Download - Materi Dakwah

Transcript
Page 1: Materi Dakwah

Materi Dakwah

Disampaikan Pada Mata Kuliah Pengantar Ilmu Dakwah

Jum’at, 01 November 2013

Ilmu Agama Islam

Fakultas Ilmu Sosial

Universitas Negeri Jakarta

Augusta Prawira Susilo

Triya Andani

Syifa Assegaf

M. Enjerny

Page 2: Materi Dakwah

Esensi

• Materi dakwah (Maddah Ad-Dakwah) adalah pesan-pesan dakwah Islam atau segala sesuatu yang harus disampaikan subyek dakwah kepada obyek dakwah,

yaitu keseluruhan ajaran Islam yang ada di Kitabullah maupun Sunah Rasul-Nya. Pesan-pesan dakwah yang disampaikan

kepada obyak dakwah adalah pesan-pesan yang berisi ajaran Islam.

• Dalam Istilah komunikasi, materi dakwah atau maddah Ad-Dakwah disebut dengan

Istilah massage (pesan).

Page 3: Materi Dakwah

Sumber Materi Dakwah

Page 4: Materi Dakwah

Klasifikasi MD Secara Universal

Page 5: Materi Dakwah

Kesimpulan

• Modernitas telah banyak memberikan manfaat bagi manusia. Namun, disisi lain kehidupan tersebut memiliki dampak negative. Untuk

memperbaiki dampak negative tersebut materi dakwah sangat diperlukan, karena tujuan dakwah

adalah mengajak manusia (mad’u) kajalan yang benar, yaitu jalan yang diridhai oleh Allah SWT.

• Maka dari itu, dalam materi dakwah harus disesuaikan dengan kondisi mad’u & situasi

dakwah agar dakwah menjadi berhasil. Untuk itu materi dakwah sangat diperlukan bagi

seorang da’i.

Page 6: Materi Dakwah

Terima Kasih


Top Related