Transcript
Page 1: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Estetika Arsitektur Yunani

dan

Arsitektur Klasik Romawi By: Dian P.E. Laksmiyanti, ST, MT

Page 2: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

REVIEW KULIAH SEBELUMNYA

Tipologi arsitektur Yunani Kuno:

• Kuil

• Stoa (deretan kolom memanjang membentuk ruang).

• Teater terbuka (pementasan drama dan public meetings).

• Palaestra (gymnasium).

• Agora (pusat kegiatan komersial, sosial, politik, dengan konsep open space

Page 3: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

PROPORSI DAN SKALA PADA

ARSITEKTUR YUNANI

Skala Vs Proporsi

????

Page 4: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

PROPORSI DAN SKALA

• Proporsi Bahan

Page 5: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

PROPORSI DAN SKALA PADA

ARSITEKTUR YUNANI

• Proporsi Struktural

Page 6: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

PROPORSI DAN SKALA PADA

ARSITEKTUR YUNANI

• Proporsi Pabrik

Page 7: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

GOLDEN SECTION

• Berasal dari konsep pythagoras yaitu

“semua adalah angka”

Page 8: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

GOLDEN SECTION

Page 9: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

GOLDEN SECTION

Contoh Soal:

Hitung ukuran bendera yang proporsional

untuk tiang setinggi 15m dengan golden

section!

Page 10: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

15

0.618 x 15 =

9.27

9.27 5.73

5.7

3

3.5

4

3.54 2.19

2.1

9

2.19

1.3

5

1.3

5

1.35 0.84

Page 11: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Romawi

• Bangsa Romawi merupakan bangsa yang suka berperang dan berekspansi.

• Karena kekuasaannya meluas di Eropa barat hingga Mesir, Romawi menyatukan gaya kepemimpinan dalam bentuk Imperial Romanum.

• Kemampuan dalam teknologi lebih maju dari Yunani, seperti konstruksi busur.

• Konsep perancangan telah menekankan pada pembentukan ruang.

• Skala bangunan monumental, mengutamakan kesan agung.

• Ruang yang dibentuk merupakan kontinuitas, sikuen, irama, variasi.

Page 12: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Langgam Arsitektur Romawi

• Memanfaatkan kosa klasik Yunani sebagai motif dekorasi, bukan elemen dasar yang mengungkap karakter ideal secara utuh.

• Superimposisi (menggahungkan order kiasik yang diatur dalam posisi saling tumpang tindih untuk satu tingkatan yang berbeda) berbagai langgam, untuk mencapai suatu totalitas sistem yang dinamis dan bentuk simbolik yang baru.

• Dinding sebagai bidang penerus, diperkuat dengan pembagian bidang, tekstur, elemen vertikal dan horizontal.

• Kontruksi busur dan lengkung untuk gugus ruang yang kompleks.

Page 13: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Romawi

Tipologi bangunan di Romawi :

• Kuil, salah satu kuil yang terkenal adalah Pantheon (kuil semua Dewa).

• Basilika, bangunan publik multifungsi dapat digunakan sebagai administrasi, pengadilan, bermusyawarah, atau berkumpul.

• Teater, berlandaskan pada teater di masa Yunani. Tapi tidak menggunakan setting alam, melainkan pada pertunjukan itu sendiri. Akibatnya timbul kesan ruang.

• Ampiteater, untuk kegiatan olah raga, atletik, dan pertarungan Gladiator.

• Roman Bath.

• Spalato, istana pemimpin tertinggi sebagai cosmocreator.

• Forum.

Page 14: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Karakteristik Arsitektur Romawi

• Jaringan jalan kota Romawi memiliki hirarki. Jalan arteri (cardo-maximus) membentang utara-selatan, jalan kolektor (decumanus-maximus) membentang timur-barat. Sehingga terbagi dalam empat bagian, kemudian diisi jalan lingkungan dan hunian.

• Pada pertemuan jalan diletakkan Triumphal Arches.

• Fasad bangunan merupakan rangkaian sekuens.

Page 15: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?

Page 16: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?

Page 17: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?

Page 18: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?

Page 19: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?

Page 20: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?

Page 21: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang
Page 22: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang
Page 23: Estetika Arsitektur Yunani dan Arsitektur Klasik Romawidosen.itats.ac.id/.../09/Perkembangan-Arsitektur-2-minggu-2-2016.pdfArsitektur Romawi • Bangsa Romawi merupakan bangsa yang

Arsitektur Yunani atau Romawi?


Top Related