Transcript
Page 1: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

PENGEMBANGAN EKONOMI KREATIF DIIndonesia

Cokorda Istri DewiSTAF KHUSUS BIDANG KAJIAN & PERENCANAAN

KEMENTERIAN PERDAGANGAN RI1 3 . 0 7 . 1 0

D e n p a s a r - B a l i

Page 2: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Sudah Sampai Di mana Perkembangan eKONOMI kREATIF ?

1.

2.

Outline:

3.

Tujuan Diskusi eKONOMI kREATIF ?

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 2

Apa Kontribusi Kemendag dalam Pengembangan eKONOMI kREATIF?

3. Bagaimana Mengembangkan eKONOMI kREATIFSelanjutnya?

4.

Diskusi Pengembangan eKONOMI kREATIF di Bali.5.

Page 3: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Tujuan Diskusi Ekonomi Kreatif

• Mengkomunikasikan upaya-upaya pengembangan

Ekonomi kreatif

• Mendapatkan Informasi mengenai

perkembangan Ekonomi Kreatif khususnya di perkembangan Ekonomi Kreatif khususnya di

Bali

• Mendapatkan masukan/saran bagi Kementerian

Perdagangan dalam Pengembangan Ekonomi Kreatif

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 3

Page 4: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Sudah Sampai Di mana Perkembangan eKONOMI

Sudah Sampai Di mana Perkembangan eKONOMI

kREATIF ?

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 4

Page 5: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Ekonomi Kreatif VSIndustri Kreatif?

Industri kreatif didefinisikan sebagai industri yang berasal dari pemanfaatan kreativitas, keterampilan serta bakat individu untuk menciptakan kesejahteraan serta lapangan pekerjaan dengan menghasilkan dan memberdayakan daya kreasi dan daya cipta individu tersebut. *Kementerian

Perdagangan 2009

Ekonomi Kreatif merupakan era ekonomi baru yang mengintensifkan informasi dan kreativitas dengan mengandalkan ide dan stock of knowledge dari sumber daya manusianya sebagai faktor produksi utama dalam kegiatan ekonominya. *Kementerian Perdagangan 2009

Perdagangan 2009

5

Page 6: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Mengapa Ekonomi Kreat i f?

1. Memberikan kontribusi

ekonomi yang signifikan

2. Menciptakan iklim bisnis

yang positif

3. Membangun citra dan

identitas bangsa

>>>>>>>>

Mengapa

Dampak Sosial•Kualitas Hidup

•Pemerataan kesejahteraan•Peningkatan

Toleransi sosial

Kontribusi Ekonomi

•PDB•Menciptakan

Lapangan Pekerjaan •Ekspor

Iklim Bisnis•Penciptaan

Lapangan usaha•Dampak bagi

sektor lain•Pemasaran

6

identitas bangsa

4. Berbasis pada sumber daya

yang terbarukan

5. Menciptakan inovasi dan

kreativitas yang merupakan

keunggulan kompetitif

suatu bangsa

6. Memberikan dampak sosial

yang positif

Mengapa Ekonomi

KreatifCitra &

Identitas bangsa•Turisme

•Ikon Nasional•Membangun

budaya, warisan budaya & nilai lokal

Sumber Daya Terbarukan

•Berbasis Pengetahuan,

kreativitas• Green

Community

Inovasi & Kreativitas

•Ide & Gagasan•Penciptaan Nilai

Page 7: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

01.Statistik Kontribusi Industri Kreatif Indonesia 2002-2008

No Indikator Satuan 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008

1 Berbasis PDB

1.1 Nilai Tambah Berlaku Miliar Rp 160.337 167.355 192.128 214.541 256.848 297.557 360.663

1.2 Nilai Tambah Konstan Miliar Rp 132.472 131.077 138.627 135.394 142.091 147.907 151.581

1.3 Pertumbuhan Persen - -1,05% 5,76% -2,33% 4,95% 4,09% 2,48%

1.4 Kontribusi Nasional Persen 8,80% 8,31% 8,37% 7,73% 7,69% 7,53% 7,28%

2 Berbasis Ketenagakerjaan

2,1 Jumlah Tenaga Kerja Orang 8.090.276 6.700.589 7.497.885 7.360.032 7.009.392 7.396.913 7.686.410

2,2 Pertumbuhan Persen - -17,18% 11,90% -1,84% -4,76% 5,53% 3,91%

2,3 Tingkat Partisipasi Nasional Persen 8,83% 7,38% 8,00% 7,75% 7,34% 7,40% 7,53%

2,4 Produktivitas Ribu Rp/TK 52.301 48.038 56.230 63.606 65.458 65.044 64.919

3 Berbasis Aktivitas Perusahaan

77*Kementerian Perdagangan 2009

3 Berbasis Aktivitas Perusahaan

3,1 Jumlah Perusahaan Perusahaan 3.192.365 2.623.965 3.099.344 2.734.076 2.576.235 2.813.959 3.001.635

3,2 Pertumbuhan Persen - -17,80% 18,12% -11,79% -5,77% 9,23% 6,67%

3,3 Kontribusi Nasional Persen 7,52% 6,34% 7,24% 6,57% 6,09% 6,36% 0,00%

4 Berbasis Perdagangan Internasional

4,1 Nilai Ekspor Miliar Rp 58.413 57.597 69.774 76.462 84.840 95.209 114.925

4,2 Pertumbuhan Ekspor Persen -1,40% 21,14% 9,59% 10,96% 12,22% 20,71%

4,3 Kontribusi thd Ekspor Nasional Persen 11,43% 11,32% 10,49% 9,08% 9,33% 8,86% 7,52%

4,4 Nilai Impor Miliar Rp 4.445 4.060 5.560 6.915 6.045 8.077 10.442

4,5 Pertumbuhan Impor Persen -8,67% 36,93% 24,38% -12,58% 33,62% 29,27%

4,6 Kontribusi thd Impor Nasional Persen 1,59% 1,50% 1,29% 1,22% 1,10% 1,15% 0,82%

4,7 Net Trade Miliar Rp 53.967 53.537 64.214 69.547 78.795 87.131 104.483

4,8 Pertumbuhan Net Trade Persen -0,80% 19,94% 8,30% 13,30% 10,58% 19,91%

4,9 Kontribusi thdp Net Trade Nasional Persen 23,33% 22,54% 27,58% 25,30% 21,99% 23,34% 41,65%

Page 8: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Pertumbuhan Kontribusi PDB IK

• Pemutakhiran kontribusi PDB IK di tahun 2009 belum dilakukan

sehingga belum diperoleh data kontribusi PDB IK di tahun 2009 ini.

• Jika 2009-2014 ditargetkan harus berkontribusi antara 7-8%*, maka

selama tren pertumbuhan IK selama periode tersebut, adalah

antara 6-10%

• Pertumbuhan PDB IK dihitung berdasarkan • Pertumbuhan PDB IK dihitung berdasarkan

pertumbuhan PDB yang telah ditargetkan oleh

pemerintah dan juga target kontribusi PDB IK

terhadap PDB Nasional.

8

* Berdasarkan target cetak biru, kontribusi PDB yang diisyaratkan pada Penguatan Pondasi dan Pilar (>2015 ) berkisar antara 7-8%

Page 9: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

2,7 2,4 2,6

5,9 5,5

12,5 12,0

14,9

7,2 6,6 6,0

5,0

10,0

15,0

20,0 Tren Pertumbuhan PDB Subsektoral IK 2005-2008

0,6 (3,9) (0,2)

(5,0)

-

9

*Kementerian Perdagangan 2009

Page 10: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

02. C i t ra & Ident i tas Bangsa

Citra adalah

BRANDBRAND

NEGARANEGARA

Pariwisata

Sumber

Daya Insani

Budaya &

Warisan

Budaya

Pemerin-

tahan

Produk & Insan Kreatif mengangkat budaya dan kearifan lokal yang dikemas secara apik sehingga dapat diterima di pasar internasional

10

Semakin baik ekspor produk industri kreatif Indonesia, menandakan kreatifitas bangsa Indonesia semakin diperhitungkan.

Citra adalah kesan dan persepsi yang diterima oleh seseorang ketika melihat mendengar dan merasakan sesuatu tentang Indonesia.

Ekspor

Investasi &

Keimigra-

sian

Page 11: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

03. Sumber Daya Terbarukan

Berbasis Pengetahuan, kreativitas

Industri kreatif berasal dari ide manusianya. Berbeda dengan

industri yang bermodalkan bahan baku fisikal, industri kreatif

bermodalkan ide-ide kreatif, talenta dan keterampilan. Ide-ide

adalah sumber daya yang selalu terbaharukan.

ide

tindakaninspirasi

inovasi

x Komunitas Hijau (perhemat bahan baku,

11

Intensifikasi desainmemperlambat proses

eksploitasi sumber daya alam.

Mendekatkan pekerja kreatif ke daerah suplai bahan baku

(pedesaan) akan membantumemunculkan klaster-klaster produksi skala desa, ekonomi

desa tumbuh dan mencegah terjadinya urbanisasi.

x

x (perhemat bahan baku, perbanyak kerja)

Page 12: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Kategori Mahasiswa> WayBag (ISI Denpasar)

• IDE RENCANA BISNIS

WayBag

WayBag berasal kata “Wayang & Bag” yaitu produk hand bag atau tas tangan

inovatif yang menghadirkan sentuhan ornamental wayang Bali. Keunggulan

produk ini terletak pada proses pembuatan wayang yang diukir langsung tanpa

bantuan mesin, sehingga para pembeli dapat merasakan langsung “jiwa

kreativitas” dari tangan seorang ‘seniman wayang’ dalam menghasilkan produk kreativitas” dari tangan seorang ‘seniman wayang’ dalam menghasilkan produk

yangmemiliki cita rasa seni tinggi dengan kuantitas produksi terbatas atau produk

limited edition.

• PROFIL PESERTA

– Nama: Ketut Adhi Apriana

– Nama Universitas: ISI Denpasar

– Domisili: Bali

7/12/2010 12

Page 13: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

04. Inovasi & Kreativitas

Kemandirian Ide & GagasanSaat ini registrasi paten asing jauh lebih banyak dibandingkan registrasi paten lokal. Dengan merangsang industri kreatif di Indonesia, kontribusi paten, hakcipta, merk dan desain lokal dapat ditingkatkan.

Penciptaan Nilai BaruInovasi tidak identik dengan penemuan ilmiah. Kreatifitas desain bisa dengan cara penggabungan(konvergensi) teknologi-teknologi yang telah ada sehingga

Sumber: website dirjen hkiRadio Kayu-Singgih

13

cara penggabungan(konvergensi) teknologi-teknologi yang telah ada sehingga melahirkan suatu ide yang baru. Semua teknologi didalam iPod berasal dari teknologi pihak ketiga. Namun Apple mampu mengintegrasikan menjadi produk baru dan memiliki nilai kegunaan baru.

Hemat Investasi dan WaktuSektor desain hanya membutuhkan lebih sedikit investasi dan waktu pengembangan yang lebih singkat dibandingkan dengan investasi di sektor manufaktur. Rata-rata perusahaan di Korea mengeluarkan 400 juta won (429,830 dollar Amerika) dalam membangun suatu teknologi baru, sedangkan proyek-proyek yang terkait dengan desain rata-rata hanya 20 juta won (21,492 dollar Amerika) dengan waktu maksimum hanya 9 bulan.

Page 14: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Kategori Umum> Lazuli Sarae, Batik on Denim (Bandung)

• IDE RENCANA BISNIS

Lazuli Sarae, Batik on Denim

Lazuli Sarae adalah suatu produk yang menggabungkan kedua kultur

tersebut dengan melakukan proses pembatikan pada bahan denim

sehingga menghasilkan varian tekstil baru (denim dengan motif batik)

yang kemudian dijadikan bahan untuk pembuatan produk fashion dan

aksesoris saat ini, seperti jeans, jaket, sepatu, tas, dan sebagainya.aksesoris saat ini, seperti jeans, jaket, sepatu, tas, dan sebagainya.

• PROFIL PESERTA

– Nama: Gilang M. Iqbal

Ivan Kurniawan

Maretta Astri Rimanda

– Domisili: Bandung

7/12/2010 14

Page 15: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Dampak Sos ia l

Kualitas Hidup• Pembangunan bermodalkan kreatifitas

meningkatkan kualitas hidup (well being).

• Pekerja-pekerja kreatif didalam industri film,

musik, permainan interaktif, layanan komputer

dan piranti lunak, arsitek, riset dan

pengembangan memiliki penghasilan diatas

Pekerja kreatif

15

pengembangan memiliki penghasilan diatas

rata-rata penghasilkan pekerja di sektor industri

lain.

Peningkatan Toleransi sosial• Konsentrasi pekerja-pekerja kreatif yang tinggi

menandakan dinamika dan ekonomi yang sehat,

menjadi magnet investasi dan peluang kerja

yang lebih baik.

Kreatifitas berbasis warisan budaya

Page 16: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Peluang Ekonomi Kreatif

A. Perubahan Perilaku Pasar dan Konsumen: Pergaulan dan gaya hidup semakin global dan pasar baru

berbasis teknologi informasi.

B. Tumbuhnya Era produksi non Massal: Daur hidup

produk yang semakin singkat mendorong lahirnya sistim

produksi non-massal yang kemudian justru sesuai dengan

kebutuhan produksi di industri kreatif.

C. Porsi Konsumsi Produk dan Jasa Industri Kreatif

yang Relatif besar di Negara G-7: memberikan

panduan pada Indonesia, bahwa produk yang diekspor harus

16

panduan pada Indonesia, bahwa produk yang diekspor harus

terdesain dengan lebih baik, tidak bisa hanya berorientasi pada

fungsi dasar saja.

D. Porsi Pasar Industri Dalam Negeri Yang Besar: Jumlah penduduk terbesar nomor 4 didunia. Perilaku konsumsi

masyarakat yang tinggi harus diarahkan untuk mengkonsumsi

produk-produk lokal.

E. Keragaman Sosio-Kultural Indonesia: Keragaman

sosio-kultural menjadi sumber inspirasi yang tidak pernah

kering. Industri kreatif mampu memberi sentuhan yang lebih

kontekstual dengan kehidupan di era modern.

Page 17: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Fakta-fakta yang dapat menjadi Peluang bagi pelaku Industri Kreatif

• 43% penduduk Indonesia adalah generasi muda (14-39 tahun)

• Generasi Face book : Online dan aware dan anggotanya di

seluruh dunia mencapai 150 juta

Lebih dari 13 jam video diupload setiap menit• Lebih dari 13 jam video diupload setiap menit

• Terdapat 4 milyar foto di Flickr dan 55% dari

masyarakat dunia memiliki foto di Flickr

• Pertumbuhan pengguna twitter 1.400% dari januari-feb 2009

• Pengguna Mobile Phone di seluruh dunia mencapai 3,3 Milyar

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 17

Page 18: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Pengguna Internet di Indonesia

2009: 31 juta pengguna internet

Estimasi 2012: 100 juta pengguna internet (mobile + desktop)

16.000.000

19.668.358

23.648.091

27.607.824

20.000.000

25.000.000

30.000.000

145%

In 8 Years

1.900.000 4.200.000 4.500.000

8.080.534

11.226.143

16.000.000

-

5.000.000

10.000.000

15.000.000

2000 2001 2002 2003 2004 2005 206 2007 2008

Subscriber Users

Source APJII and synovate analysis

Page 19: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Perkembangan Facebook di Indonesia

• Tahun 2009, pengguna Facebook di

Indonesia tumbuh 1.536,7%

• Indonesia adalah negara ke-4terbesar yang menggunakan facebook setelah USA, UK and Turkey dengan jumlah total

pengguna 14.681.580 Top 10 Facebook Country:

http://www.nickburcher.com/2009/12/facebook-usage-statistics-by-country.html

Page 20: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Perkembangan Twitter di Indonesia

Page 21: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Contoh Pemanfaatan PeluangPelaku Kreatif

Memimpin perusahaan konsultan

pemasaran online yang didirikan sejak

2006 . Dalam tiga tahun perusahaan ini

Iim Fahima Jachja, umur 31 tahun, Virus Communications

2006 . Dalam tiga tahun perusahaan ini

berhasil memenangkan tender dan

melayani lebih dari 10 perusahaan blue

chip, seperti: Hewlett Packard, Toyota,

Auto 2000, Telkom, XL, Smart Telco, Lippo

Group, Tupperware, and Sosro

21

Page 22: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Perkembangan Ekonomi Kreatif NasionalOLEH PEMERINTAH

INAICTAINAICTAINAICTAINAICTA VIRUS KVIRUS KVIRUS KVIRUS K

Beberapa kegiatan pengembangan ekonomi Kreatif oleh pemerintah

22

Page 23: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Beberapa Kota Kreatif di Indonesia

Branding kota kreatif telah mampu mengangkat karakter kota

23

Branding kota kreatif telah mampu mengangkat karakter kota

sebagai daya tarik dan penggerak perekonomian

Page 24: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Beberapa Kegiatan Ekonomi Kreatif di DaerahYang telah rutin dilakukan

Terdapat ratusan kegiatan kreatif yang dilakukan di Indonesia setiap tahunnya, berikut ini adalah beberapa kegiatan yang menarik perhatian masyarakat

• Bandung : Helarfest, Braga Festival

• Jakarta : Festival Kota Tua, PRJ, Jak Jazz, Jiffest

• Solo : Solo Batik Carnival, pasar windu jenar

• Yogyakarta : Festival Kesenian Yogyakarta, Pasar Malam Sekaten, Biennale

• Bali : Bali Fashion Week, Bali Art Festival, Sanur Festival

• Lampung : Way Kambas Festival• Lampung : Way Kambas Festival

• Palembang: Festival Musi

• dll…

Event Kreatif besar lainnya yang juga telah rutin diadakan seperti:

• Pesta Blogger, Java Jazz, HelloFest, KickFest

24

Page 25: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Komunitas Kreatif

Rank Nama Komunitas WEBSITE Rata2 Pengunjung per

hari1 Fashionesedaily http://fashionesedaily.com/ 23464

2 Kementerian Desain Republik Indonesia http://menteridesainindonesia.blogspot.com/ 2450

3 Musikator http://www.musikator.com/ 2094

4 Desain Grafis Indonesia http://desaingrafisindonesia.wordpress.com/ 2041

5 Komunitas Kreatif Bali http://komunitaskreatifbali.wordpress.com/ 562

6 Republik Kreatif http://republikkreatif.com/ 431

7 Common Room http://commonroom.info/ 342

8 Bandung Creative City http://bandungcreativecityblog.wordpress.com/ 310

9 Masyarakat Industri Kreatif Teknologi

Informasi dan Komunikasi Indonesia

http://forumtelematika.com/id/node/17 240

Komunitas Kreatif Top Ten

25

Informasi dan Komunikasi Indonesia

(MIKTI)

10 Inside http://www.ins-ide.org/ 186

Rank Subsektor Website Jumlah Member1 Layanan Piranti Lunak http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/ 17767

2 Layanan Piranti Lunak http://tech.groups.yahoo.com/group/ilmukomputer/ 13452

3 Penerbitan & Percetakan http://groups.yahoo.com/group/pasarbuku/ 8499

4 Musik http://groups.yahoo.com/group/komunitasmusik/ 4492

5 Penerbitan & Percetakan http://groups.yahoo.com/group/1001buku/ 4353

6 Desain http://groups.yahoo.com/group/belajardesain/ 4134

7 Layanan Piranti Lunak http://tech.groups.yahoo.com/group/APWKomitel/ 3932

8 Desain http://finance.groups.yahoo.com/group/forumgrafikadigital 2793

9 Penerbitan & Percetakan http://groups.yahoo.com/group/Sablon/ 2530

10 Fotografi http://groups.yahoo.com/group/komunitas-fotografer/ 1182

Mailing List Kreatif Top Ten

Page 26: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Bagaimana Mengembangkan Bagaimana Mengembangkan

eKONOMI kREATIF ?

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 26

Page 27: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Pengembangan Ekonomi Kreatif

Blue Print

People

Industry

Tech-nology

Financial Interme-

TARGET EVALUATION

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 27

Print Resources

Institution

Interme-diaries

EVALUATION

Planning Organizing & Actuating Controling

Page 28: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Permasalahan Utama Industri Kreatif Indonesia

• Identifikasi permasalahan

Utama Industri Kreatif

berdasarkan hasil FGD,

konvensi dan hasil

penelitian yang telah

dilakukan selama 2006-2007

KUANTITAS DAN KUALITAS

SUMBER DAYA INSANI

IKLIM KONDUSIF UNTUK

MEMULAI & KETERSEDIAAN BAHAN BAKU

PEMBIAYAAN

dilakukan selama 2006-2007

• Dikembangkan model

pengembangan Ekonomi

kreatif untuk menjawab

permasalahan dan untuk

mencapai target sasaran

yang ingin dicapai

28

MEMULAI & MENJALANKAN

USAHA

PENGHARGAAN/ APRESIASI

PERCEPATAN TUMBUHNYA TEKNOLOGI

INFORMASI DAN KOUNIKASI

BAHAN BAKU

Page 29: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Model Pengembangan

1. People adalah individu-individu atau sumber daya

manusia yang kreatif.

2. Industry yaitu kumpulan dari perusahaan yang

bergerak di dalam bidang industri kreatif

“The Triple Helix”

Tech

no

log

y

Reso

urc

es

Institu

tion

Inte

rmed

iary

Intellectual Business Government

Satu Landasan Utama dan Lima Pilarutama yang harus diperkuat dalam mengembangkan

ekonomi kreatif adalah:

29

3. Technology yaitu enabler untuk mewujudkan

kreatifitas individu dalam bentuk karya nyata.

4. Resources yaitu input selain kreatifitas &

pengetahuan individu yang dibutuhkan dalam proses

kreatif, misal: SDA, lahan

5. Institution yaitu tatanan sosial, public places &

spaces (norma, nilai, kebijakan dan hukum) yang

mengatur interaksi antar manusia

6. Financial Intermediary yaitu Lembaga

intermediasi keuangan

Ind

ustry

Tech

no

log

y

Reso

urc

es

People

Institu

tion

Fin

an

cia

l In

term

ed

iary

Page 30: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

RoadMap Ekonomi Kreatif*Inpres No. 6 Tahun 2009 tentang Ekonomi Kreatif, melibatkan 27 Instansi Pemerintah pusat dan seluruh pemda.

People

2009 2025• Fasilitasi creative talent untuk berkreasi• Jumlah dan kualitas creative worker• Creative mindset pada masyarakat• Entrepreneurship

“Masyarakat dengan mindset dan moodset

kreatif yang didukung oleh talenta pekerja

kreatif”

• Industry Attractiveness• Efisiensi untuk keunggulan komparatif• Inovasi bermuatan lokal untuk keunggulan

kompetitif

“Industri Kreatif yang unggul di pasar

domestik dan asing dengan peran dominan

wirausahawan nasional”

Industry

• Basis-basis teknologi menuju klaster teknologi• Kapasitas penguasaan teknologi dan

komputer literacyTechnology “Teknologi yang mendukung desain dan

melayani kebutuhan pasar”

30

komputer literacy• Iklim usaha yang kondusif untuk investasi dan

infrastrukur

Technologymelayani kebutuhan pasar”

• Kemampuan memanfaatkan bahan baku alam• Apresiasi dan sadar lingkungan• Basis-basis teknologi pengolah sumber daya

alam • Iklim kondusif untuk ketersediaan pasokan

bahan baku domestik

Resource“Pemanfaatan bahan baku dengan nilai

tambah dan tingkat utilisasi yang tinggi

serta ramah lingkungan”

• Apresiasi budaya dan wariasan budaya Indonesia di dalam dan luar negeri

• Masyarakat kreatif yang saling menghargai dan bertukar pengetahuan

Institution “Masyarakat berpemikiran terbuka dan

mengkonsumsi produk kreatif lokal”

• Penguatan hubungan aktor IK dengan lembaga keuangan

• Skema dan lembaga pembiayaan yang sesuai

“Tercapainya tingkat kepercayaan dan

distribusi informasi yang simetris antara

lembaga keuangan dengan Industri Kreatif”

Financial Intermediary

Page 31: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Sasaran Pengembangan Ekonomi Kreatif 2009-2025 (1)

MODEL PENGEMBANGAN INDUSTRI KREATIFMODEL PENGEMBANGAN INDUSTRI KREATIFOrigin Origin PointPoint

Destination Destination PointPoint

Misi Ekonomi Kreatif <2015 (Penguatan Pondasi dan

Pilar)

2015-2025 (Akselerasi)

1. Peningkatan kontribusi industri kreatif

terhadap pendapatan domestik bruto

Kontribusi PDB mencapai 7-8%

(Syarat pertumbuhan PDB IK minimal 7-9%)

Kontribusi PDB mencapai 9-11%

(Syarat pertumbuhan PDB IK minimal 9-11%)

31

terhadap pendapatan domestik bruto

Indonesia

(Syarat pertumbuhan PDB IK minimal 7-9%) (Syarat pertumbuhan PDB IK minimal 9-11%)

2. Peningkatan ekspor nasional dari

produk/jasa berbasis kreatifitas anak

bangsa yang mengusung muatan lokal

dengan semangat kontemporer

Kontribusi ekspor IK mencapai minimal 11-

12% (Syarat: rata-rata pertumbuhan ekspor 9-

11%)

Kontribusi ekspor IK mencapai 12-13%

(Syarat: rata-rata pertumbuhan ekspor 10-

12%)

3. Peningkatan penyerapan tenaga kerja

sebagai dampak terbukanya lapangan kerja

baru di industri kreatif

Kontribusi tenaga kerja IK mencapai 6-7% dari

total tenaga kerja nasional

Kontribusi tenaga kerja IK mencapai minimal

9-11%

4. Peningkatan jumlah perusahaan berdaya

saing tinggi yang bergerak di industri

kreatif

Jumlah perusahaan Industri Kreatif meningkat

1,5-2 kali jumlah perusahaan Industri Kreatif

tahun 2006

Jumlah perusahaan Industri Kreatif meningkat

3-4 kali jumlah perusahaan Industri Kreatif

tahun 2006

Page 32: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Sasaran Strategis Pengembangan Ekonomi Kreatif 2009-2025 (2)

Misi Industri KreatifMisi Industri Kreatif <2015 (Penguatan Pondasi dan Pilar)<2015 (Penguatan Pondasi dan Pilar) 20120155--2025 (Akselerasi2025 (Akselerasi))

5. Pengutamaan pada pemanfaatan pada sumber daya yang berkelanjutan bagi bumi & generasi yang akan datang

Mendukung pengurangan laju deforestasi 1 juta hektar/tahun

Melanjutkan mendukung pengurangan laju deforestasi berdasarkan kesepakatan baru post-Kyoto 2012

6. Penciptaan nilai ekonomis dari inovasi kreatif, termasuk yang berlandaskan kearifan dan warisan budaya nusantara

• Pertumbuhan Paten domestik terdaftar sebesar 4%

• Pertumbuhan Hak Cipta domestik terdaftar sebesar 38,94%

• Pertumbuhan Merk domestik terdaftar sebesar 6%

• Pertumbuhan Paten domestik terdaftar sebesar 4%

• Pertumbuhan Hak Cipta domestik terdaftar sebesar 38,94%

• Pertumbuhan Merk domestik terdaftar sebesar 6%

32

sebesar 6%• Pertumbuhan Desain Industri

domestik terdaftar sebesar 39,7%

sebesar 6%• Pertumbuhan Desain Industri domestik

terdaftar sebesar 39,7%

7. Penumbuhkembangan kawasan-kawasan kreatif baru di wilayah Indonesia yang potensial

Menumbuhkembangkan kawasan kreatif potensial sebanyak 2X jumlah kawasan saat ini

Menumbuhkembangkan kawasan kreatif potensial sebanyak 2X jumlah kawasan tahun 2015

8. Penguatan citra kreatif pada produk/jasa sebagai upaya‘National Branding’ Indonesia di mata dunia Internasional

Menciptakan 200 mereklokal baru yang terpercaya dan telah secara legal terdaftar di Dirjen HKI di Indonesia dan juga di kantor paten negara tujuan ekspor

Menciptakan 325 brand lokal yang terpercaya dan telah secara legal terdaftar di Dirjen HKI di Indonesia dan juga di kantor paten negara tujuan ekspor

Page 33: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Tim Koordinasi Pengembangan Ekonomi Kreatif

Ketua

Menko Kesra

Wakil Ketua

Pelaksana Harian 1

Menteri Perdagangan

Pelaksana Harian 2

Menteri Perindustrian

Wakil Ketua

Menko Perekonomian

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 33

*Inpres No. 6 Tahun 2009 tentang Ekonomi Kreatif

Page 34: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Mekanisme Kerja Pengembangan Ekonomi Kreatif

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 34

Page 35: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Kontribusi Kemendag dalam Kontribusi Kemendag dalam Pengembangan eKONOMI kREATIF

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 35

Page 36: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Peran Utama Aktor Utama Pengembangan Industri Kreatif

•Disseminator ilmu pengetahuan,

seni, dan teknologi

•Implementor ilmu pengetahuan,

seni, dan teknologi

•Pencipta nilai yang konstruktif di

masyarakat bagi pengembangan

industri kreatif

•Strategi Nasional, Regional,

Sektoral

•Penciptaan Jejaring/komunitas

•Kebijakan/Regulasi/Program/

Kegiatan

•Kurikulum Kreatif

•Produk & Jasa Kreatif

•Lapangan Pekerjaan

•Entrepreneur Kreatif

PERAN UTAMA CENDEKIAWAN

OUTPUT KOLABORASI ANTAR AKTOR

36

•Entrepreneur Kreatif

•Teknologi kreatif

•Pencipta (Pasar, barang & jasa

kreatif, lapangan pekerjaan)

•Pembentuk komunitas &

entrepreneur kreatif

•Katalisator & Advokasi

•Regulator

•Konsumen, Investor ,

bahkan entrepreneur

•Hub Agency &

Fasilitator

•Public Outreach

PERAN UTAMA BISNIS

PERAN UTAMA PEMERINTAH

Fokus Utama pengembangan Ekonomi

kreatif oleh Kemendag 2010-2014

Page 37: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Fokus Pengembangan Ekonomi KreatifOLEH KEMENDAG 2010-2014

Fasilitasi Insan

Kreatif

• Dukungan penciptaan creativepreneur

• Penciptaan jaringan pelaku kreatif di dalam maupun luar negeri

• Peningkatan kapasitas pelaku Industri Kreatif

• Komersialisasi dan Pemasaran produk Kreatif Indonesia

37

Hub Agency

• Koordinasi aktivitasantar instansi

• Konsistensi kebijakandan implementasi

Public Outreach

• Kajian, update dan benchmark Industri Kreatif

• Sosialisasi industri kreatifke masyarakat

• Promosi industri kreatifnasional ke mancanegara

Page 38: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Perbaikan target

Pengembangan yang berkelanjutan dari

desain dan inovasi yang dibutuhkan untuk

memenuhi permintaan

Menciptakan brand

awareness dari produk IK Indonesia

Tahapan Pengembangan Ekonomi KreatifOLEH KEMENDAG

Menciptakan & menstabilkan tingkat permintaan,

meningkatkan produktivitas & efisiensi usaha hingga mencapai

tingkat tertinggi

Meningkatkan kualitasdari informasi dan membagikan informasi mengenai industri kreatif

Perbaikan target fasilitasi pemerintah

dan program-program pengembangan IK

38

5 tahapan utama dalam Pengembangan Industri Kreatif oleh Kementerian Perdagangan (2010-2014) untuk pencapaian 5 tujuan utama

Page 39: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2006-2009OLEH KEMENDAG

•Tahunan

1. Fasilitasi Promosi Produk kreatif pada

kegiatan pameran di dalam maupun

luar negeri: Inacraft, TEI PPKI/PPBI,

Pangan Nusa, Pameran Ekonomi kreatif,

Pameran di luar negeri

2. Fasilitasi kegiatan kreatif di daerah

1. Rapid Mapping Produk SDA dan Kekayaan Intelektual

2. Prototyping produk UKM dan Akses ke Pasar

3. Sosialisasi EK Ke daerah-daerah

4. Pembuatan Film “Nation Pride

Campaign”

5. Studi Pemetaan Industri Kreatif Indonesia

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 39

•2007

•2006

Page 40: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2006-2009OLEH KEMENDAG

•2008

1. Cetak Biru Pengembangan ekonomi Kreatif

2. Rencana Aksi Pengembangan Ekonomi Kreatif oleh DEPDAG

3. Bulan Indonesia Kreatif

4. Pencanangan Tahun Indonesia Kreatif

5. Inisiasi Pembuatan INPRES Tentang Ekonomi Kreatif

6. Gerakan Aku Cinta Indonesia

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 40

•20097. Pemutakhiran Studi Indonesia Kreatif

8. Portal Indonesia Kreatif

9. Persiapan Indonesia pada World Expo Shanghai 2010

10. Fasilitasi desain dan kemasan UKM pangan

11. Dukungan Branding bagi UKM Kreatif

12. Dukungan terhadap pengembangan World music di Festival java jazz

Page 41: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Pengembangan Ekonomi Kreatif OLEH KEMENDAG

1. Pengembangan Platform Komunikasi Digital Ekonomi Kreatif di Indonesiaa. Pengembangan showcase

b. Pengembangan bazaar

c. Pengembangan social media

d. Aktivasi dan peningkatan kualitas substansi platform

2. Mendukung Penelitian & kegiatan ekonomi kreatif di Indonesia:

2010

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 41

2. Mendukung Penelitian & kegiatan ekonomi kreatif di Indonesia:a. Kajian Kebijakan ekonomi kreatif

b. Kajian sinergi ekonomi kreatif dengan UKM melalui konsep OVOP SAKASAME

c. Fasilitasi dan Dukungan bagi Kegiatan Kreatif

3. Fasilitasi peningkatan kapasitas Insan Kreatif Indonesia a. Kontes: Rencana bisnis, desain (identitas platform komunikasi, ASEAN Forum, bloging, idea

connect, showcase, artikel � bagi ‘young talent’ dan pemula

b. Pameran: dalam dan luar negeri � intermediate dan advance (ekspor impor)

c. Penciptaan jaringan bagi pelaku kreatif � seminar, lokakarya

Page 42: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Platform Komunikasi Online eKONOMI kREATIF Indonesia1. Portal Indonesia Kreatif

(www.indonesiakreatif.net); 2. Microsite per subsektor; 3. Jejaring Media Sosial: Facebook (ekonomi kreatif) dan Twitter (#idkreatif); 4. Showcase(http://showcase.indonesiakreatif.net); 5.Bazaarhttp://bazaar.indonesiakreatif.net/

7/12/2010 42

Page 43: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

FaQ 1: dapatkah saya mempromosikan kegiatan kreatif komunitas yang saya miliki di portal indonesia kreatif?

Ya, setiap komunitas/pelaku kreatif dapat mempromosikan acara kreatifnya melalui portal. Caranya :

2.Isi detail acara

1.Klik 3. Simpan

4.

Pengelola situs

akan mereview

dan mempublish

kegiatan

bersangkutan bila

memang relevan

Page 44: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

FaQ 2: Berlangganan berita via email/newsletter

Q: Bagaimana caranya agar saya dapat selalu terupdate dengan informasi terkini

pada Portal Indonesia Kreatif

A: Anda dapat mendaftarkan email anda pada newsletter portal yang ada pada

bagian kiri atas halaman portal. Jika anda sudah terdaftar, anda akan

mendapatkan update informasi melalui email secara rutin setiap harinya.

Page 45: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

FaQ 3: mendaftar pada direktori kreatif

Q : Bagaimana cara mendaftarkan saya atau

perusahaan saya pada direktori kreatif?

A : Anda dapat mengirimkan profil pelaku

atau perusahaan melalui email ke alamat

[email protected], dengan

subject : permohonan untuk ditampilkan subject : permohonan untuk ditampilkan

pada direktori kreatif.

Page 46: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

FaQ 4: Mengirimkan berita

Q : Dapatkah saya meminta

indonesiakreatif.net memuat berita yang

saya kirimkan?

A : Ya, anda dapat mengirimkan berita kreatif

anda ke alamat

contact[at]indonesiakreatif.net, pengelola

akan mereview dan melakukan proses akan mereview dan melakukan proses

editorial bila diperlukan, kemudian

mempublishnya pada portal.

Page 47: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Diskusi Pengembangan ?

Diskusi Pengembangan eKONOMI kREATIF ?

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 47

Page 48: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Masukan dari Pelaku

• Bagaimana perkembangan ekonomi kreatif Di Bali?

• Apakah sudah ada pemetaan potensi ekonomi kreatif di

Bali? Sentra masing-masing ekonomi kreatif?

• Komunitas kreatif yang aktif melakukan kegiatan untuk

bekerjasama membangun ekonomi kreatif di Indonesia?bekerjasama membangun ekonomi kreatif di Indonesia?

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 48

Page 49: Sosialisasi pengembangan ek oleh kemendag 2010 denpasar

Terima kasihSalam Kreatif

Terima kasihSalam Kreatif

Pengembangan Ekonomi Kreatif 2010-2014 49


Top Related