Transcript
Page 1: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL

BIDANG PERTANIANBIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN

2019

Page 2: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pola Baru PermenpanLama Baru

Penilaian kinerja pejabat fungsional berdasarkan SKP dan DUPAK Penilaian kinerja pejabat fungsional berbasis SKP

Tolok ukur penilaian angka kredit mengacu pada butir kegiatan dan

satuan hasil

Tolok ukur penilaian angka kredit mengacu pada kegiatan tugas

jabatan dan hasil kerja

Golongan ruang dan jenjang jabatan bisa tidak setara Golongan ruang dan jenjang jabatan selalu setara, meskipun ada

kemungkinan tdk setara,

Semua pejabat fungsional didorong ke pangkat puncak Pejabat fungsional tidak didorong ke pangkat puncak, tergantung

beban kerja dan kebutuhan unit kerja (di setiap jenjang jabatan

disediakan kesempatan untuk maintenance angka kredit)

Bebas sementara dapat disebabkan oleh beberapa hal Tidak terdapat mekanisme bebas sementara, namun kinerja tahunan

dipantau melalui PP 53 Tahun 2010

Uji kompetensi dilaksanakan sebagai syarat kenaikan jabatan Uji kompetensi dlaksanakan sebagai syarat masuk ke dalam jabatan

fungsional dan kenaikan jenjang jabatan

Unsur yang dinilai terdiri atas angka kredit pendidikan, tugas pokok,

pengembangan profesi, dan penunjang

Unsur yang dinilai terdiri atas angka kredit peningkatan pendidikan dan

pelaksanaan kegiatan tugas jabatan/tugas pokok

Peta jabatan ditetapkan setelah jabatan dimplementasikan Pengangkatan dalam jabatan dilakukan setelah peta jabatan

ditetapkan dan peta jabatan secara berkala disesuaikan dengan beban

kerja dan/atau kebutuhan organisasi

Page 3: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Lanjutan…

Lama Baru

Kelebihan angka kredit setiap kenaikan

jabatan/pangkat dapat ditabung untuk periode

penilaian berikutnya

Setielah memperoleh kenaikan jabatan, angka

kredit dimulai dari angka 0 (kelebihan angka kredit

tidak ditabung/hangus)

Maksimal angka kredit 150% dari standar minimal

angka kredit per tahun

Kenaikan jabatan/pangkat dihitung berdasarkan

perolehan angka kredit kumulatif

Kenaikan jabatan/pangkat dihitung melalui

akumulasi angka kredit yang diperoleh selama

berada dalam suatu pangkat/golongan ruang

tertentu

Page 4: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pengangkatan DalamJabatan

Pertama

Perpindahan Dari Jabatan Lain

Penyesuaian/Inpassing

Promosi

Page 5: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pengangkatan Pertama

Syarat Jabatan

• PNS

• Integritas dan

moralitas yg baik

• Ijazah sesuai

kualifikasi

• Mengikuti dan

lulus uji

kompetensi

• Nilai prestasi

kerja bernilai baik

CPNS PNS JF

1 thUji Kompetensi Pemenuhan

Diklat

Max 3 th

Page 6: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Perpindahan Dari Jabatan Lain

Syarat Jabatan

• PNS

• Integritas dan

moralitas yg baik

• Ijazah sesuai

kualifikasi

• Pengalaman Min. 2

th

• Mengikuti dan lulus

uji kompetensi

• Nilai prestasi kerja

bernilai baik

Madya

Keterampilan/

Pertama/Muda

Utama 60 th

55 th

53 th

Usia Pada Saat Dilantik

Page 7: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Lanjutan…

JF UTAMA JF UTAMA

• Sesuai dgn kualifikasi pendidikan

• Pengalaman sesuai JF min.2 th

• Uji Kompetensi

• Lowongan Kebutuhan

Keterampilan Keahlian

• Ijazah S1 / D.IV sesuai JF

• Uji Kompetensi

• Lowongan Kebutuhan

• Usia sesuai ketentuan

Page 8: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Inpassing

Penetapan JF Baru

Perubahan Ruang

Lingkup Tugas JF

Kebutuhan Mendesak

Sesuai Prioritas Strategis Nasional

Bagi PNS yang pada saat JF

ditetapkan telah memiliki

dan/atau masih melaksanakan

tugas dibidang JF yag akan

diduduki

Syarat Jabatan

• PNS

• Integritas dan

moralitas yg baik

• Ijazah sesuai

kualifikasi

• Pengalaman Min. 2 th

• Mengikuti dan lulus uji

kompetensi

• Nilai prestasi kerja

bernilai baik

Page 9: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

PROMOSI

Kriteria

• Kelompok suksesi

• Inovasi yang bermanfaat

(diakui Lembaga pemerintah)

• Standar Kompetensi jabatan

Dasar promosi

• Pengembangan karir

• Keutuhan organisasi yg

bersifat strategis

Pengangkatan

dlm JF

Kenaikan

jenjang jabatan

Belum menduduki

JF

Sudah duduk dlm

JF (dlm satu

kategori)

Syarat Jabatan

• Mengikuti dan lulus uji kompetensi

• Penilaian kinerja bernilai baik 2 th terakhir

• Rekam jejak baik

• Tdk pernah melanggar kode etik

• Tdk pernah terkena Hukuman disiplin

LOWONGAN KEBUTUHAN JABATAN

Page 10: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Penilaiankinerja

Objektivitaspembinaan

Berdasarkanperencanaan

kinerja

Objektif

Terukur

Akuntabel

Partisipatif

Page 11: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

PENILAIAN

KINERJA

SKP

Perilaku

Kerja

TARGET

KINERJA

KINERJA UTAMA

KINERJA

TAMBAHAN

• TARGET ANGKA

KREDIT

• BUTIR

KEGIATAN

• TUGAS

TAMBAHAN

• PENUNJANG

• Dasar

penyusunan,penetapan, dan

penilaian SKP

• Disetujui dan ditetapkan

atasan langsung

• Hasil penilaian ditetapkan

sebagai capaian SKP

Page 12: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

WAKTU KERJA

⊷ BERDASARKAN Keppres No. 68 Tahun 1995

tentang Hari Kerja Di Lingkungan Lembaga

Pemerintahan bahwa jumlah jam kerja efektif

dalam 1 minggu (5 hari kerja) sebesar 37,5 jam.

⊷ Waktu kerja efektif merupakan waktu yang

secara efektif digunakan untuk bekerja.

⊷ Waktu kerja efektif terdiri atas:

Hari Kerja Efektif

Jam Kerja Efektif

12

Page 13: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

13

PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF

Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

TOTAL JAM KERJA/TAHUN47 minggu x 26,25 jam = 1.233.75 jam

1.250 jam per tahun

Jam Kerja = 37.5 JAM / MINGGU

Allowance 30% = 11.25 JAM / MINGGU

Jumlah Jam Kerja setelahdikurangi allowance

= 26.25 JAM / MINGGU

= 365 hari1 TAHUN

CUTI TAHUNAN

HARI SABTU/MINGGU

LIBUR RESMI

= 12 hari

= 104 hari

= 14 hari

DIKURANGI:

JUMLAH = 130 hari

HARI KERJA EFEKTIF = 235 hari

dengan menghitung jumlah hari kerja efektif sebesar

235 hari dibagi dengan 5 hari dalam 1 minggu maka

dihasilkan jumlah minggu dalam 1 tahun yaitu sebesar

47 minggu

Page 14: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pelaksanaan kegiatan pejabat fungsional selama 1 tahunpaling kurang 1.250 jam (Waktu Kerja Efektif)Waktu kerja efektif setara dengan target angka kredit sbb:

KETERAMPILAN

⊷Pemula paling kurang 3,75 angka kredit

⊷Terampil paling kurang 5 angka kredit

⊷Mahir paling kurang 12,5 angka kredit

⊷Penyelia paling kurang 25 angka kredit

KEAHLIAN

⊷Pertama paling kurang 12,5 angka kredit

⊷Muda paling kurang 25 angka kredit

⊷Madya paling kurang 37,5 angka kredit

⊷Utama paling kurang 50 angka kredit

14

STANDARD ANGKA KREDIT PER JENJANG PADA SKP

Page 15: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

TARGET ANGKA KREDIT

UTAMA

MADYA

MUDA

PERTAMA

50

37,5

25

12,5

PENYELIA

MAHIR

TERAMPI

L

PEMULA

25

12,5

5

3,75

Target angka

kredit

yang harus

dicapai

pertahunMADYA

MUDA

PERTAMA

30

20

10

MAHIR

TERAMPI

L

PEMULA

10

4

3

Maintenance

angka kredit

karena tidak

tersedia

formasi

UTAMA (IV/E)

MADYA (IV/C)

PENYELIA (III/D)

30

20

10

Maintenance pada pangkat puncak

Page 16: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

PerilakuKerja

OrientasiPelayanan

Komitmen

Inisiatif Kerja

Kerjasama

Kepemimpinan

Bagi JF yang karakteristik

kegiatannya membutuhkan

aspek kepemimpinan

Page 17: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Penilaian dan Penetapan

SKPPenilaian

SKPCapaian

SKP

CapaianAngkaKredit

PenetapanAngkaKredit

Max.150%

Page 18: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

NO I. PEJABAT PENILAI NO II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

1 Nama 1 Nama

2 NIP 2 NIP

3 Pangkat/Gol.Ruang Pembina – IV/a 3Pangkat/Gol.Ruan

gPenata Tk.I – III/b

4 Jabatan Kepala Balai... 4 JabatanAnalis Perkarantinaan Tumbuhan

Pertama

5 Unit Kerja BKP Kelas I 5 Unit Kerja BKP Kelas I

NO III. Kegiatan Tugas JabatanANGKA

KREDIT

TARGET

KUANT/

OUTPUT

KUAL/

MUTUWAKTU BIAYA

1 Melakukan analisis data operasional bulanan tindakan karantina tumbuhan dan

keamanan hayati nabati (AK = 0.04)

3.6 90 Laporan 100 12 Bulan -

2 Melakukan pembuatan peta daerah sebar OPT/OPTK/OPTP

(AK = 0.04)

0.2 5 Laporan 100 12 Bulan -

3 Melakukan penyeliaan pelaksanaan deteksi dan identifikasi OPT/OPTK/OPTP

secara morfologis (AK = 0.03)

3 100 Laporan 100 12 Bulan

4 Melakukan analisis hasil tindakan karantina tumbuhan (AK = 0.01) 5 500 Dokumen 100 12 Bulan

5 Melakukan analisis persyaratan administrasi perkarantinaan tumbuhan (AK =

0.01)

5 500 Dokumen 100 12 Bulan

Jumlah Angka Kredit 16.8

FORMULIR SASARAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL

Page 19: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

No. Kegiatan Tugas Jabatan Angka

Kredit

Target Realisasi

Kuan Out Kual Biaya Jml Kuan Out Kua

l

Biaya Jml

1.

2.

...

n

Nilai Keg. Tugas Jabatan 16,8 87,86

8

Target Angka Kredit Per Tahun = 16,8Capaian Tugas Jabatan = 87,868 87,868%

Capaian Angka Kredit = 87,868% x 16,8 = 14,761

Angka Kredit Minimal Per Tahun = 12,5

Page 20: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

ANALIS PERKARANTINAAN YANG DINILAI

1. NAMA

2. NIP

3. NOMOR SERI KARPEG

4. TEMPAT/TANGGAL LAHIR

5. JENIS KELAMIN

6. PANGKAT/GOLONGAN RUANG/TMT Penata Tk.I – III/b

7. JABATAN/TMT Analis Perkarantinaan Tumbuhan Pertama

8. UNIT KERJA Balai Karantina Pertanian Kelas I

HASIL PENILAIAN ANGKA KREDIT

TAHUN TARGETNILAI CAPAIAN TUGAS

JABATANPROSENTASE

ANGKA KREDIT MINIMAL YANG

HARUS DICAPAI SETIAP TAHUN

ANGKA KREDIT YANG DIDAPAT

(Kolom 2 x Kolom 4)

1 2 3 4 5 6

2016 16.8 87.868 87.868% 12.5 14.761

Jumlah Angka Kredit yang diperoleh 14.761

Jumlah Angka Kredit inpassing/kumulatif lama*) yang dimiliki 12.5

Jumlah Angka Kredit kumulatif yang telah dicapai 27.261

Jumlah Angka Kredit Kumulatif yang diperlukan untuk kenaikan pangkat 50

Jumlah Angka Kredit Kumulatif yang diperlukan untuk kenaikan jabatan 50

Belum dapat dipertimbangkan untuk kenaikan jabatan/pangkat

CONTOH HASIL PENETAPAN ANGKA KREDIT DARI TIM PENILAI KINERJA INSTANSI

Page 21: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pejabat Pengusul dan Penetap

JF Kategori

Keahlian

JF Kategori

Keterampilan

Min. Administrator yang

membidangi JF/

kepegawaian

Min. Pengawas yang

membidangi JF/

kepegawaian

Pejabat

Pengusul

Pejabat Penetap

JPT Madya

JPT Pratama

Ahli Utama

• Ahli Madya

• Ahli Muda

• Ahli Pertama

• Keterampila

n

Page 22: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

KenaikanPangkat

■ telah memenuhi Angka Kredit

Kumulatif

■ dapat melaksanakan kegiatan

penunjang (AK max 20%, untuk

setiap kali kenaikan pangkat)

KenaikanJabatan• memenuhi Angka Kredit

yang ditetapkan

• Angka kredit dihitung dariakumulasi Angka Kreditkenaikan pangkat dalamsatu jenjang yang sedangdiduduki

• memperhatikanketersediaan lowongankebutuhan jenjang jabatanyang akan diduduki

• mengikuti dan lulus ujikompetensi

• nilai kinerja bernilai baik 2th terakhir

dapat

melaksanakan

kegiatan

pengembangan

profesi.

Page 23: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pengembangan Profesi

Mahir Penyelia 4

Ahli Muda

Ahli Madya

6

Ahli Madya

Ahli Utama

12

Page 24: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Kegiatan Penunjang dan PengembanganProfesi

Kegiatan Penunjang

■ Menjadi pengajar/pelatih dibidang tugas JF

■ Keanggotaan dalam tim penilai

■ Perolehan penghargaan / tanda jasa

■ Melaksanakan tugas lain yang mendukungpelaksanaan tugas JF

■ Perolehan gelar/ijazah lain

Pengembangan Profesi

■ Perolehan gelar/ijazah Pendidikan formal dibidangtugas JF

■ Penyusunan KTI dibidang tugas JF

■ Penerjemahan/penyaduran buku dan karya ilmiahdibidang tugas JF

■ Penyusunan pedoman/juknis dibidang tugas JF

■ Pelatihan/pengembangan kompetensi dibidangtugas JF

■ Kegiatan lain yang ditetapkan oleh instansipembina

Page 25: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

PertimbanganKP/KJ

PAK

FormasiUji

Kompetensi

Hasil penilaian

kinerja

Page 26: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Pemberhentian

mengundurkan diri dari Jabatan

diberhentikan sementara sebagai PNS

menjalani cuti di luar tanggungannegara

menjalani tugas belajar lebih dari 6 (enam) bulan

ditugaskan secara penuh pada JPT/JA/Pengawas

dan Jabatan Pelaksana

tidak memenuhi persyaratan jabatan

dilaksanakan pemeriksaan dan mendapatkan ijin dari Pejabat

yang Berwenang sebelum ditetapkan pemberhentiannya

• dapat diangkat kembali sesuai dengan jenjangjabatan terakhir apabila tersedia kebutuhan JF

• menggunakan Angka Kredit terakhir yang dimilikidalam jenjang jabatannya dan dapat ditambahdengan Angka Kredit dari penilaian pelaksanaantugas bidang JF selama diberhentikan

dilaksanakan pemeriksaan dan mendapatkan ijin dari Pejabat

yang Berwenang sebelum ditetapkan pemberhentiannya

dapat disesuaikan pada jenjang sesuai dengan pangkat terakhir pada jabatannya

paling kurang 1 tahun setelah diangkat kembali pada jenjang JF terakhir yang

didudukinya, setelah mengikuti dan lulus uji kompetensi apabila tersedia

kebutuhan JF

Page 27: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

Surat Kepala Biro Organisasi Dan KepegawaianNo. B-91/OT.110/A2/01/2020tentang Pembebasan Sementara

Page 28: PEMBINAAN JABATAN FUNGSIONAL BIDANG PERTANIANbibit.ditjenpkh.pertanian.go.id/sites/default/files...PENGHITUNGAN HARI KERJA DAN JAM KERJA EFEKTIF Hari Kerja Efektif Jam Kerja Efektif

TERIMA KASIH


Top Related