Transcript

Soal-Soal BIOLOGI

Ayu MonitaXII A 2 / 2

1. Berikut adalah nama ilmiah beberapa makhluk hidup

1. Felis catus 5. Panthera pardus2. Musa javanicus 3. Canis familiaris4. Canis lupus

Yang merupakan satu famili adalah …A. 1, 3, 4B. 1 dan 5C. 3 dan 4D. 3, 4, 5E. 1, 2, 3

2. Pada penampang melintang batang suatu jenis tumbuhan terdapat jaringan: 1. epidermis; 2. floem; 3. korteks; 4. xilem; 5. kambium.

Bila dilihat dengan mikroskop, dari dalam keluar berturut-turut akan tampak ….

A.1-2-3-4-5B.3-4-5-1-2C.4-5-1-2-3D.2-3-4-5-1E.4-5-2-3-1

3. Perbedaan dasar antara fotosintesis dengan kemosintesis adalah dalam hal ….

A. energi yang digunakan

B. energi yang dihasilkan

C. zat yang dihasilkan

D. bahan baku yang digunakan

E. waktu berlangsungnya

4. Dalam tahapan respirasi aerob, asam piruvat dan CO2 dihasilkan dari …

A. dekarboksilasi dan siklus KrebsB. siklus Krebs dan transfer elektronC. dekarboksilasi oksidatif dan transfer elektronD. glikolisis dan transfer elektronE. glikolisis dan siklus Krebs

5. Respirasi aerob terjadi di:

1. matriks mtokondria

2. krista mitokondria

3. sitoplasma

Tabel berikut menunjukkan tahapan dan tempat berlangsungnya respirasi aerob. Pasangan yang benar adalah:

Glikolisis Oksidasi Lemak Siklus Krebs

Rantai respirasi

A 3 3 1 2

B 3 2 1 1

C 1 2 3 1

D 1 1 2 3

E 3 1 2 3

6.Pada marmot, warna bulu hitam dominan terhadap albino dan bulu kasar dominan terhadap bulu halus. Marmot yang berbulu hitam kasar dikawinkan dengan yang berbulu albino halus menghasilkan F1 yang semuanya berbulu hitam kasar. Kalau marmot dari keturunan F1 tsb dikawinkan dengan yang berbulu albino halus maka keturunan berbulu hitam kasar adalah sebanyak …..

A. 75 % D. 25%

B. 56% E. 6%

C. 37%

7. Terbentuknya spesies baru burung Finch di kepulauan Galapagos diakibatkan oleh adanya …

A. isolasi biologi

B. isolasi reproduksi

C. isolasi geografi dan penyesuaian diri

D. rekombinasi genetik

E. isolasi fisiogeografi

8. Berikut ini disajikan sejumlah organ pada Vertebrata yaitu (a) sirip anjing laut, (b) sayap kelelawar, (c) kaki depan kuda, (d) tangan manusia, (e) kaki depan kadal, (f) sirip dada ikan. Pasangan organ yang analog adalah …

A. a dan b

B. a dan f

C. c dan d

D. e dan f

E. a, b, f

9. Brakidaktili merupakan gen dominan yang letal. Jika seseorang wanita menderita Brakidaktili dan buta warna, maka wanita tersebut mewarisi gen ….

A. Brakidaktili dari ibunya dan buta warna dari ayahnya

B. Brakidaktili dari ayah dan buta warna dari ibunya

C. Brakidaktili dari ayah dan ibunya dan buta warna dari ayah atau ibunya

D. Brakidaktili dari ayah atau ibunya dan buta warna dari ayah atau ibunya

E. Brakidaktili dan buta warna dari ayah dan ibunya

10. Tingginya kadar karbon monooksida di udara dapat mengganggu kesehatan manusia terutama yang berkaitan dengan …

A. pengikatan O2 oleh darah

B. penurunan kadar Hb darah

C. efek rumah kaca

D. radang saluran pernapasan

E. pengikatan CO oleh leukosit

11. Pada protalium paku ….

A. anteridium terletak pada permukaan bawah dan arkegonium pada permukaan atas

B. anteridium terletak pada permukaan atas dan arkegonium pada permukaan bawah

C. anteridium dan arkegonium pada permukaan atas

D. anteridium dan arkegonium pada permukaan bawah

E. tidak terdapat anteridium maupun arkegonium

12. Pembelahan sel secara meiosis pada Bryophyta dan Pteridophyta berlangsung pada saat pembentukan ….

A. sperma dan ovum

B. anteridium

C. sporangium

D. spora

E. protonema dan protalium

13. Pada sistem pernapasan burung terdapat kantong udara. Udara inspirasi pada burung mengalir melalui ….

A. hidung – trakea - kantong udara - paru-paru

B. hidung – kantong udara – paru-paru – trakea

C. hidung – kantong udara – trakea – paru-paru

D. hidung – paru-paru – kantong udara – trakea

E. hidung – trakea – paru-paru – kantong udara

14. Dalam plasma darah CO2 akan larut membentuk asam karbonat:

CO2 + H2O H2CO3

Proses pembentukan asam karbonat tersebut dipercepat oleh adanya enzim …

A. karbonat anhidrase

B. glukokinase

C. karbomino hemoglobin

D. dekarboksilase

E. dehidrogenase

15. Selama kehamilan, ovarium tidak akan membentuk folikel Graaf yang baru karena …

A. FSH mencegah pembentukan progesteron

B. Progesteron mencegah pembentukan FSH

C. FSH mencegah pembentukan estrogen

D. Progesteron mencegah pembentukan estrogen

E. Estrogen mencegah pembentukan progesteron

16. Pendaki gunung akan mengalami gangguan pada tubuhnya jika sudah mencapai ketinggian di atas 1600 meter. Gangguan tersebut erat kaitannya dengan …

A. kesulitan pengeluaran CO2 dari paru-paruB. sedikitnya oksigen yang dapat diambil

setiap kali bernapasC. suhu lingkungan yang sangat dinginD. kadar oksigen yang rendah pada

ketinggian tersebutE. tiupan angin yang sangat kencang pada

ketinggian tersebut

17. Dalam keadaan normal, ginjal berfungsi juga untuk …

A. Mengatur protein

B. Mengatur kadar gula dalam darah

C. Mengatur nilai osmosis darah dan cairan dalam jaringan

D. Menahan zat-zat yang diperlukan tubuh agar tidak terbawa keluar

E. Menyerap kembali semua zat yang diperlukan tubuh

18. Pada tumbuhan paku, bagian yang memiliki jumlah kromosom 2n (diploid) adalah:

A. tumbuhan paku dewasa

B. spora

C. protalium

D. arkegonium

E. rizoid

19. Urutan yang benar yang dilalui oleh sperma pada alat reproduksi jantan adalah sebagai berikut …

A. testis, vas deferens, uretra, vesika seminalis

B. testis, vas deferens, vesika seminalis, uretra

C. testis, vesika seminalis, vas deferens, uretra

D. testis, vesika seminalis, uretra, vas deferens

E. testis, uretra, vas deferens, vesika seminalis

20. Persendian antara tulang-tulang yang membentuk tengkorak disebut sendi …

A. sinfibrosis

B. sinkondrosis

C. sinartrosis

D. endartrosis

E. diartrosis

21. Vitamin K dapat mempercepat terjadinya pembekuan darah waktu luka, karena vitamin K dapat …

A. Mencegah terbentuknya fibrin

B. Mencegah terbentuknya tromboplastin

C. Mempengaruhi pembentukan protrombin

D. Mencegah terbentuknya trombin

E. Mengikat ion Ca2+ dalam darah

22. Zat manakah yang tidak terdapat bebas di atmosfer saat asal terbentuknya makhluk hidup?

A. metana

B. amonia

C. air

D. oksigen

E. hidrogen

23. Stele atau silinder pusat adalah …

A. Bagian xilem dari ikatan pembuluh

B. Bagian floem dari ikatan pembuluh

C. Ikatan pembuluh yang dikelilingi perisikel dan endodermis

D. Bagian dalam dari batang

E. Bagian batang di bawah epidermis

24. Salah satu hormon berikut yang mempunyai peranan penting dalam mengatur menutupnya stomata selama musim kering adalah …

A. asam absisat

B. sitokinin

C. giberelin

D. etilen

E. auksin

25. Dalam siklus hidup Plasmodium, reproduksi seksualnya berlangsung dalam …

A. Eritrosit manusia

B. Plasma darah manusia

C. Darah nyamuk Anopheles

D. Usus nyamuk Anopheles

E. Kelenjar ludah nyamuk Anopheles

26. Pada daur hidup Aurelia, stadium dengan ciri berenang bebas, mempunyai silia, dan tidak bertentakel dinamakan …

A. Efira

B. Skifostoma

C. Planula

D. Medusa

E. Strobilus

27. Pada tahapan tertentu dari siklus hidupnya, Fasciola hepatica memerlukan siput air tawar Lymnaea sebagai hospes perantara. Nama tahapan tersebut adalah …

A. Dewasa

B. Sistiserkus

C. Mirasidium

D. Onkosfer

E. Serkaria

28. Pada sintesis protein jika pada DNA sense

terdapat kode genetik

AAA – CGC – CAT – TACAAA – CGC – CAT – TAC

Maka proses tranlasi oleh RNAt menjadi…

A. TTT – GCG – GTA – ATG

B. UUU – GCG – GAT – TAG

C. AAA – CGC – CAU – UAC

D. AAA – CGC – CUT – TUC

E. AAA – CGC – CAT – TAC

29. Bila gen A dan B berpautan, serta bila gen . Bila gen A dan B berpautan, serta bila gen C homozigot dominan bersifat letal, maka C homozigot dominan bersifat letal, maka keturunan yang hidup dari perkawinan keturunan yang hidup dari perkawinan individu yang bergenotip AaBbCc adalah individu yang bergenotip AaBbCc adalah ….….

A.A. 12,5 %12,5 %

B.B. 25 %25 %

C.C. 37,5 %37,5 %

D.D. 50 %50 %

E.E. 75 %75 %

30. Fotolisis air pada reaksi terang saat fotosintesis akan memproduksi :

A. Hanya ATP

B. O2 dan NADPH2

C. Hanya NADPH2

D. O2, NADPH2 dan ATP

E. ATP and NADPH2

31. Tanaman kapri (Pisum sativum) yang digunakan oleh Mendel untuk percobaan genetika, sefamili dengan …

A. Bawang putih (Allium sativum)B. Nanas ( Ananas sativus)C. Mentimun ( Cucumis sativus)D. Kedelai (Soja max)E. Semangka ( Citrullus vulgaris)

32. Rangsang gerak refleks dari reseptor akan diteruskan secara berurutan menuju efektor sebagai berikut …

A. sinapsis, neuron sensorik, neuron motorik, efektor

B. neuron sensorik, sinapsis, neuron motorik, efektor

C. neuron motorik, sinapsis, neuron sensorik, efektor

D. neuron sensorik, neuron motorik, sinapsis, efektor

E. sinapsis, neuron motorik, neuron sensorik, efektor

33. Bila hasil tes urin seseorang dengan reagen Biuret diperoleh warna merah, maka bagian ginjal yang diduga mengalami kelainan adalah …

A. glomerulusB. lengkung HanleC. buluh MalphigiD. vesika urinariaE. tubulus kontortus

34. Pada telinga tengah terdapat tulang- tulang kecil yang terangkai berurutan dari luar ke dalam adalah …

A. martil-landasan-sanggurdiB. martil-sanggurdi-landasanC. landasan-martil-sanggurdiD. landasan-sanggurdi-martilE. sanggurdi-landasan-martil

35. Gangguan pada cerebellum akan menyebabkan …

A. fungsi inderaB. koordinasi gerak ototC. pengaturan aktivitas mentalD. gerak tubuhE. gerak mata

36. Pada Escherichia coli ditemukan benda-benda di bawah ini, kecuali …

A. nukleus

B. asam nukleat

C. ribosom

D. membran sel

E. dinding sel

37. Fungsi membran plasma adalah sebagai berikut, kecuali …

A. Menjadi tempat reaksi oksidasi dalam proses respirasi

B. Mengontrol metabolisme beberapa zaat yang diperlukan oleh sel

C. Mengontrol dan mengendalikan zat yang diperlukan oleh sel

D. Sebgai respon dari luar seperti hormon

E. Mengontrol dan mengendalikan pertukaran zat antara sitoplasma dengan lingkungan luar

38. Manakah pasangan berikut yang tidak tepat, antara hormon dan fungsinya?

A. Oksitosis – menstimulasi kontraksi uterus pada proses kelahiran

B. Tiroksin – mengatur metabolisme

C. Insulin – menstimulasi pemecahan glikogen di hati

D. ACTH – merangsang pelepasan homogen glukortikoid dari korteks adrenal

E. Melatonin – mengatur ritme biologis dan musim reproduksi

39. Berikut merupakan pernyataan yang tepat mengenai sistem sirkulasi.

A. Vena merupakan pembuluh darah yangmembawa darah yang kaya akan CO2

B. Ritmisitas denyut jantung yang normal tidak dipengaruhi oleh sistem saraf

C. Pada ginjal, kapiler yang membentuk glomerulus akan menyalurkan darahnya ke pembuluh darah vena efferent

D. Aliran darah paling lambat terdapat pada vena cava

E. Penyempitan pembuluh darah akibat trombus dapat menurunkan tekanan darah

40. Biogas merupakan hasil bioteknologi yang memiliki kelebihan yaitu …

A. Diproduksi oleh makhluk hidup

B. Bebas pencemaran

C. Banyak diproduksi masyarakat

D. Menggunakan sampah

E. Harganya relatif murah

CEK JAWABAN KAMUCEK JAWABAN KAMU

1. Berikut adalah nama ilmiah beberapa makhluk hidup

1. Felis catus 5. Panthera pardus

2. Musa javanicus

3. Canis familiaris

4. Canis lupus

Yang merupakan satu famili adalah …

A. 1, 3, 4

B. 1 dan 5

C. 3 dan 4

D. 3, 4, 5

E. 1, 2, 3

2. Pada penampang melintang batang suatu jenis tumbuhan terdapat jaringan: 1. epidermis; 2. floem; 3. korteks; 4. xilem; 5. kambium.

Bila dilihat dengan mikroskop, dari dalam keluar berturut-turut akan tampak ….

A.1-2-3-4-5B.3-4-5-1-2C.4-5-1-2-3D.2-3-4-5-1E.4-5-2-3-1

3. Perbedaan dasar antara fotosintesis dengan kemosintesis adalah dalam hal ….

A. energi yang digunakan

B. energi yang dihasilkan

C. zat yang dihasilkan

D. bahan baku yang digunakan

E. waktu berlangsungnya

4. Dalam tahapan respirasi aerob, asam piruvat dan CO2 dihasilkan dari …

A. dekarboksilasi dan siklus KrebsB. siklus Krebs dan transfer elektronC. dekarboksilasi oksidatif dan transfer elektronD. glikolisis dan transfer elektronE. glikolisis dan siklus Krebs

5. Respirasi aerob terjadi di:

1. matriks mtokondria

2. krista mitokondria

3. sitoplasma

Tabel berikut menunjukkan tahapan dan tempat berlangsungnya respirasi aerob. Pasangan yang benar adalah:

Glikolisis Oksidasi Lemak Siklus Krebs

Rantai respirasi

A 3 3 1 2

B 3 2 1 1

C 1 2 3 1

D 1 1 2 3

E 3 1 2 3

6.Pada marmot, warna bulu hitam dominan terhadap albino dan bulu kasar dominan terhadap bulu halus. Marmot yang berbulu hitam kasar dikawinkan dengan yang berbulu albino halus menghasilkan F1 yang semuanya berbulu hitam kasar. Kalau marmot dari keturunan F1 tsb dikawinkan dengan yang berbulu albino halus maka keturunan berbulu hitam kasar adalah sebanyak …..

A. 75 %

B. 56% E. 6%

C. 37%

D. 25%

7. Terbentuknya spesies baru burung Finch di kepulauan Galapagos diakibatkan oleh adanya …

A. isolasi biologi

B. isolasi reproduksi

C. isolasi geografi dan penyesuaian diri

D. rekombinasi genetik

E. isolasi fisiogeografi

8. Berikut ini disajikan sejumlah organ pada Vertebrata yaitu (a) sirip anjing laut, (b) sayap kelelawar, (c) kaki depan kuda, (d) tangan manusia, (e) kaki depan kadal, (f) sirip dada ikan. Pasangan organ yang analog adalah …

A. a dan b

B. a dan f

C. c dan d

D. e dan f

E. a, b, f

9. Brakidaktili merupakan gen dominan yang letal. Jika seseorang wanita menderita Brakidaktili dan buta warna, maka wanita tersebut mewarisi gen ….

A. Brakidaktili dari ibunya dan buta warna dari ayahnya

B. Brakidaktili dari ayah dan buta warna dari ibunya

C. Brakidaktili dari ayah dan ibunya dan buta warna dari ayah atau ibunya

D. Brakidaktili dari ayah atau ibunya dan buta warna dari ayah atau ibunya

E. Brakidaktili dan buta warna dari ayah dan ibunya

10. Tingginya kadar karbon monooksida di udara dapat mengganggu kesehatan manusia terutama yang berkaitan dengan …

A. pengikatan O2 oleh darah

B. penurunan kadar Hb darah

C. efek rumah kaca

D. radang saluran pernapasan

E. pengikatan CO oleh leukosit

11. Pada protalium paku ….

A. anteridium terletak pada permukaan bawah dan arkegonium pada permukaan atas

B. anteridium terletak pada permukaan atas dan arkegonium pada permukaan bawah

C. anteridium dan arkegonium pada permukaan atas

D. anteridium dan arkegonium pada permukaan bawah

E. tidak terdapat anteridium maupun arkegonium

12. Pembelahan sel secara meiosis pada Bryophyta dan Pteridophyta berlangsung pada saat pembentukan ….

A. sperma dan ovum

B. anteridium

C. sporangium

D. spora

E. protonema dan protalium

13. Pada sistem pernapasan burung terdapat kantong udara. Udara inspirasi pada burung mengalir melalui ….

A. hidung – trakea - kantong udara - paru-paru

B. hidung – kantong udara – paru-paru – trakea

C. hidung – kantong udara – trakea – paru-paru

D. hidung – paru-paru – kantong udara – trakea

E. hidung – trakea – paru-paru – kantong udara

14. Dalam plasma darah CO2 akan larut membentuk asam karbonat:

CO2 + H2O H2CO3

Proses pembentukan asam karbonat tersebut dipercepat oleh adanya enzim …

A. karbonat anhidrase

B. glukokinase

C. karbomino hemoglobin

D. dekarboksilase

E. dehidrogenase

15. Selama kehamilan, ovarium tidak akan membentuk folikel Graaf yang baru karena …

A. FSH mencegah pembentukan progesteron

B. Progesteron mencegah pembentukan FSH

C. FSH mencegah pembentukan estrogen

D. Progesteron mencegah pembentukan estrogen

E. Estrogen mencegah pembentukan progesteron

16. Pendaki gunung akan mengalami gangguan pada tubuhnya jika sudah mencapai ketinggian di atas 1600 meter. Gangguan tersebut erat kaitannya dengan …

A. kesulitan pengeluaran CO2 dari paru-paruB. sedikitnya oksigen yang dapat diambil

setiap kali bernapasC. suhu lingkungan yang sangat dinginD. kadar oksigen yang rendah pada

ketinggian tersebutE. tiupan angin yang sangat kencang pada

ketinggian tersebut

17. Dalam keadaan normal, ginjal berfungsi juga untuk …

A. Mengatur protein

B. Mengatur kadar gula dalam darah

C. Mengatur nilai osmosis darah dan cairan dalam jaringan

D. Menahan zat-zat yang diperlukan tubuh agar tidak terbawa keluar

E. Menyerap kembali semua zat yang diperlukan tubuh

18. Pada tumbuhan paku, bagian yang memiliki jumlah kromosom 2n (diploid) adalah:

A. tumbuhan paku dewasa

B. spora

C. protalium

D. arkegonium

E. rizoid

19. Urutan yang benar yang dilalui oleh sperma pada alat reproduksi jantan adalah sebagai berikut …

A. testis, vas deferens, uretra, vesika seminalis

B. testis, vas deferens, vesika seminalis, uretra

C. testis, vesika seminalis, vas deferens, uretra

D. testis, vesika seminalis, uretra, vas deferens

E. testis, uretra, vas deferens, vesika seminalis

20. Persendian antara tulang-tulang yang membentuk tengkorak disebut sendi …

A. sinfibrosis

B. sinkondrosis

C. sinartrosis

D. endartrosis

E. diartrosis

21. Vitamin K dapat mempercepat terjadinya pembekuan darah waktu luka, karena vitamin K dapat …

A. Mencegah terbentuknya fibrin

B. Mencegah terbentuknya tromboplastin

C. Mempengaruhi pembentukan protrombin

D. Mencegah terbentuknya trombin

E. Mengikat ion Ca2+ dalam darah

22. Zat manakah yang tidak terdapat bebas di atmosfer saat asal terbentuknya makhluk hidup?

A. metana

B. amonia

C. air

D. oksigen

E. hidrogen

23. Stele atau silinder pusat adalah …

A. Bagian xilem dari ikatan pembuluh

B. Bagian floem dari ikatan pembuluh

C. Ikatan pembuluh yang dikelilingi perisikel dan endodermis

D. Bagian dalam dari batang

E. Bagian batang di bawah epidermis

24. Salah satu hormon berikut yang mempunyai peranan penting dalam mengatur menutupnya stomata selama musim kering adalah …

A. asam absisat

B. sitokinin

C. giberelin

D. etilen

E. auksin

25. Dalam siklus hidup Plasmodium, reproduksi seksualnya berlangsung dalam …

A. Eritrosit manusia

B. Plasma darah manusia

C. Darah nyamuk Anopheles

D. Usus nyamuk Anopheles

E. Kelenjar ludah nyamuk Anopheles

26. Pada daur hidup Aurelia, stadium dengan ciri berenang bebas, mempunyai silia, dan tidak bertentakel dinamakan …

A. Efira

B. Skifostoma

C. Planula

D. Medusa

E. Strobilus

27. Pada tahapan tertentu dari siklus hidupnya, Fasciola hepatica memerlukan siput air tawar Lymnaea sebagai hospes perantara. Nama tahapan tersebut adalah …

A. Dewasa

B. Sistiserkus

C. Mirasidium

D. Onkosfer

E. Serkaria

28. Pada sintesis protein jika pada DNA sense

terdapat kode genetik

AAA – CGC – CAT – TACAAA – CGC – CAT – TAC

Maka proses tranlasi oleh RNAt menjadi…

A. TTT – GCG – GTA – ATG

B. UUU – GCG – GAT – TAG

C. AAA – CGC – CAU – UAC

D. AAA – CGC – CUT – TUC

E. AAA – CGC – CAT – TAC

29. Bila gen A dan B berpautan, serta bila gen . Bila gen A dan B berpautan, serta bila gen C homozigot dominan bersifat letal, maka C homozigot dominan bersifat letal, maka keturunan yang hidup dari perkawinan keturunan yang hidup dari perkawinan individu yang bergenotip AaBbCc adalah individu yang bergenotip AaBbCc adalah ….….

A.A. 12,5 %12,5 %

B.B. 25 %25 %

C.C. 37,5 %37,5 %

D.D. 50 %50 %

E.E. 75 %75 %

P: AaBbCc x AaBbCc

Gamet: ABC ABC

ABc ABc

abC abC

abc abc

*letal = 4 x 100% = 25%

16

* Hidup = 100% - 25% = 75%

30. Fotolisis air pada reaksi terang saat fotosintesis akan memproduksi :

A. Hanya ATP

B. O2 dan NADPH2

C. Hanya NADPH2

D. O2, NADPH2 dan ATP

E. ATP and NADPH2

Reaksi Memerlukan Menghasilkan

I. Fotosintesis #sinar matahari

#Klorofil

#H2O

#ADP

#enzim

O2

ATPNADPH2

II. Fiksasi CO2

#ATP

#NADPH2

#CO2

#RDP

#Enzim

APG ALPG glukosa amilum

31. Tanaman kapri (Pisum sativum) yang digunakan oleh Mendel untuk percobaan genetika, sefamili dengan …

A. Bawang putih (Allium sativum)

B. Nanas ( Ananas sativus)

C. Mentimun ( Cucumis sativus)

D. Kedelai (Soja max)

E. Semangka ( Citrullus vulgaris)

32. Rangsang gerak refleks dari reseptor akan diteruskan secara berurutan menuju efektor sebagai berikut …

A. sinapsis, neuron sensorik, neuron motorik, efektor

B. neuron sensorik, sinapsis, neuron motorik, efektor

C. neuron motorik, sinapsis, neuron sensorik, efektor

D. neuron sensorik, neuron motorik, sinapsis, efektor

E. sinapsis, neuron motorik, neuron sensorik, efektor

33. Bila hasil tes urin seseorang dengan reagen Biuret diperoleh warna merah, maka bagian ginjal yang diduga mengalami kelainan adalah …

A. glomerulusB. lengkung HanleC. buluh MalphigiD. vesika urinariaE. tubulus kontortus

34. Pada telinga tengah terdapat tulang- tulang kecil yang terangkai berurutan dari luar ke dalam adalah …

A. martil-landasan-sanggurdiB. martil-sanggurdi-landasanC. landasan-martil-sanggurdiD. landasan-sanggurdi-martilE. sanggurdi-landasan-martil

35. Gangguan pada cerebellum akan menyebabkan …

A. fungsi inderaB. koordinasi gerak ototC. pengaturan aktivitas mentalD. gerak tubuhE. gerak mata

36. Pada Escherichia coli ditemukan benda-benda di bawah ini, kecuali …

A. nukleus

B. asam nukleat

C. ribosom

D. membran sel

E. dinding sel

37. Fungsi membran plasma adalah sebagai berikut, kecuali …

A. Menjadi tempat reaksi oksidasi dalam proses respirasi

B. Mengontrol metabolisme beberapa zaat yang diperlukan oleh sel

C. Mengontrol dan mengendalikan zat yang diperlukan oleh sel

D. Sebgai respon dari luar seperti hormon

E. Mengontrol dan mengendalikan pertukaran zat antara sitoplasma dengan lingkungan luar

38. Manakah pasangan berikut yang tidak 38. Manakah pasangan berikut yang tidak tepat, antara hormon dan fungsinya?tepat, antara hormon dan fungsinya?

A. Oksitosis – menstimulasi kontraksi uterus pada proses kelahiran

B. Tiroksin – mengatur metabolismeC. Insulin – menstimulasi pemecahan

glikogen di hatiD. ACTH – merangsang pelepasan

homogen glukortikoid dari korteks adrenal

E. Melatonin – mengatur ritme biologis dan musim reproduksi

39. Berikut merupakan pernyataan yang tepat mengenai sistem sirkulasi.

A. Vena merupakan pembuluh darah yangmembawa darah yang kaya akan CO2

B. Ritmisitas denyut jantung yang normal tidak dipengaruhi oleh sistem saraf

C. Pada ginjal, kapiler yang membentuk glomerulus akan menyalurkan darahnya ke pembuluh darah vena efferent

D. Aliran darah paling lambat terdapat pada vena cava

E. Penyempitan pembuluh darah akibat trombus dapat menurunkan tekanan darah

40. Biogas merupakan hasil bioteknologi yang memiliki kelebihan yaitu …

A. Diproduksi oleh makhluk hidup

B. Bebas pencemaran

C. Banyak diproduksi masyarakat

D. Menggunakan sampah

E. Harganya relatif murah


Top Related