Transcript
Page 1: Instrumen 1 Buku Siswa Fisika

INSTRUMEN 1PENILAIAN BUKU SISWA PELAJARAN FISIKA

SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH

I. KELAYAKAN ISI

SUBKOMPONEN BUTIRSKOR

ALASAN PENILAIAN1 2 3 4

A. DIMENSI SIKAP SPIRITUAL (KI 1)

1.Peningkatan Keimanan x Masih terpusat pada materi fluida dinamiknya.

2.Kesadaran akan Kebesaran Tuhan x Semua hukum yg ada dan ditemukan para ilmuwan

dalam konsep fluida dinamik ada karena kebesaran Tuhan

Rangkuman Kualitatif: Modul fluida statis ini belum final dalam pembuatannya sehingga masih banyak terpusat oleh konsep dan materi fluida dinamik sehingga aspek-aspek mengenai peningkatan keimanan belum tergambarkan secara jelas dalam modul ini.

B. DIMENSI SIKAP SOSIAL (KI 2) 3.Perilaku sikap ilmiah x Tergambar dalam tes formatif.

4.Penghargaan atas kerja individu dan kelompok

x Tergambar dalam diskusi siswa dalam membahas suatu konsep fisika dalam materi fluida dinamik.

5.Kemampuan pemecahan masalah x Tergambar dalam tes formatif dan tes tertulis.

Rangkuman Kualitatif: Penggambaran sikap sosial peserta didik dalam pemechan masalah dan sikap ilmiah dapat tercermin dari diskusi-diskusi yang dibentuk siswa secara mandiri ataupun dibentuk oleh guru dalam menmbahas tentang konsep-konsep fisika ataupun soal-soal yang berhubungan dengan konsep fisika yang ada dalam modul fluida dinamik ini.

C. DIMENSI PENGETAHUAN (KI 3)C1. CAKUPAN MATERI 6.Keluasan materi mencakup KI 3 dan

KD nya x Tergambar jelas karena inti dari modul ini adalah

mencerminkan nilai dari KI 3.

7.Kedalaman materi sesuai KI 3 dan KD nya

x Konsep fisika sangat jelas dan terbagi dalam 3 KB. Ada dalam uraian materi.

Rangkuman Kualitatif: Modul fuida statis ini sangat jelas membahas materi tentang fluida dinamik. Karena dalam pembagian materinya dibagi menjadi 3 Kegiatan Belajar sehingga keluasan materinya sangat tepat dan jelas dan sesuai dengan KI 3.

Page 2: Instrumen 1 Buku Siswa Fisika

SUBKOMPONEN BUTIRSKOR

ALASAN PENILAIAN1 2 3 4

C2. AKURASI MATERI 8.Orisinalitas dan kepatutan materi x Cukup jelas.

9.Akurasi fakta x Sangat jelas karena berdasarkan konsep-konsep

fisika yang ada danri berbagai buku sumber (Lihat daftar pustaka)

10.Akurasi Konsep x Jelas, karena sesuai dengan buku sumber.

11.Kebenaran Prinsip/Hukum x Jelas, sesuai dengan buku sumber.

12.Akurasi Teori x Jelas, karena sesuai dengan buku sumber.

13.Akurasi Prosedur/Metode x Jelas, karena sesuai dengan buku sumber.

Rangkuman Kualitatif: Untuk akurasi materi dalam modul fluida dinamik ini sudah sangat jelas karena ditulis dan disusun berdasarkan buku-buku rujukan fisika yang kompeten sehingga sudah terjamin akurasi materinya.

C3. KONTEKSTUAL14.Kesesuaian dengan Perkembangan Ilmu

x Jelas, karena sudah diintegrasikan dengan berbagai teknologi yang menggunakan konsep dari fluida dinamik. Sehingga siswa mengetahui manfaat dari pembelajaran fluida dinamik.

15.Real life x Siswa dapat menyebutkan contoh kejadian yang

menganut prinsip dari konsep fluida dinamik.

16.Memperhatikan potensi Indonesia x Belum jelas menjabarkan di bagian ini pada modul

fluida dinamik ini.

Rangkuman Kualitatif: Modul fluida dinamik ini sudah sesuai dengan perkembangan ilmu karena sudah megintegrasikan aplikasi dari teknologi yang menggunakan konsep dari fluida dinamik dan peserta didik dapat menyebutkan contoh-contoh kejadian di kehidupan sehari-hari yang erhubungan dengan konsep-konsep fluida dinamik tersebut.

D. DIMENSI KETERAMPILAN (KI 17.Cakupan kegiatan x Jelas, karena sudah tersusun dalam Kegiatan Pembelajaran. Dan terbagi dalam 3 KB dengan cakupan materi yang berbeda-beda.

Page 3: Instrumen 1 Buku Siswa Fisika

4) 18.Akurasi percobaan x Belum cukup jelas.

19.Mengolah, menalar, dan menyaji x Cukup jelas.

Rangkuman Kualitatif:

Page 4: Instrumen 1 Buku Siswa Fisika

II. KOMPONEN PENYAJIAN

SUBKOMPONEN BUTIRSKOR

ALASAN PENILAIAN/SARAN1 2 3 4

A. TEKNIK PENYAJIAN

20. Konsistensi sistematika sajian

dalam bab

x Sistematika jelas karena disusun berdasarkan per kegiatan belajar dengan materi yang berberbeda-beda.

21. Kelogisan penyajian x Sangat jelas

22. Keruntutan konsep x Konsep disusun sangat jelas.

23. Koherensi x Sangat jelas

Rangkuman Kualitatif: Modul ini sudah sangat jelas jika ditinjau dalam aspek teknik penyajian.

B. PENDUKUNG PENYAJIAN MATERI

24. Kesesuaian dan ketepatan ilustrasi

dengan materi

x Jelas karena sudah disesuaikan dengan kompetensi dasar yang dibutuhkan peserta didik.

25. Advance organizer

(pembangkit motivasi belajar)

pada awal bab

x Belum cukup jelas tergambarkan.

26. Contoh-contoh soal dalam setiap bab x Jelas.

27. Soal latihan pada setiap akhir bab x Tersedia tes formatif.

28. Kunci jawaban soal latihan pada

akhir buku

x Tersedia.

29. Daftar tetapan (konstanta) alam x Belum selesai alam pembuatan.

30. Rujukan/sumber acuan termasa untuk

teks, tabel, gambar dan lampiran

x Belum tertulis dalam modul ini.

31. Pengantar x Jelas.

32. Glosarium x Belum tertulis dalam modul ini.

33. Daftar indeks (Subjek dan Pengarang) x Belum tertulis dalam modul ini.

34. Daftar Pustaka x Tersedia

35. Rangkuman x Tersedia

Page 5: Instrumen 1 Buku Siswa Fisika

SUBKOMPONEN BUTIRSKOR

ALASAN PENILAIAN/SARAN1 2 3 4

Rangkuman Kualitatif:

C. PENYAJIAN PEMBELAJARAN 36. Keterlibatan peserta didik x Jelas

37. Berpusat pada peserta didik x Jelas karena modul ini dibuat untuk mengetahui

kemampuan peserta didik dalam memahami dan mengerti tentenang konsep fluida dinamik.

38. Menciptakan komunikasi interaktif x Cukup jelas

39. Kesesuaian dengan karakteristik mata pelajaran

x Sesuai.

40. Kemampuan memunculkan umpan balik untuk evaluasi diri

x Belum terlalu jelas.

Rangkuman Kualitatif: Jika ditinjau dari aspek penyajian pembelajaran, modul ini belum sempurna dan cocok dengan penilaian yang ada. Sehingga harus banyak dilakukan revisi-revisi dalam pembuatan modul ini.

Catatan Supervisor:

, , 2013

Supervisor I, Supervisor II, Penilai


Top Related