Transcript
Page 1: Pre Test Statistik Kelas Fisika

PRE TEST STATISTIKA DASAR March, 2015

NAMA :

NIM :

1. Apa yang anda ketahui dengan pengertian :

a) Mean

b) Modus

c) Median

d) Kuarti

e) Populasi

f) Sampel

g) Statistika

2. Diberikan data nilai Fisika siswa kelas XI :

8 5 5 7 6 8 5 9 10 6

Tentukan :

a) Mean/rataan

b) Median

c) Modus

d) Q1 dan Q3

Page 2: Pre Test Statistik Kelas Fisika

3. Perhatikan grafik berikut :

4. Dari data di bawah ini, lengkapilah tabel distribusi frekuensi di bawah ini.

72 74 78 74 79 75 72 71 74 67

73 72 72 73 75 74 73 74 74 75

75 73 66 74 74 79 70 72 71 72

69 70 80 71 70 75 77 80 76 68

5. Diketahui data dibawah ini :

Nilai Frekuensi 54 – 56 1

57 – 59 2

60 – 62 5

63 – 65 9

66 – 68 12

69 – 71 8

72 – 74 2

75 – 77 1

Nilai Turus Frekuensi Tepi bawah Tepi Atas Titik Tengah

Kelas

65 – 67

68 – 70

71 – 73

74 – 76

78 – 80

Dari grafik Nilai Ulangan di samping, dapat diperoleh data:

a. Berapa nilai ulangan terendah yang diperoleh siswa

kelas VI?

b. Berapa siswa yang memperoleh nilai tertinggi di kelas

VI?

c. Berapakah nilai ulangan matematika yang diperoleh

paling banyak siswa di kelas VI?

d. Berapa siswa yang mendapat nilai 5?

e. Berapa siswa yang mendapat nilai 6?

Dari tabel di samping, tentukan:

a. Mean

b. Modus

c. Median


Top Related