Transcript

IF

BUPATI MOJOKERTOPERATURAN BUPATI MOJOKERTO

NOMOR cp TAHUN 2014TENTANG

PEDOMAN PELAKSANAAN ALOKASI DANA DESA (ADD)

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI MOJOKERTO,

Menimbang

Mengingat

bahwa dalam rangka pelaksanaan kegiatan yangpembiayaannya bersumber dari Alokasi Dana Desasebagaimana diatur dalam Pasal 22 ayat (1) PeraturanMenteri Dalam Negeri Nomor 37 Tahun 2007 tentangPedoman Pengelolaan Keuangan Desa, perlumenetapkan Peraturan Bupati tentang PedomanPelaksanaan Alokasi Dana Desa (ADD);

1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentangPembentukan Daerah-Daerah Kabupaten dalamLingkungan Propinsi Jawa Timur Juncto Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965 tentang PerubahanBatas Wilayah Kotapraja Surabaya dan DaerahTingkat II Surabaya (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 1965 Nomor 19, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor2730);

2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentangPenyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebasdari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor75, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 3851);

3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentangKeuangan Negara (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2003 Nomor 47, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor4286);

4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentangPerbendaharaan Negara (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5,Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4355);

5. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentangPemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung JawabKeuangan Negara (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan


Top Related