Transcript
Page 1: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+By : Mohammad Ferdy (@ferdysidoy)

Page 2: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Apa sih google plus itu?

“If Facebook and twitter had a baby, they’ll call it Google+” ~ Olaf Wempe (AS3 Developer)

Page 3: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Sejarah Perkembangan

Launching 28 Juni 2011

Mencapai 20 jt user dalam 24 hari

Sampai Des 2014 jml user aktif mencapai 340 jt

sumber : statista.com

Page 4: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Sejarah Perkembangan

Page 5: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur

Page 6: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Circles

Circles (Lingkaran) memungkinkan user mengorganisir kontak ke dalam group untuk disharing ke layanan atau produk google lainnya. Walau user lain bisa melihat daftar orang yang ada di dalam koleksi circle seorang user, mereka tidak bisa melihat nama-nama circle tadi. Setting Privacy juga memungkinkan user menyembunyikan user di circlenya dan juga siapa pemilik circle ini. Pengorganisasian circle dilakukan melalui interface drag-and-drop.

Page 7: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Circles

1. Find People = People you may know (FB) 2. Have You In Circles = Teman yg sdh di add

3. Your Circle = Pengelompokkan grup spt dlm BBM

4. Discover = Sm spt di twitter, tp lbh komplit

Page 8: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Hangout

Hangouts (nongkrong) adalah tempat untuk memfasilitasi group video chat (maksimal 10 orang). Siapapun di web bisa bergabung hangout jika mereka mempunyai URL.

Page 9: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Hangout

Page 10: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur – Instan Upload

Instant Upload (Unggah Langsung) adalah fitur untuk menyimpan dan membagi foto atau video dari handphone untuk disimpan dan disharing di akun G+

Page 11: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur – Instan Upload

Note : jika di HP di setting auto backup ke salah satu akun gugel, maka foto dan video akan otomatis masuk ke akun tsb.

Page 12: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Spark

Sparks merupakan front-end dari google search, memungkinkan user mengidentifikasi topik-topik yang mungkin menarik user untuk disharing dengan pengguna lain.

Page 13: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Spark

Berfungsi spt “saved search”Untuk Interest yang disukai users.Namun, November 2012 Google sdhMenghapusnya dan menggantinya dgnsearch saja.

Page 14: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Huddle

Huddle adalah group chat messenger dimana memungkinkan pengguna untuk mengirim pesan secara bersamaan ke seluruh peserta group chat yang diinginkan.

Page 15: Google Plus : Pengenalan Dasar

Google+ : Fitur ~ Huddle

• Berfungsi layaknya LINE / WA

• Pada Sept 2011, krn alasan rebranding gugel merubahnya menjadi “messenger”

• Pada Agt 2013, gugel menghapusnya dan memasukkannya dalam Hangouts

Page 16: Google Plus : Pengenalan Dasar

Terima Kasih


Top Related