Transcript

Ciri ciri Pantun : Terdiri dari 4 baris. Jumlah kata tiap baris 8-12 suku kata. Baris pertama dan kedua disebut sampiran. Baris ketiga dan empat disebut isi. Bersajak a-b-a-b. 1 bait terdiri dari 4 baris Pantun terdiri dari 1 bait Setiap baris terdiri dari 4-5 suku kata Setiap sampiran dan isi di baris pertama,kata pertama huruf besar atau huruf capital. Di baris kedua kata pertama huruf kecil.

Dwiki Rilanda Ari Akhmadi VII J / 12


Top Related