ekotek minggu ke 4.ppt

23
Materi Minggu ke 4 Analisis Biaya Alat dan Mesin Pertanian

Upload: febryharry

Post on 06-Nov-2015

261 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

  • Materi Minggu ke 4 Analisis Biaya Alat dan Mesin Pertanian

  • Materi Pembahasan:Biaya Tetap dan cara menghitungnyaBiaya Tidak Tetap dan cara menghitungnyaBiaya TotalBiaya Pokok5. Biaya Pokok pada kasus alat lebih dari satu jenis (gabungan)Output:Mahasiswa faham Komponen biaya tetapKomponen biaya tidak tetapBiaya totalBiaya pokokMahasiswa mampu menghitungBiaya total Biaya Pokok

  • Tujuan suatu proyek : mendapatkan keuntungan maksimumSalah satu usaha untuk mencapainya adalah mengelola biaya (cost)Biaya tetap (biaya pemilikan)Fixed cost (owning cost)Biaya tidak tetap (biaya operasi)Variable cost (operating cost)Biaya

  • A. Biaya tetap : biaya yang jumlahnya tetap pada suatu perioda tidak bergantung pada jumlah produk/jam kerja mesinYang termasuk biaya tetap : Biaya penyusutan Bunga modal dan asuransi Pajak Gudang/garasi Biaya beban listrik (bila mesin memakai tenaga listrik)

  • A1. Biaya Penyusutan MesinSuatu mesin hanya dapat dipakai selama selang waktu tertentu. Biaya investasi akan habis (tersisa sedikit) setelah selang waktu tersebut. Oleh sebab itu, kalau dilihat dari waktu ke waktu selama selang waktu tersebut, nilai mesin telah berkurang/menyusutUmur teknis (service life)Lama waktu suatu mesin dapat dipakai secara teknis.Umur ekonomis (economic service life)Lama waktu dari waktu pembelian mesin sampai dengan mesin tersebut mencapai biaya tahunan rata-rata terendah. Setelah umur ekonomis mesin masih menguntungkan secara ekonomis namun keuntungan tersebut mulai berkurang.

  • Biaya penyusutan diperhitungkan dari umur ekonomis mesinBeberapa metoda diperhitungkan biaya penyusutan :Metoda garis lurus (stright line method)Metoda penjumlahan angka tahun (sum of the year digits method)Metoda keseimbangan menurun berganda (double declining balance method)Metoda Sinking Fund.

  • 1. Metoda Garis Lurus1.a. Tidak memperhitungkan bunga modalP - SND =D : biaya penyusutan per tahun (Rp./tahun)P : harga awal mesin (Rp.)S : harga akhir mesin (Rp.)N : perkiraan umur ekonomis (tahun)Contoh : Harga traktor baru = Rp. 10.000.000, umur ekonomis 5 tahun, dan harga akhir 10% dari harga awal. Hitunglah biaya penyusutan per tahun.D = Rp. 1.800.000/tahunPS0 1 2 3 4 . ND

  • 1.b. Memperhitungkan bunga modal (crf)PAAASAAAD = (P-S) (A/P,i,N)crfD = AContoh : bila bunga modal adalah 20% per tahun, hitunglah biaya penyusutan dari traktor di atas. D = 3.009.600crf = capital recovery factor1. Metoda Garis Lurus

  • 2. Metoda Penjumlahan Angka TahunN - ntyDt =(P S) Dt : Biaya penyusutan pada tahun ke-t (Rp./tahun)N : Umur ekonomis (tahun) nt : Lama pemakaian sampai tahun ke-t, dihitung dari tahun pertama (tahun) y : Jumlah angka tahun = 1 + 2 + . + NTahun N-n1 y N - nty(P S)DtNilai akhir012345 -5-0=55-1=45-2=35-3=25-4=1 -1515151515 -5/15/(9000)4/15/(9000)3/15/(9000)2/15/(9000)1/15/(9000) - 3000240018001200 60010 000 7 000 4 600 2 800 1 600 1 000

  • 3. Metoda Keseimbangan Menurun BergandaDt = Vt-1 - Vtdimana Vt=Vt-1 (1 x/N)t : tahunVt : nilai mesin pada akhir tahun ke-t; V0 = Px : suatu tetapan antara 1 2 (biasanya 2)Contoh : untuk traktor di atas biaya penyusutannya adalah sebagai berikut :S

    TahunVt-1Vt-1(1-x/N)VtDt0--10 000-110 00010 000(1-2/5) 6 0004 0002 6 000 6 000(1-2/5) 3 6002 4003 3 600 3 600(1-2/5) 2 1601 4404 2 160 2 160(1-2/5) 1 290 8705 1 290 1 290(1-2/5) 780 510

  • 4. Metoda Sinking FundDt = (P-S) (A/F,i,N) (F/P, i, t-1)P = 10 JutaS = 10 % x Pi = 12 %S

    Tahun(A/F,12%,5)(F/P,12%,t-1)DtVt0---10 00010.157411 417 8 58320.15741.121 597 6 99630.15741.251 7775 21940.15741.401 9903 22950.15741.572 229 1 000

  • Metoda Garis LurusMetoda Penjumlahan Angka TahunMetoda Keseimbangan Menurun BergandaMetoda Sinking Fund

    Chart1

    10000

    8200

    6400

    4600

    2800

    1000

    Tahun

    Nilai Mesin

    AngkaTahun

    P =10000

    S =1000

    TahunN-ntyN-nt/y (P-S)DtNilai Akhir

    010000

    1515300030007000

    2415240024004600

    3315180018002800

    4215120012001600

    51156006001000

    TahunNilai Mesin

    010000

    17000

    24600

    32800

    41600

    51000

    AngkaTahun

    Tahun

    Nilai Mesin

    MenurunBerganda

    P =10000

    S =1000

    N =5

    x =2

    TahunVt-1Vt-1(1-x/N)VtDt

    010000

    110000600060004000

    26000360036002400

    33600216021601440

    4216012961296864

    51296778778518

    S

    010000

    16000

    23600

    32160

    41296

    5777.6

    Vt=Vt-1 (1 x/N)Dt = Vt-1 - Vt

    MenurunBerganda

    Tahun

    Nilai Mesin

    garisLurus

    P =10000

    S =1000

    N =5

    TahunDVt

    010000

    118008200

    218006400

    318004600

    418002800

    518001000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    P - S

    N

    D =

    garisLurus

    Tahun

    Nilai Mesin

    crf

    P =10000

    S =1000

    N =5

    I =20%

    crf =0.3344

    TahunDVt

    010000

    13009.68200

    23009.66400

    33009.64600

    43009.62800

    53009.61000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    D = (P-S) (A/P,i,N)

    crf

    Tahun

    Nilai Mesin

    Sinking Fund

    P =10000

    S =1000

    i =0.12

    Tahun(A/F,12%,5)(F/P,12%,t-1)DtVt

    010000

    10.15751.0014188583

    20.15751.1215886995

    30.15751.2517725223

    40.15751.4019853239

    50.15751.5722251013

    010000

    18583

    26995

    35223

    43239

    51013

    Dt = (P-S) (A/F,i,N) (F/P, i, t-1)

    Sinking Fund

    Tahun

    Nilai Mesin

    Chart2

    10000

    7000

    4600

    2800

    1600

    1000

    Tahun

    Nilai Mesin

    AngkaTahun

    P =10000

    S =1000

    TahunN-ntyN-nt/y (P-S)DtNilai Akhir

    010000

    1515300030007000

    2415240024004600

    3315180018002800

    4215120012001600

    51156006001000

    TahunNilai Mesin

    010000

    17000

    24600

    32800

    41600

    51000

    AngkaTahun

    Tahun

    Nilai Mesin

    MenurunBerganda

    P =10000

    S =1000

    N =5

    x =2

    TahunVt-1Vt-1(1-x/N)VtDt

    010000

    110000600060004000

    26000360036002400

    33600216021601440

    4216012961296864

    51296778778518

    S

    010000

    16000

    23600

    32160

    41296

    5777.6

    Vt=Vt-1 (1 x/N)Dt = Vt-1 - Vt

    MenurunBerganda

    Tahun

    Nilai Mesin

    garisLurus

    P =10000

    S =1000

    N =5

    TahunDVt

    010000

    118008200

    218006400

    318004600

    418002800

    518001000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    P - S

    N

    D =

    garisLurus

    Tahun

    Nilai Mesin

    crf

    P =10000

    S =1000

    N =5

    I =20%

    crf =0.3344

    TahunDVt

    010000

    13009.68200

    23009.66400

    33009.64600

    43009.62800

    53009.61000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    D = (P-S) (A/P,i,N)

    crf

    Tahun

    Nilai Mesin

    Sinking Fund

    P =10000

    S =1000

    i =0.12

    Tahun(A/F,12%,5)(F/P,12%,t-1)DtVt

    010000

    10.15751.0014188583

    20.15751.1215886995

    30.15751.2517725223

    40.15751.4019853239

    50.15751.5722251013

    010000

    18583

    26995

    35223

    43239

    51013

    Dt = (P-S) (A/F,i,N) (F/P, i, t-1)

    Sinking Fund

    Tahun

    Nilai Mesin

    Chart3

    10000

    6000

    3600

    2160

    1296

    777.6

    Tahun

    Nilai Mesin

    AngkaTahun

    P =10000

    S =1000

    TahunN-ntyN-nt/y (P-S)DtNilai Akhir

    010000

    1515300030007000

    2415240024004600

    3315180018002800

    4215120012001600

    51156006001000

    TahunNilai Mesin

    010000

    17000

    24600

    32800

    41600

    51000

    AngkaTahun

    Tahun

    Nilai Mesin

    MenurunBerganda

    P =10000

    S =1000

    N =5

    x =2

    TahunVt-1Vt-1(1-x/N)VtDt

    010000

    110000600060004000

    26000360036002400

    33600216021601440

    4216012961296864

    51296778778518

    S

    010000

    16000

    23600

    32160

    41296

    5777.6

    Vt=Vt-1 (1 x/N)Dt = Vt-1 - Vt

    MenurunBerganda

    Tahun

    Nilai Mesin

    garisLurus

    P =10000

    S =1000

    N =5

    TahunDVt

    010000

    118008200

    218006400

    318004600

    418002800

    518001000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    P - S

    N

    D =

    garisLurus

    Tahun

    Nilai Mesin

    crf

    P =10000

    S =1000

    N =5

    I =20%

    crf =0.3344

    TahunDVt

    010000

    13009.68200

    23009.66400

    33009.64600

    43009.62800

    53009.61000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    D = (P-S) (A/P,i,N)

    crf

    Tahun

    Nilai Mesin

    Sinking Fund

    P =10000

    S =1000

    i =0.12

    Tahun(A/F,12%,5)(F/P,12%,t-1)DtVt

    010000

    10.15751.0014188583

    20.15751.1215886995

    30.15751.2517725223

    40.15751.4019853239

    50.15751.5722251013

    010000

    18583

    26995

    35223

    43239

    51013

    Dt = (P-S) (A/F,i,N) (F/P, i, t-1)

    Sinking Fund

    Tahun

    Nilai Mesin

    Chart4

    10000

    8582.5

    6994.9

    5223.025

    3238.525

    1013.05

    Tahun

    Nilai Mesin

    AngkaTahun

    P =10000

    S =1000

    TahunN-ntyN-nt/y (P-S)DtNilai Akhir

    010000

    1515300030007000

    2415240024004600

    3315180018002800

    4215120012001600

    51156006001000

    TahunNilai Mesin

    010000

    17000

    24600

    32800

    41600

    51000

    AngkaTahun

    Tahun

    Nilai Mesin

    MenurunBerganda

    P =10000

    S =1000

    N =5

    x =2

    TahunVt-1Vt-1(1-x/N)VtDt

    010000

    110000600060004000

    26000360036002400

    33600216021601440

    4216012961296864

    51296778778518

    S

    010000

    16000

    23600

    32160

    41296

    5777.6

    Vt=Vt-1 (1 x/N)Dt = Vt-1 - Vt

    MenurunBerganda

    Tahun

    Nilai Mesin

    garisLurus

    P =10000

    S =1000

    N =5

    TahunDVt

    010000

    118008200

    218006400

    318004600

    418002800

    518001000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    P - S

    N

    D =

    garisLurus

    Tahun

    Nilai Mesin

    crf

    P =10000

    S =1000

    N =5

    I =20%

    crf =0.3344

    TahunDVt

    010000

    13009.68200

    23009.66400

    33009.64600

    43009.62800

    53009.61000

    010000

    18200

    26400

    34600

    42800

    51000

    D = (P-S) (A/P,i,N)

    crf

    Tahun

    Nilai Mesin

    Sinking Fund

    P =10000

    S =1000

    i =0.12

    Tahun(A/F,12%,5)(F/P,12%,t-1)DtVt

    010000

    10.15751.0014188583

    20.15751.1215886995

    30.15751.2517725223

    40.15751.4019853239

    50.15751.5722251013

    010000

    18583

    26995

    35223

    43239

    51013

    Dt = (P-S) (A/F,i,N) (F/P, i, t-1)

    Sinking Fund

    Tahun

    Nilai Mesin

  • A2. Biaya Bunga Modal dan AsuransiDari 4 metoda perhitungan biaya penyusutan di atas, hanya 2 metoda yang memperhitungkan bunga modal, yaitu :Metoda garis lurus dengan bunga modal (crf)Metoda Sinking FundApabila metoda yang dipakai bukan dua metoda di atas, maka bunga modal harus dihitung.i P (N + 1)2 NI =dimana I : bunga modal (dan asuransi) (Rp./tahun)i : tingkat bunga modal (dan asuransi) (% tahun) P : harga awal mesin (Rp) N : umur ekonomis mesin (tahun)i PI =Majemuk :Sederhana :

  • A3. Biaya Pajak : di indonesia belum ada ketentuan mengenai pajak alat dan mesin pertanian. Biasanya dinyatakan dalam % dari harga awal per tahun.A4. Biaya Bangunan, Garasi, Biaya Beban Listrik, dsbKalau biaya-biaya dibayar per bulan, maka biaya per tahun menjadi :F = A (F/A , i, 12)dimana F : biaya per tahunA : biaya per bulan i : tingkat bunga per bulanKalau garasi/bangunan dibangun sendiri, bukan sewa, maka biaya garasi/ bangunan berupa biaya penyusutan bangunan.

  • B. Biaya Tidak TetapB1. Biaya Bahan BakarBBM : l /jamListrik : Watt, kWBatubara : kg/JamUntuk mesin berbahan bakar BBM, konsumsi bahan bakar biasanya bergantung pada beban mesin (RPM) dan tenaga mesin (BHP)Kondisi normal : 0.1 l/BHP/jamKondisi berat : 0.18 l/BHP/jamKonsumsi bahan bakar(l/BHP/jam)Beban NormalBeban BeratJenis mesinTraktor tangan 0.09 0.17Traktor roda 4 0.12 0.18Traktor diesel stationer 0.11 0.16Traktor rantai 0.10 0.18Rp/jamkonversi

  • B2. Biaya Pelumas Oli mesin, oli transmisi, oli gardan dan oli hidrolik bergantung pada jenis mesin

    Jenis mesinBHPKeperluan Oli(l/jam)1. Mesin bensin20-4040-6060-8080-1000.0450.0540.0590.0732. Mesin diesel20-4040-6060-8080-100100-1200.0500.0540.0590.0770.095

  • B3. Biaya Pemeliharaan(Maintenance Cost) perbaikan kerusakan pembersihan pengecatantraktor : 1.2 % P/100 jampemeliharaan engine dari mesin pengolahan hasil pertanian: 1.2% (P-S)/100 jamperbaikan dari mesin pengolahan hasil pertanian : 5% P/tahunpemeliharaan bajak garu : 2% (P-S)/100 jamSecara umum biaya pemeliharaan dihitung sebagai berikut:----

  • B4. Biaya Operator- dibayar per satuan waktu : per jam, harian, mingguan, bulanan Rp./jam, Rp./hari, Rp./bulan.- dibayar berdasarkan luas olahan : Rp./ha- dibayar berdasarkan jumlah produk : Rp/ton, Rp./bungkusB5. Biaya Hal-hal Khusus penggantian suku cadang bernilai tinggi penggantian banBiaya ban (Rp./Jam) = ------------------------------Biaya penggantian banPerkiraan umur banContoh : sepasang ban belakang traktor perlu diganti setiap 2800 jam. Biaya penggantian adalah Rp. 2 000 000Biaya ban = 2 000 000 / 2 800 = Rp. 714.30/jam

  • C. Biaya TotalBiaya Total = = Biaya Tetap + Biaya Tidak Tetapper tahunper jamPerlu menyamakan satuan, misalnya menjadi Rp./jamB = ---------- + BTTBTxdimana:B : biaya total (Rp./jam)BT : biaya tetap (Rp./tahun)BTT : biaya tidak tetap (Rp./jam)x : perkiraan jam kerja per tahun (jam/tahun)

  • D. Biaya Pokok MesinBiaya yang dikeluarkan oleh sebuah mesin untuk membuat satu unit produk Rp/kg Rp/unit Rp/liter Rp/haBp : Biaya Pokok (Rp/unit, Rp./kg, Rp/l, Rp./ha)B : Biaya Total (Rp./jam)k : Kapasitas kerja (unit/jam, kg/jam, l/jam, ha/jam)BP = B k

  • BTTkBpxBp = BTxk+ BTTSemakin tinggi jam kerja mesin per tahunmaka biaya pokok semakin rendah

  • Contoh Kasus

    Perajang singkong

    Harga: Rp 5.000.000Umur : 10 tahunNilai Akhir (S) : Rp 500.000Daya: 1.5 HPKonsumsi Bahan bakar : 2 liter/jam/HPHarga Bahan Bakar : Rp 4500/literJam Kerja per tahun : 1200 jam/tahunBiaya Perawatan: Rp 200.000/200 jamBiaya Gudang: 1% dari Harga/tahun Bunga pinjaman: 12%/tahunBiaya operasional Pompa ????

    Kapasitas pompa: 500 kg/jamBiaya pokok merajang singkong (Rp/kg) ????

  • Sebuah mesin pemipil jagung dibeli dengan harga Rp. 15 juta, memiliki umur ekonomi 10 tahun, dan nilai sisa Rp. 1.5 juta. Biaya variabel diperkirakan sebesar Rp. 20000/jam. Kapasitas mesin pipil adalah 250 kg jagung gelondong per jam. Dalam setahun diperkirakan akan dapat menggiling 200 ton jagung gelondong, Rendemen giling 85%. Harga jagung gelondong Rp 3000/kg. Tingkat bunga modal 10%/tahun. a. Berapa harga pokok pipil per kg jagung (jagung pipil) b. Berapa harga jual jagung pipil, bila pengusaha ingin mendapatkan untung sebesar 10% dari setiap kg jagung pipil yang terjual Contoh Kasus