Transcript

PowerPoint Template

DIKLAT PRAJABATAN CPNS GOLONGAN III

Oleh : Luh Pani

N A M A JABATAN INSTANSI

ASAL

ALAMAT

NO. HP EMAIL LUH PANI WIDYAISWARA MADYA BADAN DIKLAT PROV. BALI DESA BILA,KEC. KUBU- TAMBAHAN, BLL. JL. RAYA SESETAN NO. 248 B DENPASAR 087861878239 [email protected] STANDAR ETIKA PUBLIKBIODATA

PUBLIKETIKA

DESKRIPSI SINGKAT

Mata Diklat Etika Publik memfasilitasi pembentukan nilai-nilai dasar etika publik pada peserta Diklat melalui pembelajaran kode etik dan perilaku pejabat publik, bentuk-bentuk kode etik dan implikasinya, aktualisasi kode etik PNS. Mata Diklat ini disajikan melalui pembelajaran berbasis pengalaman langsung (experiencial learning), dengan penekanan pada proses internalisasi nilai-nilai dasar,melalui kombinasi metode ceramah interaktif,diskusi,studi kasus, simulasi, menonton film pendek, permainan (games). Keberhasilan peserta dinilai dari kemampuannya mengaktualisasikan nilai-nilai dasar etika dalam mengelola pelaksanaan tugas jabatannya.

KOMPETENSI DASAR Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta diharapkan mampu menanamkan nilai dan membentuk sikap dan perilaku patuh kepada standar etika publik yang tinggi.

INDIKATOR KEBERHASILANMemiliki pemahaman tentang kode etik dan perilaku pejabat publik.Mengenali berbagai bentuk sikap dan perilaku yang bertentangan dengan kode etik dan perilaku dan implikasi dari pelanggaran kode etik dan perilaku bagi dirinya.Menunjukan sikap dan perilaku yang sesuai dengan kode etik dan perilaku selama diklat

POKOKMATERI

Kode etik dan perilaku pejabat publikBentuk-bentuk kode etik dan implikasinyaAktualisasi kode etik PNS

SUB MATERI POKOK

1. Kode Etik dan Perilaku Pejabat Publik

Pengertian EtikaPengertian Kode EtikKode Etik ASNNilai-nilai Dasar Etika PublikDefinisi dan Lingkup Etika PublikDimensi Etika PublikTuntutan Etika Publik dan KompetensiPerilaku Pejabat Publik

9

SUB MATERI POKOK2. Bentuk-Bentuk Kode Etik dan ImplikasinyaPentingnya Etika Dalam Urusan PublikPenggunaan Kekuasaan : Legitimasi KebijakanKonflik KepentinganSumber-Sumber Kode Etik bagi Aparatur Sipil NegaraImplikasi Kode Etik Dalam Pelayanan Publik

SUB MATERI POKOK

AKTUALISASI KODE ETIK PNS

1. AKTUALISASI ETIKA PUBLIK DAN PELAYANAN PUBLIK 2. AKTUALISASI KODE ETIK UNTUK MELAWAN KORUPSI 3. AKTUALISASI KODE ETIK UNTUK PENINGKATAN KINERJA ORGANISASI 4. AKTUALISASI KODE ETIK UNTUK PENINGKATAN INTEGRITAS PUBLIK

E T I K A ?

Pengertian Etika Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, ada 3 pengertian tentang etika, yaitu: Ilmu tentang apa yg baik dan yg buruk, tentang hak dan kewajiban sosial.Kumpulan azas atau nilai yg berkenaan dg akhlak.Nilai mengenai benar dan salah yg dianut masyarakat

Apa itu Etika???

ETIKA

1Ilmu tentang apa yang baik dan apa yang buruk dan tentang hak dan kewajiban moral (akhlak)

2Kumpulan asas atau nilai yang berkenaan dengan akhlak

3Nilai mengenai benar dan salah yang dianut suatu golongan atau masyarakat

Menurut Bertens (2000):ETIKAETIKA

13

Value, Moral dan Ethic

ALIRAN PEMIKIRAN ETIKA

TEORI RASIONALTEORI INTUITIFTEORI WAHYUManusia menentukan apa yang baik dan buruk berdasar penalaran atau logikaManusia secara naluriah atau otomatis mampu membedakan hal yang baik dan burukTEORI EMPIRISEtika diambil dari pengalaman dan dirumuskan sebagai kesepakatanKetentuan baik dan buruk datang dari Yang Maha Kuasa

FUNGSI ETIKASebagai Ukuran Baik-buruk, Wajar Tidak Wajar, dan Benar Tidak BenarLandasan Bertindak dalam sebuah Kehidupan Kolektif yang ProfesionalUntuk menjalankan Visi dan Misi Lembaga/InstitusiUntuk Menjaga Citra Lembaga/Institusi

Nana Rukmana DW Standar Etika Publik

..\..\My Videos\MEMILIH KEHIDUPAN.mp4www.themegallery.com

PRINSIP PRINSIP ETIKA1. KEINDAHAN ( beauty )2. PERSAMAAN ( equality )3. KEBAIKAN ( goodness )4. KEADILAN ( justice )5. KEBEBASAN ( liberty )6. KEBENARAN ( truth )(Supriyadi, 2001)

19

KONTEKSTUALITAS ETIKAAgama

ETIKAFilsafatTradisiPolitikSosialSeniAdministrasiProfesiEkonomiHukumSUMBER ETIKAPENERAPAN ETIKA

19

PENGERTIAN KODE ETIK Kode etik adalah aturan-aturan yang mengatur tingkah laku dalam suatu kelompok khusus, sudut pandangnya hanya ditujukan pada hal-hal prinsip dalam bentuk ketentuan-ketentuan tertulis

(LAN-RI, 2014)

Kode Etik dan Perilaku ASNUU. No. 5/20141. Melaksanakan tugasnya dengan jujur, bertanggung jawab, dan berintegritas tinggi;2. Melaksanakan tugasnya dengan cermat dan disiplin;3. Melayani dengan sikap hormat, sopan, dan tanpa tekanan;4. Melaksanakan tugasnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan;5. Melaksanakan tugasnya sesuai dengan perintah atasan atau Pejabat yang Berwenang sejauh tidak bertentangan dengan ketentuan peraturan perundang-undangan dan etika pemerintahan;6. Menjaga kerahasiaan yang menyangkut kebijakan negara;7. Menggunakan kekayaan dan barang milik negara secara bertanggung jawab, efektif dan efisien;

8. Menjaga agar tidak terjadi konflik kepentingan dalam melaksanakan tugasnya;9. Memberikan informasi secara benar dan tidak menyesatkan kepada pihak lain yang memerlukaninformasi terkait kepentingan kedinasan;10. Tidak menyalahgunakan informasi intern negara, tugas, status, kekuasaan, dan jabatannya untuk mendapat atau mencari keuntungan atau manfaat bagi diri sendiri atau untuk orang lain;11. Memegang teguh nilai dasar dan selalu menjaga reputasi dan integritas pegawai; dan12. Melaksanakan ketentuan peraturan perundang-undangan mengenai Disiplin Pegawai Negeri Sipil.Kode Etik dan Perilaku ASN (Lanjutan)

NILAI-NILAI DASAR ETIKA PUBLIK(UU. NO. 5/2014)1. Memegang teguh ideologi Pancasila;2.Setia dan mempertahankan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;3. Menjalankan tugas secara profesional dan tidak berpihak;4. Membuat keputusan berdasarkan prinsip keahlian;Menciptakan lingkungan kerja yang nondiskriminatif;Memelihara dan menjunjung tinggi standar etika yang luhur;7. Mempertanggungjawabkan tindakan dan kinerjanya kepada publik;

NILAI-NILAI DASAR ETIKA PUBLIK (Lanjutan) 8.Memiliki kemampuan dalam melaksanakan kebijakan dan program pemerintah; 9. Memberikan layanan kepada publik secara jujur, tanggap, cepat, tepat akurat, berdaya guna, berhasil guna, dan santun;10. Mengutamakan kepemimpinan berkualitas tinggi;11. Menghargai komunikasi, kosultasi dan kerjasama;12.Menguntamakan pencapaian hasil mendorong kinerja pegawai;13. Mendorong kesetaraan dalam pekerjaan14.Meningkatkan efektivitas sistem pemerintahan yang demokratis sebagai perangkat sistem karir

..\..\My Videos\ETIKA PUBLIK 2015\FILM TAMBAHAN\membangun karakter Bangsa.mp4NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

Curah Pendapat Apa tugas seorang pemimpin dalam membangun karakter bangsa?NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

Kepastian hukumProfesionalismeKeterpaduanDelegasiNetralitasAkuntabilitasEfektif dan efisien8. Keterbukaan9. Non diskriminasi10. Persatuan dan kesatuan11. Keadilan dan kesetaraan12. Kesejahteraan

AZAS APARATUR SIPIL NEGARA27

PRINSIP PRINSIP ASNNilai dasarKode etikKomitmen integritas moral dan tanggung jawab pada pelayanan publikKompetensi yang diperlukan sesuai dengan bidang tugasKualifikasi akademik6. Jaminan perlindungan hukum dalam melaksanakan tugas7. Profesionalitas jabatan

28

Etika dalam Organisasi

Inovatif KeunggulanKeluwesanKearifanKebersamaanEmpatiKepedulianKedewasaanKebajikanRespectOrientasi OrganisasiIntegritasORGANISASI

ETIKA

SIMULASI Simulasi perang dunia Refleksi

GAMESMenyusun bujur sangkar

GAMESMENYUSUNBUJUR SANGKAR ATURAN MAIN :TIDAK BOLEH BERBICARATIDAK BOLEH MENGAMBIL MILIK ORANG LAINTIDAK BOLEH MEMINTA KEPADA ORANG LAINHANYA BOLEH MEMBERI DAN MENERIMABUJUR SANGKAR TERDIRI DARI 8 POTONGAN KERTAS NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

Penegakan Kode EtikPNS yg melakukan pelanggaran Kode Etik dikenakan sanksi moralSanksi moral berupa :Pernyataan secara tertutup; atau Pernyataan secara terbukaSelain sanksi moral dapat dikenakan tindakan administratif sesuai PP No. 53 Tahun 2010 atas rekomendasi Majelis Kode Etik

SANKSIMORAL

KODE ETIK

TULISAN

UCAPAN

PERBUATAN

MELANGGAR

PELANGGARAN KODE ETIK

33

SANKSI PELANGGARAN KODE ETIKSanksi Moral;Dibuat secara tertulis;Dinyatakan oleh Pejabat Pembina Kepegawaian;Pernyataan tertutup/terbuka;Disebutkan jenis pelanggaran yang dilakukan;Pernyataan dapat didelegasikan;Dapat digunakan rekomendasi pemberian sanksi administratif.

MAJELIS KODE ETIK (Lembaga Penegak Kode Etik)

Majelis Kode Etik bersifat temporer;Dibentuk disetiap instansi;Ditetapkan oleh Pejabat Pembina Kepegawaian;Dalam hal instansi pemerintah mempunyai instansi vertikal di daerah/UPT, PPK dapat mendelegasikan wewenangnya kepada pejabat yang bersangkutan untuk menetapkan pembentukan Majelis Kode Etik;5 orang anggota;Pengambilan keputusan mufakat/suara terbanyak;Keputusan bersifat final;Keputusan disampaikan kepada pejabat yang berwenang;Majelis Kode Etik dapat memanggil dan memeriksa PNS yang bersangkutan, juga dapat mendengar pejabat lain atau pihak lain yang dipandang perlu.

Pengertian Etika Publik

Ketentuan dan norma kehidupan yang berlaku dalam suatu organisasi/ kelompok masyarakat

Berkaitan dengan perilaku manusia, memberikan prinsip dalam berperilaku, sistem nilai manusiaEtika Publik

FILM PENDEK MASYARAKAT PEDULI PELAYANAN PUBLIKSTANDAR ETIKA PUBLIK\Masyarakat Peduli Pelayanan Publik.wmvNRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

DISKUSIKAN1. Bagaimana sikap dan perilaku aparatur dalam memberi pelayanan pada tayangan film tersebut?2. Mengapa hal itu terjadi? Apa penyebabnya?3. Bagaimana seharusnya sikap dan perilaku aparatur dalam memberi pelayanan kepada masyarakat?

PELAYANAN PUBLIK YANG BERKUALITAS DAN RELEVAN

TUJUANETIKA PUBLIKMODALITASAKUNTABILITASTRANSPARANSINETRALITASTINDAKANINTEGRITAS PUBLIKDIMENSI ETIKA PUBLIKSumber: Haryatmoko, Etika Publik Untuk Integritas Pejabat Publik dan Politisi, 2011

ETIKA PUBLIK DAN PELAYANAN PUBLIKEtika publik membentuk integritas pelayanan publikMoral dalam etika publik menuntut lebih dari kompetensi teknis karena harus mampu mengidentifikasi masalah-masalah dan konsep etika yang khas dalam pelayanan publikEtika publik mengarahkan analisa Polsosbud dalam perspektif pencarian sistematik bentuk pelayanan publik dengan memperhitungkan interaksi antara nilai-nilai masyarakat dan nilai-nilai yang dijunjung tinggi oleh lembaga-lembaga publik

40

40

DIMENSI KUALITAS PELAYANAN PUBLIKReliability (keandalan, kepercayaan);Responsiveness (ketanggapan, keresponsifan);Assurance (kepastian, jaminan keamanan);Emphaty (empati, kepedulian);Tangible (berujud, nyata terasa). (Kotler, 1994 dlm Asmawi Rewansyah, 2011)www.themegallery.com

Etika Publik dan Integritas Publik1. Integritas publik dalam arti sempit yaitu tidak melakukan korupsi atau kecurangan;2. Integritas publik yakni tindakan yang sesuai dengan nilai, tujuan dan kewajibannya untuk memecahkan dilema moral yang tercermin dalam kesederhanaan hidup 3.Kualitas dari pejabat publik yang sesuai nilai, standar, aturan moral yang diterima masyarakat. 42

Cara bagaimana etika bisa berfungsi atau bekerja?Struktur seperti apa yang mampu mengorganisir tindakan agar sesuai dengan etika?Infrastruktur semacam apa yang dibutuhkan agar etika publik berfungsi?

NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIKETIKA PUBLIK DAN MODALITAS

TUNTUTAN ETIKA PUBLIK DAN KOMPETENSI

ETIKA PUBLIKKOMPETENSI TEKNISKOMPETENSI LEADERSHIPPenilaian dan Penetapan TujuanKetrampilan ManajemenGaya ManajemenKepemimpinan Politik & NrgosiasiPengetahuan ttg hukumManajemen programManajemen StrategisManajemen Sumber DayaSumber: Haryatmoko, Etika Publik Untuk Integritas Pejabat Publik dan Politisi, 2011KOMPETENSI ETIKAManajemen NilaiKemampuan penalaran moralMoralitas peribadiEtika Organisasional

44

Video motivasi S3 jangan menyerah.STANDAR ETIKA PUBLIK\FILM\Video Motivasi S3 Jangan Menyerah.mp4www.themegallery.com

PERMASALAHAN BIROKRASIPelayanan yang Buruk;Korupsi;Organisasi yang Gemuk;Profesionalisme Rendah;Inefisiensi dan Inefektivitas;Kurang Berkoordinasi/ Ego Sektoral;Kebijakan yang Tumpang Tindih ;Politisasi dan Intervensi Politik;Cultureset -- Feodalistik

46

Biar cepat keluar......harus pakai pelicin Pak !Kami nikmat, Bapak puas.Sepakat Pak ??

Pengelolaan Keuangan Negara / Daerah ?????

KKN

48

Ahenakan juga cari rujak busegerrrr

Cari bakso kayanya enak ni jengPotret PNS

FILM PESAN BUNG KARNO..\..\My Videos\ETIKA PUBLIK 2015\FILM TAMBAHAN\slide-Pesan BUNG KARNO untuk INDONESIA dan DUNIA.mp4NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

CURAH PENDAPAT NILAI PERILAKU APA YANG BISA DITELADANI DARI TOKOH BUNG KARNO?www.themegallery.com

www.themegallery.com

PERILAKU PEJABAT PUBLIKwww.themegallery.com

PENGUASA MENJADI PELAYAN

WEWENANG MENJADI PERANAN

JABATAN ADALAH AMANAH YG HRS DIPERTANGGUNGJAWABKAN DI DUNIA DAN DI AKHIRAT

PERUBAHAN MINDSETPEJABAT PUBLIK

LOGO

KEPEMIMPINAN LEMBAGA PUBLIK DALAM PERSPEKTIF AGAMA DAN MORALSeorang pemimpin harus memiliki kecerdasan intelektual, kecerdasan emosi dan kecerdasan spiritual;Akuntabel (mempertanggungjawabkan perbuatannya)Menegakkan keadilan (menempatkan segala sesuatu pada tempatnya secara proporsional)Pemaaf (Nana Rukmana, 2007)

..\..\My Videos\ETIKA PUBLIK\FILM BUDAYA KERJA.DATNRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

diskusikanPelanggaran etika apa saja yang terjadi pada tayangan film tersebut?Mengapa pelanggaran tersebut bisa terjadi? Apa penyebabnya?Bagaimana seharusnya sikap dan perilaku aparatur menurut Saudara?NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

Pentingnya Etika Dalam Urusan Publik

mengapa?Etika berkaitan langsung dengan sistem nilai manusia,

Etika mendorong tumbuhnya moralitas, nilai-nilai hidup yg hakiki.

Etika memberi inspirasi kepada manusia utk secara bersama-sama menemukan & menerapkan nilai-nilai yg hakiki bagi kesejahteraan & kedamaian umat manusia.

(Sondang Siagian, 1996)

Menciptakan:KebersamaanEmpati memahami, menyelami & merasakan masalah yg dihadapi orang lain.Kepedulian kesediaan memberi bantuan secara ikhlas.Kedewasaan kematangan dalam mengatasi permasalahan bersama.Orientasi organisasi perilaku yang diatur dalam organisasi.Respect saling menghormati dan menghargai sesama mitra kerja.Kebajikan berperilaku santun, rendah hati serta memberi kedamaian.MANFAAT NILAI ETIKA DALAM URUSAN PUBLIK

Menciptakan:

8. Integritas mengutamakan kepribadian yang utuh.9. Inovatif kreatif dalam menciptakan gagasan dan tindakan yang baru dan memberikan nilai tambah bagi organisasi.10.Keunggulan tampil dengan gagasan dan karya terbaik.11.Keluwesan luwes, tidak kaku, tdk bertentangan dg prinsip & hatinurani.12. Kearifan sikap & perilaku yg berorientasi pada prinsip keseimbangan antara rasionalitas dan moralitas.MANFAAT NILAI ETIKA DALAM URUSAN PUBLIK (lanjutan)

Sebastian PineraPresiden ChiliM. AhmadinejadPresiden IranKeteladanan Birokrat yang Kian Langka

Drama penyelamatan 33 penambang yang terjebak di dalam tambang sedalam 700 meter dibawah tanah, DIPIMPIN LANGSUNG oleh Sang Presiden

Sebelum menjadi Presiden Chili, Sebastian Pinera adalah pengusaha yang juga merupakan orang terkaya ke-3 di negara itu.

Dalam drama penyelamatan pekerja tambang yang MENGINSPIRASI seluruh dunia, ia memimpin langsung operasi penyelamatan bernilai 22 Milyar Dolar tersebut, menginap di lokasi, berbaur dengan semua regu penyelamat, dan memeluk para korban yang berhasil diselamatkanPeka dan Mengayomi

Pinera membatalkan beberapa kunjungan kenegaraan ke luar negeri agar dapat terus memimpin operasi penyelamatan warga negaranya

Saat ini popularitas Pinera di dalam negeri melonjak tajam dan semakin dicintai oleh rakyatnya. Di dunia Internasional pun demikian, banyak tokoh-tokoh dunia memuji dan memberikan ucapan selamat kepadanya.Ia memberikan teladan bagi kemanusiaan, mengajarkan kita tentang bagaimana menghargai jiwa manusia, jiwa rakyat yang dipimpinnya meskipun mereka HANYA kaum buruh tambang

Sebelum menjadi Presiden Iran, Mahmoud Ahmadinejad menjabat sebagai walikota Teheran, dan sebelumnya adalah seorang dosen fakultas teknik di sebuah universitas di Teheran.

Ayahnya hanyalah seorang pandai besiSaat pemilu, 6 kandidat presiden lainnya adalah tokoh-tokoh ulama besar dan politikus senior yang memiliki sumber dana besar. Tetapi rakyat MEMILIHNYA karena menyukai kepribadiannya yang sederhana dan tegas

Pertama Masuk Istana Menyumbangkan seluruh karpet Persia yang sangat mewah di istana untuk beberapa masjid di Taheran, dan menggantinya dengan karpet biasa yang sederhana dan mudah dibersihkan.

Memanggil semua menteri untuk tandatangani PAKTA INTEGRITAS: agar para menteri menjalani hidup sederhana, dan menyatakan akan selalu mengawasi semua rekening pribadi para menteri serta keluarga dan kerabat dekatnya agar pada akhir masa jabatannya para menteri dapat berdiri dengan kepala tegak

Mengubah ruangan besar VIP di istana untuk tamu kenegaraan menjadi ruangan biasa berisi dua buah kursi kayu yang sederhana tetapi elegan dan impresif.Sederhana

Ia sendiri mengumumkan harta kekayaannya:1. Sebuah rumah sederhana warisan ayahnya 40 tahun lalu di daerah kumuh di Taheran;2. Mobil tua merek Peugeot 504 tahun 1977;3. Rekening banknya bersaldo minimum dan satu-satunya dana yang masuk adalah gaji bulanannya sebagai dosen universitas sebesar USD 250. (Gajinya sebagai walikota tidak pernah diambilnya).Ia punya tas yang selalu dibawanya ke kantor, berisi roti keju buatan istrinya sebagai menu sarapannya yang selalu disantapnya dengan ceria

Baik selama menjadi walikota Teheran maupun setelah menjabat Presiden, ia tetap tinggal di rumah susunnya, tidur beralaskan karpet biasa, menyetir sendiri mobil tuanya, menolak Limousine kepresidenan, dan sering bercengkrama dengan petugas kebersihan di lingkungan rumahnya.

Saat sholat Jumat, ia tidak mesti duduk di shaf terdepanSaat azan berkumandang ia segera sholat dimanapun berada meskipun di trotoar jalan dan hanya beralaskan karpet biasa

Resepsi Pernikahan Anak Presiden dari suatu negara kaya minyak dan sumber daya alam lainnya, yang berani menantang arogansi USA, ternyata berlangsung sangat sederhana

Berani, Tegas dan CerdasWahai yang menciptakan dan menggunakan senjata biologis saat perang Irak-Iran, wahai yang menggunakan peluru ber-uranium: Apa hak anda melarang Iran mengembangkan teknologi nuklir untuk energi dan perdamaian? Bila nuklir itu berbahaya, mengapa ada pihak yang dibiarkan menggunakannya? Bila nuklir itu berguna, mengapa ada pihak yang tidak diperbolehkan menggunakannya?

Berani, Tegas dan CerdasWartawan Jepang: Tuan Presiden, mengapa anda masih mempertahankan pengembangan teknologi nuklir yang mengancam perdamaian dunia? Ahmadinejad: Anda seharusnya tidak perlu mengkhawatirkan kami (Iran), justru Anda seharusnya khawatir kepada negara yang telah menjatuhkan bom nuklir ke negara Anda (di Hiroshima dan Nagasaki)

Mindset Pelayan RakyatIndonesia vs Luar NegeriAhmadinejad (Presiden Iran)Peugeot 504-1977???

Jose Mujica (Presiden Uruguay)VW Beetle 1987

Mindset Pelayan RakyatIndonesia vs Luar Negeri???6 Maret 2011, Menteri Luar Negeri Jepang (Gaimu Daijin) Maehara Seiji mengumukan pernyatannya untuk mengundurkan diri terkait dengan sumbangan tidak sah (50.000 Yen) yang telah diterimanya.

Anggota DPR Jepang, Takeshi Tokuda tanggal 24 Februari 2014 membungkuk minta maaf kepada media dan rakyat Jepang serta menyatakan mundur dari DPR terkait tuduhan kasus korupsi yang melibatkan gubernur Tokyo

..\..\My Videos\2 Video Diklat Prajabatan Gol I II & III\6. RISMA , ETIKA BIROKRASI\Etika Sang Birokrat\VIDEO_TS\VTS_01_1.VOBwww.themegallery.com

Ciri-Ciri IdealEtika AparaturChange ManagementVisionerValue systemCustomers OrientedOpennessTrustWise Konsep Diri yang Positif (IQ EQ)Frances Hasselbein, 1996,The Leader of the Future

Etika Ideal Aparatur Peka Lingkungan Mengayomi Masyarakat Open Mind Aspiratif

Legitimasi Kekuasaan

Kekuasaan Paling Kuat

FILM GRATIFIKASI..\..\My Videos\ETIKA PUBLIK 2015\Gratifikasi.mpg - YouTube.MP4NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK

Konflik KepentinganTindakan yang termasuk konflik kepentingan dan harus dihindari Ikut serta dalam transaksi bisnis untuk kepentingan pribadi dg mengatasnamakan jabatan kedinasan;Menerima hadiah dari pihak swasta saat melakukan transaksi untuk kepentingan kedinasan/pemerintah;Membicarakan masa depan peluang kerja di luar instansi saat masih berada dalam tugas-tugas sebagai pejabat pemerintah;Membocorkan informasi komersial atau ekonomis yang bersifat rahasia kepada pihak-pihak yang tidak berhak; danTerlalu erat berurusan dengan orang-orang di luar instansi pemerintah yang dalam menjalankan bisnis pokoknya tergantung kepada izin pemerintah (Paul Doglas, 1993 : 61)www.themegallery.com

Pengaruh Buruk Konflik Kepentingan

DAMPAKAji MumpungLoyalitas GandaSuapMenyalahgunakan Pengaruh PribadiPemanfaatanInformasi RahasiaPemanfaatanFasilitas Organisasi

SumberEtika AgamaLingkungan Masyarakat UmumPeraturan2 PemerintahLingkungan KetetanggaanHati Nurani IndividuLingkungan KeluargaPenerapan Hukum Sosial Administrasi Profesi Seni Politik(Nana Ruswana, adaptasi dari Djadja Saefulah 2009)

Sumber EtikaAgamaNorma dan nilai masyarakatIdeologi NegaraUUD / UU / PPPeraturan lain (umum maupun depatemental)Peraturan dan ketentuan unit kerja/lembaga setempatPerintah atasan

Pelayanan masyarakat sebagai prioritasKedaulatan rakyat, aparatur bertanggungjawab kepada rakyatHukum sebagai Panglima, mengacu kepada sebesar-besarnya kepentingan rakyatManajemen negara yang efektif & efisienEqual treatmentKonflik kepentingan tidak dapat diterimaMengembangkan pelayanan masyarakat dg mengedepankan keadilan, keberanian, kejujuran, persamaan, kompetensi, dan kasih sayangHati Nurani sbg Nahkoda. Good ends never justify immoral meansSelain mencegah yg salah, juga mengupayakan yang benar Sumber Kode Etik (American Society for Public Administration, 1981)

SUMBER-SUMBER KODE ETIK BAGI ASNUU No. 5 Tahun 2014 Tentang ASNUU No. 8 Tahun 1974 sebagaimana telah diubah menjadi UU No. 43 Tahun 1999 Tentang Pokok-Pokok KepegawaianUU No. 28 Tahun 1999 Tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih Bebas dari KKNTAP MPR No. VI/MPR/2001 Tentang Pokok-Pokok Etika Kehidupan BerbangsaPP No. 53 Tahun 2010 Tentang Disiplin PNSPP No. 42 Tahun 2004 Tentang Pembinaan Jiwa Korps dan Kode Etik Pegawai Negeri SipilPP No. 21 Tahun 1975 Tentang Sumpah/ Janji Pegawai Negeri SipilPP No. 11 Tahun 1959 Tentang Sumpah Jabatan PNS dan Angkatan Perang.

KODE ETIK ORGANISASI PEMERINTAH RI(UU no: 8 TH 1974 pasal : 28)

87

88

ETIKA DALAM PEMERINTAHAN(UU. No. 28 Tahun 1999 Pasal 3)

ASAS UMUM PENYELENGGARAAN NEGARAAsas Kepastian Hukum;Asas Tertib Penyelenggaraan Negara;Asas Kepentingan Umum;Asas Keterbukaan;Asas Proporsionalitas;Asas Profesionalitas; danAsas Akuntabilitas.www.themegallery.com

POKOK-POKOKETIKA KEHIDUPAN BERBANGSATAP MPR NO.VI/MPR/ 2001ETIKA SOSIAL & BUDAYAETIKA POLITIK & PEMERINTAHANETIKA EKONOMI & BISNISETIKA PENEGAKAN HUKUM YANG BERKEADILANETIKA KEILMUANETIKA LINGKUNGAN

90

KODE ETIK PNS(PP. No. 42 tahun 2004) (( Dalam melaksanakan tugas kedinasan dan kehidupan sehari-hari setiap PNS wajib bersikap dan berperilaku berpedoman pada : 1. Etika dalam bernegara; 3. Etika dalam berorganisasi; 4. Etika dalam bermasyarakat; 5. Etika terhadap diri sendiri; dan 6. Etika terhadap sesama PNS.

KODE ETIK PNS (PP. NO. 53 TAHUN 2010)Dalam Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil diatur tentang kewajiban dan larangan bagi PNS yaitu :17 kewajiban bagi PNS dan15 larangan bagi PNSwww.themegallery.com

1. Aktualisasi etika publik dan pelayanan publik 2. Aktualisasi kode etik untuk melawan korupsi 3.Aktualisasi kode etik untuk peningkatan kinerja organisasi 4.Aktualisasi kode etik untuk peningkatan integritas publik

AKTUALISASI ETIKA APARATUR SIPIL NEGARA

AKTUALITAS ETIKA PUBLIKEtika publik merupakan refleksi kritis yang mengarahkan bagaimana nilai-nilai (kejujuran, keadilan, kesetaraan dan solidaritas, dll) di praktikkan dalam wujud keprihatinan dan kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat

DISKUSIKAN KASUS KASUS ETIKA PUBLIK

DISKUSIKAN KASUS KASUS ETIKA PUBLIK

ETIKA PUBLIKUntuk melawan

K RUPSI

Jangan membenarkan yang biasa (tidak benar),tapi biasakanlah yang benar

SIMPULANPelayanan publik yang profesional membutuhkan tidak hanya kompetensi teknis dan leadership, namun juga kompetensi etika. Tanpa memiliki kompetensi etika, PNS dan atau pejabat publik cenderung menjadi tidak peka, tidak peduli dan bahkan sering diskriminatif, terutama pada masyarakat kalangan bawah.Sesuai dengan kode etik ASN maka mind set pejabat publik harus berubah dari penguasa menjadi pelayan;dari wewenang menjadi peranan; dan menyadari bahwa jabatan publik adalah amanah, yang harus dipertanggungjawabkan bukan hanya di dunia tetapi juga di akhirat.www.themegallery.com

..\..\My Videos\MOTIVASI DAN INTEGRITAS\ibu dan anak_0001.wmvwww.themegallery.com

RENUNGAN DIRIRenungkankanlah beberapa pertanyaan ini :Siapa diri Anda?Darimana Anda berasal?Mengapa Anda datang kedunia ini?Kemana kelak Anda akan kembali?Siapa yang menyertai Anda saat kembali?Apa harapan seorang ibu dari anaknya?Apakah Anda ingin memenuhi harapan ibu Anda?www.themegallery.com

RENUNGAN SIAPA YANG MENABUR ANGIN, DIA AKAN MENUAI BADAI.APA YANG KITA TANAM, ITULAH YANG AKAN KITA PETIKJIKA ANDA TAK MAMPU MENGUBAH DUNIA, MAKA UBAHLAH DIRI ANDA SENDIRI.www.themegallery.com

SLOKA SANSKERTANasti jnanasamam drawyam (tidak ada kekayaan menyamai pengetahuan)Nasti krohasamam ripuh (tidak ada musuh menyamai kemarahan)Nasti lobasamam duhkam (tidak ada kesengsaraan menyamai keserakahan)Nasti tyagasamam sukham (tidak ada kebahagiaan menyamai tyaga)

NRDW- STANDAR ETIKA PUBLIK


Top Related