Download - Presentasi Zahir

Transcript

Product Consultant ZahirAhmad Ja'far Shodiq

Dari pemahaman diatas, untuk dapat mempermudah mendapatkan informasi ekonomi, kami ciptakan sebuah piranti lunak sebagai alat bantunya.

Secara Definisi, Akuntansi adalah proses mengidentifikasian, penggolongan, penyortiran, pengikhtisaran dan penyajian transaksi keuangan (informasi ekonomi), sehingga dapat dilakukan penilaian dan pengambilan keputusan oleh pemakai informasi tersebut.

ZAHIR ACCOUNTING SOFTWARE

Zahir Accounting versi pertama dikembangkan pada 1997 menggunakan bahasa pemrograman Delphi 3 dengan tehnologi database paradox. Untuk membuktikan kami terus berinovasi dan berkembang, kini kami mengeluarkan edisi terbaru berupa Zahir Accounting Versi 5.1 yang telah menggunakan tehnologi database client server dengan tidak meninggalkan Delphi 6 sebagai bahasa pemrogramannya.

Zahir AccountingSangat mudah digunakan

Seluruh transaksi dibuat dalam bentuk formulir yang mudah dipahami dan sering digunakan dalam bisnis sehari-hari, mengisinya semudah mengisi nota penjualan atau menulis cek, seluruh proses akuntansi, laporan dan grafik otomatis dibuat.

ALUR TRANSAKSI

Mengelola Bisnis Menjadi Mudah dengan Zahir Accounting !

Zahir Accounting Software merupakan Software Anak Bangsa yang sudah diakui keberadaannya.

Beberapa manfaat yang dapat kita rasakan:1. Sangat mudah digunakan2. Tidak memerlukan pemahaman teori akuntansimendalam3. Input transaksi dengan cepat dan mudah tanpa Debet Kredit4. Fasilitas software dapat dipilih sesuai kebutuhan (bayar apa yang dipakai saja)5. Reminder, ratios, business formula dan berbagai grafik interaktif6. Tampilan program yang menarik dan menyenangkan7. Seluruh laporan dapat di klik (drill-drown) untuk menampilkan detail transaksi8. Terdapat pilihan Bahasa yaitu Indonesia, Malaysia Inggris, Arab dan Belanda9. Free Support After sales10. Harga sangat terjangkau

Business Analysis

Product Analysis

Zahir Accounting
Dilengkapi Fasilitas Help dalam Program

Dilengkapi dengan Help Video TutorialDilengkapi dengan Tanya Jawab (FAQs)Dilengkapi dengan Solusi Masalah (Trouble Shooting)Dilengkapi dengan CHM (Elektronik Book)Serta dilengkapi dengan manual Book dan Online Support

BEBERAPA PENGGUNA ZAHIR ACCOUNTING

SERAMBI ILMU SEMESTA (DAVINCI CODE) SALEMBA EMPAT DIPONEGORO PUSTAKA AL-KAUTSAR KEMCHIK SUPERMARKET UD.LESTARI PERDANA KARYA. Tbk TOSHINDO (TOSHIBA ELEVATOR) MANAJEMEN QOLBU (MQ MEDIA, MQ TV, MQ CONSUMER GOODS) DAHANA PROSYS BANGUN PERSADA PRIMA KARYA MANUNGGAL (ANAK PERUSAHAAN SEMEN TONASA) SEPATIM BATAMTAMA (ANAK PERUSAHAAN SEMEN PADANG) ADHIKARYA. Tbk BARATA NUSATAMA PUTRA BAHANA UTAMA LINE TIKI INDONESIA DLL

Sebab Kegagalan Implementasi Software

Budaya yang tidak berubah Mental karyawan yang mudah menyerah Cara berpikir yang keliru Sistem dan aturan main diperusahaan yang tidak mendukung (SOP) Menuntut kesempurnaan saat ini juga Ingin 100% pas sesuai keinginan Tidak mau menyesuaikan diri dengan sistem baru

9 Digit Kode Rekening, Nilai Transaksi Maksimum 900 Triliun,
Tidak ada batasan jumlah barang dan jumlah transaksi

KEBUTUHAN PERANGKAT KERAS : Minimum Komputer Pentium III-700 Memory 128 Mb VGA High Colour Mouse Harddisk 100 Mb OS Windows 98/2000/XP/ Vista/ 7

Zahir Accountingperaih berbagai penghargaan IT bergengsi

2002, 2003, 2004

NIKMATI PENGALAMANMENJALANKAN BISNIS DENGAN MUDAH DAN MELAKUKAN PEMBUKUAN DENGAN LEBIH MENARIK BERSAMAZAHIR ACCOUNTING

Informasi dan PemesananPT Zahir InternasionalJl. Kemang Selatan 1C No.20Telp : 021-7197766, Fax : 021-71792612Website: www.zahiraccounting.comEmail: [email protected]


Top Related