Download - fotografi

Transcript

Proses yang terjadi dalam Fotografi Periklanan:1.Subject Matter atau ThemaPenentuan sebuah thema merupakan titik tolak kerja penciptaan desain karena mencakup maksud dan tujuan penciptaan, hal ini dipengaruhi aspek geografi, sosial dan budaya masyarakat sebagia target market maupun targetaudience, dalam periklanan baik yang komersial maupun non komesial harus diperhatikan pesan-pesan atau message yang akan disampaikan, dalam pemilihan terdapat 5W+1H.2.Pemilihan MediaUntuk tercapainya maksud dan tujuan penciptaan harus mempertimbangkan keuntungan dan kerugian pemilihan media yang akan digunakan, seperti halnya catalog, poster, coffeetable book, leaflet dan lain sebagainya.3.IllustrasiAlur atau uraian cerita atau gambar yang akan disajikan dalam media yang telah dipilihharus sesuai dengan thema yang diangkat atau setidak-tidaknya relevan dengan thema baik langsung maupun tidak langsung4.Teknik PencahayaanPemilihan teknik pencahayaan yang akan digunakan sangat penting untuk menampilkan karakter objek sebagai daya tarik visual, dalam proses pencahayaan dapat dilakukan dengan menggunakan sumber cahaya alam yaitu matahari dan dapat juga dilakukan dengan menggunakan cahaya buatan yaitu lampu studio, hal ini disesuaikan dengan Illustrasi yang sudah 5.Pemilihan WarnaDalam pemilihan warna harus diperhatikan karena warna dapat berfungsi sebagai eye catcher atau penarik pandang, sebuah gambar atau pesan yang disajikan akan tampak menonjol dan dapat terlihat seketika dan masuk dalam pikiran audience dapat dicapai melaluai konsep lay out dengan pemilihan warna yang tepat sesuai kaidah-kaidah komposisi warna.6.TipografiPemilihan huruf harus mudah dibaca dan menjiwai iklan yang disajikan, dengan teknik penyajian yang menarik, rapi dan sempurna sesuai penempatan lay out serta kekontrasan terhadap latar belakang.7.Proses digital retouchProses pengolahan digital atau memperbaiki image foto dan lay out desain lewat media software Adobe Photoshop.


Top Related