono dalam pesan singkatnya ke-pada wartawan, Kamis (10/12).

Menurut Giri, pemberian grat-ifikasi berupa berlian tersebut kinitengah dipamerkan dalam pame-ran pada Festival Antikorupsi 2015diselenggarakan KPK di Bandung,Jawa Barat.

Kendati telah menerima lapo-ran tersebut, Giri enggan men-gungkap siap pemberi barang me-wah itu kepada Sudirman. Dia punenggan mengungkap maksud pem-berian berlian tersebut. "Belumbisa dirilis (siapa pemberi gratifika-si)," kata Giri.

Dia juga menerangkan bahwalaporan gratifikasi ini dilakukanoleh Sudirman Said sebelum yangbersangkutan melaporkan reka-man pembicaraan Presdir Free-port Indonesia Maroef Sjamsoed-din dengan Ketua DPR Setya No-vanto dan pengusaha Riza Chalidke Mahkamah Kehormatan Dew-an (MKD). "Saya lupa tanggalnya,bulan November seingat saya,"pungkas Giri Suprapdiono.

Penghargaan KPKMenteri Energi dan Sumber

Daya Mineral Sudirman Saidmendapat penghargaan dari Komi-si Pemberantasan Korupsi sebagaipegawai negeri/penyelenggaranegara yang paling besar melapor-

kan gratifikasi. Sudirman meneri-ma penghargaan tersebut dalam per-ingatan Hari Anti Korupsi Sedunia diSasana Budaya Ganesha, Bandung,Jawa Barat, Kamis (10/12).

Direktur Gratifikasi KPK GiriSuprapdiono menyampaikan, grat-ifikasi yang dilaporkan Sudirmansenilai Rp 3.966.313.978. Gratifika-si itu berupa 818 berlian yang salahsatunya seberat 5,5 karat, jam,pulpen, anting, gelang, dan manset.Gratifikasi itu dilaporkan kepadaKPK pada 23 Oktober 2015.

KPK belum memutuskan me-lelang barang gratifikasi tersebut.

Kementerian ESDM juga me-nerima penghargaan sebagai ke-menterian/lembaga yang telahmenerapkan pengendalian grati-fikasi dengan nilai terbesar, yaituRp 4.081.634.978.

Sudirman mengatakan, perta-ma kali menerima gratifikasi seki-tar Januari 2015 atau tiga bulansetelah dilantik menjadi MenteriESDM. Tak semua benda grati-fikasi itu diketahui pengirimnya,Namun, tak jarang pula terselipkartu nama di bingkisan gratifikasitersebut.

"Ada yang langsung diantar ke

bisa dicurigai memiliki motiftertentu jika tetap melakukanpelantikan pejabat baru di KejatiMaluku tersebut sebelum masawaktu melakukan pembelaanberakhir.

"Jika ke depan putusanpemeriksaan ini dipermasalahkanoleh terperiksa dan terbukti adakekeliruan, maka yang harusbertanggung jawab pertama kaliyakni, Jamwas dan Ketua Tim

Pemeriksa," ucapnya.Sementara itu, Kejagung

menegaskan tidak akan menariksurat keputusan pemecatanKepala Kejaksaan Tinggi (Kajati)Maluku, Chuck Suryosumpenodari jabatan struktural.

Bahkan, Jaksa Agung MudaPengawasan (Jamwas) WidyoPramono menegaskan pihaknyasiap meladeni gugatan yangdilayangkan Chuck Suryosumpe-

no atas keputusan tersebut."Kejaksaan akan hadapi apa

yang dipersoalkan dari pihaktidak puas," tegas Widyo diKejagung, Kebayoran Baru,Jakarta Selatan, Kamis, 10Desember 2015.

Menurutnya, prosespemberian sanksi kepadaChuck Suryosumpeno sudahsesuai prosedur. Sebelummelakukan pemecatan,

Kejagung telah melakukanrapat pimpinan di mana 14orang tim juga melakukanpemeriksaan.

Lanjutnya,Surat KeputusanJaksa Agung M Prsetyo terkaitpemecatan Cuhck sudah sesuaidengan peraturan KejagungNomor 22.

"Yan?g jelas tim pemeriksasudah melakukan proseduralyang rapi, ada berita acaranya,

JAKARTA - Kejaksaan Agung(Kejagung) seharusnya memberikesempatan kepada kepalaKejaksaan Tinggi (Kajati)Maluku, Chuck Suryosumpenountuk melakukan banding ataspemecatan dirinya.

Maka itu KomisionerKejaksaan Indro Sugiantomengingatkan, sebaiknyaKejagung jangan melakukanpelantikan atas pergantian Kajati

Maluku dahulu sebelummelewati batas waktu ketentuanuntuk melakukan banding.

"Terperiksa itu mempunyaihak selama 14 hari setelah suratitu diterima untuk menyatakanhak banding. Jadi pergantianpejabat yang ditinggalkan harusmenunggu hak Chuck terpenuhidulu,” ujar Indro, Jakarta, Rabu(9/11).

Menurutnya, pihak Kejagung

Ketua DPD SetujuKoruptor Dihukum Sadis

BANDUNG - Ketua DewanPerwakilan Daerah (DPD) RIIrman Gusman menegaskankeinginannya agar para korup-tor dihukum berat. Tujuannyaagar ada efek jera bagi koruptordan membuat takut para calonkoruptor.

"Proses hukumnya berikanhukuman seberat-beratnya,"ujar Irman usai menghadiri Fes-tival Antikorupsi 2015 di SasanaBudaya Ganesha, Kota Band-ung, Kamis (10/12).

Menurutnya, untuk mem-berantas korupsi dan memberi-kan efek jera bagi pelaku, yangdiperlukan hanya penegakkan

hukum. Tapi jangan ada pihakyang mempermainkan hukumitu sendiri. "Sebenarnya apayang sudah diatur itu dilaksana-kan saja dengan tegas. Yang pal-ing penting itu," jelasnya.

Disinggung perlunya huku-man sadis bagi koruptor sepertihukuman mati di China atau po-tong tangan di Arab Saudi, iamenyatakan setuju. Kata dia, jikahal itu diperlukan dan dinilaimendesak, ia mempersilahkankepada para pihak terkait untukmerumuskannya. "Ya kalau me-mang itu diperlukan, kenapatidak? Silahkan saja," kataIrman.(OKZ)

KPK SitaSejumlah

Dokumen dariGedung DPRD

BantenBANTEN - Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK)menggeledah Gedung Dewan Per-wakilan Rakyat Daerah (DPRD)Provinsi Banten di Jalan SyekhNawawi Albantani, Kota Serang.

Penggeledahan yang dimulaisejak pukul 11.00 WIB itu terkaitpenyidikan kasus dugaan suapdalam pembentukan Bank Banten.Dalam kasus ini, KPK telah men-etapkan Wakil Ketua DPRD Ban-ten SM Hartono dan AnggotaDPRD Banten Tri Satriya Santosa,serta Direktur Utama PT BantenGlobal Development (BGD) RickyTampinongkol sebagai tersangka.

"Tadi datang jam 11 siang danbaru bertemu dengan saya sekitarjam 12. Di sini (Gedung DPRD)tim KPK tidak begitu lama, hanyasekitar beberapa jam dan kemudi-an meminta sejumlah berkas," kataPelaksana Tugas SekretarisDPRD Provinsi Banten AnwarMas'ud di Kota Serang, Banten,Selasa (8/12).

Dia mengungkapkan penyidikKPK yang berjumlah lebih darilima orang menyita sejumlah do-kumen yang berkaitan dengan TriSatriya Santosa dan SM Hartono.

KPK juga membawa dokumenterkait Rencana PembangunanJangka Menengah Daerah(RPJMD), berkas Badan Anggaran(Banggar), serta surat keputusan(SK) pengangkatan SM Hartonodan Tri Satriya Santosa.

"Hanya berkas itu saja, Mungkinhari ini hanya beberapa berkas tam-bahan terkait kasus yang tengahditangani KPK," katanya.(IN)

Plt Ketua KPK Taufiqurahman Ruki (kiri) menyerahkan penghargaan kepada Dirut PT Pupuk Indonesia (persero), AasAsikin Idat (kanan) sebagai BUMN dengan Unit Pengendali Gratifikasi Terbaik 2015, pada Festival Anti Korupsi dibandung, Kamis (10/12). Penghargaan ini diserahkan dalam Forum Dialog Nasional Manajemen PengendalianGratifikasi di Festival Anti Korupsi di Bandung.

ada prosesnya," jelasnya.Pemecatan dilakukan dengan

tuduhan Chuck Suryosumpenoketika menjadi Satuan TugasKhusus (Satgasus) melakukanperkara penyitaan lahan daritersangka milik Idra Rahadjayang berada di wilayah PuriKembangan, Jakarta Barat,Jatinegara, dan kawasanPuncak Bogor tidak melakukanpenyetoran ke kas negara.(SNC)

Jonan InginKPK Seimbang dalam

Berantas KorupsiBANDUNG - Menteri Per-hubungan (Menhub) IgnasiusJonan mengharapkan KomisiPemberantasan Korupsi (KPK)tidak hanya gencar dalam pen-indakan korupsi.

Jonan mengharapkan agarlembaga pemberantasan korup-si itu juga memiliki perhatianyang sama dalam bidang pence-gahan.

"Kalau penindakan, propa-gandanya sudah kayak kam-panye presiden. Pencegahannyajuga harus seperti itu," kata Jo-nan dalam seminar bertemaBerbeda untuk Berubah, di Sasa-

na Budaya Ganesha, KotaBandung, Jawa Barat, Kamis(10/12).

Menurut dia, KPK harus se-imbang dalam melakukan pen-indakan dan pencegahan korup-si. Mantan Direktur Utama PTKereta Api Indonesia ini punmemaparkan alasannya bersediahadir menjadi pembicara semi-nar yang digelar di sela FestivalAntikorupsi 2015.

Dia menegaskan keinginan-nya untuk membantu upayapencegahan korupsi. "Makanyasaya mau datang ke Bandung,"ungkap Jonan.(MOC)

KPK Usut Dugaan Korupsi Sumber Waras

Curhat OC Kaligis Tentang Tuntutan 10 Tahun Penjara

JAKARTA– KPK akui telahmembuka penyelidikan terkait lap-oran mengenai dugaan korupsipembelian lahan RS SumberWaras, Jakarta. "Saya sudah sam-paikan ada laporan masyarakatmasuk ke dumas (pengaduanmasyarakat). Oleh dumas, dilaku-kan verifikasi dan pulbaket (pen-gumpulan bahan keterangan) diawal," kata Wakil Ketua KPK Zu-lkarnain di gedung KPK Jakarta,Senin (7/12).

Kemudian, lanjutnya, hasilnyadiserahkan ke direktur penyelidikdan ke direktur penindakan.Direktur penyelidikan men-dalaminya lagi dan indikasi awalmemerlukan bantuan ahli terkait.Bantuan BPK kemudian diminta,ujarnya. Kemarin, perwakilan BPKyaitu anggota III BPK Eddy Muly-adi Supardi dan anggota V BPKMoermahadi Soerja Djanegaramenyerahkan hasil pemeriksaanBPK kepada KPK. Pemeriksaantersebut diminta KPK sejak 6Agustus 2015.

"Tadi sudah disampaikan em-pat bulan dilakukan audit. Hasilpermintaan KPK disampaikan padahari ini disertai paparan audit, ant-ara lain disebutkan ada enam halyang ada penyimpangan," tambahZulkarnain.

Enam hal tersebut adalah per-encanaan, penganggaran, kemudi-an pembentukan tim, pengadaanlahan RS Sumber Waras, pemben-tukan harga dan penyerahan hasil.

"Terkait kerugian negara itu jugakami tentu akan mencermati danmendalami. Saya pikir sumber-sumber terbuka tentu kita sudahdapatkan informasi juga, namunterhadap hasil audit karena ini barutahap penyelidikan, bisa setelahdidalami lagi ada hal-hal yangberkembang. Kami tidak bisasampaikan saat ini berapa kerugiannegara definitif karena sifatnya be-lum definitif," ungkap Zulkarnain.

Namun Zulkarnain menolakuntuk menyebutkan siapa yangbertanggung jawab atas penyim-pangan tersebut.

"Indikasi kerugian negara ada,tapi itulah pekerjaan yang dilaku-kan penyelidik siapa (yang ber-tanggung jawab) dan mengapa (halitu terjadi), itu tugas penyelidik,"tambah Zulkarnain.

Ia juga memastikan akan me-minta keterangan Gubernur DKIJakarta Basuki Tjahaja Purnamamaupun pihak-pihak lain dalamperkara itu. "Tentu (Ahok) akankita undang untuk dimintai penjela-san, tunggu saja. Tentunya akan kitaminta penjelasan pihak-pihak yangmemang mengetahui hal ini," jelasZulkarnain.

Sebelumnya, BPK juga sudahmeminta keterangan GubernurDKI Jakarta Basuki Tjahaja Pur-nama atau Ahok terkait pembelianlahan RS Sumber Waras ini. Lapo-ran Hasil Pemeriksaan (LPH)BPK juga sudah diserahkan keDPRD DKI Jakarta pada Oktober

lalu.LHP itu menunjukkan indikasi

kerugian daerah mencapai Rp 191miliar. Pemerintah Provinsi (Pem-prov) membeli lahan milik YayasanKesehatan Sumber Waras(YKSW) seluas 3,7 hektar senilaiRp 800 miliar pada anggaranpendapatan belanja daerah (APBD)Perubahan tahun 2014.

Dalam LHP, antara lain BPKmerekomendasikan agar pem-prov menagih tunggakan PajakBumi dan Bangunan Yayasan Kese-hatan Sumber Waras (YKSW) se-lama 10 tahun sejak 1994-2014senilai lebih dari Rp 3 miliar. Se-lain itu, BPK juga merekomendasi-kan Basuki agar memberikan sank-si kepada Tim Pembelian Tanahyang dinilai tidak cermat dan tidakteliti memeriksa lokasi tanah ber-dasarkan Zona Nilai Tanah.

Novel Baswedan Jalani Pe-limpahan Kedua

Sementara itu, proses hukumterhadap penyidik senior KPKNovel Baswedan, terus berlanjut.Kuasa hukum Novel, Muji Karti-ka Rahayu mengatakan kliennyadiminta hadir ke Bareskrim MabesPolri hari ini, untuk pelimpahantahap dua berkas perkara Novel keKejaksaan Tinggi Bengkulu.

"Setelah minggu lalu terjadidrama pelimpahan dan penaha-nan terhadap Novel Baswedan,hari ini dapat kabar bahwa klien sayadipanggil ke Bareskrim besok (Se-lasa)," kata Muji, di Jakarta, Senin.

Sementara Kepala Biro Pen-erangan Masyarakat (Karopen-mas) Mabes Polri Brigjen AgusRianto membenarkan perihaltersebut. "Sesuai dengan kesepa-katan, bahwa besok (Novel) lang-sung datang ke Bareskrim," kataAgus.

Pada Kamis (3/12), usai meng-hadap penyidik Bareskrim Polri,Novel Baswedan dibawa polisi keKejaksaan Agung guna pelimpah-an tahap dua ke Kejagung. Selan-jutnya polisi yang sudah berkoor-dinasi dengan pihak Kejagung me-nerbangkan Novel dan kuasa huk-umnya ke Bengkulu untuk pe-limpahan tahap dua ke KejatiBengkulu.

Setibanya di Bengkulu, rom-bongan ternyata tidak menuju keKejati, tetapi ke Mapolda Bengku-lu. Di Mapolda, Novel hendak di-tahan. Namun rencana penahanantersebut dibatalkan setelah KabiroHukum KPK meminta penanggu-han penahanan Novel.

Novel disangka melakukan tin-dak pidana penganiayaan yangmengakibatkan luka berat seseor-ang di Pantai Panjang Ujung, KotaBengkulu, 18 Februari 2004, den-gan pelapor Yogi Hariyanto. Ka-sus itu terjadi ketika Novel menja-bat Kepala Satuan Reserse Krim-inal (Kasatserse) Polres Bengku-lu. Dia diduga terlibat dalam kasuskekerasan oleh polisi terhadap parapelaku pencurian sarang walet diBengkulu. (BM)

Korupsi Rp 64Juta, Dituntut 4Tahun Penjara

MEDAN - Dinilai melakukan tin-dak pidana korupsi (Tipikor) danaretribusi izin gangguan (HO) sebe-sar Rp64 juta, eks kepala seksi(kasi) Kantor Pelayanan PerizinanTerpadu dan Penanaman Modal(KP2TMP) Serdang Bedagai (Ser-gai) Hastuti Handayani dituntuthukuman 4 tahun penjara.

Selain hukuman penjara, JaksaPenuntut Umum (JPU), Ali Usmanjuga mewajibkan terdakwa untukmembayar denda sebesar Rp 200juta, subsider tiga bulan kurunganpenjara.

“Meminta kepada majelishakim yang memeriksa dan men-gadilkan perkara ini untuk men-jatuhkan hukuman 4 tahun penjaradengan denda Rp 200 juta, subsid-er 3 bulang kurang penjara,” ucapAli Usman di hadapan majelishakim yang diketuai MarsudinNainggolan di ruang sidang utamaPengadilan Negeri (PN) Medan,Medan, Senin (7/12/2015).

Dalam amar tuntutannya, JPUdari Kejaksaan Negeri (Kejari)Sergai itu mengatakan, terdakwaterbukti melakukan korupsi ter-hadap dana retribusi izin gangguan(HO) senilai Rp 64,8 juta di tahun2012.

Kemudian tidak menyetorkanretribusi tersebut ke kas daerahsehingga negara dirugikan dalamperbuatan terdakwa yang sempatmenjadi Daftar Pencarian Orang(DPO) oleh pihak Kejari Sergai.

“Terdakwa juga diwajibkanmembayar uang pengganti (UP)sebesar Rp 64,8 juta, dan jika tidakdibayarkan diganti dengan pidanatiga bulan penjara,” jelas Ali Us-man.

Terdakwa dijerat JPU melang-gar Pasal 2 Ayat 1 jo Pasal 18 UUNo 20/2001 sebagai perubahan dariUU Nomor 31 Tahun 1999 ten-tang Tindak Pidana Korupsi juntoPasal 55 Ayat 1 ke (1) KUHP.

Setelah mendengarkan amartuntutan dari JPU, Majelis hakimmenanyakan kepada terdakwa atastuntutan JPU. Terdakwa dan pe-nasehat hukum akan mengajukannota pembelaan (pledoi). “Sayaakan mengajukan pledoi (pembe-laan) majelis hakim,” ungkap Has-tuti Handayani. Dengan itu, maje-lis hakim menunda persidanganhingga pekan depan dengan agen-da pembacaan nota pembelaanterdakwa.(IKC)

rumah saat saya sedang tak di ru-mah, ada yang diberikan saat ac-ara. Ada pula yang dititipkan lewatstaf. Jika tahu siapa pengirimnya,saya kabari yang bersangkutan danmohon maaf pemberiannya diser-ahkan kepada negara," ujarnya.

Sejak awal menjabat sebagaimenteri, Sudirman mengatakanmembiasakan diri untuk menyer-ahkan segala barang gratifikasi ke-pada Unit Pengendali Gratifikasi dibawah koordinasi Inspektorat Jen-deral Kementerian ESDM. Ia in-gin kebiasaan itu menjadi sistemyang melembaga.(NET)

JAKARTA- Otto Cornelis (OC)Kaligis menerima keputusan ma-jelis hakim yang menunda sidangvonis hingga pekan depan. Ken-dati demikian, terdakwa perkarasuap hakim dan panitera PengadilanTata Usaha Negara (PTUN) Medanitu sempat mencurahkan isi hatin-ya (curhat) kepada hakim tentangkeputusan jaksa yang menuntut-nya 10 tahun penjara.

"Kami menghormati sebelumsidang putusan, masih kita sampai-kan pembelaan kami sejak tuntut-an satu paket dengan hakim, panit-era dan semua dituntut di bawah

tiga tahun," kata Kaligis dalamsidang di Pengadilan Tindak PidanaKorupsi (Tipikor), Jalan BungurBesar Raya, Kemayoran, JakartaPusat, Kamis (10/12).

Pengacara senior itumenilai,tuntutan jaksa terhadapn-ya diskriminatif apabila dikaitkandengan perbuatan yang dituduhkankepadanya. (Baca juga: Hakim Ket-ua Diopname, Sidang Vonis OCKaligis Ditunda)

Dia mencontohkan, tuntutanterhadap terdakwa lain, yakni tigahakim dan satu panitera yang han-ya dituntut tiga tahun penjara.

Ayah dari artis Velove Vexia me-minta hakim untuk mempertim-bangkan pendapatnya tersebut.

"Kami mohon tidak ada dis-kriminasi di dalam mengambilputusan. Tuntutan penuhkedengkian, Rio Capella (ter-dakwa perkara suap pengamanankasus bansos) cuma dituntut duatahun," ujarnya.

Sebelumnya, Jaksa PenuntutUmum pada Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) menuntutOC Kaligis dihukum 10 tahun pen-jara dan denda Rp500 juta subsid-er empat bulan kurungan.

Jaksa menilai Kaligis terbuktidan meyakinkan telah melakukansuap kepada tiga hakim dan satupanitera PTUN)Medan saat penye-lidikan perkara dana bantuan sos-ial (bansos) di PemerintahanProvinsi Sumatera Utara.

Menurut Jaksa, Kaligis terbuk-ti dan terancam melanggar Pasal 6ayat 1 huruf a UU Nomor 31 Tahun1999 sebagaimana diubah denganUU Nomor 20 Tahun 2001 ten-tang Pemberantasan Tindak PidanaKorupsi (Tipikor) junto pasal 55ayat 1 ke-1 junto Pasal 64 ayat 1KUHP.(IN)

P

8KPK POS

E D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015 POLITIK SUMUT

Pilkada Humbahas

Dosmar-Saut UnggulPerolehan Suara

DOLOK SANGGUL -Pilkada di KabupatenHumbang Hasundutan,Rabu (9/12), pasangan calonbupati-wakil bupati NomorUrut 2, Dosmar Banjar-nahor-Saut ParlindunganSimamora unggul sementaradari paslon lainnya.

Rapidin-JuangMenang Telak di SamosirPANGURURAN - Hasil per-hitungan sementara, PaslonNomor Urut 4 Rapidin Sim-bolon-Juang Sinaga unggultelak di hampir 325 TPS se-Kabupaten Samosir.

Rapidin-Juang yang di-usung PDIP mengungguli tigapasangan lain yakni RaunSitanggang-Pardamean Gul-tom Nomor Urut 3 diusungNasDem dan PKB, PaslonNomor Urut 1 HatoranganSimarmata-Oloan Simbolondiusung Demokrat dan Ge-rindra, dan Paslon NomorUrut 2 Alusdin Sinaga-OberSP Sagala diusung Golkardan Hanura.

Data sementara yang di-himpun dari Badan Saksi Pe-milu Nasional (BSPN) PDIPSamosir dan Desk PilkadaKabupaten, Paslon NomorUrut 4 unggul dari tiga pas-lon lainnya. "Dari data se-mentara yang masuk perole-han suara Rapidin Simbo-lon-Juang Sinaga sebanyak35.931 atau 55,9 persen darisuara sah 65.411," ujar AriTampubolon mewakili KetuaBSPN Pusat Ari Wibowodidampingi Ketua PDIP Sa-mosir Sorta Ertati Siahaandan Sekretaris MarcelinusSimarmata serta paslon danpendukungnya saat temupers di pelataran parkir Ho-tel Dainang, Rabu (9/12) sore.

Sementara Rapidin Sim-

bolon mengucapkan terimakasih atas dukungan masya-rakat yang memberi keperca-yaan kepada mereka untukmemimpin daerah itu. Diajuga mengajak seluruh ma-syarakat Samosir makanbersama. "Kemenangan iniadalah kemenangan rakyatSamosir, tali silaturahmi ha-rus tetap dijalin," ucapnya.

Untuk diketahui perole-han suara sementara NomorUrut 1 adalah 8.534 atau13%, Nomor Urut 2 sebanyak6.550 suara atau 10%, danNomor Urut 3 dapat 14.396suara atau 22%.

Anggota KPUD SamosirFernando Sitanggang, menga-takan, pemungutan suara ber-langsung aman dan kondusif.Dikatakan Fernando tingkatkehadiran pemilih ke TPSmencapai 75 persen dari totalDPT Samosir 94 ribu lebih.

Sementara Ketua DPCPDI Perjuangan SamosirSorta Ertaty Siahaan me-ngucapkan terima kasih ke-pada seluruh Rakyat Samosiratas partisipasinya menyuk-seskan pilkada. "Kemena-ngan Rap Ber Juang adalahkemenangan seluruh RakyatSamosir. Momentum ini ada-lah awal dari langkah kitamewujudkan pembangunankampung halaman kita yanglebih baik," ucap istri RapidinSimbolon itu. (TET)

RANTAU PRAPAT - Pilkada Labu-han Batu, Rabu (9/12), berjalanaman dan lancar, dikawal petugaskeamanan dari Polri dan TNI. Pol-res Labuhan Batu bahkan menam-bah kekuatan dari polres lain danBrimob, serta menyiapkan water-canon mengantisipasi kerusuhan.

Pilkada Labuhan Batu diikutilima pasangan calon, terdiri atasNomor 1 H ZA Dalimunte-Wira AbdiDasopang, Nomor 2 Mahini Rizal-Waluyo, Nomor 3 Pangonal Harahap-Andi Suhaimi Dalimunte, Nomor 4Suhari Pane SIP-Ihsan Rambe, danNomor 5 dr H Tigor Panusunan Sire-gar SpPD-dr H Erik Adtrada.

Informasi dihimpun, perolehansuara pasangan nomor 3, 4, dan 5 sa-ling kejar dan sangat ketat. Kendati

begitu masing-masing kubu meng-klaim kemenangan jagoannya. Pen-dukung Nomor 3, Ramli Hutagaolmengklaim menang di KecamatanRantau Selatan, pendukung Nomor4 mengklaim kemenangan di RantauUtara, dan pendukung Nomor 5meyakini memenangi pilkada.

"Menang tipis," kata Anto, pen-dukung Tigor-Erik yang merupakanpasangan incumbent. Posko Tigor-Erik bahkan menyampaikan keme-nangan di 923 TPS.

Berdasarkan hasil perolehan sua-ra sementara yang diperoleh hinggapukul 19.30 WIB, pasangan Nomor1 mengumpulkan 6.321 suara, No-mor 2 (7.638 suara), Nomor 3 (52.331suara), Nomor 4 (49.833 suara), danNomor 5 (53.637 suara).

Sementara itu calon Bupati La-buhan Tigor Panusunan Siregar danistri, dr Hj Fitra Laila SpTHT ber-sama keluarga mencoblos di TPS 11Kelurahan Padang Matinggi. Se-dangkan cawabup pasangannya,Erik Adtrada bersama istri dr HjMaya Asnita SpOG mencoblos diTPS 15 Padang Matinggi.

Sayangnya sewaktu Tigor danistri berada di TPS untuk mencoblos,sempat terjadi kegaduhan antara pe-tugas KPPS dengan wartawan. Pe-micunya adalah sikap Ketua KPPSS Ginting yang melarang wartawanmengambil foto Tigor. "Selain pemi-lih tidak boleh masuk," tegasnya.

Meski wartawan sudah mencobameminta izin untuk mengambil fotoTigor, S Ginting malah memanggil

petugas keamanan untuk membawawartawan keluar dari TPS yangberada di Gedung Kesenian JalanMeranti Rantau Prapat itu.

Pilkada Labuhan Batu kali inidiperkirakan sepi dari partisipasipemilih. Hal itu terlihat dari minim-nya pemilih yang datang ke TPSuntuk mencoblos. Informasi yangdiperoleh, banyak warga tidakmendapat surat undangan modelC6-KWK untuk memilih.

Di tempat lain, Cabup SuhariPane memilih di TPS 10 Bangsal,Kelurahan Padang Matinggi. DiTPS itu Suhari dikabarkan menangdengan perolehan 92 suara. Semen-tara pasangan No 1 hanya menda-pat 3 suara, No 2 (19), No 3 (75), danNo 5 (41 suara). (TIM)

Tigor-Erik dan Pangonal-Andi Bersaing Ketat

Hasil hitung cepat (quick count)yang dihimpun dari berbagai sum-ber, sebanyak 129.584 pemilih yangtersebar di 375 TPS se-Humbahas,tingkat partisipasi pemilih hanya96.331 atau sekitar 75%. Untuk ma-sing-masing paslon, Marganti-Ramses 27.941 (29,01%), Dosmar-Saut 30.456 (31,62%), Rimso-De-rincen 2.585 (2,62%), Palbet-Henri24.136 (25,06%), dan Harry-Mo-mento 11.213 (11,64%).

Pada sepuluh kecamatan terse-bar di Humbahas, pasangan Mar-ganti-Ramses (MARS) di Kecama-tan Sijamapolang 949 suara, Keca-matan Pakkat 3.311 suara, Keca-matan Parlilitan 1.818 suara, Keca-matan Tarabintang 1.395 suara, Ke-camatan Onanganjang 2.458 suara,Kecamatan Doloksanggul 8.980suara, Kecamatan Baktiraja 1.083,Kecamatan Lintongnihuta 3.919,Kecamatan Paranginan 1.304, danKecamatan Pollung 1.211 suara.

Pasangan Nomor Urut 2, Dos-mar-Saut di Kecamatan Sijamapo-lang 936 suara, Kecamatan Pakkat3.507 suara, Kecamatan Parlilitan1.372 suara, Kecamatan Tarabin-tang 1.271 suara, Kecamatan Ona-nganjang 1.750 suara, Kecamatan

Dolok Sanggul 7.695 suara, Keca-matan Baktiraja 1.271, KecamatanLintongnihuta 3.915, KecamatanParanginan 1.872, dan KecamatanPollung 5.837 suara.

Selanjutnya Nomor Urut 3 Rim-so-Derincen (RADE) di KecamatanSijamapolang 18 suara, KecamatanPakkat 389 suara, Kecamatan Par-lilitan 426 suara, Kecamatan Tarabin-tang 91 suara, Kecamatan Onangan-jang 46 suara, Kecamatan Dolok-sanggul 370 suara, Kecamatan Bakti-raja 106, Kecamatan Lintongnihuta326, Kecamatan Paranginan 251, danKecamatan Pollung 348 suara.

Nomor Urut 4 Palbert-Henri(PATEN) di Kecamatan Sijamapo-lang 533 suara, Kecamatan Pakkat2.606 suara, Kecamatan Parlilitan1.501 suara, Kecamatan Tarabin-tang 666 suara, Kecamatan Ona-nganjang 804 suara, KecamatanDoloksanggul 6.036 suara, Keca-

matan Baktiraja 840, KecamatanLintongnihuta 6.375, KecamatanParanginan 2.854, dan KecamatanPollung 1.247 suara.

Nomor Urut 5 Harry-Momento(HARMONI) di Kecamatan Sija-mapolang 219 suara, KecamatanPakkat 2.690 suara, KecamatanParlilitan 1.084 suara, KecamatanTarabintang 647 suara, KecamatanOnanganjang 431 suara, Kecama-tan Doloksanggul 1.518 suara, Ke-camatan Baktiraja 523, Kecama-tan Lintongnihuta 1.570, Kecama-tan Paranginan 532, dan Kecama-tan Pollung 1.364 suara.

Pantauan wartawan, mengawaljalannya pelaksanaan pilkada, PjBupati Humbahas Bukit Tambunan,uspida plus, penyelenggara dan pe-ngawas pemilu tampak melakukanmonitoring. Ketua Tim Monitoringdan Pelaporan Pemilu PemkabHumbahas Tonny Sihombing ke-

pada sejumlah wartawan menga-takan, dalam pelaksanaan pilkada,pihaknya terus melakukan monito-ring. “Mewujudkan pilkada yangberkualitas, kita dan SKPD PemkabHumbahas ditugaskan bupati un-tuk melakukan monitoring dan me-laporkan ke tim sekretariat di kan-tor bupati. Hasil monitoring di la-pangan, proses pelaksanaan pilkadaaman, tertib dan lancar,” kataTonny.

Terpisah, Ketua KPU HumbahasLeonard Pasaribu saat dihubungiwartawan via selulernya menghim-bau kepada seluruh elemen masya-rakat untuk mengawal proses peng-hitungan suara di setiap TPS, PPS,PPK dan KPU. Leonard menjelas-kan, pasca-pemungutan suara diTPS, pengitungan suara di tingkatPPK/kecamatan akan dilakukantanggal 12-15 Desember, semen-tara di tingkat KPU tanggal 18-20Desember 2015.

Sementara Pasangan Dosmar-Saut kepada beberapa media me-ngatakan sangat puas dengan per-olehan suara yang diraihnya. "Iniberkat kepercayaan masyarakatpada Pasangan Dosmar-Saut. Bilanantinya sudah ditetapkan menjadikepala daerah di Kabupaten Hum-bahas, Pasangan Dosmar-Saut akanserius, tulus dan bekerja keras sesuaidengan program yang sudah dibuatmelalui visi dan misi dalam melan-jutkan pembangunan yang lebihmaju atas kepercayaan yang sudahdiberikan masyarakat," katanya.

Amatan media, ratusan massapendukung Dosmar-Saut penuhicenter usai mendengar perolehansuara unggul pada pasangan ini. (BOY)

KPU Pakpak BharatBakar Surat Suara RusakPAKPAK BHARAT - KPUDPakpak Bharat menggelarpembakaran surat suara yangdinyatakan rusak sejumlah 18lembar. Pembakaran itu dila-kukan di halaman KPUDPakpak Bharat, Senin (8/12)sekitar pukul 10.55 wib.

Namun sebelum dibakar,surat suara itu dipertunjukankehadapan Pj Bupati Ir Bo-nar Sirait MSi, SekdakabHoller Sinamo, KapolresAKBP Jansen Sitohang danKetua Panwaslu KabupatenPakpak Bharat, Tigan Solin.

"Surat suara yang rusakitu sebanyak 18 lembar.Pengganti yang akan dipa-kai oleh Pemilih sudah diper-

siapkan. Segala logistik pil-kada untuk hari "H" Rabu 9Desember sudah lengkap," se-but Sahitar Berutu MA ke-pada KPK POS.

Bergantian, surat suarayang dinyatakan rusak itudibakar oleh Pj Bupati, Ka-polres, Ketua KPU dan KetuaPanwaslu Pakpak Bharathingga habis dan musnahlembar demi lembar. Usaipembakaran surat suarayang rusak tersebut dilaku-kan penandatanganan Be-rita Acara Pemusnahan olehPj Bupati, Kapolres, KetuaKPU, Ketua Panwaslu danSekdakab Pakpak BharatHoller Sinamo. (PERTU)

Dosmar Banjarnahor-Saut Parlindungan Simamora bersama para pendukungnya.

Remigo-Ilyas Menangdi Tujuh KecamatanPAKPAK BHARAT - Pasa-ngan Nomor Urut 1 RemigoYolanda Berutu-Maju IlyasPadang unggul sementara diPilkada Pakpak Bharat. Dariberbagai sumber yang di-himpun, pasangan petahanaitu dikabarkan unggul padatujuh dari delapan kecamatandan hanya kalah tipis di Keca-matan Sitellu Tali Urang Jehe.

Meski data perolehan suaramasih dinamis, suasana cukupberbeda terpantau di masing-masing posko tim pemena-ngan. Euforia kemenanganterpantau di Posko Pemena-ngan Remigo-Ilyas di Sim-pang Jambu Desa Traju, Keca-matan Siempat Rube. Massapendukung pasangan diusungkoalisi sembilan parpol ituberkumpul merayakan ke-menangan. Suasana berbedaterlihat di posko pemenanganpasangan Nomor Urut 3 Au-gust P Tumanggor-Abdul Ka-rim Angkat.

Pilkada Pakpak Bharat di-ikuti tiga pasangan calon. Na-mun seperti banyak diprediksi,pasangan nomor urut 2 JujurSolin-Citra Boang Manalu ti-dak mendapatkan suara signi-fikan meski pasangan ini majudari jalur perseorangan. Duku-ngan warga melalui KTP yangmenjadi modal pasangan ter-sebut dalam persyaratan pen-calonan, tidak dapat diperta-hankan menjadi massa pemi-lih karena faktanya di berba-gai TPS, pasangan ini tidakmendapat suara sama sekali.Praktis persaingan hanya ter-jadi antara Remigo-Ilyas danAugust-Karim yang juga majumelalui jalur perseorangan.

Ketua KPU Pakpak Bha-rat Sahitar Berutu tidak mauberkomentar seputar hasilpilkada yang baru akan dike-tahui setelah tanggal 13 De-sember 2015 setelah KPUmenggelar pleno. Sementaraseputar penyelenggaraanpilkada, Sahitar mengakuberjalan aman dan lancar.

Pantauan wartawan, Re-migo menggunakan hak pilih-nya di TPS 5 Desa Salak II,Kecamatan Salak di GedungSDN 030931. Remigo tiba diTPS sekitar pukul 09.30 WIBbersama istri, Made Tirta. Ka-kak kandung Remigo, JenniLuciana Berutu yang jugaanggota DPRD Sumut, turutmenyalurkan hak pilihnya diTPS yang sama.

Usai mencoblos, kepadawartawan Remigo mengakucukup optimis memenang-kan kontestasi. Meski terlihatkurang yakin dengan targetawal akan menang denganraihan 80 persen suara, Re-migo tetap yakin memerolehdukungan suara terbanyak.“Yang penting menang dulu,kalaupun target 80 persendukungan publik nanti tidaktercapai, akan dijadikan ba-hagian evaluasi,” sebutnya.

Remigo berharap, pasca-pencoblosan, situasi kamtibmasdi wilayah Pakpak Bharat tetapterpelihara. “Jangan sampaiperhelatan pilkada menimbul-kan benturan dan gesekan dimasyarakat, karena jika ituterjadi maka akan sangat meng-ganggu dan memengaruhi ke-sinambungan pembangunandaerah ini," sebutnya.

Di TPS tempat Remigo men-coblos, Remigo-Ilyas menangdengan raihan 107 suara disusulNomor Urut 3 meraih 73 suara,dan Nomor Urut 2 tidak men-dapat suara. Data sementara,Remigo-Ilyas meraih 7.588suara, Augus-Karim 4.356 suara,dan Jujur-Citra 13 suara.

Pj Bupati Pakpak BharatBonar Sirait saat memantaupemungutan suara kepada war-tawan menyampaikan hara-pannya agar pilkada berjalanlancar dan damai. “Rakyatsebagai pemegang kedaulatanharus dihormati, siapa pun yangmenang harus menang secaraterhormat dan tidak mengkhia-nati amanah dan mandat rak-yat,” sebut Bonar. (SMG)

PANYABUNGAN - Paslon NomorUrut 2 Drs Dahlan Hasan Nasu-tion-Muhammad Ja'fa SukhairiNasution menggelar konferensipers bersama partai pendukungdan tim pemenangan, di Aula Ho-tel Rindang, Rabu (9/12) malam.Hadir Ketua PDIP, Ketua PAN,Ketua Demokrat, Ketua Gerindra,Ketua NasDem, Ketua PKPI, Ke-tua PKB dan tim pemenanganlainnya.

Ketua Tim Pemenagan H Sapa-ruddin Nasution menyampaikan,dari data dan saksi yang dikum-pulkan, bahwa Pasangan Nomor 2memperoleh 60 persen suara pemi-lih yang sah. "Kami dari tim peme-nangan mengucapkan terima kasihbanyak kepada masyarakat Ma-dina yang telah mempergunakanhak pilihnya kepada Nomor 2 dankami juga ucapkan terima kasihkepada partai pendukung ataspartisifasinya," katanya.

Calon Wakil Bupati MadinaMuhammad Ja'far Sukhairi Nasu-tion mengucapkan terima kasihbanyak kepada masyarakat Madinayang telah memberikan hak pilihdan mempercayakan kepada me-reka memimpin Madina lima tahunke depan. "Dalam proses pilkada inikami dari Paslon Nomor 2 bermo-hon maaf kepada Pasangan CalonNomor 1 dan Paslon Nomor 3 be-serta tim pemenangnya, jika adakesalahan yang kami lakukanselama proses pelaksanaan pilkadaserentak ini," katanya.

Dia mengajak masyarakatsama-sama berpartisipasi memba-ngun Madina agar lebih maju darikabupaten lainnya dan mencip-takan kesejahteraan. "Dan kitasiap bergandengan tangan dengansahabat kami Paslon Nomor 1 dan3 untuk sama-sama membangunMadina ke arah lebih baik," kata-nya. (MAR)

PANYABUNGAN - Drs H DahlanHasan Nasution sampaikan rasaterimakasih kepada seluruh ma-syarakat Mandailing Natal yangtelah menyukseskan Pilkada Se-rentak Tahun 2015 di Panyabu-ngan, Rabu (09/12).

"Alhamdulillah Pilkada Seren-tak Tahun 2015 yang juga meru-pakan pesta demokrasi berjalansukses hingga sampai dengan se-lesai dalam memilih pemimpinMadina lima tahun ke depan,"ungkapnya.

“Sesuai dengan laporan yangkita terima dari para tim suksesberikut saksi dari kita, alhamdulil-lah kita masih diberikan amanah

dari rakyat dalam melanjutkanpembangunan Kabupaten Man-dailing Natal," sambungnya.

Ia menegaskan untuk penen-tuan terakhir masih menunggukeputusan KPU Madina. "Kita ha-rus tetap menjaga kekondusifankeamanan serta ketertiban situasi.Kemenangan ini merupakan kerja-sama serta dukungan dari masya-rakat yang saya harapkan demimewujudkan pembangunan sertakesejahteraan masyarakat Madinasesuai dengan rencana dalam ku-run waktu dua tahun ke depan(Tahun 2018) tidak akan ada lagidesa tertinggal d Mandailing Na-tal," katanya. (MAR)

Dahlan Hasan NasutionUcapkan Terima Kasih

SALSALSALSALSALAMAN -AMAN -AMAN -AMAN -AMAN - Terlihat dalam gambar Dalan Hasan didampingi istri, Ika Desika bersalaman denganmasyarakat Madina.

Paslon Nomor 2 Klaim60 Persen di Pilkada Madina

BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA - Terlihat dalam gambar Wakil Paslon Nomor 2 berfoto bersama dengan ketua-ketua partai pendukung.

9KPK POS

E D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015 POLITIK SUMUT

2.508 Warga RutanTanjung Gusta Tak Nyoblos

MEDAN - Rutan Tan-jung Gusta tidak me-nyelenggarakanpemungutan suaradalam Pilkada KotaMedan. Akibatnya, 2.508dari 3.100-an wargabinaan di dalam rutantidak bisa menggunakanhak suaranya.

MEDAN - Keterbatasan tidak men-jadi halangan untuk menunjukansebagai warga negara yang baik. Halitu terlihat di TPS 16, Jalan SampulMedan Petisah. Sebanyak 20% dari600 pemilih merupakan penyandangdisabilitas. Kendati tidak dapatmenyaksikan secara langsung taha-pan Pilkada 2015, pemilih tuna netratetap antusias datang ke TPS danmenggunakan hak pilihnya.

Ketua PPS Jamal Daulay, menga-takan, dirinya merasa lega karenasurat suara khusus yang disediakantidak sia-sia. Surat suara tersebutdimanfaatkan para penyandang disa-bilitas dalam memilih pasangancalon yang dikehendakinya. "Kitapatut bersyukur karena sarana yangtidak digunakan tidak sia-sia. Meskisejumlah pemilih mengaku tidakmengetahui banyak tentang sosokcalon kepala daerah, namun tetapdatang ke TPS dengan kesadaranmereka sendiri," ujarnya, Rabu (9/12).

Dikatakannya, rendahnya minatmenyoblos dari warga sekitar, men-

jadi salah satu faktor kelancaran me-nyoblos bagi penyandang disabilitas."Mereka jadi tidak perlu lagi me-ngantri dalam waktu lama. Dansepanjang ini masih berjalan lancarkarena mereka biasanya membawapendamping dari pihak keluarganya.Selain itu, kertas suara juga disedia-kan yang khusus dengan hurufbraille," ucapnya.

Tengku Sukri Ramadhan, wargatunanetra, mengaku, merasa perlumenggunakan hak pilihnya agartidak disalahgunakan pihak yangtidak bertanggung jawab. "Jadimeskipun dengan keterbatasan, sayatetap memiliki kesadaran sendiriuntuk datang ke TPS," ucapnya.

Hal senada dikatakan penyan-dang tunanetra lainnya Badariah.Dia berharap, agar ke depan pemim-pin Kota Medan lebih peduli ter-hadap masyarakat. "Saya merasa ti-dak ada kesulitan tadi. Hanya sajaberharap, kalau bisa anak-anak sayadibantu biaya sekolahnya," ujarnya.

(TIM)

NasDem Unggul di 139 PilkadaJAKARTA - Partai NasDemmeyakini ada 139 pasangancalon kepala daerah diusungberhasil memenangkan Pil-kada Serentak 2015. Kesim-pulan tersebut didapat berda-sarkan hasil perhitungan cepat(quick count) dan perhitunganriil di lapangan (real count).

Sekretaris Badan Pemena-ngan Pemilu (Bapilu) PartaiNasDem Willy Aditya, menje-laskan, hingga Kamis (10/12) pagi, proses perhi-tungan cepat sudahmasuk di angka 70persen dari total ke-seluruhan. Untukmengetahui hasilperhitungan suara diseluruh daerah, PartaiNasDem sendiri ber-patokan pada tiga kategori,masing-masing quick count,real count dan perhitungansuara KPU.

“Dari 248 pasangan yangkita dukung, ada sebanyak 139calon kepala daerah yangunggul di sejumlah daerah.Proses perhitungan cepat ma-sih berlangsung dan sudahkami olah di internal partai,”kata Wiily, Kamis (10/12).

Saat ini, DPP Partai Nas-Dem juga tengah memper-siapkan surat edaran kepadaseluruh calon kepala daerahyang berhasil unggul untuk te-rus mengawasi proses pendis-tribusian suara hingga perhi-tungan suara oleh KPU. “Inti-

nya dapat terus mengawalproses (perhitungan) ini su-paya tidak terjadi kecura-ngan,” ujar Willy.

Pada pilkada serentak kaliini, Partai NasDem juga me-ngantisipasi akan adanya gu-gatan hasil di daerah-daerahyang sangat tipis kemenangan-nya.

Sedikitnya ada enam daerahyang diantisipasi, di antaranya

Rokan Hulu, KuantanSingingi (Riau), Musi

Rawas Utara (Su-matera Selatan),Kebumen (JawaTengah), Kabu-paten Muna (Su-lawesi Tenggara)

dan di Bangka Barat(Kepuauan Bangka

Belitung).Menyingkapi hasil yang

sudah didapat, Ketua UmumPartai NasDem Surya Palohmengaku bersyukur atas se-gala kemajuan yang diperolehdalam pilkada serentak.

"Semua ini prestasi besaryang patut disyukuri," kataSurya Paloh seraya meng-ingatkan calon kepala daerahterpilih dapat mengembanamanat sebaik-baiknya, se-cara khusus untuk kemajuandaerah dan secara umum un-tuk kemajuan Indonesia.

"Karena keberhasilan pem-bangunan di daerah, mencer-minkan keberhasilan di Indo-nesia," katanya.(SP/IN/BBS)

MEDAN - Pasangan Drs HT DzulmiEldin S MSi-Ir Akhyar Nasution MSidipastikan menjadi pemenang Pil-kada Kota Medan 2015, setelah pa-sangan dengan tagline BENAR(Bang Eldin-Akhyar) dalam hitu-ngan cepat, Rabu (9/12) berhasil me-raup suara mencapai 72 persen lebihsuara, sementara pasangan Rama-dhan Pohan-Eddie Kusuma (REDI)meraih 22 persen lebih suara.

Dzulmi Eldin bersama AkhyarNasution didampingi Ketua TimPemenangan HM Syaf Lubis, Sekre-taris Sastra MKn, Ajasyahri danHasyim, mengatakan kemenanganini merupakan kemenangan ma-syarakat Kota Medan seluruhnya."Tidak ada lagi yang bersaing, te-tapi yang ada hanyalah mari ber-sama-sama membangun kota, ka-rena ini adalah kota kita," kata Eldin.

Ditanya program yang akandilakukan, Eldin, menyebutkanakan melanjutlkan program yangsudah dilaksanakan, seperti in-frastruktur dan pelayanan publik."Ini akan kita tingkatkan, di sam-ping program-program prioritasyang aka kita rumuskan," sebutnya.

Disinggung tentang apakah adaprogram dari kandidat nomor dua

yang akan diadopsi, menurut Eldin,sepanjang program tersebut baikuntuk membangun kota tidak adasalahnya diadopsi. "Sekali lagi sayakatakan, ini kemenangan masya-rakat Medan, karena ini rumah kita.Tidak ada lagi satu atau dua, yangada hanyalah tiga, yaitu sama-sama membangun," ujarnya.

Terkait rendahnya partisipasimemilih, Eldin, membantah kalaumasyarakat apatis. Menurutnya,hal itu diperbaiki ke depan. "Mung-kin ada C6 yang tidak sampai. Ininantinya akan kita sampaikan, se-hingga masyarakat bisa menyalur-kan hak pilihnya," tandasnya.

Sementara itu, Ketua UmumPimpinan Yayasan Perekat BangsaIndonesia Sumut Aliansyah Su-hendra SHU ketika dimintai tang-gapannya terkait hasil PilkadaKota Medan mengakui dominasiPasangan BENAR. Menurutnyakemenangan Pasangan BENAR diPilkada Kota Medan sudah ia pre-diksi. Sebab fakta di lapangan me-nunjukkan mayoritas warga ma-syarakat Kota Medan masih ingindipimpin sosok seperti DzulmiEldin yang telah teruji dan berpe-ngalaman dalam memimpin Kota

Medan sebagai wali kota.“Saya sudah prediksi sejak dari

awal dan melihat realitas di lapa-ngan pasangan BENAR nantinyayang akan memimpin Kota Medanke depan 2016-2021,” kata PimpinanAcai Jaya Group yang banyakberkiprah dalam kegiatan sosial ini.

Dalam kesempatan itu Acaijuga menyayangkan masih ba-nyaknya warga Kota Medan yangmemilih golput alias tidak me-milih dengan berbagai macam ala-san. Begitupun, dia tetap yakin apapun hasil Pilkada Kota Medan,berdasarkan perhitungan suaranantinya Pasangan BENAR akanmendominasi suara di seluruh TPS.

Sementara itu dari pantauan dilapangan, Pasangan BENAR me-ngungguli REDI di TPS 7 Kelura-han Sukaramai II, Kecamatan Me-dan Area (Perumahan Mega Mas).Bahkan di TPS 9 Lingkungan VIKelurahan Sidorejo Hilir, MedanTembung, BENAR menang telak.Begitu juga di TPS 9 Lingkungan VI,kelurahan tersebut, BENAR menangmencolok dengan 118 suara ber-banding 18 suara milik REDI.

Sayangnya, dari data yang di-sampaikan KPPS di TPS 9 ter-

sebut, angka golput mencapai 76persen. Sebab dari DPT sebanyak562, yang hadir mencoblos hanya135, delapan suara di antaranyabatal. Padahal berbagai pihak se-belumnya telah berupaya untukmengajak dan menggugah ma-syarakat Kota Medan untuk meng-gunakan hak pilih pada hari Hpencoblosan Pilkada Kota Medan.

Salah satunya seperti yangimbauan dan ajakan yang disam-paikan Ketua Karang Taruna KotaMedan Zultaufik Nasution, saatmenggelar kegiatan jalan sehatdan sepeda santai untuk mensosia-lisasikan pilkada, di Jalan Karya,Kelurahan Sei Agul, KecamatanMedan Barat, baru-baru ini.

Dalam kegiatan yang dihadiriKetua Majelis Pertimbangan Ka-rang Taruna Kota Medan DzulmiEldin dan Ketua Umum YayasanPerekat Bangsa Indonesia SumutAliansyah Suhendra SHU saat itu,ia mengajak agar masyarakatmenggunakan hak pilihnya dantidak golput pada 9 Desember 2015karena satu suara pemilih sangatpenting untuk menentukan pe-mimpin Kota Medan lima tahun kedepan. (TIM)

Kemenangan BENAR di Pilkada Medan Sudah Diprediksi

Penyandang Disabilitas Antusias Ikuti Pilkada

DISABILITDISABILITDISABILITDISABILITDISABILITAS -AS -AS -AS -AS - Penyandang disabilitas (tengah) dibantu rekan dan petugas menunjukkankertas suaranya saat akan menyoblos di TPS 12, Tanjung Mulia Jalan Aluminium 3 Medan,Rabu, 9 Desember 2015.

Kepala Rutan Tanjung GustaJumadi menyebutkan, hal ter-sebut dikarenakan letak bangu-nan berada di Kabupaten Deli-serdang. "Kami sudah menda-pat surat pemberitahuan tidakada TPS dan pencoblosan dariKPU Medan pada tanggal 3 De-sember 2015 lalu," katanya ke-pada wartawan, Kamis (9/12).

Atas hal tersebut, kata dia,

pihaknya sudah melakukankonsultasi kepada PanwasluKota Medan. "Konsultasi itu,agar kita tidak disalahkan me-ngingat jumlahnya yang me-miliki hak suara banyak diRutan kita ini," jelasnya.

Dia mengaku kecewa karenatidak bisa menyukseskan danmenekan angka golput padaPilkada Kota Medan, meng-ingat jumlah penghuni rutandiisi warga Kota Medan sekitar70 persen dari 3100-an wargabinaan. "Letaknya memang diDeliserdang, secara adminis-trasi dan wilayah kerja di KotaMedan. Nama rutan kita, RutanTanjung Gusta Medan. Wargabinaan Orang Medan, kita si-dang di Medan juga," katanya.

Kemudian, pendataan wargabinaan yang berhak memilihyang terdaftar pemilih semen-

tara (DPS) yang dilakukan pi-hak rutan sia-sia semuanya."Termasuk kita sudah menyiap-kan petugas panitia pemungu-tan suara (PPS). Bila ada pen-coblosan di rutan ini," kataJumadi.

Kekecewaan Jumadi jugadiungkapkan melihat LapasAnak, Lapas Wanita dan LapasDewasa bisa menggelar penco-blosan. "Apa bedanya PilkadaKota Medan 2010, rutan masukdalam pemilihan. Lapas anak,dewasa dan wanita menggelarpencoblosan hari ini," katanya.

Pihaknya juga sudah mem-bicarakan hal ini dengan KantorWilayah Kementerian Hukumdan HAM Sumut, namun inimerupakan kewenangan dariKPU. "Intinya, bila ada pen-coblosan kita siap melaksana-kan itu semuanya," jelasnya. (TIM)

MEDAN - Kapolda Sumut Irjen Pol Nga-dino ikut serta memantau berjalannyapilkada di Medan. Ngadino mengatakan 21kabupaten/kota menggelar pilkada secaralancar dan aman terkendali pada, Rabu (9/12)."Dari 21 daerah yang kami jaga, semuaberjalan aman dan lancar. Hanya memangada beberapa catatan kecil, tapi secaraumum semua aman," kata Irjen Ngadinosaat dihubungi via telepon seluler.

Pemantauan gelaran pilkada oleh PoldaSumut dilaksanakan bersama Kejati Sumut,satuan TNI dan Lantamal, gubernur dan jugaSKPD. "Tadi ikut juga gubernur, TNI danLantamal, pihak Kejati dan SKPD peman-tauan pilkada beberapa daerah di Medan,"katanya. Pantauan, di Kota Medan, meskidisebut aman dan lancar, terjadi kegaduhankecil di sektor Medan Amplas yang tak jauhdari Markas Besar Polda Sumut. (TIM)

Kapoldasu: Pilkadadi Sumut Terkendali

MEDAN - Permasalahaninfrastruktur baik jalan,drainase hingga bencana banjirmenjadi pekerjaan rumah (PR)utama yang harus diselesaikanWalikota Medan terpilih.

Bahkan menurut pengamattata kota Sumut, Jaya Arjuna,permasalahan infrastrukturtidak hanya menjadi PR, namunpekerjaan kantor yang wajibsegera dilakukan WalikotaMedan.

"Masih banyak masalah besaryang terbiarkan oleh pemimpinKota Medan selama ini sepertibanjir, sampah, pasar dankeamanan. Kerjakan ini semua,kalau walikota tidak bisamenanganinya tanyakan keorang lain yang lebih tahu.Walikota itu harus tahu

fungsinya untuk melayanikepentingan masyarakat. Tapikalau walikotanya tidak mautahu ditambah lagi SKPD-nyayang bodoh, maka Kota Medantidak akan berubah, bahkansemakin terpuruk," ujar JayaArjuna, Rabu (9/12).

Kalau walikota peduliterhadap kualitas kehidupanmasyarakatnya, kata Arjuna,maka harus bisa menghilangkanbanjir, karena Kota Medan tidakboleh banjir. "Posisi Kota Medanini letaknya lebih tinggi daripermukaan laut, untuk itu KotaMedan tidak boleh banjir.Dulunya Kota Medan berada diMedan Labuhan, dan sekarangpindah dipusatkan di LapanganMerdeka karena letaknya lebihtinggi," katanya.

Kalau Kota Medan masih adabanjir, maka berartiwalikotanya tidak kerja.Padahal anggaran selalu adasetiap tahunnya, tapi hasilnyatak kelihatan. "Berarti banyakyang dikorupsi, buktinya tetapbanjir meski anggaran ada.Selama ini pemerintah itu tidakpeduli berapa lama tahan jalanyang dibangun. Mereka hanyapeduli dengan proyek lalukorupsi," tegas Jaya.

Sementara dengan masalahsampah, lanjutnya, masihbanyak sampah yang tidakterangkat maka parit-parittersumbat. Sedangkan tentangpasar, hingga saat inipengelolaan pasar tradisionalmasih tidak manusiawi lagi.Sedikit saja hujan, pasar sudah

banjir. Hal ini membuktikanpemerintah memang maumenghancurkan pasartradisional sehingga semuaorang akan memilih pasarmodern.

Pengamat sosial perkotaan,Agus Suriadi, menilai, PR utamawalikota terpilih nanti yakniinfrastruktur sekitar 90% jalan-jalan yang bobrok, meskimasyarakat harus memahamijalan mana yang menjadiwewenang kota. "Tiap tahundana digelontorkan tapi tidakada gunanya. Padahal itu harusdibenahi untuk kepentinganmasyarakat. Belum lagi lalulintas yang semerawut sehinggaKota Medan masih kumuh,"katanya.

Infrastruktur ini termasuk

drainase. Belum lagi serapan airdi titik-titik Kota Medan yangtidak berfungsi. Pemko Medantidak memiliki perencanaan.Pembuangan dan penyerapan airtidak ada.

"Kalau ini tidak dibenahisungguh-sungguh, maka limtahun ke depan dan selanjutnyaakan semakin parah.Revolusioner mental harusdilakukan. Jangan hanya tambalsulam atau kekumuhan akanterus parah," tuturnya.

Hal senada dikatakanpengamat transportasi dan tatakota, Hendy Bhakti Alamsyah.Menurutnya, dua calon walikotayang maju dalam pilkada tahunini memiliki visi dan misi yangbaik. Tapi sayangnya tidak adasebenarnya menyentuh

kesejahteraan rakyat dari segalabidang, termasuk menikmatilistrik dengan baik dankenyamanan dengan bebas darimacet, banjir dan sampah.

"Ini saja dikerjakan, makaKota Medan sudah baik. Kalausektor lain seperti pelayananpublik dan berbasis teknologidapat ditingkatkan serta dapatmembuat masyarakat sadarakan hukum," imbuhnya.

Bhakti memaparkan,mengatasi macet sebenarnyabukan hanya menertibkanangkutan umum tapi jugamemperbaiki jaringan-jaringan.Kemudian pemerintah jugaberkewajiban membuatmasyarajat sadar akanlingkungan dengan merawatsungai dan lainnya. (TIM)

Banjir dan Infrastruktur PR Walikota Medan Terpilih

Randiman dan IstriGunakan Hak PilihMEDAN - Pj Wali Kota MedanDrs H Randiman Tarigan di-dampingi istri, Suryati BeruGinting menggunakan hak pi-lihnya dalam Pilkada Medan,Rabu (9/12), dengan menco-blos di TPS 16 Jalan MasjidGang Keluarga, KelurahanLalang, Kecamatan MedanSunggal.

Dengan berjalan kaki me-reka menuju TPS yang lokasi-nya persis di sebelah rumahdan disambut petugasKKPS. Sebelum men-coblos, Randimandan istri pun le-bih dahulu men-daftarkan diri.

Di TPS 16, ada706 warga ter-catat dalam DPT,dimana Randi-man terdaftarnomor urut 568,sedangkan istrinyanomor urut 569, serta putra-nya Rico Aditya Tarigan no-mor urut 570. Namun padasaat mendaftar, Randimannomor 3, sementara sang istrinomor 2. Hal ini karena TPSsaat itu masih sepi.

Kepada wartawan saat itu,Randiman berharap pelaksa-naan pilkada berjalan denganlancar dan seluruh masyarakatyang telah memiliki hak pilihdapat menggunakan hak pilih-nya dengan mendatangi TPS-TPS di sekitar tempat tinggal-nya. Selain libur umum, cuacajuga cukup cerah sehingga ti-dak ada halangan bagi ma-syarakat untuk memilih.

“Insya Allah pelaksanaanPilkada 2015 di Kota Medanberjalan dengan lancar danaman. Kita berharap masyara-kat berduyun-duyun menda-tangi TPS untuk mengguna-kan hak pilihnya. Ini lima ta-hun sekali dan satu suara sa-ngat menentukan pemerinta-han Kota Medan lima tahunke depan," katanya.

Selanjutnya yang lebihpenting lagi kata Randiman,seluruh lapisan masyarakattetap menjaga keamanan danketertiban, sehingga Kota Me-dan tetap aman dan kondusif.Ayah empat anak ini ingin pe-laksanaan pilkada langsung diKota Medan terbaik di Indo-nesia. “Hal ini bisa terwujudjika seluruh lapisan masya-

rakat mendukung dan men-jaganya. Kita harus tepis

Kota Medan yang ke-marin masuk zonamerah itu tidak be-nar. Mari kita tunjuk-kan Kota Medan be-nar-benar aman dankondusif,” ajaknya.

Usai melakukanpencoblosan, pj walikota selanjutnya ber-sama Plt Gubsu Ir HTErry Nuradi, Kapol-

dasu Irjen Pol Ngadino,Pangdam I/BB Mayjen TNILodewijk Pusung serta se-jumlah unsur Forum Koor-dinasi Pimpinan Daerah Suma-tera Utara lainnya meninjautiga TPS untuk melihat pelak-sanaan pilkada berjalan de-ngan lancar dan aman, seka-ligus melihat sejauh mana ting-kat partisipasi masyarakat.

Ada pun yang pertama di-tinjau adalah TPS 12 JalanJamin Ginting, KelurahanKwala Bekala, KecamatanMedan Johor, persisnya Jam-bur Sibayak. Proses pemilihanberjalan lancar, ada 553 pe-milih yang tercatat dalamDPT.

Selanjutnya peninjauanditeruskan ke TPS 9 di Kom-plek Asia Mega Mas yangmemiliki 705 pemilih dan TPS5 Jalan Taruma, Kelurahan Pe-tisah tengah, Kecamatan Me-dan Petisah dengan 406 pe-milih. Di kedua TPS tersebut,proses pemilihan juga berjalandengan lancar dan aman.

(VIN)

KRIMINAL

10KPK POS

SUMUT/ACEHE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

ACEH UTARA - Hinggakini masih ada kelompokmengaku sebagai anggotadari Aceh Sumatra NasionalLiberation Front (ASNLF)atau Atjeh Merdeka (AM),terutama di wilayah Samu-dera Pase (Aceh Utara danLhokseumawe).

Berkas Perkara PemilikAK-47 dan Bandar Sabu P21

Mereka memperingati Milad AMke-39 dengan menggelar upacarabendera bulan bintang di sebuahtempat di pedalaman Aceh Utara,dengan mengenakan seragam lo-reng dan penutup wajah, namuntidak menenteng senjata jenis apa-pun, Jumat (4/12).

Sebagaimana pada Milad ke 38tahun 2014, ASNLF juga menggelarupacara di sebuah tempat di peda-laman Aceh Utara. Dari foto yangdikirim, upacara dilaksanakan diperkebunan pinang, berbeda dengantahun ini di lahan kosong.

Pang Samudera selaku wakil ko-mando pusat kepada wartawanmelalui telepon seluler mengata-

kan, upacara dilakukan atas inisia-tif mereka tanpa adanya instruksidari Presidium ASNLF Arifadillahdi Jerman. “Kami lakukan itu atasinisiatif sendiri,” ujarnya.

Upacara berlangsung lancar di-

ikuti sekira 82 pasukan ASNLF/AM dari wilayah Kutaraja (BandaAceh), Batee Iliek (Bireuen), Samu-dera Pase (Aceh Utara dan Lhok-seumawe), serta Peureulak (AcehTimur), Komando upacara Singa

Wali, dan komando pasukan Apa-nek. Amanat Keutuha (ketua) Ko-mando Pusat Tgk Agam dibacakanoleh Pang Samudera. “Kami mela-kukan upacara disini karena dimin-ta oleh orang kampong, makanyaupacara lancar dan aman,” sebut-nya.

Dia mengatakan, AM tetap mela-kukan pembebasan terhadap Acehhingga berdaulat, dan tidak pernahmengakui MoU Helsinki. “DibawahASNLF saat ini banyak petinggiAM era Wali Nanggroe DR HasanDi Tiro termasuk eks Libya dua or-ang dan empat pejuang tahun 1976,dimana AM dideklarasikan.”

Sementara petinggi eks GAMsekaligus juru bicara Partai Aceh(PA) Pusat Suadi Sulaiman aliasAdi Laweung, mengatakan pihak-nya tidak mengakui siapapun se-lain mereka yang terlibat dalamMoU Helsinki saat ini.

“Kesepakatan damai adalahharga mati untuk melahirkan Acehyang bermartabat,” katanya berha-rap kepada pihak keamanan danseluruh anggota Komite PeralihanAceh menjaga Aceh agar selalu da-mai menuju Aceh sejahtera. (YAN)

LHOKSUKON – Polres AcehUtara, Selasa (8/12) melim-pahkan Rusli alias Bintang(31) dan Jun Heri alias Heri(28) ke Kejari Lhoksukon,Aceh Utara. Bintang adalahpemilik senjata api (senpi)jenis AK-47 yang sudah di-jual ke warga Medan. Semen-tara Heri adalah bandarsabu-sabu (SS) yang jugamemiliki pistol FN.

Bintang, warga Desa BiaraTimur, Kecamatan TanahJambo Aye, Aceh Utara di-tangkap polisi pada 16 Sep-tember 2015. Namun, senpiAK-47 tak ditemukan petu-gas karena sudah dijual ber-sama satu magasin ke wargaMedan seharga Rp 15 juta.Sedangkan Heri ditangkappolisi pada 15 September2015 bersama satu pistol berisiempat butir amunisi dansabu-sabu 0,15 gram.

Kapolres Aceh Utara,AKBP Achamdi melalui Ka-sat Reskrim, AKP Mahliadi,menyebutkan mereka me-limpahkan ke jaksa setelahberkasnya dinyatakan leng-kap atau P21 oleh jaksa. “Ruslimasih ditahan di Polres. Se-dangkan Jun Heri sudah di-titip ke Cabang Rutan Lhok-sukon,” ujarnya.

Khusus Jun Heri, kata Mah-

liadi, selain dalam kasus ke-pemilikan senjata api illegal,ia juga diproses dalam kasusnarkotika. “Barang bukti yangkita limpahkan untuk ter-sangka Heri adalah satu pis-tol FN, empat amunisi aktif,dan satu magasin,” katanya.

Sedangkan barang buktiyang dilimpahkan untuktersangka Bintang, tambahMahliadi, yaitu 65 butir amu-nisi AK-47 dan satu magasin.Sedangkan senpi, menurut-nya, belum ditemukan pe-tugas karena sudah dijual kewarga Medan. “Petugas su-dah menyelidikinya, tapi be-lum menemukan senpi ter-sebut,” pungkasnya.

Kajari Lhoksukon, TeukuRahmatsyah MH melaluiKasi Pidana Umum (pidum)Fahmi A Jalil SH menjelas-kan, untuk proses selanjutnya,jaksa penuntut umum yangmenangani perkara itu akansegera menyusun materidakwaan.

“Setelah materi dakwaanrampung, kedua tersangkabersama berkas dan barangbukti akan kita limpahkan kepengadilan untuk menjalanipersidangan. Kemungkinan,dalam pekan ini mereka su-dah dapat kita limpahkan kepengadilan,” ujar Fahmi. (YAN)

Milad AM ke-39di Pedalaman Aceh Utara

Kepsek SMPN-4 Kempas Diduga Pungli PedagangINDRAGIRI HILIR - KelurahanHarapan Tani merupakan salahsatu dari beberapa Kelurahan/Desayang ada di Kecamatan KempasKabupaten Indragiri Hilir PropinsiRiau.

Kelurahan Harapan Tani meru-pakan ibukota Kecamatan Kem-pas. Sekolah SMPN 04 merupakansalah satu SMP Negeri yang ada diKecamatan Kempas.

Keterangan yang diperolehdari salah seorang wali muridyang tidak bersedia disebutkannamanya, yang beralamat di Ke-lurahan Harapan Tani, bahwa ke-pala sekolah melakukan pungutankepada setiap pedagang makanananak-anak disekitar sekolah ter-sebut.

Pedagang yang ada disekolahtersebut sebanyak 5 orang, dankepada setiap pedagang dipungutdana setiap hari, tambah yangbesangkutan.

Beliau bertanya adaaturan yang mem-bolehkan kepalasekolah memungutdana masyarakatpedagang disekitarsekolah tersebut ?Yang bersangkutan me-nambahkan bahwa pu-ngutan tersebut dilaku-kan sudah sekitar 1 bulanlamanya.

Keterangan yang diperolehdari sdr. Aprialis, SPd selakuKepala sekolah disekolah tersebut,

bahwa benar yang sekoloah ter-sebut melakukan pungutan terha-dap pedagang disekitar sekolahtersebut, ada yang dipungut Rp5.000,-/perhari dan ada yangdipungut Rp 3000,-/perhari.

Menurut yang bersangkutansangat wajar pungutan

tersebut dilakukan karenapedagang tersebut meng-harapkan pembeli yangberasal dari siswa- siswisekolah tersebut.

Yang bersangkutan me-nambahkan bahwa jika ti-dak ada sekolah tersebut,

maka tidak akan ada pembelidagangan mereka.

Keterangan yang diperolehdari pedagang berinisiaal St salah

seorang pedagang, beliau beda-gang menggunakan tanah miliksekolah, beliau dipungut bayaransebesar Rp 5.000,- Yang bersang-kutan tetap membayarnya.

Keterangan diperoleh daripedagang berinisial Jh pedagangsekitar sekolah menggunakantanah sekolah, beliau membayarRp400.000,- untuk masa 4 bulan.Yang bersangkutan dibayarkanoleh anaknya selaku penjagasekolah disekolah tersebut.

Keterangan yang diperolehdari pedagang berinisial Ah bahwabeliau bedagang menumpang di-tanah sekolah terebut dimintamembayar Rp 3.000,-/perhari, na-mun yang bersangkutan tidakmau membayarnya.

Dia menuturkan bahwa pu-ngutan tersebut setelah kepalasekolah yang baru disekolah ter-sebut, dan kami sudah berjualansekitar 3 tahun lamanya, belumpernah dipungut oleh kepalasekolah sebelumnya.

Yang bersangkutan menam-bahkan bahwa karena dia tidakmau bayar diduga guru meng-hasut murid agar tidak berbelanjasama dia, tapi berbelanja samapedagang yang mau membayar.Keterangan tersebut diketahuidari murid yang belanja kepada-nya.

Keterangan yang diperolehdari pedagang berinisial Hs bahwabeliau menggunakan tempat jua-lan ditanah sendiri, dipungut oleh

sekolah sebesar Rp3000,- perharidan beliau tetap membayar wa-laupun karena terpaksa.

Keterangan yang diperolehdari pedagang berinisial Si bahwabeliau berjualan dengan menggu-nakan tanah sendiri.

Dipungut oleh pihak sekolahRp3.000,- perhari namun yangbersangkutan belum pernah maumembayar.

Keterangan yang diperolehdari sdr. Suriadi selaku Lurah diKelurahan Harapan Tani, bahwapungutan yang dilakukan sah-sah saja, sebatas untuk kepen-tingan sekolah dan pungutantersebut dikelola oleh komitesekolah.

(SHALEH)

MEDAN - Seorang sopir bus AntarLintas Sumatera (ALS), Isrod Lubis(42) diamankan karena merobekkertas suara (A5) di TPS 21, Kelu-rahan Harjosari, Medan Amplas,Rabu (9/12) siang.

Ini dilakukan hanya karena A5terlihat jelek dan menduganyapalsu. Atas kejadian ?itu anggotaKelompok Penyelenggara Pemu-ngutan Suara (KPPS), KelurahanHarjosari sempat terlibat adu mu-lut dengan warga Jalan Bajak IVGang Mesjid No 20 B, KelurahanHarjosari II, Kecamatan MedanAmplas tersebut.?

Kapolsek Patumbak AKP WilsonBugner Pasaribu ketika dikonfir-masi membenarkan kejadian itu."Jadi kronologisnya, si supir inimelihat kertas suara (A5) itu jelekdan tidak seperti kertas suara padapemilihan sebelumnya. Selain jelek,si supir (Isrod Lubis) juga menye-butkan kertas suaranya itu palsu.Nah makanya dari situlah yangbersangkutan merobek kertas haksuaranya," beber Wilson.

Karena ulahnya, sambung Wilson,Isrod Lubis sempat bersitegangdengan sejumlah anggota KPPSsetempat. Untuk mencegah hal-hal

yang tidak diinginkan, anggotakepolisian yang sudah stand by di TPS21 langsung mengamankannya.

"Dia (Isrod Lubis) langsungdiamankan oleh anggota kita yangsudah stand by pengamanan di TPS21. Yang bersangkutan juga lang-sung kita amankan. Nah sekarangkeberadaan Isrod Lubis ada diPolresta Medan. Sudah kita serah-kan ke kesana (Polresta Medan),"pungkas Wilson.

Sementara Kanit Reskrim PolsekPatumbak, Iptu Fery Kusnadi menje-laskan, terkait pengoyakan kertassuara tersebut, pihaknya memintai

Kasus Merobek Kertas SuaraIsrod: Saya Duga Kertas Suara itu Palsu

HORMAHORMAHORMAHORMAHORMAT -T -T -T -T - Pasukan ASNLF/AM memberi hormat kepada bendera bulan bintang pada Miladke39 di sebuah tempat di pedalaman Aceh Utara.

keterangan tiga orang saksi.Saksi itu adalah, Heriadi (41)

warga Jalan Bajak Gang SwadayaNo 21 C (KPPS), Mahani Ujang (47)warga Jalan Bajak IV No 19 D danJunaidi Abdulah (32) warga JalanBajak IV No 33 dd (Panwas).

"Saat KPPS melaksanakan giatdi TPS dan mendata pemilih, saatitu datang Isrot Lubis mendaftarkepada saksi Mahani Ujang. Se-lanjutnya saksi memberikan suratsuara kepada Isrot, kemudian mem-buka kertas suara di depan saksimengoyak kertas suara," terangFery Kusnadi?. (DA)

Mobil Anggota DPR RIAsal Aceh Ditembak OTKBANDA ACEH – Mobil Ang-gota DPR RI asal Aceh, Irma-wan, Sabtu (5/12) malam,menjadi sasaran penemba-kan orang yang tidak dike-nal (OTK) ketika melintasJalan Veteran-Berastagi, Ka-bupaten Karo, SumateraUtara (Sumut), tepatnya se-belum pabrik Aqua. Untung-nya, tidak ada korban jiwadalam kejadian tersebut.

“Saat itu saya dalam per-jalanan dari Blangkejerenmenuju Medan. Ketika itu sayasedang tidur golek di bangkubelakang karena kecapekan.Ketika tiba di sana, kamilangsung ditembak dari arahsebelah kanan. Saat mende-ngar suara tembakan, sopir

saya langsung tancap gas,”katanya, Selasa (8/12) lalu.

Dia menjelaskan, akibatpenembakan tersebut, kacasebelah kanan dan kiri mobilPajero Sport warna putih BL112 KU yang ditumpanginyabersama seorang staf dansopir bolong. Padahal selamaini tidak pernah terjadi pe-nembakan atau aksi kriminaldi sekitar lokasi yang me-mang sepi tersebut.

“Saya merasa kaget de-ngan keadaan ini, karenakejadian ini di Sumut, kalaudi Aceh sudah biasa. Sayajuga merasa selama ini tidakada bermusuhan dengansiapapun, “ ujarnya sambilakan melaporkannya. (YAN)

12 Tahanan Poldasu Gunakan Hak PilihMEDAN - Sebanyak 12 tahananMapoldasu ikut menggunakanhak pilihnya dalam ajangPilkada serentak 2015 ini, Rabu(9/12). Ke 12 tahanan initerdaftar sebagai pemilih di TPS19 Kelurahan Timbang Deli,Kecamatan Medan Amplas.

Ketua Panitia PemilihKecamatan (PPK) MedanAmplas, Drs Jeckson Napitupuluyang ditemui wartawan diMapoldasu mengatakan, dataawal yang diterima pihaknyaada 14 tahanan Poldasu yangikut memilih.

Namun setelah dikonfirmasi,2 tahanan sudah P21 danmenjadi urusan kejaksaan. "Hariini ada 12 tahanan yang ikutmemilih. Dua tahanan lagiberkasnya sudah P21 danmenjadi tahanan pihak kejaks-aan," terangnya.

Selama proses pemilihanberlangsung petugas dan pemilihtidak mengalami kendala.Hanya saja, para tahanan yangberasal dari Direktorat (Dit)Reserse Narkoba Poldasu danDit Reskrimum ini harusmenyoblos di tempat sederhanayang disediakan Poldasu.

Pantauan wartawan darilokasi, petugas PPK dan Panwastiba di Mapoldasu sekitar pukul12.00 WIB. Semua tahananyang ikut memilih langsung

diarahkan ke ruangan yangtelah disediakan untuk pemu-ngutan suara. Usai menyoblospara tahanan dikembalikan kesel masing-masing.

Kabid Humas Poldasu,Kombes Pol Helfi Assegaf ketikadikonfirmasi wartawan membe-narkan 12 tahanan Poldasu ikutmenggunakan hak suaranya.Proses pemungutan suara jugaberlangsung aman dan lancar.

"Kami berharap semuawilayah yang melaksanakanPilkada hari ini berjalan amandan kondusif. Begitu jugadengan tahanan yang ikutmenggunakan hak suaranya diseluruh Polres jajaran semogatidak ada kendala," tandasnya.

Tak MencoblosSementara itu warga binaan

Rumah Tahanan Negara (Rutan)Klas I-A Tanjung Gusta, Medantidak melaksanakan penco-blosan dan pemungutan suarapada Pilkada Kota Medan Rabu,(9/12). Pasalnya, tata letakbangunan tahanan masih diwilayah Kabupaten DeliSerdang.

Akibatnya, 2 508 orangwarga binaan memiliki haksuara tidak bisa menggunakanhak pilihnya pada PilkadaMedan tahun ini. Angka cukupfantastik ini menambah jumlahGolput di Kota Medan.

Namun, pada Pilkada KotaMedan 2010, Rutan TanjungGusta Medan menggelarpencoblosan didalam rutan yangberada di Jalan LembagaPemasyarakatan. "Kami sudahmendapat surat pemberitahu soaltidak ada TPS dan pencoblosandari KPU Medan pada tanggal 3Desember 2015, lalu," tuturKepala Rutan Tanjung Gusta.

Dengan itu, Jumadi langsungmelakukan konsultasi kepadaPanitia pengawas pemilu(Panwaslu) Kota Medan."Konsultasi itu, agar kita tidaksalahkan mengingat jumlahnyamemilik hak suara banyak diRutan kita ini," jelasnya.

Selain itu, Jumadi mengung-kapkan rasa kecewaaannyauntuk menyukseskan danmenekan angka golput padaPilkada Kota Medan. Mengingatjumlah penghuni rutan diisiwarga kota Medan sekitar 70persen dari 3100-an wargabinaan. "Secara letak bangunanemang di Deli Serdang. Se-dangkan, secara administrasidan wilayah kerja di KotaMedan. Nama Rutan kita, RutanTanjung Gusta Medan. Wargabinaan orang Medan, kita sidangdi Medan juga," cetusnya.

Kemudian, pendataanwargabinaan yang berhakmemilih yang terdaftar pemilih

sementara (DPS). Yang dilaku-kan pihak Rutan sia-sia semua-nya. "Termasuk kita sudahmenyiapkan petugas panitiapemungutan suara (PPS). Bilaada pencoblosan di Rutan ini,"kata Jumadi.

Kekecewaan Jumadi jugadiungkapkannya. Melihat LapasAnak, Lapas Wanita dan LapasDewasa bisa menggelar penco-blosan pada Pilkada KotaMedan. Namun, Rutan kenapatidak ada dilakukan hal itu."Apa bedahnya Pilkada kotaMedan 2010, rutan masuk dalampemilihan. Lapas anak, dewasadan wanita menggelar pencoblo-san hari ini (kemarin, red),"keluhnya.

Ditanya apakah soal inisudah dibicarakan sama KantorWilayah Kementerian Hukumdan HAM (Kemenkuham)Sumut. Jumadi sudah membi-carakan hal itu. "Sudah, tapisemua itu wewenang dari KPU.Intinya, bila ada pencoblosankita siap melaksanakan itusemuanya," tandasnya.

Dari pantauan, terlihat diRutan Tanjung Gusta Medan,tidak ada aktifitas pada umum-nya dihari pencoblosan padaPilkada serentak. Hanya terlihataktifitas biasa di rutan tersebut.Untuk diketahui, di RutanTanjung Gusta Medan dihuni

164 orang terpidana korupsiyang sedang menjalani hukumandan proses hukum. Seluruhnyajuga tidak memiliki hak suara.

Sementara itu, KomisionerKPU Medan divisi Sosialisasi,Data dan Informasi, Edi Suhar-tono mengaku pihaknya mem-balas surat dari Rutan TanjungGusta terkait pengajuan daftarwarga binaan untuk dimasukkankedalam daftar pemilih. Merekaberdalih jika lokasi rutan secarageografis berada di wilayahKabupaten Deli Serdang,sehingga tidak dilakukanpendataan.

"Intinya berdasarkan verifi-kasi PPK (PenyelenggaraPemilihan Kecamatan) MedanHelvetia, lokasi rutan berada diDeli Serdang. Sehingga kitatidak melakukan pendataanpemilih dan mendirikan TPS diRutan kelas 1 Tanjung Gusta,"ujar Edi.

Menurutnya, hal ini jugaterjadi pada Pileg dan Pilpres2014 lalu, dimana jajarannyatidak melakukan pendataan.Sebab ia menyebutkan jika rutantersebut merupakan wewenang-nya KPU Deli Serdang. Sepertisurat yang mereka sampaikankepada pihak rutan. "Karena itubukan wilayah Medan, jadimenghalangi kita untuk kesana,"sebutnya.

Terpisah, Daniel Bangunpengamat hukum mengatakansetiap warga negara di Indone-sia, berhak memilih dan dipilih.Namun, dia kecewa dengankinerja KPU Medan tidakmelaksanakan hal itu sesuaidengan prosedur. "Semua itu,diatur didalam Undang-undangkita," kata Daniel.

Melihat hal itu, Danielmengungkapkan bahwa angkaGolput menjadi tinggi padaPilkada Kota Medan denganjumlah 2508 wargabinaan tidakmemilik hak suara dan tidakmenggunakan hak memilihnya.

"Kalau bisa digugat KPUMedan. Jika mereka wargabi-naan memilik hak suara. Tapi,diberikan hak suaranya olehpihak penyelenggara," jelasnya.

Menurutnya, KPU Medansudah mengembiri hak memilihWargabinaan di Rutan TanjungGusta Medan. "Sudah dilakukanpengembirian hak milih warga-negara ini namanya. Harusnya,KPU bekerja secara profesionaldan melihat hak pemilih. Kenapatahun 2010 bisa memilih diRutan Tanjung Gusta, Medan.

Kenapa tahun ini tidak?.Bagaimana KPU bisa menekanangka Golput, sedang wargayang memiliki hak suaranyatidak bisa menggunakan hakpilihnya," kritiknya. (IND/DA)

KRIMINAL

11KPK POS

E D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015SUMUT/ACEH

Janda Bawa Ganjadi Celana Dalam Ditangkap

Wanita Lambada yang berstatusjanda tiga anak itu terbilang nekat.Ia sembunyikan ganja yang di-bungkus plastik kresek warna putihdi celana dalam (CD) denganiming-iming akan diberi uangRp100.000 jika memasok ganja kerutan.

Mengira sipir pria tak akan be-rani memeriksa sampai ke zonasensitif tersebut, Efriani bertamuseperti orang kebanyakan. Ia takterlihat gelisah. Tapi saat Koman-dan Penjagaan Pintu Utama (P2U)Rutan Jantho, Fery irawan mene-gaskan perawat rutan bernamaFitri Siningsih untuk menggele-dahnya, mendadak Efriani mintaizin ke toilet dengan alasan hendak

pipis.“Tingkahnya itu membuat pera-

wat curiga, sehingga langsung di-geledah. Ternyata di celana dalam-nya ditemukan ganja yang seolah-olah adalah pembalut wanita.Setelah ditimbang, ganja tersebutberatnya 2 ons,” kata kepala rutanJantho, Drs Said Mahdar SH.

Dari ruang penggeledahan, Ef-riani dibawa keruang kerja Ka-rutan Jantho. Di tempat ini diadiintrogasi dan mengaku bahwaganja tersebut dia bawa atas per-mintaan M Nur, teman prianya

yang berstatus napi narkoba diRutan Jantho.

M Nur kemudian dipanggil darisel dan didudukan berdampingandengan Efriana di sofa ruang kerjakarutan. Tangan kanan M Nur dantangan kiri Efriana disatukan de-ngan borgol. M Nur kemudian me-ngaku bahwa dia yang mengorderganja tersebut.

M Nur sendiri setahun menjalanimasa hukuman dari sembilan tahunvonis hakim atas kesalahannyamengedarkan narkoba. M Nurtercatat sebagai warga Jantho,

Aceh Besar, tapi pernah bertukangdi Lambada, kampung Efriani, se-hingga janda dan duda ini ber-kenalan.

Dalam komunikasi terakhir me-reka, M Nur mengultimatum : ja-ngan datang membesuknya kerutan jika tak membawa ganja. Ituyang mendorong Efriani berupayamencari ganja dan membawanyauntuk pria pujaannya itu. Tapibelum sempat diserahkan, keburutertangkap oleh sipir.

Karutan Jantho langsung meng-hubungi pihak Polres Aceh Besaruntuk menjemput Efriani. Ter-sangka langsung dibawa dan di-tahan di sel Polres Aceh besar dikota Jantho.

Sedangkan M Nur di kembalikanke selnya dan belum diproses untukkasus terbaru ini. “Ia masih ber-status saksi dalam kasus yang me-libatkan Efriani ini. Proses selan-jutnya kita serahkan sepenuhnyakepada pihak polres,” kata Said.

Selama Said Mahdar menjabatkepala di rutan tersebut, ini kasusketiga pengunjung tertangkapmembawa narkoba ke rutan. Danbaru kali ini pelakunya perempuan.Dua pelaku sebelumnya adalahlaki-laki, masing-masing pada ta-hun 2014 dan 2015. Semua ter-sangka yang tertangkap tangan itusudah diserahkan ke Polres AcehBesar. (YAN)

ACEH BESAR - Efriani(40), warga Lambada,Kemukiman SeulimeunAceh Besar, Selasa (8/12)pukul 11.00 WIBditangkap saatberkunjung ke RumahTahanan Negara (rutan)Jantho karena berupayamemasok 2 ons ganjakering untuk temanprianya, M Nur (40) yangberstatus narapidana(napil) di rutan tersebut.

MEDAN - Badan NarkotikaNasional Provinsi (BNNP)Sumut berharap Majelis Ula-ma Indonesia (MUI) segeramengeluarkan label haramuntuk narkotika sebagaiupaya pencegahan.

"Saya sedang mengusaha-kan MUI agar bisa menge-luarkan label haram terha-dap narkoba. Dengan begitu,akan timbul kesadaran ba-haya narkotika di masyara-kat Indonesia. Jadi mulaidari keluarga juga membu-daya kesadaran anti narko-tika," ujar Kepala BNNP Su-mut, Brigjend Andi Loe-dianto, Kamis (10/12).

Kata Andi, pencegahanperedaran narkotika tidakbisa hanya dengan melaku-kan penangkapan, razia danrehabilitasi. Perlu pengeta-huan dan kesadaran masya-rakat yang ditanamkan da-lam nilai sosial kultural.

Karena itu, kepada ma-syarakat, BNNP mengimbauagar pihak keluarga me-ngantarkan anak maupunsaudara yang terindikasi po-sitif narkotika untuk mere-habilitasi ke pihak BNN.

"Mungkin ada anggapantakut untuk mengantarkanpemakai narkotika lantarandianggap tersangka. Itu sa-lah, karena itu dulu. Padahaltidak semua pemakai narko-tika tersangka, kebanyakanyang kami amankan itu ada-lah korban," jelasnya.

Sampai saat ini, MUI be-lum juga mengabulkan per-mintaan pihan BNN. Namunupaya itu akan terus dikejarpihak BNN. "Kalau dapatsaja lisan dari pihak MUI me-ngatakan narkoba itu haram,langsung saya sosialisasi-kan/publikasikan," pungkasAndi.

(DA)

BNNP Sumut Harapkan MUIKeluarkan Label Haram Narkotika

TANJUNG BALAI - Seorangpurnawirawan polisi ditemu-kan meninggal di Gereja en-takosta Indonesia (GPI) KotaTanjung Balai, Selasa (8/12)sekira pukul 15.00 WIB.

Belum diketahui pastipenyebab kematian mantananggota polisi bernamaMuda Hurahambar (73) war-ga Jalan Alteri, KelurahanSirantau, Kecamatan DatukBandar ini.

Kanit Reskrim Polsek Da-tuk Bandar Ipda J Gultomketika dikonfirmasi di lokasikejadian mengatakan bahwaorang pertama yang mene-mukan jasad Muda Hura-hambar terbujur kaku di ataskursi adalah anak perem-puannya.

Saat itu anak Muda Hura-hambar hendak mengantarnasi untuk ayahnya. Saathendak masuk, pintu terkuncidari dalam. Sehingga anakMuda Hurahambar mem-buka paksa pintu tersebut.

"Saat pintu terbuka, dili-hatnya ayahnya meninggaldi atas kursi," kata J Gultomtanpa menyebut nama anak

perempuan Muda Hura-hambar.

Selanjutnya, sambung JGultom, pihak keluargamenghubungi polisi, dan me-minta aparat kepolisian un-tuk melakukan pemeriksaantubuh Muda Hurahambar.

"Hasil pemeriksaan, tidakditemukan bekas tanda keke-rasan di tubuh pria paruhbaya yang juga pendeta itu.Untuk langkah selanjutnya,polisi menghubungi pihakrumah sakit untuk dilakukanvisum luar.

"Kita periksa seluruh ba-dan, tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan, namun kitatetap berkoordinasi denganpihak rumah sakit untukdilakukan visum luar.

Bila pihak keluarga bersi-keras untuk melakukan otop-si, maka kita tetap mendam-pinginya, akan tetapi bilapihak keluarga meminta un-tuk tidak diotopsi.

Selanjutnya, kita memintasurat pernyataan dari kelu-arga tidak menuntut kemana-mana," terang J Gultom.

(AS)

Purnawirawan PolisiMeninggal di GPI Tanjung Balai

EEEEEVVVVVAKUAKUAKUAKUAKUASI -ASI -ASI -ASI -ASI - Jasad Muda Hurahambar dievakuasi ke RSUD Tanjung Balai.

DITDITDITDITDITANGKANGKANGKANGKANGKAP -AP -AP -AP -AP - Janda Efriani (40), warga Lambada, Kemukiman Lamteube Aceh Besar, Selasa (8/12) ditangkap petugas karena memasukan ganja ke Rutan Jantho. Ganja itu pesanan M Nur (40)warga Jantho Aceh Besar (kanan), napi terkait kasus narkoba.

Dua AnggotaPolres Aceh Timur Dipecat

DIPECDIPECDIPECDIPECDIPECAAAAAT -T -T -T -T - Kapolres Aceh Timur AKBP Hendri Budiman melepas seragam dinas oknum polisi saatproses PTDH anggota polri yang bertugas di Polri Aceh Timur, Senin (7/12).

IDI – Dua anggota polisi yangbertugas di Polres Aceh Timurdicopot dari kesatuannya,karena bertahun-tahun tidakmasuk dinas.

Proses pemberhentian TidakDengan Hormat (PTDH) dipimpin Kapolres Aceh TimurAKBP Hendri Budiman di aulaserbaguna Polres Aceh Timur,Senin (7/12). Keduanya,Brigadir M Irwan dan BriptuKurniawan.

“Ini sebagai komitmenkepolisian dalam menindaktegas anggota yang dinilaimelanggar kode etik danindispliner,” kata AKBP HendriBudiman.

Menurut dia, PTDH bukankejadian yang luar biasa, tetapihal yang biasa di tubuh Polri.Hal itu disebabkan masihbanyak oknum polisi yangberperilaku tidak baik, tidakdisiplin, bahkan tidak sedikitmelakukan tindak pidana,

sehingga kepolisian harusmemberikan sanksi tegasterhadap oknum Polri yangterbukti melanggar hukum.

PTDH, sebutnya, diaturdalam pasal 11 huruf (a) danpasal 12 ayat 1 huruf (a)Peraturan Pemerintah RI No.1Tahun 2003 tentangPemberhentian Anggota Polrijuga pasal 5 huruf (a), pasal 15dan peraturan Kapolri No.17Tahun 2006 Tentang Kode EtikProfesi Polri.

Kedua oknum polisi itu, kataKapolres, tidak perlu menyesalikarena apa yang terjadimerupakan konsekuensi dariperbuatan yang dilakukan“Sebagai mantan seprofesi,perlu diketahui juga bahwa jikakeluar dari institusi kepolisianbukan berarti masa depanberakhir, karena banyak profesilain yang bisa ditekuni,”sebutnya.

(YAN)

MEDAN - Mega proyek pemba-ngunan super block Podomoro Citydinilai sengaja mengabaikan kese-lamatan dan kesehatan kerja (K3)terhadap pekerjanya.

Pasalnya, sejak memulai pem-bangunan, sudah tiga kali terjadikecelakaan kerja di lokasi eks DeliPlaza tersebut. Terakhir, tiga kar-yawan yang berasal dari JawaTengah tewas saat lantai 13 dan 14bangunan Podomoro City robohSabtu lalu.

“Kalau K3-nya diperhatikan,tidak mungkin kejadian kecela-kaan kerja terulang kembali," tegasanggota Komisi D DPRD Medan,M Nasir saat rapat dengar penda-pat (RDP) bersama manajemenPodomoro City dan PT Totalindoselaku kontraktor pengerjaanmega-proyek tersebut, di ruangKomisi D, Kamis (10/12).

Ketua Fraksi PKS itu menudingpengembang telah lalai dalam me-lakukan pengawasan kerja. Nasirjuga mempertanyakan perihal san-tunan yang diberikan kepada parakorban jiwa.

“Kita minta bukti autentik daripihak Podomoro terkait santunanyang diberikan kepada ahli waris.Nanti kita bisa cek melalui linkmasing-masing partai, ini per-soalan serius," imbuhnya.

Senada, anggota Komisi D lain-nya, Landen Marbun menyayang-kan lemahnya pengawasan kese-lamatan kerja pada proyek ter-sebut. Dia menegaskan, bila pe-ngembang benar-benar memper-hatikan hal tersebut, kecelakaankerja untuk kesekian kali tidakakan terjadi. “Kejadian ini bukankali pertama, tapi peristiwa ketiga.Artinya keselamatan kerja perlu

dikaji ulang," tukasnya.Anggota Komisi D lain, Daniel

Pinem mempersoalkan tertutupnyapihak manajemen Podomoro me-ngenai informasi adanya korbanyang meninggal dunia atas kecela-kaan kerja yang terjadi akhir pekanlalu. “Karena informasi dibatasi,maka isu yang berkembang di ma-syarakat simpang siur. Padahalsaat ini sudah zaman keterbukaaninformasi publik,” jelasnya.

Bukan hanya itu, Daniel jugamempersoalkan tidak diperkenan-kannya aparat kepolisian untukmemasang police line di tempatkejadian perkara (TKP).

Manager Podomoro, Ivan Sitepumembantah bahwa lantai 13 dan14 bangunan Podomoro rubuh se-perti yang diberitakan sejumlahmedia massa. “Saat ini bangunansudah dalam proses pembangunanlantai 16. Kalau lantai 13 dan 14

rubuh, tidak mungkin bangunannyabisa lanjut terus," bebernya.

Dia membenarkan, dalam insi-den kecelakaan kerja beberapa harilalu, menimbulkan korban jiwayang berjumlah 3 orang. “Atas per-mintaan keluarga korban, jenazahlangsung diterbangkan ke kampunghalamannya di Pulau Jawa. Apa-lagi ketiga korban menganutagama Islam," ucapnya.

Dia juga meminta maaf kepadasemua pihak termasuk kepada me-dia massa. “Kami bukan tertutup,tapi pada saat itu semua pihakpanik. Kami juga instruksikan ke-pada petugas keamanan untuktidak memperbolehkan pihak yangtidak berkepentingan masuk kedalam area pembangunan. Atasinsiden ini, salah seorang manajerTotalindo dipecat," kilahnya.

Sebelumnya, Kapolresta MedanKombes Pol Mardiaz Kusin Dwiha-

nanto, Senin (7/12) memastikantiga orang pekerja proyek Podo-moro City Medan, Jalan Guru Pa-timpus, tewas dalam insiden am-bruknya lantai 13 dan 14 padaSabtu (5/12) lalu. Terkait insidenitu, manajemen megaproyek pro-perti itu pun menjalani pemerik-saan intensif.

Kasus kecelakaan kerja ini sejakawal ditutup-tutupi. Polisi danwartawan dilarang masuk ke arealproyek. Bahkan petugas sekuritidengan arogan mengusir polisi darilokasi. Namun setelah dipanggildan diperiksa penyidik Sat Res-krim, akhirnya manajemen proyekmengakui soal tigak korban tewasdalam insiden itu.

“Menurut hasil pemeriksaan,tiga orang pekerja proyek Podo-moro City Medan dipastikan me-ninggal dunia. Ketiga korban ber-inisial MR, W, dan R. Seluruhnyaberasal dari Pulau Jawa, yakni dariPekalongan dan Demak,” katanya.

Menurut keterangan manajemenproyek, kecelakaan itu terjadikarena lantai beton yang baru dicorterinjak oleh pekerja tersebut.Akibatnya lantai 13 dan 14 am-bruk bersamaan dengan ketigakorban.

Dengan tiga korban ini, berartisudah enam pekerja proyek Podo-moro City Medan yang jadi tumbaldi lokasi pembangunan kondo-minium, hotel, apartemen, mal danpusat bisnis tersebut. Tahun lalu,tepatnya pada 25 Agustus 2014, duaorang pekerja juga tewas terpentaldari lantai 3 saat melakukan penge-lasan fondasi. Kemudian pada 8Juni 2015 silam, seorang pekerjajuga tewas akibat kecelakaan kerja.

(THA)

Tiga Kali Kecelakaan Kerja, Podomoro Abaikan K3

SUBULUSSALAM - WargaDesa/Kampong Sepang Keca-matan Longkip, Kota Su-bulussalam, meminta Wali-kota segera mencopot Jama-luddin sebagai Sekretaris Desa(Sekdes) Sepang. Desakan inidisampaikan, karena sang Sek-des tidak aktif melaksanakantugasnya, sesuai ketentuanperaturan yang berlaku.

Disebutkan warga, segaSekdes tersebut ditugaskandi Desa Sepang, Jamaluddinjarang masuk untuk menja-lankan pemerintahan desa.Bahkan disebutkan komuni-kasinya sangat kurang baikkepada masyarakat.

Menyikapi hal itu, telahdilakukan musyarawah war-ga yang dihadiri kepalakampong, perangkap kam-pong dan pengurus BadanPermusyawaratan Gampong(BPG), pengurus jamaah, to-koh masyarakat dan pe-muda. Hasilnya dari musya-warah tersebut, adalah me-minta dan mendesak Peme-

rintah Kota untuk segeramengganti Jamaluddin se-bagai Sekdes.

“Di kampong ini sedanggiat-giatnya melakukanpembangunan, jika Sekdes-nya tidak aktif, kami kha-watir pembangunan yangsedang berjalan akan ter-hambat, apalagi ini mema-suki penghujung tahun,” kataKepala Kampong SepangYasir Sinaga.

Ditambahkannya, bilapermohonan ini tidak segeradirespon direalisasikan pe-merintah kota, bukan tidakmungkin proses pembangu-nan yang sedang berjalan,akan terkedala. Selain itu,jika kondisi tersebut dibiar-kan dan tidak segera ditin-dak tegas, akan menjadi con-toh bagi sekdes yang adadimapong lainnya. Oleh ka-rena itu, kami sangat berha-rap pemerintah kota segeramemberikan sanksi tegas danmengganti sekdes di Kam-pong Sepang. (KAR)

Warga Sepang DesakWalikota Ganti Sekdes

12KPK POS

KRIMINALE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015

TANJUNG BALAI - Portalbatas ketinggian kenderaantepatnya di Jalan PancakarsaKecamatan Datuk Bandar,ditabrak truk pengangkutmaterial Hotmix,MingguPagi (7/12).

Truk Pembawa MaterialHotmix Tabrak Portal

MEDAN - JK alias Arfi (21),pembobol rumah salah se-orang pegawai Bank Sumutdi Jalan Irian Barat Pasar VIIDesa Sampali, KecamatanPercut Seituan, berhasil di-tangkap personel ReskrimPolsek Percut Seituan.

Tersangka Arfi dicokokpolisi ketika hen-dak menjual batucincin, dan laptobhasil curian takjauh dari kedia-mannya di JalanIrian Barat DesaSampali, Keca-matan Percut Seituan, Selasa(8/12) malam.

Kapolsek Percut SeituanKompol Lesman Zendratoketika dikonfirmasi warta-wan, Rabu (9/12) sore menje-laskan, aksi pencurian ter-sangka dilakukan padaSabtu (5/12).

Saat itu rumah ditinggalpemiliknya, Wibi Bagus DwiSaptapayana undangan. Ber-modalkan obeng dan linggis,tersangka Arfi lalu merusakjendela dan masuk ke dalamrumah korban.

Dari dalam rumah terse-but, tersangka menggasak,laptop, HP, emas, hape tablet,

cincin. Setelah kejadian, kor-ban melaporkan ke MapolsekPercut Seituan. Sepekan bu-ron, tersangka Alfi akhirnyaberhasil ditangkap

"Dari hasil olah TKP danpenyelidikan beberapa hari,kita mendapat informasi ter-sangka akan menjual batu

cincin warna hijauserta laptop yangmenyerupai milikkorban. Di situ,anggota langsungmeluncur danmenyaru sebagaipembeli, selanjut-

nya meringkus tersangka,"kata Lesman.

Dijelaskan, tersangka dankorban bertetangga. Dari ha-sil pemeriksaan, tersangkamengakui semua perbuatan-nya, termaksuk barang lainmilik korban yang sudahdigadaikannya.

"Kami hanya menyita ba-rang bukti batu cincin milikkorban. Sementara, barangcurian lainnya, sudah diga-daikannya kepada oranglain. Untuk itu, kami akan la-kukan pengembangan gunameringkus pelaku penadahbarang curian tersebut," ujarLesman. (HER)

Pembobol Rumah PegawaiBank Sumut Dibekuk

Menurut warga sekitar Trukbermuatan material Hotmix nopolBK 9298 RE, supir yang mengen-darainya seperti memaksakankenderaannya melintas dibawahportal tersebut,sehingga sebaha-gian kepala truk lepas namunmenyangkut sebelum ke badantruk,ujarnya.

Pantauan dilapangan,truk yangbermuatan berat tersebut terhentitepat dibawah portal pembatasketinggian,sehingga memacetkankenderaan yang lewat, mirisnya,salah seorang yang belum di-ketahui

namanya,memerintahkan agarportal yang menyangkut di truksegera dipotong,biar truk dapatlepas, kemudian tampak beebrapaorang melakukan pekerjaan apayang diinginkan pria tersebut.

Sementara tak seorang petugasDinas Perhubungan tampak dilokasi, sehingga menjadi bahan per-tanyaan warga, apakah seenaknyasaja seseorang dapat memotong,merubuhkan atau sejenisnya aset

Pemerintah tanpa ada persetujuandari pihak yang berkompeten.

Yusman salah seorang pimpinanorganisasi mengatakan,"tentunyahal itu tidak bisa dibiarkan olehpihak yang berkepentingan,hal itusama juga merusak fasilitas Ne-gara,"seenaknya saja mereka mela-kukan tanpa ada izin dari Peme-

rintah Kota, ucapnyaDikatakan Yusman,Percuma

saja di portal yang menghabiskandana sampai puluhan juta rupiah,sudah ditabrak,dipotong dan di-biarkan saja, kita berharap kepadaPemko Tanjungbalai untuk me-ngambil tindakan tegas terkaitpermasalahan itu,terangnya.

Sampai berita ini diturunkan,pihak Dinas Perhubungan, danDinas Tata Kota Pemko Tanjung-balai belum dapat dihubungi, bekasportal yang dipotong masih keli-hatan, tanpa ada upaya pengusahapihak pemilik truk atau rekananyang punya proyek hotmix untukmemperbaiki. (HER)

Tiga Anggota Polres Langsa Positif NarkobaLANGSA – Dari 102 personelPolres Langsa yang menjalanites urine dua diantaranyadinyatakan positif mengguna-kan sabu-sabu, dan satupersonil lainnya didugamengkonsumsi obat terlarangyang belum diketahui jenisnya.

Tes ini dilaksanakan ataskerjasama Polres dan BadanNarkotika (BNN) Kota Langsa,Selasa (8/12) di aula Mapolressetempat. Kapolres Langsa,AKBP Sunarya SIK mengata-kan “ketiga personil yangdinyatakan positif narkoba ininantinya akan dihadapkanpada sidang Komisi Kode EtikPolri (KKEP). Kemudian jikaterbukti positif mengkonsumsinarkoba, maka yang bersang-kutan akan di PDTH (Pember-hentian Dengan Tidak Hormat)dari Dinas Polri,” ujar AKBP

Sunarya SIK.Ancaman pemecatan ini

sesuai perintah Kapolri danKapolda Aceh, dan dikuatkan

LANGKAT - Lanjutan si-dang perkara penganiayaandengan terdakwa oknumPerwira Polres Langkat AKPNurdin, Selasa (8/12) kem-bali digelar di PengadilanNegeri (PN) Stabat.

Sidang beragendakanpembacaan replikoleh jaksa penun-tut umum (JPU)Andi SyahputraSitepu atas ja-waban pledoi(nota pembe-laan) penasehathukum terdak-wa. Sidang dipim-pin majelis hakimNurhadi, dibantu dua ang-gota majelis Dewi Andriyanidan Sunoto.

Menurut Andi dalam pem-bacaan replik jawaban daripledoi terdakwa melalui pe-nasehat hukumnya mene-rangkan bahwa terdakwatidak bersalah mohon ke-pada majelis hakim agarterdakwa dibebaskan darisegala tuntutan JPU.

Namun JPU tetap padatuntutanya selama 1 tahun 6bulan karena terdakwa di-nyatatan bersalah melang-gar Pasal 160 KUHPidana,terdakwa bersalah melaku-kan penghasutan kepadapara pelaku penganiayaanterhadap korban purnawira-

wan AKP Dahlan Ginting,Kamis 19 Desember 2013lalu di perladangan milikkorban Rumah Galuh Keca-matan Sei Bingai, Kabu-paten Langkat.

Bahkan terdakwa mene-riakkan 'bunuh-bunuh

sambil meletuskansejata api'. Akibat

perbuatan ter-dakwa korbanmengalami pa-tang tulang danluka parah dike-royok oleh sege-

rombolan orangyang dibawa oleh

terdakwa, sehinggakorban dirawat/opnameselama 15 hari di rumahsakit di Medan.

Bahkan terdakwa BregehSembiring yang melakukanpenganiayaan terhadap kor-ban sudah dijatuhi hukumanselama 3 tahun 6 bulan di PNBinjai yang sudah mempu-nyai kekuatan hukum tetap.

Sebelum menutup sidangketua majelis hakim Nurhadibertanya kepada terdakwatentang replik JPU, setelahterdakwa berkoordinasi de-ngan penasehat hukum akanmenjawab replik JPU.Sidangditunda sampai minggu de-pan Selasa (15/12) denganagenda duplik jawaban re-plik JPU. (HS)

Kasus PenganiayaanOknum Polisi,Jaksa Tetap Pada Tuntutan

TTTTTABRAK -ABRAK -ABRAK -ABRAK -ABRAK - Portal batas ketinggian kenderaan tepatnya di Jalan Pancakarsa Kecamatan Datuk Bandar,ditabrak truk pengangkut materialHotmix, Minggu (7/12).

MEDAN - Seorang dari duapelaku jambret nyemplungke dalam parit lantaran pa-nik diteriaki rampok olehwarga. Peristiwa ini terjadidi Jalan Pancing 2 SimpangBudi Utomo, KecamatanPercut Seituan, Rabu (9/12).

Saat itu pelaku ZS aliasJaka (20) warga Jalan SetiaJadi/Pasar 3, Kelurahan TegalRejo, Kecamatan Medan Ti-mur, bersama temannya ND(buron) merampas dompetmilik seorang wanita yangtengah dibonceng suaminya.

Sadar dirinya menjadikorban perampokan, wanitayang belum diketahui nama-nya itu lantas berteriak ram-pok. Warga yang mendengarteriakan korban, langsungmengejar dan berupaya me-ngepung kedua tersangka.

Sementara tersangkaJaka yang mendengar teria-kan korban, dan melihat ke-datangan warga jadi gugupsehingga sepeda motor yangdikendarainya oleng. Aki-batnya, tersangka Jaka beri-kut sepeda motornya nyem-plung ke parit berlumpur.

Tak pelak, warga lang-sung berkerumun dan me-mukuli Jaka bertubi-tubi.Sementara temannya ND,kabur saat teman berikutsepeda motornya masuk ke

BINJAI - Personel TNI-ADdari Kodim 0203/LKT ber-hasil menangkat dua penge-dar sabu di Jalan GajahMada, dan Jalan Gatot Su-broto, Kelurahan Suka Maju,Binjai Barat, Senin (7/12)sekira pukul 19.00 WIB.

Dari tangan tersangkaAliang (48) warga Jalan Kes-turi, Kelurahan Suka Maju,Binjai Barat, dan Koko (53)warga Jalan Gatot Subroto,Kelurahan Suka Maju, BinjaiBarat, diamankan 8 paketsabu harga Rp200 ribu, 3bong, 5 pipet pirek dan 2 unithandphone.

Awalnya anggota TNI ADmenangkap Aliang saat se-dang berada di pondok sawitbibitan di Jalan Gatot Su-broto, Binjai. Saat digerebek,ditemukan 1 paket sabu danalat isap sabu. Aliang yangdiinterogasi mengatakan, ka-lau narkoba itu milik Coco.

Akhirnya, anggota TNIyang menangkap Aliang me-lakukan pengintaian terha-dap Coco. Akibatnya, me-reka berhasil menangkap

Coco saat berada di rumahAboy di Jalan Gajah Madasimpang KM 18, Binjai.

Saat diperiksa, didapatinarkoba jenis sabu yang se-ngaja disembunyikan di ba-lik pintu. Awalnya, Cocotidak mau mengakui barangharam itu adalah miliknya.Tanpa banyak tanya, kedua-nya pun diboyong ke Mako-dim 0203/LKT di Binjai.

Dandim 0203/LKT Let-kol Inf Roy H Sinaga melaluiKasdim Mayor Inf Supri-yono mengatakan, kedua ter-sangka diamankan setelahmendapatkan informasi darimasyarakat saat sedang ber-ada di rumah.

"Anggota sedang mengin-tai pelaku, setelah sampai didepan pintu dua warga me-rasa kaget dan berusaha me-nyembunyikan barang bukti.Akhirnya petugas menemu-kan di kamar mandi, dan se-lanjutnya menuju rumah sa-lah satu pelaku lain dan di-temukan barang bukti dibelakang pintu rumah ter-sangka," jelas Kasdim. (DED)

Kodim 0203/LangkatTangkap Pengedar Narkoba

DIAMANKAN - DIAMANKAN - DIAMANKAN - DIAMANKAN - DIAMANKAN - Dua pengedar sabu yang ditangkap Kodim 02/03 Langkatdiamankan sebelum diserahkan ke polisi.

dengan adanya komitmen pembe-rantasan narkoba, dimana terhi-tung 1 Januari 2015, personilPolres Langsa telah melakukanpenandatanganan pernyataan dankomitmen untuk tidak menggu-nakan narkoba.

Sementara Kepala BNN KotaLangsa, AKBP Navri Yuleni SHMH menjelaskan, tes urine inimenggunakan lima parameter tes,yakni jenis napza dan kombinasimorfin, metamphetamin, benzodi-azepine, kokain, amfetamin, untukmembedakan pecandu dan obat-obatan.

“Saat ini, ketiga personil yangpositif menggunakan narkobatersebut, sudah diamankan olehPropam Polres Langsa, untukmenjalani proses lebih lanjut,”imbuh Kepala BNN Kota Langsatersebut.

(YAN)

TES URINE -TES URINE -TES URINE -TES URINE -TES URINE - Kapolres Langsa, AKBP Sunarya SIK (tengah), Kepala BNN Kota Langsa, AKBPNavry Yuleni (tengah kanan), melihat hasil tes urine terhadap 102 personil Polres Langsadi aula Mapolres.

dalam parit.Personel Polsek Percut

Seituan yang mendengaradanya pelaku penjamretandihakimi massa langsungturun ke lokasi dan mere-dakan emosi warga lalumembawa Jaka ke PolsekPercut Seituan.

Kanit Reskrim Polsek Per-cut Seituan AKP S ZufriSiregar SH mengaku bahwasampai saat ini korban belumdatang melapor. Ia meng-imbau bagi masyarakat yangpernah menjadi korban begalataupun penjambretan di ka-wasan Jalan Pancing, danJalan H Anif agar menda-tangi Polsek Percut gunamelihat apakah Jaka salahsatu pelakunya.

"Sampai saat ini, korbanbelum datang membuat la-poran, tapi pelaku sudah ter-tangkap dan mengakui per-buatannya. Untuk itu, kamimengimbau kepada masya-rakat yang pernah jadi kor-ban, supaya dapat melapor kisini (Polsek Percut).

Soalnya kita menduga,tersangka bersama teman-temannya yang lain, kerabberasksi di kawasan JalanPancing, dan Jalan HajiAnif," ujar mantan Kanit Idik4/Ranmor Satreskrim Pol-resta Medan ini. (HER)

Pelaku JambretNyemplung ke Parit

Medan-andalasKepolisian Sektor (Polsek) Medan

Helvetia menyebarkan stiker yangmemuat foto dan nama buronan kasusterorisme, Santoso cs, Jumat, (11/12).

Pemasangan stiker berukuran 20 cmx 30 cm warna bertulisan Polsek MedanHelvetia, WASPADA …..!!! TERORISDI SEKITAR KITA, laporkan ke kantorpihak berwajib terdekat ini, dipasangdi sejumlah tempat.

Di antaranya pusat perbelanjaan,bank, SPBU, alfamart, alfamidi, hotel,dan terminal yang ada di wilayahhukum Polsek Medan Helvetia.

"Pemasangan poster ini guna meng-antisipasi terjadinya aksi terorismekelompok Santoso Cs menjelang pera-yaan Natal 2015 dan Tahun Baru 2016.

Ini merupakan perintah Pak Kapolrikepada Kapoldasu yang diteruskan ke

Polresta dan Polsek-polsek," kataKapolsek Medan Helvetia KompolRonni Bonic SH SIK.

Dengan pemasangan stiker ini,sambung Ronni, dirinya berharapkepada masyarakat yang melihatadanya anggota kelompok tersebut,dapat memberitahukannya kepadapolisi setempat.

“Peran serta dari masyarakat berupainformasi sangat dibutuhkan polisidalam upaya penegakan hukum padapelaku teror,” ujarnya.

Mantan Kasatreskrim Polres Pelabu-han Belawan ini mengatakan, pihaknyatetap melakukan koodinasi denganpihak muspika.

“Petugas juga masih bekerja dilapangan mencari info di masyarakattentang keberadaan jaringan terorismetersebut," pungkasnya. (ACO)

Polisi Sebar Foto Santoso Cs

PPPPPASANG FOASANG FOASANG FOASANG FOASANG FOTTTTTO -O -O -O -O - Personel Polsek Medan Helvetia saat memasang foto Santoso Cs di salah satu minimarketdi wilayah hukumnya.

14KPK POS

E D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015S U M U TANEKA

TEBING TINGGI - Kegia-tan penghijauan denganmenanam pohon di KotaTebing Tinggi selama ini,jujur pak Panglima, semuaini terinspirasi dengankegiatan Kodam-I/BBdalam program TobaGreen, kami juga inginberbuat seperti yangdilakukan prajurit Kodam-I/BB.

Walikota: TerinspirasiToba Green Kodam I/BB

Hal ini disampaikan WalikotaTebing Tinggi Ir.H.Umar ZunaidiHasibuan.MM acara peringatanHari Menanam Pohon (HMPI) danBulan Menanam Nasional (BMN)Kamis (10/12) dibantaran SungaiPadang yang dihadiri PanglimaKodam-I/BB Mayor Jendral Lode-wijk Pusung.

Disampaikan Walikota, SungaiPadang ini merupakan sumberkehidupan masyarakat untuk me-ngairi lk 10.000 Ha persawahanyang berada di Kota Tebing Tinggi

dan kabupaten Serdang Bedagei.Dan untuk lebih mengoptimal-

kan pangairan tersebut, oleh Peme-rintah pusat pembangunan Dam

bergerak Bajayu yang pembangu-nan kini sedang berlangsung, ujar-nya.

Dikatakan, Dengan menanam

pohon sebanyak mungkin untukmenjadikan Bumi yang lestari buatanak cucu kita dan generasi mudayang akan menikmatinya, untukitu diharapkan kepada sekolah-sekolah dan para pelajar teruslahmenanam pohon dan sekaligusmenjaganya.

Kita menanam pohon bukanuntuk mengejar juara, tetapi demikepentingan masa depan Bangsadan Negara Indonesia.

Dalam kegiatan ini dilakukanpenyerahan Piala dari GubernurSumut kepada Walikota TebingTinggi atas prestasi Tebing Tinggidalam menanam pohon terbanyakuntuk tingkat Kota, dan pemberianpenghargaan kepada para Pim-pinan SKPD,Kepala Sekolah sertapemerhati lingkungan oleh Wali-kota Tebing Tinggi.

Pada kesempatan itu Walikota,Wakil Walikota dan Pangdam-I/BB dan para pimpinan SKPD me-lakukan penanaman beberapa jenispohon di lokasi bantaran sungaipadang. (RS)

Peringatan HUTKorpri ke-44 di AsahanKISARAN - Pemerintah Ka-bupaten (Pemkab) Asahanmemperingati Hari UlangTahun (HUT) ke 44 KorpsPegawai Negeri Sipil (Korpri)di aula Melati Pemkab Asahan,Senin, 30 November 2015.

Peringatan HUT Korpridipimpin langsung oleh PjBupati Asahan, Drs.H.MhdFitriyus, SH, MSP dan dihadiriseluruh SKPD di lingkunganPemkab Asahan dan seluruhpengurus Korpri Asahan.

Dalam peringatan terse-but sambutan Presiden Re-publik Indonesia, Ir H JokoWidodo yang dibacakan PjBupati Asahan tentang un-dang-undang nomor 5 tahun2015 terkait aparatur sipilNegara (ASN) menjelaskanOrganisasi Korpri akan ber-transformasi menjadi KorpsPegawai Aparatur Sipil Ne-gara Republik Indonesia(Korps ASN RI). Hal ini ber-tujuan menjaga kode etik danstandar pelayanan.

Di HUT tersebut, Presidenberpesan kepada jajaranKorpri untuk memahami danmelaksanakan penataan bi-

rokrasi yang menjadikan bi-rokrasi yang bersih, kom-peten dan mampu melayanimasyarakat dengan lebihcepat. Percepat perubahanbudaya kerja untuk seluruhanggota Korpri menuju polapikir dan budaya kerja apa-ratur Negara yang lebih gi-gih, cerdas, inovatif dan tang-gap dinamika perubahanlingkungan strategis.

"Berikanlah pelayananyang cepat, akurat, murah danbaik. Tinggalkan mentalitaspriyayi atau penguasa. Jadilahbirokrat yang melayani untukkejayaan bangsa dan kesejah-teraan rakat,” ucap Pj Bupati.

Amanat Presiden jugamenghimbau kepada Korpriuntuk dapat mensukseskanagenda pilkada serentak didaerah masing-masing. Dandiminta untuk menujukanloyalitas Korpri tegak luruskepada bangsa dan Negara.HUT dirangkai dengan pe-nyerahan dana bantuan ke-malangan sebesar Rp 105juta untuk 21 ahli waris. Ban-tuan langsung diserahkan PjBupati Asahan. (IN)

Peringatan HKSNdi Kabupaten AsahanKISARAN - Pada tahun 2015,Peringatan Hari Kesetia-kawanan Nasional (HKSN)tingkat Kabupaten Asahandipusatkan Kecamatan PulauRakyat, Rabu minggu lalu.

Pj Bupati Asahan Drs HMFitriyus SH MSP dalam ara-hannya mengatakan kesetia-kawanan sosial dalam kehi-dupan bangsa Indonesia padadasarnya telah ada sejakzaman nenek moyang kita,jauh sebelum kita berdirisebagai bangsa yang merdeka.

Jiwa dan semangat ter-sebut merupakan potensi spi-ritual dan sekaligus sebagaiperekat persatuan dan kesa-tuan dari seluruh etnis yangkemudian dikenal sebagaibangsa, oleh karena itu kese-tiakawanan sosial merupakanharta yang tidak ternilai dansangat bermakna bagi bangsaIndonesia. “Mari kiat pupukterus semangat kesetiaka-wanan kita,” ucap Fitriyus.

Dalam perjalanan kehi-dupan berbangsa, jiwa dansemangat kesetiakawanan so-sial telah teruji dalam berbagaiperistiwa sejarah, seperti tang-gal 20 Desember 1948 seharisebelum tentara kolonial Be-landa menyerbu dan mendu-duki Yogyakarta yang saat itu

sebagai ibukota Negara.Secara spontan dengan

didasari rasa kebangsaan,rakyat bersama tentara ber-juang bahu membahu mela-wan musuh, keterbatasansenjata dan amunisi tidakmempengaruhi semangattempur mereka.

Dalam keadaan yang de-mikian sistem senjata sosialmenempati arti yang sangatpenting dalam membentukdaya juang bangsa melawanpenjajah yang bersenjatalengkap.

Diakhir sambutannya,Fitriyus mengajak seluruhmasyarakat untuk ikut men-sukseskan Pilkada Asahan 9Desember 2015, mari kitaberbondong bondong datangke TPS dan gunakan hak pilihdengan baik, demi menen-tukan pemimpin Asahan 5tahun kedepan.

Kegiatan dirangkai de-ngan pemberian bantuan so-cial kepada masyarakat Asa-han. Diantaranya santunankepada pejuang, pemberiansembako, mesin jahit danbantuan lainya. Tampak ha-dir, Pj Bupati Asahan Drs HMFitriyus SH MSP, Kadis So-sial Asahan Misli M Noo SHdan SKPD lainya. (IN)

MANGULMANGULMANGULMANGULMANGULOSI -OSI -OSI -OSI -OSI - Walikota Tebing Tinggi Ir.H.Umar Zunaidi Hasibuan MM saat mangulosi PanglimaKodam-I/BB Mayor Jendral Lodewijk Pusung.

Pemkab BatubaraGelar Sosialisasi HukumBATUBARA - Pemkab Ba-tubara menggelar sosialisasihukum di Desa Tanjung Ga-ding Kecamatan Sei SukaSelasa pekan lalu, Sedang-kan sosialisasi tersebut di-pandu oleh Kepala Bagian(Kabag) Hukum Pemkab Ba-tubara Renol Asmara denganmengambil tema, “MelaluiMekanaisme Pengadaan Ta-nah Demi PembangunanPertanian Daerah”.

Pada sosialisasi tersebutmenyampaikan paparannyabeberapa nara sumber, yakniKhairil Anwar SH, praktisihukum. Abdul Rahim Lubisdari Badan Pertanahan Ne-

gara (BPN) Asahan dan Par-lin, Kepala Bidang (Kabid)Dinas Pertanian KabupatenBatubara, dari pantauan,Sosialisasi itu diikuti pesertasebanyak 100 orang, jugadihadiri pimpinan SatuanKerja Perangkat Daerah(SKPD), Camat dari tujuhkecamatan di KabupatenBatubara, tokoh masyarakatdan undangan lainnya.

Dipaparkan, dari 92 ribuhektar luas lahan di Kabupa-ten Batubara, 2 ribu hektar diantaranya lahan pertaniantanaman padi. Selain itu tana-man kelapa sawit, pemukimanwarga dan lainnya. (SAH)

Pj Bupati Asahan Rapat EvaluasiPenggunaan Dana DesaKISARAN - Pj Bupati Asa-han, H Mhd Fitriyus SH MSPmenggelar rapat evaluasipenggunaan Dana Desa ta-hun 2015 kepada seluruh Ca-mat se Kabupaten Asahan,Selasa, 24 November 2015 diAula Mawar Pemerintah Ka-bupaten (Pemkab) Asahan.

Dalam pertemuan rapat ter-sebut, Pj Bupati Asahan me-negaskan kepada para penggu-naan Dana Desa untuk dapatdikerjakan sesuai dengan ang-garan yang diterima. Artinyapengunaannya tidak boleh lebihapalagi berkurang. “Kelolalahdana itu sesuai yang diterima.Jangan ditambahi atau diku-rangi, agar dana Desa tersebutdapat dimanfatkan masya-rakat,” kata Pj Bupati Asahan.

Pj Bupati Asahan memin-ta kepada seluruh Camatserta perangkat Desa untukmelaksanakan alokasi danaDesa tahun 2015 dengan pe-nuh tanggung jawab, tran-sparan dan akuntabel dengan

melibatkan seluruh elemenmasyarakat serta tetap men-jaga kearifan lokal demi pem-bangunan dan kemakmurandi Desa masing-masing.

Dalam mengunakan danaDesa tersebut, Pj Bupati jugamengingatkan untuk selaluberkordinasi dan membuda-yakan musyawarah dalampenggunaan dana desa terse-but, supaya hasilnya dapat te-pat guna dan tidak menjadipersoalan hukum."Kepada Ca-mat, saya minta agar selalumembimbing para aparat Desadidalam pengelolaan dana desaagar tidak ada penyalahgu-naan dan penyimpangan di-dalamnya," Kata Pj Bupati.

Dalam rapat tersebut diha-diri oleh Sekretaris Daerah(Sekda), Drs.H.Softan MM,Assiten, Staf Ahli, KepalaBapemas- Pemdes KabupatenAsahan, Jhon Hardi Nasution,Kadis Pendapatan, Kabag Hu-kum, Kabag Humas dan se-jumlah pejabat lainya. (IN)

TEBING TINGGI - Pangdam I BBMayor Jendral TNI Lodwijk Pusungresmi membuka pameran AlutsistaTNI-AD dalam rangka Hari JuangKartika 2015 dan Peringatan pe-ristiwa 13 Desember 1945 di TebingTinggi Kamis (10/12) bertempatdilapangan Merdeka Tebing Tinggi.

Mayor Jendral TNI Lodwijk Pu-sung, Kegiatan pameran ini inginmemperkenalkan dan menunjukankepada masyarakat SumateraUtara dan Kota Tebing Tinggi khu-susnya semua persenjataan yangdimiliki TNI-AD yang berada diKodam I/BB.

Peralatan tempur yang dimilikiTNI AD ini semuanya adalah di-beli dengan uang dari rakyat, ter-

masuk adik-adik pelajar dan pan-tas pula rakyat mengetahuinya,dan juga merupakan pertanggung-jawaban kami.

Kami ini adalah merupakan or-ang-orang yang berasal dari rak-yat dan akan kembali lagi nanti-nya sebagai rakyat setelah men-jalani pensiun untuk itulah TNIharus selalu berada dan bersama-sama rakyat untuk menjaga ke-amanan Bangsa dan Negara ini,ujarnya.

Dikatakan Pangdam I/ BB,pameran alustsista ini selain mem-perkenalkan khususnya kepadagenerasi muda, adik-adik pelajarguna membangkitkan rasa nasio-nalisme kebangsaan para generasi

muda, masa depan Bangsa danNegara ini kedepannya ada di-tangan mereka.

Kegiatan ini kami rangkaikandengan peringatan bersejarahperistiwa perjuangan 13 Desember1945, yang banyak generasi mudakita tidak tahu kalau saat masalalu ada sebuah peristiwa heroikdari tentara keamanan rakyatmempertahan Kota Tebing Tinggidari penjajahan jepang saat itu.

Untuk itu saya harapkan man-faatkanlah sebaik-baiknya pameranini dan untuk pertama kalinya diTebing Tinggi, silahkan kunjungi danlihat serta tanyakan kepada anggotasaya, jika ingin mengetahuinya lebihjelas, tidak perlu takut atau sungkan,

prajurit saya akan melayaninyadengan baik, katanya.

Sebelumnya memberikan lapo-ran ketua panitia pelaksana Pame-ran Alutsista Kolonel CPL Halo-moan Rajagukguk bertujuan me-ningkatkan silaturahmi TNI-ADdengan masyarakat Kota TebingTinggi, sekaligus memperkenalkanalat utama sistim pertahanan(alutsista) TNI AD.

Hadir dalam pembukaan pa-meran tersebut, Walikota TebingTinggi Ir.H.Umar Zunaidi Hasi-buan, Danrem 022/PT, Dandim0204-DS, Kapolres Tebing Tinggi,para asisten Kodam I BB danDanramil 13 Tebing Tinggi KaptenInf.Salehan. (RS)

Pangdam-I/BB, Buka Pameran Alutsista di T Tinggi

TEBING TINGGI - Saya selaluberfikir singkat jika hari ini,besok harus sudah ada untukdilaksanakan, tanggal 14/12sebelum kegiatan upacara HariJuang Kartika, saya datang lagike Tebing Tinggi untuk menanampohon bersama dengan WalikotaTebing Tinggi.

Hal ini disampaikanPangdam-I/BB secara spontandihadapan Walikota TebingTinggi saat mengikuti acaramenanam pohon di BantaranSungai Padang kamis(10/12)dalam rangka HMPI dan BMN.

Dikatakan Panglima, ini

merupakan pekerjaan yang mulia,saya tidak mau datang ke TebingTinggi ini hanya begitu-begitusaja, disini ada asisten teritorial,saya minta segera siapkan pohon-pohon yang akan ditanam pada14/12 nanti dan kita kerja samadengan Pemko Tebing Tinggi,tempatnya dimana.

Saya datang ke Tebing Tinggidengan dua kegiatan yangbermanfaat untuk masyarakat,yang pertama meresmikanpembukaan pameran alutsistaguna membangkitkan rasanasionalisme generasi muda KotaTebing Tinggi, dan kedua mela-

kukan tugas mulia menanampohon untuk kelestarian alamkita. ujarnya.

Disampaikan, untuk pekerjaanmelestarikan alam ini, tidakcukup hanya sekedar menanampohon saja tetapi ditindak lanjutidengan memeliharanya danmelestarikan bersama-samadengan masyarakat.

Saya berharap pohon yangditanam nanti, sejenis pohonyang digemari burung-burung,biar pada burung ngumpuldipohon yang kita tanam terse-but sebagai salah satu upayamelestarikan flora dan fauna.

Pada kesempatan tersebutpanglima berulang kali memerin-tahkan Aster Kodam-I/BB danDanramil 13 Tebing Tinggi untukmempersiapkan pelaksanaanpenanaman pohon pada 14/12sebelum pelaksanaan acarapuncak Hari Juang Kartika 15Desember 2015 dilapanganMerdeka Tebing Tinggi.

Acara spontan dari Panglimaini, disambut baik oleh WalikotaTebing Tinggi Ir.H.Umar ZunaidiHasibuan.MM yang langsungmemerintahkan SKPD terkaituntuk mempersiapkan sebaikmungkin. (RS)

Pangdam-I/BB : Saya Berfikir Hari Ini, Besok Harus Ada

BATUBARA - ProgramPresiden RI Joko Widodoperihal Upaya Khusus(UPSUS) di lakukan diKabupaten Batubara.

Program tersebut yakni,pemberian pupuk gratiskepada Kelompok Tani(Koptan) yang ada di limakecamatan dalam wilayahKabupaten Batubara,”demikian dikatakan KepalaDinas Pertanian KabupatenBatubara Azizul Mukaharmelalui Kasi SaranaProduksi Dinas PertanianO.Siregar kepada sejumlahwartawan Kamis kemaren diLimapuluh.

Dijelaskan, kelimakecamatan tersebut masing-masing, Kecamatan SeiSuka, Airputih, Limapuluh,Medang Deras danKecamatan Sei Balai.

Sedangkan jenis pupukyang diserahkan secaragratis tersebut adalah jenisNPK dan Urea.

Diharapkan, denganpemberian pupuk tersebutmudah-mudahan parapetani dapatmeningkatkan produksipertaniannya,” sebutO.Siregar.

(SAH)

Program UpsusDisalurkanke Petani

PANYABUNGAN - Dalam rangkamenuntaskan atau percepatanwajar 9 tahun wajib belajar, peme-rintah telah melakukan berbagaiupaya, termasuk melakukan per-luasan akses dan pemerataan ke-sempatan memperoleh pendidikanbagi anak-anak lulusan SD.

Misalnya dengan membukasatuan pendidikan SD-SMP/MI-MTs Satu Atap (Satap) atau Pen-didikan Dasar Terpadu. Satuanpendidikan ini merupakan pe-ngembangan bentuk SMP/MTs re-guler yang lokasinya menyatuatau berdekatan dengan lokasiSD/MI pendukungnya yang ter-letak di daerah terpencil, terisolirdan terpencar.

Meski harus berjuang melewatilereng bukit untuk bisa sekolah,semangat murid asal Desa siobon,aek mata dan sopo batu .Usahamereka tersebut tak sia-sia. Di te-ngah keterbatasan, mereka ber-hasil mengukir prestasi- yang baik

Tak tanggung-tanggung, salahsatu pelajar di SMP Satu Atap,Desa siobon, bahkan mampu me-raih prestasi lomba catur tingkatpropinsi,infrastruktur ke sekolahtidak memadai tapi dijawab de-ngan prestasi membanggakan.Nama sekolah terwakili denganmenjadi duta Madina saat 2014silam.

Sahruddin SPd kepala sekolahsangat bangga atas pencapaian

prestasi muridnya, Ia bersamapara guru memang berupaya se-maksimal mungkin mendorongpara anak didiknya agar mampumenorehkan prestasi.

Para guru meyakinkan kepadamurid kalau berada di sekolahterpencil bukan halangan untukberkompetisi dengan murid yangsekolah di kota. Selain mendorongprestasi belajar, SD SMP satu atapsiobon juga mengembangkan eks-trakurikuler bagi para murid yaitupramuka, yang wajib diikuti se-mua murid.

Seperti masih beberapa minggu

yang lalu, dua murid perwakilanSmp satu atap siobon bersamapramuka2 sekolah-sekolah yangada di madina di berangkatkan kesibolangit untuk hadiri acarapramuka se Propinsi Sumut, kata-nya

Kepala SD-SMP satu atapsiobon Sahruddin SPd berharapkepada pemerintah untuk mem-bantu menambah ruang kelas danfasilitas pelayanan sekolah, se-perti kurang nya guru yang khususdalam bidang mata pelajaran,agar para siswa-siswi belajar de-ngan baik. (MAR)

Perjuangan Pelajar di PedalamanDesa Siobon Meraih Pendidikan

Dua murid SMP satu atap Siobon di dampingi guru pembimbing saat berangkat ke Sibolangituntuk acara pramuka.

ANEKA

15KPK POS

E D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015S U M U T

Tebing Tinggi Tuan RumahHari Juang Kartika 2015TEBING TINGGI -Peringatan Hari JuangKartika 2015, yangacara puncaknya akandilaksanakan 15 De-sember 2015 dipusat-kan di Kota TebingTinggi dengan meng-hadirkan 2.014 perso-nil anggota TNI dariberbagai Batlyon dariKodam I BB dan ber-tindak sebagai inspek-tur upacara Pangdam IBB Mayjen TNI Lode-wyjk Pusung.

Budi Daya Ikan TawarDikembangkan di Batubara

Wakil Bupati BatubaraLantik Pengurus FKDM

Demikian hasil rapat panitiabersama Pemko Tebing Tinggidengan Kodam I BB Senin(7/12)diruang data yang dipimpin lang-sung Walikota Ir.H.Umar ZunaidiHasibuan bersama Kasrem 021-PTLetkol Inf.Edi Hartono dan Dan-dim 0204-DS Letkol Inf.AndrianIndrawira.

Disampaikan sebelum dilak-sanakan acara puncak 15 Desem-ber 2015 yang dirangkai dengan

kegiatan peringatan peristiwa 13Desember 1945 di Tebing Tinggiakan dilakukan serangkaian kegia-tan perlombaan dan bhakti sosialyang dilakukan bersama-sama an-tara masyarakat dan TNI.

Kegiatan yang dilakasanakandiantaranya lomba baca puisi ke-pahlawanan yang pesertanya darisiswa SD Se Kota Tebing Tinggidan Deliserdang,nyanyikan laguwajib kebangsaan pesertanyauntuk SMP dan SMA,SMK, MA seTebing Tinggi dan Deliserdang,dilaksanakan 8-9 Des.

Pameran Alutsista TNI AD dige-lar 11-13 Des.2015 bertempat dila-pangan Merdeka Tebing Tinggi de-ngan menampilkan Ran Pjd, SS1-R5, SPR, SMS, MO, Aloptik, KapGultor dari Yonif 100/Rider, Yonyonkav 6/S menampilkan RanpurAnoa,Tank Amx Canon,Jat QCB,SS2-V4, Aldakhura,

Yon Armed 2/105 memamerkanMeriam 105 MM,Jatri SS2-BV4,Yon Yon Zibur 1 dengan Ran danKap Jihandak, Jatri SS1-V1 danYonarshe 11/BS Mer 57 dan FCS.

Pemaran lainnya dilakukanHubdam, Bakangdam, Ajendam,Topdam, Kudam, Pomdam, Info-

lahtahdam, Bintaldam, Paldam,Kesdam, Pendam dan Persit KCK

Dikatakan Walikota melaluiHumas Drs.Bambang Sudaryono,dalam rapat tersebut juga telahdisusun rencana karya bhakti di-antaranya pembuatan Jamba-nisasi dan Bedah Rumah TidakLayak Huni (RTLH) 8-12 Des,Operasi Bibir Sumbing 15 Des,Donordarah 10 Des,PendidikanBela Negara 11-12 Des.

Dalam pelaksanaan puncakacara 15 Desember, dilaksanakanUpacara Parade dengan Irup Pang-dam I BB Mayen TNI LodewijkPusung diikuti peserta selain TNIjuga dari PNS,Ormas dan Pelajar,dan ditampilakan Drama Klosal.

Selanjutnya acara dilanjutkandengan Defile oleh peserta upacarakeliling Kota Tebing Tinggi dengandiiringi Drumband Kodam I BB,dan yang paling menarik dari ke-giatan ini juga dilakukan terunpayung yang pendaratannya di la-pangan Merdeka Tebing Tinggi olehpara penerjun TNI. ujar Bambang.

Walikota Umar Zunaidi Hasi-buan menyatakan sangat mengap-resiasi dan merupakan suatu kehor-matan buat Kota Tebing Tinggi

yang dihunjuk sebagai tuan rumahkegiatan kemeliteran, mungkinsudah hampir 20 tahun lamanya,tentunya kami sebagai PemerintahKota dan masyarakat Tebing Tinggimenyampaikan terima kasih ke-pada Panglima Kodam-I BB.

Umar Zunaidi Hasibuan ber-harap kepada masyarakat KotaTebing Tinggi, sebagai tuan rumahmari kita berikan layanan yangterbaik untuk tamu-tamu yangdatang khususnya TNI mengikutiupacara itu nantinya, mari kitasaksikan keterampilan TNI yangmenjadi kebanggaan kita bersama.

Hadir dalam rapat tersebut dariPemko Tebing Tinggi Wakil Wali-kota Ir.H.Oki Doni Siregar,danpara pimpinan SKPD yang siapmensukseskan acara ini, danKodam I Pabandia Bhakti LetkolInf Bahyu Wahyu, PabandalanKapten Inf.Deddi dan Pabanda-tatib Mayor Inf.Sonni dari Korem021-PT Pasiper Mayor Inf.DW.Ari-tonang, Pasiter Mayor.Inf.Dwi.P.S.AP. serta Danramil 13 TebingTinggi Kapten Inf.Salehan danDan CPM Tebing Tinggi Kapten.CPM.Antonius Sembiring.

(RS)

RANTAUPRAPAT - IMALARAM(Ikatan Mahasiswa Labuhan-batu Raya Malang) merupakansebuah ikatan mahasiswa yangdidirikan oleh para Mahasiswayang berasal dari tiga kabupa-ten di provinsi Sumatera Utarayaitu kabupaten Labuhanbatu,kabupaten Labuhanbatu Utaradan Kabupaten LabuhanbatuSelatan di Kota Malang ataulebih dikenal dengan sebutanKota Apel. IMALARAM diben-tuk pada tanggal 05 Oktobertahun 2014 di bumi perkemahanBedengan kota Malang.

IMALARAM dibentukbertujuan untuk menjadi wadahbertukar informasi pendidikan,budaya serta ruang komunikasibagi Mahasiswa LabuhanbatuRaya yang sedang atau pernahmenempuh pendidikan di kotaMalang, dengan harapan dapatmempersatukan mahasiswaLabuhanbatu Raya di KotaMalang, serta bersama-samamembangun dan memajukanLabuhanbatu Raya. Selain itu,tujuan lain IMALARAM jugauntuk memperkenalkan Labu-hanbatu Raya di Malang Raya.

Untuk mencapai tujuan-tujuannya, IMALARAM telahmengadakan kegiatan-kegiatanseperti worksop, diskusi, baktisosial, pengabdian masyarakat,donor darah, peringatan hari-hari besar, serta acara kebuda-yaan yang diikuti oleh ForumDaerah dari sabang sampaimerauke pada akhir November2015

Adapun KepengurusanIMALARAM sebagai ketuaumum Ahmad Ridho Hasibuan(Universitas Negeri Malang),Sekretaris umum Eni ErlinaRitonga UIN Maulana MalikIbrahim Malang) dan bendaharaTuti Awaliyah Panjaitan (Unbra)dan dibantu devisi-devisilainnya.

Senang dan bangga karenaIMALARAM baru pertamakalinya mengikuti acarakampung budaya, tetapi sudahbisa tampil maksimal dalammemperkenalkan kebudayaan,sejarah, icon dan potensi kabu-paten Labuhanbatu Rayadiantara kebudayaan daerahlainnya, demikian disampaikanoleh Ketua IMALARAM Ahmad

Ridho Hasibuan pada acarapembukaan Kampung Budayake 3 beberapa waktu yang laludi Samanta Krida UniversitasBrawijaya Malang

Lebih lanjut Ridho mengata-kan bahwa pada hari pertamasaat pawai kebudayaan IMALA-RAM memperkenalkan udanggalah, ikan baung, ikan terubuk,

Ikan Teri dan Ikan Berbutusebagai hasil tangkapan khasdaerah Labuhanbatu Raya sertamemperkenalkan kelapa sawit,pohon karet, dan buah kelapasebagai penghasilan utamadaerah. Pada hari kedua IMA-LARAM menjelaskan denganrinci sejarah/peninggalansejarah, icon dan potensi

kabupaten Labuhanbatu Rayapada sebuah Mading 3 Dimensi,selain itu juga IMALARAMmembuat rumah adat IKA daribahan daur ulang.

Chasley Jorell selaku KetuaPelaksana Kampung Budaya ke-3 dalam laporannya mengata-kan kampung budaya ketigadiikuti sebanyak 42 ForumMahasiswa Daerah mulaiSabang sampai Merauke, jumlahini terbanyak selama diadakan-nya kampung budaya. Tujuandari acara ini sendiri yangpertama yaitu, untuk memper-erat forum-forum daerah di kotaMalang, Acara ini pun jugasebagai sarana edukasi untukmemperkenalkan masyarakat,khususnya mahasiswa Universi-tas Brawijaya sendiri terhadapkebudayaan Indonesia yangbegitu beragam.

Pada tanggal 26 Novemberkita telah melaksanakan PawaiKebudayaan mengeliling kotaMalang, Pawai Kebudayaan iniadalah sebagai rangkaian dalamacara Kampung Budaya Ketiga,yang diselenggarakan olehKementerian Pemuda, Olahraga

dan Budaya Eksekutif Maha-siswa (EM) Universitas Bra-wijaya.

Kegiatan yang ditampilkanseperti Tepak Sirih : pertamaTepak Sirih, menunjukkanDaerah Kabupaten Labuhan-batu memiliki kebudayaan danadat istiadat yang tinggi, keduaRumah Adat IKA : sebagairumah adat labuhanbatu raya;ketiga Tari Cikala Pong Pong :sebagai tarian khas Labuhan-batu raya; keempat AnyangAyam : Salah satu makanankhas masyaralat LabuhanbatuRaya, yang biasanya disajikandalam acara-acara masyarakatbaik acara besar maupun acarabiasa; kelima Upah-upah : se-buah tradisi yang biasa dilaku-kan oleh masyarakat labuhan-batu dengan tujuan pemanjatando’a untuk mencapai harapan-harapan yang diinginkan.Contohnya tradisi upah-upah inidilakukan ketika acara khita-nan, pernikahan, selamatan,upah-upah orang haji, upah-upah untuk kesembuhan orangyang sedang sakit, acara selama-tan atas prestasi. (REL)

Gebyar Budaya Labuhanbatu di Malang Raya

Pawai Kebudayaan di Bundaran Universitas Brawijaya.

PALAS - Lembaga Pemberda-yaan Rakyat Nusantara(L-PERAN) Sumatra Utara Ker-jasama Pelatihan BimbinganTeknis (Bimtek) Tentang Pe-ngadaan Barang/Jasa Peme-rintah Bersama PerencanaanPembangunan Daerah (BAP-PEDA) di Kec.Barumun Kabu-paten Padang Lawas (PALAS)selama lima hari (30 s/d 4) diGedung SMK Al-Habibi Palas.

Bimtek yang diikuti sekitar100-an peserta dari SKPD diPalas tersebut dibuka olehKepala Bappeda Palas YenniNurlina, SP.

Bimtek juga dibimbing olehdua orang narasumber yakniBudiman,SH Kasb. BidangPenyuluhan Hukum dari PoldaSumatera Utara dan Risman,MAP dari Pengajar LKPP Su-mut serta Didampingi KetuaPanitia Rian, Lembaga Pem-berdayaan Rakyat Nusantara(L-PERAN) Sumut.

Menggelar Acara dengantema "Pelatihan dan ujian Serti-fikasi keahlihan Barang/JasaPemerintah,para Pejabat Pem-kab Palas sangat fokus yang di-terangkan Narasumber dariPengajar LKPP dan Polda Su-mut, kegiatan itu bukan hanyaBimtek pormalitas,tapi supayamengenal orang orang peratu-ran terkait Barang dan Jasa.

Dalam bimbingan materiyang disampaikan, nara sum-ber menjelaskan, kegiatan inibertujuan untuk menambahpengetahuan peserta dalam

pengadaan barang/jasa peme-rintah di Palas.

"Kegiatan ini dilaksanakanterpadu untuk peningkatanSDM aparatur pemerintahdalam pengadaan barang/jasa," ujarnya.

Saat konfirmasi KPK Pos,Rian mengatakan waktu pe-laksanaan Bimtek ditambahjam pelajarannya dari biasa-nya, karena lembaga lembagalainya hanya 4 hari biasanya,maka L-Peran menggelarnya5 hari sehingga waktu penda-laman materi semakin pan-jang, Narasumber yang diha-dirkan oleh L-Pran bukan Na-rasumber yang membidangimasalah peraturan adminis-trasi, tetapi juga narasumberyang membidangi masalahHukum, seperti Narasumberdari Polda Sumut.

Rian menambahkan,kamiberharap dengan metode pe-latihan Bimtek, tentang Pe-ngadaan Barang/Jasa Peme-rintah yang kami lakukan ter-sebut,dapat benar benar mem-berikan nilai tambahan bagipeserta hususnya dan pemkabpada umumnya.

Pada pembukaan acara, se-lain peserta dan narasumber,kegiatan juga turut dihadiriKabag Pembangunan PalasRahmad KH Siregar,KabanBLHD Palas Soleman,MM danbeberapa Kepala Bidang, ke-pala seksi beberapa SKPD danpara Undangan.

(EAH)

Bimtek Barang/JasaBappeda Palas dan L-PeranSumut Diikuti 100 Peserta

BATUBARA - Wakil BupatiBatubara H.RM HarryNugroho pada Selasapekan lalu telah melantikpengurus baru ForumKewaspadaan DiniMasyarakat (FKDM)Kabupaten Batubara masaBakti tahun 2015 – 2020.

Adapun pengurus baruyang dilantik tersebutmasing-masing, KetuaH.Ridho Wagimin. WakilKetua Ramlan Aritonang.Sekretaris Dwito Risman.Anggota, H. Lukman Yanis,M.Azir Jantakos, sedangkan

pengurus dilengkapidengan seksi-seksi sertaketua pembina.

Pada kesempatantersebut, Wakil Bupatimengharapkan kepadapengurus FKDM yang barudilantik agar mampu untukmelaksanakan tugas-tugasnya dengan baik danselalu waspada terhadapkemungkinan terjadinyaperistiwa yang negatif ,kondisi yang aman danterkendali akan sangatmenguntungkan,” kataWakil Bupati. (SAH)

BATUBARA - Budi dayaikan tawar akan dikem-bangkan di KabupatenBatubara dengan menda-tangkan pelatih budi dayadari Purwakarta,” kataKepala Ketahanan Pangandan Pelaksana Penyuluh(BKP3) Kabupaten Batu-bara Drs.Sahala Naing-golan dihadapan 96 pesertapelatihan budi daya ikantawar yang berlangsung

senin pekan lalu.Drs Sahala Nainggolan

mengatakan, pelatihanyang digelar tersebut agarpeserta harus meman-faatkan seoptimal mung-kin dengan baik sehingganantinya dapat di imple-mentasikan di tengah-tengah masyarakat, karenapelatihan ini terlaksanaadalah berkat uang rak-yat,” ujar Nainggolan. (SAH)

MADINA - KODIM 0212/TS Ramil13 panyabungan melakukan tanamperdana di Lahan Pertanian diDesa Hutarimbaru KecamatanHutabargot, Zaenudin TNI, Lahanseluas 10,3 hektare.

Dan yang masih di tanam ke-marin 0,2 hektare, menggunakanbibit Siherang, sistim tanam le-gowo 41.

Kpt INF Pardamean Sihombingsaat kami temui di ruang kerjanya,Letnan Kolonel INF Uyat HarahapMemerintahkan jajaran seluruhkoramil di wilayah tabagsel pena-naman padi serentak seluruh Indo-nesia dilakukan bersama dinaspertanian.

Sebagai tindak lanjut MoUPanglima TNI yang kerjasamadengan menteri pertanian (UpayaKhusus) meningkatkan produkti-fitas pangan nasional,kodim 0212/

TS Ramil 13 - Panabungan Kabu-paten MADINA bersama DinasPertanian melaksanakan kegiatantanam perdana padi seluruh Indo-nesia di Desa Hutarimbaru, keca-

matan Hutabargot, KabupatenMandailing Natal, paparnya

Kegiatan Ini di Hadiri Kepaladinas Pertanian, Camat Hutabar-got, Kepala BP2KP, Kepala Desadan Ketua Sekelompok Tani Pok-tan Nasib Maruba Desa HutarimBaru.

Dengan Dukungan MasyarakatDan Dinas Pertanian, Kapten INFPardamean Sihombing BerharapAgar Program ini Berjalan Baik,Agar Negara INDONESIA tidaklagi impor Beras lagi dari negaranegara lain nya, agar kedepannyabisa memenuhi kebutuhan beras dinegara sendiri.

(MAR)

Kodim 0212 Gelar Tanam Perdana Padi SerentakTTTTTANAMANAMANAMANAMANAMPPPPPADI -ADI -ADI -ADI -ADI - Bari-san TNI,Kepala Di-nas, Camatdan Ke-lompokTani me-nunggalkarsa ta-nam per-dana padi

TEBING TINGGI - 104 orang PNSdan Non PNS yang bertugas diKantor Dinas Kebersihan danPertamanan Kota Tebing TinggiJumat (3/12) melakukan gotongroyong membersihkan kantor danpekarangan Kantor DKP tempatsehari hari mereka melakukanaktifitas.

Gotong Royong yang dipimpinlangsung Kepala Dinas Kebersihandan Pertamanan Hj.Rusmiyati Ha-rahap sebagai tindak lanjut dari apayang sudah yang diperoleh KotaTebing Tinggi Piala Adipura satulambang supremasi kebersihan Kota.

Menurut Hj.Rusmiyati Harahap,kami sebagai eksekutor dari keber-sihan kota Tebing Tinggi, harusmemulainya dari diri sendiri, gi-mana kota Tebing Tinggi akanbersih, jika kantor Dinas Keber-sihannya sendiri tidak bersih.

Kita harus memulainya dari kita

sendiri dengan harapan juga ber-dampak terhadap kantor-kantoryang berada di komplek perkan-toran ini, tidak membiarkan peka-rangannya jadi semak karena rum-putnya tidak dipotong, jika kantor-kantor Pemerintahan terjaga de-ngan baik kebersihannya pastiakan menular kemasyarakat, ujar-

nya.Dikatakan, budaya bersih-bersih

ini akan dilakukan secara rutin,tidak saja kebersihan pekarangansaja, tetapi juga ruang-ruanganyang ada, bukan saja soal debu atausampahnya tetapi juga kerapianmenyusun berkas-berkasnya, dankami akan memberikan reword

jika ruangannya bersih dan rapikelak.

Kabid Kebersihan Zubir HusniHarahap, katakan teman-temankita yang bertugas diluar kantormembersihkan Kota Tebing Tinggimampu melaksanakan tugasnyadengan baik, orang-orang yangbertugas dikantor juga harus mam-pu menjaga kebersihan kantor, kitatidak ingin mengecewakan rekan-rekan yang bertugas diluar.

Pada prinsipnya kegiatan inimembangun kebersamaan dansoliditas sesama PNS dan Non PNSyang saat ini bertugas di DKP di-bidang apapun, apakah itu me-ngurusi administrasi dikantor ataudilapangan sebagai penyapu jalan,pasar, pengorek parit, supir danknek truk sampah punya tanggungjawab yang sama, saling men-dukung. ujarnya.

(RS)

Pegawai DKP Gotroy Bersihkan Kantornya

GOTROY -GOTROY -GOTROY -GOTROY -GOTROY - PNSdan Non PNSyang bertugasdi Kantor DinasKebersihandan Pertama-nan melakukangotong royongmembersihkankantor danpekaranganKantor DKP.

KPKPOSE D I S I 383

14 - 20 DESEMBER 2015 HALAMAN 16

10 Paslon NasDemSumut Menang PilkadaMEDAN - Sebanyak 10pasangan calon (paslon)yang didukung PartaiNasDem unggul semen-tara dalam pemilihankepala daerah (Pilkada)serentak di ProvinsiSumatera Utara (Sumut).

“NasDem sangat bangga de-ngan paslon yang telah diusungdan mendapatkan perolehan sua-ra terbanyak di 10 kota/kabupa-ten di Sumut,” kata Ketua DPPPartai NasDem yang juga KorwilSumut Martin Manurung di-dampingi Ketua DPWPartai NasDem SumutHT Erry Nuradi danSekretaris IskandarST, di kantor DPWNasDem, Jalan Mo-ngonsidi Medan, Kamis(10/12).

Martin menambahkan,pihaknya sangat menghargaipenyelenggara pemilu yang telahbekerja keras menjalankan Pil-kada, walau ada dua kabupatenyang tertunda melaksanakanpemilihan yaitu Pematang Sian-tar dan Simalungun.

“Kami harap pihak yang mena-ngani hal ini segera dituntaskanagar dapat melakukan pilkada didaerah tersebut,” katanya.

Martin juga berharap, agarpilkada Simalungun dan Siantarsegera dilakukan secepatnya dandiberikan kepastian waktu agarwarga Simalungun dan Siantartidak lama menunggu pemilihankepala daerah tersebut.

“Kami sangat menyayangkandi dua daerah itu belum terlak-sana pilkada, sehingga tidakcocok lagi ketika mendengar di

Sumut adakan pilkada serentak,apalagi dua dari lima pilkadayang ditunda berada di Sumut. Inicatatan yang harus digarisba-wahi,” ujarnya.

Dalam kesempatan itu, KetuaDPW Partai NasDem Sumut HTErry Nuradi mengatakan, dalampenyelenggaraan Pilkada di Su-mut adalah suatu hal yang sangatmembanggakan, disebabkan par-tai NasDem yang pertamakalimengikuti pemilihan menjadipartai yang dapat dipercaya olehmasyarakat.

“Terima kasih kepada semuamasyarakat di Sumut khusus-

nya yang mengikuti pil-kada, dengan memilihpasangan calon yangdiusung Partai Nas-Dem. Kami akan terusmemantau pasangancalon di tiap daerah

untuk melihat kinerjamereka ketika menjabat

kepala daerah,” ujar Erry yangjuga Plt Gubernur SumateraUtara (Gubsu).

Sekretaris DPW Partai NasDemSumut Iskandar ST menjelaskan,10 kota/kabupaten yang dimenang-kan Paslon yang diusung NasDemadalah Dzulmi Eldin-Akhyar Na-sution (Kota Medan) yang meraih72,32 persen suara, Soekirman-Darma Wijaya (Serdang Bedagai)50,38 persen, Darwin Siagian-Hulman Sitorus (Toba Samosir) 42persen, Tigor Panusunan Siregar-Erik Atrada Ritonga (LabuhanBatu) 32,6 persen.

Kemudian, Kaharuddin Syah-Dwi Prantara (Labuhan BatuUtara) 50 persen, Wildan AswanTanjung-Kholil Jufri Harahap(Labuhan Batu Selatan) 65,25persen, Syarfi Hutauruk-Edipolo

Sitangang (Sibolga) 54,74 persen,Dahlan Hasan-J Nasution (Man-dailing Natal) 52,5 persen, TaufanGama Simatupang-Surya (Asa-han) 56.37 persen, dan RemigoYolando Berutu-Maju Ilyas Pa-dang (Pakpak Bharat) 50 persen.

“Perolehan suara ini memangmasih sementara, namun tidakjauh berbeda dengan perhitunganyang dilakukan KPU. Kita harusmenghormati KPU dalam meng-hitung suara para paslon," katanya.

Dikatakan, dari 10 daerah yangdimenangkan paslon Partai Nas-Dem, pasangan calon Wali Kotadan Wakil Wali Kota Medan Eldin-Akhyar Nasution yang paling te-lak kemenangannya. “Sesuai de-ngan hasil hitung cepat Indo Ba-rometer, Eldin-Akhyar mem-peroleh 72,32 persen, unggul telakdari pasangan Ramadhan-Eddieyang memperoleh 27,68 persensuara. Kami ucapkan terima kasihkepada masyarakat yang memilihpasangan Eldin-Akhyar,” ucapnya.

Iskandar ST juga mengatakan,hasil itu hampir mencapai targetyang ingin diraih yakni keme-nangan di 12 pilkada. Namunpihaknya masih menunggu pe-nyelengaraan pilkada di KotaPematang Siantar dan Kabu-paten Simalungun yang ditundaberdasarkan keputusan KPU RI.

Disebabkan dukungan tersebutdiberikan tanpa "mahar politik",pihaknya hanya meminta agarcalon yang menang dapat me-mimpin dengan mengutamakankepentingan masyarakat.

Namun pihaknya bergembirakarena salah satu pemenang pil-kada tersebut akan menjadi kaderPartai NasDem. "Beliau akan ber-gabung ke kita," katanya tanpamenyebutkan calon tersebut. (SMG)

Paslon Bupati Rohil No. 2 KabarnyaGunakan Raskin, Raih Kemenangan

PUJUD - Pilkada serentak yangdiselenggarakan 9 Desember 2015,segala macam cara dihalalkan,meski rambu-rambu Pilkada se-rentak telah diatur agar tidak ter-jadi pelanggaran hukum, ternyataPilkada serentak, yang diharapkanbanyak pihak bersih jujur dan adiljauh dari harapan.

Seberat apapun sanksi yangdiatur dalam Undang-Undang Pil-kada. Paslon tidak gentar. Soalnyapraktek money politik, maupunpemberian sembako masih dominan.Fenomena money politik maupunsejenisnya terjadi di Pujud Kabu-paten Rokan Hilir (Rohil) Riau.

Praktek money politik danpemberian sembako Raskin ke-pada pemilih untuk memenangkansalah satu Paslon kabarnya bakalbergulir ke ranah hukum Paslonyang melakukan money politikdan menggunakan Raskin dika-barkan bakal di PTUN kan, dandigugat ke Mahkamah Konsitusi(MK) oleh Paslon lainnya Demi-kian disampaikan Ketua IkatanAsosiasi Pemuda Peduli RokanHilir Alfian Jumat pekan lalu.

Celakanya lanjut Alfian prak-tek haram yang dilakukan Paslontertentu tersebut menggunakanRaskin (beras miskin) Bulog yangnota bene milik pemerintah itu,justru dijadikan alat politik untukmenyuap pemilih, dengan menco-blos salah satu kandidat dengantujuan untuk meraih kemenanganmenuju Rohil 1, seperti yang ter-jadi di salah satu kelurahan di

Kecamatan Pujud Kab. Rohil war-ga yang menerima Raskin dimintauntuk mencoblos No. 2, ujarnya.

Menurut Alfian dengan adanyakabar praktek money politik danpemberian Raskin kepada pemi-lih yang diduga dilakukan PaslonNo.2, diharapkan KPU RokanHilir tidak terburu-buru menge-luarkan Surat Keputusan ataskemenangan Paslon No.2 tersebut.Panwas Rokan Hilir juga diha-rapkan menindak lanjuti danmemproses pengaduan PanwasKecamatan terkait adanya pe-langgaran diduga dilakukan Pas-lon No.2 tersebut harapnya.

Ketua Panitia Pengawas Pemi-lih (Panwaslih) Pilkada Kecama-tan Pujud. Rokan Hilir Abdul Ganidisapa Gani ketika dikonfirmasiKPK Pos terkait praktek suapmenggunakan Raskin membenar-kan adanya praktek “suap” kepadapemilih dengan menggunakanRaskin (beras miskin) milik Bulog.Raskin tersebut seberat 15 Kg,dikemas dalam karung plastikdalam karung tersebut terdapatkartu nama Paslon No.2. Suyatnodan Jamiluddin jelasnya.

Raskin tersebut berasal dariBulog diserahkan ke kelurahanuntuk dibagikan kepada masya-rakat yang berhak, dan bukanuntuk di jadikan alat politik.Raskin itu memang milik ma-syarakat tapi dibeli dengan hargamurah yang ditentukan Bulogtanpa ada embel-embel untukmencoblos salah satu Paslon

namun oleh Sekretaris Kelurahan(Seklur) Gjl. Yang membagikanRaskim tersebut diberikan kepadamasyarakat pemilih secara gratis,dengan pesan mencoblos No.2padahal lanjut Gani Raskin terse-but harus dibayar. Temuan pem-berian Raskin yang dilakukan Gjl.kepada pemilih dengan pesanmencoblos No.2 telah dilaporkankepada Panwaslu Kabupaten Ro-kan Hilir untuk ditindak lanjutijelas Gani.

Sejumlah keterangan yang di-himpun KPK Pos menyebutkanoknum Seklur Pujud Gjl. terkaitpemberian Raskin yang dilapor-kan Panwaslih Pujud ke PanwasPilkada Rohil dikabarkan kasustersebut ditindak lanjuti PanwasRohil. Kasus dugaan money politikdan pemberian Raskin tersebutditangani Polres Rokan Hilir.Praktek money politik yang dila-kukan melalui Timsus No.2 dika-barkan terdapat dibeberapa Keca-matan dalam wilayah KabupatenRohil seperti yang terjadi di Keca-matan Tanah Putih Tanjung, di-informasikan Timsus Paslon No.2bagi-bagi duit kepada pemilih di-lakukan pada malam hari “H”pencoblosan sekitar pukul 02 Wibdini hari, warga dibangunkan or-ang suruhan Paslon No.2 untukmem bagi-bagi duit kepada warga.Duit yang dibagikan Timsus Pas-lon No.2 kepada warga kabarnyasebesar Rp.200. 000 per orang de-ngan syarat mencoblos No.2 ujarsumber KPK Pos. (PUR)

KETERANGAN -KETERANGAN -KETERANGAN -KETERANGAN -KETERANGAN - Ketua DPP Partai NasDem yang juga Korwil Sumut Martin Manurung (kanan) dan Sekretaris DPW Partai NasDem SumutIskandar ST (kiri) saat memberikan keterangan pers di kantor NasDem Sumut, Jalan Mongonsidi Medan, Kamis (10/12).

MEDAN - Dalam rangkamemeriahkan ulang tahunnyayang pertama PerkumpulanPadusi Minang Medan (P2M2)juga mengadakan acarapelantikan pengurusnya, yangdilaksanakan baru-baru ini diHotel Polonia Medan yangdihadiri Badan MusyawarahMasyarakat Minang (BM3),Ketua Bundo Kanduang Sumutserta beberapa perkumpulanibu-ibu arisan yang ada diMedan.

Ketua Umum P2M2 terpilih,Bundo Niar Malik, mengatakanbahwa perkumpulan inibertujuan menyatukan wanitaatau perempuan keturunanminang yang berada di KotaMedan, “Memang saat inianggotanya masih berkisar 60orang lebih, dan kami berharapkedepan akan terus bertambah,”Ujar Bundo.

“Padusi sendiri artinyaperempuan dalam bahasaMinang atau Padang, dan kamisemuanya tinggal dikotaMedan sehingga perkumpulanini kami namakan Perkum-pulan Padusi Minang Medan,”terangnya lagi.

Lebih lanjut Bundo Niarmenyatakan bahwa perkumpu-lan ini awalnya berdiri dariarisan 8 orang ibu rumahtangga yang kesemuanyaturunan asli Minang dankemudian beberapa bulan sajaanggotanya terus bertambah,

sehingga akhirnya dari arisankami buatlah perkumpulan.

Selain menyatukan wanitaMinang yang ada di Medan,P2M2 juga didirikan untuksaling bahu membahu melaku-kan kegiatan bakti sosialataupun kegiatan sosial lainnyadi kota Medan.

“Yang penting silaturahmidan kekeluargaan menjadiperioritas utama kami, sepertiyang sudah dilakukan pada aksilangsung saat HUT P2M2 yangjatuh pada 17 Nopember 2015lalu dimana pada acaratersebut kami mengadakan tourwisata ke Sumatera Baratselama 5 hari 4 malam yangdiikuti sebanyak 22 oranganggota, dan di kota Bukittinggi kami memberikanbantuan mukenah dan sarung

dibeberapa Mesjid yang ada didaerah tersebut.” Terang Bundo.

“Yang pasti kami tidakmenyampingkan dalam artimengabaikan sebagai istri danibu dikeluarga kami, karena haltersebut adalah yang palingutama.” Tegas Niar lagi.

Adapun susunan pengurusP2M2 adalah, Ketua Umum :Bundo Niar Malik, SekretarisUmum Hj.Yusnani,SE danBendahara umum : Hj.RisnoniSyoma, dan penasehat Penase-hat : Jasman Rusip, DeriaNovelina, Hj.Kasriati Hanafiah.Sedangkan untuk pengurusharian, Ketua-1 Iedha Ray.Ketua 2 Hj.Farida HanumBendahara Harian Hj.IsmiraSuheiry, Sekretaris harianChairun Noviani, serta bebe-rapa pengurus bidang. (BEN)

DPRD KOTA BINJAIBESERTA JAJARANNYA

Mengucapkan

SELAMAT ULANG TAHUN

KORPRI ke-44

SELAMAT ULANG TAHUN

KORPRI ke-44(29 November 1971 – 29 November 2015)

ZAINUDDIN PURBA SHKETUA

AGUS SUPRIYANTONOWAKIL KETUA II

H.M. SAJALIWAKIL KETUA I

Tertanda

Perkumpulan PadusiMinang-Medan Dilantik

Pilkada Siantar dan SimalungunMenunggu Putusan PTTUN

JAKARTA - Lima daerah resmi di-nyatakan ditunda pelaksanaan pil-kadanya karena terganjal sengketapencalonan yang belum selesai.Untuk Pematangsiantar, KabupatenSimalungun (Sumut) dan Manadomasih menunggu putusan final PT-TUN terkait sengketa pencalonan.

Sedang Kalimantan Tengahdan Fak-Fak, KPU mengajukankasasi ke Mahkamah Agung atasputusan PTTUN.

Komisioner KPU Hadar NafisGumay berharap pelaksanaan pil-kada di lima daerah ini berlang-sung pada tahun 2015. Meskipundia mengaku belum mengetahuisecara pasti kapan pelaksanaanpilkada di lima daerah ini.

"Kami sangat berharap itu (pe-mungutan suara) bisa dilaksana-kan di 2015 ini. Kami belum me-netapkan (waktu) karena kamitidak bisa memperkirakan putu-sannya (pengadilan) apakah bisaserempak putusannya," kata Ha-dar, Kamis (10/12).

Sementara Komisioner KPUyang lain Ferry Kurnia Rizkyan-syah mengaku pihaknya belumbisa memastikan apakah pilkadadi lima daerah bisa dilaksanakanpada tahun 2015 atau 2016. Menu-rutnya, banyak hal yang dipertim-bangkan baik dari aspek hukumberdasarkan putusan pengadilanmaupu aspek teknis terkait kesia-pan logistik, kesiapan anggaran,SDM dan kepanitian pilkada.

"Kami belum bisa prediksiapakah dilaksanakan 2015 atau2016. Yang saat ini kita lakukanialah tiga daerah tunggu putusan

akhir dan dua daerah kita ajukankasasi," kata Ferry.

Persiapan TeknisKomisioner KPU Arief Budiman

mengungkapkan bahwa pelak-sanaan pilkada di 5 daerah yangditunda sangat tergantung padaputusan pengadilan dan persiapanteknis setelahnya. Terkait putusanpengadilan, katanya KPU tidakbisa mengintervensi atau mengaturagar putusannya secepat mungkin.

“Yang perlu diperhatikan te-man-teman, di dalam kami memu-tuskan penundaan, di dalam un-dang-undang dikatakan sampaiada putusan yang berkekuatanhukum tetap. Jadi, ini di luar ke-wenangan atau kendali KPU ka-pan keluar putusan yang ber-kekuatan hukum tetap,” ujar Arief.

Karena itu, KPU katanya ber-harap agar MA dan PTTUN mem-prioritaskan putusan perkara seng-keta pencalonan di 5 daerah ini.

“Maka kami sebetulnya berha-rap, karena kami tidak bisa meng-intervensi, putusan atau prosesyang dilakukan MA, kalau kamimelakukan kasasi, bisa diproses-kan cepat. Nah, untuk ketiga dae-rah yang lain kan putusan sela,maka kami berharap putusanPTTUN itu cepat,” jelas dia.

Setelah putusan pengadilankeluar, lanjut Arief, KPU akanmemperhitungkan berapa lamawaktu untuk menyelenggarkanpilkada kembali. Dia mengaku,tiap daerah berbeda satu samalain karena kondisinya berbeda.

“Misalnya, di daerah A, ang-garan masih cukup untuk penye-lenggaraan atas penundaan taha-pan ini, maka tidak perlu lagi pem-bahasan anggaran, langsung masukke tahapan berikutnya penyediaanlogstik, melakukan sosialisasikepada masyarakat,” ungkap dia.

Namun, anggaran pilkada tidaktercukupi lagi, maka KPU di dae-rah yang bersangkutan harusmembicarakan lagi dengan peme-rintah daerahnya terkait keterse-diaan anggara untuk pilkada su-sulan. Pasalnya, yang punya ang-garan itu adalah pemerintah dae-rah, bukan KPU. “Jadi, tahapan ituharus dilakukan lebih dahulu, be-gitu selesai, baru dilakukan taha-pan berikutnya,” jelas Arief.

“Kalau semua berjalan lancarsejak keluar putusan berkekuatanhukum tetap, sekurang-kurang-nya 14 hari, tetapi bisa juga lebihlama sesuai dengan kondisi ma-sing-masing daerah,” tamhahArief. (SP/BBS)

� HADAR NAFIS GUMAY