Transcript
Page 1: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

DESAIN PEMBELAJARAN

Rancangan Pelatihan Internet

Universitas Pendidikan Indonesia2006

Page 2: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

TUJUAN UMUM

Page 3: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Tujuan Umum

1. Siswa dapat memahami sistem kerja dari komputer;

2. Siswa dapat menggunakan internet baik secara pasif maupun aktif;

3. Siswa dapat mengaplikasikan kemampuannya untuk tujuan yang spesifik.

Page 4: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

STUDI KOMPETENSI

Page 5: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Studi Kompetensi

1. Pengetahuan Dasar Mengenai Komputer.Pengetahuan tentang pengoperasian Microsoft Windows XP;Pengetahuan dasar tentang program-program komputer dan masing-masing fungsinya.

2. Pengetahuan Dasar Mengenai InternetPengenalan Browsing dan teknik-tekniknya.

Page 6: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Studi Kompetensi

3. Pemanfaatan Internet untuk berbagai kebutuhanInternet sebagai sarana komunikasi;Internet sebagai sarana informasi;Internet sebagai sarana hiburan.

4. Internet Tingkat LanjutPembuatan Website dengan Microsoft FrontPage.

Page 7: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

RANCANGAN KURIKULUM

Page 8: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Rancangan KurikulumBentuk Pengajaran

Tatap Muka dan Praktek

Lama Pelatihan1 Bulan (Pertemuan 4/5 kali dalam seminggu dan Evaluasi di akhir minggu).

Waktu Belajar2 Jam setiap kali pertemuan.Pkl. 09.00 – 11.00

Page 9: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Rancangan KurikulumMinggu Pertama

Pengetahuan Dasar Mengenai KomputerMateriHariNo.

Teknik-teknik dasar pengoperasian Microsoft Windows XP.

Senin1

Microsoft OfficeXP. Selasa2

Pengenalan berbagai macam aplikasi: Photoshop, CorelDraw, Flash, Visual Basic.

Rabu3

Instalasi dan Troubleshooting.Kamis4

Evaluasi.Jum’at5

Page 10: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Rancangan KurikulumMinggu Kedua

Pengetahuan Dasar Mengenai Internet

MateriHariNo.

Pengenalan Browser: Internet Explorer, Mozilla Firefox dan Opera;Pengenalan berbagai macam situs web.

Senin1

Teknik-teknik penggunaan browser.Selasa2

Keamanan surfing dan pengenalan kejahatan internet..

Rabu3

Evaluasi.Kamis4

Page 11: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Rancangan KurikulumMinggu Ketiga

Pemanfaatan Internet untuk Berbagai KebutuhanMateriHariNo.

Internet sebagai sarana komunikasi:Yahoo! Mail, Yahoo! Messenger.

Senin1

Internet sebagai sarana komunikasi:Webforum, Friendster.

Selasa2

Internet sebagai sarana informasi:Penggunaan Search Engine (Google, Yahoo), Ensiklopedia Online (Wikipedia) dan Google Earth.

Rabu3

Internet sebagai sarana hiburan:Teknik-teknik mendownload dan streaming audio/video, Pengenalan Game Online.

Kamis4

Evaluasi.Jum’at5

Page 12: Rancangan Kurikulum Pelatihan Internet

Rancangan Kurikulum

Minggu KeempatInternet Tingkat Lanjut

MateriHariNo.

Merancang dan mendekorasi website.Senin1

Membuat sistem dan mengupdate website. Selasa2

Membuat sistem dan mengupdate website. Rabu3

Mempublish Website.Kamis4

Evaluasi.Jum’at5


Top Related