Transcript

Inkubasi merupakan suatu teknik perlakuan bagi mikroorganisme yang telah diinokulasikan pada madia (padat atau cair), kemudian di simpan pada suhu tertentu untuk dapat melihat pertumbuhannya. Bila suhu inkubasi tidak sesuai dengan yang diperlukan, biasanya mikroorganisme tidak dapat tumbuh dengan baik. Media inkubasi digolongkan menjadi 2 jenis :1. Pada lemari biasa atau suhu kamar,2. Pada incubator yang suhunya dapat di tentukanProses ini bertujuan agar kita dapat melihat pertumbuhan atau perkembangbiakan pada mikroorganisme.Suriawiria, U. 2005. Mikrobiologi Dasar. Papas Sinar Sinanti, Jakarta.

Pemakaian Jas PraktekDokter dan stafnya harus memakai jas praktek yang bersih dan sudahdicuci. Jas tersebut harus diganti setiap hari dan harus diganti saat terjadikontaminasi. Jas praktek harus dicuci dengan air panas dan deterjen serta pemutihklorin, bahkan jas yang terkontaminasi perlu penanganan tersendiri. Bakteri patogendan beberapa virus, terutama virus hepatitis B dapat hidup pada pakaian selamabeberapa hari hingga beberapa minggu.

http://repository.usu.ac.id/bitstream/handle/123456789/37234/Chapter%20II.pdf?sequence=4


Top Related