Download - upload 4

Transcript
Page 1: upload 4

Komponen Hernia :1. Kantong

Tempat isi hernia yang normalnya bukan diisi itu tapi jadi adaContoh: peritonium yang ikut menonjola

2. IsiYang mengisi kantung hernia atau organnya, misalnya: usus, kandung kemih, omentum

3. PintuTempat lewatnya

Berdasar pada isi :1. Reponibilis

Isi bisa keluar masuk dengan mudahnya. Usus keluar jika berdiri atau mengedan dan masuk lagi jika berbaring atau didorong masuk, tidak ada keluhan nyeri atau gejala obstruksi usus.

2. IrreponibilisTidak bisa keluar masuk dengan mudahnya karena ada bagian yang terjepit, adhesi terlalu lama dengan kantong sehingga menjadi lengket dengan kantongnya, atau bisa juga karena isi hernia terlalu besar misalnya sebesar kelapa pada henia permagna.

3. IncarcerataIsinya usus nggak bisa masuk lagi karena terjepit sehingga menimbulkan gangguan pasase usus sehingga muncul tanda-tanda ileus

4. strangulataIni mirip dengan hernia incarserata namun disertai dengan ganggua pada pembuluh darahnya (misalnya mesentericanya ikut terjepit sehingga mengganggu sirkulasi darah). Hal ini menyebabkan terjadinya nekrosis.

Pada hernia incancerata biasanya selalu disertai dengan strangulata sedangkan hernia strangulata tidak selalu merupakan hernia incancerata. Maksudnya kalo hernia yang sampai tersubat itu (sampai mengganggu pasase usus) biasanya disertai dengan gangguan peredaran darah, Tetapi kalo hernia disertai gangguan peredaran darah (misalnya sampai nekrosis) tidak selalu disertai dengan gangguan pasase usus.Untuk penanganannya hernia reponibilis dan irreponibilis perlu suatu perencanaan sedangakan apabila hernia incancerata atau strangulata harus segera dilakukan operasi.


Top Related