Transcript
Page 1: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER 2014-2015

Satuan Pendidikan : .SMA KERTAJAYA Alokasi Waktu : 90 MENITMata Pelajaran : BIOLOGI Jumlah Soal : 15.Kelas : XII (Dua belas ) Penulis : OKTIANA

No. Urut Kompetensi Dasar Materi

pembelajararBahanKelas Indikator Soal Bentuk Soal

1.

2.

3.

4.

Menerapkan prinsip hereditas dalam mekanisme pewarisan sifat

Menjelaskan hubungan gen, DNA-RNA-Polipeptida dan proses sintesis protein

3.1 Menjelaskan konsep gen, DNA, dan kromosom

Menerapkan prinsip hereditas dalam mekanisme pewarisan sifat

Hukum Mendel

Sintesis protein

Hubungan kromosom, gen dan DNA

Pola-pola hereditas

XII

XII

XII

XII

Menerapkan pola umum hereditas menurut Mendel

Mendeskripsikan struktur RNA

Mendeskripsikan hubungan sel, kromosom gen, dan DNA

Menguji hukum Mendel dan model perkawinan monohigrid dan dihibrid

Dsilangkan TIKUS KUNING Aa dengan tikus kuning Aa. Sifat A letal (mati) dalam keadaan homosigot .a. Buatlah skema persilangan pada F1 !b. Berapa rasio keturunan yang hidup ?

Pada sintesis protein jika DNA antisense terdapat kode AAA, SGS, SAT, TAG maka tentukan n basa nitrogen pada:a. Senseb. RNAdc. RNAt

Sebutkan gametnya :a. AABbCCb. MmNNRrTTc. AaBb X AABB

Pada peristiwa epistasis dan hipostasis , jika gandum berkulit hitam (Hhkk) diserbukkan dengan gandum berkulit kuning (hhKK)a. Bagaimana keturunannaya F1 ?b. Bagaimana rasio genotip dan fenotip

Page 2: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut Kompetensi Dasar Materi

pembelajararBahanKelas Indikator Soal Bentuk Soal

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

Menjelaskan konsep gen, DNA, dan kromosom

Menjelaskan peristiwa mutasi dan implikasinya dalam Salingtemas

Mendeskripsikan hubungan sel, kromosom gen, dan DNA

Menjelaskan peristiwa mutasi dan implikasinya dalam Salingtemas

Menjelaskan peristiwa mutasi dan implikasinya dalam Salingtemas

Menjelaskan keterkaitan antara proses pembelahan mitosis dan meiosis dengan pewarisan sifat

Mendeskripsikan hubungan sel, kromosom gen, dan DNA

Menjelaskan hubungan gen, DNA-RNA-Polipeptida dan proses sintesis protein

Menjelaskan peristiwa mutasi dan implikasinya dalam Salingtema

Hubungan kromosom, gen dan

Pengertian mutasi

Pola-pola hereditas

Macam-macam mutasi

Mutasi kromosom

Gametogenesis

Pola-pola hereditas

Sintesis protein

XII

XII

XII

XII

XII

XII

XII

XII

Mendeskripsikan hubungan sel, kromosom

Mendeskripsikan pengertian mutasi

Menguji hukum Mendel dan model perkawinan monohigrid dan dihibrid

Mendeskripsikan berbagai model mutasi gen

Mendeskripsikan berbagai model mutasi gen

Mendeskripsikan berbagai model mutasi kromosom

Membedakan pembelahan mitosis dan meiosis

Menguji hukum Mendel dan model perkawinan monohigrid dan dihibrid

Mendeskrips

Apakah perbedaan fenotip dan genotip ?

Apakah perbedaan mutasi alam dan mutasi buatan?Disilangka gen M bunga merah inter mediet terhadap gen m bunga puti sedangkan gen T batang tinggi intermediet terhadap gen t = batang rendah. Tana,man bergenoti MmTt disilangkan sesamanya diperoleh keturunan sebanyak 272 tanaman . Berapakah tanaman berbunga merah batang tinggi ?

Apakah yang di maksud dengan translokasi dan delesi ?

Jika pada peristiwa pindah silang diketahui keturunana rekombinan 300 dan fenotip tetuanya 500 . Berapa frekuensi Rekombinannya ?

Apakah yang dimaksud gonosom dan autosom ?

Disilangkan bunga warna merah (Aabb) dengan yang berwarna ungu (AaBb)a. Buatlah skema persilangannya !b. Berapa persxen tanaman yang berbunga putih ?

Sebutkan dua tahap sintesis protein !

Sebutkan cirri-ciri sindrom Tunner !

Sebutkan macam -macam ARN ?

Apakah yang dimaksud mutagen dan mutasi ?

Page 3: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut Kompetensi Dasar Materi

pembelajararBahanKelas Indikator Soal Bentuk Soal

14.

15.

Menjelaskan hubungan gen, DNA-RNA-Polipeptida dan proses sintesis protein

Menjelaskan peristiwa mutasi dan implikasinya dalam Salingtemas

Mutasi kromosom

Sintesis protein

Pengertian mutasi

XII

XII

ikan berbagai model mutasi kromosom

Mendeskripsikan struktur RNA

Mendeskripsikan pengertian mutasi

Page 4: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER 2014-2015

Satuan Pendidikan : .SMA KERTAJAYA Alokasi Waktu : 90 MENITMata Pelajaran : BIOLOGI Jumlah Soal : 15.Kelas : XI (Sebelas )MIA Penulis : OKTIANA

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

1.

2.

3.

4.

5.

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Mendeskripsikan komponen kimiawi sel, struktur, dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan

Pengamatan struktur tulang

Menggambar hubungan antartulang yang membentuk berbagai persendian

Mekanisme sistem peredaran darah manusia

Komponen penyusun alat gerak manusia:1. Rangka2. Otot

Sel hewan dan sel tumbuhan

XI

XI

XI

XI

XI

Menggambar hubungan antartulang yang membentuk berbagai persendian

Menggambar hubungan antartulang yang membentuk berbagai persendian

Membuat skema proses pembekuan darah

Menjelaskan struktur dan fungsi rangka sebagai penyusun sistem gerak pada manusia.

Membandingkan struktur sel hewan dan sel tumbuhan

Sebutkan pengelompokan tulang berdasarkan bentuknya ?

Sebutkan tiga macam karakter yang dimiliki otot

!

Buatlah skema pembekuan darah ?

Apakah yang disebut ligament. Fasia dan tendon ?

Sebutkan bagian - bagian sel saraf !

Page 5: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

Mendeskripsikan struktur jaringan hewan vertebrata dan mengkaitkan dengan fungsinya

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah

. Jaringan saraf

Hubungan antar tulang1. Diartrosis

Komponen penyusun sistem peredaran darah manusia:

Gangguan pada sistem gerak manusia

Mekanisme sistem peredaran darah manusia

Berbagai gerak yang dapat dilakukan manusia

Mekanisme sistem peredaran darah manusia

XI

XI

XI

XI

XI

XI

XI

Menggambar struktur berbagai jaringan pada hewan

Menggambar hubungan antartulang yang membentuk berbagai persendian

Menjelaskan hubungan antara berbagai komponen darah dan fungsinya

Mengidentifikasi berbagai penyakit atau gangguan yang terjadi pada sistem gerak manusia

Menjelaskan hubungan antara berbagai komponen darah dan fungsinya

Menghubungkan berbagai gerakan dan persendian yang terlibat

Menjelaskan hubungan struktur pembuluh darah dan fungsinya

Sebutkan perbedaan otot jantung dan otot polos !

Sebutkan macam – macam diartrosis !

Sebutkan komponen-komponen yang ada dalam plasma darah

!

Sebutkan kelainan tulang karena kesalahan sikap !

Apakah perbedaaan arteri dan vena ?

Mengapa tulang disebut alat gerak pasif ?

apakah yang dimaksud donor universal resipien universal ?!

Page 6: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

13.

14.

15.

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia

Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah

Mekanisme sistem peredaran darah manusia

Komponen penyusun alat gerak manusia

Mekanisme sistem peredaran darah manusia

XI

XI

XI

Membandingkan sistem sirkulasi pada hewan-hewan vertebrata

Menjelaskan struktur dan fungsi rangka sebagai penyusun sistem gerak pada manusia.

Membandingkan sistem sirkulasi pada hewan-hewan vertebrata

Jelaskan sistem peredaran darah tertutup dan sistem peredaran

darah terbuka !

Jelaskan fungsi rangka bagi tubuh manusia !

Sebutkan komponen- komponen penyusun darah !

Page 7: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

. KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER 2014-2015

Satuan Pendidikan : .SMA KERTAJAYA Alokasi Waktu : 90 MENITMata Pelajaran : BIOLOGI Jumlah Soal : 15.Kelas : XI(Sebelas ) IIS Penulis : OKTIANA

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

1

2

3

4

5

Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan fungsinya, menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan

Mengidentifikasi organela sel tumbuhan dan hewan

Mengidentifikasi organela sel tumbuhan dan hewan

Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan fungsinya, menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan

Mengidentifikasi organela sel tumbuhan dan hewan

Jaringan meristem

Organel-organel sel dan fungsinya

Organel-organel sel dan fungsinya

Struktur berbagai jaringan yang terdapat pada tumbuhan:

Organel-organel sel dan fungsinya

XI

XI

XI

XI

XI

Menyebutkan struktur dan fungsi berbagai jaringan tumbuhan

Menjelaskan fungsi organel-organel sel

Mengamati struktur sel hewan dan sel tumbuhan

Mengidentifikasi berbagai jaringan pada tumbuhan

Menjelaskan fungsi organel-organel sel

Sebutkan 3 macam meristem berdasarkan letaknya dalam

tumbuhan !

Jelaskan fungsi jaringan xylem dan floem !

Apakah fungsi jaringan epitel secara umum ? min 4 !

Apakah yang dimaksud kultur jaringan ?

Sebutkan macam-macam jaringan epitellium berdasarkan

fungsinya !

Apakah perbedaan tanaman dikotil dan monokoti ?

Apaakah perbedaab otot polos dan otot lurik ?

Page 8: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

6

7

8

9

10

11

12

Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan fungsinya, menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan

Mendeskripsikan struktur jaringan hewan vertebrata dan mengkaitkan dengan fungsinya

Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan fungsinya, menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan

Membandingkan mekanisme transpor pada membran (difusi, osmosis, transpor aktif, endositosis, eksositosis)

Mengidentifikasi organela sel tumbuhan dan hewan

Mendeskripsikan komponen kimiawi sel, struktur, dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan

Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan

Struktur berbagai jaringan yang terdapat pada tumbuhan:

Jaringan otot

Jaringan permanen

Mekanisme pengangkutan zat melalui membran sel

Organel-organel sel dan fungsinya

Sel prokariotik dan sel eukariotik

Struktur mikroskopis organ

XI

XI

XI

XI

XI

XI

XI

Membandingkan struktur akar dan batang tumbuhan dikotil dan monokotil

Membedakan jaringan-organ dan sistem organ

Menyebutkan struktur dan fungsi berbagai jaringan tumbuhan

Mendefinisikan pengertian difusi dan osmosis

Menyebutkan nama-nama organel sel pada gambar sel

Mendeskripsikan perbedaan struktur sel prokariotik dan eukariotik

Sebutkan jaringan parenkim berdasarkan bentuknya !

Jelaskan perbedaan difusi dan osmosis ?

Sebutkan cirri-ciri jaringan meristem !

Apakah perbedaan antara sel prokariotik dan eukariotik ?

1.

Sebutkan bagian-bagian bunga !

2.

3. Sebutkan organ –organ pada tumbuhan dan apa fungsinya !

4.

5. Jelaskan perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan !

6.

7.

8. \Apakah artinya membran sel bersifat selektif permiabel ?

Page 9: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

13

14

15

fungsinya, menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan

Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan fungsinya, menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan

Mendeskripsikan struktur jaringan hewan vertebrata dan mengkaitkan dengan fungsinya

Membandingkan mekanisme transpor pada membran (difusi, osmosis, transpor aktif, endositosis, eksositosis)

tumbuhan

Struktur mikroskopis organ tumbuhan

Sistem organ pada hewan

Transpor aktif

XI

XI

XI

Membandingkan struktur akar dan batang tumbuhan dikotil dan monokotil

Mengidentifikasi berbagai jaringan pada tumbuhan

Menyebutkan

Membedakan jaringan-organ dan sistem organ

Menghubungkan struktur membran sel dan fungsinya dalam transpor zat

.

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER 2014-2015

Satuan Pendidikan : .SMA KERTAJAYA Alokasi Waktu : 90 MENIT

Page 10: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

Mata Pelajaran : BIOLOGI Jumlah Soal : 15.Kelas : X (Sepuluh ) MIA Penulis : OKTIANA

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

1

2.

3.

4.

5

6

7

Mendeskripsi-kan ciri-ciri, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Menyajikan ciri-ciri umum filum dalam Kingdom Protista dan perannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Prinsip dan dasar klasifikasi makhluk hidup

a. Peranan bakteri bagi manusia

Protista yang menyerupai hewan

Ciri-ciri jamur

Klasifikasi jamur

Macam-macam spora yang dihasilkan jamur

Mengelompokkan Eubacteria

X

X

X

X

X

X

Mendeskripsikan ciri-ciri virus

Mendeskripsikan peran bakteri bagi manusia

Mengidentifikasi Protista yang menguntungkan dan merugikan manusia

Mendeskripsikan ciri-ciri jamur

Memberikan alassan pemisahan jamur dari tumbuhan dalam kalsifikasinya

Memberikan alassan pemisahan jamur dari tumbuhan dalam kalsifikasinya

Mengelompokkan Eubacteria

Mengapa virus digolongkan benda hidup dan benda tak hidup ?

Sebutkan factor -faktor yang mempengaruhi bakteri !

Jelaskan cara reproduksi pada Paramaecium !

Apakah yang di maksud endospora ? Mengapa sel

bakteri membentuk endospora ?

Jelaskan sifat – sifat yang dimiliki jamur !

Apakah perbedaan antara jamur saprofit dan jamur parasit ?

Apakah yang dimaksud liken ? Bagaimana peranannya dalam kehidupan?

Mengapa jamur lendir dan jamur air tidak dimasukkan

dalam kingdom Fungi?

Apakah yang di maksud dengan bakteri an aerop ? jelaskan

dan beri contohnya !

Sebutkan beberapa ganggang yang bermanfaat sebagai

bahan makanan ! min 3

Page 11: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

8

9

10

11

12

13

14

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Menyajikan ciri-ciri umum filum dalam Kingdom Protista dan perannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan objek dan permasalahan biologi pada berbagai tingkat organisasi kehidupan (molekul, sel, jaringan, organ, individu, populasi, ekosistem, dan bioma

Mendeskripsikan objek dan permasalahan biologi pada berbagai tingkat organisasi kehidupan (molekul, sel, jaringan, organ, individu, populasi, ekosistem, dan bioma

Mengidentifikasi ruang lingkup Biologi

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi

Membuat produk olahan bahan makanan dengan menggunakan bakteri

Mendeskripsikan struktur dan fungsi sel bakteri

Protista yang menyerupai tumbuhan.

Menyebutkan permasalahan biologi

Mendeskripsikan cabang ilmu biologi berdasarkan objek, masalah dan tingkat organisasi kehidupannnya

Tiga aspek keilmuan biologi meliputi

Macam-macam spora yang dihasilkan jamur meliputi:

Mendeskripsikan peran bakteri bagi manusia

Mendeskripsikan peran bakteri bagi manusia

Mengidentifikasi Protista yang menguntungkan dan merugikan manusia

Menggambar model struktur keilmuan biologi berdasarkan objek, permasalahan, dan tingkat organisasi kehidupan

Membuat makalah tentang struktur keilmuan, perkembangan, dan prospek salah satu cabang ilmu biologi

Mendeskripsikan karakteristik Biologi sebagai ilmu

Membedakan spora aseksual dan seksual

Sebutkan tingkatan organisme kehidupan !

Apakah yang dimaksud ekosistem dan komunitas ?

Jelaskan yang dimaksud organism uniseluler dan multiseluler

,serta beri contohnya!

Apa yang dimaksud Miselum dan zigospora?

Sebutkan bagian-bagian dibawah ini :

1

4 2

3

Page 12: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

15

kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Ciri-ciri jamur Mendeskripsikan ciri-ciri

jamur

.

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER 2014-2015

Page 13: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

Satuan Pendidikan : .SMA KERTAJAYA Alokasi Waktu : 90 MENITMata Pelajaran : BIOLOGI Jumlah Soal : 15.Kelas : X (Sepuluh ) IIS Penulis : OKTIANA

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

1

2

3

4

5

6

Mendeskripsikan ciri-ciri Divisio dalam Dunia Tumbuhan dan peranannya bagi kelangsungan hidup di Bumi

Mendeskripsi-kan ciri-ciri, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsi-kan ciri-ciri, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian

Klasifikasi tumbuhan

Ciri-ciri virus

Proses produksi yang memanfaatkan jamur

Ciri-ciri virus

Bentuk sel dan koloni Eubacteria

Proses produksi yang memanfaatkan jamur

X

X

X

X

X

X

Mendeskripsikan ciri umum Dunia Tumbuhan

Mengidentifikasi peran virus bagi manusia

Melaporkan proses pembuatan suatu produk yang menggunakn jamur

Mendeskripsikan ciri-ciri virus

Menggambarkan berbagai bentuk sel dan koloni Eubakteri

Melaporkan proses pembuatan suatu produk yang menggunakn jamur

Sebutkan 10 contoh tanaman monokotil !

Mengapa virus memerlukan inang ?

Baganana l angkah-langkah cara pembuatan tempe ?

Jelaskan virus tidak dapat digolongakan sebagai sel !

Sebutkan 5 penggolongan bakteri berdasarkan jumlah dan

kedudukan flagelnya !

Srbutkan alat-alat yang digunakan untuk pembuatan tempe !

Page 14: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

7

8

9

10

11

12

literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria dan peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsikan ciri-ciri Archaeobacteria dan Eubacteria

Proses produksi yang memanfaatkan jamur

Klasifikasi jamur

Reproduksi bakteri

Proses produksi yang memanfaatkan jamur

Bentuk sel dan koloni Eubacteria

Peranan bakteri bagi

X

X

X

X

X

X

Melaporkan proses pembuatan suatu produk yang menggunakn jamur

Melaporkan proses pembuatan suatu produk yang menggunakn jamur

Membedakan struktur Eubakteria dan Archaeobacteria

Memberikan alassan pemisahan jamur dari tumbuhan dalam kalsifikasinya

Menggambarkan berbagai bentuk sel dan koloni Eubakteria

Mendeskripsikan peran bakteri bagi manusia

Bahan-bahan apa saja yang dapat digunakan untuk pembuatan tempe?

Min 5!

Sebutkan jamur yang di gunakan pembuatan tempe !

Bagaimanakah cara bakteri bereproduksi ?

Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi pembuatan tempe !

Sebutkan 3 dasar bentuk bakteri !

Sebutkan 2 cara bakteri mendapatkan makanannya !

Page 15: Format Kisi-kisi Uas  Biologi                                                                                                       2014 Biologi

No. Urut

Standar Kompetensi Lulusan Materi Bahan

Kelas Indikator Soal Bentuk Soal

13

14

15

dan peranannya bagi kehidupan

Mendeskripsi-kan ciri-ciri, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

Mendeskripsi-kan ciri-ciri, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

Mendeskripsi-kan ciri-ciri, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

manusia

Ciri benda mati virus

Peran virus bagi manusia

Peran virus bagi manusia

X

X

X

Mendeskripsikan ciri-ciri virus

Membuat kajian tentang virus dan penyakit yang disebabkannya

Membuat kajian tentang virus dan penyakit yang disebabkannya

Mengapa virus digolongkan benda hidup dan juga digolongkan

kedalam benda tak hidup ?

Sebutkan beberapa penyakit pada manusia yang disebabkan oleh

virus !min 4!

mengapa orang yang terkena HIV rentan terhadap penyakit ?


Top Related