Transcript

7/24/2019 Patofisiologi Klimakterium

http://slidepdf.com/reader/full/patofisiologi-klimakterium 1/1

Patofsiologi Klimakterium

Klimakterik merupakan periode peralihan dari fase reproduksi menuju fase usia

tua (senium) yang terjadi akibat menurunnya fungsi generatif ataupun

endokrinologik dari ovarium. Penurunan produksi hormon estrogen menimbulkan

berbagai keluhan pada seorang wanita, sedangkan penurunan fertilitas sangatbergantung pada usia wanita tersebut, dan jarang menimbulkan keluhan yang

berarti. Fertilitas wanita dan laki-laki pada usia !-" tahun adalah #!!$. Pada

usia %&-%' tahun fertilitas wanita hanya tinggal !$, sedangkan laki-laki masih

tetap tinggi, yaitu '&$. Pada usia "&-"' tahun fertilitas wanita tinggal &$ saja

dan pada laki-laki menapai *!$.

Pada umumnya orang lebih senang menggunakan istilah +enopause,

meskipun istilah tersebut kurang tepat, karena menopause hanya merupakan

kejadian sesaat saja, yaitu perdarahan haid yang terakhir. ang paling tepat

digunakan adalah klimakterik, yaitu fase peralihan antara pramenopause dan

pasamenopause. /isebut pasamenopause bila telah mengalami menopause

# bulan sampai menuju ke senium. 0enium adalah pasamenopause lanjut,

yaitu setelah usia & thun. 1ila ovarium tidak berfungsi lagi pada usia 2"! tahun

disebut klimakterium prekok.

Fase Klimakterik 


Top Related