Transcript
Page 1: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Bayi dan Anak, Investasi masa depan terpenting

Page 2: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Gizi Tumbuh Kembang

• Pertumbuhan bersifat fisik dan umumnya diukur dari berat badan dan tinggi badan.

• Perkembangan bersifat mental, ditandai dengan kemampuan bayi/anak merespons lingkungan.

Page 3: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

1000 hari pertama sejak dimulainya kehidupan

Periode Total Kondisi Sumber Zat Gizi

280 hari 280 hari Dalam kandungan Dari Ibu

180 hari 460 hari 0-6 bulan ASI eksklusif

180 hari 640 hari >6-12 bulan ASI+MP ASI

360 hari 1.000 hari >1 thn-2 thn ASI+makanan

Page 4: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Penting memastikan bahwa Ibu hamil mendapat kecukupan gizi:

• Makanan yang cukup dan seimbang (4 sehat, lima sempurna);

• Jumlah makanan lebih banyak daripada sebelum hamil;

• Pada dasarnya tidak ada pantangan makanan selama hamil

Page 5: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Pertumbuhan dan Perkembangan s.d. 3 bulan

• BB bayi antara 5 – 8 kg;

• Sumber makanan: ASI eksklusif

• Bayi mulai bisa:– Mengangkat kepala

tegak– Tertawa, dan

tersenyum ketika diajak bicara;

– Menggerakkan kepada ke kanan dan ke kiri;

– mengocehIngat… Susu Sapi untuk anak sapi

Page 6: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Pertumbuhan dan Perkembangan s.d. 6 bulan

• BB bayi antara 6,5 – 9,5 kg;• Sumber makanan: ASI Eksklusif• Bayi mulai bisa:– Berbalik dari telungkup ke telentang;– Mempertahankan kepala tetap tegak;– Meraih dan menggenggam benda yang ada di

dekatnya;– Menirukan bunyi;– Tersenyum ketika melihat sesuatu yang menarik

Page 7: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Pertumbuhan dan Perkembangan s.d. 9 bulan

• BB bayi antara 7,0 – 11,0 kg;• Sumber makanan: ASI+MP ASI• Bayi mulai bisa:– Merangkak dan meraih benda yang lebih jauh;– Mengucapkan kata-kata yang mulai ada artinya;– Mencari benda yang dijatuhkannya;– Bermain tepuk tangan atau “ciluk… ba”– Memegang dan memakan biskuit sendiri.

Page 8: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Pertumbuhan dan Perkembangan s.d. 12 bulan ( 1 tahun)

• BB bayi antara 8,0 – 12,0 kg;• Sumber makanan: ASI+MP ASI• Bayi mulai bisa:– Berdiri dan berjalan berpegangan;– Memegang benda kecil lebih kuat;– Meniru dan mengucapkan kata-kata sederhana;– Mengenal orangtua dan keluarganya;– Menunjuk benda yang diinginkannnya;

Page 9: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Pertumbuhan dan Perkembangan s.d. 24 bulan ( 2 tahun)

• BB bayi antara 9,5 – 18,0 kg;• Sumber makanan: ASI+makanan dewasa• Bayi mulai bisa:– Menaiki tangga dan berlari;– Mencoret-coret dinding atau kertas dengan alat

tulis;– Menyebut benda-benda yang berhubungan

dengan bagian tubuh dan lingkungannya;– Memegang cangkir dan minum sendiri.

Page 10: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Kondisi Kurang Kalori dan Protein (KKP) sering dihubungkan dengan status ekonomi sebuah keluarga.

• Namun pola-pikir dan budaya berperan besar untuk menciptakan gizi buruk. Anak belum dianggap sebagai aset/investasi terpenting dalam keluarga. “Gengsi dan “Jaga Imej” mengakibatkan pola konsumsi tidak menjadi prioritas.

• Anak dari keluarga kaya pun dapat menderita gizi buruk, kemungkinan karena sepenuhnya diasuh oleh pembantu.

Page 11: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Musuh yang bersembunyi

• Hasil pengawasan BPOM 2006-2010 menemukan bahwa 40-44% jajanan anak sekolah tidak memenuhi syarat keamanan pangan.

• Bahan-bahan yang disebutkan tadi berpotensi karsinogenik, padahal jajanan sekolah berperan penting pada memberi asupan energi dan gizi pada anak (31,4% energi dan 27,4% protein).

Page 12: PKS-Gizi Tumbuh Kembang

Pengawet yang banyak dipergunakan adalah formalin dan

boraks.Pewarna yang banyak digunakan adalah

rhodamin-B dan methanyl yellow. Bahan-bahan ini mudah dan murah diperoleh. Pemakaian sedikit formalin sudah dapat

membunuh bakteri sehingga jauh lebih murah daripada memakai pengawet yang aman

seperti benzoas.


Top Related