Transcript
Page 1: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Fakultas Pertanian

Universitas Padjadjaran

Page 2: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Klasifikasi Tumbuhan

Tingkat Rendah

Kelompok 7 Kelas C

-Hilda Sandra Utami (150510120111)

-Adillah Nadhriyah (150510120112)

-Feisal Rachman Soedibja (150510120113)

-Syifa Fajriani (150510120114)

-Anna Ayu Prayugina (150510120115)

Page 3: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Tumbuhan memiliki lebih dari 280.000 spesies tumbuhan yang sudah teridentifikasi. Jamur memiliki 100.000 spesies. Mulai dari tumbuhan paling sederhana, sampai tumbuhan tingkat tinggi yang paling kompleks. Agar mudah dipelajari, tumbuhan digolongkan dalam beberapa kategori. Tumbuhan yang tingkat perkembangannya lebih rendah, yaitutumbuhan tingkat rendah (Cryptogamae), terdiri dari Algae, Fungi, Licenes, Bryophyta, dan Pteridophyta

Page 4: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

PERTANYAAN

Page 5: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Jelaskan 5 ciri ciri tumbuhan tingkat rendah

Organ tubuh thallus Flowerless Plants

Reproduksi spora

Organ Principalia sederhanaLower Plants

Page 6: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Jelaskan pembagian dari Cryptogamaebeserta ciri-ciri khasnya masing-masing

Lychenes

Pterydophyta

Algae

Fungi

Bryophyta

Page 7: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Jelaskan lima ciri-ciri dari Algae secararinci

Organ tubuh : thallus berklorofil

Uniseluler dan multiseluler

Memiliki cadangan makanan

Berpigmen

Eukariotik dan Prokariotik

Page 8: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Jelaskan 10 ciri-ciri Bryophyta yang anda ketahui

Ø Organ tubuh berupa thallus yang terdiri dari : rhizoid, stipe, phylloid

Ø Belum mempunyai berkas pembuluh

Ø Mempunyai klorofil, sehingga bisa berfotosintesis, foto syntaxnya berupa amilum

Ø Cara hidupnya ada yang :

Autotrof, biasanya pada tanah lembab

Epfitis, biasanya menempel pada batang pohon

Ada pergantian generasi yaitu :

§ Generasi gametofit dan generasi sporofit

Generasi sporofit :

o Hidupnya hanya sebentar, menumpang pada generasi gametofit

o Bersifat aseksual, diploid, hidup sebagai parasit

Generasi gametofit :

Hidupnya lebih lama dari generasi sporofit

Bersifat aseksual dan haploid

o Tumbuhan lumut merupakan generasi gametofit

o Gametangium jantan disebut juga antheridium

o Gametangium betina disebut juga arkegonium

o Spora terdapat dalam sporagonium

Page 9: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Jelaskan 10 ciri-ciri Pteridophyta yang anda ketahui

– ØOrgan tubuh sudah berupa chormus, karena itu termasuk kedalam chormophyta. Chormusterdiri dari : akar, batang, dan daun.

– ØSudah mempunyai berkas pembuluh karena itu termasuk kedalam tracheophyta– ØMempunyai klorofil sehingga bisa berfotosintesis, fotosintat berupa amilum– ØCara hidup :

• i. Autotrof• ii. Epifit

– ØDaunnya ada 2 macam yaitu :

• i. Daun fertil• ii. Daun steril

– ØKalau daun fertil dan daun steril sama bentuknya maka disebut isomorfik– ØKalau daun fertil dan daun steril berbeda bentuknya maka disebut heteromorfik– ØDaun muda menggulung– ØDaun fertil mempunyai sorus (kumpulan sporangium)– ØSpora terdapat dalam sporangium– ØKumpulan spora disebut sorus– ØSorus terdapat pada sporofit

Page 10: M4 kelompok 7 klasifikasi tumbuhan tingkat rendah

Jelaskan perbedaan antara Algae dan Fungi serta antara Bryophyta dan Pterydophyta

ALGAE

PTERYDOPHYTABRYOPHYTA

FUNGI


Top Related