Transcript
  • i

    HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN DENGAN

    KUALITAS HIDUP PADA LANSIA TERDIAGNOSA

    PENYAKIT KRONIS DI WILAYAH KERJA

    PUSKESMAS SANGKRAH

    SKRIPSI

    Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat

    meraih gelar sarjana keperawatan

    Disusun oleh:

    AGUSTINA IKA WULANDARI

    J210181191

    PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

    FAKULTAS ILMU KESEHATAN

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

    2019

  • ii

  • iii

  • iv

    PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

    Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

    Nama : Agustina Ika Wulandari

    NIM : J 210 181 191

    Program Studi : S1 Keperawatan

    Judul : HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN

    DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA YANG

    TERDIAGNOSA PENYAKIT KRONIS DI WILAYAH

    KERJA PUSKESMAS SANGKRAH

    Menyatakan dengan sebenarnya bahwa dalam penulisan skripsi yang saya buat ini

    merupakan karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan

    yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti

    bahwa skripsi ini adalah hasil dari jiplakan dan ditemukan ketidakbenaran dalam

    pernyataan saya diatas, maka saya bersedia untuk pertanggungjawabkan

    sepenuhnya.

    Surakarta, 26 Desember 2019

    Penulis,

    Agustina Ika Wulandari

    (J 210 181 191)

  • v

    PERNYATAAN PUBLIKASI ILMIAH

    Yang bertanda tangan dibawah ini:

    Nama : Agustina Ika Wulandari

    NIM : J 210 181 191

    Prodi/Fakultas : S1 Keperawatan/Ilmu Kesehatan

    Jenis : Skripsi

    Judul : HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN

    DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA YANG

    TERDIAGNOSA PENYAKIT KRONIS DI WILAYAH

    KERJA PUSKESMAS SANGKRAH

    Dengan ini saya menyatakan bahwa:

    1. Memberikan hak bbas royalti kepada Perpustakaan Universitas

    Muhammadiyah Surakarta atas penulisan karya ilmiah saya, demi

    pengembangan ilmu pengetahuan.

    2. Memberikan hak menyimpan, mengalih mediakan/mengalihformatkan,

    mengelola dalam bentuk softcopy untuk kepentingan akademis kepada

    Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta, tanpa perlu meminta ijin

    dari saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta.

    3. Bersedia dan menjamin untuk menanggung secara pribadi tanpa melibatkan

    pihak Perpustakaan Universitas Muhammadiyah surakarta, dari semua bentuk

    tuntutan hukum yang timbul atas pelanggaran hak cipta dalam karya ilmiah ini.

    Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dan semoga dapat

    digunakan sebagaimana mestinya.

    Surakarta, 26 Desember 2019

    Yang menyatakan,

    Agustina Ika Wulandari

  • vi

    MOTTO

    “Puncak ilmu adalah takut kepada Allah”.

    “Kami rela Allah membagikan ilmu untuk kami dan membagikan harta

    untuk musuh kami. Harta akan binasa dalam waktu singkat dan ilmu akan

    abadi dan tidak akan musnah

    (Ali bin Abi Thalib)

    “Barang siapa menempuh suatu jalan untuk mencari ilmu, maka Allah akan

    memudahkannya menuju jalan ke surga”.

    (HR. Muslim)

    “Barang siapa keluar untuk mencari ilmu, maka dia berada di jalan Allah”.

    (HR. Tirmidzi)

    “Barang siapa yang bersungguh-sungguh, sesungguhnya kesungguhan tersebut

    untuk kebaikan dirinya sendiri”.

    (QS. Al Ankabut: 6)

    “Visi tanpa eksekusi adalah halusinasi”.

    (Henry Ford)

    “Hidup ini seperti sepeda. Agar tetap seimbang, kau harus terus bergerak”.

    (Albert Einstein)

    “Semua kemajuan tercipta ketika kita berada di luar zona nyaman”.

    (Michael John Bobak)

  • vii

    KATA PENGANTAR

    Assalamu’alaykum warahmatullahi wabarakatuh,

    Puji syukur kepada Allah Subhanallahu wa Ta’ala yang telah

    melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan

    skripsi dengan judul “Hubungan Antara Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas

    Hidup Pada Lansia Terdiagnosa Penyakit Kronis Di Wilayah Kerja Puskesmas

    Sangkrah” . Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program

    Studi S1 Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah

    Surakarta.

    Dalam penyusunan skripsi ini, peneliti merasa mengalami hambatan dan

    kesulitan. Namun berkat bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak maka

    skripsi ini dapat diselesaikan, untuk itu dalam kesempatan ini, kami ingin

    menyampaikan ucapan terimakasih kepada:

    1. Dr. Sofyan Anif, M.Si, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta.

    2. Dr. Mutalazimah, S.KM., M.Kes., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

    Universitas Muhammadiyah Surakarta.

    3. Arum Pratiwi, S.Kp., M.Kes., Ph.D. selaku Ketua Program Studi Ilmu

    Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah

    Surakarta.

    4. Supratman, S.KM.,M.Kes.,Ph.D. selaku pembimbing, yang telah meluangkan

    waktu dan pemikirannya dengan ikhlas dalam membimbing penulis untuk

    menyelesaikan skripsi ini.

    5. Dr. Arif Widodo, S.ST., M.Kes, selaku penguji II yang telah memberikan

    kritik dan saran yang membangun dalam penyelesaian skripsi ini.

    6. Ns. Dian Hudiyawati, S.Kep., M.Kep, selaku penguji III yang telah

    memberikan kritik dan saran yang membangun dalam skripsi ini.

    7. Seluruh dosen dan staff karyawan Universitas Muhammadiyah Surakarta,

    terimakasih atas semua jasa yang sudah diberikan.

  • viii

    8. Kedua orangtua saya, Bapak Widarsono dan Ibu Ani Kurniasih yang selalu

    memberikan curahan kasih sayangnya, senantiasa mendoakan dan memberi

    motivasi dalam penyusunan skripsi ini.

    9. Ketua dan staff karyawan UPT Puskesmas Sangkrah Kota Surakarta yang

    telah membantu peneliti dalam penyusunan skripsi ini.

    10. Seluruh teman-temanku kelas transfer keperawatan yang selalu memberikan

    dukungan dan dorongan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

    11. Serta semua pihak yang telah memberikan bantuan, dukungan, dan doa dalam

    penyusunan skripsi ini.

    Peneliti menyadari bahwa skripsi ini jauh dari kata sempurna. Peneliti

    berharap kritik dan saran yang bersifat membangun senantiasa diharapkan demi

    kesempurnaan skripsi ini. Demikian yang dapat penulis sampaikan pada

    kesempatan ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis dan pembaca

    pada umumnya.

    Surakarta, 26 Desember 2019

    Agustina Ika Wulandari

  • ix

    HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECEMASAN DENGAN KUALITAS

    HIDUP PADA LANSIA TERDIAGNOSA PENYAKIT KRONIS

    DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SANGKRAH

    Abstrak

    Lanjut usia merupakan suatu kelompok yang mengalami penuaan dan

    rentan terhadap berbagai masalah, terutama masalah pada kesehatan. Berbagai

    keluhan fisik muncul, karena adanya penurunan fungsi tubuh dimana dapat

    menimbulkan penyakit kronis. Lansia yang terdiagnosa penyakit kronis akan

    mengalami kecemasan. Kecemasan pada lansia ditegakkan pula dengan adanya

    pengaruh yang signifikan pada penurunan kualitas hidup. Dari studi pendahuluan

    di Wilayah Kerja Puskesmas Sangkrah, beberapa lansia mengatakan gelisah dan

    khawatir karena menderita penyakit kronis yang tidak kunjung sembuh. Penelitian

    ini bertujuan mengetahui hubungan antara tingkat kecemasan dengan kualitas

    hidup pada lansia terdiagnosa penyakit kronis di Wilayah Kerja Puskesmas

    Sangkrah. Penelitian ini merupakan penelitian korelasional dengan rancangan

    cross sectional. Sample penelitian sebanyak 84 lansia menggunakan proportional

    random sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisis

    dengan uji rank spearman. Hasil penelitian diperoleh R = -0,551 (p-value =

    0,001), sehingga H0 ditolak. Kesimpulan (1) tingat kecemasan lansia sebagian

    besar yaitu sedang, (2) kualitas hidup lansia rendah, dan (3) terdapat hubungan

    antara tingkat kecemasan dengan kualitas hidup lansia di Wilayah Kerja

    Puskesmas Sangkrah.

    Kata kunci : lansia, penyakit kronis, kecemasan, kualitas hidup

  • x

    RELATIONSHIP BETWEEN LEVELS OF ANXIETY WITH THE QUALITY

    OF LIFE IN ELDERLY DIAGNOSED WITH CHRONIC DISEASES

    IN THE WORK AREA PUSKESMAS SANGKRAH

    Abstract

    Elderly is a group that increases aging and is vulnerable to various problems,

    especially health problems. Various physical complaints arise, due to a decrease

    in body function that can cause chronic illness. The elderly who are diagnosed

    with chronic diseases will be corrected. Anxiety in the elderly is also strengthened

    by the presence of significant variations in the decline in quality of life. From a

    preliminary study in the Sangkrah Community Health Center, several elderly

    people said they were anxious and worried because of a chronic illness that did

    not recover. This study discusses the relationship between quality of life in the

    elderly diagnosed with chronic diseases in the Sangkrah Community Health

    Center. This research is a correlational study with cross sectional design. The

    research sample of 84 elderly people using proportional random sampling. Data

    collection using a questionnaire and compiled with the Spearman rank test. The

    research results obtained R = -0.551 (p-value = 0.001), so H0 is rejected.

    Conclusions (1) remind most of the elderly are moderate, (2) the quality of life of

    the elderly is low, and (3) related to the relationship between the level of comfort

    with the quality of life of the elderly in the Work Area of the Sangkrah Health

    Center.

    Key words : elderly, chronic diseases, anxiety, quality of life

  • xi

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ............................................................................................ i

    LEMBAR PERSETUJUAN ................................................................................. ii

    LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................. iii

    PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.................................................................iv

    PERNYATAAN PUBLIKASI ILMIAH.................................................................v

    MOTTO..................................................................................................................vi

    KATA PENGANTAR...........................................................................................vii

    ABSTRAK..............................................................................................................ix

    ABSTRACT.............................................................................................................x

    DAFTAR ISI...........................................................................................................xi

    DAFTAR TABEL ............................................................................................ xiv

    DAFTAR GAMBAR ......................................................................................... xv

    DAFTAR LAMPIRAN ..................................................................................... xvi

    BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1

    A. Latar Belakang Masalah ........................................................................... 1

    B. Rumusan Masalah .................................................................................... 7

    C. Tujuan Penelitian ..................................................................................... 7

    D. Manfaat Penelitian.................................................................................... 7

    E. Keaslian Penelitian ................................................................................... 8

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA ........................................................................ 12

    A. Konsep Dasar Lansia .............................................................................. 12

    1. Pengertian Lansia ............................................................................. 12

    2. Batasan Usia Lanjut .......................................................................... 13

    3. Proses Menua ................................................................................... 14

    4. Perubahan yang Dialami Lansia ........................................................ 15

    B. Konsep Dasar Penyakit Kronis ............................................................... 15

  • xii

    1. Pengertian Penyakit Kronis ............................................................... 15

    2. Fase-fase Penyakit Kronis................................................................. 16

    3. Kategori Penyakit Kronis .................................................................. 17

    C. Konsep Dasar Kecemasan ...................................................................... 18

    1. Pengertian Kecemasan ...................................................................... 18

    2. Tingkat Kecemasan .......................................................................... 19

    3. Masalah yang Dialami Lansia ........................................................... 23

    D. Konsep Dasar Kualitas Hidup ................................................................. 25

    1. Pengertian Kualitas Hidup ................................................................ 24

    2. Domain Kualitas Hidup .................................................................... 25

    3. Faktor-faktor Kualitas Hidup ............................................................ 27

    4. Aspek-aspek Kualitas Hidup ............................................................. 27

    5. Hubungan Tingkat Kecemasan dengan Kualitas Hidup Lansia

    Terdiagnosa Penyakit Kronis ............................................................ 28

    E. Kerangka Teori ...................................................................................... 31

    F. Kerangka Konsep ................................................................................... 32

    G. Hipotesis ................................................................................................ 32

    BAB III METODOLOGI PENELITIAN............................................................ 33

    A. Jenis dan Rancangan Penelitian .............................................................. 33

    B. Tempat dan Waktu Penelitian ................................................................. 33

    C. Populasi, Sample, dan Sampling ............................................................. 33

    D. Variabel Penelitian ................................................................................. 37

    E. Definisi Operasional ............................................................................... 38

    F. Instrumen Penelitian ............................................................................... 39

    G. Uji Validitas dan Reliabilitas .................................................................. 41

    H. Etika Penelitian ...................................................................................... 44

    I. Pengolahan Data..................................................................................... 45

    J. Analisa Data ........................................................................................... 46

    K. Jalannya Penelitian ................................................................................. 47

    BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................ 50

    A. Hasil Penelitian ...................................................................................... 50

  • xiii

    B. Pembahasan ........................................................................................... 57

    C. Keterbatasan Penelitian .......................................................................... 69

    BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.................................................................71

    A. Simpulan....................................................................................................71

    B. Saran..........................................................................................................72

    DAFTAR PUSTAKA

    LAMPIRAN

  • xiv

    DAFTAR TABEL

    Tabel 3.1 Perhitungan Sampel secara Proportional Random Sampling

    Tabel 3.2 Definisi Operasional

    Tabel 3.3 Kisi-kisi Pertanyaan Kuesioner HARS

    Tabel 3.4 Contoh Item Alat Ukur WHOQOL-OLD

    Tabel 4.1 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Jenis Kelamin

    Tabel 4.2 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Usia

    Tabel 4.3 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Pendidikan

    Tabel 4.4 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Pekerjaan

    Tabel 4.5 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Status Perkawinan

    Tabel 4.6 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Status Tinggal

    Tabel 4.7 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Riwayat Penyakit

    Tabel 4.8 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Tingkat Kecemasan

    Tabel 4.9 Distribusi Karakteristik Responden berdasarkan Kualitas Hidup

    Tabel 4.10 Hasil Analisis Tabulasi Silang

    Tabel 4.11 Hasil Uji Normalitas Kecemasan dan Uji Normalitas Kualitas Hidup

    Tabel 4.12 Uji Korelasi antara Tingkat Kecemasan dengan Kualitas Hidup

  • xv

    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 2.1 Kerangka Teori

    Gambar 2.2 Kerangka Konsep

  • xvi

    DAFTAR LAMPIRAN

    Lampiran 1. Surat Ijin Studi Pendahuluan

    Lampiran 2. Surat Ijin Uji Validitas dan Reliabilitas

    Lampiran 3. Surat Ijin Penelitian Dinas Kesehatan

    Lampiran 4. Ethical Clearance

    Lampiran 5. Lembar Permohonan Menjadi Responden

    Lampiran 6. Lembar Persetujuan Menjadi Responden

    Lampiran 7. Lembar Kuesioner Tingkat Kecemasan (HARS)

    Lampiran 8. Lembar Kuesioner Kualitas Hidup (WHOQOL-OLD)

    Lampiran 9. Hasil Pengolahan Data SPSS

    Lampiran 10. Rekapitulasi Data Penelitian


Top Related