Transcript
Page 1: Laporan Miniatur Rekayasa Pembangkit Listrik

Miniatur rekayasa pembangkit listrik1. Pembangkit listrik tenaga air2. – Man : Jumlah : 6 Orang

Komposisi : - Ketua - Bendahara - Teknisi Mesin & Perawatan

Keahlian :

- Money : * melakukan pendataan uang secara keseluruhan- Machine : * Melakukan perawatan secara rutin

* Menggunakan mesin yang berkualitas- Material : * Menyediakan stok lebih- Method : * Menetapkan setiap anggota sesuai kehlian

* Melakukan pendataan pengeluaran dan modal * Perawatan secara rutin untuk mesin * Menggunakan bahan ramah lingkungan * Penentuan harga sesuai kondisi

- Market : * Melakukan penawaran produk di pasar * Penentuan harga sesuai kondisi dan juga dari kualitas produk * Dalam jalur distribusi menggunakan transport

* Melakukan promosi3. Masalah yang dihadapi:

- Man : * Rasa malas * Kekurangan anggota * Kurangnya waktu setiap anggota karena urusan lain- Money : * Kurangnya modal- Machine : * Mesin tidak bekerja dengan baik- Material : * Bahan yang kurang bagus

* Stok di luar dugaan- Method : * metode tidak berjalan sesuai perencanaan- Market : * Produk tidak diminati

* Situasi pasar tidak stabil4. Hal yang harus dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut :

- Man : * Diberi tunjangan * Diberikan pengarahan- Money : * Meminimalisir pengeluaran- Machine : * Melakukan pengecekan secara rutin- Material : * Melakukan pengujian bahan- Method : * Menyiapkan metode cadangan


Top Related