Transcript
Page 1: Program Sederhana Aplikasi Delphi

PROGRAM SEDERHANA APLIKASI DELPHI Assalamualaikum....Kali ini saya coba membuat Aplikasi Perhitungan Gaji Karyawan degan kriteria sebagai berikut :

1. Setiap orang memiliki gaji pokok dan tunjangan anak.2. Besarnya tunjangan anak adalah 50.0003. Jumlah anak yang diberi tunjangan maksimal sampai anak ke-3.

Contoh membuat aplikasi perhitungan gaji dengan menggunakan delphi 71. Buat project baru pada delphi, kemudian tempatkan komponen-komponen pada form seperti gambar berikut:

Tata Letak Form Aplikasi Perhitungan Gaji2. Atur properti form dan komponen seperti pada tabel.

Component Properti Value

Label1 Caption Nama

Label2 Caption Gaji Pokok

Label3 Caption Jumlah Anak

Label4 Caption Gaji Total

Label5Caption Aplikasi Perhitungan Gaji

Font 14

Label6 Caption Maksimal anak ke-3

Edit1Name EdNama

Text Dikosongkan

Edit2Name EdGajipokok

Text Dikosongkan

Page 2: Program Sederhana Aplikasi Delphi

Edit3Name EdJumlahanak

Text Dikosongkan

Edit4Name EdGajitotal

Text Dikosongkan

Button1

Name BtHitung

Width 75

Height 653. Jika benar maka tampilan form menjadi seperti ini.

Form Aplikasi Perhitungan Gaji4. Dobel klik Button BtHitung pada form, lalu isikan prosedur perhitungan gaji sebagai berikutprocedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);Const TAnak = 50000;VarJAnak:integer;GPokok,Tunjangan,GTotal:Real;beginGPokok := StrtoFloat(EdGajipokok.Text);JAnak := Strtoint(EdJumlahanak.Text);if Janak > 3 thenbeginJanak := 3;Showmessage(‘Jumlah Anak yang diberi tunjangan hanya sampai anak ke-3′);end;Tunjangan := Janak * Tanak;GTotal := GPokok + Tunjangan;EdGajiTotal.Text := Floattostr(GTotal);end;5. Coba jalankan project dengan menekan F9 lalu isikan data data pada nama, gaji pokok dan jumlah anak dan tekan tombol Hitung, Jika benar maka akan tampil seperti ini

Page 3: Program Sederhana Aplikasi Delphi

Aplikasi Perhitungan Gaji Dengan Delphi 76. Coba pada jumlah anak isikan dengan angka diatas 3 (misal= 4) maka akan tampil pesan sebagai berikut dan jumlah tunjangan hanya dihitung 3 anak.

Diposkan oleh M.Erwin Septiawan di 11.10 Tidak ada komentar: Kirimkan Ini lewat Email BlogThis! Berbagi ke Twitter Berbagi ke Facebook Bagikan ke Pinterest

Perhitungan Nilai Mahasiswa

Asslamualaikum...Kali ini saya mencoba memposting tugas UTS ku yg kmarin Sebelumnya saya mohon maaf kepada para master Delphi, posting ini khusus buat pemula seperti saya. Kali ini saya akan mencoba menjelaskan bagaimana cara membuat program hitung nilai mahasiswa yang sederhana pada Delphi. OK langsung saja……1. Jalankan aplikasi Delphi yang sudah kita instal di komputer kita terserah versi berapa, maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini.

Page 4: Program Sederhana Aplikasi Delphi

          2. Masukan komponen-komponen berikut pada form : Komponen PropertisGroupBox1 Caption InputLabel1 Caption Nama LengkapLabel2 Caption Nilai TugasLabel3 Caption Nilai MidLabel4 Caption Nilai SemesterEdit1 Text Kosongkan ajaEdit2 Text 0 (nol)Edit3 Text 0Edit4 Text 0Bitbtn1 Caption ProsesBitbtn2 Caption BaruGroupBox2 Caption OutputLabel5 Caption Total NilaiLabel6 Caption Nilai AkhirLabel7 Caption Nilai HurufLabel8 Caption _Label9 Caption KeteranganBitbtn3 Caption Keluar

Page 5: Program Sederhana Aplikasi Delphi

Silahkan liat gambar dibawah ini dan bisa di desain sendiri terserah anda bagaimana seninya.

          3. Masukan listing pada Bitbtn Proses sebagai berikut :vartotal, akhir : integer;begintotal := StrToInt(Edit2.Text)+StrToInt(Edit3.Text)+StrToInt(Edit4.Text);Edit5.Text:=IntToStr(total);akhir := total div 3;Edit6.Text:=IntToStr(akhir);if akhir >= 85 thenEdit7.Text:='A'else if akhir >= 70 thenEdit7.Text:='B'else if akhir >= 60 thenEdit7.Text:='C'else if akhir >= 50 thenEdit7.Text:='D'elseEdit7.Text:='E';//Keteranganif Edit7.Text='E' thenLabel8.Caption:='Tidak Lulus'elseLabel8.Caption:='Lulus';4. Listing Baru sbb:

Page 6: Program Sederhana Aplikasi Delphi

Edit1.Enabled:=True;Edit2.Enabled:=True;Edit3.Enabled:=True;Edit4.Enabled:=True;Edit5.Enabled:=True;Edit6.Enabled:=True;Edit7.Enabled:=True;BitBtn1.Enabled:=True;Edit1.Text:='';Edit2.Text:='0';Edit3.Text:='0';Edit4.Text:='0';Edit5.Text:='';Edit6.Text:='';Edit7.Text:='';Label8.Caption:='_';Edit1.SetFocus;5. Listing Keluar sbb:Application.Terminate;6. Masukan listing pada Form Aktivate, caranya klik pada bagian Events kemudian klik 2x sebelah kanan pada OnAktivate.mlihat gambar dibawah ini.

          Masukan listing berikut :Edit1.Enabled:=False;Edit2.Enabled:=False;Edit3.Enabled:=False;Edit4.Enabled:=False;Edit5.Enabled:=False;Edit6.Enabled:=False;

Page 7: Program Sederhana Aplikasi Delphi

Edit7.Enabled:=False;BitBtn1.Enabled:=False;Penjelasan Program : Ketika program dijalankan, pada bagian edit yaitu edit1 sampai edit 7 dan tombol Proses bersifat Enable (tidak berfungsi) dan setfocus pada tombol Baru. Dalam artian kita blum bisa mengimput data, Jadi ketika mau mengimput kita harus klik dulu tombol Baru, baru bisa mengimput data. Silahkan lihat gambar-gambar dibawah ini.

         

Page 8: Program Sederhana Aplikasi Delphi

            Diposkan oleh M.Erwin Septiawan di 10.48 1 komentar: Kirimkan Ini lewat Email BlogThis! Berbagi ke Twitter Berbagi ke Facebook Bagikan ke Pinterest

Script Form Penjualan dengan Stok

Page 9: Program Sederhana Aplikasi Delphi

Berikut adalah contoh script form penjualan yang akan langsung memotong stok yang ada..

procedure TPenjualan.Edit2KeyPress(Sender: TObject; var Key: Char);varedi1:real;edi2,edi3,edi4 :string;begindatamodule2.ADOQuery1.Active:=true;if key = #13 thenbeginif (datamodule2.ADOQuerypart['stok']<0) or (datamodule2.ADOQuerypart['stok']<(strtoint(edit2.Text))) thenbeginshowmessage('Stok Tidak Cukup');exit;endelsedatamodule2.ADOQuerypart.Edit;datamodule2.ADOQuerypart.FieldValues['stok']:=datamodule2.ADOQuerypart.FieldValues['stok']-(strtoint(edit2.Text));datamodule2.ADOQuerypart.Post;

datamodule2.ADOQuery1.Active:=true;

datamodule2.ADOQuery1.Append;datamodule2.ADOQuery1['kd_brng']:=edit5.Text;

datamodule2.ADOQuery1['nm_brng']:=dbedit11.Text;

datamodule2.ADOQuery1['hrg_jual']:=edit1.text;

datamodule2.ADOQuery1['qty']:=edit2.text;

datamodule2.ADOQuery1['hrg_beli']:=dbedit3.Text;

edi2:=floattostr((strtofloat(Edit1.Text))*(strtofloat(edit2.Text)));datamodule2.ADOQuery1['total']:=Edi2;

edi3:=floattostr((strtofloat(Edit2.Text))*(strtofloat(dbedit3.Text)));datamodule2.ADOQuery1['total2']:=Edi3;

datamodule2.ADOQuery1.Post;datamodule2.ADOQuery1['total']:=edi1;

Page 10: Program Sederhana Aplikasi Delphi

edit6.Text:=floattostr(edi1+(strtofloat(edit6.Text)));

  edit5.Text:='';  dbedit11.Text:='';    edit1.Text:='';      edit2.Text:='';        dbedit3.Text:='';        edit10.Text:='';  Penjualan1.ActiveControl:=Edit5;

end;end;


Top Related