Transcript
Page 1: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Nama Anggota

Pembahasan

Contoh Kelompok Sosial

CCKS

Ciri Kelompok Sosial

CI2KS

Klasifikasi Kelompok Sosial

K

Lembaga Sosial Proses Perlembagaan

Tipe Lembaga Kemasyarakatan

T

Macam – Macam Lembaga

M

Video

Slide 4

Kelompok Sosial

Fungsi Lembaga Sosial

F

Page 2: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Putry Sulistyawati17513055

Dela Vineza12513139

Fany Yohana Nainggolan13513212

Indah cahyani14513349

Elsya Kurnia12513884

Aisyah Ashilah10513502

Anggi Lucky Prasetya11513009

Annida Fakhriyah Khansa11513116

Nuranisah16513640

Dwiayu Citra Putriani12513714

Page 3: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

K E LOMPOK SOSIAL

&

LEMBAGA SOSIAL

Page 4: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Pengertian Secara Umum Kelompok sosial adalah kumpulan atauhimpunan yang mempunyai identitas yang sama dan merasa bagian dari kelompok itu.

Para ahli yang mengemukakan pendapat mereka mengenai kelompok sosial

1. Soerjono Soekanto2. Paul B. Horton dan Chester L Hunt3. George Homans

Page 5: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Berikut ini ada beberapa contoh kelompok sosial yang ada di masyarakat,misalnya saja:

Kelompok Sepedah Ontel Yogyakarta

Arisan Keluarga Besar NainggolanKomunitas Pecinta Alam

Dan Sebagainya.

Karang Taruna Twiby / Twiboy

Page 6: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Mempunyai Kesadaran

Memiliki Kepentingan Bersama

Bersistem

Berstruktur, berkaidah dan mempunyai pola perilaku

Mempunyai Sebuah Faktor yang Sama

Mempunyai Hubungan Timbal Balik

Page 7: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Berdasarkan cara terbentuknya:Semu dan nyata

Berdasarkan Sudut Pandang Individu:In Group dan Out Group

(paguyuban) Dasar pembentukan terdiri daritiga macam, yaitu karenaikatan darah (blood), tempattinggal (place), dan karenakesamaan pikiran (mind).Contoh : kelompok keluarga

(primer) berhubungansecara formal, impersonal, segmental (terpisah-pisah), danberdasarkan asasmanfaat. Contoh : kelompok sekunderantara lain PGRI

(patembayan) bersifat jangka pendek (sementara) berdasarkan kontrak-kontrak tertentu, hanya terikatsecara lahiriah tanpa adanya ikatan batin (tidakintim). contoh : Kepengurusan sebuah perusahaan

(sekunder) hubunganantara anggotanya yang akrab, informal, personal, dan total. Contoh: keluarga atau geng

Page 8: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Pengertian secara umum:

Lembaga sosial merupakan terjemahan dari istilahbahasa Inggris social institution yang merujuk pada duapengertian, yakni sistem nilai dan norma-norma sosialserta bentuk atau organ sosial.

1. Paul Horton danChester L. Hunt

2. Peter L. Berger3. Mayor polak

Para ahli yang mengemukakan pendapat mereka mengenai Lembaga sosial;

Page 9: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

1. Lakukan suatu perbuatan

4. Tata kelakuan yang semakin kuat merupakan cerminan dari polakelakuan masyarakat yang mengikat anggotanya.Bagi masyarakat yang

melanggar akan mendapat sanksi yang lebih keras.

3. Melakukan pengawasan

2. Ulangi perbuatan tersebut hingga menjadi suatu kebiasaan

Page 10: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Tipe-tipe lembaga kemasyarakatan dapat dilihat dari beberapa sudut pandang

2. Sudut Sistem nilai- nilai yang diterima masyarakat

Basic institutions => menjaga dan mempertahankan tata tertib dalam masyarakat. Contohnya:ialah keluarga, sekolah, dan negara.Subsidiary institutions => menganggap bahwa lembaga tersebut memiliki sifat yg sementara.Contohnya: kegiatan rekreasi yang ada dalam masyarakat

1. Sudut Perkembangan

Crescive institutions => secara tidak disadari ada seiring dengan adat istiadat yang ada dimasyarakat. contohnya : lembaga perkawinan, hak milik dan agamaEnacted institutions => sengaja dibentuk oleh pihak- pihak yang bersangkutan di masyarakatcontohnya : lembaga utang piutang dan lembaga pendidikan

Page 11: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

3. Sudut penerimaan masyarakat

Approved atau Social sanctioned institutions => Lembaga yg ada dalam masyarakatdan diterima dengan baik sepenuhnya oleh masyarakat itu sendiri.Contohnya : Sekolah atau Perusahaan dagangUnsanctioned institutions => Lembaga yang tidak diterima oleh masyarakat dan bahkan tidak

diinginkan untuk ada dalam masyarakat karena memiliki pengaruh buruk untuk masyarakatdan juga meresahkan masyarakat. Contohnya : Sindikat kejahatan, pelacuran, dan perjudian.

4. Sudut faktor penyebarannya

General institutions => Lembaga yg tumbuh dan berkembang dalam masyarakat dan tersebar dihampir seluruh dunia serta diakui keberadaannya oleh masyarakat di dunia. Contohnya : institusiagamaRestricted institutions => Lembaga yg tumbuh dan berkembang di hampir seluruh dunia namunpenyebarannya hanya berada di beberapa tempat dari bagian dunia . Contohnya: lembaga agamaislam, kristen, katolik, dan budha.

5. Sudut fungsinya

Operative institutions => Lembaga yg pengumpulan dari pola peraturan ataupun tata cara yangdiperlukan untuk mencapai tujuan dari lembaga yg terkait. Contohnya: institusi ekonomiRegulative institutions => Lembaga yg mengawasi segala hal yang berkaitan dengan adat istiadatataupun tata kelakuan dari lembaga yang tidak berkaitan langsung dgn Lembaga pokok.contohnya: institusi hukum dan politik seperti pengadilan dan kejaksaan.

Page 12: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

2. Berdasarkan positif atautidaknya suatu lembaga social memiliki kontribusi bagikelangsunganhidupmasyarakat.

- bersifat fungsional ikut sertamendukung kelangsunganhidup masyarakat.

- Bersifat disfungsional(merugikan kelangsunganhidup suatumasyarakat.)

Secara Umum dibagi Menjadi 2 Fungsi

1. Berdasarkan atas disadari atautidak disadarinya fungsi suatu lembaga social olehmasyarakat

- Fungsi manifest (disadari danmenjadi harapan semua orang)

- Fungsi laten (tidak disadarikeberadaannya dan tidakmenjadi tujuan utamamasyarakat)

Page 13: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

8. Lembaga yg bertujuan mengurus kebutuhan jasmani manusia (kedokteran, kecantikan)

7. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan manusia untuk mengatur kehidupan kelompok atau negara (kepolisian)

6. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan manusia dalam hubungannya dengan Tuhan (gereja, masjid)

5. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan penerangan, dan pendidikan (TK, SD, SMP)

4. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan manusia untuk mata pencaharian (petani)

3. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan kehidupan kekerabatan (pernikahan)

2. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan manusia, menyatakan rasa keindahan dan rekreasi (seni rupa dan drama)

1. Lembaga yg bertujuan memenuhi kebutuhan ilmiah (metode ilmiah)

Menurut Dr. Koentjaraningrat

Page 14: Kelompok Sosial & Lembaga Sosial

Top Related